YOU ARE DOWNLOADING DOCUMENT

Please tick the box to continue:

Transcript
Page 1: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE

UNTUK VOIP RAKYAT

Penulis :

Eki Baihaki ([email protected])

Page 2: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

1. Registrasi VoIP Rakyat

Lakukan registrasi terlebih dahulu dengan membuka alamat web www.voiprakyat.or.id, berikut langkah-langkah untuk melakukan registrasi.

• Buka alamat web www.voiprakyat.or.id pada browser, lalu pilih Register (Free).

Gambar 1.1

• Isikan semua kolom yang tersedia, lalu pilih Submit.

Gambar 1.2

2

Page 3: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

Keterangan :• Email : Masukkan email address• Confirm Email : Masukkan email address untuk konfirmasi• Name : Masukkan nama• Nickname (IM ID) : Masukkan nama untuk Instant Message ID

(terdiri dari huruf dan angka)• Birthday : Masukkan tanggal lahir

(Format yyyy-mm-dd)• Address : Masukkan alamat• City : Masukkan kota• State/Province : Masukkan provinsi• ZIP Code : Masukkan kode pos• Country : Pilih negara• Enter security code : Masukkan kode keamanan yang tertera

• Berikut adalah hasil dari registrasi dapat dilihat langsung melalui web

VoIP Rakyat.

Gambar 1.3

Keterangan :• Your phone number : 143422 (Generate random number)• Your nickname or IM ID : 3baihaki

• Your password : K1**** (Generate random password)

3

Page 4: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

2. Install CSipSimple

• Install CSipSimple melalui Play Store dari Android.

Gambar 2.1

• Cari dan pilih CSipSimple.

Gambar 2.2

4

Page 5: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

• Lalu pilih Install dan Accept.

Gambar 2.3 Gambar 2.4

5

Page 6: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

• Tunggu sampai proses instalasi selesai, lalu pilih Open.

Gambar 2.5 Gambar 2.6

6

Page 7: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

3. Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple

• Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple.

Gambar 3.1

• Setelah CSipSimple dibuka, pilih Add Account → Basic. Lalu isikan konfigurasi akun VoIP Rakyat.

Gambar 3.2 Gambar 3.3

7

Page 8: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

• Tampilan menu konfigurasi akun, disini akan menambahkan akun 20001

atas nama Anton Raharja.

Gambar 3.4 Gambar 3.5

Gambar 3.6 Gambar 3.7

8

Page 9: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

Gambar 3.8 Gambar 3.9

Keterangan• Account name : ( masukkan nama akun VoiP Rakyat )• User : ( masukkan nomor akun VoIP Rakyat )• Server : ( masukkan alamat server VoIP Rakyat• Password : ( masukkan password akun VoIP Rakyat )

• Lalu pilih Save.

9

Page 10: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

• Berikut tampilan account yang sudah register.

Gambar 3.10

10

Page 11: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

4. Konfigurasi jika menggunakan Mobile

• Pilih menu Settings → Easy Configuration. Lalu centang pada bagian I’m allowed to use mobile, konfigurasi ini memungkinkan agar CSipSimple dapat digunakan pada jaringan mobile seperti 3G/4G maupun EVDO.

Gambar 4.1 Gambar 4.2

Gambar 4.3

11

Page 12: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

5. Konfigurasi Codecs pada CSipSimple

• Pilih menu Settings → Media → Codecs, sebagai prioritas utama gunakan codec G722 16 kHz untuk menghasilkan kualitas suara yang jernih. Selain itu ada beberapa codec yang harus dipilih, seperti:

− GSM 8 kHz− PCMU 8 kHz− PCMA 8 kHz− ILBC 8 kHz

Gambar 5.1 Gambar 5.2

Gambar 5.3

12

Page 13: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

6. Dial menggunakan CSipSimple

• Ketik nomor telepon VoIP Rakyat dan pilih Dial.

Gambar 6.1 Gambar 6.2

13

Page 14: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

7. Instant Message menggunakan CSipSimple

• Pilih icon Message → New Message, ketik nomor VoIP dan pilih OK.

Gambar 7.1 Gambar 7.2

• Ketik pesan yang akan dikirim, lalu pilih Send.

Gambar 7.3

14

Page 15: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

• Tampilan Instant Message.

Gambar 7.4

15

Page 16: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

8. Background mode

Tampilan bahwa aplikasi bekerja pada saat background mode.

Gambar 8.1

16

Page 17: PANDUAN PENGGUNAAN CSIPSIMPLE UNTUK VOIP RAKYAT · Menambahkan akun VoIP Rakyat pada CSipSimple • Mulailah dengan menekan ikon CSipSimple. Gambar 3.1 • Setelah CSipSimple dibuka,

Terima kasih dan selamat mencoba!

17


Related Documents