YOU ARE DOWNLOADING DOCUMENT

Please tick the box to continue:

Transcript
Page 1: Slide 2 dokumentasi
Page 2: Slide 2 dokumentasi

DOKUMENTASI

Dokumentasi berasal dari kata Latin “documentum” yang berarti pengajaran, perumpamaan, percobaan, piagam. Sedangkan dalam kata Belanda “docement” dan kata Inggris “document”.

Dokumen = kata benda, Dokumentasi aktifitas atau kegiatannya.

Dokumen adalah setiap warkat yang mempunyai kegunaan sehingga dapat dipergunakan sebagai alat informasi dan alat pembuktian yang meyakinkan.

Page 3: Slide 2 dokumentasi

DOKUMEN berarti: sesuatu yang tertulis atau tercetak yang

dapat dipergunakan sebagai bukti atau keterangan (misalnya: surat lahir, surat nikah, surat perjanjian, dan sebagainya)

naskah karangan yang dikirim dengan pos; misalnya, biaya dokumen lebih murah daripada surat biasa.

DOKUMENTASI

Page 4: Slide 2 dokumentasi

suatu rangkaian aktivitas

MENGUM-PULKAN

MENGELOM-POKKAN

MENYUSUN MENYIAP-KAN

Page 5: Slide 2 dokumentasi

Dokumentasi Korporil

Dokumentasi Privat

Dokumentasi Literair

DOKUMENTASI

Page 6: Slide 2 dokumentasi

Musem mempunyai fungsi sebagai berikut: 1. Pusat Dokumentasi dan Penelitian llmiah 2. Pusat penyaluran ilmu untuk umum 3. Pusat penikmatan karya seni 4. Pusat perkenalan kebudayaan antar daerah dan antar bangsa 5. Obyek wisata 6. Media pembinaan pendidikan kesenian dan llmu Pengetahuan 7. Suaka Alam dan Suaka Budaya 8. Cermin sejarah manusia, alam dan kebudayaan 9. Sarana untuk bertaqwa dan bersyukur kepada Tuhan YME.

Page 7: Slide 2 dokumentasi

Perbedaan Kearsipan dan Perpustakaan

KEARSIPAN PERPUSTAKAAN1. Terbentuk secara organis (proses

administrasi/kegiatan dalam administrasi)1. Terbentuk karena pengumpulan secara

bebas.

2. Arsiparis (archivist) tidak dipengaruhi oleh dokumen (arsip) dalam membentuk Unit Kearsipan.

2. Pustakawan (librarian) dalam membentuk koleksi merupakan tugas yang penting dan perlu pertimbangan.

3. Arsip, secara wajar (pasti) berkaitan dengan kantor/organisasi yang bersangkutan.

3. Buku dapat secara kebetulan menyangkut kegiatan kantor atau organisasi tersebut.

4. Tidak bebas bergerak, (terbatas) disesuaikan dengan kebutuhan lingkungannya.

4. Bebas bergerak (tidak terbatas).

5. Dibentuk dan berkembang dengan tidak dipengaruhi arsiparis, sesuai pula dengan fungsi dan kegiatan kantor/organisasi masing-masing.

5. Dibentuk secara sadar antara lain dengan cara membeli, permintaan, tukar-menukar, hadiah.

6. Digunakan hanya untuk pejabat/para pegawai dalam kantor/organisasi masing-masing untuk diproses lebih lanjut.

6. Dapat dimanfaatkan oleh semua pejabat/ pegawai kantor/organisasi masing-masing yang mempunyai minat membacanya.


Related Documents