Top Banner
KLATEN - Kebijakan Kemente- rian Perhubungan melarang pengoperasian truk mulai 30 Desember 2015 hingga 3 Janua- ri 2015 tak digubris kru truk pasir. Mereka menilai larangan pemerintah itu tidak adil. ‘’ Pemerintah berat sebelah. Mau senang-senang tahun baru kok kami yang kena akibat- nya,’’ ungkap Sukman (50), so- pir truk pengangkut pasir Gu- nung Merapi, warga Desa Te- galgondo, Kecamatan Wono- sari, Kabupaten Klaten, Rabu (30/12). Menurutnya, larangan pe- merintah itu tidak mempertim- bangkan kondisi rakyat kecil seperti sopir truk. Di saat pasir sedang sepi dan ekonomi sulit akhir tahun, malah truk dila- rang melintas dengan alasan membuat macet. Apabila la- rangan itu diterapkan, praktis selama tiga hari ribuan kru truk pasir akan kehilangan pengha- silan. Saat ini saja, untuk mem- bawa uang Rp 50.000/ hari ke rumah susah sebab stok pasir menipis. Agar uang yang diba- wa cukup untuk hidup sehari, dirinya harus berhemat dengan makan di warung angkringan tepi jalan bermenu nasi kucing. Jika truk pengangkut pasir tidak beroperasi, tidak hanya kru yang menanggung akibat- nya. Namun banyak tenaga ke- ruk pasir yang menggantung- kan hidup dari pasir ikut macet penghasilannya. Selama 25 ta- hun menjadi sopir truk pasir, baru kali ini dirinya menemu- kan kebijakan aneh pemerin- tah. Biasanya, larangan truk non-sembako melintas hanya saat mudik lebaran. Namun ta- hun ini karena alasan tahun ba- ru, truk dipaksa berhenti. Pa- dahal tahun baru isinya hanya orang-orang berduit yang ber- wisata dan berbelanja. Supoyo, kru truk asal Ngem- PATI - Banjir bandang melan- da Kecamatan Tayu dan Clu- wak, Pati Rabu (30/12). Banjir yang terjadi tepat tengah hari tersebut juga merendam jalur Tayu-Cluwak hingga mengaki- batkan kemacetan hingga 2 kilometer. Supriyanto, warga Desa Gerit, Cluwak mengata- kan, banjir terjadi sekitar pukul 12.20 WIB yang disebabkan hu- jan lebat yang terus menggu- yur. “Hujan lebat dan angin kencang terjadi, sebelum akhir- nya banjir bandang melanda,” katanya. Ia mengatakan, sejumlah po- hon yang tumbang akibat diter- jang angin kencang, antara lain di Desa Bendokaton, Tayu dan Desa Ngawen, Kecamatan Clu- wak. “Pohon besar berdiameter 20 cm yang tumbang juga sem- pat membuat arus jalan tersen- dat. Separuh jalan tertutup dan tidak bisa dilintasi akibat po- hon tumbang,” tuturnya. Banjir bandang juga menye- babkan jalur Tayu-Jepara ter- sendat. Kemacetan parah ter- jadi di sejumlah titik, salah sat- unya kawasan jalan Pasar Nga- blak, Kecamatan Cluwak. Ke- tinggian air yang di sejumlah ti- tik bervariasi antara 20 cm hingga 60 cm. Kondisi tersebut membuat sejumlah pengendara kendara- an harus menghentikan kenda- raannya lantaran takut terjebak banjir. Edi Setiono, pengguna jalan asal Desa Ngagel, Keca- matan Dukuhseti, mengaku ha- rus berhenti di tepi jalan selama hampir satu jam. “Kondisi pa- ling parah terjadi di kawasan Pasar Ngablak. Luapan air yang mengalir deras mencapai SOLO - Akibat bercanda me- ngatakan membawa benda yang bisa meledak berupa bom, ketika ditanya petugas bandar udara (bandara) Adi Soemar- mo Solo, DBD (29) kena batu- nya. Pemuda asal Wamena Pa- pua ini diamankan dan diperik- sa petugas Polisi Militer (POM) Pangkalan Udara (Lanud) Adi Soemarmo Solo, Rabu (30/12). Menurut Komandan Pang- kalan Udara (Danlanud) Adi Soemarmo Kolonel Nav Agus Priyanto, penangkapan terha- dap DBD berawal ketika yang bersangkutan datang di ban- dara dan menumpang pener- bangan Air Fast tujuan Timika Papua. Pemuda ini langsung melakukan check in dan menja- lani pemeriksaan barang bawa- an. Ketika ditanya petugas me- ngenai isi kotak karton yang dibawanya, DBD dengan ri- ngan menjawab berisi bom. Ke- Pelaksanaan Pilkada serentak Jateng mendapatkan banyak catatan dalam pelaksanaannya di 2015. Meski bukan Pilkada serentak yang pertama, namun Pilkada tersebut harus dievaluasi guna pelaksanaan di 2017 yang lebih baik. PENGAMAT Politik dan Pemerintahan dari Undip, Teguh Yuwono menga- takan, dalam catatannya, Pilka- da serentak 2015 di Jateng se- mestinya menjadi kesadaran po- litik masyarakat dalam negara demokrasi. Namun, hasil yang diterima justru masyarakat ma- sih belum mengutamakan Pil- kada sebagai salah satu kewa- jiban warga negara yang turut berpengaruh dalam sistem pe- merintahan. Hal itu ditunjukkan dengan masih minimnya angka partisipasi Pilkada yang hanya mencapai 68,54 persen. Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000 Teguh Yuwono Foto: Dok Joko Purnomo Foto: Dok Kamis Wage 31 Desember 2015 SEJAK awal kemunculannya di dunia enter- tainment, aktris Nikita Mirzani dikenal se- bagai sosok yang kontroversial. Tak jarang dia menciptakan sebuah sensasi menghe- bohkan yang akhirnya ramai jadi bahan pembicaraan publik. Sepanjang 2015 ini saja, pemain film Nenek Gayung tersebut sudah melewati banyak insiden-insiden sensasional. Salah TIDAK TERBIT SEHUBUNGAN Tahun Baru 2016 merupakan libur nasional, Koran Wawasan Jumat 1 Januari 2016 tidak terbit. Harian ini akan kembali menemui pembaca Sabtu 2 Januari 2016. Harap pembaca dan relasi maklum. (Penerbit) Bersambung ke hal 7 kol 3 Bersambung ke hal 7 kol 3 Bersambung ke hal 7 kol 1 TAHUN KE-30 NO: 257 TERBIT 20 HALAMAN - ISSN 0215-3203 Foto: kpl Evaluasi Pilkada Serentak Jateng 2015 Partisipasi Minim, Kampanye Terlalu Lama Warga Jangan Terprovokasi Bahan Terompet Sampul Alquran Diduga Berasal dari Aneka Ilmu Takut dan Ngedrop Bersambung ke hal 7 kol 1 Banjir Lumpuhkan Pati Tergenang, Jalur Tayu-Cluwak Macet 2 Km LUMPUH: Jalur lalu lintas depan Pasar Ngablak Pati sempat lumpuh akibat diterjang banjir bandang. Foto: Ist/Ali Bustomi/ TRUK PASIR: Rombongan truk pengangkut pasir dari Gunung Merapi melintas di Jl Lingkar Selatan, Kecamatan Klaten Utara menuju arah Solo, Rabu (30/12). Foto: SMNetwork/Achmad Hussain DIPERIKSA: DBD (kiri) tengah diperiksa petugas POM AU Lanud Adi Soemarmo setelah mengaku membawa bom. Foto: Bagus Adji W-yan Truk Pasir Nekat Beroperasi Ngaku Bawa Bom di Bandara, Ditangkap Polisi Geledah Kamar Terduga Teroris SOLO - Densus 88/Anti-Te- ror Mabes Polri menggeledah sebuah kamar kos di Kelura- han Karangasem, Solo. Ka- mar tersebut digeledah ter- kait aktivitas Hamzah, salah seorang terduga teroris yang ditangkap Densus 88 pada Selasa kemarin di Solo. Dari kamar itu Densus menga- mankan sejumlah barang. Penggeledahan dilakukan di sebuah kamar rumah kos di Jalan Matoa 2 RT 01 RW 7, Bulak Indah, Karangasem, Laweyan, Solo, Rabu (30/12). Dalam pengawalan ketat, da- ri kamar kos nomor 8, petu- gas membawa bungkusan berwarna cokelat dimasuk- kan ke dalam mobil Crime Scene Investigation (SCI) ber- warna orange. Suprapto Ketua RW se- tempat yang diminta menjadi saksi penyitaan barang, me- ngatakan bahwa Densus 88 Bersambung ke hal 7 kol 1 Bersambung ke hal 7 kol 1 Dalam rapat koordinasi ber- sama jajaran tokoh agama Islam dan ormas Islam, di Se- kretariat MUI Jateng Kompleks Masjid Agung Baiturahman Se- marang, Rabu (30/12), Ketua MUI Jawa Tengah Ahmad Da- roji menyayangkan dengan ke- munculan kasus terompet ber- sampul Alquran yang membu- at gaduh umat muslim di Indo- nesia itu. Padahal, menurutnya, pembuat terompet sampul Al- quran harusnya paham jika itu tertera tulisan arab dan itu ada- lah sampul atau cover Alquran. “Yang menjadi permasalah- an adalah kenapa pembuat te- SEMARANG - Majelis Ulama Indonesia (MUI) meminta masyarakat khususnya umat muslim untuk tidak terprovokasi kasus merebaknya terompet berbahan dari sampul Alquran. Namun MUI juga meminta polisi mengusut tuntas kasus yang meluas di sejumlah daerah termasuk Jawa Tengah ini. Bersambung ke hal 7 kol 3 BAHAS TEROMPET: Para tokoh agama dan ormas Islam membahas kasus beredarnya terompet bersampul Alquran di Sekretariat MUI Jateng, Kompleks Masjid Agung Baiturrahman Semarang, Rabu (30/12). Foto: Shodiqin-yan
20

WAWASAN 31 Desember 2015

Jul 25, 2016

Download

Documents

KORAN WAWASAN

KORAN WAWASAN
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: WAWASAN 31 Desember 2015

KLATEN - Kebijakan Kemen te -ri an Perhubungan melarangpe ngoperasian truk mulai 30De sember 2015 hingga 3 Janua -ri 2015 tak digubris kru trukpasir. Mereka menilai laranganpemerintah itu tidak adil.

‘’ Pemerintah berat sebelah.Mau senang-senang tahun barukok kami yang kena akibat-nya,’’ ungkap Sukman (50), so -pir truk pengangkut pasir Gu -nung Merapi, warga Desa Te -gal gondo, Kecamatan Wo no -sari, Kabupaten Klaten, Rabu(30/12).

Menurutnya, larangan pe-merintah itu tidak mempertim-bangkan kondisi rakyat kecilseperti sopir truk. Di saat pasirse dang sepi dan ekonomi sulitakhir tahun, malah truk dila-rang melintas dengan alasanmembuat macet. Apabila la -rangan itu diterapkan, praktisselama tiga hari ribuan kru trukpasir akan kehilangan pengha -silan. Saat ini saja, untuk mem-

ba wa uang Rp 50.000/ hari kerumah susah sebab stok pasirme nipis. Agar uang yang di ba -wa cukup untuk hidup sehari,dirinya harus berhemat denganmakan di warung angkringantepi jalan bermenu nasi kucing.

Jika truk pengangkut pasirti dak beroperasi, tidak hanyakru yang menanggung akibat-nya. Namun banyak tenaga ke -ruk pasir yang meng gantung-kan hidup dari pasir ikut macetpenghasilannya. Selama 25 ta -hun menjadi sopir truk pasir,ba ru kali ini dirinya menemu -kan kebijakan aneh pemerin-tah. Biasanya, larangan truknon-sembako melintas hanyasaat mudik lebaran. Namun ta -hun ini karena alasan tahun ba -ru, truk dipaksa berhenti. Pa -dahal tahun baru isinya hanyaorang-orang berduit yang ber -wi sata dan berbelanja.

Supoyo, kru truk asal Ngem-

PATI - Banjir bandang melan -da Keca matan Tayu dan Clu -wak, Pa ti Rabu (30/12). Banjiryang ter jadi tepat tengah haritersebut ju ga merendam jalurTayu-Clu wak hingga mengaki-batkan ke macetan hingga 2kilometer. Su priyanto, wargaDesa Gerit, Cluwak mengata -kan, banjir terjadi sekitar pukul12.20 WIB yang disebabkan hu -jan lebat yang terus menggu -yur. “Hujan le bat dan anginken cang terjadi, se belum akhir -nya banjir bandang melanda,”katanya.

Ia mengatakan, sejumlah po -hon yang tumbang akibat diter-jang angin kencang, antara laindi Desa Bendokaton, Tayu danDe sa Ngawen, Kecamatan Clu -wak. “Pohon besar berdiameter20 cm yang tumbang juga sem-pat membuat arus jalan ter sen -dat. Separuh jalan tertutup danti dak bisa dilintasi akibat po -hon tumbang,” tuturnya.

Banjir bandang juga menye-babkan jalur Tayu-Jepara ter -sen dat. Kemacetan parah ter -

jadi di sejumlah titik, salah sat-unya kawasan jalan Pasar Nga -blak, Kecamatan Cluwak. Ke -tinggian air yang di sejumlah ti -tik bervariasi antara 20 cmhing ga 60 cm.

Kondisi tersebut membuatse jumlah pengendara ken da ra -an harus menghentikan ken da -ra annya lantaran takut terjebak

ban jir. Edi Setiono, penggunaja lan asal Desa Ngagel, Keca-mat an Dukuhseti, mengaku ha -rus berhenti di tepi jalan selamahampir satu jam. “Kondisi pa-ling parah terjadi di kawasanPa sar Ngablak. Luapan airyang mengalir deras mencapai

SOLO - Akibat bercanda me-nga takan membawa bendayang bisa meledak berupa bom,ke tika ditanya petugas bandaruda ra (bandara) Adi Soemar -mo Solo, DBD (29) kena ba tu -nya. Pemuda asal Wamena Pa -pua ini diamankan dan di pe rik -sa petugas Polisi Militer (POM)Pangkalan Udara (Lanud) AdiSoemarmo Solo, Rabu (30/12).

Menurut Komandan Pang -kalan Udara (Danlanud) AdiSoe marmo Kolonel Nav Agus

Pri yanto, penangkapan terha -dap DBD berawal ketika yangbersangkutan datang di ban-dara dan menumpang pener-bangan Air Fast tujuan TimikaPa pua. Pemuda ini langsungmelakukan check in dan menja -lani pemeriksaan barang ba wa -an. Ketika ditanya petugas me -ngenai isi kotak karton yangdibawanya, DBD dengan ri -ngan menjawab berisi bom. Ke-

Pelaksanaan Pilkadaserentak Jateng

mendapatkan banyakcatatan dalampelaksanaannya

di 2015.Meski bukan

Pilkadaserentak yang

pertama, namunPilkada tersebut

harus dievaluasi gunapelaksanaan di 2017

yang lebih baik.

PENGAMAT Politikdan Pemerintahan dari

Undip, Teguh Yuwono menga -ta kan, dalam catatannya, Pil ka -da serentak 2015 di Jateng se -mestinya menjadi kesadaran po -litik masyarakat dalam negarademokrasi. Namun, hasil yangditerima justru ma sya ra kat ma -sih belum mengutama kan Pil -kada sebagai salah satu kewa -jiban warga negara yang turutberpengaruh dalam sistem pe-merintahan. Hal itu ditun jukkandengan masih mi nimnya angkapartisipasi Pil ka da yang hanyamencapai 68,54 persen.

Harga Eceran Rp 2.000Harga Langganan Rp 50.000

Teguh YuwonoFoto: Dok

Joko PurnomoFoto: Dok

■ Kamis Wage■ 31 Desember 2015

SEJAK awal kemunculannya di dunia enter­tainment, aktris Nikita Mirzani dikenal se­bagai sosok yang kontroversial. Tak jarangdia menciptakan sebuah sensasi menghe­bohkan yang akhirnya ramai jadi bahanpembicaraan publik.

Sepanjang 2015 ini saja, pemain filmNenek Gayung tersebut sudah melewatibanyak insiden­insiden sensasional. Salah

TIDAK TERBITSEHUBUNGAN Tahun Baru 2016 merupakan libur nasional,Koran Wawasan Jumat 1 Januari 2016 tidak terbit. Harian iniakan kembali menemui pembaca Sabtu 2 Januari 2016.Harap pembaca dan relasi maklum. (Penerbit)

Bersambung ke hal 7 kol 3

Bersambung ke hal 7 kol 3

Bersambung ke hal 7 kol 1

TAHUN KE-30 NO: 257 TERBIT 20 HALAMAN - ISSN 0215-3203

Foto: kpl

Evaluasi Pilkada Serentak Jateng 2015

Partisipasi Minim, Kampanye Terlalu Lama

Warga Jangan Terprovokasi■ Bahan Terompet Sampul Alquran Diduga Berasal dari Aneka Ilmu

Takut dan Ngedrop

Bersambung ke hal 7 kol 1

■ Banjir Lumpuhkan Pati

Tergenang, Jalur Tayu-Cluwak Macet 2 Km

LUMPUH: Jalur lalu lintas depan Pasar Ngablak Pati sempat lumpuhakibat diterjang banjir bandang. ■ Foto: Ist/Ali Bustomi/

TRUK PASIR: Rombongan truk pengangkut pasir dari Gunung Merapi melintas di Jl Lingkar Selatan, Kecamatan Klaten Utara menuju arah Solo, Rabu (30/12). ■ Foto: SMNetwork/Achmad Hussain

DIPERIKSA: DBD (kiri) tengah diperiksa petugas POM AU Lanud Adi Soemarmo setelah mengaku membawa bom. ■ Foto: Bagus Adji W-yan

Truk Pasir Nekat Beroperasi

Ngaku Bawa Bom di Bandara, Ditangkap

Polisi GeledahKamar

Terduga TerorisSOLO - Densus 88/Anti-Te -ror Mabes Polri menggeledahsebuah kamar kos di Kelura-han Karangasem, Solo. Ka -mar tersebut digeledah ter -kait aktivitas Hamzah, salahseorang terduga teroris yangditangkap Densus 88 padaSelasa kemarin di Solo. Darika mar itu Densus menga-mankan sejumlah barang.

Penggeledahan dilakukandi sebuah kamar rumah kosdi Jalan Matoa 2 RT 01 RW 7,Bu lak Indah, Karangasem,La weyan, Solo, Rabu (30/12).Da lam pengawalan ketat, da -ri kamar kos nomor 8, petu-gas membawa bungkusanber warna cokelat dimasuk -kan ke dalam mobil CrimeSce ne Investigation (SCI) ber -warna orange.

Suprapto Ketua RW se -tem pat yang diminta menjadisaksi penyitaan barang, me-nga takan bahwa Densus 88

Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 7 kol 1

Dalam rapat koordinasi ber -sa ma jajaran tokoh agamaIslam dan ormas Islam, di Se -kretariat MUI Jateng KompleksMasjid Agung Baiturahman Se-marang, Rabu (30/12), KetuaMUI Jawa Tengah Ahmad Da -ro ji menyayangkan dengan ke-mun culan kasus terompet ber -sampul Alquran yang membu -

at gaduh umat muslim di Indo -nesia itu. Padahal, menurutnya,pembuat terompet sampul Al -quran harusnya paham jika ituter tera tulisan arab dan itu ada -lah sampul atau cover Alquran.

“Yang menjadi permasalah -an adalah kenapa pembuat te -

SEMARANG ­ Majelis Ulama Indonesia (MUI)

meminta masyarakat khususnya umat muslim

untuk tidak terprovokasi kasus merebaknya

terompet berbahan dari sampul Alquran.

Namun MUI juga meminta polisi mengusut

tuntas kasus yang meluas di sejumlah daerah

termasuk Jawa Tengah ini.

Bersambung ke hal 7 kol 3

BAHAS TEROMPET: Para tokoh agama dan ormas Islam membahaskasus beredarnya terompet bersampul Alquran di Sekretariat MUIJateng, Kompleks Masjid Agung Baiturrahman Semarang, Rabu(30/12). ■ Foto: Shodiqin-yan

Page 2: WAWASAN 31 Desember 2015

Jangan Terus DibiarkanKemacetan di Depan Terminal PenggaronBEBERAPA waktu lalu saya membaca SuratPembaca yang dimuat di Harian Wawasan, soalkemacetan di depan Terminal Penggaron Se-marang. Saya sangat sependapat dengan isi surattersebut. Saya pun sangat jengkel dan prihatindengan kemacetan “rutin” yang terjadi dikawasan pojok kanan, dekat pintu masuk City

Mall Giant tersebut. Terutama pada sore hari, saatjam pulang kerja.

Kemacetan tersebut sudah berlangsung cukuplama, namun kurang mendapat perhatian dariDinas Perhubungan Kota Semarang maupunPolantas Polri. Padahal, jika ada petugas yangmengatur di kawasan pertigaan tersebut, kemac-etan tidak terlalu parah dan tidak terlalu lama.Namun sayangnya, tidak setiap sore ada petugas,baik dari Dishub Kominfo maupun Polantas Polri,Akibatnya, kemacetan menjadi parah danberlangsung lama.

Saya mengusulkan, lebih baik di kawasan per-tigaan tersebut dipasangi lampu pengatur lalu-lin-tas, sehingga kemacetan bisa diminimalisasi.Dengan adanya lampu “bangjo”, maka tidak ter-lalu penting lagi keberadaan petugas di kawasantersebut. Namun karena tidak ada lampu pen-gatur lalu-lintas, masing-masing orang ingin ter-buru-buru dan terjadilah saling serobot.Lalu-lintas dari arah Pedurungan ingin langsung

menerjang, sementara kendaraan dari arahMranggen/Purwodadi juga ingin secepatnyamemotong jalan ke arah Terminal Penggaron.

Kemacetan menjadi semakin parah, karenakendaraan dari dalam terminal pun ingin cepat-cepat keluar memotong Jalan Brigjen Sudiartomenuju ke arah kota Semarang. Anehnya, hinggasekarang belum tampak upaya untuk mengatasikondisi kemacetan parah yang rutin terjadi setiapsore tersebut. Padahal antrean kendaraan yangmacet seringkali sampai di pertigaan jalan ke arahPerumnas Pucanggading/TVRI Jateng.

Kepada pihak-pihak yang berkepentingan danbertanggung jawab, terutama Dishub KominfoKota Semarang dan Polantas Polri, untuk benar-benar serius mengatasi atau mencarikan solusiatas kemacetan tersebut. Jangan anggap sepelehal-hal yang menyangkut pelayanan publik.■

Mohammad Sya’roniBatursari, Mraggen, Demak.

PERAYAAN Natal selalumenjadi perbincangan ha -ngat tiap tahunnya. Tak

terkecuali kalangan muslim sen -diri. Mereka memiliki pandang -an yang beragam tentanghu kum pengucapan selamatNa tal kepada umat kristiani. Se -jak dulu masalah seperti ini su -dah menjadi polemik di tengahma syarakat Indonesia yang plu-ral. Sebagian menilai haram danse bagian yang lain menilai ti -dak.

Haram, dikatakan sebagianulama, sebagai bentuk tasyabbuh(penyerupaan) dengan umatagama lain. Sementara yangmembolehkan lebih menggu -nakan dalih tasamuh (tole ran si).Keterlibatan antarumat be-ragama dalam kasus seperti ini,pasti akan menjadikan keka-cauan dalam pergaulan sosial.Pasalnya, tatanan sosial tidakpernah lepas dari persoalan ke-ba hasaan juga.

Ucapan selamat sudah ba -rang tentu mengandung unsurke lekatan pranata sosial darihubungan bahasa dan ma sya ra -kat, lebih-lebih ucapan selamatatas perayaan hari raya. SelamatNa tal, misalnya, pun masuk da -lam bahasa masyarakat. Akante tapi, kesakralan berbahasa ju -ga sangat dipengaruhi oleh dok-trin bahasa agama. Bagaimanase mestinya Islam membaha sa -kan nya?

Tentu bukanlah hal yang mu -dah untuk mencapai pemaha -man yang eksklusif. Bukanbe rarti hasil pemikiran atas halter sebut menghendaki kehebo-han. Tetapi, justru harus dipan-dang sebagai perluasan dayatang kap yang sarat pluralistik.

Sekilas mengingat kembalitu lisan Gus Dur yang pernahter muat di Harian Suara Pem-baruan 20 Desember 2003 ber ju -dul: Harlah, Natal dan Maulid.Ia menuturkan bahwa kata Na -tal yang menurut arti bahasa sa -ma dengan kata harlah (harike lahiran), hanya dipakai untukNabi Isa al-Masih belaka.

Istilah ‘Natal’ adalah saat IsaAl-Masih dilahirkan ke duniaoleh perawan suci, Maryam.Oleh karena itu, secara khususdi maknai sebagai kelahirananak manusia bernama YesusKris tus untuk menebus dosama nusia. Sedangkan Maulidada lah saat kelahiran Nabi Mu -

ham mad. Pertama kali dira ya -kan kaum muslimin atas perin-tah Sultan Shalahuddinal-Ay yubi dari Dinasti Mamalikyang berkebangsaan Kurdi. Tu-ju annya untuk mengobarkan se-mangat kaum Muslimin agarme nang dalam perang Salib(crusade).

Dengan demikian, dua katatersebut mempunyai maknakhu sus dan tidak bisa di sa ma -kan. Dalam bahasa teori juris -pru densi Islam (ushul fiqh), kataMaulid dan Natal adalah katayang lebih sempit maksudnyada ri apa yang diucapkan(yuqlaqu al-’am wa yuradu bihi al-khash).

Dengan melihat konteksmak na tersebut, seolah natalada lah bahasa milik Kristiani,se dangkan Maulid adalah milikMuslim. Tentu saja akan ber ma -sa lah bila kita membalikkan pe-ma kaian istilah satu sama lain.Se hingga yang tampak adalahNa tal Nabi Muhammad danMa ulid Nabi Isa.

Padahal, Al-Quran secaraunik memberikan ucapan sela-mat. Namun, tidak hanya mera -ya kan kelahiran Nabi Isa (JesusKristus), Al-Quran memberi se-la mat pada tiga momen sekali-gus, yaitu saat kelahiran, wafat,dan kebangkitan kembali. “Dansa lam sejahtera semoga di lim -pah kan kepadaku, pada hariaku dilahirkan, pada hari akuakan meninggal dan pada hariaku dibangkitkan kembali” (QSMaryam: 33).

Sikap toleransi atas dasar da -lil Al-Quran tersebut pula me-ng antarkan kita pada pertautanpendapat manakala berada pa -da kontekstualitas individu. Da -lam konteks tasyabbuh, mi- sal nya, terdapat variasi maknayang seharusnya dilahirkan kedalam kritik hadits “man ta-syabaha bi qoumin fahuwa min-hum” (barang siapa yangme nyerupai suatu kaum, ia ter-masuk kaum itu). Benarkah ta-syabbuh diharamkan?

Andaikan benar haram, tentuakan sangat bertentangan de-ngan kelanjutan syari’at umatse belum kita (syar’u manqoblana). Di dalam Al-Quran,

ter dapat kewajiban berpuasabagi kita sebagaimana sebagai -ma na diwajibkan kepada umatse belum kita. Bagi kalanganulama’ tafsir menafsirkan umatse belum kita adalah ahlul Injildan ahlul kitab. Artinya, bahwasebenarnya tidak hanya sekadardimaknai menyerupai, tetapijus tru melanjutkan ajaran-ajaranyang telah dilakukan oleh Rasulse belumnya.

Toh dikatakan, dalam contohlain, pengharaman konsumsibabi juga sudah dilakukan se-belum Islam muncul, yaitu padama sa agama Yahudi. Jikalau di -ke hendaki tasyabbuh, tentumuncul anggapan bahwa Islamber tasyabbuh dengan Yahudi.

Tak sesederhana itu. Unsurka pitalisme ala Karl Marx me-ngajak kita menyusuri bagai ma -na sebenarnya kaum Kristen pu-ritan Eropa dan Amerika padaabad ke-17 mengharamkan ikonsanta dan tidak suka terhadappes ta gebyar natal. Alasan ha -ram yang dikemukakan oleh ka -um Kristen puritan adalah pestaNa tal yang bersifat kedunia-wian. Menariknya sikap kaumtersebut sejalan dengan umatyang mengharamkan Natal de-ngan alasan tasyabbuh. Jangan-jangan, umat yang getol denganterma tasyabbuh tanpa sengajasudah menyerupai kaum Kris-ten puritan.

Perayaan Natal tidaklah me -ru pakan sebuah ketakutan danan caman besar bagi kaum mus-lim terhadap akidahnya. Justruka rena munculnya peringatandan perayaan Natal, umat mus-lim setidaknya bisa membukata ngan, berjabat bersama demike utuhan cinta manusia kepadama nusia dan manusia kepadaTanah Air. Islam berarti membe -ri kan dan menjamin keselamat -an sekitarnya. Bukankah dalamha ri Natal pula umat muslimber gembira menikmati hari li -bur?■

Moh Aniq KHB, Pengasuh Pesantren RKSS Se-

marang, Dosen Universitas PGRISemarang

PENDIRI : Ir H Budi SantosoPEMIMPIN UMUM : Irianto Joko MoelyonoPEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB : Gunawan PermadiPEMIMPIN PERUSAHAAN : Sarsa Winiarsih SantosoWAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN : Djoko Sutedjo

REDAKTUR SENIOR: Sosiawan. REDAKTUR PELAKSANA: Budi Sutomo,Achmad Ris Ediyanto. KOORDINATOR LIPUTAN: Heri Suyanto.

PERSONALIA REDAKSI: Samsudin Bakrie. REDAKTUR: Eddy Tuhu PW, AdlanHeriyudi, Sosro Margono, Sucito, Kusmiyanto, Didik Saptiyono,

Aman Ari yan to, Yunan Hidayat, Soetjipto, Wis nu Setiaji, Yanuar Dwi Sarjono, Sunarto, Siti Khajarwati, Rita Hidayati.

Reporter: Unggul Su bagyo, Sugeng Ariatmojo, Sapto Sari Jati, Felek Wahyu,Jaka Nuswantara, Nurul Wahid, Rusmanto Budi, Ernawaty,

Agus Umar, Sunardi, Fitria Rahmawati, Arix Ardana. Foto grafer : Weynes Furqon S. Kores ponden Kedu: Tri Budi Hartoyo (Koordi-

nator), Widyas Cahyono, Ali Subechi. Banyumas: Joko Santoso (Koordinator), Hermiana Englaningtyas, Ady Purwadi.

Pekalongan : Janti Artati (Koor dina tor), Eko Saputro, Hadi Waluyo, Probo Wirasto. Pati : Wahono (Koordinator), Budi

Santoso, Ali Bustomi. Surakarta: Tulus Premana (Koordinator), Bagus Atas Adji W, Sutyatmoko W, Suti Hapsoro.

MANA JER IKLAN/PROMOSI: Agung Wahyu Jawoto. MANAJER PEMASARAN: Teguh Slamet Widodo.

MA NA JER TU: Yetti Ismiyati. MANAJER PENGEMBANGAN SDM: Widiyartono R.

KABAG KEUANGAN: Siti Aisyah. KABAG AKUNTANSI: Dwi Suparno.

ALAMAT REDAKSI : Jl. Kawi No 20 Semarang - 50251, Telp (024) 8507070,

Faks (024) 8502727 [email protected]

ALAMAT IKLAN - PEMASARAN :Jl. Kawi No 20 Semarang-50251, Telp. (024) 8507070

Faks (024) - [email protected]

[email protected]

ALAMAT TATA USAHA

Kompleks Pertokoan Simpang Lima Blok A/10 SemarangTelp.: (024) 8314170 Faks. (024) 8317113

REKENING BANK :PT Sarana Pariwara Semarang

BII 2.018.031468 - BANK JATENG 1.034.07578.9CIMB NIAGA 453.0100081.00.0

PENERBIT :PT Sarana Pariwara Semarang/Anggota SPS.

IZIN TERBIT : SK Menpen RI No. 027/ SK/Menpen/SIUPP/A7 Tanggal 23 Januari 1986.TERBIT PERDANA : Tanggal 17 Maret 1986

DICETAK OLEH : PT TEMPRINA MEDIA GRAFIKA SEMARANG

Kang Waswas

Alamat pengiriman tulisan opini dan surat pembaca:[email protected]

Artikel opini maksimal 5.000 karakter dan disertai foto penulis.

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Bandar narkoba pantas ditembak mati.

Narkoba memang pembunuh massal.

* * *

Guru honorer diminta bersabar.

Hati sabar, perut dibiarkan lapar?

Natal dan Bahasa Islam

Moh Aniq KHB

(Sabar tanpa batas)

HARI terakhir tahun 2015 segera berlalu, hari baru pada tahunba ru segera menyapa. Setiap pergantian tahun, berdasarkanpenanggalan apapun, selalu disertai dengan perenungan, re -flek si, rekoleksi, untuk kemudian dirumuskan sikap dan ke i ngi -n an capaian pada tahun yang baru. Demikian pula kali ini,men jelang 2016 menghampiri, memang tidak salah apabila mo -men tum itu dirayakan dengan perenungan, untuk meneliti kem -ba li berbagai hal yang telah direncanakan dan dilaksanakan,di sertai evaluasi atas segala hal yang telah dicapai atau gagaldi raih. Dengan dasar refleksi itulah, periode selanjutnya dalamke hidupan disikapi, ditentukan tujuan, target, dan capaian yanghen dak diraih. Proses rekoleksi itu penting agar arah perjalanandan harapan tidak melenceng dari hakikat keluhuran manusia.

Seringkali proses refleksi itu terjebak pada capaian-capaianyang dapat diukur secara kuantitatif dan materialistis. Di sinilahpen tingnya diingatkan, perolehan materi atau kuantitas itu agarti dak dijadikan ukuran absolut, sebagai hal yang menentukanke seluruhan penilaian atas keberhasilan kehidupan. Materi per -lu, tetapi bukan yang terpenting karena yang terutama, sebagaiultimate target adalah hal-hal yang bukan bendawi, menyangkutaspek spiritualitas, karakter, dan kerohanian. Hal tersebut seringter lupakan ketika perayaan tahun baru dikungkungi hasrat pe -mu asan lahiriah semata. Sejatinya, proses refleksi itu ber lang -sung setiap saat. Namun, tetaplah bermakna ketika padamo mentum-momentum istimewa, secara terbuka dan jujur di -pe riksa kembali tujuan-tujuan utama dalam kehidupan

Pemahaman holistik itu penting untuk membingkai berbagaipre diksi dan pernyataan-pernyataan profetik setiap kali me -nyam but tahun baru. Ada yang memprediksi pertumbuhan eko -no mi akan lebih baik, berkisar 5,2 persen untuk Jawa Tengah.Ada yang meramalkan gerak emosi dan ambisi berdasarkanper hitungan atas karakter khusus tahun-tahun tertentu. Adayang meyakini peristiwa-peristiwa yang akan terjadi ber da sar -kan penglihatan metafisik. Segala prediksi, ramalan, dan pe ne -ra wangan itu dapat bermanfaat sebagai semacam peringatandi ni atau rambu-rambu di perjalanan, tetapi dapat pula mem be -leng gu mata hati dan mata pikir apabila tidak dipahami dalamke rangka holistik. Terpaku pada satu sudut pandang prediksida pat menjadi perangkap dan jebakan atas rencana tindakan-tin dakan positif.

Apa gunanya pertumbuhan ekonomi apabila tidak disertaide ngan kualitas pemerataan kesejahteraan? Apa faedahnya hu -ku man mati untuk narkoba ketika mafia makin canggih danmeng gurita? Adakah grengseng penegakan hukum apabila ko -rup si masih merajalela sementara Komisi Pemberantasan Ko -rup si (KPK) terus dilemahkan? Ukuran-ukuran kualitatif ituse yogyianya mendasari setiap pemikiran untuk bergerak ke de -pan, sehingga tahun depan adalah tahun optimisme dan ha ra -p an yang tetap realistis, membumi, dan terasa dalam setiapre lung keseharian. Bagi bangsa Indonesia, harapan akan ma -sya rakat yang bebas korupsi, pemerintahan yang bersih, pe ri ke -hi dupan yang santun dan beradab, masih tetap digantungkanse bagai harapan utama menyongsong tahun baru dengan pe -nuh optimisme.■

Perayaan Natal tidak-lah merupakan sebuah

ketakutan dan ancamanbesar bagi kaum muslim

terhadap akidahnya.Justru karena munculnyaperingatan dan perayaanNatal, umat muslim seti-

daknya bisa membukatangan, berjabat

bersama demi keutuhancinta manusia kepadamanusia dan manusia

kepada Tanah Air. Islamberarti memberikan danmenjamin keselamatan

sekitarnya.

Menyambut Tahun Harapan

Media dan Program KKBPK“Journalism it not medicine, but itcan healt. It is not law, but it can

bring about justice. It not military,but it can help keep us safe”. (Mary

Mapes-CBS News)

BILL Kovach dan TamRosenstiel telah lama meru-muskan sembilan prinsip

atau elemen jurnalisme. Kesembi-lan elemen itu adalah: mengabdipada kebenaran, loyal pada ma -sya rakat, disiplin melakukan ver-ifikasi, memilki kebebasan darinarasumber, bebas dari ke kua -saan, menyediakan forum untukkritik dan komentar publik, mem-buat yang penting jadi menarikdan relevan, proporsional dankom prehensif, serta memilikihati/nurani.

Maka, secara hakekat, pers ha -rus idealis, objektif, independen,dan selalu mengutamakan kemas -la hatan serta kebaikan bagi ma -sya rakat. Namun sayang daniro nisnya, kini kita justru kesulitanuntuk menemukannya di era ke -ter bukaan dan kemerdekaan perssa at ini. Ini sebuah realitas yang,mau tidak mau, malu tidak malu,ha rus kita pahami dan terima.

Kini justru muncul pemeo baruyang menegaskan bahwa “perside alis sudah bukan zamannya la -gi”. Hal itu menjadi afirmasi danse macam justifikasi untuk memo-si sikan peran pers di dalam ma -sya rakat dewasa ini. Lalu,be narkah idealisme pers telah be -nar-benar mati atau tengah se ka -

rat? Jawabannya, tentusaja beragam. Betapapun kondisi objektif su -dah memberikan fakta-fak ta yang menye tu-juinya. Belum lagi faktayang muncul dari reali-tas mediatik, komuni -ka si, dan teknologiyang menyertainya,yang ternyata tel ahmeng gantikan ataumenindih fungsi danperan pers yang hakiki.

Media massa sebenarnya me -mi liki peran dan fungsi yang lu -hur, yakni sebagai pengabar,pen didik, pengontrol sosial, sertapeng hibur yang sehat. Namuntam paknya fungi dan peran idea-listik itu secara masif sudah dikon-ta minasi oleh kepentingan-kepen -ti ngan sempit dan pragmatis.Me dia massa kini seolah hanyaberfungsi sebagai administraturda ri persoalan publik dan penye-dia fasilitas mediatik dengan bera -gam fiturnya.

Kenyataan dan kecenderung -an menunjukkan, ada semacamke senjangan (lack) yang terciptaan tara media massa dan ma sya -rakat. Kesenjangan tidak hanyada lam tingkat praktis-pragmatis,ta pi juga paradigmatis hingga filo -so fis. Maka, merupakan sebuahtan tangan besar untuk mengatasike senjangan tersebut. Salah satuca ranya adalah dengan membe ri -kan pencerahan kepada pemilikdan pengelola media tentang

hakikat peran luhur -nya.

Media yang me -nyan dang predikat se-bagai pilar keempatde mokrasi dituntutmam pu menjadi sebu -ah lembaga sosial-kul-tu ral serta menyatude ngan kepentinganma syarakat. Karenaitu, jangan sampaime dia kehilangan

fung si, peran, posisi atau hakikatyang selama ini membuatnyadiekspektasi sedemikian tinggioleh masyarakat.

Atau dengan kata lain, jangansampai media secara filosofismen jadi seperti zombi; dianggapatau menganggap dirinya hidup,ta pi sesungguhnya “mati”.

■ Program KKBPKJika sekarang ini salah satu tan-

tangan besar kita sebagai bangsaadalah soal pengendalian jumlah,peningkatan kualitas sumberdaya manusia (SDM), dan penye-jahteraan penduduk, maka mediaperlu diabdikan bagi upaya untukmenjawab tantangan besar terse-but. Dengan kata lain, media perlumengambil peran dan diperankanuntuk mendukung pelaksanaanprogram Kependudukan, Kelu-arga Berencana, dan Pembangu-nan Keluarga (KKBPK).

Dengan segala kelebihan danpotensi besar yang dimiliki media,program KKBPK diharapkan se-

makin tersosialisaikan dan men-jadi milik serta agenda publik.Media harus mampu meyakinkanpublik akan pentingnya ma sya ra -kat mendukung program KKBPKsebagai upaya mewujudkan per-tumbuhan penduduk yang seim-bang dan berkualitas.

Dengan jumlah pendudukyang besar namun rendah kuali-tas dan kesejahteraan, maka akanse makin menyulitkan bangsa inikeluar dari jebakan global (global-trap), di mana jumlah penduduksangat besar namun kualitas SDMsangat rendah. Maka, problem-problem krusial seperti sedikitnyawarga terdidik dan rendahnyatingkat pendidikan penduduk,rendahnya derajat kesehatan sertatingkat kesejahteraan masyarakat.

Tanpa peran serta media seba-gai sarana perekayasa sosial, da -lam arti positif, maka akselerasike berhasilan program KKBPKakan mengalami banyak kendala.Dan kita berharap insan-insan me -dia merasa terpanggil untukmemainkan peran dan tanggungjawab sosialnya, khususnya da -lam mendukung dan mendorongkeberhasilan program KKBPK. Ja -ngan sampai media mengalami“am nesia” sosial.■

Penulis, wartawan Wawasan, mantan

Ketua Ikatan Penulis KeluargaBerencana (IPKB) Jateng

Sosiawan

Page 3: WAWASAN 31 Desember 2015

nnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn

Kamis Wage, 31 Desember 2015

GALERIA

PEKALONGAN-Liburan se-kolah maupun menjelang ta -hun baru 2016, Pasar GrosirSe tono, Kota Pekalongan dis-erbu pengunjung dari berbagaikota maupun luar Jawa, Rabu(30/12). Kenaikan pengunjungsetiap hari melonjak hingga100% lebih. Tidak mengheran -kan bila nilai transaksi produkyang dijual di pasar tersebutmencapai Rp 4,2 miliar. Seorang pedagang, Hj Tau-

fik menuturkan, pengunjungmemang jauh lebih banyak jikadibandingkan saat hari biasa.Namun tidak semua pedagang

mendapatkan berkah. Banyakpula pedagang yang omzetpenjualannya tetap, bahkanada yang sepi. “Pemasukan an-tara pedagang satu dan lainnyatidak sama,” katanya. Ketua Koperasi Pengusaha

Batik Grosir Setono Pekalo-ngan, Maskur Makmun, menu-turkan nilai transaksi selamali buran memang terjadi kena-ikan yang signifikan, namunomzet masing-masing peda-gang belum merata. Ada peda-gang yang mengalami ke naik-an omzet penjualan 50% bah -kan ada yang mencapai 400%.

Hal itu kemungkinan besardipengaruhi produk yang di-jual antara pedagang satu danlainnya sangat beragam. Jikasudah begitu, pedagang ditun-tut pandai-pan- dai mena war -kan produknya ke pengunjungyang datang. Mengingat pro-duk yang dijual semuanyasama yakni kain batik. Tingkat kunjungan di Pasar

Grosir Setono puncaknya terjadipada 24 hingga 27 Desember la -lu, karena kenaikan men capai300-400%. “Pasar gro sir menjadiam piran pengunjung yang me -lin tas Pekalongan,” katanya.

Seorang pengunjung, HjCha bibah dari Sumatera meng -ungkapkan kalau sejak be-rangkat dari rumahnya sudahberencana membeli batik asalPekalongan baik untuk cinde -ramata atau sekadar untuk di-pakai sendiri. Sehingga saatmelintas, ia pun langsung mam- pir dan memborong batik.“Coraknya bagus dan be-ragam,” katanya. Tercatat saat ini jumlah kios

di Pasar Grosir Setono menca-pai 565 unit, terdiri atas 456 kiosbatik, 37 warung makan, lahanparkir, dan 30 outlet. nK-28/Ct

n Target Jateng 2016 Rp 22,026 Triliun

DPPAD KerahkanEnam Strategi

Kepala DPPAD Jateng, Hen -dry Santosa mengatakan 87,28%pendapatan tersebut akan dida-patkan dari pendapatan asli dae-rah (PAD) yang dalam APBDmurni ditargetkan mencapai Rp13,810 triliun. Target PAD terse-but sebagian besar berasal daripajak daerah yang terdiri daripajak kendaraan bermotor (PKB)yang ditarget Rp 3,7 triliun, biayabalik nama kendaraan bermotor(BBNKB) ditarget Rp 4 triliun,serta pajak air permukaan Rp 7,5miliar, dan pajak rokok Rp 1,864triliun.“Pajak daerah yang kami

targetkan Rp 12,054 triliun. Kitamemang masih bertumpu pada

pajak kendaraan bermotor, ka-rena itu yang paling besar. Diluar itu, sebanyak 22 persenlebih kami targetkan masukdari retribusi sebanyak Rp 96miliar, dan hasil pengeluarankekayaan daerah yg dip-isahkan sebesar Rp 360 miliar,”kata Hendry saat ditemui dikantornya, Jalan Pahlawan,Rabu (30/12).Target tersebut, kata dia, akan

didapatkan dengan enam stra -tegi yakni menambah 10 SistemAdministrasi Manunggal SatuAtap Pelayanan AdministrasiTerpadu Kecamatan (SamsatPATEN) di Jateng, membayarpajak bekerja sama dengan Bank

BRI, jemput pajak dalam skalabesar menggunakan sistemADC. Selanjutnya, bekerja samadengan provier dalam menye-diakan SMS broadcasting seba-gai pengingat kapan jatuh tempobayar pajak.“Usaha lain yang akan dila-

kukan yakni akan ada pembeba -san BBNKB kedua. Jadi BBNKBdari luar provinsi pindah ke Ja -

teng dibebaskan biaya. Dan se-lebihnya masih jemput bola diberbagai lokasi publik untuk me -mudahkan pembayaran,” ujar-nya.Sejauh ini, kata Hendry, pela-

yanan pembayaran pajak kenda-raan sudah dilakukan di 98Samsat se-Jateng, yang terdiridari 37 Samsat Induk, 10 SamsatPembantu, serta gerai dan drivethru. “Jumlah PNS yang bekerjaada 892 orang,” tuturnya.Sebelumnya, Ketua Komisi C

DPRD Jateng, Asfirla Harisantomengatakan, dalam merealisas-ikan target pendapatan Pemprovharus lebih keras dalam bekerja.Sejaun ini, pendapatan daripajak kendaraan bermotor dini-lai sudah cukup baik, meskimasih ada potensi pendapatanlain yang semeskinya bisa digalilebih dalam. Namun demikian,target pendapatan 2015 yang takterpenuhi, pada 2016 nanti se-mestinya DPPAD bisa meme-nuhi target sesuai yang diha -rapkan.n

M9-Ct

Liburan, Pasar Grosir Diserbu Pengunjung

BREBES-Laba operasional BankJateng Cabang Brebes pada 2015melebihi target yang ditetapkan.Bahkan, laba tersebut berhasilterpenuhi pada November,padahal di 2014, meskipun ber-hasil memenuhi target tapi real-isasinya baru berhasil dicapai

pada Desember.“Alhamdulillah, laba opera-

sional Bank Jateng CabangBrebes sudah terpenuhi di bulanNovember. Di mana, labanyamencapai Rp 43,496 miliar. Se-mentara rencana target laba op-erasional di tahun ini sebesar Rp

42 miliar untuk direalisasikan dibulan Desember,” kata Pimp-inan Bank Jateng Cabang Brebes,Rudatin Pamungkas SE saat di-hubungi, Rabu (30/12).Bapak dengan tiga anak yang

akrab disapa Amung ini menga-takan, pihaknya juga bersyukurkarena prestasi yang diraih BankJateng Cabang Brebes diapresiasikantor pusat dengan pemberianpenghargaan yang telah diteri-manya.“Kami pun bersyukur pula

karena dana pihak ketiga dalambentuk simpanan juga berhasilmencapai target dengan hasilyang didapatkan sebanyak Rp1,1 triliun. Demikian pula de-ngan kredit telah mencapai tar-get pula sebesar Rp 854 miliar.Semua target tersebut juga ber-hasil dicapai pada November2015,” tutur pria asli Blora terse-but.Amung menuturkan, keber-

hasilan yang diperoleh tersebutbukan saja dari dirinya, tapi ke-bersamaan jajaran hingga tingkatbawah menjadi pendorong suk-sesnya Bank Jateng Cabang

Brebes memenuhi semua targetyang dipatok oleh kantor pusatdi 2015 ini.“Kebersamaan dan bekerja se-

cara ikhlas serta dilandasi de-ngan semangat juang di antaraseluruh jajaran membuat semuatugas bisa dilaksanakan denganbaik dan nyaman. Semua peker-jaan yang dirasakan berat dapatterasa ringan dengan kekom-pakan tim,” ujarnya.Dalam kesempatan itu, pihak-

nya juga memberikan apresiasikepada nasabah kredit yang re-alisasi di bulan September–De-sember 2015 untuk diikutkandalam undian langsung/door-prize.“Ada sekitar 900 nasabah

kredit yang sudah realisasi dibulan tersebut. Para nasabah inidiikutkan dalam undian door-prize dengan hadiah sebuahsepeda motor dan beberapa ha-diah lainnya. Kami lakukan un-dian tersebut di hadapannasabah langsung yang hari ituberada di ruang tunggu pela-yanan,” katanya. n

ero-Ct

SEMARANG-Dalam upaya mengejar pendapatanJateng 2016 yang ditargetkan Rp 22,026 triliun,Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Aset Daerah(DPPAD) Jateng meluncurkan enam programutama. Meski 2015 dibilang tak bisa memenuhitarget, pada 2016 nanti akan memperlebar caraguna meningkatkan pendapatan.

Penjualan ElektronikTumbuh SignifikanSEMARANG-Menjelang 2016, penjualan perangkat elek-tronik khususnya home appliances rice cooker, mixer,juicer, coffee maker, tooster, microwave, water dispenser,chest freezer dan lemari es meningkat signifikan. “Salah satu penyebabnya, banyak yang membutuhkan

perangkat elektronik tersebut untuk memasak dan mem-buat kue untuk keluarga saat pergantian tahun,” kata Har-wiyono, ketua panitia pameran HomeTech 2015 GlobalElektronik, Rabu (30/12).Begitu pula konsumen banyak mencari home audio se-

perti televisi, home theater, bru-ray dan DVD player. Se-dangkan penyejuk udara (AC) dan mesin cuci penjualantetap booming. Bila mendasarkan penjualan tahun lalu pada Desember,

maka pada tahun ini meningkat 28%. Banyak terjadi pen-jualan produk premium di antaranya TV Curved SUHDSamsung, TV Bravia 4K Sony, TV Android Toshiba, mesincuci Midea Marine Series, AC Plasmacluster Sharp danLemari es J-Tech Sharp. Peningkatan penjualan ini dikarenakan pabrik elektro-

nik memberikan potongan harga berupa cashback Rp200.000 sampai Rp 20 juta.

n DiperpanjangPameran HomeTech 2015 yang berakhir kemarin, atas

kolaborasi Superstore Global Elektronik Semarang denganpabrik elektronik, perbankan dan finance diperpanjangsampai Minggu (10/1). Tujuan perpanjangan untuk memberikan kesempatan

kepada pelanggan setia mendapatkan harga promo pa-meran. “Selisih harga promo pameran dan harga naik nanti ter-

paut sampai 30 persen, jadi belanja perangkat elektronikharga pameran lebih hemat,” kata Ayu, store manager Glo-bal Pandanaran Semarang.Selain itu kata Senior Store Manager Global MT Hary-

ono 509A Semarang, Feronica Elisabert Belvroi banyak ha-diah yang bisa dibawa pulang untuk pembelian produkSamsung Curved SUHD TV, food showcase refrigerator(lemari es), mesin cuci bebas jongkok, AC triangle design,selama masa perpanjangan pameran kali ini, di antaranyahadiah langsung berupa total cachback Rp 30 juta, gratisGalaxy Note-5, pembelian mesin cuci, lemari es, AC pluscashback Rp 750.000.Sedangkan dari Sony Jepang gratis gamepad and touch

remote, potongan harga hingga Rp 10 juta, gratis bracket,gimmick premium dan cicilan 0% hingga 24 bulan. n

Ct

Hendry Santosa

n Bank Jateng Cabang Brebes

Capai Target Laba Lebih Cepat

GROSIR BATIK: Pasar batik grosir Setono Kota Pekalongan pada masa liburan banyak dikunjungi konsumen untuk membeli bahkan memborongpakaian batik. n Foto: Janti Artati

wws: Fitria

UNDIAN: Pimpinan Bank Jateng Cabang Brebes, Rudatin PamungkasSE (baju merah berdasi) memimpin langsung undian atau pembagiandoorprize bagi nasabah kredit yang realisasi pada September-Desember2015 di kantornya, Rabu (30/12). n Foto: Eko Saputro

TRANSAKSI: Konsumen sedang sedang transaksi pembelian diGlobal Elektronik. n Foto: dok

JAKARTA - Menteri Perindus-trian (Menperin) Saleh Husinmengakui, Masyarakat Eko -nomi ASEAN (MEA) akanberdampak kepada industrilokal dalam negeri, khususnyaadalah industri komponenelektronik.“Pada dasarnya, dengan

diberlakukannya MEA, seluruhsektor industri akan terpen-garuh. Namun, yang paling ter-ancam adalah industri kom -ponen elektronik, industri IT(informasi dan teknologi), in-dustri peralatan elektronikrumah tangga, industri bahanbaku, dan industri lainnya,”kata Saleh di Jakarta, Rabu(30/12).Saleh mengatakan, saat

MEA dibuka, pasar Indone-sia akan dibanjiri oleh pro-duk impor, seperti barangkomponen elektronik, ba-rang IT, dan alat-alatrumah tangga. Malaysiadan Thailand pun mem-persiapkan produknyauntuk menyerang pasarIndonesia. “Negara yang

kemungki -nan besar

akan menyerang pasar Indone-sia antara lain, yaitu Malaysia,Thailand, dan Singapura,” kataSaleh.Saleh tidak berdiam diri

melihat pasar dalam negeriyang dibanjiri produk imporyang bisa melemahkan industridalam negeri. Pihaknya menempuh upa -

ya-upaya untuk membentengiindustri lokal dari gempuranproduk impor. “Untuk melindungi industri

lokal dari serangan industriasing dilakukan melaluistrategi defensif, yaitu dengancara penyusunan Standar Na-sional Indonesia (SNI) untuk

produk-produkmanufaktur,”ujarnya. n

vvn-Ct

MEA Berlaku, Tiga Negara Akan Serang Indonesia

Saleh HusinFoto: dok

Page 4: WAWASAN 31 Desember 2015

‘’Selama Natal dan TahunBaru ini kami sudah memben-tuk semacam satgas yang akanmengantisipasi jika ada lon-jakan permintaan BBM. Kapanpun ada order, Depo Pertaminadi Boyolali siap mengirimmeskipun malam hari dan harilibur,’‘ ungkap Direktur Pe-rusahaan Daerah Aneka Usaha(PDAU) Kota Salatiga, Mur-wanto Yusuf yang juga men-gelola SPBU Tingkir, Salatiga,kemarin.

Menurut dia setiap tahunbaru biasanya terjadi pening-katan konsumsi BBM sekitar 10persen sampai 20 persen. Kon-disi demikian juga terjadi saat

libur panjang sehingga pihak-nya sudah siap jauh-jauh harimelakukan antisipasi. ‘’Intinyakami menjaga agar stok jangansampai kosong. Jadi, begitu pa-sokan yang ada sudah menipis,langsung meminta ke depoPertamina dan saat itu jugaakan dikirim,’‘ papar dia.

Ia mengungkapkan, setiaphari di SPBU Tingkir untukpengiriman Premium 8 ribuliter, Solar 6 ribu liter dan Per-tamax 1.500 liter. Sejauh ini,SPBU Tingkir yang menjadijalur utama Semarang-Solo,permintaan paling tinggi padaBBM jenis Premium disusulSolar. ‘’Khusus malam pergant-

ian tahun kali ini, kami opti-mistis pasokan tak masalah,’‘jelas Murwanto.

■ CukupKepala Disperindagkop dan

UMKM Kota Salatiga Muthoinmenyatakan menjamin stokdan pasokan bahan bakar mi-nyak (BBM) di Kota Salatiga se-lama musim liburan Natal danTahun Baru 2016 aman. StokBBM yang dimiliki 8 SPBU diSalatiga cukup untuk meme-nuhi kebutuhan BBM masyara-kat.

Selain itu, pihaknya mem-prediksi tidak ada lonjakan ke-butuhan BBM. Prediksi inididasarkan pada wilayah Sala-tiga yang hanya sebagai daerahperlintasan. “Dengan de mikiankuota BBM cukup,” ujarnya.

Menurut dia, Pertaminajuga tidak membatasi permin-taan delivery order (DO) dariSPBU. “Pertamina sudah me -nyi aga kan armada untuk me -ngi rim BBM ke SPBU. Jadi pa- sokan bisa lancar,” tukasnya.

Dia menjelaskan, pada 2015ini Salatiga mendapat kuotaBBM bersubsidi (solar) seba -

nyak 14.576.000 liter. Sejauh inisudah terealisasi sebanyak11.996.716 liter sehingga stok

yang ada masih 2.579.284 liter.“Stok sebanyak ini masihcukup untuk memenuhi kebu-

tuhan masyarakat,” jelasnya.■

SMNetwork/(G2-SR

UNGARAN - Polres Semarangmenggelar operasi cipta kondisimenjelang pergantian tahun de-ngan sasaran minuman keras(miras) di wilayah Ungaran,Lokalisasi Tegalpanas, dan Ka-wasan Wisata Bandungan. Ha -silnya, polisi menyita 553 botolberisi miras berbagai merek dan395 liter miras jenis ciu dari se-jumlah warung penjual mirastak berizin.

Menurut Waka Polres Sema-

rang, Kompol Sunarno, raziamiras dilakukan untuk mengan-ti sipasi kejadian yang tak di-ingin kan pada malam per gan-tiaan tahun. ‘’Razia miras untukmeminimalisasi adanya wargayang mabuk akibat menenggakmiras, berbuat onar dan melaku-kan tindak kriminalitas. Ada ra-tusan botol miras bermerek danratusan liter ciu yang kita sitadari penjual miras tanpa izin,’‘katanya, Rabu (30/12).

Sunarno mengungkapkan,mi ras yang disita meliputi 103botol vodka, 320 botol cong -yang, 40 botol manson house, 90bo tol anggur merah, dan 395 li -ter ciu. Polisi menetapkan limapen jual miras tanpa izin sebagaiter sangka. Mereka dijerat de-ngan tindak pidana ringan(tipiring). ‘’Kita mendapati pen-jualan miras di lokasi yang tidaksemestinya menjual miras. Pen-ju alan miras tersebut tidak me-ngantongi izin sesuai keten-tuan,’‘ jelasnya.

Sunarno mengatakan, penga-manan pada malam pergantiantahun baru antara lain akan dila-kukan di lokasi kawasan wi sa ta,pusat keramaian, dan jalan pro -tokol. Petugas gabungan yangterlibat pengamanan akan me-ngedepankan upaya pencegahandaripada melakukan tindakan.

‘’Adanya konvoi sepedamotor dan menyalakan petasanatau kembang api tanpa izinjelas dilarang. Kalaupun kitamemberikan izin penyeleng-garaan kegiatan, pihak penyele -nggara kita minta memanggilpetugas khusus yang mengertibagaiamana teknis menyalakankembang api secara aman,’‘ im-buh nya. ■ rbd/SR

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Pasokan BBM Dijamin Aman

553 Botol Miras & Ciu Disita

UNGARAN - Pemkab Sema-rang membentuk tim penu-runan pernikahan dini danperceraian menyikapitingginya angka pernikahandini dan perceraian di Kabupa-ten Semarang. Badan KeluargaBerencana dan PemberdayaanPerempuan (KBPP) KabupatenSemarang mencatat perkaraperceraian yang sudah diputusoleh Pengadilan Agama (PA)Ambarawa dan Salatiga sejakJanuari-November 2015 menca-pai 2.214 perkara.

‘’Kami sudah diminta PakBupati untuk mengatasi ting gi -nya angka perceraian dan per -nikahan dini bersama ins tansiterkait lainnya. Data perceraianyang dipaparkan PA Am-

barawa maupun Kemenag Ka-bupaten Semarang setiap tahuntrennya naik. Dari sekitar 7.000-8.000 perkawinan sejak Januari-November 2015 sudah tercatatperkara perceraian yang sudahdiputus di PA Ambarawa danPA Salatiga sebanyak 2.214perkara,’‘ ungkap KepalaBadan KBPP Kabupaten Sema-rang, Romlah, Rabu (30/12).

Adapun 2.214 perkara itumeliputi 1.319 perkara per -ceraian diputus di PA Am-barawa dan 895 perkara di pu-tus oleh PA Salatiga. PA Sala-tiga membawai sembilan keca-matan di Kabupaten Sema- rang, yakni Tuntang, Pabelan,Bringin, Bancak, Getasan, Su -ruh, Tengaran, Kaliwungu

dan Su sukan. Sedangkan PAAmba rawa membawai 10 ke-camatan lain di Kabupaten Se-marang.

■ Pernikahan Dini‘’Sisa perkara selama kurun

waktu 2015 yang belum dipu-tus pengadilan agama masihada 300 perkara. Bagi kami,tingginya angka perceraian initermasuk darurat penanganandan perlu penanganan spesial.Harus ada gerakan bersamauntuk menurunkan angkaperceraian,’‘ tandas Romlahyang juga Sekretaris Tim Penu-runan Pernikahan Dini danPerceraian di Kabupaten Sema-rang.

Romlah membeberkan, pen-

gajuan perceraian paling ba-nyak dilakukan pihak perem-puan ketimbang laki-laki.Alasan paling dominan karenalaki-laki (suami) dianggaptidak bertanggung jawab secaraekonomi, kemudian tidak adakeharmonisan dan kecocokan,serta adanya gangguan pihakketiga. ‘’Dari faktor ekonomiitu setelah ditelusuri diketahuiakibat pernikahan dini. Rata-rata perceraian terjadi di ke-lompok ekonomi menengah kebawah,’‘ jelasnya.

Menurut Romlah, sejak Jan-uari-November 2015 PA Am-barawa dan PA Salatiga mem- berikan rekomendasi pernika-han dini untuk 216 pasangan.Rinciannya, PA Ambarawa

menerbitkan 173 rekomendasidan 43 rekomendasi dari PASalatiga.

‘’Angka pernikhan dini ter-tinggi di Kecamatan Bandun-gan, kemudian KecamatanPringapus, Bergas dan Bawenyang merupakan wilayah in-dustri. Seluruh Penyuluh KBsudah kita perintahkan untukmenelusuri, mencari by nameby address, serta melakukanpendampingan untuk dila-porkan secara berkala,’‘ kata-nya sembari menambahkansaat ini tim tengah mengkajiuntuk mencari strategi menu-runkan angka perceraian danpernikahan dini di KabupatenSemarang.■

rbd/SR

■ Pemkab Bentuk Tim Penurunan Pernikahan Dini

Angka Perceraian di Kabupaten Semarang Capai 2.214 Kasus

SITA MIRAS: Polisi menyita 553 botol miras berbagai merek dan 395liter ciu dari sejumlah warung pada operasi cipta kondisi menjelang pergantian tahun, kemarin.■ Foto: Rusmanto Budhi/SR

■ Malam Pergantian Tahun

Dishubkominfo Petakan 15 Titik Keramaian & Rawan Macet

UNGARAN - Dinas Perhubu-ngan, Komunikasi, dan Infor-matika (Dishubkominfo) Ka bu

paten Semarang memetakansetidaknya ada 15 titik kera-maian yang sekaligus rawanke macetan pada malam per-gantian tahun, Kamis (31/12)malam nanti.

Kepala Dishubkominfo Ka-bupaten Semarang, PrayitnoSudaryanto mengatakan lokasikeramaian tahun 2014 lalu adadi 14 titik. Tapi hasil rapat ko-ordinasi dengan sejumlah in-stansi terkait tahun ini ada 15titik keramaian sekaligus ra -wan kemacetan.

‘’Sebagai langkah antisipasidi titik keramaian itu kita siap-kan berbagai langkah, terma-suk penerapan rekayasa la lu-lintas. Konsentrasi petugas ga -bungan dilakukan di belasantitik tersebut,’‘ kata Prayit, pa -nggilan akrab Prayitno Sudar-

yanto, Rabu (30/12).Prayit menjelaskan, konsen-

trasi petugas gabungan antaralain dilakukan di Persimpan-gan Sidomulyo Ungaran, Alun-alun Bung Karno Ungaran,per tigaan SPBU Lemah AbangBergas, persimpangan Bawen,Exit Tol Bawen, persimpanganPaulin Ambarawa, Kantor Ke-camatan Tengaran, KawasanPa sar Bandungan, PertigaanSPBU Gedongsongo Bandu-ngan, hingga Objek Wisata Ge -dongsongo. Selain itu, enamposko pengamanan (pospam)dan satu posko layanan (pos -yan) yang telah didirikan se-cara terpadu akan dioptimal-kan dalam Operasi Lilin Candi2015.

‘’Prinsipnya, petugas gabun-gan fokus di belasan titik kera-

maian yang juga rawan kemac-etan, termasuk di setiap objekwisata yang akan menggelarpesta malam pergantian tahun.Kami siaga mulai menjelangpergantian tahun hingga pascapergantian tahun, bah kan sam-pai Minggu (3/1),’‘ ung kapnyasembari mengatakan petugasgabungan yang terlibat antaralain Dishubkominfo, Polri, TNI,Satpol PP, Pramuka, Dinas Ke-sehatan, BPBD, dan PMI Kabu-paten Semarang.

■ Satu ArahSementara itu Kasat Lantas

Polres Semarang, AKP RendiAKP Rendy Andi Julikhlas me-ngatakan, akan memberla ku -kan sistem satu arah atau oneway pada malam menjelangpergantian tahun di ruas jalan

menuju Alun-alun Bung Kar noUngaran dan Kawasan Wi sa taBandungan. Sehingga peng-guna jalan dari Kota Ungaranyang menuju Alun-alun Kali-rejo diarahkan melalui JalanMT Haryono, sedangkan ma-syarakat yang akan menujuKota Ungaran dilewatkan ja lanpinggir keluar tol menuju Pe -rem patan Sidomulyo.

‘’Bagi warga yang ingin be -pergian ke kawasan wisataBan dungan akan dilewatkanpertigaan Pauline Ambarawa,sedangkan turunnya melaluijalur Lemahbang dan jalurJimbaran-Blater tembus Ber -gas. Rekayasa satu arah mulaiak tif, Kamis (31/12) pukul18.00 hingga dini hari, ataumelihat situasi di lapangan,’‘ungkapnya.

Rendi menambahkan, pi-hak nya sudah menyiapkan duaregu khusus untuk menguraikemacetan karena instensitaskendaraan bermotor pada ma -lam pergantian tahun diperki-rakan meningkat. Regu pe ngu-rai macet akan turun ke jalanbergabung dengan anggotaSat lantas Polres Semarang yangsi aga di Ungaran, Ambarawa,Jambu, dan Tengaran.

‘’Kita minta masyarakatmematuhi ketentuan berlalulintas. Seluruh pengguna jalanyang melanggar ketentuan ti -dak kita toleransi, seperti tidakmemakai helem, sabuk kesela-mat an, boncengan tiga, me -num pang bak terbuka, dankonvoi kendaraan,’‘ tandas-nya.■

rbd/SR

Prayitno SudaryantoFoto: Dok

SALATIGA - Pengelola Stasiun PengisianBahan Bakar Umum (SPBU) menyatakan kesiapannya untuk menghadapi lonjakan permintaan BBM pada pergantian tahun, malamnanti. Meski tidak ada penambahan stok, tetapipengelola sudah berkoordinasi dengan depoPertamina di Boyolali untuk sewaktu-waktuminta pengiriman BBM.

ISI BBM: Masyarakat tengah mengisi BBM di SPBU Tingkir, kota Salatiga, kemarin sore. ■Foto: SMNetwork/Arie Widiarto-SR

Foto: Budhi

Romlah

Orangtua Diminta JagaAnak Hindari Hura-huraUNGARAN - Sekretaris Jen -deral (Sekjen) Komisi Na sio-nal Perlindungan Anak(Kom nas Anak), SamsulRidwan mengimbau kepadase mua pihak terutama paraorangtua untuk menjagaanak-anaknya agar tak larutda lam hingar bingar per-ayaan Tahun Baru. Pa sal -nya, selama ini setiap ma lampergan tian tahun identik de-ngan pesta dan hura-hura.

‘’Anak-anak harus dijauh -kan dari segala bentuk nar -koba, drug, tawuran, pe- tasan dan perilaku menyim-pang lainnya seperti per-gaulan bebas dan kebut-ke butan, karena semua jeniskejahatan sudah jelas akanmerugikan anak dan masadepannya.

Semua itu bisa dilakukanapabila fungsi dan peranaktif para orangtua, kelu-arga, masyarakat, pemerin-tah dan negara sa ling ber-gandeng tangan dengan

baik,’‘ kata Samsul Ridwan,Rabu (30/12).

■ Ambil PeranMenurut Samsul, orang-

tua atau keluarga harus me -ngambil peran untuk men-jaga dan memantau anak,membuat suasana nyamanserta hangat di lingkunganrumah. Sehi ngga anak-anaklebih memilih untuk mele-wati malam pergantiantahun dengan ke luarga.

‘’Masyarakat juga harusmemiliki empati, setidaknyamenegur bila ada indikasitidak benar. Perayaan per-gan tian tahun baru bisa jugadi lakukan di lingkunganyang rumah anak,’‘ ujarnya.

Samsul menyatakan, upa -ya menjaga dan menjauhkananak dari bentuk kegiatanyang membahayakan ataumerugikan anak-anak ter-masuk bahaya narkoba tidakcukup hanya dari orangtuaatau keluarga.

Dia berharap pemerintahmenindak tegas para pro-dusen dan pengedar nar -koba agar peredarannnyatidak sampai kepada anak-anak.

‘’Pemerintah harus me -nindak tegas pihak-pihakyang melibatkan anak-anakdalam segala hal yang ber -kaitan dengan kejahatanatau simbol-simbol yangme ngarah pada kekerasan,eksploitasi dan penelan-taran. Hal ini sangat mende-sak untuk dilakukan,’‘ tan- dasnya.

Samsul menambahkan,data kasus kekerasan ter-hadap anak selama kurunwaktu 2015 sangat tinggi.‘’Data yang kita umumkan22 Desember 2015 lalu terda-pat 2.898 kasus kekeraasanpada anak. Sekitar 60 persenkasus di antaranya adalahkejahatan seksual padaanak,’‘ bebernya. ■

rbd/SR

Page 5: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

KENDAL - Dari tahun ke tahunjumlah nasabah BPR Kendali Arthaterus meningkat, baik nasabah ta -bungan maupun kredit. HinggaNovember 2015 total aset BPR Ken -dali Artha mencapai Rp94.883.805.000 atau mengalami pen-ingkatan 7,24 persen dibanding No-vember 2014. Sedangkan total ta bungan mencapai Rp 34.428.727.000atau naik 18 persen, untuk depositototalnya Rp 33.352.750.000 atau naik6,60 persen. Sementara total kreditmencapai Rp 79.361.928.000 ataunaik 6,19 persen.

‘’Kami sangat bersyukur menda-pat kepercayaan yang tinggi darimasyarakat. Untuk itu kami akanjuga harus memberikan yang ter-baik untuk masyarakat,’‘ jelas Di-rektur Utama PD BPR KendaliArtha, Akhmad Junaidi SE, ke-marin.

Junaidi mengatakan, dengankepercayaan yang tinggi dari ma -syarakat diharapkan BPR ini mampu menjadi lembaga jasa keuanganterpercaya dan ikut bersama-samameningkatkan perekonomian ma -syarakat kecil. Dikatakan, pihaknyakonsisten membantu para pelakuUsaha Mikro Kecil dan Menengah(UMKM) dan membantu kepenti-ng an penempatan dana (tabungan)serta masyarakat yang membutuhkan modal.

’’Kami masih konsisten mem-berikan kredit bagi pelaku UMKMdengan bunga yang relatif rendah,yaitu hanya 1 persen,’‘ ujarnya.

■ Tak MaksimalMenurut Junaidi, meski secara

aset, tabungan, depisto maupun kredit mengalami peningkatan namunpertumbuhannya tak maksimal. Di-

jelaskan, selama 2015 Indonesiamengalami pelemahan ekonomi cu -kup signifikan sehingga ber dam -pak pada perbankan, termasukBPR Kendali Artha. Junaidi men-gaku untuk nasabah kredit baruhampir tak ada sehingga ke de -pan pihak nya berupaya mendekati pelaku UMKM dan mengu-payakan dana dengan bungamurah.

’’Memang harus ada terobosandi tahun 2016 agar target-targetyang sudah di rencanakan bisatercapai,’’ ujarnya.

Salah seorang pelaku UMKMyang selama ini biasa mengambilkredit di BPR Kendali Artha,Mus tofa (38), mengatakan, tahunini ti dak berani mengambil kreditka re na kondisi perekonomian lagilesu.

’’Lesunya daya beli masyarakat

berdampak besar pada usaha se-hingga saya tidak berani mengam-bil kredit, khawatir tidak bisameng angsur,’’ jelasnya. ■

Mar/SR

Aset BPR Kendali Artha Meningkat

BARANG BUKTI: Kapolres Demak AKBP Heru Sutopo didampingi jajaran kasubbag dan kasat saat menunjukan barang-bukti berupa ribuan botol mirasaneka merk dan ukuran botol, serta sembilan jirigen oplosan yang berhasil disita dalam rangka operasi cita kondisi menjelang pergantian tahun 015 - 2016.■ Foto: sari jati/SR

GROBOGAN – Jajaran Kementerian Agama (Kemenag)dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Grobogan menyatakan mendukung penuh kebijakan kapolres yang menggelar razia terhadap para pedagang terompet menyusulberedarnya kabar adanya terompet yang dibuat darisobekan kertas kitab suci sebuah agama tertentu.

Meski sempat muncul ketakutan di kalangan peda-gang, namun pelaksanaan razia terompet yang di-lakukan aparat Polres Grobogan sejak beberapa hari laluhingga Rabu (30/12), mendapat dukungan penuh daribanyak pihak, termasuk Kemenag dan MUI.

‘’Adanya razia dari kepolisian terhadap pedagangterompet kita apresiasi positif. Sebab, itu merupakanlangkah pencegahan agar di Grobogan tidak adaperedaran terompet dari bahan kertas yang berasal darilembaran salah satu kitab suci,” kata Kepala KemenagGrobogan Moh Arifin. Meski sudah mendengar kabarini, namun Arifin mengaku belum mengetahui secarapasti bentuk atau model kertas yang dibuat terompet tersebut. Dia berharap agar situasi yang kondusif tak din-odai dengan tindakan yang bisa memperkeruh suasana.

Dukungan terhadap razia pedagang terompet oleh ja-jaran Polres Grobogan juga dilontarkan Sekretaris MUIGrobogan, M Mahbub Ulil Albab. Secara tegas, diamenyatakan pembuatan terompet dengan bahan kertasyang berasal dari lembaran salah satu kitab suci itumerupakan sebuah pelecehan. ‘’Kalau memang ada yangbikin terompet dengan bahan kertas yang berasal darilembaran salah satu kitab suci, itu berarti sebuah pelece-han. Ini harus ditindak tegas agar peristiwa ini tak teru-lang lagi,” tegas Mahbub geram. ■ K-26/SR

Kapolres AKBP Heru Sutopo didampingi KasubbagHumas AKP Zamroni, Kasat Sabhara AKP Agus Subrodjo,Kasat Reskrim AKP Philips Samosir, Kasat Intel AKP Mu-nawar, dan Kasat Narkoba Sigit S mengungkapkan, pestapergantian tahun biasanya identik dengan pesta miras olehkomunitas tertentu.

“Seperti diketahui bersama bahwa miras merupakansalah satu pemicu terjadinya segala tindak pidana. Maka itusejak pertengahan Desembar lalu kami telah sosialisasikankepada masyarakat agar tidak mengonsumsi atau terjaditransaksi jual beli yang berdampak buruk pada kamtibmaslingkungan sekitar,’‘ ujarnya.

Disebutkan pula, meski sejauh ini Kabupaten Demaknihil korban miras oplosan, namun tak sedikit tindak pi-dana dipicu kandungan alkohol pada miras yang sengajadikonsumsi para tersangka sebelum beraksi. Salah satu con-tohnya adalah kasus perampasan sepeda motor di Peruma-han Jasmine Park Mranggen sehingga menyebabkan korbanmeninggal dunia.

■ Car Free NightPada saat sama kapolres menambahkan, untuk mengan-

tisipasi kemacetan lalu-lintas pada malam menjelang tahunbaru akan diberlakukan rekayasa lalu-lintas. Yaknimenutup arus lalu-lintas menuju kota atau alun-alun danmengalihkannya ke Jalur Lingkar Jogoloyo-Jebor.

“Rekayasa lalu-lintas bernama car free night tersebut akandimulai pukul 20.00 WIB hingga 01.00 WIB dini hari. Kon-sentrasi massa diperkirakan terdapat di Lapangan Tembir-ing dan alun-alun, maka itu arus dari timur dibelokkanlangsung ke arah Jalur Lingkar Jogoloyo - Jebor. Sedangkanlalu-lintas dari arah barat dibelokkan ke arah Kadilangumenuju Jalur Lingkar Jogoloyo pula,” ujarnya, didampingiKasat Lantas AKP Sonhaji.

Demi keamanan dan keselamatan bersama sesama peng-guna jalan wajib mematuhi rambu dan peraturan lalu-lin-tas. Kalau pun harus berkonvoi, lanjut kapolres, harusdilakukan dengan tertib tanpa membahayakan orang lain.Tertib yang dimaksud dalam hal ini adalah mengenakanhelm SNI, SIM, berikut kelangkapan surat identitsa ken -daraan. ■ ssi/SR

MUI Dukung Razia TerompetKENDAL - Anak-anak korban, se -kaligus pelaku kejahatan seksual(pedofilia) di tahun 2015 cende -rung meningkat. Hal itu disam-paikan Ketua Lembaga Konsultasi Kesejahteraan Keluarga (LK3)dari Di nas Sosial Kabupaten Kendal yang juga Kades NgampelKu lon, Gatot Muhardjo SE. ’’Se-laku pengurus LK3 saya sangatprihatin karena ka sus pedofilia di

Kendal cukup menghawatirkan, ka -rena setiap ta hun cenderung meningkat,’’ jelasnya.

Gatot mengatakan, selama 2015terjadi 10 kasus pedofilia, 5 kasustrafficking dengan korban berusiadi bawah 15 tahun dipekerjakan diMalaysia. Sedangkan kasus Kek-erasan Dalam Rumah Tangga(KDRT) sebanyak 12 kasus. ’’Sebe-narnya kasus pedofilia dan pelece-han seksual banyak yang tak di la porkan karena pelakunya kebanyakan justru orang dekat,’’ ujarnya.

Gatot menjelaskan, berdasarkandata yang diterima, korban ped-ofilia kebanyakan dari wilayah Pe-gandon, Ngampel dan Petebon.Dikatakan, dari keterangan sejum-lah korban pelaku diyakini samakarena memiliki ciri-ciri naik se -peda, hidung ada tahi lalat denganmodus mencegat siswa saat pulangsekolah. ’’Berdasarkan cerita darisejumlah pelaku memiliki ciri-ciriseperti itu,’’ katanya.

Untuk itu, pihaknya mengimbauagar para orangtua memberikan

per hatinan lebih kepada anak-anaknya, seperti dijemput saat pulangssekolah. Ditambahkan, untuk pe -la ku dan korban kekerasan seksualbannyakan dari keluarga TKI se-hingga harus ada perhatian lebihterhadap mereka.

Salah satu kasus kekerasan sek-sual yang cukup menonjol selama2015, yaitu Bunga (13), warga se-buah desa di Kecamatan Kangkungsaat bermain di rumah pacarnya diDesa Jatipurwo, Kecamatan Rowosari digilir oleh empat pemuda. Tra -gisnya tiga pelaku juga masih ber -status pelajar dan satu pelaku justrupaman dari sang pacar.

Empat remaja yang tega meng-garap Bunga, yaitu Pan (20) wargaDesa Gebang Anom, Say (17) wargaDesa Jatipuro, Ahm (16) WargaDesa Gempolsewu dan Kho (16)Warga Desa Gebang Anom, semua -nya masuk Kecamatan Rowosari.Dari Keempat pelaku tersebut, ha -nya satu pelaku yang ditahan, se -dangkan tiga pelaku lainnya tikdi tahan karena masih di bawah

umur.Peristiwa itu terjadi pada Jumat,

3 April 2015 sekitar pukul 18.30WIB. Saat itu korban datang kerumah Pan kemudian diajak ber -main biliar di di Desa GebangAnom. Pan menghubungi ketigatemannya untuk ikut bersamaber main biliar. Setelah semua ber kumpul ternyata bola biliar yangdimaksud tidak ada sehingga per-mainan pun urung dilaksanakan.

Karena tak jadi bermain biliarkeempat pelaku mengajak kor-ban bermain di belakang peng-gilingan padi yang lokasinya takjauh dari tempat biliar. Karenatak ada aktivitas, salah seorangpela ku, Say atas perintah dariPan membeli beberapa botol minuman keras dan terjadilah pestamiras. Korban yang belum ter-biasa minum miras diajak, dansetelah korban terpengaruh minuman keras keempat pelakumengajak korban berhubunganba dan. ■

Mar/SR

GROBOGAN – Dalam rangkamemperingati Hari Juang Kar-tika (HJK) ke-70 yang jatuh pa -da bulan Desember 2015, jaja ran Kodim 0717/Purwodadi,Kabupaten Grobogan, awal pe -kan ini menggelar acara pengo-batan dan pelayanan programKeluarga Berencana (KB) gratisbagi masyarakat di wilayah Ke-camatan Purwodadi dan seki-tarnya di aula Makodim se tempat.

Dandim 0717/Purwodadi,Letkol Arh Jan Piter Gurningmenyebutkan, kegiatan pengo-batan dan pelayanan programKB gratis sebagai wujud kepedulian TNI terhadap masyara -kat serta adanya fenomena le -da kan jumlah penduduk yangcenderung tak terkendali.

“Ka bupaten Grobogan jugaikut merasakan dampak darifeno mena ini. Untuk itulah,kami ikut berpartisipasi secara

aktif untuk mengendalikannyakare na ini juga merupakan

salah satu tugas TNI dalammelaksa nakan program terito-

rialnya,” tambahnya.Sementara itu Pasiter Ko -

dim 0717, Kapten Arh Busonoyang sekaligus ketua penye-lenggara mengungkapkan, kegiatan so sial kemanusiaanyang dilaksanakan oleh jajar-annya dalam rangka mem-peringati HJK ke-70 ini jugadilaksanakan secara serentakdi seluruh Indonesia mulai 8Desember 2015 lalu.

‘’Beberapa waktu sebelum-nya jajaran kami juga sudahmelakukan serangkaian kegiat -an, antara lain penghijauan,do nor darah dan kegiatan baktisosial lainnya,” ujar Kapten Bu-sono seraya menyebutkan, aca -ra pengobatan dan pelayananKB gratis ini dilaksanakan ber -sama dengan Klinik Any Me di -ka dan BP3AKB dengan peserta seluruhnya tercatat seba -nyak 102 orang. ■

K-26/SR

Kodim 0717 Gelar Pelayanan KB Gratis

Kasus Pedofilia Cenderung Meningkat

DEMAK - Sebanyak 2.142 botol minumankeras (miras) aneka merek dan ukuran,serta sembilan jirigen oplosan disita jajaranPolres berserta Tim Yustisi KabupatenDemak dalam operasi cipta kondisi menje-lang perayaan pergantian tahun 2015 -2016. Pada saat sama sepuluh penjual dantersangka distributor miras dikenai tindakpidana ringan (tipiring) sebagaimana sub-stansi Perda Nomor 2/2015 tentag penang-gulangan penyakit masyarakat.

■ Penjual dan Distributor Dikenai Tipiring

Ribuan Botol Miras & Oplosan Disita

PERIKSA PASIEN: Petugas medis dari Klinik Any Medika disaksikanKapten Arh Busono tengah melakukan pemeriksaan terhadap seorangpasien yang menjadi peserta pengobatan dan pelayanan KB gratis. ■Foto: Sugeng Ariatmodjo/SR

Akhmad Junaidi

Gatot Muhardjo

Foto: Agus Umar

Foto: Agus Umar

Page 6: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015 Foto: dok

Olahraga

Diberitakan oleh Al Arabiya,Rabu (30/12), roket tersebut takmengenai kapal apa pun,namun jaraknya yang terlaludekat dengan kapal perang AS,juga beberapa kapal lain,menimbulkan kekhawatiran.

“Kami melihat aksi penem-bakan yang jaraknya begitudekat dengan kapal perang inisebagai sebuah aksi yang pro-vokatif,” kata petugas militeryang meminta namanya dira-hasiakan.

Petugas tersebut juga me-ngatakan, salah satu roketbahkan hanya berjarak sekitar1,5 km dari kapal USS Trumanyang sedang transit di SelatHormuz. Sebuah kapal pe-ngawal milik Prancis, dan kapalpenghancur USS Bulkeley jugaberada di sekitar area.

Insiden itu terjadi pada 26Desember 2015, tak lama setelahAngkatan Laut mengumumkanvia radio mereka akan mela -kukan latihan sungguhan dan

meminta kapal-kapal yang be-rada di sekitar lokasi untukmenjauh.

Petugas itu juga mengatakan,sebuah roket yang tak terarahditembakkan oleh kapal Irandengan sangat cepat menujuperairan pantai dari laut Oman.Namun kapal Amerika itu takmengelak, kata petugas.

Sementara itu Kepala Or-ganisasi Energi Atom Iran(AEOI), Ali-Akbar Salehi pa -da Selasa (29/12) menegaskanpengiriman 11.000 kilogramuranium yang diperkaya padatingkat rendah ke Rusiaberdasarkan kesepakatan nu -klir Juli.

Dalam pelaksanaan kesepa-katan nuklir, “sebanyak 11.000

kilogram uranium yang di -perkaya ditukar dengan 197.000kilogram ‘yellow cake’ (bentukpadat campuran uranium ok-sida, yang diproduksi dari bijihuranium dalam pemrosesan‘uranium recovery/ milling’)”,kata Saleh —yang dikutip olehkantor berita Tasnim.

Pada Senin (28/12), MenteriLuar Negeri AS John Kerrymengatakan satu kapal yangmembawa lebih dari 25.000 ponbahan uranium yang diperkayasecara rendah bretolak dari Iranmenuju Rusia. Ia menyebutnya“salah satu langkah paling pen-ting yang telah dilakukan Irandalam memenuhi komitmen-nya”.■

vvn/xinhua-Ct

Iran Tes Senjata Dekat Kapal ASTIMTENG - Kapal Iran melakukan tes senjatadengan menembakkan roket tak jauh dari tigakapal pereang AS, termasuk kapal pengangkutUSS Harry S. Truman, pekan lalu.

Pada masa seperti ini, memangberat untuk tetap memperta-hankan pola makan sehat. Studiyang dilakukan New EnglandJournal of Medicine menunjukkanbahwa setiap musim liburan hariraya, banyak orang mengalamikenaikan berat badan dan tak per-nah bisa menghilangkan kelebi-han tersebut.

Namun jangan sampai keingi-nan Anda menjaga berat badanjustru mengurangi kegembiraanAnda merayakan hari rayabersama keluarga. Anda bisatetap bisa menikmati lezatnya hi-dangan Natal dan tahun baru,tapi pola makan pun terjaga. Hi-dangan apa saja yang patut Andawaspadai?1. Kalkun atau daging panggang

Hidangan khas Natal danTahun Baru ini memang selalu di-nanti. Baik kalkun, daging sapi,ataupu ayam mengandung lemakjenuh. Terutama di bagian kulitkalkun dan ayam. Dalam setiapgramnya, lemak jenuh mengan-dung lebih banyak kalori dari-pada karbohidrat danberkontribusi meningkatkan ko-

lesterol. Sedangkan daging sapidan daging merah lainnya, justrulebih harus dihindari lagi karenamengandung kolesterol lebihbanyak daripada daging putih.

Tips: Saat makan kalkun danayam, pilih daging bagian dadayang bebas lemak. Hindari bagiankulitnya. 2. Kue dan biskuit

Natal juga identik denganberbagai kue lezat dan biskuitrenyah. Berbagai cake yang lem-but dengan hiasan krim, parutankeju, dan selai manis memang be-gitu menggoda. Begitu pulabiskuit-biskuit yang bentuknyaberagam. Sangat menggoda! Tapiinilah sumber kalori tinggi. Satuatau dua potong tak akan mem-buat Anda puas. Pasti inginmakan lagi dan lagi.

Tips: Jika Anda ingin mencicipisedikit biskuit, pilih yang berba-han gandum atau sereal. Hindariyang terlalu manis dengan hiasan

gula, cokelat, atau yang terlaluasin dengan bahan keju.3. Cokelat

Cokelat dengan bahan dasarsusu memiliki kandungan lemaksangat tinggi. Tapi lebih rendahkandungan nutrisi sehatnyaseperti pada dark chocolate yangmengandung kakao. Menurutpenelitian, kakao baik untuk kese-hatan jantung

Tips: Anda tetap bisa mencicipicokelat dalam takaran kecil. Pilihdark chocolate yang mengandunglebih banyak kakao, sekitar 70%.Hindari cokelat yang dibericaramel, krim vanilla, ataupunselai yang manis.4. Camilan Berkalori Tinggi

Keripik Kentang Menurut Dailymail, dalam 25

gram keripik kentang bisa men-gandung 151 kalori. Kentangpanggang yang diklaim lebihsehat juga belum tentu benar-benar bagus.

Kacang Asin Kacang-kacangan sebenarnya

cukup menyehatkan danmengenyangkan untuk dijadikanpengganjal perut. Namun tidakdengan kacang asin. Kudapan itubisa mengandung 150 kalorikarena sudah ditambahkanminyak dan garam agar terasagurih. Untuk itu, pilih lah kacangbiasa namun tetap tidak lupabatasi konsumsinya.

Gorengan Selain camilan kemasan yang

bisa dibeli di mini market, Andamungkin kerap mengonsumsigorengan. Tak perlu diinfor-masikan tentu Anda sudahmengerti jika bakwan, tempe,singkong, risol, dan lain-lain men-gandung banyak kalori. Satu buahgorengan bisa mengandung 140kalori. Bayangkan berapa banyakkalori yang Anda konsumsi jikamenghabiskan lima potong gore -ngan.■ vvn/dtc-skh

JAGA: Jagalah pola makan, sebab olahan daging mengandung lemak jenuh. ■ Foto: vvn

Jatuh dari Lantai 11 Ditangkap Pakai Tangan TIONGKOK-Sebuah rekaman gambar menyedihkan beredar,saat seorang wanita memaksa terjun dari lantai 11 sebuahgedung di Tiongkok. Seorang pria pemberani bernama FengNing, yang kala itu berada tidak jauh dari tempat kejadian, lang-sung sigap dan bersiap menangkap wanita tersebut.

Kendati Feng dapat menangkap wanita ini, namun cedera seriusharus dideritanya. Kaki dan jarinya patah, sehingga dia harus men-dapat tindakan medis. “Saya berlari menghampiri gedung, namunwanita ini sudah terjun duluan. Jadi, saya memutuskan untukmenangkapnya, tanpa peduli apa yang akan terjadi setelahnya,” kataFeng, seperti dikutip dari laman CCTV, Selasa (29/12).

Saksi mata sekitar kejadian mengatakan peristiwa tersebut ter-dengar bak hentakan gempa bumi. “Saya mendengar teriakanrasa sakit yang sangat kencang,” tutur seorang saksi mata.

Namun begitu, aksi pahlawan Feng tidak berbanding lurusdengan ganjaran yang diterimanya. Sang wanita misterius initidak dapat bertahan dan meninggal. Belum diketahui apapenyebab dia melakukan aksinya tersebut.

Feng yang tahu jika aksinya terbilang percuma mengaku tidakmenyesal meski tidak berhasil menyelamatkan nyawa wanitaitu. ■ mdk-Ct

LIBUR panjang HariRaya Natal disusulTahun Baru memang se-lalu identik denganmakanan lezat. Hinggaakhir pekan depan, jad-wal undangan makanmalam Natal dan pestaTahun Baru sudahmenanti Anda. Ter-bayang sudah berbagaimakanan lezat berkoles-terol tinggi siap menim-bun tubuh Anda.

IKAN hiu selama ini dikenal se-bagai predator teratas di lautan.Gigi-giginya yang tajam bakpisau membuat siapa pun engganuntuk berdekatan. Namun bagiEli Martinez dari San Juan,Texas, AS ikan itu justru jadikawan bercanda. Predatormematikan itu justru bisa dibuatmain-main, seperti berenangmenghujam ke bawah mengikutigerak tangannya. Laman DailyMail, Rabu (30/12), melansirfoto-foto ketika Eli bersamateman-temannya bercanda de-ngan hiu macan seberat satu tonyang diberi nama Emma. Hiu itumeliuk-liuk hingga berputar 180derajat mengikuti aba-abanya.Namun begitu jangan coba-cobamelakukan kalau memang bukanahlinya. ■ Ct

Khotbah Sambil Naik Hoverboard, Pastor DipecatFILIPINA - Seorang pastor terpaksa dipecat dan kehilanganpekerjaannya karena menggunakan hoverboard saat mem-berikan khotbah Natal. Hoverboard adalah sejenis papan berodayang kini sedang digandrungi banyak orang.

Dikutip dari laman Metro, Rabu (30/12), pastor tersebutberusaha untuk menarik perhatian anak-anak agar memper-hatikan khotbahnya. Itu sebabnya ia menggunakan hoverboardsebagai daya tarik. Upayanya tersebut berhasil menarik perha-tian anak-anak dan jemaat lainnya di dalam gereja. Orang-orangmulai bertepuk tangan dan tertawa ketika sang Pastor menggu-nakan benda tersebut.■ vvn-Ct

Pilih yang Rendah KolesterolMENGONSUMSI terlalu banyak makanan berlemaktentu saja dapat menaikkan kadar kolesterol dalam tubuh.Terutama bagi mereka yang memang berisiko tinggiseperti mereka yang kelebihan berat badan atau obesitas.Tapi ada beberapa makanan yang rendah kolesterol yangjuga bisa menjadi makanan lezat, seperti dikutip dalamivillage.

Makanan yang mengandung lemak dan minyak. Siapabilang orang yang memiliki kolesterol tidak boleh makangorengan? Menurut Ignatius Zaldy pemilik catering sehatdi Jakarta, gorengan boleh saja diberikan asalkan digorengdengan menggunakan canola oil. Anda dapat menemukanmakanan yang mengandung lemak sehat pada alpukat,selai kacang, dan kacang-kacangan seperti hazelnut, al-mond dan kacang pecan. Hal ini karena minyak nabatiseperti minyak zaitun, kanola dan kacang juga kaya akanmonounsaturates.

Makanan yang mengandung Omega 3. Omega3 adalah‘bintang’ yang dapat melindungi jantung Anda danmeningkatkan peredaran darah dalam tubuh. Anda dapatmenemukan Omega3 pada makanan seperti ikan danminyak ikan.

Ikan yang mengandung lemak seperti tengiri, ikan kem-bung, sarden dan salmon adalah makanan yang kaya akanOmega3. Pastikan ikan yang akan Anda makan disajikandengan dibakar atau dipanggang bukan dengan cara dig-oreng. Tak hanya itu, tofu, kenari, dan biji nari jugamakanan yang mengandung omega3.■ Gandum dan biji-bijian

Kebanyakan orang memulai pagi harinya dengan sarapanoatmeal atau makanan yang mengandung gandum. Denganmengkonsumsi makanan tersebut, dengan mencegah koles-terol yang dapat menyerap ke aliran darah. ■ vvn-skh

Jaga Pola Makan saat Tahun Baru

TETAP berolahraga apa pun bentuknyaharus tetap dilakukan selama liburan. Us‐

ahakan ada aktivitas fisik minimal jalankaki selama minimal 30 menit setiap hari

agar kita tetap bugar dan sehat. Jugatetap mengkonsumsi air putih yang cukup

8‐10 gelas per hari. ■ skh‐jie

IKAN: Ikan baik dikonsumsi karena mengandung omega3,caranya jangan dogoreng tetapi dibakar atau dipanggang. ■Foto: vvn

TANGKAP: Pria ini tangkap wanita terjun dari lantai 11 dengan ta-ngan kosong. ■ Foto: Youtube

Bercanda dengan Hiu Macan 1 Ton

Page 7: WAWASAN 31 Desember 2015

Warga .....

(Sambungan hlm 1)

rom pet tersebut menggunakankertas sampul Alquran. Itu sen-sitif di kalangan umat muslim.Kita akan mencari apa penye-babnya apakah yang bersang-kutan punya motivasi lain atauhanya motivasi bisnis saja,” pa-parnya.

Pihaknya juga memintaumat muslim jangan sampaiterprovokasi, lantaran banyakkasus serupa yang masih terin-ventarisir semisal kasus pem-buatan sandal berlafaz Allah,peristiwa Tolikara dan lain se-bagainya yang belum tuntaspe nyelesainnya.

Sebagai imbauannya, MUIakan meminta kepada semuapenceramah dan khotib Jumatuntuk bisa menjelaskan dudukperkara sesungguhnya agar takterprovokasi. “Saat ibadah sha-lat Jumat besok kami akan me-minta semua penceramah dankhotib untuk menjelaskan ke-pada umat agar tak terprovo-kasi, Insyaallah masalah ini ter -selesaikan dan kami memintakepada aparat kepolisian untukmelakukan penelitian sampulAlquran sebagai terompet,” ka-tanya.

Sampai saat ini, kata Daroji,berdasarkan hasil pengusutanyang dilakukan pihaknya, tak

ada unsur kesengajaan dalampembuatan terompet bersam-pul Alquran itu. Bahan baku te -rompet yang terbuat darisampul Alquran diduga berasaldari sisa produksi perusahaanpercetakan CV Aneka Ilmu Se-marang, rekanan KementerianAgama pada 2013.

■ Aneka IlmuPemilik CV Aneka Ilmu Se-

ma rang Suwanto di Semarang,Rabu (30/12) membenarkanproduk sisa proyek dari Ke-menterian Agama pada 2013tersebut. Pihaknya mendapat-kan pesanan dari Depag seba-nyak 1.620.000 Alquran dan 800Juzz Amma, dengan total ba -han baku mencapai 80 ton ker-tas secara keseluruhan. Hargaper satuannya pada saat itu, di-akui Suwanto Rp 19.850, sangatkecil dan murah dibanding har -ga di tahun sebelumnya.

Pada saat proses produksimencapai 75 persen, kata dia,lokasi produksi perusahaannyasempat terkena bencana banjir.Dari keseluruhan produksi itu,lanjut dia, hanya 200 ribu ek-semplar yang bisa terselamat-kan dan dalam kondisi baik.

Oleh bagian produksi yangrusak langsung dimusnahkandengan cara dibakar sesuaiSOP perusahaan. Sedangkansisa cover 2 ton lebih, atas per-timbangan akan mendapat pro-

yek pengerjaan di tahun de -pannya, bagian produksi me-mindahkan ke gudang. Hinggapengerjaan tak urung didapat-kan dari Depag kembali akhir-nya rekanan pengepul dariSo lo atas nama Sunardi berniatmengambil (membeli) kertas ri -jek (rusak) yang ada di gudang.

“Untuk kertas rijek yangakan dilebur untuk karton kitagunakan pihak luar, dan kitakerja sama dengan Pak Sunardidi Solo untuk meleburkan ker-tas rijek menjadi bubur kertaskarton,” tambahnya.

Namun, Suwanto menan-daskan saat pengambilan ker-tas rijek oleh Sunardi, dari gu -dang itulah mungkin ada ok -num pegawai yang tidak tahu,sisa kertas cover Alquran se-berat 2 ton lebih tersebut di-ikut sertakan tanpa se pe ngeta-huanya. “Tidak sepengetahuansaya, saya tak tahu apa-apa,tahunya ya setelah ramai saatini,” terangnya.

Ditambahkan penasihat hu -kum CV Aneka Ilmu, AanTaw li yang mendampingi Su-wanto, jika Sunardi sudah kerjasama sering membeli kertaskawul (rijek) selama 20 tahun,dengan persyaratan siap secaralangsung mengelola kawul ke-pada pemusnahan daur ulangke bubur kertas. “Saudara Su -nar di menyanggupi dan men-janjikan ke Aneka Ilmu setiap

yang dibeli dari Aneka Ilmuakan diproduksi karton untukdibuat bubur kertas. AnekaIlmu memberi kesempatan ke-pada Sunardi untuk mendaurulang,” jelasnya.

Untuk itu, Suwanto dihada-pan media menyatakan permin-taan maaf kepada semua umatmuslim yang tersinggung ataskejadian tersebut. Dirinya jugamenyatakan tak ada niat ataukesengajaan menciderai atau di-katakan menistakan aga ma.

“Saya juga bendaharaumum MUI Jateng, pembinaBanser Jateng, Muhtasar NU.Masa saya mau mencederai ini,ini impossible. Tapi saya mintamaaf kepada masyarakat uta-manya kepada umat muslim,dalam hal ini saya merasa tidakada unsur kesengajaan, sayaminta maaf sekali kepada umatmuslim yang merasa tersing-gung,” tukasnya.

Ormas Front Pembela Islam(FPI) Jateng yang juga ikut per-temuan melalui Ketua BidangAdvokasi FPI Jateng ZaenalAbidin Petir menegaskan kasusterompet bersampul Alquranini sengaja membuat gaduhumat Islam di bumi Nusantara.FPI sendiri nyaris merazia se -mua toko moderen dan parape dagang terompet untuk me-nyita terompet-terompet yangtelah menodai agama Islam ter-se but. ■ M13-yan

Partisipasi .....

(Sambungan hlm 1)

“Salah satu catatan lain ada-lah masa kampanye yang ter-lalu panjang, sehingga gregetyang dihasilkan tidak mengenadi masyarakat. Dalam aturanyang tidak memberikan pe-luang kampanye terbuka se-perti pesta demokrasi sebe lum-nya di Pileg dan Pilpres, ma-syarakat berpikir ini kok ademayem saja. Padahal, memangcalon yang maju sedang menja-lankan regulasi cara berkampa-nye yang baru dalam PKPU(Pe raturan Komisi PemilihanUmum),” terang Teguh saat di-hubungi, kemarin.

Catatan lain, kata Teguh,yakni regulasi yang tertuangmasih banyak yang kurang je -las seperti aturan dana pribadicalon yang disepakati. Batasan-batasan tersebut kurang me-nge na dan jelas, mengingatPil kada kali ini biaya ditang-

gung oleh negara, dan dalamjumlah yang tidak sedikit. Se-lain itu, masalah calon tunggalyang sempat terjadi di Purba-lingga juga harus diberikan so-lusinya, agar tak gaduh sepertidi Surabaya.

“Catatan lain adalah sanksi.Karena banyak sekali yang me-langgar karena tahu celahnya.Seperti aparat birokrasi yangtidak netral dan sebagainya. Iniagar ada aturan yang jelas, te -gas, berkesinambungan danpelaksanaannya juga bisamem buat jera. Sehingga, Pilka -da yang berjalan adalah Pilka -da yang diinginkan sebagaiyang bermartabat,“ tutupnya.

■ Perlu PerbaikanKetua KPU Jateng Joko Pur-

nomo mengatakan, dalam pe-laksanaan Pilkada serentak di21 daerh Jateng menimbulkanbanyak catatan. Meski belumada evaluasi formal di tingkatProvinsi, namun di masing-ma-sing daerah sudah memiliki ca-

tatan yang harus diperbaiki dimasa mendatang.

“Secara umum, di Jatengber jalan dengan baik. Tidakada permasalahan yang me-nim bulkan keresahan dan ha -rus ditangani serius. Namun,dalam partisipasinya, 90 persenmasyarakat memang mengakutidak hadir di TPS (Tempat Pe-mungutan Suara) karena me-reka merantau. Meski dijadikanhari libur nasional saat menco-blos, namun tidak bisa menja-dikan mereka tergerak pulanghanya untuk mencoblos,” te-rang Joko.

Dari aspek kepesertaan ma-syarakat dalam Pilkada, sistimyang disediakan sudah ter-buka. Masyarakat bisa menge-cek apakah dirinya terdaftarse bagai peserta pemilih mela-lui Sistim Data Pemilih atau Si -dalih. Tak hanya itu, real countyang disediakan melalui Sis-tem Informasi Penghitungan(Si -tung) juga membuat ma-syarakat bisa terlibat dalam

pengawasan perhitungan sua -ra.

Dalam pelaksanaannya,mes ki banyak celah yang bisadijadikan alasan untuk tetapmelanggar, pengawasan yangdilakukan Panwas masih diop-timalkan. Koordinator Peng-awasan dan Humas BawasluJateng Teguh Purnomo menga-takan, selama pelaksanaan Pil-kada pihaknya mengin ven-tarisir 265 pelanggaran.

Sekretaris Daerah (Sekda) Ja-teng Sri Puryono mengatakan,se lama Pilkada pelangaranyang dilaksanakan sebagianbesar sudah diputuskan hinggainkrah. Meski sebagian besardihukum dengan hukumanpercobaan, namun ada kete-gasan penjatuhan hukumankurungan di Sragen. “Kalau pe-langgaran disiplin PNS kita ke-nakan, hukuman badan jugakena. Kita tegas semuanya da -lam menindak pelanggar,” tan-dasnya. ■

M9

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Truk ..... (Sambungan hlm 1)

plak, Boyolali mengaku sudahmengetahui ada larangan itu. ‘’Kalaupun berhenti paling ha -nya tanggal 1 Januari, dua harilain saya narik,’’ katanya. Mes-kipun nantinya risiko ditilangtidak masalah sebab jika tidakbekerja lebih repot lagi.

Kasat Lantas Polres KlatenAKP Kemas Indra Natanegarame wakili Kapolres KlatenAKBP Langgeng Purnomo me-ngatakan sosialisasi sudah dila-kukan dengan lisan dan me ma-sang spanduk di tempat strate-gis. Apabila truk dan angkutanberat non-sembako nekat danmembuat macet tetap akan di-kenakan tilang.

Hari pertama pemberlakuanlarangan, masih ada truk pasirdan angkutan non-sembakome lintas di Jl Yogya-Solo danjalur galian C. Namun demi-

kian, jumlah truk yang melintassecara umum sudah berkurang.Beberapa petugas Sat LantasPolres Klaten mengaku masihenggan menilang sebab merasakasihan. Anggota Sat Lantasyang enggan disebutkan nama-nya mengatakan asalkan truktidak membuat kemacetan ti-lang tidak akan dilakukan dihari pertama. Namun jika aruskendaraan sudah padat danmembuat ulah, tilang terpaksadilakukannya.

Sumarsono, Kabid Lalu-Lin-tas Dinas Perhubungan Pem-kab Klaten mengungkapkanDinas sudah menyosialisasikanlarangan itu sampai ke lerengGunung Merapi. Soal akan di-taati atau tidak, penindakan di-serahkan ke Polri. Namun jikapelanggaran muatan atau jaluryang dilakukan truk pasir, Di -nas yang akan menindak. ■SMNetwork/H34-yan

Takut ..... (Sambungan hlm 1)

satunya ketika ibu dua anak itudipenjara karena kasus keke­rasan yang Ia lakukan 2012silam, hingga yang terbaru dimana dirinya dituding terlibatkasus prostitusi.

“Harus move on (dari kasusprostitusi). Kalau nggak, kasih ­an diri Niki, kasihan anak­anakNiki. Kalau nggak punya anaksih santai aja ya, tapi kan se­karang Niki sudah punya anak,punya keluarga, jadi harus mi ­kirin perasaan mereka juga.Apalagi PSK online itu dam­paknya cukup hebat. Ada ke­rugian materil, imateril. Sem­ pat awal­awal (takut keluarrumah) karena orang yangnggak tau apa­apa, lihat dariTV aja kan jadi nge­judgedoang. Sempet ngedrop waktu

mau belanja bulanan, tapi ba ­lik lagi kenapa gue harus ma ­lu, ngedrop? Gue kan nggakgitu (seperti yang diberita­kan),” ujar Niki ketika ditemuidi kawasan Kebon Jeruk, Ja­karta Barat, Rabu (30/12).

Bukan hanya perasaan, Nikijuga harus merelakan bebera ­pa pekerjaannya lepas karenapemberitaan kasus prostitusiitu. Mantan istri Sajad Ukra itucu­ ma bisa menegaskan jikadirinya tak butuh jadi PSKuntuk mendapat uang saku ka­rena merasa sudah punya pe­kerja an tetap.

“Dari semua kasus yangada, ini bener­bener palingdahsyat. Karena kalau cuma(kasus) berantem atau apanggak terlalu. Kalau sudah uru­san gini, beberapa pekerjaanmenjauh,” tandasnya. ■ Kpl­jie

Tergenang .....(Sambungan hlm 1)

60 cm pada bagian selatan ja -lan. Jadi, pengendara hanya bi -sa lewat jalan pada sisi utarasa ja,” ujarnya.

Akibatnya, pengguna jalanharus mengikuti buka tutup ja -lan. “Kami bersama keluargamembawa mobil dan harusmengikuti buka tutup jalan, ka-re na separuh jalan tidak bisa di -

lewati,” tuturnya.Diduga, banjir bandang ter-

jadi akibat intensitas hujan dika wasan pegunungan Muriaba gian utara cukup tinggi. Airda ri kawasan atas lanmgsungmengalir ke bawah dan diper-parah dengan wilayah Tayudan Cluwak juga diguyur hu -jan lebat. Terjangan banjir ban-dang hanya berlangsung se -kitar satu jam. Setelah itu, airber angsur surut. ■ Tom-yan

Ngaku ..... (Sambungan hlm 1)

jadian sekitar pukul 06.15 WIB,menjadikan petugas melaku-kan pengamanan terhadap le-laki yang belakangan barulu lus dari sebuah PTS di Yog-yakarta.

Tak hanya itu petugas jugamelakukan pemeriksaan ulangseluruh barang penumpang, se-bagai antisipasi kemungkinanadanya benda lainnya yang ju -ga bisa meledak. Dalam peme-riksaan petugas, DBD mengakujawaban yang dilontarkan ke-pada petugas hanya candaan.Meski demikian, kasusnya te -tap kami teruskan sesuai prose-dur hukum.”Setelah menjalani

pe meriksaan di POM Lanud,tersangka akan kami serahkanke Polres Boyolali,” katanya.

Agus Priyanto mengatakan,kejadiannya tidak mengganggujadwal penerbangan pesawatAir Fast. Pesawat dengan no -mor PK OCC FS 231 melanjut-kan perjalanan menuju ke Ma -kasar dengan tujuan akhir Ti mi -ka. Berkait peristiwanya, pihak-nya mengimbau kepada parapengguna jasa angkutan uda rauntuk tidak bercanda dalammemberikan jawaban ketika di-tanya petugas. Perbuatan DBDjuga bisa berbuntut yang ber-sangkutan di-black list menaikipesawat dari perusahaan ter-tentu. ■ K2-yan

Polisi ..... (Sambungan hlm 1)

mengamankan ember, plat no -mor, tas, gayung, penutup ke-pala, buku dan beberapa bahanyang disebut bisa digunakanuntuk merakit bom.

Dijelaskannya bahwa kamaritu selama ini ditempati olehHamzah. Oleh Yuniarto, pemi-lik kos, selama ini Hamzah di-per caya sebagai keamanan kos.Se lama bertugas jaga, Hamzahse ring menerima tamu di ka -

mar tersebut.Sedangkan Kapolresta Sura-

karta, Kombes Pol AhmadLuth fi mengatakan penggele-dahan itu dilakukan berdasar-kan hasil dari pengembangankasus hasil penangkapan ter-du ga teroris oleh Densus 88 pa -da operasi Selasa kemarin.“TKP (kamar kos) ini disinyalirmenjadi tempat perakitan bom.Tempat ini sudah disisir olehpersonel Densus 88,” kata diakepada wartawan di sekitar lo-

kasi penggeledahan. Seperti diketahui Tim Den-

sus 88 Antiteror Polri menang-kap dua orang terduga terorisdi Solo, Selasa (29/30). Penang-kapan ini merupakan pengem-bangan penelusuran dari ter - duga teroris yang sebelumnyadibekuk di Bekasi, Jawa Barat.“Masih terkait dengan yang di-tangkap di Bekasi tanggal 23Desember kemarin,” kata Ka -bag Penum Kombes Suharsonodi Mabes Polri, Jalan Truno-

joyo, Kebayoran Baru, JakartaSe latan, Rabu (30/12).

Dua terduga teroris yang di-amankan di Solo berinisial ABdan NP alias H. Namun Suhar-sono belum mengungkapkanjaringan kelompok teroris yangdiikuti kedua orang tersebut.“Pengembangan masih berja-lan, belum bisa berandai-andaiini afiliasi kemana. Tim masihmobile terus untuk menentu-kan ini jaringan mana,” tutup-nya. dtc-yan

Page 8: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

PATROLI BANDARA: Personel kepolisian dari Satuan Brimob melakukan patroli di kawasan Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang,Banten, Rabu (30/12). Sekitar 100 orang anggota Brimob disiagakan menjaga keamanan bandara menjelang pergantian tahun baru.■ Foto: Antara

Muhammadiyah Dorong Perombakan Kabinet

“Kami juga mendorong pe -nguatan sistem presidensial se-hingga presiden sebagai kepalanegara dan kepala pemerintahandapat lebih berperan,” kata KetuaUmum PP Muhammadiyah Hae-dar Nashir di Kantor PP Mu ham -madiyah, Jakarta, Rabu (30/12).

Dalam catatan akhir tahunnya,Muhammadiyah menilai situasipolitik dan demokrasi di Indo-nesia pada tahun ini relatifkondusif. Pilkada serentak pundinilai telah berlangsung dengan

damai, tertib, dan lancar.“Kendati demikian, masih terjadikegaduhan politik antar elitpolitik. Hal itu sangat kontraproduktif dan melanggar kepa-tutan,” kata Nashir.

Selain itu, Muhammadiyahjuga menilai capaian dalam bi-dang hukum masih sangatlemah. Pasalnya, Indonesia dini-lai masih dikuasai para mafiahukum dan peradilan.

“Kami lihat praktik jual beliperaturan di lembaga legislatif

dan keputusan di pengadilanmasih tinggi. Alih-alih membe-rantas korupsi, yang terjadi justrukemunduran usaha memberan-tas korupsi serta pelemahanKomisi Pemberantasan Korupsi,baik secara kelembagaan mau-pun personal,” kata SekretarisUmum PP Muhammadiyah Ab-dul Mu’ti.

Dalam bidang ekonomi, Mu-hammadiyah menilai Indonesiacukup mampu menjaga pertum-buhan ekonomi yang cukuptinggi meskipun lebih rendahdari proyeksi pemerintah. Mu-hammadiyah menilai ada be-berapa aspek yang harusdiperhatikan, yaitu kemiskinan,pengangguran, dan kesenjangansosial yang tinggi.

Untuk kehidupan beragama,

Muhammadiyah menilai tahunini cukup kondusif. Kendati de-mikian, potensi terjadinya ke-tegangan dan konflik antar umatberagama dinilai masih tinggi.

Beberapa kasus yang mem-bawa nama agama di tahun 2015di antaranya adalah kasus To -likara, Aceh Singkil, sertapertentangan antara Sunni danSyiah. Oleh karena itu, Muham-madiyah menilai pemerintahharus memperkuat kerukunanumat beragama.

Pemerintah juga dinilai perlumelakukan penguatan bukanhanya dengan memperbanyakundang-undang dan peraturan,tetapi juga dengan memfasilitasidialog antar umat beragama danmelindungi kelompok mino -ritas.■ cnn-yan

JAKARTA - Pimpinan Pusat Muhammadiyahmendorong Presiden Joko Widodo untuk segeramerombak kabinet lagi. Dengan begitu,diharapkan menteri baru yang terpilih bisa lebihprofesional, loyal, dan berintegritas tinggi.

SAR Masih Cari Balita TenggelamSEMARANG - Sebanyak 30personel SAR gabungan belumberhasil menemukan balita yanghanyut di aliran sungai KanalBanjir Barat Semarang tepatnyadi Sungai Kreo. Balita bernamaFrisa (2) itu terseret arus sungaiyang tiba-tiba besar ketika ikutibunya mencuci.

Koordinator Basarnas di lapa -ngan, Nurman Mujianto menu-turkan pencarian yang sudahdilakukan sejak pagi tadi hinggasore melibatkan 30 personel SARgabungan yaitu Koramil Gunungpati, PMI, Sarda Jateng, Baguna,dan masyarakat setempat. “TimSAR gabungan memfokuskan pen-carian dari TKP sampai daerahPleret kurang lebih 4 kilometer,”kata Nurman, Rabu (30/12).

Dalam pencarian tersebut timSAR sudah menggunakan meto-de pencarian susur sungai serta

menggunakan perahu ruftingdan ban tubing milik warga danpotensi SAR. “Selain itu upayapenyelaman juga kita lakukan disekitar kedung-kedung sungaiyang memiliki kedalaman lebihdari tiga meter. Hal ini dilakukanuntuk mencari tanda-tanda apa-bila ada tanda keberadaan kor-ban,” terangnya.

Namun hingga senja tiba,korban belum ditemukan sehing -ga pencarian akan dilanjutkanKamis (31/12) hari ini. DiketahuiFrisa yang merupakan wargaKalialang baru RT 2 RW 7 ituhanyut hari Selasa (29/12) laluketika ikut ibunya, Endang (37)mencuci. Saat itu Endangmembawa Frisa dan satu anaklainnya, Bela (10). Endang danBela selamat, namun Frisa yanglepas dari dekapan ibunyahanyut. ■ dtc-yan

SUSURI SUNGAI: Tim SAR menyusuri sungai Kalialang, aliransungai Kanal Banjir Barat Semarang untuk mencari Frisa (2), yanghanyut , Rabu (30/12). ■ Foto: Antara

Polisi Waspadai 12 Titik Macet di Jalur Selatan PURWOKERTO – Menjelang pergantian tahun baru yangbersamaan dengan libur panjang perayaan Maulid NabiMuhammad dan Natal serta libur anak sekolah membuatjajaran Satlantas Polres Banyumas harus bekerja ektra keras.Arus kendaraan melimpah dan membuat 12 titik rawan macetsepanjang jalur selatan antara Kecamatan Pekuncen di ujungbarat Banyumas hingga Tambak di ujung Timur Banyumasharus dijaga petugas.

Kapolres Banyumas, AKBP Gidion Arif Setyawan melaluiKasat Lantas, AKP Irham Kustarto, Rabu (3012) mengatakan,pada tiap titik rawan macet tersebut, ditempatkan 4 polisiuntuk mengatur lalu-lintas. Selain itu, juga ada petugas dariDishubkominfo. “Peningkatan arus kendaraan pada liburakhir tahun ini diluar perkiraan, mengingat momennyabersamaan dengan libur anak sekolah,” katanya.

Irham menjelaskan, 12 titik rawan macet sepanjang jalurselatan yaitu mulai dari pintu masuk Banyumas, perbatasanantara Bumiayu-Pekuncen, kemudian dua titik di Ajibarang,yaitu di dekat SPBU dan Terminal Ajibarang, kemudian diWangon, Rawalo, Menganti, perlintasan sebidang diKemranjen, perlintasan sebidang Sumpiuh, Kebokura, sertadua titik di Tambak dan perbatasan Tambak-Rowokele,Kabupaten Ke bumen.

Sementara itu, terkait malam tahun baru, arak-arakankendaraan akan dipecah pada beberapa titik masuk ke KotaPurwokerto. “Kita siapkan rekayasa lalu-lintas mulai dariKaranglewas, Kedungbateng dan lainnya untuk memecahkendaraan, jadi tidak ada arak-arakan kendaraan masuk kota,”jelasnya.

Perayaan tahun baru di Banyumas sendiri akan digelarpada enam titik, yaitu di Baturaden, Alun-Alun Purwokerto,Taman Rekreasi Andang Pangrenan (TRAP), BalaiKemambang, GOR Satria dan Alun-Alun Banyumas. Polisijuga akan disiagakan pada pusat-pusat keramaian tersebut.“Pada tiap pusat keramaian akan ada rekayasa lalu-lintas danbeberapa penutupan jalan demi kelancaran dan ketertiban,”jelas Kasat Lantas.■

hef-yan

Pemprov Segera Angkat Plh Walikota SoloSEMARANG - Pemprov Jateng akan segera menunjukPelaksana Harian (Plh) Walikota Surakarta untuk mengantikanBudi Suharto yang meninggal dunia. Hal tersebut dikemukakanSekretaris Daerah (Sekda) Jateng Sri Puryono.

“Secepatnya, besok (hari ini-red) sudah bisa adapenggantinya dari Kota Solo. Kita sudah rembugan denganGubernur akan diambilkan dari orang yang senior danberkompeten untuk mengambil alih sementara pemeritahanSolo,” terang Sri Puryono saat ditemui di Gedung BappedaJateng, kemarin.

Puryono mengatakan, pengganti yang dilaksanakan Plhadalah pilihan yang tepat, mengingat Pilkada serentak Jatengsudah usai. Seperti diketahui, Kota Surakarta merupakan salahsatu derah yang melaksanakan Pilkada serentak di 2015. Hasilyang telah ditetapkan KPU Kota Surakarta yakni pasanganpetahana FX Rudyatmo-Ahmad Purnomo unggul.

Sebagaimana diketahui, Budi Suharto resmi dilantik menjadiPenjabat (Pj) Walikota Solo oleh Gubernur Jawa Tengah GanjarPranowo di Gedung Gradhika Bhakti Praja Semarang, Rabu(5/8/2015). Sekda Surakarta ini dilantik setelah walikotasebelumnya FX Hadi Rudyatmo habis masa jabatanya. SriPuryono mengatakan, Plh tersebut akan bekerja hingga Walikotadan wakilnya yang terpilih dilantik.

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jateng Joko Purnomomengatakan, pelantikan bupati/walikota definitiv hasil Pilkadaserentak 2015 masih menunggu kebijakan dari Menteri DalamNegeri (Mendagri). Kapan waktu yang akan dilaksanakan, Jokobelum bisa memberikan ketepatan waktunya. “Itu wewenangada di Mendagri, namun yang sudah terpilih nanti akan dilantikuntuk segera menjabat,” tandasnya. ■ M9-yan

■ Pj Wali Kota Solo Meninggal

Jokowi Ucapkan Duka dari PapuaSOLO - Presiden Joko Widodo(Jokowi) mengucapkan belasung -kawa atas meninggalnya Penja-bat (Pj) Wali Kota Surakarta BudiSuharto, yang diduga terkenaserangan jantung Rabu (30/12)sekitar pukul 04.30 WIB di Ru-mah Sakit Siloam Surabaya.

“Pak Jokowi tadi telepon sayamengucapkan ikut belasung-ka-wa atas meninggalnya Pak BudiSuharto, dan beliau tidak bisadatang ke Solo untuk melayat,karena sedang melakukan kun-jungan kerja di Papua,” kata WaliKota Solo terpilih FX Hadi Ru-dyat mo (Rudy) di sela-sela me-ngatur persiapan kedatanganjenazah almarhum tersebut diPendaphi Gede, Balai Kota Sura-karta, Rabu.

Ia mengatakan, jenazah dariSurabaya ke Solo lewat angkutandarat dan langsung menuju kerumah duka di Jalan Sawo I No 3

Solo dan setelah itu baru disema -yamkan di Pendhapi Gede, BalaiKota Surakarta. Jenazah dima-kamkan di pemakaman umum

Pracimoloyo, Makam Haji,berangkat sekitar pukul 16.00WIB dari Pendhapi Gede.

Almarhum sebelum diangkat

menjadi Penjabat (Pj) Wali KotaSurakarta, menduduki jabatansebagai Sekretaris Daerah (Sekda)Pemkot Surakarta semasa walikotanya dijabat oleh Joko Wido doyang sekarang menjadi PresidenRepublik Indonesia dan waktu ituFX Hadi Rudyatmo yang akrabdipanggil Rudy men jabat sebagaiWakil Wali Kota Surakarta.

Rudy mengatakan pihaknyabertemu terakhir dengan almar-hum Senin (28/12) siang sebelumberangkat ke Surabaya. “Ya sayapribadi maupun para PNS yangada di lingkungan Pemkot Sura-karta maupun masyarakat de-ngan meninggalnya Pak Budimerasa kehilangan, karena beliauorang disiplin, jujur dan pekerjayang luar biasa untuk pe -ngabdiannya kepada masyarakatsampai-sampai sakit pun tidakdirasakan,” katanya.■

K2/ant-yan

ISTRI ALMARHUM : Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyalamiistri almarhum PJ Wali Kota Surakarta Budi Suharto Tri Marita saat upacarapenghormatan terakhir di Pendaphi Gede, Balai Kota Surakarta, Rabu(30/12). ■ Foto: SMNetwork/Yoma Times Suryadi

Jakgung Izin JokowiPeriksa Setya Novanto

JAKARTA - SekretarisKabinet Pramono Anungmengung kapkan, JaksaAgung M Prasetyo telahmengirimkan surat per-mo honan izin memeriksaSetya Novanto kepadaPresiden Joko Widodo.

Namun, sang kepalanegara belum membacasurat tersebut karena pa-datnya jadwal kunjungankerja di wilayah IndonesiaTimur.

Politisi yang akrabdisapa Pram itu menje -laskan, surat bernomorR78 tertanggal 23 De-sember 2015 telah dite-rima keesokan harinya.“Presiden (saat itu) kan

sudah tidak ada di Jakarta, beliau di Solo kemudian keKupang, kemarin balik sebentar untuk membuka GedungKPK, langsung ratas, dan berangkat ke Papua,” ujarnya diGedung III Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta Pusat,Rabu (30/12).

Pram memastikan bahwa surat tersebut telah sampai diSekretariat Kabinet dan Kementerian Sekretariat Negara.Pimpinan kedua lembaga tersebut, ucapnya, akanmemberikan memorandum setelah melakukan kajianmendalam. Presiden kemudian akan membaca memo -randum yang diberikan dan substansi surat tersebut secaradetail.

“Sebelum Presiden membaca mengenai surat tersebut,selalu ada memorandum dari Seskab maupun Sesneg.Nanti memorandum ini yang akan disampaikan kepadaPresiden mengenai hal tersebut. Yang jelas, pada saat inisurat tersebut di Setneg maupun di Setkab, ditelaah denganberbagai pertimbangan yang ada,” katanya.

Sebelumnya, Prasetyo mengaku telah mengirim kansurat permohonan izin kepada Presiden un-tuk memeriksaSetya. Izin pemeriksaan diperlukan karena, berdasarkanUU Nomor 17 Tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD, danDPRD, pemeriksaan anggota Dewan yang ter jerat kasuspidana harus mendapat persetujuan Presiden. ■

cnn-yan

Pramono Anung

Page 9: WAWASAN 31 Desember 2015

CHELSEA dikabarkan siap memberikantawaran baru kepada Juventus, untuk bisa men-dapatkan jasa Paul Pogba. Sebuah laporandari Italia meyakini, Pogba merupakan pe-main yang paling diinginkan pelatih anyarThe Blues, Guus Hiddink. Untuk meme-nuhi permintaan Hiddink itu, Chelsea,berdasarkan Calciomercato.com, dikabar-kan siap mengeluarkan dana hingga 64juta Poundsterling. ■ Am-DidKamis Wage, 31 Desember 2015

Minta Paul Pogba

Foto:rtr

Dengan hasil ini,Leicester berada di po-sisi kedua dengan ko-leksi nilai 39, atau samadengan nilai milik Arse-nal yang berada di posisipertama, hanya kalah selisihgol. Sedangkan City berada diposisi ketiga, dengan koleksinilai 36. Arsenal pun berhakmenyandang gelar juara paruhmusim.

Pelatih Manchester City,

Manuel Pellegrini meni-lai, timnya menunjuk-kan lebih banyak upayauntuk memenangi per-tandingan ketimbang

Leicester City. City dise-butnya sudah unggul di berba-gai aspek.

Kedua tim memang punyapeluangnya masing-masing.Tetapi City tercatat lebih ung-gul di berbagai aspek per-mainan. Anak asuh Manuel

Pellegrini ini memegang pen-guasaan bola sebesar 60 persen.Mereka juga lebih banyakmengancam, melepaskan 21sepakan, di mana lima men-garah ke gawang. SementaraLeicester hanya punya 11upaya, dengan empat yangtepat sasaran.

“Saya rasa kami melakukanlebih banyak hal daripadaLeicester untuk memenangipertandingan. Kami punyapenguasaan bola lebih besar,lebih banyak percobaan, lebihbanyak pilihan. Tapi ini ada-lah sebuah laga berat me-lawan sebuah timtangguh, di mana kamiharus tampil tandang.Kami tidak datangkesini untuk men-

coba mengambil hasil imbang.Kami tidak membiarkan me-reka menciptakan banyak pi-lihan menekan. Saya rasa kamitidak cuma menjaga bola, kamimenjalani laga sepenuhnyauntuk tiga poin,” kata Pelle-grini.

Hasil imbang ini membuatCity tak beranjak dari peringkatketiga. Mereka saat ini punyanilai 36 dari 19 pe kan, atau tert-inggal tiga poin dari Arsenal dan

Leicester yang punyapoin sama 39

di posisis a t u -

dua se-c a r aberu-r u -tan.

■ Periode KrusialBagi Pellegrini, posisi ini

belum cukup menggambarkanpeluang City untuk meraihgelar juara. Tapi dia mengakui,pada Januari nanti akan men-jadi fase krusial dengan jadwalyang masih cukup padat, dimana mereka juga harus men-jalani partai Piala FA dan PialaLiga Inggris.

“Ini adalah periode krusial.Saya rasa di akhir Januari kitaakan tahu dengan pasti, posisiapa yang kami tempati. Kitaakan tahu, apakah kami masihdi Piala FA dan final Piala LigaInggris. Kami juga punya limaatau enam partai PremierLeague yang sangat penting,”tambah Pellegrini.

Sementara itu pelatih Leices-

ter City, Claudio Ranieri,mengaku puas dengan penam-pilan timnya pada laga mela-wan Manchester City. Ranierimenyebut, The Foxes tampil sa-ngat sip.

“Saya sangat senang, tapisaya juga sangat senang de-ngan clean sheet melawan juarahebat ini. Saya pikir kami me-nunjukkan performa yang sa-ngat bagus, dan setelah kalahdari Liverpool, kami bermainsangat baik. Kami bermainkalem, cepat, dan menekan ke-tika itu memungkinkan. Ketikaitu tak memungkinkan, kamimenutup ruang dengan sangatbaik, dan setiap pemain me-nampilkan permainan yang sa-ngat bagus,” imbuh Ranieri.■

jak-Am

LEICESTER- Klub penuh kejutan, Leicester City,gagal menjadi juara paruh musim, setelah dita-han imbang 0-0 oleh Manchester City, dalam lan-jutan Premier League, di Stadion King Power,Leicester, Rabu (30/12) dini hari WIB

SEJAK putus dari model Rusia, Irina Shayk , Ronaldo belum lagi punyapacar. Namun beberapa kali Ronaldo sempat digosipkan berpacaran

dengan beberapa wanita cantik. Salah satu yang sekarang ini lagigencar digosipkan adalah, seorang model asal Prancis, Me-

lanie Martin.Seperti dilansir Mirror belum lama ini, Ronaldo kini

sedang memadu kasih dengan Melanie Martin, salahsatu finalis Miss Universe yang berdarah Prancis-Por-tugal. Selain sebagai model, Melanie pun merambahbeberapa bisnis produk pakaian.

Sejauh ini, dia pun dikenal sebagai blogger fashion de-ngan nama melaniemartins. com. Dia dikenal aktif dimedia sosial, Instagram-nya, yang memiliki follower lebih

dari 200 ribu itu, banyak berisi perjalanan Melanie keberbagai tempat wisata eksotis di Eropa. Melanie juga di-

ketahui memiliki blog traveling sendiri.

■ Dikira GayKabarnya, Melanie mampu membuat CR7 rela pu-

lang-pergi Spanyol ke Maroko, demi bertemu denganpujaan hatinya itu. Maroko sebenarnya bukan tempattinggal Melanie. Di Maroko, Ronaldo punya temnandekat atlet kick boxing bernama Badr Hari. Denganalasan menemui Hari, beberapa orang menyangkaRonaldo adalah seorang gay. Padahal sejatinya,Hari hanya alasan untuk memuluskan CR7 mene-mui sang pujaan hati.

Tidak diketahui sejak kapan Ronaldo dan Me-lanie bertemu, namun gosip yang beredar di Spa-nyol dan Prancis menyebut, keduanya sudahmenjalin hubungan khusus.

Melanie memang memiliki paras cantik menawan.Rambutnya yang pirang dibiarkan tumbuh panjangsampai mendekati pinggang. Mungkin inilah dayatarik bagi Ronaldo. Yang jelas, belum ada pernyataanresmi dari keduanya tentang hubungan ini.

“Saya harus menentukan siapa yang palingbaik,” sahut Ronaldo, saat ditanya apakah ada wa-

nita yang spesial dengannya kini, dalam sebuahwawancara yang dilakukan bulan lalu. ■ Did-Am

Pengganti Irina ShaykVILLARREAL -Bermodalkan sta-tistik dari bebe-rapa hasil bagus

di lima laga ter-akhirnya, tim tuanrumah Villarreal sa-

ngat yakin akanmampu menghentikan ambisiValencia yang sedang berupayamencari nasib baik, ketika keduatim bertemu pada lanjutan La Ligadi Stadion Camp El Madrigal,Kamis (31/12) malam ini.

Villareal saat ini masih sa-ngat konsisten memburu tiketke Liga Champions padamusim depan, dan bersaingketat dengan Celta Vigo. Seba-liknya, Valencia sendiri telahmengalami krisis besar, karenadalam lima laga pamungkas-nya hanya mengoleksi empatkali seri dan sekali kalah.

Pelatih Villarreal, Marcelinomengatakan, pihaknya tetap akanmemaksimalkan pemain yangada di laga nanti. ‘’Kami tetapakan terus konsisten di setiap per-tandingan. Tentu tidak ada katalain, kecuali harus menang di lagananti,’’ kata Marcelino.

Villarreal sendiri juga meng-alami masalah dengan bebe-rapa pemainnya yang cedera.Begitu juga Valencia, sepertipemain kuncinya Diego Alvesdan Soufiane Feghouli masihbelum fit dari cedera.

Namun Jose Gaya sudahbisa masuk starting eleven. Dilini depan, Valencia yang kinidibesut Gary Neville, seperti-

nya tidak suka dengan dua pe-nyerang tengahnya, sehinggaAlvaro Negredo harus men-galah pada Paco Alcacer, yangdianggap lebih tajam.

■ Cari KemenanganVillarreal kini telah berhasil

melewati lima pertandinganterakhir yang sudah di-jalaninya, dengan hasil yang sa-ngat mengesankan. Tidak adakekalahan yang didapatkanoleh Villarreal, dari lima per-tandingan terakhirnya.

Villarreal tercatat nyaris men-dapatkan lima kemenanganpenuh, namun harus gagal, sete-lah Viktoria Plzen berasil mena-han imbang Villarreal denganskor 3-3 di laga Liga Europa.Namun dalam pertemuan ter-akhirnya di El Madrigal, kandangVillarreal, toh Los Che, julukanValencia, mampu menum-bangkan Kapal Selam Ku-ning, julukan Villarreal.

Bisa jadi, dengan ke-terbatasan yang merekapunya, Valencia justrubisa mempersem-bahkan kemenanganpertama bagi GaryNeville di kompetisidomestik. ‘’Kamimemang meng-hadapi la wan yangcukup tangguh Tapitidak ada salahnyakami juga ingin mencarikemenangan,’’ ha rap GaryNeville.■

jak-Am

Laga Beda Nasib

JADWAL PERTANDINGAN

HASIL PERTANDINGAN

KLASEMEN SEMENTARA

■ LA LIGA

Villarreal vs Valencia

■ PREMIER LEAGUE

Leicester 0 ­ Manchester City 0

■ PREMIER LEAGUE

1. Arsenal 19 12 3 4 33­18 39

2. Leicester City 19 11 6 2 37­25 39

3. Man City 19 11 3 5 37­20 36

4. Tottenham H 19 9 8 2 33­15 35

5. Crystal Palace 19 9 4 6 23­16 31

6. MU 19 8 6 5 22­16 30

7. West Ham 19 7 8 4 28­23 29

8. Watford 19 8 5 6 24­20 29

9. Stoke City 19 8 5 6 20­19 29

10. Liverpool 18 7 6 5 21­22 27

11. Everton 19 6 8 5 35­28 26

Pujian Ranieri

TERBANG: Striker Leicester City, Jamie Vardy (kiri) sambil terbang mencoba menendang bola ke arah gawang, dibayangi bek ManchesterCity, Nicolas Otamendi.■Foto: dailymail

SPORTAINMENT

foto:mm

Page 10: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015Foto:dok

PEMPROV Jateng mengintensifkan per-baikan berbagai fasilitas olahraga milik jajaranpemprov setempat, sebagai upaya meningkat-kan prestasi para atlet. “Mulai 2016, kami akanintensifkan perbaikan fasilitas olahraga di Ja-teng, dan salah satu yang menjadi prioritas ada-lah Stadion Jatidiri Semarang,” kataGubernur Jateng, Ganjar Pranowo diSemarang, Rabu (30/12). ■ Ant-Am

Bidik Jatidiri

SEMARANG- Pembinaanolahraga di Kota Semarangpada 2016 mendatang, teran-cam vakum alias mandeg. Pro-gram kejuaraan danpembinaan cabang olahragabisa terhenti, menyusul belumterselesaikannya persoalantunggakan pajak di KomiteOlahraga Nasional Indonesia(KONI) Kota Semarang. Aki-bat tunggakan itu, KONI kem-bali tak mendapatkan danahibah dari Pemkot Kota Sema-rang.

‘’Kondisi olahraga Kota Se-marang bisa dikatakan di

ujung tanduk. Kami sudahtidak bisa bergerak lagi, danmencari dana untuk memba-yar persoalan pajak yangbelum terselesaikan. Jika tidakada kebijakan khusus dari pe-merintah, pembinaan olahragadi kota ini akan vakum,’’ tuturSekum KONI Kota SemarangYuswo Supadmo, di Sema-rang, Rabu (30/12).

Tahun 2016, boleh dikata

sebagai tahun krusial, terkaitmasa perpindahan atlet kedaerah lain. Berdasar aturan,seorang atlet bisa mengajukanpindah dan membela daerahlain, jika mutasi dua tahun se-belum pelaksanaan even.Yuswo khawatir, jika kondisiini berlarut, banyak atlet po-tensial dan utama Ibukota Ja-teng ini, akan eksodus kedaerah lain, menghadapi

Pekan Olahraga Provinsi (Por-prov) 2018 di Kota Tegal.

■ Penggalangan Dana‘’Terus terang, saya tidak

bisa membayangkan bagai-mana menghadapi Porprov2018, jika situasinya terus se-perti ini. Besar kemungkinanterjadi, banyak atlet yangmengajukan surat pindah.Kami tentu akan berusaha me-

nahan mereka, tetapi sampaikapan? KONI pun kemudianmenyerahkan sepenuhnyapersoalan ini kepada pemerin-tah,’’ tutur Yuswo.

Pengurus kata dia, menye-rahkan sepenuhnya kepadapemerintah, mau dibawa kemana KONI Kota Semarang kedepannya. Yuswo memban-tah, selama ini pengurushanya diam tanpa usaha

untuk menyelasaikan kendalaini. Diungkapkan di, pihaknyatelah melakukan upaya-upaya, seperti penggalangandana. Namun hasilnya belumbisa untuk menyelesaikan per-soalan yang membelitnya ini.

‘’Kita manut saja, bagai-mana sikap dan kebijakan pe-merintah nanti. Jika fair,se ha rusnya persolan pajak tidaksepanjang ini. Sebab sudahada pengakuan dari penggunadana itu, dan itu adalah per-soalan pribadi. Seharusnyaada kebijakan atas kasus ini,’’imbuhnya. ■ Jie-Am

■ Akibat Tunggakkan Pajak

Olahraga Kota Semarang Terancam Vakum

■ Muskab PSSI Kabupaten Blora

Agung Pambudi Terpilih, Ali Uddin Banding

Terpilihnya politisi PartaiDemokrat (PD) dari Kota Bloraini, sebelumnya diwarnai de-ngan aksi protes dari para pe-serta. Bahkan peryataanbernada keras disertai ancamanakan meninggalkan forummuskab, terlontar dari wakilAsprov PSSI Jateng, Sutrisno,lantaran ada beberapa pesertayang dinilai kurang menghar-gai dia dalam memimpin si-dang.

Namun muskab akhirnyatetap berlanjut, dan tata tertibyang sudah disiapkan panitiaakhirnya disepakati mayoritaspeserta. Antara lain butir soalcalon peserta Asosiasi PSSI Ka-bupaten Blora, dipilh oleh pe-serta 2/3 dari jumlah suara sah,dan dibuktikan dengan surat

pernyataan dukungan calon(pasal 10 ayat 1).

Penghitungan dan pencer-matan surat dukungan dari 41perkumpulan sepakbola (PS)dilakukan dan dipimpin olehSutrisno, didampingi tiga saksidari peserta. Ternyata ada 11surat dukungan ganda aliastidak sah dan dua PS tidakmemberi dukungan, makahanya terdapat 30 surat du-kungan yang sah.

Dari tahap pencermatan itu,Agung Pambudi mendapat 20dukungan, sedangkan rivalnyaAli Uddin (juga anggota Ko-misi D DPRD), hanya menda-pat 10 dukungan suara,sedangkan Maryanto menyata-kan mundur dari bursa penca-lonan. “Dengan demikian,

saudara Agung Pambudi terpi-lih menjadi Ketua Asosiasi PSSIBlora 2015-2019, dan ini sah,”tandas Sutrisno lantang.

■ MenangisNamun setelah itu suasana

panas dan protes kembali ter-jadi. Peserta terlihat gaduh danprotes kembali muncul.Namun karena semua sudahberdasarkan tata tertib yang di-sepakati floor, maka AgungPambudi tetap dinyatakan sahsebagai Ketua Askab PSSI ka-bupaten penghasil kayu jati ini,menggantikan Agung Waskitosebagai ketua lama.

Muskab yang digelar di aula

kampus Akper, dan dijadwal-kan selesai pukul 15:00 WIB,hanya berlangsung sekitar 1,5jam, dan ditutup sekitar pukul12:15 WIB. “Saya sedih, sayakecewa, kok ada Ketua PS yangmemberi dukungan gandapada calon,” ungkap Sutrisno,sambil sesenggukan menangis.

Sementara itu Ali Uddin,kandidat yang kalah dalamMuskab, menyatakan tidak te-rima, dan dia berniat untukmenggugat atau banding keAsprov serta institusi yang

berwenang. “Saya akan ban-ding, ini tidak fair,” tandasnya,saat akan masuk ke mobilnya.

Di tempat yang sama, usaimuskab digelar acara lanjutanberupa musyawarah klub(musklub) Persikaba untukmasa bakti 2015-2019. Namunmusklub ditolah Asprov PSSIJateng, karena masa baktiAgung Waskito masih satutahun berjalan.

Di depan peserta musklubPersikaba, mantan KetuaAskab PSSI itu tetap menyata-

kan mundur, dan dia kemu-dian menunjuk jabatan KetuaPersikaba kepada Agus Pur-wanto, mantan pemain/pelatihPersikaba, agar memegangklub untuk satu tahun kedepan.

“Saya sibuk urusan bisnis,saya tetap mundur. Agar Per-sikaba tetap bisa ikut Linus,dan Piala Gubernur, atas izinpeserta musklub saya mintaMas Agus Purwanto menggan-tikan saya,” pinta Agung Was-kito. ■ K-9-Am

DUKUNGAN: Sutrisno, wakil Asprov PSSI Jateng (pegang mic), saat memimpin pengecekan sah dan ti-daknya surat dukungan dari 43 PS se-Blora. ■ Foto: Wahono

BLORA- Suasana panas H-1 dan di awal-awal pelaksanaan Musyawarah Kabupaten Persatuan Sepakbola SeluruhIndonesia (Muskab PSSI) KabupatenBlora, ternyata berakhir dengan suasanakondusif, setelah Agung Pambudi (ang-gota Komisi D DPRD), terpilih menjadiKetua Umum untuk periode 2015-2019,pada pelaksanaa Muskab pada Rabu (30/12).

Foto: Wahono

Agung Pambudi

BLORA- Pemerintah Kabupa-ten (Pemkab) Blora, melaluiKomite Olahraga Nasional In-donesia (KONI) setempat,memberikan apresiasi positif,dengan memberikan dana taliasih kepada 170 atlet yang ber-prestasi di tingkat regional, Na-sional, dan internasional.

Selain atlet, pemkab jugamemberikan dana tali asihuntuk 20 pelatih yang dinilaikonsisten melatih atlet-atlet-nya, sehingga atlet binaannyaberhasil meraih medali emas,perak, perunggu di berbagaikejuaraan.

“Tali asih diserahkan Kamis(31/12) ini. Selain sebagai ben-tuk perhatian pemkab danKONI, tali asih ini juga untukmemberi motivasi pada atletserta pelatih,” jelas SekretarisKONI Kabupaten Blora, H NurFatoni, Rabu (30/12).

Menurut Ketua Umum Fede-rasi Panjat Tebing Indonesia(FPTI) itu, dana tali asih untuk170 atlet dan 20 pelatih itu, jum-lahnya tidak banyak. Namuntahun depan untuk TahunAnggran 2016, KONI berniatmeningkatkan besaran danatali asih hingga lebih dari Rp 75juta.

■ 32 CaborDi Blora lanjutnya, saat ini

terdapat 32 cabang olahraga dibawah naungan KONI. Dari 32cabor itu, ada 19 cabor yangatletnya berprestasi, yang manaklarifikasi terhadap pemberiantali asih adalah, mereka yangjuara untuk kejuaraan yang di-selenggarakan Pengprov (Ke-jurprov), PB (Kejurnas), danlevel internasional

“Kami sudah rapat untukmemutuskan siapa saja atletdan pelatih yang mendapatkantali asih, karena pemberian itujuga untuk atlet junior,” tam-bah Nur Fatoni lagi.

“Contoh atlet Judo, meskitidak meloloskan atletnya berlagadi PON XIX 2016 di Jabar, tapi 36atletnya meraih juara di berbagaikejuaraan di bawah Pengprovdan PB,” kata dia lagi.

Pemberian tali asih ini men-jadi agenda tahunan KONI, se-telah pada 2014 lalu, para atletdan pelatih berprestasi, juga di-berikan penghargaan yangsama, juga untuk tahun depan.Di PON Jabar 2016, sebanyak13 atlet Blora memperkuat timJateng, yakni dari cabor atletik,panahan, dayung, panjat tebingdan tenis. ■ K-9-Am

TALI ASIH: Pengurus KONI Blora saat menggelar rapat khusus,untuk memilih atlet dan pelatih penerima dana tali asih 2015. ■Foto: Wahono

170 Atlet & 20 Pelatih Terima Tali Asih

Seleksi Atlet Porwanas Segera DigelarSEMARANG- Siwo PWI Ja-teng akan segera menggelar se-leksi beberapa cabangolahraga, menjelang pelaksa-naan Pekan Olahraga Warta-wan Nasional (Porwanas) XIIdi Bandung, pada Juli menda-tang. Siwo akan berpartisipasidalam sembilan cabang dari 10cabang olahraga yang diper-tandingkan nanti. Rencananya,Siwo akan menurunkan 77atlet, yang berasal dari berbagaimedia yang ada di wilayah Ja-teng.

‘’Seleksi akan dilakukanawal Februari mendatang.Kami ada waktu sekitar limabulan untuk persiapan meng-hadapi Porwanas. Semua bi-dang cabang olahraga harus

melakukan seleksi pada awalFebruari. Sebelumnya, ran-cangan anggaran masing-ma-sing cabang olahraga harusdiserahkan dahulu,’’ kataKetua Siwo PWI Jateng, SigitPramono, Rabu (30/12), usairapat kerja Siwo PWI Jateng.

Ditambahkan dia, cabangyang akan diikuti adalahatletik, biliar, bridge, bulu-tangkis, catur, futsal, tenismeja, tenis lapangan, dan se-pakbola. Ada pun cabangyang tak diikuti adalah bol-ing. Selain cabang olahraga,Porwanas juga menggelarempat lomba lain yaitu, karyatulis jurnalistik, foto jurnalis-tik, reportase radio/televisi,dan eksebisi wartawan wa-

nita Siwo.

■ Tampil Maksimal‘’Untuk empat lomba itu,

masih kami bicarakan lebih lan-jut. Saat ini, kami masih fokusmenentukan kuota atlet danpelaksanaan seleksi serta pe-musatan latihan. Kami inginmempersiapkan atlet sebaikmungkin. Dan di Porwanasnanti, kami bertekad untuk me-raih hasil maksimal,’’ tegasnya.

Seleksi nanti bertujuanuntuk mendapatkan atlet ter-baik pada semua cabang yangdiikuti. Sedangkan untuk tar-get sendiri, pihaknya belumbisa berbicara terlalu muluk-muluk mengenai itu. Namundia bertekad, akan berusaha

maksimal dan memberikanprestasi terbaik di Porwanasnanti. Sedangkan untuk pemu-satan latihan (TC), akan dilaku-kan Maret hingga April.

Sementara itu Ketua PWI Ja-teng, Amir Machmud yanghadir dalam acara itu menyata-kan, Porwanas sebenarnya me-rupakan ajang silaturahmiantarwartawan di seluruh In-donesia, melalui kegiatan olah-raga. “Memang, dalamPorwanas tidak ada perhi-tungan peringkat perolehanmedali seperti di PON, namunprestasi tetap menjadi tuntutanyang paling tidak harus diper-hatikan bagi kontingen yangberangkat,” pungkasnya.■

jak-Am

RAKER SIWO : Peserta raker Siwo PWI Jateng berfoto bersama dengan Ketua PWI Jateng Amir Machmud (duduk keempat dari kiri) sebelumpelaksanaan raker di kantor Sekretariat Asprov PSSI Jateng, kompleks Stadion Citarum Semarang, Rabu (30/12). ■ Foto : jaka n

Page 11: WAWASAN 31 Desember 2015

SEMARANG – Semangat kemitraan antarperguruan tinggiselalu dijalin Universitas IslamNegeri (UIN) Walisongo Sema -rang . Bukti semangat itu diwu -jud kan dengan menjalin kerja sama penandatanganan MoU de -ngan Sekolah Tinggi AgamaIslam Negeri (STAIN) CurupBengkulu.

Penandatanganan dilakukanRektor UIN Walisongo yang di -wakil Wakil Rektor I, Dr Musahadi dengan Ketua STAIN Cu -rup, Prof Dr H Budi KisworoMAg di Gedung Rektorat Kam -pus UIN Walisongo, Selasa,(29/12).

Musahadi menyampaikan,kerja sama saling mengun tung -

kan ini bertujuan untuk meman -faatkan kemampuan sumber da ya yang dimiliki oleh kedua be -lah pihak secara maksimal dansebaik-baiknya. Hal ini dila ku -kan agar lebih berhasil dalampem binaan dan pengembangankedua perguruan tinggi, khu sus -nya dalam Tri Dharma Pergu ru -an Tinggi.

Dirinya juga menyambut baikkunjungan dan kerjasama ini, se -bagaimana diketahui bersamabahwa UIN Walisongo memangtelah mendapat ranking webo -me trik nomor 1 PTKIN se Indo -ne sia, hal ini berkat kerjasamasemua stakeholder yang ada dilembaga UIN Walisongo.

Sementara itu, Budi Kisworomenyampaikan bahwa selainMoU ini kami ingin menyam -bung silaturahmi, jika nanti adakegiatan pengembangan lembaga meminta STAIN juga dilibatkan.

“Tentu STAIN juga dituntutuntuk maju serta mengikuti per -kembangan teknologi yang ter -ba ru,” harapnya. ■ M13-jie

UIN Walisongo Gandeng STAIN Curup Bengkulu

KUDUS - Siswa SMK Muham -ma diyah Kudus menorehkanprestasi bergengsi dalam kom -petisi Netriders IT Essentials(ITE) dan Cisco Certified EntryNetworking Technician(CCENT) se-Asia Pasifik danJe pang pada Oktober lalu.

Empat siswa jurusan TeknikKomputer dan Jaringan (TKJ)memborong peringkat lima be -sar untuk ITE. Juara pertamadan runner up kompetisi yangdigelar Cisco Networking Aca -demy itu diraih MuhammadAbdul Haq dan Ghozi FawwasAtstsaqofi. Dua siswa SMKMuhammadiya lainnya, YuanAng gara Putra dan Her nan -dytya Yulianto Putra menyabetperingkat empat dan lima.Sedangkan untuk kategoriCCENT siswa SMK Muhammadiyah Kudus atas nama Mu -hammad Alan Nur menempatiposisi ke-14.

Kompetisi ini dibagi menjadidua kategori, yaitu IT Essen -tials, diikuti oleh 401 pesertadari sembilan negara (Austra -lia, Indo ne sia, India, Kamboja,Srilanka, Malaysia, Filipina, Si -ngapura dan Thailand). Se -dang kan CCENT, diikuti oleh3.506 pe serta dari 15 negara(Australia, Banglades, Fiji, In -do nesia, Je pang, Korea Selatan,Kamboja, Srilanka, Maldiv, Ma -laysia, Fili pina, Singapura, Ta -ilan dan Vi etnam)

Yang lebih membanggakan,mereka tidak hanya sukses me -rebut posisi teratas pada ajangbergengsi ini, tetapi mereka ju -ga berhasil mengungguli la wanlawannya yang datang dari ber -bagai perguruan tinggi terbaikse-Asia Pasifik.

Menurut Program DirectorBakti Pendidikan Djarum Fo-un dation Primadi Serad dalamrilisnya Rabu , untuk sebuah

pres tasi yang membanggakanini, pihaknya memberikanapre siasi prestasi kepada parapemenang dari SMK Muhammadiyah Kudus tersebut.

Juara pertama diraih Mu -hammad Abdul Haq menerimahadiah sebesar Rp 5 juta, juarakedua diraih Ghozi FawwasAtstsaqofi mendapatkan Rp 4juta. Tiga siswa SMK Mu-hammadiyah lainnya: YuanAnggara Putra, HernandytyaYu lianto Putra dan Mu ham -mad Alan Nur menyabet pe -ring kat empat, peringkat limaITE dan peringkat empat belasuntuk CCENT, masing masingmenerima Rp 3 juta. Dua orangguru pendamping yang selamaini menjadi pembimbing parasiswa berprestasi tersebut jugamenerima apresiasi masing-ma sing sebesar Rp 5 juta. Me -reka adalah Eko Wahyudi danAlex Hassanudin. ■ h-jie

Siswa SMK Muhammadiyah Berprestasidi Ajang ITE dan CCENT

SEMARANG - Memiliki Fa -kul tas Kedokteran (FK) kini taklagi sebuah mimpi bagi Uni -versitas Semarang (USM). Per -gu ruan tinggi tersebut bergerakcepat dengan tidak saja menyiapkan staf pengajar, namun kesiapan sarana dan prasarana ju -ga terus dilakukan demi terwujudnya FK.

Salah satu langkah nyatade ngan melakukan pemba ngu -nan Gedung V di komplekKampus USM Jalan Arteri Su -karno Hatta, Tlogosari, Sema -rang. Bangunan yang nantinyamenjadi tempat studi mahasiswa yang berkonsentrasi dibidang ilmu kesehatan ter -sebut.

Ketua Pengurus YayasanAlumni Undip, Prof Ir JoetataHadihardaja dalam kegiatanpeletakan batu pertama ge -dung kampus berlantai enamRabu (30/12), mengungkapkan, pada tahun 2016 USMakan memiliki gedung enamlantai untuk Fakultas Kedok te -ran. Gedung yang diberi nama

gedung ‘V’ diproyeksikan mu -lai dibangun awal Januari 2016dan selesai pada akhir Juli ta -hun depan atau jelang pene ri -maan mahasiswa baru.

Joetata Hadihardaja mence -ri takan, melihat konsentrasi lu -lusan yang akan bertanggungjawab atas kesehatan dan ke -selamatan masyarakat makadalam pengurusan fakultas ba -ru memerlukan energi ektra.Pasalnya, pendirian FakultasKedokteran memiliki spesi -fikasi dan persyaratan khususkarenanya mendirikan FK ti -daklah semudah mendirikanfakultas yang lain.

“Tidak saja gedung kampusuntuk pendidikan. Namun, ke -beradaan rumahsakit jugamen jadi persyaratan pendirian.Karenanya, kedepan USM ti -dak saja membangun kam pus,namun juga akan membangunrumahsakit,” tambahnya.

■ 26 DokterSaat ini USM telah didukung

26 dokter yang terdiri 16 dokter

spesialis dan 10 dokter umum.Hal itu dilakukan untuk memenuhi salahsatu persyaratan danpersiapan fakultas kedokteran.“Selain gedung enam lantai,USM juga telah mempersiapkan gedung dua lantai disebelahnya yang akan diperuntukkan sebagai Poliklinik danApotek USM serta praktek paradokter spesialis,” imbuhnya.

Sementara Rektor USM, ProfDr Pahlawansjah Harahap ber -harap dengan didirikannya FKUSM bisa memicu semakin me -ningkatnya sumber daya ma -nusia civitas akademika USM.Tidak saja dalam bidang pem -bangunan namun juga munculdari bidang kesehatan dan ke -manusiaan.

Rektor sangat mendukungbagi dosen untuk studi lanjutS3 dan mendukung bagi ma-hasiswa yang akan melakukanpenelitian diperguruan tinggiluar negeri yang sudah MoUdengan USM baik di Thailand,Korea Selatan, Taiwan maupunJepang. ■ lek-jie

USM Realisasikan Fakultas Kedokteran

Manfaatkan Peralihan Kewenangan untuk Pemetaan Kebutuhan Guru

MENERIMA: Wakil Rektor I UIN Walisongo (kanan) Dr Musahaditengah menerima cenderamata dari Ketua STAIN Curup, Prof Dr H BudiKisworo MAg seusai penandatanganan MoU di Gedung Rektorat KampusUIN Walisongo. ■ Foto: Shodiqin

PEMBANGUNAN FAKULTAS KEDOKTERAN : Ketua Pengurus Yayasan Alumni Undip, Prof IrJoetata Hadihardaja meletakkan batu pertama sebagai tanda dimulainya pembanguna gedung enam lantaifakultas kedokteran USM pada Rabu (30/12) . ■ Foto : Felek Wahyu

“Berdasarkan rekapitulasiSD/SDLB dan SMP/ SMPLB/SMP Terbuka penerima BOS dikabupaten kota se-Jateng pe-menuhan kekurangan Triwu-lan III dan IV tahun 2015,se banyak Rp 2.210.200.000

untuk jenjang SD/SDLMdengan rincian 2.051 seko-

lah dengan 11.051 siswa. Se-mentara untuk jenjang SMP/

SMPLB/SMP Terbuka, ter-catat Rp 3.277.000.000 yang ter -

bagi untuk 703 sekolah dengan13.108 siswa,” papar KepalaDinas Pendidikan Provinsi Ja -teng Drs Nur Hadi AmiyantoMed, kemarin.

Secara lebih detail untukting kat SD/SDLB, KabupatenTegal mendapat alokasi terbe-sar dengan Rp 239.600.000, ter -bagi untuk 86 sekolah denganjumlah siswa 1.198 orang, ke-mudian Kabupaten MagelangRp 145.600.000 dengan 62 seko-lah 728 siswa, sementara KotaSemarang diposisi ketiga men-dapat Rp 142 juta, terbagi un -tuk 92 sekolah dengan jumlahsiswa 710 orang.

Sementara untuk jenjangSMP/SMPLB/SMP Terbuka,alokasi terbesar untuk Kabu-paten Kebumen dengan totalRp 369 juta terbagi untuk 25sekolah dengan 1.476 siswa, se-lanjutnya Kabupaten Batangsebesar Rp 366.500.000 untuk21 sekolah dengan 1.466 siswa,sedangkan posisi ketiga KotaSemarang dengan 30 sekolahserta 1.202 siswa mendapat alo -

kasi Rp 300.500.000.“Dengan ini kami informa -

sikan kepada sekolah penerimadan lembaga penyalur danaBOS. Dana BOS ini juga sudahmasuk ke rekening sekolahmulai minggu pertama bulanDesember 2015,” tambahnya.

■ TersalurDiungkapkannya penyalu-

ran BOS pemenuhan kekuran-gan triwulan III dan triwulanIV 2015 tersebut berdasarkanData Pokok Pendidikan (Dapo -dik) tertanggal 3 November2015, yang diterbitkan oleh Ke-mendikbud RI.

“Dana yang kita salurkantersebut, sudah termasuk pe-menuhan SD/SDLB danSMP/ SMPLB/Satap denganjumlah peserta didik dibawah60 siswa atau sekolah kecil,berdasarkan rekomendasidan Dinas Pendidikan Kabu-paten/Kota yang terkait,”tambah Nur Hadi.

Disatu sisi, dirinya mene-gas kan ada beberapa catatan

yang harus diperhatikan olehpihak sekolah atau pun DinasPendidikan Kabupaten/Kota.Sa lah satunya, bagi SD/SDLBdan SMP/SMPLB/Satapyang menerima penyaluranmelebihi dari jumlah siswayang terdaftar, Dinas Pen-didikan Kabupaten/Kota wa -jib mere ka pitulasi SD/SDLBdan SMP/ SMPLB/Satapyang menga la mi kelebihanalo kasi dan menyetorkan ke -lebihan alokasi ke kasda Pro -vinsi Jateng.

“Saya juga perintahkan un -tuk memantau pelaporan penggunaan dana BOS 2015 secaraonline oleh sekolah melalui la -man bos.kemdikbud.go.id. Me -ngumpulkan dan mereka pitulasi laporan realisasi penggu-naan dana BOS Tahun 2015 da -ri sekolah, selanjutnya melaporkan kepada Dinas Pendi di kanProvinsi Jawa Tengah pa linglambat tanggal 10 Januari 2016dengan Formulir BOS-K8,”pungkasnya. ■

rix-jie

SEMARANG - Dinas PendidikanProvinsi Jateng memastikan penyalu-

ran pemenuhan kekurangan dana Ban-tuan Opersional Sekolah (BOS)

Triwulan III dan IV 2015 di Jatengsudah sepenuhnya dilakukan.

Tercatat dana sebesar Rp 5.487.200.000sudah terserap untuk jenjang

SD/SDLB dan SMP/SMPLB/SMP Terbuka.

Dana BOS Rp 5,4 M Sudah Terserap

Kamis Wage, 31 Desember 2015

SEMARANG – Masa peralihan kewe-nangan pengelolaan SLBN, SMA danSMK dari pemerintah kabupaten/kotakepada pemerintah provinsi, sesuaidengan UU 23/2014 tentang Pemerin-tahan Daerah, harus dimanfaatkanuntuk melakukan perbaikan. Salahsatunya pemetaan jumlah dan kebu-tuhan guru.

“Sesuai UU 23/2014 peralihan ter -sebut mencakup berbagai aspek dariaset hingga tenaga pendidik dan ke -pen didikan. Masa peralihan ini harusdimanfaatkan oleh pemerintah pro vinsi, untuk memetakan jumlah guru serta kebutuhan yang ada di lapa ngan,”papar pengamat pendidikan Jateng DrMuhdi SH MHum, kemarin.

Namun yang terjadi saat ini, peral-ihan kewenangan tersebut justru me -nimbulkan kebimbangan bagi seluruhguru honorer yang ada. Hal tersebutdipicu rumor bahwa pemberlakuanma najemen pengelolaan sekolah olehpemerintah provinsi, hanya menang-

gung gaji dan tunjangan guru PNSsaja, sedangkan guru honorer dan te -naga administrasi non-PNS masih di -bebankan kepada pemerintah kabupaten/kota.

“Seharusnya dengan pelimpahankewenangan tersebut tidak hanyanasib guru PNS yang diperhatikan,namun juga guru Non-PNS atau hon-orer. Ini menjadi satu paket, tidakterpisahkan,” imbuhnya.

Disampaikannya, saat ini Jatengmasih kekurangan guru. Untuk men -cukupinya, digunakanlah tenaga guruhonorer. “Lalu kalau guru honorer inidicoret, lalu siapa yang akan me nu -tupi kekurangan guru ini? Siapa yangmengajar siswa? Seharusnya ini jugaturut dipikirkan pemerintah provinsi.Kecuali kalau memang sekolah ter -sebut sudah tidak membutuhkan. Na -mun sejauh ini, keberadaan guru honorer ini karena sekolah tersebut masihkekurangan guru, sehingga dibantuoleh mereka,” lanjut Sekretaris Umum

PGRI Jateng ini.

■ Lebih ArifSelama ini keberadaan guru ho no -

rer tersebut menjadi tanggung jawabsekolah, sehingga ketika sekolah ter -sebut berada dalam kewenangan pro -vinsi, secara otomatis maka tanggungjawab guru honorer juga dibawahprovinsi.

“Pemerintah pusat sendiri sudahmenyampaikan bahwa Indonesia saatini kekurangan guru, jangan sampaipara guru honorer ini disisihkan. Pe -me rintah harus lebih arif dalam me -nyikapinya,” tandas Rektor UPGRIStersebut.

Sesuai dengan Pasal 404 UU No23/2014, serah terima Personel, Sar -pras/Aset & Dokumen (P3D) sebagaiakibat pembagian urusan kewenan-gan dilakukan paling lambat dua ta -hun sejak diundangkan atau 1 Januari2017.

Sedangkan dalam Surat Edaran

Mendagri No 120/253/SJ dis-ampaikan, inventarisasi P3Ddilaksanakan paling lambat31 Maret 2016 dan SerahTerima P3D dapat dilak-sanakan pa ling lambat2 Oktober 2016 agarmenjadi dasar penyusunan RKPD, KUA/PPAS dan rancanganPerda Tentang APBDProvinsi 2017,” te -rangnya lagi.

Jumlah guru hon-orer atau non-PNS diJateng berdasarkandata Dinas Pendi di -kan Jateng 2014, un -tuk jenjang SMA se banyak 10.204orang, SMK seba -nyak 26.607 orang,sedang jenjang SLBN se-banyak 465 orang. ■

rix-jie Muhdi

Nur Hadi Amiyanto

Foto: Arixc

Foto: Arixc

Page 12: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

ONNA Window Fashion Tirai Jende-la (RolerBlin,Vertical Wooden Blind,Roman Shades dll) Kassa Nyamuk(Magnetic,Lipat dll) Pintu&Partisi(Exona,Folding Door, Lipat Doors,Shower Screen) Puri AnjasmoroDD.I/5 Ph7608065 Ruko MataramPlaza B/2 Ph3560058 PatimuraNo.6-F Ph3544857 Smg.

SMG 31 L30

PUSAT GIPSUM Majapahit 237 SMGT:6718379, Gipsum KW.I, 54rb, HoloGalvanis 12.500, Bajaringan 60rb

SMG 31 L30

TRUSSINDO STEELRangka atapbaja ringan.Kwalitas utama brgaransiCV.Graha Paramitha 024-76745858

SMG 31 L30

STAR ALMNFOLDING GATE,CANO-PY, Tenda Krey,RollingDoor,Rak SikuMT. Haryono 664 Ph3511181-3586666

SMG 31 L30

SPECIAL CANOPY Balkon,Pagar,Mu-rah,Cepat.76740494- 085100103473

SMG 31 L30

R.DOOR Rp.250rb,CANOPY,GALVA-LUM FGate,TKrey”Hidayah”081904441108

SMG 31 L30

KUSEN ALUMUNIUM+ ANEKA ETALASECkrawala Tgh 2/21-7609431/70312400

SMG 31 L30

LANTAI MOTIF 40X40 KWI=37rb/mAbadi, Pekojan 25 Ph3541561 Smg.

SMG 31 L30

SAVITRICANOPY,FGATE,RTANGGA,SS, Pgr Jl.Peres74 Ph3541874-3551406

SMG 31 L30

- JASA PROPERTY -

RUMAH DESAIN Rancang BangunHotel,R.Tinggal,Kantor,Showroom,dll. Hub: 024-7466345/08112772089

SMG 31 L30

- PENGIRIMAN BARANG -

SRT MOVERS Jasa Pindahan,PackingTrucking Indonesia & Int`I.024- 7618570/081390247559/08170196266

SMG 31 L30

- SERVIS (PANGGILAN) -

PAK MAN PH.6709281/085103069700Jet Pump,P.Air,M.Cuci,W.Heater,K.Gas,TV,Kulkas,Kuras Sumur,BuatSumur Bor,P.Instalasi Pipa.24Jam

SMG 31 L30

SPESIALIS” ... LIBUR BUKA AC,AC,Kulkas,M.Cuci......Ph.7624896 -0819852224 Panggil Murah Garansi

SMG 31 L30

SONY,TOSHIBA,SHARP,LG,POLYTRONService TV LCD+Tbg.O24-4OOO3358

SMG 31 L30

- SIUP/NPWP/TDP/TDR -

NPWP,SIUP,TDP,CV,IMB,HO,PasportVisa,Merk,Akte2.OmOen:0816653014

SMG 31 L30

- SUMUR/WC -

DOREMON SEDOT WC 024 - 6722.939- 7672.9596 / 082.210.081.081 /081.5567.0303 No Truk Tua Hrg MrhTRUK BARU BANYAK CEPAT & JUJUR

SMG 31 L30

ZEBRA KURAS WC Djmn Bersih & PuasMahal Tidak Jadi Jaminan.HubungiCakrawalaTmr18.Ph7609683/7601651

SMG 31 L30

CENDANA KRS WC MOBIL BARUDijamin cepat, bersih & memuaskanHub:(024)3542653-3562498

SMG 31 L30

SEDOT WC MAMPET WtafelSalGot-Tnp Bongkar 085100119712/082322503878

SMG 31 L30

SANTOSOJAYAKRS WC&LBH,TANJUNG8 Ph.(024)3548090-3542438-3542439

SMG 31 L30

- HAJI / UMROH -

UMRAH MUSIM SEJUK mulai 02 JanTiap Snin,Rbu,Kmis&Sbtu PROVIDERVISA.HARGA PROMO.Hub:KAISA LILHAJJ,024 3559 678/081 2287 7758

SMG 31 L30

- KENDARAAN SEWA -

RODAJAYA NewAlphard\rdblquoteSCPS” Velfire,CamryV.Fortnr/PajeroMtcDsl 12-15,Inova/NwInova GDsl\rquote 10-15 (12/18Jam)Pm-byrnBsDebit/Master/ Visa.T:024-8415031/08883908999

SMG 31 L30

SEWA BUS PARIWISATA AC/NONAC 27, 31, 35, 39, 55, 65 Seat 2015Sewa Non AC Dapat AC Ekonomi.Hub: 024-70112889/70445558/6718303-4

SMG 31 L30

JOKERAlphard 1,250Jt/New Alphard1,8Jt/AllNewCamry1Jt/Fortuner850Rb/Inv/Hiace.Hrg Tms Spr+BBM,MtnBns Bnga:0817256780/085290875678

SMG 31 L30

BUS NUGROHO AC/NON AC/EKO-NOMIS 59/50/38/31/27 Seat Th`2013Melayani Tour Jl.Kawi I/13 SmgPh(024)8318454-8504071-70286647.

SMG 31 L30

POLARIS RENT HiAce 16Seat-Inova-Avanza-085100864157-08156557896

SMG 31 L30

250rb+SPR12JamAvzInovXnaElfTravPjrIrma085100730146/081390333820

SMG 31 L30

- MAKANAN/MINUMAN -

SopMatahariFatmawatiTrmaPesanan6735693/08156562512 FreeDelivery

SMG 31 L30

- RUMAH MAKAN -

RAYAKAN MALAM OLD&NEW &Pesta Kembang Api diPuncaknya KotaSmg Singer Febru+Boneka Felli&Wah-yu, Madam Gilda, Fire Dance, Badut,Sexy Dance, Magician, Evi “GadisPlastik”D`Terong Show.Alam IndahResto,T.7472632-Ani, 081228775450

SMG 31 L30

UNTUK APAPUN KEBUTUHAN ANDA!!!Kami Siap Mlayani,JsMulai1, 25% /Bln dg Pros Cpt,SyrtMdh, JkWaktuSd 5th,Jmn Srtfkt/BPKB. Hub Sgr:KSP Primadana: Wahidin-8441882/83 Srondol-7498181,Un-garan-6926060/ 7070,Ngalian-7600066/16, MajaPahit-6724888,Purworejo-(0275)-323987,Yogyakarta- (0274)555123.

SMG 31 L30

KRDT WANITA IND Khss Hdh VoucrBlnja,Plaf.sd100Jt,JW60Bl,Bunga1,1%. Mnjdi Wnt Mandiri,MmbangunIND.Hub:BPRGunungRizki:6710088,081226620088. Ktr Pst:6705442,Puri:7614965,DIPanjaitan:3515088,Ngaliyn:7623338,Jtisari:76672672

SMG 31 L30

BPR SKA RINGAN ANGSURANNYACPT Cairnya,Bunga Mulai 0,75%J/W4Th JaminanSertifikat/BPKB.Hb:MentriSupeno No.1:024-8447988,Jrakah:024-7617091,Tlogosari024-6731451

SMG 31 L30

BUTUH DANA CPT ? Syrt:Mudah, JmnBPKB/Srtfkt.Hub:BPR Artha Mukti San-tosa, Jl.Jend.Sudirman No.167T.7608811,7603323(Fanny/Prisma)

SMG 31 L30

BUTUH DANA CPTJaminanBPKB/Ser-tifikat,Mbl/Mtr MshKrdt Bs Dijaminkan.Hub:Kop.Karya Mandiri,Kedung-mundu,T.6717059 - 0888 08705 048

SMG 31 L30

BTH DANA CPT,5Mnt Cair,Tnp SurveyJam:Sertif &BPKB.KSP.Centra DanaNgesrep Tmr V/32 D-08112792095

SMG 31 L30

Jasa Tutup Kartu Kredit/KTA. Byr 30%Lunas 100%.Tinah:0812.8153.9552

SMG 31 L30

BELI MBL,BngMulai 0,49% SyrtMdhCMMF: 085100553336 / 085101226333

SMG 31 L30

- TAILOR -

ALEX`S TAILOR & TEXTILE IMPORTPeterongan Plaza B.6,T.8413356 Sm

SMG 31 L30

CV.SUPRA: SEWA AC BARU+GNSET,FANCOOL,JlBeli/BongkarPsng/Srvis:ACGnset. T024-6724679/081.2253.5555

SMG 31 L30

GLOBAL TEHNIK SewaAC BARU,GEN-SET FanCool D/L Kota,Jual/Beli/Srvis/Perbaikan AC.T:6700775-70286545

SMG 31 L30

CCTV HD 3MP Bening Men Gajah-mada 180A SMG. T:024-8414433 /8413232

SMG 31 L30

MATRIX PARABOLAPsgBr/ServisCCTVParbola 085102080024/081575580008

SMG 31 L30

MAXEGARDCCTVhdcvi.720p.SgtJelasSiangMalam.08122515653.Seroja2/3

SMG 31 L30

DIBELI TV,LED,AC,KULKAS,M CUCI.ph:085100131411/087731626941/sms

SMG 31 L30

NIKMATI OLD&NEW, Pesta KembangApi di Puncaknya Kota Semarang,Bersama Keluarga &Pasangan,di AlamIndah Hotel & Motel dari Setiap SudutKamar. RSVP: 7471911-7472667

SMG 31 L30

BUKA 24JAM PASTI DAPAT TERMURAHTiketPswt,Kereta,Htl.Cendrawasih17 T:024 3559 678 /081 2287 7758

SMG 31 L30

Hlg: STNK H.5009.ZR An.Andi TriMulyandono.Bukit Unggul I/29SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.2714.GA An.Tjan BudiChandra Cemara III/13-37 SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.2474.LY An.DariyoKarang Jangkang RT 5/4 Semarang

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.2892.DZ An. MaryonoJl.Waru II/105 RT2/6 Bymnk SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.6054.AQGAn.SusiloAdi,SE Semarang

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.2703.HR An.IsmiyatiJl.Bukit Kencana III/D-376 SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.5346.BR An.AchmadRondhi Kp.Karangrejo RT2/2 SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.7606.LS An.JantPattalala Merbabu Raya 314 SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H.2803.CZ An.DayantoJl.Asrama TNI AD Mrican SMG

PLG 31 L2

Hlg: STNK H4418JR Zainun Nasihin-Rowosar Tgh.Rt.1/4 Tblg.SMG

PLG 31 L2

TELAH HILANG Dari Dalam MobilPanther 1 Buah Tas Ransel WarnaBiru Hitam Di Daerah Banyumanik PdHari Senin 28-12-2O15 SekitarJam19.OO Yang Berisi SURAT-SURAT Penting.BagiYang MenemukanHarap Menghubungi Bpk.ARY- O24-67O6986 Atau O8132677453 AkanDiberikan Imbalan Yang Sepantasnya

SMG 31 L30

HILANG BPKB B-381-KYA,AN: ADYANURNISA,Komplek Polri Blok O/49Rt.6 Rw.3 JAKSEL.081222944577

SMG 31 L30

HILANG STNK H-9863-GG,AN:SNVTPenataan Bang & Lingkungan Jateng, JlGubernur Budiono 9 Gjhmngkur Smg

SMG 31 L30

HILANG:STNK SUPRA X125 Th2009 No.Pol.H-3957-BF,a/n.Kesi Tri-astuti, Jl.Bugangan Dlm C/87 Smg

SMG 31 L30

Hilang STNK H2834LW,AN:Abdul Ro-khim,Bkt Beringin Elok IIB/273 Rt.5/14

SMG 31 L30

STNK H-5690-WB An Rohadi D/aJl.Argobudoyo RT6/3 Ledok Sltg

SMG 31 L30

Hlg STNK Motor H-5397-DZ An.MochYusri Yusakir. Hub: 085642707098

SMG 31 L30

Ngekost Bisa Dapat Hadiah HanyaAda di D`Paragon Fasilitas LengkapAC Furnished,dll Mulai 1,5jt/Bln,150rb/Hari, 5 Lokasi Strategis. Hub:081229992200 ww.dparagon.com

SMG 31 L30

KOST LAVEENDER Pria & PasutriHarian /Migguan/ Bulanan. Fas:AC ,TVFlat, Bedset, Wifi, TV Kabel ParkirLuas,Genzet.Tmn Anjasmoro IV/32.T:O24-76OO223/O81291371O16

SMG 31 L30

PANGGILAN Kpd:Bp.Arman-Sumi-atiD/A Tonjong RT.01/08 KalijurangBrebes, Harap Dtg Ke BapelsosAsuhan Anak Worowiloso.Jl.Dipone-goro No.85 Salatiga

PLG 31 L5

Kursus Privat: Tinju dan Muay Thai.Hub:Budi HP 081215808938 PIN:5A041DED

SMG 31 L30

AHLI GIGI PALSU Riska Dental Pedu-rungan Tgh gg.4/47A. T085640632882,081391596004.TrmPnggilan

SMG 31 L30

GLOBAL MEDIACUT STIKER RP20/CM2 MMT16rb/m2,1Way,Sandblast Ce-tak A3 Ful Colour, BrosurUndngn Kar-tuNm,Im Bonjol95/A4.3521606-081327717188

SMG 31 L30

JUAL CEPAT TANPA PERANTARABIJI MOJOKELING, Kualitas Super,Jumlah Banyak. Hub.0811 9556 5640811 955 6559, 081 1955 6567

SMG 31 L30

RENOVASI SOFA K.Tamu,Ukir,K.Mkn,dll. Budiman. 3515411/085100128709

SMG 31 L30

ACCU NS40=300,N50=390 Gratis JamDinding.SmgInd E2/12-08122912629

SMG 31 L30

BrgLamaKunoMbelMtr Uang Hiasn AlatMainanKmHrgaiSimpatk082136584946

SMG 31 L30

JUAL BELI Alat Fitnes baru bekasTelp. 081329927044

SMG 31 L30

BANTAL LATEX TIDUR JADI SEHATNyaman & Berkualitas: 0816664272

SMG 31 L30

DBELIBRG2 Bekas&Bongkaran RmhBudi:085875931315/(024) 3583053

SMG 31 L30

MEBEL SAMPURNATERLUAS,MURAHBAIK DAN LENGKAP,BUKTIKAN!

SMG 31 L30

DIBUTUHKAN: QC Inspek FurnitureL/P pglmn min 2 th di bidangnyaMarketing Furnt utk di Jakarta laki-laki usia max 25th single,min SMU/Sdrjt pnmplan mnrik,rapi, bersih,rajin,ramah di sediakan mess.lama-ran dikirim ke PT.Indoexim Int`l jl.ryJepara Bangsri Km5 Gg.Gempol 2/1mambak Jepara e:[email protected]

SMG 31 L30

2016 MASIH NGANGGUR Ayo KerjaDi Telemarketing,Walk in Interview:Tiap Hari S/D Tgl:31/12`2015,Jam09.00 DiGedung Menara SuaraMerdeka Lt.3 Jl.Pandanaran No.30Smg (Up.Katerin)

SMG 31 L30

Perguruan Tinggi yg sdng brkem-bang Membutuhkan Customer Ser-vice,Min S1,Pnmpln Mnrik,Kmnktif,Bkrja Shift Krm Lamaran Ke:AMIKJTC,Max 1mgg kelud ry 19T.8310002/085100444592

SMG 31 L30

Dbthkn: Produksi & QC.Syarat:Ijazah SMA/STM Mesin (Prod) Max25 Surat Ket Dokter, SKCK, KTP,Lamrn ke: PT Kurnia Adijaya MandiriKIC Jl.Gatot Subroto Blok 11 C No.5

SMG 31 L30

DIBTHKAN SGR:WAITER/S,Jujur,PenampilanMenarik,SMA,Max.25Th.Lmr Ke: Jati Legi Resto,Jl.Jati RayaBlok G No.4 Bmanik Smg,T.7472661

SMG 31 L30

CARI SOPIR SIM B1 Umum,Dom.Smg30-40Th & ADMIN,Wnt,25-35Th,minSMK,bs Komputer,Pglmn di Gudang089678777330/Taman Marina A2/38

SMG 31 L30

Dicari Karyawan Produksi & Sopir. Jl. Pe-muda 50 (Depan Sri Ratu) Fornet Laundry

SMG 31 L30

DICARI TUKANG POTONG KAOS &Jaket Bila Minat Segera Hub:Pak JokoJaket :024-6702311 & 085600070784

SMG 31 L30

DBTH:MARKTNG&KOLEKTOR,L/W,u/Kop Rejo Makmur.Jl.Semawis Raya Blok ANo.1,Kedungmundu,Tembalang,Smg

SMG 31 L30

CARI PENJAHIT Untuk ModisteJl.Progo 2 No.20 SMG. 024-3546920

SMG 31 L30

CR PRT & SusterDlm/LuarKota/Pulau,GjBesar,TnpPot.087736300027

SMG 31 L30

BTH P/WPramusaji,Serabutan,u RMmax 25Th,Mnrik. 082 137 239 888

SMG 31 L30

ROOM BOY HOTEL PRIA,SLTA,ISLAMKirim Jl.Pemuda No.23 Semarang

SMG 31 L30

DICARI Tk.Payet yg Berpnglmn.Jl.Maluku I/12 Smg.085225351001

SMG 31 L30

CARI:TkgLas& Tkg Serabutan ProyekT:085 20121 4135/ 0857 4595 6278

SMG 31 L30

BTH KAPSTER PENGALAMANHub: Rina 085 225 430 042

SMG 31 L30

Cr.SALESMANConsumerGoods,PglmnJl.WR Supratman Kav.44 Smg Barat

SMG 31 L30

DIBUTUHKAN OPERATOR CETAKOffset 1/2 Plano Hub.0878 3253 1979

SMG 31 L30

DICARI Marketing MinSMA Usia Min24Th SIM C,Menarik.085100257918

SMG 31 L30

PRIME POWER RENTAL (RentalGenset) Hemat Solar,Free Delivery&Perawatan,Hemat Total PemakaianHrg Kompetisi Hub:TrianaBintang024.658.1760/024.351.9324-26

SMG 31 L30

HARAPAN DIESEL dealer gensetHartech Yanmar-Perkins-Cummins-Volvo-Foton-Lovol (8-2000kva). RkPekojan kav1/02.T:3522000 Smg

SMG 31 L30

- BMW -

320i`2005Facelift,100%Orisinil318i`2002 Facelift,Hitam,Velg 8Naga Jaya Motor,7604047/7603253

SMG 31 L30

- CHEVROLET -

Jual Chevrolet Spin LTZ 1.5 AT`2013trwt,bensin,tgn 1,putih. 081370123294

SMG 31 L30

- DAIHATSU -

SANTOSA MTR Mjpahit129B,6720720Xenia Li+`2011,H,Tangan PertamaGranmax D 1.3`2012,H,Tgn PrtamaTerios TX Manual`2010,Hitam,Trwt

SMG 31 L30

GranMax MB 1.3D `2012,H,Tgn 1,MlsTrwt,Sgt Istimewa,Orsnl.08122514214

SMG 31 L30

GrandMax PU`2014 Hitam,Tgn 1,BanSerep,blm trn.085702125770 tdk sms

SMG 31 L30

JUAL Gran Max 1.3 Pick Up`2011 (H)Hitam, Rp.62Jt, Hub: 085290848691

SMG 31 L30

GRANMAX 1.3/1.5 PU/BOX`12`13`14Badak VIII/7 Smg, 081 390 236464

SMG 31 L30

SIRION`013 PUTIH,ISTIMEWA SKALI108jt Pas Hub.081 228 069 600

SMG 31 L30

D.ESPASS P.U02 1.3,Jl.MenjanganDlm II No.2.Hub:081228271458

SMG 31 L30

JlCpt XeniaLi audioTV`04 CoklatMuda Metalik 60jt.085741652091

SMG 31 L30

- FORD -

FORD ESCAPE 2.3 XLT AT`06 (H)Hijau tua,antik.Hub:087731665533

SMG 31 L30

- HONDA -

CRV`10 2.4Titanium,100% OrisinilJazz`2013 RS AT,Orange,185JtNaga Jaya Motor,7604047/7603253

SMG 31 L30

Mobilio Prestige AT`15 (H) Silver,Tgn1,Body Mulus:085702125770 Tdk SMS

SMG 31 L30

BU:JAZZ`05 IDSI,MANUAL,HITAM,Plat H,PajakPanjang.081225793322

SMG 31 L30

H.CRV 2.0 Th2007 A/T,SilvrStoneH,Ban Baru,Full ORS-081807774500

SMG 31 L30

JAZZ RS AT 011 MMC PUTIH,ISTMW165jt Pas Hub.081 904 961 725

SMG 31 L30

JAZZ V-TECSPORTY MMC`06 MERAHManual,H.Asli DrBr :085102290996

SMG 31 L30

Honda Jazz RS AT 13/14 Silver H Is-timewa Spt Baru.082226702737

SMG 31 L30

JAZZ RS`AT 14 Model baru putihK,Istimewa.081325704810

SMG 31 L30

Jazz Vtech 2008 A/T Abu2 airbagspion retract Istw.085100255039

SMG 31 L30

Jual CRV 2.4 2010 Polish metal Istimewa... 0821 3380 9527

SMG 31 L30

- HYUNDAI -

HYUNDAI AVEGA Manual`08 istwHub:0877 3166 5533

SMG 31 L30

- ISUZU -

PANTHER PU`09`10 AC,TP,PS,TUR-BO Badak VIII/7 Smg, 081 390 236464

SMG 31 L30

- JEEP -

Taft GT 4X4 Dsl`95 Pol H,Htm,orisinil antik,Ban 31,AC,Tape, JokHadap Depan. Hub:081325729555

SMG 31 L30

- MAZDA -

MAZDA TRIBUTE 2.0 MT`06 Hitam MazdaMPV2.5 AT`02 Silver Hub:0888 6517007

SMG 31 L30

- MERCEDEZ -

MERCY A-160 AT`02 Hitam Plat HHrg 76jt. Hub:081 93 193 7171

SMG 31 L30

MERCY C180 Manual`95 SilverHub:0877 3166 5533

SMG 31 L30

E 320 MASTERPIECE, Abu2 Metalik,Istimewa, Plat L, 64Jt. 085865557555

SMG 31 L30

C300`2010 AVGT,H,Tgn I dr BaruNaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 31 L30

- MINI COUPER -

MATAHARI AUTO TELP 8411357Cooper red`11 plat H,istw

SMG 31 L30

- MITSUBISHI -

Jual Cpt BU: Mitsubishi Ekl Dbl`11/12,Ekl Bak`14,L300 Box`10BrgSimpanan,Terawat.Hub:024-7617575 /081567788060 (NoSMS)

SMG 31 L30

COLT TSS PU `2013, `2014, `2015Badak VIII/7 Smg, 081 390 236464

SMG 31 L30

CANTER Ekl`08 Antik/Colt Diesel EklBox`02 Ors Cat-081325919162

SMG 31 L30

L300 Th`2009 Box Almn,IstimewaHub:085 102 749 658

SMG 31 L30

L300 PU th 2004 siap pake Hp: 081 228 330 681

SMG 31 L30

- NISSAN -

Jual Cpt BU: X-Trail XT AT`05 Ser-ena Star AT`08 Brg Simpanan, Ter-awat. 0815 6760 6577 (No SMS)

SMG 31 L30

BU NISSAN INFINITY`2002 MEWAH,MURAH,Antik.Hub:081 2289 9168

SMG 31 L30

JL:GRAND LIVINA`13/14 (FaceLift)HWS,H,Km18Rb,IstwSkl-08122907435

SMG 31 L30

XTrail 05 Full Audio, VR 18. Hub: 085 776 767 666

SMG 31 L30

- SUZUKI -

DIAN MOTOR Jl.GAJAH 26A, SMGEstillo `12 MT,Putih,Istw Futura `11MT,Silver,Ors Karimun `00 MT,Sil-ver,Istw Escudo `02 MT,Hitam,OrsCat 2 Estim `96 `94 Silver, Istw

SMG 31 L30

Jual Cpt BU: APV`06/08/09/10, Escudo1.6`03/06,2.0`03,Karimun Estillo`11Brg Simpanan,Terawat 024-7617575/081567788060(NoSMS)

SMG 31 L30

X-OVER AT`08,SWIFT MT`08 TDP20R3 GX AT`13,GL AT`14,MT`13 KatanaGX`02,01,97 TDP 15jt TrijayaMbl,Suyudono 99-3521066

SMG 31 L30

S.APV GLX Manual`05 Tgn I istwGrand Vitara 2.4 AT`10/11 HitamIstw.Hub:0888 651 7007

SMG 31 L30

BU:SPLASH GL`11 M/T Biru (H) Tgn1Km dikit, Super Istw. 085100385858

SMG 31 L30

BU:APV SGX`08 Silver(H) Sidekick`97Merah, Km50rb Asli,Istw.082134383030

SMG 31 L30

SWIFT GX AT`14 PUTIH,ISTIMEWA,Pakai Sendiri.Hub:0813 2553 7198

SMG 31 L30

APV PU 13/14 AC/BLIND VAN 2014Badak VIII/7 Smg, 081 390 236464

SMG 31 L30

CARRY 1.0 PU / BOX ALMN `2008Badak VIII/7 Smg, 081 390 236464

SMG 31 L30

Suzuki Futura DX`2006,IstimewaHub:085 102 749 658

SMG 31 L30

APV ARENA TH`08 Silver,AC Dbl,Mulus,Hrg 88jt. Hub:081225869349

SMG 31 L30

KARIMUN GX TH`05, Istimewa,70jtHub: 081225869349

SMG 31 L30

SPLASH`11Mrh,PjkPjg,TV,SnsorParkir,KM13rb,FVar,Ors.081578833909

SMG 31 L30

- TOYOTA -

RUSH`2012 S HITAM,SANGAT ISTWAlphard`2008 Hitam,Full Variasi In-nova`06 G AT Dsl,Btl2 Top Kond AltisG MT`01 Mobil Sgt Top Kond NagaJaya Motor,7604047/7603253

SMG 31 L30

Jual Cpt BU: Avanza G`08,InnovaE/G`05/08;Rush Matik`08Brg SimpanAn, Terawat. Hub: 024-7617575/081567788060(NoSMS)

SMG 31 L30

FORTUNER G DSL MT,asli H,dr br,abu2,srvs rcrd nsmco,istw skl.Hub:081 22679 8818

SMG 31 L30

INNOVA G Diesel AT`12 Pth,Tgn1,AD,Km40rb, Istw, 235Jt. 085842024377

SMG 31 L30

BU: Grand Innova Dsl`12 M/T,Tg1DrBrIstw. 085100102262 / 082134383030

SMG 31 L30

KIJANG INNOVA G DIESEL MT `2005(H)Tangan I.Hub:085 100 15 5788

SMG 31 L30

RUSH TypeS`10 A/T,Slvr,TgnIdr BrIstw,Ban+Pajak Baru.085701229333

SMG 31 L30

JUAL KIJANG`91 ,Silver,27 Jt. Hub = 0878 3271 1668 (NO SMS)

SMG 31 L30

AVANZA E 2011 Abu2 Mtlk FullVarH 9465 NL.109jt.Hub:085225307863

SMG 31 L30

GRAND INNOVA G bensin manual`2012 wrn putih.Hub:081229200200

SMG 31 L30

JUAL KIJANG KAPSUL DSL`01,Birutua,Plat H,HP=85jt.081901827113

SMG 31 L30

DIJUAL AVANZA G `2007 IstimewaHub:081 325 729 555

SMG 31 L30

SANTOSA MTR Mjpahit129B,6720720Avanza G`2009,H,Hitam,Tgn Prtma

SMG 31 L30

AVANZA G`04 SILVER,BAGUS,90jtHub. 085 225 025 259

SMG 31 L30

BU FORTUNERDSL,Htm,G09 Mnl,IstwTrwt:Borobudur UtrRy 76 MnyrnSmg

SMG 31 L30

BU GREAT COROLA93 IstwTrwt,FVarAudio:Borobudur Utr 6/2 MnyrnSmg

SMG 31 L30

BU YARIS`07 LIMITED S,FullAudioIstw:Borobudur Utr 6/2 Mnyrn Smg

SMG 31 L30

T.SOLUNA`2001XLI SILVER 60Jt.Jl.Menjangan II/42:081228176979

SMG 31 L30

Allnew Avanza G 2013 Hitam Km26rb airbag Istimewa.081226889009

SMG 31 L30

INNOVA G Diesel At th 2005,H, Sil-ver,Brg BagusSkl.081325093003

SMG 31 L30

Innova V Diesel MT 08 Silver HPajak Panjang.081 2244 22591

SMG 31 L30

- VW -

MATAHARI AUTO TELP 8411357Rdy Caravelle biru`03

SMG 31 L30

AC MOBIL ANDA Bermasalah ? Bau ?Bengkel Resmi AC Denso Di OlimartSB, Jl.Majapahit 160 SMG T.6703009(Samping TOL Gayamsari) BengkelAC Denso Resmi & Terpercaya

SMG 31 L30

GLARE CAR POLISH Merawat &mengkilapkan cat mbl kesayanganAnda Dgn Glass plexin, Garansi 18bln,Hub:Arvia (024) 8412885 web-site:www.arviajaya.com

SMG 31 L30

SALE:CAMERA & SENSOR PARKIR,TV 2din OEM/Universal,Monitor Head-rest, Alarm,Kaca Film,Lampu HID,Cover Jog,dll:Karoseri Center 2Jl.Hasanudin D.52 AB: 024-3558816

SMG 31 L30

FANI VARIASI SPESIALIS KARPET &Jok Mobil.Bahan TerLengkap,Rapi &BerGaransi.DrWahidin 76 T8508875Jl.Thamrin 44 Semarang.T.3552398

SMG 31 L30

FORTUNER 06/10 jadi Grand NewFortuner15=17,5Jt+Cat.Innova 04/12jd15=10jt+Cat.SuryaJaya,Siliwangi438

SMG 31 L30

KACA FILM FULL 250rb!!3M 999rb!Promo Akhir Th.Reza,085640033333

SMG 31 L30

KF PANGGILAN PLG MRH:3M,NEXT, PGSpectrumSolar.081326398096Grs5Th

SMG 31 L30

- HONDA -

SUPRA X 125 `2014,Tgn 1,VR,Merahban blkg baru.085702125770 tdk sms

SMG 31 L30

- YAMAHA -

JUAL YAMAHA BYSON`2011Jarang Pakai. Hub:0858 650 87008

SMG 31 L30

PastiKerja /Buka Bengkel Sepeda Motor081325742288www.djienekaabadi.com

SMG 31 L30

Kursus Brevet Pajak & Akuntansi Dsrmuai 4Jan`16,TTC-Tax TrainingCenter Jl.HOS Cokroaminoto6.T:0243518247

SMG 31 L30

BelajarMenghias Tart UlangTahun JmnBisa Step By Step.Fortune3569676

SMG 31 L30

MAK EROT Pengobatan AlatVital,U/Bsr, Pnjang, Kuat, Krs, Thn Lama, Im-potensi Dll.Ditangani Ust.AbdulAzisAlamat:Jl.Supriyadi Samping BKK,Singa Raya No.14 HP:085600065748

SMG 31 L30

IMPOTENSI&EJAKULASI Dini,KurangKeras,TdkBisa Memuaskan PasanganKhitan,WntFrigid,Kering PremonoPause,Pengobatan Dokter.Klinik Har-moni: 024-8316841/081225171799

SMG 31 L30

TELAT BULAN Cpt,Aman,Akrt,Tun-tas, (Aws Wnt Hml). 085726925934,087832125700, BB:28787D4F.Ter-api/Herbl

SMG 31 L30

ARJUNA MASSAGE 50rb/Jm.Bnr2PijatCapek&Kebugaran.Tng Wnt.Jl.LamperTgh Ry 615.Trm Pgln.081327912815

SMG 31 L30

MASSAGE & RILEX Panggilan HotelCall Aja. Lisa-082135608290 No SMS

SMG 31 L30

HERNIA/AMBEIEN/PROSTAT Sem-buh Total Sinshe T:081 23666 3401

SMG 31 L30

ANDA MAUMASSAGE N RELAXCall Aja Cici 081 22800 6575

SMG 31 L30

RISKA: 081 325 068 122, Nex Exclu-sive Massage Call, No SMS

SMG 31 L30

PIJAT Tradisional Capek2, PanggilanHub: Ibu Pramesti 0821 3396 2805

SMG 31 L30

METTA MASSAGE EXCLUSIVE Can-tik Ramah Fres Call 081228620602

SMG 31 L30

PIJAT SEHAT TENAGA PRIA 24th.Call : 085 950 481 944 (No SMS)

SMG 31 L30

Fresh,enjoy,rilex pgilan hotel diSmg.Hub:081225509678

SMG 31 L30

Dijual Rumah Kos & Rumah Induk Kost11KT,Kamar Mandi Dalam,SelaluFull, Rumah Induk 3KT,Kamar MandiDalam, SHM,Ls.274m,Rp.1,4M/NegoDi Wonoharjo /Borobudur Rt.2/XI Kembang Arum.085876481911

SMG 31 L30

DEMPEL BARU DP 15Jt.T36 Dlm Kota500m Dari Arteri Sukarno - HattaPerum Bumi Banjardowo Indah T.36Dp Mulai 4Jtan, Sedia/Jual TanahKavling.Hub:76729318 / 76586905

SMG 31 L30

PERUM Mutiara Sebakung BangetayuPromoAkhir Thn Hny Utk 5UnitSajaT36/72 Hrg 200Jtan.Hub:Ktr Jam 8 -20WIB:081229933331/081226591962

SMG 31 L30

DiJual Rumah DiPerumahan UngaranSunrise Residence,Lokasi TengahKota Ungaran, Promo Full HadiahType40,47,58,80.T:085101703205

SMG 31 L30

PROMO MURAH AKHR TH,Puri MjphtCluster,Pdrgn,T.36&45,FreeSemuaBy,Bns AC,Kanopi,Tandon,Tinggal 15Unit. 085727538008,08122971992

SMG 31 L30

RUMAH di Sinar Waluyo, Tipe50/110 Harga 375 Juta, Free SemuaBiaya Hub: 0823 2518 5498

SMG 31 L30

Dijual Rmh Hook,HM. LT:300 LB:200Cck utk Usha/Kos2an. Jl.MulawarmanBanyumanik. Hub: 081229310456

SMG 31 L30

JUAL Rmh HM Lt.119m2,Full Bangnan3KT,2KM,Di Sendangmulyo Smg,Hub:081290339248 & 08112713285 (TP)

SMG 31 L30

Silkwood, alam Sutra, Town Oak,Studio 33M, Full Furnish Lux,Lengkap, 800jt, Hub: 081310001270

SMG 31 L30

Brooklyn, Alam Sutra.SOHO.81m.Hdp Boulevard City. 1980 jt.Hub:081310001270

SMG 31 L30

GUDANG:Gedangan Grogol Solo,LT:1300/LB:1000(5M Ng).08122606032

SMG 31 L30

HM T.60/61, 2KT,GRSI,265JT,T60/100, 3KT,Grsi 325Jt. 08122939430

SMG 31 L30

RMHJl.TenggerDktAkpol,SHM.LT275LB200.Hub:081 2279 4320 TP.NoSMS

SMG 31 L30

COOL PROPERTY GrahaMukti TlogoMulyo T50/90,T39/72:08122881438

SMG 31 L30

GRAHAMUKTI Tlogomulyo Blok G,T36DP 10%: 024-76580971/081391331861

SMG 31 L30

Rmh Cluster Dpan Pasar PedurunganHrg 280Jtn.Minat Hub:085876388833

SMG 31 L30

RMwh Ltb340m 800jt DktPsrMangkngltb340m1,7MTsmRyBmk08179503935

SMG 31 L30

Page 13: WAWASAN 31 Desember 2015

BLORA– Hutan kota ko lek -si Perhutani Kesatuan Pe-mangkuan Hutan (KPH)Ran dublatung, Blo ra, ka -wasan hutan kota yangakhir-akhir tampak ku rangperawatan, kem bali men da -pat perhatian khu sus daristake holders untuk dihi jau -kan ber sa ma-sama denganmena nam 500 pohon dari 10

je nis tanaman. “Terima kasih, ini per ha -

tian yang luar biasa, kamibangga dengan kegiatan po -si tif stake holders,” ungkapAd mi nis tratur PerhuttaniKPH Randublatung, Blora,Her di an Suhartono, Rabu(30/12).

Dalam kegiatan peng hi -jau an di hutan koleksi

(hutan kota), jelasnya, te lahtertanam 500 pohon (10 jenistanaman) yang ada di Blora,mereka yang terlibat adalahangota Mus pika, perwa kil -an Lem baga MasyarakatDe sa Hutan (LMDH), danke lom pok tani hutan.

Sedikitnya 200 orang ter -li bat dalam aksi peng hij au -an, bahkan perangkat kelu

rahan, dan jajaran Rim ba -wan Perhutani KPH Ran-dublatung ikut mela ku kanpenanaman 500 po hon dari10 spesies lo kal.

Penanaman berbagai ta -na man lokal itu, dila ku kandalam acara pe nutupan aca -ra hari Menanam Pohon In-donesia, dan bu lan me nanam nasional yang dipu sat -kan di Hutan Ko ta KoleksiPerhutani KPH Randu bla -tung yang me miliki luas lu -as 32,4 hektar terbagi dalam10 blok.

■ PemeliharanHutan koleksi adalah lo -

ka si pendukung ke giat anpu blik, yakni kawasan hu -tan kota yang dirintis padapro gram pembuatannyatahun 2003, dan su dah hi -dup 280 jenis ta naman dariber bagai jenis. “Memangku rang dapat perhatian,alhamdulillah kini wargamendukung pe ra wa ta n /penghijauan,” kata Her dian.

Dia berharap, kegiatanini tidak hanya penanamantanaman dihutan kota se ca -ra bersama-sama denganpa ra stake holder, namun

juga perlu dilakukan ge rak -an pemeliharaan terhadaptanaman.

“Ini ruang publik hijaumi lik bersama, mari kita hi -jauakan dan rawawat ber sa -ma-sama,” jelasnya lagi.

Lokasi di pinggir jalanBlora-Randublatung itu,

desaian awal dibuat hutankota koleksi adalah untuksarana belajar mengajar bagimasyarakat tentang berba-gai jenis tanaman yang ada,dan sarana rekreasi agrowisata bagi masyarakat.

Di lokasi itu, tersediasarana publik bagi ma sya ra -

kat Blora dan sekitar nya,tidak hanya untuk kegiatanbelajar mengajar tentangtanaman kehu ta nan dannonkehutanan, ta pi jugatersedia sarana untukperkemahan dan rekreasikeluarga.■

K9-Tj

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Dimeriahkan 6 Panggung Hiburan

“Lalu-lintas lingkar alun-alun,jalan pemuda, jalan utama la in -nya kami tutup sebelum dan se -su dah perayaan malam tahunba ru,” jelas Kapolres AKBP DwiIndra Maulana melalui Kasat Lan -tas AKP Handoko Suseno, Rabu(30/12).

Di malam pergantian tahun,Pe merintah Kabupaten (Pemkab)melalui Dinas Perhubungan Pa ri -wi sata Kebudayaan Komunikasidan Informatika (DPPKKI), akanmemberikan suguhan hiburan ke -pa da warganya dengan men di ri -

kan enam titik panggung hiburan.Panggung hiburan itu berada

di kawasan car free night (CFN)sepanjang Jalan Pemuda mulaiAlun-alun hingga Blok T (eksterminal), pergantian tahun akanmeriah, kata Kepala DPPKKI HSlamet Pamudji.

Enam pengguna itu, lanjutnya,akan ditampilkan bermacam hi -bu ran, mulai tradisional hinggamusik modern, dan puncak per -gan tian tahun (pukul 00.00 WIB),akan dilaksanakan pesta kem -bang api bersama Penjabat (Pj)

Bu pati, dan Forkopimda di pang -gung utama timur Alun-alun ataude pan MD Mall.

Adapun enam panggung hi -bur an itu, panggung 1 (timurAlun-alun) dengan live musicband bergenre RnB (Semarang).Panggung 2 (depan kantorDPPKAD) tari-tarian tradi sio -nal/seni barongan. Panggung 3(pe remparan Grojogan) kesenianmu sik keroncong/campursari.

■ Tindak TegasSedangkan panggung 4 (de -

pan Klenteng Hok Tik Bio) de -ngan kesenian Tayub. Panggung5 (barat Tugu Pancasila) me nam -pilkan live musik Ganesha BandDin dikpora. Panggung 6 (Blok T)dengan musik live dari komunitasband Blora Music Community(BMC).

Kasat Lantas Handoko Susenomenambahkan, rekaya lalu-lintasdengan penutupan jalan me la -rang semua jenis kendaraan ber -

mo tor dilarang masuk ke Alun-alun dan lokasi CFN (jalanPemuda), sehingga kendaraan ke-cil dan roda dua hanya sampaiTu gu Pancasila arah selatan danutara.

Menurutnya, kendaraan rodaempat dari arah barat (Semarang)dilarang masuk tengah kota, dandialihkan belok Jl Agil Kusu ma -dya. Dari arah utara hanya di izin -kan sampai depan SMPN 6 Blorabelok ke timur atau perempatanKarangjati belok ke timur menujuperempatan Bangkle.

Sementara itu Kapolres BloraAKBP Dwi Indra Maulana, me -ngingatkan kepada warga agar ti -dak berlebihan dalam me nyambut tahun baru, jangan membawamiras, senjata tajam, narkoba, danbarang terlarang lainnya.

“Kami akan tindak tegas jikaada yang membuat keributan, ba -wa (minum) miras, narkoba, dansen jata tajam,” tandasnya.■

K9-Tj

KUDUS– Dinas Perdagangandan Pengelolaan Pasarmenegaskan seluruhpedagang kaki lima yangselama ini mangkal di tepijalan Sosrokartono, Kaliputu,harus angkat kaki padapertengahan Januari 2016mendatang. Para pedagangtersebut akan dipindahkan kepasar baru yang letaknyaberada di Kaliputu gg 5 yangtak jauh dari pasar lama.

Hal tersebut sebagaimanaditegaskan Plt Kepala DinasPerdagangan dan PengelolaanPasar, Sudiharti, Rabu(30/12).

”Ya karena pasar sudahjadi, semuanya PKL yang saat

ini masih mangkal di tepijalan harus pindah tanpaterkecuali,” ujarnya.

Disinggung kapan waktupasti relokasi, Sudiharti masihbelum memberi kepastian.Namun, diharapkan relokasibisa dilaksanakan secepatnyamengingat keberadaan PKLKaliputu selama ini seringmembuat kemacetan jalurtersebut.

Jumlah pedagang yangakan direlokasi, menurutSudiharti sesuai dengan hasilpendataan awal. Pihaknyatidak menjamin pedagangyang baru juga akan men da -pat kan tempat di pasar baru.

■ Sudah SelesaiMenurut Sudiharti, sejauh

ini pasar Kaliputu baru yangdibangun dengan anggaransekitar Rp 1,7 miliar sudah se -lesai dibangun. Pasar tersebutsiap untuk menampungsemua pedagang yang saat inimasih berada di tepi jalan.

Pembangunan pasar Kali -putu yang terletak di KaliputuGang 5 tersebut, menelanbiaya hingga Rp 1,7 miliar.Jumlah tersebut diambilkandari Anggaran Pendapatan,dan Belanja Daerah (APBD)perubahan dan Dana AlokasiKhusus (DAK) Provinsi.

Dana yang banyak tersebut,digunakan untuk membangun

pasar yang memiliki atap.Selain itu, bangunan jugasangat layak dan kokoh untukmenampung banyak peda -gang.

Selain bangunan, pihaknyajuga membangunkan pagaryang mengelilingi bangunan.Hal itu dilakukan untuk men -jaga barang para pedagangagar lebih aman jika ditinggal.

”Ada petugas yang berjagajuga, jadi jika barang da ga -ngan ditinggal pemiliknyaaman. Selain itu, jika pem ba -ngunan tahun ini masih ku -rang, maka dapat kamiusul kan dalam APBD tahunde pan,” imbuhnya.■

Tom-Tj

Bersama Hijaukan Hutan Kota

HUTAN KOLEKSI : Stake holders Perhutani KPH Randublatung, Blora, turun ke hutankoleksi menanam 500 pohon dari 10 spesies, Rabu (30/12) kemarin.■Foto : Wahono-Tj

Jl.Sriwijaya 4 SMG (Samping Telkom,barat SPBU)L:650m,Uk.20mx32m(boleh direnovasi),Rp.200Jt/th, NEGO08122923435 OPEN LISTING !!

SMG 31 L30

DISEWAKAN RMH Di SAMPANGANJl.Lamongan 4/6 Smg,7KT,4KM,Garasi,35Jt/Th, Hub: 085876101758

SMG 31 L30

KAVLING Siap Bangun DiBulusan Se-marang,Dekat UNDIP,Lingk PerumElite Listrik,PAM:085100961419

SMG 31 L30

Tanah 406m2 HM. 1,8Jt/m2 Nego diSaputan Mrican. Bonus RumahT.250m2 Hub: 085226623001

SMG 31 L30

JL TNHPekrngn SiapBangun 860m2,750rb/m,Conge Kudus.085264294399

SMG 31 L30

JL: Murah Sawah HM 2050m2 100Jt.Cangkiran Mijen,085640783354

SMG 31 L30

LULUR Untuk P/W Tenaga BaruWanita Muda. T:0858 6508 4842

SMG 31 L30

BUTUH: Wanita SMA/D3 (2 orang)u/Admin Toko dan Gudang. Sopir B1/B2(1orang) Jl.Jend Sudirman 64 Amb

SMG 31 L30

Frans ArsitekDesain 3D,Renc RmhInterior,konstr pglm 08164248028

SMG 31 L30

PURI WAHIDREGENCY JL ARGABO-GA T.40/72, 49/98. DISC 20%. HUB:JL JENSUD 97 LT 2 (0298) 328400

SMG 31 L30

Pencuri Gasak Konter HPKUDUS– Pencurian konter handphone kembali terjadi dikonter hp AD Cell, yang berada di perempatan jalur lingkarMejobo, Rabu (30/12) kemarin. Seisi konter dikuras habisoleh kawanan pencuri hingga mengakibatkan kerugianratusan juta rupiah. Ironisnya, pencurian ini merupakanyang ketiga kalinya terjadi di konter tersebut.

Salah seorang karyawan konter, Adi Setyawanmengungkapkan, kejadian tersebut diketahui saat sejumlahkaryawan mau membuka konter. Betapa terkejutnyamereka ketika melihat konter sudah dalam kondisiberantakan. Sejumlah handphone yang semula berada dietalase, raib dari tempatnya.

Melihat hal tersebut, mereka kemudian segeramelaporkan kejadian tersebut ke aparat kepolisian setempat.Dan tak berapa lama, petugas Inafis Polres Kudus pun tibauntuk melakukan olah TKP.

Adi menuturkan, peristiwa pembobolan kontertempatnya bekerja telah terjadi untuk yang ketiga kalinya.”Kejadian pertama kali terjadi pada 2007 lalu, dengankerugian puluhan juta. Sedangkan kali kedua tahun 2009,yang kerugian ratusan juta soalnya konter sampai benar-benar habis. Dan kejadian kembali terulang hari ini,”katanya.

Pada pencurian kali ini, tidak semua barang konterdikuras. Meski demikian, jumlah kerugian lebih banyakketimbang pencurian sebelumnya. Sebab jumlah barangyang lebih banyak diambil meskipun tidak semuanya.‘’Kerugian ditaksir mencapai Rp 500 juta,” tandasnya.

Diakui Adi, sebenarnya pengamanan konter sudahdilakukan secara maksimal. Setidaknya 16 CCTV sudahterpasang dalam konter besar itu, bukan hanya di ruangdepan saja, tapi juga kamar yang terletak di lantai atas.”Kalau di konter ada empat CCTV,” ujarnya.

Namun, apesnya, dari keempat CCTV tersebut, tigakamera ternyata arahnya dibelokkan oleh pelaku. Sehinggarekaman yang ada, tidak dapat menangkapnya gambarpelaku saat beraksi.

Selain dengan CCTV, pengamanan juga dilakukandengan menempatkan pegawai yang tidur dalam konter.”Tiap malam ada empat petugas yang tidur di sini secarabergantian. Itu untuk pengamanan konter juga,” ujarnya.

Rukhoyatul Ulya, pemilik konter cukup menyayangkankejadian tersebut. Apalagi, pihaknya selama ini juga telahmeminta bantuan warga sekitar untuk ikut membantumengawasi konter. ”Setiap bulan saya juga memberi uangkeamanan kepada wara. Tapi kenapa ya konter sayakembali dibobol,” tandasnya.

Saat ini, kasus tersebut masih dalam penyelidikan aparatkepolisian. Diduga, pelaku beraksi secara berkelompok danmengetahui secara persis kondisi konter.■ Tom-Tj

BLORA– Malam pergantian tahun di Blora nantimalam diprediksi akan berlangsung lebih marakdibanding tahun lalu. Untuk keperluanpengamanan, selain diturunkan sedikitnya 200personel Polres, TNI, dan institusi terkait, alun-alundan jalan utama lokasi pemusatan massa akanditutup untuk semua kendaraan.

HARUS PINDAH : Nampak para buruh rokok menyerbu dagangan PKL Kaliputu yang berada di tepi jalan Sosrokartono. Kondisi tersebut membuat jalursetempat sering macet.■ Foto : Ali Bustomi-Tj

Januari, PKL Kaliputu Harus Hengkang

Sejumlah RekananTerkena SanksiKUDUS– Sejumlah rekanan pelaksana proyek di DinasBina Marga Pengairan Energi dan Sumber Daya Mineralakhirnya terkena sanksi atas pekerjaan yang merekalakukan. Upaya tersebut dilakukan lantaran pekerjaanyang dilakukan rekanan tersebut tidak sesuai dengankontrak yang ada.

Kepala Dinas BMPESDM Kudus, Samani Intakorismenjelaskan, jumlah rekanan yang terkena sanksi adaenam. Satu rekanan terkena denda akibat pekerjaannyamelebihi batas yang ditentukan. Sementara, limarekanan lain akhirnya dipotong pembayarannyalantaran beberapa pekerjaannya tidak sesuai spesifikasi.

”Untuk rekanan yang pekerjaannya terlambat, sesuaiaturan dikenakan denda 1/1000 dari nilai kontrak setiapharinya,” kata Samani, Rabu (30/12).

Sementara, untuk yang terkena sanksi pemotonganpembayaran, menurut Samani sebenarnya bukan akibatkesengajaan. Pasalnya, beberapa diantaranya akibatpersoalan teknis seperti selisih ukuran besi, atau adanyaketidaksesuaian volume pekerjaan dengan yangditentukan dalam kontrak.

”Seperti ukuran besi yang semestinya 7 mm, tapiternyata kurang. Hal tersebut ada yang diakibatkankarena ukuran yang tersedia di toko memang kurang,”tandasnya.

Hanya saja, saat ini Samani enggan membeberkansiapa saja rekanan yang terkena sanksi tersebut.

Sementara, disinggung apakah ada rekanan yangmasuk dalam daftar hitam (blacklist), menurut Samanitidak ada. Secara keseluruhan, pekerjaan yangdilakukan para rekanan yang ada tergolong cukup baik.

”Meski ada beberapa yang kurang maksimal, tapisecara umum pekerjaan sudah baik. Kami dari Dinasselaku penerima pekerjaan, secara intensif melakukanpengawasan,” ujarnya.■ tom-Tj

Page 14: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

■ Lampaui Batas Waktu, Rekanan Dikenai Denda

Pembangunan Stadion Bhumi Phala Molor

Proyek ini adalah satu dariempat proyek di Temanggungyang pekerjaannya melampauibatas waktu pengerjaan, yaituStadion Bhumi Phala, proyekpembangunan Pasar HewanKranggan, proyek Pasar Can-diroto, dan proyek pemba-ngunan Gedung Instalasi Be-dah Sentral RSUD Temang-gung.

Kepala Bagian Pembangu-nan Setda Temanggung, BagusPinuntun, Rabu (30/12) kema-rin mengungkapkan, sebanyaktujuh proyek yang saat ini se-dang dalam pembangunan diKabupaten Temanggung te-

rancam tidak tepat waktu pe-nyelesaiannya.

‘’Empat dari tujuh proyekpembangunan tersebut telahmelampui batas waktu, se-dangkan tiga proyek lainya di-perkirakan tidak akan selesaipada waktu yang telah diten-tukan sesuai kontrak kerja.Keempat proyek tersebut yaitupembangunan Stadion BhumiPhala, Pasar Hewan Kranggan,Pasar Candiroto dan pemba-ngunan Gedung Instalasi Be-dah Sentral RSUD Temang-gung. Tiga proyek lainya yangberpotensi terlambat adalahpembangunan Gedung DPP-

KAD, Gedung Disdukcapil danpembangunan talud RSUDTemanggung,” kata Bagus Pi-nuntun, kemarin.

Bagus mengatakan, pemba-ngunan Pasar Candiroto de-ngan nilai kontrak Rp4.3 miliaryang dikerjakan oleh PT Mang-gung Mas Perdana harusnyaselesai 4 Desember lalu, pem-bangunan Stadion Bumi Phaladikerjakan oleh PT DepayanaBarokah dengan nilai kontrakRp15,5 miliar baru mencapai 74persen, dan seharusnya selesai7 Desember lalu.

“Kemudian yang ketigapembangunan Pasar HewanKranggan oleh PT Bumi MasPerdana dengan nilai kontrakRp3.1 miliar yang harusnya se-lesai 3 Desember. Kemudian,pembangunan instalasi bedahsentral RSUD Temanggung

yang dikerjakan oleh PT Mang-gung Mas perdana dengankontrak Rp 6.1 miliar, harusnyaselesai 4 November hingga saatini masih 97 persen,” katanya.

Ia menambahkan, proyekpembangunan lainnya terlam-bat penyelesaiannya yakni ge-dung DPPKAD dan gedungDisdukcapil yang dikerjakanoleh PT Cahaya Bangun KotaWali, pengerjaannnya baru 75persen. Sementara pembangu-nan talud RSUD saat ini barumencapai 40 persen.

■ DendaKepala Dinas Kebudayaan

Pariwisata Pemuda dan Olah-raga (Dinbudparpora) Temang-gung, Woro Andiyani menga-takan, pihaknya menjatuhkandenda kepada pihak kontraktorsebesar Rp1.552.400 per hari,

terkait tidak selesainya proyekpembangunan Stadion BhumiPhala tersebut.

Ia menambahkan, sanksi be-rupa denda tersebut diberikan, setelah pihak kontraktor tidakmampu memenuhi target pem-bangunan yang seharusnyarampung pada tanggal 7 De-sember 2015, dan berlaku sam-pai masa perpanjangan padatanggal 28 Desember 2015.

Woro mengatakan, keter-lambatan tersebut bukan tanpasebab. Pihak kontraktor pelak-sana, dalam hal ini PT Depa-yana Barokah Indah asal Pa-suruan Jawa Timur beralasan,proyek senilai Rp 15,5 miliar inimolor lantaran dua hal, yaitufaktor cuaca dan keterlambatanbahan material.

Pembangunan stadion baruselesai sekitar 80 persen dari

keseluruhan proyek. Ada tigabagian yang hingga kini belumtersentuh, yakni lintasan, jog-ging track, dan plafon atas.

“Kita punya konsultan pe-ngawas dan teknis yang terusmemantau proyek ini. Dari la-poran yang masuk, untuk spekbangunan secara keseluruhanbagus dan kokoh. Termasukdari rumputnya yang telahberstandar nasional, yaitu jenisJoycia Javanica,” katanya.

Woro menambahkan, pi-haknya tidak segan untuk me-mutus kontrak dengan pihakpenggarap, mengingat prosespembangunan tahap selanjut-nya akan segera dimulai padatahun 2016. Yakni bagian tri-bun penonton VIP, perkan-toran, rest room, dan sekatpembatas antara penontondengan lapangan. ■ Ias-Tj

TEMANGGUNG- Kontraktor pelaksana proyekpembangunan Stadion Bhumi PhalaTemanggung gagal menyelesaikan pekerjaannyasesuai batas waktu yang ditetapkan.

Truk BBM Boleh MelintasMUNGKID- Guna meningkat-kan kelancaran aru lalu-lintasliburan akhir tahun 2015, jaja-ran aparat Satlantas Polres Ma-gelang melaksanakan giat so-sialisasi terhadap surat edaranMenteri Perhubungan (Men-hub), terkait larangan ken-daraan angkutan barang. Da-lam surat edaran Menhub, ten-tang larangan angkutan barangkecuali mengangkut sembako,truk BBM.

“Aparat Satlantas PolresMagelang, melakukan sosiali-sasi, dalam rangka peningkatanpelayanan dan kelancaran aruslalu lintas, pada masa angkutanNatal 2015 dan Tahun Baru2016, diperlukan pengaturanarus lalu lintas, dan laranganberoperasinya kendaraan ang-kutan barang,” kata Kasat Lan-tas Polres Magelang, AKPChoerul Anwar, Rabu (30/12).

Menurut AKP Choerul An-war, larangan beroperasinyakendaraan angkutan barang dijalan raya berdasarkan keten-tuan peraturan perundang –undangan. Untuk mendukungkelancaran lalu lintas pada ma-sa angkutan natal 2015 dantahun baru 2016, mulai tanggal30 Desember 2015 hingga tang-gal 3 Januari 2016 kendaraanangkutan barang dilarang ber-operasi.

Sedangkan kendaraan ba-

rang yang dilarang beroperasi,meliputi kendaraan pengang-kutbahan bangunan, kenda-raantempelan ( truk tempelan ),kereta gandengan ( truck gan-dengan ) serta kendaraan kon-tainer, dan kendaraan pe-ngangkut barang dengan sum-bu lebih dari dua. “Jajaran kamiakan melakukan tindakan bagikendaraan yang melanggar,”tegasnya.

Larangan beroperasinyakendaraan angkutan barangsebagaimana dimaksud, kecua-likan bagi kendaraan peng-angkut Bahan Bakar Minyak(BBM) dan Bahan Bakar Gas(BBG), kendaraan pengangkutternak, bahan pokok (beras, gu-la pasir, terigu, minyak goreng,cabe merah, bawang merah,kacang tanah, daging sapi, da-ging ayam dan telur ), angkutanpupuk, susu murni, barang an-taran Pos dan barang eks-por/impor dan ke pelabuhanekspor/impor. ■ ali-Tj

PEMERIKSAAN : AparatSatlantas Polres Magelang,

melakukan pemeriksaan terhadapangkutan barang yang melintas.

Pemeriksaan dilakukan, sesuaiSurat Edaran Menhub, terkait

larangan angkutan barang padamasa angkutan Natal 2015 dan

Tahun Baru 2016. ■Foto : Ali Subchi-Tj

Disiapkan Regulasi Lindungi Perempuan dan Anak MUNGKID- Masalah keke-rasan terhadap perempuandan anak yang cenderung me-ningkat dewasa ini mendapatperhatian serius dari kalangananggota DPRD Kabupaten ma-gelang. Atas hal itu, para wakilraykat berinisiatif membuatregulasi untuk mencegah danmelindungi perempuan dananak dari tindak kekerasandan diskriminasi.

“Regulasi itu bertujuan un-tuk mencegah serta melindu-

ngi perempuan dan anak daritindak kekerasan dan diskri-matif,” kata Arif RohmanImam, Ketua Pansus I DPRDKabupaten Magelang, usaipembahasan Raperda Perlin-dungan Perempuan dan AnakTerhadap Tindak Kekerasandan Diskriminasi, kemarin.

Rapat kerja dihadiri ekse-kutif antara lain dari Baper-maspun-KB serta Bagian Ke-sra. Hasil pembahasan akandilaporkan dalam kepada pim-

pinan DPRD dalam rapat pari-purna Kamis (31/12) hari ini.

Bila disetujui, akan ditin-daklanjuti dengan penerbitanSK Bupati atau Perbup sebagaipetunjuk pelaksanaanya.

Melalui perda itu, kata dia,pemkab didorong untuk mem-bentuk lembaga perlindunganperempuan dan anak hinggake tingkat kecamatan dan desa.Tugas lembaga itu adalah me-layani dan menangani kasuskekerasan yang menimpa pe-

rempuan dan anak di wilayahmasing-masing.

Selain itu, Pemda harus bisamemberdayakan masyarakat.Dalam arti, selain lembagayang terbentuk, LSM (lembagaswadaya masyarakat), organi-sasi sosial kemasyarakatan,atau perseorangan bisa turutberpartisipasi. Misal, melaku-kan pencegahan dan perlin-dungan bagi korban keke-rasan. ■

TB-Tj

Kerangka Tertindih Batu Ternyata Korban PembunuhanWONOGIRI- Kerangka manu-sia berjenis kelamin perem-puan yang ditemukan wargaDusun Trukan RT 01 RW5 DesaSambiroto Kecamatan Praci-mantoro, Wonogiri di sela-selabebatuan di tegalan milik war-ga desa setempat, ternyatamerupakan korban pembunu-han. Itu adalah kerangka Su-narti, warga Pracimantoro.

Kapolres Wonogiri AKBPWindro Akbar Panggabean,Rabu (30/12) mengabarkan ka-lau pihaknya telah berhasil me-

ngungkap kasus tersebut dantelah menangkap pelakunya.

‘’Terungkapnya kasus inidari kalung kesehatan yang di-temukan di sekitar tengkorak.Dari barang bukti itu, lalu kitamenginformasikan kepada ma-syarakat. Kemudian, pada Se-nin (21/12) ada warga yangmelapor bahwa kalung kese-hatan itu mirip dengan milikibu pelapor. Dari situ, kita ke-mudian mulai melakukan pe-nyelidikan,” kata Windro.

‘’Pelapor mengaku kehila-

ngan ibunya sekitar bulan No-vember 2014 lalu. Ketika ituibunya pamit ke salon untukmenagih utang. Saat pergimenggunakan sepeda motorHonda Vario bernopol AD 3441YU. Setelah ditelusuri, sepedaitu digadaikan kepada Suhar-no,” kata Windro.

Dari Suharno, lanjutnya, di-peroleh informasi kalau sepedamotor tersebut digadaikan ke-padanya oleh Sriyadi alias Zu-kira alias Reta (40) pemiliksalon yang beralamat di Desa

Sambiroto, Pracimantoro. Su-harno menggadai Rp 2,5 juta.

‘’Saat digrebek dia (Sriyadi,red) sedang tidak ada di ru-mah, dan kita mendapat in-formasi kalau dia sedang be-rada di Pacitan. Sriyadi kitatangkap Selasa (29/12) di Pa-citan,”katanya.

■ Tagih UtangDi hadapan polisi, Sriyadi

mengakui semua perbuatan-nya. ‘’Menurut pengakuannya,sekitar bulan November 2014

tersangka didatangi oleh Kor-ban bernama Sunarti, wargaPracimantoro. Sunarti datanguntuk menagih utang sebesarRp 5 juta. Ketika ditagih bu-kannya uang yang diberikanmelainkan umpatan dan lua-pan amarah,’’ jelas Windro.

Sekitar pukul 21.00, masihkata Windro, tersangka me-ngajak korban untuk meng-ambil uang. Namun di jalanyang sepi, tersangka meng-hentikan sepeda motornya ke-mudian membekap korban de-

ngan sarung hingga pingsan.Lalu, untuk memastikan kor-ban meninggal dunia, tersang-ka memukul punggung korbandengan batu,” ungkap Windro.

Usai menghabisi nyawakorban, tersangka kemudianmenutupi jasat korban denganranting dan batu di sebuahtegalan tak jauh dari tempatnyadibunuh. Perbuatan tersangkabaru terkuak pada Sabtu(19/12) saat ada warga sekitarmelihat ada kerangka manusiatertutup ranting. ■ Pm-Tj

Wafiroh Kembali Pimpin Perempuan Bangsa PKB

MUNGKID- Hibatun Wafirohkembali dipercaya untuk me-mimpin kepengurusan Perem-puan Bangsa Partai Kebang-kitan Bangsa (PKB) KabupatenMagelang periode 2016-2021.Wafiroh terpilih secara akla-masi sebagai ketua badan oto-nom PKB dalam musyawarahcabang (muscab), Minggu(27/12).

Bersama pengurus baru, Wa-firoh berjanji akan terus mening-

katkan konsolidasi intern orga-nisasi. Yakni, penguatan kelem-bagaan pengurus di tingkat PACjuga menjadi program lima ta-hun ke depan. Serta meningkat-kan kapasitas dan partisipasianggota di bidang politik.

Selain itu, mendorong kaumperempuan untuk lebih peduliserta menekan angka kekerasanterhadap perempuan dan anak.“Pengurus juga tidak keting-galan akan memperjuangkanhak-hak perempuan yang ma-sih menjadi persoalan,” kata-nya, kemarin.

Organisasi ini mengembantugas membantu memper-juangkan garis kebijakan partai,khususnya dengan kelompoktertentu yang mengarah ke seg-men kaum Hawa.

Ke depan, kata Wafiroh, par-tisipasi perempuan tidak hanyasebagai objek, tetapi harusmenjadi subjek. “Memper-juangkan hak-hak gender se-suai program kerja lima tahunke depan,“ katanya, dalammuscab yang dihadiri olehKetua DPW PKB Jateng HMYusuf Chudlori, Ketua DPWPerempuan Bangsa PKB JatengHj Rosidah dan jajaran pe-ngurus DPC-PAC PKB Kabu-paten Magelang. ■

TB-Tj

Foto : TB

Hibatun Wafiroh

Fariz RM di BorobudurBOROBUDUR- Rio Fe-brian bersama musisi papanatas tanah air, Fariz RM,siap menyambut malam Ta-hun Baru 2016 di CandiBorobudur, Kamis (31/12)hari ini. Mereka akan tampildi Lapangan Lumbini kom-pleks Taman Wisata CandiBorobudur (TWCB) dalampesta rakyat bertajuk Boro-budur Nite 2015.

Direktur Pemasaran PTTaman Wisata Candi Boro-budur, Prambanan danRatu Boko (TWCBPRB), Sa-hala Parlindungan Siahaanmengatakan, dalam pestarakyat kali ini juga akanditerbangkan 2016 lampion.“Pada detik-detik pergan-tian tahun nanti juga di-adakan doa bersama olehpemuka lintas agama,” ka-tanya, kemarin.

Seperti tahun-tahun se-belumnya, katanya, mana-jemen TWCB ingin andil

dalam menghadirkan hibu-ran pilihan. Pelepasanlampion bersamaan denganwarga 20 desa di sekitar Bo-robudur yang malam ituakan mementaskan berba-gai jenis kesenian rakyat.

”Dalam doa nanti diisipermohonan kepada Tu-han, agar di masa men-datang diberikan berkahberupa keadaan yang lebihbaik. Ya seperti harapanmasyarakat pada umum-nya,” tambah Sahala.

Kepala Unit BorobudurChrisnamurti berharap, ke-meriahan malam puncakpergantian tahun nanti bisamenyebar ke desa-desa se-kitar Borobudur. ”Di setiapdesa secara khusus disu-guhkan hiburan berupa ke-senian rakyat agar masya-rakat juga merasakan ke-meriahannya,” kata dia. ■

TB-Tj

Pendaki Gunung Diminta Waspada TEMANGGUNG - Parapendaki Gunung Sumbingdan Sindoro yang akan me-lewatkan malam pergantianTahun Baru di dua gunungyang ada di perbatasan wi-layah Kabupaten Temang-gung dan Wonosobo, di-minta untuk tetap mewas-padai cuaca ekstrem yangsering muncul tiba-tiba di

puncak kedua gunung ter-sebut.

“Para pendaki kami min-ta tetap mengenakan per-lengkapan yang memadai,untuk menghindari cuacaekatrem yang tiba-tiba dipuncak gunung. Apalagi saatini sudah masuk musimpenghujan, “ kata AsistenPerhutani Badan Kesatuan

Pemangkuan Hutan ( AsperBKPH) Temanggung, YudiNoviar, Rabu ( 29/12).

Yudi Noviar mengatakan,para pendaki juga diingatkanagar tidak mendekatu ka-wasan Puncak Sindoro, ka-rena kawasan puncak yangberupa kawah dan hinggasaat ini masih aktif.

Selain itu, para pendaki

juga diminta agar memadam-kan perapian hingga benar-benar padam sebelum me-ninggalkan kawasan gunung,sehingga bahaya kebakaranhutan tidak terjadi lagi.

Pendaki juga diimbauuntuk melewati jalur-jalurresmi yang dikelola Perhu-tani bersama masyarakat de-sa hutan setempat. ■ ias-Tj

Page 15: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

DPRD Batal Tetapkan Tiga Raperda

“Seharusnya tiga raperda ter -sebut ditetapkan bersama enamra perda lain di rapat paripurnaha ri ini (kemarin-red),” kata KetuaDPRD Purbalingga, Tongat SH,

Rabu (30/12). Enam raperda yang telah di te -

tap kan masing-masing RaperdaBa ngunan Gedung, Raperda Pe -nye lenggaraan Izin Reklame, Ra -

per da Pedoman Organisasi danTata Kerja Pemerintah Desa,Raperda Badan Permu sya wa -ratan Desa, Raperda Tanda DaftarUsaha Pariwisata serta RaperdaPerubahan Atas Peraturan Dae -rah Nomor 06 Tahun 2012 tentangRe tribusi Tempat Rekreasi danOlahraga.

“Kami tetapkan enam raperdayang telah selesai pemba ha san -nya dan telah siap dijadikan per -da, untuk tiga lainnya akandi bahas secara maraton, dan di -sem purnakan segera setelah rapatparipurna ini berakhir,” kata To -ngat.

■ Diapresiasi BupatiDalam sambutannya, Penjabat

Bupati Budi Wibowo me nyam -

pai kan apresiasi dan terima ka sih -nya atas kerjasama yang baik an -ta ra Pemerintah Daerah danDewan Perwakilan Daerah Ka bu -pa ten Purbalingga terutama paraang gota dewan yang telah men -cu rahkan energinya dalam pem -ba hasan raperda.

“Semoga tiga Raperda lain nyayaitu Raperda Tata Cara Pen -calonan, Pemilihan, Pelantikandan Pemberhentian Kepala Desa,Raperda Tata Cara Pencalonan,Pemilihan, Pelantikan dan Pem -ber hentian Perangkat Desa, sertaRaperda Penyelenggaraan Peter -nak an dan Kesehatan Hewan diKabupaten Purbalingga, segeradapat dituntaskan,” paparnya.■

ST-Tj

PURBALINGGA- DPRD Kabupaten Purbalinggamembatalkan agenda penetapan tiga raperda, yaituRaperda Tata Cara Pencalonan, Pemilihan, Pelantikandan Pemberhentian Kepala Desa, Raperda Tata CaraPencalonan, Pemilihan, Pelantikan dan PemberhentianPerangkat Desa, serta Raperda PenyelenggaraanPeternakan dan Kesehatan Hewan di KabupatenPurbalingga. Penundaan dilakukan karena adasejumlah pasal krusial di dalam perda yang belumdisepakati.

Angka Kriminalitas TurunCILACAP- Angka krimi na li -tas di wilayah hukum PolresCila cap selama 2015 me nga la -mi pe nu runan. Kendati hanya5,5 persen, tetapi penurunanini dinilai menjadi salah satuindikasi meningkatnya kam -tib mas (keamanan ketertibanma sya rakat).

Kapolres Cilacap AKBPUlung Sampurna Jaya dalampers rilis Rabu (30/12)kemarin me nerangkan, selamaperja la n an 2015 angkakriminal yang terjadi diwilayahnya tercatat sebanyak338 kasus sedangkan tahun2014 mencapai 356 kasus atauturun 18 kasus. Selain pe nu -runan angka kasusnya, padatahun ini jumlah yang di ta -nga ni meningkat.

“Untuk tahun 2014 dari ka -sus yang ada kita hanya ber -ha sil menangani 270 ungkapka sus, dan tahun 2015 tercatat

ada 321 kasus yang kitatangani” terang Kapolres.

Penurunan juga terjadi un tukangka kecelakaan lalu-lintasyang tercatat sebanyak 705kasus atau menurun 3 persendibanding 2014 yang sebanyak729 kasus. Dari jumlah kasusini, 189 orang korbannya di la -por kan me ninggal dunia ataume nurun ketimbang jumlahkor ban 2014 yang sebanyak 251orang.

“Korban yang luka berat ta -hun ini tercatat sembilanorang, kor ban luka ringan1.322orang” te rang dia.

Menurutnya, catatan tahun2015 ini akan dipertahankandengan strategi yang sudahdi la kukan untuk menekanangka kri minalitas dankecelakaan la lu-lintas 2016mendatang.■ Ady-Tj

4.000 Lebih PLKB Jateng Bakal jadi Pegawai Pusat

GELAR KASUS: Kapolres Cilacap AKBP Ulung Sampurna Jaya saatgelar kasus selama 2015 pada Rabu (30/12) kemarin.■Foto: Ady Purwadi-Tj

PURWOKERTO– Sebanyak em -pat ribu le bih Penyuluh LapanganKelu ar ga Berencana (PLKB) diJawa Te ngah bakal beralih menjadi

pe ga wai pusat tahun 2016mendatang.

Kepala Badan Kependudukandan Keluarga Berencana Nasional

(BKKBN), Surya Chandra Sura pa -ty dalam acara evaluasi me ka nis -me operasional penggerakanpro gram KKBPK di lini lapanganse-Eks Karesidenan Banyumas me -nga takan, hal tersebut merupakansalah satu perwujudan dari re vo -lusi mental. Di mana setelah lebihterjamin, maka kinerja para PLKBharus ditingkatkan.

Surya Chandra menekankan,se lain pembatasan kelahiran anak,PLKB juga harus mampu me -nyam paikan informasi tentangpendewasaan perkawinan, di ma -na usia minimal wanita untukmenikah adalah 21 tahun dan laki-laki 25 tahun. Serta jarak minimalkelahiran selama tiga tahun, se -hing ga ibu mempunyai ke sem pat -an untuk memberikan ASIeks klusif selama dua tahun kepadaanaknya.

■ Kurang PLKBSementara itu, masalah klasik

yang dihadapi BKKBN selamabertahun-tahun adalah minimnyatenaga PLKB. Humas BKKBN Ja -teng, Alf Berlian Kusuma me nga -takan, idealnya satu petugas PLKBmemegang satu desa/kelurahan,sehingga bisa tertangani secaramaksimal. Namun, akibat mi nim -nya tenaga PLKB, saat ini satuPLKB memegang wilayah sampaitujuh desa.

“Akibat minimnya PLKB ini,angka kelahiran di Jateng cen de -rung terus meningkat. Tahun 2007,angka kelahiran di Jateng me ning -kat 2,3 persen dan pada tahun2012, mengalami peningkatanhing ga 2,5 persen,” jelas Alf BerlianKu suma.■ hef-Tj

ATRAKSI BELA DIRI:Personel Satuan Pengamanan(Satpam) memeragakan atraksibela diri dalam peringatan HUTke-35 Satpam Tahun 2015 tingkatKabupaten Purbalingga, Rabu(30/12). Acara dilaksanakan dihalaman Mapolres Purbalingga.■Foto: Joko Santoso-Tj

Malam Tahun Baru Tasyakuran Sukses PilkadaPURBALINGGA- MenyambutTahun Baru 2016 sertakesuksesan pelaksanaanPilkada 9 Desember lalu,Pemkab Purbalingga padaKamis (31/12) malam akanmenggelar syukuran akhirtahun.

Kepala Bagian Humas SetdaPurbalingga, Rusmo Purnomo,Rabu (30/12) mengatakansejumlah pertunjukan akanditampilkan, mulai pentasmusik serta pesta kembang api.“Orkes dangdut Ervana dariSolo pada malam tahun baruakan menghibur masyarakatPurbalingga,”kata Rusmo.

Pesta kembang api juga akandigelar saat tepat malampergantian. Acara akandipusatkan di GOR GoentoerDarjono. “Untuk lebihmenyemarakan kegiatanmalam tahun baru juga akandigelar pentas band lokal,”tambahnya.

Sedangkan kegiatan dikompleks Pemkab, akandilaksanakan lomba karaokepada Kamis (31/12) siang.Peserta adalah perwakilanpegawai di masing-masingbagian. Lomba karaoke iniakan diikuti oleh setiapperwakilan bagian.■ ST-Tj

Car Free Night DiberlakukanPURBALINGGA- Menghindari ke -ma cetan arus lalu-lintas pada malampergantian tahun 2015 menuju 2016,Polres Purbalingga memberlakukancar free night untuk sejumlah ruasjalan khususnya di dua lokasi, ma -sing-masing di alun alun dan Sta di -on Goentoer Darjono.

Kapolres Purbalingga, AKBPAnom Setiadji mengatakan ren ca na -nya, pemberlakuan Car Free Nightakan dilaksanakan di sejumlah ruasjalan yakni ruas jalan lingkar AlunAlun, Jalan Jambu Karang hinggapertigaan jalan Achmad Nur, JalanOnje hingga pertigaan Jl Di po ku su -mo.

Kemudian akses jalan dari AlunAlun menuju Stadion Goentoer Dar -jo no meliputi Jl Piere Tendean hing -

ga pertigaan Darmin, Jl AW Su mar -mo kebarat hingga pertigaan Polsekdan akses jalan menuju stadion.

“Car Free Night akan di ber la ku -kan mulai pukul 18.00 hingga 00.00pada Kamis (31/12). Mulai saat itu,jalan yag ditetapkan sebagai Car FreeNight harus steril dari kendaraan,”paparnya saat rakor persiapanpengamanan tahun baru, di AulaMapolres setempat, Rabu (30/12).

Kepada jajaran Polsek diwilayahkabupaten Purbalingga juga dimintatetap waspada dalam menga -mankan wilayahnya masing-ma -sing. Menurut Kapolres, selainke giatan keramaian di wilayah kota,sejumlah wilayah juga akan me lak -sanakan kegiatan pergantiantahun.■ ST-Tj

Sutedjo Pimpin HKTI BanjarnegaraBANJARNEGARA- Sutedjo Sla -met Utomo kembali didaulatmen jadi ketua umum HimpunanKerukunan Tani Indonesia(HKTI) Banjarnegara periode2015 – 2020. Dalam MusyawarahCabang (Muscab) yang digelar diPendapa Dipayudha Adigraha,Selasa (29/12), Bupati Ban jar ne -ga ra tersebut terpilih secara akla -ma si.

Usai terpilih kembali, Sutedjomengatakan, HKTI merupakanorganisasi masyarakat yang harusmampu mengayomi seluruh pe -ta ni dan berkiprah lebih baik kedepannya. Karena itu, kata dia,salah satu yang ingin di ung gul -kan dalam masa kepe mim pin an -nya adalah penguatan organisasidari tingkat Kabupateni hingga kekecamatan dan desa

“Kami akan upayakan metodemanajemen pendidikan maupunpem bekalan kepada pengurusHKTI, sehingga mereka mema ha -mi tugas pokok dan fungsi yangharus dilakukan untuk ber ak ti -vitas pertanian di masing-masingwilayah,” katanya.

Ketua Panitia Muscab HKTISuharno mengatakanmayoritaspengurus ranting kecamatanmenghendaki Bupati Ban jar ne -gara tersebut untuk memimpinHKTI Banjarnegara lagi. Hal itudibuktikan pada saat agendapandangan umum, 20 pengurusHKTI kecamatan menghendakiSutedjo kembali memimpinorganisasi tersebut.■

ST-Tj

PENGARAHAN KB: Kepala BKKBN pusat Surya Chandra Surapatymemberi pengarahan kepada para PLKB di aula SPN Purwokertokemarin.■ Foto : Hermiana E Effendi-Tj

Foto: ST

Sutedjo Slamet Utomo

Page 16: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Dana Rp 10 M Terserap untuk Proyek Saluran IrigasiBREBES– Sebanyak 90 paket pekerjaan untukproyek perbaikan saluran irigasi di seluruhwilayah Kabupaten Brebes telah berhasildiselesaikan. Dari jumlah proyek tersebut,anggaran yang terserap sebanyak Rp 10 miliar.“Dana sebesar Rp 10 miliar untuk pekerjaan 90paket saluran irigasi berasal dari APBD IIKabupaten Brebes. Kami merasa bersyukur,

seluruh proyek tersebut sudah selesaisemuanya. Bahkan, sudah diserahkanpekerjaan dari rekanan kepada Pemkab,”tukasKepala Dinas Pengairan, Energi dan SumberDaya Mineral (DPESDM) Ir Slamet Riyadimelalui Kasi Pengelolaan dan Pengendalian Airdi Bidang Irigasi, M Tolani ST SIP MT saatdihubungi, Rabu (30/12). ■ ero-Tj

■ Khawatir Macet Parah

Malam Tahun Baru Dilarang Selfie di Jembatan SurobayanKAJEN- Untuk mengantisipasikemacetan, masyarakat dila -rang merayakan pergantianma lam tahun baru dengan fotoselfie di atas Jembatan Surobayan. Pasalnya, diperkirakan sa -lah satu titik rawan kemacetansaat malam tahun baru terjadidi antara pertigaan Karangdo -wo hingga simpang tiga Suro -bayan yang dipisahkan olehJembatan Surobayan tersebut.

“Saat merayakan pergantianmalam tahun baru nanti, ma -syarakat dilarang berhenti diatas Jembatan Surobayan un -tuk foto-foto selfie, sebab itu

bisa mengakibatkan kema ce -tan. Jika ingin foto selfie, bisakapan-kapan. Jangan saat per -gantian malam tahun baru. Jikabanyak kendaraan berhenti diatas jembatan untuk foto-foto,pasti akan menyebabkan kema -ce tan,” imbau Kasat Lantas Pol -res Pekalongan, AKP RizethAri bowo Sangalang SPd, Rabu(30/12).

Masyarakat saat ini memangtengah terkena demam foto sel -fie. Momen-momen menarik ditempat eksotis kerap dijadikansasaran untuk berfoto selfie. Sa -lah satunya adalah suasana

malam di atas Jembatan Suro -ba yan, bertepatan dengan pera -yaan pergantian malam tahunbaru.

■ Jembatan IndahSetelah selesai dibangun de -

ngan kontraktor pelaksana PTDuta Mas Indah Semarang,Jem batan Surobayan memangnampak indah pada malamhari, apalagi lampu-lampu hiasdi atas jembatan itu kian me -mancing masyarakat untukme ngabadikannya.

Rizeth mengatakan, puncakperayaan pergantian malam

tahun baru di Kabupaten Peka-longan akan dipusatkan diAlun-alun Kota Kajen. Menu -rut nya, pemda telah menyiapkan empat panggung hiburandi Alun-alun Kota Kajen danpermainan kembang api. Un-tuk mengantisipasi kemacetandi Kota Kajen, Satlantas PolresPekalongan telah akan mela ku -kan rekayasa lalu-lintas di se ki -tar Alun-alun Kota Kajen. Salahsatunya dengan sterilisasi ken -da raan di kompleks Alun-alunKota Kajen. ■

haw-Tj

BATANG- Untuk menjaga kondusivitas wilayah menjelang pe -ra yaan malam tahun baru, jaja -ran Polres Batang gencar mela kukan razia ke sejumlah tempat hi -buran malam, kafe, dan warungremang-remang di KabupatenBa tang. Ratusan botol mirasberhasil diamankan Satuan Sa -bha ra Polres Batang dari sejumlah tempat hiburan malam dijalur Pantura Batang dan wila -yah pesisir Batang, Selasa(29/12) malam.

Kasat Sabhara Polres Batang,AKP Sukono mengatakan, ope -ra si penyakit masyarakat digelardalam rangka menciptakan kon -du sivitas keamanan dan keter -tiban masyarakat di wilayahhu kum Polres Batang menjelangmalam pergantian tahun baru.

Menurutnya, operasi penyakitmasyarakat dititikberatkan ditempat-tempat hiburan malamdan kafe yang betebaran di Ba -tang.

“Kami berhasil menyita ratu -san botol miras dalam operasikali ini,” ujarnya.

Dikatakan, operasi pekat de -ngan sasaran minuman keras, di -pimpin oleh KBO Sabhara, IpdaHery Suprobo, didampingi KanitSabhara, Aiptu Sukirlan, dan 20personel Sabhara. Operasi dimu -lai dengan menyisir warung re -mang-remang di jalur Pantura,tepatnya di wilayah Kandeman,dan di daerah pantai, tepatnya diwarung remang-remang PuloMencawak, dilanjutkan ke lokasiwarung remang-remang di BongCina. ■ haw-Tj

Ratusan Botol Miras Disita

Adapun kendaraan yang di -kecualikan boleh melintas pada

(30/12) hingga (3/1) adalahBBM, BBG, pengangkut ternak,

sembako, pupuk, susu murni,barang antara Pos dan barangekspor/impor dari pe la buhantertentu. Akan tetapi di lapa -ngan ada kendaran pe ngangkut mobil/sepeda motor danbarang-barang lain di luar ke -tentuan dispensasi yang su dahdiberikan.

Menurut Sukirman, penge -mu di truk ekspedisi dari Jakar -ta menuju Surabaya menya takan dirinya tidak mengetahuilarangan tersebut, sebab ia ke -luar dari Jakarta pada Selasa(29/12) malam.

“Kalau harus menunggu se -te lah tanggal 3 jelas saya tidakbisa karena akan menambahbia ya makan dan lain-lain,” tu -kasnya ditemui saat memompaban di Petarukan, Rabu(30/12).

■ Rekayasa LalinSementara itu Kapolres Pe -

malang AKBP Kingkin Wi ni -suda SIK mengeluarkan im bauan, agar kendaraan-kenda raan khususnya dari luarkota untuk menghindari jalurdalam kota karena pada ma -lam tahun baru akan dila ku -kan se jumlah pengalihan danpenu tupan ruas jalan.

Seperti arus lalu lintas dariarah Ti mur akan difilter dandia lih kan ke Jalan KolonelSugiono atau Jalur LingkarSelatan.

Kemudian arus lalu lintasdari arah Jendral Sudirman dipertigaan Compo akan dialih -kan menuju Jalan Pemuda,ma suk Jalan Dr Wahidin me -lalui perempatan Sirandu keUtara dan masuk Jalan Ah -mad Yani.

Sedangkan untuk arus lalulintas luar kota dari arah Se -ma rang ke Jakarta atau seba -liknya dari arah Jakarta me nuju Sema rang agar melaluijalur Lingkar Utara Pemalang.

“Beberapa rekayasa lalu-lintas akan mulai diberlakukan Kamis (31/12) jam 08.00Wib,” jelasnya. ■

Obo-Tj

Larangan Truk Melintas Dilanggar

BREBES– Satuan Lalu Lintas Polres Brebes dan Dinas Perhu bu -ngan, Komunikasi dan Informasi(Dishubkominfo) menggelarope rasi berupa pemeriksaan su -rat-surat kendaraan angkutanbarang yang melintas di jalurPantura. Operasi tersebut men -da sari Surat Edaran Menteri Per -hubungan Nomor 48 Tahun 2015tentang Pengaturan Lalu Lintasdan Larangan PengoperasianKen daraan Angkutan Barang pa -da Masa Angkutan Natal 2015dan Tahun Baru 2016.

“Berdasarkan surat edarantersebut maka kendaraan angku -tan barang yang dilarang bero -perasi meliputi diantaranya ken daraan pengangkut bahan bangunan, kereta tempelan/truk tem -pe lan truk gandeng serta kenda -raan kontainer dan kendaraandengan sumbu kebih dari dua.Larangan tersebut diberlakukansejak tanggal 30 Desember 2015sampai 3 Januari 2016,”tandasKasatlantas Polres Brebes AKPArfan Zulkan Sipayung SH SIKmelalui Kanit Dikyasa Iptu Su -roto saat dihubungi di sela-selaoperasi di jalur Pantura, Rabu(30/12).

Kanit Dikyasa menuturkan,dalam operasi tersebut, pihaknya

berhasil menindak sebanyak 23truk angkutan barang yang me -langgar ketentuan SE Menhub.Namun, tindakan tersebut baruse batas imbauan untuk memarkir kendaraannya di kantong

parkir.“Selaian memberikan imbaun,

kami juga mengkandangkan be -berapa kendaraan angkutan ba -rang yang melanggar suratedaran dimaksud saat dige lar -

nya operasi di depan TerminalKecipir, Tanjung. Truk yang di -kandangkan ini, boleh kembalija lan setelah tanggal 3 Januari2016,”papar Kanit Dik yasa. ■

ero-Tj

Diperintahkan Masuk ke Kantong Parkir

PEMALANG- Meskipun Menteri Perhubungan Ignasius Jonan telahmengeluarkan Surat Edaran Nomor 48 Tahun 2015 tanggal 25 Desember,Tentang Pengaturan Lalu Lintas Dan Larangan Pengoperasian KendaraanAngkutan Barang Pada Masa Angkutan Natal 2015 Dan Tahun Baru 2016,namun kenyataannya di ruas Pantura Kabupaten Pemalang kendaraan-kendaraan tersebut masih lalu-lalang beroperasi. Padahalkendaraan truk berat yang melintas tersebut adalah di luar kendaraan yang diberikan kebijakan untuk melintas.

Skema rekayasa lalu-lintas di Alun-alun Kabupaten Pekalongan saatmalam Tahun Baru, nanti malam. ■

Sumber : Satlantas Polres Pekalongan/haw-Tj

Pembacokan Kakak Ipar Dipicu Rasa JengkelKAJEN- Penyidik Satreskrim Polres Pekalongan akhirnyamenetapkan Suwatno alias Dowat (45), sebagai pelaku tung -gal pembacokan terhadap Waidi (57), warga Desa Teng ge -ran, Kecamatan Paninggaran, Kabupaten Pekalongan. Ter sangka Suwatno mengaku tega menganiaya kakak iparnyaitu sendiri lantaran dipicu rasa jengkel yang ditahannyaselama lebih dari 10 tahun.

“Dari hasil pemeriksaan saksi-saksi dan oleh TKP sertapenyelidikan, kita resmi menetapkan Suwatno sebagai ter -sangka. Suwatno merupakan adik ipar dari korban dan ting -gal serumah dengan korbannya,” terang Kasat Reskrim Pol res Pekalongan, AKP Berry ST, Rabu (30/12).

Dikatakan, tersangka sudah ditahan dan saat inidititip kan di Rutan Pekalongan. Tersangka akan dijeratPasal 351 KUHP ayat 2, dengan ancaman hukumanmak simal lima tahun penjara, sebab pelaku telah mela -kukan penganiayaan hingga mengakibatkan korbanmengalami luka berat.

“Korban sendiri paska operasi masih menjalani pera wa -tan intensif di ruang ICU RSUD Karanganyar, karena kon di -si nya mengalami penurunan,” katanya.

■ Cek-cokDiterangkan, aksi penganiayaan itu dipicu perasaan jeng -

kel tersangka terhadap korban. Pasalnya, selama 10 tahunter akhir hidup serumah, antara korban dengan pelaku se -ring terlibat cek-cok atau tidak pernah akur. “Pemicunyapersoalan keluarga,” ujarnya.

Seperti diberitakan, seorang petani dari Dukuh Brunyah,Desa Tanggeran, Kecamatan Paninggaran, Kabupaten Pe ka -longan, Waidi (56), ditemukan bersimbah darah denganusus terburai di jalan kampung di desa itu, Senin (28/12)petang. Diduga, korban dibacok oleh adik iparnya sendiriberinisial S (45), karena persoalan warisan. ■ haw-Tj

Satpam Berkualitas Kunci Hadapi MEAPEMALANG- Era perdagangan bebas Masyarakat EkonomiAsean (MEA) ternyata tidak hanya harus diwaspadai olehpara pelaku ekonomi saja, akan tetapi juga oleh para perso -nel Satpam (Satuan Pengamanan). Hal ini disebabkan akanmasuknya investor dalam berbagai bidang dan komoditiasing dengan harga dan kualitas yang belum diketahui seka -ligus tenaga kerja asing dan pengaruh budayanya, sehinggaakan berpengaruh terhadap berbagai potensi ancaman dangangguan kamtibmas.

“Apabila kita tidak mampu mengantisipasi dan me -ngelola dengan baik, maka hal ini dapat berkembang men -ja di gangguan nyata yang dapat merusak stabilitas Kam tibmas,”tegas Kapolres Pemalang AKBP Kingkin Winisuda SHSIK selaku Inspektur upacara saat membaca kan amanattertulis Kapolri dalam Upacara HUT Satpam ke 35 di halaman Mapolres, Rabu (30/12).

Namun demikian Polri yakin dan optimis, melaluiupaya yang sinergis, simultan dan berkesinambungan,dengan telah dibekalinya kursus spesialisasi di bidangIndustrial Security, kinerja personel Satpam akan semakindapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, khususnya situa sio nal dalam menghadap Masyarakat EkonomiAsean (MEA) yang akan diberlakukan mulai tahun 2016yang akan da tang.

Terlebih menyadari beratnya tugas dan tanggung jawabyang diemban, Polri memerlukan dukungan dan peran sertadari seluruh komponen masyarakat yang ada serta peranaktif dari semua potensi keamanan termasuk didalamnyaSatuan Pengamanan sebagai pengemban fungsi Kepolisianterbatas, sesuai Pasal 3 ayat (1) UU RI Nomor : 02 Tahun2002 yaitu ‘Polri sebagai pengemban fungsi Kepolisian di -ban tu oleh Kepolisian Khusus dan bentuk – bentuk Pe nga -manan Swakarsa’.

Usai upacara dilanjutkan peragaan ketrampilan Satpamdalam menggunakan tongkat Polri, borgol dan beladiri Polriuntuk melumpuhkan pelaku kejahatan. Kegiatan diteruskantasyakuran pemotongan tumpeng oleh Kapolres Pemalangdi serahkan kepada perwakilan Satpam Putra tertua danSatpam wanita termuda. ■ Obo-Tj

TUMPENG : Kapolres Pemalang menyerahkan potongantumpeng pada Satpam Putra Tertua pada HUT ke-35 Satpam. ■Foto : Probo Wirasto-Tj

MELANGGAR : Meski sudah ada Surat Edaran Menhub bahwasejumlah kendaraan berat jenis tertentu dilarang melintas pada tanggal(30/12) hingga (3/1) untuk menghindari kemacetan namun kenyataanmasih banyak yang beroperasi. ■ Foto : Probo Wirasto-Tj

PERIKSA SURAT : Kanit Dikyasa Satlantas Polres Brebes, Iptu Suroto memeriksa surat-surat truk angkutan barangyang melintas di jalur Pantura, Rabu (30/12). Pemeriksaan dilakukan terkait adanya larangan truk angkutan barangnon sembako dan BBM beroperasi sejak tanggal 30 Desember 2015-3 Januari 2016. ■ Foto : Eko Saputro-Tj

SITA MIRAS : Personel Sabhara Polres Batang menyita ratusan botolmiras dalam operasi pekat di wilayah Pantura dan pesisir Batang,kemarin malam. ■ Foto : Hadi Waluyo-Tj

Page 17: WAWASAN 31 Desember 2015

BALAIKOTA- DPRD Kota Se-marang menyatakan honor pe-gawai tidak tetap (PTT) non-gurudi seluruh Satuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) akan disesuaikanupah minimum kota (UMK).Tahun depan, honor untuk gurutidak tetap (GTT) atau honorerdisesuaikan UMK, yakni sebesarRp1,9 juta/bulan. Demikian dikatakan Ketua

DPRD Kota Semarang Supriyadi,Rabu (30/12) di Balaikota. Menu-rutnya, penyesuaian honor GTTmemang menimbulkan kecembu-ruan PTT yang ada di SKPD lain,

termasuk kelurahan dan keca-matan. Apalagi, banyak di antaramereka yang sudah mengabdi se-lama puluhan tahun.Ia mengakui, kalangan PTT

yang sudah puluhan tahun me -ngabdi di jajaran SKPD, termasukkantor-kantor kelurahan dan ke-camatan memang belum digaji se-cara layak, bahkan ada yanghanya mendapatkan honor sebe-sar Rp300.000 perbulan.Menurutnya, para PTT yang

sudah puluhan tahun mengabdi

Seorang pengendara motor tewasseketika setelah menabrak truk gan-deng yang terparkir di Jalan DrCipto, Semarang atau tepatnya didekat Hotel Muria, Rabu (30/12)

pagi pukul 06.45 WIB. Belum dike-tahui pasti penyebab tabrakan yang

menewaskan korban bernamaMuhammad Rofik (45) warga Kabu-

paten Demak tersebut.

MENURUT keterangan saksi Su -silo (32), korban melaju kencang.Namun tiba-tiba sebuah sepedamotor honda Blade dengan no -mer polisi H 5453 BF melaju ken-cang dari utara ke selatan.“Suaranya sangat keras. Saya

kira itu ban truk yang meletus.

Malah motor yang tadi nabrakbe lakang truk yang parkir dikanan jalan itu,” ujarnya.Mengetahui kejadian tersebut,

lalu dirinya bersama warga se-tempat mencoba menolong pen-gendara tersebut. Namun, nahasjiwa pengendara itu tak dapat di-tolong karena menderita lukaparah di bagian wajahnya. Lan-

24°C

30°C

23°C

30°C

24°C

31°C

24°C

31°C

24°C

31°C

21°C

30°C

Sumber : BMKG Jawa Tengah

11.45 15.11 18.02 19.16 04.03

OLAH TKP : Seorang petugas Sat-lantas Polrestabes Semarang tengahmelakukan olah tempat kejadianperkara dengan menggunakan alatukur, Rabu (30/12). n Foto : DannyAdriadhi Utama-Ks.

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Jumat (1/1)

Bersambung ke hal 19 kol 1

Kamis, 31 Desember 2015

Foto: Dok

SPOTLIGHT

Gara-gara Kaget, Pengendara Tewas Hantam Bahu truk

Hal itu disampaikan KepalaDinas Kebudayaan dan Pariwisa -ta (Disbudpar) Kota SemarangMasdiana Safitri kepada Wawasandi Balaikota, Rabu (30/12). Me-nu rutnya, ini merupakan evenpe rayaan pergantian tingkat kotaini.“Biasanya kita gelar di Sim-

panglima tapi kini kami pindahke Titik Nol Kilometer. Ini meru-pa kan tahun kedua di sini seba-gai upaya memecah keramaian.Evennya kami beri nama TahoenBaroe van Kota Lama,” te rang -nya.Dijelaskan, acara ini akan

meng hadirkan artis nasionalyakni Utopia dan Yoda Idol. Ada-pun sebagai talent lokal akanmang gung AbsurdNation, Rock-star, V-Pazt dan OM Dewandaru.

Bersambung ke hal 19 kol 3

Bersambung ke hal 19 kol 3

Bersambung ke hal 19 kol 3

n Sejumlah Artis Pentas di Titik Nol Kilometer

Simpanglima Tanpa Hiburan

DI ERA sekarang ini,ba hasa inggris meru-pakan bahasa uni-versal yang wajibdi kuasai semuaorang untuk berko-munikasi denganorang dari belahandunia lain. Tertarikdengan bahasa ing-gris sejak kecil

m em -buatN a -

d y aAyu Pi ta -

lo ka mahasiswa D3-Hubungan MasyarakatFISIP Universitas Dipo -negoro ini terus mengem-bangkan kemampuanbahasa inggrisnya. “Sejak kecil memang

sudah tertarik dengan

Identitas Diri Sangat Pentinguntuk DibawaBALAIKOTA- Keberadaan iden-titas diri sangatlah penting ter -utama KTP ataupun SIM danten tu saja paspor bagi Warga Ne-ga ra Asing (WNA).Karena itulah selayaknya iden-

titas diri ini selalu dibawa sertasa at bepergian kemanapun. Halitu disampaikan Ketua Ko mi si DDPRD Kota Semarang LaserNarindro kepada Wawasan di Bal-aikota, Rabu (30/12).“Seharusnya selalu dibawa

serta saat bepergian demi meng -hin dari saat-saat emergency atauhal-hal penting lainnya,” te -rangnya.Meski demikian, sela yak -

nya identitas diri ini dibuatdengan sistem online. Keber-adaan Electronic KTP (e-

K T P )b e b e -

r a p awak tu lalusebenarnya su -dah sangat ideal se-ba gai syarat negarama ju.Pasalnya di negara-negara

Honor PTT akan Disesuaikan UMK

Bersambung ke hal 19 kol 3

JUMLAH pelanggaran anggotakepolisian ataupun PNS PolriPolda Jateng selama tahun 2015terdapat 537 kasus. Jumlah ter-sebut mengalami penurunandari tahun 2014 yang sebanyak638 kasus.Kabid Humas Polda Jateng,

Kombes Pol Liliek Darmantomenjelaskan, dari 537 kasustersebut terdiri dari tiga jenispelanggaran. Yakni pelang-garan disiplin 408 kasus, kodeetik 107 kasus, dan pidana 22

kasus.“Untuk pelanggaran kode

etik bila dibandingkan dengantahun 2014 ini meningkattajam, dari 44 kasus menjadi107 kasus,” ujarnya saat pressrelease akhir tahun 2015 digedung Borobudur,PoldaJateng, Rabu (30/12).Liliek menjelaskan, namun

semua kasus tersebut terkaitpemberian sangsi dan penin-dakan sudah ditangani secaraprofesional oleh petugasPropam Polda Jawa Tengah.Sementara itu, Kasubbid

Provos Bidang Propam, AKBPAmingga mengatakan, dari

semua kasus yang ditanganioleh Propam Polda Jateng,anggota dengan pangkat tert-inggi terkena kasus adalahKompol. Perwira tersebut di-laporkan terlibat kasusasusila.“Ada sekitar 15 anggota Polri

yang sudah diusulkan PTDH(Pemecatan Tidak Dengan Hor-mat), dari berbagai golonganmulai dari bintara hingga per-wira, paling tinggi jabatannyaKompol,” tandasnya.

Pelanggaran Kode Etik Anggota Meningkat Tajam

Kuasai BahasaInggris

Bersambung ke hal 19 kol 1

KALIBANTENG- Badan Meteo-rologi, Klimatologi, dan Geofisika(BMKG) Jawa Tengah memper -kirakan pada malam Tahun Baru2016 di Kota Semarang dan se-kitarnya diprediksi hujan ringan.

“Hal ini disebabkan, ada te -kanan udara yang rendah di wi-layah laut utara Semarang, se -hingga dapat menarik uap air kewilayah teluk Semarang,” kata

Prakirawan BMKG Jawa TengahEdy Susanto kepada Wawasan,saat ditemui di kantornya Rabu(30/12).

Sementara untuk suhu udara,dikatakan Edy, antara 27 derajatsampai 30 derajat dan arahangin dengan kecepatan kisaran30 km/jam dengan suhu kelem-

Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Tengah.Ks

BALAIKOTA-Puncak pergantian tahun 2015 ke2016 akan digelar di Titik Nol Kilometer di kawasanJohar. Semua kegiatan hiburan dipusatkan di tempattersebut. Simpanglima tidak ada kegiatan hiburanataupun pentas kembang api.

Diprediksi Hujan Ringan

Bersambung ke hal 19 kol 3

PERSIAPAN : Sebanyakdua panggung utamadipersiapkan untukmenyambut datangnyapergantian malam TahunBaru 2016 di kawasantitik Nol Kilometer JoharSemarang, Rabu (30/12).n Foto : Harviyan-Ks

Selama Tahun 2015, berbagai kasus terjadi di wilayah hukum PoldaJateng. Selain kasus kejahatan, kasus pelanggaran anggota juga terjadi.

Pelanggaran anggota merupakan hal yang harus ditangani secaraserius. Berikut laporan akhir tahun Polda Jateng Rabu (30/12) di

Mapolda Jateng.

SupriyadiFoto:dok

Page 18: WAWASAN 31 Desember 2015

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Keterbukaan Informasi StagnanMUGASSARI - Komisi Informasi (KI) ProvinsiJawa Tengah mencatat, sepanjang tahun 2015iklim keterbukaan informasi publik di provinsiini masih stagnan, dan belum mengalamiperubahan signifikan. Penegasan itudisampaikan Ketua KI Jateng H RahmulyoAdiwibowo SH MH di kantornya Jalan TriLomba Juang, Semarang, Rabu (30/12) .

Dikatakan Rahmulyo, baruada sekitar sepuluh satuan kerjaperangkat daerah (SKPD) yangmemiliki tata kelola informasi pu-blik yang baik. Selebihnya, tam-bah dia, masih perlu peningkatandan pembinaan untukmemenuhiamanat UU No.14 Tahun 2008tentang Keterbukaan InformasiPublik serta regulasi-regulasiterkait.

“Bahkan masih terdapat enamSKPD yang enggan menjawabdan mengembalikan kuesionermonitoring yang kami kirimkan,”ujar Rahmulyo.

Keenam SKPD itu, adalah Se-kretariat DPRD, Sekretariat BadanKoordinasi Penyuluh Pertanian,Perikanan dan Kehutanan, Ba-korwil II dan III, Dinas Pertanian,Pangan dan Holtikultura, sertaDinas Sosial Provinsi Jateng.Bahkan Sekretariat DPRD untukkedua kalinya tidak mengem-balikan kuesioner.

Diharapkan, pada 2016 selu-ruh SKPD dapat meningkatkankinerja, khususnya dalam tatakelola informasi publik sebagaibagian dari transparansi, gunamewujudkan pemerintahan yangbaik dan bersih.

Dilihat dari jenis informasi pu-blik berkala yang wajib disam-paikan, KI Jateng mencatat, barusekitar 55% atau 32 SKPD yangdapat memenuhinya. Kondisi ini,menurut Rahmulyo, hampir sa-ma dengan 2014, seperti dalam

hal penyampaian laporan hartakekayaan penyelenggara negara(LHKPN).

“Baru 20 pimpinan SKPD yangmengumumkan LHKPN, sedang30 lainnya belum melakukan,”ujarnya.

Tentang laporan keuangan, KIJateng mencatat, ada 28 SKPDyang menyampaikan informasitentang RKA/DPA tahun 2015.Hal itu, menurut Rahmulyo, lebihbaik dibanding 2014 di manabelum banyak SKPD yang me-nyampaikan ke publik.

■ PeningkatanLebih lanjut Rahmulyo me-

nyatakan, secara umum sisteminformasi pemerintahan ProvinsiJateng telah mengalami pening-katan cukup pesat. Seperti apli-kasi website rembugan. jatengprov.go.id yang dikembangkanPemprov Jateng telah membe-rikan akses langsung kepadamasyarakat untuk mengusulkansebuah program beserta besarananggaran yang diperlukan.

“Masyarakat juga dapat me-ngetahui jenis usulan programdari setiap fraksi di DPRD Jateng.Dengan mengetahui usulan frak-si, maka secara otomatis akanmendapat informasi tentang tin-dak lanjut usulan yang disam-paikan pada masa reses anggotaDPRD”, ujar Rahmulyo.

Pada bagian lain dikatakan,dalam konteks keterbukaan in-formasi publik, prakarsa Pem-prov Jateng mengembangkanrembugan.jatengprov.go.idmenjadi jawaban atas salah satutujuan UU Keterbukaan Infor-masi Publik, yaitu mendorongpartisipasi masyarakat dalam pro-ses pengambilan kebijakan pu-blik.

Namun Rahmulyo mengi-ngatkan, wajah dan kualitas ke-terbukaan informasi publik dilingkup Pemprov Jateng adalahtata kelola informasi publik yangsangat ditentukan oleh kinerjaPejabat Pengelola Informasi danDokumentasi (PPID) Utama. ■

M.9-die

Foto: dok

Rahmulyo

FMIPA Terbaik di UnnesSEKARAN - Fakultas Matem-atika dan Pengetahuan Alam(FMIPA) mendapatkan penilaiansebagai fakultas dengan per-ingkat kinerja terbaik, menurutpenilaian Badan PenjaminanMutu (BPM) Universitas NegeriSemarang (Unnes). Adapun pro-gram studi kimia mendapatkanpenilaian sebagai prodi terbaik.

‘’Penilaian dilakukan BPMmenggunakan indikator peme-ringkatan standar versi Dikti danberdasarkan Kinerja Renstra Bis-nis Unnes 2005. Indikator peme-ringkatan versi Dikti meliputipenilaian kualitas dosen, kecuku-pan dosen, kualitas manajemen,kualitas kegiatan kemahasis-waan, dan kualitas kegiatan pe-nelitian,’‘ papar Sekretaris BPMUnnes Agung Yulianto SPd Msi,dalam acara Refleksi Akhir Ta-hun di Gedung Auditorium Un-nes, Rabu (30/12).

Disampaikannya, untuk in-dikator pemeringkatan berda-sarkan Kinerja Renstra BisnisUnnes 2005 meliputi penilaianbidang akademik, bidang admi-nistrasi dan umum, bidang ke-mahasiswaan, dan kerja sama.

Secara berurutan, peringkatpenilaian kinerja fakultas yakniFakultas Matematika Ilmu Pe-ngetahuan Alam, Fakultas Eko-nomi, Fakultas Hukum, FakultasTeknik, Fakultas Bahasa dan

Seni, Fakultas Ilmu Sosial, Fakul-tas Ilmu Pendidikan dan Fakul-tas Ilmu Keolahragaan.

Rektor Unnes Prof Dr FathurRokhman MHum, menekankanpentingnya pemeringkatan un-tuk dapat digunakan untuk me-refleksi diri, khususnya dalammeningkatkan peringkat Unnesmelalui peningkatan akreditasiprodi.

‘’Pemeringkatan Dikti Unnespada posisi rangking 17. Univer-sitas favorit ke 6 berdasarkanjumlah peminat. Unnes pering-kat 3 kampus hijau. Target kede-pan adalah peningkatan akre-ditasi institusi dari B menjadi A,untuk itu peningkatan akreditasiprodi menjadi tanggung jawabdan kewajiban kita bersama ka-rena pengelolaan perguruantinggi tergantung pada integritaspara pegawainya,’‘ paparnya.

Tidak lupa, dirinya juga me-nekankan pentingnya publikasikarya ilmiah dan peningkatanprestasi mahasiswa dan dosen didalam peningkatan keunggulanperguruan tinggi. “Berbagai ter-obosan juga kita lalukan untukmembentuk mahasiswa prestasi.Salah satunya, mulai tahun 2016Unnes akan membuka jalurprestasi akademik, seni, olah-raga, dan prestasi keagamaan,’‘pungkasnya. ■

rix-die

MENYERAHKAN: Rektor Unnes Prof Dr Fathur Rokhman MHum me-nyerahkan penghargaan kepada Dekan FMIPA, Dekan Fakultas Ekonomidan Dekan Fakultas Hukum, dalam acara Refleksi Akhir Tahun di GedungAuditorium Unnes, Rabu (30/12). ■ Foto: Arixc Ardana

Satpol PP Bongkar Tower IlegalREJOMULYO - Tidak memi-liki Izin Mendirikan Bangu-nan (IMB), sebuah towerprovider seluler yang berdiridi lantai 3 Klinik Budi Hu-sada, Jalan Raden Patah No-mor 275, dibongkar paksaoleh Satuan Polisi PamongPraja (Satpol PP) Kota Sema-rang, Rabu (30/12) siang.

Dari pantauan Koran PagiWawasan di lokasi, pembong-karan yang dibantu anggotakepolisian tersebut, disita duabuah mesin boks yang berisiperangkat mesin dan aki.

Kepala Satpol PP Kota Se-marang, Endro PM menga-takan, pembongkaran ini dila-kukan, karena pemilik towertidak melakukan mediasi den-gan warga, sehingga terpaksadieksekusi. Selain itu, towertersebut juga melanggar Pe-raturan Daerah (Perda)Nomor 5 Tahun 2009.

‘’Kami sudah pernah mela-kukan tindakan eksekusi se-tahun yang lalu dengan mak-sud sebagai peringatan, agarpemilik bisa menurunkansendiri tower tersebut. Na-mun, kenyataannya sampaisekarang juga tidak bisa me-nunjukkan perizinan IMB-nya,’‘ ujar Endro.

Dia menerangkan, pem-bongkaran itu membutuhkanwaktu selama satu minggu,karena membongkar tower se-luler bukan pekerjaan mudah.‘’Pembongkaran tower terse-but harus dilengkapi denganalat berat, apalagi tower ber-diri di dalam gedung,’‘ tegas-nya.

Sementara Kabid Trantib-mas Satpol PP Kota SemarangKusnandir mengimbau, agarketika membangun tower se-luler harus dilengkapi izin. Se-lain itu, juga harus melakukansosialisasi kepada warga seki-tar untuk menghindari kon-flik.

‘’Sebenarnya perizinanIMB untuk tower seluler cu-kup mudah, namun kenda-lanya biasanya datang dariwarga sekitar yang tinggal didekat tower. Karena, bangu-nan itu dinilai membahaya-kan dan mempengaruhikesehatan,’‘ imbuhnya. ■

M.13-dieDISITA: Dua petugas Satpol PP Kota Semarang menyita boks mesin tower provider seluler di lantai 3Klinik Budi Husada, Jalan Raden Patah Nomor 275 Semarang, Rabu (30/12). ■ Foto: Shodiqin

PDAM Lampaui Target Pelanggan BaruSAMPANGAN - PDAM TirtaMoedal Kota Semarang meriliskinerja positif sepanjang tahun2015. Hingga pertengahan De-sember 2015, jumlah sambu-ngan rumah baru di PDAMKota Semarang mencapai 9.135sambungan rumah (SR).

Jumlah itu lebih besar daritotal target yang dipatok, yakni9.000 SR. Dengan jumlah barutersebut, jumlah pelanggan telahmencapai 161.000 SR, melebihiakhir tahun 2014 atau awal ta-hun 2015 sebesar 152.014 pe-langgan.

Humas PDAM Tirta MoedalKota Semarang, Joko Purwantoyang ditemui di kantornya JalanKelud Raya, Kamis (30/12),mengungkapkan, jumlah itu se-

penuhnya terpasang di rumahpelanggan. Sedang, 1.600 SRterdaftar menunggu pelaksa-naan pemasangan.

‘’Sebanyak 3.600 pelangganbaru tercatat di cabang Sema-rang Timur, sisanya tersebar diseluruh kantor cabang kami.Dengan capaian tersebut cover-age area PDAM mencapai 64%,’‘ jelas Joko.

Perbaikan kinerja, lanjutnya,bukan hanya ditunjukkan daripeningkatan jumlah pelanggan.Tetapi juga bisa dilihat pada ang-ka Tingkat Kehilangan Air(TKA) yang tercatat sebesar 41 %dari sebelumnya yang mencapai45 %.

Joko mengungkapkan, pro-gram perbaikan sudah terea-

lisasi untuk menekan angkaTKA tersebut. Di antaranya,reposisi pipa Pleret, optima-lisasi zona aliran, rehabilitasijaringan di kawasan SemarangUtara serta perbaikan tekananair.

Menurut Joko, khusus untukperbaikan tekanan air, caranyaadalah dengan membagi teka-nan aliran, di mana tekananpada suatu wilayah itu terpan-tau tinggi, dibagi dengan wi-layah bertekanan lebih rendahatau bahkan kurang. Upaya ter-sebut cukup membantu, ter-utama pada musim kemaraupanjang yang terjadi sepanjangJuni-November.

‘’Meski harus diakui bahwaaliran air bersih PDAM pada

bulan-bulan itu tidak cukupbaik, lantaran terkendala debitdan pasokan air baku dari sum-bersumber,’‘ tambahnya.

Joko menyebut, programkerja dipersiapkan untuk me-ningkatkan kualitas, kuantitasdan kontinuitas pelayanan airbersih, dengan optimalisasi ka-pasitas produksi air bersih IPAKudu sebesar 100 liter/detik, se-hingga dapat berproduksi men-jadi 1.050 - 1.100 liter/ detik.

Rencana lain, yaitu pemban-gunan IPA Blorong. Tahap per-tama dimulai 2016, dengantarget produksi 100 liter/detik.Keberadaan IPA Blorong, kataJoko, dapat memperbaiki alirandi Semarang bagian Barat.■

lek-die

■ Saat Melahirkan

Angka Ibu Meninggal MengkhawatirkanBARUSARI - Hingga Novem-ber 2015 lalu, jumlah ibu me-ninggal saat melahirkan di KotaSemarang mencapai 36 orang.Jumlah belum ada setahun inisangat mengkhawatirkan, se-hingga anggota TP PKK KotaSemarang diharap dapat turutserta mengkampanyekan kese-hatan ibu dan anak.

Hal itu disampaikan KetuaTP PKK Kota Semarang CitraTavip Supriyanto di GedungPKK, Rabu (30/12). ‘’Dari se-mua permasalahan itu, yangpaling penting adalah angka ke-matian Ibu karena dari tahunketahun meningkat. Data ter-akhir menyebutkan hingga No-vember tercatat 36 ibu yangmeninggal,’‘ terangnya.

Dijelaskan, pihaknya jugaberkeinginan untuk menurun-kan permasalahan-permasala-han yang lagi ngetrend melandadi Kota Semarang. Misalnyaangka kematian Ibu, penderitaHIV-AIDS dan DBD yang se-makin tahun semakin mening-kat jumlahnya.

Diakuinya, dukungan dankerjasama anggota-anggota TPPKK baik di kecamatan maupunkelurahan yang telah mengab-dikan dirinya untuk PKK, sa-ngat luar biasa. Oleh karenanya,PKK Kota Semarang kini jauhlebih maju bahkan menjadi pe-

menang lomba Posyandu ting-kat nasional.

‘’Saya berharap, agar di ta-hun 2016 program-programPKK selalu mengedepankanpada 10 program PKK, denganmengedepankan kesejahteraanmasyarakat, derajat pendidikan,

derajat kesehatan keluarga danmasyarakat serta kesadaranberperilaku hidup bersih dansehat seluruh wilayah di kotaini,’‘ tukasnya.

Pj Walikota Semarang TavipSupriyanto mengakui, jika kin-erja TP PKK sangat membu-tuhkan koordinasi dan sinkro-nisasi antara SKPD Pemkot.Pasalnya SKPD tidak bisa be-kerja sendiri tanpa bantuan de-ngan ibu-ibu PKK dan seba-liknya.

Dikatakan Tavip bahwa se-lama ini SKPD kurang meli-batkan peran PKK dalam pe-laksanaan program-programkegiatan. ‘’Hal ini dapat dilihatapabila ada lomba-lomba baruSKPD terjun untuk mengger-akan PKK,’‘ tandasnya.

Untuk itu, pihaknya mewantiuntuk semua SKPD terkait ke-cuali Dinas Bina Marga agarmenyikronkan program-pro-gram kegiatan yang terkait de-ngan pemberdayaan keluargadengan kaum Ibu-Ibu. ■

Hid-die

RAKOR PKK: Pj Walikota Semarang Tavip Supriyanto, memberikanpengarahan dalam rapat koordinasi anggota TP PKK Kota Semarang,Rabu (30/12). ■ Foto: Nurul Wakhid

Page 19: WAWASAN 31 Desember 2015

Suhartono Padmo Sumartoyang akrab dipanggil Mas TonTeater Lingkar mengatakanbahwa, tradisi wayang kulitJumat Kliwon yang digelar diTBRS merupakan pementasanrutin wayang kulit yang ke-243.

“Malam Jumat Kliwon nanti,tradisi pagelaran wayang kulitbertepatan dengan menyambut

Tahun Baru 2016. Saya yakinpenontonnya akan lebih meriahdan ramai,” kata Mas Ton.

■ Ciri KhasSedangkan cerita wayang

wayang kulit menampilkandalang Ki Wandono dari Mojok-erto Jawa Timur denganmengambil lakon ‘SampurnaneKereta Gongsa’. Dalang dengan

ciri khas dalam penyanyiannyamenggunakan bahasa JawaTimuran.”

Dikatakan, pengunjung wa -yang kulit sekarang tidak hanyaorang-orang tua saja, tetapi pararemaja, mahasiswa juga banyakyang gemar menonton wayangdengan memiliki falsafah seba-gai tontonan dan tuntunan.

Acara wayang kulit denganlakon Sampurnane KeretaGongsa sangat menarik bagipenonton digelar mulai pukul21.00 WIB dan gratis bagi semuapenonton atau pengunjung diTaman Budaya Raden SalehJalan Sriwijaya No 29. ■

bgy-Ks

Kamis Wage, 31 Desember 2015

Temu Kangen Alumni FE UnissulaIKATAN Alumni Fakultas Ekonomi (FE) UniversitasIslam Sultan Agung (Unissula) akan mengadakantemu kangen, 3 Januari 2016, di aula FE lantai III.Temu kangen berlaku untuk semua angkatan dansemua jenjang program studi. Hubungi Luluk08122802600, Alifah 085866450805, Provita 085641853739, atau Joni 081328345989. ■ Weynes-Ks

Kontes Kucing di Hotel Puri GardenIKUTI kontes kucing di Hotel Puri Garden, Jalan Ar-teri Utara Blok D4 Semarang, 10 Januari 2016 men-datang. Pendaftaran mulai 10 Desember 2015.Hubungi Catur Zainuri 082221218552 atau CarsonoCarlito Petshop 087731092713. ■ Weynes-Ks

Pendidikan Khusus Profesi AdvokatFAKULTAS Hukum Universitas Semarang (USM) bek-erja sama dengan DPN Peradi menyelenggarakan Pen-didikan Khusus Profesi Advokat. Pendaftaran ditutuppada 20 Januari 2016. Hubungi Fakultas Hukum USM,Jalan Arteri Soekarno-Hatta, Kota Semarang, atau tele-pon 081325748068 (Hesti), 085876879757 (Ari), atau081390896644 (Ratna). ■ Weynes-Ks

■ Wayang Kulit Semalam Suntuk di TBRS

’Sampurnane Kereta Gongsa’

Kuasai...... (Sambungan hlm 17)

bahasa inggris, saat pertama kalimempelajarinya di bangku SD.Waktu itu, saya meminta ke orangtua untuk membelikan buku ba-hasa inggris dasar, seperti alpha-bet, warna, nama-nama hari, dannama tempat umum dalam ba-hasa inggris,” paparnya.

Kecintaanya kian bertambah,sewaktu duduk dibangku SMPdan SMA. Kemampuan bahasa

inggris Nadya mulai terlihat sejakmengikuti kegiatan ekstraku-likuler “conversation” dankegiatan English Course. Dirinyabahkan sempat mengikuti beber-apa perlombaan re-telling storyyang mengharuskan dirinyapaham betul isi cerita yangdibawakannya.

Pada saat kuliah, kemampuanbahasa inggris Nadya sangatmembantu untuk menyelesaikanbeberapa tugas. Di jurusan D3-

Hubungan Masyarakat ada duamata kuliah bahasa inggris, yaituEffective Writing dan EffectiveSpeaking. “Alhamdulillah akudapat nilai yang bagus pada matakuliah tersebut,” papar dara ke-lahiran Kendal 19 tahun lalu ini.

Menurutnya bahasa inggrissangat mudah dipelajari, iasendiri menerapkan metode“Fun Learning” untuk mempela-jari bahasa inggris. “Fun learningadalah metode belajar bahasa

inggris sekaligus melakukan apayang kita sukai, seperti menden-garkan lagu berbahasa inggris,membaca komik dalam bahasainggris, membaca novel dalambahasa inggris maupun menon-ton siaran televisi yang menggu-nakan bahasa inggris, tanpadisadari itu akan menambah vo-cabulary dan sangat efektifkarena enjoy saat mempela-jarinya,”pungkasnya. ■

rix-Ks

Honor......(Sambungan hlm 17)

di SKPD-SKPD di lingkup Pemer-intah Kota Semarang memanglayak untuk disesuaikan denganUMK sebagaimana GTT, danyang diperlukan pertama kaliadalah langkah pendataan.

■ Penyesuaian“Sampai saat ini, belum ada

data mengenai jumlah PTT atauhonorer yang ada di setiap SKPD.Pendataan ini penting untuk

menentukan kebijakan penyesua-ian honor sesuai UMK. Makanya,kami dorong SKPD melakukanpendataan,” katanya.

Penyesuaian honor untuk PTTyang ada di jajaran SKPD PemkotSemarang nantinya tetap diam-bilkan dari Anggaran Pendapatandan Belanja Negara (APBD),tetapi pengelolaannya bisa diker-jasamakan dengan pihak ketiga.

“Ya, misalnya dengan sistemkontrak atau bagaimana, paraPTT ini akan bekerja dengan sis-

tem kontrak. Nanti, kan bisa dik-erjasamakan dengan pihak ketiga,tetapi besaran honornya tetap dis-esuaikan dengan UMK Kota Se-marang,” katanya.

Maka dari itu, ia mendorongseluruh SKPD untuk berkonsoli-dasi dengan Badan KepegawaianDaerah (BKD) Kota Semaranguntuk pendataan jumlah PTTyang selama ini ada di seluruh ja-jaran SKPD yang ada di lingkuppemkot setempat.

“Sama seperti GTT, Dinas Pen-

didikan kan sudah mempunyai‘database’ jumlah GTT yang ada diseluruh satuan pendidikan. Jadi,penyesuaian honor sesuai UMK bisadilaksanakan dengan mengacu‘database’ yang sudah ada,” katanya.

Selain itu, Supriyadimenekankan pentingnya seleksidalam perekrutan PTT ke depannyayang diterapkan di seluruh SKPDagar sumber daya manusia (SDM)yang direkrut sesuai dengan standaryang ditentukan, atau tidak di-lakukan asal-asalan. ■ bgy-Ks

TEGALSARI- Menyambut Tahun Baru 2016, TeaterLingkar bekerja sama dengan Dinas Kebudayaan danPariwisata Kota Semarang, Kamis (31/12) hari ini pukul20.30 WIB menggelar wayang kulit semalam suntuk diTaman Budaya Raden Saleh (TBRS).

PETERONGAN- Katon Bagaskara,Lilo (Romulo Radjadin), dan AdiAdrian akan tampil di ketinggian 97meter. Tepatnya sky pool atau pun-cak dari gedung berlantai 30, StarHotel Jalan MT Haryono 972 Se-marang, Kamis (31/12) hari inipukul 20.30 WIB. Pemusik yang ter-gabung dalam grup Kla Projecttersebut hadir dalam perayaan per-gantian tahun.

Bagi para KLanis (penggemarKla Project) bisa menikmati lagufavorit bersama idola dengan pe-mandangan lampu Kota Se-marang di atas gedung hotelberbintang empat. Alunan musik,

antara konsep akustik dan elek-trik khas pelantun lagu ‘’Yo-gyakarta’’ ini menjadi suguhanmenuju awal tahun 2016.

‘’Sensasi sky pool tersebut,kami bekerja sama dengan TransVision mendatangkan Kla Project.Menikmati musik dengan peman-dangan 360 derajat dikelilingilampu perkotaan Semarang den-gan konsep out door. Para tamudapat merasakan sensasi duduklangsung di bawah kerlap kerlipbintang di malam hari. Termasukjuga berenang,’’ kata Public Rela-tion Manager Star Hotel Se-marang Alamanda Viona.

■ MenginapDia menjelaskan, tamu yang

ingin menonton sekaligus mengi-nap disediakan paket khusus.Berisi menginap satu malam,sarapan untuk dua orang, dantiket menonton Kla Project untukdua orang. Sementara untuk tamuyang ingin menonton Kla Projecttanpa menginap, pihaknyamenyediakan paket yang berisigratis foto sekalian bingkai danakses menonton.

‘’Invitation VIP sudah terma-suk penataan tempat duduk, freephoto print with frame, free glassof wine, dan akses menonton,’’ tu-

turnya.Selain itu, gala dinner dengan

konsep keluarga diadakan di Catt-leya Meeting Room untuk 8 orang.Tamu yang walk ini gala dinnerdisediakan di Prima Resto. Berbagaimenu menarik akan dihidangkanseperti carving beef sirloin, carvingwhole fish, dimsum, steam boat,pecking duck, roasted chicken andbeef, dan berbagai jenis cake dan hi-dangan segar sebagai pencucimulut. ‘’H-1 acara juga akan di-adakan meet and greet dengan KlaProject yang sangat private. Hanyauntuk 50 orang,’’ ucapnya. ■ SM-Network/ akv-Ks

Identitas......(Sambungan hlm 17)

maju lainnya, identitas diri sudah dibuat on-line. Dengan demikian, identitas diri masing-masing orang sudah terdata dalam databasecomputer.

“Misal mau daftar sekolah tidak perlu bawaKTP tapi mereka harus ingat Nomor IndukKependudukan (NIK)-nya, jadi tinggal dima-sukkan, data sudah keluar, lalu tinggal tandatangan secara digital juga,” tukasnya.

Ditambahkan, dengan keberadaan e-KTP,sebenarnya banyak hal yang bisa dihemat. Se-lain bahan material pembuatan yang bisaditekan, kini tidak akan ada lagi penggunaankertas.

Database NIK berbasis digital juga akan-memudahkan saat warga yang hendak memilihdalam Pemilu, sedang tidak berada di daerahasal pemilihan. Ia dapat saja menunjukkan NIKlalu mencoblos juga melalu electronics vote (e-vote) yang juga mengurangi penggunaan ker-tas dan material kertas suara lain.

“Yang perlu dilakukan saat ini adalahpengintegrasian data diri dari daerah kepusat agar data penduduk tetap valid,”pungkas politisi dari Partai Demokratini. ■ hid-Ks

Simpanglima.....(Sambungan hlm 17)

Dalam kegiatan ini juga akan di-lakukan peluncuran Kota Lamasebagai kota pusaka oleh Guber-nur Jateng Ganjar Pranowo dan PjWalikota Semarang TavipSupriyanto. Dan tentunya pestakembang api sebagai pemuncakacara akan dilakukan tepat pukul00.00 WIB.

“Guna kelancaran acara terse-but sejumlah ruas jalan akan di-tutup mulai H-1 tanggal Rabu(30/12) hingga Kamis (31/12) darijembatan Mberok hingga perem-patan Hotel Metro Johar. Penutu-

pan yang dilakukan pada haripertama guna persiapan serta pe-matangan panggung dan tempatundangan sedangkan hari keduadimana acara puncak akan dimu-lai,” tukasnya.

■ KemacetanKarenanya, pihaknya menghim-

bau agar masyarakat yang inginmelintas dihimbau untuk dapatmenghindari lokasi tersebut gunamengurangi kemacetan. Panitia, im-buhnya, menyiapkan sejumlah kan-tung parkir bagi masyarakat diantaranya di pelataran parkir DinasPendapatan Pengelolaan Keuangan

Daerah (DPPAD) Provinsi JawaTengah, serta tempat parkir VIPGedung Papak.

Guna keamanan dan kelan-caran lalu lintas, Dinas Kebu-dayaan dan Pariwisata telahberkoordinasi dengan kepolisiandan Dinas Perhubungan. Ratusanpetugas akan dikerahkan hinggausai acara.

Di sisi lain, pesta kembang apijuga akan dilakukan Pantai Ma-rina. Di sana, penyalaan kembangapi akan dilakukan selama ku-rang lebih 30 menit.

Diperkirakan 15 ribu pengun-jung akan memadati wahana

wisata pantai di Kota Semarangtersebut. Begitu pula diAngkringan Polke di Jalan Pamu-larsih juga akan digelar pestakembang api.

Menariknya, di sini pengun-jung juga akan disuguhi livemusic akustik serta pesta tiupterompet yang unik. “Pengunjungakan kami suguhi menu-menutradisional seperti nasi sambellombok ijo, orak-arik pedo, ayamrica, sate keong, kikil dan lilitayam dengan suguhan minumanjahe, wedang uwuh dan lain-lain,” ujar Retnowati, pengelolaangkringan. ■ hid-Ks

Gara-gara......(Sambungan hlm 17)

taran kerasnya benturan,helm korban pun sampaipecah.

“Saya kira dia (korban)mencoba menghindaribecak yang akan nye-brang, mungkin melihatbecak muncul tiba-tibadari balik truk, sehinggadia oleng dan menabrak,”kata Susilo.

■ TunggalSementara itu Panit

Laka Polrestabes Se-marang Iptu Jumantrimengatakan belum dike-tahui secara pasti penye-bab terjadinya kecelakaantunggal itu. Namun sopirtruk masih dalam pe-

meriksaan.“Kita sudah amankan

sopir truk bernama MochFarkan warga tulanganRT 4 RW 4 Sidoarjo untukpemeriksaan. Pemerik-saan itu terkait bagaimantruk itu bisa parkirdilokasi,”kata Jumantri.

Jumantri menam-bahkan terkait sopir trukmelakukan parkir, pi-haknya belum menge-tahui. Namun yang pastimasih pendalaman.

“Kita belum tahu kenapatruk itu parkir dipinggirjalan, dan dari jam berapaparkirnya. Yang pasti masihdalam pemeriksaan. Semen-tara jenasah korban dibawake Rumah Sakit Dr KariadiSemarang untuk diautopsi,”pungkasnya. ■ M17-Ks

Pelanggaran.....(Sambungan hlm 17)

Usulan PTDH bisa didapat,lanjutnya, setelah yangbersangkutan berkali-kalimelakukan pelanggaran.Selain itu, ancaman PTDHjuga berlaku bagi anggotayang terancam pidanaempat tahun lebih.

“Bagi yang terancam pi-dana 4 tahun lebih, bisa di-PTDH, namun menungguingkrah,” pungkas Am-ingga.

Sementara selama tin-dak kejahatan palingmenonjol yakni kasusperampokan yang meli-batkan dua oknum TNI,dan anggota BrimobPolda Jateng. Namun de -ngan adanya kasus itu pi-haknya tetap akan mem- prosesnya.

“Dua oknum TNI, danBrimob Polda Jateng tetapberjalan kasusnya. Se -karang masih dalampenyelidikan dan sudahsiap dilimpahkan ke ke-jaksaan,”katanya.

Liliek menambahkanuntuk kasus kejahatankonvensional selamatahun 2015 dibandingtahun 2014 hingga saat inisudah menurun.

“Syukur jateng tahunini aman meski dalam halini kasus perampokanyang menonjol oknumTNI, Polri, dan pecah kacamenggunakan busimotor. Penurunan terse-but dari tahun 2014 seki-tar 16.818 dibandingtahun 2015 14.392 itusudah menurun angkakejahatan,”pungkasnya.■ M17-Ks

Kla Project Gebrak Semarang di Sky Pool

Diprediksi....(Sambungan hlm 17)

baban 70 hingga 85 persen. Makakemungkinan peluang hujan yakniantara ringan hingga sedangakan terjadi dalam perayaan per­gantian Tahun Baru.

Namun, ia mengungkapkan ke­mungkinan hujan tidak akan lamaatau durasi waktu singkat danbahkan hujanya juga tidak akan

lebat dan tidak disertai anginmaupun petir. Kemungkinan hujandengan intensitas ringan hinggasedang terjadi sore menjelangmalam mulai pukul 16.00 WIBsampai pukul 19.00 WIB. Semen­tara malam menjelang dini haripukul 19.00 WIB sampai pukul24.00 WIB hujan sudah reda.

“Sehingga bagi masyarakatyang ingin merayakan malam

Tahun Baru, bisa memilih tempatyang diinginkan,” paparnya.

Sedangkan, bagi masyarakatyang ingin merayakan malamperayaan malam Tahun Barukhususnya di sekitar wilayah pan­tai utara juga di perkirakan aman.Karena arah angin pada malamtersebut sangat le mah sehinggagelombang laut di per kiraaknantar 0,2 sampai satu meter.

“Namun, yang menjadi was­pada bagi masyarakat padaumumnya, terjadinya hujan lebatsecara tiba­tiba karena adanyafenomena El Nino di Laut Jawadengan durasi singkat. Maka dariitu kami menghimbau masyarakatselalu waspada dan hat­hatidalam merayakan pergantiantahun ini,” harap Edy. ■

M13­Ks

Foto: dok

Mas Ton

TENAGA SURYA: Petugas dari Dinas Penerangan Jalan dan Pengelolaan Reklame (PJPR) Kota Se-marang memperbaiki lampu penerangan bertenaga surya di pertigaan Jalan Dr Sutomo dan Letjen S Par-man, Rabu (30/12) sore. ■ Foto:Weynes-Ks

Page 20: WAWASAN 31 Desember 2015

Razia yang dilakukan untukmengantisipasi tindak kejahatanpada pesta malam menyambutpergantian tahun itu, berhasilmenyita sejumlah barang bukti,di antaranya 376 botol plastikmiras jenis ciu, 3 jerigen dan 1galon air mineral semuanyaberisi ciu, serta 141 botol Cong -yang dan 31 botol berisi tuak.Miras tersebut kini masih beradadi Mapolrestabes Semarang, danakan segeradimusnahkan.

Tak hanya itu, polisi jugamenyita sebanyak 2.323 butirobat-obatan dari daftar G jenisTrihex, juga mengemankan se -orang pengedar pil koplobernama Ari Wibowo (24),warga Kp Tegalrejo RT 8/RW 9,Kemijen.

Kepada polisi, Ari Wibowomengaku, obat yang dibawatersebut didapat dari seseorangbernama Budi. “Saya tidak me -makai, hanya menerima barangdari Budi,” katanya, saat gelar

per kara di Mapolrestabes Sema -rang, Rabu (30/12).

Kapolrestabes SemarangKom bes Pol Burhanudin me -nga takan, barang bukti tersebutdisita dari sejumlah penjualmiras yang berada di berbagaiwilayah hukum PolrestabesSemarang. Adapun, ratusan litermiras tersebut disita hanyadalam jangka waktu beberapajam dalam operasi penertiban.

“Ini semua merupakan hasilrazia yang dimulai dari pukul11.00 hingga sekitar pukul 15.00WIB. Nantinya, pemilik yangakan mengedarkan akan dikenaitipiring. Miras itu akan dijualpada malam pergantian tahun,”ujarnya.

■ RaziaKasat Reskrim Polrestabes

Semarang AKBP Sugiarto me-

ngungkapkan, untuk menekanangka kejahatan pada malamhari, pihaknya akan terus mela -kukan razia dengan sasaranutama para penjual miras. “Mi -ras ini penyebab tindak krimi -nal, maka dari itu akan kamirazia terus,“ katanya.

Sugiarto menambahkan, daripengakuan dua pemasok mirasyang akan menjual, merekasengaja untuk persediaan ma -lam tahun baru. Namun, tam-bahnya, sebelum terjual sudahdiamankan petugas.

“Jadi, tujuan kita menyitaribuan liter miras berbagai jenisuntuk antisipasi, agar takdisalahgunakan pembeli untukpesta miras. Padahal dari awalpesta miras berujung petaka, iniyang tidak kami inginkan,”pungkas Sugiarto. ■

M.17-die

Kamis Wage, 31 Desember 2015

■ Untuk Persediaan Tahun Baru

Miras dan Pil Koplo Disita

GELAR PERKARA: Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Burhanudin menginterogasi pengedar pil koplo yang tertangkap razia dalam gelarkasus di Mapolrestabes, Rabu (30/12). ■ Foto: Danny Adriadhi Utama.

BARUSARI - Aparat Reskrim Polrestabes Se-ma rang mengamankan ribuan liter minumankeras (miras), yang disita hanya dalam jangkawaktu beberapa jam, setelah menggelaroperasi penertiban menjelang tahun baru,Rabu (30/12).

Waspadai Peredaran Narkoba Sintetis

MOTIVASI: Kepala BNN RI Komjen Budi Waseso, memberikan moti-vasi tentang bahaya narkoba di hadapan ribuan siswa peserta YouthCamp and Leadership Training, di MHC Marina Semarang, Rabu(30/12).■ Foto: Arixc Ardana

LAYANAN GTO: Untuk percepatan perjalanan kendaraan di jalan tol,sejumlah petugas melakukan pelayanan di pintu GTO ketika terjadiantrean panjang di pintu masuk. ■ Foto: Felek Wahyu

TAWANGMAS - Penyalahgu-naan narkoba dengan sasaranpara generasi muda, saat ini terusmeningkat. Di satu sisi, bandarnarkoba juga terus berinovasidalam menyamarkan narkoba,agar tidak terendus oleh aparatyang berwenang.

‘’Saat ini, ada 541 narkoba jenisbaru di dunia, sebanyak 37 jenisdi antaranya sudah masuk ke In-donesia. Dari 37 jenis tersebut,baru 18 yang dapat kita jerat,karena undang-undangnya

sudah ada, sedangkan sisanyabaru kita upayakan dalam revisiUU Narkotika,’‘ papar KepalaBadan Narkotika Nasional (BNN)RI Komjen Budi Waseso, di hada-pan ribuan siswa peserta YouthCamp and Leadership Training,yang diselenggarakan YayasanTerang Bagi Sejahtera Bangsa diMHC Marina, Semarang, Rabu(30/12).

Salah satunya yang ditemu-kan, yakni ganja sintetis. Berbedadengan daun ganja konensional,

ganja sintesis ini ber bentukbubuk.

‘’Cara penggunaanya, ganjasintesis dilarutkan dalam cairan.Kemudian disemprotkan padadaun tembakau biasa, setelah ker-ing kemudian baru digunakan,’‘terangnya.

■ AdiktifGanja sintetik, merupakan zat

yang bisa sangat berbahaya danadiktif. Efek yang dihasilkanganja sintetik dapat mengancam

nyawa manusia, seperti perasaankecemasan yang sangat tinggi,detak jantung sangat cepat dantekanan darah tinggi, mual danmuntah, halusinasi intens dangangguan psikotik, hingga pera-saan ingin bunuh diri dan ataumelakukan tindakan yang berba-haya.

‘’Efek yang ditimbulkannyatidak jauh berbeda dengan ganjaumumnya, karena itu sangatberbahaya,’‘ tegasnya.■

rix-die

■ Antisipasi Antrean di Tol

PT Jasamarga Siapkan Kembalian Uang Receh KRAPYAK - Untuk mengantisi-pasi antrean panjang kendaraandi pintu tol saat terjadinya arusbalik akhir libur Natal 2015 danTahun Baru 2016, PT JasamargaSemarang memborong uangreceh nominal Rp 500. Tidaktanggung-tanggung, jumlahuang logam yang diborong op-erator jalan tol tersebut menca-pai Rp 10 juta.

Deputy General Manager Op-erasional PT Jasamarga CabangSemarang Thomas Dwiatmanto,ketika ditemui di ruang ker-janya, Rabu (30/12) men-gungkapkan, uang logamdengan nominal dalam jumlahbesar tersebut disiapkan,mengingat keluar masuk pintutol di Kota Semarang berlakutarif Rp 2.500 untuk kendaraanpribadi per sekali melintas pintutol.

‘’Uang yang secara jumlahsangat banyak, kita bagi keempat pintu tol. Sesuai jumlahtraffic keluar masuk kendaraan,sebagian kita bagi di dua pintutol yakni Tol Muktiharjo danGayamsari. Sedang, mayoritas,kita bagi di pintu Tol Tem-balang dan Krapyak,’‘ tambah-nya.

Dengan ketersediaan uangreceh yang mencapai 20.000keping itu, dengan harapan saatpetugas melakukan pengem-balian uang kepada penggunajalan bisa lebih cepat. ‘’Jikapengembalian tidak tersendat,diharapkan bisa meminimal-isasi antrean pada puncak arusbalik liburan yang diprediksiterjadi pada 2 Januari 2016 men-datang,’‘ ungkapnya.

Selain mengurangi antreandengan menyiapkan receh,Thomas menambahkan, pihakPT Jasamarga juga akan mem-berlakukan pembukaan ger-

bang tol otomatis (GTO) untukumum. Hal itu dilakukan,ketika panjang antrean menca-pai 1 kilometer.

Menurutnya, kebijakan GTOdibuka untuk transaksi tunai,ketika antrean panjang terjadi.Namun, Thomas berharap, pen-gendara sudah menyiapkanuang receh, sehingga tidaktersendat ketika melintas diGTO yang dibuka sementara.

‘’Kita lipatkan jumlah uangpecahan Rp 500, dari kondisireguler yang hanya Rp 7 jutamenjadi Rp 10 juta yang terse-bar di semua pintu tol di Se-marang,’‘ tambahnya.

Dari pantauan Jasa Marga,sudah ada 178.609 kendaraanper tanggal 23 Desember lalu se-bagai fluktuatif tertinggi lalulintas masa libur panjang Nataldan Tahun Baru, atau naik seki-tar 33 persen dari bulan Novem-ber.

Dari data, Jasamarga men-catat, pada arus mudik Natalyang bertepatan dengan libursekolah dan Maulud NabiMuhammad, jumlah kendaraanyang melintas mencapai 134.355kendaraan melintas. ‘’Perkiraanpada arus balik puncak nantijumlah kendaraan mencapai147.350 atau atau naik 10 %,’‘tambahnya.

Manager Grafik MenejemenM Irwan Danus mengungkap-kan, dari data angka kece-lakakan lalu lintas di atas toldiketahui, terjadi pergeseranjenis kendaraan yang men-galami kecelakakan. ‘’Jika dulusebelum diberlakukan aturanketat, hampir 80 persen kece-lakaan dialami truk. Namun,saat ini tidak sedikit kendaraankecil yang juga mengalami kece-lakaan, karena slip ban atau remblong,’‘ ungkapnya. ■ Lek-die