Top Banner
Hal ini terkait kasus dugaan suap yang dilakukan Ketua MK Akil Mochtar yang saat ini ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “Saya diminta mengeluar- kan dekrit. Dengan dekrit itu, presiden diminta membubar- kan MK,” kata SBY saat perte- muan konsultasi dengan para pemimpin lembaga negara di Kantor Presiden untuk mem- bahas masalah MK, Sabtu (5/10). Desakan agar mengeluarkan dekrit, menurut SBY, sebagai reaksi atau kemarahan rakyat atas kasus yang menimpa Ke- tua MK Akil Mochtar yang ba- nyak disampaikan lewat media sosial dan layanan pesan sing- kat atau SMS. Hadir dalam pertemuan itu, antara lain Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali, Ketua BPK Hadi Purnomo, Ketua MPR Si- darto Danusubroto, Ketua DPR Marzuki Ali, Ketua DPD Irman Gusman, dan Ketua Komisi Yudisial Suparman Marzuki. Wakil Presiden Boediono Men- sesneg Sudi Silalahi, dan Men- kopolhukam Djoko Suyanto mendampingi Presiden Yudho- yono dalam pertemuan itu. SBY mengungkapkan, per- mintaan pembubaran MK dite- rimanya dalam waktu 2 X 24 jam dari seluruh rakyat Indo- nesia. Bahkan tak sedikit per- mintaan itu disampaikan da- lam kalimat keras atau sete- ngah keras, baik emosional, ataupun yang lebih rasional. Presiden mengakui dirinya tidak memiliki kewenangan konstitusional untuk mengelu- arkan dekrit atau membu- Larung sesaji atau sedekah laut bagi nelayan di Pantai Pasir, Kecamatan Ayah, Kebumen menjadi tradisi rutin yang tidak pernah terlupakan. Antusiasme nelayan bersama warga setempat menggelar sedekah laut yang ditandai dengan kenduren dan larung sesaji ke pantai selatan ini menjadi ritual rutin tiap setahun sekali. RATUSAN nelayan dari Desa Pasir, Jintung, Banjararjo, Srati Kecamatan Ayah dan Desa Karangbolong Ke- camatan Buayan yang sehari-hari menjadi nelayan di Pantai Pasir me- madati tempat parkir perahu untuk mengikuti kenduri. Dengan mem- bawa makanan dari rumah, nelayan beserta keluarganya mengikuti doa dan makan bersama. Usai kenduri, acara dilanjutkan ruwatan melalui pentas singkat wayang kulit. Dalang Ki Riyadi dari Karanganyar membedah lakon Rama Nambak. La- kon tersebut menjadi lakon wajib setiap acara sedekah laut. Saat matahari mulai terbenam, pementasan wayang selesai dan dilanjutkan dengan larung sesaji. Larung sesaji dipimpin sesepuh nela- yan yang biasa disebut Ki Pelabuh atau semacam juru kunci bernama Sarikun. Setelah merapal doa-doa, sesaji berupa antara lain tumpeng, jajan pasar dan kembang-kembangan itu pun dilabuh ke pantai selatan. Yang menarik, setelah semua selesai, daun kelapa yang dipa- kai untuk tenda dan alas kenduri diba- kar. “Acara ini merupakan tradisi yang digelar setiap tahun sekali, untuk me- mohon kepada Tuhan atas keselamatan nelayan yang bekerja di laut,” ujar Sari- kun di sela-sela acara. Dia menambahkan, sedekah laut yang rutin dilakukan setiap mangsa (musim) keempat tepatnya pada Jumat Legi itu sekaligus berdoa bersama agar tangkapan ikan para nelayan melimpah. KABAR bahagia datang dari penyanyi Pingkan Mambo. Mantan isteri Sandy Sanjaya itu ternyata telah menikah dengan pria pujaan hatinya di Los Ange- les, Amerika Serikat. Hal terse- but di- ungkapkan pingkan lewat akun Twitternya @ping- kanmam- bopm. GEBYAR Pamer Suami Baru 8 Minggu Pon 6 Oktober 2013 Harga Eceran Rp 2.000 Harga Langganan Rp 50.000 TAHUN KE28 NO: 195 TERBIT 16 HALAMAN ISSN 02153203 Bersambung ke hal 2 kol 1 LARUNG SESAJI: Sesepuh nelayan melarung sesaji dalam tradisi sedekah laut di Pantai Pasir, Kecamatan Ayah, Kebumen, Jumat (4/10) petang. SMNetwork/Supriyanto Larung Sesaji Nelayan Pantai Pasir Ki Dalang Wajib Pentaskan ’Rama Nambak’ TNI & Rakyat Berbaur SEMARANG - “Sedari dulu ka- mi itu tentaranya rakyat. Apa yang kita lakukan semuanya untuk rakyat. Jadi yang terbaik untuk rakyat, ya itu yang terbaik untuk TNI” Demikian disam- paikan Panglima Kodam IV/ Diponegoro Mayjen TNI Su- nindyo pada peringatan HUT TNI ke-68 dan HUT Kodam IV/Diponegoro ke-63. Peri- ngatan HUT TNI dan Kodam IV/Diponegoro kali ini secara bersamaan diperingati di La- pangan Pancasila, Simpanglima Semarang, Sabtu (5/10). KENDAL - Enam rumah di Desa Pucangrejo Kecamatan Gemuh ludes terbakar, Sabtu (5/10) siang. Enam rumah itu terdiri atas lima rumah yang dihuni pemiliknya dan satu warung mi ayam. Enam rumah yang terbakar milik Kartiah, Sumani, Sobirin, Arobi, Kasih dan warung mi ayam milik Ahmad Rozikin. Bangunan yang sebagian be- sar terbuat dari kayu membuat api cepat merambat ke ba- ngunan lainnya, karena hem- busan angin kencang keenam rumah ludes hanya dalam sete- ngah jam. Tidak ada korban ji- wa dalam kejadian tersebut. Kerugian ditaksir mencapai Rp 800 juta. Belum diketahui pasti penyebab kebakaran tapi didu- ga akibat hubungan arus pen- dek. Kamim (47) saksi mata keja- dian itu mengatakan, api mulai terlihat dari rumah milik Karti- ah di bagian belakang atas. Sa- at kejadian rumah yang dalam keadaan sepi karena pemilik- nya sedang pergi ke sawah, se- mentara yang ada di rumah hanya anaknya Lipah (24) dan anaknya yang masih balita. 6 Rumah Ludes Terbakar, Kerugian Rp 800 Juta PADAMKAN API: Sejumlah warga membantu memadamkan api sementara petugas pemadam mencari air disekitar lokasi. Foto: Agus Umar SEMARANG - Gonjang-gan- jing isu bancakan dana aspirasi untuk semua anggota DPRD Jawa Tengah akhirnya sampai di telinga Gubernur Jateng Ganjar Pranowo. Dia mengaku sudah mendapat aduan mela- lui media sosial twitter sejak kemarin. Menanggapi hal itu, Ganjar menampik keras ada- nya isu tak sedap itu “Info di twitter kemarin juga ada, di situ mereka tanya apa sikap dari Pak Ganjar? Ya kalau saya, jika memang itu benar bongkar saja. Soalnya sampai kemarin saya masih bergeser di APBD, itu tidak begitu,” kata Ganjar, Sabtu (5/10). Politisi PDIP itu menambah- kan, dirinya justru ingin meng- kanalisasi bahwa ada satu budget yang sudah dialokasi- kan untuk dana infrastruktur. Menurut dia, tidak ada ang- garan bagi-bagi dana aspirasi dari anggaran APBD 2014, ter- lebih dari pihak eksekutif. “Bahwa kemudian ada dana aspirasi lewat pintu dewan pasti, wong dia pelayan rakyat. Jadi tidak ada kaitannya dari kita yang sifatnya bagi memba- gi, itu tidak ada. Kalau meka- nisme dana aspirasi masuk melalui eksekutif sampai hari ini ya, pasti itu,” ucap Ganjar. Menanggapi adanya isu mi- ring itu, Gubernur justru me- nantang untuk diceritakan secara terbuka. Karena sepe- ngetahuan dirinya, tidak ada dana aspirasi yang dibagi-bagi. Waktu itu, Ganjar justru berta- nya isu itu muncul dari mana dan dari siapa. “Itu ceritanya siapa, kalau ada yang mampu mencerita- kan dengan baik ya ceritakan saja secara terbuka. Soalnya ka- lau dari eksekutif tidak ada itu. Bahkan saya heran aja kemarin, ketika saya lihat, saya cek, dan kemudian mengkomunikasi- kan. Hasilnya tidak ada yang ngaku,” imbuh Gubernur. Mantan anggota DPR RI ini justru menantang, kalau semua cerita itu memang benar-benar ada harus dibongkar. Dia me- ngatakan, pihaknya ketika me- ngalokasikan dana tidak mung- kin dengan cara seperti itu. “Kalau betul ada silakan dibongkar. Wong saya kemarin malam rapat sampai malam. Waktu itu adanya untuk alo- kasi infrastruktu seperti jalan, jembatan dan irigasi. Saksinya ada Pak Sek (Sekda Jateng Sri Puryono) yang mengkompilasi ulang,” imbuhnya. Ganjar memastikan, bahwa adanya rencana bagi-bagi dana aspirasi itu tidak ada. Dia me- nyatakan, rakyat ketika ingin mengajukan anggaran bansos atau hibah harus ada anggar- annya. ”Kalau bagi-bagi di DPR ti- dak ada, saya pastikan tidak ada. Ketika masyarakat meng- ajukan anggaran itu prosedur- nya harus ada. Kalau memang ada anggarannya, boleh saja. kalau tidak ada anggarannya ya itu tidak bisa. Kita tidak mau lah ada hal seperti itu,” te- gasnya. Ketua Fraksi Partai Amanat Bongkar Bancakan Dana Aspirasi! Bersambung ke hal 2 kol 1 Bersambung ke hal 2 kol 3 Bersambung ke hal 2 kol 3 BERBAUR: Sejumlah warga bersama prajurit TNI berada di atas Alutsista (Alat Utama Sistem Senjata) TNI, saat mengikuti defile pasukan dan kendaraan tempur pada peringatan HUT TNI ke-68 dan HUT Kodam IV/Diponegoro ke- 63 di Lapangan Simpanglima Semarang, Sabtu (5/10).Foto:Weynes SBY Diminta Bubarkan MK Bersambung ke hal 2 kol 1 Ganjar Pranowo BPK Siap Lakukan Audit JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengaku didesak segera mengeluarkan dekrit presiden guna membubarkan Mahkamah Konstitusi (MK).
16

WAWASAN 06 Oktober 2013

Mar 15, 2016

Download

Documents

KORAN WAWASAN

KORAN WAWASAN
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: WAWASAN 06 Oktober 2013

Hal ini terkait kasus dugaansuap yang dilakukan KetuaMK Akil Mochtar yang saat inidi tahan Komisi PemberantasanKorupsi (KPK).

“Saya diminta menge lu ar -kan dekrit. Dengan dekrit itu,pre siden diminta mem bu bar -kan MK,” kata SBY saat per te -mu an konsultasi dengan parape mimpin lembaga negara diKan tor Presiden untuk mem-ba has masalah MK, Sabtu(5/10).

Desakan agar mengeluarkandekrit, menurut SBY, sebagaire aksi atau kemarahan rakyatatas kasus yang menimpa Ke -tua MK Akil Mochtar yang ba -nyak disampaikan lewat mediasosial dan layanan pesan sing -

kat atau SMS.Hadir dalam pertemuan itu,

antara lain Ketua MahkamahAgung Hatta Ali, Ketua BPKHa di Purnomo, Ketua MPR Si -darto Danusubroto, Ketua DPRMarzuki Ali, Ketua DPD IrmanGusman, dan Ketua KomisiYu disial Suparman Marzuki.Wa kil Presiden Boediono Men -ses neg Sudi Silalahi, dan Men -kopolhukam Djoko Suyantomendampingi Presiden Yu dho -yo no dalam pertemuan itu.

SBY mengungkapkan, per -min taan pembubaran MK di te -ri manya dalam waktu 2 X 24jam dari seluruh rakyat In do -ne sia. Bahkan tak sedikit per -mi n taan itu disampaikan da -lam kalimat keras atau se te -

ngah keras, baik emosional,ataupun yang lebih rasional.

Presiden mengakui dirinyatidak memiliki kewenangan

konstitusional untuk menge lu -arkan dekrit atau membu -

Larung sesaji atau sedekah laut baginelayan di Pantai Pasir, Kecamatan Ayah,Kebumen menjadi tradisi rutin yang tidakpernah terlupakan. Antusiasme nelayan

bersama warga setempat menggelarsedekah laut yang ditandai dengan

kenduren dan larung sesaji ke pantaiselatan ini menjadi ritual rutin tiap

setahun sekali.

RATUSAN nelayan dari Desa Pasir,Jin tung, Banjararjo, Srati KecamatanAyah dan Desa Karangbolong Ke -ca matan Bu ayan yang sehari-harimen jadi nelayan di Pantai Pasir me -madati tempat parkir perahu untukmengikuti kenduri. De ngan mem -bawa makanan dari rumah, nelayan

beserta keluarganya mengikuti doadan makan bersama. Usai kenduri,acara dilanjutkan ruwatan melaluipentas singkat wayang kulit.

Dalang Ki Riyadi dari Karanganyarmembedah lakon Rama Nambak. La -kon tersebut menjadi lakon wajib setiap

acara sedekah laut. Saat matahari mulaiter benam, pementasan wayang selesaidan dilanjutkan dengan larung sesaji.

Larung sesaji dipimpin sesepuh ne la -yan yang biasa disebut Ki Pelabuh atausemacam juru kunci bernama Sarikun.Se telah merapal doa-doa, sesaji berupaan tara lain tumpeng, jajan pasar dankem bang-kembangan itu pun dilabuhke pantai selatan. Yang menarik, setelahse mua selesai, daun kelapa yang di pa -kai untuk tenda dan alas kenduri di ba -kar.

“Acara ini merupakan tradisi yangdi gelar setiap tahun sekali, untuk me -mo hon kepada Tuhan atas keselamatanne layan yang bekerja di laut,” ujar Sa ri -kun di sela-sela acara.

Dia menambahkan, sedekah lautyang rutin dilakukan setiap mangsa(musim) keempat tepatnya pada JumatLegi itu sekaligus berdoa bersama agartangkapan ikan para nelayan melimpah.

KABAR bahagia datangdari penyanyiPingkan Mambo.Mantan isteriSandy Sanjayaitu ternyatatelah menikahdengan priapujaanhatinya diLos Ange-les,AmerikaSerikat.Hal terse-but di-ungkapkanpingkanlewat akunTwitternya@ping -kanmam-bopm.

GEBYAR

Pamer Suami Baru

8

■ Minggu Pon■ 6 Oktober 2013

Harga Eceran Rp 2.000Harga Langganan Rp 50.000 TAHUN KE�28 NO: 195 TERBIT 16 HALAMAN � ISSN 0215�3203

Bersambung ke hal 2 kol 1

LARUNG SESAJI: Sesepuh nelayan melarung sesaji dalam tradisi sedekah laut diPantai Pasir, Kecamatan Ayah, Kebumen, Jumat (4/10) petang. ■SMNetwork/Supriyanto

Larung Sesaji Nelayan Pantai Pasir

Ki Dalang Wajib Pentaskan ’Rama Nambak’

TNI & Rakyat Berbaur SEMARANG - “Sedari dulu ka -mi itu tentaranya rakyat. Apayang kita lakukan se mua nyauntuk rakyat. Jadi yang ter baikuntuk rakyat, ya itu yang terbaikuntuk TNI” De mikian disam -paikan Panglima Kodam IV/Dipo negoro May jen TNI Su -nindyo pada peri nga tan HUTTNI ke-68 dan HUT Ko damIV/Di po ne goro ke-63. Peri -ngatan HUT TNI dan KodamIV/Di ponegoro kali ini secaraber samaan diperingati di La -pangan Pancasila, Sim pang limaSema rang, Sabtu (5/10).

KENDAL - Enam rumah diDe sa Pucangrejo KecamatanGe muh ludes terbakar, Sabtu(5/10) siang. Enam rumah ituter diri atas lima rumah yangdi huni pemiliknya dan satuwa rung mi ayam. Enam rumahyang terbakar milik Kartiah,Su mani, Sobirin, Arobi, Kasihdan warung mi ayam milikAh mad Rozikin.

Bangunan yang sebagian be -sar terbuat dari kayu membuatapi cepat merambat ke ba -ngunan lainnya, karena hem -bu san angin kencang keenamru mah ludes hanya dalam se te -ngah jam. Tidak ada korban ji -

wa dalam kejadian tersebut.Ke rugian ditaksir mencapai Rp800 juta. Belum diketahui pastipenyebab kebakaran tapi di du -ga akibat hubungan arus pen -dek.

Kamim (47) saksi mata ke ja -dian itu mengatakan, api mulaiterlihat dari rumah milik Kar ti -ah di bagian belakang atas. Sa -at kejadian rumah yang dalamke adaan sepi karena pe mi lik -nya sedang pergi ke sawah, se -mentara yang ada di rumahha nya anaknya Lipah (24) dananaknya yang masih balita.

6 Rumah Ludes Terbakar, Kerugian Rp 800 Juta

PADAMKAN API: Sejumlah warga membantu memadamkan apisementara petugas pemadam mencari air disekitar lokasi. ■ Foto:Agus Umar

SEMARANG - Gonjang-gan -jing isu bancakan dana aspirasiun tuk semua anggota DPRDJa wa Tengah akhirnya sampaidi telinga Gubernur JatengGan jar Pranowo. Dia mengakusu dah mendapat aduan me la -lui media sosial twitter sejakke marin. Menanggapi hal itu,Gan jar menampik keras ada -nya isu tak sedap itu

“Info di twitter kemarin jugaada, di situ mereka tanya apasi kap dari Pak Ganjar? Ya kalausa ya, jika memang itu benarbongkar saja. Soalnya sampaikemarin saya masih bergeser diAPBD, itu tidak begitu,” kataGanjar, Sabtu (5/10).

Politisi PDIP itu me nam bah -kan, dirinya justru ingin meng -ka nalisasi bahwa ada satubud get yang sudah dialo ka si -kan untuk dana infrastruktur.Me nurut dia, tidak ada ang-garan bagi-bagi dana aspirasidari anggaran APBD 2014, ter -le bih dari pihak eksekutif.

“Bahwa kemudian ada danaas pirasi lewat pintu dewanpas ti, wong dia pelayan rakyat.Ja di tidak ada kaitannya darikita yang sifatnya bagi mem ba -gi, itu tidak ada. Kalau meka -nis me dana aspirasi masukme lalui eksekutif sampai hariini ya, pasti itu,” ucap Ganjar.

Menanggapi adanya isu mi -ring itu, Gubernur justru me -nantang untuk diceritakanse cara terbuka. Karena sepe -nge tahuan dirinya, tidak adadana aspirasi yang dibagi-bagi.Waktu itu, Ganjar justru ber ta -nya isu itu muncul dari manadan dari siapa.

“Itu ceritanya siapa, kalauada yang mampu men ce ri ta -kan dengan baik ya ceritakansa ja secara terbuka. Soalnya ka -lau dari eksekutif tidak ada itu.Bahkan saya heran aja kemarin,ketika saya lihat, saya cek, dankemudian mengko muni ka si -kan. Hasilnya tidak ada yangngaku,” imbuh Gubernur.

Mantan anggota DPR RI inijustru menantang, kalau semuacerita itu memang benar-benarada harus dibongkar. Dia me -nga takan, pihaknya ketika me -ngalokasikan dana tidak mung - kin dengan cara seperti itu.

“Kalau betul ada silakandibongkar. Wong saya kemarinma lam rapat sampai malam.Wak tu itu adanya untuk alo -kasi infrastruktu seperti jalan,jembatan dan irigasi. Saksinyaada Pak Sek (Sekda Jateng SriPuryono) yang mengkompilasiulang,” imbuhnya.

Ganjar memastikan, bahwaadanya rencana bagi-bagi danaas pirasi itu tidak ada. Dia me -nyatakan, rakyat ketika inginme ngajukan anggaran bansosatau hibah harus ada ang gar -annya.

”Kalau bagi-bagi di DPR ti -dak ada, saya pastikan tidakada. Ketika masyarakat meng -aju kan anggaran itu pro se dur -nya harus ada. Kalau memangada anggarannya, boleh saja.kalau tidak ada anggarannyaya itu tidak bisa. Kita tidakmau lah ada hal seperti itu,” te -gasnya.

Ketua Fraksi Partai Amanat

Bongkar Bancakan Dana Aspirasi!

Bersambung ke hal 2 kol 1 Bersambung ke hal 2 kol 3

Bersambung ke hal 2 kol 3

BERBAUR: Sejumlah wargabersama prajurit TNI berada diatas Alutsista (Alat UtamaSistem Senjata) TNI, saatmengikuti defile pasukan dankendaraan tempur padaperingatan HUT TNI ke-68 danHUT Kodam IV/Diponegoro ke-63 di Lapangan SimpanglimaSemarang, Sabtu (5/10).■Foto:Weynes

SBY Diminta Bubarkan MK

Bersambung ke hal 2 kol 1

Gan jar Pranowo

■ BPK Siap Lakukan Audit JAKARTA - Presiden Susilo BambangYudhoyono mengaku didesak segeramengeluarkan dekrit presiden gunamembubarkan Mahkamah Konstitusi (MK).

Page 2: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

PENGHARGAAN: CEO Suara Merdeka Group Kukrit SW menerima penghargaan dari Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Sunindyo padaperingatan HUT TNI ke-68 dan HUT Kodam IV/Diponegoro ke -63 di Lapangan Simpanglima Semarang, Sabtu (5/10). Berita di halaman 1 ■Foto:Weynes

Pemkab Diminta Terbitkan SK Penutupan Ponpes LuwungSRAGEN - Anto Miharjo aliasGus Anto, pemilik PasujudanSantri Luwung, PadepokanBumi Arum yang berada diDusun Bedowo, Desa Jetak,Kecamatan Sidoharjho, Sragen,dianggap warga setempat aja-ranya menyimpang dari aga maIslam. Salah satu indi kator GusAnto dituding menyebarkanajaran melen ceng dari ajaranagama Islam di padepokantersebut kitab “Layang Ijo”.

Selain itu warga mendugamereka melakukan ritual me-lenceng dari ajaran agama,yakni mandi tobat pada malamhari, dengan telanjang danberendam di kolam. Salahseorang warga Bedowo RT2/VII, Taru Tri Pardiyono,menuntut Pemkab Sragenmembubarkan aktivitas danmembongkar padepokan. Pi-hak nya meminta pembong-karan dilaksanakan secepatnyadan Pemkab Sragen mener -bitkan surat resmi. “Kalau mauditutup harus menggunakansurat resmi dan diberi waktu.Bangunan harus rata dengantanah.

Terkait hal-hal gaib, banyakwarga merasakan. Setiap ma -lam, kami keliling berpatroli.Apa pun alasannya, bangunan(Ponpes Luwung -red), harusdibongkar dan dirobohkan ratadengan tanah,” kata Taru

kepada wartawan, kemarin.Ihwal ritual yang dimaksud,lanjut Giman, salah seorangkuli bangunan mengakupernah mengikuti ritual.

Dia mengklaim ikut mem-bangun padepokan sehinggadia wajib mengikuti ritual dipadepokan. Salah satu ritualyang dijalankan sebelum me -ngerjakan salat harus beren -dam terlebih dulu dan me-nenggelamkan kepalanya se -banyak sembilan kali sambilmembaca syahadat di kolam.Apabila mereka tidak shalat,maka harus berendam dikolam sembari membaca wirid.

“Berendam dan meneng ge -lamkan kepala sembilan kalisambil membaca syahadat.Kalau ingin shalat ya shalat.Kalau nggak ya wirid. Sayaikut saat mengerjakan bangu -nan itu. Soal kungkum atauberendam di kolam, sayanggak tahu maksudnya. Sayahanya ikut-ikutan saja. Santridi sini santri kampret, karenakeluar saat malam,” tuturGiman.

Sebelumnya, ratusan wargaDukuh Bedowo, RT 2/VII,Desa Jetak, Kecamatan Sido -harjo, meminta Pemkab Sragenmembongkar Pasujudan SantriLuwung, Padepokan BumiArum, karena dianggap aja -ranya menyesatkan. K-25—sn

Ruhut Kandas,Disiapkan 4 Pengganti

Menurut sumber di DPR,empat nama yang muncul adalahBenny K Harman, Edy RamliSitanggang, Pieter Zulkifli, danDasrul Djabar. Tentu saja, ke -empat nama tersebut memilikirekam jejak yang berbeda.

Sumber itu menyarankan,melihat banyaknya kasus yangmendera DPR, Partai Demokratseharusnya bertindak hati-hati.Pilihlah anggota DPR yang be-nar-benar tepat. Dalam artianmemiliki integritas, kapabilitasserta bersih rekam jejaknya.

Masih segar dalam ingatan,beberapa waktu lalu, KomisionerKomisi Yudisial (KY) ImamAnshori Saleh menyebut adanyaanggota Komisi III yang coba-coba menyuap KY untuk melo -loskan calon hakim pada 2012.Tudingan Anshori itu ternyatamenyasar kepada anggota Ko-

misi III asal Demokrat, DasrulDjabar.

Sedangkan Edy Sitanggang,

dikenal sebagai mantan kaderPartai Golkar. Dirinya sempatberseteru dengan Akbar Tan -djung ketika berkuasa di Golkar.Nah masih menurut sumber, EdyRamli dikenal sebagai kawandekatnya Anas. Dirinya juga per -nah diperiksa KPK akibat ocehanmantan bendahara Demokrat MNaza ruddin.

Sedangkan Benny K Harman,juga sempat disebut-sebut Na-

zaruddin sebagai salah satupenikmat duit Hambalang. Selainitu, Benny pernah dipe riksa KPKterkait korupsi Ham balang. Dikalangan loyalis Anas, namaBenny tentu saja bukanlah tokohyang asing. Sementara itu, PieterZulkifli, sejauh ini relatif bersih.Politisi kelahiran Sura baya inimemang jarang buka suara. ■

inl—sn

JAKARTA - Ruhut Sitompul akhirnya kandasmenjadi Ketua Komisi III DPR sebagaimanadiusulkan Partai Demokrat. Empat namapenggantinya bakal diusulkan Senin (7/10)besok.

TNI...... (Sambungan hlm 1)

Pangdam mengungkapkan,sejarah terbentuknya KodamIV/Diponegoro tak lepas dariperjuangan bersama rakyat. Se-waktu dibentuk ada personelKodam dari perjuangan, adapula prajurit yang dibentuk.Sejak zaman kemerdekaan, ka-tanya, Kodam IV/Diponegorosudah bekerja bersama rakyatuntuk menentang penjajahan.

Pada kesempatan itu, di-lakukan penyerahan empat re -kor Muri untuk Kodam IV/- Diponegoro. Rekor Muri diser-ahkan langsung oleh SeniorManager Muri, Paulus Pang kadan diterima Pangdam IV/ -Diponegoro. Empat kegiatanyang mendapat rekor Muriadalah pelayanan KB-kese-hatan, serentak di 102 titik den-gan jumlah akseptor 1 jutaakseptor.

Jambore keroncong denganjumlah lagu terbanyak yakni1.000 lagu yang dilaksanakanselama tiga hari dua malam.Ketiga aksi donor darahserentak di wilayah KodamIV/Diponegoro dengan meng-hasilkan kantong darah ter-banyak yakni 15.460. Keempatlomba foto, terbanyak denganobjek militer.

Pada kesempatan itu pula,Pangdam IV/Diponegoro mem- berikan penghargaan ke padalima perusahaan yang telahmembantu memeriahkan acaraHUT TNI dan HUT Kodam

IV/Diponegoro.Secara berurutan Mayjen

TNI Sunindyo memberikanpenghargaan berupa replikapatung Pangeran Diponegoro.Pertama kepada CEO SuaraMerdeka Kukrit Suryo Wicak-sono, selanjutnya kepada per-wakilan dari Pertamina, PTSidoMuncul, PT Sritek dan PTDjarum.

Jenderal bintang dua ini me -nyatakan, kedepan TNI danPolri akan selalu bersinergi.Ketika TNI-Polri bersatu, tugasnegara ini semakin ringan untukmenciptakan situasi nyamandan rasa nyaman bagi rakyatkhususnya Jateng dan Yo-gyakarta. Kami dalam hal inibersama rakyat harus menjagaketahanan bangsa dari berbagaiaspek.

Gubernur Jawa TengahGan jar Pranowo yang hadirpada kesempatan itu menga -takan se nang karena TNI danmasya rakat betul-betul ber-satu. Ganjar terkagum tatkalamelihat rakyat bisa naik tanktentara dalam parade defile.“Saya senang tadi banyaksekali rangkaian acaranya na -mun dikemas dengan meli-batkan rakyat. Kita juga lihattadi waktu defile rakyat me -num pang tank jadi ini menun-jukkan TNI bersatu denganrakyat. TNI ketika dalam kea-daan tidak perang berada de -ngan rakyat,” ucap Gubernur.■

M10—sn.

Ki Dalang......(Sambungan hlm 1)

Maklum selama beberapa bulanpara nelayan mengalami pacek-lik. “Setelah empat bulan pacek-lik, sekarang ini baru mulaimusim panen ikan,” imbuhSarikun.

Tradisi sedekah laut dihadirioleh Kepala Dinas Kelautan danPerikanan drh Hj Suhartilah Ju-maryanti, jajaran Muspika Keca-matan Ayah dan sejumlah to-koh nelayan Kecamatan A yah.Yang menarik, momentum itujuga dimanfaatkan oleh paracalon anggota legislatif (caleg)dari sejumlah partai untuk tebarpesona.

Ketua Rukun Nelayan PasirDul Jalal didampingi BendaharaSalamudin mengatakan selaintradisi, acara sedekah laut sekali-gus untuk merekatkan silatu-rahmi antara keluarga nelayan

satu dan nelayan lain. Pihaknyaakan terus meles tarikan tradisiyang sudah ber-langsung turuntemurun ter- sebut.

“Selama kegiatan ini positif,tidak ada salahnya untuk diles-tarikan,” ujarnya seraya menye-butkan sedekah laut yangmenelan dana Rp 50 juta ditang-gung secara swadaya oleh paranelayan.

Dia menyebutkan, jumlahnelayan yang menjadi anggotarukun nelayan di Pantai Pasirsekitar 850 orang yang berasaldari lima desa. Para nelayantersebut terbagi menjadi 22Kelompok Usaha Bersama(KUB).

“Setiap melaut nelayan dipo-tong 8 persen untuk berbagaikeperluan mulai untuk danapaceklik, sosial, setor Pendap-atan Asli Daerah (PAD) hinggauntuk kas rukun nelayan,” tan-dasnya. ■ SMNetwork/J19—sn

Bongkar........(Sambungan hlm 1)

Nasional (PAN) DPRD JatengKhafid Sirotudin ketika dikon-firmasi menyatakan, rekamanyang diberitakan itu tidak be-nar. Pasalnya, pemberitaanyang menyatakan bahwa adarapat pada Kamis (29/9) itu ti-dak benar karena tanggal itubertepatan dengan hari Ming-gu.

”Rapat Banggar pada Kamis(29/9) itu tidak ada karenatanggal itu hari Minggu. Masarapat banggar hari Minggu. Pa-da bulan itu, kami rapat Bang-gar DPRD Jateng adanya padaKamis (26/9). Itu pun, rapatBanggar DPRD Jateng bersamaTim Anggaran PemerintahDaerah (TAPD) yang diketuai

Plt Sekda Jateng (Sri Pur -yono),” kata Khafid.

Khafid menambahkan, padarapat itu (26/9) itu undangan-nya pada pukul 09.00 WIB de -ngan membahas satu agenda,yaitu hasil rapat kerja komisi-komisi. Menurut dia, hasilrapat komisi-komisi itu menge-nai Raperda Perubahan APBD2013 yang sekarang sudah dis-ahkan.

”Setiap kita rapat juga adarekamannya. Rekaman hasilrapat pada Kamis (26/9) ituada di setwan. Rapat itu jugadihadiri anggota Badan Ang -garan. Yang tidak berangkathanya sedikit waktu itu. Selainitu TAPD Jateng yang hadirjuga banyak orang,” tandasKhafid. ■

M10—sn

6 rumah......(Sambungan hlm 1)

Menurut Kamim, saat itudirinya sedang bekerja dirumah Arobai yang berpepetandengan rumah Kartiah. ’’Sayamelihat api sudah membesardari atap belakang rumah Kar-tiah, lalu saya berteriak mem-inta tolong warga lain untukmembantu memadamkam api,’’ujar Kamim.

Menurut Kamim, api begitucepat membakar enam rumahkarena jaraknya berdekatan dansebagian besar terbuat darikayu. Saat api terlihat langsungmerambat ke bangunan yang

lain. Warga yang panik melihatapi makin berkobar, berusahamemadamkan api dengan alatseadanya.

“Api dari rumah Kartiah dibagian belakang, api cepatmembesar karena bangunan ter-buat dari kayu. Sementarawarga lain menghubungi petu-gas pemadam kebakaran,” ujarKamim.

Sedangkan Kumaidi, adikArobi mengatakan, petugas pe-madam kebakaran datang diloksai enam rumah sudah ludesterbakar. Saat petugas fokusmemadamkan sisa api, tiba-tibamuncul kepulan asap di rumahSariah. Warga yang panik dan

berlarian sebagian menjebolrumah Sariah yang terbuat darianyaman bambu. Saat dicekternyata rumah Sariah berhasildikuasai. Tak lama kemudiankejadain serupa juga terjadi rirumah Romah yang berjarak 50meter dari lokasi kebarakan.

’’Warga panik dan berlariansementara ibu-ibu banyak yangmenjerit karena ada dua rumahlagi yang nyaris terbakar. Sete-lah dicek api berasal dari bekasarang bekas kebakaran yangmasuk rumah kedua wargaitu,’’ jelasnya.

Kapolsek Gemuh, AKP Su -hadi mengatakan, enam rumahterbakar akibat hubungan arus

pendek, namun polisi masihmemeriksa saksi untuk menge-tahui penyebab pasti kebaka -ran.

“Kita masih menyelidiki pe -nyebab kebakaran, namundugaan sementara akibat ko-rsleting dari salah satu rumah,”kata kapolsek.

Dua unit mobil pemadam ke-bakaran dari BPBD KabupatenKendal berhasil mema-damkanapi setengah jam kemudian.Warga mengais puing-puing ke-bakaran untuk mencari barangyang masih bisa diselamat -kan.’’Kasus ini masih ditanganianggota kami,’’ jelas Kapolsek.■ Mar—sn

Benny K Harman Edy Ramli Sitanggang Pieter Zulkifli Dasrul DjabarFoto-foto: dok

SBY.......

(Sambungan Hlm 1)

barkan MK yang telah diaturdalam UUD. Pemerintah diha -rap kan mampu memberikan so-lu si tepat dan memikirkan a gen - da serta langkah-langkah ke de -pan.

Pascakejadian itu membuatseluruh rakyat Indonesia kecewadan marah. “Kami semua me -rasakan emosi dan kemarahanrakyat Indonesia,” ujarnya.

Kepala negara menambah-kan, respons yang rasional danbukan emosional bisa menyele-saikan masalah. “Menjadi solusiyang membawa kebaikan, bukanhanya untuk MK, tapi jugauntuk tata kehidupan bernegaradi negeri kita,” kata SBY

Terkait kasus yang membelitAkil, Badan Pemeriksa Keuan-gan (BPK) siap melakukan audit

eksternal terhadap MahkamahKonstitusi. Audit itu dilakukan,menyusul kesepakatan antarapimpinan lembaga tinggi danPresiden, dalam rapat konsultasiyang digelar Sabtu (5/10).

Ditemui di kantor Presiden,Ketua BPK, Hadi Poernomo,mengungkapkan sampai saat ini,BPK belum menetapkan auditapa yang akan dilakukan atasmahkamah itu karena akan diba-has dalam sidang badan BPK.

“Kalau sepanjang dimintauntuk audit, dan soal audit ek-sternal memang merupakan ke-wenangan BPK untuk mela ku-kannya,” ujar Hadi.

Sampai saat ini, menurutHadi, BPK telah memeriksa insti-tusi peradilan tinggi tersebutsejak beberapa tahun lalu.Namun, jika nantinya dimintauntuk melakukan pemeriksaandengan tujuan tertentu (PDTT),khususnya mengenai kasus du-

gaan korupsi, BPK siap mela-kukannya. Terkait kasus tertentuitu, “Sampai saat ini belum adapermintaan,” tuturnya.

■ Periksa AtutSedangkan Komisi Pember-

antasan Korupsi (KPK) dalamwaktu dekat memeriksa Guber-nur Banten Ratu Atut Cho-syiah.”Kemungkinan pekan de -pan dipanggil untuk diperiksase hu bungan kasus suap. Dalamwaktu dekat diminta penjelasanyang seterang-terangnya agarkasus ini bisa jelas,” ungkapKetua KPK Abraham Samad diHalim Perdanakusuma, Jakarta,Sabtu (5/10).

Hingga kini status Atutmasih sebagai saksi. WalauKPK sudah mengirimkan statuscekal ke Atut. Namun, KPKbelum bisa memutuskan apa -kah Atut juga akan dikenakanstatus tersangka atau tidak.

“Kita lihat saja nanti perkem-bangan dari hasil pemeriksaan,nanti disimpulkan yang ber -sangkutan punya keterlibatandalam kasus ini atau tidak,”jelas Abraham.

Kasus Atut ini bermula daritertangkapnya adik Atut, suamiWalikota Tangerang Selatang(Tangsel) Airin, yakni TubagusChaeri atau Wawan. Dia di-tangkap terkait suap pilkadaLebak Banten di MK. Ketua MKnonaktif Akil Mochtar jugaditetapkan sebagai tersangka.

Dalam penangkapan adikAtut ini ditemukan uang Rp1miliar. Uang itu dari Atut?“Untuk sementara belum dapatdisimpulkan, karena ada beber-apa alat bukti yang mestidikroscek satu sama lain. Kamimasih periksa beberapa saksi.Dari situlah nanti bisa disim-pulkan keterlibatan Atut,” jelasAbraham.■ inl/vvn/dtc—sn

Page 3: WAWASAN 06 Oktober 2013

04.06 11.30 14.34 17.37 18.44

Sumber: Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Tengah.Ks

Minggu, 6 Oktober 2013

25°C

35°C

23°C

32°C

25°C

35°C

23°C

33°C

24°C

34°C

25°C

35°C

Sumber : BMKG Jawa TengahMinggu Pon,

6 Oktober 2013

SIMPANGLIMA- HUT TNIke- 68 dan HUT Kodam IV/Di ponegoro ke-63 betul-betulme rakyat. Peringatan hariulang tahun dirayakan di La-pa ngan Pancasila, Simpangli -ma, Kota Semarang, Sabtu(5/10). Perayaan peringatanpa da tahun 2013 ini terasa sa-ngat spesial bagi semua ele-men masya rakat.

Pasalnya, dalam rangkaianacara peringatan HUT TNI danHUT Kodam IV ini disertaidengan pentas tari-tarian darimasing-masing daerah. Tarianyang pentas di antaranya TariZipin dari Kabupaten Demak,tari ini merupakan perpaduan

antara budaya Islam dan bu-daya Jawa.

Selain itu, tampil juga tariangguk dari Kabuaten Pur-wodadi, dari Kabupaten Patiyang merupakan pesisir me -nampilkan Tari Maladri. Tar-ian ini membawa dayung yangmerupakan simbol kehidupanmasyarakat pesisir. Dari Peka-longan, menampilkan tari ba -tik Jlamprang. Tari ini Jugadi gunakan tarian untuk tamukenegaraan.

Selanjutnya dari kudus KotaKretek, menampilkan Tari Kre -tek. Tari Batik Solo, dari kotaSolo. Dari Salatiga me nam pil -kan tari Topeng Ayu. Untuk

kon tingen terakhir, tam pil TariPrajurit Sore Magelang. Tari inimenggambarkan kesigapan,kepatuhan dan ke kompakanprajurit Jateng.

“Kami sangat senang padaperayaan HUT TNI dan HUTKodam IV /Diponegoro. Kamibisa diajak naik pesawat tem-pur TNI. Sebelumnya kamihanya bisa melihat ketika adapameran. Itu pun tidak bolehnaik,” tutur Santika (29), wargaKarangayu Kota Semarangusai naik tank.

Pada parade defile, masing-masing pasukan memperli-hatkan kebolehannya padama syarakat dan jajaran peme-

rintah. Gubernur Jateng GanjarPranowo, Kapolda Jateng IrjenPol Dwi Priyato dan PangdamIV/Diponegoro Mayjen TNI Su -nindyo menyaksikan dan me -nerima defile secara langsung.

Satu regu prajurit dari Kera-ton Ngayogyakarta, ikut me -meriahkan HUT TNI ke-68 danHUT Kodam IV Diponegoroke-63. Prajurit Keraton yangme ngenakan pakaian tradi-sional warna hitam tersebut,mengikuti parade baris-ber -baris. Selain itu turut tampilpara PNS di lingkungan TNI,Resimen Mahasiswa (Menwa),para seniman, dan juga unsurmasyarakat sipil. ■ M10-Ks

HUT ke-68 TNI, Benar-benar Merakyat

Api melalap warung-warung yang terbuatdari kayu dan seng hingga rata dengantanah, dan celakanya lagi, api jugamelumat panel PT Telkom yang berada disudut taman hingga menimbulkan keru-gian yang sangat besar.

Petugas pemadam mengalami kesulitanmenjinakkan api karena api begitu cepatmenyambar warung-warung yang salingmenempel satu sama lain. Api terus mem-bumbung tinggi disertai hembusan angindan menjilat panel PT Telkom yang penuhdengan jaringan ke pelanggan ikut luluhlantak dilumat api.

Manager CS Area Semarang PT TelkomIndonesia Sudjatmiko, di lokasi kejadian,mengatakan, akibat panel terbakar maka

telepon di daerah Plamongan Indah mengalamigangguan. Sedangkan kerugiannya belum bisadihitung secara keseluruhan. Tetapi yang jelas,kerugian dari PT Telkom akibat kebakaran diwilayah Perumahan Plamongan Indah sangatbesar.

Menurutnya, pelanggan PT Telkom diwilayah lokasi yang terbakar ada sekitar 500pelanggan tidak dapat menikmati pelayanan PTTelkom karena ada peristiwa kebakaran terse-but. Sudjatmiko menyatakan minta maaf kepadapelanggan. Karena secara otomatis jaringan kepelanggan itu mati. ■ bgy-Ks

■ Belasan Warung dan Panel Telkom Ludes Terbakar

Telpon 500 Pelanggan MatiPLAMONGANSARI- Belasanwarung bedeng di taman fasilitasumum Perumahan PlamonganIndah, di wilayah RW 7 KelurahanPlamongansari, Kecamatan Pedurun-gan, Sabtu (5/10) sekitar pukul 02.00WIB, ludes terbakar.

BARUSARI-Jajaran Pol-restabes Semarang terusberupaya menekan pe -redaran pil Trihex alias pilkoplo. Pasalnya, sejauhini keberadaan pil yangtermasuk dalam daftar Gitu banyak disalahguna -kan penjual maupunpem beli.

“Kami akan koordi-nasikan lebih lanjut untukmenarik pil Trihex daripasaran. Namun, terlebihdahulu kami mendata se -luruh apotek di Semarangyang masih memiliki stokpil tersebut,” ungkap KasatReskrim Polrestabes Se-marang, AKBP Wika Hardianto, Sabtu(5/10).

Menurutnya, pengawasan khususakan segera diberlakukan bagi apotekresmi maupun yang belum memilikiizin.

Tidak menutup kemungkinan, pi-haknya juga bakal berkoordinasi denganBadan POM, Pengusaha Farmasi, dan

Persatuan Ahli Farmasi diSemarang, untuk mem-buat memorandum of un-derstanding (MoU).

Adapun isi dari MoUtersebut yakni, tidak lainuntuk melarang menjualbelikan pil Trihex. Me -nyusul, banyaknya pe -nyalahgunaan obat kerastersebut yang berujungpada tindak kejahatan.

“Kami mengimbaukepada seluruh apotekuntuk bisa lebih memper-ketat penjualan. Jika pem-beli tidak menyertakanresep dokter, sebaiknyatidak perlu dilayani,” pin-

tanya.Seperti diberitakan Wawasan, Sabtu

(5/10), Sat Reskrim Polrestabes mer-ingkus Danu Sasongko (21) warga Ba -nowati Selatan IV RT 02/ RW XI,Ke lurahan Bulu Lor Kecamatan Sema-rang Utara yang diketahui sebagai ban-dar pil koplo. ■

M12-Ks

Polisi Awasi Penjualan Trihex

Wika Hardianto

API MEMBUMBUNG: Petugas Kebakaran saat berusaha menjinakkan api dengan menyemprot sumberapi yang membumbung tinggi membakar belasan warung di taman lengkap dengan lapangan basket, diwilayah RW 7 Kelurahan Plamongansari Kecamatan Pedurungan, Sabtu (5/10) dini hari. ■ Foto: UnggulSubagyo-Ks

DIPADATI MASYARAKAT: Masyarakat memadati Lapangan Simpanglima menyaksikan pertunjukkan kolasal memperingati HUT TNIke-68 dan HUT Kodam IV/Diponegoro ke-63, Sabtu (5/10).■ Foto:Weynes-Ks

REKORMURI: Pang-

dam IV/Dipone-goro Mayjen

TNI Sunindyomenerima pi-

agam MuseumRekor Dunia In-donesia (MURI)

dari SeniorManajer Muri

Paulus Pangka.■Foto:Weynes

-Ks

TARI KOLOSAL: Sejumlah kesenian tari-tarian disuguhkan dalamHUT TNI ke-68 dan HUT Kodam IV/Diponegoro ke-63, Sabtu(5/10).■ Foto:Weynes-Ks

ANTUSIAS WARGA: Seorang ibu dan anaknya berusaha ikutnaik ke mobil Alutsista(Alat Utama Sistem Senjata) TNI di JalanPahlawan Semarang. ■ Foto:Weynes-Ks

Page 4: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Bandar Dadu Terjaring RaziaSAWAH BESAR -Kasiyanto (43) wargaJalan Sendang Utara IIRT 03/ RW 08 Kelu-rahan Gemah, terpaksaberurusan dengan Po-lisi setelah terbuktimembawa tiga alat judijenis dadu kopyok, saatterjaring razia di JalanArteri Sukarno Hatta,Jumat (4/10) sekitarpukul 23.00 WIB.

Pria yang memiliki banyaktato di tubuhnya itu tak mendugaperjalanannya akan terhambat.Sebab, saat melintas di depanSPBU Masjid Agung Semarangdia harus menghentikan motor-nya, karena ada razia. SedianyaKasiyanto akan ditilang karenatak menggunakan helm dan takmembawa Surat Izin Mengemudi(SIM) C. Namun, hal tersebut di-batalkan lantaran petugas mene-mukan tiga alat judi dadukopyok di dalam jok motor Jupi-ter H-5187-QP.

“Habis dipinjam teman untukmain di daerah Mberok, niatnyasaya mau pulang,” akunya saatditanya sejumlah wartawan di lo-kasi kejadian.

Atas temuan tersebut, Kasi -yan to langsung digelandang keMapolrestabes guna menjalanipemeriksaan lebih lanjut. Se-dangkan motor terpaksa diaman-kan petugas sebagai barangbukti.

Sementara hasil razia lainnya,petugas juga menindak ratusanpengendara sepeda motor yang

tidak membawa surat-surat dantak mengenakan helm. Bahkan,sebanyak 49 unit motor disita dandibawa ke Kantor Satlantas Pol-restabes di Jalan Letjen Suprapto,Kota Lama.

Sebelum ditindak, sempat ter-jadi insiden kecil, dimana se-orang pengendara berusahakabur ketika akan dihentikanpetugas. Suasana Jalan Arteriyang semula kondusif berubahmenjadi tegang, setelah pengen-dara yang diketahui bernamaDwi Subekti (19) menabrak pe-ngenda ra lain yang sedang dipe-

riksa petugas.

■ Tabrak MotorMotor Yamaha Vega H-6844-FZ

yang dikemudikan warga Du sunLobang, Desa Kedungwungu, Ka-bupaten Grobogan itu menabrakmotor Yamaha New Vixion H-5090-SP milik Poniman (43) wargaKarang Mulasari, Semarang.

“Saya takut ada razia, karenadari Grobogan saya tidak mem-bawa STNK dan belum punyaSIM,” ujar Dwi yang berniatmengunjungi rumah temannyadi Jalan Gajah Raya. Selain diti-

lang, pemuda tersebut juga di-minta petugas untuk memper-tanggung jawabkan perbuat- annya.

Kapolrestabes Semarang Kom-bes Djihartono saat dihubungiWa wasan, mengatakan, razia ken-daraan yang dilakukan petugasmerupakan kegiatan rutin untukmengantisipasi aksi kejahatan dijalan. ‘’Ini merupakan kegiatanrutin. Mudah-mudahan denganadanya operasi akan bisa mengu-rangi angka kejahatan,’‘ ung kap-nya. ■

M12-Ks

DADU : Petugas Polrestabes Semarang menunjukkan tiga dadu yang diduga digunakan untuk judi. Ketiga dadudan batok kelapa tersebut disimpan di dalam jok motor Jupiter milik Kasiyanto. Foto : Haikal-Ks

SIMPANGLIMA - Ajang GelarPrestasi Bela Negara (GPBN)SMK tingkat Jawa Tengah mem -bawa nama Kota Semarang se ba -gai salah satu perwakilan denganprestasi terbanyak. Empat pialakejuaraan berhasil dibawa pu -lang dalam kompetisi yang di ge -lar sejak Rabu (2/10) hinggaJu mat (4/10). Sementara, Kabu -pa ten Pekalongan keluar sebagaiperaih penghargaan terbanyakkedua dengan menyabet tigapiala.

Kepala Dinas Pendidikan Pro -vinsi Jawa Tengah Nur HadiAmi anto melalui Sekretaris DinasPendidikan Provinsi Jateng Kar -tono mengapresiasi GPBN 2013dalam penutupaan sekaliguspemberian penghargaan kepadapara peraih juara di SMKN 7,Jumat (4/10) malam. “Saya selalubangga Jateng terus menjadi jua -ra umum dalam kompetisi ting -kat nasional. Semoga GPBN inijuga sama,” ujar Kartono dalampenutupan acara.

Kartono terus mengharapkankepada siswa untuk memacu krea-tivitasnya di berbagai kompetisi,

baik berjenjang atau pun bukan.Prestasi yang ditorehkan puntidak bisa menjadi patokan ke -puasan siswa. “Jangan cepat puasya. Tetap harus lebih baik lagi,”tandasnya.

Kejuaraan tersebut melom ba -kan tujuh kategori kompetisiyang diantaranya adalah debatbahasa, KIR (Karya Ilmiah Re ma -ja), dan Kewirausahaan. Juri yangmenilai merupakan para praktisiakademis dari universitas yangada di Kota Semarang.

■ DebatSalah satu siswa dari SMKN 1

Kedungmuni Kabupaten Peka -longan Firdhaus (17) menjadi sa -lah satu peserta yang meraihjua ra pertama debat bahasa Indo -nesia tim. Ia bersama tim yangberanggotakan tiga siswa mam -pu mengalahkan 13 tim lainnyadalam debat yang dilalui selamahampir sehari.

“Debat sebelum final (pe nyi -sihaan) waktunya pagi sampaiso re dan sangat melelahkan. Tapika mi berhasil melaluinya sampaidi hari berikutnya saat pelak sa na -

an final,” jelas Firdhaus.Siswa kelas XI Jurusan Teknik

Ken daraan Ringan (TKR) itumengaku sempat tidak percayabisa menjadi juara pertama. Pa -salnya, ia hanya memiliki ke siap -an selama seminggu sebelum

per lombaan.“Senang sekali bisa maju ke

tingkat nasional. Mungkin kali iniperlu dimatangkan kembali un -tuk menghadapi persaingan yanglebih berat,” tandasnya. ■

M9-Ks

Semarang Sabet 4 Piala dalam Gelar Prestasi Bela Negara

MENDAPAT PENGHARGAAN: Para jawara GPBN 2013 tingkat Jatengmendapatkan penghargaan berupa piala dan uang pembinaan dari DisdikProvinsi Jateng. ■ Foto: Fitria Rahmawati-Ks.

Diare Penyakit Segala MusimMUGASARI - Waspadai penya kitdi segala musim yang mudah me -nular melalui udara. Salah sa tunyaadalah diare. Penyakit ini tidakhanya disebabkan karena salahkonsumsi makanan saja. Namun,diare lebih banyak di sebabkan olehpenularan virus atau bakteri yangmudah dibawa melalui udara.

“Penyakit ini disebabkan olehku man atau mikro organisme se per -ti virus dan bakteri. Sekitar 60-70per sen disebabkan oleh Ro ta virus.Bakteri lainnya juga bisa seperti Shi -gella, E-coli, dan Sal monella,” paparKe pala Dinas Ke sehatan KotaSema rang Widoyono saat ditemuiWawasan di kantornya, Sabtu (5/10).

Penyebaran virus dan bakteri,lanjutnya, bisa melalui air yang di -gunakan sehari-hari atau ma kananyang dihinggapi lalat. Bah kan, halyang paling tidak di sa dari yaknimenular melalui tangannya sendiri.Gejala yang ditimbulkan, urainya,suhu tu buh meningkat dan menge -luar kan tinja dalam bentuk cair. Takhanya itu, rasa sakit di perut punterasa lebih melilit ketimbang sakitperut biasa. “Disebut diare karenaada penambahan jumlah dan

konsistensi tinja dalam jum lah yanglebih banyak. Sehingga, buang airbesar bisa lebih dari tiga kali dalamsehari,” jelasnya.

Diare bisa dicegah dengan me -lakukan kiat hidup sehat sepertimenjaga kebersihan. “Biasakan cucitangan pakai sabun setelah aktifitas.Kalau minum airnya harus matang,direbus dahulu. Ja ngan makansembarangan, artinya jangan jajan ditempat yang berpotensi banyakpenya kit,” tandasnya. ■ M9-Ks.

Foto: Fitria Rahmawati

Widoyono

SEKARAN- Universitas Lam-bung Mangkurat (Unlam) kem-bali mengunjungi UniversitasNegeri Semarang (Unnes), Jumat(4/10).

Menurut Pembantu Rektor IUnlam Prof Dr Hadin Muhjad SHMHum kedatangan mereka taklagi membawa rasa penasarantentang gaung Unnes sebagaiuniversitas konservasi. Namunlebih dari itu, dia bersama rom-bongan datang hendak belajarperihal akademik dan keuangandi Unnes.

“Dua kali saya berkunjung keUnnes, beda cerita, kali ini kamidan rombongan ingin belajarmengenai sistem penerimaanmahasiswa baru dan adminis-trasinya,” kata Prof Hadin, yangdidampingi Kepala Biro Admin-istrasi Akademik dan Kemaha-siswaan (BAUK) Dra Hj NoorFitriyani K dan Kepala Biro Ad-ministrasi Umum dan Ke-uangan (BAUK) Herry Supri- yanto SH MHum.

Sebelumnya, Unlam telahmenyambangi Universitas

Kon servasi, akhir tahun 2012.Saat itu mereka banyak belajarmengenai visi misi dan konseppelaksanaan universitas kon-servasi. Pasalnya universitasyang ada di Banjarmasin Kali-mantan Selatan itu juga memi-liki banyak lahan luas, namunbelum diberdayakan denganoptimal. Konsep konservasimenurutnya akan cocok dite-rapkan di Unlam.

Pembantu Rektor I Unnes DrAgus Wahyudin MSi mengung-kapkan keterbukaan pihaknyamenerima setiap tamu yang ber-kunjung. Unnes bahkan telahmenyiapkan pembahasan yangkami rangkum dalam peneri-maan mahasiswa baru dalambingkai administrasi danakademik.

Selain rombongan dari Unlam,Kepala BAAK Unnes Drs HeriKismaryono MM, Kepala BAPKUnnes Drs Sutikno MSi bersamastaf keuangan, akademik, dan ITturut hadir dan berbagi informasidalam forum tersebut. ■

Hid-Ks

Unlam Kembali Kunjungi Unnes

Page 5: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Page 6: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

98 Hektar Tanaman Padi PusoBerdasar data yang dihimpun

dinas itu dari beberapa keca-matan, di wilayah KecamatanGirimarto sudah ada 98 hektarpadi yang tidak dapat dipanen(puso) akibat kekurangan air.

Selain itu, yang terancam pusokategori berat terdapat di wilayahKecamatan Girimarto (223 hektarpadi) dan Jatisrono (111 hektar).

Sedangkan yang masuk puso

kategori sedang terdapat di Gir-imarto (760 hektar), slogohimo(13 ha), Wonogiri (83 ha), Jatis-rono (113 ha).

Untuk yang kategori ringanterdapat di wilayah KecamatanSlogohimo (78 ha), Wonogiri (24ha), Bulukerto (80 ha).

Tak hanya itu, akibat daripenutupan pintu air Waduk Ga-jahmungkur Wonogiri, areal

persawahan yang selama inimendapatkan irigasi tehnis dariDaerah Aliran sungai (DAS)Colo barat, dipastikan tidakdapat menuai hasil panen padi.

Sawah yang saat ini masihada pertanamannya mencapai439 hektar. Dari angka tersebut,yang usia padinya antara 1,5bulan hingga 2 bulan tercatat151 hektar.

Sedangkan yang usia padi nya2 minggu hingga 1 bulan seba -nyak 275 hektar. Sisanya palawija.

Dari angka itu, yang dipas -tikan tidak panen adalah padiyang berusia 2 minggu hingga 1bulan (275 hektar). “Itu ditemu -kan di wilayah Jaten dan Pule,Kecamatan Selogiri,’’ kata Safuan,kepala Dispertan TPH Wonogiri,Jumat (4/10). ■ Pm-ad

WONOGIRI-Hingga awal bulan Oktober iniDinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hor-tikultura (Dispertan TPH) Wonogiri, men-catat sudah ada 98 hektar tanaman padi yangpuso akibat kekeringan. Tak hanya itu, 714hektar lainnya terancam puso karena jugatidak mendapatkan air.

BATANG – Bupati YoyokRiyo Sudibyo menyampai -kan apresiasinya yang posi-tif atas program dari Dja- rum Foundation denganmenggelar berbagai kegia -tan melalui corporate socialresponsibility (CSR) di Ka-bu paten Ba tang.

Atas nama masyarakatKabupaten, Yoyok me -nyam paikan ucapan terimakasih dan penghargaansetinggi-tingginya kepadaDjarum Foundation. Pro-gram Djarum Trees For Lifeyang digagas oleh BaktiLingkungan Djarum Foun-dation dan salah satunyadiadakan sangat baik se -kali.

“Apalagi, program inisesuai dengan komitmen

bagi Pemkab Batang dalamkonteks pembangunanback to nature,”tegas bupa -ti saat menyampaikan sam -bu tan pada acara Pelun- curan Gerakan TanamanPohon dalam rangka Pe -ringatan Hari Cinta PuspaNasional Tingkat Kabu-paten Batang di kawasanPantai Sigandu, Sabtu(5/10).

Vice President DirectorDjarum Foundation FX Su-panji melalui Program Of-ficer-Bakti Lingkungan, Yu -nan Aditya mengatakanprogram Djarum Tres ForLife telah dilaksanakansejak tahun 1979.

Pada tahun 2013 inimerupakan tahun yangspesial bagi Djarum Foun-

dation karena mendukungprogram penghijauan.

Dikatakan, berbagairang kaian kegiatan pe na -naman dalam programDja rum Trees For Life telahdilaksanakan, seperti pe -nanaman 390 trembesi disepanjang jalan menujupantai Sigandu.

Penanaman ini dilaku -kan bersama dengan Ke -lom pok Pecinta Alam Ka- bupaten Batang dan per-wakilan pelajar setingkatSMA.

Tidak hanya itu, paparYunan, Bakti LingkunganDjarum Foundation jugamemberikan 1500 tanamanbernilai ekonomi kepada 15kecamatan di Batang. Tana-man tersebut di antaranya1.100 mangga gedong gin -cu, 200 manggis, 100 ke-lengkeng dan 100 alpukat.

Sejumlah jenis tanamanlain seperti ketapang,

nyamplung dan bahkan 2ribu mangrove juga di-tanam di daerah pantaiSigandu ini.

Pantai Sigandu sendiridipilih karena merupakansalah satu obyek wisataKabupaten Batang yangkondisinya cukup mempri-hatinkan. “Air laut sudahmasuk mencapai daratan,beberapa meter melebihigaris pantai,”tukas Yunan.

Acara yang digelar diPantai Sigandu ini dimeri-ahkan oleh grup musikpapan atas tanah air, ADABand yang juga Duta Dja -rum Foundation dalam po -gram Djarum Trees ForLife.

Turut hadir pula dalamacara tersebut diantara Wa -kil Bupati H Soetadi SHMM, Sekda Drs H Na si -khin dan jajaran For kom -pin da atau yang me wa kil nya serta pejabat.■ ero-ad

Bupati Apresiasi Program Djarum Foundation

■ Pekalongan Batik Karnaval

Peserta Gunakan Egrang 10 MPEKALONGAN- Pawai Peka-longan Batik karnaval rangkaiandari kegiatan Pekan Batik Inter-nasional 2013 yang diikuti 315peserta, membuat decak kagumpenonton di sepanjang jalan pro-tokol Kota Pekalongan.

Pasalnya untuk tahun ini pe-serta tampil tidak seperti bia-sanya. Namun ada yang meng -gunakan egrang setinggi 10meter lebih, sehingga membuatdecak kagum para penonton,Sabtu (5/10).

Para peserta kostum batik kar-naval pada Pekan Batik Interna-sional dengan start di alun-alunitu secara langsung dilepas olehAssisten I Slamet Prihantonopukul 14.15 WIB dan memper-oleh respon masyarakat luas.

Bahkan sepanjang jalan yangdilalui tidak ada celah kosong

penonton. Tak pelak jika petugassempat kewalahan penghadapiarus penonton yang menye-babkan arus lalu-lintas panturaikut tersendat.

Antusiasnya para penontontidak hanya karena banyaknyapeserta karnaval. Tapi jugakarena adanya berbagai kesen-ian lain yang ditampilkan dalamkarnaval tersebut. Seperti kesen-ian Terbang Jidor, marchingband serta parade Tosan Aji sertaBarongsai.

Keunikan lainnya semua pe-serta tidak ada yang menggu-nakan batik sbol (printing). Mel ain-

kan menggunakan batik tulis dancap ayang sebagian besar bermotifJlaprang khas Pekalongan .

Mereka menggunakan selu-ruh asesoris berbahan alam tana-man seperti ranting, daun,pelepah, akar hingga bunga.

Meski cuaca siang itu panassangat menyengat, namun parapenonton tidak beranjak melihathingga tuntas. Walikota Dr HMBasyir Ahmad dan Wakil H AlfArslan Djunaid SE, Ketua DPRDHM Bowo Leksono serta tamuundangan baik dalam maupunluar negeri yang berada di pang-gung kehormatan sempat terte-gun menyaksikan karnavaltersebut.

Dr HM Basyir Ahmad men-gakui karnaval kali ini memangterlihat berbeda, karena se-muanya menggunakan batik

tulis asli, bukan printing dan se-bagian besar menggunakanmotif Jlamprang sebagai corakkhas batik pesisir Pekalongan.

“Kearifan lokal ini memangkami tonjolkan untuk meles -tarikan batik,”ujarnya.

Sementara salah seorangpenonton Rahmi menilai kar-naval tersebut diharapkan bisaditingkatkan dengan mengun-dang daerah lain untuk berpar-tisipasi sehingga bisa lebihmeriah. ■ K.28-ad

MAGELANG - Menjelang Pemili-han Bupati (Pilbup) Magelang, sek-itar 600 orang anggota PengawasPemilu Lapangan (PPL) dan PanitiaPengawas Pemilu (Panwaslu) Ka -bupaten Magelang menggelar apelsiaga. Dalam apel tersebut, anggptaPanwas memasang pamplet danstiker yang berisi imbauan agar PNSdan perangkat desa harus netral.

“Apel siaga ini bertujuan untukmenunjukkan kepada masyarakat,jika kita sudah siap mengawasipemilihan bupati, legislatif hinggapresiden mendatang. Saat ini, pen-

gawasan difokuskan pelaksanaanpilkada,” Ketua Panwaslu Kabu-paten Magelang Afifuddin di sela-sela apel siaga, Jumat (4/10).

Menurutnya, apel siaga menje-lang pelaksanaan pilbup Magelang,Minggu 27 Oktober 2013 men-datang. Apel siaga tersebut diikutianggota Pengawas Pemilu Lapan-gan (PPL) dari seluruh desa diwilayah Kabupaten Magelang, Pan-wascam dan puluhan personel ke-sekretariatan.

Apel siaga ini, katanya, untukmenunjukkan PPL dan panwas baik

di tingkat kecamatan hingga kabu-paten, memiliki integritas dan selaluindependen.

“Integritas dan independensiadalah harga mati. Aturan akan selalukita tegakkan. Kita tidak akan pan-dang bulu. Siapa pun yang melanggaraturan, akan kita tindak,” tegasnya.

Dalam apel siaga, diawali den-gan konvoi keliling Kota Mungkid.Selama konvoi berlangsung, di-lakukan orasi dan pembagian pam-plet serta striker berisi sejumlahajakan mencegah terjadinya pelang-garan. ■ ali-ad

Apel Siaga Panwas Jelang Pilbup

MAGELANG - Dalam rangka mempe ri -ngati HUT Ke-68 TNI, Komunitas LembahTidar (Lemtid) bekerjasama dengan Ko -dim 0705 akan menggelar kegiatan jalansehat mendaki Gunung Tidar.

Kegiatan tersebut akan dilaksanakanMinggu (6/10), start dari halaman Kelu-rahan Magersari ke Puncak Gunung Tidar.

“Kembali lagi ke halaman kelura -han,”kata pencetus kegiatan Tri YudhoPurwoko, Jumat (4/10).

Tri Yudho Purwoko yang juga Koordi-nator Komunitas Lembah Tidar menga ta -kan kegiatan tersebut bertujuan men- dekatkan dan mengakrabkan antara ma -sya rakat dengan TNI.

Menurutnya, sebagian orang saat inimemandang antara TNI dengan ma sya -rakat tidak memiliki hubungan kedekatandan seolah ada jurang yang memisahkandiantara mereka.

“Inilah salah satu upaya yang diharap-kan bisa menyatukan mereka. Artinya,

TNI sendiri juga bisa dekat dengan masya -rakat dengan mengadakan kegiatan so -sial,” katanya.

Tri menambahkan kegiatan tersebutjuga bertujuan mengenalkan kepada ma -syarakat luas Gunung Tidar yang beradadi tengah-tengah kota.

Menurutnya, Gunung Tidar yang dike-nal sebagai ‘Pakuning Tanah Jawi’ tersebutmerupakan salah satu potensi yang sangatlayak dijual sebagai tujuan wisata.

“Tujuan utamanya memang men-gangkat Gunung Tidar agar lebih dikenal.Bukan hanya masyarakat Magelang tapijuga masyarakat luar,” ujarnya.

Sementara Perwira Seksi Operasi Ko -dim 0705/ Magelang Kapten (Inf) Mas -hudi Pitoyo memberikan apresiasi kepadaKomunitas Lembah Tidar yang banyakbergerak di bidang seni dan musik tradi-sional serta kajian budaya, sebagai pence-tus gagasan kegiatan tersebut. ■

Ias-ad

MAGELANG - Akibat menurunnyapartisipasi pemilih pada tiga pemilu na-sional, Komisi Pemilihan Umum (KPU)berinisiatif untuk melaksanakan programrelawan demokrasi (relasi).

Dengan Relasi ini, diharapkan mampumeningkatkan partisipasi pemilih bisameningkat, termasul pelaksanaan Pilka -da 27 Oktober 2013.

“Pelaksanakan program tersebut, se -suai surat edaran nomor 609/KPU/IX/2013 tentang penyampaian petunjukpelaksanaan program relawan demokrasipemilu 2014. Termasuk KabupatenMagelang,” kata Anggota KPU Kabu-paten Magelang Divisi Sosialisasi danPenghitsu, Yaseer Arafat, di Magelang,

Jumat (4/10).Menurutnya, relawan demokrasi (re-

lasi) terus dilakukan KPU Provinsi danKPU kabupaten/kota untuk melak-sanakan program tersebut.

Pada pelaksanaan program relasi ininantinya akan melibatkan peran sertamasyarakat yang seluas- luasnya.

“Relawan yang dilibatkan berasal darilima segmen pemilih strategis, antara lainpe milih pemula, kelompok perempuan,pe nyandang disabilitas, kelompok aga ma,dan kelompok pinggiran,” jelas Yaseer.

Setiap unsur yang dilibatkan, akan di-ambil lima orang dan bertugas menyam-paikan dan mengajak warga untukmenyalurkan hak pilih mereka.■ ali-ad

Relasi Tingkatkan Partisipasi Pemilih

BANTUAN BIBIT : Bupati Yoyok Riyo Sudibyo dan WabupH Soetadi SH MM berfoto bersama dengan jajaran For -kompinda usai menerima bantuan bibit pohon yang diser-ahkan secara simbolis oleh Program Officer-Bakti Ling- kungan Djarum Foundation, Yunan Adhitya di kawasanPantai Sigandu, Batang. ■ Foto. Eko Saputro-ad

MENJULANG : Pesertapawai Pekalongan Batik carnaval

yang menggunakan egranghingga menjulang tinggi men-

gundang perhatian penontonsepanjang jalan. ■

Foto/Janti Artati-ad

MUNGKID– Sebuah pesta kejutanmewarnai peringatan HUT ke-68TNI di Markas Koramil Dukun,Jumat (4/10).

Selain pentas kesenian topengireng, Danramil Kapten Arm SuryoWibowo, mendapat kado berupanasi tumpeng lengkap dengan lauk-pauknya, dari Kapolsek AKP EkoMardiyanto.

Kapten Arm Suryo Wibowo be-serta anggota nampak terkejut, saatmelibat sekelompok kesenian rak -yat tiba di halaman depan.

Lebih kaget lagi, saat melihatAKP Eko Mardiyanto membawarom bongan sambil membawa span-duk bertuliskan Dirgahayu ke-68TNI sambil membawa tumpeng

nasi kuning.Para ibu Persit

yang baru saja usaimengadakan rapatikut ‘bengong’. Me -reka tidak mengiraakan mendapat ke-jutan begitu.

Kapolsek lang-sung menyerahkantumpeng diiringila gu Happy Birth-day oleh kelom-pok kesenian To- peng Ireng TarunaRim ba dari Ba -nyu dono Kecama -tan Dukun.■

TB-ad

Tumpeng untuk Danramil Dukun Jalan Sehat Mendaki Gunung Tidar

NASI TUMPENG: Danramil Dukun Kapten Arm SuryoWibowo menerima nasi tumpeng dari Kapolsek AKP EkoMardiyanto. ■ Foto: Tri Budi-ad

Page 7: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Pencarian cadangan sumberminyak dan gas bumi (sumur)untuk ketiga kalinya itu, ber -lokasi di Desa Sambongrejo,Kecamatan Tunjungan denganKode pemboran Kenangarejo(KGR)-1, persisnya sekitar 8,4kilometer barat kota.

Hasil pantauan di lokasi,Sabtu (5/10), rig (menara bor)sejumlah alat berat dan saranapendukung terlihat sudahdalam tahap persiapan akhir.

Pegawai PHE di lokasiuntuk tajak migas baru itu terli-hat sibuk dengan lalu-lalangberbagai kendaraan proyek.Termasuk pengamanan inter-nal juga sudah disiapkan.

“Penjadwalan tajak pada 8Oktober 2013. Jika ada penun-daan paling mundur tiga haridari jadwal,” jelas GeneralManajer PHE Randugunting,Abdul Mutalib Masdar dalam

acara sosialisasi di aula pem -kab, baru-baru ini.

Menurutnya, tajak sumurKGR-1 ini merupakan pengeb-oran kali ketiga di wilayah BlokRandugunting. Cakupan wi -layah kerjanya meliputi Kabu -paten Blora, Rembang, Pati,Gro bogan dan Kabupaten Tu -ban (Jatim).

■ Doa BersamaUntuk pengeboran pertama

dan kedua sebelumnya pernahdilakukan di tempat berbeda.Yakni sumur Diponegoro(DPG)-1 di Desa Krocok, Keca-matan Japah (2010) dan sumurCempaka (CPE)-1 di Desa Tina-pan, Kecamatan Todanan(2011).

Hanya saja, kata dia, di ke -dua sumur tersebut tidak dite-mukan minyak. “Kami sangatberharap di pengeboran kali

ketiga ini diperoleh mi nyak.Sebab di Blok Randuguntiongini telah dikerahkan dayaupaya untuk keberhasilanpengeboran KGR-1.”

Masdar menambahkan se -gala persiapan teknis pengebo-ran sumur sudah dilakukan,mobilisasi peralatan pengebo-ran juga sudah final.

Dalam dua tiga hari ini, timteknis dari pemerintah pusatmaupun PHE Randuguntingyang akan mengecek kesiapantersebut sebelum dimulainyatanjak sumur.

Tidak hanya dari sektor tek-nis, persiapan yang dilakukanmenyangkut pula sisi nontek-nis, antara lain doa bersamawarga sekitar, semacam acaraistighotsah. “Kami berharapdengan doa yang diikutibanyak warga, pengeboransumur akan sukses dan mene-mukan migas,” harapnya.

Data tehnis yang diterima,tajak sumur KGR-1 akan mem-bor perut bumi sedalam 2.207meter di bawah permukaantanah, dengan waktu kuranglebih 55 hari. Dalam upaya ini,Bupati H Djoko Nugroho mem-berikan dukungan penuh den-gan harapan ditemukan sum- ber minyak. ■

K.9-ad

MAGELANG - Wajah M Ardi -yansah (22), warga Banaran,Tem purejo, Tempuran, lebih se -ring menunduk. Tak ada rautkebahagiaan saat menjalani pro- sesi akad nikah dengan CDD(18) gadis asal Kwayuhan, Ge -langan, Kota Magelang, Jumat(4/10).

Prosesi di Masjid Al-MutaqinMapolres Magelang, ini memangtidak seperti lazimnya pernika-han. Di sini, kedua mempelaimemakai baju sepantasnya.

Ardiyansah mengenakanbaju putih motif kotak-kotakbersarung. Si mempelari perem-puan mengenakan celana jeansserta baju dan krudung berwar -na ungu.

Akad nikah berjalan seder-hana. Tidak ada lantunan ayat

suci, juga makanan yang berjajar-jajar. Pernikahan hanya dihadiri10 orang perwakilan dari keduamempelai. Mungkin itu yangmembuat M Ardiyansah yangberstatus tersangka karena terli-bat kasus curanmor, tidak fokus.

Ikrar pernikahan terpaksa di-ulang dua kali. “Diulang lagiya? Jangan sampai terputus kali-matnya,” kata H Nur Ahsan,penghulu pernikahan itu.

■ SenangSetelah itu, mempelai perem-

puan mencium tangan sua mi -nya sebagai tanda bakti,me ngakhiri rangkaian acara.“Senang, akhirnya bisa menikahjuga,” tutur Ardiyansah lirih.

Menurut dia, acara itu sudahdirencanakan beberapa waktu

lalu. Tapi sejak dia ditahan 4September lalu, semua harusberubah. “Ini demi anak yangdikandung istri saya,” katanya.

Dia berharap, usai bebas daripenjara nanti bisa membinakeluarga yang baik.

Kasat Reskrim AKP Saprodinmengatakan pihaknya mem-berikan izin tersangka menye-lenggarakan akad nikah demirasa kemanusiaan. “Merekapunya hak untuk itu, jadi kitafasilitasi saja,” katanya.

Usai pernikahan, lanjutSaprodin, sedianya dia akanmemberikan fasilitas ruangankhusus selama dua jam.Namun, kedua mempelai eng-gan menerimanya. Mempelaiperempuan memilih untuk pu-lang. ■ TB-ad

SOLO-Kendati di Indonesia ter-dapat puluhan ribu akuntan dan2/3 di antaranya bekerja di pe-merintahan, namun masih sajaterjadi kekurangan tenaga dibidang pelaporan keuangan inidalam jumlah besar.

Untuk itu diperlukan lagisekitar 25.000 akuntan gunaditempatkan di lingkungan pe-merintahan. Ironisnya dari pu-luhan ribu tenaga akuntan yangtersedia tidak merata penye-barannya.

“Tenaga akuntansi yang kitabutuhkan masih sangat kurangjumlahnya,” ungkap Kepala BiroPerencanaan Pengawasan BadanPengawas Keuangan Pembangu-nan (BPKP) Pusat Justan R Sia-haan di Solo, Sabtu (5/10).

Kebutuhan akan tenagaakuntan di lingkungan pemer-

intahan, lanjut Justan ketikaditemui usai menyampaikanStadium General bagi Maha-siswa baru program MagisterAkuntansi di Fakultas EkonomiUniversitas Sebelas maret(UNS), sangat besar. Selama initenaga akuntan di lingkunganpemerintahan hanya terpusat dipusat saja. Sedangkan yang adadi daerah jumlahnya sangat ku-rang.

Dengan demikian kekuran-gan yang terjadi bakal berpen-garuh kepada penyusunanpotret akuntabilitas pengelo-laan keuangan negara.

Bila penyusunan laporankeuangan ditangani oleh orangyang kurang faham akuntansi,dipastikan akan terseok-seok se-bagaimana yang terjadi dilingkungan pemerintah daerah,

khususnya di wilayah IndonesiaTimur.

Sebagai gambaran di NusaTenggara Timur hanya terdapatsedikit tenaga Akuntan. Sedan-gkan di Jawa terdapat banyakpilihan. “Seandainya tidak adadi pemerintah daerah, bisa di-ambil tenaga akuntan swasta,”jelasnya.

Dewan Pengurus NasionalIkatan Akuntan Indonesia (IAI)Dwi Setiawan Susanto men-gatakan terdapat 53 ribu akun-tan di Indonesia.

Dari jumlah tadi 2/3 di an-taranya bekerja di lingkunganpemerintahan. Dari merekayang bekerja di pemerintahan,jumlah terbanyak berada ditingkat pusat. Dengan demikianharus dilakukan perkuatan ditingkat daerah. ■ K.2-ad

BLORA–Tim penyidik Ke-pelosian Resor (Polres) Blorakerja keras untuk pengemban-gan pengembangan kasus peng -geroyokan anggota polisi,perampasan senjata api (pistol)dan pencurian kayu jati.

Penyidikan terhadap tiga ter-sangka terus berlanjut. Kasuspenganiayaan tersebut mengi-batkan Aiptu Heru Siswoyomengalami luka serius.

‘’Kami terus dalami tersang -ka, sebab mereka mempunyaiperan masing-masing,’’ jelasKepala Polres AKBP Mujiyonomelalui Kasat Reskrim AKP Su-darto, Jumat (4/10).

Dari keterangan tersangkayang sudah ditangkap, jelasnya,aksi pencurian kayu di hutanJapah itu dilakukan oleh pu-luhan orang.

Saat diperiksa tersangka me -nyebut ada sekitar 50 orangyang melakukan aksi pencurian.

Mereka sudah menebang duapohon jati besar yang kemudiandipotong-potong dengan uku-ran sekitar 1,5-2 meter sebanyak11 batang.

Hanya, saat kejadian yangmelakukan pengeroyokan ter-hadap Aiptu Heru sekitar 16-18orang. ‘’Penyidik sudah me ngin -dentifikasi semua termasuk,identitas peran mereka,’’ tambahSudarto.

Dia menjelaskan karena saatkejadian kondisinya malam hari,maka di tengah hutan itu sangatgelap. Agar tidak salah sasaran,maka ada di antara kawananpencuri kayu itu yang bertugasmenyalakan lampu senter yangdiarahkan kepada Aiptu Heru.

Sedangkan kawanan lainnyamenyerang, seperti membacok,memukul dengan balok kayudan lain sebagainya.

‘’Bahkan, Aiptu Heru sudahsempat disiram dengan bensinmau dibakar. Mungkin dikirasudah meninggal, sehingga ke-mudian mereka kabur,’’ jelas-nya.

■ Banyak BuktiDari identifikasi itu, ditemu -

kan peran masing-masing ter-sangka, termasuk yang masihdalam pengejaran.

Sementara tiga tersangkayang sudah ditangkap itu jugapunya peran masing-masing.Mardiyono alias Dipo adalahotak dari aksi pencurian kayutersebut. Dia juga yang didugamerampas pistol anggota Ke-polisian Sektor (Polsek) JapahAiptu Heru Siswoyo.

Terbukti, usai ditangkap Di -po yang menemukan di ma napistol itu disembunyikan. Se -dangkan tersangka Sunar ber tu-gas untuk mencerikan jalan

kawanan pencuri kayu itu saatakan membawa hasil curiankeluar dari hutan.

Sunar berada di posisi palingdepan dari iring-iringan motoryang mengangkut kayu, se-hingga dia yang tertangkap le -bih dulu.

Sementara Sriyanto alias To -peng adalah salah satu ter-sangka yang mengangkut kayudengan motor. ‘’Tidak mudahmengangkut kayu gelondonganyang berat itu dengan motor.Karena itu, mereka membagitugas. Untuk joki motor pen-gangkut memang orang khu -sus,’’ ungkapnya.

“Kami temukan banyakbarak bukti penutup muka (ka -nebo) berserakan di rumah-rumah yang kami curigai,kesannya mereka terlihat ter-buru-buru, dan kini sedang ka -mi buru,’’ tegas AKP Sudarto.

Diberitakan sebelumnya, Ju -mat (4/10), polisi berhasilmenangkap elaku pencuriankayu dan pengeroyokan ter-hadap anggota Polsek JapahAiptu Heru Siswoyo.

Barang bukti yang dia-mankan salah satunya adalahsenpi jenis pistol. Saat kejadianpengeroyokan dan pengani-ayaan pada anggota polisi itu,pistol tersebut direbut para pen-curi kayu. ■ K.9-ad

BATANG – Sebanyak 42 ne -layan yang tergabung dalamKelompok Usaha Bersama ‘Mae -so Rukun’, Desa Ujungnegoro,Kecamatan Kandeman, Kabu-paten Batang menerima ban-tuan.

Berupa modal bergulir tahapII dari pengembang PLTU, PTBhimasena Power Indonesia(BPI) di balai desa setempat, ba -ru-baru ini.

Manajer CSR PT BPI, BayuPamungkas dalam kesempatantersebut secara simbolis menyer-ahkan bantuan modal berguliryang diterima perwakilan KUB‘Maeso Rukun’.

Bayu mengatakan bantuanitu sebagai salah satu bentukapresiasi PT BPI kepada pro-

gram pemberdayaan KUB Nela -yan ‘Maeso Rukun’ Desa Ujung -neg oro.

KUB dinilai disiplin, komit-men dan tanggung jawab dalampengelolaan bantuan modal usa -ha bergulir tahap pertama.

“Serah terima modal bergulirini merupakan bagian dari se -rang kaian program peningkatankapasitas usaha nelayan yangtelah dilaksanakan melalui ke -giatan pelatihan, pendampingandan pembinaan,”katanya.

Dijelaskan, hasil kerjasamaselama ini antara PT BPI denganDinas Kelautan dan Perikanan(Dislutkan) di antaranya ban-tuan sarana produksi alat tim-bang dan terpal pengering rebonpada 4 April.

Kemudian training motivasidan kewirausahaan pada 15-16April dan peningkatan kapasitasnelayan Desa Ujungnegoro pada6-7 Mei serta bantuan modal ber -gulir tahap 1 pada 11 Juli 2013.

Kabid Kelautan DislutkanAndri Joko Purnomo memintakepada para nelayan yang ter-gabung dalam KUB ‘MaesoRukun’ Desa Ujungnegoro un -tuk memanfaatkan betul ban-tuan itu. ■ ero-ad

KUB Nelayan Terima Bantuan

SERAHKAN BANTUAN : Manajer CSR PT BPI Bayu Pa-

mungkas secara simbolis menyer-ahkan bantuan kepada perwakilan

KUB Nelayan ‘Maeso Rukun’Desa Ujungnegoro di balai desa.■

Foto. Eko Saputro

PHE Siap MengeborSumur Migas LagiBLORA – Setelah gagal dalam eksplorasi(pengeboran) sumur pertama dan kedua, ter-nyata tidak membuat Pertamina Hulu Energi(PHE) Randugunting kapok untuk mencarisumber minyak. Karena dalam waktu dekat iniakan kembali mengebor sumur migas untukkali ketiga.

PEMALANG - Pejabat selamaini identik jika makan biasanyaditempat yang strategis dankhusus.

Namun tidak demikian hal-nya dengan Bupati Pemalang HJunaedi SH MM. Ia yang me-mang berangkat dari rakyatbiasa justru memilih seringmakan di warung biasa berbaurdengan masyarakat dan pe-gawai lain.

Seperti usai pelaksanaan apelbeberapa waktu lalu, bersamadengan Wakil Bupati MuktiAgung Wibowo ST, Sekda DrsBudhi Rahardjo MM dan peja-bat lain, rombongan pejabat inimenyempatkan diri sarapan diwarung kecil di kompleks pen-dapa.

Bukan menu mewah sepertisteak, gurameh goreng ataulainnya, namun cukup makanansederhana seperti pecakan atauikan laut goreng dan sambel,gorengan dan sayur seadanyadengan segelas teh hangat.

Suasana itu tidak mengurangiselera mereka.

Menurut Asisten Pemerinta-han Sekda Drs Rifqi Jaya MM,hal ini merupakan langkahnyata prinsip kesederhanaanbaik bagi jajaran maupun prib-adi. Upaya ini sejalan dengan In-pres No 5 Tahun 2004 tentangPercepatan Pemberantasan Ko-rupsi pada poin 7 yakni mener-ap kan kesederhanaan baikda lam kedinasan maupun da -lam kehidupan pribadi, sertapenghematan pada penyeleng-garaan kegiatan yang berdam -pak langsung pada keuangannegara.

■ BawahanBahkan sebenarnya tidak

hanya di warung sederhana dikompleks pendapa saja. Ter -kadang di waktu senggang bu-pati ditemani beberapa pejabatjuga sering mampir di warung-warung yang berada di pelosokdesa. Sekadar untuk menge-

tahui secara langsung kondisidan keinginan masyarakat.

Tak heran begitu warga me -ngetahui yang mampir ada lahbupati, mereka langsung mem-inta berfoto bersama untuk ke-nang-kenangan dan kebang gaan.

Prinsip kesederhanaan yanglain yang ditunjukkan Pemerin-tah Kabupaten Pemalang adalahmasih dipakainya kendaraandinas bupati hingga tahunketiga ini.

Padahal kendaraan yang di-pakai saat ini sebenarnya meru-pakan lungsuran dari bupatisebelumnya.

Diharapkan pola keseder-hanaan yang dilakukan oleh Pe-merintah Kabupaten Pemalangini tidak hanya dilakukan olehpara pimpinan saja.

Juga ditiru dan diterapkanhingga ke lapisan pegawaitingkat bawah. Sebab sejatinyamereka adalah abdi masyarakatseperti yang selalu dipesankanoleh Bupati. ■ Obo-ad

Tersangka Curanmor Menikah di Tahanan

Indonesia Kekurangan 25.000 Akuntan

■ Kasus Penganiayaan Polisi

Penyidik Identifikasi Semua Pelaku

SRAGEN- Sesosok mayat laki-laki tanpa identitas ditemukandi perlintasan kereta api DukuhBogorame, Desa Purworejo, Ke-camatan Gemolong, Sragen,Jumat (4/10).

Korban ditemukan dalamkeadaan mengenaskan akibat ter-lindas KA Mataremaja, jurusanMalang-Jakarta. Jasad korbanberusia 40 tahun tersebut dite-mukan kali pertama oleh AgungWahyono (23), satpam PT KAIStasiun Salam Gemolong.

Penemuan mayat bermula dari

laporan satpam PT KAI di StasiunSumberlawang. Masinis KAMataremaja jurusan Malang-Jakarta menyerempet korban,Kamis (3/10) sekitar pukul 23.30WIB di KM 86. Petugas pun lang-sung melakukan pencarian.

Baru keesokan harinya petu-gas menemukan sesosok mayattergeletak di KM 86+5, dalamkondisi mengenaskan.

Ciri-ciri korban, berambutpendek lurus hitam, muka lon-jong, dan kulit sawo matang.Saat ditemukan, korban menge-

nakan celana pendek jeanswarna biru dan baju lengan pen-dek warna cokelat.

Kapolsek Gemolong AKPAgung Ari Purnowo, mewakiliKapolres AKBP Dhani Hernandomembenarkan adanya penemuanmayat tertabrak kereta api.

Hasil olah TKP dan keteran-gan pata saksi, saat ditemukankorban tak membawa identitasapa pun. Polisi hanya menga-mankan barang bukti, berupauang kertas pecahan seribuansebanyak dua lembar. ■ K.25-ad

SARAPAN - Bupati H Junaedi SH MM, Wakil Bupati Mukti Agung Wibowo ST dan Sekda Drs BudhiRahardjo MM sarapan di warung sederhana di kompleks pendapa kabupaten. ■ Foto : Probo Wirasto-ad

Tewas Tertabrak Kereta Api

Pemkab Terapkan Prinsip Kesederhanaan

Page 8: WAWASAN 06 Oktober 2013

GIRLBAND Cherrybellekabarnya kembali diting-galkan personelnya. SetelahDevi dan Wenda keluar dariCherrybelle, April tahunlalu, kini Anisa Rahma dika -barkan juga hengkang darigrup tersebut.

Isu itu muncul, lantaransudah satu bulan ini, Anisatak tampil bersama Cherry-belle di panggung. Menurutinformasi yang beredar,Anisa telah meninggalkanCherrybelle sejak 12 Septem-ber lalu.

Bahkan sejak tanggal 15Septem-

ber di jejaring sosial Twitterpara Twibi (penggemar Cher-rybelle) ramai membicarakanAnisa yang tidak pernahtampil bersama Angel,Christy, Felly, Cherly, Kezia,Ryn, Stefy, Gigi.

Para Twibi dan pengge-mar Anisa pun resah karenasalah satu idolanya tidakmuncul. Mereka pun berki-cau di Twitter dengan hastag#kangenanchib.

Saat mengisi acara pencar-ian bakat New AFI 2013 diStudio Indosiar, Jumat (4/10)petang, Anisa juga belum

me-

nunjukan keceriaanyabersama Cherrybelle.

“Iya. Anisa sudah keluarper tanggal 12 Septemberlalu,” ujar seorang sumber.

Sebelumnya Cherly, salahsatu personel Cherrybellemenegaskan, ketidakhadiranAnisa di beberapa show be-lakangan dikarenakan sakitsinus.

“Dia (Anisa) enggakkeluar. Lagi sakit sinus,hidungnya sakit,” katanya.

Saatdikon-fir-

masi ke manajer Cherrybelle,Deddy, belum berani banyakbicara soal isu tersebut.

“Kami masih belum be-rani berikan komentar,karena masih belum jelas.Ditunggu saja kabarnya,”kata Deddy saat dihubungimelalui sambungan telepon,Sabtu (5/10).

Hingga saat ini, diakuiDeddy, ia masih menunggukabar dari Annisa. Ia jugamasih menunggu perundin-gan dengan pihak labeluntuk memberikan komen-tar, terkait isu hengkangnya

Annisa dari Cherrybelle.“Jadi kami tunggu dari

Anisa juga ya,” ucap-nya. ■

Vvn-jie

“Guys kumau kbrin PinkanJUST MARRIED di Los An-geles Amerika dg orang IN-donesia dia pembuat musicvidio di Amerika. Thanks yabuat ucapannya ya,” tulis-nya.

Di twit lainnya, Pinkanjuga membagi fotonya de -ngan sang suami. Sosok ke-lahiran Jakarta, 11 No-vember 1980 itu mengakutelah melangsungkan per -nikahan satu bulan yang lalu.

“Me and my new husband.WE MARRIED in Los Ange-les 1 bulan lalu. Mohon doarestunya ya dr semua buatkami,” ucapnya. Di situs

mikroblogging tersebut, iajuga dapat banyak ucapanselamat dari followersnya.

Asisten Pinkan, Desi jugamembenarkan pernikahantersebut. “Dia bilang udahnikah. Cuma nikah aja,nggak pakai resepsi,”katanya saat dihubungi viatelepon, Sabtu (5/10).

Kata Desi, dirinya belumtahu banyak mengenaisosok suami Pingkan terse-but. “Nama suaminyaSteven. Tapi nggak tahukepanjangannya Steven apa.Aku nggak terlalu banyaknanya soalnya pribadinyadia. Baru kenal lalu

menikah,” tandasnya.Desi sendiri tak mau

banyak bercerita mengenaipernikahan Pinkan yangterkesan mendadak itu.Bahkan, hanya ia danibunda Pinkan yang menge-tahui pernikahan tersebut.Pasalnya, adik Pinkan se-belumnya mengaku tidaktahu kakaknya sudahmenikah. Dia hanya tahuPinkan berada di Amerika.

Mendadaknya pernika-han Pinkan menimbulkanisu bahwa pelantin Kas-maran itu telah hamil di luarpernikahan. Namun, Desimengaku tidak mengetahuihal tersebut. Menurutnya,kecil kemungkinan Pinkantelah hamil lantaran padaNovember mendatangPinkan akan merilis singleterbarunya.

“Dia bakal balik keJakarta nunggu surat izinbalik, karena memangbulan November ini maulaunching single ter-barunya, cuma kan di sanadia ada pekerjaan lain juga.Dia sama suami ada job disana,” jelasnya.■

Dtc-jie

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Anisa Tinggalkan Cherrybelle?

Pamer Suami Baru

KABAR bahagia datang dari penyanyi Pinkan Mambo.

Mantan isteri Sandy Sanjaya itu ternyata telah menikah

dengan pria pujaan hatinya di Los Angeles, Amerika

Serikat. Hal tersebut diungkapkan Pinkan lewat akun

Twitternya @pingkanmambopm. Ia menikah dengan seo-

rang pria Indonesia yang berkarier

di negeri Paman Sam tersebut.

SETELAH suksesberkolaborasi denganBoyz II Men dalam singleDo You Really Love Me,grup vokal Soulsistersmenggarap videoklipuntuk single terbarunya, INeed You dengan meng-gaet Reza Rahadian.

Ketiga personel Soul-sisters, yakni Claudia,Chikita dan Mathildamengaku antusias saatmendapat kesempatanberadu akting denganpemeran Habibie dalamfilm Habibie & Ainun itu.

“Dia rangkul kami dankasih saran. Nice banget.keren pokoknya,” kataMathilda di RollingStones Cafe, kawasanJalan Ampera, Jakarta

Selatan, baru-baru ini.Ditambahkan Claudia,

meski baru pertama kalimenjalin kerjasama den-gan Reza namun ketigapersonel Soulsisters takmerasa kesulitan saatberadegan. Proses syut-ing video klip berlang-sung selama dua sesuairencana mereka.

“Proses kreatif dan ed-iting pascasyuting ituyang cukup lama.Akhirnya molor sekitartiga bulan baru selesai,”terangnya.

Satu hal yang mem-buat ketiga cewek itumerasa bangga, singelterbaru mereka menda-pat pujian dari Reza. “Diasuka banget lagunya,

katanya keren,” ucapnya.Menurut penggagas

Soulsisters, Willy Hi-dayat, terbentuknya trioini didasari oleh keingi-nan untuk melahirkangrup vokal yang bertarafinternasional.

“Sebenarnya kamiingin melahirkan kelom-pok penyanyi yangberkelas dan bertaraf in-ternasional. Tapi kalaukemudian teman-temanmedia menganggap ke-hadiran Soulsister seba-gai pesaing AB Threeatau Be3, ya silakansaja. Yang jelas kamitidak bermaksud meniru,”jelas Willy Hidayat. ■

Buyil-jie

Bukan Pesaing Be3

Pinkan MamboFoto: kplFoto: dok twitter

Pinkan Mambodan Suami

Foto: Buyil

Personel Soulsisters

Anisa

Foto: kpl

Page 9: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Komedi Erotis

YEONGAM-Sebastian Vet-tel meraih startterdepan, padabalapan F1

Seri 14 GP Korea, di SirkuitYeongam, Minggu (6/10). Kepas-tian ini didapatkan, setelah Vettelmeraih catatan waktu tercepat 1menit 37,202, di sesi kualifikasi,Sabtu (5/10).

Menempati posisi keduaadalah Lewis Hamilton, yangberselisih 0,218 detik dari Vet-tel. Bagi Vettel ini adalah poleketiganya secara beruntun,sejak di Italia dan Singapuralalu, serta yang kelima dimusim ini. Sementara di posisiketiga ada Mark Webber de-ngan waktu 1 menit 37,464detik. Melengkapi posisi limabesar adalah Romain Grosjeandan Nico Rosberg.

Fernando Alonso sendiriharus bekerja keras untuk me-raih podium, setelah hanya me-mulai balapan di posisikeenam. Di bawah Alonso adaFelipe Massa, Nico Hulken-berg, Esteban Guiterrez, danKimi Raikkonen.

■ Ban BurukUsai sesi kualifikasi, Fer-

nando Alonso mengkritik habiskekuatan ban Pirelli yang adadi F138 miliknya. Selama tigasesi kualifikasi, Alonso serta Fe-lipe Massa boleh dibilang kesu-litan menyaingi kecepatan RedBull Racing atau Mercedes GP.

Meski tak secara terang-terangan menyebut ban jadi

alasan buruknya di sesi kualifi-kasi, namun Alonso tetap me-ngeluhkan kekuatan ban Pirellisaat ini, yang dinilainya takbertahan lama.

“Jujur saja, kualitas ban san-gatlah buruk. Jika semua mobilmenggeber kekuatan mobill 100persen, maka ban tak akan berta-han sampai lima kilometer,”ungkap Alonso.■ jak-Am

Romelu Lu -kaku membukakeunggulan timtamu pada me -nit 16, setelahsepakan kaki ki-

rinya menjebol gawang JoeHart, dari umpan matang PhilJagielka. Tersentak akibat goltim tamu, City balas melaku-kan serangan.

Dan selang satu menit ke-mudian, tepatnya menit 17, Al-varo Negredo, mencatatkannamanya di papan skor, setelahdia mampu menyamakan ke-dudukan menjadi 1-1. Mema-suki akhir babak pertama,tepatnya menit 45, SergioAguero, sukses menuntaskanumpan matang David Silva.

Peluang Aguero untuk me-nambah pundi-pundi golnyadatang, setelah dia mempunyaikesempatan melakukan ten-dangan penalti di menit 69. Hu-kuman 12 pas ini diberikanwasit, setelah Pablo Zabaletadilanggar di dalam kotak pe-nalti. Namun sayang, sepakanAguero gagal menembus ga-wang Everton.

Kemenangan City ditentu-kan oleh gol bunuh diri kiper

Everton, Tim Howard padamenit 70.

Gol ini pula yang akhirnyamenyudahi pertandingan padalaga yang berlangsung kerasini.

■ Butuh KemenanganSementara itu, Tottenham

Hotspur yakin akan meraihpoin sempurna, ketika men-jamu West Ham United, padalanjutan Premier League di Sta-dion White Hart Lane, London,Minggu (6/10).

Spurs saat ini mencatatkan13 poin dalam enam pertan-dingan, dan tertinggal duaangka dari Arsenal, yang te-ngah ada puncak klasemen.Jika semua sesuai keinginan,ada kemungkinan tim besutanAndre Villas-Boas ini, akanduduk di puncak pada akhirpekan.

Spurs sendiri memiliki rekorbagus di lini belakang, denganhanya kebobolan dua kali dimusim ini. Hal ini tentu men-jadi masalah yang harus dipe-cahkan West Ham United yangdiasuh Sam Allardyce. ‘’Kamitentu ingin meraih keme-nangan lagi ketika menjamu

West Ham. Kemenangan akanmembuat kami naik di klase-men sementara, dan itu yangkami inginkan,’‘ kata AndreVillas Boas, Sabtu (5/10).

Bagi West Ham United, ke-beruntungan tampaknya ku-rang berpihak di musim ini.Mencatatkan tiga clean-sheets,namun kesulitan untuk meraihkemenangan, membuat TheHammers terdampar di papanbawah, dan mereka butuh ke-menangan.

Dalam laga nanti, Spurs ke-hilangan Younes Kaboul, sete-lah mengalami cedera dalamlaga kontra Anzhi. DannyRoes, Aaron Lennon, EtienneCapoue dan Emmanuel Ade-bayor, juga dikabarkan belumbisa bermain. SedangkanWest Ham sendiri, tanpa di-perkuat gelandang Joe Coleyang terkena hamstring. StrikerAndy Carroll masih harusmenjalani pemulihan dari ce-dera tumit.

Di laga lain, tuan rumahNorwich City mengincar keme-nangan, ketika menjamu Chel-sea, di Stadion Carrow Road,Norwich, Minggu (6/10). TheCanaries julukan Norwich,hanya menang sekali di kan-dang musim ini, dan berteng-ger di posisi 14 klasemen,dengan nilai tujuh. SementaraChelsea duduk di peringkat ke-lima, dengan menanggung satukekalahan, dan ini merupakanawal terburuk sepanjang era

Roman Abramovich.‘’Kami ingin mencari keme-

nangan lagi di kandang kami.Memang cukup berat melawanChelsea, tapi kami ingin bukti-kan dalam permainan nanti,’‘kata pelatih Norwich City,Chris Hughton.

■ On FireSementara itu, tim yang te-

ngah on fire, Arsenal, tetap me-waspadai tuan rumah WestBromwich Albion, ketika ber-temu di Stadion HawthornsWest Bromwich, Minggu(6/10) malam. Sukses WestBrom menahan imbang Arse-nal 1-1 pada Piala Liga Ing-gris, 26 September lalu,menjadi modal bagi tim ini.Pelatih West Bromwich, SteveClarke mengatakan, pihaknyasudah mempersiapkan bebe-rapa strategi untuk mengatasiArsenal.

‘’Kami hanya imbang mela-wan mereka di Piala Liga. Tapikami tidak ingin terulang padakompetisi ini. Kemenanganharus didapatkan, untuk me-nambah angka di klasemen,’‘kata Steve Clarke.

Sedangkan pelatih Arsenal,Arsene Wenger, berharap, pa-sukannya melupakan hasil seriitu. ‘’Kami tetap ingin menangdi pertandingan ini. Jika kamigagal, posisi kami akan tergeserLiverpool dan juga TottenhamHotspur,’‘ jelas Wenger.■

jak-Am

1. Sebastian Vettel Red Bull-Renault 1m37.202s 2. Lewis Hamilton Mercedes 1m37.420s +0.218s 3. Mark Webber Red Bull-Renault 1m37.464s 4. Romain Grosjean Lotus-Renault 1m37.531s +0.329s 5. Nico Rosberg Mercedes 1m37.679s +0.477s 6. Fernando Alonso Ferrari 1m38.038s +0.836s 7. Felipe Massa Ferrari 1m38.223s +1.021s 8. Nico Hulkenberg Sauber-Ferrari 1m38.237s +1.035s 9. Esteban Gutierrez Sauber-Ferrari 1m38.405s +1.203s

10. Kimi Raikkonen Lotus-Renault 1m38.822s +1.620s 11. Sergio Perez McLaren-Mercedes 1m38.362s +0.793s 12. Jenson Button McLaren-Mercedes 1m38.365s +0.796s 13. Daniel Ricciardo Toro Rosso-Ferrari 1m38.417s +0.848s 14. Adrian Sutil Force India-Mercedes 1m38.431s +0.862s 15. Paul di Resta Force India-Mercedes 1m38.718s +1.149s 16. Jean-Eric Vergne Toro Rosso-Ferrari 1m38.781s +1.212s 17. Valtteri Bottas Williams-Renault 1m39.470s +1.129s 18. Pastor Maldonado Williams-Renault 1m39.987s +1.646s 19. Charles Pic Caterham-Renault 1m40.864s +2.523s 20. Giedo van der Garde Caterham-Renault 1m40.871s +2.530s 21. Jules Bianchi Marussia-Cosworth 1m41.169s +2.828s 22. Max Chilton Marussia-Cosworth 1m41.322s +2.981s

Vettel Terdepan

HASIL KUALIFIKASI

MILAN- Kese-belasan ACMilan secara se-rius mewaspadaikekuatan timtuan rumah Ju-

ventus, ketika kedua raksasaItalia itu bertemu pada lanjutanSerie A, di Stadion Juventus,Torino, Senin (7/10) dini hariWIB. Seperti dikatakan gelan-dang AC Milan, Riccardo Mon-tolivo, Juventus tetap akanmengulang sukses besar di Ita-lia musim ini.

Apalagi Juve berhasil meme-nangi scudetto dalam duamusim terakhir. Arturo Vidaldkk, juga dua kali menjadijuara Piala Super Italia. Namunkeberhasilan itu dinilai Monto-livo, tak lantas akan membuatJuve berpuas diri. Dia menye-but Bianconeri akan tetap punyadeterminasi yang sama.

“Aku pikir mereka belumpuas. Mereka menunjukkannyasaat melawan Galatasaray,”kata Montolivo Sabtu (5/10), ke-pada Tuttosport seperti dikutipFootball Italia. Sempat tertinggalsatu gol dari Galatasaray pada

waktu itu, namun akhirnya me-reka mampu menyamakan ke-dudukan menjadi 2-2 hinggaakhir laga.

“Mereka tertinggal satu gol,tetapi masih menunjukkan se-mangat untuk mengejar keting-galan. Gol yang bersarang digawang mereka semenit sete-lah mereka unggul 2-1, hanyasalah satu insiden. Jika Andaberhenti bicara soal itu, kitamelihat Juve yang masih sama.Mereka akan agresif dan berba-haya, tapi begitu juga dengantim kami,” tambah kapten ACMilan ini.

Juve saat ini ada di urutantiga klasemen, dengan 16 poindari enam laga, sementaraMilan masih tertahan di urutankesembilan, dengan delapanpoin.

■ Tidak MudahSementara itu, Fiorentina

bertekad meraih kemenanganketika dijamu tuan rumahLazio, di Stadion OlimpicoRoma, Senin (7/10) dini hariWIB. Posisi kedua tim di klase-men yang hanya satu trap,

membuat persaingan keduatim bakal menarik pada pertan-dingan nanti.

Fiorentina saat ini menem-pati pos kelima dengan 11 ang -ka, dan Lazio tepat di bawah -nya dengan nilai 10. Seperti di-katakan pelatih Fiorentina, Vin-cenzo Montella, timnya akanberusaha semaksimal mungkinmemenangkan laga ini. ‘’Selisihkami hanya satu angka di kla-semen, dan kami lebih baik de-ngan posisi lima. Tapi dengankemenangan, akan membuatsedikit jarak,’‘ terang Montella.

Memang bukan merupakanhal yang mudah untuk menun-dukkan Lazio. Apalagi Lazioakan cukup kuat bila bermaindi depan pendukung setianya.Fans Lazio yang terkenal fana-tik, akan mampu memberikansuntikan motivasi dan sema-ngat pemain ketika bertanding.‘’Mereka akan bermain didepan fans dan pendukung se-tianya. Cukup berat untuk me-lawan Lazio jika bermain dikandang mereka,’‘ pungkasMontella.■

jak-Am

Sama-sama Agresif

City Ramaikan Persaingan

MANCHESTER- Kesebelasan Manchester Cityikut meramaikan persaingan di papan atas Premier League, setelah pada laga yang dilangsungkan di Stadion Etihat, Sabtu (5/10)sukses membungkam Everton dengan skor 3-1.

HASIL PERTANDINGAN

KLASEMEN SEMENTARA

JADWAL PERTANDINGAN

■ PREMIER LEAGUE

Manchester City 3 (Alvaro Negredo 17, Sergio Aguero 45, TimHoward 70 og) - Everton 1 (Romelu Lukaku 16

■ LA LIGA

Malaga 0 - Osasuna 1 (Oriol Riera 23)Villarreal 3 (Bruno 30, Giovani Dos Santos 49, Pina 82) -Granada CF 0

■ BUNDESLIGA

Hanover 1 (Schulz 23) - Hertha Berlin 1 (Ronny 81)

■ PREMIER LEAGUE

Norwich City vs ChelseaSouthampton vs Swansea CityTottenham Hotspur vs West Ham UnitedWest Bromwich Albion vs ArsenalSCTV Live (Minggu 6/10, Pukul 22.00 WIB)

■ LA LIGA

Atletico Madrid vs Celta VigoSevilla FC vs AlmeriaGetafe vs Real BetisAthletic Bilbao vs Valencia

■ SERIE A

Parma vs SassuoloTVRI Live (Minggu 6/10, Pukul 17.30 WIB)Bologna vs Hellas VeronaCatania vs GenoaNapoli vs LivornoTVRI Live (Minggu 6/10, Pukul 20.00 WIB)Sampdoria vs TorinoUdinese vs CagliariJuventus vs AC MilanTVRI Live (Senin 7/10, Pukul 01.45 WIB)Lazio vs Fiorentina

■ BUNDESLIGA

Nurnberg vs Hamburg SVSC Freiburg vs Eintracht Frankfurt

BEREBUT BOLA: Usai men-cetak gol kedua, striker Man-chester City, Sergio Agueroberebut bola bersama pemainbertahan Everton, PhilJagielka. Dalam laga ini, Citymenang 3-1. Foto: dailymail

■ PREMIER LEAGUE

1. Arsenal 6 5 0 1 13-7 15

2. Manchester City 7 4 1 2 17-8 13

3. Liverpool 6 4 1 1 8-4 13

4. Tottenham Hotspur 6 4 1 1 6-2 13

5. Everton 7 3 3 1 10-9 12

6. Chelsea 6 3 2 1 7-3 11

7. Southampton 6 3 2 1 5-2 11

8. Hull City 6 3 1 2 6-7 10

9. Aston Villa 6 3 0 3 9-8 9

10. WBA 6 2 2 2 6-5 8

■ LA LIGA

1. Barcelona 7 7 0 0 24-5 21

2. Atletico Madrid 7 7 0 0 19-5 21

3. Villarreal 8 5 2 1 15-7 17

4. Real Madrid 7 5 1 1 14-7 16

5. Athletic Bilbao 7 4 0 3 12-12 12

6. Valencia 7 4 0 3 10-10 12

7. Espanyol 7 3 2 2 10-9 11

8. Getafe 7 3 1 3 9-10 10

9. Levante 7 2 4 1 6-11 10

10. Malaga 8 2 3 3 11-7 9

■ BUNDESLIGA

1. Borussia Dortmund 7 6 1 0 21-5 19

2. Bayern Munich 7 6 1 0 14-2 19

3. Bayer Leverkusen 7 6 0 1 17-7 18

4. Hannover 96 8 4 1 3 11-11 13

5. Hertha Berlin 8 3 3 2 14-9 12

6. VfB Stuttgart 7 3 1 3 15-9 10

7. Gladbach 7 3 1 3 17-13 10

8. FC Augsburg 7 3 1 3 8-11 10

9. Werder Bremen 7 3 1 3 8-11 10

10. TSG Hoffenheim 7 2 3 2 18-18 9

SETELAH pensiun dari dunia sepakbola pada 1997,legenda Manchester United, Eric Cantona, memu-tuskan untuk serius menekuni dunia akting.Yang terbaru, Cantona bakal menjadi salah satubintang, dalam film komedi-erotis buatanPrancis, Les Rencontres d’Après Minuit (TheMeetings After Midnight). Film itu disutradaraiYann Gonzalez, dan Cantona mengatakan,film ini sangat elegan dan unik. ■ Am-Did

Page 10: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

PROFIL

OLAHRAGA

Kontingen Berangkat Tanpa Kejelasan Bonus

Keberang-katan ke Ba-nyumas ini,ditandai de-ngan pengu-kuhan yang

dilakukan oleh bupati. Dalamacara ini, dihadiri pula KetuaKONI H Urip Daryanto, KetuaKontingen Seno Margo Utomo,sejumlah kepala dinas/instansidan pengurus cabang olahraga.

Jika pada Porprov sebelum-nya KONI dan pengurus caborberani mengungkapkan be-saran bonus bagi peraih me-dali, namun untuk kali ini tidakada yang berani berkomentarsoal bonus. Hal ini disebabkan,anggaran untuk itu masih ko-

song. Baik Urip dan Seno,belum bisa melontarkan be-saran bonus. Tetapi keduanyaberjanji, akan memperjuangkanhal itu pada Pemkab.

“Dulu saya dengar medaliemas Rp 30 juta, perak Rp 20juta dan perunggu Rp 10 juta,termasuk membedakan untukbonus tim atau beregu. Tetapitadi tidak menyinggung soalitu,” tandas Sukiman, salahsatu ofisial dari cabor dayung.

■ SemangatNamun Bupati Blora sempat

menjanjikan penghargaan, de-ngan memberi Rp 50 juta untuksatu medali emas, jika raihanmedali kontingennya bisa me-

lebihi prestasi Porprov 2009 diSolo lalu. Di Solo, Blora berhasilmeraih 73 medali, yang terdiri

dari medali emas 19, perak 24,perunggu 30, yang dihasilkandari 10 cabor, yakni dayung,

angkat besi, panahan, atletik,panjat tebing, judo, tinju, me-nembak, sepak takraw dan bil-

iar.Pada Porprov kali ini, beban

target yang dipikul kontingen-nya terasa berat. Sebab selaincabor angkat besi terkenasanksi dilarang tampil, dansepak takraw juga tidak dibe-rangkatkan karena alasan sta-tus atlet, tetapi dalampengukuhan di pendapa kabu-paten, seluruh kontingen tetapmenyatakan semangat, danakan berprestasi semaksimalmungkin.

Meski bonus belum disepa-kati, namun semangat tampakmelekat pada diri atlet. “InsyaAllah saya bisa membawa pu-lang dua medali emas dan satuperak, mohon doa restunya,”ungkap atlet panahan, NorikaYolandari, pada sejumlah peja-bat pemkab. ■

K-9-Am

BLORA- Kontingen Blora yang akan berlaga diajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2013, de-ngan kekuatan 195 orang, terdiri dari atlet, ofisialdan panitia, pada Sabtu (5/10), diberangkatkan Bu-pati, H Djoko Nugroho, dari pendapa kabupaten.Mereka berangkat ke Banyumas, dengan targetmempertahankan posisi di 8 Besar, yakni prestasiyang diraih di Porprov Solo pada 2009 lalu.

PELEPASAN: Bupati Blora, H Djoko Nugroho,menyalami satu persatu atlet, pelatih dan ofisial, saat acara pelepasan kontingen di pendapa kabupaten kemarin. ■Foto: Wahono

JAKARTA- Keputusan PSSIuntuk mengambil alih penge-lolaan dan melakukan playoffdalam mengakhiri kompetisiIndonesian Premier League(IPL), mendapat tanggapan

Menpora RI, Roy Suryo. Me-nurut dia, hal itu adalah pi-lihan yang tidak ideal namunrealistis.

“Dalam hati kecil saya, sayaingin kedua kompetisi(ISL danIPL) bisa berjalan sampai akhir,seperti yang diamanatkan diKongres Luar Biasa lalu,” ujarRoy, Jumat (4/10). Namunkalau dibiarkan maka unifikasinggak bisa jalan, ini pilihanyang harus dilakukan. Sebabkalau diteruskan, maka akansangat berdarah-darah. Makaini pilihan yang realistis,“ sam-bungnya.

Sebelumnya dalam perte-muan dengan PT LPIS danklub-klub peserta IPL, padaRabu (2/10) lalu, PSSI mena-warkan opsi laga playoff untukmencari tim IPL yang bakalbergabung dengan kompetisiunifikasi musim depan. Seba-nyak 10 klub yang diakui PSSI -minus Semen Padang yang

mendapat bye- bakal dibagi duagrup. Dari masing-masinggrup, akan dipilih tiga klub ter-atas. Enam klub dari dua grupplus Semen Padang, selanjut-nya akan menjalani proses ve-rifikasi PSSI, untuk kemudiandipilih empat klub yang akangabung dengan kompetisiunifikasi.

Sementara Arema Indonesiabersama Persebaya 1927, dipas-tikan tidak akan tampil dalamplayoff. Pasalnya menurut PSSI,mereka bukan merupakananggota federasi sepakbolaIndonesia itu. Selain Aremadan Persebaya, play off juga di-pastikan tidak akan diikutiPersibo (Bojonegoro), Persija(Jakarta) dan Persema (Ma-lang), yang sudah terlebihdahulu didiskualifikasi Ko-misi Disiplin PSSI.

■ Tanggung JawabRoy Suryo sendiri mengaku

siap mengawal keputusan PSSIitu, untuk menentukan peme-nang kompetisi IndonesianPremier League. Dia juga akanmemastikan, PSSI bertang-gungjawab dengan konsep me-reka itu.

“Saya siap mengawal ke-putusan ini. Sesuai denganUndang-undang Sistem Keo-lahragaan Nasional, saya me-mang tidak bisa intervensi.Namun saya akan mencobamemberikan masukan-ma-sukan pada pihak yang be -lum bisa menerima kepu-tusan ini. Saya juga memasti-kan, PSSI akan bertanggung-jawab dengan pilihan merekaini. Artinya, jika ada protesdari peserta playoff, atau daritim-tim yang mereka dis -kualifikasi, mereka harus bi -sa mempertanggungja wab kannya,” tambah dia. ■

Am-Did

JAKARTA- Klub IndonesiaPremier League (IPL), diha -ruskan menjalani playoff jikaingin tampil di unifikasi ligamusim 2014 mendatang. Na -mun Persatuan Sepakbola Selu-ruh Indonesia (PSSI) membe -baskan Semen Padang, daribabak playoff ini, dan langsungke tahap verifikasi.

Sebelumnya, sebanyak 11klub IPL dipastikan akan men-jalani playoff. Mereka adalahSemen Padang, Pro Duta(Medan), Perseman (Manok-wari), PSM (Makassar), Persiba(Bantul), PSIR (Rembang),Persepar (Palangkaraya), Persi-jap (Jepara), Persiraja (BandaAceh), PSLS (Lhokseumawe),Bontang FC.

Namun Semen Padangakhirnya lolos dari playoff, ka-

rena mendapat jatah wildcard.Sekretaris Jenderal (Sekjen)PSSI, Joko Driyono, memapar-kan, alasan PSSI adalah karena

tim berjuluk Kabau Sirah itu,pernah menjadi wakil Indone-sia di Piala AFC, ketika masihberkompetisi di ISL. “Alasanlainnya, karena Semen Padangjuga selalu mengikuti aturanyang berlaku selama berkom-petisi,” ujar Joko Driyono,Jumat (4/10).

■ Home Tournament Untuk babak playoff, nanti-

nya akan dibagi menjadi duagrup, yakni Grup A dan B. Lo-kasi pertandingan babak playoffdigelar di markas Persijap (Je-para), di Stadion Gelora BumiKartini, serta markas Persiba(Bantul) di Stadion SultanAgung.

“Babak playoff dilakukan 13atau 16 Oktober. Drawingdikondisikan dengan kondisi

geografis. Sehingga tim yangberada di wilayah sama, tidakakan menjadi satu grup. Misal-nya, Persiraja tidak mungkindengan PSLS Lhokseumawedan PSM tidak mungkinberada satu tempatdengan PersemanM a n o k w a r i .Terkait DivisiUtama, per-tandingantetap ada.la ga finaldan semi fi -nal dilaku-kan hometour namentpada Senin(7/10) be -sok,” urai Jo -ko. ■

Am-Did

HANOI- Tim Yamaha Indone-sia U 13, memulai perjalanan-nya di 5th Yamaha Asean CupU 13, Sabtu (5/10), di My DinhNational Stadium, Hanoi, Viet-nam. Diawali dengan empat 4game penyisihan grup, di manadalam sehari, tim Yamaha In-donesia U 13 Garuda Merahbertanding dua game dan timYamaha Indonesia U 13 Ga-ruda Putih, juga dua game.

Dari hasil drawing, tim Ya-maha Indonesia U 13 GarudaMerah, ada di Grup A dengantuan rumah Vietnam 1 (ViettelHanoi) dan Malaysia. Sedang-kan tim Yamaha Indonesia U13 Garuda Putih, melawanThailand dam Vietnam 2 SongLham Nghe An (SLNA).

Pelatih kepala tim Yamaha In-donesia U 13, Rohmat, mengata-kan, hasil undian sudah sesuaiharapan. Namun tim Yamaha In-donesia U 13 Garuda Merah,lebih berpeluang karena berada

di grup lebih ringan ketimbangsaudaranya tim Yamaha Indone-sia U 13 Garuda Putih.

“Kondisi dua tim Indonesiasudah di peak performance, jadisaya optimistis mereka akantampil maksimal. Dua kali tan-ding dalam sehari bukan masa-lah. Saat training center di Jakarta,sudah diantisipasi dengan simu-lasi tanding antar tim sendiri,lalu uji coba dengan tim lainyang dilakukan dalam sehari,”papar Rohmat, dalam keterang-annya, Jumat (4/10).

■ Thailand BeratApalagi tahun ini, kata

Rohmat, pilihan pemain Indone-sia lebih banyak dan berkualitas.Penyisihan sebanyak 1.500 pe-main dari seluruh Indonesia, laludiambil 36 pemain yang akanbertanding di Vietnam. “Saya op-timistis, dua tim Indonesia iniakan lolos dari penyisihan.Tahun ini, uji coba di Jakarta dila-kukan dengan tim-tim senior se-perti karyawan Permata Bank(pemain-pemainnya masuk timDivisi Utama Persija), dan timmahasiswa Bina Sarana Informa-tika (anggota Liga Utama Maha-siswa),” ujar Rohmat.

“Thailand menjadi lawanterberat. Posturnya besar danpertahanan kuat. Tapi tidakhanya Thailand, kami meng-anggap semua pertandinganyang dihadapi nanti seperti lagafinal, jadi harus tarung habis-habisan,” ucap Dicky Bintara,kapten tim Yamaha Indonesia U13 Garuda Merah. ■

jak-Am

Tim Yamaha Indonesia U 13 Optimistis Lolos Babak Penyisihan

Playoff IPL Tak Ideal Tapi Realistis

MESKI tim bola basket Banyu-mas belum pernah meraih pres-tasi gemilang hingga membo-yong medali emas, namun halitu tidak menyurutkan sema-ngat para atlet basket daerahini. Sebagaimana dituturkansalah satu atlet basket putri Ba-nyumas, Dahlia Sekar Taji.

Atlet yang sudah bermainbasket sejak duduk di bangkuSMP ini menyatakan, tidak akanmenyia-nyiakan kepercayaandari masyarakat Banyumas. Diaberharap, dalam pertandinganPekan Olahraga Provinsi (Por-prov) kali ini, tim basket Banyu-mas bisa lolos ke final.

“Modalnya, kita terus tekunberlatih dan berusaha membe-rikan yang terbaik dalam per-tandingan, sisanya, kita meng- harapkan doa dari seluruh ma-syarakat Banyumas, supaya timbasket Banyumas bisa men-gukir prestasi dalam ajang por-prov,” tutur gadis manis kela- hiran 15 Januari 1995 ini.

Dahlia mulai serius mengelutibasket sejak duduk di bangkuSMP. Waktu itu, semua siswa di-wajibkan mengikuti ektra kuri -kuler basket. Hingga dia akhir- nya menyukai basket. Dia punaktif mengikuti beberapa pertan-dingan antar sekolah. Sampaiakhirnya, Dahlia bisa masuk ke

SMA favorit berkat basket,yaitu melalui jalur prestasi.

■ Jaga StaminaBagi mahasiswa Univer-

sitas Jenderal Soedirman(Unsoed) semester tiga ini,basket tidak hanya sekadarolahraga atau hobi, tetapi

juga sudah membuka jalandalam hal akademik. “Ter-

bukti saya bisa masuk seko-lah di SMA favorit, karenaprestasi dalam basket,” kata-

nya.Sekali pun sedangtidak ada pertan-

dingan, Dahliaselalu latihanrutin, minimaldua kali dalamsatu minggu.Menurutnya,hal itu pentinguntuk menjagastamina tubuh,sehingga saatharus gencarlatihan untuksuatu pertan-dingan, kon-disi tubuhnyatidak kaget.■

hef-Am

Berkat Basket

Foto: Hermiana E Effendi

Alasan PSSI ’Spesialkan’ Semen Padang

Foto: Dok

Roy Suryo

Foto:Dok

Joko Driyono

SESI LATIHAN: Pelatih kepala tim Yamaha Indone-sia U 13, Rahmat (kaus hijau), me-mimpin sesi latihan di lapanganlatihan My Dinh National Sta-dium Hanoi Vietnam. ■ Foto: ist

Page 11: WAWASAN 06 Oktober 2013

Tidur yang cukup sertamakan makanan yangsehat dan teratur men-jadi kunci keberhasi-

lan. Namun bagaimana jikapola makan yang tidak teraturdan berlebih? Diet menjadipilihan utama bagi sebagianbesar masyarakat untuk me-ngatasi permasalahan terse-but. Lalu apa itu diet? “Dalamilmu kedokteran, diet sesung-guhnya adalah pengaturanpola makan yang berarti me-ngatur pola makan kita untukmenjadi lebih sehat. Diet bisajuga pengurangan ataumenambah porsi makan agarberat badan bertambah. Jaditidak selalu identik denganpengurangan porsi makan,”papar Ahli Gizi RSUP dr Kari-adi, dr Niken Puruhita MMedSc SpGK.

Namun menurutnya, bagimasyarakat umum, kata dietlebih sering ditujukan untukmenyebut suatu upaya menu-runkan berat badan atau men-gatur asupan nutrisi tertentu.Menurutnya, diet yang baikharuslah diet yang tidak men-datangkan efek samping

berbahaya bagi tubuh. Dietsehat dapat dilakukan dengancara mengurangi masukankalori ke dalam tubuh namuntetap menjaga pola makanyang dianjurkan oleh pedo-man gizi seimbang. Orangyang melakukan diet untukalasan kesehatan akanmelakukan cara yang sehatpula, misalkan mengikuti polamakan yang dianjurkan.“Sekarang ini sudah banyakmenu makanan untuk dietyang bisa didapatkan denganmudah. Menu ini membuatkebutuhan tubuh terhadapasupan gizi tetap terpenuhimeskipun kita tengah men-jalankan program diet,” jelas-nya.

■ Jenis DietMasyarakat Indonesia

sendiri mengenal cukupbanyak berbagai macam diet.Salah satunya, dietberdasarkan teori dari DrRobert C Atkins tentang dietrendah karbohidrat, tinggiprotein, dan tinggi lemaktanpa membatasi jumlahkalori yang masuk, menjadisangat popular dan banyakdigemari masyarakat. Caradiet Atkin atau akrab disebutdiet karbohidrat tersebutmemperbolehkan parapelakunya untuk mengkon-sumsi lemak dan protein se-banyak banyaknya, sepertidaging merah (sapi), ayam,

bebek, telur, keju, hinggamentega. Di sisi lain harusmengurangi atau membatasimakanan yang mengandungkarbohidrat seperti nasi, ja-gung, roti, kentang, ubi,singkong, dan talas.

Bagi para penggunanya,diet ini dipercaya dapat menu-runkan berat badan dengancepat, tanpa rasa lapar, tanpaobat-obatan dan tetap beren-ergi walaupun menjalankandiet. Ada juga yang memilihsama sekali tidak mengkon-sumsi karbohidrat. Adi Su-santo misalnya, bapak duaanak ini mengaku diet karbo-hidrat sudah hampir tigabulan. Setiap hari diamengkonsumsi sayur laukbuah tetapi tanpa nasi. “Palingkalau makan karbohidrathanya makan kentang rebusdua, saat siang hari. Selebih-nya hanya makan sayur pluslauk,” paparnya.

Tiga bulan menjalani diet‘nasi’ tersebut dirinya men-gaku bisa turun hingga limakilogram dari berat badanawal 80 kilogram. “Badan jadilebih enteng, lebih mudahuntuk bergerak,” ungkapnya.

Beberapa artis yang men-coba diet ini salah satunyapenyanyi Tina Toon. Padatahun 2011 lalu, penyanyibernama Agustina Harmantoini harus diet mati-matianuntuk menurunkan beratbadannya. Selama 8 bulan,berat badannya turun hampir25 kg. Dirinya mengaku me-nerapkan diet ketat tanpa nasi.Seperti yang dipaparkannyadalam media cetak Jakarta,untuk sarapan pagi, ia hanyamengonsumsi semangkuk se-real gandum dan segelas susurendah lemak. Siang hari, Tinabaru bebas mengonsumsimenu makanan seperti biasa.Ayam bakar, sayuran, tahu,tempe dan tanpa nasi.“Kadang saya pakai setengahkentang rebus. Malamnya,saya hanya makan buahseperti apel, pisang, pear danjeruk. Jika tidak, biasanya sayabikin jus,” jelasnya.

Seminggu sekali, ia masihmembolehkan dirinyamenikmati cake dan es krim,

tapi dalam porsi kecil. Itusemua ia barengi denganmelakukan olahraga di gymdan renang setiap dua harisekali. Hasilnya, dalam beratsaya 78 turun menjadi 53 kg.“Sekarang, berat saya berta-han di 50 kg dan masih mene-rapkan pola diet tanpa nasi,”paparnya.

Selain diet karbohidrat adajuga, food combining. Konsepini mengacu pada fakta bahwasetiap kelompok makananmemiliki waktu cerna danserap yang berbeda-beda.Nyatanya, jika mengonsumsimakanan dalam satu kelom-pok, penyerapan nutrisi akanjauh lebih efektif dan tidakakan menimbulkan masalahpencernaan. Setiap kelompokmakanan yang akan dicernamemerlukan enzim cernayang berbeda-beda seperti zatasam atau zat alkali.

Mengingat masing-masingorgan dalam tubuh kita mem-punyai fungsi yang khusus

(proses kimia, fisika, biologisdan lain-lain) maka amatlahpenting untuk mengetahuibagaimana dan kapan proses-proses penting dalam tubuhkita. Misalnya saja segelas airmemiliki wkatu konsumsiyang tepat jika perut masihkosong. Jus dicerna selama 15-20 menit, buah segar dicernaselama 30-40 menit, sayuranselama 30-40 menit, karbo-hidrat 90 menit, kacang-ka-cangan 2,5 hingga 3 jam,sedangkan protein hewanidicerna dari 30 menit (telur)hingga 3-4 jam (daging sapi).

Ketika makanan yang tidaksatu kelompok dikonsumsibersamaan, alkali dan asambertemu sehingga menetralisirsatu sama lain dan akhirnyamenghambat pencernaan.Oleh karenanya, diet foodcombining tidak menyarankanorang-orang untuk menyantapnasi, lauk pauk, sayuran, danbuah sekaligus dalam sekalimakan. “Cara gampangnya,

kalau makan nasi (karbo-hidrat-red) tidak boleh adaprotein hewani, cukup dengansayur mayur atau proteinnabati seperti tahu tempe,”papar Fani Ayudea, salah seo-rang penggemar food combin-ing.

Pekerja swasta ini mengakusetiap hari menu khusus yangdisantapnya. Seperti ketikabangun tidur, tidak perlu sara-pan cukup dengan segelas airputih yang sudah diberiperasan air jeruk nipis. “Sam-pai waktu makan siang jam 12siang, kalau lapar bisa den-gan makan buah, salad buahatau jus buah tanpa gula.Buah apa saja kecuali pisang,alpukat, nangka dan durian.Saat datang waktu makansiang, menu yang boleh disan-tap relatif bebas namun tetaptanpa menggabungkan kar-bohidrat dengan proteinhewani secara bersamaan,’‘katanya.■

Arixc Ardana-skh

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

POLA Obsessive Cor-buzier’s Diet (OCD) be-lakangan ini tengah

menjadi trend di kalanganpenggemar diet di Indonesia.Cara diet yang dikenalkanmentalist sekaligus presenterDeddy Corbuzier ini memangtengah naik daun. Pesulapsekaligus pelatih bela diri itumengatakan, cara kerja OCDadalah dengan meningkatkanHuman Growth Hormone(HGH) dalam tubuh manusia.HGH oleh kalangan medis di-anggap sebagai hormon ke-bugaran karena bekerjadengan cara mengontrol danmemelihara banyak fungsidalam tubuh. Hasilnya, beratbadan turun dan lemaknya hi-lang serta tubuhnya memilikibentuk yang ideal.

“HGH adalah mother hor-mon yang merupakan glan-dula hormon yang ada di otakmanusia. Yang berfungsiuntuk membetulkan sistemtubuh manusia. Jadi ketikamanusia sudah kurus diatidak akan bertambah kuruslagi. Yang ditambahkan

adalah massa otot,” jelasDeddy. Pada intinya, OCDmengharuskan parapelakunya untuk berpuasa.

OCD bisa dilakukan olehwanita atau pria obesitas,gemuk, atau kurus sekalipun.OCD menggunakan metodepuasa selama 16 jam, 18 jam,

20 jam, hingga 24 jam. Hal ituartinya pengguna OCD hanyaboleh makan selama 8 jam, 6jam, 4 jam, dan akhirnya se-hari cuma sekali. Puasa itu di-lakukan secara bertahapsetelah tubuh beradaptasi. Jikadiet pada umumnya harusmengurangi asupan lemak,

gorengan, atau nasi putih,dengan OCD pelakunya bebasmakan apa saja tapi tidakboleh rakus. Ini yang menm-buat OCD menjadi booming dikalangan masyarakat.

Selain itu aturan lainnya,OCD tidak mengenal makanpagi jadi orang yangmelakukannya harus tahantidak makan hingga di ataspukul 12.00 WIB. Misalkansaja si A, melakukan diet OCD8 jam, jadi dia boleh makandari pukul 12.00 WIB hinggapukul 20.00 WIB, jika OCD 6jam jadi dari pukul 12.00 WIBhingga pukul 18.00 WIB danseterusnya. Jika jam makankali pertama digeser wak-tunya, batas waktu OCD ting-gal menyesuaikan saja. Jikamulai makan pukul 14.00 WIBdengan OCD 6 jam, maka diamemiliki waktu makan hinggapukul 20.00 WIB.Selebihnyamereka hanya diperbolehkanminum air putih atau tehtanpa gula. Selain itu untuklebih efektif, dalam seminggusebaiknya dilakukan puasa se-lama 1 x 24 jam, jadi hanyamakan sekali dalam sehari.Untuk memudahkan dalampelaksanaanya, OCD harus di-lakukan secara berkelanjutan.

Misalnya, seminggu pertamapuasa 16 jam, minggu kedua18 jam, minggu ketiga 20 jamdan minggu ke empat kombi-nasi antara puasa 24 jam den-gan puasa 18 atau 20 jam.Pencetus OCD sendiri mengk-laim bahwa diet cara ini tidakakan mengurangi energi ataudehirasi sebab tetap diper-bolehkan minum air putih.

Hal tersebut diakui, Ari Wi-bowo. Pria yang akrab dipang-gil Wiwiek ini mengaku sudahsebulan menjalankan OCD,berat badannya pun turunempat kilogram dari awalnya70 kg. “Saya melakukan OCDpuasa 18 jam atau hanya 6 jammakan. Dari pukul 12.00 -18.00 WIB, sewaktu jammakan ya semuanya kitamakan, tapi begitu waktunyaselesai langsung stop hanyaminum air putih, “ paparpekerja di salah satu suratkabar di Jawa Tengah ini.

■ Gagal OCDMeski begitu, Febbi Lestari,

karyawati swasta mengakugagal melakukan OCD karenatidak tahan dengan godaanuntuk ngemil.

“Saya OCD tapi hanyaberhasil menjalani selama dua

minggu saja. Saya menggu-nakan diet dengan waktu 18jam dan 16 jam. Susah banget!biasa pagi sarapan, ngemil jusdi dekat kantor dan makankue saat pagi,” ceritanya.

Selama itu, ia harus kuatmenolak tawaran rekan kan-tornya untuk sarapan bersamadi kantin atau ajakan makansiang disela waktu istirahat.Selain itu, halangannya yanglain adalah mencocokkan jammakan di rumah yang biasamulai makan malam pukul19.00 WIB.

Sama halnya dengan Fir-ganingdyaz Herintiadiarsihyang mengaku tidak bisa men-gontrol jajanan di saat jammakan. Ia gagal OCD karenadi lingkungannnya bekerja se-bagai guru kurang men-dukung karena banyak jajandi kantin sekolahnya.

“Berat badan saya memangnaik signifikan setelah luluskuliah. Tapi godaan yang ter-besar selama menjalani lebihdari tiga minggu adalah nyuri-nyuri cemilan. Kalau buatsaya memang mending puasasekalian. Karena niatnyasudah beda,” jelas pengajar disalah satu SD Negeri di KotaSemarang.■ rix/M-9-skh

SUDAH ada begitu banyak artikel yangmenganjurkan untuk makan pagi karena be-ragam manfaatnya. Namun, diet ala DeddyCorbuzier ini justru mengatakan sebaliknya.Menurut Deddy, makan pagi justru akanmenghambat kesempatan pembakaranlemak saat mulai beraktivitas pagi hari setelah puasa tidur, sedangkan makan malamakan dibakar saat Anda tidur, hingga tidak akan menjadi masalah.■ rix-skh

Foto: dok

11

Makan Malam OK, Makan Pagi No!

TAHAN GODAAN: Menjalankan diet tantangan terbesar bukan dalam menahan lapar namun dalammenahan godaan untuk makan. Lapar ‘mata’ ini menjadi penyebab para pelaku diet gagal dalam men-jalankan program yang dilakukannya.■ Foto: Arixc Ardana

MINUM AIR: Dalam OCD, setelah melewati batas waktu makan,hanya dibolehkan minum air putih atau teh tanpa gula. ■Foto: Arixc Ardana

TUBUH kita bisa di-ibaratkan sebagai se-

buah pabrik yangbesar, di dalamnya

bekerja berbagaimacam proses pro-

duksi. Masing-masingfungsi tubuh mem-

bentuk sebuah sistemyang saling terkait de-

ngan yang lainnya.Ketidakseimbangan

sedikit saja akanbanyak berdampakpada kenyamananhidup kita. Untuk

menjaga keseimba-ngan tersebut salah

satunya dengan me-ngatur gaya hidup

dan pola makan kitasehari-hari.

Foto: dok/rix

dr Niken Puruhita M MedSc SpGK

SUDAH diet setengah mati,namun bentuk tubuh tidakberubah. Berat badan jugamalah naik. Jika demikian be-rarti ada yang salah dengandiet yang kita lakukan.Berikut beberapa hal yangharus dilakukan agar dietberhasil dijalankan.

1. NiatTekad yang kuat akan

membantu seseorang lebihtahan untuk berjuan menca-pai tujuan berat badan yangdiinginkannya, selain itumemudahkan ia untuk men-gendalikan diri terhadap go-daan yang muncul.

2. Konsultasi dengan dok-ter atau ahli gizi

Perlu diingat bahwa kebu-tuhan gizi bervariasi dariorang ke orang, tergantungpada usia, jenis kelamin, sta-tus kesehatan dan diet keselu-ruhan. Ada baiknyaberkonsultasi dahulu dengandokter atau ahli gizi sebelummemulai diet.

3. Buatlah rencana makanyang OK

Masalah terbesar orangyang menjalankan dietbukanlah rasa lapar, tapi jus-tru lapar ‘mata’. Di saat meli-hat makanan yang kita rasalezat, otak kita mensugestibahwa kita lapar, padahal

sebenarnya tidak. Untuk itudiperlukan rencana makanyang tepat, misalnya jika iatergoda makanan tertentumaka ia tahu apa yang harusdikonsumsinya sepertimenyiapkan buah tertentu ditas atau yogurt.

4.Hentikan menimbunlemak baru

Caranya ubahlah polamakan, tidak harusmelakukan diet super ketat.Boleh makan apa yang kitainginkan asalkan tidakmelebihi apa yang dibu-tuhkan tubuh karena akanmelebihi kebutuhan tubuh

hanya akan memicupenumpukan lemak baru.

5. Bakarlah lemak yangsudah ada

Olahraga menjadi kata kun cikesuksesan menjalankan pro -gram diet. Tanpa olahraga, le -mak yang terkumpul tidak bisaterbakar. Ada latihan be ban danlatihan aerobik. Latihan bebanberfungsi agar men jaga danmembesarkan otot Anda. Lati-han ini sangat perlu dilakukanbagi yang ingin mempercepatmetabolis me dan membakarlemak tu buh, sedangkan latihanaerobik lebih berguna sebagaipemba-kar kalori. Olahragatreadmill selama 30 menit bisamem- bakar sekitar 300 kalori.■Arixc Ardana-skh

Diawali dari Niat

Foto: dok

Deddy Corbuzier

Mau Hidup Sehat, Atur Pola Makan

Diet OCD Ala Deddy Corbuzier

Page 12: WAWASAN 06 Oktober 2013

JL:1Unit Excavator Komatsu PC200-7Th’2004, 4 Unit Excavator KobelcoSK200-6 Tahun’2006.T:08112799132

PLG 06 J 05

SpcCANOPY 300rb/m GrnsAtap10Th:70 302225/081229550660/081 901900222

PLG 06 J 05

BAJA RINGAN Anjasa Mrh BerKwali-tas Prmo 1mm 95 Rb 70177774 /081 226567899

PLG 06 J 05

SEMARANG DOOR CENTER,BIOFIL,Angzdoor. Jl. Merak 27,T.3540215

PLG 06 J 05

AGEN RESMI SHUNDA PLAFON Diskon20% Hub:70585080 - 082224188000

PLG 06 J 05

PASANG BAJA RINGAN. Plafon & PartisiGipsum.Murah&Grnsi.Hub:70509690

PLG 06 J 05

SEMARANG DOOR CENTERSAUBERU PVC Doors & Windows,Merak 27,3540215

PLG 06 J 05

SPCL PRICE Canopy, Pagar, FoldingG Kusen Alum,Gypsum,Ph.70020010.

PLG 06 J 05

SAVITRI CANOPY,FGATE,RTANGGA,SS,Pgr Jl.Peres 74 Ph 3541874-3551406

PLG 06 J 05

LANTAI MOTIF 40X40=Rp43000,-/MAbadi, Pekojan 25 Ph 3541561 Smg.

PLG 06 J 05

DIJUAL ANAKAN KUCING PER-SIA. Hub: 081228612614

PLG 06 J 05

JUAL: Anakan Anggora Harga 500rbG.Lawu 13 Pwdd. 085640150333

PLG 06 J 05

JL KUCING PERSIA Btn 2 Bln,Jntn1th Jl.Kagok No.4, 081225596640

PLG 06 J 05

- JASA PROPERTY -

PERMATA PROMO SPECIALIS BrongRmh Br, Sdrhn- Mwh, Kos2n &Rnov, Rapi,Mrh & Prof :02470378118/081578331222

PLG 06 J 05

GBR RUMAH Detail+3D+RAB 600rbHub: 085 727383853,024-70284214

PLG 06 J 05

SAHABAT PROPERTY Desain,Ban-gun, Renov. Hub: 024-70585670

PLG 06 J 05

HOME2000 Design & Built MengerjakanRmh Tinggal. Hub: 081 56657629

PLG 06 J 05

JASA BGN RMH RENOV 1,9jt Spek OKStok Tkg Bnyk,Grnsi.081328297676

PLG 06 J 05

HOME ART DESAIN 2D/3D,RAB PelaksHendra 024-70360035/085741525253

PLG 06 J 05

MURAH:DESIGN BNGUN, Renov Rmh/Kntr Dll. Hub. Sajida Property 70184974

PLG 06 J 05

- KONSULTAN -

PERUSAHAAN BELUM ADA PEM-BUKUAN Hub /SMS: 085 729996327

PLG 06 J 05

- PENGIRIMAN BARANG -

SRT MOVERS JASA PINDAHAN, PACK-ING Trucking Indonesia & Int’I.024-7618570/9107 3351/081390247559

PLG 06 J 05

- SERVIS (PANGGILAN) -

SONY,TOSHIBA SHARP, LG, POLY-TRON. Spesialis ServiceTV Langsung JddiTempat, Bergaransi (O24) 7O1OOO75

PLG 06 J 05

P.HAJI AHMAD Paket Cuci AC+IsiFreon= 125rb. BngkrPsg AC.70404045

PLG 06 J 05

SERVICE TV SGL MERK.LsgJadi24JamAC, AC Kulkas, MCuci, J.Pump. 7626373

PLG 06 J 05

SERV KLT Mrh-Grnsi 24jam:Kulkas,MCuci,AC,JetPump,WHeater,3584788

PLG 06 J 05

- SIUP/NPWP/TDP/TDR -

URUS: Srtfkt,CV,PT,SIUP,TDP,IMB,HO, API. 081215759337/70551362

PLG 06 J 05

- SUMUR/WC -

CENDANA KRS WC MOBIL BARUDijamin Cepat,Bersih&MemuaskanHub:(024)3542653 - 3562498

PLG 06 J 05

SEDOT WC MAMPET Wastafel,Sal-GotTnp Bongkar Grsi, 70119712-70113454

PLG 06 J 05

SANTOSOJAYA KRS WC&LBH TANJUNG8 Ph (024) 3548090-3542438-3542439

PLG 06 J 05

SEDOT WC & LIMBAH Mobil Baru,Jujur Murah Tdk Bau: 7608717/081228770338

PLG 06 J 05

- HAJI -

UMROH YA SAIBAH Dapatkan DiskonKhusus, Utk Pendaftaran Bulan IniHub: 024-3521821 / 70123830

PLG 06 J 05

Umroh Termanis Des-Jan Rp.18Jt(0291) 435588/085727585758

PLG 06 J 05

- KENDARAAN SEWA -

HOSANA 150 Rb APV ARENA’11, AVNZ’12 Terios,Inova’12,Pick Up:70506177

PLG 06 J 05

MUJUR RC Pick Up,Box Grand MaxHubungi: 70333133, 081 325633133.

PLG 06 J 05

TRANSSUKSES: Luxio/Elf/Bus,FullMusik, Karaoke,6920159,33058808

PLG 06 J 05

IG RENT INOVA.AVZ.JokMbTechBrsihMulai 200rb-8509392/082133186285

PLG 06 J 05

Weding 550 rb Mercy Kompresor CamryAltis Civic Accrd Alphrd 70193776

PLG 06 J 05

- TOUR/TRAVEL -

HOLYLAND TOUR-PROMO Bulan Nov’13Takagracia 081392141881/70565687

PLG 06 J 05

BROMO MALANG 15/10, Bali 29/12-2/1Bdg 24-27/12; 70216444/08122815196

PLG 06 J 05

- KATERING -

SARASCAT Pkt Prkwinn 9 Jt Prasmn 22,500Jl Kol Sugiono 4: 3546612/70600026

PLG 06 J 05

- RUMAH MAKAN -

BENSIN NAIK, SEMUA-SEMUA NAIK.Hanya Kobe Garden Yg Tidak Naik!Yuk Ke Kobe. Telp. (024) 7479543

PLG 06 J 05

SOLUSI B.U Tnp Jmn, PNS/KRY/USH74040215/087700181325 Jateng/DIY

PLG 06 J 05

BUTUH UANG MOTOR/MOBIL yg masihKredit bisa dijaminkan-70152786

PLG 06 J 05

GESTUN & PELUNASAN KK Murah 2,5%Merbau Raya 79 Bymanik-70200425

PLG 06 J 05

PRIMA-GADAI HP, BB, LCD, NBOOK,CAMK. Board, dll. Djemput: 0816.904.205

PLG 06 J 05

GESTUN Trm Hr Ini 2,2%, Plunasan2,4% T: 70888805 (Anjasmoro,Imam Bonjol)

PLG 06 J 05

DIBELI TV TAPE DVD Ampli SpkPS Kulkas Ph.70231395 - 70634306

PLG 06 J 05

www.galericctv.com 085851518000SuplierPeralatan CCTV Terpercaya

PLG 06 J 05

SEWA AC GENSET CV.CAKRAFanCooler.T.024-6710498/70220320

PLG 06 J 05

CCTV HD Sdi 2MP,Jl.Gajahmada108A Smg,T.70108111/70445858

PLG 06 J 05

DIBELI..LED.TV. M CUCI.AC.PS.DllHub:024-70923663/085 640 841 258

PLG 06 J 05

LIGA INGGRIS LIVE @ ORANGETV+8 Liga. Ph. 024-70882335

PLG 06 J 05

BIG(AC) 70773813Penjualan & ServisAC Baru/BksTV,MeubleMCuciLEs,Dll

PLG 06 J 05

DIBELI TV,LCD,AC,KULKAS,ALAT RMHTgga,SglKondsi,T.70867173 LsgDtg

PLG 06 J 05

MATRIX PARABOLA DIGITAL:Psg BaruServis: Segala Parabola-70080024

PLG 06 J 05

- FOTOKOPI -

GRATIS BIMB Bisnis FCopy Lkp 19JtPrftShring-081390000135/76480622

PLG 06 J 05

- KOMPUTER -

PRIMA JASA Pembuatan Web & ProgHrg Bersaing. Hub:083838551988

PLG 06 J 05

LCD+TV 15”/17”=575/700.Modem=190PowerBank=80rb.T:3554484 MigguBk

PLG 06 J 05

DIBELI: Komputer Satuan/BoronganKondisi Apapun.Hub:024-70633903

PLG 06 J 05

SERVIS PGL Print,CPU,Lptop,ReadyCtridge Znd MG REFILL.T:70596680

PLG 06 J 05

SIAP BELI Kondisi ApapunCom-puter Laptop, Elektronik.T:70445446

PLG 06 J 05

LCD-LED-KEYB- BATRE- DVD-ADAPTORTlogosari 91248555- Matahr 91312474

PLG 06 J 05

DIBELI Komputer & Elektronik SglKondisi Diambil.Hub:024-70366817

PLG 06 J 05

- TELEPON -

DI BELI HP/BB /TAB Pin 325 31DD3(024) 70000 946 - 085 7410 555 99

PLG 06 J 05

DIBELI BB/TAB/IPAD Pin: 24C37E2DDr.BB: 7017_4000 / 081_7417_4000

PLG 06 J 05

BUKA 24JAM PASTI DAPATTERMURAHTiketPswt,Kreta,Htl.Cendrawasih17 T.024 3559 678/0812287 7758

PLG 6 J3

Mencari Tiket Pesawat Promo ??Booking & Issued Sndri Smua AirlineDlm 1 Sistem, Hrg Djamin Lbh Murah.Daftar: Nama /Alamat /Email/ HP.Kirim: 081 28371324 /BB:3309263F

PLG 06 J 05

BURSA TIKET MURAH - ONLINE !!!Smg: 3584141-8442468, Ung:6924040

PLG 06 J 05

Hlng: BPKB & STNK H3930Z an.Nanang Kurniawan,Tumpang VIINo.5 SMG

PLG 6 J2

Hlg:STNK H.6901.UA An Widiyan-toKelengan Klecil 666 Rt9/3 Smg

PLG 6 J2

STNK:H.9901.UH An PU Jeratun-Seluna Jl/Brigjen S.Sudiarto

PLG 6 J2

Hlg:STNK H.3817.EN An Khotibu-lUmam Dk.Bugangan Rt1/3 Demak

PLG 6 J2

Hilang STNK H 8B72 ER,a/n DedySanjaya. Hub: 081 56691551

PLG 06 J 05

Anda Snggl? Mncri Pendamping YgSerasi Dgn Anda,Non Prdkunan,HubOm Oen, 70127150 Mlm Ini Ada AcraDinner Di Exclsf Hotel,Mau Ikut?

PLG 06 J 05

DUDA 40TH MAPAN,CARI ISTRI PE NYA -YANG & MENARIK. 081215681171

PLG 06 J 05

GABUNG di Klub Jomblo yg PgnDpt Jdh, Mal Ming & Mggu Pg.0896 25922289

PLG 06 J 05

KOST EKSLUSIVE DAERAH PANDANARANHarian/Blnn.8313161/081228889919

PLG 06 J 05

PUTRI AC/KPS ANGIN,300Rb MahesaMukti I/303 Pdurungan T.70438181

PLG 06 J 05

TRM KOST u/Pi/Mhswi.TmptBrsh,FasLkp, Ngsrp Brt Dlm 3.081326413506

PLG 06 J 05

KOST PUTRI FAST LKP TGH KOTAHub: 0888 06511 897

PLG 06 J 05

KOS AC TV,Dapur,Grs,BangunanBaru Menjangan VI/7 T:08122919799

PLG 06 J 05

Terima Kos Krywan/Krywti SeteranMiroto 155-3550244/08156675386

PLG 06 J 05

JUAL/TT ACCU BARU/2ND.Trm BekasHrg Tinggi,Dijemput.024-70468773

PLG 06 J 05

GROSIR KAOS Porprov Jateng 2013Mcm2 Kaos Dwsa&Ank.081326734181

PLG 06 J 05

BeliGADAI Smua Brg Mbl, Mtr 70704660Ac-TV-Hcam-L.Es-Kulkas-M.Cuci

PLG 06 J 05

TBG GAS & BRG BEKAS SISAMATRIAL Bgnn. Dihargai Pantas:085 741800576

PLG 06 J 05

JUAL BARANG ANTIK: antik-ku.blogspot.com, klik urutan pertama

PLG 06 J 05

MENERIMA PASANG GIGI Hb: 081578079953. Bisa DiPanggil

PLG 06 J 05

KURSI KANTOR HIDROLIS 2ndMurah Mulus Tebal T.70 360 260

PLG 06 J 05

OPR USH LAUNDRY+ALAT DiTEMBA -LANG Kontrkn Masih 2,5Th.081228434994

PLG 06 J 05

DIBELI SEMUA BARANG YANG SU -DAH Tidak Terpakai 70659728 Siong Ki

PLG 06 J 05

CM BengkelSofa Renovasi Pesan BaruSgl Sofa Langsung Tukang 024 70116946

PLG 06 J 05

SAMPINGAN:Nempel Benang1Box70Rb,Bu Dian 081218414462

PLG 6 J2

CARI AGEN DISTRIBUTOR PUL-SAALLCHIP DAN MKIOS PULSAPLNTRANSAKSI CEPAT DAN HAR-GABERSAING DAN JUAL NOMER CAN-TIKUNTUK SEMUA OPERATOR HUBPULSAMANDIRI 085-25916-6847

PLG 6 J6

Bth Adm Properti:D3,Wnt,sigap CVke PO BOX 8032 SMEL (2mgg)

PLG 06 J 05

BUTUH SGR Wanita Jaga Counter Minu-man, Max25th. Hub: 0888 4027771

PLG 06 J 05

BTH SOPIR Pglmn,Tgg Jawab.Lamke: Imam Bonjol 202 SmgTelp.3585255

PLG 06 J 05

BTH: Llsn Sipil D3/STM Pembangu-nan Pglm 2 Th: CV. Beruang Mas024-6592190

PLG 06 J 05

BTH AKUNT D3,STAF,KOLEK-TOR,SLTA, OB Min SMP,KirimPOBOX 8058/SMEL

PLG 06 J 05

Bth Terapist Spa,Wnt,Pengalaman Min,SMA, Max 40Th,Hub:081390455549

PLG 06 J 05

DBthkn Kryw Wnt Sbg Waitress DiNexusBilliard Ung.Square:081229933383

PLG 06 J 05

CR:TK JAHIT BerPengalaman ButikDtg: Jl.Anggrek V/3 Smg T70707075

PLG 06 J 05

DICARI BURUH U/PABRIK,LAKI2Hub: Protosari 3/14A Smg Jam Krj.

PLG 06 J 05

DICARI ADMIN ,MEKANIK,Tk.CuciMobil Jl.Indraprasta No.46 Smg

PLG 06 J 05

DBTHKN SOPIR SIM B1,Kanvas,Foto:4x6.Kirim:LIK X/163 Kaligawe SMG

PLG 06 J 05

CR Freelance Tentor Mat&B.Ing SDSMP Wil.Smg&Ngalian.085226722235

PLG 06 J 05

BTH KRYWN/TI UTK JAGA COUNTERHP Single, Pnmpln Mnrk T.024-70089008

PLG 06 J 05

BTH KOKI Mie Ayam,Tempt & Alat SiapJl.Ry Kd.Mundu Hub: 085876325817

PLG 06 J 05

BTH SGR Kasir,Pglmn,Pend.MinD2Krm Lam Email:sdm10qp@ yahoo.com

PLG 06 J 05

BTH Koki Barista,Waiter/WaitresLmrn Lkp keJl.Mayjend Sutoyo No7

PLG 06 J 05

BTH SEGERA Tentor Mat & InggrisBimbel DiTanah Mas.:08562677572

PLG 06 J 05

DBTHKN:KARYWATI Utk Toko KeramikLam Ke:Pekojan 1 A Smg T.3563771

PLG 06 J 05

CARI:PELAKSANA BANGUNAN,S1 SI -PIL Pengalaman.LamaranKe:PO.BOX 6676

PLG 06 J 05

DCR:KRYWN Single,Max25th,Gj600rb+Kost u/Psr Johar.H:081225543844

PLG 06 J 05

BTH:Ce. Llsn SMK AkuntansiCV.Beruang Mas 024 - 659 2190

PLG 06 J 05

CLN GuruTK/PAUD DiSMG 15 PndftrPrtm LgsgNgajar 6715418/70724079

PLG 06 J 05

CR KARYAWAN Photo Copy,Jjr,TekunHub: FC.Kurnia 081 325 409 130

PLG 06 J 05

DBut SGR:TentorPrivate SD-SMAS1 Smw Jur.Hb:Bina Prestasi70411516

PLG 06 J 05

NIAT KERJA U/TokoATK P/WMax 20th Min SMP Tdr Dlm DrLuar Kota.70204229

PLG 06 J 05

DICARI:WANITA UNTUK PELAYANTOKO Hasanudin Ry A-47 (YgNiat Kerja)

PLG 06 J 05

BUTUH SEGERA: KAPSTERBerpenglmn Hub: 081 328356331/08191 456 5857

PLG 06 J 05

BTH KURIR Wil.Smg,Lam:Jl.BantengUtr IV/2 Rt5/6,SMG.T:08881665718

PLG 06 J 05

DCR:CSO/ADM Min.SMA Max25th.WAKITlogosari Ry II/47C,085747809239

PLG 06 J 05

DCR:KRYWN CUCI MOBIL PENGALA-MAN “Two Points”,Gajah Raya 112 SMG

PLG 06 J 05

BTH STAFF KNTR,Wnt,Komunikatif,Mnrk. Lam ViaPos:JL.MedohoV/16Smg

PLG 06 J 05

DICR:TNG SERABUTAN+ TKG LASBAJA Hub:Jl.Suhada Raya 18 Smg

PLG 06 J 05

BUTUH PRIA SMK/D3 AKUNT,MAX25Th Krm Jl.Zebra Mukti Raya 106 Smg

PLG 06 J 05

CARI:TKG POT. RAMBUT (PRIA)Utk Barber Shop.Hub: 081 228 42763

PLG 06 J 05

DIBUTUHKAN: 2 Org Apoteker un -tuk APA di Jepara hub: 089654747745

PLG 06 J 05

CARI:ARSITEK /DRAFTEER,PNGALA-MAN Lamaran Ke: PO.BOX 6676

PLG 06 J 05

BTH SGR Kasir WNT Max30thSMUKrm Lmrn keWelcome jl.Gajah Mada 110

PLG 06 J 05

DCr:Pria,Llsn SMA’12+Kom+Mtr,Domsktr Krgjt. Notaris Lmhbang Bdngan

PLG 06 J 05

SUPLIER ALAT BENGKEL RESMI& GRS Cash & Kredit:HidrolisCuci,Snow Spooring, Balancing,TyreChanger Scan, Nitrogen Generator,Oven PT. Aneka Perkasa MasindoTelp:024-6716887/ 081.642.77.434

PLG 06 J 05

PINGIN PINTER MUSIK ? IKUTIOpen House Tgl 5 Oktober ‘2013Jam: 10.00-18.00 Purnomo MusikPandanaran 34 Smg T:024 8411107

PLG 06 J 05

PIANO HOUSE Sedia Piano2 Baru/Bekas,Violin. Peterongan Plaza A.7Smg T.8413664/081 665 1338

PLG 06 J 05

SERVICE KEYBORD Yamaha,ROLANDJl. Nilam 3c Smg.T:6730401

PLG 06 J 05

KURSUS MUSIK KEMAH PUJIAN PIANO,Kybrd dll.Bisa Dtng.024-8440747.

PLG 06 J 05

- BMW -

BMW 318’98. Km 50Rb.Asli Plat H.No Cantik.Nol Spet-081904382638

PLG 06 J 05

BMW 323i ‘97 A/T, Hitam, komplit.H, hub: 081 5650 2896

PLG 06 J 05

BMW’90 (H),Abu2 Met,Plg RC, An.Sndri,Nego.081329207921

PLG 06 J 05

- CHEVROLET -

SPARK LS 05 Hijau,VR,Plat KHubungi : 085727746448

PLG 06 J 05

- DAIHATSU -

ESPASS SPR VAN 1.6’00 SLVRSTONE 48Jt Nego. T.70458005

PLG 06 J 05

TARUNA FGX’03 Akhir Plat H,an.Sdr,Istw.T:082133591691/33066684

PLG 06 J 05

Terios’08 Htm 133Jt(H)An SdrTgn1FullVar,Bs Bantu Krdit:70536577

PLG 06 J 05

ALL NEW XENIA airbag DP18jtn/ang1,8jtn.ProsesMdh&Cpt.02470252885

PLG 06 J 05

D.ESPASS 1.6 97,Hijau,Pjk 08,H-Sltg.Ori,Istmw. 085 641 3737 27

PLG 06 J 05

NEW XENIA BELI SKRG BYR THNDPN, Angsn Termurah.Info:024-70452626

PLG 06 J 05

TAFT GT’93 HITAM,ORISINL,NoPolH 085 865385799/70216537 Bs TT/Krdt

PLG 06 J 05

MOBIL88 (ASTRAGROUP)024-76633188 Xenia Xi Dlx’10 Slvr/Htm 109Jt

PLG 06 J 05

XENIA,TERIOS DP,Ags Termurah.Hub. 024 70298719/08995508344

PLG 06 J 05

ALL NEW XENIA HITAM R FAM ‘11/12H,AT,CameraSensorpark.0816666350

PLG 06 J 05

DAIHATSU CLASSY’90 Plat H Kon-disi Baik.Hub:0811276420

PLG 06 J 05

XENIA XENIA XENIA,Cash/Kredit ?Hub: 0821 35004567. pin30b26c33

PLG 06 J 05

D.XENIA Xi Deluxe Plus.2011,Hitm110jt/Ng. 082372187934

PLG 06 J 05

D.XENIA Xi Plus 2010,Silver,125jt.081228674447/085641188831

PLG 06 J 05

JL Cash /OprKrdt XENIA Li Family2010 silver,An Sdr.081325369584

PLG 06 J 05

ALL NEW XENIA airbag.DP 18jt-an/angs 1,7jt.T:024-70334648

PLG 06 J 05

XENIA Xi ‘2004 MERAH,ORISINILTerawat,96Jt.Hub: 701 450 45

PLG 06 J 05

ZEBRA1.3 MB’9OSLVR KONDBGS.21JT Ciliwung Raya GgBuntu -7O321513

PLG 06 J 05

XENIA XI AT 2009 Akhir Silver CatOri KM65rb.108jt. 0817290219

PLG 06 J 05

Dijual Terios TS’08 A/n SendiriHubungi:081-563100011

PLG 06 J 05

Sdr Mtr:MT.Haryono886/8416378D.Xenia’10 Xi,Li Dlx+’09Li Istw

PLG 06 J 2

- FORD -

Dijual FORD2006 AT,Slvr,Plat H,Orisinil,Istmw,Hub:024-70182929

PLG 06 J 05

- FUSO -

FUSO TRONTON Bak Besi’81,Istmw,Rem JES,Mulus.Hub:024-70704800

PLG 06 J 05

- HINO -

DUTRO 130HD ‘12’11’10TRUCK/DUMP Dutro 110LD’12’08.DrWahidin 119

PLG 06 J 05

- HONDA -

GRAND EXTRA’96:ABU-ABU MET-ALIK75JT/NEGO HUB:08125988735

PLG 6 J2

CRV:2.4 AT Dr Baru 2011,Tg1 Sil-ver,Istw,275Jt.081227779292

PLG 06 J 05

STREAM’2002 1.7 MT,SILVER,TGN.IIstw.Hub:081 128 8246 TP(No SMS)

PLG 06 J 05

BU.NEW CRV’04 Akhir H AT Silverstone Istw An Sndri:087700069060

PLG 06 J 05

JAZZ IDSI’08 Blue Ice,M/T,SuperIstw,Tgn1,H,PjkApril.08985960888

PLG 06 J 05

STREAM’02 CBU Trptnk H HjuAudio VR17 IstwNet125Jt:081325333186

PLG 06 J 05

ACCORD MAESTRO 91 IS-TIMEWA, SIAP Pake. Hub: 081325888636/0821 343823

PLG 06 J 05

Honda CRV’03 Manual Htm FulvarOrisinil Istw,Hrg Nego:024693233

PLG 06 J 05

DIJUAL:HONDA JAZZ’2012 RSMATIC Silver. Hub: 0877 3110 2604

PLG 06 J 05

HONDA ELYSION’ 07 Matic 2.4 (H)Hitam Barang Bagus T081325428009

PLG 06 J 05

BU:DIJUAL Honda All New City’04Silver,H,An.Sendiri,024-70506610

PLG 06 J 05

HONDA CRV’2005 ABU2 METALIK,KM45. Terawat. Hub:08122821628.Kdl

PLG 06 J 05

FREED S Silver’2010,Brg Istw,Pjk Ba -ru, KM 36000.Hub:081 915 555560

PLG 06 J 05

HONDA AIRWAVE Th.2006 Hub:081 57648778

PLG 06 J 05

JAZZ’04 MATIC,SLVER,TV+DVD102JT Nego, Mulus Gilap.T.70458005

PLG 06 J 05

Freed Psd Full Matic STNK 2011Hitam an.Sndr (H):082326167888

PLG 06 J 05

JUAL:CRV’07 Akhir,A/T,H,Km 34Rb,Htm, Istw, 215jt. Hub: 085 868683885

PLG 06 J 05

CRV 2.0 TH’2012 Seperti Baru.309jt. Hub:081904930217

PLG 06 J 05

CIELO VTEC’96 Htm,H,ORS,TDP.25JtHub.0857 2772 2789 /024 70447789

PLG 06 J 05

JL CPT: City Z VTEC Hijau Met’00Orgnal,Istw,CD,VR15.085640692403

PLG 06 J 05

- HYUNDAI -

HYUNDAI GRANDEUR’2003MEWAH,Istw Hub: 081 22871112/Pin 29E3 C58B

PLG 06 J 05

HYUNDAI AVEGA Th’2007 HIJAUIstimewa,75Jt.Hub:081 129 8464

PLG 06 J 05

HYUNDAI TRAJET GL 8 Th’2005M/T (H) Hitam,Km61RbHub.082135294946

PLG 06 J 05

- ISUZU -

GRND TOURING ‘09,Pjk Pjg,SgtIstwTdk Rgd,Petolongan35.081519317153

PLG 06 J 05

LS TURBO’07 Pol H TgnI AlticSlvrIstw 169Jt Nego T.024-74047788

PLG 06 J 05

BU:PANTHER LS 2003Hub: 70281838.

PLG 06 J 05

ISUZU PANTHER TOTAL ASSY th94 AC,Tape,VR.Hub:02470405336

PLG 06 J 05

PANTHER MIYABI 95 LONG,F.VARHub: Jangli 1 Smg

PLG 06 J 05

PANTHER NEW HI GRADE 2000 SIL-VER Istimewa. Hub: 081 741 80468

PLG 06 J 05

Panther New Royal’00 Plat H Bln6,hijau Ful Var hub:081390037757

PLG 06 J 05

PANTHER LV Th 2005, Model Baru Is-timewa, Langsung Pemakai 70603622

PLG 06 J 05

Jual TP PANTHER PU 2000 AC BIRUHub: 081 22907067 - 088806532025

PLG 06 J 05

- KIA -

BURSA MBL DIAN ......MINGGU BUKAMajapahit 35,95&Supriadi 60 Smg Pi-canto Cosmo’10 Merah Nol Spet PicantoMT’05/06 Option II Hitam Visto A/T’03Silver Istimewa 2 New Carens II’04&03Silver Carnival A/T’00 Bnsn SilverAntik

PLG 06 J 05

KIA PICANTO 2005,Silver,Type GL,Tangan I,(H).Hub:0819 0447 2049

PLG 06 J 05

KIA VISTO’01 SLVR,40Jt Ng.Siap Pakai.Agung,081390169484/70303250

PLG 06 J 05

KIA PICANTO Th’2006 M/T MERAH,Tangan I Hub.0821 3529 4946

PLG 06 J 05

BU.ALL NEW PICANTO’2013.Manual.Km 2rb.Msh Gresss.. 081390248797

PLG 06 J 05

KIA PICANTO 2004 HTM,MATIC 81JtHub: 081 129 9803 LamperMijen Smg

PLG 06 J 05

- LAND ROVER -

PLATINUM MOTOR 8501888 RREVO (FA) ‘12 Hitam 4Pintu 3TV5Cam Full Option

PLG 06 J 05

- LEXUS -

PLATINUM MOTOR 8501888 LexusRX 270 HK & Japan BrandNew

PLG 06 J 05

- MAZDA -

137jtMAZDA2’10 Putih Ori Tgn1 DrBru Ass All Ris KM40rb. Bs TT 0819014 04809

PLG 06 J 05

JUAL MAZDA INTERPLAY Th’91Full Variasi Hub: 085 725 555 512

PLG 06 J 05

MAZDA FAMILIA’97,Kuning MudaMet (H), AC. 081 64249088/081901327878

PLG 06 J 05

- MERCEDEZ -

C180 AT ‘95 PUTIH MULUS Is-timewa Hub: 7052 9966

PLG 06 J 05

C180’95 Ban Baru,Pjk Pjg,V Crom18”AA Istw 08122902117/22d4ec7

PLG 06 J 05

MERCY A160 AT SILVER ‘00 Mulus.Istimewa. 0811 274 6660

PLG 06 J 05

MERCY C240 SILVER CBU ‘01Mulus Antik. 0811 280 129

PLG 06 J 05

- MITSUBISHI -

JL:L300 BOX’04 Solar,AC,Tape, Is-timewa Hub:081390377395

PLG 06 J 05

BUS CD 120PS DOBEL 2003 NEWARMADA VIP 185 NEGO/081227822517

PLG 06 J 05

LANCER’83 Bagus Terawat 20,5jt024-70345309/ 087831997217 NoSMS

PLG 06 J 05

PICK UP T120 SS 2012,Hitam Hub:0878 325 238 51

PLG 06 J 05

JUAL MITS.L300 2005 STATION ExTravel Hub:0888 0641 3319

PLG 06 J 05

NEW Mitsubishi ,Colt Diesel Dp 12 jtn,angs 5 jtan.Teguh 081325481591

PLG 06 J 05

KUDA DIAMOND’03 GLS,Abu2 Mtlk,VRIstw,AC,PW,96,5jt.T:081227424308

PLG 06 J 05

KUDA DIESEL’O1 SILVER ,BANBARU, VR16, Istimwa.77,5 Jt-O85842871828

PLG 06 J 05

BU CPT:3 DUMP, CD100 PS’95,120PS‘93,Dyna’96,SiapKrj.024-70333525

PLG 06 J 05

PAJERO SPORT EXCEED 2010 SIL-VER Kyai Saleh 12.HP.081-390-577777

PLG 06 J 05

MITSUBISHI PS120’2001 BAGUSHub: Ph 6595043 Smg.

PLG 06 J 05

- NISSAN -

GRAND LIVINA XV 1.8/2007/Abu2 Meta-lik, (B), Istw T.081319374790

PLG 6 J2

Evalia’13/12 XV Matic(H) Silver SptBaru Pake 4Bln:70686789

PLG 06 J 05

GRAND LIVINA XV 1.8/2007/Abu2Mertalik,(B),Istw T.081319374790

PLG 06 J 05

DISKON s/d 50 juta New Livina &Evalia Dp30/40jtn.Hub08562524067

PLG 06 J 05

TERRANO KINGS ROAD ’00, DarkGreen Silver,Tgn1,KM 90rb.024-70585007

PLG 06 J 05

DIJUAL XTRAIL 2010 2.5 XT,SilverKm 30.000, Hub: 0877 4637 4646

PLG 06 J 05

LIVINA XV 1.5 2008,MANUAL,ABU2Met,Pajak Panjang.082220118275

PLG 06 J 05

DISCOUNT sd 50Jt DP 20% Bunga0% Ang.1,5Jtan.Info, 0821 3434 3633

PLG 06 J 05

LIVINA,JUKE, EVALIA,SERENA DP20%,Diskon Super.08170566420

PLG 06 J 05

G.LIVINA 2008 XV,MT,Kuning Gold,Tgn I,PajakBaru.Hub:081901228877

PLG 06 J 05

JUAL G.LIVINA Silver,Thn2011,XV1.5,Km 28Rb.Hub:085740999330

PLG 06 J 05

JL.NISSAN CDA 97 & CK87’01 BakHub: 08164891826

PLG 06 J 05

- SUZUKI -

Sdr Mtr:MT.Haryono886/8416378Szki Grand Vitara’07,Karimun’01Pick-Up Ftura’10,Swift GT’09A/TBaleno’00 Istimewa

PLG 06 J 4

JL CARRY BOX 2004 FULL ALU-MUNIUM Jarang Pakai Hub.024 70650 999

PLG 06 J 05

S.ESTEEM’92 PUTIH,ISTIMEWAHub: 024 - 7039 3028

PLG 06 J 05

BU S.KARIMUN 2001 (H) AC, Tape,PS PW,V Rac,Ori,Irit,63jt.70 176 176

PLG 06 J 05

DIJUAL KATANA ‘2000 PLAT H Bln 7 An Sndri Istw 65 Jt. Hub 085 799990862

PLG 06 J 05

FUTURA GRV 00 Merah Orisinil100% tidak kecewa 081226889009

PLG 06 J 05

MOBIL88 (ASTRAGROUP) 024-76633188 Carry 1.5 Pu’10 Htm

PLG 06 J 05

BALENO’97SILVER,FVAR,TDP25Jt AN PmblT.085727722789/024-70447789

PLG 06 J 05

BALENO NEXT G ‘05 HITAM,No Pjg, HBl 6, Istw, AN Sdr Ng: 08164887219

PLG 06 J 05

KATANA GX’97 H KOTA,MP3,CL,ACDingin,Hitam.Hub:085 726 991 043

PLG 06 J 05

AERIO’03 Manual,CkltMet,AcDingin(H), Pjk Pjg: 081 228475038/70336475

PLG 06 J 05

SPLASH’11 F.VAR TGN.I (H) MERAHMtl Istimewa 113Jt T.74059922

PLG 06 J 05

2FORSA 86 AKHIR,25JT/26JT. Jl. Ke-dungmundu Ry 202 Smg 0816665485

PLG 06 J 05

S.FORSA GL’86 Fullvar Kaleng26,5jt.Hub:081326278384/70678866

PLG 06 J 05

JUAL:ESTEEM 1,3 Th’93 (H) An.SdrAbu2, 43jt Nego Hub:703 99 685

PLG 06 J 05

SANGAT ISTIMEWA !Sidekick drag1’97 Mesin dll SptBaru-081215555350

PLG 06 J 05

JUAL Baleno’02 Biru,Tgn 1 DariBaru. Hub: 0888 06457010

PLG 06 J 05

JUAL SWIFT 2008 Ungu Kondisi Is-timewa ex Dokter. 082223222099

PLG 06 J 05

BU:APV ARENA SGX’2011 Abu2 Mtlk,Pjk1Th,(H),127Jt.Ng-081225098929

PLG 06 J 05

Suzuki SX4 MANUAL,Silver’08,KM65rb,130 Nego. Hub: 08179528733

PLG 06 J 05

- TOYOTA -

Sdr Mtr:MT.Haryono886/8416378T.Avnz’10 type G/S/E,Avnza’G’05T.Rush’10,Inova’09 DieselInova’E’05,Altis’02,Soluna’00Yaris’S’11A/t,Krista’00 dieselIstimewa/Nego

PLG 06 J 6

NEW YARIS J M/T ‘12 (AD) HITAMKm12rb Pajak Baru 150Jt.70104848

PLG 06 J 05

KJG SSX’2001 BENSIN;LIMO’2004Bukan Bekas Taxi: 081 228 991 414

PLG 06 J 05

KJ JANTAN’94 (H)JUNI,HIJAU,AC,Din-gin 52,5Jt Pas. Hub:08164253315

PLG 06 J 05

40Unit INOVA G’11Bsn Htm Pjk BaruHrg Nego T.024-91215411/8313131

PLG 06 J 05

BU.STARLET 1.3 Th95 SEG Abu2Mtlk bagus sekali fulvar.081390577236

PLG 06 J 05

STARLET 1.3SE 93 F.Var,An.Sdr,PWPS,Abu2,Istw,59JtNg-02470151700

PLG 06 J 05

JUAL:VIOS 2010,Hitam,Tgn Per-tama Hub: 0888-2460-223

PLG 06 J 05

RUSH’10 S/AT Matic,Hitam,Tgn I,Hub:0819 0100 0103

PLG 06 J 05

TOYOTA HARRIER Th.2007 (Simpanan)Barang Bagus.Hub:08157648778

PLG 06 J 05

KJG SUPER HOBART LONG’92 F.Var, Kaleng. 38,5Jt-saja.024-70234669

PLG 06 J 05

KJG SPR Nas Long’95 H Biru AC,TpCl/Alrm Istw59Jt Ng:085876857676

PLG 06 J 05

TWINCAM 1.6 Th ‘90 HITAM METSuper Istw,50JtNego.081228255632

PLG 06 J 05

DIJUAL INNOVA Th2006,Siap Pakai,Puspanjolo TmrIII/84A.T:70607520

PLG 06 J 05

BU AVANZA G’11 Slvr 1`34,5Jt Tgn1 Siap Pkai081228277625 Salatiga

PLG 06 J 05

GRAND EXTRA’93Long,Merah,Bagus. Hub:085713155877

PLG 06 J 05

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Page 13: WAWASAN 06 Oktober 2013

Dapatkn PktBnga Mulai0% u/ToyotaAvz,Inova,Rush,dll:085643409922

PLG 06 J 05

SOLUNA GLi 2002 Biru,H,Apik Hub:024 70107124

PLG 06 J 05

BU.VIOS’03 GOLD,F.VAR,BONUS 4BHBan R’17,Rp.100Jt,T.085727266700

PLG 06 J 05

AVANZA G’O5 (H) pjk baru,terawat11OJt-O896 2798 2887

PLG 06 J 05

AVANZA G’2004 SILVER(H)TANGANI dari Baru Hub: 081 327 945 036

PLG 06 J 05

BU.INNOVA 2.0 AT 09 Abu VkoolTV cmr 3tv audio.083842189700

PLG 06 J 05

NEW ALTIS 1.8 J’09 Tgn.1 (H) MlsOrsCat KM43rb 172Jt.085732290262

PLG 06 J 05

AVANZA G’07 MANUAL,SILVER116JT Nego,Mulus,Gilap.T.70223330

PLG 06 J 05

CAMRY V 2.4 ‘2008 Hitam,Istw,220Jt/Ng Ex.Direksi.085727272972

PLG 06 J 05

New Corolla XL1.8 th’01,BiruMtlkSgt Istmw,NoPol H,T:081225664021

PLG 06 J 05

SOLUNA Th’2000 GLi,Pribadi,ACDingin, Terawat,68Jt.Hub:70145045

PLG 06 J 05

Avanza G Silver 2006. Hub: Ma-japahit 316M.T:70138868

PLG 06 J 05

JUAL Innova 25V Ijo Metalik’05Hub:088806457010

PLG 06 J 05

JL:STARLET 1.3 SEG’93 MRH MARONIstw : 024-74088817/081575451117

PLG 06 J 05

- VW -

PLATINUM MOTOR 8501888 VWBeetle 1.2 TSi PutihPanoramic

PLG 06 J 05

REPARASI SHOCBREAKER & ONDER-STEL Benar2 Ahlinya & BerpengalamanPak To, Dr Cipto 65 Ph3583779 Smg

PLG 06 J 05

R2,RUKO JATISARI PERMAI C-17.Hub 70586822,Car Interior,Exterior &Accessoris, Pkt Audio Mulai 1,4jt

PLG 06 J 05

Lampu HID VORCH Germany Tem-bus Hujan- Sinar Padat - Tidak SilauGrs Uang Kembali : 089959 22731

PLG 06 J 05

Murah Kc.Film,Audio,Alarm, C.LockBumper Dll.Padma Vrs. Jl.SingosariRaya No.6 Smg T:8455993

PLG 06 J 05

MURAH Kc Film,Audio,Alarm, CLockBumperDll.Padma Vrs,Jl.SingosariRaya No.6 Smg T.8455993

PLG 06 J 05

OBRAL KF Per MBL 100 Rb: 3 M,NEXT, PG Spectrum Solar dll.70217836 Grs 5 Th

PLG 06 J 05

- HONDA -

DpRgn Ans Mrh New All Beat Revo VarioSupra,DptCashBag 1Jtan:70344077

PLG 06 J 05

JUAL SUPRA X 125’05,Hitam,Harga6,5Jt.Hub: (024) 70392909

PLG 06 J 05

GL MAX TECH’01 Velg Alum.Pol BMsh Sht 4.5Jt.Hub:085713867688

PLG 06 J 05

SUPRA X125’09 CW,Hitam,H,Kond.Bagus Hub:085640359127

PLG 06 J 05

TIGER’97 MLS 7,3 KARISMA X’05 Htm 5,7. Medoho Jenaka 9-085727757076

PLG 06 J 05

NSR 95 UNGU PUTIH, PAJAK PAN-JANG Hub: 0888 255 3857

PLG 06 J 05

- KAWASAKI -

BINTER MERCY 80’83’85 CDI COBRAKp. Klungsu 96 Klgawe 087 853347155

PLG 06 J 05

- VIAR -

VIARd3 Sprt, Mtc, Bbk, Dp/ang Plg MrhU/10PmblPrt085740200570/70633580

PLG 06 J 05

- YAMAHA -

JUAL YUPITER MX’2006: hrg BisaNego Dan Di Kredit/024-70875177

PLG 06 J 05

JL:RX KING’96 VEGA’05,SatriaF’09Bugangan 4/458 SmgT.089290926000

PLG 06 J 05

DIJUAL YAMAHA BISON’2011 PLATH Brg Istw,15,5Jt Nego Hub:70229040

PLG 06 J 05

SCORPIO CW’2009 ORI,Ban LuarMsh Asli,Pol B,15,5Jt.0852 2812 0006

PLG 06 J 05

SCORPIO CW 2010 Hitam,Plat (H)Pajak Baru Okt.Hub:081229999792

PLG 06 J 05

DIKONTRKN WARUNG MKN DI UNDIPSudah Jln, Sgt Ramai. 088806463771

PLG 06 J 05

PELATIHAN MEMBUAT WEBSITESNDIRI Max 20 Org.Info:0857 2717 9654

PLG 06 J 05

MITRA JUAL SUSU MURNI,SIAPMINUM Hub: 081 325348989,Pin BB:2A4AD7F0

PLG 06 J 05

DPTKN Bntuan Modal Insos u/usahaPdkn,byr htg,SMS: 0857.4777.1255

PLG 06 J 05

PSANG LOKET LIST,TLP,PAM,KOMPUTRPrnt+ID+Mdm,Cm1,5Jt.081228111374

PLG 06 J 05

TERBUKTI LARIS Dftr 50rbJual Via Kat-alog Rk Dargo B16 Smg 081 575700195

PLG 06 J 05

PROMO Pkt Air Isi Ulang RO 9,5jt GrsSda Spart 081 325625611/70425050

PLG 06 J 05

Pastikan Krsus hanya di ALFA-BANK Auto Cad 16 Okt, Dsg Grfs 7Okt, MYOB 16 Okt, Office 21 Okt,Eng.Cnvrstion 7okt,Tekkom 16 OktAlfabank Kelud Ry 19 Tlp.8310002

PLG 06 J 05

EXPRESS English Conversation Hny10rb/Day.Hub (024)70074622

PLG 06 J 05

KURSUS PRIVAT MATEMATIKAUtk SMP & SMA.Hub:085708961898

PLG 06 J 05

LES PRIVAT TK-SD-SMP-SMAGr Dtg Semarang privat.com 024-33110055

PLG 06 J 05

LES Private SD/SMP/SMUMat,Fiska Kimia, Hb: 02470021973/0889 2404022

PLG 06 J 05

KURS MODESTE TAILOR, KOR-DEN, BCVER K Perca, Bk Lamr dllPh 3542231 Smg

PLG 06 J 05

PIJAT BUGAR &CAPEK2 MbakKasiy-ati T: 085 867531350 / 024-70219136

PLG 06 J 05

AMBEIEN/HERNIA 1X BerobatSembuh. Hub:024-70182655

PLG 06 J 05

ANDA MAU MASSAGE N RELAXCall Aja Cici 081 22800 6575

PLG 06 J 05

NEW APPLE MASSAGE JAVA &CHINESE Hub : 082 220 070 972

PLG 06 J 05

MISS THERAPHY DTksi Pykt & ObatiKgmukan, Ssh Tdr dll. 087 882466866

PLG 06 J 05

RAJID 087832536674 Urut RelaxasiTrad u/Pria Wnt ditempat Dipggil

PLG 06 J 05

PIJET TERAPI KURANG BERGAIRAH,Lemah Syahwat,ED:Tari,081542566754

PLG 06 J 05

ANDA LELAH LETIH.PIJAT & THER-API Aja. Hub: Hany, 0821 3477 5646

PLG 06 J 05

JL Rmh:Baru,Model Minima lis, LB. 170,LT.200,Sompok,081226243496

PLG 6 J2

JUAL RUMAH BARU di Kedung-mundu 600Jt-an, Full Furniture HubSgr:024-50382852 /08889958811

PLG 06 J 05

Dijual Ruko 2 Lt Segitiga EmasNgalian harga 2.5M.T 0821 35000101/70171718 / 70223226/ 70142244

PLG 06 J 05

Rumah Villa P4A Blok A 1.Kav 1-2 PudakPayung T:299M2. Hub: IRAWAN 8122939493

PLG 06 J 05

DiJual Rumah T.39/208 NgalianView Laut, Minimalis, Dkt KampusIAIN, Murah. Hub:74034677

PLG 06 J 05

JL RMH Lt/Lb 149/110,SHM.LokasiPudak Payung:024-70607758 No SMS

PLG 06 J 05

DIJUAL: SMG INDAH LT.208 LB.250(1,5 Lantai) Ph:081 2265 75525

PLG 06 J 05

PASADENA Jl.Mutiara Raya BD28Lt.300/Lb.250m2. 088802510750

PLG 06 J 05

OK/JL 50Jt/175Jt,Prm Pesona Asri IBlok A,LB/T:70/90,HM085727201600

PLG 06 J 05

JLCPT RMH DKT BANDARA AR-GOREJO I RT.3 Nego.Hub 70636399

PLG 06 J 05

DIJUAL PERUM GRAFIKA-BMK(8 unit)T.45/360Rb-an.Hub AY-08122811272

PLG 06 J 05

Jl.ERLANGGA TENGAH RAYA 464/300T: 081 1277994.Strtgis,Bbas Banjir

PLG 06 J 05

JUAL RUMAH BLKG SWALAYAN RAMAIManyaran 575JtNego -O24-7O553956

PLG 06 J 05

GRAHA SURYA BYMNK View Peg,MurahStrtgis.02470404554/085799939612

PLG 06 J 05

Jual Murah Ruko 3Lntai Jejer BCADepan Pasar Ungaran:087747994599

PLG 06 J 05

GRATIS Biaya KPR GriyaPuri Banyu-manik T36/68&T45/80,HM:70441946

PLG 06 J 05

RUMAH HM Graha Padma Lt/Lb:90m2,Full Bangunan.Hub:081243719800

PLG 06 J 05

RUMAH DIJUAL (TP)Pasirmas RayaB 10 Hub:7626029/081325610790

PLG 06 J 05

PROMO RUKO 2Lt WeleriKndl;LB52m LT80m2 Cm@ 175JtHub:024-50119898

PLG 06 J 05

JUAL RUKO jl.Banjarsari Slt no.9Tembalang,Hub:0811.2775.999

PLG 06 J 05

RMH HM MURAHKasipah,Lb:400m,LT 362m, AdaKlmRenang 2,5M:70052518

PLG 06 J 05

Jual 2 unit RUKO 3B, 3C STRGS Som-pok Peterongan Hub:08112775999

PLG 06 J 05

JL RMH di Puri Delta Asri Blok PNo.26 LB21,T60 Hub:081 2286 9335

PLG 06 J 05

RMH LB/LT:70m2 /200m2,365jt,Pedu-rungn Tgh Rt3/1,Smg.081390775575

PLG 06 J 05

JUAL RMH+PRBT ANTIQ+SRNGBURUNG+ Losmen,TengahKota.083842932619

PLG 06 J 05

DIJUAL RUKO 2lt,HM Jl.Medoho &Jl.Tambak Dalam.Hub:024-70275280

PLG 06 J 05

RUKO TIRTO AGUNG.Invest bgus, mrhu/ush Atk, cafe, intrnet.70205797

PLG 06 J 05

RUMAH HM Ls:91m2 Di Puri AsriPerdana Banyumanik.08157642665

PLG 06 J 05

RMH HM LT/B90m2,BKT KELAPA HI JAU1/24, Smg, 250 Jt/ Nego.081328400666

PLG 06 J 05

DJL RMH,HM LT 203 m2, LB 45 m2,Jl. KenconowunguII/13.08164244524 NoSMS

PLG 06 J 05

DJL RMH BARU LUX 600JUTA.BONUS-Bnyk,Bukit-Sari SMG:081227203080

PLG 06 J 05

RMH ASRI diPERUM SRIKATONKRPYAK LT.464m,HM.087832101317/7608270

PLG 06 J 05

JL RMH,HM PrmPasadena Cd.KencanaVII LB150,4KT,2KM T.081390303026

PLG 06 J 05

READY STOCK RMH T.50/90 100mdr Prm Dolog WltrMonginsidi.70382002

PLG 06 J 05

OPER KREDIT RMH di Tembalang 2LtHub:081 2287 1112/Pin 29E3 C58B

PLG 06 J 05

T36,T45/90 PdkPayung.Cuma 50mtrdr JlRaya.UnitTrbts.081575444461

PLG 06 J 05

JUAL RMH HM BSB JATISARI,Lt.60mFull Bngn+Grs,185Jt.085727643181

PLG 06 J 05

RMH BKT COKLAT BUKITSARI Ls.400View KotaSmg/Laut.081 9012 44777

PLG 06 J 05

Lt200b120(217m2 Sendangsr Utr3/36 2 Lt Bbs Bjr HM081326730303/70070864

PLG 06 J 05

RMH Gemah Ry 2/33 Smg LT.232,2KMCarport,HM. Hub: 082134109990

PLG 06 J 05

DIJUAL RUKO 1LT Semarang IndahBlok C4 900Jt T:08157605151

PLG 06 J 05

DIKONT.RUKO 2Lt Ngesrep TimurTembalang dkt UNDIP.Hub:70258088

PLG 06 J 05

Dkont RmhKyaiMojo36,Fas:2KT,R.TmRDpr,1Km,Lis1300,PAM083838542788

PLG 06 J 05

DIKONTR:PAV KECIL U/KeluargaKecil Jl.Blimbing Raya 53 Smg

PLG 06 J 05

DIKONTRAKKAN GUDANG DiNGALIYAN Smg Hub:0888 250 7977

PLG 06 J 05

DIKONTR TOKO STRATEGIS DpnUNDIP Tembalang.Hub:0858 7511 2282

PLG 06 J 05

RMH Utk Usha,Pdk Payung SmrgFas:1Kios,3KT,Dll. 08122827175

PLG 06 J 05

DIKONT.RMH Bgn Baru Jl.ArgomuktiBarat II No.471 Smg.085640055059

PLG 06 J 05

Dikontr Rmh 3KT,1KM,1300w,PDAM,Carport,Bersih,Aman.085640511622

PLG 06 J 05

KTRK Payung Asri Brt 2/19,PdkPyg3KT,Dpur,PDAM&Sumur.085876197354

PLG 06 J 05

RMH Jl.Watu2 I B14/22 PerumBukitPermata Puri.T:70538057,70145107

PLG 06 J 05

GRHA PDMA ADENIA LT.153m2,2KT,ACCarport,Ling.Elite&Amn0818450899

PLG 06 J 05

DJUAL KAVLING BULUSAN PERMAIDKT UNDIP,Tenang & Nyaman,Strate-gis Disc.25% Minat. Hub: 70442424Cocok Untuk Kost & Investasi

PLG 06 J 05

DJL TNH SHM BU Dibwah Hrg Psr, Luas1625m, CckU/Ush,PinggirJlRy Ampelgading Sekaran,100m Dari RusunMhsUNNES,Hrg 800Rb/m.T:085713330517

PLG 06 J 05

TNH 840m2 Ex.CuciMobil,Bnkl Mtor4x12m,Rmh Ky Jati9x9m.130jt/NegoKel. Lebah KecBringin.02987162410

PLG 06 J 05

Jl Cpt,Tnh lok.diTlogosari & Pdurun-gan luas 500m2 jln lebar,cocok utkinves.70173379/081326773334

PLG 06 J 05

THM 92m 99jt DpnSTMGrafika Bmank960m 2,5jt/m Jl.Mlwrmn Ry 1075m2,7jt/m Jl.Bbadan Ry 08179503935

PLG 06 J 05

TANAH HM LT 200,300,400, 500m2, Hrg2,5Jt/m2 Lok.Dpn UNDIP Hub:024-70052518

PLG 06 J 05

KAV.Siap Bangun SendangMulyo, LbrJln 6m Lok Hook,Lt:124-200m,Hnya1,6Jt/m2,Nego.Hub:024-70584320

PLG 06 J 05

JUAL KAV HM Harga Spesial Mulai30Jt-an,Bbs Bnjr,Tlumpak Permai HubSgr: 024-50382852/08889958811

PLG 06 J 05

JUAL TNH HM Ada Bngnnnya, Ls3737m u/Ruko/Prmhn/Gudang/Pbrik, JlBeton, Pinggir Jln.Hub:024-70783333

PLG 06 J 05

DIJUAL BU TNH & BGNN Lok PucangGading LT:274m2,LB:130m2,SHM Hrg200Jt Nego Hub:T.08156634225

PLG 06 J 05

DIJUAL TNH Di BUKIT SARILOKASI & View Bagus Sekali. Ls1OOOm2 Hub:O81 129 673O

PLG 06 J 05

Tanah Kosong Perum P4A BlokF98 Pudak Payung. LT: 85M2. Hub:IRAWAN 8122939493

PLG 06 J 05

JUAL KSB Hrg 3Jtan/m,Tmpt Strate-gis Dkt Dgn Candi Golf Lt 300m2-1200m2: 70872045 / 085879228492

PLG 06 J 05

JL/KAV Kampung Jatisari L.155m2/48jt.Jl.Tnh 326m2/240jt.KebunDuren L.3550/m2 120rb. T.70558209

PLG 06 J 05

JUAL TANAH MURAH (230jt) SiapBangun.Lt209m2,Samping KampusUNNES Sekaran. 08157775645/ TP

PLG 06 J 05

TNH HM 600m2 AdaKebun Durian,AceKelengkeng. Semua Berbuah, Dpn JlnAspal Di G.Pati 175Jt T.74059922

PLG 06 J 05

JUAL:TNH NGALIAN(LS.265m2=19OJT)Ls.274m2=195Jt/15OJt-O247O553956

PLG 06 J 05

KAV SIAP BGN Cempaka Sari UNNES175m2 SHM 1,150rb/m.085729959969

PLG 06 J 05

TNH KedungPaneNgalian296m2=16OJtTepi Jln 272m2=225Jt-O85878213O88

PLG 06 J 05

TANAH HM Ls:960m2 Bergas LorSMG 350rb/m2.Hub:081229250127

PLG 06 J 05

JLTNH L 24 m, P 31 m, Jl.Perintis Ke-mer dekaan Smg.6720353/087831101901

PLG 06 J 05

600m 100jt Ada MataAir Besar,Dkt PsrTengaran.Mbl Msk:081228751650

PLG 06 J 05

T.HM Lt551m2DktKawPabrkPenggaronPomRusunCckU/Kost2an085642284715

PLG 06 J 05

JL CPT TNH Daerah Gowa TegalrejoSalatiga.HM.L300m2. 082135858436

PLG 06 J 05

TNH LS=156 HOK Perum Siberi JlnAnggrek4GunungPati,50Jt.70779785

PLG 06 J 05

HM.200m2 Rp.2,1Jt/m.Ng.Blkg KecPdrugn,50m jl Mjpht.081390699955

PLG 06 J 05

JL TNH Dempel Lor,HM 202m2110Jt Bgt Ayu,HM 78m250Jt.081325175999

PLG 06 J 05

TNH HM Ls150,151,293m2 Di Mangun-sari Unnes.Hub:70400555/70601347

PLG 06 J 05

DIJUAL Tnh HM(Patemon) dktUNNES Uk.10x15 T.70789118

PLG 06 J 05

JUAL Tnh 100m Sblm PERMATATembalang Luas 1000M,Hub:08112775999

PLG 06 J 05

Tanah L 284m2 Jl.Raya Muntal Dpn POM PatemonSekaran:081901264888

PLG 06 J 05

TANAH di Jabungan-Tem-balang,Luas 4180m2.600rb/mNego.081325752737

PLG 06 J 05

TEMBALANG Timoho Ccku/Kost Dkt UNDIPLt:135m2(TP).081229999792

PLG 06 J 05

DIJUAL TANAH LUAS 325m2Jl.Kelud Raya Hub:08122510577

PLG 06 J 05

JL:TANAH SHM Ls.1580m2 diMangunsari Gn.PatiHub:081278733542

PLG 06 J 05

JL:TNH HM Ls.¦850M2 diKr.Gawang Baru KdmunduSmg.081 225 797779

PLG 06 J 05

DIJUAL: TANAH Luas 1200m2Jl.Papandayan Hub:08122510577

PLG 06 J 05

ANDA PNY TNH? &Ingin BgnPrmhn? Kami Siap Bkr-jsm:02470915858

PLG 06 J 05

TNH HM ¦1Ha,Tepi Jl Ry Smg-DemakKm19,u/Industri.Hub:085842844528

PLG 06 J 05

JUAL:TNH HM Ls780m2 Jl.SoekarnoHatta :024-3587769/081575264398

PLG 06 J 05

KAV S.BGNCampurejo,20Jtan,AKSES Jalan 2Mobil Aspal,081902806477

PLG 06 J 05

TNH DI JL.ABDUL KHAMID,RT5/RW 6 431m2Tlo-goKuduGenuk:081575215543

PLG 06 J 05

JUAL TNH HGBLT183m2,Jl.Selorejo Dkt KmpsUNIKA.08164244524 NoSMS

PLG 06 J 05

KAV.CLUSTER ELITE WonolopoMijen Dkt Jl. Ry.1,3 Jt/m.081326167714

PLG 06 J 05

SIAP BNG HM. Siwarak Nyatyo no,80 m2 31 Jt/ Ng. BsKrdt.70196330/74053498

PLG 06 J 05

JL TNH,SHM 3Ha;1500m;2000mPggr Jl.Ry: 085233460046/085799091091

PLG 06 J 05

MASSAGE+LULUR 75rb/Jam,Tenaga Baru Wanita Muda 0858 7556 7645

PLG 06 J 05

Disc 20% Untk Pkt Prwtn Di SlnRONA Jl S Hata:6732826/70021978

PLG 06 J 05

DIJUAL RUKO BARU 4Lt,Salatiga,Modern, Sangat Strategis, SHM.Hub: 085 647476259 /08884180888

PLG 06 J 05

JL RMH Ls:255m.Perum Wahid BlokE No.5 (Blkng DKT Salatiga)Hubungi: Bp. Tegar.08122635550

PLG 06 J 05

BU.JL.CPT.RUMAH LT.204/LB.200.Tegalrejo Permai IX/103. Hub: 0816643893/085866999992.

PLG 06 J 05

RMH IMAM BONJOLLT:200m,Sawah Pabelan4200m,085881177037

PLG 06 J 05

JUAL TANAH SHM, PERUMDEMAK KOTA 18X12(215m2),130Jt.024-70342042

PLG 06 J 05

BU,1 hr CAIR JmnBPKBMbl,R=0,5% CitraMandiri,435020 /0858 70147447

PLG 06 J 05

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

■ Tim Dokkes Keliling Polsek

Tingkatkan Kinerja Polisi

Kapolres Demak AKBP Se -tijo Nugroho melalui Ka subagHu mas AKP Sutomo menje las -kan, tak jarang demi me mak -simalkan pelayanan ma sya -rakat, polisi bekerja tanpamem pedulikan waktu, lupama kan dan kurang istirahat.Akibatnya, kesehatannya men -jadi tak terpelihara sehinggamudah terserang penyakityang berdampak menurunnyakinerja berikutnya.

Mengingat beratnya tugaspolisi dalam menjaga kon du si -fitas wilayah serta pelayananmasyarakat, perlu adanya upa -ya menjaga stamina agar targetkerja optimal.

“Di sinilah mak sud dan tu -juan digelarnya pe la yanan ke -se hatan keliling. Se lain un tukmemelihara ke sehatan polisidan keluarganya, sekaligusuntuk membantu masyarakatyang membutuhkan pe ngo -

batan gratis,” kata kapolres.

■ BergilirUntuk mendukung kegiatan

tersebut, Tim Dokkes PolresDemak mengoptimalkan sebu -ah unit ambulance berikut duatenaga medis serta aneka obat-obatan standar. Pemeriksaangratis dilaksanakan secara ber -gilir dari polsek ke polseksetiap hari Jumat.

“Karena mahalnya kese ha-tan itu lah lebih baik kita men -cegah sakit dengan cara rutinberolahraga dan menjaga asu -pan gizi ke dalam tubuh. Na -mun jika terpaksa atau sudahterlanjur sakit, kami ada pro -gram pemeriksaan kesehatankeliling yang diperuntukan ba -gi anggota polisi dan ke lu ar ga -nya, juga masyarakat sekitar,”tandas kapolres. ■ ssi-Ks

DEMAK - Tim Dokkes Polres Demakmenggelar kegiatan cek kesehatankeliling di polsek-polsek, Sabtu (5/10).Selain menjaga stamina juga untuk peningkatan kinerja personel yang tersebar di polsek.

PERIKSA KESEHATAN: Beberapa anggota Polres Demak saat diperiksa tensi darahnya oleh tim dokkesdalam rangka melaksanakan pelayanan kesehatan keliling. ■ Foto : sari jati

DIJL RMH PERUM JATI INDAHKUDUS LT 12x23,LB 190m2,3KT+1KTP, 2KM, Gudang & Garasi,Dekat Matahari & Hypermart.Hub: 08 11111 538

PLG 06 J 05

JUAL RMH 2Tk,6KT,4KT Pelayan,8KM 2Gdg,1Kmr Setrika,1Aula,Grs4Mbl Luas 2480 m2.SHM.Jl LetjendPol Sumarto No.153 PwtUtara.Hubungi 0858 6995 4542 /0813 2703 0425

PLG 06 J 05

Page 14: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

Sebuah pohon yang jatuh,telah dijadikan jembatan untukmenyeberangi jurang tersebut.Pohon yang dijadikan jembatantersebut sangatlah kecil se-hingga tidak dapat dilalui se-cara bersamaan oleh dua ekortupai dengan selamat, apalagioleh dua ekor kambing. Olehkarenanya, hewan-hewan disini, hanya bisa melewatinyasaling bergantian.

Bahkan jembatan yang sangatkecil itu akan membuat orangyang paling berani pun akanmenjadi ketakutan. Tetapi keduakambing tersebut tidak merasaketakutan. Rasa sombong me -reka tidak membuatnya untuksaling mengalah dan mem-berikan jalan terlebih dahulukepada kambing lainnya.

Saat salah satu kambingmenapakkan kakinya ke jem-batan itu, kambing yang lain-nya pun tidak mau mengalahdan juga menapakkan kakinyake jembatan tersebut. Kambingpertama pun dengan berkata,‘’Awas, aku mau lewat, kamujangan melalui jembatan ini,cari jalan lain saja.’‘

Kambing satunya, tidak maumengalah, dia malah lebih lan-tang berkata, ‘’Kalau aku yangharus jalan duluan. Sebab, akuyang sudah lama tinggal dihutan ini.’‘

Sejumlah binatang di hutanini pun berusaha memisahperkelahian di antara kedu-anya. Sang kancil, misalnya.Dia berkata, ‘’Ayo teman, salingmengalah, kita semua peng -huni hutan dan harus salingberteman dan menolong, ja-ngan berkelahi. Kalau begitu,kamu dulu yang jalan, sedang-

kan yang lain menunggu,’‘ katakancil yang menyuruh salahsatu kambing, untuk melintasijembatan itu terlebih dahulu.

Namun kedua kambing itujustru marah-marah. bahkansang raja hutan, harimau yangberusaha menasehati dua ekorkambing itu, untuk saling men-galah, tidak diperhatikan juga.Bahkan keduanya saling berte-riak di tepian sungai. Hinggaakhirnya, mereka tetap berjalandari masing-masing sisi, tidakada yang saling mengalah.

Akhirnya keduanya punbertemu di tengah-tengah jem-batan. Keduanya masih tidakmau mengalah dan malahansaling mendorong dengan tan-duk mereka sehingga keduakambing tersebut akhirnyajatuh ke dalam jurang dan ter-sapu oleh aliran air yang sangatderas di bawahnya. Hewanpenghuni hutan lainnya punberusaha menolong keduanya,namun tidak bisa.

Sebab, keduanya terbawaarus sungai yang deras, hinggatidak terlihat dari atas. Olehkarena itu, lebih baik mengalahdaripada mengalami nasib sialkarena keras kepala.■

Diceritakan kembali oleh Siti KH

JENIS-jenis hewan di dunia inisudah banyak sekali, danmereka dikenal karena keu-nikannya, seperti karena racun-nya, umurnya dan sebagainya.Tetapi hewan berikut ini, terke-nal karena ukurannya yangkecil dan lucu. Berikut 7 hewanpaling kecil dan lucu di dunia.

1. Pygmy Jerboa, TikusTikus kecil ini dikenal den-

gan nama Pygmy Jerboa. Spe-sies tikus ini merupakanspesies tikus terkecil di dunia.Walaupun ukuran merekakecil, hewan ini dapat berlarisampai 15 mil per jam. Hal inimungkin disebabkan karenaperawakan mereka yangmenyerupai kangguru dimanakaki belakang mereka lebihpanjang daripada depan, danmereka menggunakan ekoruntuk keseimbangan.

2. Paedocypris Progenetica, Ikan.Ikan yang sangat kecil den-

gan panjang 7,9 milimeter(mm) ini adalah asli Indonesiayang ditemukan di Sumatera.Ia memiliki tubuh transparandan sangat rapuh, mungkin in-

ilah sebabnya mereka sedangdalam ancaman kepunahan.Terlebih karena habitat merekayang digunakan untuk perke-bunan dan rawa gambut. Ikanini adalah ikan terkecil didunia.

3. Wolfi, GuritaOctopus Wolfi adalah spe-

sies gurita paling kecil di dunia.Telah ditemukan sejak tahun1913 dan langsung diklasi-fikasikan pada tahun itu juga(proses klasifikasi ini sendiritidaklah mudah dan dapat

memakan waktu bertahun-tahun). Dengan panjang hanya1,5 cm (centimeter), ia dapatdiletakkan di satu jari Anda.Ditemukan di Samudera Indo-Pasifik.

4. Brookesia Micra, BunglonDapat ditemukan di Mada-

gascar, yang juga pastinyamerupakan bunglon terkecil didunia. Ditemukan tahun lalu,tepatnya pada tanggal 14 Fe-bruari 2012. Panjangnya dapatmencapai 29 mm (milimeter).Tentu saja dengan ukuran kecil,terlebih lagi merupakan bun-glon ia sangat sulit ditemukandan jika ingin mencarinya lebihbaik dilakukan malam haripada saat ia tidur di cabangpohon.

5. Speckled Padloper, Kura-kura

Merupakan hewan asliAfrika Selatan dan kura-kuraterkecil di dunia. Hewan inisering menjadi hewan peli-haraan manusia. Sayangnya,mereka dalam ancaman akankepunahan karena perburuan,

lalu lintas dan hewan domestikseperti anjing atau babi. Kura-kura ini dapat dibedakan den-gan bintik-bintik padacangkang dan lima jarinyapada kaki depan, tidak sepertikura-kura lainnya yang berjariempat.

6. Kitti Hog-nosed, KelelawarDikenal juga sebagai bum-

blebee bat, merupakan hewanyang juga berada dalam anca-man kepunahan dan meru-pakan kelelawar terkecil didunia, bahkan diperdebatkansebagai mamalia terkecil didunia. Seperti kebanyakankelelawar, mereka hidup di goadengan rata-rata 100 individualsetiap goa-nya, tetapi jugadapat mencapi hingga 500 ekor.Mereka dapat ditemukan diThailand.

7. Pygmy Marmoset, MonyetSpesies monyet yang hidup

di Ekuador ini merupakanmonyet terkecil di dunia den-gan panjang rata-rata 15 cen-

timeter dari ekor sampaikepala. Mereka senang hidupberkelompok dan suka makangetah pohon. Mereka dapat

hidup di alam liar 11 sampai 12tahun, sedangkan di kebun bi-natang mereka dapat hiduphingga 20 tahun.■ skh

ADA dua ekor kam -bing yang sedang ber-jalan dengangagahnya dari arahyang berlawanan disebuah pegununganyang curam. Saat itusecara kebetulanmereka secarabersamaan masing-masing tiba di tepi ju-rang yang dibawahnya mengalirair sungai yang sangatderas.

KKiissaahhDDuuaa EEkkoorr KKaammbbiinngg

7 Hewan Terkecil di Dunia

Selamat pagi Kak Nugi

Saya lulusan SMIT, daningin melanjutkan ku liah.Ma suk psikologi atau ar-sitektur ya? Soalnya kalaudibilang aku su ka dua-du-anya. Ini yang bi kin sayabingung. Ada solusi?

Sulastri Dewi

Selamat pagi Sulastri, JIKA melihat tulisan tan-

ganmu, pekerjaan yang ber hu -bungan dengan manusia me- rupakan jenis pekerjaan yanglebih kamu sukai. Kamu punmerupakan seseorang yangren dah hati, senang ber bicaradan berbagi.

Pada satu sisi, kamu me-mang merupakan seseorangyang senang dengan hal – halyang berbau estetika, keinda-han visual, serta presisi. Jadiwa jar kalau kamu juga me -nyu kai arsitek.

Namun hal yang saya ba -yangkan dari jurusan arsitekadalah banyak nya menghi-tung dan berurusan pada bi -dang detail, sementara kamume rupakan seseorang yangcen derung mu dah bosan dancenderung kurang teliti apa-bila berurusan dengan bidang

detail dalam waktu yang cu -kup lama.

Dengan demikian, menu-rut saya jurusan psikologiakan lebih cocok untuk kamu,me ngingat kamu juga meru-pakan seseorang yang mudahbosan dan menginginkan se -gala se suatu yang lebih prak-ti kal dan aplikatif. Apabilanan tinya ka mu mengambilju rusan psi kologi, ambillahjurusan psikologi profesi, ka-rena nantinya jurusan iniakan lebih banyak praktik,atau bahkan mungkin kon-seling.

Di sinilah yang menjadikekuatan kamu nantinya. Ti -dak menutup juga apabilanan tinya kamu menjadi pem-bicara – pembicara atau nara-sum ber untuk seminar nan- tinya, karena berbicara di de -pan publik juga merupakansa lah satu keahlian ka mu.

Kabar baik Erni,KALAU melihat umur ka -

mu, berarti saat ini kamu se -dang duduk di bangku SMAya? Karakter orang seperti ka -mu adalah karakter seseorangyang aktif, dinamis, dan ener-jik. Kamu memiliki tenagayang cukup besar. Biasanyaorang – orang seperti ini akancenderung menyuikai banyakbidang dan cenderung sukaberpindah dari satu bidang kebidang lainnya, kadangkalater kesan kurang fokus terha -dap apa yang kamu kerjakan.

Namun apabila kamu telitilebih dalam, biasanya bidang –bidang yang kamu senangilebih kepada hal – hal yangpraktikal, bukan teoritikal/ab-strak. Dengan demikian, se-moga nantinya kamu mampumenemukan jurusan kuliahyang sesuai dengan kepribadi -an kamu.

Pada saat menulis, seper-tinya kamu cenderung kurangpercaya diri, sementara kamumerupakan seseorang yangaktif dan enerjik, hal ini sebe-narnya cukup membatasi ka -mu dalam mengembangkanpo tensi kamu nantinya. Orangyang enerjik biasanya terkaitdengan orang yang selaluberkembang dan pastinya akante rus berinteraksi denganorang lain, oleh sebab itu tum-buhkan lah rasa percaya dirika mu.

Buat saya, cara nya mudah,hanya bangga dengan apa -pun kamu sekarang, apapunyang kamu miliki sekarang.Hal ini akan sangat memban -tu kamu.■

Jie

Bagi pembaca yang ingin konsultasi grafologi bersama Mas Kartiko Nugroho(Twitter: @kartiko_nugroho, www.graphologyforlife.com) bisa mengirim ke

redaksi Wawasan. Kirim tulisan tangan Anda di atas kertas putih tidak bergarismaksimal 20 kata ke Jalan Pandanaran II/10 Semarang

atau email [email protected] atau [email protected]

Miracle Milly, Anjing Terkecil SEEKOR anjing jenis Chihuahua bernama MiracleMilly dinobatkan sebagai anjing terkecil di dunia. An-jing yang dimiliki oleh Vanesa Semler, dari Amerikaini hanya memiliki tinggi 9,65 cm. Anjing Chihuahuaberbulu cokelat itu kini berusia hampir 2 tahun dengan bobot sekitar 1 pon (setengah kilogram). Miracle suka makan ikan salmon dan ayam. ■ skh

Gurita

Bunglon

Monyet

Kura-kura

Page 15: WAWASAN 06 Oktober 2013

Minggu Pon, 6 Oktober 2013

■ UKSA 387 Undip

Dari Hobi Selam, Selamatkan LautanHal tersebut memicu gerakan

sekelompok pemuda yangakhirnya membuat komunitasdalam Unit Kegiatan Selam 387Universitas Diponegoro atauUKSA 387 untuk menyeleng-garakan kegiatan bertajuk Coral,Serviceable, Volunteer, Action(Conservation). Conservationmerupakan program berkelanju-tan lima tahun yang diseleng-garakan UKSA 387 Undip sejaktahun 2011 di Kepulauan Kari mun Jawa, Jawa Tengah. Apalagi, anggotanya juga berlatarbe-lakang sama, selain mempunyaiketertarikan untuk melakukankonservasi pada terumbu ka -rang, mereka juga suka padaolahraga selam.

"Conservation merupakansua tu bentuk kegiatan acarayang murni digagas oleh UKSA-387 UNDIP yang bertujuan un -tuk meningkatkan perekonomian di wilayah Karimunjawa,khu susnya di bidang pariwisatabahari serta menyadarkan ma -sya rakat akan pentingnya men-jaga lingkungan khususnyaling kungan laut,” papar ChesyaSera De Claresya Staff of Expedi-tion UKSA-387.

Inti dalam kegiatan tersebutberupa pembuatan taman ba -wah laut sekaligus membawamisi konservasi mentransplan-tasi karang di suatu media yangharapannya adalah bisa me-re-covery karang yang sudah rusak

akibat para nelayan dahulumeng gunakan bom maupun po -tasium untuk mencari ikan, se-hingga ketika terumbu karangtersebut sudah pulih maka ikan-ikan karang yang hidup akan se-makin banyak dan para nelayantidak mengalami musim pacek-lik ikan lagi. Kegiatan tersebutdiikuti tidak hanya dari Uksa387 Undip namun juga dari be-be rapa komunitas atau punUKM (Unit Kegiatan Mahasis -wa) selam dari universitas lain.

■ UKSA 387UKSA-387 secara resmi ber di -

ri pada Maret 1987 sebagai salahsatu UKM Universitas Dipone-goro Semarang dan terdaftar se-bagai anggota resmi POSSI(Per satuan Olahraga Selam Selu-ruh Indonesia). “Kita terbentukpada bulan Maret 1987, untukmemudahkannya kemudian kitamenyebutnya UKSA 387,” jelasChesya.

Pada awal berdirinya, UKSA387 dikategorikan ke dalam ke -lompok UKM air, yang di da -lam nya juga terdapat cabangolah raga selancar, dayung danrenang. Namun pada perkemba -ngan selanjutnya hanya UKMSe lam yang mempunyai perkembangan dalam kegiatan dantelah banyak mengikuti berbagaikejuaraan baik tingkat regionalmaupun nasional. Sebagai se-buah UKM, UKSA-387 juga per-

nah mengalami masa-masa sulit,pasang surut dalam kepenguru-sannya dan pernah mengalamimasa vacum di awal tahun 1990-an. “Jumlah seluruh angkatanada lebih dari 500 anggota, na -mun kalau untuk angkatan se ka-rang, angkatan 21 jumlahnyaada 18 mahasiswa dari berbagaijurusan atau fakultas yang ada d

Undip,” ujar pemuda berambutgondrong tersebut.

Ada beberapa tahapan yangdilakukan untuk bisa menjadianggota UKM Selam tersebut,yang pertama open rekruitmentatau penerimaan anggota baru,setelah itu dilanjutkan denganTahapan Dasar dan TahapanKelanjutan. “Dalam TahapanDasar meliputi pendidikanakademis penyelaman, latihanketrampilan kolam, latihanperairan terbuka dan trainingorganisasi. Sedangkan Taha-pan Lanjutan meliputi pen-didikan selam lanjutan atausertifikasi selam dan ekspedisiselam,” ungkap Che sya lagi.“Untuk tahun ini kita ada Eks-pedisi Dwipantara 1 ra nahjawa di Pulau Biawak Indra-mayu dan Ekspedisi Dwipan-tara 2 ranah Sumatera, TelukKiluan Lampung,” imbuhnya.

Pihaknya juga bekerjasamadengan lembaga atau UKM lainseperti kegiatan 2 Lensa JelajahKarimunjawa, bekerja sama de-ngan PRISMA, UKM fotografiUndip. Dalam kegiatan tersebutmereka melakukan hunting fotobersama di Kepulauan Karimun-jaw bedanya UKSA mengek-splore dunia bawah air Karimundan PRISMA di daratnya. “Hasilfoto kegiatan tersebut pada bu -lan Juli lalu kita pamerkan diCitraLand,” terangnya.

■ Pengenalan SelamSebelum melakukan diving

atau penyelaman di laut terbuka,para anggota UKSA 387 akan di-ajarkan mengenai latihan ke-trampilan kolam (LKK). Ke gi -atan tersebut dilakukan di ling -kungan perairan terbatas

umum nya di kolam renang.Disini para pesertapelatihanakan diajarkan untuk adaptasiawal dengan alat-alat selamyang digunakan,serta dasar ke -terampilan yang dibutuhkan un -tuk melakukan penyelamanse cara aman. “Materinya cukupbanyak seperti pengenalan alatdiving, cara bernafas dengansnorkel, teknik membilas maskerdan snorkel (clearing) dan bere-nangmenggunakan fin atau kakikatak,” ungkap Chesya.

Teknik masuk air (giant stri -de, sitting front entry, back roll),teknik surface dive, teknik me -ngambang (floating) dan watertrappen juga diajarkan. Selain ituada juga persiapan perakitanalat SCUBA , pemakaian alatSCUBA di permukaan, bernafasdengan regulator, masker clear-ing,regulator clearing, regulatorrecovery, membuka dan me-mak aialat (BCD dan weight belt)di dasar kolam dan fin pivotting.Disini para peserta pelatihanakan mendapatkanpemahamanprinsip-prinsip dasar pengeta -huan yang berkaitan dengan pe -nyelamansecara umum yangdibutuhkan sesuai dengan jen-jang pemula.

“Setelah itu nantinya anggotabaru akan diajak untuk me-ngi -kuti Latihan Perairan Terbuka(LPT) yang dilakukan di perai -ran terbuka atau laut. Disini parapeserta pelatihan akandibimbinguntuk menerapkan keterampilanyang telah didapat pada pro-gram LatihanKeterampilan Ko -lam serta mempraktekkan penye laman pada kondisi nyata,” te -rang Chesya mengakhiri. ■

Arixc Ardana-skh

MESKI selam termasuk olahragayang cukup berbahaya, namun jikadilakukan dengan teknik yang benarserta mengikuti prosedur SOP (Stan-dar Operasional Prosedur) yangtelah ditetapkan, menyelam adalaholahraga yang tergolong aman.Berikut ada beberapa teknik yangharus dikuasai saat menyelam. Per-tama yakni teknik menjernihkanmasker. Teknik ini bersifat mendasardan wajib dikuasai oleh semuapenyelam. Umumnya jika belum ter-biasa bernafas menggunakan mulut,penyelam ajan menghembuskannafasnya lewat hidung, akibatnyamasker bisa berembun dan pandan-gan jadi terhalang. Untuk menghi-langkannya, hirup udaradalam-dalam lewat mulut, lalusesaat sebelum mengeluarkan nafaslewat hidung, buka sedikit bagianbawah masker agar air yang ter-perangkap di dalamnya dapat ter-dorong keluar. Tekanan udaradalam masker akan mencegah lebihbanyak air yang masuk.

Ada kalanya regulator selangmengalami kebocoran air. Untukmenghadapinya, ada dua cara yangbisa dilakukan. Pertama, menekantombol purge untuk mengeluarkanair secara otomatis dari regulator.Bila tombol tersebut bermasalah,bisa melakukan cara klasik yaknitiup regulator sekencang mungkin

hingga airnya keluar. Lalu, bernapassewajarnya untuk melihat apakahmasih ada air yang tersisa. Lakukanterus hingga regulator steril dari air.

Perbedaan tekanan udara didalam dan diluar air bisa berbahayajika tidak diatasi dengan benar. Saatnaik kembali ke permukaan membu-tuhkan teknik tersendiri (ascent tech-nique) disertai prosedur yang ketat

untuk menghindari risiko cedera.Hal utama yang harus diperhatikanadalah kecepatan naik yang aman kepermukaan, yaitu 9 m per menit.Bernapaslah secara normal dan jan-gan ditahan agar tidak menyebabkanemboli udara di paru-paru. Lalu,berhentilah di safety stop, yaitu dikedalaman 5m selama 3-5 menit.Sesampainya di permukaan, segera

isi udara di rompi apung atau Buoy-ancy Compensator Device (BCD)untuk mengapung.

Serupa dengan snorkeling,teknik berenang (swimmingtechnique) ketika menyelam ju -ga mengandalkan daya do rongdari kaki. Tangan hanya ber -fungsi untuk melakukan ma nu-ver di dalam air. "Jangan terlalucepat menggerakan kaki, rit-menya harus teratur agar te na -ga tidak banyak terkuras selainitu juga menghindari kram,"

papar.Ada beberapa hal yang perlu

diperhatikan dalam olahraga menye-lam antara lain saat menyelam tidakboleh sendiri,harus ada patner sebabjika terjadi sesuatu hal bisa adakawan yang menolong. Selain ituharus memperhatikan udara dalamtabung selam.

“Jika isinya sudah tinggal 30persen harus segera naik ke per-mukaan,” imbuhnya. ■

Arixc Ardana-skh

Taman Bawah Laut Karimunjawa

BERAWAL dari hobi menyelam dan didorongkepeduliannya pada lingkungan bawah laut,sekelompok anak muda membuat kegiatan dalamUnit Kegiatan Selam 387 Universitas Diponegoroatau UKSA 387. Salah satu agendanya, melakukankonservasi berkelanjutan lima tahun yang diseleng-garakan sejak tahun 2011 di Kepulauan KarimunJawa, Jawa Tengah. Salah satu hasilnya, adalahtaman bawah laut di perairan Karimunjawa. ■rix/skh

MENYELAM: Peserta kegiatan Conservation saat menyelam diantara taman bawah laut diPerairan Karimunjawa. ■ Foto: dok UKSA387-rix

TANAM KARANG: Salah satu kegaitan Conservation yaknimenanam karang pada taman bawah laut. ■ Foto: dok UKSA387-rix

TUGU BAWAH LAUT: Bagian dari taman bawah lautyang diprakarsai UKSA 387 di perairan Karimunjawa.■ Foto: dok UKSA387-rix

LATIHAN: Anggota UKSA 387 tengah melakukan latihan pengenalankolam untuk mengetahui teknik dasar dalam olahraga selam. ■ Foto: dok UKSA387-rix

UKSA 387: Para anggota UKM Selam Undip UKSA 387 tengah fotobersama. ■ Foto: dok UKSA387-rix

Menyelam itu Tidak Bahaya...

Jalesveva Jayamahe!Di lautan kita berjaya...Di lautan kita berkarya...

BANGSA Indonesia

boleh berbangga karena

sekitar 18 persen

terumbu karang dunia

yakni seluas 74.748 kilo-

meter persegi hidup di

dasar laut Nusantara.

Dengan keanekaraga-

man hayati laut terbesar

di dunia yakni sekitar

750 jenis karang dan

942 jenis ikan. Namun di

balik semua itu, menurut

laporan peneliti Pusat

Penelitian Oseanografi,

Lembaga Ilmu Penge-

tahuan Indonesia (LIPI)

(2005), ternyata hanya

tersisa 5,8 persen

terumbu karang di In-

donesia yang masih

dalam kondisi baik.

Foto; dok

Page 16: WAWASAN 06 Oktober 2013

TEMPAT pariwisatayang berada dalam pe-ngelolaan PT Perkebun -

an Nusantara IX itu terletak dikaki Gunung Slamet, denganke tinggian sekitar 1.500 hing -ga 2.100 meter di atas permu -ka an air laut. Rasa dinginyang alami mungkin begitulahke san yang akan diperolehsaat kita berkunjung ke TukBe ning, yakni sebuah telagayang berada tepat di tengahperkebunan teh Kaligua, Keca-matan Paguyangan, Kabu-paten Brebes ini.

Seakan tak percaya menda-pati tempat yang terbebas daripolusi, gemericik air dari tuktersebut pun menjadi sepertinyanyian alam. Sesuai dengannamanya, air Tuk Beningbenar-benar bening dan bersihdari kotoran. Bahkan, takjarang para pengunjung me-manfaatkan untuk mencucimuka dan minum.

Layaknya sebuah perke-bunan, sudah dipastikanPerkebunan Teh Agro wisataKe bun Teh Kaligua tersebutdidominasi tanaman teh yangtertata rapi. Di sini kita bisamenikmati keindahan kebunteh dan berjalan-jalan di an-tara teh yang menghijau, in -dah sekali. Sesekali kita jugaakan bertemu dengan parapemetik teh yang sedang be-kerja. Warga Kecamatan Pa gu -yangan, Kabupaten Brebesma yoritas menjadi pekerja diPT Perkebunan Nusantara IX,se bagai pemetik teh. Biasanya,

da lam sehari mereka dapatmengumpulkan sedikitnya 3-5kwintal pucuk daun teh.

Kendati demikian, pari-wisata dambaan orang Brebesitu juga menawarkan bebera -

pa fasilitas wisata lain yangtak kalah istimewa, yakni are -na outbound. Untuk biayaper mainan outbond, pengelolaWisata Kebun Teh Kaligua,Mar jono menuturkan tidak be-

gitu mahal. Pasalnya, dengantarif Rp 100.000 per regu (10orang) pengunjung sudahdapat menikmati permainanmenarik, seperti merayap de-ngan mata tertutup, memin -dah kan racun dengan tali,jembatan goyang, titian di atassamudera, dan pipa bocor.“Tak perlu khawatir, kami ju -ga libatkan instruktur untukse tiap permainan, sehinggapengunjung dapat menikmatipermainan tanpa ada kecu-rang an,” paparnya belumlama ini.

Ditambahkan dia, untukmen capai lokasi tersebut, pe-ngunjung bisa menggunakankendaraan pribadi maupunmenyewa kereta wisata de-ngan biaya Rp 100.000. Taklengkap rasanya jika kun-jungan ke Kaligua belummerasakan seluruh area perke-bunan. Ya, pihak pengelola ju -ga memanfaatkan keretawi sata untuk mengantar pe-

ngunjung berkeliling kebun,hingga puncak Sakub, padaketinggian 2.050 meter di ataspermukaan air laut. “Di ke-ting gian 2.050 pengunjung da -pat dengan jelas melihatpun cak Gunung Slamet,” im-buh nya.

Bagi Anda yang ingin beris-tirahat hingga esok hari pundapat memilih 19 penginapandengan harga terjangkau,yakni mulai Rp 30 ribu hinggaRp 50 ribu per malam. ■

Haikal-skh

Goa JepangSEKITAR 2 km dari Telaga Renjeng ada Goa

Jepang yang dibangun di bawah kebun teh tem-pat persembunyian tentara Jepang yang dulu

berusaha merebut kebun teh yang dimiliki VanDe Jong. Pada zaman dulu, di dalamnya berisi

ruang sidang, ruang tahanan, ruang ritual,ruang pembantaian, kamar tempat jugun ianfu,

dan ruang senjata. ■ Haikal-skh

Saat berkunjung keKabupaten Brebes, kitabisa mengunjungiobjek wisata Kaligua di desa Pandansari, Kecamatan Paguyangan. Tepatnya20 kilometer dari pusatKota Bumiayu, Kabupaten Brebes atau80 kilometer dari KotaTegal, terletak di jalanraya Tegal-Purwok-erto, lokasi kebun tehyang menyuguhkankeindahan alam dankesejukan alam pegunungannya, inibisa kita nikmati.

Foto: DokMinggu Pon, 6 Oktober 2013

KALIGUA: Hamparan kebun teh Kaligua di desa Pandansari, Kecamatan Paguyangan yang tertata rapi. ■Foto: Haikal

PERKAMPUNGAN: Akses jalan menuju tempat wisata Kaliguayang melewati perkampungan penduduk, sebagian kecil masih terbuatdari bebatuan. ■ Foto: Haikal

TEH: Warga Kecamatan Paguyangan, Kabupaten Brebes mayoritasmenjadi pekerja di PT Perkebunan Nusantara IX, sebagai pemetik teh.Biasanya, dalam sehari mereka dapat mengumpulkan sedikitnya 3-5 kwintal pucuk daun teh. ■ Foto: Haikal

BERKUNJUNG ke Ka li -gua, serasa akan sema kin

lengkap apabila kita mampirsejenak ke Telaga Renjeng.Ya, sebuah telaga yang meru-pa kan bagian dari kawasanca gar alam milik PerhutaniPekalongan Timur. Lokasinyatidak jauh dari PerkebunanTeh Agro wisata Kebun TehKaligua. Hanya sekitar 1 kmdari Kaligua dan dari arahPa guyangan, letaknya se-belum Kebun Teh Kaligua.

Telaga yang dibanguntahun 1924 tersebut berada dikaki Gunung Slamet danmerupakan bagian dari ka wa -san cagar alam milik Perhu -tani Pekalongan Timur. Cagaralam tersebut memiliki luas48,5 hektar, terdiri dari hutandamar dan pinus yang me-nge lilingi telaga, yang konon

se belumnya merupakan tem-pat mandi para tokoh kera-jaan Jawa.

Yang menjadi daya tarikTe laga Ranjeng adalah pe-mandangannya yang indah,udara pengunungan yangsejuk, hutan lindung, cagaralam, serta ribuan bahkan ju-taan ikan lele yang jinak dandianggap keramat sebagaipenghuni telaga. Juga hutandamar dan pinus yang me-nge lilingi telaga. Daya tarikdari Telaga Ranjeng tidak ber -beda dengan Kaligua. Uda rapegunungan yang sejuk,hutan lindung, cagar alam,serta lelenya yang jinak. Uku-ran ikan lele di sini bervariasi,mulai kecil hingga besar.

Konon ikan lele penungguTe laga Ranjeng yang memi-liki kedalaman tiga meter ini,

hanya bisa diajak bermain-main dan tidak diperkenan -kan untuk diambil meskihanya satu ekor, karena dike -ramatkan. Dari cerita, pernahada wisatawan yang memba -wa pulang ikan lele, namunakhirnya dia sakit dan barusembuh setelah mengemba-likan lele yang dia bawa, ketelaga lagi.

Meski begitu, kita bisa ber -main-main dengan ikan lelesaat di sana. Pengunjung jugadapat memberi sekumpulanikan lele jumbo dengan roti,yang dijual warga setempatdengan harga murah. Potong -an roti kecil-kecil, dapat men-gundang ribuan ikan leleyang berada di telaga. Na -mun, pengunjung hanya bisame lakukan hal tersebut darite pi telaga. Pasalnya, di ujung

tepi telaga, kontur tanahnyasangat membahayakan.

Sebagai desa di kawasanpe gunungan, Pandansari ka -ya akan hasil pertanian. Ber -da sarkan data pemerintahde sa setempat, luas lahan per-ta nian di Desa Pandansarimencapai sekitar 770 hektar.Hampir semua masyarakat diwilayah tersebut mengandal -kan hidup dari sektor pertani -an, dengan tanaman ung -gulan kentang. Produksi ken-tang di Desa Pandansari men-capai sekitar 4.620 ton sekalimusim tanam (tiga bulan se -kali). Selain kentang, tanamanlain yang potensial di wilayahtersebut, yaitu wortel dan kol.

Desa Pandansari jugamemiliki kawasan peternakanyang luas, berupa ternakdomba, kambing, kelinci, dan

sapi. Selain bisa belajar carapemeliharaan ternak, pengun-jung juga bisa melihat aktivi-tas kelompok perempuanpemelihara domba (KelompokWanita Karya) dalam mem-buat kerajinan dari bulu

domba. Pengunjung tak perlukhawatir kesulitan mene-mukan daerah tersebut. Pasal-nya, hanya ada satu aksesjalan utama menuju Desa Pan-dansari, dari jalan raya Tegal-Pur wo ker to. ■ Haikal-skh

Ikan Lele Keramat Penghuni Telaga Renjeng

TELAGA RENJENG: Di Telaga Renjeng ini hidup berjuta-jutaikan lele yang dikeramatkan. ■ Foto: dok