YOU ARE DOWNLOADING DOCUMENT

Please tick the box to continue:

Transcript
Page 1: Presentasi diare anak

PENYULUHAN DIARE pada anak usia sekolah di desa tambak tinggi

kec.depati VIIOleh

Kelompok 9 

Anse ariantaAstri dwikaCici dita indrianiDelipia azizahDwi afriadiLoria lovitaMeiki erfalian

Minda oktaviaOkta vianaPutri sri rahayuAgustimanGusliardiMasriahZetti

Page 2: Presentasi diare anak

APA ITU DIARE ?

Diare adalah buang air besar dalam bentuk cairan lebih dari tiga kali dalam satu hari dan biasanya berlangsung selama dua hari atau lebih

Page 3: Presentasi diare anak

APA PENYEBAB DIARE?

› Infeksi Oleh Kuman

› Jajan Sembarangan

› Tidak mencuci tangan Sebelum Makan

Page 4: Presentasi diare anak

TANDA DAN GEJALA DIARE

cengeng Gelisah Demam/suhu

badan meningkat

Nafsu makan menurun

Muntah Badan lesu dan

lemah

Page 5: Presentasi diare anak

Cara Penularan Diare

Melalui makanan dan Minuman

Bermain di Tempat yang Kotor

Menggunakan air yang Kotor

Tidak mencuci Tangan Setelah BAB

Page 6: Presentasi diare anak

BAGAIMANA CARAMENCEGAH DIARE ?

 

Mencuci tangan dengan sabun setelah BAB dan sebelum makan

Meminum air Minum sehat

Membuang Sampah pada Tempatnya

Tidak BAB Sembarangan

Page 7: Presentasi diare anak

Cara Membuat Larutan Gula Garam

Ambillah air putih yang sudah dimasak 1 gelas belimbing (200 cc).

Masukkan satu sendok makan gula pasir dan seujung sendok teh garam dapur.

Diaduk rata dan diberikan kepada penderita sebanyak ia mau minum.

Bila diare tak terhenti dalam sehari atau penderita lemas sekali bawalah segera ke Puskesmas.

Page 8: Presentasi diare anak

TERIMA KASIH