YOU ARE DOWNLOADING DOCUMENT

Please tick the box to continue:

Transcript
Page 1: Flip Chart Jajanan sehat
Page 2: Flip Chart Jajanan sehat

Jajanan yang sehat dan aman adalah jajanan yang bebas dari bahaya fisik, cemaran bahan kimia dan bahaya biologis.

Page 3: Flip Chart Jajanan sehat
Page 4: Flip Chart Jajanan sehat

Bahaya Fisik

Dapat berupa benda asing yang masuk kedalam pangan seperti : isi stapler, batu/kerikil, rambut, kaca, dll

Page 5: Flip Chart Jajanan sehat
Page 6: Flip Chart Jajanan sehat

Bahaya KimiaDapat berupa cemaran bahan kimia yang masuk ke dalam pangan, atau karena racun yang sudah terkandung di dalam bahan pangan, atau karena racun yang sudah terkandung di dalam bahan pangan seperti : cairan pembersih, pestisida, cat, jamur beracun, singkong racun, jengkol, dll

Page 7: Flip Chart Jajanan sehat
Page 8: Flip Chart Jajanan sehat

Bahaya Biologisdapat disebabkan oleh mikroba patogen penyebab keracunan pangan, seperti : virus, parasit, kapang dan bakteri

Page 9: Flip Chart Jajanan sehat
Page 10: Flip Chart Jajanan sehat

Macam macam jajanan

Macam macam jajanan tersedia di pasaran mulai dari yang gorengan sampai yang berkuah. Dari yang sehat sampai yang tidak sehat. Semua tergantung dari orang yang mengkonsumsinya

Page 11: Flip Chart Jajanan sehat

-Hindarilah makanan yang berwarna

mencolok atau jauh berbeda dari warna

aslinya.

- Cicipi rasanya- Baui aromanya- Amati komposisinya & perhatikan teksturnya

Page 12: Flip Chart Jajanan sehat

Kriteria memilih jajanan yang sehat :-Hindarilah makanan

yang berwarnamencolok atau jauhberbeda dari warna

aslinya.

- Cicipi rasanya- Baui aromanya- Amati komposisinya & perhatikan teksturnya

Amati komposisinya & perhatikan Teksturnya

Hindarilah makanan berwarna mencolok atau jauh

berbeda dari warna aslinya

JAJANAN SEHAT

Baui aromanya

Cicipi rasanya

Page 13: Flip Chart Jajanan sehat
Page 14: Flip Chart Jajanan sehat

Kesehatan anak terjamin

Keuntungan jajanan sehat

Kebutuhan gizi anak tercukupi

Pihak orang tua tidak perlu gusar

Page 15: Flip Chart Jajanan sehat
Page 16: Flip Chart Jajanan sehat

Dampak jajanan tidak sehat

• Pemanis buatan Mampu mempertajam rasa manis dan mempertajam campuran rasa yang dicampur pada makanan atau minuman (Siklamat dan Sakarin).

• Pewarna dan Akan membuat makanan atau minuman yang

penyedap rasa diwarnai akan nampak lebih menarik dan menggugah selera (Rhodamin B dan Monosodium Glutamate).

• Pengawet Dapat merubah tekstur makanan menjadi lebih halus dan dapat membuat makanan menjadi

lebih renyah (Formalin dan Boraks).

Page 17: Flip Chart Jajanan sehat

1 2

43

5 6

1. Informasikan ke anak

2. Biasakan sarapan pagi

3. Beri pengertian4. Biasakan ke

dapur5. Memberikan

contoh6. Mengajari

anak

Page 18: Flip Chart Jajanan sehat

Tips mengajarkan anak :

1. Informasi dengan cara dan bahasa yang bisa dimengerti.

2. Membiasakan anak sebelum ke sekolah untuk sarapan pagi.

3. Saat anak menonton TV, sebaiknya didampingi .

4. Biasakan ke dapur.

5. Memberikan contoh tentang jajanan yang sehat.

6. Mengajari anak untuk mengerti jajanan yang sehat.

1 2

43

5 6

1. Informasikanke anak

2. Biasakansarapan pagi

3. Beri pengertian4. Biasakan ke

dapur5. Memberikan

contoh6. Mengajari

anak

Page 19: Flip Chart Jajanan sehat

Related Documents