YOU ARE DOWNLOADING DOCUMENT

Please tick the box to continue:

Transcript
Page 1: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Pengemban Pengamal Pancasila

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILA

Jl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

No. 150 tahun IXJumat, 21 Agustus 2015

www.suluhindonesia.com

Suluh Indonesia/antKARNAVAL KEMERDEKAAN - Peserta karnaval melintas di jalan WR Supratman, Pasuruan, kemarin. Karnaval yang diikuti ratusan pesertadari berbagai SMP/MTs, SMA/MA dan masyarakat umum tersebut dalam rangka menyemarakkan peringatan HUT ke-70 kemerdekaan RI.

JAKARTA - Polda Metro Jaya menyi-ta 37 kilogram shabu asal Guangzhou,Tiongkok yang tersebar pada tiga lokasidi wilayah Bogor, Tangerang Banten danJakarta. ‘’Pelaku menyelundupkan narko-ba menggunakan tas wanita dengan jasaekspedisi,” kata Kapolda Metro Jaya IrjenPol. Tito Karnavian di Jakarta, kemarin.

Aparat Polda Metro Jaya menangkaptiga orang tersangka yakni Amelia aliasYanti, Deni Latumenen dan seorangWarga Nigeria Kanu Colin.

Irjen Tito memastikan Polda MetroJaya bersama Mabes Polri, BNN danDitjen Imigrasi berkoordinasi menjalankanoperasi pemberantasan narkoba.

Dirserse Narkotika Polda Metro JayaKombes Pol. Eko Daniyanto me-ngungkapkan pengungkapan kasus

Polisi Sita Sabu 37 Kgnarkoba berawal saat polisi menerimainformasi transaksi narkoba di parkiranMal CBD Cileduk Tangerang, Banten.

Petugas membuntuti Amelia yangmenuju Mal CBD Ciledug bertemu seorangpria Deni Latumenen menyerahkan se-bungkus plastik. Polisi menangkap Denidengan barang bukti satu kilogram sha-bu, sedangkan anggota lainnya membun-tuti Amelia.

Kemudian petugas menangkap Ameliadan menggeledah rumahnya di Perumah-an Palem Ganda Asrri Blok B-6 Nomor 15Ciledug dan mennemukan 20 Kg shabu.

Berdasarkan pemeriksaan Ameliamendapatkan perintah dari Warga Malay-sia untuk mengecek paket kiriman dariGuangzhou melalui ekspedisi di RumahToko Taman Palem Jakbar. (ant)

PALU - Dua orang tewasdalam aksi baku tembak antarakelompok sipil bersenjatadengan polisi di Poso,Sulawesi Tengah, kemarin.

Kedua korban tersebutsatu dari kelompok sipil dansatu dari pihak polisi. Namunpihak polisi baru memberikanketerangan terkait tewasnyaseorang dari kelompok sipilbersenjata.

Jenazah yang diduga ang-gota teroris pimpinan Santosotersebut bernama Bado danjenazahnya sudah dibawa keRumah Sakit BhayangkaraPalu untuk diotopsi.

Kapolda Sulteng BrigjenPol Idham Aziz mengatakanuntuk memastikan bahwajenazah adalah Bado, polisiakan mencocokkan DNA den-gan keluarga korban.

Bado adalah satu dari pu-luhan terduga teroris yangmasuk dalam daftar pencari-an orang. Dia juga diduga ter-libat dalam sejumlah aksi

inginkan Indonesia bisa terbebasdari korupsi sehingga tidak perlulagi dibentuk lembaga anti korupsi.

Menurut Fahri, Ombudsmanboleh manggil orang atau pimpinanlembaga yang tidak menjalankanfungsi pelayanan publik secarabaik. ‘’Kalau ada lembaga yang laku-kan malpraktik dalam pelayananpublik bisa dipanggil Ombudsman,”terangnya.

Fahri mengatakan, usul itu di-dasari atas dasar kedudukan KPKsebagai lembaga adhoc seperti halnya kedudukan lembaga Ombuds-man. Dengan langkah tersebut, KPK

bisa lebih banyak menjalankan fung-si dan tugas pencegahan, sedang-kan penyelidikan dan penyidikanditangani kepolisian dan kejaksaan.

Dia meyakini dengan cara seper-ti itu, maka konflik antar lembagapenegak hukum bisa lebih banyakdiminimalisir. ‘’Masalah pelayananpublik sangat penting untukmemacu perkembangan investasi.Sekarang pertumbuhan (ekonimi)rendah karena ak ada yg beraniambil keputusan,” katanya.

Politisi PKS ini menyadari usul-nya akan menimbulkan reaksi daripublik. ‘’Karena sekarang yang

JAKARTA - DPR mengusulkanKPK disatukan dengan lembagaOmbudsman. Alasannya ada kesa-maan tugas dan fungsi pada kedualembaga tersebut. Sehingga ke-duanya bisa saling melengkapi.‘’Saya usulkan KPK dilebur denganOmbudsman,” kata Wakil KetuaDPR Fahri Hamzah dalam diskusi“Menimbang Eksisteni KPK” ber-sama ahli sosiologi hukum Prof DrNurhasan Ismail yang diselengga-rakan Koalisi Rakyat Indonesia diJakarta, kemarin.

Usulan tersebut merespon per-nyataan Megawati yang meng-

KPK-Ombudsman Digabung, Mungkinkah ?

Pilkada Serentak

20 Calon Berstatus Tersangka KorupsiJAKARTA - Lembaga swa-

daya masyarakat (LSM) Kon-stitusi dan Demokrasi (KoDe)Inisiatif mengungkapkan, sedi-kitnya 20 calon kepala danwakil kepala daerah berstatustersangka. ‘’Dalam penelusu-ran kajian kami ada 13 calonmenjadi tersangka dugaan ko-rupsi dan tujuh calon menjaditersangka dugaan kasus pi-dana lainnya,” kata penelitiKoDe Inisiatif Arie MuhammadHaikal di Jakarta, kemarin.

Jumlah kepala daerah yangdiduga bermasalah hukum itudiperoleh KoDe Inisiatif mela-lui kajian survei di dunia mayadari penelusuran pemberitaansejumlah media dan mesinpencarian.

Menurut Arie, data yang di-kumpulkan sangat mungkinberubah karena perkemban-gan penanganan kasus olehaparat penegak hukum atauada kasus calon kepala dae-rah yang tidak terpublikasioleh media.

Dia tidak menyebutkan sia-pa saja nama-nama kepala dae-rah yang bermasalah itu.Namun dia mengatakan secarakeseluruhan 20 calon kepaladaerah yang terlibat masalahhukum tersebar di sejumlahdaerah.

Sementara itu, MK meng-gelar sidang pendahuluan ter-kait dengan pengajuan per-mohonan pembatalan peneta-pan hasil pemilihan kepala

Baku Tembak di Poso

Satu PerwiraPolisi Tewas

kekerasan di Poso.Kapolda mengatakan selain

menembak seorang terdugateroris, polisi juga mengobrak-abrik “camp” persembunyiankelompok Santoso dan menyi-ta sejumlah senjata api terma-suk senjata anti tank jenis M60dan ratusan bom aktif.

Aksi baku tembak antarakelompok sipil bersenjata den-gan polisi tersebut sudah ber-langsung sejak 17 Agustushingga Kamis.

Idham Aziz mengatakan adasosok Santoso alias Abu War-dah dalam baku tembak diGunung Langka pada Rabusiang, namun orang tersebutlolos dari penangkapan.

Dalam baku tembak tersebutdiketahui sekitar 30 orang anakbuah Santoso dilengkapi sen-jata penghancur tank dan ratu-san bom melarikan diri.

Sementara itu, dari pihakpolisi satu orang perwira Polridari kesatuan Brimob Iptu BrianTheopani Tatontos, SIk juga

Suluh Indonesia/adeSIDANG PERDANA - Komedian Betawi Mandra saat menjalani sidangperdana di Pengadilan Tipikor Jakarta, kemarin. Mandra didakwaterkait kasus korupsi program Siap Siar di TVRI senilai Rp 47,8 miliar.

Suluh Indonesia/antSURAT UNTUK PRESIDEN - Sejumlah siswa SD membentuk formasi 70 sambil menunjukkan amplopsurat yang akan mereka kirimkan kepada Presiden Joko Widodo di halaman SDN 1 Palembang, kemarin.Kegiatan yang digagas PT Pos Indonesia itu mengajak anak Indonesia untuk menyampaikan harapannyakepada presiden dengan cara menulis surat.

tewas tertembak.Keterangan yang diperoleh

Antara dari Poso, jenazah kor-ban kini disemayamkan di Mar-kas Kompi Brimob Kota Poso.

Bendera setengah tiangtampak berkibar di markastersebut, namun belum adakonfirmasi dari pihak kepolisianterkait peristiwa tewasnya per-wira Polri tersebut.

Sementara itu, Mabes Polrimenambahkan ratusan pasu-kan dari satuan Brimob untukditerjunkan ke Poso, pas-cabakutembak antara polisidengan kelompok sipil bersen-jata yang diduga teroris di dae-rah itu dalam dua hari terakhir.

Sebanyak 146 pasukan dariBrimob Kelapa Dua Polri terse-but, sudah tiba di BandaraMutiara Palu, dengan meng-gunakan pesawat reguler.Setibanya di Kota Palu, pasu-kan elite Polri tersebut lang-sung diberangkatkan ke Posomelalui darat. Mereka diangkutmenggunakan enam bus. (ant)

suka kritik KPK saja dianggap pub-lik sebagi orang yang anti korupsi,”katanya.

Namun, dia menekankan sebe-narnya pada awal pendiriannyaTahun 2002 lalu yang berpijak padaUU Nomor 30/2002, KPK sengajadibentuk KPK sebagai lembagaadhoc. ‘’Pertanyaan apakah setelah13 tahun berjalan, korupsi telahhilang ternyata tidak. Kalau tidakada KPK, apakah pemberantasankorupsi tetap bisa dilakukan. Itumenjadi tugas dari lembaga pene-gak hokum permanen, Kepolisiandan Kejaksaan,” katanya. (har)

daerah dalam UU Pilkada.Pemohon dalam perkara ini

menilai, ketentuan Pasal 158UU Pilkada terkait denganpembatasan permohonansengketa dengan angka selisih

tidak lebih dari dua persen,serta variasi sesuai jumlahpenduduk kabupaten kotaatau provinsi, dinilai pemohonberpotensi melanggar hakkonstitusionalnya. (ant)

Page 2: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

2Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015K ta

KilasSuluh Indonesia/ant

BENTROK KAMPUNG PULO - Seorang warga Kampung Pulo terluka dan dibawa petugas ketika terjadi bentrok saat penertiban bangunan di kawasan tersebut di Jakarta, Kamis(20/8). Bentrokan tersebut disebabkan warga di kawasan Kampung Pulo menolak relokasi dan penggusuran dengan alasan ganti rugi yang tidak sesuai.

PULUHAN bangunan permanen di Jalan Patra RayaRT 07/02, Kelurahan Duri Kepa, Kecamatan KebonJeruk, Jakarta Barat dibongkar petugas Satuan PolisiPamong Praja (Satpol PP). Pembongkaran dilakukankarena bangunan-bangunan yang kebanyakan per-manen itu tidak memiliki Izin Mendirikan Bangunan(IMB). Agus Trijono, Camat Kebon Jeruk, kemarinmengatakan, total sebanyak 22 bangunan permanenyang ditertibkan hari ini. Agus mengatakan, puluhanbangunan tersebut berdiri di atas lahan jalur hijau mil-ik Pemprov DKI Jakarta. Namun, lanjut Agus, pihakKecamatan Kebon Jeruk tetap menjalankan proseduryang telah ditentukan sebelum melakukan pembongka-ran. Dari memberikan Surat Peringatan (SP), hinggaSurat Perintah Bongkar (SPB) sendiri bangunan milikmereka. (kmb)

91 WNA DitangkapAPARAT Polda Metro Jaya menangkap 91 Warga Tai-wan dan Tiongkok terkait sindikat perdagangan manu-sia dan penipuan yang beroperasi di kawasan AncolJakarta Utara dan Lebak Bulus Jakarta Selatan. Direk-tur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Komis-aris Besar Polisi Krishna Murti di Jakarta, kemarinmengatakan, Polda Metro Jaya bekerja sama denganInterpol mengungkap sindikat perdagangan manusiadan penipuan terhadap sesama Warga Taiwan dan Tion-gkok. Krishna mengatakan awalnya Polda Metro Jayamendapatkan informasi dari Interpol adanya nomor tele-pon selular Warga Taiwan yang terlibat penipuan. Petu-gas Polda Metro jaya menyelidiki dan membuntutiWarga Taiwan itu selama sebulan yang diketahuimelakukan aksi kejahatan di Jakarta. Aparat PoldaMetro Jaya menciduk 91 orang terdiri dari 36 orang dikawasan Ancol, 55 orang di Jalan Adiyaksa Raya P-26. (kmb)

Relokasi Warga Kampung Pulo

Tak Ada Ganti RugiJAKARTA - Pemerintah

Provinsi (Pemprov) DKI Jakar-ta memastikan tidak akan mem-berikan uang ganti kepada war-ga di Kampung Pulo, Kelurah-an Kampung Melayu, Jatinega-ra, Jakarta Timur. “Tidak adauang ganti atau uang kerohi-man. Lagi pula, apa dasarnyameminta uang ganti itu, tidakada,” kata Gubernur DKI Ba-suki Tjahaja Purnama di BalaiKota, Jakarta Pusat, kemarin.

Menurut pria yang lebihakrab disapa Ahok sehari-hariitu, warga yang membangunhunian di kawasan KampungPulo selama ini sama saja den-gan mendiami lahan negara.‘’Selama ini, warga di Kam-pung Pulo itu sudah mendiamilahan milik negara. Oleh kare-na itu, kami tidak mau mem-berikan ganti rugi. Itu kan lah-an kami, kenapa kami harus ba-yar,” ujar Ahok.

Dia menuturkan ganti rugiyang diberikan oleh PemprovDKI bukan berupa uang, tapiberupa satu unit rumah susunsederhana sewa (rusunawa),sehingga warga harus berse-dia dipindahkan. ‘’Makanya,kami minta kepada warga su-paya bersedia direlokasi. Kamiingin warga memiliki hunianatau tempat tinggal yang leb-ih layak, sehingga kami beri-kan satu unit rusunawa,” tu-

tur Ahok.Sementara itu, terkait pros-

es relokasi warga KampungPulo yang dilakukan secarabesar-besaran pada hari ini,mantan Bupati Belitung Timuritu berharap tidak sampai terja-di keributan besar. ‘’Karena so-sialisasi mengenai rencana re-lokasi warga itu kan sudah kamilakukan sejak lama. Seharusn-ya, warga sudah tahu danmengerti. Kalau sampai ribut,

Mandra DidakwaRugikan Negara

Rp12 MiliarJAKARTA - Seniman Mandra didakwa merugikan

keuangan negara hingga Rp12,039 miliar dari kemahalanharga film ZOID sebesar Rp1,57 miliar dan Paket ProgramSiar Siap FTV (Film Televisi) Komedi dan Program SiapSiar FTV dan Program Siap Siar FTV Kolosal senilaiRp10,464 miliar. ‘’Terdakwa H Mandra selaku Direktur Uta-ma PT Viandra Production telah melakukan atau turut ser-ta melakukan bersama-sama dengan saksi Iwan Cher-mawan, Irwan Hendarmin dan Yulkasmir (masing-masingpenuntutan secara terpisah) perbuatan melawan hukumyang memperkaya diri sendiri atau orang lain atau suatukorporasi yang dapat merugikan keuangan negara hinggasebesar Rp12,039 miliar,” kata jaksa penuntut umum AryaWibisana di Pengadilan Tipikor Jakarta, kemarin.

Mandra dan Iwan Chermawan juga mendapatkan ke-untungan dari kerugian negara itu yaitu mendapatkanRp1,4 miliar (untuk Mandra) dan Rp10,63 miliar (untuk IwanChermawan).

Awalnya pada 4 Mei 2012, Lembaga Penyiaran PublikTelevisi Republik Indonesia (LPP TVRI) dalam launching“Acara Baru Kemasan Baru” dan “50 Tahun Emas TVRI”melaksanakan kegiatan pengadaan Program Siap Siar beru-pa film kartun, video musik, sinetron dan sinema FTV.

Dalam pertemuan itu juga, Iwan meminta uang kepadaMandra untuk membeli handphone (telepon selular). ‘’Ke-mudian terdakwa Mandra bertanya ‘buat siapa handphonetersebut?’ lalu dijawab saksi Iwan Chermawan ‘handphonetersebut untuk para petinggi TVRI,’’ katanya. (wnd)

Pimpin Jakarta

Ahok Akui PerluOtot Kuat

JAKARTA - GubernurDKI Jakarta Basuki TjahajaPurnama menilai dalammemimpin Kota Jakarta,t idak hanya dibutuhkanotak yang cerdas, tetapijuga otot yang kuat. ‘’Bah-kan mungkin sebetulnyaotak juga tidak perlu sam-pai terlalu pintar, yangpenting itu otot yang kuat,karena kita punya tugaspembangunan yang bany-ak sekali,” kata Basuki diBalai Kota, Jakarta Pusat,kemarin.

Selain itu, menurut priayang lebih akrab disapaAhok itu, dalam memimpinibu kota juga harus selalumengikuti aturan yang ber-laku, sehingga segala ke-wajiban akan terasa se-makin mudah. ‘’Yang pent-ing lagi, kita harus selaluikut aturan. Jangan terimasuap, jangan korupsi, harusselalu jujur. Intinya, den-gan ikut aturan, maka kita

mempermudah pekerjaankita,” ujar Ahok.

Lebih lanjut, dia menuturkandalam menjalani kepemimpi-nannya, dia juga akan terusmelakukan perombakan jaba-tan, sehingga terjadi regenera-si dan ide-ide baru akan terusbermunculan. ‘’Jadi, singkat-nya itu adalah pecat, pecat,pecat. Kalau memang ada pe-jabat atau staf yang terbuktimelakukan kesalahan, tidakbekerja dengan baik dalam me-layani masyarakat, langsungsaja dicopot jabatannya,” tu-tur Ahok.

Meskipun demikian, Ahokmengungkapkan pihaknyamasih memberikan kesempa-tan bagi pejabat atau stafyang memang masih bersung-guh-sungguh ingin bekerja.‘’Kesempatan itu kan sayaberikan melalui seleksi danpromosi jabatan terbuka atauyang lebih dikenal dengansebutan lelang jabatan,’’ kataAhok. (kmb)

Perusuh Akan DitindakKAPOLDA Metro Jaya Irjen Pol. Tito Karnavian men-yatakan akan menindak tegas perusuh anarkis saatpenertiban bangunan di Kampung Pulo, Jakarta Timur.Menurut Tito, pembakaran beko kalau ada pelakunyakita tangkap karena itu aksi anarkis, akan dilakukanpenegakan hukum. Tito menyesalkan peristiwa kerusu-han antara warga dengan petugas Satuan Polisi Pam-ong Praja dan aparat kepolisian saat penertiban ban-gunan rumah warga di Kampung Pulo. Tito mengim-bau masyarakat tidak bertindak anarkis dan meneri-ma tawaran Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untukmenghuni rumah susun sebagai pengganti rumah yangakan ditertibkan. Tito mengaku belum menerima lapo-ran jumlah korban yang terluka dan kerusakan akibatkerusuhan di Kampung Pulo tersebut. Namun, mantanKapolda Papua itu akan menambah pasukan jikakekurangan personel untuk mengamankan penertibanKampung Pulo. Tito memastikan kondisi di KampungPulo sudah mereda dan kondusif. (kmb)

22 Bangli Dibongkar

Suluh Indonesia/antPERSIAPAN JAMAAH CALON HAJI - Sejumlah calon haji melakukan Ibadah Tawaf saat berlatihmanasik di Asrama Haji, Pondok Gede, Jakarta, kemarin. Sejumlah Kelompok Bimbingan Ibadah Haji(KBIH) memberikan bimbingan intensif kepada ratusan calon haji sebelum berangkat menunaikan ibadahhaji ke tanah suci.

Enam Bulan

BPTSP Keluarkan Dua Juta Perizinan

Perbaikan layanan diwujud-kan dengan program terbaruone day service yang baru di-luncurkan. Dalam waktu 6 bu-lan sudah mampu mengeluar-kan perizinan hingga 2 juta.Bayangkan jika belum adaBPTSP, berapa banyak waktu,energi, dan uang yang ter-buang,” ujar Ayu Kartika Dewi,Staf Gubernur DKI Jakarta yang

tungan dari BPTSP. ‘’Sudahbanyak perubahan dariBPTSP ini. Tapi memang be-lum terlihat dipermukaan,”kata Ayu.

Ayu mengatakan, adanyaBPTSP juga mampu menghi-langkan praktek percaloan danpungutan liar (pungli). Karenasemua perizinan berada di satupintu dan jelas waktu pelaksa-nannya. ‘’Tidak ada lagi pung-li, karena sudah jelas retribus-inya,” ucapnya.

Ke depan, tambah Ayu, tar-get dari BPTSP adalah zerocomplain dan zero delay. Se-lain itu juga semua perizinan

BADAN Pelayanan Terpadu Satu Pintu(BPTSP) DKI Jakarta telah mengeluarkan dua

juta perizinan selama enam bulan terakhir.

bisa dilakukan melalui online.‘’Saat ini baru ada dua periz-inan saja yang online dari 518jenis. Tapi sebagian besar un-tuk tracking izin sudah bisadilihat melalui website, jadiyang datang berkurang,”tandasnya.

Sementara, Kepala BidangPelayanan Teknis BPTSP DKIJakarta Iwan Kurniawan men-gatakan pihaknya akan men-gajukan Peraturan Gubernur(Pergub) tentang penyerdah-anaan izin. Saat ini sedangdibuat simulasi penyederha-naan izin. “Bulan depan kitaajukan kepada Gubernur,

ya memang tidak ada pilihanlain lagi,” ungkap Ahok.

Ahok memastikan akanterus melakukan penertibanwarga di kawasan Kam-pung Pulo. ‘’Penertibanwarga Kampung Pulo akanterus kita lakukan sampaisemua warga direlokasi.Walaupun ada penolakandari sebagian warga, penert-iban itu kita lakukan terus,”kata Basuki. (kmb)

mudah-mudahan segeraditandatangani dan bisasegera dijalankan,” kataIwan.

Untuk diketahui ,BPTPS dibentuk Guber-nur DKI Jakarta dalamrangka mengurangai pun-gutan liar dalam prosespengurusan perizinan.

Selain itu, pembentu-kan badan tersebut di-maksudkan agar layananyang selama ini seringdikeluhkan warga karenaterlalu lama dan memerlu-kan waktu panjang dapatdipersingkat. (kmb)

bertugas di BPTSP DKI Jakar-ta, kemarin.

Menurut Ayu, dengandibentuknya BPTSP awal2015 lalu memang cukupmembawa perubahan.Meskipun begitu, diband-ingkan dengan jumlahmasyarakat yang ada di DKIJakarta masih banyak yangjuga belum mengetahui keun-

Page 3: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Metr politan 3Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015

JAKARTA - Wakil KetuaDPR RI, Taufik Kurniawan set-uju dilakukannya revisi terba-tas Undang-Undang Nomor 8Tahun 2015 tentang PemilihanKepala Daerah, misalnya untukmengatasi permasalahan adan-ya calon tunggal di Pilkada ser-entak. ‘’Dalam revisi terbatastermasuk perlu diselesaikan-nya mengenai calon tunggal,ketentuan konstitusi meng-haruskan ada cantolan kuatdalam landasan hukum,” katan-

Pimpinan DPR Setuju

UU Pilkada Direvisiya di Gedung Nusantara II,Jakarta, kemarin.

Dia menjelaskan revisi itujuga terkait aspek pengaman-an dan keamanan pilkada yangharus diperkuat. Ketiga menu-rut dia, rekomendasi BadanPemeriksa Keuangan terkaitkesiapan Mahkamah Konstitu-si dalam menangani sengketaPilkada. ‘’Dari 269 daerah yangmelaksanakan pilkada seren-tak, bagaimana sengketa di-lakukan dalam waktu singkat.

MK pernah konsultasikan keDPR RI terkait revisi UU MKterhadap penanganan pilkadaserentak,” ujarnya.

Politisi PAN itu menjelaskankarena revisi itu sifatnya tidakbisa berlaku surut ke belakangmaka hanya dua opsi untukmengatasi masalah dalam pilka-da. Dia mengatakan apakah pe-merintah menyelesaikannyadenggan membuat PeraturanPemerintah Pengganti Undang-Undang atau menunda pelak-

sanaan pilkada hingga 2017 didaerah yang hanya memilikicalon tunggal. ‘’Apakah dipu-tuskan dengan Perppu dari pe-merintah atau ditunda di 2017khusus empat daerah atau di80 daerah yang memiliki poten-si munculnya calon tunggal,”katanya.

Taufik tidak bisa menegas-kan opsi yang paling memu-ngkinkan diambil untuk men-gatasi masalah itu, apakah mela-lui perppu atau ditunda. Dia

JAKARTA - Komisi PemilihanUmum (KPU) mendapati sejumlahtempat pemungutan suara (TPS)di beberapa provinsi memiliki jum-lah pemilih yang melebihi jumlahmaksimal 800 orang. ‘’Di JawaTengah ada 48 TPS yang pemil-ihnya lebih dari 800 orang,” kataKomisioner KPU Hadar Gumay diJakarta, kemarin.

Hadar mengatakan ada duasolusi untuk mengatasi masalahkelebihan pemilih di TPS, salahsatunya adalah dengan memben-tuk TPS baru.

Konsekuensi dari pembentuk-kan TPS baru adalah KPU daerahberkewajiban untuk merekrutpanitia pemungutan suara baruuntuk menambah sumber dayamanusia.

KPU Temukan

TPS Kelebihan PemilihSolusi yang lain adalah den-

gan melakukan distribusi pemilihke TPS sekitarnya yang terdekat.‘’Kami memperhatikan aspek ak-sesibilitas juga, jangan sampaijaraknya jauh sehingga wargatidak mau memilih,” kata Hadar.

KPU, terkait Pilkada 2015, te-lah menyelesaikan tahapan pen-cocokan dan penelitian (coklit)data pemilih yang berlangsung 15Juli-19 Agustus 2015.

Seminggu setelah tahapancoklit, KPU melakukan penyusu-nan daftar pemilih hasil pemuta-khiran untuk kemudian meng-hasilkan daftar pemilih sementa-ra (DPS). ‘’Perkembangan peny-usunan daftar pemilih terus KPUlakukan agar masyarakat dapatmelihatnya,” ucap Hadar.

Suluh Indonesia/antINDEKS NEGARA HUKUM - Direktur Eksekutif Indonesian Legal Rountable Todung Mulya Lubis (tengah) berdiskusi denganHakim Agung Syamsul Maarif (kedua kiri), Komisioner Komnas HAM Siti Noor Lalila (kanan), Perwakilan Tahir FoundationAzirman (kedua kanan) serta Advokat Luhut Pangaribuan (kiri) seusai peluncuran laporan Index Negara Hukum Indonesia 2014.

Suluh Indonesia/antSIDANG PARIPURNA - Pimpinan sidang Taufik Kurniawan (tengah), Setya Novanto (kiri) dan Fadli Zon (kedua kanan) menerima laporan pandangan Partai Gerindra yangdiserahkan Rachel Maryam dalam Sidang Paripurna di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, kemarin. Sidang Paripurna itu beragendakan mendengar pandangan umum fraksi-fraksi atas RUU tentang APBN 2016 beserta Nota Keuangannya.

Dalam diskusi “Menim-bang Eksisteni KPK” yangdiselenggarakan KoalisiRakyat Indonesia di Jakar-ta, kemarin, Hasan menga-takan, sinergitas dan koor-dinasi (antara KPK, Kejak-saan dan Kepolisian) harusbisa diwujudkan.

Dalam diskusi yang jugamenghadirkan pembicaraWakil Ketua DPR FahriHamzah, praktisi hukumFadli Nasution dan aktivismahasiswa Poltak OloanHarahap, Nurhasan Ismailmenilai, lembaga-lembagapenegak hukum belum terk-oordinasi secara baik danbelum bersinergi untuk tu-juan bersama. ‘’Sampaisekarang justru adakecenderungan menduku-ng yang baru, mengabaikanyang lama,” katanya.

Publik juga tak mendor-ong lembaga baru dan lem-baga lama bersinergi seh-ingga terwujud sinergitaslembaga-lembaga penegakhukum agar dalam menjalan-kan fungsi dan tugasnyabisa efisien dan efektif.

Sedangkan, Fadli menge-mukakan, KPK tak perludibubarkan, tapi beberapafungsi dan kewenangannyadilaksanakan kepolisiandan Kejaksaan. Hal itu kare-na semua fungsi dan tugasKPK bisa dilakukan polisidan Kejaksaan. ‘’KPK bisajadi Komisi Pencegahan

Nurhasan Ismail :

SinergikanLembaga Penegak

Hukum

Korupsi,” katanya.Sedangkankan Poltak

mengemukakan, pembentukanKPK didasarkan pada ketidak-percayaan publik kepada poli-si dan Kejaksaan dalam pem-berantasan korupsi. Karena itu,polisi dan Kejaksaan harusmenunjukan kemampuannyadalam pemberantasan korupsiagar publik percaya.

Diskusi ini mengambil kes-impulan bahwa KPK adalahlembaga adhoc. Selama 13tahun kinerja KPK belum mam-pu mengusut kasus-kasus be-sar. Justru kasus-kasus yangdiungkap terkait sentimen poli-tik atau kekuasaan.

Diskusi juga menyimpul-kan KPK harus didorong ma-suk atau melebur ke dalamlembaga lain, yaitu Ombuds-man. Selain itu harus dilaku-kan revisi terhadap UU No-mor 30/2002 dan mengembali-kan kepolisian sebagai peny-idik tunggal. (har)

Dalam sidang yang dihadiridelegasi negara se-Asia ini, di-hasilkn lima rekomendasibidang ekonomi antar negaradi Asia.

Lima draf resolusi hasil pem-bahasan yang disepakati tese-but yaitu soal pembanguinansumber daya energi berkelan-jutan, penanganan lingkungan,pengentasan kemiskinan di ka-wasan Asia, Human Trafickingdan Terorisme.

Wakil Ketua DPR RI, FadliZon yang membuka sidangpada Rabu (19/8), sekaligusmenutup sidang APA, kemar-in, menjelaskan ada gagasanprogresif untuk menghadapikrisis ekonomi di Asia, terma-suk persiapan apabila krisisterus berkepanjangan. Beber-apa gagasan ini belum dapatdiadopsi misalnya, munculnya

lembaga keuangan baru diwilayah Asia, seperti yang per-nah digagas yaitu Asian Mon-etary Fund, Asian Currently,meskipun itu baru sebatas ide-ide. ‘’Kita dukung perlunyaprotokol untuk pengamananmengatasi krisis. Semacam IMFnya Asia lah kira-kira begitu.Ttapi, ini memang belum menu-ju ke sana. Ini baru sebatasgagasan. Meski ini domainnyaeksekutif, tetapi DPR berupayamenginisiasinya,” kata FadliZon usai menutup Sidang APAdi Jakarta, kemarin.

Fadli mengatakan, pemben-tukan lembaga keuangan baruuntuk wilayah Asia tersebut,merupakan pemikiran dan ke-inginan agar negara-negara diAsia memiliki satu kekuatanuntuk menghadapi terpaan kr-iris. Keinginan itu bercermin

APA Hasilkan Lima ResolusiMenunggu Implementasi Resolusi

Sejauh ini, sudah ada sekitar15 juta lebih pemilih yang ter-daftar di pusat data KPU. Ang-ka tersebut akan terus bertam-bah hingga pengumuman DPSpada 10 September 2015.

Secara terpisah, MK mengge-lar sidang pendahuluan terkaitdengan pengajuan permohonanpembatalan penetapan hasilPilkada dalam UU Pilkada. Pemo-hon dalam perkara ini menilaibahwa ketentuan Pasal 158 UUPilkada terkait dengan pem-batasan permohonan sengketadengan angka selisih tidak lebihdari dua persen, serta variasisesuai jumlah penduduk kabu-paten kota atau provinsi, dinilaipemohon berpotensi melanggarhak konstitusionalnya. (ant)

Nurhasan Ismail

dari negara-negara di eropayang membuat kekuatan UniEropa, sehingga menjadikannegara-negara di benua bagi-an barat dunia itu menjadikanlebih kuat dalam menghadapipersoalan termasuk krisiskeuangan yang dialamai nega-ra-negara anggotanya.

“Isu global financial jugamenjadi topic bahasan, kami

banyak mendapat masukandari para narasumber yang di-hadirkan dalam sidang. Jugageneral statemen dari tiapnegara,” ujarnya.

Usulan ini muncul setelahadanya krisis yang menerjangperekonomian Asia. Salah satusebabnya, adanya devaluasimata uang Yuan. Hal ini ber-dampak pada ekonomi di selu-ruh Asia, termasuk Indonesia.Saat ini, antisipasi akibat de-valuasi mata uang Yuan ini barusekitar 3,5 persen, padahal,rencananya antisipasi dampakekonomi ini mencapai 10 pers-en. Kondisi yang sudahdirasakan oleh Indonesia ad-alah melemahnya nilai tukarrupiah.

Ia menegaskan, DPR men-jadi yang terdepan dalam diplo-masi parlemen se-Asia. Indo-nesia, kata dia, sudah menun-jukkan peran yang besar diAsia. Dalam parlemen se-Asiaini, DPR akan menjadi pen-dukung diplomasi pemerintahdengan negara lain. (har)

INDONESIA menjadi tuan rumah dalam sidangkomite bidang ekonomi dan pembangunan ber-

kelanjutan Asian Parliament Assembly (APA), yangberakhir Kamis (20/8) kemarin.

PAKAR sosiologi hukum dari UniversitasGadjah Mada (UGM) Prof Dr Nurhasan

Ismail mengemukakan, lembaga-lembagapenegak hukum harus bersinergi untukmewujudkan keinginan masyarakat agar

penegakan hukum dapat dilaksanakan secaraefektif dan efisien.

menunggu hasil rapat konsul-tasi antara pemerintah, KomisiII DPR RI, dan penyelenggarapemilu. ‘’Nanti ada rapat kon-sultasi antara pemerintah, Ko-misi II DPR, dan KPU, terkaitbagaimana langkah terakhir dansikap pihal terkait,” katanya.

Selain itu Taufik mengatakansudah ada pembicaraan infor-mal dari setiap fraksi di DPRterkait calon tunggal yang padaawalnya tidak menyangkamunculnya masalah. (har)

Fadli Zon

Page 4: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

KORAN GRATIS TERBESAR

PERTAMA DI INDONESIA

SMS IKLAN BARIS0811 3898 000

Rp. 50.000,-

10 Baris, 10 kali muat/sebulan

Suluh Indonesia/antRUSUNAMI GUNUNG PUTRI - Menteri BUMN Rini Soemarno (kedua kiri) bersama Menteri Perumahan Rakyat Mochamad Basoeki Hadimoeljono (ketiga kanan), Direktur UtamaPT PP (Persero) Tbk Bambang Triwibowo (kiri), Komisaris Utama PT PP (Persero) Tbk Djoko Murjanto (kedua kanan) dan Kadis Tata Ruang Pemkab Bogor Lita Ismu (kanan),bersama-sama memukul gendang saat meresmikan pembangunan rusunami Gunung Putri Square, Desa Cicadas, Gunung Putri, Kabupaten Bogor, kemarin.

Kilas486 Polisi Amankan PilkadaUNTUK pengamanan pemilihan kepala daerah (pilka-da) kota Tangerang Selatan (Tangsel) desember men-datang, polresta setempat mengaku siap menerjun-kan pengamanan 2/3 anggotanya. Sebagaimana dike-tahui, polres yang baru diresmikan tersebut, memiliki486 personil dengan 70 perwira di dalamnya. Jumlahtersebut baru 90 persen dari jumlah anggota ideal yangdibutuhkan. Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Tito Kar-navian kemarin mengatakan, memang ditetapkan ada500 personil, hingga saat ini sudah terisi 486 personil.70 diantaranya adalah perwira, sisanya anggota yangmemiliki dedikasi tinggi dari Polda, Polres Jaksel, danjuga Polresta Tangerang. Kendati demikian, Tito men-gaku petugas di Polresta Tangsel siap dalam penga-manan pilkada. Terbukti, dari jumlah personil terse-but sebanyak dua per tiganya siap ditugaskan untukmemelihara segala ketertiban. Namun tentu, denganbekerjasama dengan aparat terkait. (nov)

Lomba Permainan TradisionalDINAS Kebudayaan dan Ekonomi Kreatif Kota Bogor,Jawa Barat, menyelenggarakan lomba permainan tr-adisional anak-anak atau “Kaulinan Urang Lembur”yang merupakan agenda tahunan guna melestarikankebudayaan, lewat permainan yang berlangsung diLapangan Sempur, kemarin. Kepala Disbudparekraf,Shahlan Rasyidi di Bogor, kemarin mengatakan, Kauli-nan urang lembur merupakan ciri khas orang Sunda,diharapkan melalui agenda tahunan ini dapat lebihdikenal dan memasyarakat. Lomba perminan tradis-ional anak-anak dihadiri Wakil Wali Kota Usmar Hari-man yang membuka resmi acara tahunan yang diiku-ti ratusan pelajar SMP se Kota Bogor. Pada kesem-patan tersebut, Usmar menyampaikan keprihatinan-nya tentang memudarnya minat anak-anak saat initerhadap permainan tradisional, dan lebih memilihpermainan game. (ant)

Suluh Indonesia/basJEAKET GUNUNG - Jaket gunung Zaphanza karya dan inovasi paramahasiswa IPB. Jaket multifungsi ini diklam lebih kuat, simpel danmampu meringkas berbagai barang kebutuhan pendakian gunung.

TANGERANG - KejaksaanNegeri Tangerang, Banten,menahan dua tersangka kasustindak pidana korupsi proyekpeningkatan jalan batas kotayakni jalan layang atau “Fly-over” Cibodas.

Kepala Kejaksaan NegeriTangerang, Edward Kaban diTangerang, kemarin mengata-kan berkas kedua tersangkasudah dinyatakan lengkap dansiap untuk diserahkan kepada

Mahasiswa IPB

Ciptakan Jeket Gunung Multifungsi“Jaket gunung ini kami beri-

nama Zaphanza. Zaphanzasendiri sengaja kita ambil(singkatan) dari kami berlima,yakni saya sendiri Moh Zah-wa Jamaludin, M. IkhwanHanif, Vansa Saputra, RezaFahmi Hidayat, Puji Laksono,Rico Juni Arto dan MegawatiSimanjutak,” kata Moh ZahwaJamaludin, di kampus IPB Dra-maga Bogor, kemarin.

Jamaludin menjelaskan,bahwa ide awal pembuatan ja-ket Zaphanza tersebut diilhamipada saat kelima mahasiswaIPB tersebut mengalami danmelihat para petualang alamlainnya yang selama ini dibuatrepot oleh barang bawaan ataukeprluan yang harus dibawasaat melakukan pendakian.

“Tas atau rangsel berisi ke-butuhan untuk pendakian gu-nung kerap menjadi beban

tersendiri bagi para pendaki.Untuk itu dengan jaketZaphanza ini akan mampumeminimalisir kebutuhan terse-but,” kata mereka.

Para pendaki atau penjela-jah alam tidak perlu bingungsaat mengemas perlengkapandan menghitung beban yangakan ditopang oleh tubuh saatmelakukan pendakian. Sebab,dengan sentuhan inovasianak anak IPB pada jaketZaphanza yang telah merakadidesain sedemikian rupa tern-yata sudah mampu menjawabberbagai kebutuhan saatpendakian. “Jaket gunung initentu dapat menjadi pilihanpraktis dan efisien bagi parapencinta alam juga parapendaki,” ujar Reza.

Disain atau inovasi jaketgunung Zaphanza sendiri se-betulnya sangat sederhana,

LIMA mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB)berhasil menciptakan produk jaket gunung multi-

fungsi yang diklaim lebih kuat, praktis dan evisiensehingga dapat membantu memudahkan para

penjelajah alam atau para pendaki gunung dalammengemas dan membawa berbagai barang keperlu-

an saat melakukan pendakian gunung.

yakni dengan memanfaatkansetiap sisi jaket sebagai tem-pat penyimpanan barang tan-pa mengurangi fungsi utamajaket untuk melindungi tubuhdari udara dingin. “Di dalamjaket ini kita sudah bisa mem-bawa tenda berkapasitas duaorang, peluit, senter, kompasplus thermometer (P3K), per-alatan makan dan sarung ta-ngan,” terangnya.

Tidak hanya itu, ternyatajaket tersebut juga dapat ber-fungsi sebagai sleeping bagdengan konsep penutupanseluruh tubuh tanpa sesak,rain coat dengan bagian cela-na yang dapat dijulurkan danmerupakan bagian dari jaket.“Kita juga melengkapi jaketini dengan scott light strip-ping sehingga mampu me-mantulan cahaya di kegela-pan,” jelasnya. (bas)

Korupsi Pembangunan Flyover

Jaksa TahanDua Tersangka

Pengadilan Tindak Pidana Ko-rupsi Serang dan di lakukanproses persidangan.

Dikatakannya, KejaksaanNegeri Tangerang sebelumnyatelah menerima pelimpahan ta-hap dua kasus tersebut dariPolres Metro Tangerang Kota.

Adapun kedua tersangkayakni Oktavianus Sitompul se-laku pemborong dan DharmaSutisna sebagai staff di Kemen-trian Pekerjaan Umum dan Pe-

rumahan Rakyat dan juga ket-ua pelaksana proyek.

Keduanya ditetapkan ter-sangka karena turut sertamelakukan tindak pidana ko-rupsi berupa penyelewengandana proyek pembangunan“flyover” Cibodas yangmerugikan negara Rp1,2 miliar.‘’Kedua tersangka akan ditah-an di rumah tahanan Serangsambil menunggu proses per-sidangan di Tipikor Kejaksaan

Tinggi Banten,” ujarnya.Selanjutnya, Kejari

Tangerang sedang menyiap-kan kelengkapan administrasitermasuk menyiapkan JaksaPenuntut Umum surat perintahpenahanan.

Mengenai ancaman bagikeduanya yakni sesuai pasal 2ayat 1, pasak 7 ayat 1 huruf Ajunto pasal 18 UU Nomor 31Tahun 1999 diatas lima tahunkurungan penjara. (ant)

TANGERANG - Ke-senangan batu akik ternya-ta tidak selamanya memba-wa kesenangan. Hanya kare-na sang suami berhutangbatu akik kepada si penjual,Yuan Noni wanita lanjutusia harus tewas di tanganpenjual batu akik yang ke-sal karena suami tak kun-jung membayar hutangmembeli batu akik. IR pemu-da yang sehari-hari berjua-lan batu akik kini harusmenghabiskan harinya dibalik jeruji penjara karena te-lah membunuh perempuanberumur 62 tahun.

Korban yang akrab disa-pa dengan Noni tewas ber-

Penjual Batu AkikAniaya Lansia Hingga Tewas

simbah darah akibat 3 lukatusukan di rumahnya, JalanDanau Laut Tawar Raya, Ke-lurahan Bencongan, Kecama-tan Tangerang, Banten.

Dua bulan menyelidiki ka-sus ini, polisi akhirnya meyim-pulkan IR adalah pelaku pem-bunuhan wanita yang dikenalsebagai guru mengaji di seki-tar tempat tinggalnya itu.

Sebelum terjadinya pem-bunuhan, pelaku IR mendatan-gi rumah korban dengan tujuanmenagih hutang batu akik je-nis bacan seharga Rp 5 jutakepada suami korban (M Roni).Namun suami korban tidak dirumah sedang berada di Cireb-on. Korban lalu menyuruh ter-

sangka menagih langsungkepada suaminya.

Melihat suami korbantidak berada dirumah pelakuIR pulang dengan perasaankesal kepada korban. Pelakutidak langsung pulang danmengamati situasi dankeadaan rumah dari jauh,melihat ada peluang pelakumasuk kedalam rumah mela-lui dapur.

Berhasil masuk pelakulantas mencari sebilah pisaudan menikam korban dengandua kali tusukan yakni padaperut dan bagian leher.Jenazah Noni ditemukan olehadik ipar korban Nur Syam-sudin, 9 Juni 2015. (ram)

TANGERANG - Aparat Di-nas Pertanian dan Peternakan(Distanak) Pemkab Tangerangmelakukan pendataan terdap-at seluas 1.032 hektare lahanpertanian mengalami kekerin-gan akibat kemarau terutamadi Kecamatan Kresek.

Sekretaris Distanak PemkabTangerang Marawardi Nasu-tion di Tangerang, kemarinmengatakan kekeringan berada

TANGSEL - Jumlah jurusan di Sekolah Menengah Kejuru-an (SMK) di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dinilai masihsangat minim. Sehingga masih belum dapat menampung juru-san yang dibutuhkan masyarakat saat ini. “Kita baru memiliki5 SMK yakni SMK 1 Serpong, SMK 3 Setu, SMK 2 PondokAren, SMK 4 Ciputat dan SMK 5 Serpong, jumlah sekolah inimasih belum dapat menampung jurusan yang dibutuhkanmasyarakat saat ini,”ungkap pengurus Bursa Kerja Khusus(BKK) SMK Tangsel M Akron di Tangsel, kemarin.

Lebih lanjut M. Akron mengatakan, atas kebutuhan terse-but pihaknya meminta agar Pemkot Tangsel membangun SMK

1.032 Hektar Lahan Kekeringandi Desa Talok dan Pasir Ampodan Desa Koper serta DesaPatrasana. ‘’Tanaman padi pen-duduk usia lima pekan meng-guning sebelum waktunya aki-bat kekerangan air dan tanahretak-retak,” katanya.

Menurut dia, bila hujantidak turun dalam sepekan ter-akhir maka akan terjadi pusodan petani gagal panen.

Pihaknya menyarankan ke-

pada petani agar sebagian tan-aman padi lebih awal panenatau menyabit untuk makananternak bagi yang belum ber-buah karena dianggap lebihbermanfaat.

Dia mengatakan selama iniwarga mengandalkan air dariKali Cidurian, sebagai sum-ber untuk mengair i petaksawah tapi saat ini kondisin-ya mulai kering.

Namun air Cidurian itu han-ya dapat digunakan untuk me-nyiram tanaman karena sudahkeruh dan sebagian tercemarlimbah industri.

Dia mengatakan meskiada suplai air dari PDAMTir ta Ker ta Rahar ja , tap imasih belum mencukupi ke-butuhan warga bagi petaniyang sumurnya mengalamikekeringan. (ant)

SMK Tangsel Minim JurusanNegeri baru di setiap Kecamatan yang ada di Tangsel. “SMKbaru sangatlah diperlukan oleh siswa-siswa baru yang inginmasuk SMK,” imbuhnya.

Akron menambahkan, dari 5 SMK Negeri yang dimilikiTangsel hanya memiliki 22 kompetensi yang sedang diker-jakan, padahal idealnya setiap wilayah ada 122 jurusan ataukompetensi. “Kita masih kekurangan SMK dengan jurusantataboga, akomodasi perhotelan, teknik komputer jaringan,jurusan tersebut inilah yang banyak dipakai dalam lapan-gan pekerjaan saat ini, namun belum dimiliki oleh Tang-sel,” urainya. (nov)

Suluh Indonesia/antBANGUNAN MINIMARKET AMBRUK - Pekerja minimarket dibantu warga memindahkan puingdepan bangunan minimarket yang ambruk di kawasan Jalan Raden Sanim, Beji, Depok, kemarin.Akibatnya ambruknya bangunan bagian depan tersebutmenyebabkan satu orang luka-luka.

Page 5: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015pini

Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Umum/Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Kuswandi, Petrus, Bogor : Aris Basuki (Koordinator), M. Ibrahim, Depok: Rajif Nugroho, Tangsel : Novi Revolusiana, Iklan : Emiliana, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email: [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk, Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media

Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

Bang D el

SURAT A NDA

ERA interdependensi sekarang ini yang dicirikan perdagangan bebas barang dan jasa, merdeka tidakhanya bermakna menjadi bangsa yang mandiri tetapi bagaimana bangsa dan anak bangsa mampubersaing dengan basis kompetensi yang dibutuhkan, terlebih sebentar lagi kita akan memasuki eraMasyarakat Ekonomi ASEAN (MEA).

OlehI Wayan Suartana*

Merdeka secaraEkonomi dan MEA

Ekonomi kita sudah sering diujioleh gelombang konjungturekonomi turun-naik. Indonesiatidak bisa terhindar dari krisisekonomi dan keuangan global sep-erti yang terjadi pada tahun 1997-1998 dan 2008. Inilah yang disebutsebagai globalisasi ekonomi, se-buah nilai kodrati yang harus kitaterima.

Menengok situasi terkinikeadaan ekonomi Indonesia sep-erti yang terjadi dalam semesterpertama tahun 2015 ini, nampakn-ya tidak sesuai dengan yang di-harapkan. Harga-harga kebutuhanpokok merangkak naik dan kesen-jangan ekonomi juga dikhawatir-kan naik. Dalam situasi seperti inibahasa masyarakat awam menga-takan, kita belum merdeka, kitamasih terjajah secara ekonomi.Padahal belum tentu demikian.Bisa saja hal tersebut disebabkanmentalitas kita belum merdeka.Mentalitas yang dimaksud bisamacam-macam seperti menyeru-aknya budaya konsumtif, kurangkreatif dan hedonisme.

Pada sisi lain, indikatorekonomi berupa mata uang rupi-ah juga tidak cukup kuat dan ter-us tertekan dan hampir menembusbatas psikologis yang tidak di-inginkan. Membaiknya ekonomiAmerika Serikat menjadi salahsatu penyebab terjadinya pelema-han rupiah yang berimplikasi ter-ganggunya kebutuhan biayaproduksi dalam negeri. Pelemah-an rupiah juga disertai oleh turun-nya harga jual komoditas andalankita di pasar internasional. Padasaat bersamaan bekerjanya ang-garan pemerintah sebagai stimu-lus ekonomi juga belum maksimal,terbukti penyerapan anggaranyang rendah, baik APBN maupunAPBD, padahal pengeluaran pe-merintah dalam bentuk belanjamodal dan infrastruktur memberi-kan sumbangan yang tidak kecilbagi pertumbuhan ekonomi danpenciptaan lapangan kerja. Harusada terobosan untuk menanganimasalah tersebut, sehingga fungsiAPBN dan APBD dalam alokasidistribusi kesejahteraan dapatberjalan optimal.

Tugas pemerintah adalah meng-hilangkan bottle neck dan mem-berikan kepastian hukum termasukpenyamaan persepsi di kalanganpenegak hukum bahwa sesuatu itumelanggar hukum atau tidak atau

ada upaya konkret mereduksiwilayah abu-abu yang terlalu tebal.

Berbasis PengetahuanBila pasar internasional lesu,

maka memanfaatkan pasar lokal,faktor-faktor dan lokasi produksiyang luas serta bonus demografimerupakan keuntungan yang bisadikapitalisasi. Dukungan dalamnegeri pada perekonomian Indone-sia akan makin kuat dan perekono-mian Indonesia tidak akan mudahdigoyang oleh krisis ekonomi glo-bal, manakala integrasi ekonomidalam negeri dilaksanakan secarakonsisten dan berkesinambungan.Ide adanya tol laut merupakan se-suatu yang tepat karena negarakita adalah negara kepulauan. Ke-bijakan dan terobosan dalam bu-daya bahari sudah mulai kelihatan.

Kebijakan pemerintah yangkonseptual dan realistis untukfokus ekonomi dalam negeri, teru-tama dengan mengintegrasikanperekonomian dalam negeri, meru-

pakan salah satu upaya sistematisuntuk menjaga agar Indonesiatidak terlalu bergantung pada luarnegeri. Dengan integrasi semacamini, kekayaan sumber daya alamyang ada di Indonesia dapat di-gunakan bersama-sama untuk ke-pentingan rakyat sesuai denganperintah konstitusi kita.

Liberalisasi perdaganganbarang dan jasa MEA yang segeraakan berlaku merupakan tantangansekaligus peluang dengan catatandimoderasi kesiapan berdaya sa-ing global. Di tengah pesimismeterhadap kesiapan kita, sesunggu-hnya kita punya modal yang kuatuntuk itu asalkan kita cerdas men-gelolanya. Bonus demografi dimana penduduk Indonesia domi-nan pada kisaran usia produkifmembutuhkan sentuhan pendidi-kan yang benar dan terarah.

Karena itu, merdeka secaraekonomi dalam era kekinian jugabisa dimaknai sebagai sebuah pe-rubahan paradigma dari ekonomi

yang hanya mengandalkan sumberdaya alam menjadi ekonomi berba-sis modal intelektual. Era ekonomiberbasis pengetahuan saat inimenjadikan modal intelektual se-bagai faktor penting yang layakdipertimbangkan dalam menilai ke-mampuan organisasi memampukankesejahteraan untuk dapat meraihkeunggulan bersaing. Kesejahter-aan, kemakmuran dan kebahagiaanakan sangat bergantung padabagaimana kita bisa mengawalpengetahuan itu, karena penge-tahuan merupakan aset yang bisadikapitalisasi. Dalam konteks ini,perguruan tinggi mempunyai tang-gung jawab yang besar.

Perguruan tinggi tidak bolehkecolongan. Seperti yang dikha-watirkan dalam sebuah pern-yataan skeptis “jangankan meng-isi formasi pasar tenaga kerja dinegara ASEAN, pasar tenaga ker-ja untuk dalam negeri saja sece-pat kilat akan diisi tenaga kerjadari negara ASEAN lainnya”. Initantangan kasat mata di depanmata kita. Pengaturan pengakuankesetaraan dalam beberapabidang profesi pun sudah disep-akati bersama.

Ada tiga kata kunci dalam me-nyiapkan diri bertarung di arenaMEA yaitu kompetensi, sertifikasidan akreditasi. Kompetensi ber-kaitan dengan ukuran luaran se-buah proses pembelajaran. Ranahkompetensi harus dicapai dalamderajat tinggi persaingan sesuaidengan profesi masing-masing.Persoalan maraknya ijazah palsuyang heboh beberapa bulan yanglalu merusak tahapan-tahapanyang harus dicapai dalam promosikompetensi. Lagi-lagi ini bolehdikatakan belum merdeka secaramentalitas. Di sisi lain sertifikasimerupakan upaya penyetaraansupaya kompetensi bisa mempun-yai daya banding. Perguruan ting-gi mestinya menyiapkan strategiuntuk sertifikasi sebelum lulusanmemasuki dunia kerja. Pada akhirn-ya, akreditasi lembaga pemberi ser-tifikasi dan proses yang dilakukan-nya merupakan mekanisme umpanbalik yang sangat penting. Komu-nitas profesi, akademisi dan pe-mangku kepentingan lainnya mem-punyai kesempatan untuk mema-sukkan unsur-unsur yang yangmenampakkan keterpaduan mulaidari masukan, proses maupun lua-ran. Sensitivitas terhadap sinyalpasar menjadi barometer keseriu-san kita dalam mengejar keterting-galan.

*Penulis,Guru Besar Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Unud,tinggal di Pecatu, Kuta Selatan

Persoalan kepan-tasan, integritas,ideologi, visi-misi,kapabilitas sudahtidak penting bagiparpol pragmatis.Mereka hanya me-mandang bahwapolitik untung rugimenjadi kalkulasipolitik. Bagi partai,untung rugi menjadisebuah keniscayaan.Bagitupun dengancalon kepala daerah.Mereka juga akanmengkakulasi un-tung rugi ketikamencalonkan dirimenjadi kepaladaerah di partaitersebut.

A DA yang menarik soal pemberitaan di media sosial yang ke-mudian terangkat ke media massa beberapa hari terakhirini. Yakni soal penghadangan konvoi motor gede alias mogeoleh salah seorang warga Yogyakarta. Hal ini akhirnya menja-

MengimplementasikanNasionalisme Melalui

Rasa Toleransi

di gunjingan nasional.Ada satu hal yang mungkin bisa dipertanyakan. Terlepas dari sub-

stansi masalah itu sendiri. Yakni, kita terutama para penyelenggaranegara, para penegak hukum, para wakil rakyat dan lainnya, seringkalisuka berkilah. Suka melempar tanggung jawab, tidak kesatria dan cen-derung mencari alasan pembenar dari kesalahan yang dibuat. Akhirnyahanya memunculkan rasa muak dan membuat publik sangat kehilan-gan respek. Suatu institusi yang tidak punya legitimssi respek darirakyat perlu dipertanyakan kredibilitasnya. Justru ini yang dianggap anginlalu. Tidak begitu diambil pusing.

Tetapi lama kelamaan akan ada titik zenith dimana ada akumulasiyang memerlukan penyaluran. Kalau itu positif tidak jadi soal, masalah-nya kalau itu negatif. Mesti ada manajemen penanganan konflik yangkompleks sehingga eskalasinya tidak ke mana-mana.

Selalu berlindung dari kesalahan yang dibuat dengan berbagai ala-san, ini merupakan cikal bakal ketidakberdayaan law enforcement. Selalumencari alasan pembenar dan seringkali justru menyalahkan orang lainuntuk suatu kesalahan sangat jauh dari semangat nasionalisme sertapatriotisme.

Sudah banyak sebenarnya kasus yang bisa dijadikan cermin. Ka-sus moge yang menabrak aturan berlalu lintas atau merugikan kepent-ingan pengguna jalan lainnya, dikawal aparat pula, sepertinya hanyapengulangan saja. Bagaimana aparat secara sistematis mencari ala-san pembenar dari semua tindakannya.

Kita pun sudah sangat sering merasakan bagaimana penyelenggaranegara ini berkilah ketika porsi tugasnya tidak ada hasilnya. Dan san-gat jamak pula kalau mereka justru mencari-cari seribu alasan sebagaipembenar. Memang, buruk muka cermin dibelah. Awak tak pandai menarilantai dikatakan terjungkit.

Mumpung masih suasana kemerdekaan 17 Agustus, semangat ke-satria harus ditumbuhkan. Ini juga bagian dari nasionalisme. Bertang-gung jawab dan berani karena benar dan bukan karena dibayar, jugabagian dari rasa kebangsaan yang tengah hangat diingatkan oleh ban-yak pihak belakangan ini.

Kita berharap gema nasionalisme yang berkumandang di hari-hariperingatan kemerdekaan ke-70 ini bukan saja mampu menumbuhkansemangat baru dalam berkarya, tetapi juga menjadi semangat baruuntuk memperbanyak rasa toleransi kita dalam kehidupan ber-masyarakat, berbangsa maupun bernegara. Bangsa kita memilikikekayaan rasa toleransi yang sangat besar. Salah satunya tercermindalam semangat gotong royong dan permufakatan untuk menjalani se-tiap kesulitan yang datang. Jangan sampai nilai-nilai itu pupus dan ter-gantikan dengan rasa individualistik, arogansi serta kian menipisnyarasa toleransi. ***

PEMERINTAH harus terusberupaya untuk menurunkan an-gka kemiskinan serta penganggu-ran. Jika dibiarkan meningkat dantidak cepat ditanggulangi secarasistematis dan terprogram bisamembahayakan, karena dapatmenimbulkan kerawanan sosialdan keamanan yang berakibatbisa terpengaruhnya pertumbu-han ekonomi nasional. Sektor in-dustri memiliki peran strategisdalam menyumbang kinerja ek-spor. Dalam kenyataannya Indo-nesia memiliki banyak para sar-jana yang lulus tetapi sulit menda-pat kesempatan kerja sesuaibidangnya.

Selain itu, beberapa penelitianmenunjukkan keterkaitan sektorindustri relatif lebih dinamis

dibanding sektor lain. Dan padaakhirnya, sektor industri mampumenyediakan kesempatan kerjayang berkualitas dibandingkansektor lainnya. Jadi, persoalan ke-miskinan dan pengangguran akanberlanjut, jika tidak terjadi peruba-han pola pertumbuhan ekonomi.

Tetapi sebenarnya, peningka-tan jumlah pengangguran yangterus terjadi di Indonesia ini,diduga akibat program penanga-nan yang bersifat sementara. Ak-ibat penanganan yang sementa-ra dan program yang terkesanmonoton itu membuat jumlah pen-gangguran sulit bisa ditekan.

Alamsyah KKampung Melayu,

Jakarta Timur

SUDAH dua puluh tahun lebihsaya sebagai warga IbukotaJakarta merasakan semakin hariJakarta semakin tidak aman. Sep-ertinya aksi kejahatan semakinnyata dilingkungan kita wargaJakarta. Para pemimpin sibukmemperbaiki citranya sementararakyat terus menjadi penontonyang dibodoh-bodohi oleh beritayang bersifat pengalihan darisuatu kenyataan. Rakyat inginhidup aman dan makmur sesuaidengan amanat UUD 1945 dancita-cita proklamator tercinta.

Di negeri ini kejahatan ada di-mana-mana. Di gedung-gedungpara aparat pemerintahan sampaidi gang-gang becek yang sempit.Semua itu terjadi karena UmmatIslam yang masih menjadi ma-yoritas dijauhkan dari agamanya,dijauhkan dari ajaran-ajarannya

Memusnahkan Aksi Kejahatanyang benar, dan disusupi oleh ber-bagai aliran baru seperti JIL yangmenyesatkan. Semua berdampakpada berbagai macam persoalansosial. Diantaranya adalah sexbebas, Hamil diluar nikah, Abor-si, Penggunaan Narkoba, Miras,aksi begal, Geng motor dan ban-yak hal yang rusak semua itu di-lakukan oleh anak-anak remajaatau lebih tepatnya ABG (AnakBaru Gede) sekitar usia SMP-SMA.

Semua ini menjadi beban piki-ran kita yang sudah bisa melihatkebenaran. Orang-orang yangsudah menjadi dewasa marilahkita bimbing orang-orang terdekatkita agar bisa memahami tentangjalan hidup yang benar.

Saul ArkaniTanjung Duren, Jak-Bar

Meredam PersoalanKesenjangan Sosial

PRIHATIN menyaksikan anak-anak remaja yang masih dudukdibangku SD, SMP, SMA sampaiMahasiswa dengan gaya hidupyang rusak. Semua itu terjadikarena bangsa Indonesia masihbelum mampu untuk menghada-pi serbuan ideologi dari pihak ‘a-sing’. Patokan kesuksesan men-jadi sangat sesat dan sempit.Akhlak yang benar dan lurus bu-kan lagi menjadi tujuan para re-maja dan bukan lagi menjadi halpenting yang harus diraih dalamkehidupan remaja saat ini. Sangatkasihan sekali mereka yangsudah menjadi orangtua hanyadapat mengikuti kemauan anak-nya agar bisa dianggap tidak ke-tinggalan zaman. Semua ini ad-alah salah satu akibat ilmu yang

sangat kurang dalam memahamiperubahan zaman. Sehingga ser-buan negara-negara adidayadalam hal pemikiran telah meng-gusur moral bangsa Indonesia.Bangsa Indonesia menjadi sangatmaterialistis. Sesuai keinginannegara adidaya dan sekutunyayang menyebarkan pahampemikiran yang sesat itu.

Negara ini menjadi semakinmiskin bukan hanya karena per-soalan dalam negeri yang tak kun-jung sembuh namun juga ‘ceko-kan asing’ yang terus menerusmenjejeli para gerasi muda kitaagar menjadi ‘bodoh’ dalam me-nyikapi semua isu dunia yang ada.

Alimin IdrisLenteng Agung, Jak-Sel

Geenrasi PenerusHarus Dibina

DPR mengusulkanKPK disatukandengan lembagaOmbudsman

Maksudnya,KPK

dibubarkan ... ?

Page 6: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015

JAKARTA - Persatuan BuluTangkis Seluruh Indonesia(PBSI) akan tetap memantau at-let-atlet yang masuk dalamproyeksi Olimpiade 2016 di Riode Janeiro, Brasil. “Satlak Primameminta PBSI tetap memantaupemain yang ada di dalam mau-pun di luar pelatnas yang ma-suk dalam proyeksi Olimpiade,”ujar Kabid Binpres PBSI RexyMainaky di sela-sela acara pem-bukaan kompetisi bulu tangkisU-15 di Jakarta, kemarin.

Menurut dia, ada tiga atlet diluar pelatnas yang diproyeksi-kan masuk dalam kualifikasiOlimpiade 2016 yaitu Maria FebeKusumastuti, Tommy Sugiarto,dan Dionysius Hayom Rum-baka. “Satlak Prima akan mem-berikan daftar kepada PBSI sia-pa-siapa saja yang masuk. Dalamketentuan ada peringkat 1 sam-pai 31. Tapi kontrol tetap di PBSIuntuk setiap tiga bulan mengev-aluasi prestasi dan penampilansetiap atlet,” tuturnya.

Rexy pun tak menutup pintujika para pemain tersebut, teru-tama Tommy dan Hayom, inginkembali berlatih di Pelatnas Cip-ayung khusus untuk memper-siapkan penampilan merekadalam Olimpiade 2016. “Di sinikita tidak melihat sebatas siapayang pergi ke sana, tapi kita me-lihat bahwa siapapun yang per-gi itu akan mewakili nama Indo-nesia. Jadi siapapun yang pun-ya peluang besar untuk menangdalam Olimpiade ya pasti kitadukung,” ujar pebulutangkissenior yang pernah memenang-kan medali emas Olimpiade 1996bersama Ricky Subagja itu. (ant)

PBSI TetapPantau AtletProyeksiOlimpiade

Suluh Indonesia/antBERI KETERANGAN - Menpora Imam Nahrawi (kiri) dan Ketua PP ASSI, Mandira Isman memberi keterangan kepada media usai pelantikan di Kantor Kemenpora Jakarta, kemarin.

JAKARTA - Usai resmi di-lantik langsung oleh Menpo-ra Imam Narawi, Pengurus Pu-sat Asosiasi Street Soccer In-donesia (PP ASSI) akan lang-sung bergerak cepat mengga-lang para pemain muda, terma-suk merangkul Rumah Cema-ra. Langkah ini menjadi bagi-an penting bagi PP ASSI,mengingat rumah cemara yangselama ini terus memfasilitasiperwakilan tim street soccerHomeless Indonesia ke kejua-raan dunia, melalui bimbinganyang positif. “Tentu kepengu-

JAKARTA- MenporaImam Nahrawi menegaskanbersedia berkomunikasi danmenyelesaikan permasalahansepak bola dengan mediasidari pihak AFC dan FIFA. Lang-kah ini akan dilakukan Imamsaat perwakilan FIFA dan AFCmengunjungi Indonesia danbertemu PSSI, yang diperkira-kan pada Oktober mendatang.“Dalam waktu dekat FIFA danAFC ke Indonesia, saya den-gan informasi itu, tentu akan

JAKARTA - Sebanyak 536tim usia muda akan mengikutiLiga Futsal Persatuan Indonesia,yang berasal dari 34 provinsipada 21-23 Agustus mendatanguntuk memperebutkan total had-iah sekitar Rp100 juta. Para timini sendiri merupakan perwakilandari masing-masing provinsiyang sebelumnya sudah mele-wati babak penyisihan.

Pertandingan tingkat na-sional akan digelar di dua tem-pat berbeda. Babak penyisihanakan dilakukan pada 21-22Agustus di Arena, PancoranJakarta Selatan, sedangkanGrand Final pada 23 Agustusdi GOR Ciracas, Jakarta Timur.“Kompetisi ini kami selengga-rakan mulai dari tingkat provin-si, dengan mempertemukanpara juara, semoga melalui ko-mpetisi ini, dapat terjaring bib-it muda berbakat yang bisamengharumkan nama bangsa dimasa depan,” kata Ketua Pani-tia Liga Futsal, Wishnu Han-doyo kepada wartawan diJakarta, kemarin.

Dalam ajang yang mem-

JAKARTA - Kementerian Pe-muda dan Olahraga (Kemenpo-ra) mulai menganggarkan danauntuk renovasi Gelora Bung Kar-no, Jakarta yang nantinya akandigunakan untuk Asian Games2018. Deputi V Bidang Harmon-isasi dan Kemitraan KemenporaGatot S Dewa Broto mengatakan,sesuai dengan rencana anggaranuntuk renovasi komplek olahra-ga terbesar di Indonesia akan di-masukkan pada APBN 2016.“Tahun ini memang sudah diang-garkan, tapi hanya Rp20 miliar.Dana tersebut untuk peren-canaan semua venue yang akandigunakan,” katanya usai perte-muan dengan Kementerian Koor-dinator Bidang PembangunanManusia dan Kebudayaan.

Dana yang dianggarkanpada APBN 2016 berpeluangbesar akan bertambah karena

Menpora Siap Bertemu PSSIDengan Mediasi FIFA-AFC

kita maksimalkan untuk berko-munikasi,” ucap Imam kepadawartawan di Jakarta, kemarin.

Imam menilai, kehadiran per-wakilan FIFA dan AFC tersebutakan datang untuk melakukaninvestigasi terkait kondisi sepakbola di Indonesia saat ini, danmoment inilah yang akan diman-faatkan Imam untuk menjelaskanpermasalahan yang terjadi, ter-masuk keikut sertaan pemerin-tah. “Ini momentum untuk sam-paikan kepada perwakilan FIFA

dan AFC terkait berbagai per-masalahan yang melibatkan pe-merintah. Kami jelaskan semak-simal mungkin, karena tujuankami untuk memajukan sepakbola Indonesia semakin lebihbaik,” jelas Imam.

Untuk itulah, dirinya men-gaku akan mempersiapkan se-mua data dan dokumen lengkapuntuk memberikan informasi ke-pada perwakilan FIFA dan AFCnanti, termasuk saat dipertemu-kan dengan PSSI. (pts)

Liga Futsal Persatuan IndonesiaDiikuti 536 Tim

Usia Mudapertandingkan kelompok umur18 tahun ini, diharapkan bisaikut berkontribusi membantupengembangan pembinaanfutsal di usia muda yang ber-muara pada Asosiasi FutsalIndonesia (AFI). “Tentunyakami bekerja sama dengan AFIdalam Liga ini, karena para pe-main yang ikut serta akan men-jadi bagian penting untuk pem-binaan futsal, termasuk timnasnantinya,” tuturnya Wihsnu.

Sejauh ini, perhelatan inisendiri baru yang pertama kalidilakukan di Indonesia darisegi usia dengan tingkat na-sional, dan merupakan presta-si tersendiri, mengingat selamaini sangat jarang dilakukan. “Kedepan para pemain terbaik akankita sodorkan ke AFI, dan men-jadi rekomendasi untuk masuktimnas, apalagi usai masihmuda, tentu ini peluang besarbagi para pemain untuk ber-prestasi lebih,” tutur Wishnu.Rencananya even ini akan men-jadi agenda nasional, sehing-ga menjadi pembinaan pemainsecara berkelanjutan. (pts)

Renovasi GBK

DianggarkanRp200 M

proses renovasi dipastikanakan membutuhkan dana be-sar. Hanya saja untuk tahapawal baru diajukan Rp200 mil-iar. “Pada rapat berikutnyabisa saja akan bertambahmenjadi Rp300 miliar. Tergan-tung persetujuan,” kata priayang juga menjadi juru bicaraKemenpora itu.

Gatot menjelaskan, mulai di-ajukannya dana untuk renova-si GBK itu karena Keppres pel-aksanaan Asian Games 2018 di Jakarta dan Palembang. Kep-pres tersebut merupakan lan-dasan hukum untuk melakukanpersiapan termasuk pengang-garan dana. Meski demikian,kata dia, proses revonasi GBKmasih terkendala karena Ke-menpora tidak punya we-wenang atas komplek olahra-ga terbesar di Indonesia.

Apalagi Kemenpora telahmendapatkan peringatan dariBPKP akan tidak melakukanpembangunan.

Begitu juga dengan Sekre-tariat Negara yang selama inimengendalikan GBK juga di-nilai oleh BPKP tidak punya

wewenang untuk melakukanrenovasi. “Makanya akan adasatu lagi pertemuan yang akanmelibatkan Menteri PMK. Se-suai dengan rencana perte-muan akan dilakukan awal Sep-tember,” kata Gatot S DewaBroto menegaskan. (ant)

Suluh Indonesia/istRENOVASI GBK - Kemenpora mulai menganggarkan dana untuk renovasiGelora Bung Karno, Jakarta yang akan digunakan untuk Asian Games 2018.

PP ASSISiap Rangkul Rumah Cemara

rusan yang baru dilantik ini,kami akan terus merangkul,termasuk rumah cermara, seh-ingga kedepan semakin mak-simal dalam mempersiapkankejuaraan dunia HomelessStreet Soccer kedepannya,”ucap Ketua PP ASSI, MandiraIsman kepada wartawan usaipelantikan di Kantor Kemen-pora Jakarta, kemarin.

Tercatat rumah cemara men-jadi pembina para pemain streetsoccer Indonesia yang pe-mainnya tidak memiliki latar be-lakang sepak bola, dan kerap

mengalami masalah, baik man-tan pecandu narkoba, maupunanak-anak yang tidak memilikitempat tinggal. Pada tahun ini,rumah cemara kembali memper-siapkan tim street soccer yangakan menghadapi kejuaraandunia di Belanda. “Kita akandukung secara maksimal keha-diran rumah cemara, sehinggapara pemain mendapat motiva-si dan dukungan, termasukjuga dari Kemenpora. Ini men-jadi sejarah bagi pengurus ASSIuntuk muali berkreasi maksi-mal,” ucap Mandira. (pts)

Page 7: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

7Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015 lahraga

G.47-Dir

PASANGIKLANHubungi :

021-5357602Fax :

021-53670771

BOGOR

KINI...

BISA DIAKSES

MELALUI

www.bisnisjakarta.com

CEPAT LAKUHanya

Rp. 50.000(10 Baris - 10x Tayang)

Pasang Iklan Baris

Hubungi

(0251) 8401018

(021) 5357602

GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32

Palmerah Selatan Jakarta PusatTelp. 021-5357602Fax. 021-53670771

LONDON - Gol larut SofianeFeghouli menghapus ketegangan diMestalla, Valencia, ketika klubSpanyol itu meraih kemenangan 3-1 atas AS Monaco pada pertandin-gan leg pertama playoff Liga Cham-pions. Intervensi pemain Aljazair itupada menit ke-86 membuat runnerup dua kali Valencia mendapatkanposisi bagus untuk pertandinganleg kedua pekan depan saat merekamelintasi Mediterranean, ketikamereka berusaha untuk kembali kefase grup setelah dua tahun absen.

Juara Skotlandia Celtic jugaterlihat akan melawat ke Malmo

Valencia Berada

Di JDi JDi JDi JDi Jalur Kalur Kalur Kalur Kalur KembaliembaliembaliembaliembaliKKKKKe Gre Gre Gre Gre Grup Ligup Ligup Ligup Ligup Liga Championsa Championsa Championsa Championsa Champions

Suluh Indonesia/apRAYAKAN KEMENANGAN - Para pemain Valencia merayakan kemenangan atas AS Monaco pada pertandingan leg pertama playoff Liga Champions. Valencia meraih kemenangan 3-1 pada laga tersebut.

dengan bekal bagus, namun golkedua mantan pemain muda CelticJo Inge Berget pada menit kelimamasa tambahan waktu membuatmereka berkeringat dengan ke-menangan 3-2. Leigh Griffi thsmencetak dua gol untuk Celtic, dimana Nir Biton juga menyumbanggol. “Merupakan hal bagus untukmencetak dua gol. Mereka men-gungguli kami pada sepuluh menitpertama dan kemudian kami sedi-kit tenang. Gol terakhir sangatpenting, sekarang posisinya be-nar-benar berbeda,” kata Berget,yang bermain sebagai pemain pin-

jaman dengan Celtic pada 2014, ke-pada penyiar Swedia VIasat.

Klub Swiss FC Basel, yang men-capai putaran 16 besar pada musimlalu, menghadapi pertandingan legkedua yang berat di markas Mac-cabi Tel Aviv, setelah tandukanEran Zahavi menjelang pertandin-gan usai membuat klub Israel itumengamankan hasil imbang 2-2.Zahavi menjadi duri bagi kubuBasel sepanjang malam setelhmembuat Maccabi memimpin, se-belum Matias Delgado menyama-kan kedudukan untuk tuan rumahdari eksekusi penalti.

Shakhtar Donetsk menang 1-0 dimarkas Rapid Vienna di mana Mar-los mencetak gol sebelum turun mi-num dari pertandingan yang ber-langsung keras, di mana kedua timmasing-masing menerima empatkartu kuning. Tim tamu mendapattekanan berat dari tuan rumah, na-mun mereka justru mampu menga-mankan kemenangan ketika Marlosmengecoh pengawalnya dan me-lepaskan tembakan yang bersarangdi gawang Rapid.

Gol larut lainnya, yang dicetakoleh Josip Pivaric, membawa timKroasia Dinamo Zagreb menang 2-

1 atas Skenderbeu yang sekarangharus bekerj keras jika mereka inginmenjadi tim Albania pertama yangbermain di fase grup kompetisi elitklub Eropa ini. Kapten Blendi Sh-kembi membawa tuan rumahmemimpin melalui tendangan be-bas, namun Dinamo mampu menya-makan kedudukan setelah turun mi-num melalui penyerang Aljazair ElArbi Hillel Soudani.

Penonton memenuhi pertandin-gan Valencia melawan Monaco, danmereka tidak perlu menunggu lamauntuk merayakan gol ketika sundu-lan Feghouli diteruskan Rodrigo

untuk menjadi gol. Perubahanperasaan terjadi tidak lama setelahturun minum, ketika Mario Pasalicmenghukum sapuan yang burukuntuk menyamakan kedudukan.

Kapten Daniel Parejo meretorasikeunggulan Valencia sebelum Feg-houli menyarangkan gol ketiga. “Iniadalah hasil yang bagus, satu-sat-unya kekecewaan adalah kami ke-masukan gol,” kata gelandang Pare-jo. “Kami akan pergi ke Monacountuk menang, bukan hanya untuklolos, karena kami tidak tahubagaimana cara bermain dengancara lain.” (ant)

CINCINNATI - Unggulan per-tama Novak Djokovic suksespada pertandingan pembukaan-ya di Western & Southern Openpada Rabu waktu setempat, keti-ka Stand Wawrinka harus mem-balikkan keadaan menghadapipetenis Kroasia Borna Coric danmemastikan melaju ke putaranketiga. Djokovic menang dengan7-5, 6-2 melawan petenis PrancisBenoit Paire untuk memastikantempat di putaran ketiga mengh-adapi petenis unggulan ke-13asal Belgia David Goffin, namunmenjadi kisah lain bagi juara Pran-cis Terbuka Wawrinka yangharus berjuang keras sebelummenang 3-6, 7-6(3), 6-3.

“Sungguh dia memainkan per-mainan tenis yang luar biasa,”kata Wawrinka yang akan meng-hadapi petenis Kroasia Ivo Kar-lovic pada putaran selanjutnya.“Dia masih muda, itu baru per-mulaan karirnya, dia bakal men-jadi pemain hebat,” tambahnya.

Pada pertandingan lainnya,unggulan ke-12 asal Prancis Ri-chard Gasquet mengalahkan pe-tenis kualifikasi asal AustraliaThanasi Kokkinakis 7-6 (5), 6-2,dan petenis Afrika Selatan KevinAnderson mengalahkan petenisAS Jack Sock 6-3, 7-6 (6). (ant)

DjokovicDan WawrinkaMelaju diCincinnati

BERLIN - Ketua Asosiasi AtletikJerman (DLV) Clemens Prokop, men-gatakan, negaranya seakan harusmenanggung sikap teguh anti-dop-ing dan pengungkapan kasus dop-ing pada televisi Jerman menyusulketiadaan kursi Federasi AsosiasiAtletik Internasional (IAAF) setelah20 tahun. Prokop mengemukakankekecewaannya karena DLV tidakmendapatkan suara dalam DewanIAAF saat mantan juara OlimpiadeBriton Sebastian Coe terpilih sebagaipresiden baru IAAF. “Saya tidaktahu alasan tepatnya, tapi saya pun-ya tiga alasan,” kata Prokop kepadatelevisi Jerman ZDF saat mengikutiKejuaraan Dunia Atletik di Beijing.

Prokop telah mengkampanyekanrekan satu negaranya Helmut Digeldalam Dewan IAAF tapi hanyameraih 45 suara pada putaran keduavoting. Digel telah menjadi anggotaDewan IAAF sejak 1995. “Saya tidakmenawarkan suatu hadiah se-bagaimana yang dilakukan kandidatlain dan saya bangga akan itu. Ked-ua, ada sebuah reformasi anti-dop-ing dalam manifesto saya. Dan keti-ga, peliputan doping pada media-

BERLIN - Bek tengah VfB Stuttgart Antonio Ruediger bergabung denganklub Italia Roma dalam kesepakatan pinjam selama satu tahun dengan sebuahopsi pindah permanen, kata klub, kemarin. Pemain berusia 22 tahun, yangsedang memulihkan diri setelah operasi meniscus pada lutut kanannya, luluspemeriksaan medis di ibukota Italia awal pekan ini. “AS Roma dengan senangmengumumkan bahwa pemain belakang Jerman Antonio Ruediger bergabungdalam pinjaman semusim penuh dari Stuttgart dengan fee empat juta euro.Kesepakatan itu juga berisi opsi untuk melakukan kepindahan permanen darimusim 2016-17 dengan fee sebesar sembilan juta euro,” kata Roma dalamsebuah pernyataan.

Ruediger sebelumnya bergabung dengan Stuttgart sebagai pemain mudapada 2011 dan sejauh ini dia sudah enam kali memperkuat tim nasional Jerman,setelah melakukan penampilan pertamanya tahun lalu. “Saya harus berteri-makasih pada VfB atas banyak hal. Saya dulu pemain junior di sini dan menjadipemain internasional Jerman. Selalu istimewa mengenakan kaus VfB,” kata pe-main itu dalam pernyataan klub Stuttgart. (ant)

BERLIN - Bayern Munich men-gatakan mereka tak tertarik menjualThomas Mueller, meski terdapat lap-oran bahwa terdapat penawaran dariManchester United untuk merekrutgelandang serang serba bisa itu.“Bukan Thomas yang menimbulkankehebohan ini namun penampilan-penampilannya,” kata direktur olahr-aga Bayern Matthias Sammer sep-erti dikutip oleh majalah Sport Bildpada Rabu.

“Untuk apapun yang mengikuti-nya tidak ada yang dapat kami laku-kan. (Ketua Bayern Karl-Heinz) Rum-menigge sudah tepat ketika berkatabahwa ia merupakan pemain yangtidak memiliki banderol harga.”

Sport Bild mengatakan Unitedmengajukan penawaran terhadapsang pemain, yang kontraknya di Bay-ern berlaku sampai 2019, pada pekanlalu. United telah mendatangkan ge-landang Jerman Bastian Schwein-steiger dan sang juara Jerman berjua-ng keras mempertahankan Mueller,yang didesain untuk menggantikan

Ketua Atletik Jerman KritikPenyingkiran Dewan IAAF

media Jerman dan saya bangga un-tuk tinggal dalam sebuah negaradengan pandangan media yang be-bas,” kata Prokop.

Pada awal Agustus, laporan tele-visi Jerman ARD dan surat kabar Ing-gris Sunday Times menuduh ratusantersangka tes doping tidak ditanga-ni dengan baik oleh IAAF. “Sayahanya tahu tentang rumor. Tapi, sayamelihat beberapa kandidat liberaldengan hadiah-hadiah,” kata Prokopketika ditanya hadiah jenis apa yangdiduga telah diberikan kandidat lain.“Sejumlah delegasi juga mengatakanmereka tidak berpikir itu adalah halbesar bahwa Jerman ingin menentu-kan langkah-langkah etis bagi oranglain,” kata Prokop.

Sebelumnya, Coe telah men-galahkan mantan juara Olimpiadeasal Ukraina Sergey Bubka dengan115 dari 92 suara untuk mengganti-kan posisi Lamine Diack asal Sene-gal sebagai Presiden IAAF. Prokopjuga mempertanyakan moral dari tin-dakan pembersihan nama-nama at-let yang sempat terkena kasus dop-ing untuk kembali berlaga dalamperlombaan atletik. (ant)

Roma PinjamPemain Stuttgart Ruediger

Bayern:Tak Ada Banderol Harga

untuk Mueller

Schweinsteiger sebagai pemimpin tim.Produk akademi Bayern, Mueller

(25), yang turut membawa Jermanmenjuarai Piala Dunia tahun lalu,mengunci gelar Liga Champions den-gan Bayern setahun sebelumnya dansedang mengejar gelar Liga Jermanuntuk keempat kalinya secara bertu-rut-turut pada musim ini. Ia dipro-mosikan sebagai pemain starter reg-uler ke tim pertama di bawah asuhanpelatih United saat ini Louis van Gaal,ketika pria Belanda itu melatih Bay-ern antara 2009 sampai 2011. (ant)

Page 8: Edisi 21 Agustus 2015 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Jumat 21 Agustus 2015

Cegah Konflik di BaliKodam Optimalkan Babinsa

Awasi Dana DesaPemekasan Gandeng Kejari

PAMEKASAN - PemkabPamekasan, Jawa Timur meli-batkan pihak Kejaksaan Negeri(Kejari) dan polisi dalam pelak-sanaan pengawasan dana desasebagai upaya untuk mence-gah terjadinya penyimpangandi lapangan.

Bupati Pamekasan, Madu-ra, Achmad Syafii mengatakanpelibatan kedua institusi itusebagai upaya antisipasi agardalam pelaksanaannya nantitidak terjadi praktik korupsi.‘’Jadi Kejari dan Polres Pam-ekasan kita jadikan pengarahdan pembina, sehingga sega-la sesuatu yang menyangkutupaya pelanggaran hukum,apalagi upaya korupsi, bisa

dicegah,” katanya.Mantan anggota DPR RI

dari Partai Demokrat itu men-jelaskan ada beberapa pertim-bangan dalam pelibatan duainstitusi itu pada pengawasanpenggunaan dana desa.

Pertama, karena pencairandana desa secara langsung kemasing-masing desa denganpengelolaan secara langsungbaru pertama kali dilakukan.‘’Sedangkan jumlahnya kanbanyak,” kata Syafii.

Kedua, sebagian kepaladesa dan aparat desa umumn-ya, banyak yang belummengetahui tentang teknikpelaporan serta berbagai jenisketentuan lainnya. ‘’Apabila

DENPASAR - Kodam IXUdayana mengoptimalkan per-an Bintara Pembina Desa (Bab-insa) sebagai ujung tombakaparat TNI di desa untukmencegah terjadinya konfliksosial. ‘’Babinsa harus memili-ki kesiapan dan kemampuanserta selalu tanggap dan pekaterhadap situasi dan konsisiyang ada di lingkungan desabinaannya,” kata Kasdam IX/Udayana, Brigjen TNI Hadi Ku-snan, dalam lokakarya penan-ganan konflik sosial di Den-pasar, kemarin.

Menurut dia, sebagai ujungtombak dalam melaksanakanpembinaan teritorial, Babinsa

Kekeringan di Lebak

11 Kecamatan Krisis AirLEBAK - BPBD Kabupaten

Lebak hingga kini terus mem-bantu pendistribusian air ber-sih kepada warga yang kesuli-tan air bersih akibat sumur tim-ba, jet pump dan sumber mataair mengering.

Dari pantauan lapangan diLebak, kemarin ribuan wargadi sejumlah desa di Kabupat-en Lebak terpaksa mengantreuntuk mendapatkan pasokanair bersih yang dipasok BPBDsetempat.

Pendistribusian air bersihdilakukan sejak pagi hinggasore hari dengan meng-gunakan mobil tanki.

Mereka warga menampungair bersih itu dengan memenu-hi jerigen dan ember.

Sebab saat ini masyarakatmengalami krisis air bersih ak-ibat kemarau panjang itu.‘’Kami terus membantu pend-istribusian air bersih ke desa-desa yang mengalami keker-ingan,” kata Kepala Pelaksa-

na Harian BPBD KabupatenLebak Kaprawi.

Ia menyebutkan, saat inimasyarakat Kabupaten Leb-ak yang dilanda krisis air ber-sih tercatat 11 kecamatanantara lain Warunggunung,Cibadak, Curugbitung, Ka-langanyar, Maja, Rangkasbi-tung, Cimarga, Kalanganyar,Cihara, Bayah, Cilograng danWanasalam.

Masyarakat yang tinggal didaerah itu terpaksa meng-

Ular BerbisaResahkan Warga Lebak

bertugas untuk melakukanpembinaan geografi, pembi-naan kependudukan sertamelaksanakan berbagai kegia-tan sosial ekonomi di tengah-tengah masyarakat.

Untuk itu jenderal bintangsatu itu meminta Babinsaharus dapat berbaur, men-yatu, dengan aparat desa danpemerintah daerah termasukkepolisian. Kerja sama dankoordinasi itu diperlukan ant-ara Babinsa dengan kepaladesa atau lurah, kepolisianatau Bintara Pembina Keaman-an dan Ketertiban Masyarakatatau Babinkantibmas. ‘’Selainitu juga dengan masyarakat

dan mampu menciptakanlingkungan yang kondusif,”imbuhnya.

Babinsa, Banbinkantib-mas dan lurah atau kades,lanjut dia, merupakan tiga pi-lar pelaksana pemerintahandi tingkat desa yang mempu-nyai peran dan menjadi ujungtombak dalam menegakkankeamanan di tingkat desa.

Untuk itu diperlukan pe-mantapan untuk mengopti-malkan peran masing-masingsalah satunya melalui lokakarya tersebut.

Dalam loka karya itu diba-has penanganan konflik sos-ial di Bali. (ant)

tidak diarahkan, kami khawat-ir akan banyak kepala desadan aparat desa justru ter-jerumus dalam kasus pelang-garan hukum. Padahaldasarnya karena belum pah-an saja,” terang Syafii.

Oleh karenanya, selainmelibatkan aparat penegakhukum sebagai pengawasdan pembina, Pemkab Pam-ekasan nantinya juga akanmemberitakan pelatihan kepa-da masing-masing kepaladesa tentang cara mengelolakeuangan desa dengan baik.

Di Pamekasan jumlah desayang mendapatkan kucurandana berupa ADD sebanyak178 desa. (ant)

Suluh Indonesia/antSAWAH PUSO - Seorang petani memanen sisa padi yang tidak terkena puso di desa Sindang, Kecamatan, Sindang, Indramayu, kemarin.Sebanyak 67 ribu hektar lahan sawah di Jawa Barat mengalami puso sehingga produksi padi diperkirakan hanya mencapai 11 juta tongabah kering giling dari target 12 juta ton GKG.LEBAK - Populasi ular ber-

bisa jenis ular tanah (Ankistr-odon rhodostoma) di Kabupat-en Lebak, Banten mengancamwarga saat memasuki musimpenghujan. ‘’Kami hari inimenangani dua korban gigitanular dalam kondisi parah,” kataKepala Puskesmas CibeberKabupaten Lebak, dr ErwanSantoso di Lebak, kemarin.

Kedua korban gigitan ularberbisa itu setelah membersih-kan semak belukar di ladang-ladang yang menjadikan sum-ber penghasilan ekonomi war-ga Kabupaten Lebak.

Namun, secara tiba-tiba ular

tersebut mematok korbanpada bagian kaki hingga kon-disinya lemah.

Beruntung, kata dia, nyawakedua korban bisa diselamat-kan setelah mendapat penan-ganan medis. ‘’Kami bisamenyelamatkan korban gigitanular itu, karena mereka cepatdilarikan ke Puskesmas setem-pat,” katanya.

Ia mengatakan, serangangigitan ular berbisa itu biasan-ya muncul pada saat memasu-ki musim penghujan.

Saat ini, sejumlah wilayahselatan Kabupaten Lebaksudah diguyur hujan dengan

kapasitas ringan.Karena itu, pihaknya me-

minta warga agar mewaspa-dai ancaman gigitan ular ber-bisa tersebut.

Apabila, warga pergi keladang sebaiknya meng-gunakan sepatu karet atausepati bot untuk menghindarigigitan ular berbisa. ‘’Kamiterus menyosialisasikan ba-haya gigitan ular berbisa agartidak menjadikan korban,”katanya.

Selama ini, kata dia, gigi-tan ular berbisa jenis ulartanah sangat mematikan jikatak segera ditolong. (ant)

SPIRITUAL BUNDA NORMADAYAK KAL-TIM

SUDAH menjadi rahasiaumum ilmu spiritualDayak sangat manjuruntuk masalah percin-taan, juga bisnis. Salahsatu tokoh yang mengu-asai kesaktian khasDayak, adalah BundaNorma yang mewarisikemampuan sang ayah,

suku Dayak HuluS u n g a iM a h a k a m .Selain masalahpe rc in t aan ,Bunda Normas e r i n gd i d a t a n g iorang pen-ting yangingin naikpangkat danpara pem-bisnis kelasatas. Untuk

yang satu ini Bunda NormaMenolak untuk menyebutkan namaorang-orang yang dimaksud.“Pernah datang seorang yangternyata tokoh pejabat penting,mengutarakan maksudnya agartembus proyek-nya. Tadinya Bundatidak percaya didatangi orangsepenting ini. Dengan segenap dayacipta, Bunda memohon kepadaTuhan agar tercapai apa yang beliauinginkan Alhamdulillah, beberapahari kemudian beliau menelpon danmemberitakan bahwa proyeknyatembus dan sukses besar,” kenangwanita keibuan yang memba-hasakan ‘Bunda’ kesemua orangyang ditemuinya. Bunda Norma jugadikenal sebagai “penjaga” konser-

konser artis band ternama,sehingga sering keliling Indonesiamendampingi tur konser.BundaNorma juga siap memberikanSusuk Pemikat, dan SusukKharisma, untuk bisnis danpercintaan banyak sekali yangmembuktikan: Pemuda bisa dapatpacar cantik, wanita 40 tahundapat suami, dan seorang priaparuh baya yang ditinggal matiistrinya bisa dapat pasangan lagi.“Kesaktian Dayak ini adalahtitipan Yang Maha Kuasa. Dandengan kehendak-Nya, masalahkarir, jabatan dan percintaan 99%pasti bisa tuntas. Sedangkan bagiyang terkena santet, bisa bebashanya 5 menit,”unjarnya.(nm)

Bunda Norma

Alamat praktek: jalan Kodau gangMushola RT.04 RW.13 No.154, Jati

Makmur, Pondok Gede. Telpon021-91584169, 081311326629

gunakan air tidak layak untukkeperluan mandi, cuci dankakus (MCK).

Mereka menggunakan airsungai yang mengalami pen-dangkalan hingga airnyasudah berubah warna kehitam-hitaman. Selain itu juga kolammaupun rawa-rawa serta meng-gali lubang di sekitar daerahaliran sungai. ‘’Kami berharappendistribusian air bersih itubisa meringankan beban war-ga,’’ katanya. (ant)

JAKARTA - KejaksaanAgung menahan Kepala DinasSosial Tenaga Kerja dan Trans-migrasi Kabupaten MinahasaSelatan, JP, terkait dugaan ko-rupsi pembangunan kawasantransmigrasi Liandok tahunanggaran 2013-2015. ‘’Yangbersangkutan ditahan di RumahTahanan Salemba Cabang Ke-

jaksaan Agung sejak 20 Agus-tus 2015 sampai 20 hari kedepan,” kata KapuspenkumKejagung, Tony TribagusSpontana di Jakarta, kemarin.

Kapuspenkum menambah-kan dasar penahanan itu agartersangka tidak menghilang-kan barang bukti dan melari-kan diri. “Serta mengulang

perbuatan serupa,” katanya.Dalam kasus itu, Kejagung

sudah menetapkan tiga ter-sangka, dua tersangka lainnyaberinisial JCK yang menjabatKepala Bidang Bina ProgramDinas Sosial Tenaga Kerja danTransmigrasi Kabupaten Mi-nahasa Selatan.

Serta satu tersangka dari pi-

hak swasta, Direktur Utama PTVidi Karya berinisial DJK.

Kasus tersebut bermula kegiatan Pembangunan Ka-wasan Transmigrasi Liandok2013 yang dananya bersum-ber dari Anggaran Pendapa-tan Belanja Negara di pos Ke-menterian Tenaga Kerja danTransmigrasi. (ant)

Kejagung Tahan Kadinsos Minsel

Suluh Indonesia/antRUMAH LIAR - Petugas Satpol-PP membongkar rumah liar di daerah aliran sungai (DAS) Alue Naga,Kecamatan Syiah Kuala, Banda Aceh, kemarin. Pembongkaran yang mendapat protes dari pemiliknya itutetap dilangsungkan karena rumah liar tersebut mengganggu keindahan kawasan wisata sungai.


Related Documents