Top Banner
JAKARTA - Untuk kedua kali- nya kericuhan terjadi pada ra- pat Golkar. Kali ini sejumlah pria datang dan berteriak men- cari sosok politikus Golkar ku- bu Agung Laksono, Yorrys Ra- weyai. Sekitar setengah jam se- telah ricuh yang pertama kali terjadi, kurang lebih 10 pria berpakaian bebas mendekat ke tempat digelarnya rapat di ru- ang Puri Agung, Hotel Grand Sahid, Jl Sudirman, Jakpus, Se- lasa (10/3). “Yorrys mana Yorrys,” te- riak para pria itu. Mereka menganggap Yorrys sebagai pihak yang menyuruh pria penyusup yang bikin onar di rapat tersebut. Mereka lantas naik ke lantai atas ruang Puri Agung menggunakan eskalator. Mereka sempat menendang ka- “Kami bekerja sama dengan pihak-pihak terkait seperti KJRI di Turki dan Interpol untuk mendeteksi keberadaan 16 WNI itu. Sejauh ini kami belum bisa memastikannya, “kata Ju- ru Bicara BNPT Prof Dr Irfan Idris MA, Selasa (10/3). Meski belum bisa dipasti- kan, Irfan menilai apa yang ter- jadi dengan 16 WNI ini tidak lepas dari strategi yang diguna- kan ISIS yang memanfaatkan cara-cara resmi untuk melan- carkan aksinya. “Sebenarnya 16 WNI ini sudah merencanakan semua sejak sebelum berang- kat. Mereka menggunakan cara RAPAT KONSULTASI : Ketua umum Partai Golkar versi Munas Bali Aburizal Bakrie menyapa kader saat rapat konsultasi nasional Golkar di Jakarta, Selasa (10/3) malam. Foto: Antara CILACAP - Kepala Divisi Pe- masyarakatan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jateng, Yuspahruddin menyatakan kedatangan Kon- sulat Jendral Australia untuk menemui duo “Bali Nine” itu atas izin khusus Kemenkum HAM RI. Karena izin inilah maka rombongan warga Aus- tralia itu lebih leluasa menemui terpidana mati, bahkan hampir setiap hari. Baik dari pihak Ke- dutaan Besar ataupun pihak keluarga Myuran Sukumaran dan Andrew Chan. Dari pantauan Wawasan di Dermaga Wijayapura, setidak- nya sudah tiga kali rombongan Konjen Australia berkunjung ke Lapas Besi Nusakambangan. Mulai Jumat (7/3), Sabtu (8/3) dan Senin (10/3). Yusparudin menuturkan, atas izin khusus tersebut maka Konjen Australia beserta kelu- arga terpidana mati dapat ber- kunjung meski di luar hari kunjungan. “Mendapat izin khusus dari Kementerian (Ke- menkum HAM-red)” tandas- nya singkat kepada wartawan, kemarin. Apalagi beberapa waktu se- belumnya memang tersiar ka- bar duo ‘Bali Nine’ akan di- eksekusi pascapemindahan ke Lapas Nusakambangan. Praktis kunjungan khusus ini lebih ber- tujuan untuk memastikan kon- Banyak cara dilakukan orang untuk mengais rezeki. Bahkan momentum eksekusi bagi terpidana mati jilid II di Nusakambangan pun menjadi salah satu ladang untuk mremo. Memanfaatkan tren batu akik, sejumlah orang sengaja menggelar lapak yang menjajakan batu akik di halaman luar pagar masuk ke Dermaga Wijayapura. SETIDAKNYA ada enam pen- jaja batu akik yang beberapa hari terakhir menggelar lapak di area lokasi pengamanan ek- sekusi mati tersebut. Tentu saja lapak-lapak ini menjadi daya tarik tersendiri bagi para pe- ngunjung Nusakambangan. Mulai dari masyarakat yang se- ngaja ingin mengetahui kera- maian proses eksekusi mati, para jurnalis, dan termasuk personel pengamanan pun tak luput ikut melirik lapak-lapak tersebut. Sebuah pemandangan ber- beda di tengah penatnya para pihak yang berkepentingan da- lam menjalankan tugasnya menanti proses eksekusi mati tersebut. Tampaknya, keha- diran para penjaja batu akik ini sebagai obat kepenatan. Bah- kan ketatnya pengamanan se- olah tertutup oleh fenomena tersebut. Mereka yang pehobi atau sedang berburu tren akik, sejenak melupakan soal ekse- kusi mati dan lebih fokus de- GEBYAR SETELAH beberapa kali menja- lani sidang, akhirnya pu- tusan gu- gatan cerai pedangdut cantik Cita Citata terhadap Galih Purnama alias Ijonk sudah dikab- ulkan oleh Ma- jelis Hukum Pengadilan Bandung, Selasa (10/3). LAPAK AKIK: Penjaja batu akik memanfaatkan momen menjelang eksekusi terpidana mati dengan menggelar lapak di halaman parkir Dermaga Wijayapura. Foto: ady purwadi Rabu Wage 11 Maret 2015 Bersambung ke hal 7 kol 1 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000 16 WNI Pakai Strategi ISIS TAHUN KE-29 NO: 338 TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203 JAKARTA - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) bergerak cepat untuk menindaklanjuti kasus hilangnya 16 WNI di Turki yang disinyalir bergabung dengan organisasi Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS). Saat ini, BNPT berusaha mendeteksi keberadaan mereka melalui kerja sama pihak-pihak terkait. Pedagang Akik Mremo di Nusakambangan Momen Eksekusi Ladang Rezeki bagi Sudaryanto Lega usai Resmi Cerai Jelang Eksekusi, Keluarga Bebas Keluar Masuk Lapas Duel Skuad Mewah LONDON - Dua tim de- ngan skuad mewah, Chelsea dan PSG, bakal saling bentrok di leg ke- dua 16 besar Liga Champions di Stamford Bridge, Kamis (12/3) dini hari WIB. Ke- dua tim bermain imbang 1-1 kala saling jumpa di ibu kota Prancis tiga pekan silam. Kala itu gol dari Edinson Cavani membatalkan keunggulan Chelsea, yang sebe- Bersambung ke hal 7 kol 1 6 Bersambung ke hal 7 kol 1 Bersambung ke hal 7 kol 1 Bersambung ke hal 7 kol 3 Penyusup Rusuh di Rapat Ical PEMALANG - Seorang ibu muda beranak satu, Kartinah (35) warga RT 6 RW 3 Dukuh Gombong Desa/Kecamatan Warungpring ditemukan tewas mengenaskan di sebuah tanah lapang di Dukuh Krajan Desa Warungpring. Bahkan ditemukan 27 tusuk- an di tubuhnya. Untuk menge- tahui penyebab kematian korban yang diduga dibunuh, sejumlah petugas dari Disaster Victim Identification (DVI) Pol- da Jawa Tengah melakukan au- topsi di kamar jenazah RS As- hari, Selasa (10/3). Berdasarkan informasi me- nyebutkan, saat itu suami kor- ban Muksin (40) tengah berada di tempat ibunya, Kartinah me- nelepon dan memintanya pu- lang karena sepeda motornya akan digunakan untuk mem- beli susu. Suami korban kemu- dian pulang dan masuk kamar bersama anaknya, sementara Kartinah keluar dan pergi de- ngan tergesa-gesa. Beberapa saat kemudian korban ditele- pon dan sempat bercakap-ca- kap, namun beberapa saat akan ditelepon kembali sudah tidak bisa dihubungi. Kapolres Pemalang AKBP Dedi Wiratmo SIK melalui Ka- polsek Warungpring AKP Ka- sirin dan Kasatreskrim AKP Edy Purnama Lilah, ditemui di rumah sakit menjelaskan, pene- muan korban berawal dari la- poran warga masyarakat ke Polsek adanya jasad manusia tergeletak di dekat lapangan pada Senin (9/3) pukul 22.30. Ibu Muda Tewas Ditusuk 27 Kali PERHIASAN: Sejumlah perhiasan milik korban seperti cincin ditemu- kan masih melekat di tubuhnya. Foto: Probo Wirasto Bersambung ke hal 7 kol 3
24

WAWASAN 11 Maret 2015

Apr 08, 2016

Download

Documents

KORAN WAWASAN

KORAN WAWASAN
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: WAWASAN 11 Maret 2015

JAKARTA - Untuk kedua kali-nya kericuhan terjadi pada ra -pat Golkar. Kali ini sejumlahpria datang dan berteriak men-ca ri sosok politikus Golkar ku -bu Agung Laksono, Yorrys Ra -weyai. Sekitar setengah jam se-telah ricuh yang pertama kaliterjadi, kurang lebih 10 priaberpakaian bebas mendekat ketempat digelarnya rapat di ru -ang Puri Agung, Hotel GrandSahid, Jl Sudirman, Jakpus, Se-lasa (10/3).

“Yorrys mana Yorrys,” te-riak para pria itu.

Mereka menganggap Yorrysse bagai pihak yang menyuruhpria penyusup yang bikin onardi rapat tersebut. Mereka lantasnaik ke lantai atas ruang PuriAgung menggunakan eskalator.Mereka sempat menendang ka -“Kami bekerja sama dengan

pihak-pihak terkait seperti KJRIdi Turki dan Interpol untukmen deteksi keberadaan 16WNI itu. Sejauh ini kami belumbisa memastikannya, “kata Ju -ru Bicara BNPT Prof Dr IrfanIdris MA, Selasa (10/3).

Meski belum bisa dipasti-kan, Irfan menilai apa yang ter-

ja di dengan 16 WNI ini tidaklepas dari strategi yang diguna-kan ISIS yang memanfaatkancara-cara resmi untuk melan-carkan aksinya. “Sebenarnya 16WNI ini sudah merencanakansemua sejak sebelum berang-kat. Mereka menggunakan cara

RAPAT KONSULTASI : Ketuaumum Partai Golkar versi Munas

Bali Aburizal Bakrie menyapakader saat rapat konsultasi

nasional Golkar di Jakarta, Selasa(10/3) malam. ■ Foto: Antara

CILACAP - Kepala Divisi Pe-masyarakatan Kantor WilayahKe menterian Hukum danHAM Jateng, Yuspahruddinme nyatakan kedatangan Kon-sulat Jendral Australia untukmenemui duo “Bali Nine” ituatas izin khusus KemenkumHAM RI. Karena izin inilahmaka rombongan warga Aus-tralia itu lebih leluasa menemuiterpidana mati, bahkan hampirsetiap hari. Baik dari pihak Ke-du taan Besar ataupun pihak

keluarga Myuran Sukumarandan Andrew Chan.

Dari pantauan Wawasan diDermaga Wijayapura, setidak-nya sudah tiga kali rombonganKonjen Australia berkunjungke Lapas Besi Nusakambangan.Mulai Jumat (7/3), Sabtu (8/3)dan Senin (10/3).

Yusparudin menuturkan,atas izin khusus tersebut makaKonjen Australia beserta kelu -arga terpidana mati dapat ber-kun jung meski di luar hari

kunjungan. “Mendapat izinkhusus dari Kementerian (Ke-menkum HAM-red)” tandas-nya singkat kepada wartawan,ke marin.

Apalagi beberapa waktu se-belumnya memang tersiar ka -bar duo ‘Bali Nine’ akan di -eksekusi pascapemindahan keLapas Nusakambangan. Praktiskunjungan khusus ini lebih ber-tujuan untuk memastikan kon-

Banyak cara dilakukanorang untuk mengais

rezeki. Bahkan momentum eksekusi

bagi terpidana mati jilidII di Nusakambangan

pun menjadi salah satuladang untuk mremo.

Memanfaatkan trenbatu akik, sejumlah

orang sengaja menggelar lapak

yang menjajakanbatu akik di

halaman luar pagar masuk ke Dermaga Wijayapura.

SETIDAKNYA ada enam pen-jaja batu akik yang beberapahari terakhir menggelar lapakdi area lokasi pengamanan ek -se kusi mati tersebut. Tentu sajalapak-lapak ini menjadi dayatarik tersendiri bagi para pe-ngun jung Nusakambangan.Mu lai dari masyarakat yang se-ngaja ingin mengetahui kera-maian proses eksekusi mati,para jurnalis, dan termasukper sonel pengamanan pun takluput ikut melirik lapak-lapaktersebut.

Sebuah pemandangan ber-be da di tengah penatnya parapi hak yang berkepentingan da -lam menjalankan tugasnya

menanti proses eksekusi matitersebut. Tampaknya, keha-diran para penjaja batu akik inisebagai obat kepenatan. Bah-kan ketatnya pengamanan se-olah tertutup oleh fenomenatersebut. Mereka yang pehobiatau sedang berburu tren akik,sejenak melupakan soal ekse-kusi mati dan lebih fokus de-

GEBYAR

SETELAH

beberapakali menja­lani sidang,akhirnya pu­tusan gu­gatan ceraipedangdutcantik CitaCitata terhadapGalih Purnamaalias Ijonksudah dikab­ulkan oleh Ma­jelis HukumPengadilanBandung, Selasa(10/3).

LAPAK AKIK: Penjaja batu akikmemanfaatkan momen menjelangeksekusi terpidana mati denganmenggelar lapak di halaman parkir Dermaga Wijayapura. ■Foto: ady purwadi

■ Rabu Wage■ 11 Maret 2015

Bersambung ke hal 7 kol 1

Harga Eceran Rp 2.000Harga Langganan Rp 50.000

16 WNIPakaiStrategiISIS

TAHUN KE-29 NO: 338 TERBIT 24 HALAMAN - ISSN 0215-3203

JAKARTA - Badan Nasional PenanggulanganTerorisme (BNPT) bergerak cepat untuk menindaklanjuti kasus hilangnya 16 WNI diTurki yang disinyalir bergabung dengan organisasi Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS).Saat ini, BNPT berusaha mendeteksi keberadaanmereka melalui kerja sama pihak-pihak terkait.

Pedagang Akik Mremo di Nusakambangan

Momen Eksekusi Ladang Rezeki bagi SudaryantoLega usaiResmi Cerai

Jelang Eksekusi, Keluarga Bebas Keluar Masuk Lapas

Duel Skuad Mewah LONDON ­ Dua tim de­ngan skuad mewah,Chel sea dan PSG, bakalsa ling bentrok di leg ke ­dua 16 besar LigaChampions di Stamford

Bridge, Kamis (12/3) dini hari WIB. Ke ­

dua tim bermain imbang 1­1 kalasa ling jumpa di ibu kota Prancisti ga pekan silam. Kala itu gol dariEdin son Cavani membatalkanke unggulan Chelsea, yang sebe­

Bersambung ke hal 7 kol 1

6

Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 7 kol 1

Bersambung ke hal 7 kol 3

Penyusup Rusuh di Rapat Ical

PEMALANG - Seorang ibumu da beranak satu, Kartinah(35) warga RT 6 RW 3 DukuhGombong Desa/KecamatanWa rungpring ditemukan tewasmengenaskan di sebuah tanahlapang di Dukuh Krajan DesaWarungpring.

Bahkan ditemukan 27 tu suk -an di tubuhnya. Un tuk menge-tahui penyebab ke matiankorban yang diduga dibunuh,se jumlah petugas da ri DisasterVic tim Identification (DVI) Pol -da Jawa Tengah melakukan au-topsi di kamar jenazah RS As -hari, Selasa (10/3).

Berdasarkan informasi me-nyebutkan, saat itu suami kor-ban Muksin (40) tengah beradadi tempat ibunya, Kartinah me -nelepon dan memintanya pu-lang karena sepeda motornyaakan digunakan untuk mem-beli susu. Suami korban kemu-dian pulang dan masuk kamarbersama anaknya, sementara

Kar tinah keluar dan pergi de-ngan tergesa-gesa. Beberapasaat kemudian korban ditele-pon dan sempat bercakap-ca -kap, namun beberapa saat akanditelepon kembali sudah tidakbisa dihubungi.

Kapolres Pemalang AKBPDedi Wiratmo SIK melalui Ka-polsek Warungpring AKP Ka -

si rin dan Kasatreskrim AKPEdy Purnama Lilah, ditemui dirumah sakit menjelaskan, pene-muan korban berawal dari la-poran warga masyarakat kePolsek adanya jasad manusiatergeletak di dekat lapanganpa da Senin (9/3) pukul 22.30.

Ibu Muda Tewas Ditusuk 27 Kali

PERHIASAN: Sejumlah perhiasan milik korban seperti cincin ditemu-kan masih melekat di tubuhnya. ■ Foto: Probo Wirasto

Bersambung ke hal 7 kol 3

Page 2: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

HIGHLIGHT

HOTSPOT

SEBUAH kebakaran hebat terjadi di sebuah peternakan termasuk ladang pertanian, Selasapagi waktu setempat (10/3), di kota Essex, timur laut dari Kota London, Inggris. Kobaranapi yang besar dan meluas itu disebabkan tumpukan ban bekas ikut terbakar sehingga

menyulitkan petugas pemadam kebakaran. Laman Daily Mail, kemarin melansir, akibat ke-bakaran tersebut jalan-jalan ditutup, jadwal kereta api dibatalkan dan warga diminta untuktetap tinggal di dalam rumah demi keselamatan dan kesehatan. ■ Ct

Jalan Ditutup, KA Dibatalkan dan Warga di Rumah Saja

Dipecat, Selfie dengan Pasien Sekarat

RUSIA-Petugas medis perempuanasal Rusia bernama Callous TatianaKulikova (25), ditangkap polisisetempat lantaran berswafoto (selfie)dengan pasien sekarat di mobil am-bulans. Dalam sebuah foto yang di-unggahnya, gadis berambut pirangitu menampilkan seorang pasien ko-rban kecelakaan yang mengalamiluka parah, terlihat juga jari tengahsi perawat itu mengacung ke arahpasien yang sekarat. Selain itu, pen-jelasan dari foto tersebut juga tak

kalah menyebalkan.”Si dungu lainnya,” kata dia menjelaskanfoto tersebut.

Pakar kesehatan lokal, Artem Golubev mengatakan, sangat jelasketika dia berfoto itu, dia tidak bersimpati atau peduli pada pasien-nya. Seperti dilansir dari Daily Mail, Selasa (10/3).■ mdk-Ct

3 Jam ’Terkurung’ di Pesawat, Penumpang AirAsia MuntahKUALA LUMPUR-Pesawat Airbus A330 milik maskapai pener-bangan AirAsia X mendarat darurat di bandara Melbourne,dalam perjalanan dari Sydney ke Kuala Lumpur, pada Selasasiang, (10/3). Laman ABC mengutip Otoritas Penerbangan danKeamanan Sipil Australia, bahwa pilot melaporkan adanya gang-guan pada sistem navigasi, pada pesawat dengan nomor pener-bangan XAX223 itu.

Media Australia, Nine News, mengutip seorang penumpangbernama Amanda, yang mengatakan bahwa kru pesawat mematikanpenyejuk udara (AC), menyebabkan persoalan serius dalam kabin.

“Semua orang sakit, muntah. Kami telah ada di sini selamasatu jam, lalu mereka mematikan pesawat. Sangat panas, tidakada AC,” kata Amanda. Tidak ada penjelasan dari AirAsia, men-gapa penumpang harus ‘terkurung’ dalam kabin.

Seorang juru bicara AirAsia yang dikutip Nine News, menye-but pesawat melakukan langkah antisipasi dan membantahadanya pendaratan darurat. ■ vvn-Ct

Sekitar 200 mahasiswa danpendukungnya berunjuk rasamenentang undang-undangpendidikan, yang mereka nilaimenghambat kebebasanakademik. Mereka berencanaberjalan kaki dari kota Man-dalay ke kota perdaganganYangon, namun dicegat polisidi Letpadan, sekitar 140 kilo-meter utara Yangon.

Polisi, yang saling tembakketapel dengan pengunjukrasa, sebelumnya mengatakan

akan mengizinkan mahasiswamelanjutkan jalan kaki pada Se-lasa, namun perjanjian itu batal.

Yangon adalah tempat se-jumlah unjuk rasa mahasiswa,termasuk pada 1988, yang me-mantik gerakan pendukungdemokrasi, yang kemudianmeluas ke seluruh negeri se-belum dilancarkannya pem-bubaran paksa olehpemerintahan militer.

Pemerintah semi-sipil re-formis mulai berkuasa sejak

2011, setelah 49 tahun negaraitu berada di bawah pemerinta-han militer dan tanggapan atasunjuk rasa baru-baru ini se-makin diredam.

Saksi mengatakan sekitar100 pengunjuk rasa diangkutdengan dua truk polisi, semen-tara pengunjuk rasa lain me -larikan diri dari kota itu danbeberapa di antaranya dikejarhingga ke dalam kuil Budha.

Dewan Pers sementaraMyanmar mengatakan telahmengajukan aduan, “memroteskeras penahanan wartawan”dan meminta mereka di be -baskan, tanpa menyebut jum-lah wartawan ditahan. Polisidan juru bicara pemerintahtidak dapat dihubungi untukmemberikan komentarnya.

Kementerian Penerangan

mengunggah foto-foto dalamFacebook-nya, yang menun-jukkan mahasiswa pengunjukrasa membongkar barikadepolisi, dan menekankan bahwapengunjuk rasa menyingkirkanbarikade itu “dengan paksa”.

Pemimpin mahasiswa me -nolak tudingan bahwa merekatelah memicu aksi kekerasan.Aparat keamanan su dah mene-gaskan akan menegakkan‘hukum dan ketertiban’ jikapawai di Letpadan mencapaiYangon, kota utama di Myan-mar.

Unjuk rasa mahasiswa ini di-tanggapi dengan serius karenaperan mahasiswa dalam aksiprodemokrasi tahun 1988 laluyang dihadapi dengan ke-kerasan dan menewaskanribuan orang.■ rtr/bbc-Ct

TOKYO-Jepang berusahameningkatkan kunjungan turiske negara mereka denganmenggunakan salah satu figurpenting dalam sejarah mereka,yaitu ninja.

Dewan Ninja dibentuk olehpara walikota dan gubernur diseluruh negeri.

Mereka mengganti pakaiankerja mereka dengan pakaianninja untuk menandai prakarsatersebut. Pemerintah berharapbanyak orang terbangkitkanminatnya pada figur misteriustersebut dan membuat merekamengunjungi Jepang.

Soal ninja ini selalu menjadi

bahan pertanyaan banyakorang ketika promosi wisataJepang dilakukan di luarnegeri, kata Hiroshi Mizohata,bekas kepala Badan PariwisataJepang.

Dewan Ninja ini bertentan-gan dengan prinsip ninja yangpenuh rahasia, akan ditem-patkan di garis depan danpusat perhatian dalam promosiwisata Jepang. Mereka jugaakan menyelenggarakan berba-gai kegiatan bertema ninja.

“Melalui ninja, kami inginmenghidupkan kembali komuni-tas kita,” kata Eikei Suzuki, gu-bernur Perfektur Mei. ■ bbc-Ct

KUALA LUMPUR-InspekturJenderal Polisi Malaysia KhalidAbu Bakar mengatakan Per-dana Menteri Najib Razak akandiperiksa oleh Satgas KhususAnti Korupsi di Kepolisianbuat menyelidiki kasus skandalkeuangan terbesar dalam se-jarah Malaysia. Badan pen-gawas keuangan pemerintahbernama 1 Malaysia Develop-ment Berhard (1MDB) ditudinglalai dalam kasus penggelapandana kas Negara Bagian Treng-ganu.

Najib Razak saat ini adalahketua dewan penasihat 1MDB.Badan keuangan itu saat initerlilit utang sebesar Rp 151 tril-iun dan menjadi target kritikandari pihak oposisi dan mediaasing, seperti dilansir ChannelNews Asia, Selasa (10/3).

Ketika jumpa pers, saat di-tanya wartawan, apakah NajibRazak menjadi salah satu orangyang akan diperiksa.

Khalid menyatakan, “Ya,

kami adalah bagian dari satuankhusus yang dibentuk Kejak-saan Agung, termasuk KomisiAnti Korupsi Malaysia (SPRM),Satgas Kepolisian KerajaanMalaysia, dan Dewan Kejak-saan Agung. Kami tengahmenyelidiki laporan soal itu(1MDB).”

Skandal melibatkan Najib inidiungkap politikus Partai AksiDemokratik Rakyat (DAP)Tony Pua. Tokoh oposisi lainseperti Rafizi Ramli pun turutmengkritik pemerintah terkaitdugaan korupsi ini.

Pangkal masalahnya adalahpidato Pua saat berkampanyedi Petaling Jaya, akhir bulanlalu. Dia mengungkapkan 1Malaysia DevelopmentBerhard (1MDB), sebagaibadan pengawas keuangan pe-

merintah, lalai dalam kasuspenggelapan dana kas NegaraBagian Trengganu.

Pengusaha bernama JhoLow Taek diduga mendapatkemudahan pinjaman senilaiUSD 2,87 miliar, tanpa keje-lasan pada 2008. Najib, yangsaat itu merupakan Kepala1MDB, menurut Pua wajibbertanggung jawab.

Low diduga memainkanbanyak proyek yang dananyaberasal dari investasi 1MDB,misalnya pembangunan lapan-gan udara dekat KualaLumpur, pembangkit listriktenaga uap, serta beberapaproyek properti. Pada 2012,uang yang diputar 1MDB di-tuding kubu oposisi lenyap takberbekas. ■

mdk-Ct

Demo Dibubarkandengan Kekerasan■ Polisi Myanmar Tahan 100 Orang

PRESIDEN AS Barack Obamamengecam kelompok 47 Senator dariPartai Republik yang mem-peringatkan Iran, Senin waktusetempat (9/3), bahwa setiap perse-tujuan nuklir yang dirundingkannyadengan Obama hanya dapat berlakusampai masa jabatan Obama be-rakhir awal 2017.

Obama mengatakankepada para wartawandi Gedung Putihbahwa tindakan fraksiRepublik itu “ironis”karena para senatoritu kelihatan sepertiingin bersekutu den-gan golongan “gariskeras” di Iran. “Ini adalah koalisi yang tidak biasa,” katanya.

Menteri Luar Negeri Iran Javad Zarif juga mengecam suratgolongan Republik itu, dengan mengatakan itu tidak mempun-yai nilai hukum dan merupakan siasat propaganda.

Ia mengatakan kalau pemerintahan berikut Amerika men-cabut setiap persetujuan dengan Iran, itu adalah pelanggaranterang-terangan hukum internasional.

Dalam surat ke Teheran itu, para Senator Republik tersebutmengatakan kalau ada persetujuan yang sekarang dirund-ingkan dengan Amerika Serikat dan lima negara lain tidak dis-etujui oleh Kongres, Kongres akan menganggapnya hanyasebagai persetujuan eksekutif antara Obama dan pemimpin tert-inggi Iran, Ayatollah Ali Khamenei. ■ voa-Ct

Kecam 47 Senator

Foto: mashable.com

KPK Malaysia Berani Periksa PM Najib Razak

Foto: reuters.com/mdk

Najib Razak

MYANMAR - Polisi Myanmar memukuli pelajar,biksu dan wartawan dengan pentungan sertamenahan sekitar 100 orang pada Selasa (10/3), saatmembubarkan pengunjuk rasa, yang menuntut ke-bebasan akademik dan lebih dari sepekan terlibatketegangan dengan pasukan keamanan, kata saksi.

Jepang Bentuk Dewan Ninja

PAKAIAN NINJA: Pejabat perfektur Mie berpakaian ala ninja untukmeningkatkan kunjungan wisatawan ke Jepang. ■ Foto: bbc

Tatiana Kulikova.Foto: Daily Mail

Page 3: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

GALERIA

■ KUP Resmi Diluncurkan

Bank Jateng Siap Kucurkan Rp 25 MiliarKUDUS - Pemerintah Ka-bupaten Kudus, Selasa(10/3), resmi meluncur-kan progam Kredit UsahaProduktif (KUP) di pen-dapa kabupaten. Peluncu-ran kredit tanpa agunantersebut ditandai denganditanda tanganinya MoUantara Pemkab Kudusbersama Bank Jateng seba-gai bank pelaksana, sertadua lembaga penjaminkredit yakni Perum Jam-krindo dan Askrindo.

Bupati Kudus, Mustho-fa mengatakan programKUP merupakan terobo-san untuk menghilangkansumbatan kebutuhan kre-dit di kalangan pelakuusaha yang membutuhkansuntikan modal kerja.”KUP ini program baru.Kami memulai dan me-ngembangkan program iniyang harapannya bisa men-jadi proyek percontohanuntuk skala nasional. KUPini berbeda dengan KreditUsaha Rakyat (KUR) yangselama ini sudah berjalan,”katanya, kemarin.

Dalam pelaksanaan-nya, program KUP akanmelibatkan aparat pemer-intah daerah mulai daritingkat desa, kecamatanhingga SKPD untuk me-nyeleksi dan memverifi-kasi calon penerima kre-dit. Dari hasil verifikasitersebut, Pemkab Kudus

dan Bank Jateng mener-bitkan kartu KUP yang didalamnya telah berisi datacalon debitur, sepertiidentitas, kegiatan usaha,hingga informasi menge-nai plafon pinjaman.

Debitur KUP terbagimenjadi empat kategoriberdasarkan plafon kredit,yakni Rp 5 juta, Rp 10 juta,Rp 15 juta, dan Rp 20 juta.”Besaran kredit tersebutsesuai klasifikasi pelakuusaha berdasarkan omzetdan jumlah tenaga kerjayang dimiliki yang sudahdiverifikasi secara berjen-jang,” kata Bupati.

Selain tanpa agunan,kata Musthofa, bungaKUP ini juga rendah.Yakni hanya 0,9% per bu-

lan. Bunga di bawah 1%sudah termasuk biayapenjaminan, administrasidan biaya produksi. Mes-ki tanpa agunan, Bupatioptimistis risiko kredityang akan muncul sangatkecil. Bahkan, dia beranimenargetkan tingkat nonperforming loan (NPL)alias kredit macet di ba-wah 2 persen.

”Sasaran kredit ini ada-lah masyarakat yang me-mang produktif danmembutuhkan modal usa-ha. Jadi, harus ada peruba-han mind set masyarakatkalau kredit ya harus ba-yar,” tuturnya.

■ Seribu DebiturDirut Bank Jateng, Su-

priyanto telah menyiap-kan dana Rp 25 miliar un-tuk mendukung programKUP tersebut. Dari jumlahtersebut, pihaknya menar-getkan hingga 1.000 deb-itur hingga akhir 2015mendatang. ”ProgramKUP ini sangat sejalan de-ngan visi Bank Jatengyang memang berkomit-men mendukung pember-dayaan ekonomi kerak-yatan,” kata Supriyanto.

Dalam pelaksanaanKUP nanti, para pengu-saha kecil yang telahmemperoleh kartu KUP,bisa secara langsung di-layani di Bank Jateng tan-pa harus verifikasi dansurvey lagi. ”Kalau data-basenya sudah ada, mak-simal tiga hari dana sudahbisa cair,” tuturnya.

Sementara itu akade-misi dari Universitas Di-ponegoro, FX Sugiyantomeminta agar programKUP ini tidak hanya dile-pas begitu saja usai dilun-curkan. Harus ada prosespendampingan dalamprogram ini agar pengu-saha penerima kredit bisaterus mengembangkan us-ahanya. ”Jadi, kami ber-harap ada semacam pen-dampingan wirausahayang dilakukan bersama-an diluncurkannya kre-dit,” ujarnya.■

tom-Ct

LAUNCHING KUP: Bupati Kudus H Musthofa saatmenyerahkan kartu KUP kepada pengusaha kecil dalamacara launching program KUP di pendapa kabupaten, ke-marin. ■ Foto: Ali Bustomi

Batik Lesu, Buruh Diliburkan

Sejumlah pengusaha batik diPasar Grosir Setono menutur-kan, lesunya pasar batik dilatarbelakangi turunnya penjualansecara drastis dalam jangka cu-kup lama. Padahal kondisi inidinilai jarang terjadi, lantaran

berdasarkan siklus tahunan bi-asanya kondisi pasar lesu batikterjadi hanya saat musim haji.Namun kini, justru kelesuanterjadi dalam jangka waktu la-ma. Sehingga cukup membuatprihatin para pengusaha mau-

pun perajin batik. “Kondisi ini membuat kami

terpaksa harus meliburkan bu-ruhnya, sembari menunggu pa-sar bergairah kembali,” kataseorang pemilik kios di PasarSetono yang enggan menye-butkan namanya.

Sementara seorang perajinbatik, M Nuh di Banyuurip me-ngemukakan, stok batiknya se-karang ini menumpuk. Se-dangkan order lagi sepi, untukitu terpaksa produksi berhentisementara.

Di wilayahnya yang meru-pakan sentra batik, setiap ru-mah yang memproduksi batikmemiliki pekerja antara 23

sampai 55 orang. Namun de-ngan lesunya pasar batik,membuat mereka terpaksamengurangi produksinya 50-75persen. “Saatnya pemerintahtu-run tangan kembali meng-gairahkan batik di pasaran,”katanya.

Seorang buruh pabrik, In-ayah mengatakan hampir satuminggu ini tidak bekerja, lan-taran juragannya menghenti-kan produksi. “Sebenarnya adapesanan, namun jumlahnya sa-ngat sedikit, hanya dikerjakanbeberapa pekerja saja,” ka-tanya.

Saat ini di Kota Pekalongantercatat ada ratusan home in-

dustry batik yang tersebar diempat kecamatan dengan meli-

batkan ribuan pekerja.■K-28/Ct

PEKALONGAN-Sejumlah pengusaha batikyang membuka kios di Pasar Grosir Setono,maupun home industry di Kota Pekalongan ter-paksa meliburkan buruhnya sementara waktu.Upaya itu dilakukan menyusul pasar batik lagilesu. Mereka menyatakan akan kembali mem-pekerjakan buruhnya apabila pasar bergairahkembali.

LABEL ELPIJI 3 KG: Pekerja menata tabung elpiji 3 kg bertuliskan “Hanya untuk Masyarakat Miskin” di salah satu agen kawasan Tebet,Jakarta, Selasa (10/3). PT Pertamina melabeli tabung untuk mencegah masyarakat kalangan menengah ke atas beralih menggunakan elpiji 3 kgterkait naiknya harga elpiji 12 kg. ■ Foto: antara

PLN Tawarkan Opsi Listrik KarimunjawaJEPARA-Warga Karimunjawamasih harus terus bersabar un-tuk bisa mendapatkan layananlistrik yang murah dan aman.PT PLN (Persero) sampai saatini masih terus memprosespembangunan sebuah pem-bangkit listrik berkapasitas kecildi kawasan terluar KabupatenJepara tersebut. Sebuah pem-bangkit bertenaga uap air yangdipicu menggunakan gas se-dang disiapkan untuk berope-rasi. Diperkirakan pada Juni ta-hun ini, pembangkit sudah bisadioperasionalkan.

Camat Karimunjawa, M Tak-sin menyatakan, saat ini pem-bicaraan antara Pemkab Jeparadan PT PLN masih terus berlan-jut, terutama terkait pengelolaannantinya. Pada Senin (9/3) lalu,pihaknya sudah bertemu de-

ngan PT PLN membicarakanmasalah itu. PT PLN dalam halini memberikan dua opsi.

“Opsinya yaitu, akan dikelolaPLN sendiri atau dikelola Pem-kab Jepara melalui Perusda atauBUMD yang dibentuk. Masalahini disampaikan ke PLN. Selan-jutnya nanti hal ini akan dipre-sentasikan ke Bupati Jepara dandiputuskan bagaimana baik-nya,” ujar M Taksin, Selasa(10/3).

Dari yang disampaikan PLNdalam pertemuan tersebut, jikamemang dikelola oleh PLN, ma-ka masyarakat hanya tinggalmembayar biaya bulanan setiapbulan. Selain itu juga dibebaniuntuk membayar biaya mete-ran. Mengenai jalur distribusisampai saat ini masih akan di-bicarakan antara pihak PLN dan

Pemkab Jepara. Namun yangpasti, pembangkit listrik ini di-janjikan sudah bisa beroperasipada Juni 2015 ini.

Pembangkit listrik yangakan dibangun di Jepara ber-kapasitas kecil yakni jenisPLTG (Pembangkit ListrikTenaga Gas). Kapasitas pro-duksinya hanya 6 MW. Na-mun demikian, kapasitas ter-sebut diperkirakan sudah cu-kup untuk memenuhi kebu-tuhan listrik masyarakat diKarimunjawa untuk semen-tara.

Di Karimunjawa sendiri ter-dapat 3.199 KK. PLTD baru ke-mungkinan baru dapat men-jangkau sekitar 2.153 pelanggan,sehingga masih terdapat 1.000KK lebih yang kemungkinan be-lum bisa teraliri listrik. Selama

ini masyarakat Karimunjawamengandalkan PLTD (Pem-bangkit Listrik Tenga Diesel)yang dikelola UPT KecamatanKarimunjawa. Karena solar ma-hal, operasional PLTD hanyaberlangsung 6-12 jam sehari.

Di karimunjawa ada enamPLTD berkapasitas total 1.500kilowatt (KW). Sehingga belumsemua wilayah bisa dijangkaupelayanan ini. Selain itu, tarifdasar listrik di Karimunjawamenjadi sangat mahal, karenamenggunakan solar, angkanyamencapai Rp2.400/KwH. Ang-ka ini jelas jauh lebih mahal jikadibandingkan dengan tarif da-sar listrik untuk rumah tanggayang ditetapkan oleh Pemerin-tah Indonesia yang hanyaRp450-Rp605/kWh.■

Dis-Ct

BREBES – Pemerintah Kabu-paten Brebes melalui Dinas Pe-ternakan setempat terus beru-paya untuk mengembangkanbudi daya sapi Jabres (Jawa-Bre-bes). Upaya ini dilakukan dalamrangka memenuhi target swa-sembada daging pada 2017 men-datang.

“Kebutuhan daging di Kabu-paten Brebes saat ini relatif stabil,namun sesuai dengan pro- grampemerintah pusat untuk mem-bantu suplai daging nasionalbelum bisa. Diharapkan, denganpengembangan budi daya ternaksapi khususnya maupun kerbau,Kabupaten Brebes bisa surplusdaging. Sehingga, tidak hanyauntuk memenuhi kebutuhansendiri tapi bisa untuk me-nyangga konsumsi nasional,” tu-tur Kepala Dinas Peternakan Ka-bupaten Brebes, Ir Yulia Hen-drawati MSi saat dihubungi, Se-lasa (10/3).

Yulia mengemukakan, terkaitsapi Jabres yang saat ini dikem-bangkan, Kabupaten Brebes me-miliki sumber genetik lokal yangpusatnya di Kecamatan Banta-kawung, Ketanggungan danLarangan.

“Sapi jabres sudah mendap-atkan sertifikat dari Menteri Per-tanian. Meskipun posturnya ke-cil, dagingnya di atas 50% (kar-kas-red),” ujarnya.

Yulia mengatakan, untuk ta-hun ini Kabupaten Brebes akanmenerima bantuan dari pemerin-

tah pusat sebesar Rp 3,5 miliaruntuk pengembangan ternak sa-pi dan kerbau.

“Ada dua program untukbantuan ini yakni penggemuk-kan ternak dan bantuan modalpetani ternak sapi dan kerbau.Hingga sekarang, sudah ada 18kelompok petani ternak yangtelah diverifikasi. Dan khususkelompok peternak kerbau su-dah ada 10 yang diverifikasi Se-mentara untuk petani ternak sapisedang dilakukan tahap veri-fikasi,” katanya.

Dengan adanya bantuan inidiharapkan Kabupaten Brebesakan semakin tercukupi kebu-tuhan daging. Muaranya pastitercapainya peningkatan kese-jahteraan petani ternak. ero-Ct

Brebes Optimalkan Budi Daya Sapi Jabres

Foto: ero

Ir Yulia Hendrawati MSi

Page 4: WAWASAN 11 Maret 2015

BERDASARKAN jadualKomisi PemilihanUmum (KPU) Pusat,mo mentum pilkada (pe -

mi lihan kepala daerah) serentakgelombang pertama akan lak sa -na kan pada bulan Desember2015, untuk kepala daerah yangma sa jabatannya berakhir pada2015 serta pada semester per ta -ma 2016. Kemudian, pilkada se -ren tak gelombang kedua akandi laksanakan pada Februari2017, untuk kepala daerah yangma sa jabatannya berakhir padasemester kedua 2016 dan kepaladaerah yang masa jabatannyaber akhir pada 2017.

Ada pun pilkada serentakgelombang ketiga akan dilak sa -nakan pada Juni 2018, untuk ke -pala daerah yang masa ja bat- annya berakhir pada 2018 dan2019. Sementara pilkada seren -tak gelombang keempat akandilaksanakan pada 2020, untukkepala daerah hasil pemilihanta hun 2015 (Republika Online).Sehubungan dengan hajat terse -but, Menteri Dalam Negeri(Men dagri) Tjahjo Kumolo me -ngatakan, terdapat 272 daerahyang akan menggelar pilkada,terdiri atas 204 daerah yangakhir masa jabatan kepala dae -rah nya tahun 2015 dan 68 dae -rah yang kepala daerahnyaber akhir masa jabatan hinggaJu ni 2016.

Maka, telah tiba saatnya ka -um perempuan untuk ‘unjuk gi -gi’ dalam menghadapi pilkadamendatang. Sebab, dalam mo -mentum pesta demokrasi baikpemilihan presiden (Pilpres)maupun pilkada, tentu tidakakan pernah lepas dari ke ter li -bat an perempuan di dalamnya.Namun, meskipun ada per uba -han UU No. 22 Tahun 1999 men -jadi UU No. 32 tahun 2004, dima na calon kepala dan wakilkepala daerah dipilih secaralang sung, pun ternyata belummampu menjadi media yangmen dorong representasi perem -pu an ke dalam ranah politik.

Terbukti, berdasarkan catat -an kajian Bulanan Lembaga Sur -vey Indonesia (Edisi 1 Mei2007), dari 296 wilayah di In do -ne sia hanya 61 wilayah (20,6per sen) yang diikuti oleh kan di -dat kaum hawa yang berjumlah69 orang. Selebihnya (79,4 per -sen) dari wilayah tersebut, pil -ka da berlangsung hanya di ikuti oleh kandidat kaumadam tanpa kehadiran kandi -dat kaum hawa.

Angka persentase tersebutmenunjukkan minimnya andilkaum hawa secara langsungdalam pilkada. Sampai padaDesember 2006, hanya satuorang perempuan yang men ca -lonkan diri dan berhasil menangmenjadi gubernur, yaitu RatuAtut Chosiyah pada pilkadaProvinsi Banten tahun 2006.Sung guh ironis.

Padahal, berdasarkan catatansejarah, Kongres Perempuan In -do nesia pertama kali dilak sa -nakan di Yogyakarta padatang gal 22-25 Desember 1928,yaitu dua bulan setelah de kla -rasi Sumpah Pemuda. Dan tu ju -an utama pelaksanaan itu ialahuntuk mengukuhkan peran ser -ta eksistensi kaum hawa dalamkan cah politik.

Jika keterlibatan perempuandi ranah politik jauh-jauh harisudah dicanangkan pada tang -gal tersebut atau dalam kurunwak tu 73 tahun (sebuah usia

yang sudah bisa dikatakan sa -ngat tua), idealnya telah adaper ubahan yang signifikan ter -ha dap peran perempuan dalamkonstelasi perpolitikan di In do -ne sia. Terlebih, genderangeman-sipasi selalu ditabuh se- t iap tanggal 21 April dan jugaDPR telah lama menggodokRUU tentang Kesetaraan Gen -der.

Terlepas dari itu, pada ha ki -kat nya, jika disadari bahwa se -sung guhnya urusan politikme rupakan kewajiban bagi se lu -ruh elemen masyarakat, tak ter -kecuali kaum hawa. Jika kitamen cermati firman Allah Q.S.Ali Imran: 104, secara subs tan -sial ayat tersebut telah men je -laskan bahwa Allah danRa sul-Nya memerintah kaummus lim baik laki-laki maupunperempuan untuk memper ha -tikan urusan umatnya. Urusanumat meniscayakan pada uru -san politik. Artinya, setiaporang ‘wajib’ terlibat dalam ber -politik, terlebih bagi kaum yangme mang dari hati nurani inginmensejahterakan umat.

Tanpa bermaksud mendes -kre ditkan posisi perempuan,rea litanya hingga saat ini peranserta kiprah perempuan di ra -nah perpolitikan bisa dikatakanmasih sangat minim. Memangtidak mudah bagi kaum perem -puan untuk mengambil peranse cara proporsional di ranah po -litik karena harus berjuang ‘me -la wan’ kaum laki-laki untukmemperoleh posisi strategis,mes kipun faktanya jumlah pe -mi lih aktif kaum hawa lebih ba -nyak dibandingkan denganpe milih aktif kaum adam.

Berdasarkan survei Labo ra to -ri um Ilmu Politik FISIP Uni ver -sitas Jenderal Soedirman (De sember 2007), tingkat preferensipemilih perempuan terhadapkandidat bupati dan wakil bu -pati itu menyebar. Artinya,tidak semua pemilih perem pu -an memberikan hak suaranyaun tuk kandidat perempuan.

Meskipun undang-undangte lah mensyaratkan keterlibatanperempuan dalam proses de mo -krasi, namun faktanya kebijakanitu masih belum cukup mampumendongkrak partisipasi pe -rem puan untuk “unjuk gigi”ber saing dengan kaum laki-lakidi tiap pilpres maupun pilkada.Menurut hasil studi Azza Ka -ram (1999), rendahnya keter wa -kilan perempuan dalam bidangpolitik di sejumlah negara di ka -re nakan masih banyaknya ham -batan yang berkaitan denganas pek sosial, ideologis, dan psi -ko logis, maupun budaya pa tri -arkhi (persepsi bahwa kaumlaki-laki harus selalu berada dide pan dalam berbagai hal, ter -ma suk menjadi pemimpin dae -rah) yang kuat.

Adapun di tanah air, budayapatriarkhi sudah mengakar da -lam masa yang sangat lama.Bah kan, banyak kaum pe rem -pu an menganggap ketidak se -taraan perempuan itu sebagaitak dir dan fungsi perempuanda lam masyarakat. Nah, para -dig ma semacam inilah yangmen jadi penghambat kemajuante naga produktif kaum hawa.Pe rempuan seakan masih di -iden tikkan sebatas untuk me -

ngu rus rumah tangga, me man -dikan anak-anak, mema sak,mencuci dan melayani sua mi.

Padahal faktanya, kini ba -nyak kaum perempuan yang bi -sa berbuat lebih dari laki-laki,hing ga menjadi kepala daerahyang ‘handal’ seperti Risma ha -ri ni, Walikota Surabaya. Olehse bab itu, stigma negatif ter ha -dap perempuan yang meng ang -gap tidak mampu berbuat lebih,men jadi sebuah tantangan ter -sen diri bagi kaum perempuanun tuk membalikkannya.

Perlu diketahui, keterlibatanperempuan dalam panggungpo litik memiliki arti dan peranyang sangat urgen bagi ke ma ju -an bangsa ini, bukan hanya un -tuk kepentingan pencapaiantar get kuota 30% saja. Lebih daripa da itu, kehadiran sosok pe -rem puan menjadi gubernuratau walikota diharapkan mam -pu menciptakan berbagai kebi -jak an konstruktif untuk ‘me- ngangkat derajat’ gender danjuga anak di lingkunga nasionalmaupun internasional.

Sebab, perempuan dan anaktelah menjadi satu paket yangke rap kali menjadi objek per ma -sa lahan diskriminatif, sepertike setaraan gender, penga nia ya -an tenaga kerja, pemerkosaan,dan masih banyak lagi. Oleh se -bab itu, momentum politik Pil -ka da 2015 ini harus di man- faatkan secara optimal denganmemacu lebih banyak lagi kaumperempuan agar lebih berperanaktif dalam dunia politik. Se -hing ga, dengan adanya keter li -batan perempuan dalamstruk tur politik, maka akan da -pat memperkuat aspirasi kaumperempuan dalam penyelesaiansejumlah masalah terkait pe -rem puan dan anak.

Kaum perempuan harusmam pu menjadikan tauladanse jumlah perempuan yang ikutberpartisipasi aktif dalam ke -giatan politik, bahkan menjadipemimpin. Sebut saja ‘Aisyah(is tri Nabi saw.), Ratu Bilqis,Man tan Presiden Megawati, Ai -rin Rachmi Diany (Walikota Ta -nge rang Selatan) serta TriRis maharini (Walikota Sura ba -ya) dan masih banyak lagi.

Selain itu, pemerintah harusmendukung dan ‘memberikanruang’ bagi perempuan agar le -bih berani terjun di dunia po li -tik. Misalnya dengan me ng- a dakan pendidikan politik di ti -ap daerah, yang isinya ber tu ju -an menyadarkan serta memacupe rempuan yang berpotensi,ber kualitas, dan berkapabilitasagar berani terlibat dalam kon -tes pilkada.

Kemudian, untuk perem pu -an yang tidak/ belum memilikikualitas yang mumpuni untukmencalonkan diri, maka merekaharus bisa “memprovokasi”masyarakat sekitarnya untuktidak ber-golput (golongan pu -tih) dan memilih kepala daerahyang cerdas, berkualitas sertaber intregitas.

Wallahu a’lam bimurodihi.■

Penulis, Demisioner Ketua Bidang

Pemberdayaan Perempuan HMIKomtar UIN Walisongo Semarang

Usulan Dana Parpol Rp 1 Triliun

Bagaimana Cara KitaMenghargai Jasa Pahlawan Bangsa?BANGSA yang besar adalah bangsa yangmenghargai jasa-jasa para pahlawannya.Para pahlawan rela mengorbankan hidup-nya demi menjaga dan mempertahankanNegara Indonesia. Tanpa jasa mereka, kitatidak dapat menjadi seperti sekarang ini.Pahlawan adalah orang yang gagah beranidan rela berkorban untuk membela kebe-naran. Banyak pahlawan dimiliki olehbangsa Indonesia, mulai dari pahlawan na-sional, pahlawan kemerdekaan Indonesia,pahlawan proklamator, dan pahlawan re-volusi.

Pahlawan Nasional adalah gelar peng-hargaan tingkat tertinggi di Indonesia.Gelar anumerta ini diberikan oleh Pemer-intahan Indonesia atas tindakan yang di-anggap heroik, didefinisikan sebagai“perbuatan nyata yang dapat dikenangdan diteladani sepanjang masa bagi wargamasyarakat lainnya.” atau “berjasa sangatluar biasa bagi kepentingan bangsa dan ne-

gara.Jadi sekarang ini seseorang dapat men-

jadi pahlawan dalam profesi apapun,walau saat ini terjadi sedikit pergeseranmakna dari definisi pahlawan di atas padakata “tanpa mengharap imbalan”. Dansepertinya kita harus sepakat bahwasemua profesi yang baik (misal: petani,pedagang, buruh, pemulung dan lain-lain)akan menjadikan pelakunya menjadi seo-rang pahlawan. Lalu pahlawan manakahyang harus kita hargai?

Selayaknya kita menghargai jasa semuapahlawan negeri ini tak peduli apa punprofesi dan jasanya. Para pejuang yangtelah memerdekakan bangsa ini dari pen-jajah, memberikan modal yang tak ternilaiharganya bagi pembangunan bangsa iniyaitu kemerdekaan. Dengan merdeka kitasecara leluasa membangun negeri ini men-jadi negeri yang mandiri dan bermartabat.Sedangkan para pejuang pembangunandalam berbagai macam profesinya telahmewarnai derap pembangunan negeri ini.Merekalah yang menjadikan negeri kitame ngalami perkembangan pesat sepertisaat ini.

Bagaimana cara kita menghargai jasapara pahlawan? Mencintai negeri ini (pa-triotik) merupakan bentuk dari penghar-gaan kita kepada para pahlawan.Mencintai negeri ini berarti menjaga negeriini dari kerusakan baik secara fisikmaupun mental. Kerusakan alam yang di-

akibatkan oleh eksploitasi yang berlebihandan pencemaran adalah contoh darikerusakan fisik dari negeri ini.

Sedangkan kerusakan mental misalnyapenyakit kolusi, korupsi, dan nepotismeyang akhir-akhir ini menggetarkan negeriini. Semua itu harus kita cegah dan hen-tikan demi menghargai jasa para pahlawanpendiri negeri ini karena “Bangsa yangbesar adalah bangsa yang menghargai jasapara pahlawannya” .

Dengan melihat adegan aksi tetrikal Se -ra ngan Umum 1 Maret 1949 yang disajikanoleh Komunitas Djokjakarta 1945 di hala-man Museum Benteng Vredeburg Yo-gyakarta tersebut sangat menarik. Aksitersebut mengingatkan pada generasi mu -da akan paham tentang sejarah perjuanganbang sa dan akan selalu mengingat peris-tiwa yang dikenal dengan SU 1 Maret.

Melalui serangan itu pasukan TNI ber -ha sil menduduki Kota Yogyakarta selama6 jam. Mari memahami jerih payah parapah lawan dalam mempertahankan kemer -dekaan dan sebagai generasi penerus haruspa ham bagaimana cara mengisi kemer de -ka an yakni dengan membangunan , ber -kar ya untuk kemajuan bangsa.■

Dwi SusilowatiJl. Karangrejo Selatan, Tinjomoyo,

Banyumanik, Semarang.

PENDIRI : Ir H Budi SantosoPEMIMPIN UMUM : Irianto Joko MoelyonoPEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB : Agus Toto WidyatmokoPEMIMPIN PERUSAHAAN : Sarsa Winiarsih SantosoWAKIL PEMIMPIN PERUSAHAAN : Djoko Sutedjo

REDAKTUR SENIOR: Sosiawan. REDAKTUR PELAKSANA: Budi Sutomo,Achmad Ris Ediyanto. KOORDINATOR LIPUTAN: Heri Suyanto.

PERSONALIA REDAKSI: Samsudin Bakrie. REDAKTUR: Eddy Tuhu PW, AdlanHeriyudi, Sosro Margono, Sucito, Kusmiyanto, Didik Saptiyono,

Aman Ari yan to, Yunan Hidayat, Soetjipto, Wis nu Setiaji, Yanuar Dwi Sarjono, Sunarto, Siti Khajarwati, Rita Hidayati.

Reporter: Unggul Su bagyo, Sugeng Ariatmojo, Sapto Sari Jati, Felek Wahyu,Jaka Nuswantara, Nurul Wahid, Rusmanto Budi, Ernawaty,

Agus Umar, Sunardi, Fitria Rahmawati, Arix Ardana. Foto grafer : Weynes Furqon S. Kores ponden Kedu: Tri Budi Hartoyo (Koordi-

nator), Widyas Cahyono, Ali Subechi. Banyumas: Joko Santoso (Koordinator), Hermiana Englaningtyas, Ady Purwadi.

Pekalongan : Janti Artati (Koor dina tor), Eko Saputro, Hadi Waluyo, Probo Wirasto. Pati : Wahono (Koordinator), Budi

Santoso, Ali Bustomi. Surakarta: Tulus Premana (Koordinator), Bagus Atas Adji W, Sutyatmoko W, Suti Hapsoro.

MANA JER IKLAN/PROMOSI: Heru Djatmiko. MANAJER PEMASARAN: Teguh Slamet Widodo.

MA NA JER TU: Yetti Ismiyati. MANAJER PENGEMBANGAN SDM: Widiyartono R

KABAG KEUANGAN: Siti Aisyah. KABAG AKUNTANSI: Dwi Suparno.

ALAMAT REDAKSI : Jl. Kawi No 20 Semarang - 50251, Telp (024) 8507070,

Faks (024) 8502727 [email protected]

ALAMAT IKLAN - PEMASARAN :Jl. Kawi No 20 Semarang-50251, Telp. (024) 8507070

Faks (024) - [email protected]

[email protected]

ALAMAT TATA USAHA

Kompleks Pertokoan Simpang Lima Blok A/10 SemarangTelp.: (024) 8314170 Faks. (024) 8317113

REKENING BANK :PT Sarana Pariwara Semarang

BII 2.018.031468 - BANK JATENG 1.034.07578.9CIMB NIAGA 453.0100081.00.0

PENERBIT :PT Sarana Pariwara Semarang/Anggota SPS.

IZIN TERBIT : SK Menpen RI No. 027/ SK/Menpen/SIUPP/A7 Tanggal 23 Januari 1986.TERBIT PERDANA : Tanggal 17 Maret 1986

DICETAK OLEH : PT TEMPRINA MEDIA GRAFIKA SEMARANG

Kang Waswas

Alamat pengiriman tulisan opini dan surat pembaca:[email protected]

Artikel opini maksimal 5.000 karakter dan disertai foto penulis.

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Penyaluran elpiji 3 kg diusulkan tertutup.

Ingat, yang tertutup biasanya berpotensi menyimpang.

* * *

SK diteken Menkumham, Agung Laksono temui Mega.

Apa ya harus secepat itu?

Memacu Perempuan dalam �ber� Pilkada

MENTERI Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo me -nyam pai kan usulan sensasional, yakni pendanaan partai po -li tik (par pol) oleh negara. Usulan itu didasarkan padake nyataan akan minimnya dana parpol yang dikaitkan de -ngan perilaku ko rup para penyelenggara negara atau pe me -rin tahan yang ber asal dari kader-kader parpol. Karena itulahMendagri men carikan jalan keluar agar parpol didanai dariAnggaran Pen dapatan dan Belanja Negara (APBN), yangbesarnya bi sa mencapai Rp 1 triliun per tahun. Untuk me -nen tukan par pol mana yang berhak mendapatkan ge lon to -ran dana dari APBN, parpol harus memenuhi syarat ambangbatas per oleh an suara di atas rata-rata. Ketentuan lebih lan -jut tentang per syaratan ambang batas akan dirumuskan ke -mu dian.

Sekilas, gagasan Mendagri Tjahjo Kumolo tersebut me -mang brilian. Sebab, selama ini problematika keuangan par -pol memang menjadi misteri tersendiri. Artinya, banyakpar pol mengaku kesulitan menggalang dana dari iuran ang -go ta, namun dalam perhelatan-perhelatan tertentu, selalu di -per tontonkan kemewahan yang pasti berbasis pada danayang dimiliki. Lalu dari mana parpol tersebut mem per oleh -nya? Dari iuran atau sumbangan anggota? Dari donatur-do -na tur khusus? Di sinilah misteri itu teramat sulit untuk bisadi ungkap. Termasuk dana kampanye pemilu yang selama inisu lit diungkap lewat mekanisme regulasi yang dilakukan olehKo misi Pemilihan Umum (KPU). Orang bisa curiga, dari ma -na parpol mendapatkan dana kampanye, tapi sangat sulitun tuk bisa mengungkapnya.

Kenyataan lain menunjukkan, bahwa kaderisasi dalampar pol menjadi sebuah area yang rawan terjadinya korupsi.Pa salnya, parpol membutuhkan dana besar untuk program-pro gram operasional, pendidikan kader, dan persiapan pe mi -lu. Karena itu bisa diduga, dalam mekanisme penentuanca lon anggota legislatif (caleg), maupun calon kepala dae -rah, parpol, terutama yang besar, akan ”pasang tarif” untukken daraan politik sang calon. Tampaknya, hal itu sudahmen jadi rahasia umum, bahwa seorang calon yang bukanka der murni parpol, harus mampu ”membeli tiket” untuk majuda lam pencalonan, baik untuk pemilu maupun pilkada. Aki -bat nya, ketika calon tersebut berhasil menduduki jabatan po -li tik, potensi untuk korupsi akan sangat besar.

Namun benarkah pendanaan dari negara, lewat APBN,me rupakan solusi terbaik untuk mengatasi fenomena terse -but? Secara logika, usulan tersebut masuk akal, karena par -pol harus dilepaskan dari beban keuangan, sehingga akanle bih fokus pada tugas pendidikan politik masyarakat, meng -agre gasi kepentingan masyarakat, dan melakukan peng ka -der an. Namun ada beberapa hal yang perlu dipersyaratkan.An tara lain, mampukah parpol menjaga transparansi danakun tabilitas, sehingga tidak menyalahgunakan dana APBN.Ada kah mekanisme sanksi bagi parpol yang melanggar? Su -dah kah parpol membenahi kinerjanya? Dan haruskah besar -nya dana mencapai Rp 1 triliun? Jadi, masih banyak halyang harus dimatangkan, sebelum usulan itu direa li sa si -kan.■

Sebab, perempuandan anak telah menjadisatu paket yang kerap

kali menjadi objekpermasalahan

diskriminatif, sepertikesetaraan gender,

penganiayaan tenagakerja, pemerkosaan, danmasih banyak lagi. Oleh

sebab itu, momentumpolitik Pilkada 2015 ini

harus dimanfaatkansecara optimal denganmemacu lebih banyaklagi kaum perempuan

agar lebih berperan aktifdalam dunia politik.

Sehingga, denganadanya keterlibatan

perempuan dalamstruktur politik, maka

akan dapat memperkuataspirasi kaum

perempuan dalampenyelesaian sejumlah

masalah terkaitperempuan dan anak.

Nurul Husna

Page 5: WAWASAN 11 Maret 2015

KUDUS – Puluhan ma -hasiswa Akademi Ke bi -danan (Akbid) KabupatenKu dus, Selasa (10/3) me -ngikuti upacara ucap janjidan pemasangan kap pro -fesi. Upacara ucap janji danpemasangan kap profesiter sebut mempunyai nilaipenting bagi para ma ha -siswa yang nantinya akanterjun ke masyarakat se -bagai tenaga bidan.

”Artinya dengan me -nggunakan kap bidan danpengucapan janji ter sebut,mereka telah komitmensebagai tenaga kesehatandan mengabdi kepada ma -syarakat,’’ ungkap Di rek -tur Akbid KabupatenKu dus Trisno Suwandi, disela-sela acara.

Sebelumnya, lanjut dia,para mahasiswa telah di -didik selama enam bulanuntuk membentuk ka rak -ternya sebagai seorang bi -dan. ’’Di tahap ini, kitame resmikan mereka se ba -gai calon bidan yang akandiproses lagi pen di -dikanya,” terang dia.

Menurut Trisno, sebagaiseorang bidan, dituntutdapat melaksanakan tugassesuai aturan dan proseduryang telah diajarkan se -belumnya. Dan di semesterberikutnya, para calonbidan ini akan melakukanpengabdian di rumah sakitbersalin (RB) atau bidan-bidan yang membukapraktik. “Pada tahap per -tama ini, mereka akanprak tik di rumah sakit.Sehingga mereka langsungber hadapan dengan ma -syarakat melalui RS yangakan ditempatkan ter -sebut,” paparnya.

■ Gandeng RSUntuk lebih mem per -

kuat akses jaringan se -kaligus sebagai bim-bi ngan kepada para calonte naga kesehatan ini, pi -haknya menggandeng be -berapa rumah sakit yangada di Kudus, maupun

daerah-daerah lain di se ki -tar seperti kabupaten De -mak.

’’Alhamdulillah, outputyang kita hasilkan selamaini dapat diterima ma sya -rakat dengan baik. Hal itudibuktikan dengan paraalumni kita yang sudah ter -sebar di seluruh kabupatendi Kudus maupun daerah-daerah lainnya. Baik PNSmau pun yang telah mem -buka praktik,” tuturnya.

Hal tersebut, menurutTrisno tak lepas dari bekalsoft skill yang juga di berikanselama mahasiswi be lajar.Sebab, selain ke terampilankebidanan, pa ra mahasiswajuga dituntut mem ilikikepribadian, ko munikasimaupun jiwa pe ngabdianyang baik. ■ Tom-jie

SEMARANG - HimpunanMahasiswa Elektro (HME)Politeknik Negeri Semarang(Polines) akan mengadakanaca ra megah pada bulan Ma -ret ini yaitu ‘’Effection 2015”yang merupakan acara puncakta hunan.

Berbagai macam aktivitasakan digelar, dari mulai fes -tival film, lomba fotografi, be -dah buku, dan konser amal.

“Acara ini merupakan acarapuncak tahunan HimpunanMa hasiswa Elektro PoliteknikNegeri Semarang, makanyakita buat acara ini semeriahmungkin dengan empat subacara, yang digelar dengan na -ma ‘’Effection 2015”, tuturAzhar selaku ketua panitia diSe marang, Selasa (10/3).

Acara akan diawali denganFes tival Film Polines, me nam-

pilkan film pendek ten tangkeindahan norma sosial danbudaya Indonesia karyapeserta festival dari siswa-siswi SMA/SMK/MA/MAKse-Jawa Tengah dan DIY.Yang merupakan tahap seleksidari karya-karya yang telahdikirim melalui pos danYoutube ke homebase HME.

Peserta yang lolos ke tahapfinal akan diundang ke acarape nganugerahan pemenangLomba Festival Film Polinesyang akan diadakan padatanggal 15 Maret 2015 yangter buka untuk untuk umum diTaman Budaya Raden Saleh

Se marang bersamaan acaratalkshow dengan meng ha dir -kan KSS (Komunitas SinemaSemarang) dan artis JebrawNa ya dari tim “Jalan - JalanMen” sebagai pembicara.

■ Konser AmalRangkaian acara beri kut -

nya, pada hari Minggu (21/3)men datang di Kampus Poli nesakan diselenggarakan Work -shop dan Lomba Fotografi.

Acara yang mengusung te -ma “Light Up Your Photos” inimenghadirkan fotografer pro -fesional Arbain Rambey se ba -gai pembicara dan sekaligus

juri Lomba Fotografi yangdiharapkan dapat menjadidaya magnet tersendiri bagipa ra fotografer di daerah Se -marang dan sekitarnya.

Even ini terbuka untukumum dan dapat diikuti olehmasyarakat umum dan ma ha -siswa yang nantinya akan di -se diakan model-model pro fe-sional dari Semarang.

Acara berikutnya adalahbedah Buku The Chronicle ofAudy 4 R karya Orizuka. Pe -nu lis buku akan didatangkanlang sung dari Jakarta untukme nyapa pecinta buku TanahAir khususnya Kota Semarang

dan sekitarnya, guna me -ngupas karyanya yang sempatbooming dan berbagi menge-nai dunia kepenulisan. Di -laksanakanpadatanggal 22Ma ret 2015 di Ruang SerbaGuna Polines.

Sebagai pungkasan rang kai -an Effection 2015 adalah pada28 Maret yaitu pergelaran se -buah konser dengan konsepamal yaitu Electro CharityCon cert yang akan menutupacara megah ini, denganmengundang band-band indieSemarang seperti Aljabar,Archirave, Jazz Ngisoringindan lainnya akan lebih me me -

riahkan acara puncak Effection2015 ini.

Konser ini gratis, untuksemua masyarakat umum danke untungan bersih dari ke gi -atan-kegiatan ini di sum bang -kan ke Penderita Lupus Se- marang.

“Acara ini gratis untuk se -mua masyarakat umum. Ada -pun keuntungan bersih darike giatan Effection 2015 kali inikita akan mengamalkan ke un -tungannya kepada penderitape nyakit lupus dibawah na -ungan Panggon Kupu Se ma -rang, jadi ramaikan acara ini,di samping kita mendapatkanman faat dari tiap sub aca ra -nya, secara tidak langsungkita juga akan beramal,’‘pungkas Azhar. ■

h-jie

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Hal tersebut disampaikanDi nas Pendidikan KabupatenKen dal Drs Muryono SH MPdsaat melaksanakan sosialisasi(UN) danujian sekolah (US)SD/ SDSLB/, SMP/SMPLB,SMA/ MA/SMK di Aula SMAPGRI 1 Kendal, Selasa (10/3).Acara ini dihadiri kepala SMP,MTs, SMA, SMK dan MA se-Kabupaten Kendal.

’’Untuk UN tahun ajaran inibu kan lagi jadi penentu ke lu -lusan siswa, tapi yang menjadipenetu nilai raport selama limasemester dan ujian sekolah,’’ujar Muryono.

Dia mengatakan, penentuankelulusan ditentukan sekolahsendiri yaitu melalui nilai raportse mester I hingga V nilainya se -kitar 30-70 persen dan sisanyaujian sekolah.

Dikatakan dia, bagi siswayang sudah mengikuti UN nan -

tinya akan mendapatkan suratke terangan hasil UN. Dijelaskan,untuk tingkat SMA sederajatnan ti UN akan dilaksanakan13,14 dan 15 April, sedangkanSMP sederajat UN akan dilak -sanakan 4,5,6,7 Mei.

’’Saat sosialisasi UN, kepalase kolah juga kami minta me -laksanakan pakta integritas agarUN dilakukan dengan penuhkejujuran,’’ jelasnya.

Menurut Muryono, mes ki -pun UN hanya sebagai pe me ta -an saja namun sosialisasi ten- tang UN dilakukan lebih ce patsuapaya ada kesiapan mak simaldari semua sekolah yang akanmenyelenggarakan

Ditambahkannya, saat ini ba -ru dilakukan pendataan daftarno minasi tetap bagi siswa pe ser -ta UN. Ditambahkan, untuksiswa SMA laki-laki se-Ka bu pa -ten Kendal yang akan mengikuti

UN tahun ini sebanyak 21.495sis wa, perempuan 2.338 siswase hingga jumlahnya 3.833 siswa.Se mentara untuk siswa Ma dra -sah Aliyah (MA) siswa laki-lakiyang akan mengikuti UN se-banyak 422 siswa, siswa pe rem -puan 722 sehingga totalnya1.144 dan siswa SMK laki-lakisebanyak 3.488, perempuan2.507 dan jumlahnya 5.995 sis -wa.

■ Lulus SemuaDalam kesempatan itu

Muryono juga berharap, karenaUN sudah tidak lagi menjadipenentu kelulusan dansekolahlah yang menjadipenentunya diharapkan tidakada lagi siswa yang tidak lulusalias lulus 100 persen.

Hal tersebut merupakan ha -rap an dari Bupati dr Hj WidyaKandi Susanti MM semua siswaharus lulus.’’Kami harapkannanti tidak ada lagi siswa yangtidak lulus,’’ harapnya.

Di bagian lain, SekretarisDinas Pendidikan Dra Hj IndarSuciwati mengatakan, dari de -lapan sekolah yang diverifikasioleh pusat mengikuti UN me la -lui online hanya tiga sekolah

lulus seleksi. Dikatakan, bagi sekolah yang

hendak melaksanakan UNonline minimal punya komputer

minimal 1/3 peserta spesifikasidan jaringan juga harus men du -kung.

’’Hanya tiga sekolah yang si -

ap ujian on line, computer testbest (CBT) yaitu SMK 3 Boja,SMK NU 1 Kendal dan SMK 2Kendal,’’ jelasnya. ■ Mar-jie

■ Tiga Sekolah Berhak Adakan UN Online

Disdik Inginkan Lulus 100 Persen

HME Polines Gelar Konser Amal

KENDAL - Ujian Nasional (UN) tahun ajaran2014/2015 memang tidak lagi menjadi penentukelulusan siswa peserta UN. Meskipundemikian, dia meminta kepada peserta untuktetap fokus dan serius menghadapi UN.

SOSIALISASI UN: Para kepala SD hingga SMA sederajat saat mengikuti sosialisasi UN di Aula SMAPGRI Kendal. ■ Foto. Agus Umar

PURBALINGGA - SiswaSMK Karangganyam Ka -bu paten Kebumen me -lakukan produksi filmpen dek dalam PraktikKer ja Industri (Prakerin).Film pendek berjudul EnakOra Enak Tetep Enak ter -sebut bercerita tentang ki -sah Adi yang selalu ber- usaha menutupi ke ku ra -ngan Inah, istrinya dalamhal rasa masakan. Hal inikarena dia telah termakankomitmen sebelum me ni -kah, bahwa ia akan setiama kan makanan yangdimasak istrinya kelak.

Namun karena Aditidak pernah terbuka ter -hadap rasa masakan Inahyang tidak pernah lezat,lama-kelamaan, Inah punme ngetahuinya dari sikapsuaminya. Sampai padasuatu titik masalah, na -mun yang terjadi justrusebuah kesalahpahaman.

Demikian cerita ber ju -dul Enak Ora Enak TetepEnak (Enak Tidak EnakTetap Enak) yang sedangdigarap film pendeknya

oleh siswa praktek kerjaindustri (Prakerin) SMKKarangganyam Kebumendi Purbalingga.

Selama dua hari, Ka -mis-Jumat, 5-6 Maret 2015,de ngan pendam pinganpara pegiat Cinema Lo -vers Community (CLC)Pur balingga, mereka me -lak ukan pengambilangambar di wilayah Bu ka -teja dan Purbalingga kota.

■ Pertama“Ini film pendek perta -

ma kami, masih harus ba -nyak belajar tentunya.Ter lebih soal pra-pro duk -si. Sudah diingatkantermasuk dalam teori un -tuk memproduksi film,pra-produksi harus ma -tang agar saat produksi ti -dak kedodoran,” tuturGita Kusdayanti selakusutradara.

Gita bersama sembilante man satu jurusan yaituMultimedia, sudah men ja -lani Prakerin sejak awal Ja -nuari lalu. Rencananyamereka akan me nye le sai -

kan tugas sekolah ter se butselama tiga bulan hinggaakhir Maret.

Menurut Gita, sampaisaat ini, selain berbagaiteori yang sudah didapat,ia dan teman- temannyatelah menghasilkan pro -duk jurnalistik televisi,iklan layanan ma sya ra -kat, ber agam video do ku -mentasi.

“Sekarang sedangmem produksi film pen -dek dan sedang mem per -siapkan produksi filmdo kumenter yang akandi buat di wilayah Ka ra -ng ganyam Kebumen,” tu -tur nya.

Direktur CLC Pur ba -lingga Bowo Leksonomengatakan, terbuka bagisis wa manapun di In do -nesia untuk bersama-sa -ma belajar film di Pur- ba lingga. “CLC Purba -lingga itu bukan hanyamilik anak-anak mudaPur ba lingga, kami ter bu -ka bagi siapa saja,” je -lasnya.■

ST-jie

PRAKERIN : Siswa SMK Karangganyam Kabupaten Kebumen memproduksi film dalamkegiatan Praktek Kerja Industri. ■ Foto :Joko Santoso

Siswa SMK KarangganyamProduksi Film Pendek

Mahasiswi Akbid Harus Miliki Jiwa Pengabdian

KAP PROFESI: Direktur Akbid Kudus Trisno Suwandisaat memasangkan kap profesi kepada mahasiswi Akbid. ■Foto: Ali Bustomi

Page 6: WAWASAN 11 Maret 2015

Ogah Bahas Soal Rumah TanggaSEBELUMNYA pedangdut Nassardiberitakan mengalami keretakan rumahtangga dengan istrinya Musdalifah. Namun,Nassar mengaku sudah enggan membahasmasalah tersebut.

Menurutnya, saat ini ia tengah fokus dengankesibukannya sehingga ia enggan membahasmasalah rumah tangga didepan media.

“Apapun yang terjadi dengan istri saya ituurusan saya dengan istri saya, lalu saya lagifokus kerjaan dan banyak rencana,” ungkapNassar saat dijumpai di studio Global TV,Jakarta, Selasa (10/3).

Jebolan KDI tersebut menilai, permasalahanrumah tangganya yang mencuat sudah berlaludan kini ia memilih untuk fokus dengankegiatannya yang cukup padat.

“Yang penting sekarang, saya mau ngurusinapa yang jadi niat saya, yaitu Nassar yangdulu, apa kesenangan orang tua, yang keduaprospek untuk anak-anak, tanggung jawab,yang ini saja dulu yang penting,” pungkasnya.■ Oz-jie

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Lega usai Resmi CeraiSETELAH beberapa kali menjalani sidang, akhirnya putusan gugatan ceraipedangdut cantik Cita Citata terhadap Galih Purnama alias Ijonk sudahdikabulkan oleh Majelis Hukum Pengadilan Bandung, Selasa (10/3).

Saat ditemui di KantorKuasa Hukumnya SandyArifin di kawasan Kebayoran,

Jakarta Selatan pada (10/3),Cita sempatmengungkapkankebenaran hal itu.Biduan 20 tahun inijuga mengaku sangatsenang.

“Sebenarnya kalaudibilang lega yaAlhamdulillah. Ternyataselama ini yangditunggu-tunggu bisanyata. Mungkin bisadibilang (ini) awal darikebahagiaan Cita danCita juga (bisa) fokuskerja,” ungkap Cita.

Setelah resmi bercerai,pelantun Sakitnya Tuh Di Siniini pun merasa bersyukur,dengan begitu ia bisa lebihbebas berteman dengan siapasaja. Namun, Cita juga tidakterburu-buru untuk mencaripengganti Ijonk. Saat ini Citahanya akan fokus padapekerjaannya.

“Alhamdulillah denganadanya keputusan bercerai,Cita lebih fokus pekerjaan.Cita kan di duniaentertainment, nggak hanyaberteman dengan satu priaaja. Ya sekarang lebih bebasaja bisa bergaul dengan orangbanyak,” ujar pelantunGoyang Dumang ini.

■ SelektifMengenai pasangan, Cita

mengaku akan lebih selektif.Tapi, perempuan cantik itutak kan buru-buru. Ia jugamengaku dirinya akan lebihfokus terhadap kerjaan danjuga keluarga.

Cita juga mengaku taktrauma meski harusmenjanda di usia muda. Iaberharap pengalaman gagalberumah tangga bisamembuat mentalnya semakinmatang.

“Nggak ada trauma. Justruseneng ada pengalamanseperti ini jauh lebih dewasa.Kalau ada apa-apa Cita

nggak mental tempe lagi,”ujarnya.

Soal kabar akan liburan keHongkong untuk melepaspenat akibat perceraianyayang menguras pikiran?

“Itu planning dari tigabulan lalu. Jadi bukan maulari atau apa lah,” katanya.

Dia pun menjelaskan jikakepergian ke Hongkongadalah hadiah dari labelsekaligus menjajakikerjasama untuk manggungdi sana. “Ini yang kedua keHongkong, yang ini hadiahjalan-jalan. Tapi aku jugaketemu sama orang eventbuat ngomongin show aku disana,” tandasnya.■ Kpl/dtc-jie

Minta Dicarikan PacarPENYANYI dan aktris Aura Kasihsudah beberapa kali membantahpunya hubungan spesial denganpenyanyi Glenn Fredly. Hingga kiniAura masih mengaku masih mencarigandengan.

“Nggak ada, cariin dong. Kerjasendiri-sendiri,” ungkapnya saatditemui di Kebon Jeruk, Jakarta Barat,Selasa (10/3).

Pelantun Mari Bercinta itu jugamengaku tak akan menggandengsosok pria ketika bekerja. Kecuali,pria tersebut adalah suaminya.“Kalau sudah jadi suami baru bakalaku ajak,” tuturnya.

Menurutnya, ia juga kinibelum punya rencanauntuk menikah.Penyanyi seksi itumemilih untuk lebihfokus berkarier.“Masih kerja dulu.Fokus belajar didunia musik.Belajar semuanyaagar naik level,”katanya.

Disinggungsoal rahasiatampil cantik?Artis seksi itumengakuijika

dirinya jarang melakukan perawatankhusus untuk menjaga keindahantubuhnya. Walaupun hal tersebutdirasa perlu untuk menunjangpekerjaannya sebagai public figure.

“Kalau aku perawatannya nggakdari luar aja, tapi dari dalam juga.Kalau aku olahraga juga bukan untukmembentuk badan, tapi lebih carikeringat aja agar tetap bugar dansehat,’‘ kata penyanyi bernama asliSanny Aura Syahrani.

Dalam mengisi waktusenggangnya, pemain film AsmaraDua Diana dan 3 Cewek Petualang itu

pun kerapmenyempatkan

untuk olahraga lari,tennis atauberenang.Walaupun diamengaku tidaksampaimengikuti trenlari maratonyang seringdilakukansejumlahselebritistanah airbelakanganini. ■

Dtc-jie

Foto: kpl

Foto: kpl

Foto: kpl

Page 7: WAWASAN 11 Maret 2015

Jelang ..... (Sambungan hlm 1)

disi Andrew Chan danMyuran Sukumaran. “Se-kaligus untuk memperte-mukan mereka (duo BaliNine) dengan keluarga”ujar dia.

Berdasarkan jadwalkunjungan yang berlakudi Nusakambangan, Se -nin dan Rabu hanya La -

pas Terbuka, Lapas Ba tu,Lapas Besi dan LapasNar kotika yang dapat di-kunjungi. Sedangkan Se-lasa dan Kamis hanyaun tuk Lapas Kembang -ku ning, Lapas Permisandan Lapas Pasir Putih.

Sementara keluargater pidana mati RodrigoGularte dan Serge ArezkiAtlaoui pada Selasa(10/3) juga melakukan

kun jungan. Rombonganitu terdiri atas AngelitaAparecida Muxfeldt (se-pupu Rodrigo Gularte),Sa bine Megel Atlaoui (is -tri Serge Arezki Atlaoui),Yasen Areski Atlaoui(anak bungsu Serge), Sa -mia Ans Eliane Atlaoui(anak Serge) dan Alexan-dre Ferdinand Megel(anak tiri Serge).

Setelah mengurus per-

izinan di Pos PenjagaanDer maga Wijayapura,rombongan keluarga Ser -ge Arezki Atlaoui, sepu -pu Rodrigo Gularte be -serta Konjen AustraliaMajel Hind dan anggotatim kuasa hukum duo‘Bali Nine’ menyeberangke Pulau Nusakambang -an dengan menumpangKapal Pengayoman IV. ■ady—sn

Penyusup .....

(Sambungan hlm 1)

ca yang ada di sampinges kalator bagian ujung, se-hing ga pecah. Yorrys di-pastikan ti dak ada ditempat itu.

Ali Mochtar Ngabalin,sempat menemui parapria tersebut. Dia mene-nangkan dan me minta pa-ra pria itu untuk mundurke belakang. “Keluar duluya, sudah-sudah,” ka ta Aliyang sorbannya sempatterke na kibasan kayu yangdibawa seorang priapenyusup da lam forumrapat itu.

Rapat Aburizal Bakrie

dengan pengurus DPDGolkar se-Indonesia ricuhsaat Ical sedang menyam-paikan pidato pembu-kaan. Seorang pria yangdi anggap penyusup dipu-kuli di tengah forum yangberlangsung, suasanamen jadi ricuh. Pantauandi ruang rapat konsultasiAburizal Bakrie denganpengurus DPD di ruangPuri Agung, Hotel Sahid,Jl Jenderal Sudirman, Ja-karta, Selasa (10/3) sekitarpukul 20.45 WIB, tiba-tibasuara gaduh muncul daribarisan belakangan kursipeserta.

Seorang pria berbajuhitam, dipukuli beberapaorang disertai teriakan

yang membuat suasanasemula khidmat mende-ngar Ical berpidato, men-jadi ricuh. “Penyusup!!Pe nyusup!!” ujar beberapaorang.

Pria itu terjatuh dan di-pukuli di lantai, suasanamenjadi gaduh karena se-kitar 400 peserta yanghadir dan semula menyi-mak pidato Ical teralihkanpada satu orang yang di-hajar pengurus dan kea -manan Golkar. “Pukuli.!!Bunuh..!! Bunuh..!!” teriakyang lainnya. Suasanamenjadi tidak terkendali.Pria itu langsung digiring

beberapa polisi bersera-gam ke luar ruangan.Namun tetap dipukuli.Hingga menuruni tanggadan keluar hotel, pria itutetap diteriaki dan dipu-kuli. Tampak bajunya ter-lepas bajunya mengena -kan tato. “Bunuh! Penyu -sup!!” teriak peserta yangmakin beringas.

Dari atas podium, Icaltampak tercengang. Ketuaumum hasil munas Baliitu menghentikan pidato-nya dan mencermati yangterjadi di barisan belakangkursi peserta. ■

dtc—sn

Duel ..... (Sambungan hlm 1)

lumnya mencetak gol lewatBranislav Ivanovic di Parc desPrinces.

Tim asuhan Jose Mourinhoakan menghadapi pertandinganini dengan rekor tidak terkalah ­kan di semua level kompetisidan tengah unggul lima poinatas Manchester City di puncakklasemen sementara PremierLeague. The Blues juga masihtak terkalahkan di Eropa musimini, usai bermain imbang tigakali dan menang di empat lagalainnya.

Sementara itu, PSG tengahduduk di peringkat dua klase­men sementara Ligue 1, usaihanya mencatat dua keme­nangan di lima laga terakhir.Namun demikian, tim asuhanLaurent Blanc akan melakukanperjalanan ke London denganpenuh percaya diri, usai me­nang besar 4­1 atas Lens akhirpekan lalu. PSG hampir mele­wati Chelsea di perempat final

kompetisi musim lalu, sebelumgol telat dari Demba Ba mengi­rim kubu London ke empatbesar turnamen.

Tuan rumah bisa jadi bakaltampil tanpa Nemanja Matic,yang mengalami cedera usaimelakukan selebrasi kala timmemenangkan Piala Liga. JohnObi Mikel pasti absen usaiharus menjalani operasi untukmengatasi kondisi lututnya.Cesc Fabregas, Ivanovic, danFilipe Luis hanya terpisah satukartu kuning dari hukuman la­rangan bermain.

Lucas Moura dan Serge Au­rier bakal absen membela timtamu, lantaran masing­masingmengalami cedera pangkalpaha dan hamstring. NamunYohan Cabaye bakal bisa kem­bali beraksi, usai pulih dari ce­dera otot. Sementara MarcoVerratti dan Gregory van derWiel bakal absen di babak beri­kutnya, andai PSG lolos danmereka mendapat kartu kuningdi duel melawan Chelsea. ■ sn

KENDAL - Data yang dihim-pun Dinas Perhubungan Kabu-pa ten Kendal menyebutkansekidikitnya 31 perlintasan ke-reta api di Kendal yang seringdi lewati masyarakat untuk ak -tivitas sehari-hari. Dari 31 per-lintasan tersebut, 12 di an ta-ranya sudah berpalang pintudan dijaga petugas dan dua di-antaranya sudah berpalangpin tu tapi belum dijaga petu-gas. Sedangkan sisanya belumperpalang pintu.

’’Kondisi tersebut sangatmembahayakan bagi penggunajalan yang melintas di perlin-tasan tersebut. Akibatnya se-ring banyak terjadi kecelakaandi perlintasan-perlintasan ter-sebut, apalagi saat ini di Kendalsudah diberlakukan doubletrack,’’ ujar Kepala Dishub H

Subarso SSos, Selasa (10/3).Subarso mencontohkan se-

perti kecelekaan yang terjadi diperlintasan tanpa palang pintuDesa Ngasinan Kecamatan We -leri, memang atus lalu lintas-nya cukup padat sehingga sa -ngat rawan terjadi kecelakaan.Untuk meminimalisir kecela-kaan Dishub berkoordinasi de-ngan pihak terkait untuk pe -masangan rambu-rambu peng-aman.

Barso menjelaskan, rambu-rambu yang dipasang di dekatperlintasan banyak yang terha-lang pohon atau bangunan, se-hingga pengguna jalan tidakmengetahuinya. Sejumlah ram -bu-rambu yang terhalang po honyaitu, perlintasan Dukuh Gen-tungsari, Desa Caruban, Ke ca-matan Ringinarum. ■ Mar—sn

Ibu .....

(Sambungan hlm 1)

Pe tugas langsung mendatangilokasi dan mendapati korbansudah tewas dengan sejumlahluka. Sementara di dekatnyamasih ada sepeda motor milik-nya dan sejumlah perhiasankor ban seperti cincin masihutuh, termasuk popok dan

susu yang dibelinya. “Padatubuh korban memang ditemu-kan sejumlah luka, namun pe-tugas masih melakukanpenyelidikan secara mendalamkejadiannya,” jelasnya.

Dari hasil pemeriksaan ter-hadap tubuh korban ditemu-kan luka tusukan sebanyak 27titik, antara lain terdapat di ba-gi an dada dan kaki, ada tiga lu -ka tusukan di bagian dada

yang langsung mengenai jan-tung. Sementara di bagian ke-pala juga ditemukan luka me -mar akibat benturan keras, ter-masuk di jari tangan yang di-duga karena korban sempatmemberikan perlawanan.

Pihak keluarga yang mende-ngar musibah tersebut lang-sung syok, sehingga yangmen jemput jazad korban di RSAshari adalah kerabat dan pi -

hak perangkat Desa Warung-pring. Warga hingga saat ini ju -ga masih bertanya-tanya sia payang tega berbuat keji terhadapkorban yang mempunyai anakbalita itu.

“Hubungan korban dengante tangga selama ini baik, kehi-dupannya juga biasa sepertiorang lain,” tandas SekdesWarungpring Abdul Aziz. ■Obo—sn

Dalam pelepasan kepemilikantower tahap pertama saja PTTelkom Tbk mengalami keru-gian sekitar Rp 2 triliun.

“Sangat jelas proses pele-pasan ribuan menara milik PT

Telkom Tbk ini adalah korpo-rasi action akal akalan yang me-rugikan negara. Keputusanpelepasan kepemilikan menaramenara yang dibutuhkan da lambisnis PT Telkom Tbk jelas seba-

gai upaya pemiskinan perusa-haan Telekomunikasi milik Ne-gara ini. Oleh karena itu harussegera dibatalkan. Selain itujuga Presiden Jokowi harus se-gera memanggil Arief Yahya,Dirut Telkom yang lama danharus mempertanggungjawab-kan bangkrutnya bakal PT Tel-kom Tbk akibat perbuatan-nya,” tegas Mohamad Ismail,Ketua TIM Pepati, Selasa (10/3).

Menurut Mohamad Ismailsejak tahun 2014 yang lalu ja-

jaran managemen PT TelkomTbk yang lama di bawah DirutArief Yahya telah memutuskanmelakukan korporasi action de-ngan melepas kepemilikan sa -ham PT.Telkom Tbk yang adadi PT Dayamitra Telekomuni -kasi (Mitratel) ke PT TBIG.

Selama ini PT Mitratel ada-lah pe - rusahaan yang menge-lola sekitar 3.900 menara milikPT Telkom Tbk. Dari catatankepemi likan saham 49 % di PTMitratel. ■ ant—sn

16 WNI ..... (Sambungan hlm 1)

resmi asal paspor dan visa bisakeluar,” ujarnya.

Nanti setelah di luar negeri,lanjut Irfan, baru mereka me-lancarkan aksi selanjutnya danakhirnya tidak kembali lagi kekelompoknya. Menurut Irfan,ISIS memiliki dua propagandauntuk menarik dan merekrutanggotanya. Pertama untuk ke-sejahteraan (motif ekonomi)dan kedua adalah kehidupanakhirat yang menurut persepsimereka, jika ke sana dan matiakan masuk surga.

“ISIS organisasi teroris yangpaling kaya. Mungkin saja me-reka dijanjikan diberi uang danfasilitas lengkap. Padahal fak-tanya justru mereka tidak akantenang bila sudah masuk ISIS,”ujarnya.

ISIS, kata Irfan, adalah orga-nisasi yang menganeksasi duanegara melakukan peram-pokan dan pembunuhan. “Po-koknya jangan dibayangkandapat kenikmatan. Menurutsaya masuk ke sana itu berartibunuh diri. Bayangkan merekaharus taat dengan pimpinan,ada jihad seks untuk pejuang,dan hidup di antara desingpeluru,” kata dia.

■ WaspadaTerpisah Ketua Pengurus

Besar Nahdlatul Ulama(PBNU), Slamet Effendy Yusuf,menginstruksikan seluruh ja-jaran NU di tingkat ranting,MWC, cabang, dan wilayah se-luruh Indonesia untuk mewas-padai kelompok ekstremIslamic State of Iraq and al-Sham(ISIS). Ia meminta agar segera

melakukan langkah-langkahyang konkret, terencana danberkoordinasi dengan aparaturkeamanan, guna mewaspadaiberkembangnya paham-pahamyang dapat mengakibatkan ter-ganggunya integritas nasional,misalnya berkembangnyapaham ISIS.

Instruksi ini dikeluarkan se-hubungan dengan rekrutmenyang intensif dilakukan olehISIS, terbukti yang dilakukanpemuda-pemuda Indonesia,maupun warga Indonesia yangmelibatkan diri di dalam ke-giatan ISIS dengan pergi ke ka-wasan Suriah dan Irak.

“Maka PBNU meminta selu-ruh warga NU dan pengurusNU, khususnya kepada ge-rakan pemuda Ansor untuk se-cara cermat membantu aparatkeamanan dengan memberikaninformasi apabila terdapat ke-giatan yang mencurigakan, ter-masuk kegiatan yang memakaicover ibadah, yaitu pergi um -rah, yang kemudian diteruskanuntuk perjalanan ke Suriahatau Irak,” ujarnya, Selasa(10/3).

Dalam waktu yang bersa-maan PBNU juga mengharap-kan lembaga dakwah, lembagapendidikan dan seluruh lem-baga di lingkungan NU untukmemberikan keterangan yangbenar, menginformasikan, danmensosialisasikan bahwa ISISserta paham yang menolakNKRI bertentangan denganprinsip NU.

“Kita mengharapkan ada in-tensifikasi pemahaman yangbenar tentang Islam, khusus-nya Islam Nusantara yang di-harapkan memberi topangan

kuat bagi kelestarian NKRI,”tegasnya.

Ia meminta agar warga NUdan umat muslim jangan ter-makan mimpi-mimpi ISIS yangseolah-olah menghidupkankembali kekhalifahan Islam, te-tapi sesungguhnya merobek-robek dunia Islam.

Mengenai mantan pengikutISIS yang kembali lagi ke Indo-nesia, ia berharap agar merekatidak dikucilkan. Ia memintaagar mereka tetap diajak dalamproses pemahaman yang benardari sudut agama maupun darisudut kepentingan negara danbangsa.

Di samping itu juga pentinguntuk memberi pemahamanagar umat Islam tidak terjebakpada upaya pihak lain yangmemberi PR, sehingga umatIslam tidak sempat membinadiri, melalui pendidikan, pe-ngembangan ekonomi dan so-sial, karena disibukkan denganisu yang temanya kekerasan.

■ Tak Berspekulasi Kementerian Luar Negeri

(Kemlu) tidak mau menduga-duga 16 WNI yang hilang diTurki bergabung ke ISIS atautidak. Kemlu tak ingin ber -spekulasi. “Saat ini kita terlaludini untuk menyimpulkan ber-gabung ke mana pun karenakita nggak tahu. Bisa memangmereka ada di sana (Turki), jadikita tidak tahu,” ujar jubirKemlu Arrmanatha Nasir di-tanya kepastian 16 WNI itu ber-gabung ke ISIS, Selasa (10/3).

Tata demikian panggilanakrab Armanatha menduga, 16WNI tersebut masih berada diTurki. Pihak keamanan, lanjut

Tata, sudah melakukan investi-gasi latar belakang keluarga,tempat tinggal dan teman-teman 16 WNI tersebut. Darisana pihak keamanan dapatmenganalisa ke mana 16 WNItersebut pergi. “Itu (gabungISIS) merupakan bagian dariinvestigasi yang belum bisakita konfirmasi,” katanya.

Tata menerangkan, 16 WNIhilang sejak 24 Februari 2015lalu setelah izin untuk pisahdari grup wisatanya untuk me-lakukan kegiatan sendiri danakan bergabung kembali pada26 Februari 2015. Namun pada26 Februari 2015 mereka meng-hubungi tour leader untuk tidakjadi bergabung. 16 WNI terse-but akan bertemu pada 3 Maret2015 sebelum ke Indonesia,namun pada tanggal tersebutmereka tidak bisa dihubungi.

“Akhirnya tour leader-nyamenelepon bahwa harusnyaada 16 orang yang tak pulangkarena memisahkan diri. Di si-tulah KJRI langsung berkoordi-nasi dengan pihak keamanansetempat untuk membantumencari di mana keberadaan 16orang WNI tersebut,” beber-nya.

Tata mengingatkan, tidakmudah mendapatkan infor-masi keberadaan 16 WNI terse-but. Sebab Turki memiliki luas770 ribu km persegi, medannyabanyak pegunungan, berba-tasan dengan delapan negara.Turki juga memiliki 28 pos pe-nyeberangan. “Jadi yang dila-kukan sekarang oleh Ke po-lisian Turki mengecek berbagaiCCTV yang ada di airport dantempat wisata,” ucap dia. ■dtc/vvn—sn

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Momen ..... (Sambungan hlm 1)

ngan material batu akik atauyang masih berwujud bong-kahan batu dari berbagai jenis.

Salah satu penjaja batu akikadalah Sudaryanto. Denganber modal puluhan bongkah ba -han batu akik berbagai jenis,Su daryanto mengaku nekatmembuka lapak batu di pela-taran parkir Dermaga Wijaya-pura, Cilacap. Saat ditemui,Su daryanto mengaku melihatpe luang rezeki dari hiruk pi -kuk nya suasana di sekitar ling-kungan dermaga pe nyeberang-an ini. Apalagi di tengah de -mam batu akik yang masih be -lum mereda di masyarakat. “Yaalhamdulillah dagangan cukuplaku. Ya jualan begini memangharus jeli melihat calon pem-beli. Kebetulan di sini ramai, yasaya buka lapak,” tutur Su dar -yanto.

Sejumlah awak media juga

tak sungkan untuk me nge ru -buti aneka akik yang dipajangdi lapak milik pedagang kaget -an itu. Ada yang sekedar meli-hat, membeli bahkan menjadi-kannya sebagai bahan liputan.Su daryanto sendiri terlihat cu -kup sigap menjelaskan berba-gai jenis dan kelebihan daribe batuan akik yang dijajakan-nya. Dan batu akik khas Nusa-kambangan di antaranya yangia tonjolkan. “Ada sekitar 20 je -nis batuan akik yang dapat di-temukan di pulau Nusakam-bangan. Salah satunya Thom-sonit atau batu bulu hanuman”terangnya.

Menurutnya, batu akikThom sonit ini memiliki keunik -an yang berbeda dibanding be-ba tuan akik lainnya. Selainco rak warnanya yang me nye -rupai sekumpulan fosil kerang,corak yang ada dapat bergerakmengikuti usapan jari layaknyala yar sentuh. ■ Ady—sn

■ Diduga Rugikan Negara Rp 2 Triliun

3.900 Menara Telkom ‘Dijual’JAKARTA - Ketua TIM PEPATI (Tim Penyelamatdan Pembela Aset Telekomunikasi Indonesia) Mohamad Ismail, SH mendesak pemerintah batalkanakusisi 3.900 menara milik PT Telkom Tbk ke PTTower Bersama Infrastruktur Tbk (PT TBIG).

17 Perlintasan Rawan Laka

Page 8: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

DIBAKAR: Petugas Badan Narkotika Nasional (BNN) membakar kapal 6633 pengangkut 862 kilogram narkoba jenis sabu-sabu di Dadap,Tangerang, Banten, Selasa (10/3). Kapal milik jaringan narkotika internasional pimpinan WCP yang menjadi buronan di tujuh negara itudimusnahkan BNN dengan cara dibakar.■ Foto: Antara

Hakim Tolak Praperadilan Jagal Sapi

Terbukti, gugatan jagal sapiasal Kelurahan Berkoh, Kecama -tan Purwokerto Selatan, MuktiAli terhadap Polres Banyuma,Selasa (10/3) ditolak oleh HakimKristanto Sahat di PengadilanNegeri (PN) Purwokerto.

Padahal tuduhan atas penya-lahgunaan wewenang sama danMukti Ali bukan pejabat ataupunketua kelompok tani yangmenerima dana bantuan sosial(bansos) dari Ditjen Peternakandan Kesehatan Hewan, Kemen -trian Peternakan. Atas putusanhakim yang dinilai tidak me -menuhi rasa keadilan dan berto-lak belakang dengan pupusanHakim Sarpin tersebut, penga-

cara Mukti Ali, Djoko Susantomenyatakan akan melayangkanPeninjauan Kembali (PK) keMahkamah Agung (MA).

“Kita akan melayangkan PKdan melakukan gugatan perdatakepada Ditjen Peternakan, DinasPeternakan Kabupaten Banyu-mas serta kelompok tani .Ter-nyata hukum itu hanya membelapejabat terbukti putusan di pusattidak sama di daerah, walaupundalam kasus yang serupa,” kataDjoko.

Menurut Djoko, program ban -tuan ternak dari Ditjen Peter -nakan melalui Dinas PeternakanBanyumas sudah menumpang ditanah milik Mukti Ali dan proyek

tersebut merugikan tersangka,karena pada akhirnya, Mukti Aliyang menghibahkan tanahnyauntuk lokasi pengembanganternak, malah ditetapkan sebagaitersangka.

■ Bukan Ranah PengadilanSementara itu, dalam persida -

ngan Hakim tunggal KristantoSahat menyatakan, penetapantersangka dalam suatu kasus su-dah masuk dalam pokok perkaradan tidak lagi menjadi ranahpengadilan. Sehingga semuagugatan ditolak.

Menanggapi putusan tersebut,Divisi Hukum Polda Jateng,AKBP Djalal mengatakan, putu -san dari hakim sudah tepat ka-rena memang penetapan ter-sangka sudah masuk pokok per-kara dan tidak lagi menjadi ranahpengadilan. Disinggung tentangkeputusan Hakim Sarpin yangmemenangkan gugatan BG,

Djalal mengatakan, hal tersebutsudah melampaui wewenang.“Yang benar ya putusan PNPurwokerto ini, kalau HakimSarpin itu sudah melampauiwewenang,” katanya.

Kasus ini bermula dari pem -berian bansos dari Dirjen Peter-nakan tahun 2010 sebesar Rp 440juta. Mukti yang pengusaha sapisekaligus sarjana peternakan,menghibahkan tanah miliknyaseluas 100 ubin di DukuhPebariban, Desa Sumbang, Keca-matan Sumbang untuk dikelolaoleh kelompok tani binaannya,Mekar Djaya. Dengan dana ban-sos tersebut, peternak mulaimembangun kandang sapi danmembeli sapi-sapi betina.

Semua berjalan lancar, hinggajumlah sapi mencapai puluhan.Namun, awal tahun 2012, MuktiAli tidak lagi aktif mendampingi,karena disibukan oleh masalahkeluarga. Hingga pada tahun

2012, Mukti mendapat kabarsapi-sapi milik kelompok dijualoleh oknum dan kandang dijarahhingga habis. Anehnya, Polres

Banyumas menetapkan ter sang-ka tunggal dalam kasus tersebut,yaitu Mukti Ali. ■

hef-yan

PURWOKERTO – Keputusan Hakim SarpinRizaldi yang memenangkan gugatan praperadilanatas penetapan tersangka Komjen Pol BudiGunawan ternyata tidak berlaku di daerah.

TOLAK GUGATAN: Hakim tunggal Kristanto Sahat membacakanputusan gugatan praperadilan penetapan tersangka jagal sapi, Mukti Ali.Dalam persidangan Selasa (10/3), hakim menolak semua gugatan tersangka.■ Foto : Hermiana E Effendi-yan

Kapal Taiwan Tenggelam21 ABK Masih HilangSLAWI - Pemkab Tegal dan Brebes berkoordinasi dengan BadanNasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia(BNPTKI) dan Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) terkaittenggelamnya kapal asal Vietnam yang tenggelam di SamuderaAtlantik.

Diketahui, terdapat 21 Anak Buah Kapal (ABK) asal Indonesia dikapal pencari ikan tersebut yang identitas dan nasibnya hingga kinibelum jelas.

Kabid Bidang Pelatihan dan Penempatan DinsosnakertransKabu paten Tegal, Widiantoro mengatakan, pihaknya sudahberkoor dinasi dengan BNP2TKI dan Kemenlu terkait tengge-lamnya kapal penangkap ikan Taiwan Hsiang Fu Chuen. Hal iniuntuk memastikan adanya tidak warga asal Kabupaten Tegal dikapal nahas tersebut.

Menurutnya, seperti saat kasus kapal Oryong 5013 yangtenggelam di Laut Bering, Rusia pada awal Desember 2014, pihakBNP2TKI biasanya akan mengirimkan faximili berisi informasiidentitas ABK asal Kabupaten Tegal yang ada di kapal tersebut.“Sampai sekarang belum ada fax yang kami terima dari BNP2TKI.Mungkin menunggu dari Kemenlu yang masih mencari dataidentitas ABK melalui KBRI di Taiwan,” ujarnya saat dihubungi,Selasa (10/3).

Ditambahkan dia, informasi sementara yang didapatkanya dariKemenlu adalah perusahaan penyalurnya berada di Pemalang.Namun nama perusahaan tersebut belum jelas termasuk identitaspara ABK-nya.

Lebih lanjut Widiantoro menyatakan akan terus berkoordinasidengan BNP2TKI dan Kemenlu untuk memastikan apakah adawarga asal Kabupaten Tegal yang menjadi ABK di kapal Vietnamtersebut. Kemungkinan tersebut muncul mengingat ada banyakwarga Kabupaten Tegal yang bekerja menjadi ABK di kapal pencariikan di luar negeri. “Pemberangkatan mereka tidak tercatat diDinsosnakertrans,” katanya.

Hal senada diungkapkan Kepala Dinsosnakertrans KabupatenBrebes Syamsu Komar. Dia menyatakan belum mendapat infor -masi dari Kemenlu dan BNP2TKI ihwal adanya WNI asal Brebesyang ada di kapal. “Sementara belum ada informasi yang kamiterima. Kami akan coba koordinasi dulu ke BP3TKI di Semarang,”ujar Syamsu kemarin.

Seperti diketahui, kapal pencari ikan Hsiang Fu Chuen dila-porkan hilang di Samudera Atlantik pada 26 Februari 2015. Kapalbe rukuran 700 Gross Ton (GT) tersebut membawa 49 awak dengan21 diantaranya berasal dari Indonesia. Sebelum hilang, salah satu awakkapal melaporkan jika kapal mengalami kebocoran. ■ M12-yan

Ical Klaim Ada Kepalsuan Munas AncolJAKARTA - Golkar kubu Abu -rizal Bakrie (Ical) merasa MunasAncol tak sah dan menentangkeputusan Menkum HAM me-ngakui kepengurusan kubuAgung Laksono. Kubu Ical jugaakan melaporkan kubu AgungLaksono atas tuduhan pemalsuandokumen di Munas Ancol.

“Banyak hak-hak suara ituadalah palsu, maka apa yangdinamakan Munas Ancol tentuitu tidak sah. Dari kader daerahsaya mendengar akan mela por-kannya ke polisi,” kata Ical kepa-da wartawan di Hotel Sahid, JlSudirman, Jakarta Pusat, Selasa

(10/3).Ical mengatakan kader-kader -

nya kini sedang mengumpulkandata dugaan dokumen palsuMunas Ancol. Dugaannya adalahpeserta Munas Ancol menggu -nakan surat mandat palsu untukmemberikan suara di MunasAncol. “Setelah di cek ke daerah,orang yang bersangkutan tidakmemberikan satu surat kuasapun,” tutur Ical.

Kapan kader daerah akanmelapor ke polisi? “Akan dila -porkan besok,” jawab Ical.

Kubu Ical juga tidak menerimakeputusan Menteri Hukum dan

HAM yang menetapkan kepe-ngurusan Agung Laksono. KetuaMahkamah Partai Golkar ProfMu ladi yang ikut kubu Ical, me -ngaku bingung dengan kepu-tusan Menkum HAM.

“Kita sudah baca surat judul-nya penjelasan mengenai posisiyang oleh Menkum HAM diakuiseolah keabsahan Agung Lakso -no. Saya anggota MahkamahPartai Golkar agak bingung bacaitu,” kata Muladi.

Muladi menuturkan, Mah-kamah Partai tak pernah memu-tuskan kubu mana yang menang,melainkan dua hakim memu -

tuskan menerima kubu AgungLaksono dua lainnya memintaagar melanjutkan kasasi ke MA.“Di halaman surat (keputusanMahkamah) kita belum tentukanyang sah, tapi nampaknya Men-kum HAM itu memilih mungkinmana yang cocok. Itu urusandia,” ujarnya.

Muladi menegaskan, Mahka-mah Partai secara kelembagaantidak memutuskan kepengu-ru-san mana yang sah. “Secarayuridis kita belum tentukan yangmenang,” imbuh mantan Men-kum HAM itu. ■

dtc-yan

Ibu dan Anak Bunuh Diri Terjun ke SungaiPURBALINGGA - Seorang ibubernama Eni Martindah (26),war ga RT 2 RW 2Kelurahan Ka-rang manyar, Kecamatan Kalima-nah, Purbalingga, mengakhirihidupnya dengan terjun ke Su-ngai Jebug yang ada di dekatrumahnya. Perbuatan nekad itudilakukannya bersama RevanAdi Pratama, anak laki-laki se-mata wayangnya yang masihberusia 2,5 tahun, Senin (9/3) ma-lam.

Keterangan yang berhasildihimpun Wawasan, menye-but-kan bunuh diri yang dilakukanoleh wanita yang sehari-harinyamenjadi ibu rumah tangga itumembuat warga setempat geger.Pasalnya sebelum peristiwa ituterjadi tak ada hal-hal yangmencu-rigakan terjadi. Hanyasaja memang dikabarkan saatsebelum bunuh diri, wanitatersebut dikabarkan sempat ber -bincang dengan suaminya yangbernama Adi Pratama (26), dirumahnya.

Usai berbincang dengan sangsuami Eni bersama anaknyasekitar pukul 22.00 WIB lalu pergidari rumah. Tidak diketahuisecara pasti apa yang menye -babkan dia meninggalkan suami -

nya. “Ada juga yang mengatakan

kalau sang istri malam itu berniatmenginap di rumah orang tuanyayang letaknya berdekatan de-ngan rumahnya,” kata Muslimin(47), Ketua RT 02 RW 2.

Namun saat sang suami me -ngecek ke rumah orang tuanyaternyata istri dan anaknya tak adadisana. Dibantu oleh beberapawarga lain, di tengah hujan derasmereka lalu melakukan pen-carian. Saat berhenti diatas jem -batan diatas Sungai Jebug, wargamelihat dua pasang sandal milikwanita dan anak-anak. Wargalalu curiga. Mereka mencobamelakukan pencarian. “Namunkeduanya tetap tak ditemukan.Karena suasana gelap dan hujanwarga lalu pulang,” ujar Mus-limin.

Keesokan harinya warga ter-kejut karena menerima informasibahwa keduanya ditemukandalam keadaan tidak bernyawadi sungai tersebut. Sang ibuditemukan dalam keadaan te -lungkup di tepian sungai. Se-dangkan sang anak ditemukantelentang sekitar 300 meter dariditemukannya mayat sang ibu.“Kedua mayat itu lalu dibawa ke

RSI Harapan Ibu untuk diotopsi,”kata Kasat Reskrim PolresPurbalingga AKP Djunaedi.

Dari hasil autopsi tidak dite-mukan adanya tanda-tanda pe-nganiayaan. Keduanya dipas-tikan meninggal karena nekadterjun ke sungai. Jenazah ibu dananak tersebut, siang kemarinlangsung dimakamkan di pe-makaman setempat. Berbagai

infor-masi beredar mengenai pe -nyebab kematian ibu dan anaktersebut. Ada yang menyebutkanbahwa keluarga itu dideramasalah ekonomi.

“Kemungkinan karena masa-lah ekonomi. Namun kepastianmengenai penyebab bunuh dirimasih kami dalami lagi,” imbuhDjunaedi.■

ST-yan

OLAH TKP : Petugas unit Inafis Polres Purbalingga melakukan olahTKP di atas jembatan Sungai Jebug yang jadi lokasi bunuh diri ibu dananaknya yang masih berusia balita. ■ Foto :Joko Santoso-yan

■ Korupsi Bansos Kebumen Uang Disetor ke Fraksi PDIPSEMARANG - Uang korupsi pemotongan dana bantuan sosial(bansos) Pemprov Jateng untuk pemenangan Pilgub Bibit-Rustritahun 2008 Kabupaten Kebumen diketahui dihimpun daripenerima dan disetorkan ke Fraksi PDIP DPRD Jateng. SebanyakRp 800 juta itu dibungkus dan diberikan ke Bagong (DPO), sopirRukma Setyabudi, Ketua Komisi D (sekarang Ketua DPRD).

Hal itu diungkapkan, Riyanto, mantan anggota DPRD Jatengdari PDI Perjuangan saat menjadi saksi atas terdakwa UntungSuparyono (mantan dewan Kebumen dari PDIP periode 2004-2009)dalam perkara terkait di Pengadilan Tipikor Semarang, Selasa(10/3).

“Dibawa kemana. Bagong bilang dibawa ke Semarang dan akandiserahkan ke Fraksi PDIP. Ya, Bagong-nya bilang demikian.Apakah diberikan ke Rukma Setyabudi, saya tidak tahu. Sayayakin, karena Bagong tidak mungkin bermain dengan uang itu.Sepengetahuan saya dia sopirnya Pak Rukma. Pernah bawamobilnya Pak Rukma. Beberapa kali saya lihat,” kata Riyanto dihadapan ketua majelis hakim Antonius Widjantono dalam sidangterbuka untuk umum, kemarin.

Saksi yang saat itu menjadi Wakil PAC Sukoraja, Banyumasmengaku bersama terdakwa pengurus PAC Kembaran, Kebumenmemotong dana bansos ke sejumlah penerima dan hanyamemberikan Rp 5 juta ke masing-masing. “Soal bantuan provinsimemang untuk pemenangan Bibit-Rustri. Dalam rapat DPD danDPP di kantor DPD, kami bertemu Bagong dan menyampaikan adabantuan dan diminta mengajukan. Berapapun dapatnya hanyaakan terima Rp 5 juta karena untuk pemenangan Pilgub,” kataRiyanto yang masih berstatus saksi itu.

Sidang kemarin juga memeriksa, Sarjuli tim pengkaji proposal,Mexi Tara, staf keuangan Setda Pemprov Jateng, Agus Dwi Utomostaf Biro Bintal dan Zubaidi mantan Asisten IV Pemprov Jateng.Saksi Zubaidi mengakui, sebanyak 23 proposal diajukan daridaerah Kebumen meliputi 7 bidang pendidikan dan 16 keagaaman.Semuan proposal disetujui dan diajukan ke gubernur jateng untukdimintakan SK dan pencairan.

“Proposal diajukan Bagong. Bilangnya disuruh Pak Rukmauntuk menyampaikan proposal sebagai dana aspirasi. Saat mene-rima di cover proposal sudah ada nominal angkanya. Atas itu laludibuatkan nota dinas atasnama Kabiro Keuangan,” kata saksi Agusmenambahkan.

Diungkapkan saksi, pada tahun 2008 Pemprov Jateng meng -anggarkan Rp 189,5 miliar untuk bantuan pendidikan dan Rp 98,4miliar untuk bidang keagamaan. Dari anggaran itu, hanya teralisasiRp 184 miliar untuk pendidikan dan Rp 73,9 miliar untukkeagamaan. Sidang pemeriksaan perkara terdakwa sementaarditunda dan kembali digelar Selasa (17/3) dengan acara peme -riksaan saksi. ■ rdi-yan

Page 9: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

PETENIS Prancis, Amelie Mauresmo, pemenang dua kali grandslam dan petenis putri Prancis pertama yang mampu menjadinomor satu dunia, terpilih masuk International Tennis Hall ofFame, demikian dikatakan panitia pada Selasa (10/3) dini harikemarin. Selain Mauresmo, petenis Australia David Hall me-menangi kategori petenis berkursi roda, dan Nancy Jeffettdari Dallas untuk kategori pendukung. “Ini mengagum-kan bisa melihat keragaman, seorang pendukung, se-orang atlet kursi roda dan yang lainnya,” kata ToddMartin, ketua eksekutif Hall of Fame. ■ Did-Am.

Masuk Tennis Hall of Fame

Foto:rtr

MANCHESTER - Danny Welbeck,akhirnya menjadi mimpi buruk bagiManchester United. Golnya di menitke-61 kala bekas timnya itu menjamuArsenal yang kini dibela striker Tim-nas Inggris tersebut pada laga babakperempat final Piala FA di StadionOld Trafford, Manchester, Selasa (10/3)dini hari tadi, mengantarkan The Gunnersmenang 2-1 atas MU.

Pada babak pertama, penyelesaian di-ngin Nacho Monreal membawa Arsenalmemimpin pada menit ke-26. Namuntandukan Wayne Rooney membuat ke-dudukan menjadi kembali imbang 1-1tiga menit kemudian.

Di babak kedua, pemain internasionalInggris, Welbeck, yang bergabung de-ngan klub London itu pada Septembersetelah dibuang oleh MU, berhasil me-manfaatkan blunder dari Antonio Va-lencia yang melakukan backpass takakurat dan berhasil dipotong Welbeckdan kemudian mencetak gol untukmembawa sang juara bertahan melaju.

United, yang sekarang berada di am-bang musim kedua secara beruntun tanparaihan gelar sama sekali, mengakhiri per-tandingan dengan sepuluh pemain setelahAngel Di Maria mendapat kartu merah ka-rena mencengkram baju wasit hanya bebe-rapa detik setelah ia mendapat kartukuning karena berpura-pura terjatuh.

Kemenangan itu membuat peluang

Arsenal untuk mempertahankangelar sangat tinggi. Ini karena disemi final mereka hanya akanmenghadapi Reading (Champion-ship) atau bahkan Bradford Cityyang berada di kasta ketiga (LeagueI). Dan enaknya pertandingan semi

final bakal digelar di Wembley.“Sambutan (Old Trafford) yang hebat.

Sulit bagi saya tapi saya mencoba untuktampil penuh hormat. Ini soal menjadisosok profesional, menjaga fokus danmotivasi saya. Saya terus berupaya kerasdan kemudian menjangkau backpass An-tonio Valencia, menaklukkan David deGea, dan mendapatkan gol kemenangan.Saya cuma merasa senang kami lolos kebabak berikutnya,” kata Welbeck usaipertandingan di situs resmi Arsenal.

Meski Welbeck tampil trengginas danmenjadi mimpi buruk bagi MU, namun takada gurat penyesalan dari Manajer MU,Louis van Gaal yang telah menjual Wel-beck ke Arsenal. Van Gaal menilai pen-jualan Welbeck adalah keputusan tepat.

Tentang backpass ini ada catatan tersen-diri dari Opta. Manchester United dinilaimenjadi tim yang amat sering melakukanbackpass kepada kiper musim ini. Dalam ca-tatan Opta, United tercatat sudah melaku-kan 451 backpass di Premier League musimini. Dengan catatan itu, jadilah mereka timyang paling banyak melepas backpass di ligadomestik. ■ Did-Am

TURIN - Juventus memenuhiambisinya meraih poin penuhdengan menang tipis 1-0 atasSassuolo pada lanjutan KompetisiSeri A Liga Italia di Stadion Ju-ventus, Turin, Selasa (10/3). Gol sematawayang La Vecchia Signora dicetak olehPaul Pogba pada menit ke-82.

Usai laga Pelatih Juventus Massimiliano

Allegri meminta pasukannya untuktak terburu-buru memikirkan scudetto.Juventus memang unggul 11 poin atas

AS Roma yang menempati posisi duaklasemen.

Dengan keunggulan yang lebar, wajarkalau Juventus digadang-gadang bakalkembali keluar sebagai juara. Namun,Allegri tidak mau prediksi tersebut mem-buat anak buahnya lengah. Masih ada be-lasan laga tersisa, dia meminta anak-anakbuahnya itu untuk tetap tenang.

“Jelas belum tentu (jadi juara). Perjalananmasih panjang, kami harus tetap tenangdan menjaga keseimbangan, tidak bolehtergesa-gesa. Masih ada laga-laga yangmesti kami hadapi, entah itu di Seri A, LigaChampions atau Coppa Italia,” kata Alle-gri kepada Sky Sports Italia.

“Scudetto menjadi target utama kamimusim ini. Menjuarai Liga Champions ada-lah sebuah mimpi dan untuk Coppa Italia,kami akan melihat apakah kami bisa mem-balikkan keadaan,” lanjut Allegri. Pada leg Isemi final Coppa Italia Juventus kalah 1-2dari Fiorentina.■ jak-did

Welbeck, Mimpi Buruk MU

Pada leg I babak 16besar Bayern hanya ber-main tanpa gol di kan-dang Shakhtar, 18Februari lalu. Ini menjadihari yang buruk bagi timasuhan Josep Guardiola tersebut.Giliran sebagai tuan rumah Ba-yern akan menjamu Shakhtar dileg 2, dan akan menjadi kesem-patan memetik poin keme-

nangan. Apalagi Bayernsebelumnya menang em -pat kali berturut-turut danmenjadikan mereka sema-kin percaya diri.

‘’Mereka cukup mem-banggakan dan statistik meng-alami peningkatan. Kami gagalmenang di leg 1 di kandangShakhtar pada waktu itu,’’ kataGuardiola.

Shakhtar sendiri juga cukupbaik pada laga sebelumnya.Tujuh pertandingan sebelumnyadilewati dengan tidak terkalah-kan. Shakhtar saat ini selisihtujuh poin di belakang DynamoKiev yang memimpin klasemendomestik. Namun itu sudah dile-wati sejak akhir tahun lalu. Kinimereka sudah tak bermain secarakompetisi resmi sejak akhir De-sember 2014.

“Saya bermain melawan Sha -kh tar lima kali bersama Barcelonadan mereka sangat menyulitkan.Mereka mempunyai pemain-pe-main top dan saya memberikanpesan pada para pemain bahwa

mereka seharusnya bangga apa-bila bisa mengalahkan merekakarena mereka adalah salah stutim terbaik,” pungkasnya.

■ Gol TandangSecara teknik Lucescu meng-

akui, akan sangat berat melewatiBayern Munich di kandangnya.“Hampir semua orang memberi-tahu Anda bahwa Bayern akanlolos ke babak perempat-final,terlebih setelah kemenangan 8-0mereka di partai liga terakhir.Maka akan menjadi pahlawanjika kami bisa mengalahkan Ba-yern dan lolos ke putaran beri-kutnya,” demikian Lucescu

kepada laman resmi UEFA.Makanya, Mircea Lucescu itu

menyadari bahwa gol tandangsangat penting karena akan me-nentukan lolos dan tidaknyaShakhtar. Namun, sekali lagi, per-soalan laga kompetisi yang sudahoff membuat kesulitan tersendiribagi timnya. “Bayern memainkanempat pertandingan kompetitifpada tahun ini, jadi pelatih me-reka tahu secara pasti mengenaipotensi pemainnya, selagi kamiyang hanya memainkan bebe-rapa laga uji coba dan kami baruakan melihat kondisi para pe-main kami,” imbuhnya.

Dari statistik tim, Bayern ke-

mungkinan tidak akan diperkuatbeberapa pemain intinya. XabiAlonso absen karena skorsingusai menerima kartu merah dileg pertama. Sementara Javi Mar-tinez, Philipp Lahm dan ThiagoAlcantara juga belum fit. MedhiBenatia juga baru pulih dari ce-dera punggung.

Sedangkan kubu Shakhtar be-berapa pemainnya absen sepertiBernard tidak turun karena ce-dera pergelangan kaki. NamunTaras Stepanenko akan turun lagisetelah sebelumnya akumulasikartu. Serhiy Kryvtsov dan IvanOrdets harus absen karena ce-dera. ■ jak-did

Bangga Jika Kalahkan ShakhtarMUNICH - Bayern Munich bertekad dapat mena-klukkan Shakhtar Donetsk pada leg 2 babak 16besar Liga Champions di Stadion Allianz Arena,Munich, Kamis (12/3). Kemenangan akan melo-loskan mereka ke babak perempat final.

Tak Buru-buru Pikirkan Scudetto

■ LIGA CHAMPIONS:

Chelsea vs Paris Saint­Germain, Live Pkl02.45 WIB di SCTVBayern München vs Shakhtar Donetsk

HASIL PERTANDINGAN

■ FA CUP:

Manchester United 1 (Rooney 29) Arsenal2 (Monreal 25, Welbeck 61)

■ SERI A:

Lazio 4 (Biglia 6, Candreva 65­pen, Klose75, 85) Fiorentina 0 Juventus 1 (Pogba 82) Sassuolo 0

■ LA LIGA:

Cordoba 1 (Florin 77) Getafe 2 (Fede 87­og, Rodriguez 90+2)

J A D W A L P E R T A N D I N G A N

HA S I L P E R T A N D I N G A N

Page 10: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

JAKARTA - Pelatih Timnas U-23, AjiSantoso mengaku, sudah mengantongikomposisi pemain sesuai yang dibutuh-kan usai beruji coba dengan Vietnam U-23. Aji mengatakan, bahwa mereka itulahyang akan dipakai pada kualifikasi nanti.

‘’Dari uji coba ini, saya sudah kan-tongi 80-90 persen komposisi yang tepat.Masih ada waktu untuk menyempurna-kan menjadi 100 persen di sisa waktuyang ada sebelum babak kualifikasi PialaAsia mulai,’’ tambahnya.

Dalam uji coba ini, Timnas IndonesiaU-23 kalah tipis 0-1 di Stadion My Dinh,Hanoi, Senin (9/3) malam. Usai berujicoba lawan Vietnam, Evan Dimas dkklangsung mudik. Selanjutnya, Rabu(11/3) pagi ini, mereka akan pindah tem-pat latihan ke Bali. Di Pulau Dewata, Ajiakan mengejar kekurangan 10 persen se-belum akhirnya terjun di KualifikasiPiala Asia U-22 pada 27-31 Maret nanti.

Aji sendiri mengaku bangga denganperjuangan skuadnya meski kalah 0-1 dariVietnam U-23 pada uji coba internasionalitu. Aji menilai, para pemainnya sudahbisa menerjemahkan permainan yang di-inginkan. Mereka konsisten menampilkanpermainan umpan-umpan pendek boladatar sepanjang pertandingan denganmengusung skema 4-2-3-1.

Kekalahan skuad Garuda Muda dise-babkan kesalahan Jajang Maulana dalammengantisipasi pergerakan lawan. Im-

basnya, gawang Indonesia kebobolanlima belas menit jelang waktu normalberakhir. Jajang tampil sebagai bek te-ngah menggantikan tugas Manahati Les-tusen yang diparkir akibat cedera.

Meski kalah, Aji tidak menyalahkansiapa pun mengingat ini adalah prosespembentukan tim menuju KualifikasiPiala Asia U-23 pada 27-31 Maret men-datang di SUGBK Senayan, Jakarta.

‘’Saya bangga pemain bermain sepertiyang saya instruksikan tapi memang adasatu kesalahan yang dibuat dan akhirnyaterjadi gol. Ini uji coba terakhir kami danVietnam memang tim yang bagus,’’ungkap Aji.

■ Manajer TimSementara itu, kemarin PSSI menun-

juk Gede Widiade sebagai manajer Tim-nas U-23. Keputusan ini diambil setelahPSSI melakukan rapat dengan BadanTim Nasional (BTN), 9 Maret lalu.

Sekjen PSSI Joko Driyono mengumum-kan, pemilihan Gede Widiade karena CEOPersebaya tersebut dirasa pantas mengem-ban jabatan dan memiliki visi membawaskuad yang tidak hanya untuk KualifikasiPiala Asia U-23, tapi juga SEA Games 2015ke jenjang yang lebih baik.

“Pak Gede memiliki jiwa mengayomi,kebapakan dan juga dekat dengan anak-anak Timnas U-23. Ini menjadi poin po-sitif kami,” kata Joko. ■ SMNetwork-did

80-90 Persen Komposisi di Tangan Aji

Dalam sidang yang berlang­sung di Ruang BAORI KompleksGedung KONI Pusat, Jakarta,BAORI juga meminta kepadaDKI untuk membayar uang kom­pensasi sebesar Rp 400 juta ataskerugian yang dialami Jateng.

Wakabid Binpres KONI Ja­teng, Joko Pranawa Adi, yanghadir dalam sidang bersamaWasekum KONI, Jayanto ArusAdi, dan Wakabid Hukum, EdyIndarto, menjelaskan, upayaKONI dalam mempertahankanTri —panggilan akrab pelari yangdibesarkan Klub Locomotive Sa­latiga itu—sudah maksimal.

‘’Namun kepindahan Tri keDKI memang disertai keleng­kapan yang memenuhi persa­yaratan yang digariskan AD/ARTKONI, yaitu memenuhi unsurdomisili dan lokasi bekerja. Diakan sudah kerja di Jakarta, danKTP pun di sana,’’ kata Joko saatdihubungi kemarin.

Soal dana kompen­sasi tersebut, kata dia,karena sudah diputus ­kan oleh BAORI, Ja­teng pada akhirnyamenerima. Padahal KONIJateng sendiri sebenarnyamengajukan dana kompensasisebesar Rp 1,5 miliar untuk ke­

pergian penyumbang dua medaliemas sejak PON 2004 hinggaPON 2012 itu.

‘’Kami mengajukan Rp 1,5 mil­iar untuk dana kompensasi. Ituangka sesuai dengan atlet seke­las Trianingsih yang sudah men­jadi langganan medali emas diSEA Games dan PON,’’ katamantan sekum PASI Jateng itu.

■ Tiga AtletDengan kepindahan Trian­

ingsih ke DKI, maka praktis Ja­teng sudah kehilangan tiga atletdari cabang atletik. Sebelum­nya, pelempar lembing putriDian Kartika Sari dan PelariAgus Prayogo pindah ke Jabar.

Joko mengakui, kepindahanpara atlet potensial itumenjadi kerugianJ a t e n guntuk

memperoleh medali emas diPON XIX 2016 mendatang.

‘’Dari Agus dan Tri saja, adaempat emas yang terlepas.Keduanya memang masihpunya peluang besar me­rebut emas di PONJabar,’’ imbuhnya.

Karena itu, dia berha­rap, ini tantangan bagiKONI, khususnya Peng­prov PASI untuk memaksi­malkan kemampuan atlet ­nya di PON kelak.Artinya, medaliemas yanghilang ataskepergianatlet itu, bi ­sa ditebusdengan me­raih emas darinomor yang lain.■ Jie­did

SEMARANG ­ Ketua UmumPersatuan Atletik Seluruh Indo­nesia (PASI) Jateng, Supi’i,menyayangkan atletnya Tri­aningsih akhirnya pindah ke

DKI Jakarta. Maklum, Triadalah lumbung emas

berjalan di lintasanatletik.Dari ayunan ka­kinya, Jatengminimal bisa

berharap duam e d a l iemas baikdi nomor5.000 me ­ter atau10 ribu

me ter, bah­kan bisa di­

harapkan diM a r a t h o n .Makanya, ke­hilangan Triamat menge­

cewakan kubuJateng.

Toh begitu, pihakPASI Jateng tidak

terlalu meratapi ke­pergian atlat yangbesar di Salatigaitu. Supi’i mene­gaskan, pihak­

nya tak akannggondeli lagi ka­

rena memang sudah keputusanBAORI. ‘’KONI dan PASI Jateng sudahberupaya membujuk agar dia(Trianingsih­red) tak pindah,’’tutur Supi’i. Jadi, ia mengang­gap atlet yang sudah tidak bisadiajak ‘rembugan’ untuk me­ningkatkan prestasi di Jatengtidak memiliki loyalitas untukdaerah yang melahirkan danmembesarkannya.

■ Tri Lain

Justru yang panting sekarang,menurut dia, bagaimana orga­nisasinya membina atlet yangmau dan masih setia membelaJateng. Dan yang terpentingadalah bagaimanan berupayauntuk melahirkan Trianingsihyang lain bagi provinsi ini. Dia masih yakin, potensi atletatletik Jateng sangat besaruntuk bisa bangkit di PON 2016mendatang. Kini, pihaknyaakan mencari program atau so­lusi tepat untuk membina me­reka hingga mencapai puncakprestasi tahun depan.‘’Saya yakin, pasti akan munculkembali Trianingsih yang lain diJateng. Sekali lagi kami me­nyayangkan kepindahan ini te­tapi tak akan menahan lagi,’’tandasnya. ■

SMNetwork­did

SEMARANG - Pengprov Fede-rasi Olahraga Karate-do Indone-sia (FORKI) Jateng bertekadmeningkatkan prestasi karatekaJateng di kancah nasional, khu-susnya PON XIX tahun 2016.

Ketua Umum FORKI Jatengyang juga Pangdam IV/Dipone-goro Mayjen TNI Bayu Purwiy-ono menilai, Jateng memilikipotensi besar melahirkan kara-teka andal jika pembinaan di-tangani secara terprogram,intensif dan profesional.

‘’Saya melihat minat anakmuda menekuni bela diri karatemakin tinggi. Ini dilihat dari per-kembangan dojo yang ada di Ja-teng semakin baik,’’ tandasBayu usai bersama jajaran pen-gurus Pengprov FORKI periode2014-2018 dilantik PB FORKI diDojo FORKI Jateng, KompleksGelora Jatidiri, Selasa (10/3).

Pelantikan dilakukan lang-sung oleh Ketua Umum PBFORKI yang juga KSAD Jende-ral TNI Gatot Nurmantyo.Hadir dalam pelantikan terse-but, Ketua Umum KONI JatengHartono dan perwakilan daripengprov.

Bayu berharap, dengankesolidan dan kinerja pengu-rus yang baik, prestasi karateprovinsi ini khususnya di PONakan meningkat. Karena itu,pembinaan atlet harus makinintensif agar tekad memper-baiki prestasi bisa tercapai.

■ BerkontribusiKetua Umum PB FORKI

Gatot Nurmantyo menyata-kan, Jateng mempunyai posisi

yang strategis bagi perkem-bangan olahraga asal Jepangitu. Dia berharap, daerah ini, dibawah kepengurusan yangbaru memberi kontribusiuntuk Indonesia dalam halprestasi. Apalagi, pada Olim-piade 2020 di Brazil, karateresmi dipertandingkan.

‘’PON 2016 nanti merupa-kan pijakan kami untuk mem-persiapkan karateka untukolimpiade. Kami berharap, adaatlet Jateng yang mewakili In-donesia tampil di olimpiade,’’tambahnya.

Dia juga menginginkan,semua jajaran pengurus Jateng

bekerja dengan sepenuh hatidengan satu tujuan mema-jukan prestasi karate.

Ketua Umum KONI JatengHartono menambahkan, Ja-teng bertekad memperbaikiprestasi olahraga di PONnanti. Karate merupakan salah

satu cabang yang diharapkanmemberi sumbangsih lebihbagi provinsi ini. ‘’Salah satuupaya kami adalah menda-tangkan konsultan olahragaasing ataupun nasional,’’ kata-nya. ■

Jie-did

Berharap Prestasi Karateka Jateng MeningkatJAKARTA - Indonesia bolehdibilang gagal total di turna-men super series premier AllEngland 2015. Nyatanya, ditar-getkan mempertahankan duagelar yang direbut tahun lalu,Indonesia justru pulang tanpagelar.

Indonesia cuma meloloskansatu wakilnya di final melaluipasangan Liliyana Natsir/Ton-towi Ahmad. Menjadi satu-sa-tunya harapan, Owi/Butetka lah dua game langsung olehganda Tiongkok, ZhangNan/Zhao Yunlei 10-21, 10-21.

Kegagalan Indonesia mewu-judkan target dua gelar sudahterbaca sejak babak kedua.Ganda putra MohammadAhsan/Hendra Setiawan yangdiharapkan bisa mempertahan-kan gelar tumbang oleh FuHaifeng/Zhang Nan juga de-ngan dua game langsung.

Kejutan lain datang dariTommy Sugiarto. Pemain tung-gal putra yang digadang-gadang bisa masuk final, justrukalah dari rekan senegaranyaDionysius Hayom Rumbaka.

“Memang kami harus punyatarget, tapi kali ini gagal. Tapibukan berarti kami harus panikatau pesimistis dengan hasilyang kami capai,” ucap KepalaBidang Pembinaan dan PrestasiPP PBSI, Rexy Mainaky

“Saya hanya bisa komentarbahwa kami baru lakukansuatu metode latihan yangbaru. Kami akan evaluasi apa-kah sudah ke arah yang baik

atau harus ada perubahan. Ka-rena sudah lihat ada pening-katan permainan para pemaindi tiga turnamen Eropa,” lanjutRexy pada detikSport.

■ Sport ScienceProgram baru yang dimak-

sud Rexy adalah upaya me-maksimalkan sport science. Dimana contoh kasus pasanganLiliyana Natsir/Tontowi Ah -mad, ternyata yang bermasalahbukan Vo2Max-nya, melainkankekuatan otot mereka

Selanjutnya, tim bulutangkisIndonesia diharapkan tidakberlarut-larut menyesali kega-galan. Apalagi ada beberapaeven besar di depan mata se-perti Piala Sudirman di Dong-guan, TIongkok, pada Meidan Kejuaraan Dunia yang di-gelar di Jakarta pada Agustus2015. “Akan kami evaluasi de-ngan para pelatih sekem-balinya mereka dari Eropa,”sahutnya.

“Terkait apakah even selan-jutnya masih tetap mengan-dalkan pemain-pemain seniordi even mendatang? Kamiakan mix up. Kami harus adadalam team yang punya pe-ngalaman. Cina juga masihmengandalkan pemain yangsama. Kami harus optimistisdengan pemain-pemain kami.Kita harus melihat negara lainuntuk menjadi pemicu sema-ngat untuk kembali bersaing,”paparnya. ■

Did

Meski Gagal, ke Depan PB PBSI Tetap Optimistis

Ketua Umum: Bayu Purwiyono Wakil Ketua Umum I: Erry Sadewo Wakil Ketua Umum II: Hartono Sekum: Andriansyah Bendahara: Eko Sardjono Wakil Bendahara: Fitri AR * Pengurus dibantu komisi binpres dan litbang, organisasi dan daerah,sarpras, disiplin dan hukum serta perwasitan.

Susunan Pengurus FORKI Jateng 2014-2018:

■ Jateng Terima Kompensasi Rp 400 Juta

Tri Resmi Milik DKIPASI Jateng SiapCetak Tri Lain

SEMARANG ­ Upaya Jateng untuk memperta­hankan pelari putri andalannya, Trianingsih yanghengkang ke DKI Jakarta, pupus sudah. Setelahmelalui sidang yang berliku, Badan ArbitraseOlahraga Republik Indonesia (BAORI), pada Se­lasa (10/3), akhirnya mengabulkan permohonanTrianingsih untuk mutasi ke DKI.

SERAHKAN PATAKA: Ketua Umum PB FORKI Gatot Nurmantyo (kanan) menyerahkan pataka ke-pada Ketua Umum Pengprov FORKI Jateng Bayu Purwiyono saat melantik pengprov di Dojo Karate Ja-teng, kemarin. ■ Foto: Weynes

Trianingsih

Foto:Dok

Page 11: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

SOLO - Persis (Solo) akhirnyamencapai kata sepakat dengan14 pemain untuk mengarungiKompetisi Divisi Utama musimini. Dari ke-14 pemain yangsudah deal, terdapat dua kiper,Agung Prasetyo dan Johan Se-tiawan. Mereka sudah memas-tikan untuk kembali berada dibawah mistar Laskar Sam-bernyawa.

‘’Empat pemain yang dealhingga sore ini adalah kiperJohan Setiawan, defender RoyBudiansyah, serta dua gelan-dang Andika dan AgungBudi,’’ kata Koordinator seleksiTotok Supriyanto, Selasa(10/3).

Selain mereka, para pemainlain adalah defender ModestusIndra Setiawan, HendriAprilianto, Qoiron Sandy Tyas,

gelandang Abdi Gusti, AndridWibawa, Ainudin Devira, BayuNugroho dan Dedi Cahyono,serta striker Indra Gunawan.Beberapa lainnya, terutamamereka yang berasal dari KotaBengawan masih dalam prosesnegosiasi.

Totok menambahkan, Persiskini masih mencari pemainuntuk mengisi beberapa posyang dinilai masih butuh pen-guatan, di antaranya gelandangdan striker. Eks gelandangPelita Bandung Raya (Ban-dung), Anggo Julian, yang barubergabung dalam latihan diStadion Sriwedari, Selasa(10/3) sore, bakal dicermati ke-bugaran dan performanya olehPelatih Aris Budi Sulistyo.Demikian pula defender Gus-ripen Efendi (Persita

Tangerang)

■ Komposisi BaruDengan situasi seperti ini,

Persis kemungkinan bakalmemainkan komposisi baru disektor tengah pada pertandin-gan uji coba melawan kontes-tan ISL, Sriwijaya FC di StadionManahan, Kamis (12/3). Pe-rubahan personel lini tengahberubah setelah kehadiran ge-landang baru, Anggo Julianyang langsung turut berlatih diStadion Sriwedari, Selasa(10/3) sore.

‘’Anggo akan saya cermatikemampuannya dalam posisigelandang bertahan. Diamungkin akan tandem denganAndika,’‘ kata Pelatih Persis,Aris Budi Sulistyo.

Keduanya akan sejajar

dalam skema 4-2-3-1. Anggoyang musim lalu berkostumskuad ISL, Pelita BandungRaya diharapkan mampu me-mangkas laju awal tekanan-tekanan tim besutan BennyDollo. Suplai bola ke gelandangserang Abdi Gusti juga dihara-pkan terus bergulir, sehinggamampu meningkatkan dayagedor Laskar Sambernyawa.Bisa jadi, Aris Budi menu-runkan Andrid Wibawa danAinudin Devira atau DediCahyono sebagai pendampingAbdi.

‘’Kondisi Bayu Nugrohobelum sepenuhnya pulih usaisakit, sehingga hampir pasti diaabsen. Maka saya siapkan pe-main-pemain sayap lainnya,’’ujar mantan pelatih PersikKediri itu. ■ SMNetwork-did

14 Pemain ‘Deal’ dengan Persis

PELATIH Persipura (Jayapura), Oswaldo Lessa,memuji pemain tengahnya Ian Louis Kabes yang di­nobatkan sebagai pemain terbaik pada laga melawanJSW Bengaluru FC, Selasa (10/3) sore di Stadion Man­dala, Jayapura, yang dimenangi Persipura 3­1. “Ianbermain baik. Dia (Ian) menunjukkan dedikasinya dalamlaga tadi, bermain sebagaimana mestinya dan mem­persembahkan gol untuk tim dan publik,” kata pelatih Os­waldo usai pertandingan. ■ Did­Am

Pemain Terbaik Persipura-Bengaluru

Peluang Tiga Kiper SamaPEKALONGAN - Manajemen Persip (Kota Pekalongan), menyiapkantiga penjaga gawang untuk menghadapi Kompetisi Divisi Utama2015/2016. Pelatih Penjaga Gawang Persip, Alfian Tanjung, di Peka-longan, Selasa (10/3), mengatakan, bahwa tiga penjaga gawang tersebutdirekrut oleh manajemen Persip melalui seleksi yang relatif ketat.

“Tiga penjaga gawang yaitu M Ridho Jazuli, Nurul Subkhi, dan Fer-nanda siap diturunkan saat Persip menjalani laga Divisi Utama 2015.Hanya saja, M Ridho sering diturunkan saat Persip menjalani uji tand-ing melawan tim kesebelasan tangguh karena dia paling siap,” katanya.

Menurut dia, tiga penjaga gawang tersebut mempunyai ke-sempatan yang sama bisa diturunkan saat Persip menjalani per-tandingan uji coba maupun di kompetisi.

“Tiga penjaga gawan punya kans yang sama bisa diturunkankarena kami tidak memilih-milih. Hanya saja, siapa yang siapmaka akan kami turunkan,” katanya.

General Manajer Persip, A’am Ichwan mengatakan, pasca-uji cobamelawan Persebaya (Surabaya), Persip akan kembali fokus menjalanilatihan rutin. “Para pemain sudah kembali digenjot latihan fisik danstrategi setelah sebelumnya diliburkan selama dua hari,” katanya.

Menurut dia, Persip berencana melakoni laga uji coba empatsampai lima kali lagi sebelum Kompetisi Divisi Utama 2015 dim-ulai. “Kami berharap kondisi fisik para pemain tetap terjaga agarbisa menjalani pertandingan uji coba maupun Kompetisi DivisiUtama,” katanya. ■ Ant-did

Suporter Lakukan ’Galibu’JEPARA - Persijap (Jepara) yang disokong penuh oleh tiga kelom-pok suporternya, masing-masing Jetman, Banaspati dan CurvaNorth Sindycate mulai meluncurkan program untuk penggaliandana. Program paling baru adalah meluncurkan gerakan ‘Galibu’(Gerakan Lima Ribu) untuk pembiayaan Persijap. Gerakan iniakan ditulang-punggungi oleh para anggota kelompok suporter.

Eman Pramono, Manajer Keuangan Persijap menyatakan, ger-akan ini sudah dibicarakan bersama oleh manajemen tim dankelompok suporter. Gerakan ini merupakan bentuk penggalangandana untuk pembiayaan Persijap. Galibu akan dilakukan diselu-ruh penjuru Kabupaten Jepara. Masyarakat diharapkan bisa meny-isihkan Rp 5 ribu untuk membiayai Persijap yang akan berlaga diKompetisi Divisi Utama.

“Persijap adalah Jepara, Jepara adalah Persijap, mari kita bantu Per-sijap dengan cara ‘Njeporoan’, dengan Rp 5.000 apakah anda kebayanguntuk kita selamatkan Persijap?,” ujar Eman Pramono, Selasa (10/3).

Gerakan ini juga diharapkan bisa menjadi sebuah gerakanmoral untuk bisa kembali membangunkan rasa cinta masyarakatJepara untuk mencintai Persijap. Rasa memiliki Persijap, dalam be-berapa tahun terakhir dirasakan menurun di kalangan masyarakatJepara. Padahal Persijap merupakan salah satu ikon bagi Jeparauntuk bisa dikenal secara luas di tanah air.

■ Uji CobaSementara itu, para pemain Persijap masih terus berlatih di Stadion

GBK Jepara. Paling dekat ini mereka akan melakukan pertandingan ujicoba melawan Tim Pra PON Jawa Tengah. Pertandingan uji coba inirencananya akan digelar di Stadion GBK Jepara, pada Jum’at (13/3)lusa. Pertandingan ini juga akan digunakan sebagai ajang penggalan-gan dana melalui penjualan tiket pertandingan.

Asisten Pelatih, Muhclisin, sejauh ini masih menjadi pelatihyang akan mempersiapakan para pemain menghadapi pertandin-gan uji coba tersebut. Pelatih Kepala Anjar JW, dikabarkan barubisa bergabung dengan timnya tanggal 16 Maret mendatang.Meski belum ditangani langsung oleh Anjar JW, CEO Persijap,Aris Isnandar menyatakan, tidak ada masalah.

Muhclisin dinilai juga sudah memiliki pengalaman dalammenangani tim. Sebelumnya Muhclisin memang sudah pernahmenangani Tim Porprov Jepara bersama Anjar JW. Selain itu man-tan pemain Persijap ini juga dikenal dekat dengan Anjar JW. Se-hingga koordinasi dan komunikasi antara keduanya tetapberlangsung dalam persiapan Tim Persijap. ■ dis-did

LATIHAN: Para pemain Persijap, serius menjalani latihan di Stadion GBK, Jepara, untuk menghadapi Kompetisi Divisi Utama2015. ■ Foto: Budi Santoso

Seperti diketahui, formasi den-gan menggunakan dua striker inimasih belum sesuai harapan timpelatih ketika dicoba pada laga ujicoba melawan Bali United.

Seperti dikatakan Pelatih PSIS,M Dofir, pada babak pertamamelawan tim asuhan Indra Sjafrietersebut, dua striker dicoba di-pasang yaitu Harry Nur Yuliantodan M Yunus. Sayangnya posisiM Yunus masih terlalu jauh den-gan Harry Nur pada waktu itu.

‘’Memang kita mencoba simu-lasi dua striker Harry Nur dan MYunus. Tapi posisi Yunus masihterlalu jauh dengan Harry Nur,’’kata M Dofir, Selasa (10/3).

Namun demikian, tim pelatihtetap memaklumi dan untuk kedepan akan terus diperbaiki agarpemainnya terbiasa dan tidakcanggung. ‘’Mungkin masih ter-ba wa dan sudah kebiasaan meng-gu nakan formasi 4-2-3-1, dengandua gelandang ber tahan dan satustriker,’’ jelas Dofir.

■ EfektifDiakui formasi 4-4-2 diamond

memang cukup efektif dalammelakukan serangan. Dua strikeryang dipasang diharapkanmampu menciptakan impro-visasi berbagai serangan.

‘’Formasi ini cukup efektif di-gunakan ketika melakukan per-

mainan offensive. Tapi kami tidakakan memaksakan dan dikemba-likan lagi kepada pemain.Apakah nanti pemain en -joy dan nyamanm e m a k a iyang 4-2-3-1

atau 4-4-2,’’ urai Dofir.

PSIS sendiri masih terus mem-bidik striker yang sesuai kebu -tuhan tim. Setelah heng kangnyastriker Noor Hadi, PSIS masih ke-sulitan mendapatkan strikeryang diinginkan. Praktis simu-lasi kepada pemain dicoba den-gan menempatkanpendamping Harry Nur den-gan formasi 4-4-2.

Tentang kemungkinan me -maksimalkan potensi yang adayaitu dengan memainkan Ardi,penyerang magang? Dofir men-gakui, itu alternatif lain dari timpelatih. Menurut dia, Ardi cukupbagus, namun tetap perlu jam ter-bang.

Di luar itu, kata Dofir,semua juga kembali kepadapemainnya. Jika dia mauberkembang dan memilikimental baja, cepat atau lam-bat Ardi bisa tampil ke per-mukaan. ■ jak-did

SEMARANG - PSIS (Semarang), kemungkinanakan kedatangan pemain seleksi yang

mencoba peruntungan di tim, Rabu(11/3). Dua pemain ini menempati

pos striker yaitu Abdul Kamil Sem-biring (PSMS Medan) dan

Mario (Persidafon Dafon-soro).

Seperti dika ta -kan Manajer

Tim (non

aktif) PSIS, Wah yu Wi narto,mantan striker Timnas Indone-

sia U-21, Sembiring akan mulaiberlatih bersama PSIS di Sta-dion Jatidiri, sore ini. Diadiproyeksikan mendampingistriker yang ada saat ini, yaituHari Nur Yulianto.

Sembiring sendiri sebe-narnya sudah tiba di Kota

Semarang sejak Minggu(10/3) petang, atau sete-lah PSIS beruji cobamelawan Bali United(Denpasar). Sembarimenunggu jadwallatihan kembalidimulai, pemainyang pernah me -rumput ber samaPSMS dan Per-sires (Re -

n g a t ) t e r s e b u tber ada di mess PSIS.

‘ ’ S e b e n a r n y a ,Sembiring akan kamipasang saat melawan

Bali United. Namun baru datang di Semarangmalam hari. Besok (hari ini) dia baru akanbergabung berlatih bersama para pemain. Kamiakan lihat penampilannya dalam beberapa hari kedepan,’’ ujar Liluk.

Di PSIS, Sembiring pun bereuni dengan mantanrekannya di Timnas U-21, Safrudin Tahar. Taharyang merupakan bek PSIS yang pernah bersamasama dengan Kamil Simbiring membela Indonesiadi Kejuaraan Hassanal Bokiah Brunei 2012 lalu. Saatitu Timnas U-21 dibesut Widodo C Putro.

‘’Kami juga terus berkomunikasi dengan be-berapa striker yang pernah tampil di ISL. Mudah-mudahan dapat segera datang. Namun demikian,nama besar pemain bukan jaminan bisa langsungmasuk skuad. Mereka yang tidak memenuhi kri-teria akan dilepas,’’ sambungnya.

‘’Kami tetap akan melihat dulu kualitas per-mainannya. Mudah-mudahan sesuai keinginandan kebutuhan tim,’’ kata Liluk.

■ SulitLiluk mengakui untuk mencari sosok

striker cukup sulit saat ini. Apalagi pemainyang memiliki kualitas yang sesuai keingi-nan tim jarang sekali ditemukan. Selama inipemain seleksi yang datang jauh dari harapan.

‘’Kita memang masih mencari beberapa pemain dibeberapa posisi. Sayap dan stopper juga masih butuh,tapi yang paling mendesak saat ini striker. Striker yangada masih Harry Nur di tim,’’ tambahnya.

Sementara itu rencana uji coba melawan tim ISLArema Cronus terus dibahas oleh jajaran manaje-men. Baik manajemen PSIS dan Arema masihterus berkomunikasi secara serius untuk agendalaga pramusim tersebut.

Pasca uji coba melawan tim ISL Bali UnitedPusam (Denpasar), PSIS tetap berkeinginan menja-jal kekuatan salah satu tim ISL. Hingga saat ini PSISsudah melakukan sparring partner melawan dua timdari kasta ISL. Untuk yang perdana Persija (Jakarta),dan baru-baru ini Bali United.■ jak-did

■ Meski Gagal Maksimal Melawan Bali United

4-4-2 Terus DimatangkanMantan Pemain Timnas U-21 DicobaSEMARANG - Meski tidak terlalu berhasil dite-

rapkan saat melawan Bali United (Denpasar)dalam uji coba beberapa hari lalu, namun PSIS (Se-marang) akan terus mengasah formasi 4-4-2 untukpersiapan Kompetisi Divisi Utama musim ini.

ANDALAN: Satu­satunya Striker PSIS yangsiap tampil, Harry Nur Yulianto (Kanan)mencoba keluar dari tekanan rekannya Ar­ifin dalam latihan. ■ Foto: Jaka N

Page 12: WAWASAN 11 Maret 2015

GNP RENT FRKLFT BisaMelayani Unit Baru Crane.7600601/081326129130

SMG 11C 10

JASA ANGKUTALAT BERAT Kcl/Tron-ton,Kota/L.Kota24Jm.081226956393

SMG 11C 10

RENOVASI SOFA: Krsi Ukir,MelaminPintu,Jndla,Almari,SprgBed.70353648

SMG 11C 10

- ARLOJI -

CARI JAM ROLEXdll,TOKO GLORIAPemuda 64 T.3515803/08122902278

SMG 11C 10

PUTRA PINTU Fallding Gate m2=330T.Kanopy m2=190.Hp.085100274147

SMG 11C 10

PS”CANOPYBesi/SS&Pgr 140-240 Rapi & Grnsi T:085101878008

SMG 11C 10

AHLINYACANOPY Stenlis/Bsi,PgrDijmn Mrh & Brkwlts.02470378118

SMG 11C 10

PSG & SERVICEKUSEN ALM & KACAEtalase,FGate,Rdoor Ph8316409Smg

SMG 11C 10

SAVITRICANOPY,FGATE,RTANGGA,SS, Pgr Jl.Peres74 Ph3541874-3551406

SMG 11C 10

TrplekCor/Bksting Uk.8,9,12,18Ready Mrh: 081325606998/7620028

SMG 11C 10

SPECIAL CANOPYBalkon,Pagar,Murah,Cepat.Hub:76740494-70103473

SMG 11C 10

PURI CANOPY SPCL CANOPY & PAGARUtamakan Kwlts&Grsi.085103876836

SMG 11C 10

JUAL ARWANASuperred & GoldenredUk. 15-25Cm.Hub:Rio 082134446789

SMG 11C 10

- JASA PROPERTY -

PERMATA Jasa Brg Bgnn Rmh Baru,Mwh Sdrhna Djmn Brkwlts Free Design.02470378118/081578331222 P:24C74F3E

SMG 11C 10

SPECIALIST KEBOCORAN:Talang,Dakkrepus,kamarmandi,dll.085647108611

SMG 11C 10

MANDIRI DESAIN 3D Warna,Hanya:1,5Jt.T:085866180007/024-6720057

SMG 11C 10

- PENGIRIMAN BARANG -

SRT MOVERSJasa Pindahan,PackingTrucking Indonesia & Int`I.024-7618570/081390247559/08170196266

SMG 11C 10

- SERVIS (PANGGILAN) -

PAK NO TEHNIK P.Air,JetPam, M.Cuci,W.Heater,Klks2Pt,TV,K.Gas,AC, Insta-lasi Pipa, BuatSmrBor. Lbr Buka LsgJd, 24 Jam.6717399/085101903277

SMG 11C 10

SPESIALIS”..... ......... LIBUR BUKAAC, AC, Kulkas, M.Cuci...Ph.7624896- 91122224 ..... Panggil Murah Garansi

SMG 11C 10

PURI TEHNIK 7625918 (Mrh,Grsi) ACKlks,Disp,MCuci,P.Air,W.Heater,PBola

SMG 11C 10

CITRA TEHNIK7616629(Murah&Cpt)AC-Klks-Disp-M.Cuci-P.Air-TV-Fax

SMG 11C 10

SONY, TOSHIBA SHARP, LG,POLYTRON.. ServiceTVLCD+Tbg, LsgJd.5O1O5383

SMG 11C 10

- SIM/STNK/MUTASI -

URUS PERP STNK,SIM,KIR,MUTASIKdmundu Ry Lama 3,T.088806442922

SMG 11C 10

- SIUP/NPWP/TDP/TDR -

ARDIAN JASAURUS: SIUP,TDP,NPWPUD,CV,PT,KRK,IMB:085 713 812 227

SMG 11C 10

URUS CPT:CV,PT,UD,SIUP,TDP,NPWPAPI. T.70599183 / 081 325 333770

SMG 11C 10

- SUMUR/WC -

SEDOT WCJGN TGODA HRG MRHCPT Penuh Lg Rugi 2X.Hb:DOREMONJaya Sjk 1980.T:024-6722939/76729596

SMG 11C 10

CENDANA Kuras WC Mobil Baru DiJamin Cepat,Bersih&MemuaskanHub: (024) 3542653 - 3562498

SMG 11C 10

SANTOSOJAYAKRS WC&LBH,TANJUNG8 Ph.(024)3548090-3542438-3542439

SMG 11C 10

- KENDARAAN SEWA -

SEWA BUS PARIWISATA AC/NONAC 27, 31, 35, 39, 55, 65 Seat 2014Sewa Non AC Dapat AC Ekonomi.Hub:024-70112889 /70445558/6718303-4

SMG 11C 10

BUS NUGROHOAC/NON AC/EKONOMIS 59/50/38/31/27/13 Seat Th`2013Melayani Tour Jl.Kawi I/13 smg Ph (024)8318454-8504071-70286647

SMG 11C 10

ELF 13SEATLUX KARAOKE 2000 LAGUNugroho(024)8318454-8504071 Smg.

SMG 11C 10

DUA TIGA Rent,Inova, All New Avanza,Avanza.Unit Banyak.Hub:024-3512924

SMG 11C 10

FOR RENT semua Jenis Mbl Ter-baru HP. 081228445027

SMG 11C 10

SURABAYA TAXI024-8313131.PajeroPregio,NewInova,Avanza G,Alphard

SMG 11C 10

- MAKANAN/MINUMAN -

AYAM Bakar/Grg “Gaya Baru” 35rbNs Ayam Gr Hny 10rb Antr91400053

SMG 11C 10

BUTUH DANA CPT?Syrt:Mudah, JmnBPKB/Srtfkt.Hub:BPR Artha Mukti San-tosa, Jl.Jend.Sudirman No.167T.7608811,7603323 (Fanny/Ratna)

SMG 11C 10

BTH DANACPT,5Mnt Cair,Tnp SurveyJam:Sertif &BPKB.KSP.Centra DanaNgesrep Tmr V/32 D SmgT.70692095

SMG 11C 10

RAJA GADAIMobil,Laptop,Cam DSLRLEDTV,Emas.081548734292/70313994

SMG 11C 10

BANTU TTP KK/KTA Lwt pros Hkm,byr30%,Lnas,Legal.081281539552 Tinah

SMG 11C 10

1JAMCAIRBPKB,Gk Ribet Pin 32512986O81 2288 889O1 /O882 1547 4977

SMG 11C 10

1 JAM CairBPKB2/4 Tnp Pot & RibetPin 2BE89E09,Call/SMS 0819674507

SMG 11C 10

BELI MBL,BngMulai 0,49% Syrt MdhHub:CMMF -(024)70258111-70226555

SMG 11C 10

ISTANA SEWA AC Baru 2015, Sewa AC300Rb,Genset 750Rb,FanCool 250Rb Fan100Rb, Tlg Bayem 659.08122857887

SMG 11C 10

085100888506 DIBELI SGL KONDISITV AC LED LCD Monitor Laptop CPU

SMG 11C 10

70237747DbliTV,Lcd,AC,PS2/3,Kulkas,Mcuci,AltRmhTg,Mebel,SglKond

SMG 11C 10

PANASAT PRBLHDBonusFilmBluray3DDws,DLL -08122515653 Seroja II/3

SMG 11C 10

TOKO PARABOLA&Indov.HasanudinG3Psg/Servs.70889950/ 081325334480

SMG 11C 10

- KOMPUTER -

MrhMULTINETSuyudono93/3551850HpP4-2,8/80g+15=700r/Hp15=150rbCore2 DuoE8400/6300/80g/15”=900Rb

SMG 11C 10

BELI/SERVIS LAPTOP/KOMP/MON/ PRIN SglKonds,HrgMantap.085100354958

SMG 11C 10

- TELEPON -

PANDANARANPHONE SERVICESPROMO PerbaikanPonsel & Blackberry CptLngkap & Murah,Up Grade Software Ap-likasi,Mati Total,NoCharge,Key Pad.Heng,Ganti Cassing,All Item LCD Blackberry,LCD Nokia, LCD Samsung, LCD Sony Eric-son, Flexi Bel, Touch Screen, Ready Stock.Pandanaran 89 Smg.(024)-8447825.

SMG 11C 10

SPECIAL PRICE SAMSUNG MURAHHarga Grosir,HargaDijaminPalingMurah dari Toko Lain.Dtg Lsg Ke:Tembalang Phone Mart,Jln.NgesrepTimur Raya V/26 Smg,(024)7466470

SMG 11C 10

JUAL ACESORISBLACKBERY TERBARU,&Terlngkap,Ready,SmuaType & Merk Jl. Pandanaran 89 Ph.024-33134453

SMG 11C 10

DOKTER BB DIBELI TINGGI BB/TAB/Iphone - 081223374000/ 08174174000

SMG 11C 10

BUKA 24JAM PASTI DAPAT TERMURAHTiket Pswt, Kereta, Htl. Cendrawasih 17T:024 3559678/08122877758

PLG 11 C3

Hlg:STNK H.6917.ZE An.SolkanDsnPilang Tambak Roto Demak

PLG 11 C2

Hlg:STNK K.4273.GZ An.SitiWaki-dah Grobogan Purwodadi

PLG 11 C2

Hlg:STNK H.5427.JP An.Agus WJl-Satrio Wibowo III/44 RT8/8SMG

PLG 11 C2

Hlg:STNK H.3693.QR An.RadityaDN.Kaliwiru III/493 B-12 SMG

PLG 11 C2

Hlg: STNK H.4317.WZ An. NarwanKomplek Akpol Blok F RT2/6 SMG

PLG 11 C2

Hlg:STNK H.9209.MF An.Eko R.Asr.Spoorlan RT03/03 Semarang

PLG 11 C2

Hlg:STNK H.9529.TR An.Pem-provJateng.Jl.Pahlawan No.9 SMG

PLG 11 C2

Hlg:STNK K.5283.DS An.Lilik-Suhartono,Ds TlogorejoRT5/1Pati

PLG 11 C2

KehilanganSERTIFIKAT TANAH AnSuharmadji,Ltk Barukan,LTR:69Barukan 26-XII-1986, 65:08/1985Luas:486m2,Wakaf 935/1987

SMG 11C 10

HILANG STNK H-5173-HQ,AN: NurikhaMega Raya No.244 Rt.7/7 Ngaliyan

SMG 11C 10

HLG STNK H-2792-VS An.SRI KATONSurtikanti I/14 Rt8/2. 081326393910

SMG 11C 10

HLG:STNK H.Beat`14,H 5979 UA,an IkaWulandari, Boom Lama Rt1/03 Smg

SMG 11C 10

Ngekost Bisa Dapat Mobil HanyaAda di D`Paragon Fasilitas Lengkap:AC, Furnished, dll. Mulai 1,5jt/bln,150rb/hr. 4 Lok. Strategis. Hub:081229992200 www.dparagon.com

SMG 11C 10

APAKAH Anda Ingin Bebas dari mslahKehidupan Spt:Sakit Kronis,Anak AutisPhobia,Kecanduan,ingin pny keturunanKeluarga Tdk Harmonis,Prestasi,Karir,hadiri preview SEFT:spiritual emotionalFreedom Technique,14-3`15,Jm 13.00Wib,Hotel Grand Saraswati,Jl.SriwijayaDpn Wonderia,RITA.081.325.537.475

SMG 11C 10

JUAL Cpt Laundry Seterika Uap+pen-gering+Furniture,Oper Kontrak(22bl)30JtWr.Supratman 86 Smg.08122525285

SMG 11C 10

DIBELISglMcmBrg Tdk Terpakai,AcBesi2,Mebel Dll.Hub:085100181304

SMG 11C 10

Dibeli Motor Semua Type,MotorTua, 2 Tak OK.Hub:085101667758

SMG 11C 10

Jual BU 2 Gmbr Mobil Kuno, 2 GmbrAlat Musik. Sadewa III/38 Smg.3540763

SMG 11C 10

MNGRJAKAN Taman,Relief,Kolam KoiPerawatan.Hub:Komar-081909369970

SMG 11C 10

BlSmuaYgBerbauBksElktrnkMebel BsTua: 082242088033/085102137166

SMG 11C 10

DIBELI BONGKARAN Rmh&Sgl MacamBrg Bekas.Hub:P`Nanda,02474009283

SMG 11C 10

BU MOBIL Motor Masih KreditBisa Hub: 024-70353648

SMG 11C 10

KAPAL PESIAR “STAR CRUISE” WalkIn Interview 11 Maret`15 jam 09-16.00 diLobby HOTEL CIPUTRA Smg Simpang5.Bth Crew LK/Wnt 18-27th Min SMU/SMK,DI, D3, S1. Bartender, Waiter,Kitchen,Laundry, Chasier,GSA. Daftar Sgr SIN-ERGI BINAKARYA. 659,536,608,783,256,190,000,000,000,000

SMG 11C 10

Dibutuhkan: 3 Administrasi min SMKmengetik, 3. Wnt Tenaga Pembukuanmin.D3/S1 Paham Pajak,Berpglmn,Laki2/Pria. 2.Sopir,SIM B Pglmn min.5th Usia min.40th Syrt:Jujur,Brtggng-jawab disiplin,Teliti &mau bekerja keras.Kirim Lamaran: PO BOX 1215/SM

SMG 11C 10

BTH LlsnSMP/SMA/SMK Pria/Wntu/krj.Perawat Org Skt/Lansia & Nan-nydi Jkrt.Gj sm dg TKW Malaysia &Timur Tengah.Hub:LPK Tiara CiptaUtama 081901441777/085226852777

SMG 11C 10

BUTUH:CALONPIMPINAN MARKETING(CP),Kolektor D3/S1 Ekonomi,Dom TegalDktrnya,SIM C Krm Lam Lkp ke:HRDBPR Saudara G Jl.A.Yani 178 SmgHP.08112757728 (Max 2mg)

SMG 11C 10

DBTHKN SGR DesainGrafis,MenguasaiCorel & Photoshop, Admin,P/W,Bs KompJjr.Lam Bw Lsg ke:PT.Rizang PariwaraJl.Tlogosari Raya II/49 Kav.VI SMG.08164894901.Plg Lbt 1Mgg Stlh Iklan

SMG 11C 10

DICARI SEGERA Wanita Pengala-man Penampilan Menarik, Entertai-ment, Usia 19-29th,Gaji 15jt/BulanHub: Amey - 081285535991

SMG 11C 10

Dibutuhkn: Beberapa Tng Pria Serabutan,Syarat,Trampil,Ulet,Rajin,Jujur& Disi-plin min SD/SMP.Kirim Lamaran ke:Jl.Puri Anjasmoro Blok H5/47 Smg

SMG 11C 10

Butuh: Karyawan Serabutan di TokoMaterial,Syarat: Bisa Pakai TOSSA,Gaji 50rb /hr, Diutamakan dari LuarSemarang. Telp.08562980055

SMG 11C 10

BTH KRYWATI,Nikah,S1,Dmsli Kendal &Sktarnya U/ Tng ADM Urus Perijn di In-stansi Lmr: Pondok Modern Selamat Jl. Sukarno Hatta KM 3 Kendal

SMG 11C 10

CR SGRPRT Single,Menginap/1Th SklPlang, Area Smrng,Utk dSolo,Bs NaikMtor 750Rb.085725484003 No SMS

SMG 11C 10

BTH:ADM WNTmin.SMKKrm:PT.MTU Jl.Puri AnjasmoroEE2/17 Smg /[email protected]

SMG 11C 10

Dibut:Krywtillsn SMA-D3 bag.ADMmax.30th. Lam: Jl. Majapahit 272-274 Smg. Hub: 08882460223

SMG 11C 10

PT.RAFFLESBth Sekretaris WanitaKatholik,SMK/D3,Traveling,Max30Th,Single,Mnrk.Ph:082197409995

SMG 11C 10

Dbthkn S1 Arsitek,Sipil,Elektro,Ber SKAPglm Min.5th.Lamaran ke Dr.Wahidin165 SMG.(Plg Lambat 20 Maret 2015)

SMG 11C 10

DIBUT PRIA/WNT Ass Adv S1-Hukum(pny/tdk Ijin Praktek Adv)Pny mtr,LamJl. Sriwobowo Raya 1A Krapyak Smg

SMG 11C 10

DCR WANITA Untuk Jaga KantinSekolah, umur 25-35Th Hub: SMKPharmasi Jl. Satrio Wibowo No.2

SMG 11C 10

BTH:JAGA FRIED CHICKEN TERASINDO Wil.Smg,Gaji+Makan,BensinHub: 0857 1264 6365

SMG 11C 10

BTH SGR:MKNIK FRKLIFT Umur Maks40Th,Pglmn Min 2Th.Lmrn DiBw LsgKe:Jl.Anjasmoro Tengah V/14 Smg

SMG 11C 10

BTH P/W 17-45ThSMA-S1 u/Adm, SPVKeu,Rcpt. Non Penyalur Non SalesCP:089648703382 Nma-Umr-Pen-Almt

SMG 11C 10

Bth: SATPAM pria max 35th minSMA pglmn diutmkn, Lmrn Krm Lgsgke: Jl.DI Panjaitan 7B-C, 3582525

SMG 11C 10

Dicari Tenaga Konstruksi ReklameBerpglmn.Hub:Jl.Pekojan 39 SMG

SMG 11C 10

BTH CPTSMU/IBU RT U/ JD GR TK/PAUD Nglian. 70350630/08179903375

SMG 11C 10

DIBUTUHKAN Teknisi AC/Kenek Pengalaman/Tdk Pglmn Hub:8450816

SMG 11C 10

ADM,min.D3,Pria u/Jogya. emailke: [email protected]

SMG 11C 10

DCR:DESAINGRAFIS,Walk Intervi -ew Jl.Ngesrep Timur III No.11 Smg

SMG 11C 10

RMH MAKANBth Srabutan Wnt Max30th.Hub:MT.Haryono223BaksoMataram

SMG 11C 10

CR:ASISTEN APOTEKER. Lmrn Krm:Apotek Simongan,Jl.Simongan Ry 65Smg

SMG 11C 10

DIBUTUHKANTkg Cetak MesinTOKO Hubungi: 085-100-100-214

SMG 11C 10

TRI ARGA KENCANA Genset Volvo,Cummins, Man, Deutz,YanmarSales,Service & Spare PartsR e n t a l (024) 671 - 5384, 671 - 2178

SMG 11C 10

DEUTZ GENSET (10-500kVA) HeavyDuty,Hemat Solar.Hubungi:Triana Bin-tang 024.6581760/351.9324-26 Visitus: trianabintang.com

SMG 11C 10

JUAL MESINPLYWOOD 2LINE DISMDA Complete. Made In Japan,BagusO81 333 2222 111 / O81 85 9O 785

SMG 11C 10

JUAL:MesinPotong/Tekuk Plat,Bubut,Loder.Bekas.T:08122876985

SMG 11C 10

PIANO HOUSE Sedia Piano2 Baru/Bekas,Violin. Peterongan Plaza A.7Smg T.8413664/081 665 1338

SMG 11C 10

Specialist Privat Dtg ke Rumah Piano,Keybd,Drum,Gitar.Praktis, Mudah, CepatBisa Hub:081575140814

SMG 11C 10

BTH DANA:Buat Rekaman bg yg maumembantu bisa hub: 089672371297

SMG 11C 10

- BMW -

530`1997 Antik Sekali,49Jt 318`2001,Hijau,Mobil Btl2 BgsSkl NagaJaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

- CHEVROLET -

CAPTIVA PRIMEDIESEL A/T`10 SLVRHartonoMtr,Sriwijaya 20:70787775

SMG 11C 10

- DAIHATSU -

DAIHATSU BAGI BAGI MOBILHanya Di PT.ASTRA INT`L DaihatsuBisa Bw Pulang Xenia Dgn Dp.15Jtan PU,Angs 1Jtan,Ayla, Angs1Jtan Hub: Yuni.08164893124Heni. 08122924003 Lia : 081326622994

SMG 11C 10

NEW DIAN SUPRIYADI 60 T.6707172Minggu Buka... Bursa Mobil Dian XeniaLi Sporty `09 Merah Ors Cat TeriosTX`11 Hitam 100% Ors SptBruTaruna CSX Limited`00 antik

SMG 11C 10

TERIOS TX M/T13 PUTIH 100% SptBr All New Xenia R Dlx`13 HitamLuxio M`13 Putih 100% Spt BaruSdrMtrDr.Cipto88:3567151-8416333

SMG 11C 10

GRAN MAX PU1.3`2011`2012`13`14Espass PU 2007 Injeksi Badak VIII/7Smg,081 390 236464

SMG 11C 10

XENIA Xi+2011H,Silver MetalikXenia R Deluxe+`12,Silver Met, PolH,Full Var,Istw.081390002727

SMG 11C 10

All New XeniaDp 15jt/angs 2jtanPU Dp 6jtan,T: 085 600 900 681

SMG 11C 10

AllNew Sirion11 M/T,Pth,H,tgn1,SrvisRutinAstra,Trwt085292250510

SMG 11C 10

GRAN MAX MBTipe D 1.5,PS,th2010Istmwa.085100168606/087832906474

SMG 11C 10

GranmaxPUDp6jt,Xenia ang1jtn/Paketbng0%.HnyBlnIni!085712044577

SMG 11C 10

ZEBRA MB th2005 ZX9 1.5cc MerahBrg Super Istimewa.085100168606

SMG 11C 10

XENIA ATTIVO`12,Putih,(H),Full Ak-sesoris,Istw. Hub:Lina-081390940938

SMG 11C 10

GranMax Pick Up`12 Akhir(H),OrsIstw Sekali,TgnI.Hub:08122887167

SMG 11C 10

GRAN MAX PU 14 HITAM, MASIH ORIKr.Wulan Sltn 812 A SmgT.3544239

SMG 11C 10

XENIA X`14 M/T(H) Silver AirbagKM8rb Spt Baru T.0819 1515 6222

SMG 11C 10

ZEBRA MB`92(Armada) Velc RacingPribadi T:70661625 /081225258880

SMG 11C 10

D.TARUNA CSX`2000 Biru SilverOrs,Klg,Mls,Istw:0822 2783 7269

SMG 11C 10

XENIA`2011/2012R,Deluxe,H,Tg INaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

- HONDA -

Mobilio E M/T`14 putih spt baru FreedPSD 14/13 Putih & 09 PSD Brio Sporty1,3 A/T`12 Putih All New Civic 1.8 A/T`07Silver Jazz RS A/T`11 Akhir bln 12 JendSudirman 114/ 024-70801991

SMG 11C 10

HONDA New City Manual`09 HitamBarang Simpanan,Super Istw,HrgNego. Jl.Madukoro 4-5 Komp.PRPP(024) 7617560 / 082 221 985 180

SMG 11C 10

JAZZ RS A/T`14PUTIH 100% SptBaru Saudara Motor,Majapahit 31 SmgTelp:024-8416333 / 024-3567151

SMG 11C 10

Jual Cpt Honda New City iDSI 2003Triptonic,Abu2 Metalik,Kond.Istimewa,Pemakai Langsung.Hp:081805999088

SMG 11C 10

ALLNEW CRV 24 AT`2005,Sil-ver,H, Istw Hub:085641535338

SMG 11C 10

GRANDCRV 2.4 Th`13(AD)Abu-AbuTua,Km:17Rb,BsKredit.0817258799

SMG 11C 10

JAZZ RS`13 A/T, Merah Orange (AD)Tangan I, Bisa Kredit: 081.667.8325

SMG 11C 10

NEW FREEDPth 13 S Ac Dbl+Psd Htg 1 Km 20rb Istw 2 TV- 91003747

SMG 11C 10

CITY ISDI AT`08 Istw,Tgn 1,An.Sndiridr Baru.Hub:081805812319

SMG 11C 10

CRV`04 Abu2 H `2000,AT Kondi.BagusSiap Pakai,Hp:085642001223 Ungaran

SMG 11C 10

ALL NEW CRV2.4AT`11Htm247Jt JokKlt VKool Istw Skl. 085103104848

SMG 11C 10

AllNew Jaz Matic`12,PthMutiaraIstw,Km38,Tg I drBr-085228142761

SMG 11C 10

- ISUZU -

ISUZU PANTHER PU`08/09,Hrg NEGOJl.Madukoro 4-5 Komplek PRPP Smg(024) 7617560 / 082 221 985 180

SMG 11C 10

PANTHER PU`10`11 TURBO,PS, ACTP Angkot Johar-Bmanik`2010 BaruBadak VIII/7 Smg,081 390 236464

SMG 11C 10

G.TOURING`2012 Htm,Btl2 Bgs SklLS Turbo`2011 Hitam,Bagus SkaliNaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

PANTHERHIGRADE95 Hijau-Tua,Malbu G 26 GrahaWahid.T:0878783865711

SMG 11C 10

NEW PANTHER LS TURBO`09/10 Sil-ver(K)Istwa 159,5Jt.082327778178

SMG 11C 10

PANTHER PU`2010 AC,TP,VR,STNKKir Baru,Turbo,Pol H:0247604855

SMG 11C 10

- KIA -

TRAVELLO`08 Hitam,Barang Istw,Jl.Madukoro 4-5 Komp.PRPP Smg(024) 761 7560 / 0822 2198 5180

SMG 11C 10

Picanto Th 2004, Orange Matic,Hub:Yoyok 081 2271 2792 PerumBPD III/C8 Pedurungan SMG

SMG 11C 10

Kia Rio 14/13 MT Merah Spt BaruJend Sudirman 114/ 024-70801991

SMG 11C 10

- MERCEDEZ -

MERCY C200 ELEGANCE `95SILVER Hub: Ph.(024) 8456189

SMG 11C 10

E320`1992 MT,Super Antik SkliNaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

- MITSUBISHI -

Over KreditCanter Colt Diesel engkel 110PS th 2013 hrga 65jt kurang23x5400jt. Hub:085100681405

SMG 11C 10

ReadyDelicaDp80jt,Outlander Dp50jt,PajeroDp65jt,MirageDp8jt,Colt TSSDp6jt,L300Dp7jt.081225585220

SMG 11C 10

PROMONewMiragePikUp,L300 DpMlaiDr7jtn.081228467772,087832188550

SMG 11C 10

COLT DIESEL CENTER BAK Th`2011/2012/2013,Hub:085799995446

SMG 11C 10

COLT T120SSPU 2013,BOX 2010Badak VIII/7 Smg,081 390 236464

SMG 11C 10

JUAL:L300FULLBOX`09 Siap PakaiHub: 0816 4244 286/0851 0122 3698

SMG 11C 10

PAJERO SPORT EXCEED TH 09/10,Tgn I,Istimewa.Hub:081228590686

SMG 11C 10

DAKAR`2011 H,Tgn I,100% OriNaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

- NISSAN -

PROMO CAP GOMEH NISSANDISKON 60Jt dan hadiah lang-sung.085799813363

SMG 11C 3

X-Trail XT`05SERENA`08/09, BrgSimpanan,Mulus,KMdikit,SptBaru TgnI, Hrg Nego.Jl.Madukoro4-5KompPRPP-(024)7617560 / 082221985180

SMG 11C 10

SERENA HWS`12SILVER 3TV TopOri Nissan Evalia A/T`12 Hitam (H)HartonoMtr,Sriwijaya 20:70787775

SMG 11C 10

Grand Livina XV 1.5 MT`13 putihLivina XR 2008 A/T 100jt Hitam JendSudirman 114/ 024-70801991

SMG 11C 10

GRANDLIVINA SV`13 Matic (AD)Silv er,Bisa Kredit Hub:081.126.5309

SMG 11C 10

X-TRAIL ST`06HITAM 100%SPT BARUSdrMtrDr.Cipto88:3567151-8416333

SMG 11C 10

PROMO CAP GOMEHNISSAN DP 13JTdan Hadiah Langsung.085799813363

SMG 11C 10

B.U MurahNissan March`12 Tgn 1TrwatMulus.Pmlik-O81 329 O59 278

SMG 11C 10

G LIVINA SV MT`13 Tgn1,SangatIstw.Hub:70404422 / 085875200622

SMG 11C 10

X-TRAIL 2.0 MANUAL HITAM`09=150BsTT/Kr.P.Anjas P2/24-087731816096

SMG 11C 10

NISSAN XTRAIL 2.5 ST CoklatTh`2004 Hub: 024 6722909

SMG 11C 10

Xtrail`10Mnl,AUTECH,Slvr,Tg INaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

- SUZUKI -

KATANA GX`2002, Bli Dr Baru Tgn 1,Jrg Pake,100% Btl2 Super Istw Skl /GressSptBaru Hub:dr.Sari Vila Aster 1Blok A.4 Dkt Diklat Srondol Smg

SMG 11C 10

APV`05/06/07;FUTURA PU-Extra`08Hrg Nego,Jl.Madukoro 4-5 Komp.PRPP -024-7617560 / 082221985180

SMG 11C 10

ERTIGA`13 GL AT Putih, Spt BaruKarimun`10GX MT, SlvrMet Btl 2BgsNaga Jaya Motor 7604047,7603253

SMG 11C 10

SUZUKI PROMODP PU 7jtn,WagonR 10jtn,R3 20jtn.Hub:081326389400

SMG 11C 10

Suzuki Baleno `03 Hitam H an.Sendiri,Bagus 0813 9146 0375

SMG 11C 10

APV ARENATH 2010 HRG.105JTWarna Silver.Hub:081 325 085 833

SMG 11C 10

S.CARRY PU 2008/BOX ALMN`2008Badak VIII/7 Smg, 081 390 236464

SMG 11C 10

- TOYOTA -

OPER KREDITALPHARD`08Hitam, Hub: 08122649071

SMG 11C 10

YARIS E LIMITEDMT`07 SILVER (H)TgnI,NolSpet,KmDkit:085101453455

SMG 11C 10

Cepat KijangLGX`00 Coklat MudaH Panjang Kaleng Ist.70661516

SMG 11C 10

KIJANG LGX`04EFI 1.8(H)Tgn1 DrBr Siap Pakai.Hub:0822 4218 4999

SMG 11C 10

Nasmoco:AvanzaDp 24jt,Agya Dp23jt.Proses Cepat.T:081229994760

SMG 11C 10

INNOVA E`10 MT,Silver,Tgn 1,VR16,AC Dbl Blwr,145jt/Ng.083838788088

SMG 11C 10

READY INNOVA ,AVANZA,AGYA NEWHub: 082221115775 & BB:2BBE2528

SMG 11C 10

Grnd Innova Diesel G A/T Des`13,PutihRp.237,5Jt,H-Kota.081229747470

SMG 11C 10

Bu Cpt AVANZA G 1.3`2011,TERAWAT(H),Hitam,120 Jt/Nego.08179512285

SMG 11C 10

KJG LSX`02 BIRU TUA,ASLI H,ORI,Istw,93Jt Nego Hub:081.2290.7901

SMG 11C 10

InovaG Bsn`09(H)anSdr.Slvr.Vr17BMM Irit(Euro)158jt.085101222189

SMG 11C 10

AVANZADP 30Jt`an,Disc.SpesialProses Mudah&Cepat.08170566420

SMG 11C 10

ALTIS G `2006SILVER,KOND.PRIMAGg.Warung 35 Smg,T.3544138 J.Krj

SMG 11C 10

AVANZA E 2010 ABU2 MTLC,BAGUSSekali. Hub: 085 100 399 500

SMG 11C 10

KIJANG 2001 DIESEL,POL.H,BAGUS93Jt. Hub: 0888 025 02580

SMG 11C 10

INNOVA G Bensin MT`2006 Slvr 135jt;2004,Hitam,125jt.Yani-081325712929

SMG 11C 10

- VW -

POLO`2012 ATHITAM,H,TG I SptBrNaga Jaya Motor,7604047,7603253

SMG 11C 10

SIMOEH CARLEATHER, 1 HARIJADI CoverJok,Doortrim,Kar-petDsr,Stir Plafon. T024-7603207,085100468000

SMG 11C 10

Lampu HID”VORCHGermany”Grs 1 Thn,Tembus Hujan & FokusDistributor Resmi : 089959 22731

SMG 11C 10

KACA FILM FULL250Rb!Audio,AlarmPromo,Reza Variasi, 085640033333

SMG 11C 10

- HONDA -

JUAL:BORONGAN 20 UNIT HONDAFIT S/X Th 2006,2007,2008.Hub:Agus,081 5656 7476 / 081 904 336 105Kaw.IndustriCandi Blok A No.1Smg

SMG 11C 10

- SUZUKI -

SATRIA R`03(G)Ori,Tinggal PakaiIstw 085727808991 / 08812480411

SMG 11C 10

- VESPA -

VESPA TH `97, Exclusive, Plat L, HijauMet, Ori Hub : P. Anjasmoro M7/12A

SMG 11C 10

JUAL:Solar Industri Hrg Nego,Pull Doc Call 085218597575.Email:Chsisolarindustri.co.id

SMG 18B 17

JUAL 1 SET Mesin Air Isi UlangSecond,Siap Jln: 081 729 8989

SMG 11C 10

PLUGIN KURSUS KOMPUTER TERLKPOffice,3DMax,Web,DGrafis.3582555

SMG 11C 10

IMPOTENSI&EJAKULASI Dini, KurangKeras/Kenyal,Tdk Bisa MemuaskanPasangan,Khitan,WntFrigid,KeringPremonoPause,Pengobatan DokterKlinik Harmoni: 8316841/70171799

SMG 11C 10

NONIK AHLI PELET,Pesugihan,Santet,Puter Giling,Pelarisan, Pen-gobatan,Pisahkan Wil/Pil. KhususTamu Wnt. 0857.404.999.64

SMG 11C 10

NY.SRIWULANSpcE.Dini,Kprks, ImptAmb,Kep,Vrig.Satrio Wibowo II/24 T:085102532144 No SMS,Tnp Asisten

SMG 11C 10

NEX EXCLUSIVE Massage Call Putri:081325693225 Tidak Terima SMS

SMG 11C 10

MASSAGE TERAPI Impotensi & Ejaku-lasi Dini. Hub: Windha 082221218977

SMG 11C 10

ELIS MANADO MASSAGE TERAPIEJK Dini,Ramah.081.575.840.208

SMG 11C 10

BEST EXCLUSIVE MASSAGE RamahCantik Hub: Myta 081228620602

SMG 11C 10

MASSAGE`N RILEX Panggilan HotelCall Aja LISA:082135608290 NoSms

SMG 11C 10

AMBEIEN/HERNIA SEMBUHTOTAL DGN Ramuan Sin-She.Hub:O81395O24491

SMG 11C 10

PIJAT Tradisional Capek2, PanggilanHub: Ibu Pramesti 0821 3396 2805

SMG 11C 10

Therapy AltVital,ED,Prbesar alaTiongkok.300rb.Lina 087700153722

SMG 11C 10

DINA MASSAGE 20TH,SABAR,CAN-TIK, Lembut. Hub: 085 740 347 646.

SMG 11C 10

PIJAT RELAX,CANTIK,SABAR. CallAja, Shasha(No SMS)0857 0247 4948

SMG 11C 10

ANDA MAUMASSAGE N RELAXCall Aja Cici 081 22800 6575

SMG 11C 10

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Page 13: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

GRAHAVIT SALON,SHIATSU,RE-FLEKSI Ruko Mataram PlazaB5,Ph:3560053

SMG 11C 10

BODY MASSAGE+REFLEXI Tena-gaPria Hub. Rezza 02470947476

SMG 11C 10

JL SPR MURAH RUKO 2Lt di JlnGatotSubrotoRy 23unit Hrg 450jt&Rmh Mwh New MinimalisModernType 60 Jln 12m,Lantai Granit di-Candi Kalasan Smg Brt 475Jt &Rmh 2 Lt di Jatingaleh n Tem-balang 4Jt/m2 Fee Perantara 25Juta. Hubungi: 0812-2974-8576 /0878-3256-7440

SMG 11C 10

Dijual: Gudang Jl.Mujahidin No: 75Tlasi-Temanggung,Status:SHMLuas:254m (Gdg, Kantor,2KT,2KMdapur) HrgRp.650juta. Hubungi:Jarwoto HP:0811 2511 825

SMG 11C 10

GOLDENPAVILIUN PUDAK PAYUNGDamai:085100929494,T36s/d60.PgrJl.Pramuka,ViewPgng.Minimalis, ExclDisc.HrgSukuBungaUM,Souvenir

SMG 11C 10

KOMP.PERUM TANJUNGMARTHA Blok. A Kel.TanjungKarang Kec.Jati, Kudus,SHM793,Rp.1,5M,Nego,KPR Diangsur08122923435 OPEN LIST!

SMG 11C 10

DIJUAL BU: Rmh HM 3 lantaiPerum Medoho Indah D/10 SmgLT.110m2 Lb.200m2 Kmr3 Kmdi2Garasi.Hub: 081901700051

SMG 11C 10

DIJUAL: RUMAH BARU LT.137m2Lb.141m2 KMT 3+1 Pembantu,Kmd 2700jt Nego .Perum BPI Ngaliyan Smg.Hub:081908190581, 081393774519

SMG 11C 10

Exclusive2UnitAkhir,Rmh Cluster DiBanyumanik,T.50, Pilih Bonus Sndiri:082242004274 /08156688946

SMG 11C 10

PROMORumah DiMulawarman Se-latan Type.40/77m2 Hanya 200Jt-anHub: 081575363038

SMG 11C 10

RUMAHJANGLI BEBAS BANJIR,SHMType.50, Bebas Pilih Bonus.Hub:082134799086 / 085600260386

SMG 11C 10

JUAL RUMAH HM,350Jt/Nego,DesaSumur Jurang Rt.5 Rw.3 Gunungpati,Siap Huni,Hub:081228629688

SMG 11C 10

Jl.GAJAH MADA No:814 BATANG SHM380m2,2Lt,Rp.1,2Milyar,di NEGO, diKPR 08122923435 OPEN LISTING

SMG 11C 10

Ruko 3lt,JL.WOTGANDULDALAM 158 Smg,SHM,+/-4x8mRp900Jt,Nego,KPR Diangsur08122923435 OPEN LIST!

SMG 11C 10

Dijual Ruko 2 Lantai, 300 meter drPatung Diponegoro Ngesrep. PassIncome 100Jt / thn. 081390895152

SMG 11C 10

RMH HMNgesrepTmr 5,Dkt PtngKuda& Banjarsari Tmblng:085100592664

SMG 11C 10

JUAL Rmh HM 8x12m,4KT, 2KM.Ketileng Asri X/E247.T:081229559037

SMG 11C 10

Perum Murah di Jatingaleh T36/72 diBanyumanik T36/72. T.081575362579

SMG 11C 10

Jual Rmh Kos Gunungpati,Blkg Unnes(2LT),14KT,Lt.129m,T.081329220164

SMG 11C 10

DJL RMHDi CimandiriRyn,HM,LT/LB149/144.Hub:085 878 124 127

SMG 11C 10

RMH HM T30/66 Progres 40%Bgnan, Lok.Dong Biru,75jt.Hp:081575665300

SMG 11C 10

RMH HM T36/88 Lok.Samping PasarBangetayu,Bs Tnp DP.081575665300

SMG 11C 10

RUMAH Jl.Abimanyu VI/27 SemarangBelakang. Hub:081325508295

SMG 11C 10

JUAL Rmh HM Lt/Lb81m,BandungsariMijen blkg psr Ace,2KT.081226139104

SMG 11C 10

BU Rk Rdn Patah 228 2,5LT 560jtGajah 2LT 460jt. 0819885005

SMG 11C 10

RMH HMLT286m/LB15Om.Jl.JatiRayaUtama II/5 Bymanik -O8139O88OOO5

SMG 11C 10

RUKO HMLT/LB:13Om/18Om.Jl.BanaranRaya UNNES Smg -O851OO2O4O5O

SMG 11C 10

JUAL RMH DKT UNNES Lt 130 M2Ls Bngnn 80m2 Hub: 024-70677716

SMG 11C 10

JL/KONTRAK:RMHdi GRAHA WAHID,Lt195m2,4KT,2KM,PDAM. 081914527800

SMG 11C 10

RMH Jl.GUNTUR/CANDI BARU.LT=700/LB=500 Daerah Elit.089668214255

SMG 11C 10

DIJUAL RUMAH 2 menit dari Java-Mall Full Fasilitas. Hub:024-8455847

SMG 11C 10

APARTMEN STAR Pusat Kota,2 BRCLs51,3AC,Full Furnist:08122509594

SMG 11C 10

JL SGR RMH&KAPLING,SiapBgn,LokDktKampus(Cck u/Ush)-08122824844

SMG 11C 10

JlCpt RmhBr Prm Pandanaran HillsThpI,T36/90,2KT,1KM-081805847866

SMG 11C 10

Murah,3KT 2KMPerum Ketileng,dktPOM,SHM,DP 0%.Hub.082227929086

SMG 11C 10

Dikont:Rumah Jl.Taman Se-meruII/5 Hub:024-8412715

PLG 11 C2

JL.PERINTIS KEMERDEKAAN165 Pudak Payung SMG,Uk.+/-12x30M,Rp50Jt NEGO08122923435 OPEN LIST!!

SMG 11C 10

DISEWAKANRUMAH BARU,Kdung mundu Hrga Khusus,SiapHuni+AC.Segera Hub: 024-50382852 / 024-70702860

SMG 11C 10

RMH Jl.Lemah Gempal 1/28,PAM,ListPulsa 900Wt,6,5Jt/Th.081210968073

SMG 11C 10

Rmh 2Kt,1KM ,Grsi Ls,RasamalaRy 21 Bnymnik. 085641556750TP.Tdk SMS

SMG 11C 10

JL TANAH KAV SIAP BGN di GombelView Indah 2,5jt/m2 & Ngalian View999rb/m2 & di Gatot Subroto Raya 10x15HM 2,5jt/m2 & Krapyak Blkg Suharti1,5jt/m2, Tnh Tlogo sari 1,5jt/m, BukitsariHrg NJOP 2015, Jalan Raya Tugu 2,5jt/m0812-2974-8576 / 0878-3256-7440

SMG 11C 10

KAVLINGHM Rata2 150m2 View BgusJl.Mulawarman Ry Temblng Bymnik,Kav.HM 20 Bid,Lok.PggrJln.RySblhUNDIP Temblng,Siapa Cpt Dpt.081-226611383 / 08122839697/70255596

SMG 11C 10

JUAL CEPAT/BU TANAH HM,Jl.Cimanuk VIII/86 Smg,Strategis, Hub:085727680800 & 081229032005

SMG 11C 10

DIJUAL:TANAHLok NGALIYAN L120m2Fasilitas: Jalan Paving+Saluran Hub:081901235151 / 085329830959

SMG 11C 10

JualCpt:KEBUN Durian,Ace, SengonJati Full Tanaman Luas=8000m2,Rp135Rb/m2,HM,Mijen.081519392926

SMG 11C 10

JUAL:TANAH&BANGN GUDANG,Jl.RayaKedungmundu 226 Smg, LT.730 m2 Hub:081 225 32118/081 127 78529

SMG 11C 10

Jual Tanah HM Pekarangan LS.470m2Lokasi Mijen Hub: 085 229 35 2626

SMG 11C 10

Jual TANAH Dkt Unnes Strgs Utk Kost150,160m.97,5Jt.TP.081328390158

SMG 11C 10

TNH KAV PATEMON 10mnt dr UNNESLt.124m,Strgs,Free By.085640566636

SMG 11C 10

Tanah Jl.Mulawarman II BanyumanikHM LT:259M. Hub:0813 9146 0375

SMG 11C 10

Tanah HM LT:78m2 Jl.MerpatiTengah Arteri Hub:0813 9146 0375

SMG 11C 10

ARILOKA(MADUKORO) DKT SILIWANGIHub: 024-3517894 / 0822 4246 5420

SMG 11C 10

LULUR u/ P & W, Tenaga WanitaJava & Chiness 0858 7556 7645

SMG 11C 10

PURI WAHIDREGENCY Jl.Argabogadisc20%,type40/72,49/84.hub: Jl.Jen-sud97 Lt.2 (0298)328400

SMG 11C 10

Kluster Gas Terkendala Izin

Belum berfungsinya proyekyang dikerjakan mulai tahun2013 itu, menurut Kepala DinasEnergi dan Sumber Daya Mi -neral (ESDM) Kabupaten BloraH Setyo Edy, adanya kendalaperizin untuk pemasangan pi -pa jargas di kompleks CentralProcessing Plan (CPP) Blok

Gun dih belum turun disetutjuipihak manajemen. “Untuk izindari PT KAI sudah turun, ting -gal menungu izin pemasanganjargas kompleks CCP di DesaSumber, Kecamatan Kra de -nan,” tandas Setyo Edy.

Menurutnya, untuk pema sa -ngan jaringan pipa gas yang ke

rumah-rumah warga sudah ram -pung, tetapi terdapat dua titik(15 persen pekerjaan) yanghingga kini masih terkendalaperlintasan rel kereta api, dan ta -nah milik PT Pertamina (CCP).

Hitungan 15 persen peker ja -an tersebut, kata dia, karena pi -pa yang belum terpasang ting g al 1,2 kilometer karena harusmelewati tanah Pertamina danPT KAI, jelas Ketua Majelis Hu -kum dan HAM Pimpinan Dae -rah (PD) Muhammadiyah Ka -bupaten Blora.

Sementara itu secara fisik,Central Processing Plan (CPP)Blok Gundih di Desa Sumber,Kecamatan Kradenan, Blora,sudah selesai pembangunannya, termasuk jaringan gas (jar -gas) untuk 4.025 rumah di Ke -ca matan Kradenan, Ke dungtuban dan Cepu.

Sedangkan proyek Pengem -ba ngan Gas Jawa (PPGJ) PTPertamina EP ini, adalah yangpertama di Indonesia denganmenggunakan teknologi bio lo -gical sulphur recovery unit(BSRU) dan caustic treatingunit (CTU) memiliki kom plek -sitas tinggi.

■ Tahap IIMenurutnya, program gas

mu rah sebagai kompensasipen dirian CPP terbersar diAsia, lanjutnya, opersionalnyasangat bergantung pada pro -duksi gas di CCP yang tahu inimulai mengalirkan gas dari

Blo ra ke Perusahaan Listrik Te -naga Gas Uap (PLTGU) Tam-baklorok, Semarang.

“Gas sudah mengalir kePLTGU Tambaklorok, seha-rus nya program kluster gas dirumah-rumah warga juga ikutjalan,” tandas mantan staf ahlibupati itu. ■ K9-Tj

PURWOKERTO– Komposisikepengurusan DPC PDIP Ba -nyu mas yang baru terbentuksudah menuai protes. Tokohse nior PDIP, Yoyok Sukoyome nyebut banyak kejanggalandan tidak mengakomodasi sua -ra dari kader partai di bawah.

Mbah Koyo, demikian sapa -an Yoyok Sukoyo menyatakan,selama ini banyak masukan ne -gatif terkait kinerja Suhar jonoyang dalam kepengurusan se -be lumnya menjabat sebagaiwa kil ketua bidang infokom.“Sudah banyak yang tahu, bah -wa yang bersangkutan selamamenjadi pengurus DPC tidakbisa menjalankan fungsinya de -ngan baik, buktinya PDIP ter -ke san menjadi partai tertutupyang jauh dari media. Tidakha nya itu, ia juga hanya men -cari keuntungan untuk pribadi,bukan untuk partai,” kataMbah Koyo.

Pada kesempatan tersebut,Mbah Koyo juga mempe r ta -nya kan mekanisme pemilihankepengurusan PDIP dari ting -kat ranting hingga DPC yangdinilai sangat tidak demokratisdan tidak memberikan pen di-

di kan politik kepada kaderPDIP serta rakyat Banyumas.Pasalnya, mekanisme pemi li -han kali ini tidak melibatkankader dan pengurus partai se -cara langsung.

■ Solidaritas PartaiTerpisah, Wakil Ketua Bi -

dang Komunikasi Politik, Agi -tasi dan Propaganda DPC PDIPBanyumas, Jarot C Setyoko me -ngatakan, mekanisme pe mi li -han yang dijalankan kemarinmerupakan ketentuan dariDPP dan Banyumas hanya sa -lah satu DPC yang ber-ke wa ji -ban menjalankan mekanismeter sebut. Menurut Jarot, apayang dikritisi oleh Mbah Koyotidak salah. Namun, DPP tentumempunyai pertimbangan ter -tentu sehingga mem ber la ku -kan mekanisme pemilihanyang baru.

“Kalau yang saya tangkap

dari pidato pengurus DPPyang juga Wakil GubernurDKI, Djarot Saiful Hidayat, me-ka nisme ini untuk menghindariperpecahan. Partai memiliki pi -lihan, utamakan demokrasiatau soliditas partai dan untukkali ini, PDIP memilih untukmemprioritaskan soliditas par -tai,” terangnya.

Sementara itu, Wakil KetuaBidang Pemuda dan Olahraga,Suharjono yang juga mendapatkritikan dari Mbah Koyo me -nya takan, pemilihan kepengu -ru san DPC sudah sesuai me kanisme dan ia tidak mem per ma -salahkan masuk-tidaknya kem -ba li dalam kepengurusan.

“Sa ya tidak jadi penguruslagi juga tidak masalah, tetapiternyata saya masih dipercayaoleh DPC. Silahkan menilai, te -tapi jangan subjektif,” ka ta -nya.■

hef-Tj

Yoyok Sukoyo

BLORA– Proyek jaringan gas (jargas)dalam bentuk proyek kluster gas bagi4.025 kepala keluarga (KK) di KecamatanKedungtuban, Kradenan, dan Cepu,Blora, hingga Selasa (10/3) masih belumberfungsi. Selain masih menyisakan 15persen pekerjaan, juga terkendala izin,dan pelaksanaan jaringan. BEROPERASI : Kompleks CPP Blok Gundih di Desa Sumber, Kecamatan Kradenan, Blora, kini telah

berproduksi dan mengirim gas ke PLTGU Tambaklorok, Semarang. ■ Foto : Wahono-Tj

PKL Tolak Dipindah ke Pasar RatuJEPARA- Rencana pemindahan PKL di Kawasan Alun-Alun Jeparadan wilayah kota, ke sekitar Pasar Jepara Satu (Ratu) mendapatkanten tangan dari para pedagang Pasar Ratu. Pemindahan PKL yang di -gagas oleh Wabup Subroto tersebut, dinilai tidak mempertimbangkanke butuhan dan kepentingan para pedagang Pasar Ratu.

Ketua Paguyuban Pedagang Pasar Ratu, Supriyadi menyatakan, rencana pemindahan tersebut seharusnya tidak dilakukan ke sekitar PasarRatu. PKL-PKL yang beroperasi malam hari tersebut jelas akan menimbulkan masalah bagi para pedagang Pasar Ratu. Karena pada saat bersamaan, para pedagang masih membuka kios sampai pukul 21.00 WIB.

“Konsep PKL yang akan dipindah tersebut buka pada malam hari.Kios-kios di Pasar Ratu biasanya buka sampai jam 21.00 WIB. Kalaudipindah, maka tenda-tenda PKL tersebut akan menghalangi kios-kios pedagang,” ujar Supriyadi, Selasa (10/3).

“Para pedagang malah menyatakan tidak akan membayar restri -busi jika rencana itu tetap dilaksanakan. Kami kira masih banyak per -soalan di Pasar Ratu yang seharusnya lebih diperhatikan Pemkab.Ter masuk masalah masih banyaknya los dan kios kosong di lantaidua Pasar Ratu,” tambah Supriyadi.

Paguyuban Pedagang Pasar Ratu juga sudah mengirimkan suratke DPRD Jepara mengenai sikap penolakan ini. ■ dis-Tj

BLORA– Kepolisian Resor(Pol res) Blora memiliki klinikkesehatan baru. Klinik yangmenempati lokasi nyaman diJl Bhayangkara (timur) Sta di -on Krodosono, Kota Blora, di -be ri nama Susamarbusu, yak ni nama sejumah pahlawanang gota polisi yang dibunuhrezim Partai Komunis Indo ne -sia (PKI) pada 1948 silam.

Nama Susamarbusu itu, di -berikan secara khusu untukme ngenang dan menghargaijasa pahlawan, yakni denganme ngabadikan nama pahla -wan tersebut untuk nama ban-gunan milik Polres setempat,sekaligus untuk mengenangjasa anggota polisi yang tewasdibunuh dalam pemberon ta -kan PKI.

“Ini bukan dari nama ataubahasa Jepang, Susamarbusuadalah nama pahlawan,” tan -das Kepala Polres Blora AKBPMujiyono, Selasa (10/3).

Untuk itu, lanjut Mujiyono,masyarakat diharapkan tidak

terkecoh dengan kesan namaseperti bahasa Jepang tersebut.Sebab, nama itu asli jawa yangdiambil dari nama depan limaanggota polisi yang te was olehkekejaman PKI wak tu itu.

Polisi-polisi itu, jelasnya,Bri gadir Suratman, AsistenKelas 3 Samsudin, Asisten Ke -las 3 Martodijoyo, Asisten Ke -las 3 Budiman dan AsistenKe las 3 Sukardi.

‘’Pada tahun 1948 kantorDristik Ngawen diserang, danlima anggota polisi itu dibu -nuh. Ini adalah bentuk pe ng-hargaan kita pada mereka,’’tambahnya.

■ Hutan JatiDia juga membeber, bahwa

selain lima orang itu, ada dualagi anggota polisi yang jugamenjadi korban keganasanPKI, bahkan, keduanya adalahperwira menengah, yakni Ko -lo nel Sunandar dan LetkolAgil Kusumodiyo.

Dua perwira itu diculik dan

dianiaya di sepanjang per-jalanan. Mayatnya dibuang dipinggir jalan raya di pinggirjalan Blora-Randublatung ka -wa san hutan jati. Nama duaanggota tersebut sudah dia-badikan sebagai nama jalan diKota Blora.

‘’Mangga bisa dilihat di ja -lan arah Randublatung itu adamonument, titik dimana tem-

pat mayat Kolonel Sunandardi temukan,’’ ungkapnya.

Klinik didirikan di JalanBha yangkara Blora di atas ta -nah seluas 500 meter persegiitu diresmikan Bupati Blo HDjoko Nugroho, dan klinik itutidak hanya untuk anggotapo lisi/ekluarganya saja, tapiklinik itu juga melayani ma -sya rakat umum. ■ K9-Tj

Polres Blora Buka Klinik Susamarbusu

Komposisi Kepengurusan PDIP Banyumas DipertanyakanDiduga Hand Rem Blong, Mobil NgglondorSRAGEN– Pemandangan tersebut bukan tong setan mobil yangsedang beraksi, tapi, di duga hand rem atau rem tangan blong, sebu -ah mobil Toyota Innova Nopol BE 2761 FC ngglondor di ruas JalanRaya Sragen–Solo, tepatnya di Dusun Ngemplak, Desa Karang ma -lang, Kecamatan Masaran, Selasa (10/3), sekitar pukul 09.00 WIB.

Kejadian itu berawal, ketika mobil diparkir pelataran kantor biroperjalanan haji dan umroh, yang terletak di Desa Kaliwuluh, Ke ca -matan Kebakkramat, Karanganyar. Diduga karena rem tangan blong,mo bil yang tengah diparkir itu itu ngglondor hingga melewati tang -gul pembatas pelataran, bahkan sampai ke pinggir jalan raya.

“Beruntung saat kejadian mobil dalam keadaan kosong tanpapenumpang dan Jalan Raya Sragen–Solo dalam keadaan lengang.Saya kira ada kecelakaan, ternyata ada mobil ngglondor,” kata Narto(56), warga setempat. Petugas Saltlantas Polres Sragen pun segerame mangil petugas penderek, untuk menarik mobil yang ngglondoritu, sambil mengatur lalu-lintas. ■ K25-Tj

DIRESMIKAN : Klinik kesehatan Susamarbusu milik Polres dires -mikian Bupati Blora Djoko Nugroho kemarin. ■ Foto : Wahono-Tj

NGGLONDOR : Inilah mobil Toyota Innova Nopol BE 2761 FC, yangngglondor, akibat hand remnya blong. ■ Foto : Sutyatmoko-Tj

Foto : hef-Tj

Page 14: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Masyarakat penerima raskinmemilih untuk menjual berasraskin di pasaran dengan hargaantara Rp 3.000 per kilogramhingga Rp 4.000 per kilogram,atau menjadikan raskin sebagaicampuran tepung beras.

Penjabat Kepala Desa Sijeruk,Kecamatan Sragi, Kirnoto, Se la -sa (10/3) mengatakan, kualitasraskin yang jelek, di antaranyabukan hanya terjadi padapenyaluran raskin tahun 2015ini. Namun, lanjut dia, kualitasserupa juga dikeluhkan wargapada penyaluran raskin ta hun-tahun sebelumnya. Di DesaSijeruk sendiri ada 286 rumah

tangga sasaran penerima raskin,dengan alokasi beras sebanyak4.290 kg.

“Kualitasnya memang daridulu jelek. Warga tidak mau me -makannya (beras raskin). Me re -ka memilih untuk menjualras kin seharga Rp 3.000 ribuhingga Rp 4.000 per kilogramatau membuatnya untuk tepungberas,” katanya.

Disidak BupatiBuruknya kualitas raskin

yang hampir merata di Ka bu -paten Pekalongan diketahui saatBupati Pekalongan, Drs H AmatAntono MSi melakukan inspeksi

mendadak (sidak) penyaluranras kin di Kecamatan Sragi danSiwalan, Selasa (10/3), dilan jut -kan sidak ke Gudang BulogBon dansari, Wiradesa. Dalamsidak itu, Bupati mengetahui se -cara langsung kondisi raskinyang didistribusikan kepadama syarakat.

“Jika dilihat beras raskin se -perti ini, kualitasnya memangtidak bagus. Pemda akan me la -yangkan surat ke Bulog dengantem busan Gubernur Jawa Te -ngah tentang kondisi berasraskin di Kabupaten Pekalonganini,” kata Antono.

Antono mengatakan, daribeberapa pantauan langsung disejumlah desa di KecamatanSragi dan Siwalan, beras raskinkualitasnya tidak bagus, bahkankemungkinan kondisi seperti ituhampir sama di daerah lainnya.

Sehingga, masyarakat pe -nerima raskin enggan untukmemakan beras raskin karenaburuknya kualitas beras itu danmemilih untuk menjualnyakembali. Oleh karena itu, lanjutdia, pendistribusian raskin yangdi harapkan bisa menurunkanharga beras di pasaran, tidakakan berfungsi.

“Pemerintah harus mem per -baiki standar kualitas beras ras -kin agar lebih layak untukdikonsumsi. Jangan salahkanrakyat yang menjual kembali

beras raskin. Mari saling in -stropeksi dan mengoreksi untuk

perbaikan kedepan. Buruknyakualitas beras raskin ini sudah

menjadi keluhan publik,” tan -das nya.■ haw-Tj

Kualitas Jelek,Raskin Dijual Lagi

KAJEN- Kualitas beras untuk warga miskin(raskin) yang jelek membuat masyarakatpenerima di Kabupaten Pekalongan engganuntuk mengkonsumsinya.

Pupuk Petani Hutan Masuk Lahan Pertanian BiasaBLORA– Kepala Dinas Pertani -an, Perkebunan, Peternakan danPerikanan (Distanbu na ki kan)Kabupaten Blora Hj Reni Mi -harti, membantah usulan pu pukbersubsidi untuk lahan per -tanian di kawasan hutan Per hu -tani (sistem tumpangsari) di to-lak, karena jatah pupuk itusudah masuk dalam persetujuanawal.

“Jatah pupuk petani lahanhutan sebenarnya sudah masukdalam jatah yang sudah disetu-jui, jadi tidak ada berita ditolak,’’tandas mantan Kepala DinasKehutanan setempat, Selasa(10/3).

Diakuinya, lahan hutan me-mang banyak yang ditanami

tanaman pangan, tentu untukpe ngembangannya butuh pu -puk juga, tapi jatah pupuknyasu dah masuk dalam jatah lahanper tanian biasa, padahal Distan-bu nakikan menyatakan telahme ngusulkan pupuk untuk la -han hutan sebanyak 2.094 ton.

Usualn itu, lanjut Reni, ka -rena sebagian lahan hutan jugadi tanami tanaman pangan, se -perti padi, jagung atau ketela.Pu puk bersubsidi yang diu sul -kan itu berupa pupuk urea seba -nyak 550 ton, NPK 1.380 ton, ZA7 ton, organik 150 ton dan SP-36sebanyak 7 ton.

Bahkan, usulan itu sudah se -suai dengan rencana definitif ke-butuhan kelompok (RDKK)

yang dibuat kelompok tani hu -tan. Sebab, untuk memperolehpu puk bersubsidi memang ha -rus membentuk kelompok tani(klomtan).

■ Enam KPHDi Blora sendiri, lahan hutan

un tuk pertanian masyarakatdesa hnutan (MDH) berada dienam Kesatuan PemangkuanHutan (KPH), yakni KPH Blora,Cepu, Randublatung, Ngawi,Kebonharjo dan Rembang.

Manajer Humas PT Petro ki -mia Gresik Yusuf Wibisono me -ngatakan, sebagai produsenpihak nya hanya menjalankanke bijakan pemerintah.

Diberitakan sebelumnya,

usul an dalam RDKK yang di -buat petani Kabupaten Blorame ngusulkan sebanyak 206.516ton, yang terdiri dari usulan pu -puk jenis urea sebanyak 52.900ton, SP36 sebanyak 20.483 ton,pupuk ZA 24.550 ton, NPK50.719 ton dan pupuk organik57.864.

Hanya saja, jatah yang diter-ima untuk tahun ini hanya121.500 ton, atau kurang 85.016ton. Jatah pupuk itu terdiri daripupuk urea 47.500 ton, SP36diberi 13.000 ton, ZA sebanyak11.800 ton, NPK dijatah 32.900ton dan pupuk organik diberi16.300 ton, dan kekurangannyaakan diusulkan tambahan. ■

K9-Tj

HUTAN : Tanaman pangan jenis jagung di lahan hutan KPHRandublatung, Blora, juga butuh pupuk yang tidak sedikit.■ Foto : Wahono-Tj

Jekek juga Menda�ar Balon Bupati WONOGIRI- Ketua DPC PDIPWonogri, Joko Sutopo, atauyang lebih akrab disapa Jekek,akhirnya ikut mendaftarkandiri sebagai bakal calon (Balon)Bupati Wonogiri. Berkas pen-daftaran diterima panita pe -nerimaan berkas pendaftaranbalon bupati dan balon wakilbu pati DPC PDIP Wonogiri,pa da hari Senin (9/3) pukul23.50, atau 10 menit menjelangpenutupan.

Dengan demikian, hinggapendaftaran ditutup, pen daf -taran balon bupati dan wakilbu pati yang dibuka oleh DPCPDIP ada lima pendaftar, yakni

tiga balon bupati dan dua balonwakil bupati.

Dilihat pada buku absensi,yang mengambil formulir adatujuh orang. Dua formulir ba -lon bupati dan lima lainnya ba -lon wakil bupati. Dari merekayang mengambil formulir,yang mengembalikan formulirbu pati adalah Danar Rahmanto(Bupati Wonogiri) dan JokoPurnomo (anggota DPRDJateng) dan terakhir Joko Su to -po (Ketua DPC PDIP Wo no gi -ri), sedangkan yang me ngem-balikan formulir wakil bupatiadalah Suprapto (mantanSekda Wonogiri) dan Mu barok

(PNS di DKK Won o giri).Joko Sutopo ketika dihu -

bungi via telepon menjelaskankalau dirinya memang benartelah mengembalikan berkaspendaftaran balon bupati kepanitia. Itu dilakukannya padapukul 23.50. ‘’Saya mendaftarsebagai balon bupati lebihdikarenakan ingin berpolitiksecara total dan menjalankanamanat konstitusi,’’ kata Jekek.

■ Golkar BelumSementara itu, DPD Partai

Golkar masih menutup pin tu -nya rapat-rapat bagi merekayang ingin mendaftar balon

bupati maupun balon wakil bu -pati melalui partai ber lam bangpohon beringin tersebut.

Ketua DPD Partai GolkarWo nogiri, Edi Santosa, Selasa(10/3) menjelaskan, semua per -lu pertimbangan matang sertape mikiran jitu. ‘’Sebab, Pilkadaadalah penentuan ma sa depanWonogiri dalam kurun waktuli ma tahun ke depan. Kamitidak mau tergesa-gesa, tapi se -mua sudah kami rencanakan,”ucap Edi yang kini mendudukikursi Wakil Ketua DPRDWonogiri ini.■

Pm-Tj

Dor, Begal TersungkurPURBALINGGA- Jajaran Pol -res Purbalingga berhasil mem -bekuk dua anggota komplotanbe gal yang sering beraksi di wi -layah Purbalingga dan Ba nyu -mas. Dua tersangka yangber hasil diamankan masing-ma sing adalah DS (24), wargaDe sa Ledug RT 004 RW 003 Ke -ca matan Kembaran, Banyumasdan TN (25), warga Desa LedugRT 005 RW 004, Kembaran, Ba -nyumas. “Terakhir kali ke dua -nya melakukan kejahatande ngan merampok di sebuahminimarket yang ada di JalanRaya Padamara, Kecamatan Pa -damara, Purbalingga, pekanlalu,” kata Kapolres Pur -balingga AKBP Anom Setiadjidi dampingi Kasat ReskrimAKP Djunaedi dan KasubagHumas AKP Sitowati, Selasa(10/3).

Dijelaskan, salah satu pelakuyaitu TN sempat ditembak ka -ki nya oleh polisi. Pasalnya,yang bersangkutan sempathen dak melarikan diri saat di -kepung polisi di rumahnya. Se -lain membekuk dua pelaku,polisi juga mengamankan se -jumlah barang bukti. Antaralain sepeda motor Yamaha Va -

rio Techno CBS dengan No -mor Polisi (Nopol) R-5702-YEyang digunakan untuk me la -kukan aksi kejahatan. “Polisijuga menemukan sebilah golok,dua buah helm, jaket hitam dandan sepatu warna hitam yangdipakai saat melakukan peram -pokan di minimarket,” lan jut -nya.

Sebelumnya minimarket Al -fa mart Padamara yang berlo -kasi Jalan Raya PadamaraDe sa/ Kecamatan Padamaradisatroni perampok bersenjatatajam, Ra bu (4/3) dini hari.Uang, pu luhan slop rokokberbagai merk dan ponsel milikkasir di bawa kabur.

■ Todongkan GolokMenurut saksi mata, Mif ta -

hudin (21) warga RT 5 RW 3Desa Bumisari, Kecamatan Bo -jong sari, yang juga kasir mi ni -market tersebut, sekitar pukul00.30 WIB, dua orang yang ber -boncengan menggunakan sepe-da motor Vario Techno warnasilver datang dan me markirkankendaraan di ha la manminimarket. Seorang tu run danseorang lagi me nunggu di luar.

“Ternyata begitu di dalam,

orang tersebut langsung me no -dongkan golok ke saya. Sayayang ketakutan kemudian di -giring dan disuruh masuk kegudang,” katanya

Setelah dilakukan pe me rik -saan, ternyata diketahui keduape laku tersebut juga pernahmelakukan pencurian masing-masing di Stasiun Pengisian Ba -han Bakar Umum (SPBU)Klahang Sokaraja Banyumas.

Ke duanya dijerat dengan an -caman hukuman Pasal 365KUHP tentang Pencurian de -ngan Kekerasan. “Kami me -mang tidak memberikan to le-ransi kepada pelaku pencuriandan kejahatan begal di Pur ba -lingga. Jika masih nekad polisiti dak segan-segan untuk me -nem bak pelaku,” imbuh Ka -polres. ■

ST-Tj

SIDAK GUDANG BULOG : Bupati Amat Antono melakukan sidak raskin di Gudang Bulog Bondansari,Kecamatan Wiradesa, kemarin. Bupati melihat langsung kualitas raskin yang jelek.■Foto : Hadi Waluyo-Tj

Kuota Haji Kota PekalonganBertambah 48 OrangPEKALONGAN- Kuota haji Kota Pekalogan tahun ini bertambahsekitar 48 orang, jika tahun sebelumnya yang berangkat haji hanya360 orang, kini mencapai 408 orang atau mencapai satu kloter.Kuota sebesar itu telah terpenuhi. Dari jumlah itu 60 persenmerupakan wanita yang berusia lanjut serta berpendidikan SD atauSMP.

Demikian diungkapkan Kasei Penyelenggaraan haji dan umrohKementrian agama setempat Nadihf, Selasa (10/3).

Menurutnya, penambahan jumlah calhaj itu lantaran adanya pe -nambahan kuota propinsi yang mencapai 25 ribu orang dan KotaPe kalongan mendapatkan jatah 408 orang, jadi bukan kuota daerahko ta/kabupaten. Karena daerah tingkat II tidak memiliki kuota.“Prak tis jika missal terjadi, pembatalan keberangkatan haji se se -orang nomer di belakang daftar tunggu yang berhal berangkat. Danhal itu bisa saja bukan dari jamaah haji asal Kota Pekalongan namundae rah lainnya di wilayah Jateng. “Meski begitu kami sudah me -nyi apkan cadangan 9 calhaj untuk berangkat jika terjadi pembatalanbe rangkat haji karena sesuatu sebab,”katanya.

Ditambahkan, pihaknya menghimbau agar para calon jamaahha ji yang telah mendaftar, segera mengecek, bersangkutan masukpor si untuk berangkat tahun ini atau tidak. Karena jangan sampaisu dah mengikuti kelompok bimbingan haji tertentu, namun be la -kangan justru tidak bisa berangkat karena memang belum saatnya.Hal ini akan sangat mengecewakan.”Dimungkikan keberangkatanha ji pada bulan Agustus mendatang,”katanya. ■ K28-Tj

Pemkot Waspadai SpekulanTanah JalingkutPEKALONGAN- Rencana pembangunan jalur lingkar utara (Ja -ling kut), menghubungkkan wilayah Kota Pekalongan dengan Ka -bu paten Pekalongan serta Kabupaten Batang, belakangan me mun-culkan adanya spekulan tanah. Mereka mulai kasak-kusuk di lokasiuntuk membeli tanah murah untuk kemudian dijual dengan hargatinggi. Untuk itu, pemkot melakukan antisipasi dini, caranya me -was padai mengawasi proses jual beli tanah di kelurahan-kelurahanterkena jalingkut.

Walikota Pekalongan HM Basyir achmad, Selasa (10/3), me -nuturkan, munculnya sepekulan tanah kini terus diwaspadai. Pem -kot akan melakukan trasaksi tanah-tanah di lokasi terkena jalingkutyang belum berganti nama. Jika telah terjadi pergantian nama, halitu akan diwaspadai. “Dalam hal ini pemkot akan sangat hati-hati,tidak ingin terjadi hal –hal yang tidak diinginkan”katanya.

Terpisah, sejumlah masyarakat di wilayah Panjang, yang akanterkena pembangunan jalingkut, belakangan mulai mendatangikelurahan setempat untuk menanyakan lokasi persis lokasi yangterkena jalingkut. Selama ini mereka belum mengetahui secarapersis tanah mereka akan terkena jalingkut atau tidak. LurahPanjang Wetan, Nur Ahmad Ihsan kepada wartawan, menuturkanada warga yang mulai menanyakan pembangunan jalingkut itu.Diakui, pihaknya belum bisa menjawab secara tegas. ■ K28-Tj

DIBEKUK : Dua anggota komplotan begal yang pernah merampokminimarket dibekuk jajaran Polres Purbalingga. Kapolres AKP AnomSetiadji menginterogasi kedua tersangka. ■ Foto : Joko Santoso-Tj

Page 15: WAWASAN 11 Maret 2015

Agus Sarwono mengata -kan, aturan tentang bebasnar koba bagi para calon ke -pala desa tersebut,merupakankebijakan baru dalam pe nye -leng garaan pilkades di Te -manggung, di tahun 2015 ini.

Mantan Camat Bulu inimenambahkan, aturan ten -tang bebas narkoba bagi calonkepala desa tersebut i akandimasukkan dalam peraturandaerah (Perda) yang saat inimasih digodok di DPRD

Temanggung.

■ Tertangkap PolisiMenurutnya, syarat bebas

narkoba tersebut akan diber -lakukan setelah ada temuanseorang kades dan beberapaperangkat desa di KecamatanKedu, yang tertangkap polisisaat melakukan pesta nar ko -ba. “Penyalahgunaan narkobadi wilayah Kabupaten Te -manggung cukup mem pri -hatinkan. Oleh karena itu

pa tut diwaspadai dalam me -nen tukan calon pimpinanhing ga tingkat desa. Selainitu, juga sebagai upaya untukmemberantas nar ko ba,” ujar -nya.

Pelaksanaan pilkades se -rentak di 32 desa di Ka -bupaten Temanggung di ren- canakan akan digelar antarabulan Oktober – Novembermen datang.

Pilkades yang bakal di -gelar tersebut diperuntukan

un tuk mengisi jabatan 10 ka -des yang habis masa jaba tan -nya tahun 2015 dan 22 kadesyang habis masa kerjanya pa -da tahun lalu.

Ia mengatakan, PemkabTemanggungtelah me ng ang -gar kan dana Rp 1 miliar un -tuk penyelenggaran pilkadestersebut. Besaran anggaranpe nyelenggaraan pilkades dimasing-masing desa dise -suaikan jumlah warga ataudaf tar pemilih .■ Ias-Tj

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Calon Kades Harus Bebas Narkoba

150 Anggota Polres Magelang Ikuti Tes UrineMUNGKID- Sebanyak 150 anggotaPolres Magelang, mengikuti tes uri -ne yang dilakukan secara mendadakoleh Polda Jawa Tengah. Tes urineber langsung di Aula Mapolres Ma -ge lang tersebut, sebagai upaya un -tuk memberantas penggunaannar koba dan miras diinternal kepo li -sian sebagai aparat penegak hukum.

“Tes urine dilakukan seusai apel.Semua anggota kita giring ke aulauntuk tes urine yang sifatnya wajib,termasuk kapolres, wakapolres, pa -ra kabag dan kasat,” kata Wadir Re -serse Narkoba Polda Jawa Tengah,AKBP Andry Triaspoetra, di AulaPolres Magelang, Selasa (10/3).

Menurut AKBP Andry Trias poe -tra, seluruh personel polisi PolresMagelang tidak ada yang menge ta -hui kegiatan tes urine ini. Dengan

tes urine secara mendadak ini, di -mak sudkan untuk mengetahui apa -kah ada personel polisi yang terlibatnarkoba atau tidak. “Urine akan di -pe riksa di Semarang dan hasilnyaakan diumumkan oleh Polda. Tesuri ne ini dilakukan di seluruh Polressecara acak dan mendadak,” jelas -nya.

■ Ancaman PemberhentianKapolres Magelang, AKBP Rifki

menjelaskan, kegiatan ini untuk me -nin daklanjuti perintah Kapolda Ja -wa Tengah Irjen Pol Drs Nur Ali SH.Dengan langkah yang diambil Pol daJawa Tengah ini, sebagai lang kahuntuk memberantas narkoba danmiras sesusai arahan PresidenJokowi.

“Kami serius memberantas nar -

ko ba. Sebagai aparat penegak hu -kum, harus memberikan contohyang baik bagi masyarakat. Langkahserius tidak hanya keluar, tetapi ju -ga dilakukan ke dalam. Anggotayang main-main kami ingatkan bah -wa mereka akan kami tindak tegasdan maksimal. Jika perlu sampaipemberhentian sesuai imbauan pre -si den,” tegas Rifki.

Bagi anggota polisi yang terin di -kasi memakai narkoba, akan lang -sung ditindak tegas. Mereka yangposi tif akan diselidiki lebih lanjutuntuk dicari alat buktinya. Karenapidana umum, membutuhkan alatbukti berupa narkoba yang digu na -kan, sehingga langkah untuk me me -riksa urine bagi aparat kepolisian,benar-benar dilakukan serius.■

ali-Tj

TEMANGGUNG- Para calon kepala desayang mencalonkan diri dalam pemilihankepala desa di wilayah KabupatenTemanggung pada akhir tahun ini, lebih duluharus bebas dari narkoba. “Bebas narkobamerupakan salah satu syarat agar bisamengikuti pilkades,” kata Kepala BagianPemerintahan Desa Kabupaten Temanggung,Agus Sarwono, Selasa ( 10/3).

WONOSOBO- Tak pernahterbersit di benak Marfu’ah,akan meraih predikat JuaraII Wirausaha Mikro Sosialdari UKM Centre Univer -sitas Indonesia (UI) danCitibank. Penghargaan un -tuk mantan Kepala Desa(Kades) Kebrengan (duaperiode) itu diterima akhirFebruari lalu, di Jakarta.Pres tasi gemilang itu ber -

awal dari tekad untuk me -nanggulangi adanya kasuske kerasan dalam rumahtang ga (KDRT) yang me -nim pa beberapa kaum pe -rem puan di desanya. Di- bantu Basis Komunitas(Baskom) Desa dan Gene ra -si Muda Anti Kekerasan(Gen tira) Kebrengan, Mar -fu’ah mendirikan Kelom -pok Usaha Bersama (Kube)

pa da 2009 silam.Kube yang diberi nama

Annisa itu menjadi wadahaktifitas puluhan korbanKDRT untuk dilatih dalamberwirausaha kecil-kecilan.Antara lain, mengolah sing -kong menjadi tepung mo -kaf dan aneka jenis ma- ka nan ringan.

Tiga tahun berselang,usa ha mereka berkembang

baik sehingga menarik mi -nat para ibu rumah tanggalainnya ikut bergabung.“Ang gota Anisa sekarangtak sebatas para perem pu -an korban KDRT,” ujarnya,ke marin, saat menerimakun jungan Kepala DinasSosial (Dinsos) KabupatenWonosobo, Agus Purnomo.

Di rumah tinggalnya,Mar fu’ah bersama tujuhanggota Kube Aninsa te -ngah mengemas pangananberbahan dasar mokaf. Adacom bro, tiwul instan, te -pung mokaf, kue kering,dan klethuk.

■ DiapresiasiKepala Dinsos Kabu pa ten

Wonosobo, Agus Pur nomomenilai, perkem ba- nganKube Annisa me mang layakmendapat apre siasi danpihaknya akan terusberupaya untuk men dorongKube di Ke brengan agar bisaberkem bang lebih maju lagi.Agar ke depan, kaum perem -pu an di desa itu semakin giatberusaha, demi mewu jud kancita-cita menjadikan Ke -brengan sebagai sentraolahan ketela di KabupatenWonosobo.

Terkait itu, Agus siapmem fasilitasi kebutuhanKu be Annisa, terutama un -tuk mendukung perkem -bangan usaha. Untuk tam- bahan modal atau per alat anproduksi, Dinsos akanmen jembatani komunikasidengan pihak perbankan,agar mengucurkan kreditber bunga rendah untukUMKM.■

Tribudi Hartoyo-Tj

■ Wadahi Korban KRDT dalam Kelompok Usaha Bersama

Marfu’ah Raih Penghargaan Nasional

MATERI BERLALU-LINTAS : Petugas Satlantas Polres Magelang saat memaparkan materitentang tata cara berlalu-lintas di jalan raya.■ Foto : Tribudi Hartoyo-Tj

Pengisian Plt Direksi TSTJ, Pemkot Konsultasi ke BKSDASOLO- Pemerintah Kota (Pemkot) Surakarta segera menetapkan pelaksana tugas (Plt)Direksi Perusahaan Daerah (Perusda) Taman Satwa Taru Jurug (TSTJ), menyusulbakal berakhirnya masa jabatan pejabat definitif pada 20 Maret 2015. Meski sudahmenyiapkan dua nama bakal calon, namun penentuan siapa nantinya yang bakaldipilih masih harus menunggu hasil konsultasi Pemkot ke Balai KonservasiSumberdaya Alam (BKSDA). Demikian dikemukakan Sekertaris Daerah (Sekda)Surakarta Budi Suharto dan Walikota FX Hadi Rudyatmo ketika ditemui secaraterpisah hingga, Selasa (10/3).

Menurut Sekda Budi Suharto, pihaknya telah mengajukan dua nama bakal calonkepada Walikota Surakarta. Kedua nama tadi, salah satunya berasal dari internalPemkot dan lainnya dari Perusda TSTJ. Tapi nantinya yang dipilih hanya satu orang.PNS yang namanya diajukan sebagai calon, merupakan staff ahli. Pejabat eselon IInon job disebut terakhir dirasa pas sebagai calon direksi karena tidak mempunyaibeban kerja. Sedangkan yang berasal dari internal TSTJ didasari pertimbangan yangbersangkutan mampu mengelola Taman Satwa Taru Jurug.

Pada kesempatan berbeda Walikota Surakarta, FX Hadi Rudyatmo membenarkantelah menerima usulan dua nama bakal calon direksi TSTJ yang diajukan oleh Sekda.Namun demikian pihaknya belum bisa melakukan pemilihan sehubungan masihharus berkonsultasi ke BKSDA.■ K2-Tj

PENGHARGAAN NASIONAL : Marfuah dengan penghargaan yang diterima dari UKMCentre UI dan Citibank. ■ Foto : ist

TES URINE : Usai apel, sebanyak 150 anggota Polres Magelang, anteri mengikuti tes urine yang dilakukan secara mendadakoleh Polda Jawa Tengah. Tes urine berlangsung di Aula Mapolres Magelang.■ Foto : Ali Subchi-Tj

50 Sopir Ikuti Seleksi Awak TeladanMUNGKID - 50 sopir mengikuti seleksi pemilihan awak kendaraan umum teladan(AKUT) di Aula Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Magelang, Selasa (10\3)kemarin. Mereka terdiri dari sopir bus Antar Kota Antar Propinsi (AKAP), AngkutanKota Dalam Propinsi (AKDP), Pariwisata, Taksi, Angkutan Perbatasan, AngkutanPedesaan serta angkutan barang.

Menurut Kepala Dishub, Ismu Kuswandari, kegiatan ini merupakan bagian dariupaya menciptakan peningkatan etos kerja yang disiplin bagi para peserta. Merekadibekali berbagai pengetahuan seperti keselamatan transportasi, tata cara berlalulintas, pelayanan dan perizinan angkutan umum, Laik jalan kendaraan bermotor,Perundang undangan lalu lintas , Organda dan bidang asuransi jasa raharja.

“Dengan pembekalan ini, diharapkan para sopir dalam mengemban tugasnyatidak hanya berpikir sekadar mencari nafkah untuk mencukupi kebutuhan keluarga.Tapi bisa lebih bertanggung jawab terhadap keselamatan penumpang dan penggunajalan lainnya,” kata Ismu, saat membuka kegiatan tersebut.

Usai mendengarkan paparan dari unsur Polres, Dishub dan Organda, peserta akandiuji untuk menentukan tiga AKUT terpilih yang berhak menerima piagam danhadiah. Bagi peringkat pertama akan dikirim dalam pemilihan AKUT tingkat Jateng,mewakili Kabupaten Magelang.■ TB-Tj

Page 16: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

SOSOK

Nelayan Karimunjawa Manfaatkan GPSJEPARA- Penggunaan tehnologi GPS (GlobalPositioning System) mulai diperkenalkan dikalangan nelayan Karimunjawa. Peralatancanggih ini diharapkan bisa membantu me-reka untuk bisa meningkatkan hasil tang-

kapannya. Meski perlatan tangkap merekamasih tradisional, namun paling tidak de-ngan menggunakan GPS, para nelayan bisalebih efektif dan efisien dalam menetapkanwilayah tangkapan mereka. ■ dis-Tj

Razia Begal, 8 Orang Ditahan

Operasi ditujukan untukmemberantas berbagai tindakkejahatan seperti premanisme,begal dan lainnya. Hasilnya,sebanyak delapan orang di-amankan berikut dua sepedamotor tanpa surat-surat dan ke-lengkapan keamanan lainnya.

Titik-titik yang dijadikansasaran operasi adalah Per-tigaan Gandulan Taman, Si-randu, dan Pagaran. Sejumlahpengguna jalan yang melintasseperti sepeda motor, mobilpribadi hingga truk boks takluput dari pemeriksaan petu-gas, baik itu pemeriksaan surat-surat kendaraan maupun ba-rang bawaan yang mencuri-gakan. Para pengendara yangkedapatan tidak dapat me-nunjukkan surat-surat lang-sung dikenakan tindakan pe-langgaran (tilang).

Kapolres Pemalang AKBPDedi Wiratmo SIK serta se-jumlah perwira lainnya jugaikut terjun langsung melak-sanakan operasi yang digelar ditengah rintik hujan tersebut.Sejumlah pengguna jalan sem-

pat kaget dengan giat operasiyang dilaksanakan serentaktersebut, bahkan di Gandulansempat ada sebuah sepeda mo-tor yang langsung balik kananmelarikan diri melihat ada ra-zia.

■ Mabuk-mabukanMelalui Kasubag Humas

AKP Harsono SH, dijelaskanbahwa Operasi Bina Kusumadigelar mulai tanggal 5 hingga11 Maret. Selain itu dilakukanpula operasi rutin yang diting-katkan. Semuanya untuk antisi-pasi premanisme maupun be-gal yang masih marak. Petugasyang dikerahkan seluruhnyamencapai 150 personel, yangterdiri dari Satreskrim, Sabha-ra, Lalu-lintas maupun Intel.

“Hasilnya diamankan dela-pan orang yang antara laintengah nongkrong dan mabuk-mabukan, sementara dua lain-nya ada indikasi akan mengi-kuti balap liar dari mereka inijuga tercium berbau alkohol,”tegasnya.■

Obo-Tj

PEMALANG- Personel Polres Pemalang dari

berbagai fungsi diterjunkan dalam operasi yang

digelar serentak di tiga titik pada Senin (9/3)

malam hingga Selasa (10/3) dinihari.

OPERASI BEGAL : Polres Pemalang saat menggelar operasi untuk meminimalisasi gerak begal dan berbagai bentuk kejahatan lainnya,khususnya di malam hari. Operasi dilakukan hingga Selasa (10/3) dinihari. ■ Foto : Probo Wirasto-Tj

Bupati Minta PG Sragi dan Petani Koreksi DiriKAJEN- Bupati PekalonganDrs H Amat Antono MSi me-minta petani tebu, AsosiasiPetani Tebu Rakyat Indonesia(APTRI), dan PG Sragi, salingmengkoreksi diri untuk per-baikan ke depan. PG Sragi jugadiminta lebih transparan ke-pada petani tebu, sehingga ke-curigaan petani bisa berku-rang.

“Saya juga nanam tebu danmengalami kerugian karenarendemennya (kadar air dalamtebu, red)) rendah,” ujar BupatiPekalongan, Drs H Amat An-tono MSi, dimintai tangga-pannya atas rencana aksi unjukrasa petani tebu di KabupatenPekalongan, Selasa (10/3) ke-

marin.Antono menerangkan, ren-

demen tebu ditentukan olehbeberapa faktor, di antaranyakualitas tebu yang ditentukanoleh bibit tanaman tebu, pe-meliharaan tanaman, dan wak-tu penebangan. Selain itu,proses giling juga mempe-ngaruhi kualitas rendemantebu. “Mari kita saling mengo-reksi diri ber-sama-sama untukperbaikan ke depan, apa yangharus dilakukan petani,APTRI, pemda, dan PG Sragi,”lanjutnya.

Antono mengakui, kontri-busi PG Sragi terhadap peme-rintah daerah belum terlalusignifikan, dibandingkan keru-

sakan jalan yang diakibatkanoleh lalu-lintas angkutan tebu.Namun, lanjut Antono, yanglebih penting lagi adalah man-faat bagi kesejahteraan petanidan masyarakat di KabupatenPekalongan atas keberadaanPG Sragi tersebut.

■ Gula ImporSementara itu, pengurus

APTRI Kabupaten Pekalongan,H Slamet, menyatakan, salahsatu faktor rendahnya hargagula di Kabupaten Pekalongankarena maraknya gula imporyang masuk ke Indonesia, te-rutama di Jawa dan Kaliman-tan. “Banyak gula impor ravi-nasi di Jawa dan Kalimantan,

sehingga harga gula rendah,”tandasnya.

Seperti diberitakan, akibattingkat rendemen yang ren-dah, sejak tahun 2013 petanitebu di Kabupaten Pekalonganterus mengalami kerugian.Kondisi paling parah dialamipetani tebu pada tahun 2014,sehingga banyak petani yangterlilit hutang akibat hasil pa-nen tebu jauh dari biaya pro-duksi yang sudah dikeluarkan.Oleh karena itu, ribuan petanitebu di Kabupaten Pekalongandan sekitarnya akan meng-gelar aksi demo besar-besaranke Pabrik Gula (PG) Sragi,Kabupaten Pekalongan.■

haw-Tj

Menhub Resmikan Railbus Solo-WonogiriSOLO- Setelah berulang kalimengalami penundaan, akhir-nya Railbus Bathara Kresna re-mi dioperasikan. Peluncuranpengoperasian moda transpor-tasi berbasis rel yang akan me-layani rute Solo-Wonogiri se-cara reguler, dijadwalkan akandilakukan Menteri Perhubu-ngan (Menhub) Ignasius Jonanpada Rabu (11/3) hari ini.

“Sedianya peresmian pelun-curan railbus akan dilakukanPresiden Joko Widodo. Na-mun karena presiden ada acaradi Nangroe Aceh Darusalam(NAD), peresmian dilakukanMenhub”, kata Kepala DinasPerhubungan Komunikasi danInformatika (Dishubkominfo)Kota Surakarta Yosca HermanSoedradjad, Selasa (10/3).

Berbagai persiapan telah di-lakukan untuk pengoperasianrangkaian kereta api yang di-buat PT INKA Madiun semasaJoko Widodo menjabat sebagaiWalikota Surakarta. Bahkansecara khusus DishubkominfoSurakarta telah menyekolah-kan empat staf ke PT INKAuntuk mempelajari railbus. Pe-ngoperasian railbus Solo–Wo-nogiri dengan jadwal dua per-jalanan sehari, diharapkan da-pat mengurangi kepadatanarus lalu-lintas di jalan raya.

‘’Harga tiket bisa dijangkaumasyarakat. Sesuai rencanayakni Rp 4.000 per penum-pang,‘’ terangnya.

Walikota Surakarta FX Hadi

Rudyatmo mengungkapkan,operasional railbus dilakukanoleh PT KAI. Pemerintah kotaSurakarta hanyalah memban-tu meniadakan gangguan per-jalanan railbus. Semisal mera-pikan tumbuhan dan rantingpohon di sepanjang BrigjenSlamet Riyadi. ■

K2-Tj

DIRESMIKAN HARI INI : Railbus tengah melintas di jalan Brigjen Slamet Riyadi Solo berdampingandengan moda trasportasi lainnya■. Foto : Bagus Adji W-Tj

Sarinem Tewas Gantung DiriWONOGIRI- Sarinem, nenekberusia 70 tahun yang tinggaldi Dusun Ngaluran RT 04 RW01, Desa Sumberagung, Keca-matan Pracimantoro, Wono-giri, Selasa (10/3) ditemukantewas menggantung di pohonmangga di sebelah rumahnya.Peristiwa tersebut kali pertama

diketahui oleh Ngatiyo, te-tangganya.

Camat Pracimantoro, War-sito melalui Kasie Trantib Ke-camatan Pracimantoro, Hardie,kepada Wawasan membenar-kan adanya peristiwa tersebut.‘’Sekitar pukul 05.00, Ngatiyokeluar rumah dan melihat kor-

ban sudah menggantung dipohon mangga menggunakantali plastik. Seketika Ngatiyokaget dan berteriak minta to-long,’’ kata Hardi.

Peristiwa tersebut kemu-dian dilaporkan ke perangkatdesa dan diteruskan ke Mus-pika. ‘’Tim dari kecamatan

datang bersama petugas medisuntuk memeriksa korban. Dandiketahui kematian korbanmurni karena bunuh diri.Setelah diperiksa jenazah di-serahkan kepada keluarga un-tuk dimakamkan,’’jelasnya. ■

Pm-Tj

Suka TantanganMENYUKAI tantangan,itulah yang selalu dila-kukan Manajer HotelMarlin Pekalongan,David L Sanur. Se-hingga tidak meng-herankan, lulusanPerhotelan di PatraJakarta, tertantangsaat dipercaya me-ngelola Hotel Merlindi Wiradesa Pekalo-ngan. Berbagai terobosan terus dilakukan, sehingga keberadaanhotel yang diampunya semakin moncer.

Jerih payah tersebut menghasilkan sertifikat resmi dari Ser-fitatama. Untuk mendapatkan sertifikat tersebut tidak mudah,mengingat penelitian untuk memenuhi kriteria diakui sangatjlimet. Bagaimana tidak, penilaian mulai dilakukan dari aspeklegal, SO setiap divisi, kelangkapan kamar, kelayakan gedung,IPAL, dapur, kamar, pemadam kebakaran, sampai surat izin alatpenangkal petir harus ada.

Setelah dinilai, Hotel Merlin mendapatkan nilai 424 dari stan-dar minimal 312 poin. Sehingga menjadi satu-satunya hotel bin-tang 2 fasilitas bintang 3 di pantura Karisidenan Pekalongan. “Kinijerih payah itupun telah tuntas terbayarkan,” katanya.

Keberadaan Hotel Merlin yang berada di Jalan wiradesa no 25Pekalongan tersebut, semakin diperhitungkan apalagi merupakansatu-satunya hotel yang berada di pantura yang mengantongisertifikat tersebut.

Pria yang sudah terjun 10 tahun di perhotelan dan ayah daridua anak ini, mengungkapkan perhotelan bukan semata menjualjasa, melainkan juga keramahtamahan.

Menurutnya, dengan diterimnaya, liberalisasi di bidang jasadan industri di dunia perhotelan, standarisasi seperti ini cukuppenting. Apalagi saat ini menjelang diberlakukannya MEA (Ma-syarakat Ekonomi ASEAN) di akhir 2015, sehingga persainganlebih kompetitif. ■

Janti Artati-Tj

Tertimpa Longsor, Rumah Katijo RobohWONOGIRI- Hujan yang mengguyur wilayah Wonogiri telahmengakibatkan bencana alam di dua tempat pada Selasa (10/3).Di wilayah Kecamatan Tirtomoyo terjadi tanah longsor yangmerusak rumah warga, sedangkan di wilayah Kecamatan Ero-moko merusak saluran irigasi.

Bambang Haryanto, Kepala Pelaksana Harian Badan Penang-gulangan Bencana Daerah (Lakhar BPBD) Wonogiri, kepadaWawasan, Selasa (10/3) menginformasikan bahwa di DusunDadapan RT 01 RW 06 Desa Sukoharjo, Kecamatan Tirtomoyotelah terjadi tanah longsor pada tebing setinggi 8 meter dan lebar20 meter. Atas peristiwa tersebut rumah Katijo (64) rusak parahpada bagian belakang dan samping kanan jebol dan roboh.

‘’Upaya evakuasi sudah dilakukan, korban jiwa tidak ada.Karena bangunan sebagian masih memungkinkan dan bisadigunakan untuk tempat tinggal maka korban tidak mengungsi,’’kata Bambang.

Untuk menyingkirkan material yang menimpa rumah, lan-jutnya, telah dilakukan kegiatan kerja bakti oleh BPBD bersamarelawan dibantu TNI Polri serta warga setempat. Sedangkan ban-tuan logistik untuk korban bencana juga sudah diberikan.

Sementara, Danang Erwanto, Camat Eromoko juga mengin-formasikan kalau di wilayahnya juga terjadi bencana alam. Saluranirigasi Dusun Demangan. Desa Ngunggahan, jebol karena tak kuatmenahan air. Tanggul yang jebol lebarnya 2,5 meter, tinggi 6 meterdan panjangnya 30 meter. Atas persitiwa tersebut, persawahanyang berada di sebelah jebolnya tanggul, menjadi kebanjiran. Dankalau tidak segera dibenahi, di saat kemarau nanti mengganggusuplai air irigasi. ■ Pm-Tj

Page 17: WAWASAN 11 Maret 2015

GEDUNG BERLIAN - Wakil Ke -tua DPD Partai Demokrat Jateng,AS Sukawijaya alias Yoyok Su ka -wi mengatakan, partai koalisinyaakan melakukan roadshow dengansesepuh yang pernah memimpinKota Semarang. Mereka yangakan dikunjungi antara lain Su ka -wi Sutarip, Soetrisno Suharto, danGanang Ismail (putra mantan Gu-bernur Jateng Ismail).Menurut Yoyok, roadshow akan

di lakukan koalisi Partai De mo -krat, Partai Keadilan Sejahtera(PKS), dan Partai Golkar (PG) Ko -ta Semarang, menjelang pembu-

kaan perekrutan bakal calon (b a -ca lon) Walikota Semarang. “Kami berharap mendapatkan

ma sukan, dan akan mengemasma sukan itu untuk penjaringanse suai dengan masukan-masukandari para tokoh,” terang KetuaKomisi E DPRD Jateng, saat dite-mui di Gedung Berlian, Jalan Pah -lawan, Selasa (10/3).Yoyok mengatakan, jika tiba

ma sanya melakukan perekrutanbacalon Walikota Semarang, pi-haknya akan menghilangkan stig -

Melihat PKL (pedagang kaki lima)yang main kucing-kucingan denganaparat penegak hukum, adalah halyang biasa dalam kehidupan sehari-hari. Citra Satuan Polisi PamongPraja (Satpol PP) yang beringas,kasar, dan arogan, kini harus di-geser menjadi citra yang humanis.

MEMPERINGATI HUT SatpolPP ke-65 dan HUT Satuan Perlin-dungan Masyarakat (Linmas) ke-53, kemeriahan acara pun dipa- merkan di Lapangan Pancasila,Simpanglima, Semarang, Selasa(10/3). Berbagai atraksi dan per-tun jukkan dilakukan para ang -gota Satpol dengan penuh ke ga-gahan.Berseragam hijau lumut, ba -

risan pasukan Satpol tertata rapida lam upacara HUT Satpol danLinmas. Puluhan pasukan Satpolme lakukan brikade dalam atraksi

24°C

31°C

23°C

30°C

24°C

32°C

25°C

32°C

25°C

32°C

24°C

31°C

Sumber : BMKG Jawa Tengah

04.29 11.52 14.59 17.58 19.04Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Tengah.Ks

Satpol PP Ubah Kesan Bengis jadi Humanis

MENARI: Sekda Jateng Sri Puryono, ikut menari ketika mena-iki kepala reog yang dimainkan parapetugas Satpol PP dalamperingatan HUT ke-65 dan Linmaske-53 di Lapangan Pancasila, Sim-panglima, Semarang, Selasa (10/3).n Foto: Fitria Rahmawati. Bersambung ke hal 21 kol 3

TEMBANG-TEM-

BANG kenangan tempodulu yang dilestarikansejumlah komunitaswarga Kota Semaranghingga kini juga melekatpada jiwa Nova Dita

Aulia. Warga Pa sa -dena, Candi KencanaRaya, Semarang, me-ngaku sangat mengge-mari lagu-lagu le gen-daris kekayaan nusan-tara ini.

Menurut dia, jiwanyasudah menyatu denganhobinya yang seringmanggung, me nya nyi -kan lagu-lagu legenda -ris masa lalu itu. ‘’Sayabergabung dengan komunitas Spellanos (spesial lagu-lagu nostalgia) serta Fans Koes Ploes di Semarang,’’aku gadis kelahiran 1987, belum lama ini.

Selain bergabung dengan komunitas musik tem-bang kenangan, Nova juga sering bersama kelompok

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Bersambung ke hal 21 kol 1

Rabu, 11 Maret 2015

Tiga Mesin Ding Dong DisitaGAYAMSARI - Aparat Polres-tabes Semarang, menyita tigamesin judi ding dong di sebuahru mah di daerah Dargo, Ga -yam sari, Selasa (10/3) dini ha -ri. Sebelum penindakan ter -sebut dilakukan, diduga mesintersebut baru saja digunakanuntuk bertransaksi.

Saat dicek oleh petugas,me sin tersebut masih dalamke adaan panas. “Kami mendu -ga mesin baru saja dimainkandan ditinggalkan,” ungkap Wa -kasat Reskrim Polrestabes Se-marang, Kompol Sukiyono.

Untuk itu, lanjut dia, pihak-nya masih terus melakukan pe -ne lusuran hingga praktik per -judian tersebut bisa terbongkar,termasuk siapa pemilik tempatusaha ilegal tersebut.

“Saat penindakan tempat ituda lam kondisi sepi. Kami su -dah mencoba meminta kete-rang an warga sekitar tapi be -lum ada yang mengaku me -nge tahui pemiliknya,” ujarnya.

Selain menyita mesin judi

SPOTLIGHT

Bersambung ke hal 21 kol 1

Bersambung ke hal 21 kol 1

BARUSARI - AKP Hadi seharus-nya tak menduduki jabatan seba-gai wakil kepala Polsek Gu nung-pati, karena memiliki rekam jejakyang bertolak belakang denganja batan yang diemban. Dia pernah mendekam di ta -

han an Lapas Kedungpane selamati ga bulan, terkait kasus penga-nia yaan pada 2004 silam. Semen-ta ra jabatannya sebagai Wa ka pol -

sek diemban pada 2014 atau 10 ta -hun, setelah menjalani hukuman.Kapolrestabes Semarang, Kom -

bes Djihartono mengatakan, re -kam jejak seharusnya menjadiper timbangan dalam pemberianja batan seorang anggota polisi.Ter kait jabatan yang disandangHa di, Djihartono mengatakan, ke -putusannya berada di Dewan Ja-bat an dan Kepangkatan (Wanjak).

“Semua keputusan pemberianja batan berada di Wanjak. De-ngan kejadian ini saya akan lebihse lektif lagi,” ujarnya, Selasa(10/3).Pihaknya telah memasukkan

ka sus pelanggaran kode etik danpi dana oleh perwira pertama se-ba gai bahan analisa dan evaluasi

Yoyok Sukawi

Bersambung ke hal 21 kol 1

Foto: Jaka N

n Bacalon Koalisi Demokrat, PKS dan Golkar

Jangan Berpikir Dimintai Uang

n Kasus Polisi Nakal

Diburu, AKP Hadi Hidup Pindah-pindah

Hal itu disampaikannya usaimem buka Musrenbang RencanaKerja Pemerintah Daerah (RKPD)Kota Semarang yang digelar di Ru -ang Loka Krida, Lantai 8 GedungMoch Ihsan kompleks Balai KotaSemarang, Selasa (10/3).

Pro dan kontra yang muncultentang rencana pem-bangunan TransStudio di TBRSdan Won deria,menurut nya ka-rena ada mis-

komunikasi dalam penyampaian se-buah rencana kebijakan.

“Tapi tidak apa-apa, bagi sayalebih baik ribut di depan daripada dibe lakang. Ini bentuk partisipasi ma-syarakat karena cinta merekapa da kota. Dan ini

menjadi langkah awal dalam per-baikan komunikasi,’’ paparnya.

Ia sekali lagi menegaskan, takada niat menggusur TBRS. ‘’Kese-pa katan yang telah dilaksanakan,ha nya kesepakatan awal dalam

sebuah rencana kerja sama,” papar -nya.

Diakuinya, PT Trans Ritel Propertimemang membidik Wonderia di Ja -lan Sriwijaya, sebagai lokasi inves-

tasi rencana pem ba-ngunan Trans Stu-

dio Semarang. Pihaknya ju -

ga membu ka

BALAI KOTA - Walikota

Semarang Hendrar

Prihadi kembali

menegaskan, siap

mengakomodir

kepentingan seniman,

budayawan, maupun

masyarakat umum dalam

rencana pembangunan

Trans Studio di Kota

Semarang.

n Rencana Pembangunan Trans Studio

Tak Ada Perda Dilanggar

Trans Studio Akan Gairahkan Warga Semarang

LOKASI: Wahana permainan Wonderia yang kini tak bergairah, rencananya akan dibangun lokasi wahana Trans Studio seperti TransStudio di Bandung. n Foto: Harviyan

BALAIKOTA - RencanaTrans Studio yang menyaji-kan wahana permainan mo -dern di Wonderia, Jalan Sri -wijaya, Semarang, akanmenggairahkan warga KotaSe marang. Demikian di ka ta -kan Kepala Dinas Kebudaya -an dan Pariwisata Kota Se ma-rang, Masdiana Safitri, Selasa

(10/3).‘’Warga siap menyambut

pengunjung atau wisatawanlokal dan mancanegara, yangberkunjung ke Kota Lunpia.Kuliner Lunpia yang sudahdipatenkan sebagai kulinerwarisan budaya tak benda,’’kata Masdiana, ketika dihu -bungi Wawasan.

Menurut dia, pihaknya si -ap melakukan tahapan-taha-pan untuk mempersiapkandiri, terkait dengan rencanaKo ta Semarang akan diba-ngun Trans Studio Ritel Pro-perti .“Meski masih relatif cukup

lama, tetapi sosialisasi atauko munikasi dengan pihak-pi -

hak terkait sesuai tahapan su -dah dilakukan untuk persia-pan hadirnya wahana per ma-in an modern di Kota Sema -rang ini,” katanya.Masdiana Safitri menegas-

kan, bahwa rencana hadirnyaTrans Studio tidak akan meng-

Bersambung ke

hal 21 kol 3

Lestarikan Tembang Kenangan

Bersambung ke hal 21 kol 3

Foto: Unggul Subagyo

Page 18: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Partisipasi Wanita di Pilkada Harus DidorongSEMARANG – Masih ada yangberpandangan perempuan ada-lah sosok lemah, halus, dan emo-sional. Namun sebaliknya, me-mandang laki-laki adalah sosokyang gagah, berani dan selalurasional. Pandangan tersebutmembuat perempuan gamanguntuk menjadi pemimpin. KetuaYayasan Semarang Waras Sejah-tera (SWS) Hj Hevearita Gunar-yanti Rahayu mengakui, isu ke-setaraan gender dan gerakanemansipasi menuntut persamaanhak perempuan dalam berbagaibidang kehidupan. Banyaknyaprestasi dan keterampilan diya-

kini antara perempuan dan laki-laki tidak banyak perbedaan.“Prestasi itu bisa kita lihat darikepemimpinan dan peran perem-puan dalam kehidupan politik,”katanya, Selasa (10/3).

Menurut Bu Ita, panggilanakrab Hevearita, memimpin bu-kan masalah gender, namun ma-salah kesempatan, integritas dankecakapan. Momen Pilkada seca-ra langsung tahun ini, merupa-kan momentum strategis bagikaum perempuan untuk andilbagian menjadi pemimpin yangpopulis dan akomodatif, se-hingga mampu membawa aspi-

rasi kaum perempuan.“Selama ini masih ada diko-

tomi antara laki-laki dan perem-puan dalam pesta demokrasi.Momentum pilkada serentak di21 kabupaten/kota di Jatengmenjadi ajang pembuktian politikperempuan untuk tampil,” kata-nya.

■ Sangat SignifikanEksistensi perempuan tidak

bisa dianggap remeh mengingatjumlah pemilih perempuan seca-ra kuantitas sangat signifikan un-tuk mendukung kemenangan ca-lon kepala daerah. Bu Ita yang

juga bakal calon Wakil WalikotaSemarang dari PDIP ini meng-ungkapkan, keterlibatan perem-puan dapat menjadi solusi suksestarget pembangunan dan politik,sehingga perlu mendorong par-tisipasi perempuan dalam pilka-da.

“Perempuan jangan hanyamenjadi penonton dalam pilkada,tapi harus menunjukkan peranaktifnya dalam proses demokrasidi Indonesia, termasuk di Jateng.Upaya itu sekaligus mendorongperempuan untuk berani men-calonkan diri sebagai calon ke-pala daerah,” tegasnya.■ M9-YnHj Hevearita Gunaryanti Rahayu. ■ Foto : ist

BERBAHAYA : Sejumlah anak berenang di bawah jembatan rel kereta api di Banjir Kanal Barat, tepatnya di sekitar rel Jalan Kokrosono. Pasalnya,kedalaman sungai hampir mencapai 1,5 meter ketika musim hujan. ■ Foto : Harviyan-Yn

■ Muscab IDI Kota

3 Dokter Siap Bersaing

Dokter Maulana adalah lulu-san Fakultas Kedokteran Univer-sitas Diponegoro angkatan tahun1996. Sedangkan dr Elang meru-pakan ketua panitia pemilihanketua IDI Semarang. Sementaradr M Gautama yang merupakanseorang PNS DKK Kota Sema-rang.

Musyawarah Cabang (Mus-cab) IDI yang akan di gelar padaRabu (11/3) hari ini pukul 12.00 -16.00 WIB di Aula Diklat RSUP drKariadi Semarang. Salah satu daritiga kandidat ini akan menggan-tikn ketua IDI Semarang se-belumnya yaitu dr HermanKristanto.

Salah satu dari tiga kandidat,dr,Maulana menyampaikan be-berapa program yang ingin di ca-painya jika ia terpilih nantinya.Pria pemilik jaringan klinik Kese-hatan (KLINIKITA) dan pernahmenjadi Kepala Puskesmas ditiga tempat ini memutuskan

mundur untuk berkarier di swas-ta.

Ia ingin menjadikan IDI bukanhanya sebagai wadah profesionalbagi rekan seprofesinya, tapi jugasebagai ajang share untuk per-masalahan yang sedang dihadapianggotanya. “IDI adalah sebagaitempat bernaung dokter yangprofesional, mengerti dan men-gayomi para anggotanya. Di-mana setiap pengurus IDI kotaSemarang dan anggotanya bisalebih saling mengenal,” ujarnyakepada Wawasan melalui rilisnya,Selasa (10/3).

■ Program PemerintahDia yakin di dalam kesibuk-

kannya sebagai dokter yang me-rupakan mahluk sosial ingin ber-bagi sehingga nantinya diharap-kan sesama anggota IDI Kota Se-marang bisa saling mengenal le-bih baik sebagai teman sejawat.

“Saya mendengar, merasakan,

melihat banyak teman sejawatyang ingin berbagi masalah dantantangan dalam kesehariannyasebagai dokter,” paparnya di Se-marang.

Sebagai pembicara & konsul-tan bisnis tentu dirinya juga me-mahami bahwa IDI harus diman-faatkan bukan hanya untuk ang-gotanya saja, tetapi juga masya-rakat luas. Ia juga ingin semua

anggotanya mendukung dan me-mandang positif program pemer-intah dibidang kesehatan sepertiBPJS dan JKN

Didalam JKN, Maulana inginsemua pihak saling bahu-mem-bahu dan mendukung programJKN dengan baik dan saling men-guntungkan, dalam hal ini BPJSsebagai operator dan DKK seba-gai regulator akan saling mem-berikan kebaikan kepada ekse-kutor lapangan sekaligus pro-vider untuk masyarakat denganbaik.

“Saat ini yang harus kita per-juangkan adalah pembagian jum-lah peserta kapitasi BPJS secaraadil dan merata kepada providertingkat pertama sehingga para te-man sejawat dokter yang mela-yani tidak separuh hati karenabelum mencapai nilai yang eko-nomis dalam melayani pesertaBPJS ini,” jelasnya.

Selain itu dalam permasalahanizin praktik kepada dokter, Mau-lana ingin memperjuangkan ang-gota IDI Semarang dari berbagairagam dokter yang mempunyaikeahlian khusus dan mempunyaipermasalahan keterbatasan suratijin praktiknya, pungkasnya. ■

M13-Yn

Foto: dok.

dr,Maulana Andrian Sukamto

TEGALSARI - Tiga kandidat kuat siap bersaing se-bagai calon ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI)mereka adalah dr Maulana Andrian Sukamto, drElang Sumambar, dan dr M Gautama.

Jateng Raih Penghargaan AditangguhGUBERNURAN - Gubernur Ja-wa Tengah Ganjar Pranowo me-nerima penghargaan Aditangguhatas pengabdian, kepemimpinan,dan jasa-jasanya yang luar biasadalam penanggulangan bencana.Penghargaan diserahkan WakilPresiden RI Jusuf Kalla, pada Ra-pat Koordinasi Nasional Penang-gulangan Bencana 2015, di HotelBidakara Jakarta, Selasa (10/3).

Politikus PDIP itu mengaku,penghargaan tersebut merupa-kan kejutan dan hasil kerja kerasbersama. Baik dengan Badan Pe-nanggulangan Bencana Daerah(BPBD) Provinsi Jawa Tengah,pemerintah kabupaten/kota,maupun seluruh masyarakat.

“Kalau saya pribadi tentu bu-kan siapa-siapalah saya. Ini kare-na kerja masing-masing kabu-paten/kota yang sangat responsifdan saya juga mengapresiasi.Penghargaan ini sungguh-sung-guh saya persembahkan kepadamereka,” ungkap Gubernur me-lalui rilisnya kemarin.

Mantan anggota Komisi II

DPR-RI itu mengatakan, tanggapdarurat ter-sebut salah satunyadibarengi de-ngan penerapanteknologi yang mumpuni. Guber-nur mengaku, penerapan early

warning system (EWS) yang diker-jakan oleh ber-bagai elemenseperti Universitas sangat efektif.

“Saya bayangkan wilayah Ja-wa Tengah bagian timur bekerja

sama dengan UNS, bagian utaradengan Undip, barat dengan Un-soed. Kalau ada pusat studi ben-cana yang bisa digerakkan, pastitop. Ada relawan-relawan yangluar biasa untuk penguranganrisiko bencana. Pramuka, Mapala,PMI, radio Orari, RAPI, juga luarbiasa. Makin hari komunikasimereka dengan saya luar biasa,”imbuhnya.

Kepala Badan Nasional Pe-nanggulangan Bencana (BNPB)Syamsul Ma’arif dalam pidato-nya menyatakan, diberikannyapenghargaan kepada Ganjar Pra-nowo karena perannya dalampenyelengga-raan penanggulan-gan bencana di Jawa Tengah. Pi-haknya berharap kinerja tersebutdapat terus ditingkatkan.

Selain itu, keselarasan dalampenanggulangan bencana dengandaerah lain pun mesti dibangundengan baik mengingat bencanaterjadi tidak mengenal batas wi-layah dan bisa terjadi kapansaja.■

M9-Yn

BERSAMA : Gubernur Jateng Ganjar Pranowo (paling kiri) bersamaKepala BNPB Syamsul Ma’arif (kedua kiri), dan Wapres RI Jusuf Kalla(kedua kanan) berfptp bersama usai raih penghargaan Aditangguh. ■Foto: Ist.

Page 19: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Sidang lanjutan pemeriksaanperkara terdakwa, Selasa (10/3) ke-marin digelar dengan agendamemeriksa saksi-saksi. Empat saksidiperiksa, mereka Aiptu SuryantoDanan Jaya, Brigadir Kusno Wi -dodo, Slamet Sutomo dan Widodo,empat anggota Polda Jateng.

Di hadapan majelis hakim yangdiketuai I Komang Adyatna parasaksi yang bertugas di SentraPelayanan Kepolisian Terpadu(SPKT) Polda Jateng mengatakan,terdakwa ditangkap di parkiranMapolda Jateng.

“Sebelumnya pada 20 Agustus2014 ada laporan mengenai pencu-likan seorang ibu oleh anaknya.Atas hal itu, kami diperintah kepalajaga SPKT untuk mencari barangbukti di mobil yang dibawa ter-dakwa,” kata saksi Aiptu Suryantodalam sidang terbukan umum di

Pengadilan Negeri (PN) Semarang,kemarin.

Dari pemeriksaannya, petugasmencari barang bukti yangdikatakan sebagai alat untuk men-gancam korban. Selain menemukanobeng dan gunting, petugas tanpasengaja menemukan upal yang ter-simpan di kursi sopir bagian kan-tong belakang.

“Di jok belakang dekat sopirditemukan upal. Ada 5 bundel pec-ahan Rp 100 ribu sebanyak 488 lem-bar,” kata saksi.

■ Laporan PenculikanAtas temuannya itu, petugas lalu

mengamankan tersangka danmengintrogasinya di ruang SPKT.Dari penyelidikannya, Ipda Agus

lalu dibawa ke Ditreskrimsusuntuk diproses.

“Sempat kami tanya milik siapadan dijawab milik teman yangdibawakannya. Ditanya asal usulbarang, dijawab dari temannya,”imbuhnya.

Saksi Widodo, petugas piketPropam Polda Jateng yang kala ituikut memeriksa, mengakui jikauang itu adalah palsu. “Secara kasatmata itu uang palsu,” kata dia.

Atas keterangan saksi, terdakwadidampingi kuasa hukumnyamenyatakan, kasusnya terungkapberawal dari laporan dugaan pen-culikan dengan korban Titik aliasKatie. Terdakwa yang sebelumnyabertugas di Polair Pelabuhan Tan-jung Emas itu mengaku, upal terse-

but milik temannya.“Sempat kami tunjukkan ke

mereka (saksi), KTP pemilik upalagar difotocopi,” kata terdakwa.

Sidang pemeriksaan terdakwaIpda Agus sementara ditunda sam-pai Selasa (17/3) dengan acara pe-meriksaan saksi ahli. “Akan kamihadirkan saksi ahli dari Bank In-donesia,” kata Jaksa PenuntutUmum (JPU) Kurnia.

Diketahui, terdakwa ditangkapdi halaman parkir Polda Jateng atasdakwaan menyimpan uang palsu.Ia dijerat Pasal 36 ayat 2 UU nomor7/ 2011 tentang mata uang.

Atas perbuatannya, terdakwadiancam pidana 15 tahun dan pi-dana denda mulai Rp 10 miliar –Rp50 miliar. ■ rdi-Yn

■ Ditemukan Barang Bukti Rp 48,8 Juta

Perwira Polda Terlibat Kasus Upal

■ PT Nyonya Meneer Terancam Pailit

Jumlah Utang Belum DisepakatiBARUSARI - HarapanAdi Agung Nugroho(34) untuk bisa bekerjadi pelayaran musnah ak-ibat tertipu. Hal itulahyang membuat pemudatersebut lapor ke Mapol-restabes Semarang. Apa -lagi selama ini Adisudah mengeluarkanuang untuk mengurusijzn berlayar cukup ba -nyak.

Saat ditemui warta -wan Selasa (10/3), Adimengaku, nekat men-gadu ke Polrestabes Se-marang, lantaran telahdirugikan cukup ba -nyak. Penipuan, menu-rut pemuda asalNge srep, Banyumanikitu berawal pada awalNovember tahun 2014.Saat itu, dirinya mener-ima telepon dari ke-nalannya yang di ke- tahui bernama Den nySetiawan asal Pekayon,Pasar Rebo, Jakarta Ti -mur.

Denny menyampai -kan kabar gembira bah -wa perusahaannya PTIdollila yang bergerak dibidang penyaluran te -naga kapal pesiar mem-butuhkan karyawan.Dalam komunikasi itu,Adi dijanjikan peker-jaan, dengan persya ra -tan di antaranya pe nga laman berlayar telahdimiliki.Demikian pulasoal uang jasa pemberiinformasi tidak masalah.

Anehnya, terlapor,meski telah menerimauang transfer lewatATM BCA Banyumaniktidak juga muncul.Padahal korban butuhinformasi. Memang,Den ny semula sempatmengabarkan panggilanpenerimaan awak kapalpesiar 15 Januari 2015.Tetapi kenyataannya ka -bar itu tidak kunjungdatang.

Kemudian, korbanme nghubungi. Nomortelepon kantor PT In-dollila di Jakarta. Terny-ata perusahaan kapalpesiar itu tidak mem-bula lowongan tenagakerja baru. “Saya terkaitdengan lowongan pe -ker jaan sudah meng -hubungi kantor perairanIdollila, ternyata perusa-haan penyalur kapalpesiar itu tidak ada pe-nambahan tenaga kerja.Korban sadar tertipu.Korban pada kesem-patan ini menanyakansoal rekannya DennySetiawan yang mena -warkan pekerjaan de-ngan imbalan uang.

Tetapi, korban begitumendapat kabar tentangDenny bertambah kaget.Sebab, Denny tidak lagibekerja. Ia telah dikelu-arkan dari perusahaankarena sesuatu sebabyang menjurus tindakkriminal. ■

lek-Yn

KRAPYAK - Jumlah utang antaradebitur PT Nyonya Meneer ter-hadap kreditur PT Nata MeridianInvestara (NMI) belum disepa-kati. Nyonya Meneer yang teran-cam pailit mengklaim utang kepemohon hanya Rp 17,7 miliar,sementara PT NMI mengklaim pi-utangnya Rp 100 miliar.

Dari 37 kreditur yang menun-tut pembayaran utang, hanyautang PT NMI yang belum dealjumlahnya.

Atas ketidaksepakatan itu,sidang Penundaan KewajibanPembayaran Utang (PKPU) Se-mentara yang membahas penye-lesaian itu belum ada titik temu.Sementara, masa 45 hari PKPU se-mentara yang akan habis besok,Kamis (13/3). Jelang itu, tim pen-gurus dan hakim tunggal pen-gawas yang memproses PKPUsementara, meminta majelishakim pemutus memperpan-jangnya.

“Sudah melewati masa 45 hari.Dari proses inventarisasi kreditur,pencocokan utang. Tapi padaagenda voting, gagal disepakati.Karena PT Nyonya Meneer danNMI masih berselisih jumlah ta-gihannya. Makanya kami la-porkan ke majelis lewat hakimpengawas. Waktu 45 hari itu jatuhKamis besok. Karena adakeinginin Meneer untuk menyele-saikan damai. Kami selaku pen-gurus memutuskan memintaperpanjangan PKPU,” kata DediA Prasetyo, ketua tim pengurus

kepada wartawan usai sidang diPN Semarang, Selasa (10/3) ke-marin.

Perpanjangan PKPU diharap-kan mempertemukan angkautang antara NMI dan Meneeruntuk kemudian diputuskan atasusulan damainya. “Jika diterimamaka damai, berakhir dan tinggaldebitor membayar. Tapi jika tidakatas perpanjangan ini, kami ser-ahkan ke majelis. Kamimenginginkan ‘win-win solution’dan menghindari pailit. Kalaubisa diselesaikan dengan bijak ke-napa dengan pailit. Pailit terjadijika rencana perdamaian ditolakkreditur,” kata Dedi.

Diungkapkannya, terdapat 37keditur dengan total tagihan seki-tar Rp 270 miliar dan belum ter-masuk Rp 20 miliar lebih pajakterutang. Dari 36 kreditur memi-liki 18.133 suara plus PT NMI.

“Satu suara mewakili Rp 10juta utang, dan itu diatur dalamundang-undang. Itu diluar BankPapua pemilik 6.820 suara.Untuk usulan tagihan krediturCandra Basuki Rp 35 miliar se-mentara diakui dengan jumlahdisepakati. Tapi masih pembuk-tian,” kata Dedi menilai votinggagal karena usulan damai PTNyonya Meneer masih sumirdan tak tegas.

■ Masih JauhKuasa hukum PT Nyonya Me-

neer, Maria Ulfa menilai usulandamai yang ditawarkannya sudahtegas dan realsitis. Ia mengakuibelum ada titik sepekat jumlahutang antara pihaknya dengan PTNMI. Ia menilai PT NMI menga-jukan tagihan yang tak sesuaiyang diperjanjikan awal.

“Tagihan Rp 100 miliar munculatas Rp 21 miliar retur barang danRp 89 miliar surplus barang.Retur sudah dibayar 4 persen.Kalau diklaim barang ada di gu-dangnya, mana mungkin. Kamimengitung tagihannya hanya Rp17,7 miliar dan itu tanpa bungatermasuk dipotongkan kewajibanPT NMI atas pembayaran BG (bi-lyet giro) kosong senilai Rp 4,1miliar. Utang semula Rp 38 miliardan dikurangi Rp 17 miliar. Kamiberbeda karena diterapkanbunga,” kata dia.

Maria mengaku meski padaPKPU sementara tak terjadi sepa-kat, masih ada PKPU tetap den-gan masa 270 hari. “Jadi soal pailitmasih jauh,” katanya.

Sidang permohonan PT NMIterhadap PT Nyonya Meneer ke-marin digelar dan dipimpin ma-jelis hakim pemutus diketuaiDwiarso Budi Santiarto. Di-hadiri pemohon, termohon, seo-rang hakim pengawas, timpengurus dan kreditur dila-porkan belum adanya damaiatas masalah itu.■

rdi-Yn

KRPYAK - Kasus dugaanTindak Pidana PencucianUang (TPPU) menyeret,Angga Dewi Santoso, ma-hasiswi Fakultas EkonomiUniversitas Semarang. Iaditangkap BNNP Jatengpada 23 Januari 2013 ataspencucian uang hasil keja-hatan narkoba yang di-lakukan ibunya. WargaMlangsen, Kecamatan Ko -ta Blora itu kini disidangdi Pengadilan Negeri Se-marang.

Terdakwa Angga dis-eret atas pengembangankasus narkoba yang me -nimpa Sumaryati, ibu nyapada November 2012 (di-hukum). Sumaryati, pen-jual pecel itu merupakanpemain lama dan satujaringan dengan In Londo(dihukum).

Angga didakwa me -nampung sejumlah uang

dari hasil transaksi nar -kotika oleh ibunya dantetangganya Lastono. Re -keningnya di BCA men-jadi tempat transferanuang itu.

Ada enam kali tran -saksi yang ditemukandengan nominal belasanjuta rupiah. Enam kalitransaksi hingga bernilaitotal Rp 70an juta.

Sidang pemeriksaanperkara terdakwa Angga,Selasa (10/3) digelar diPN Semarang dipimpinketua hakim Fathul Bahri.Tanpa didampingi pe-nasehat hukum, Anggasendirian menghadapiperkaranya. Sidang dige-lar beragenda memeriksaempat saksi, Sumaryati,Lastono (terdakwa lainkasus narkoba) dan duaanggota BNN, Sunartodan Sugiono.

Dalam keterangannya,Sumaryati mengakuiada nya transfer puluhanjuta yang masuk kerekening anaknya. Uangdiakuinya merupakanhasil penjualan narkoba.Sebagian uang dititipkanke anaknya diakuinyajuga sebagai biaya ku-liah.

“Ada transfer jutaan,uang hasil narkoba,” kataSumaryati yang mengakuterlibat narkoba setelahkenal dengan seorangdengan bandar bernamaYulianti pada 2008.

■ Jual PecelMenjawab pertanyaan

hakim, ibu itu mengakuiketerlibatan Angga, anak -nya atas pencucian uang.”Ibu sehari-hari jual pecel,itu un tungnya kan Rp 100ribu perhari. Kok dapat

uang Rp 10 juta tiap haridarimana?,” tanya FathulBahri yang hanya dibalasdiam Sumaryati.

Saksi Lastono dalamketerangannya menga -takan, menjual nar ko badan diminta men- trans-fer uang hasil penjualan-nya ke rekening keterdakwa.

“Sering bantu jual belinarkoba. Meski sering tapitidak ingat jumlahnya.Transfer atas perintahibunya,” kata saksi yangmengaku seorang petaniitu.

Ia nekat menjual nar -koba karena tergiur hasil-nya yang besar. “Uang itudari hasil nar koba,” katadia.

Saksi Sunarto menje-laskan, terdakwa Anggaditangkap atas pengem-bangan kasus ibunya. Ka-

susnya TPPU terungkapdari pemeriksaan Hpmilik Sumaryati danLastono.

“Diketahui dari sim-card Sumaryati, ada ko-munikasi SMS denganter dakwa Angga soaltransfer uang. Termasuktransfer masuk dan keluarke Lastono dan pihak lainatas kasus narkoba,”katasaksi.

Sementara saksi Sugiy-ono mengatakan, ataspenangkapan terdakwa,pihaknya menyita sejum-lah barang bukti yangdiduga terkait pencucianuang. “

Disita, sejumlah Hp,kamera, perhiasan, kuncimobil dari rumah kakakterdakwa,” kata saksi.

Atas keterangan parasaksi, terdakwa tidakmembantahnya. “Kadang

ada masuk uang. Tapitidak hafal jumlahnya,”lanjutnya.

Sidang sementara di-tunda pada Selasa (17/3)dengan agenda pemerik-

saan saksi. “Kami masihakan menghadirkan sak -si,” kata Syarifah SH, JaksaPenuntut Umum (JPU)pada Kejari Semarang. ■

rdi-Yn

■ Anak Dijerat TPPU

Ibu Jual Narkoba untuk Biaya Kuliah

KRAPYAK - Kasusdugaan peredaran uangpalsu atau upal yang di-lakukan Ipda Agus Su-santo (45), oknumperwira pertama yangberdinas di DirektoratPolisi Perairan (Dit Polair)Polda Jateng masuk persi-dangan. Warga LamperTengah, Semarang Sela-tan itu didakwa ataspenyimpanan upal sebe-sar Rp 48,8 juta.

UPAL : Ipda Agus , terdakwa perkara dugaan peredaran uang palsu atau upal saat disidang di PN Semarang, kemarin.Ia didakwa menyimpan dan mengedarkan upal sebesar Rp 48,8 juta. ■ Foto : Sunardi.

Gagal Berlayar, AdiLapor ke Polisi

SIDANG : Sejumlah kreditur, karyawan PT Nyonya Meneer yang turutmenyaksikan sidang PKPU sementara atas masalah hutang perusahaannya,kemarin di PN Semarang. ■ Foto : Sunardi.

Page 20: WAWASAN 11 Maret 2015

KARANGTURI – Kehadi-ran mahasiswa Praktik Pe -nga laman Lapangan (PPL)dari Universiti TeknologiMa laysia (UTM) di sejum-lah sekolah di Kota Sema -rang yakni SMAN 1 Se ma-rang, SMKN 7 Semarangdan SMKN 6 Semarang,mendapat apresiasi positifdari siswa dan guru.

“Para mahasiswa PPLdari UTM ini memberikanwarna tersendiri, sekaliguspembelajaran bagi siswadalam cara belajar, sekali-gus bagi guru. Para gurujuga bisa mengambil nilai-nilai postif dari pembela-jaran yang diberikan oleh

pa ra mahasiswa PPL ini,un tuk bisa diterapkan ke -lak,” papar Rektor Univer-si tas PGRI Semarang(UPGRIS) Dr Muhdi SHMHum, disela peninjauanma hasiswa PPL bersamade legasi dari UTM diSMKN 6 Semarang, Selasa(10/3).

Muhdi menambahkan,kegiatan PPL Internasionalyang dilakukan UTM terse-but merupakan bagian darikerjasama yang dilakukanUPGRIS dengan UTM. “Se-lain mereka mengirim ma-hasiswa untuk melakukanPPL internasional di Sema -

rang, kita juga mengirimmahasiswa UPGRIS untukmelakukan hal yang samadi Johor Baru Ma lay sia,”ungkapnya.

Lebih lanjut, dirinya me -ngungkapkan, pada masayang akan datang pihakUTM akan lebih banyakme ngirimkan mahasiswauntuk kejuruan dibandingsekolah umum. “Di Ma lay -sia saat ini juga tengah di-giatkan untuk pendidikan

SMK, sehingga nantinyajum lah guru PPL yang di -ki rimkan lebih ba nyakyang jurusan kejuru an,”tan dasnya.

Dekan Fakulti Pendi -dikan UTM Prof Baha ru dinAris menambahkan, nanti-nya pengalaman yang di-dapat mahasiswa UTMselama PPL akan diterap-kan dalam pembelajaran,sekembali mereka ke Ma -lay sia. ■ Rix-rth

TEMBALANG - KepalaStaf TNI Angkatan Darat(KSAD) Jenderal TNI Ga totNurmantyo me ng ung -kapkan saat ini telah ter jadiperubahan latar be la kangdan lokasi konflik di dunia.Ini dikaitkan de ngan tan ta -ngan dan an ca man ter -hadap Sistem Per ta hananNe gara (Sis ha neg) dan BelaNegara.

Menurutnya, latar be la -kang konflik masa kini te -lah berubah dari mem pe-rebutkan energi tak ter ba -rui (minyak) menjadi mem -perebutkan pangan, air danenergi hayati. Sementara,

lokasi konflik ki ni bergeserke garis eku ator, dimanabanyak ter dapat kekayaanhayati di dunia. Oleh ka re -na itu, Indonesia sebagaine gara kepulauan terbesardi dae rah equator denganke ka yaan alam yang me -lim pah, tentunya menjadisa sar an utama perebutanbangsa asing di masa yangakan datang. ‘’Inilah an -caman nyata bagi bangsaIn donesia,” paparnya da -lam kuliah umum bertema“Pe ran Pemuda DalamMeng hadapi Proxy War”di Gedung Prof Soedarto,kampus Undip Tem ba lang,

Selasa (10/3). Namun demikian, diri -

nya mengajak masyarakatuntuk jangan berkecil hatimenghadapi ancamanyang ada. Kuncinya ada lahmenggunakan nurani, lo -gika dan akal pikiran kita.Harus mulai me la ku kanlangkah-langkah pe nang -kalan dan antisipasi sejakdini. Tanggung ja wabtersebut ada di pun dak se -luruh ma syarakat In do -nesia, terutama para pe- mu da sebagai motor bang -sa perlu memahami danme ng amalkan Pan ca sila se -cara utuh. ‘’Ber cer min pada

sejarah In donesia yangjelas-jelas telah meng ajar -kan pada kita semua bah -wa kesatuan dan persatuanadalah langkah yang am -puh da lam menghalausegala ben tuk penjajahandan an caman,” tegasnya diha dap an ratusan ma ha -siswa.

Rektor Undip Prof Su -dhar to P Hadi berharap de -ngan ada nya kuliah umumdengan nara sum ber yangberkompeten di bi dang -nya, mampu mem beri ins -pirasi sekaligus mem bu kamata pikiran maha sis wa.■rix-rth

NGALIYAN- Satu halyang menyenangkan diIn donesia adalah bertemuanak-anak muda In do ne -sia yang bersemangat. Ne -gara Indonesia ini akanmem butuhkan anak mu -da untuk menjadi pe mim -pin di masa depan.

Demikian disampaikanDu ta Besar Amerika Se -rikat Robert. O. Blake, Jrda lam sambutan pem bu -kaan seminar dengan te -ma “Education Oppor tu-nities in the U.S” di Per -pus takaan American Cor -ner kampus 3 UIN Wa li-songo Semarang, Selasa-Rabu (10-11/3).

Pada seminar yang di -ha diri Rektor UIN Wa li -songo Prof Dr H. MuhibinNoor, Robert mengajakanak muda menjadi war -ga negara lebih baik, khu -susnya dalam memerangiko rupsi. Dirinya berpesanke pada para mahasiswaUIN yang menjadi peserta

se minar harus bisa mem -peroleh pendidikan yanglebih baik.

Dia mengatakan, diAme rika banyak sekalipen didikan yang di se dia -kan sesuai bidang yang di -butuhkan. Dirinya me nga-ku senang selama 2010sam pai 2013 ada pe ning -katan 14 persen anak-anakIndonesia yang belajar diAmerika. “Indonesia ter -ma suk negara yang besar,ma ka negara Indoensia di -per hitungkan di dunia.Ma ka dari itu saat inilahpe luang besar kalian un -tuk bisa belajar di AS,”ung kap Robert.

Robert menambahkan,se karang ini lebih dari8.000 orang yang belajar diAS. Ada 96 persen ma ha -siswa mendapatkan visake luar negeri, hanya em -pat persen yang ditolak.Ma ka dari itu, pihaknyaingin membantu ma ha sis -wa UIN berkesampatan

be lajar di Amerika. Sebabba nyak beasiswa-bea sis -wa yang didapat denganmu dah. “Saya harap UINWalisongo menjadi patnerma sa depan di dalam pen -didikan,” harap Robert.

Seminar yang meng gu -nakan Bahasa Inggris dariawal sampai akhir ini se -ma kin menarik, saat salahsatu peserta yakni VeraAb dilah Semester 4 TadrisBahasa Inggris FakultasIlmu Tarbiyah dan Ke gu -ruan (FITK) melontarkanper tanyaan. ‘’Bagaimanacara saya bisa mudah be -la jar di Amerika? Sebabsa ya sangat berminat se -kali belajar di USA karenaba nyak sekali universitaster nama di dunia,’‘ ujar -nya.

Robert menjelaskan,sya ratnya sangat mudahyak ni harus bisa lulusTOEFL serta mencari in -for masi melalui websiteke dutaan. ■ M13-rth

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Unnes Tambah Tiga Guru Besar

Ketiganya dikukuhkandalam upacara pengu kuh -an yang digelar di Audito-rium Unnes Kampus Se- karan, Selasa (10/3).

Prof Sugiharto dalampidato orasi ilmiah denganjudul ”Olahraga un tuk Me -ngatasi Masalah Obe sitassebagai Dampak Ne ga tifPeradapan Modern”, me -maparkan bahwa ma sa lahobesitas sudah menjadipersoalan di seluruh dunia.Menurutnya, ha rus melaluipendekatan komprehensif.“Kemudahan mengaksesmakanan dan kemajuanteknologi yang membuatma sya ra kat mengurangiaktivitas fisik dalam me -menuhi kebu tuhan hi dup,menjadi sa lah satu alasan

kenapa ang ka obesitas ti -nggi,” paparnya.

Sementara, Prof Bam-bang Haryadi yang me-ngu sung orasi ilmiah“Tran sportasi Kota yangBer kelanjutan”menje-laskan, sistem transportasiberkelanjutan perlu di du -kung perencanaan trans-por tasi dan reformasi pa- sar yang menghasilkan sis-tem transportasi yang lebihberagam.

“Transportasi berkelan-jutan meningkatkan efi -siensi ekonomi, me ngura-ngi konsumsi sumber da ya,mengurangi ketergantu -ngan pada kendaraan pri b-adi serta mengurangi dam- pak lingkungan yang ber -bahaya, dan me ning kat kan

mobilitas non-driver,” pa-parnya.

■ Mutu PendidikanSedangkan, Prof Edy

Cah yono yang menyam-pai kan orasi “Hilirisasi Ri -set Kimia Minyak Atsiri:Pen ciptaan Nilai TambahMe lalui Diversifikasi Pro-duk”, terdapat 300 jenis mi -nyak atsiri dalam per da- gangan dunia, sementarajenis minyak atsiri yangsedang dan ber po tensi di -kem bangkan di Indo nesiaada 40 jenis. Produksi mi -nyak atsiri Indo nesia yanguta ma adalah daun dangagang ceng keh, minyaksereh wangi, mi nyak nilam,mi nyak ka yu putih, danmi nyak terpen tin. ”Na -

mun, per kembangan in-dustri minyak at siri In-donesia belum me nggem-birakan. Dalam li ma tahunterakhir, justru ang ka nilaiimpor lebih be sar daripadanilai ekspor mi nyak atsiri,kosmetik, dan wa ngi-wa -ngian, kare na itu diperlu -kan pende katan dan kola-borasi produktif antara pe -neliti, pemerintah, industri,dan masyarakat untuk me -nya dari biodiversitas floradan manfaatnya,” tandas-nya.

Rektor Unnes Prof DrFa thur Rokhman MHumber harap dengan bertam-bah nya guru besar Unnes,berbanding lurus denganpe ningkatan mutu pendi -dikan yang diberikan ke pa -da mahasiswa.”Selain itusaya ingatkan kembali, bah -wa menjadi seorang gurubesar ada kewajiban yangtidak boleh ditinggal kanyakni menulis bu ku, meng-hasilkan karya il miah dandipublikasikan dalam jur-nal internasional serta me -nyebarluaskan ga gas an,”pungkasnya.■ Rix-rth

SEKARAN – Jumlah guru besar (gubes) Universitas Negeri Semarang (Unnes) kembali bertambah melalui pengukuhanProf Dr Sugiharto MS sebagai profesor dalam bidang Ilmu Fisiologi Olahraga, Prof Dr Ir Bambang Haryadi MSc sebagaiprofesor di bidang Rekayasa Transportasi dan Prof Dr EdyCahyono MSi sebagai profesor dalam Bidang Kimia Organik.

Pancasila Satukan NKRI

BERI INFORMASI: Duta Besar Amerika Serikat Robert. O Blake, Jr tengahmemberikan informasi dalam sambutanya tentang bagaimana bisa belajar mudah di ASdalam seminar di Perpustakaan American Corner kampus 3 UIN Walisongo Semarang,Selasa (10/3) kemarin.■ Foto: Shodiqin-rth

Dubes Amerika AjakMahasiswa Belajar di AS

Gubernur Bisa Beri SanksiKabupaten/Kota

PRINDIKAN - Pelak sa na -an UU 23 tahun 2015 me -ngenai kewenangan gu -bernur terhadap pe me -rintahan ka bu paten/ kotaharus melalui berbagaitan tangan. Pasalnya, saatini peraturan pendukungdalam pelaksanaan teknisUU tersebut masih belumditerbitkan.

Hal itu mengemukadalam Prime Topic ber te -ma ‘’Menata Kembali Re -lasi Pemprov-Pemkab/ Pem kot Menurut UU no 23Tahun 2015’‘ yang meng -ha dirkan Kasubbag Eva -luasi Kinerja PemerintahanDae rah Biro Otonomi Dae -rah Provinsi Jateng Hari-yono BS, Anggota KomisiA DPRD Jateng SriyantoSaputro, dan Pakar Hu -kum Tata Negara UndipLita Tyesta ALW. Acarayang diadakan Senin (9/3)ke marin digelar di Hotel

No votel Semarang.Haryono menge muka -

kan, melalui UU tersebut,gu bernur bisa mem beri -kan sanksi pada ka bu pa -ten/kota. Namun de miki-an, saat ini Perpu belumterbit sehingga aturan be -lum bisa dilaksanakan.‘’Ka mi saat ini masihmempertanyakan aturanpe laksanaannya, dan kebi-ngungan juga sementaraaturan yang lama sudahdicabut namun pen du -kung pelaksanaan belumter bit,’‘ tukasnya.

Menurutnya, pe me rin -tah pusat sebaiknya se ce -patnya menerbitkan atu-r an pelaksanaan. Hal iniuntuk menghindari sa lahtafsir jika di bandingkandengan UU sebelumnya.‘’Harapannya, supaya ti -dak terjadi pe nyim pa ng -an,’‘ tuturnya.

Sriyanto mengatakan,pihaknya juga harus siapde ngan terbitnya aturanbaru melalui UU 23/2015tersebut. Menurutnya, jikaaturan pelaksanaan belumjuga diterbitkan akan me -re potkan. ‘’Jika ini terusberlarut tentu sangat me re -potkan, kami berharappemerintah konsisten un -tuk menerbitkan UU yang

dikawal melalui aturan pe -laksanaannya,’‘ ungkap-nya.

■ KomunikasiDia mengaku setuju de -

ngan kewenangan gu ber -nur dalam mengatur ka- bupaten/kota. Me nu rut -nya, perlu komunikasiyang baik antra gubernurdengan kabupaten/ kota.‘’Ini justru akan me num -buhkan kreativitas dalammem berdayakan dayasaing yang diatur melaluiUU,’‘ ungkapnya.

Sedangkan Lita me nyo -roti pemerintah melaluiDep dagri. Menurutnya,perlu adanya konsultasise belum PP diterbitkan.Pa salnya, nanti Pemprovakan mengeluarkan Perdayang juga berkaitan de -ngan ka bu paten/ kota.’‘Da lam UU 23 lebih jelasdalam penyerahan urusanhubungan ini,’‘ imbuhnya.

Dia menegaskan, pe -merintah harus tetap fokuspada pelayanan kepadama syarakat. Masyarakatsen diri sudah bisa me nga -dukan pelayanan melaluiom budsman, sehingga tu -juan kesejahteraan bisa ter -capai. ■

rth/adv

PENGUKUHAN : Tiga gubes baru Unnes dikukuhkan oleh Rektor Unnes Prof Dr Fathur Rokhman MHum dalam up-acara pengukuhan di Auditorium Unnes Kampus Sekaran, Selasa (10/3). ■ Foto : Arixc Ardana-rth

PEMBICARA : Para pembicara dalam Prime Topic bertema ‘’Menata Kembali RelasiPemprov-Pemkab/Pemkot Menurut UU no 23 Tahun 2015’‘ Senin (9/3) di Hotel NovotelSemarang. ■ Foto : dok-rth

PPL UTM Malaysia Disambut Positif

Page 21: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Seminar Revolusi NutrisiPT CNI akan menggelar seminar tentang “Revolusi NutrisiMasyarakat Modern”, dengan peserta terbuka untuk masya-rakat umum yang akan digelar di lantai 4 CNI Center Sema-rang, Ruko Mataram Plasa Blok B 6-7, Jalan MT Haryono No427, Jumat (20/3), pukul 15.00 hingga 17.00 WIB.

Seminar menampilkan nara sumber Brand Ambassador Par-adigma Sehat dan Konselor Gizi Yakes Telkom jateng dan DIY,dr Dian Ariani, yang akan menyampaikan materi tentang pe-mahaman nutrisi yang dibutuhkan oleh masyarakat secaraumum.■ bgy-die

Seminar di UdinusSEMINAR nasional teknologi ‘’Brace Your Self Developers:ASEAN Free Trade Area is Coming!, Senin (23/3) pukul 07.00-13.00 WIB di Aula Gedung E Universitas Dian Nuswantoro Se-marang. HTM Rp 60.000. Informasi lebih lanjut, silakanhubungi Deniya (089625099733) atau Alifah (081904413345).Simak pula via Ttwitter @hmti_udinus atau kirim pertanyaanlewat email di . ■ M.16-die

Open House TK/TB TK/TB Islam Sultan Agung 1 menggelar open house bertema“Bersama Kita Berprestasi” Sabtu (14/3). Berbagai lomba bakaldigelar di halaman TK/TB yang beralamat di Jalan Sompok IINomor 6. Untuk berpartisipasi dan informasi, bisa menghubungiMeilia (081215142570) ata Citra (081326442510). ■ M.16-die

PMB PMDK UdinusPENDAFTARAN Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Uni-versitas Dian Nuswantoro (Udinus) Jalur Prestasi (PMDK)tahun ajaran 2015, akan berakhir pada tanggal 20 Maret 2015.Info dan pendaftaran online dapat diakses di www.dinus.ac.idatau datang langsung ke Sekretariat PMB Udinus: Jl. Nakula INo.5-11 Gedung B lantai 1 Semarang, Telp (024) 3520165 ext.107, CP: Andi: 08995782290. ■ rix-die

■ Dubes AS Kunjungi Unnes

Wujud Eratnya Dukungan

Duta Besar Blake akan di-dampingi oleh tim RegionalLiason Officer Semarang dariKedutaan Besar Amerika Seri-kat, Vanessa Guest (SekretarisBidang Politik), Brenda Wells(Atase Bidang Seksi SumberDaya Manusia), dan Magda -lena D.M. Harita (AsistenStaf).

Kunjungan Blake ke Unnes,merupakan wujud dukunganmendalam Amerika Serikat ter-hadap kerja sama dengan Indo-nesia, dalam bidang pendi -dikan tinggi dan pencapaian

dari proyek Higher Educationand Leadership Managemen(HELM) yang didanai olehUSAID.

■ Mitra ProyekUnnes menjadi salah satu

mitra proyek USAID/HELM diawal pelaksanaannya padatahun 2012. USAID/HELMmerupakan sebuah proyek,yang bertujuan mendukungpelaksanaan reformasi pendi-dikan tinggi serta penguatankepemimpinan dan manaje-men pada 50 mitra institusi

pendidikan tinggi di Indonesia.ELM Chief of Party, Dr An-

drea Bosch menyatakan, pihak-nya sangat menghargai kola-borasi dengan Unnes, dan sa-ngat menghormati Unnes seba-gai sebuah institusi pendidikantinggi, serta berbagai hasil pe-nelitian Unnes.

Salah satu agenda utamayang akan disampaikan dalampertemuan ini adalah, menge-nai proyek penelitian Unnesyang berjudul “Kebijakan yangDidukung Data untuk Mening-katkan Kelulusan MahasiswaTepat Waktu”, sebuah inisiatifyang dibuat oleh tim riset aksiUnnes untuk meningkatkankualitas kegiatan belajar meng-ajar.

Sebagai hasil dari desain pe-nelitian yang dikembangkan

oleh tim Program Riset Aksi(PRA) Unnes, yang diikuti de-ngan peningkatan sistem datamanajemen di Unnes, tingkatkelulusan mahasiswa secaratepat waktu meningkat dari30.8% menjadi 43.9% dalamsatu tahun dan kualitas peneli-tian juga semakin baik.

Tim PRA Unnes, diwakilioleh Heri Yanto Timan Notow-iharjo PhD, merupakan salahsatu dari empat tim PRAUSAID/ HELM yang terpilihuntuk mempresentasikan pene-litiannya ‘’Konferensi TahunanPerbandingan dan Perhim-punan Pendidikan Interna-sional (Comparative andInternational Education Soci-ety-CIES) 2015’’ di WashingtonDC pada 8 sampai 13 Maret2015. ■ rix-die

SEKARAN - Duta Besar Amerika untuk Indone-sia Robert O Blake, dijadwalkan melakukan kun-jungan kerja ke Universitas Negeri Semarang(Unnes) untuk bertemu dengan Rektor Prof DrFathur Rokhman, Rabu (11/3) hari ini.

AREAL PESAWAHAN: Kawasan jalan tembus Jembatan Kartini-Jalan Gajah, yang dulunya merupakan areal pesawahan, kini semakin habis.Di kawasan itu kini berubah menjadi pemukiman. ■ Foto: Harviyan

Diburu ..... (Sambungan hlm 17)

internal. “Saya tekankan kedalam, agar pertimbanganpemberian jabatan mempertim-bangkan perilaku, sementarakemampuan nomor dua. Kalauanggota pintar, tapi kelakuan-nya kurang baik, maka akandipilih anggota dengan peri-laku baik, meski kemampuanpas-pasan,” katanya.

■ Berpindah-pindahPencarian Hadi, lanjut Dji-

hartono, saat ini masih dilan-jutkan. Dia mengatakan, lokasipersembunyiannya berpindah-pindah. Lokasi-lokasi persem-bunyiannya, belum dapatdiungkapkan, karena saat ini

masih dalam proses pencarian.“Belum ada hasil dari penca-

rian Hadi. Kami masih terus ber-usaha mencarinya,” ungkapnya.

Hadi menghilang, setelahberulah di karaoke Kumala Asridan Mapolsek Gunungpati pada16 Februari lalu. Sejak itu, dia taklagi masuk kantor dan diburuuntuk bertanggung jawab atasperbuatannya merusak propertimapolsek dan sebuah mobil milikKapolsek Gunungpati, KompolAhmadi. Hingga Selasa (10/3),

Hadi tidak masuk kantor se-lama 15 hari kerja. Jika selama30 hari berturut-turut takmasuk kantor, Hadi dipastikanlangsung dipecat. ■ SM Net-work/H74,K44-die

Jangan ... (Sambungan hlm 17)

ma mengenai senioritas dalampencalonan. Pasalnya, tambahdia, banyak bibit muda yangberkompeten memimpin KotaSemarang menjadi lebih baik.

‘’Hanya saja, mereka masihmalu-malu unjuk gigi. Bahkan,dalam berkoalisi yang sudahberlangsung, masalah benderapartai masing-masing harus di-tanggalkan,’’ tambahnya.

Ia berharap, nantinya akanada banyak respon yangtadinya malu-malu akan men-daftar. ‘’Orang bisa daftar dikoalisi kami, jangan berpikirakan dimintain uang, atau daf-tar nanti paling kalah samaMas Yoyok,’’ ungkapnya.

Menurutnya, pihaknya inginterbuka. ‘’Semua implikasi dariPerppu (Peraturan Perun-dangan) akan kami laksanakan.Uji publik benar-benar kita lak-sanakan, debat dan sebagainyabiar masyarakat yang menilai,’’jelas Yoyok, yang juga CEOPSIS Semarang itu.

Dalam kesempatan itu, Yoyokmenegaskan tak akan mendaftar-kan diri sebagai calon WalikotaSemarang. “Mosok gak messakekaro aku kon jadi Walikota? Kan

aku pengin jadi menteri. Glewe-hane kan ngono. Sopo reti lima tahunneh meh nyalon DPR RI he he he,”selorohnya.

■ Bantu CalonMenyoal UU Pilkada yang

salah satu poinnya berbunyi se-luruh biaya kampanye dibeban-kan oleh pemerintah, Yoyokmengapresiasi hal itu. Ia berang-gapan, semua calon memiliki ke-sempatan, dan hak yang samadalam melakukan kampanyedan sosialisasi kepada massa.

Hanya saja, kata Yoyok, jikakampanye dirasa kurang maksi-mal dari pihak penyelenggaraPilwalkot, maka hal itu akan me-nyebabkan ketidakpuasan bagicalon.

“Memang gak seru juga, kalaukampanye dibatasi. Perppu me-ngenai pendanaan Pilkada olehKPU, menyetarakan antarcalonagar tidak ada ketimpangan an-tara yang punya modal besar dankecil,’’ paparnya.

Tapi, tambah Yoyok lagi, in-tinya peraturan itu yang meri-ngankan beban anggarankampanye calon Kepala Dae-rah, supaya pas kepilih gakkepikiran balik modal, dan jadihal negatif. ■ M.9-die

Lestarikan ... (Sambungan hlm 17)

musik Wisma Nada. ‘‘Tapi diWisma Nada itu, saya terma­suk masih baru. Sekitar enambulan lalu,’’ tambah Nova.

Walau begitu, Nova yangramah itu di Wisma Nada sudahtak ada rasa ewuh­pekewuh de­ngan para seniornya, yang ke­banyakan sudah berumur.‘’Mereka semuanya bersema­ngat melestarikan tembang­tem­bang kenangan yang membumipada era tahun 1960­an,’’ tu­turnya.

Ia mengatakan, menyanyitembang­tembang lawas yangpernah mencapai puncak

popoularitas memang merupa­kan hobinya. tembang­tem­bang yang seringdinyanyikannya seperti TettyKadi, Brury Pesolima, TitikPuspa dan lain­lain.

Hampir semua tembanglawasa, katanya, sangat me­nyenangkan dan menyejukkanhati, sehingga membawakedamaian.’’Lagu­lagu tempodulu itu enak dinyanyikan, dandinikmati, lho’’ jelasnya.

Bakatnya itu, ibarat buahtak jauh dari pohonnya. “Kebe­tulan orang tua, terutama ibuaku, juga penyanyi tembang­tembang kenangan,’’ kataNova.■ Unggul Subagyo­die

Satpol ..... (Sambungan hlm 17)

defile mengelilingi jalanan Sim-panglima.

Hentakan sepatunya yanggagah, kian menambah kesantegas dari para pasukan yangmengenakan hasduk merahtersebut.

Usai Inspektur Upacara SriPuryono memberikan sambutandari Menteri Dalam NegeriTjahjo Kumolo, berbagai atraksidan seni pun dilakukan anggotasatpol. Di antaranya, memecah-kan setumpuk balok es batu pundipertunjukkan oleh para ang-gota berotot kekar di hadapanSekretaris Daerah itu.

Tak pelak, kemeriahan per-tunjukkan mendapatkan sam-butan tepuk tangan yang meriahdari masyarakat sekitar yangjuga turut menyaksikan. Tak ke-tinggalan, aksi seniman Reogpun menjadi tontonan yang me-meriahkan suasana usai upacara.

Sekda Jateng Sri Puryono pun

tak canggung ikut menaiki reogdan menari. Maklum, Sekda me-rupakan orang birokrat yangjuga aktif dalam kesenian wa-yang orang Ngesti Pandowo,yang sering pentas di Taman Bu-daya Raden Saleh (TBRS) Sema-rang.

Kesan humanis yang tergam-bar itu pula, yang disampaikanoleh Sekda, bahwa citra Satpolyang angkuh dan ditakuti ma-syarakat harus diubah. Denganberbagai peningkatan sumberdaya dan kualitas Satpol, masya-rakat tak harus ragu untuk mela-porkan hal-hal yang meresahkanlingkungan sekitarnya demi ke-amanan dan kenyamanan ber-sama.

“Ini kan yang sedang marakadalah musim begal. Jadi sayameminta kepada masyarakat,untuk memberikan informasiyang akurat agar kami bertin-dak, responsif dan bergerak,”terang Sekda, usai upacara ber-langsung.

Kepala Satpol PP ProvinsiJateng M Masrofi menambah-kan, sesuai dengan undang-un-dang (UU) nomor 23 tahun2014, peranan Satpol bukanhanya sebagai penegak Per-aturan Derah (Perda) saja. Kini,peran satpol akan dipersatukanbersama Linmas sebagai pen-gayom masyarakat, disampingkeberadaan TNI/Polri. Se-hingga, Satpol diharapkan bisamelindungi masyarakat danmelakukan tindakan preventifuntuk kenyamanan bersama.

“Linmas pun salah satunyamelakukan penanganan keben-canaan. Linmas sudah ada ditiap desa, dibawah pembinaanKesbangpolinmas (KesatuanBangsa, Politik dan Perlin-dungan Masyarakat). Denganstruktur baru di UU 23 tahu2014, Linmas akan masuk men-jadi Satpol PP dalam satu bagian,sampai di tingkat semuanya dandilakukan pembinaan,” ungkapMasrofi usai upacara, Selasa

(10/3)Satpol PP, kata Masrofi, mela-

kukan Kader Siaga Trantib (KST)yang kini dibentuk di seluruhkabupaten/kota sampai tingkatkecamatan dan desa. Di Jatengbaru ada 10 Kabupaten/Kotayang terbentuk di tahun 2014.

“Tahun ini menyusul 10 lagi,sesuai dengan kemampuanPemda. Sehingga kedepansemua terbentuk dengan pelak-sanaan yang bertahap,” imbuhmantan Kepala Badan Diklat Ja-teng itu.

Masrofi menambahkan, diJateng setidaknya sudah ada1.511 KST di seluruh kabupa-ten/kota yang terbentuk. Pen-dekatan humanisme Satpolakan terus dilakukan seiringdengan pelaksanaan pembi-naan dan pelatihan anggotaSatpol dalam peningkatan kua-litas sumber daya, sehinggaSatpol yang bekerja memilikisikap yang profesional. ■ Fi-tria Rahmawati-die

Tak Ada ... (Sambungan hlm 17)

diri, jika memang pihak TransRitel Properti juga akan meng­gunakan TBRS. Tapi tentunyadengan kajian dan kesepa­katan kerja sama.

“Polemik ini muncul, karenasosialisasi yang kurang. Pada­hal kami siap mengakomodirkepentingan masyarakat. Apayang mereka inginkan, akanjadi bahan untuk menyusunklausul perjanjian dengan pihakketiga. Apalagi saat ini belumbicara soal teknis pemba­ngunan,” tegasnya.

■ Tak MelanggarTerpisah, Kabid Perencanaan

Bappeda Kota Semarang MFarchan menegaskan, tak adaPeraturan Daerah (Perda) yangdilanggar dalam rencana pemba­ngunan Trans Studio Semarangdi Wonderia dan TBRS.

Menurut dia, dalam Pasal 86Perda no 14 tahun 2011 ten­tang rencana tata ruang wila­

yah tahun 2011­2031, denganjelas tertulis bahwa Pasar Senidi Taman Budaya Raden Salehdi Kecamatan Candisari,masuk dalam kawasan wisata.

Meski begitu, Pemkot Sema­rang menjamin tak akan menghi­langkan fungsi kantong budayadi Taman Budaya Raden Saleh(TBRS), dalam rencana kerjasama pembangunan Trans Stu­dio Semarang.

Nota kesepahaman yang su ­dah dilaksanakan, baru tahapawal dan sifatnya hanya kesepa­kat an bersama. “Perencanaanselanjutnya akan melibatkan se­niman, budayawan, DPRD danmasyarakat secara umum,” kata­nya.

Terpisah, Anggota Komisi CDPRD Kota Semarang Suhar­sono menyayangkan prosedurkerja sama yang dilaksanakanPemkot Semarang dengan PTTrans Ritel Properti.

“Apapun yang berkaitan de­ngan kerja sama dengan pihak

ketiga, prosedurnya harus dilalui.Ada DPRD yang bisa diajak bi­cara dalam perencanaan. Apa­lagi ini berkaitan denganmasyarakat banyak,” tegasnya.

Jika memang sudah men­garah ke MoU, seharusnyakalusul sudah bicara teknis,konkrit dan detail. Saham, waktu,bagian, jenis usaha harus dije­laskan dalam MoU. Dan jika me­mang akan dilaksanakan MoUharus ada persetujuan DPRD.

“Perjanjian yang dilaksanakanPemkot tak jelas, apakah ituMoU atau kesepakatan sepihak?Kalau MoU dengan pihak ketigayang berkaitan dengan penyer­taan modal ataupun kerja samasewa lahan, seharusnya DPRDdilibatkan,” paparnya.

Sebelumnya, Warga TBRSdan Dewan Kesenian Sema­rang (DKSe) menolak tanpasyarat Trans Studio di komplekTBRS. Ada 10 alasan yang di­jelaskan dalam rilis yang dite­rima wartawan. Di antaranya

kebijakan itu melanggar Perda14/2011 tentang RT/RW.

Salah satu poin petisi forumyang disepakati Ketua DekaseMulyo Hadi Purnomo besertawarga TBRS, Trans Studio jugadinilai mengancam penguranganRuang Terbuka Hijau (RTH) diKota Semarang yang sudah sa­ngat kecil persentasenya. Kawas ­an TBRS masuk wilayah Keca­matan Candisari yang manamempunyai persentase RTHterkecil di Semarang, hanya 6persen.

Pohon­pohon besar berusiaratusan tahun di TBRS merupa­kan penopang paru­paru kota.Kami melihat pembangunanTrans Studio tidak akan bisamempertahankan RTH tersebut.

TBRS juga memiliki sendangyang airnya menopang kehi­dupan warga sekitar. Dikhawa­tirkan akses air bagi wargaakan tertutup jika TBRS beralihmenjadi Trans Studio.■ SMNetwork/H71,H35­die

Tiga ... (Sambungan hlm 17)

ter sebut, pihaknya juga meng­amankan ratusan botol mi­numan keras (miras) di rumahtersebut.

Kapolrestabes SemarangKombes Djihartono mengatakan,penindakan tersebut merupakanrangkaian dari operasi rutin yangdilakukan pihaknya untuk mene­kan kejahatan jalanan.

Adapun, sasarannya adalahperedaran pil koplo dan minumankeras yang diga sebagai pemicu

tindak kejahatan. “Targetnya itu,tapi saat melintas di lokasi kamicuriga dengan kondisi salah saturuamh hingga kami geledah dantemukan barang­barang itu,” je­lasnya.

Terkait temuan mesin dingdong tersebut pihaknya masihterus akan mengembangkan,hingga tuntas. “Kami akandalami. Pada intinya kami kanberantas judi jenis apapun diwialyah hukum Polrestabes Se­marang,” ungkapnya.■ SMNetwork/K44,H74­die

Trans ..... (Sambungan hlm 17)

gusur para seniman yang beradadi Taman Budaya Raden Saleh(TBRS), tetapi justru merekaakan diakomodasi. ‘’Kota Sema-rang diharapkan nanti semakinbanyak kegiatan, yang dapatmenarik simpati para wisata-wan, atau mereka yang berkun-jung ke kota ini,’’ tambahnya.

Dia juga menyatakan, siapmenampung aspirasi para seni-man dengan rencana hadirnya

Trans Studio. ‘’Tentu adanyaTrans Studio di Semarang jugaakan disambut antusias olehpelaku usaha, karena menjadidaya tarik wisatawan,’’ papar-nya.

■ KeberagamanKetua Perhimpunan Hotel

dan Restoran Indonesia (PHRI)Jateng Heru Isnawam menu-turkan, semakin banyak desti-nasi wisata di Kota Semarangakan mendorong pula tingkat

kunjungan wisata ke Kota Lun-pia ini. Sehingga, orang yangdatang ke Semarang akan betahberlama-lama di kota ini, danberpotensi membelanjakanuangnya.

Menurut Heru, seperti yangterjadi di Bandung kehadiranTrans Studio menambah ting-kat kunjungan wisata. Masya-rakat luar kota berbon-dong-bondong menuju KotaBandung, sehingga perekono-mian kota tumbuh subur.

Dengan demikian, katanyalagi, masyarakat sekitar diun-tungkan. Sektor industri sepertihotel, restoran dan oleh-olehsemakin menggeliat.

“Kami berharap hal ini jugaterjadi di Kota Semarang. Ha-dirnya Trans Studio dapatmendorong sektor pariwisata.Jumlah kunjungan ke Kota Se-marang akan meningkat, ka-rena membuka lapangan kerjabaru bagi masyarakat sekitar,”tambah Heru. ■ bgy-die

Page 22: WAWASAN 11 Maret 2015

GROBOGAN - Pejabat jajaranPemkab Grobogan beberapa haribelakangan menyatakan resahkarena sering didatangi sejumlahoknum yang mengaku-ngaku se-bagai wartawan.

‘’Sekarang ini banyak oknumyang mengaku wartawan tapi ti -dak jelas medianya. Apa merekaini yang sering disebut war ta -wan bodrek atau WTS (Wartawan Tanpa Suratkabar). Me re -ka umumnya datang berombo-ng an dengan alasan untuk kon- firmasi tapi ujung-ujungnyamin ta uang,” ujar sejumlah peja-bat pada sebuah Satuan KerjaPerangkat Daerah (SKPD) yangkeberatan disebut jati-dirinya,Se lasa (10/3).

Mereka mengatakan, oknumyang mengaku sebagai war ta -wan itu, biasanya tidak datangsendirian melainkan tiga sampaiempat orang. Yang cukup men-jengkelkan, katanya, kelompokoknum tersebut datang semi-nggu sekali dengan alasan kon-firmasi, namun saat ditanyaten tang hasil dari wawancara se -minggu sebelumnya mereka ber -dalih saat itu mereka tak membawa medianya.

Hal senada juga diungkapkanoleh sejumlah pegawai di tingkatkecamatan, termasuk beberapakepala desa (kades) di wilayahbarat Kabupaten Grobogan yangditemui secara terpisah, Senin(9/3). Mereka umumnya menga -

ku sering didatangi orang yangmengaku-ngaku wartawan yangmengaku ingin konfirmasi be ri -ta, tetapi ujung-ujungnya hanyameminta duit.

■ Bupati GeramMaraknya wartawan bodrex

alias WTS ini, sempat membuatBu pati Grobogan H BambangPu jiono SH merasa geram. Me la -lui Kepala Bagian Humas (KabagHumas) Setda Kabupaten Grobogan, H Ayong MuhtaromSSos, bupati mengimbau kepadapara Kepala SKPD, kabag, pim-pi nan BUMN/D, camat serta lu -rah/kepala desa hati-hati saatdidatangi oknum yang menga -ku-ngaku wartawan.

‘’Ta nya kan identitasnya atauhubungi Kabag Humas SetdaGrobogan terkait dengan identi-tas oknum tersebut,” ujar HAyong, Selasa (10/3).

Ayong yang juga mantanwar tawan Wawasan meng ung -kapkan, beberapa pekan lalu, ka -ta nya dia juga sempat didatangitiga orang yang mengaku war ta -wan, dengan alasan akan konfir-masi, tapi lucunya konfirmasitentang apa tidak jelas. ‘’Yang le -bih lucu lagi, selain medianyatak jelas, di akhir pembicaraanmereka minta duit. “Dari situlahakhirnya kami sampaikan bah -wa anggaran untuk itu tidakada,” tambahnya. ■

K-26/SR

Rabu Wage, 11 Maret 2015

■ Diduga Jual Tanah Desa Tanpa Musyawarah

Kades Purwokerto Nyaris Dihakimi Warga

PROTES: Sejumlah warga dan BPD Desa Purwokerto memprotes kades yang diduga menjual tanah desa tanpa musyawarah desa. Wargabahkan nyaris menghakimi Kades Tarom karena jawabannya tak memuaskan. ■ Foto: Agus Umar/SR

Wartawan ’Abal-abal’ Resahkan Pejabat Pemkab

Menurut Budi,anggota Ba -dan Perwakilan Desa (BPD),Kades Tarom diduga telahmenjual tanah desa seluas 800m2 yang selama ini ditanamioleh salah satu perangkatdesa senilai Rp 180 juta. Serti-fikat tersebut atas nama Sulis-tiyo wati yang beralamat diDesa Lanji, Kecamatan Pate-bon.

Dikatakan, awalnya tanahter sebut merupakan hasil tu -kar guling dengan PemkabKendal, namun oleh pemkabsertifikat masih atas namapemilik tanah, yakni Sulistiy-owati. Ternyata tanah terse-but dijual kepada Selamet,suami Sulistyowati.

’’Karena keta huan makatanah tersebut diminta lagidan uangnya dikembalikan,’’jelas Budi.

Dijelaskan, BPD merasatertipu Kades Tarom karenamen jual tanah desa tanpa se -pe ngetahuan warganya dantanpa rapat desa. Warga nya -ris mengamuk di dalam balaidesa karena tak puas atas ja -waban dari Kepala Desa Ta -rom.

’’Akhirnya dari BPD mem-beri jalan tengah dan akandicek kebenaranya sebab pi -hak BPD tak pernah dilibat -kan dalam penjualan tanahtersebut,’’ ujar Budi.

Selain itu, kades juga didu -

ga melelang tanah banda de -sa tetapi tidak dilakukan le -lang secara terbuka mela in-kan lang sung dibeli dan ta -nah ter sebut diuruk kemudi -an di di rikan bangunan dandi se wakan untuk kepenti-ngan pribadi.

■ Bukan Milik DesaSementara itu Kades Pur-

wokerto Tarom ketika di -konfirmasi mengaku bahwata nah tersebut bukan milikpemerintah desa. Namunka rena ada pihak ketigayang mendesak, yaitu HSukron untuk menjual tanahtersebut akhirnya diri nyamau menanda tangani be ri taacara jual beli tanah ter se-but.

Masyarakat merasa belumpuas atas jawaban Kepala De -sa Tarom karena semua jawa-ban Tarom tak sesuai fakta.Bah kan Tarom diduga sudahberani melanggar peraturandaerah tentang alih fungsi la -han yang tadinya sawah tan-pa izin dilakukan penge ri -ngan dan diuruk kemudiandi bangun.

’’Warga meminta agarBPD melakukan investigasidan ji ka terbukti ada penyelewenga an akan di tempuhmelalui jalur hukum,’’ tam-bah Budi.■

Mar/SR

GROBOGAN - PengrajinBa tik Grobogan terus me-mantapkan eksistensinyadengan menawarkan ber -ba gai motif tanaman sertaobjek wisata yang ada dida erahnya. Bahkan, sejum-lah home industry batik tulisyang ada di daerah Kabu-pa ten Grobogan, kini ten-gah memproduksi secarabesar-besaran kedua motifkhas batik tulis di daerahtersebut, karena dalampro ses pemasarannya kinisu dah merambah ke pasarinternasional.

“Hampir tiap kecamatandi Kabupaten Grobogan se -karang ini memiliki rumahbatik. Pemkab Groboganki ni terus menggalakkanke rajinan batik yang kinimenjadi ikon produk lokalyang pasarannya sudahmulai merambah tingkatnasional, seperti Bali, Kali-mantan, Bandung dan Bo -gor hingga tingkat internasional, utamanya Perancisdan Malaysia,” ujar KetuaPaguyuban Pengrajin BatikTulis Grobogan, NunungWi jayanti, Selasa (10/3).

Sedangkan beberapa

mo tif khas yang kini ba -nyak diproduksi para pen-gra jin batik Grobogan,me nu rut pemilik RumahBatik Arumsari, Sriningsih,me li puti motif tanamanyang terdiri dari motif Ja-gung, Pa di, Kedelai, CabeKa wung dan Tumpal Jatiser ta motif objek wisatayang meliputi motif ApiAbadi Mrapen dan BledugKuwu ditambah dengansejumlah objek wisata yangada di dae rah KabupatenGrobogan.

“Paguyuban PengrajinBa tik Tulis Grobogan kinitelah memiliki 52 anggotayang kesemuanya selamaini aktif sebagai pengrajinbatik pada sejumlah ru -mah batik yang ada diKota Purwodadi sebagaiibukota Kabupaten Gro -bogan,” ujar Nunung Wi-jayanti seraya menam bahkan, di Kota Purwo -da di kini ada empat ru -mah batik ditambah de -ngan rumah batik yang adadi tiap kecamatan yang adadi Kabupaten Grobogan. ■

K-26/SR

Pengrajin Batik Grobogan, Tawarkan Motif Objek Wisata

KENDAL - Ratusan warga Desa Purwok-erto, Kecamatan Patebon, KabupatenKendal menggeruduk balai desa setem-pat karena kesal dengan sikap kepaladesa (kades) yang diduga telah menjualtanah desa tanpa musyawarah desa.Bahkan warga nyaris menghakimi kepaladesa karena jawabannya tak sesuai kenyataan dan berbelit-belit.

DEMAK - Upaya Polres Demakmemberantas aksi begal tak mautanggung-tanggung. Bukan se -kadar menggelar razia besar danmengintensifkan patroli, penyu-luhan ke sekolah-sekolah juga di-lakukan untuk mempersempitge rak para pelaku perampasan

dengan kekerasan. Sekolah yangmenjadi target penyuluhan ada -lah tingkat menengah yakniSMA, MA, SMK, SMP serta MTs.

Menurut Kapolres DemakAKBP Setijo Nugroho, para tee n -ager atau ABG ini seringkalimen jadi sasaran empuk penga -

ruh negatif pergaulan bebas ka -rena tingkat kejiwaan merekayang masih tergolong labil. Ber -dalih mencari jati diri, tak jarangmereka mencoba hal-hal yangmestinya dihindari seperti tawu-ran pelajar, mencicipi narkoba,hingga terlibat aksi premanismeatau pun begal.

Disebutkan, penyuluhan danpembinaan generasi muda disekolah-sekolah merupaan ba gi -an dari fungsi Binmas Polri me -nyiapkan para pemimpin bangsayang berkualitas dan bertang-gung jawab. “Jangan sampai ka -rena kemudahan akses ko munikasi dan informasi, para pemu -da dan pemudi justru kebablasandalam pergaulan,” kata kapolresdidampingi Kasubbag HumasAKP Zamroni dan Kasat BinmasAKP MK Budiyono, Selasa(10/3).

Terlebih di tengah maraknyakasus penyalahgunaan narkobadan pembegalan, yang para kor-bannya sudah menyentuh segalalapisan masyarakat termasukkalangan pelajar. Mau tidak mau

upaya preemtif serta preventifharus dilaksanakan sejak dini,agar generasi muda sebagai sa -lah satu pilar tegaknya NKRI te -tap terjaga secara fisik maupunmoralnya.

Tak dipungkiri berbagai ma -sa lah kehidupan mulai keluargayang berantakan hingga tuntu-tan ekonomi menjadi latarbela -kang tindakan kriminal yangdilakukan. Namun itu bukan be-rarti dapat menjadi pembenaran.Pelajar menjadi sasaran pembi-naan dan penyuluhan karena takhanya menjadi korban, namunada di antara deret para ter-sangka masih di bawah umur.

“Maka itu polisi sebagai mitramasyarakat sekaligus menjal an -kan fungsi sosial, berusaha men-gajak generasi muda belajar ber tindak dilandasi tanggung ja -wab. Hari gini pelajar jadi begal?Nggak cool sama sekali deh,”pungkasnya, pada acara penyu-luhan yang digelar di SMK IslamDa’watul Haq Karangtengah ke-marin. ■

ssi

Pelajar Jadi Begal ’Nggak Cool’

DEMAK - Keterbukaan Infor-ma si Publik (KIP) merupakanpondasi dalam pembangunan ta -ta pemerintahan yang baik ataudikenal dengan istilah good go-ver nance. Salah satu latarbela -kang disusunnya UU Nomor 14/2008 tentang KIP adalah mem-berikan akses masyarakat untukmengetahui transparansi danakuntabilitas badan publik.

Pada pelatihan kehumasanyang digelar Bagian Humas Set -da Demak, Kabag Humas DrsDaryanto MM menyampaikan,kemajuan teknologi dan kemu-dahan akses informasi saat inisangat klop dengan kondisi ma -sya rakat yang semakin hausakan informasi. Sudah menjaditugas aparatur pemerintah un -tuk turut mendukung dan mengimplementasikan KIP dalam me -laksanakan tugas dan tanggung-jawabnya dalam pelayanan publik.

“Eksistensi regulasi mengenaiKIP dapat mendorong suatu ma -sya rakat menjadi lebih de mo kra -tis. Terlebih hak masyarakat mendapatkan informasi secara mu -dah dan cepat dari penyelengga -ra negara tercantum pula dalam

consttutional rights,” ujarnya, Se-lasa (10/3).

■ Aktif MengontrolMaka itu transparansi setiap

informasi publik dapat membuatmasyarakat turut serta berperanaktif mengontrol setiap langkahkebijakan yang diambil pemerin-

tah. Sehingga penyelenggaraankekuasaan dalam negara de mo -kra si dapat dipertanggungja -wab kan kembali kepada rakyat.

Sedangkan yang dimaksuddengan informasi publik, lanjutDaryanto, adalah segala infor-masi yang dihasilkan dan ataudi kelola suatu badan publik

yang berkaitan dengan penye-lenggaraan negara atau badanpublik. Di samping segala infor-masi yang berkaitan dengan ke-pentingan publik. Sementarayang dimaksud dengan badanpublik adalah lembaga eksekutif,legislatif, dan yudikatif serta ba -dan atau lembaga lain yang tu -pok sinya berkaitan dengan pe -nyelenggaraan negara, yang se-bagian atau seluruh dana opera-sionalnya bersumber APBN danatau APBD.

“Walau demikian badan pub-lik juga memiliki hak menolakmemberikan informasi publikyang dikecualikan atau mengan-cam keselamatan negara. Begitupun badan publik berhak meno-lak permohonan informasi yangtidak sesuai ketentuan UU KIP,”imbuhnya. Turut menjadi nara-sumber wartawan dari SuaraMerdeka dan Jateng Pos, Har-ta tik dan Adhi Pramanto. Ke -dua peliput warta di Kabupa ten Demak itu menyampaikanmateri tentang rilis berita danfotografi jurnalistik kepada pu-luhan perwakilan SKPD di ling -kup pem da. ■

ssi/SR

Keterbukaan Informasi Dorong Masyarakat Demokratis

SASARAN EMPUK: Personel Satbinmas Polres Demak saat mem-berikan penyuluhan bahaya narkoba dan upaya memberantas aksi begaldi SMK Islam Da’watul Haq Karangtengah, sehubungan pelajar meru-pakan salah satu sasaran empuk aksi kriminal yang belakangan ini se-makin meresahkan itu. ■ Foto : sari jati/SR

BATIK GROBOGAN: Seorang pemilik rumah batik diKota Purwodadi, Kabupaten Grobogan sedang menun-jukkan beberapa motif batik Grobogan produksinya. ■ Foto Sugeng Ariatmodjo/SR

LEBIH TERBUKA: Salah satu narasumber dari KomunitasWartawan Demak saat menyampaikan materi tentang teknis penulisanrilis berita pada pelatihan kehumasan SKPD yang digelar di KantorDiklat dan Litbang Kabupaten Demak.■ Foto : sari jati/SR

Page 23: WAWASAN 11 Maret 2015

Rabu Wage, 11 Maret 2015

SALATIGA - Kepala DinasCiptakaru Mustain Soeradi me-ngatakan, pengelolaan sampahdi Tempat Pembuangan Akhir(TPA) Ngronggo perlu koordi-nasi terpadu dengan PemkabUngaran. Pasalnya, selama iniwarga di sekitar TPA Ngrong-go yang ber-KTP KabupatenSemarang seperti Getasan,pada kenyataannya juga mem-buang sampah ke lokasi pem-buangan akhir sampah terbesardi Salatiga tersebut.

“Memang masalah sampahharus dibicarakan bersama. Ka-rena selama ini kenyataannyawarga Ungaran pinggiranmembuang ke TPA Ngronggo.Tapi hal itu tak boleh menjadialasan, tapi harus menjalinkerja sama antarpemerintah,”ungkapnya. Selasa (11/3).

Lebih jauh ia menjelaskan, se-cara perlahan TPA Ngronggo se-ring kali menjadi tempat rujukan

pendidikan daur ulang sampahsekolah-sekolah di Salatiga. Bah-kan, wacana menjadikan TPANgronggo sebagai lokasi wisatapendidikan daur ulang. “Tapimemang aplikasi lapangannyaperlu bantuan banyak pihak ka-rena pekerjaan ini jenis pekerjaanyang berat,” tuturnya.

Sementara Udiyatmo, KepalaTPA Ngronggo mengatakan,nantinya sepanjang jalan menujuke TPA Ngronggo akan dibuatpot-pot dari ban untuk tanamanhias. Terkait sosialisasi sampah,Kabid Kebersihan Dinas Cip-takaru Pramusinta mengatakan,saat ini sosialisasi pengelolaansampah ke masyarakat terus di-lakukan. Di samping itu setiapJumat dan Minggu digalakkanpembersihan lingkungan bekerjasama dengan anggota TNI AD.Selain itu pihaknya juga terusmenggalakkan bank sampah ditingkat kelurahan. ■ rna/SR

■ Diganjal Maju OSN Tingkat Provinsi Jateng

Tiga MI Merasa Didiskriminasi

Kepala MI Al Bidayah KholidMawardi mengatakan, OSN ting-kat Kabupaten Semarang yangdigelar Dinas Pendidikan dan Ke-budayaan (Dinas P dan K) Kabu-paten Semarang dilaksanakan diUPTD Pendidikan Tuntang, 24Februari 2015. ‘’Setelah peng-umuman juara, semua dikum-pulkan dan disampaikan dari MIhanya sampai tingkat kabupaten.Itu namanya diskriminasi,’’ ujar-nya, Selasa (10/3).

Menurut Kholid, perasaantelah didiskriminasi dirasakanpara siswa, para guru dan orangtua siswa. Padahal para siswaberharap bisa mengikuti kompe-

tisi OSN hingga ke tingkat pusat.Pihaknya lantas mencari tahukebenaran isi juknis Dirjen Pen-didikan Dasar melalui Kasie Pen-didikan Madrasah KemenagKabupaten Semarang (Muhtadi),dan mendapat penjelasan dalamjuknis memang disebutkan OSNtingkat provinsi hanya diikutioleh perwakilan SD.

‘’Reaksi kita ya alhamdulillahtapi innalillahi. Alhamdulillahmenjadi juara menyisihkan SD-SD unggulan di Kabupaten Se-marang, innalillahi karenapres tasi anak-anak kita diganjalsampai kabupaten,’’ ungkapnyadidampingi pengurus Yayasan

Al Bidayah, Said Riswanto.Said menyayangkan adanya

diskriminasi tersebut. Padahalpendidikan dasar itu meliputiSD dan MI termasuk ujian se-kolah juga SD-MI. ‘’Tapi kalauOSN kok dibedakan. Tidakhanya OSN, dalam pemenuhansarpras MI juga dianaktirikan.Selama ini kita lebih banyakmandiri karena jarang dapatbantuan pemerintah,’’ tandasSaid yang juga anggota DPRDKabupaten Semarang.

■ DiskriminasiMenurut Said, diskriminasi

tersebut muncul sejak adanyapemisahan kewenangan antaraKemendiknas dan Kemenag ter-kait pengelolaan pendidikan se-kolah nonpemerintah. Imbasnyaada diskriminasi dalam pembi-naan prestasi siswa madrasah.‘’Saya sudah telepon Bu Dewi(Kepala Dinas P dan K Kabupa-ten Semarang) katanya memangaturannya demikian, DIPA un -tuk MI dan SD berbeda. Ka laumemang aturannya tidak boleh,sejak awal harusnya MI tidakusah diikutkan penjaringan,’’

ujar Said berharap ke depantidak ada pembedaan perlakuanterhadap MI dan SD.

Terpisah Kasi PendidikanMadrasah Kemenag KabupatenSemarang Muhtadi menyatakan,pihaknya telah menelusuri per-syaratan sesuai juknis pelaksa-naan OSN dari Dirjen Dikdaskepada Dinas Pendidikan Pro-vinsi maupun dari dinas pendi-dikan provinsi ke dinas pendi-dikan kabupaten. Dalam juknisDirjen Dikdas melalui suratedaran Nomor 056/02/TE/ 2015tentang Olimpiade Tingkat SDTahun Anggaran 205 disebutkankepesertaan OSN di tingkat pro-vinsi hanya diikuti siswa SDtanpa menyebut kepesertaansiswa madrasah.

‘’Dalam juknis Dinas Pendi-dik an Provinsi Jawa Tengah No -mor 421.7/06548 tentang Pe- nyelenggaraan OSN SD danSMP juga tidak menyebut per-syaratan kepesertaan dari unsurmadrasah. Kita baru tahu masa-lah itu setelah dihubungi pihakmadrasah yang merasa prestasisiswanya terganjal,’’ katanya.■rbd/SR

BRINGIN - Produksi padi di wi-layah Desa Sendang, KecamatanBringin, Kabupaten Semarangmenurun akibat rusaknya sa-luran irigasi dari BendunganGendor. Hasil panen padi yangbiasanya berkisar antara 6-7 tonper hektar saat ini turun drastismenjadi 3,5 ton per hektar.

Menurut Kepala Desa Sen-dang Syamsudin, kerusakan sa-luran irigasi dari BendunganGendor sudah berlangsung cu -kup lama. Kerusakan bendungansudah dilaporkan ke Pemkab Se-marang melalui kecamatan, na -mun sampai sekarang tidak adatanggapan. ‘’Saluran irigasi bocorsehingga pasokan air ke lahanpertanian tidak bisa optimal. Kitasudah berulang kali mengajukanbantuan ke Pemkab tetapi sampaisekarang belum ada realisasi,’’ujarnya, Selasa (10/3).

Syamsudin mengungkap-kan, kerusakan saluran irigasimengakibatkan sebagian lahan

sawah dikeringkan. Sebagianlahan lainnya ada yang di-tanami sayur-sayuran dan padigogo rancah. ‘’Sebagian lahanada yang ditanami sayuran danpadi gogo rancah karena tidak

mendapatkan pasokan air. Bah-kan ada sawah yang didirikanbangunan rumah,’’ ungkapnya.

Syamsudin meminta PemkabSemarang mengalokasikan ang-garan untuk perbaikan saluran

irigasi dan Bendungan Gendoryang jebol. ‘’Harapan kami Pem-kab Semarang memperbaiki ke-rusakan saluran irigasi dan ben-dungan. Sehingga program swa -sembada pangan yang dicanang-kan Pak Presiden Jokowi bisatercapai,’’ pintanya.

Seorang petani Desa Sen-dang, Muhtarom (52) meng-aku, setiap malam harus me-nyusuri saluran irigasi agarbisa mendapatkan pasokan airuntuk mengairi sawahnya. Diaberharap kerusakan saluran iri-gasi segera diperbaiki.

Warga lainnya, Riyanto men-duga kerusakan saluran irigasitersebut disebabkan pembangu-nannya tak sesuai spesifikasi.‘’Kalau campuran semen danpasir tidak sesuai mengakibatkanbangunan tidak tahan lama danmudah rusak. Setiap tahun sebe-narnya dianggarkan untuk pe-meliharaan, tapi nilainya kecil,’’ujarnya. ■ rbd/SR

SALATIGA - Sebagai upayapenyelamatan lingkungan, ber-bagai elemen masyarakat be-rencana menggelar aksi seniUn tuk lingkungan di BumiPerkemahan Umbul Songo,Kopeng, Getasan, Kabupaten Se-marang 28-29 Maret 2015 men-datang. Kegiatan ini didukungsejumlah kelompok pecinta alamdi antaranya Ko munitas SalatigaReggae United (SARU), AkarRumput, Trisala, Anaphalis, danGreen Peace.

Dian Ade Permana, Koordi-nator SARU mengatakan, bumitempat manusia hidup semakinrenta dan tersiksa. Manusia seba-gai penghuni utama alam se-mesta tak peduli dengan ling- kungan. “Mereka berpikiranbumi adalah tempat yang bolehdiperlakukan seenaknya sendiri.Bencana dianggap sebagai co-baan dari Tuhan Yang Maha Esa.Padahal, manusia berperan sertadalam kerusakan bumi dan men-jadi penyebab utama bencana ter-jadi,” papar Ade, Selasa (10/3).

Tanpa adanya lingkunganmaka tidak akan ada kehidupan.Oleh karenanya, Ade menegas-kan, diperlukan upaya untukmelestarikan lingkungan sekitar

dengan sebaik-baiknya. Karenakurangnya penghijauan bisa ber-dampak buruk pada manusia.

‘’Kegiatan aksi seni Untuklingkungan sebagai upaya meng-ajak seluruh elemen masyarakatuntuk terus berkampanye dalampenyelamatan lingkungan de-ngan penanaman pohon sertamelakukan sosialisasi mening-katkan kesadaran dengan men-jaga lingkungan sekitar melaluimedia seni dan budaya. Tujuandiadakan kegiatan penanamanpohon ini adalah untuk mengu-rangi polusi udara, meningkat-kan kesadaran masyarakat untukmenanam dan memelihara tana-man sebagai bagian dan sikapyang melekat pada kehidupansehari-hari, memberikan rasaaman, nyaman dan tentram dilingkungan, mewujudkan rasakebersamaan dan solidaritasserta mempererat tali silatu-rahmi,” papar sembari mengajakgenerasi muda belajar menjadigenerasi hijau Indonesia.

Di tengah acara menurut Ade,akan dilakukan pula penanamanpohon dan bersih sungai ini di-selenggarakan beriringan de-ngan berbagai kesenian, mulaidari kesenian lokal untuk men-

gakomodir kearifan lokal, band,seni instalasi, dan puisi. “Tuju-annya penyelamatan lingkunganharus dilakukan dengan sema-ngat bergembira bersama. Upa -ya ini bertujuan memberi pesanbahwa kegiatan bertema besarseperti penyelamatan lingkung -an, bisa dilakukan dengan tanpabeban karena dilakukan sembarimenghibur diri,” paparnya.

Selain panggung hiburan,

acara juga dimeriahkan standproduk ramah lingkungan, ma-kanan tradisional, info gerakanhijau, pameran seni daur ulang,workshop zine, dan workshopkolase. Band yang akanmengisi acara di antaranyaSound Rebel, Ucup n The RebelProject, Mushroom, SKA-G, Af-sonderlike, Java Soul, Saint ofSoul,” imbuhnya. ■

rna/SR

UNGARAN - Satlantas PolresSemarang memperketat penge-luaran Surat Izin Mengemudi(SIM) C untuk pengendara se-peda motor agar benar-benarmenguasai kelalulintasan se-hingga keselamatan berlalu lin-tas di jalan raya bisa terwujud.Satlantas juga akan membuat si-mulasi ujian SIM C di tempat-tempat umum agar masyarakatdapat berlatih sendiri sehinggalebih mahir dalam berkendara.

Kapolres Semarang AKBPMuslimin Ahmad melaluiKasat Lantas Polres SemarangAKP Yudha Widyatmiko me-ngatakan, pengetatan penge-luaran SIM C sesuai petunjukKorps Lalu lintas (Korlantas)Polri untuk pengendalian ke-selamatan lalu-lintas di jalanraya. Pihaknya juga melatihmasyarakat mengenai afetyriding serta menyosialisasikantentang kelalulintasan.

‘’Sesuai petunjuk Korlantaskita harus memperketat per-mohonan SIM C, ujian praktekharus bagus. Harapannya pe-milik SIM benar-benar punyakemampuan berkendara yangbaik, sopan dan taat peraturandi jalan raya sehingga dapatmewujudkan keselamatan la -lulintas,’’ ujarnya, kemarin.

Menurut Yudha, SatlantasPolres Semarang juga melaku-kan terobosan baru untuk me-ningkatkan kemampuan ma-syarakat dalam berkendara de-ngan membuat lokasi simulasi

SIM di tempat-tempat umum se-hingga masyarakat bisa latihansendiri agar lebih mahir dan me-ngendarai motor. ‘’Kita akanmenjalin kerjasama denganmenggandeng tempat-tempatwisata, sekolah, lapangan desadan lokasi lain yang gampangdijangkau masyarakat. Sehinggamasyarakat bisa berlatih sendiribagaimana mengendarai motordengan baik,’’ katanya.

Bagian Urusan SIM SatlantasPolres Semarang Aiptu Supri-yanto menambahkan, kesa-daran masyarakat untuk tertibberlalu-lintas saat berkendara dijalan raya harus terus ditingkat-kan, salah satunya melalukansosialisasi ke seluruh lapisanmasyarakat. Selain tertib berlalulintas, tertib administrasi SIMjuga penting. ■ rbd/SR

SALATIGA — Kepala Dishub -kombudpar Salatiga Adhy Su-prapto mengatakan, pihaknyaberencana membuka lowonganpekerjaan untuk tenaga pengaturlalu-lintas. Hal itu menyusul se-makin tingginya tingkat kecela-kaan di sejumlah titik rawan lakalantas di Salatiga. Saat ini pihak-nya tengah membahas terkaitkebutuhan tenaga pengatur la -lu-lint as tersebut.

Diakuinya, kebutuhan petu-gas pengatur lalu-lintas sangatmendesak mengingat saat ini te-naga Dishubkombudpar minimuntuk melakukan pengaturanlangsung di titik-titik rawan ke-celakaan tersebut. Ia mencon-tohkan sejumlah wilayah rawankecelakaan seperti di perem-patan JLS Kumpulrejo sangatmembutuhkan tenaga pengaturlalu-lintas tak hanya saat lampupemberi isyarat lalu-lintas

(APILL) rusak atau mati. ‘’Tenaga pengatur lalu-lintas

sangat diperlukan seperti misal-nya untuk memberi peringatanpara sopir kendaraan berat dariarah Kopeng menuju perem-patan Kumpulrejo, sehinggatidak melakukan pengeremanmendadak dan menghindari ke-mungkinan kecelakaan,” terang-nya, Selasa (10/3).

Ketua DPRD M Teddy Su -listyo menegaskan, tenagapengatur lalu-lintas mutlakdibutuhhkan mengingat kebe-radaan lampu APILL di Sala-tiga selama ini masih belumefektif mencegah terjadinya ke-celakaan. Selain tentunya reka-yasa jalan dianggap politisiPDIP ini juga diperlukan meng-ingat Salatiga masih semrawutdan membutuhkan banyak per-sonel yang harus diturunkan kelapangan. ■ rna/SR

SALATIGA - Sebanyak 111 te-naga pendidik mengikuti work-shop pendidikan tingkat SDyang diselenggarakan DinasPendidikan Pemuda dan OlahRaga (Disdikpora) di Aula SMANegeri 3 Salatiga, Selasa (10/3).Kepala Disdikpora Gati Setitimengungkapkan keinginan dinasagar mampu melahirkan ru-musan kreatif dan inovatif akanstrategi pengelolaan pengem-bangan bahan pembelajaran.

‘’Selain itu, salah satu tujuanworkshop ini juga untuk pe-ngembangan strategi pembela-jaran SD. Kita akan mening-katkan kapasitas guru di tingkatsekolah dasar agar proses pembe-

lajaran di sekolah lebih efektif,”kata Gati Setiti, kemarin. Ia meng-harapkan para peserta yang ter-diri dari guru kelas II dan kelas VSD, perwakilan kepala sekolahdari masing-masing gugus sertapengawas sekolah mampu me-nularkan informasi dari hasilworkshop.

Sementara Niken Widag-dorini selaku panitia menjelas-kan, workshop yang didesaindengan tutorial, diskusi, sertapraktik di lapangan diharapkanmampu menetapkan strategipembelajaran, media pembela-jaran, pengembangan pembela-jaran, serta teknik dan instru-men penilaian.■ rna/SR

TPA Ngronggo, RujukanPendidikan Daur Ulang

UNGARAN - Tiga Madrasah Ibtida’iyah (MI) diKabupaten Semarang yang menjuarai OlimpiadeSains Nasional (OSN) tingkat kabupaten diganjalmaju ke tingkat Provinsi Jateng dengan alasan OSNtingkat provinsi hanya untuk sekolah dasar (SD).Ketiga MI adalah MI Al Bidayah Desa Candi, Keca-matan Bandungan peraih juara I untuk mata pela-jaran (mapel) matematika, MI Wonokasihan Jambudan MI Kalirejo Ungaran Timur masing-masing se-bagai juara II dan III mapel IPA.

Manusia Berperan dalam Kerusakan Bumi

INSTALASI LAMPU: Para relawan membuat instalasi lampu raksasa daribahan bambu dan limbah yang akan digunakan pada acara aksi seni Untuklingkungan di Bumi Perkemahan Umbul Songo, Kopeng, Getasan, Kabupa-ten Semarang, 28-29 Maret 2015, mendatang. ■ Foto : Ernawaty/SR

RUJUKAN: TPA Ngronggo sering kali menjadi tempat rujukan pendidikan daur ulang sampah sekolah-sekolah di Salatiga. Bahkan, wacana menjadikanTPA Ngronggo sebagai lokasi wisata pendidikan daur ulang. ■ Foto: Ernawati

Saluran Irigasi Rusak, Produksi Padi Berkurang

MENGERING: Sebagian lahan sawah di Desa Sendang, KecamatanBringin, mengering akibat kekurangan pasokan air menyusul rusaknyasaluran irigasi di Desa Sendang. ■ Foto: Rusmanto Budhi/SR

Pengurusan SIM C Diperketat

Foto : Budhi

AKP Yudha Widyatmiko

Workshop PengembanganStrategi Pembelajaran SD

Dishub Bahas LowonganTenaga Pengatur Lalin

Page 24: WAWASAN 11 Maret 2015

Sebanyak delapan rancan-gan terbarunya tersebut ikut di-tampilkan dalam ajang JogjaFashion Festival 2015 lalu.

“Berbeda dengan koleksi

tahun sebelumnya. Koleksi Juli-ette ini banyak mengusungtema gaun semi bridal dan cou-ture, penuh detail dan emblish-ment yang ditata sedemikanrupa, hingga membentuk se-buah keindahan dalam efek ap-likasi tiga dimensi,” papar Ferrysaat ditemui di galeri Bajoekoeby Ferry Setiawan di Jalan DrWahidin 197 A Semarang, Se-lasa (10/3).

Dirinya tetap mempertahan-kan konsep simple dan elegan.Pemakaian lace, soft tulle renda,beads pearls dan swa rozky sertakain adiwarsa juga masih di-usung dalam koleksi terbarunyaini.

Kain adiwarsa tersebut ter-cermin dalam sarung encimkhas Pekalongan, lurik khasKlaten yang disulap jadi bawa-han pensil atau bahan batik em-boss diubah menjadi bawahanmewah dengan penuh detailyang rumit.

“Saya berharap ,koleksi Juli-ette ini bisa mengispirasi bagisemua wanita ataupun masya -rakat luas sehingga mem-berikan warna di ranah industrimode kedepannya,”paparnya.■

Rix-rth

Rabu Wage, 11 Maret 2015

Necis Lewat Gaya UndercutPLEBURAN - Mau tampil gauldengan potongan rambut terkini?Tidak ada salahnya mencobamodel undercut. Gaya ini sebe -nar nya sudah cukup lama mun -cul, namun kembali lagi menjaditrend di tahun 2015 ini.

Sebenarnya potongan under-cut itu seperti apa? Pada bagiansamping rambut akan diberiketebalan yang cukup tipis. Be-gitu juga dengan bagian belakangrambut yang juga dibuat lebihtipis. Kemudian pada bagianatas nya dibiarkan memiliki volu-me yang lebih tebal jika diban -dingkan dengan bagian belakangdan samping. Agar tampil rapidan natural, cukup menyisir ba-gian atas yang panjang ini kebelakang. Model rambut under-cut yang seperti ini sering disebutdengan slick back.

“Tahun lalu under cut sudahcukup populer, tapi trennya lebihke arah rockabilly, kalau seka-rang tren-nya mulai benar-benarbergeser ke under cut,”ujar hair

stylish Urban Cut BarbershopHe ru Nugroho, saat ditemui diUrban Cut Barbershop Jalan Ple -buran Barat Semarang, Selasa(10/3).

Menurutnya, tren potonganrambut sama halnya denganfashion, terus berputar dari masake masa. Demikian halnya de-ngan tren under cut. Potonganjenis ini sempat berjaya di era 70-an, dan kini kembali populer.

“Gaya Under cut bisa diterap-kan untuk semua jenis rambut,namun sangat cocok untukpemilik rambut lurus. Untukyang ikal juga tetap bisa. Kunci-nya pada pomade atau gelrambut yang digunakan. Pomadeini berfungsi untuk memberi ke-san necis atau klimis. Kalaurambut ikal tinggal pilih pomadeyang lebih kuat,” tambahnya.

Pemakaian pomade memangsangat membantu dalam tam -pilan rambut, namun dalam jang-ka waktu yang lama, rambutakan terasa lebih berminyak.

“Untuk itu perlu perawatanrutin, agar rambut tetap sehat dantidak berminyak. Perawatan ter-sebut bisa berupa keramas secarateratur, bisa gunakan shampokhusus atau creambath, selain itujuga rambut harus diberi ‘udara’yang cukup agar bisa berna -fas,”ujarnya.

Public Relation Urban CutKartiko Salman Nugroho me-nam bahkan, barbershop didaerah Pleburan Barat tersebutmerupakan cabang kedua, sete-lah di kawasan Pedalangan Tem -balang.

“Kita berharap kehadiranUrban Cut ini bisa memfasilitasikeinginan para pria yang ingintampil dengan potongan rambutterkini dan sesuai dengan karak -ter wajah. Selain potong rambut,setiap customer juga dapat pijatkepala yang selain nyaman jugamampu membuat relaks setelahseharian beraktifitas,” pung-kasnya. ■

rix-rth

UNDERCUT : Hair stylish Urban Cut Barbershop tengah memangkas rambut salah seorang customer dengan gayaundercut di Urban Cut Barbershop Jalan Pleburan Barat Semarang. ■ Foto : Arixc Ardana-rth

■ Komunitas Wolfy Semarang

Demi Bikin Film, Rela Berjualan SIMPANGLIMA- Munculnyabibit sineas muda, tentunyamem buat perkembangan duniaperfilman di Kota Semaranglebih maju. Namun, sineas mudayang ada di Semarang nam-paknya sulit untuk berkembang.

Bahkan untuk membuat se-buah film indie, mereka harusmerogoh kocek pribadi. Halyang menarik dari mereka yangter gabung dalam komunitasWolfy Semarang terpaksa ber -jualan untuk mendapatkan uangguna bisa membeli peralatan danmembayar telent.

Komunitas yang terdiri dari13 anggota inti yang semuanyaadalah mahasiswa dari Universi-tas PGRI Semarang ini, berusahamembuat sebuah karya seniyang tidak terpaku dengan tugaskampus ataupun dalam sebuahekstra kulikulier film di kampustersebut.

Ketua Komunitas Wolfy IndieSemarang, Avisina Andriyanmengatakan, komunitas ini ter-bentuk belum lama ini, dengantujuan keluar dari aturan dan

batasan-batasan dari universitas.Sedangkan jika menggunakanalat-alat kampus pasti hanyaboleh bikin company profilekam pus, ataupun profile dosen.

“Hal itulah yang menjadialasan berdirinya komunitasini,” ujarnya kepada Wa wasan,Selasa (10/3).

Avisina, menceritakan se-belum komunitas ini terbentuk,dirinya bertemu dengan temanlainnya yang juga satu visi.Akhirnya pada awal tahun 2015kemarin, mereka sepakat untukmendirikan Komunitas Wolfy.

■OtodidakUntuk membuat film indie

sendiri, sejumlah anggota komu-nitas hanya belajar secara otodi-dak dan dengan alat seadanya. “Kami belajar secara otodidakdari baca buku dan praktekinsendiri tentang pergerakan kam-era, pengambilan angle, penyu-sunan naskah dan masih banyaklagi,” tandasnya.

Sering berjalannya waktu,akhirnya komunitas ini mencari

dana untuk pengadaan alat den-gan menjual kaos ataupun saw-eran dari sesama anggota. Selainitu mereka tidak segan untukmeminjamkan kamera DSLRsendiri demi visi yang merekausung.

Setelah terkumpul uang, me -reka membeli sebuah kameraserta menyusun naskah dan jalancerita sebuah film. Satu hal yangmembuat komunitas ini tetap se-mangat dibalik keterbatasannyaadalah kenginan untuk mema-jukan industri film indie di Se-marang. “Tapi yang namanyahobi, walau pun sulit dan denganbudget seadanya kita tetap se-mangat dan membulatkantekat,” tegasnya.

Mereka bercita-cita ingin ikutdalam lomba film indie ditingkatnasional dan internasional. “Saatini kami ingin membutikan hasilkarya kami dulu, setelahnyakami berencana ikut lomba eagleaward untuk membutikanbahwa sineas muda Semarangjuga bisa berbicara di kancah na-sional,” tutupnya. ■ M13-rth

FOTO BERSAMA: Para anggota Komunitas Wolfy Semarang, tengah berfoto bersama seusai proses syuting diLapangan Simpang Lima. ■ Foto: dok

Kecantikan dan Keanggunan Juliette

ANGGUN : Berbagai koleksi terbaru desainer Ferry Setiawan dalamtema Juliette, saat tampil dalam Jogja Fashion Festival 2015 lalu.■ Foto: Arixc-rthFoto : Arixc-rth

KALIWIRU – Terinspirasi dari kecantikan dankeanggunan seorang wanita, desainer asal Se-marang Ferry Setiawan kembali meluncurkankoleksi terbarunya dalam tema Juliette.