YOU ARE DOWNLOADING DOCUMENT

Please tick the box to continue:

Transcript
Page 1: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

i

IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM’AT TERHADAP

PEMAHAMAN AGAMA JAMAAH DI MASJID NURUL YAQIN

KELURAHAN PURWOSARI KECAMATAN MIJEN

KOTA SEMARANG

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Mencapai Derajat Sarjana Sosial Islam (S.Sos.I)

Manajemen Dakwah (MD)

Samsuri

091311035

FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI WALISONGO

SEMARANG

2014

Page 2: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

ii

NOTA PEMBIMBING

Lamp : 5 ( lima) eksemplar

Hal : Persetujuan Naskah Skripsi

Kepada Yth.

Bapak Dekan Fakultas

Dakwah dan Komunikasi

UIN Walisongo Semarang

Di Semarang

Assalamu'alaikum Wr.Wb

Setelah membaca, mengadakan koreksi dan perbaikan sebagaimana

mestinya, maka kami menyatakan bahwa skripsi saudara:

Nama : Samsuri

NIM : 091311035

Fak./Jur. : Dakwah dan Komunikasi/ MD (Manajemen

Dakwah)

Judul Skripsi : Implikasi Materi Khutbah Jum’at Terhadap

Pemahaman Agama Jamaah Di Masjid Nurul Yaqin

Kelurahan Purwosari Kecamatan Mijen Kota

Semarang

Dengan ini kami setujui dan mohon agar segera diujikan. Demikian,

atas perhatiannya diucapkan terimakasih.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

Semarang, 19 Desember 2014

Pembimbing I Pembimbing II

Bidang Substansi Materi Bidang Metodologi & Tatatulis

Saerozi, S.Ag., M.Pd Dra. Wafiyah

NIP. 19710605 199803 1 004 NIP. 19500 727 198103 2001

Page 3: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

iii

SKRIPSI

IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM’AT TERHADAP

PEMAHAMAN AGAMA JAMAAH DI MASJID NURUL YAQIN

KELURAHAN PURWOSARI KECAMATAN MIJEN

KOTA SEMARANG

Disusun Oleh:

SAMSURI

091311035

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

Pada tanggal 19 Desember 2014

Dan dinyatakan telah lulus memenuhi syarat

Susunan Dewan Penguji

Ketua Dewan Penguji Sekretaris Dewan Penguji

Drs. H. M. Mudhofi, M. Ag Saerozi, S.Ag., M.Pd

NIP. 19690830 199803 1001 NIP. 19710605 199803 1 004

Penguji I Penguji II

Dr. H. Abdul Choliq, MT., M. Ag Dra. Siti Prihatiningtyas, M.Pd

Page 4: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

iv

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil kerja

saya sendiri dan di dalamnya tidak terdapat karya yang pernah diajukan

untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi di lembaga

pendidikan lainnya. Pengetahuan yang diperoleh dari hasil penerbitan

maupun yang belum / tidak diterbitkan, sumbernya dijelaskan di dalam

tulisan dan daftar pustaka.

Semarang, 19 Desember 2014

Samsuri

NIM. 091311035

Page 5: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

v

MOTTO

اي نو ٱأ يه ام ء ل و لذين للص اإذ انودي ٱرذك اإل ى ع و س ٱجمع ةف ل ٱمةمني و لل

ذ روا ع ب ي ل ٱو ي لكم ذ ت ع تم إنكنلكم ر خ ل مون

Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan shalat Jum´at,

maka bersegeralah kamu kepada mengingat Allah dan tinggalkanlah jual

beli. Yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui” (QS Al-

Jum’ah: 9).

Page 6: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

vi

PERSEMBAHAN

Dalam perjuangan mengarungi samudra Ilahi tanpa batas, dengan

keringat dan air mata kupersembahkan karya tulis skripsi ini teruntuk orang-

orang yang selalu hadir dan berharap keindahan-Nya. Kupersembahkan bagi

mereka yang tetap setia berada di ruang dan waktu kehidupan ku khususnya

buat:

1. Bapak dan Ibuku tercinta (Bapak Rosani dan Ibu Rubini). Yang

memberi motivasi dan do'a dalam hidupku. Ridlamu adalah

semangat hidup ku.

2. Kakak-kakakku tercinta (Mas Rohmani, Mas Samsudin dan Mbak

Kunariyati) yang telah memberi semangat dan dorongan selama

menyusun skripsi dan selalu menasihatiku dalam menapak hidup ini.

3. Keponakanku tersayang (Arina Aulia Rohmah dan M. Zuch Chaalul

Abda) yang selalu menghiburku di rumah.

4. Calon kakak iparku Mbak Umi Komsatun yang sudah aku tunggu

kahadirannya di keluarga besar.

5. Sahabat-sahabatku (R.Mas Sumarno, Mas Sabiq dan Mbak Ulfa, dan

teman-teman MD) terimakasih atas motivasi dan bantuan doa serta

humornya. Jagalah persaudaraan kita jangan sampai karatan pudar.

6. Rekan-rekan KSR PMI IAIN Walisongo, Siamo Tuti Frateli Inter

Arma Caritas, One for All-All for One. Kibarkan terus bendera mu

dan jayalah terus.

Page 7: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

vii

ABSTRAK

Skripsi karya Samsuri (091311035) dengan judul “Implikasi Materi

Khutbah Jum’at Terhadap Pemahaman Agama Jamaah Di Masjid Nurul

Yaqin Kelurahan Purwosari Kecamatan Mijen Kota Semarang”. Skripsi ini

memfokuskan pada permasalahan (1) Bagaimana materi khutbah Jum’at di

Masjid Nurul Yaqin Kelurahan Purwosari Kecamatan Mijen Kota

Semarang. (2) Bagaimana implikasi materi Khutbah Jum’at terhadap

peningkatan pemahaman agama pada jamaah di Masjid Nurul Yaqin

Kelurahan Purwosari Kecamatan Mijen Kota Semarang.

Jenis penelitian dalam skripsi ini adalah kualitatif deskriptip, sumber

datanya primer dan sekunder. Metode penggalian data menggunakan

wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan

teknik analisis deskriptip kualitatif dengan menggunakan tehnik induktif

yaitu penggalian data-data dilapangan kemudian dilakukan verivikasi data

dan reduksi data kemudian ditarik kesimpulan.

Hasil penelitian ini menunjukan (1) bahwa materi khutbah Jum’at

yang disampaikan khatib diantaranya tentang keimanan, ketaqwaan, dll (2)

implikasi dari materi yang disampaikan khatib ketika khubah Jum’at

mayoritas materinya sesuai dengan kebutuhan mad’u. Perubahan dalam

kehidupan sehari-hari pada jamaah di Masjid Nurul Yaqin belum maksimal

karena materi khutbah yang disampaikan hanya sebatas kitab yang sudah di

sediakan. Agar mad’u atau jama’ah shalat Jum’at lebih memahami materi

yang disampaikan oleh Khatib, maka setiap khatib dituntut untuk lebih

komunikatif, materinya yang berbobot, materi sesuai dengan situasi dan

kondisi yang dihadapai masyarakat atau sesuai dengan kinginan Jama’ah.

Dalam penelitian ini disarankan: (1) Untuk para khatib dalam

menyampaikan khutbahnya agar bisa tercapainya keberhasilan dalam

pelaksanaan khutbah, maka dari itu khatib dalam menyampaikan materi

khutbahnya jangan asal-asalan, dan juga lebih keras suaranya, agar semua

jamaah bisa mendengar apa yang telah disampaikan oleh khatib. (2)

Diharapkan untuk jamaah sendiri tidak boleh berbicara ketika khutbah

jum’at berlangsung, agar tidak mengganggu jalannya khutbah yang sedang

berlangsung.

Page 8: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

viii

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim,

Segala puji dan syukur hanya bagi Allah SWT, Tuhan semesta alam

yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Karena atas Rahmat dan

pertolongan-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

“Khutbah Jum’at Sebagai Upaya Peningkatan Pemahaman Agama Pada

Jamaah Masjid (Studi Tentang Materi Khutbah Jum’at di Masjid Nurul

Yaqin Kelurahan Purwosari Kecamatan Mijen Kota Semarang)”. Shalawat

serta salam selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad Saw yang yang

memberikan cahaya terang bagi umat Islam dalam mencapai kebahagiaan

dunia dan akhirat.

Penulis menyadari bahwa dalam proses penulisan skripsi ini banyak

mengalami kendala, Penulis sadar akan keterbatasan kemampuan yang ada,

maka dalam penyelesaian penulisan skripsi ini tentu tidak lepas dari bantuan

berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ucapkan terimakasih yang tak

terhingga, kepada :

1. Prof. Dr. H. Muhibbin, M.Ag selaku Rektor UIN Walisonggo

Semarang.

2. Dr. H. Awaluddin Pimay. Lc. M.Ag selaku Dekan Fakultas

Dakwah dan Komunikasi UIN Walisonggo Semarang beserta

para wakil dekan.

3. Saerozi, S.Ag., M.Pd selaku pembimbing I dan sebagai ketua

Jurusan MD dan Ibu Dra. Wafiyah selaku pembimbing II, yang

viii

Page 9: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

ix

telah dengan sabar, tulus dan ikhlas meluangkan tempat, waktu,

tenaga dan pikiran untuk memberikan bimbingan, arahan dan

saran-saran yang sangat berharga kepada penulis selama

penyusunan skripsi ini.

4. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Dakwah dan Komunikasi

yang telah memberikan bekal ilmu sehingga penulis dapat

menyelesaikan menyelesaikan penulisan skripsi ini.

5. Bapak dan Ibu karyawan Fakultas Dakwah dan Komunikasi yang

telah melayani dalam proses administrasi.

6. Keluarga besar Ibundaku tersayang, Ayahandaku, kakak-kakakku,

mbak-mbakku, dan keponakanku yang telah memberikan do’a,

hiburan dan semangat.

7. Pengurus Masjid Nurul Yaqin serta Para Khatib, Bapak K.

Mustaqim, Bapak Ustad Agus Salim, Bapak Ustad Yasin, Bapak

Ustad Mahfud dan Bapak Ustad Muh Tosin

8. Teman-temanku MD B 2009 yang telah berjuang bersama-sama

menuju keberhasilan.

9. Teman-teman Teman-temanku mahasiswa UIN Walisongo

Semarang, khususnya kepada mahasiswa Fakultas Dakwah dan

Komunikasi UIN Walisongo Semarang. Terutama ditujukan

kepada teman-temanku di jurusan Manajemen Dakwah.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan skripsi ini

masih jauh untuk disebut sempurna. Oleh karena itu kritik dan

saran maupun masukan sangat penulis harapkan. Meskipun

Page 10: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

x

dengan segala keterbatasan dan kekurangan yang ada, penulis

tetap berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi penulis

khususnya dan bagi pembaca pada umumnya. Amin.

Semarang, 19 Desember 2014

Penulis

Samsuri

NIM. 091311035

Page 11: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALMAN JUDUL ........................................................... i

HALAMAN NOTA PEMBIMBING ............................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ......................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN .......................................... iv

HALAMAN MOTTO ....................................................... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ...................................... vi

ABSTRAK ....................................................................... vii

HALAMAN KATA PENGANTAR ................................ viii

HALAMAN DAFTAR ISI .............................................. xi

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang ............................................. 1

1.2. Rumusan Masalah ....................................... 5

1.3. Tujuan dan Manfaat .................................... 5

1.3.1. Tujuan Penelitian ............................... 5

1.3.2. Manfaat Penelitian ........................... 6

1.4. Tinjauan Pustaka ......................................... 6

1.5. Kerangka Teoritik ....................................... 10

1.6. Metode Penelitian ....................................... 13

1.6.1. Jenis Penelitian ................................. 13

1.6.2. Sumber dan Jenis Data ...................... 14

1.6.3. Teknik Pengumpulan Data ................ 15

Page 12: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

xii

1.6.4. Analisis Data ..................................... 18

1.6.5. Sistematika Penulisan ....................... 19

BAB II LANDASAN TEORI TENTANG SHALAT JUM’AT

DAN KHUTBAH JUM’AT

2.1. Shalat Jumat ................................................ 20

2.1.1. Pengertian Shalat Jum’at .................. 20

2.1.2. Syarat-Syarat Shalat Jum'at .............. 24

2.2. Khutbah Jum’at ........................................... 24

2.2.1. Pengertian Khutbah Jum’at ................ 32

2.2.2. Syarat Khutbah ................................. 34

2.2.3. Rukun Khutbah ................................. 35

2.3. Materi Khutbah ........................................... 35

2.3.1. Pengertian Materi Khutbah ............... 35

2.3.2. Cara Memilih Materi ........................ 38

2.3.3. Tujuan Materi Khutbah ..................... 39

2.4. Pemahaman Agama .................................... 41

2.4.1. Pengertian Pemahaman Agama ......... 41

2.4.2 .Bentuk Pemahaman Agama ............... 43

2.5. Manfaat Shalat Jum’at ................................. 44

2.5. Unsur-Unsur Dakwah ................................. 45

xi

Page 13: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

xiii

BAB III KHUTBAH JUM’AT DI MASJID NURUL YAQIN DAN

PEMAHAMAN AGAMA PADA JAMA’AH

3.1. Gambaran Umum Masjid Nurul YaqiN .......................53

3.1.1. Sejarah Berdirinya Masjid Nurul Yaqin .............53

3.1.2. Gambaran Umum Masyarakat Dusun Bentur .....55

3.1.3. Stuktur Organisasi ..............................................59

3.1.4. Kegiatan-kegiatan Keagamaan ...........................61

3.2. Penyelenggaraan Khutbah Jum’at ................................64

3.3. Jadwal Khatib dan Tema Materi Khutbah ....................68

3.4. Materi Khutbah Shalat Jum’at ......................................71

3.5. Pemahaman Agama Jama’ah ........................................74

BAB IV ANALISIS MATERI KHUTBAH JUM’AT DAN

IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM’AT TERHADAP

PEMAHAMAN AGAMA JAMAAH MASJID NURUL

YAQIN

4.1. Analisis Materi Khutbah Jum’at di Masjid Nurul Yaqin

........................................................................................79

4.2. Pemahaman Agama Pada Jama’ah Dari Materi Khutbah

........................................................................................95

4.2.1. Pemahaman Agama Pada Jama’ah .....................95

4.2.2.Penilaian jama’ah Terhadap Materi Khutbah.......97

4.3. Implikasi Materi Khutbah Jum’at Terhadap Pemahaman

agama pada jamaah .....................................................102

Page 14: IMPLIKASI MATERI KHUTBAH JUM'AT TERHADAP PEMAHAMAN ...

xiv

4.3.1. Ketepatan Materi .............................................103

4.3.2. Pendidikan Jama’ah ........................................104

4.3.3. Kedalaman Materi ..........................................106

BAB V PENUTUP

5.1. Kesimpulan ...............................................................110

5.2. Saran-Saran ...............................................................111

5.3. Penutup ......................................................................112

DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

LAMPIRAN


Related Documents