Top Banner
Serampang Serampang KAMIS, Legi, 21 April 2016/13 Rajab 1437 H No: 25267 Tahun Ke-69 Terbit 20 Halaman WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017 Harga Eceran Rp3.000,- Al Bayan “Kami orang-orang Islam punya kitab suci Alquran. Kami selalu membacanya, tetapi kami tidak tahu artinya. Kami ingin sekali belajar bahasa Arab supaya mengetahui kandungan Alquran,” tulis Kartini dalam Suratnya. RADEN Ajeng Kartini, lahir 21 April 1879 di Jepara dari keluarga bangsawan. Ayahnya seorang Bupati Jepara yang diangkat Belanda. Sebagai keluarga yang beragama Islam, sejak usia lima tahun Kartini telah belajar agama Islam, belajar membaca Alquran, hadis, akhlak dan fikih untuk mengetahui cara-cara beribadah. Menurut Hoesein Djayadininggrat; Kartini gadis remaja tidak pernah mening- galkan shalat lima waktu, apalagi kakeknya seorang ulama. Di zamannya, masa penjajahan Belanda, anak-anak pribumi (Jawa) sungguh keterbelakangan kalau di- bandingkan dengan anak-anak Belanda. Usia 15 tahun, Lanjut ke hal A2 kol. 4 Lanjut ke hal A2 kol. 1 Ada-ada Saja - Jamkesmas lebih mantap dari BPJS - He...he...he... Dana Pajale Rp510 M Mengendap waspadamedan.com Waspada Daily informasi pelanggan 082165933310 Lanjut ke hal A2 kol. 1 Cita-cita Kartini Oleh Tgk. H. Ameer Hamzah Nenek Doyan Ngebut SEORANG nenek berusia 81 tahun, Michalina Bo- rowczyk-Jedrzeje, asal Polan- dia, masih gemar ngebut setiap hari di jalanan dengan mo- bilnya, Subaru WRX STI. Bahkan, video aksi sang nenek di belakang setir menjadi viral di kalangan netizen. Kurir Sabu Dan Ekstasi Nenek, Kakek Dan IRT Dituntut 54 Tahun, Denda Rp10 Miliar MEDAN (Waspada): Nenek dan kakek serta seorang ibu rumahtangga (IRT) terdakwa kurir 1,005 kg sabu dan 70,5 gram ekstasi jaringan internasional dituntut 54 tahun atau masing-masing 18 tahun penjara oleh Kejari Medan Waspada/Rahmat Utomo/B TIGA kurir sabu-sabu yakni Chairani Siregar, 68, dan Yanti, 35, dan Edi, 56 atas kepemilikan sabu 1,005 kg dan 70,5 gram ekstasi dituntut 18 tahun penjara. DELISERDANG (Waspa- da): 10 Tenaga Kerja Indonesia (TKI) kabur dari tempat pe- nampungannya di Johor Bah- ru-Malaysia, Rabu (20/4). Me- reka mengaku ditipu agen penyalur tenaga kerja berinisial Syaf, warga Jalan Brigjen Ka- tamso Gg. Bakti Medan. Informasi dihimpun, ke-10 TKI ini tiba di Kualanamu In- ternational Airport (KNIA) me- numpang pesawat Lion Air JT 973 pukul 16:00 dari Johor Bahru transit Batam. Mereka kembali ke tanah air difasilitasi Balai 10 TKI Kabur Dari Malaysia Waspada/Irianto/B 10 TKI yang mengaku ditipu agen penyalur tenaga kerja saat berada di pos pelayanan TKI di KNIA, Rabu (20/4). Pelayanan, Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3 TKI) Medan, yang sebelumnya dibantu KJRI Johor Bahru. Ke-10 TKI tersebut Ah-mad Mustafa, 30, warga Jl. Sunggal Kel. Sunggal Kec. Medan Sung- gal, EkoWirya Putra, 24, Deni Andika,18, keduanya warga Jl. Brigjen Katamso Medan. Se- lanjutnya Rico, Muhamad Juhri, Bambang Wahyudi Tambunan, Syaheru, Sandi Prasetyo dan Imam Rajali, kesemuanya warga Medan. Para TKI dijanjikan diker- jakan di Johor Bahru-Ma-laysia sebagai sekuriti dengan gaji 1200 Ringgit Malaysia atau sekira Rp3.700.000 per bulan. Dengan perhitungan 12 jam kerja dan ada tambahan uang lembur. Namun faktanya, TKI tersebut dikerjakan 24 jam. “Ya, janjinya sebulan 1200 Ringgit Malaysia diterima bersih per bulan. Tapi tiga bulan kerja kami hanya dibayar Rp500.000 dan kerja nonstop 24 jam,” kata Eko. Rektor: Demo Mahasiswa UISU Ilegal MEDAN (Wapada) : Rektor Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) Prof.Mhd.Assad menyatakan rangkaian aksi demo yang mengatasnamakan mahasiswa UISU di kantor Kopertis Wilayah I Sumut dan kantor Gubsu Senin (18/4) serta di di kantor DPRD Sumut Selasa (19/4) adalah mahasiswa UISU ilegal dan disinyalir telah ditunggangi oleh pihak-pihak tertentu. Pernyataan itu disampaikan Prof.Mhd Assad bersama Ketua UmumYayasan UISU Prof.Dr.H.Zainuddin, para Dekan, Pembantu Dekan III dan Ketua Prodi Rabu (20/4) di ruang kerja rektor kampus Jl.SM.Raja, Teladan, Medan dalam mengklarifikasi rangkaian aksi demo oleh kelompok pemuda yang membawa- bawa serta mengaku dari mahasiswa UISU. Lanjut ke hal A2 kol. 6 Gajah Makin Beringas Di Aceh JULOK (Waspada): Pasca kematian seekor gajah jantan di area PT Dwi Kencana Semesta (DKS), kawanan gajah liar kembali mengamuk di Desa Seuneubok Bayu Kec. Indra Makmur—Alue Ie Mirah Kab. Aceh Timur, Selasa (19/4). Selain merusak tanaman warga seperti sawit, pinang dan coklat, satwa liar itu juga merubuhkan sejumlah pondok (rangkang—Aceh). “Amukan gajah liar tidak pernah sepi di sini, bahkan dua hari terakhir makin beringas,” kata Asnawi, warga Indra Makmur, Rabu (20/4). Dia menyebut gajah dengan jumlah belasan ekor itu mengganggu tanaman dan pemukiman penduduk. Meski warga telah berusaha mengusir satwa dilindungi itu dengan obor dan meriam bambu, namun aksi binatang berbadan jumbo itu masih terjadi hingga Rabu (20/4) dinihari. “Kita harapkan CRU Serbajadi membuka pos pemantau di Indra Makmur, sehingga amukan gajah yang terjadi sewaktu- waktu dapat diketahui dan diantisipasi melalui penggiringan,” tambah Asnawi seraya minta pihak BKSDA Aceh segera meng- giring gajah-gajah liar ini ke habitatnya. Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Aceh Timur, Lanjut ke hal A2 kol. 3 Antara KORBAN PENGGUSURAN LUAR BATANG: Dua anak bermain di lokasi penggusuran kawasan Kampung Luar Batang di Jakarta, Rabu (20/4). Meski telah lebih dari seminggu pascapenggusuran, warga masih bertahan di atas perahu mereka yang bersandar di Dermaga Luar Batang. MEDAN (Waspada): Kementerian Pertanian (Kementan) RI meningkatkan anggaran untuk upaya khusus (Upsus) swasembada pangan padi, jagung dan kedelai (Pajale) dari Rp100 milliar tahun 2015 menjadi Rp510 miliar di tahun 2016. Namun hingga 20 April anggaran itu belum terserap, akibatnya belum ada penyaluran benih ke 33 kab/kota. Kementerian Pertanian RI pun menegur Pemprovsu karena belum terserapnya anggaran untuk pengadaan benih, bibit, pu- puk, traktor, alat panen dan tanam, pestisida dan lainnya. Sumut Terancam Tak Dapat Anggaran Pada 2017 Lanjut ke hal A2 kol. 6 MEDAN (Waspada): Fatma, 37, warga Jl. Kampung Aur, Kel Aur Kec. Medan Mai- mun menyesalkan sikap BPJS Kesehatan yang tidak peduli dengan kelu-hannya. Pasalnya, anak Fatma bernama Her- diansyah, bayi berusia 1 tahun yang kini dirawat di Rumah Sakit Martha Friska Jl. Multatuli Medan dikenakan biaya Rp25 juta lebih. Kepada Waspada, Fatma menuturkan awal Maret anaknya menderita demam tinggi dan kejang-kejang sehingga dilarikan ke Rumah Sakit Adam Malik Medan. Dua minggu dirawat di RS Adam Ma- lik, Herdiansyah tidak mendapat perawa- tan medis yang serius bahkan kondisinya makin memburuk. “Meski sudah protes terhadap pelayanan, namun tak ada perhatian serius dari paramedis sehingga saya terpaksa membawa anak saya keluar dari rumah sakit tersebut dan memin- dahkannya ke Rumah Sakit Martha Friska,” tutur Fatma. Pasien BPJS Harus Bayar Rp25 Juta Lanjut ke hal A2 kol. 7 Waspada/Andi Aria Tirtayasa/B KONDISI balita Herdiansyah masih kritis dan dirawat di Ruang ICU RS Martha Friska, Rabu (20/4). DELISERDANG (Waspada): Meski ada rasa kecewa, kesal bahkan me- nimbulkan kericuhan hingga warga menilai ‘Pesta Demokrasi’ rakyat desa dalam pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kab. Deli- serdang, Selasa (19/4) amburadul, namun secara umum pelaksanaan Pilkades di 304 desa tersebut berlangsung aman, tertib, lancar dan terkendali. Penilaian terhadap pelaksanaan Pil- kades yang amburadul wajar karena banyak warga yang sudah datang ke TPS kesal dan pulang ke rumah masing-ma- sing akibat tidak dapat menggunakan hak pilihnya. Membludaknya warga yang datang hingga menimbulkan antrian panjang serta sistem kerja petugas TPS yang kurang sinkron dan kurang sosialisasi merupakan pemicu timbulnya rasa kesal dan kecewa warga. Seperti di Desa Durian Kec. Pantai Labu, Pilkades terpaksa ditunda hingga waktu yang belum ditentukan. Informasi Meski Ada Yang Kecewa, Pilkades DS Lancar Lanjut ke hal A2 kol. 1 MEDAN (Waspada): Suhu panas di kawasan Medan dan sekitarnya makin panas. Semen- tara BMKG Wilayah I Medan mencatat, sepanjang Rabu (20/4) suhu kawasan Medan mencapai 35,2 derajat Celsius. Suhu panas tersebut karena kawasan Sumatera Utara dan Medan pada umumnya sedang dilanda kemarau panjang, menyebabkan suhu panas terus meningkat dari hari ke hari. Di samping kemarau pan- jang, hujan juga jarang turun di kawasan Medan dan bebe- rapa Kab/Kota. Hal itu akan berpotensi terjadi ancaman kebakaran terutama kawasan pemukiman padat penduduk. Sunardi, Kepala data dan informasi pada Balai Besar Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) wilayah I Medan membenarkan saat dikonfirmasi Wapada, Rabu. Kata dia, sejak pukul 12:00 suhu panas meningkat terus dari 34,6 derajat Celsius naik lagi menjadi 34,8 derajat Celsius pada pukul 14:00, bahkan hing- ga pukul 15:00 suhu mencapai angka 35,2 derajat Celsius. Suhu tersebut tergolong tinggi sepanjang April 2016, bahkanMaretjugamencatatsuhu tertinggi 36,2 derajat Celsius. “Suhu tersebut berakibat ancaman peluang kebakaran, sementara warga kota Medan kurang nyaman beristirahat pada malam hari,” ujar Sunardi. Menurutnya, sebenarnya parameter meningkat suhu pa- nas di kawasan kota Medan tidak hanya semata-mata dari kema- rau panjang, bisa juga efek dari rumah kaca, bangunan-tinggi, asap kenderaan, jalan aspal dan terbatasnya pohon pelindung di kawasan kota. (m32/J) Suhu Medan 35,2 0 C Lanjut ke hal A2 kol. 6 MEDAN (Waspada) : Oknum per- sonel Sat Res Narkoba Polres Tebing- tinggi, Aiptu MTP M membawa kabur seorang tersangka kasus narkoba dari RTP Polres Tebingtinggi. Diduga keduanya terlibat hubungan as- mara. Kabid Humas Poldasu, Kombes Pol Helfi Assegaf kepada wartawan, Rabu (20/4) mengatakan, peristiwa ter- sebut terjadi Minggu (17/4) pagi. Saat itu, oknum polisi tersebut me- nyambangi RTP Polres Tebingtinggi dengan alasan akan melakukan tes urine lanjutan terhadap tersangka VDP, 25, warga Jl. Ahmad Yani Tebing Tinggi yang ditangkap atas kepemili- kan sabu. Oknum itu meminta petugas RTP mengeluarkan tersangka. Tanpa curiga petugas RTP mengikuti perintah ok- num tersebut yang sebenarnya bukan juru periksa tersangka VDP. Oknum tersebut membawanya ke ruang Sat Res Narkoba Polres Tebing Tinggi, kemudian keluar secara diam- diam dari Mapolres. Petugas baru menyadari ada yang tidak beres dengan tindakan dilakukan oknum tersebut. Sebab, hingga malam oknum polisi itu tidak mengembalikan VDP ke sel tahanan. Helfi mengatakan pihaknya masih melakukan pengejaran terhadap keduanya. Mengenai sanksi diberikan kepada oknum tersebut, akan dike- tahui setelah sidang kode etik. “Motifnya belum diketahui, masih dalam penyelidikan, jika tertangkap akan diserahkan ke atasan terhukum,” kata Helfi. Dugaan adanya hubungan asmara antara oknum itu dan VDP, Helfi belum dapat menyimpulkannya.(m27/J) Oknum Polres Tebingtinggi Bawa Kabur Tersangka Narkoba Basuki mengklaim gagasan awal rek- lamasi Teluk Jakarta bukan ada di era- nya, tapi sudah ada sejak Ali Sadikin menjabat sebagai gubernur DKI Ja- karta ke-9. “Ancol kamu kira bukan reklamasi? Batas laut Ancol, kali yang di jalan la- yangnya itu batas laut. Semua rekla- masi. Kalau gitu, siapa gubernur rekla- masi? Ali Sadikin sebetulnya,” kata Ahok di Balai kota, Jakarta, Rabu (20/4). Ahok menyebut proyek reklamasi bukan hal baru di Jakarta. Menurut Ahok, beberapa kawasan di Jakarta juga diketahui merupakan hasil dari rekla- masi. Sebut saja kawasan Pluit, Ancol, Kalibaru, Pelabuhan Nizamzaman, dan Muara Angke. “Mereka sadar enggak Cakung Ci- lincing bukan reklamasi? Pluit? Dulu laut itu mentok sampai di Sunda Kelapa. Pluit dan Waduk pluit itu sudah reklamasi. Nizamzaman dan Muara Angke itu rek- lamasi, Kalibaru juga reklamasi,” ucapnya. Menurut Ahok, yang membuatnya heran adalah mengapa tak ada yang memermasalahkan reklamasi Kawasan Berikat Nusantara yang dengan pe- ngembang PT Karya Citra Nusantara (KCN). Padahal, ada indikasi pelang- garan aturan soal pengurukan laut dalam proyek itu. (mdk) Ahok: Reklamasi Sudah Ada Sejak Ali Sadikin JAKARTA (Waspada): Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengaku enggan disebut sebagai gubernur reklamasi. Sebab, Ahok sapaan menenggelamkan Ibu Kota. “Pembangunan reklamasi maka banjir akan semakin menenggelamkan Jakarta,” ucap Staf Kajian Walhi Jakarta Kenzo Putra dalam diskusi bertema ‘Tarik Ulur Pengem- bangan Teluk Jakarta’ di Gedung Suara Merdeka, Jakarta, Rabu (20/4). Dia mengatakan, reklamasi hanya mem- perparah banjir Jakarta lantaran menghi- langkan fungsi daerah tampungan dan mem- perbesar aliran permukaan sungai. “Sebelum reklamasi harusnya memperbaiki sungai. Aliran sungai akan melambat sehingga terjadi kenaikan air di permukaan,” ungkap dia. Kenzo menambahkan, reklamasi juga mengakibatkan pendangkalan muara dan berefek pada fungsi bendungan.Walhi men- catat, permukaan tanah di wilayah pesisir Utara Jakarta mengalami penurunan secara signifikan sejak proyek reklamasi dimulai. ”Akibatnya sedimentasi yang berefek pem- bendungan yang signifikan. Permukaan tanah Jakarta Utara semakin turun,” beber Kenzo. Sebelumnya, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) DKI Jakarta Tuty Kusumawati menegaskan, reklamasi pantai utara Jakarta tetap dilanjutkan ber- dasarkan Keputusan Presiden No. 52 Tahun 1995 tentang Reklamasi Pantai Utara Jakarta. “Izin reklamasi yang keluar berlan- daskan pada aturan yang semestinya. Jadi izin keluar pasti ada landasan hukumnya dan diyakini bahwa itulah landasan hukum- nya,” kata Tuty, Senin (11/4) malam. (mtv) Reklamasi Hanya Memperparah Banjir Jakarta JAKARTA (Waspada): Kasus suap dua Raperda terkait reklamasi pantai utara Jakarta tidak menyurutkan langkah Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk melanjutkan proyek itu. Namun, keberlanjutan reklamasi dinilai bakal
20

Waspada, kamis 21 april 2016

Jul 28, 2016

Download

Documents

Harian Waspada

 
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Waspada, kamis 21 april 2016

SerampangSerampang

KAMIS, Legi, 21 April 2016/13 Rajab 1437 H No: 25267 Tahun Ke-69 Terbit 20 Halaman

WWASPADADemi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)ISSN: 0215-3017

Harga Eceran Rp3.000,-

Al Bayan

“Kami orang-orang Islam punya kitab suci Alquran.Kami selalu membacanya, tetapi kami tidak tahu artinya.Kami ingin sekali belajar bahasa Arab supaya mengetahuikandungan Alquran,” tulis Kartini dalam Suratnya.

RADEN Ajeng Kartini, lahir 21 April 1879 di Jepara darikeluarga bangsawan. Ayahnya seorang Bupati Jepara yangdiangkat Belanda. Sebagai keluarga yang beragama Islam,sejak usia lima tahun Kartini telah belajar agama Islam,belajar membaca Alquran, hadis, akhlak dan fikih untukmengetahui cara-cara beribadah. Menurut HoeseinDjayadininggrat; Kartini gadis remaja tidak pernah mening-galkan shalat lima waktu, apalagi kakeknya seorang ulama.

Di zamannya, masa penjajahan Belanda, anak-anakpribumi (Jawa) sungguh keterbelakangan kalau di-bandingkan dengan anak-anak Belanda. Usia 15 tahun,

Lanjut ke hal A2 kol. 4

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Ada-ada Saja

- Jamkesmaslebih mantapdari BPJS

- He...he...he...

Dana Pajale Rp510 M Mengendap

waspadamedan.com

Waspada Daily

informasi pelanggan

082165933310 Lanjut ke hal A2 kol. 1

Cita-cita KartiniOleh Tgk. H. Ameer Hamzah

Nenek DoyanNgebut

SEORANG nenek berusia81 tahun, Michalina Bo-rowczyk-Jedrzeje, asal Polan-dia, masih gemar ngebut setiaphari di jalanan dengan mo-bilnya, Subaru WRX STI.

Bahkan, video aksi sangnenek di belakang setir menjadiviral di kalangan netizen.

Kurir Sabu Dan Ekstasi

Nenek, Kakek Dan IRT Dituntut54 Tahun, Denda Rp10 Miliar

MEDAN (Waspada): Nenek dan kakek serta seorangibu rumahtangga (IRT) terdakwa kurir 1,005 kg sabu dan70,5 gram ekstasi jaringan internasional dituntut 54 tahunatau masing-masing 18 tahun penjara oleh Kejari Medan

Waspada/Rahmat Utomo/B

TIGA kurir sabu-sabu yakni Chairani Siregar, 68, danYanti, 35, dan Edi, 56 atas kepemilikan sabu 1,005 kg dan70,5 gram ekstasi dituntut 18 tahun penjara.

DELISERDANG (Waspa-da): 10 Tenaga Kerja Indonesia(TKI) kabur dari tempat pe-nampungannya di Johor Bah-ru-Malaysia, Rabu (20/4). Me-reka mengaku ditipu agenpenyalur tenaga kerja berinisialSyaf, warga Jalan Brigjen Ka-tamso Gg. Bakti Medan.

Informasi dihimpun, ke-10TKI ini tiba di Kualanamu In-ternational Airport (KNIA) me-numpang pesawat Lion Air JT973 pukul 16:00 dari Johor Bahrutransit Batam. Mereka kembalike tanah air difasilitasi Balai

10 TKI Kabur Dari Malaysia

Waspada/Irianto/B

10 TKI yang mengaku ditipu agen penyalur tenaga kerja saat berada di pos pelayanan TKIdi KNIA, Rabu (20/4).

Pelayanan, Penempatan danPerlindungan Tenaga KerjaIndonesia (BP3 TKI) Medan,yang sebelumnya dibantu KJRIJohor Bahru.

Ke-10 TKI tersebut Ah-madMustafa, 30, warga Jl. SunggalKel. Sunggal Kec. Medan Sung-gal, EkoWirya Putra, 24, DeniAndika,18, keduanya warga Jl.Brigjen Katamso Medan. Se-lanjutnya Rico, Muhamad Juhri,Bambang Wahyudi Tambunan,Syaheru, Sandi Prasetyo danImam Rajali, kesemuanyawarga Medan.

Para TKI dijanjikan diker-jakan di Johor Bahru-Ma-laysiasebagai sekuriti dengan gaji 1200Ringgit Malaysia atau sekiraRp3.700.000 per bulan. Denganperhitungan 12 jam kerja danada tambahan uang lembur.Namun faktanya, TKI tersebutdikerjakan 24 jam.

“Ya, janjinya sebulan 1200Ringgit Malaysia diterima bersihper bulan. Tapi tiga bulan kerjakami hanya dibayar Rp500.000dan kerja nonstop 24 jam,” kataEko.

Rektor: DemoMahasiswa UISU Ilegal

MEDAN (Wapada) : Rektor Universitas Islam Sumatera Utara(UISU) Prof.Mhd.Assad menyatakan rangkaian aksi demo yangmengatasnamakan mahasiswa UISU di kantor Kopertis WilayahI Sumut dan kantor Gubsu Senin (18/4) serta di di kantor DPRDSumut Selasa (19/4) adalah mahasiswa UISU ilegal dan disinyalirtelah ditunggangi oleh pihak-pihak tertentu.

Pernyataan itu disampaikan Prof.Mhd Assad bersama KetuaUmum Yayasan UISU Prof.Dr.H.Zainuddin, para Dekan, PembantuDekan III dan Ketua Prodi Rabu (20/4) di ruang kerja rektorkampus Jl.SM.Raja, Teladan, Medan dalam mengklarifikasirangkaian aksi demo oleh kelompok pemuda yang membawa-bawa serta mengaku dari mahasiswa UISU.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Gajah MakinBeringas Di Aceh

JULOK (Waspada): Pasca kematian seekor gajah jantan diarea PT Dwi Kencana Semesta (DKS), kawanan gajah liar kembalimengamuk di Desa Seuneubok Bayu Kec. Indra Makmur—AlueIe Mirah Kab. Aceh Timur, Selasa (19/4).

Selain merusak tanaman warga seperti sawit, pinang dancoklat, satwa liar itu juga merubuhkan sejumlah pondok(rangkang—Aceh). “Amukan gajah liar tidak pernah sepi di sini,bahkan dua hari terakhir makin beringas,” kata Asnawi, wargaIndra Makmur, Rabu (20/4).

Dia menyebut gajah dengan jumlah belasan ekor itumengganggu tanaman dan pemukiman penduduk. Meski wargatelah berusaha mengusir satwa dilindungi itu dengan obor danmeriam bambu, namun aksi binatang berbadan jumbo itu masihterjadi hingga Rabu (20/4) dinihari.

“Kita harapkan CRU Serbajadi membuka pos pemantau diIndra Makmur, sehingga amukan gajah yang terjadi sewaktu-waktu dapat diketahui dan diantisipasi melalui penggiringan,”tambah Asnawi seraya minta pihak BKSDA Aceh segera meng-giring gajah-gajah liar ini ke habitatnya.

Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Aceh Timur,

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Antara

KORBAN PENGGUSURAN LUAR BATANG: Dua anak bermain di lokasi penggusuran kawasan Kampung Luar Batang di Jakarta, Rabu (20/4). Meskitelah lebih dari seminggu pascapenggusuran, warga masih bertahan di atas perahu mereka yang bersandar di Dermaga Luar Batang.

MEDAN (Waspada): Kementerian Pertanian(Kementan) RI meningkatkan anggaran untuk upayakhusus (Upsus) swasembada pangan padi, jagungdan kedelai (Pajale) dari Rp100 milliar tahun 2015menjadi Rp510 miliar di tahun 2016. Namun hingga20 April anggaran itu belum terserap, akibatnyabelum ada penyaluran benih ke 33 kab/kota.

Kementerian Pertanian RI pun menegur Pemprovsu karenabelum terserapnya anggaran untuk pengadaan benih, bibit, pu-puk, traktor, alat panen dan tanam, pestisida dan lainnya.

Sumut Terancam Tak DapatAnggaran Pada 2017

Lanjut ke hal A2 kol. 6

MEDAN (Waspada): Fatma, 37, wargaJl. Kampung Aur, Kel Aur Kec. Medan Mai-mun menyesalkan sikap BPJS Kesehatanyang tidak peduli dengan kelu-hannya.

Pasalnya, anak Fatma bernama Her-diansyah, bayi berusia 1 tahun yang kinidirawat di Rumah Sakit Martha Friska Jl.Multatuli Medan dikenakan biayaRp25 juta lebih.

Kepada Waspada, Fatma menuturkanawal Maret anaknya menderita demamtinggi dan kejang-kejang sehingga dilarikan

ke Rumah Sakit Adam Malik Medan.Dua minggu dirawat di RS Adam Ma-

lik, Herdiansyah tidak mendapat perawa-tan medis yang serius bahkan kondisinyamakin memburuk. “Meski sudah protesterhadap pelayanan, namun tak adaperhatian serius dari paramedis sehinggasaya terpaksa membawa anak saya keluardari rumah sakit tersebut dan memin-dahkannya ke Rumah Sakit MarthaFriska,” tutur Fatma.

Pasien BPJS HarusBayar Rp25 Juta

Lanjut ke hal A2 kol. 7

Waspada/Andi Aria Tirtayasa/B

KONDISI balita Herdiansyah masih kritis dan dirawat di Ruang ICU RS Martha Friska,Rabu (20/4).

DELISERDANG (Waspada): Meskiada rasa kecewa, kesal bahkan me-nimbulkan kericuhan hingga wargamenilai ‘Pesta Demokrasi’ rakyat desadalam pelaksanaan Pemilihan KepalaDesa (Pilkades) serentak di Kab. Deli-serdang, Selasa (19/4) amburadul, namunsecara umum pelaksanaan Pilkades di304 desa tersebut berlangsung aman,tertib, lancar dan terkendali.

Penilaian terhadap pelaksanaan Pil-kades yang amburadul wajar karenabanyak warga yang sudah datang ke TPS

kesal dan pulang ke rumah masing-ma-sing akibat tidak dapat menggunakan hakpilihnya. Membludaknya warga yangdatang hingga menimbulkan antrianpanjang serta sistem kerja petugas TPSyang kurang sinkron dan kurang sosialisasimerupakan pemicu timbulnya rasa kesaldan kecewa warga.

Seperti di Desa Durian Kec. PantaiLabu, Pilkades terpaksa ditunda hinggawaktu yang belum ditentukan. Informasi

Meski Ada Yang Kecewa,Pilkades DS Lancar

Lanjut ke hal A2 kol. 1

MEDAN (Waspada): Suhupanas di kawasan Medan dansekitarnya makin panas. Semen-tara BMKG Wilayah I Medanmencatat, sepanjang Rabu(20/4) suhu kawasan Medanmencapai 35,2 derajat Celsius.

Suhu panas tersebut karenakawasan Sumatera Utara danMedan pada umumnya sedangdilanda kemarau panjang,menyebabkan suhu panas terusmeningkat dari hari ke hari.

Di samping kemarau pan-jang, hujan juga jarang turundi kawasan Medan dan bebe-rapa Kab/Kota. Hal itu akan

berpotensi terjadi ancamankebakaran terutama kawasanpemukiman padat penduduk.

Sunardi, Kepala data daninformasi pada Balai BesarBadan Meteorologi Klimatologidan Geofisika (BMKG) wilayahI Medan membenarkan saatdikonfirmasi Wapada, Rabu.

Kata dia, sejak pukul 12:00suhu panas meningkat terus dari34,6 derajat Celsius naik lagimenjadi 34,8 derajat Celsiuspada pukul 14:00, bahkan hing-ga pukul 15:00 suhu mencapaiangka 35,2 derajat Celsius.

Suhu tersebut tergolong

tinggi sepanjang April 2016,bahkan Maret juga mencatat suhutertinggi 36,2 derajat Celsius.

“Suhu tersebut berakibatancaman peluang kebakaran,sementara warga kota Medankurang nyaman beristirahatpada malam hari,” ujar Sunardi.

Menurutnya, sebenarnyaparameter meningkat suhu pa-nas di kawasan kota Medan tidakhanya semata-mata dari kema-rau panjang, bisa juga efek darirumah kaca, bangunan-tinggi,asap kenderaan, jalan aspal danterbatasnya pohon pelindungdi kawasan kota. (m32/J)

Suhu Medan 35,2 0C

Lanjut ke hal A2 kol. 6

MEDAN (Waspada) : Oknum per-sonel Sat Res Narkoba Polres Tebing-tinggi, Aiptu MTP M membawa kaburseorang tersangka kasus narkoba dariRTP Polres Tebingtinggi. Didugakeduanya terlibat hubungan as-mara.

Kabid Humas Poldasu, Kombes PolHelfi Assegaf kepada wartawan, Rabu(20/4) mengatakan, peristiwa ter-sebut terjadi Minggu (17/4) pagi. Saati tu, oknum polis i tersebut me-nyambangi RTP Polres Tebingtinggidengan alasan akan melakukan tesurine lanjutan terhadap tersangkaVDP, 25, warga Jl. Ahmad Yani TebingTinggi yang ditangkap atas kepemili-kan sabu.

Oknum itu meminta petugas RTPmengeluarkan tersangka. Tanpa curigapetugas RTP mengikuti perintah ok-num tersebut yang sebenarnya bukan

juru periksa tersangka VDP.Oknum tersebut membawanya ke

ruang Sat Res Narkoba Polres TebingTinggi, kemudian keluar secara diam-diam dari Mapolres. Petugas barumenyadari ada yang tidak beres dengantindakan dilakukan oknum tersebut.Sebab, hingga malam oknum polisi itutidak mengembalikan VDP ke seltahanan.

Helfi mengatakan pihaknya masihmelakukan pengejaran terhadapkeduanya. Mengenai sanksi diberikankepada oknum tersebut, akan dike-tahui setelah sidang kode etik.

“Motifnya belum diketahui, masihdalam penyelidikan, jika tertangkapakan diserahkan ke atasan terhukum,”kata Helfi.

Dugaan adanya hubungan asmaraantara oknum itu dan VDP, Helfi belumdapat menyimpulkannya.(m27/J)

Oknum Polres TebingtinggiBawa Kabur Tersangka Narkoba

Basuki mengklaim gagasan awal rek-lamasi Teluk Jakarta bukan ada di era-nya, tapi sudah ada sejak Ali Sadikinmenjabat sebagai gubernur DKI Ja-karta ke-9.

“Ancol kamu kira bukan reklamasi?Batas laut Ancol, kali yang di jalan la-yangnya itu batas laut. Semua rekla-masi. Kalau gitu, siapa gubernur rekla-masi? Ali Sadikin sebetulnya,” kata Ahokdi Balai kota, Jakarta, Rabu (20/4).

Ahok menyebut proyek reklamasibukan hal baru di Jakarta. MenurutAhok, beberapa kawasan di Jakarta jugadiketahui merupakan hasil dari rekla-masi. Sebut saja kawasan Pluit, Ancol,Kalibaru, Pelabuhan Nizamzaman, danMuara Angke.

“Mereka sadar enggak Cakung Ci-lincing bukan reklamasi? Pluit? Dulu lautitu mentok sampai di Sunda Kelapa. Pluitdan Waduk pluit itu sudah reklamasi.Nizamzaman dan Muara Angke itu rek-lamasi, Kalibaru juga reklamasi,” ucapnya.

Menurut Ahok, yang membuatnyaheran adalah mengapa tak ada yangmemermasalahkan reklamasi KawasanBerikat Nusantara yang dengan pe-ngembang PT Karya Citra Nusantara(KCN). Padahal, ada indikasi pelang-garan aturan soal pengurukan lautdalam proyek itu.(mdk)

Ahok: ReklamasiSudah Ada SejakAli Sadikin

JAKARTA (Waspada): Gubernur DKI Jakarta,Basuki Tjahaja Purnama mengaku enggan disebutsebagai gubernur reklamasi. Sebab, Ahok sapaan

menenggelamkan Ibu Kota.“Pembangunan reklamasi maka banjir

akan semakin menenggelamkan Jakarta,”ucap Staf Kajian Walhi Jakarta Kenzo Putradalam diskusi bertema ‘Tarik Ulur Pengem-bangan Teluk Jakarta’ di Gedung SuaraMerdeka, Jakarta, Rabu (20/4).

Dia mengatakan, reklamasi hanya mem-perparah banjir Jakarta lantaran menghi-langkan fungsi daerah tampungan dan mem-perbesar aliran permukaan sungai. “Sebelumreklamasi harusnya memperbaiki sungai.Aliran sungai akan melambat sehingga terjadikenaikan air di permukaan,” ungkap dia.

Kenzo menambahkan, reklamasi jugamengakibatkan pendangkalan muara danberefek pada fungsi bendungan. Walhi men-catat, permukaan tanah di wilayah pesisirUtara Jakarta mengalami penurunan secarasignifikan sejak proyek reklamasi dimulai.”Akibatnya sedimentasi yang berefek pem-bendungan yang signifikan. Permukaan tanahJakarta Utara semakin turun,” beber Kenzo.

Sebelumnya, Kepala Badan PerencanaanPembangunan Daerah (Bappeda) DKI JakartaTuty Kusumawati menegaskan, reklamasipantai utara Jakarta tetap dilanjutkan ber-dasarkan Keputusan Presiden No. 52 Tahun1995 tentang Reklamasi Pantai Utara Jakarta.

“Izin reklamasi yang keluar berlan-daskan pada aturan yang semestinya. Jadiizin keluar pasti ada landasan hukumnyadan diyakini bahwa itulah landasan hukum-nya,” kata Tuty, Senin (11/4) malam. (mtv)

Reklamasi HanyaMemperparahBanjir Jakarta

JAKARTA (Waspada): Kasus suap dua Raperda terkaitreklamasi pantai utara Jakarta tidak menyurutkan langkahPemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk melanjutkan proyekitu. Namun, keberlanjutan reklamasi dinilai bakal

Page 2: Waspada, kamis 21 april 2016

A2

Jawaban Sudoku:

Albayan...anak-anak Jawa sudah dinikahkan oleh orang tua mereka. Kar-tini sedih melihat situasi tersebut. Kartini mulai berkenalandengan anak-anak Belanda, ia belajar bahasa mereka. Kemu-dian meminjam buku-buku mereka untuk dibaca. Ia juga bela-jar bahasa Belanda pada kedua orang tuanya dan kakeknyasehingga Kartini benar-benar menguasainya.

Raden Ajeng Kartini sejak muda telah bercita-cita inginmengubah nasib kaumnya agar lebih maju, baik dalam pendi-dikan maupun agama dan kebudayaan. Seorang perempuan yangsangat ingin kaumnya maju sepertin perempuan modern, tidakterkungkung dengan kebodohan dan keterbelakangan. Kartinimendirikan sekolah, mengajarkan kaumnya supaya tidak butahuruf. Kartini mampu menulis di beberapa Koran Belanda. Iajuga mengirim surat-surat kepada teman-temannya di Nederland.

Surat-surat Kartini ternyata mengandung motivasi untukmemajukan perempuan Indonesia. Dalam buku yang berisisurat-suarat Kartini kepada JH Abendanon “Habis Gelap Terbit-lah Terang” jelas sekali misi Kartini menulis surat-surat itu.Misalnya, “Saya ingin sekali agar perempuan pribumi lebihberpendidikan supaya mereka mencapai kemajuan. Hak-hakmereka perlu diperjuangkan” tulis Kartini.

Mengenai agama Islam Kartini menulis.”Kami orang-orangislam punya kitab suci Alquran. Kami selalu membacanya, tetapikami tidak tahu artinya. Kami ingin sekali belajar bahasa Arabsupaya mengetahui kandungan Alquran,” tulis Kartini. Jadi sangatjelas kesadaran Kartini tentang pentingnya belajar agama Islamdan bahjasa Arab supaya orang Islam tahu kandunghan Alquran.

Mengenai poligami kartini mengatakan; “Agama kami mem-bolehkan poligami, satu, dua, tiga sampai empat. Asal sajaseorang suami mampu belaku adil. Orang yang tidak mampuberlaku adil, cukup satu saja”. Maka Kartinipun rela menjadiisteri keempat dari Bupati Rembang. Setelah dia kawin langsungsuaminya mendirikan sebuah sekolah untuk Kartini. Dengandemikian cita-cita Kartini menjadi pendidik juga terkabul.

Di sekolah inilah Raden Ajeng Kartini memberi motivasikepada kaum perempuan agar berpikir jauh ke depan. Perem-puan pribumi harus maju seperti laki-laki, jangan puas asalsudah menjadi ibu rumah tangga. Perlu emansipasi wanitadalam hal-hal yang tidak bertentangan dengan kodratnya.Kartini mengajarkan murid-muridnya menjahid pakaian, be-lajar masak, dan tak ketinggalan juga ilmu-ilmu lainnya.

Ada-ada Saja...Kepada media, Michalina

mengatakan, sejak kecil, diasudah menyukai mobil-mobil

IDI (Waspada): Tanah yangdiduga mengandung penye-baran batubara di Desa BiremRayeuk Kec. Birem BayeunKab. Aceh Timur terbakar se-jak 10 tahun lalu. Instansi te-rakit minta masyarakat ti-dak mendekat ke lokasi.

“Hasil penelitian Tim Dis-tamben Aceh yang turun ke lo-kasi baru-baru ini, ternyata ta-nah itu mengandung enda-pan batubara, pada formasi Ju-lu Rayeu (QTjr) dan diperkira-kan penyebaran batubara itubersifat lensa,” kata Kepala Di-nas Perindustrian, Perdaga-ngan, Pertambangan, Koperasidan UKM Aceh Timur T. RezaRizki, S.STP, M.AP atau Kiki ke-pada Waspada, Rabu (20/4).

Kiki mengungkapkan, ha-sil penelitian jenis batubarayang ditemukan adalah lignitatau brown coal. “Ciri-cirinyaberwarna hitam kecoklatandengan material terkompaksi,namun masih rapuh dan ter-lihat struktur serat kayu.”

Batubara itu terbakar seca-ra alami dan tidak ditemukanadanya campur tangan manu-sia. Dari hasil temuan juga me-nemukan asap yang memba-

Waspada/M. Ishak/C

TANAH mengandung batubara terbakar di Desa Birem Rayeuk Kec. Birem Bayeun Kab.Aceh Timur. Foto diambil Selasa (19/4).

Batubara Terbakar Di Aceh

Gas CO Berbahaya, Warga Diminta Menjauh

Petugas Instalasi Listrik Jual NarkobaMEDAN (Waspada): Dua tahun menggeluti bisnis haram

sebagai pengecer ganja kering, petugas instalasi listrik berini-sial S, 33, warga Jalan Nuri Pasar 7 Tembung ditangkap personilSat Sabhara Polresta Medan saat menjemput 125 amplop gan-ja kering dan hasil penjualan Rp272 ribu.

Selain S polisi juga menangkap tiga langganannya di antara-nya H, 38, warga Jl. Nuri I Mandala, AH, 38, warga Jalan NuriV Mandala dan HL, 43, warga Jalan Elang IV Mandala, Medan.

“Pelaku kita tangkap saat mengambil 125 amplop ganjakering yang sudah dikemas dengan plastik dan rencananyaakan diedarkan S di kawasan Jl. Nuri. Dari S kita langsung mela-kukan pengembangan dan berhasil menangkap tiga lainnya,”terang Kepala Satuan (Kasat) Sabhara Polresta Medan Kom-pol Siswandi, Rabu (20/4).

Lanjut Siswandi, S ditangkap saat petugas merazia ban-dit jalanan di kawasan Jl. Nuri, saat itu melihat S dengan gerakmencurigakan. Ketika diperiksa, petugas menemukan di da-lam plastik putih ganja kering siap edar. Selain 125 ampol ganja,polisi juga menyita barang bukti lain seperti uang hasil penjua-lan ganja sebesar Rp 272 ribu, handphone dan dompet. “Keem-pat pelaku masih dalam pemeriksaan, kasusnya kita serah-kan ke Sat Narkoba Polresta Medan,” terang Siswandi.

Sementara S kepada Waspada mengaku bisnis itu sudah dialakukan sejak dua tahun belakangan. Pasalnya, sebagai pekerjalistrik tidak mencukupi, apalagi untuk membeli susu anaknyayang baru usia tiga tahun. Sedangkan ganja diperolehnya dariseseorang. “Ada yang ngantar setelah itu saya jual, harga 1 amplopRp10 ribu, per amplop saya dapat Rp2.500,” katanya. (czal/J)

kar batubara mengandung gasKarbon Monoksida (CO) de-ngan konsentrasi 215 ppm.“Gas yang dikeluarkan bera-cun dan sangat membahaya-kan,” tambah Kiki.

Untuk itu Kiki menyaran-kan warga tidak mendekat kelokasi terbakarnya batubara,karena gas itu berbahaya ter-hadap pernafasan. “Kita ber-harap temuan batubara yangmasih tergolong muda ini men-jadi aset dan hasil bumi AcehTimur ke depan,” ujar Kiki.

Sementara warga sekitarmengaku kebakaran tanah yangmengandung batubara telahterjadi sejak 10 tahun lalu. Na-mun warga tidak mengetahuikebakaran tanah itu mengan-dung batubara dan asap yangkeluar mengandung gas CO.

“Warga di sini belum me-ngetahui asap ini berbahaya,sehingga aktivitas warga di se-kitar lokasi masih seperti biasa.Tapi tanah yang terbakar pa-nasnya luar biasa,” kata Abdul-lah, salah satu warga serayamengharapkan pemerintahsegera mensosialisasi bahayakebakaran itu ke warga di be-berapa desa. (b24/I)

penahanan mantan SekjenPartai NasDem Rio Capella keLembaga Pemasyarakatan Su-kamiskin, Bandung, Jawa Ba-rat, Rabu (20/4).

Rio keluar dari Rumah Ta-hanan Gedung KPK, Jakartasekira pukul 14:54 WIB. Riokemudian digelandang ke LPSukamiskin dengan mobiltahanan.

“Saya sudah inkracht danakan dibawa ke Sukamiskin,”ujar Rio singkat.

Sebelumnya, Jaksa Penun-tut Umum KPK menuntut RioCapella dua tahun penjara dandenda Rp50 juta subsider satubulan kurungan. Namun, Ma-jelis Hakim Pengadilan Tipikor

Jakarta menjatuhkan vonis sa-tu tahun enam bulan kuru-ngan dan denda Rp50 jutasubsider satu bulan kurungan.

Mantan anggota Komisi IIIDPR itu, terbukti menerimasuap Rp200 juta untuk me-ngamankan perkara BantuanSosial di Kejaksaan Agung.Uang itu diberikan GubernurSumatera Utara nonaktif GatotPujo Nugroho dan istrinya EvySusanti melalui anak buah pe-ngacara kondang O.C. Kaligis,Fransisca Insani Rahesti.

Rio ditahan KPK sejak Ju-mat 23 Oktober 2015. Penaha-nan dilakukan setelah Riomenjalani pemeriksaan sela-ma sembilan jam. (mtv)

Antara

PATRICE Rio Capella mening-galkan Rutan KPK untuk di-pindahkan ke Lapas Suka-miskin, Rabu (20/4). Waspada/Amrizal/B

KASAT Shabara Polresta Medan Kompol Siswandi (kiri) didam-pingi Kanit AKP P Sampri (kanan) mengintrogasi tersangkapengedar narkoba.

Rio Capella Dipindahkan Ke LP Sukamiskin

sport yang bisa melaju ken-cang. Baru pada masa pensi-unnya ini, Michalina memilikibanyak waktu untuk menik-mati hobinya tersebut.

Bahkan, menurut bebera-pa laporan, mobil Subaru inibukan mobil pertama Michali-na. Dia pernah memiliki se-deret mobil lain, seperti Opel,BMW, Mazda, dan Honda.

Uniknya, Michalina bah-kan rela menabung selama 13tahun sebelum akhirnya bi-sa membeli mobil berhargaUSD50.285 atau setara Rp 660juta ini.

“Saya senang mendengarsuara mesinnya. Saat mesin-nya meraung, saya sangat ba-hagia. Mobil ini memiliki jiwadan hati tak seperti mobil lain-nya,” ujar Michalina. (oc/and)

JAKARTA (Waspada): Ko-misi Pemberantasan Korupsi(KPK) memindahkan tempat

Rektor: Demo ...Untuk mengantisipasi aksi

demo serupa tidak berlanjut,baik Prof.Mhd Assad ataupunProf.Dr.H.Zainuddin menga-kunya akan segera mengirimsurat pemberitahuan kepadaintansi-instansi pemerintahdan swasta termasuk Koper-tis Wilayah I Sumut agar tidakmelayani para pendemo yangbukan mahasiswa UISU.

Pada kesempatan itu MhdAssad menjelaskan bahwaKordinator Kopertis WilayahI Sumut Prof. Dian Armantotelah memanggil jajaran pim-pinan termasuk Rektor, paradekan dan pembantu dekanUISU untuk membicarakanmengenai aksi demo yangmengatas namakan mahasis-wa UISU Senin (18/4) di kantorKopertis dan kantor GubernurSumatera Utara (Gubsu).

Dalam pertemuan itu, me-nurut Assad, Prof. Dian me-ngaku sempat curiga denganpara pelaku aksi demo denganmengatasnamakan mahasiswaUISU, karena ketika dimintauntuk berdialog ke dalam ru-angan, mereka menolak danmenghindar karena akan di-minta identitas mereka seba-gai mahasiswa, termasuk me-reka menutup muka dengansaputangan.

“Alasan itulah Kopertis me-manggil jajaran pimpinan UISUuntuk mengklarifikasi karenatidak puas dengan tindakansekelompok orang atau pemu-da yang terlibat dalam aksi de-mo tersebut,” kata Assad.

Karena pihak UISU me-

Nenek, Kakek Dan IRT ... Yunitri Sagala, SH, dalam persidangan di Pengadilan Negeri(PN) Medan, Rabu (20/4).

“Terdakwa nenek CS, 68, dan Y, 35, ibu rumah tangga (IRT)serta kakek E, 56, wiraswasta terbukti menyimpan, memilikidan mengedarkan 1 kg lebih sabu dan 70,5 gram ekstasi dituntutmasing-masing 18 tahun penjara,” tegas Jaksa Yunitri.

Di depan majelis hakim diketuai Erintuah Damanik, SH,MH, Jaksa menyatakan selain menuntut dihukum pidanapenjara 18 tahun, juga minta majelis hakim membebani paraterdakwa membayar denda Rp10 miliar dan jika tidak bisa mem-bayar, dikenakan 6 bulan penjara. Ketiganya dinilai Jaksa Yunitribersalah memiliki atau menyimpan dan mengedarkan narkoti-ka jenis sabu. “Ketiga terdakwa dijerat pasal 112, 114 ayat 1dan ayat 2 Nomor 35 Tahun 2009 UU Narkotika,” ujar Jaksa.

Sesuai dakwaan Jaksa, ketiga terdakwa ditangkap olehpetugas yang menyamar sebagai pembeli dengan memesanekstasi kepada nenek CS dan Y di kawasan Jalan KL Yos Sud-arso Medan. Saat bertransaksi itulah terdakwa langsung diaman-kan bersama barang bukti 70,5 gram pil ekstasi.

Menurut jaksa, dalam pengembangan kasusnya penyidikkemudian menangkap ED di lokasi yang sama. Dari ED diaman-kan 10 bungkus sabu dengan berat 1 kg. Bila dipasarkan, hargasabu tersebut mencapai Rp1 miliar. Ketiga pelaku mengedarkansabu yang diduga berasal dari Malaysia ini di sejumlah kawasandi Medan dan sekitarnya. Mereka mendapat upah Rp3 juta untuksekali transaksi. Ketiganya sudah melakukan aksinya 10 kali.

Selain sabu dan ekstasi, turut diamankan Avanza BK 360NZ, 4 unit telepon genggam, 1 sepedamotor Vario BK 5950 AFUdan sejumlah buku tabungan. Majelis hakim diketuai Erintu-ah Damanik menunda sidang pekan depan, untuk mende-ngar pembelaan ketiga terdakwa.(m38/J)

Waspada/ist

KORDINATOR Kopertis Prof. Dr. Dian Armanto mengadakan pertemuan dengan Rektor Dan WakilRektor UISU, para Dekan dan Pembantu Dekan III UISU Selasa (19/4) di ruang kerja Kopertis.

nyatakan kepada Kopertis pe-laku demo tersebut bukan ma-hasiswa UISU. Prof.Dian Ar-manto meminta agar diusuttindakan oknum tersebut danmelaporkannya ke pihak yangberwajib untuk diselidiki, ka-rena telah mengganggu kete-nangan kerja di Kopertis dantermasuk instansi lainnya.

Berkaitan dengan akredi-tasi UISU sebagaimana yangdituntut para pedemo itu, pa-da pertemuan itu Prof Dianmengatakan bahwa semuaprogram studi di UISU sudahterakreditasi dengan baik (mu-lai A, B dan C), dan tidak benarUISU tidak memiliki akriditasidari BAN-PT. Dengan itu per-nyataan kelompok demo ter-sebut sangat mengandung un-sur fitnah, dan penting diusut,karena telah mengadu domba.

Prof Dian juga menjelas-kan, dulu UISU itu memangakademiknya sempat terpe-cah dua, namun kini sudahterintegrasi menjadi satu UI-SU, setelah oknum yang tidakberhak melakukan penyera-han akademis demi hukum.Sedangkan Kopertis tidak per-nah memihak, tetapi tetapmenjalankan tugas Wasdalbinsebagai perpanjangan tanganmenteri di wilayah kerjanya.

“Saya yakin demo yang di-gelar di Kopertis dan kantorGubsu itu disinyalir sudah di-tunggangi pihak tertentu yangpunya kepentingan dengancara menggerakkan orang-orang atau kelompok tertentuyang mengatasnamakan ma-hasiswa UISU, ujar Dian Ar-manto sebagaimana ditiru-

kan Assad.Rektor juga mengakui se-

belum mengadakan pertemu-an dengan Kopertis, pihaknyajuga telah mengadakan perte-muan mendadak dengan jaja-ran pimpinan UISU serta me-neliti profil setiap orang yangterlibat dalam aksi demo itu,namun ternyata tidak ada pe-serta ada dari mahasiswa aktifdi UISU.

Terkait dengan yayasanUISU, kata Assad, Kopertis ju-ga telah menjelaskan bahwadari segi aspek hukum bahwayayasan UISU telah berdiri se-jak tahun 1952 sampai seka-rang. Secara runtut/ runutbahwa setiap akte kepengu-rusan telah terdaftar di Ke-menterian Hukum dan HAMRI dan terakhir adalah ke-pengurusan Yayasan UISU ta-nggal 14 November 2014 de-ngan No : AHU.AH 01-06-1042.Termasuk memiliki sertifikatLogo dan lambang UISU dariDirektur HAKI

Sedangkan secara terpisahKetua Umum Yayasan UISUProf. Zainuddin yang didam-pingi Sekretaris Mhd. Idris, SH,MH. dan Ketua Bidang Hu-kum/ Organisasi Drs. Ali Am-ran Tanjung SH, MH, membe-narkan penjelasan KopertisWilayah I Sumut yang menye-butkan pelaku aksi demo dikantor Kopertis dan kantorGubsu itu sama sekali bukanmahasiswa UISU tetapi jelasorang-orang yang disinyalirsebagai tenaga bayaran daripihak tertentu yang ingin me-rusak citra UISU yang telahmaju kembali. (m22/J)

10 TKI KaburBukan hanya gaji yang diti-

pu, sebut Deni Andika, maka-nan yang diberikan juga nasibasi. Bahkan saat dia sakitmuntah darah bukannya diberiobat malah dibawa ke dukun.“Saya kabur saat itu. Muntahdarah karena kerja nonstop kokdibawa ke dukun,” katanya.

Sedangkan Ahmad Musta-fa menyatakan mereka dibera-ngkatkan ke Johor Bahru Ma-laysia dengan paspor pelan-cong. “Kami saat diberangkat-kan memang tidak sekaligus,melainkan dua orang setiapdua atau tiga pekan sekali,” ka-tanya, seraya menyatakan ka-sus agen yang menipunya ituakan dilapor ke Polda Sumut.

Petugas pos pelayanan TKIdi Bandara Kualanamu D. Ma-nik membenarkan pihaknyaakan memfasilitasi ke-10 TKIitu melapor ke pihak berwajib.“ParaTKI memang benar bera-ngkat dari Medan dengan pas-por pelancong, sebagaimanapengakuan mereka saat me-ngadu ke pos pelayanan TKI,”katanya. (cir/J)

Gajah Makin ...Kepala Dinas Kehutanan

dan Perkebunan Aceh Timur,Iskandar yang dikonfirmasiWaspada mengakui adanyaaksi amukan gajah di pedala-man Inddra Makmur. BahkanIskandar mengatakan, DesaSeuneubok Bayu salah satudesa yang kerap diamuk gajah.“Desa Seuneubok Bayu adalahlintasan gajah, sehingga wajarjika terjadi amukan gajah disana,” katanya.

Namun Camat Indra Mak-mur, TM. Nur yang dikonfir-masi kemarin mengaku tidakada amukan gajah di Desa Seu-neubok Bayu. Tapi dia membe-narkan hutan lebat yang tidakdigarap masyarakat di desa itu,selama ini menjadi sarang ga-jah. “Untuk saat ini belum adalaporan adanya aksi amukangajah,” katanya.

Meski demikian, M. Nurakan menginformasikan jikaaksi amukan gajah kembaliterjadi di wilayahnya. “Jika nantitiba-tiba ada gajah mengamuk,merusak tanaman warga danmeresahkan penduduk, sayainformasikan ke instansi ter-kait,” janji M. Nur.(b24/J)

JAKARTA (Antara): KomisiPemberantasan Korupsi (KPK)membenarkan telah mengge-landang panitera sekretaris Pe-ngadilan Negeri Jakarta Pusat EdyNasution dalam Operasi TanganTangan (OTT) terbaru yang dige-lar komisi antirasuah itu.

“Benar ada OTT, detailnyatunggu konpers (konferensi

pers) saja,” kata Ketua KPK AgusRahardjo melalui pesan sing-kat di Jakarta, Rabu (20/4). Agustidak menyampaikan detil lainmengenai OTT panitera PN Ja-karta Pusat itu. Termasuk apa-kah ada pihak lain yang dici-duk dalam operasi tersebut.

Setelah OTT, KPK menye-gel ruangan panitera sekretaris

Pengadilan Negeri Jakarta Pu-sat, Edy Nasution. “Barusan ta-di memang ada OTT paniteraPN Pusat sekitar jam 12:00. So-al masalah apa kita belum me-ngetahui, cuma ruangan Pak EdyNasution saja, satu orang yangdigeledah dia,” kata HumasPengadilan Negeri Jakarta Pu-sat Jamaluddin Samosir, Rabu.

KPK Tangkap Panitera PN Jakpus

Pasien BPJS Harus ...Dijelaskan Fatma, Selasa (12/4) sore, meski pihak RS Adam

Malik tidak memberi izin keluar namun karena pelayanan yangtidak serius tadi, Fatma tetap anaknya keluar apalagi meng-ingat kondisi Herdiansyah yang terus memburuk.

Begitu sampai di RS Martha Friska, pihak rumah sakitmenyebutkan Herdiansyah bisa dirawat dengan status seba-gai pasien umum dan bukan pasien peserta BPJS Kesehatan,dengan alasan tidak ada surat rujukan dari RS Adam Malik ser-ta kartu BPJS nya tidak aktif atau diblokir pihak BPJS. “Sesam-painya di RS Martha Friska anak saya langsung dimasukkanke ruang ICU,” ujar Fatma.

Setelah beberapa hari dirawat, pihak RS Martha Friskamemberitahu biaya perobatan anaknya mencapai Rp25 juta.Mendengar itu Fatma dan kepala lingkungan tempatnyabermukim mendatangi kantor BPJS Kesehatan, mohonkartu BPJS atas nama anaknya diaktifkan sehingga bia-yanya tidak mencekik leher dan tetap bisa dirawat di RS Mar-tha Friska.

Dijelaskan Fatma, kondisi bayinya kini dalam kritis dandirawat di ruang ICU. Namun, tambah Fatma, pihak BPJS ti-dak menanggung biaya perobatan bayinya bila tetap dirawatdi RS Martha Friska, karena pasien pindah rumah sakit tan-pa seizin pihak RS Adam Malik.

“Pihak BPJS hanya mau menanggung biaya perobatan bi-la anak saya pindah berobat ke rumah sakit lain karena BPJSanak saya telah diblokir,” ujar Fatma yang juga mengaku sem-pat diusir oleh pihak BPJS Kesehatan.

Diakui Fatma, dua hari lalu kartu BPJS atas nama anaknyaitu telah diaktifkan kembali, namun biaya perobatan di RSMartha Friska dikenakan biaya perobatan pasien umum. Demikesembuhan anaknya, Fatma pun menjual barang-barangberharga miliknya dan telah mencicil biaya perobatan sebe-sar Rp17 juta. “Dari biaya 25 juta saya sudah mencicil 17 juta,”tutur Fatma.

Dijelaskan, pihak RS Martha Friska sebenarnya mau mem-bantu keringanan biaya asalkan ada memo dari pihak BPJSKesehatan. “Ternyata setelah saya dan kepling datang ke kantorBPJS Kesehatan untuk memohon agar bisa tetap dirawat diRS Martha Friska, permohonan saya ditolak, bahkan kami di-usir oleh petugas BPJS,” tutur Fatma lagi.

“Anak saya tidak bisa dipindah dari ruang ICU RS Martha Friskakarena kondisinya dibantu dengan selang, kalau selangnya di-cabut, maka anak saya makin terancam, “ aku Fatma. (h04/J)

Dana Pajale Rp510 M ...Akibatnya, apabila April inianggaran tersebut tidak terse-rap juga maka bukan anggaran2016 yang dipotong, tapi Ke-menterian tidak lagi membe-rikan anggaran untuk Sumutpada 2017.

Hal ini diakui Kabid Pe-nanaman Pangan Dinas Per-tanian Sumut Jhon Alber-tson kepada wartawan, Ra-bu (20/4) sore, usai acara So-sialisasi dan Koordinasi Pe-nyaluran Bantuan Benih Pa-jale se Sumut.

“Penyaluran benih sampaisaat ini masih nol. Semua su-dah kita proses, SK KPA danP2K juga sudah siap. Memopengadaan sudah di meja PltKadis tapi belum diproses, be-lum dikeluarkannya disposi-si untuk ULP ke pihak penga-daan,” katanya.

Dia tidak tahu alasan PltKadis Pertanian belum men-disposisi ULP ke pihak penga-daan. “Mungkin yang menjadikendala, mungkin ya ada ke-khawatiran dari Pak Plt seka-rang dengan besarnya ang-ka itu, dia ragu atau lainnya.Sementara proses dari bi-dang penanaman pangan su-dah selesai sekitar 10-11 April,”ungkapnya

Dijelaskan lagi, sebenar-nya dengan Perpres No. 172 ta-hun 2014 pengadaan benihmerupakan pengadaan ba-rang khusus jadi tidak perlupakai tender, ULP, hanya cu-kup daftar di ULP dan tekenkontrak. “Sebenarnya enggakada hambatan,” imbuhnya.

Dengan adanya permasa-lahan ini, dia mengaku priha-tin karena banyak petani sa-ngat mengharapkan bantuanbenih padi sekitar 2200 ton, ja-gung hibrida 1500 ton, kedelaisekitar 1.200 ton. “Penyaluranbenih ini yang terhambat. Pakmenteri merasa kesal. Sudahdiberi perhatian yang begitubesar tapi provinsinya tidakmengantisipasi dan melak-sanakannya,” tegasnya.

Dia pesimis dana tersebutterserap selama 10 hari ini. Aki-batnya petani akan menanambenih apa adanya, sehinggaupsus Pajale sesuai target pe-merintah pusat diragukan ber-hasil. “Dengan adanya uangnegara yang dialokasikan keSumut, pemerintah pusat ber-harap petani menanam benihunggul, sehingga produksi,

produktivitas dan pendapa-tan petani meningkat,” tam-bahnya.

Acara tersebut dibuka Sek-da Provsu Hasban Ritonga. Diamengungkapkan untuk ko-moditi padi rencana tanamApril-September 2016, Suma-tera Utara harus mampu me-realisasikan target tanam pa-di seluas 412.204 ha.

Sebagian dari target ter-sebut menurutnya menda-pat dukungan dari pemerintahpusat melalui KementerianPertanian berupa bantuanbenih padi, jagung dan kede-lai senilai Rp519 miliar un-tuk seluruh Sumut pada ta-hun anggaran 2016.

Pada periode tanam Ok-tober 2015-September 2016Provinsi Sumatera Utara me-nargetkan tanam padi sebe-

sar 830.700 ha dimana targetOktober 2015-Maret 2016 se-besar 418.496 ha. Sampai saatini telah tercapai realisasi ta-nam padi sebesar 439.557 ha atau 105,04 persen.

Untuk tahun 2015 berda-sarkan angka sementara(Asem), Provinsi SumateraUtara berada di peringkat keenam nasional untuk produksipadi dengan produksi sebesar4 juta ton, produksi jagung pe-ringkat ke empat nasional de-ngan produksi sebesar 1,5 jutaton, produksi kacang hijau pe-ringkat tujuh nasional denganproduksi sebesar 3 ribu ton,produksi ubi kayu peringkatlima nasional dengan produksisebesar 1,6 juta ton dan ubi ja-lar di peringkat ke enam na-sional dengan produksi sebe-sar 122 ribu ton.(h02/K)

Meski Ada Yang ... diperoleh, penundaan dipicuketika banyaknya antrian war-ga yang sudah menyerahkanundangan untuk memilih, me-lakukan protes karena namanyabelum dipanggil, sekali pun pe-milih sudah lama ngantri. Halitu menimbulkan kericuhan diantara warga yang hendakmenggunakan hak pilih.

Situasi semakin memanasdan tak terkendali. Beberapawarga langsung merusak kotaksuara dari kaleng bekas tempatkopi dengan cara menginjak.Tiga kotak suara yang sudah ber-isi kertas suara rusak (penyet).Situasi itu membuat P2K lang-sung membatalkan pesta de-mokrasi tingkat desa, hinggawaktu yang belum ditentukan.

Hal sama terjadi pada Pil-kades Desa Sei Rotan Kec. Per-cut Sei Tuan yang digelar di Ja-lan Pendidikan 2 Dusun II. Ri-buan warga pemilih yang su-dah datang ke TPS saling ber-

desakan. Diduga kesal danmelemparkan bekas kemasanair mineral. Aksi lempar kema-san minuman mineral makintak terkendali, sehingga pihakP2K terpaksa mengevakuasiseluruh peralatan pencoblo-san ke dalam kantor desa hing-ga pelaksanaan Pilkades ter-tunda sekira 1 jam.

Pemilihan kembali dilak-sanakan setelah pihak keama-nan dari Kepolisian dan TNIbersama pihak kecamatanmendatangi P2K di kantor de-sa, dan memberi penjelasankepada warga yang hendakmemilih. Pemilihan pun dilak-sanakan dengan pengawalanketat pihak keamanan.

Aman TerkendaliSementara pelaksanaan Pil-

kades serentak 11 desa di wila-yah Kec. Batangkuis dan 22 desadi Kec. Galang berlangsungaman, tertib, lancar dan kondu-sif tanpa hambatan meski pe-nghitungan suara berakhir hi-ngga Rabu (20/4) dinihari.

Berdasarkan data, Rabu(20/4), Desa Paya Gambar ter-pilih Viktor Silaban (611 suara).Desa Sena Bantu Suprayetno(1.688), Desa Sugiharjo Burha-nuddin (719) Batangkuis Pe-kan Khairul Arzani (1.412),Desa Mesjid Herman Felani(534), Desa Bakaran Batu TonoSutejo (794), Desa Sidodadi EdiSuardi (892), Desa Bintang Me-riah Bambang Hartoko (1.067),Desa Tumpatan Nibung Juar-no (862), Desa Baru Massud-din (957) dan Desa TanjungSari Muhammad Hidayat de-ngan 1.629 suara.

Demikian juga pelaksana-an Pilkades di 22 desa se-Kec.Galang berlangsung aman danlancar. Camat Galang Drs H.Citra Effendi Capah, MSP me-nyebut Pilkades berlangsungaman, lancar dan antusiaswarga untuk memberi haksuaranya cukup tinggi.

Para Kades terpilih di DesaPaku (Meliati Sinaga), Desa Pa-ya Sampir (Siti Fatimah Sem-biring), Desa Titi Besi (Faridah),Desa Bandar Kuala (Sumarno,S.Ag), Desa Galang Barat (Luker-0na Sinaga), Desa Sei Putih (ArisLubis), Desa Sei Karang (M.Nur), Desa Kotangan (Maya JayaEka Putra, SE), Galang Suka (Ah-mad Sopian Nasution), Jaha-run A (Sanu Yusri), Desa TanahMerah (Anthon Hidayat).

Selanjutnya Desa Petang-guhan (Herianto), Desa Pe-tumbukan (Zulhilfan Saragih),Desa Pisang Pala (MuhammadAli), Desa Kelapa Satu (Mukh-tar), Desa Nogorejo (Suyono),Desa Kotasan (Asbullah), DesaJohar Baru (Norbent Girsang),Desa Jaharun B (Jarno), DesaTanah Abang (Andi Faisal), De-sa Kramat Gajah (Sugiaman),Desa Timbang Deli (Hendri Ar-diansyah Putra).(a06/J)

KA Tabrak Truk KontinerBELAWAN (Waspada): Kereta apa (KA) BB 3037601 menab-

rak satu truk kontiner BK 8379 BP di persimpangan KampungSalam, Kel. Belawan Dua, Kec. Medan Belawan, Rabu (20/4)pukul 20:00. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu namunkepala truk boyok akibat kecelakaan itu dan kepala KA keluardari rel. Sedangkan pihak kepolisian masih melakukan penyeli-dikan penyebab kecelakaan dan berusaha memperlancar la-lin yang sempat macat.

Supir truk Syahrial, 52, warga Jl. Gaharu, Medan mengatakan,sebelum kejadian dirinya melintas dengan kecepatan sedangdi TKP dengan membawa satu kontiner 40 feet berisi mesindari dalam Pelabuhan Belawan menuju KIM Medan. Tiba tiba,datang KA dari arah Medan menuju Belawan dan lengsungmenabrak truk yang dikemudikannya.

“Aku tidak ada mendengar suara pringatan dari kereta apiini. Sehingga aku pasrah saja saat ditabraknya,” kata Syahrial.

Sementara itu, Pawas Polres Pelabuhan Belawan Ipda AWNasution mengatakan, besar kemungkian penyebab kecelakaanadalah karena tidak adanya palang atau pintu nengnong diTKP. Sehingga pengendara banyak yang tidak tahu kalau KAakan melintas. (h03/C)

WASPADAKamis

21 April 2016Berita Utama

Page 3: Waspada, kamis 21 april 2016

272 Kab/Kota Rawan Malaria

WASPADA

Kamis

21 April 2016 Nusantara

JAKARTA (Waspada): Penyakit malariamasih menghantui sepertiga dari 250 jutapopulasi penduduk Indonesia.

(P2PL), Mohamad Subuhmengatakan, kawasan Indo-nesia timur seperti Papua danPapua Barat adalah wilayahdengan endemia tertinggi atauwilayah merah.

Sementara di wilayahBarat mulai dari Aceh sampaiDKI Jakarta sudah masukdalam wilayah hijau dan putih.

“Satu wilayah dikatakanbebas malaria bila di situsudah tidak ada lagi kasusmalaria selama tiga tahunberturut-turut,” kata Subuh.

Malaria adalah penyakityang disebabkan oleh parasit.Malaria menyebar melaluigigitan nyamuk yang sudahterinfeksi oleh parasit. Malariabahkan bisa mematikan jikatidak ditangani dengan benar.

Data dari Kementerian Ke-sehatan menyebutkan ada 189juta atau 74 persen pendudukIndonesia yang hidup di 232kabupaten/kota yang dinya-takan bebas penyakit malaria.

Itu artinya masih ada lebihdari 272 kabupaten/kota yangbelum tereliminasi penyakit

malaria atau masih mengala-mi endemis malaria. Tiga kla-sifikasi penyebaran malariaadalah merah (tinggi), kuning(sedang), hijau (eliminasi ting-gi) dan putih (bebas malaria).

Direktur Jenderal Pence-gahan dan Pengendalian Pe-nyakit Kementerian Kesehatan

Antara

PENYANDERAAN WNI DI FILIPINA: Menko Polhukam Luhut Binsar Pandjaitan (tengah)memberikan keterangan terkait penyanderaan WNI oleh kelompok bersenjata Abu Sayyaf diUniversitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Rabu (20/4). Menurut Luhut saat ini perusahaantempat 10 sandera bekerja sedang melakukan finalisasi pembayaran tebusan, sementarapemerintah akan mengadakan pertemuan dengan Malaysia dan Filipina guna membahaspengamanan perbatasan perairan.

Infeksi malaria bisa terjadicukup dengan satu gigitannyamuk. Malaria jarang sekalimenular secara langsung darisatu orang ke orang lainnya.

Subuh mengatakan, pe-merintah tengah mengupaya-kan berbagai upaya pengen-dalian yakni penguatan koor-dinasi lintas sektor dan masya-rakat melalui forum nasionalgebrak malaria di seluruhprovinsi.

Penguatan juga diupaya-kan pada dukungan manaje-men dengan penerbitan regu-lasi daerah tentang percepataneliminasi malaria.

Selain itu penyediaan danabersumber APBN dan ban-tuan luar negeri untuk pe-ngendalian malaria rata-rata

250 miliar pertahun. DanaAPBD juga diharapkan ber-tambah.

Secara fisik, pengendaliandilakukan dengan penamba-han 2.440 pos malaria desayang dilayani 3.769 kader ke-sehatan.

“Kami juga melakukanpenambahan 20 malaria cen-ter di 8 provinsi untuk mem-perkuat koordinasi lapangan.Dua diantara 8 provinsi terse-but adalah Sumatera Utaradan Aceh,” kata Subuh.

Diantara semua programitu, dikatakan Subuh tidakakan bermanfaat tanpa du-kungan masyarakat luas. Salahsatunya adalah dengan sama-sama mengingatkan untukmencegah malaria. (dianw/C)

JAKARTA (Antara): KPKmengusut peran Direktur PTAgung Sedayu Grup RichardHalim Kusuma dalam penyi-dikan perkara dugaan tindakpidana pemberian hadiah da-lam kaitannya dengan pem-bahasan Rancangan PeraturanDaerah (Raperda) Pantai UtaraJakarta.

“Ini pemeriksaan pertama,kita akan mendalami duluperan dari Richard ini dan diadulu sebagai mantan Komisa-ris PT ASG (Agung SedayuGrup). Apa peran dia dan nantikita akan tanyakan terkait izinreklamasi yang diperoleh pe-rusahaan itu,” kata Plh KabiroHumas KPK Yuyuk Andriati diJakarta, Rabu (20/4).

Richard yang sedang dipe-riksa KPK adalah anak Sugi-yanto Kusuma alias Aguan.Keduanya sudah dicegah KPK.

“Pemeriksaan terkaitdengan lima pulau yang diker-jakan PT ASG, tapi juga adabeberapa anak perusahaanlain yang di bawah PT ASG,”tambah Yuyuk.

Hari ini KPK juga meme-riksa Direktur PT Muara Wise-

sa Samudera yang adalah anakperusahaan PT Agung Podo-moro Land Renaldi FreyarHawadi dan staf bagian opera-sional PT Muara Wisesa Suma-tera Winoto.

“Masih seputar prosesperizinan yang diperoleh pe-rusahaan-perusahaan itu.Kasusnya kan mengenaipembahasan Raperda, ituyang kita dalami lebih dulu,nanti akan ada pengem-bangan-pengembangan ter-masuk koordinasi denganKementerian LingkunganHidup itu masih akan kamipelajari,” ungkap Yuyuk.

Aguan adalah bos PTAgung Sedayu yang merupa-kan induk PT Kapuk NagaIndah, salah satu dari duapengembang yang sudahmendapat izin mereklamasiTeluk Jakarta. Perusahaan lainadalah PT Muara Wisesa Sa-mudera yang adalah anakperusahaan Agung Podo-moro.

PT Kapuk Naga Indahmendapat jatah reklamasilima pulau (pulau A, B. C, D,E) dengan luas 1.329 hektar,

sedangkan PT Muara WisesaSamudera mendapat jatahrekalamasi pulau G denganluas 161 hektar.

Izin pelaksanaan untuk PTKapuk Naga Indah diterbitkanpada 2012 pada era GubernurFauzi Bowo, sedangkan izinpelaksanaan untuk PT MuaraWisesa Samudera diterbitkanoleh Gubernur Basuki TjahajaPurnama pada Desember2014.

Dalam perkara ini, KPKmenetapkan Presiden DirekturPT Agung Podomoro ArieswanWidjaja dan Personal AssistentPT APL Trinanda Prihantorosebagai tersangka pemberisuap sebesar Rp2 miliar ke-pada Ketua Fraksi Partai Ge-rindra DPRD DKI JakartaMohamad Sanusi.

Sanusi terancam dikenaihukuman maksimal 20 tahunpenjara dan denda palingbanyak Rp1 miliar, sedangkanAriesman Widjaja dan Trinan-da Prihantoro terancam pida-na paling singkat 1 tahun danlama 5 tahun ditambah dendapaling sedikit Rp50 juta danpaling banyak Rp250 juta.

Kasus Suap Ranperda

KPK Usut PeranDirektur Agung Sedayu

JAKARTA (Waspada): Ko-misi IX DPR meminta penjela-san Menteri Kesehatan NilaFarid Moeloek, terkait denganstrategi dan kesiapan dalammenjalankan agenda yang ter-muat di dalam paket stimulusekonomi, dibidang kefarma-sian.

Yang intinya tentang ada-nya tekad untuk mengem-bangkan industri farmasi danjuga alat-alat kesehatan dalamnegeri.

“Kita ingin memperkuatkemandirian industri farmasidan industri alat-alat keseha-tan di dalam negeri,” ujar WakilKetua Komisi IX SyamsulBachri saat memimpin rapatkerja Komisi IX dengan Men-kes di Gedung DPR, Jakarta,Rabu (20/4).

Menurutnya, Komisi IXmemiliki catatan dimana saatini ada 206 industri farmasiyang menguasai 76 persenpasar domestik, namun diantara industri farmasi yangada di dalam negeri itu, 95persen bahan bakunya masih

impor. “Tentu hal ini menjadi

sesuatu yang rawan bagi keta-hanan farmasi kita, oleh kare-na itu Komisi IX meminta pen-jelasan Menkes, tentang ba-gaimana mengimplementa-sikan paket stimulus ekonomitersebut, khususnya terkaitdengan kemandirian di bidangfarmasi,” tambahnya.

Materi pembahasan lain-nya yakni terkait JaminanKesehatan Nasional ( JKN),

sebab dalam beberapa kalikunjungan ke berbagai dae-rah, Komisi IX DPR seringmenerima pertanyaan dariberbagai pihak, seperti DinasKesehatan dan petugas-pe-tugas rumah sakit, menyang-kut ketersediaan obat .

Sebab itu juga Komisi IXmempertanyakan masalahtersebut, agar bisa segera di-atasi sehingga program JKNbisa terus ditingkatkan keber-hasilannya, (aya/C)

Komisi IX Dorong PenguatanIndustri Farmasi Dalam Negeri

JAKARTA (Waspada): Pa-nitia Khusus (Pansus) Ran-cangan Undang-Undang(RUU) Paten DPR-RI meneri-ma kunjungan US Chamberof Commerce atau Kamar Da-gang Amerika Serikat.

Ketua Pansus RUU PatenJohn Kennedy Azis mengata-kan dalam kunjungan ini, USChamber of Commerce mem-berikan masukan terkait pem-bahasan RUU Paten yang saat

Pansus RUU Paten Terima Masukan Kamar Dagang ASini sedang dalam proses pem-bahasan di DPR.

“Ini merupakan kun-jungan balasan, karena dulukita juga pernah berkunjungkesana ketika Pansus RUUPaten melakukan kunjungankerja ke Washington DC.

Nah dalam konteks pem-bahasan RUU, mereka telahmemberikan masukan kepadakita terkait paten,” ujarnya saat menerima kunjungan

balasan Kamar Dagang Ame-rika Serikat. Selasa, (19/4) diGedung DPR RI, Jakarta.

Menurut John Kennedy,selama masukan yang diteri-ma itu tidak menguntungkanbagi Indonesia, bukan tidakmungkin untuk menolaknya.

“Sejauh masukan itu me-mang menguntungkan , yausulan mereka boleh sajadipertimbangkan dan dibahaslebih lanjut.

Karena bagaimanapun, RUU Paten ini adalah untukperbaikan kita semua. Agarterkait penelitian menjadilancar serta invensi yang ber-kembang,” jelasnya.

Dia pun menuturkan bah-wa pembahasan RUU Patenini adalah pembahasan ber-sama antara Pemerintah danDPR. Sehingga dalam proses-nya diputuskan melalui forumbersama. (aya/B)

JAKARTA (Antara) : KetuaDewan Perwakilan Rakyat(DPR) Ade Komarudin (Akom)meminta restu secara lang-sung kepada Wakil PresidenJusuf Kalla untuk mencalon-kan diri sebagai ketua umumPartai Golkar dan sekaligusmembantah isu iuran Rp20miliar yang mesti ditarik dariseorang calon bos partai ini.

“Kami tentu mohon ara-han dari beliau sebagai senior,dan tentu saya sebagai calonketua umum juga memohondoa restu kepada Wapres,” kataAde usai bertemu Wapres diJakarta.

Ad e d a t a n g b e r s a m adengan politikus Partai Golkaryang juga Ketua Komisi XI DPRRI Ahmadi Noor Supit.

Dia juga meluruskan ru-mor terkait iuran Rp20 miliardari calon ketua umum untukmembiayai Munaslub PartaiGolkar. “Tidak ada, sama sekalitidak ada pembicaraan soal

itu. Kami lebih banyak mem-bicarakan bagaimana partaiini ke depan menjadi lebihbaik,” tegas Ade.

JK menyatakan mendu-kung Ade mencalonkan diridan menyebut Ade memilikipeluang baik untuk memim-pin Golkar.

“Semua punya peluangyang baik, yang bersih, yangakan membawa Golkar ke de-pan, yang tidak membahaya-kan Golkar dan tidak ada ma-salah-masalah hukum. Sayakatakan semua (peluangnya)besar, artinya Ade juga tentu-nya kan,” ucap JK di Jakarta,Rabu (20/4).

Pertemuan para politisiPartai Golkar dengan JK iniberlangsung selama lebih darisatu jam. “Kami membicara-kan baik pandangan kami per-sonal masing-masing, jugapandangan Pemerintah danDPR terkait masalah-masalahpolitik,” tutur JK.

Minta Restu JK, AkomTepis Mahar Rp20 Miliar

PT AstraDaihatsu Motor

(ADM)mengembangkan

Astra Daihatsu Aylasebagai kendaraanyang sangat cocok

dengan karakteristikdemografi

masyarakatIndonesia.

Astra Daihatsu Aylamemiliki sejumlah ke-unggulan.Penampilannyamodern dengan fasilitaslengkap di kelasnya.UkuranAyla kompak, sehinggalincah bermanuver, irit bahan bakar,dan efisien meng-gunakan lahan parkir.Ayla memiliki kabin lega menampung5 penumpang dengan nyaman termasuk bagasi.Groundclearance Ayla tinggi,membuatnya mudah melewati berbagaikondisi jalan di Indonesia.Biaya perawatan yang terjangkaumenjadikan Ayla sebagai favorit mobil perdana masyarakatIndonesia.

Ayla menggunakanmesin 1KR-DE bervolume998 cc, dengan 3 silinder 12katup, dengan teknologiDOHC (Double Over HeadCamshaft) yang terbilangandal dikelasnya. Ayla hadirdengan Type D, D+, M, M-S p o r t y, X d a n X - E l e -gant.Kecuali Tipe D, Aylamemil iki dua pi l ihantransmisi, yaitu manual 5-percepatan dan otomatis4-percepatan. Berbagaipilihan warna tersedia,yaitu putih, hitam, silver metallic untuk semua tipe dan warnabiru, abu-abu, merah untuk tipe M dan X.

Kenyamanan

Ayla memiliki fasilitas meter cluster pada tipe M dan X,lengkap dengan tacho meter, ECO indicator, dan multi in-formation display membuat pengendara mengemudikannyasesuai metode eco driving.Pada Ayla tipe M dan X, adatambahan speaker di belakang.Pada Ayla tipe D+, M danX, memiliki fasilitas power window dan molded door trim,baik pada pintu depan maupun belakang.

Keamanan

Ayla tipe X (manual danotomatis) memiliki fasilitas dualSRS Airbag pada posisi pengemudi dan penumpang depan.Fitur tersebut berfungsi melindungi keduanya darikemungkinan terjadinya benturan dengan setir mobil danpanel dasbor.Ayla Airbag dilengkapi fitur body reinforce-ment, dan side impact beam untuk melindungi penumpangjika ada benturan dari berbagai sisi.

Kepuasan

Beberapa pengguna Daihatsu Ayla berbagi pengalaman

Ayla Sahabat Seru

selama menggunakannya.”Daihatsu Ayla adalah city caryang mampu menempuh perjalanan antar kota, Jakarta –Palembang sejauh 594 kilometer dengan lancar tanpakeluhan” ujar Yono Maulana salah satu pengguna Ayla danpengurus klub Daihatsu Ayla Indonesia (DAI).

“Bahkan dalam per-jalanan mudik pulangkampung ke Jawa Tengah,saat melewati daerah ban-jir, Ayla tetap dapat berjalanmeskipun harus melewatigenangan banjir yangcukup dalam untuk ukurancity car,” tambah AriesPratama, pengurus DAIlainnya.

Dio Pratama, pria asalTasikmalaya, membeli AylaType X-Elegant sebagaimobil perdananya awaltahun ini karena tertarik

dengan desain interior eksterior serta kelengkapan fiturnya.Konsumsi bahan bakar yang irit didukung dengan fitur ecoindicator membuatnya merasa nyaman untuk bepergiankemana saja, sebagai anak muda dengan keluarga kecil.(ADV)

AYLA Sahabat seru untuk Anda yang berjiwa Seru

AYLA Semakin Aman dengan dilengkapi Dual SRS Airbag

A3

Page 4: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADAWASPADA 1 CM Rp. 22.000

2 CM Rp. 33.000 8 CM Rp. 137.5004 CM Rp. 55.0006 CM x 8,5 CM Rp. 165.000

6 CM Rp. 121.0003 CM Rp. 44.000

Iklan Mini

Kamis, 21 April 2016

TRAVEL

PENGOBATAN

AUTOMOTIVE

TERCECER

INFO LEBIH LANJUT HUBUNGI: 085275566555, 085221777555, 087869956555

AZIZI AZIZI AZIZI AZIZI AZIZI TTTTTOUR & OUR & OUR & OUR & OUR & TRATRATRATRATRAVELVELVELVELVEL HAJI & UMROH SERVICE

IZIN HAJI: NO. D.88/THN. 2014IZIN UMROH: 420 / THN 2013, PROVIDER VISA PIN NO. 325

KANTOR PUSAT : Jl. Sutomo Ujung No. 102B Medan Telp. 061 - 6643024, Fax. 061 - 6640250

AZIZI AZIZI AZIZI AZIZI AZIZI TTTTTOUR & OUR & OUR & OUR & OUR & TRATRATRATRATRAVELVELVELVELVEL HAJI & UMROH SERVICE

IZIN HAJI: NO. D.88/THN. 2014IZIN UMROH: 420 / THN 2013, PROVIDER VISA PIN NO. 325

KANTOR PUSAT : Jl. Sutomo Ujung No. 102B Medan Telp. 061 - 6643024, Fax. 061 - 6640250

INFO LEBIH LANJUT HUBUNGI: 085275566555, 085221777555, 087869956555

PROMO UMROHRAMADHAN THN 2016

1. AWAL 09 HARI Rp. 20 JT2. AWAL 12 HARI Rp. 23 JT3. AKHIR 12 HARI Rp. 28 JT4. FULL 30 HARI Rp. 33 JT

JADWA BERANGKAT MULAITGL. 6 JUNI 2016

QUOTA TERBATAS...!!!CATATAN:1. PENDAFTARAN S/D 30 APRIL 20162. HARGA BELUM TERMASUK ADM RP. 1 JT3. START KNO TO KNO KNO / CGK TO CGK4. SYARAT & KETENTUAN BERLAKU

PROMO HAJI THN 20161.PAKET $ 8500

TERBATAS UTK 50 SEAT(HOTEL MADINAH 4* & MEKKAH 5*)

2.PAKET $ 6500SEAT TIDAK TERBATAS, KHUSUSUTK JEMAAH LAKI-LAKI USIADIBAWAH 55 THN SAAT BERANGKAT(HOTEL MADINAH & MEKKAH 3*)

CATATAN:1. PENDAFTARAN S/D 30 APRIL 2016

KEBERANGKATAN HAJI AGUSTUS 20162. HARGA BELUM TERMASUK ADM Rp. 5 JT3. MENDAFTAR KOLEKTIF 20 ORANG FREE 1 ORANG4. SYARAT & KETENTUAN BERLAKU

PROMO UMROHRAJAB SYA’BAN 2016

PAKET 11 - 12 HARI

HARGARp. 18,5 JT

JADWAL BERANGKATTGL. 05 & 18 MEI ‘16

TERBATAS HANYA UNTUK 65 SEAT

CATATAN :1. PENDAFTARAN TGL. 01 S/D 30 APR 20162.HARGA ALL IN KNO TO KNO /CGK TO CGK3.SYARAT & KETENTUAN BERLAKU

PROMO UMROHAKHIR TAHUN 2016 &

AWAL TAHUN 20171. 09 HARI RP. 17,5 JT2. 12 HARI RP. 18,5 JT3. 15 HARI RP. 19,5 JT4. 20 HARI RP. 23,5 JT5. UMROH + TURKEY RP. 26 JT6. UMROH + CAIRO RP. 26 JT7. UMROH + DUBAI RP. 26 JT

JADWAL BERANGKATGEL. 1 : 15 NOV - 15 DES 2016GEL. 2 : 15 JAN - 15 FEB 2017

QUOTA TERBATAS ...!!!C A T A T A N :C A T A T A N :C A T A T A N :C A T A T A N :C A T A T A N :1. HARGA BERLAKU MULAI 15 APRIL S/D 31 JULI ‘162. HARGA ALL IN KNO TO KNO / CGK TO CGK3. HARGA UNTUK 4 ORG / KAMAR4. KHUSUS UMROH PLUS JADWAL BERANGKAT BULAN JANUARI 20175. SYARAT & KETENTUAN BERLAKU

LOWONGAN KERJA

WASPADA

PERABOT

ASTRA DAIHATSU – 100% BARUGreat Xenia DP 8 JutaanAyla Dp 10 JutaanPick Up DP 8 JutaanTerima tukar tambah – Berhadiah !!Hub : Dedisyah 081260244494

175229

ASTRA DAIHATSU BINJAIJl. Soekarno Hatta No. 13

(Depan Tugu Binjai)

- Great New Xenia 1300cc, AC, Double Blower. CD, MP3, USB, Tarikan Belakang DP 10.590.000

- Ayla DP 9.467.000 ang. 2.846.000- GM Pick Up Angs. 3. 017 000- Terios DP 23.044.000 Hub. - 0821 6577 6040 - 061 734 9000

BU, TOYOTA Kijang ‘G’ Thn 94 (SOHT)Wrn Hitam, BK Medan, Mulus Lengkap,Hub : 0852.0750.2929

124762

MITSUBISHI PROMOPT. SUMATERA BERLIAN MEDANALL New Pajero : Dakar & ExceedHitam , putih, silver. Hadiah kaca filmV-kool. Ready stock : L 300PU, Colt Diesel,Fuso. Hub : PANTO. 0811 657 2626

175501

SUZUKI Promo ! Cukup byr 1 Jtbawa pulang mobil Suzuki AllNew Ertiga, Dreza, Wagon R, APVArena / P. Up, Swift, Carry P. Up,Ciaz, Celerio. Angs ringan, prosescpt, full discount, jujur, berkas bsdibantu. Hub : 081376452268

175557

TEMPAHAN MURAH- Lemar i Pakaian 3 P in tu

Sungkai as l i R p . 1 . 8 0 0 . 0 0 0- Kitchen Set Atas Bawah

Sungkai asli permeter R p . 1 . 7 5 0 . 0 0 0- S o f a t a m u s e t s a l e R p . 1 . 5 0 0 . 0 0 0- Sp r ingbed 6 kk

garans i per 10 thn R p . 1 . 2 5 0 . 0 0 0- Meja Cafe dan Kursi Cafe Kayu

p e r s e t R p . 1 . 0 0 0 . 0 0 0Hub.061-6616802, 6618116, 085100 532188

KESEMPATAN BERKARIRKami Perusahaan Swasta Nasionalmembutuhkan SDM muda yangterampil untuk posisi sbb :

1.SITE ENGINEER2.LOGISTIK PROYEK

Dengan kualifikasi sbb :- Pria- Pendidikan min D3 Teknik Sipil/ Bangunan (1)- Pendidikan min tamatan SMU (2)- Menguasai MS Project, Autocad (1)- Mampu membuat RAB & Perencanaan kerja (1)- Menguasai gambar kerja (1)- Bersedia di tempatkan diluar kota (1,2)- Menguasai MS Office (1,2)- Diutamakan yang berpengalaman di bidangnya- Rajin, jujur, teliti, disiplin dan bertanggung jawab- Memiliki motivasi tinggi untuk bekerja- Cantumkan gaji yang di kehendaki

Jika anda berminat dan memenuhi kriteriadi atas, silahkan kirimkan Surat Lamaranlengkap ke Jl. Thamrin No. 2B simpangJl. Sena dekat Indosat Medan palinglambat tanggal 23/04/2016

124761

TERCECER Surat Tanah AtasNama NURHAMIMAH SRG.No Surat : 155/JKR/SECT/SK/1964. Tercecer disekitarJl. Aksara / Sukaramai

175564

SURAT TANAH TERCECERNo : 593.21/38/SKT/III/2006Nama : HANDOYOUmur : 48 TahunPekerjaan : TNI-ADBangsa / Agama :Indonesia / IslamAlamat : Asrama Widuri No.262 II Kel Hario Sari II Medan

175574

TERCECERSurat Keterangan TanahAdministrator PelabuhanBelawan. No : PB/10.30/37/13/78. AN Rami Sitompul yg terletakdi Blok 13 Ujung, Lingk 2 Kel.Belawan Sicanang, Kec. MDN-BLW. No Kapling : 0644 ukuran9 x 2 (1 Kapling) 175572

Dpt Diperoleh di Sumatera - Aceh

Hub: (061) 7364920 - 7323590

WASIRIWasiri berani menjamin kesembuhan tuntasambeien/wasir anda. Sangat berkhasiat dan cepatmenghilangkan ambeien. Wasir yang menonjolmaupun yang tumbuh di dalam. Redakan rasasakit, perih dan menghentikan pendarahan waktubuang air besar, mencegah infeksi dan panasdalam serta melancarkan buang air besar.

(Untuk Ambeien)

JASA

PRS MULTIFINANCEDana Cepat, Bpkb semua tahun

-Proses cepat-Pinjam 1 bulan-Jangka panjang

081375765552, 0617878234Jl. B.Katamso No 440Sp Pelangi

124649

PT MULTAZAM WISATA AGUNGTOUR TRAV – TICKETING – DOMESTIC – INTERNATIONAL

JL. Titi Papan / Pertahanan No. 10 Sei Sikambing D Medan Petisah 20119Sumatera Utara Telp. 061-4576116 / 4512319 Hp. 0812.6495.8456 / 0813.6137.2321

Perwakilan : - Jl. K.L. Yos Sudarso No. 24 Q Pulo Brayan Medan 0812 6076 922- Jl. Bromo No. 54 A Medan HP. 0812 6005 943

=====================================================================================

U M R O H DI B U L A N R A M A D H A N B A G A I K A N H A J IBERSAMA MULTAZAM LEBIH AMAN – LEBIH NYAMAN – LEBIH BERPENGALAMAN (25 THN)

1. UMROH LANGSUNG MADINAH 9 MEI USD.1800 (RP. 23.500.000)2. UMROH VIA – KUALA LUMPUR 20 MEI USD.1750 (RP. 23.000.000)3. UMROH BULAN DES 2016 / JAN USD.1550 (RP. 20.000.000)5. UMROH AWAL RAMADHAN USD.2000 (RP.26.500.000)

PERWAKILAN MULTAZAM WISATA AGUNG (MWA)

1. PADANG : Hp. 0813.7696.4857 6. SOLOK : Hp. 0813.7428.5323 / 0813.7458.08052. P.SIDEMPUAN : Hp. 0823.6604.8445 7. PEKAN BARU : Hp. 0813.7017.15083. BATU BARA : Hp. 0812.8227.4325 8. BOGOR : Hp. 0878.7819.26244. BANDA ACEH : Hp. 0812.6900.197 9. BANDUNG : Hp.0813.1041.46295. SABANG : Hp. 0852.6072.4940 10. BANTEN : Hp. 0896.5848.9087

SPAREPART

WC TUMPAT/ SAL. AIR

845.8996845.8996845.8996845.8996845.89960 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 10 8 1 2 . 6 3 1 . 6 6 3 1Bergaransi/ Jl.Kpt. Muslim

MEMILIH AGEN UMROH& HAJI YANG TEPAT

1. Mencermati aspek legalitas travel

2. Track record (catatan perjalanan travel)

3. Perhatikan harga yang ditawarkan

4. Mekanisme pembayaran

5. Cermati fasilitas yang diberikan

PROPERTI

DIJUAL RUMAH &KOS - KOSAN1 Unit rumah tempat tinggal & 30 kamar kos - kos-an.Fasilitas AC, TV, Spring bed, Full Keramik, Lemari,Luas Tanah 1.070 m, LB= 1.500m.Lokasi strategis pinggir jalan. Yang bersediaHub. Langsung: 0812 6340 7103 (Rizal) 0812 6411 3598 (Thomas) TP

DIJUAL TANAHJl. Tuar Amplas Dekat dgnJl. Panglima Denai &Dekat ke Jl. SM. Raja. Uk.6 x 12 = ada 4 unit. HargaRp 94.000.000, Biayasurat² dibagi 2.Hub : 08126051602

175499

DIJUAL RUKO GANDENG2 unit ruko gandeng 3 Tkt siaphuni + usaha bengkel di Jln.Letda Sujono Simp. MandalaMedan. Hub 085101799777

175566

ATAP & DINDING EURODEKALUMINIUM ZINC - AZ - 150

P R O D U K S I :P R O D U K S I :P R O D U K S I :P R O D U K S I :P R O D U K S I :

PT. REZEKI PRIMA JAYA ABADIJl. Sutomo No. 436 Medan 20231

(samping Bank Maspion)Telp. (061) 452.2588 - 415.7504 - 455.7204 - 455.7194

Fax. (061) 415.7504 SUMUT - INDONESIA

PAGAR EUROGALVANIS

EUROMESHBAJA U-50 K O L O M P R A K T I S

EURO

BAJA U-50 -SIAP PAKAI -

LEBIH PRAKTIS & HEMAT -DARI BESI BETON

R

R

R

MATERIAL

Iklankan Produk Anda Disini...!!Iklan Murah & Berkualitas

Raih Sukses Bersama Kami...

MINI & EFEKTIFIKLANKAN PRODUK ANDA

E-mail: [email protected]

Kirim Format Iklan AndaDalam Bentuk JPEG Atau Ai

Ingin Rumah AndaCepat Terjual?Pasang iklan di

HarianWASPADA

SENIN - JUMAT08.00 - 16.30SABTU: 09.00 - 16.00* Minggu & Hari Libur Nasional (Tutup)

PENDIDIKAN

DAIHATSU Hiline 4 x 4 Pick Up th 2000,BK, Biru, AC, DVD. Siap pakai, bancangkul baru. Hrg 118 Jt. Hub 081269172436

175584

Dijual Mobil ToyotaRush 2008. Wrna biru,mesin sehat, kondisisehat. Hrg 130 Jt net.Bagi yg seriusHub. 081396651874

175589

Mits L-300 Box alm th 2010, BK,mls, terawat. Hrg 106 Jt.Hub 081361614449

175584

TELAH TERCECERBPKB asli No: H-02827836-B, NoPol BB 1272LF. An . Ayub HAS IBUAN FA/-ODPSibualbuali. Jln. Sutan Soripada Mulia, GgMelati 13, Kel. Tano Bato. Kota P.Sidimpuan.Bagi yang menemukan harap di kembalikanke alamat diatas atau hubungi GunturBatubara di 085275107326

00001

TERCECER / HILANG1 (satu) Berkas Surat Tanah/Sertifikat Tanah No 110AN Alm. Sarkam tertanggal10 Maret 1982. Luas tanah382 m². terletak di Jln. Karyasari Gg. Dame No. 9 Kel.Pangkalan Mansyhur Kec.Medan Johor

175590

TERCECER 1 BUKU BPKB.A N . M y r d a l l S E . N o R a n g k a :MHBG1CG1F8J013607. No Mesin :HR15-919464A. Hub. 085211628464

175593

TERCECER STUK BK 1749 GJ. Nouji MDN 00019B. AN PT. RMC.Alamat Medan. Merk Daihatsu

175591

TELAH TERCECERBPKB sepeda motor hondaAN Minerlina Sinaga BK 6581UH di daerah Jl. Sei DeliBelakang Medan.Hub.081396254912

175592

A4

Page 5: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016 Luar Negeri

NEW YORK, AS (Waspada): Hillary Clintonmenang besar di pemilihan pendahuluan NegaraBagian New York, Selasa (19/4) waktu setempat,dengan menggilas saingan terdekatnya darisesama Partai Demokrat, Bernie Sanders.

AS bulan ini, termasuk diPennsylvania yang memiliki189 delegasi.

“Perlombaan untuk nomi-nasi Partai Demokrat menujuakhir, dan kemenangan sudahdi depan mata,” kata Clinton,diiringi sorak sorai para pen-dukungnya di sebuah hotel diManhattan.

“Warga New York, kalianselalu mendukung saya dansaya akan selalu mendukungkalian. Hari ini saya berhasilmenang dan saya sangatberterima kasih,” ujar Clintonlagi.

Setelah hasil pemilihan

Senator New York periode2001-2009 ini membuat San-ders jauh tertinggal dalampengumpulan delegasi.

Clinton menambah 104delegasi pada pemilihan terse-but dengan raihan 57.5% sua-ra, sedangkan Sanders hanyameraih 42.5%. Sehingga secarakeseluruhan Clinton telahmendulang 1.862 delegasi.

Mantan ibu negara AS itu me-merlukan 521 delegasi lagi un-tuk menjadi kandidat presidenAS dari Partai Demokrat.

Kemenangan Clinton kaliini memupuskan harapanSanders dan memusnahkankesempatannya untuk mere-but nominasi di sisa pemu-ngutan suara primer di limanegara bagian wilayah utara

Pilpres AS

Clinton Menang Besar Di New York

JUTAAN gempa bumi ter-jadi di dunia setiap tahunnya.Namun demikian, tidak se-mua bisa kita rasakan, karenatergolong kecil, demikian la-poran Badan Survei GeologiAmerika Serikat (USGS).

Akan tetapi, tiga gempayang terjadi di Jepang danEkuador, Kamis (14/4) hinggaSabtu (16/4) lalu, telah mena-rik perhatian banyak pihak,karena efeknya yang sangatdahsyat dan menimbulkanbanyak kehancuran.

Berikut 5 hal yang perlukita ketahui tentang gempayang terjadi di kedua tersebut.

1. Apakah gempa di Ekua-dor dan jepang berhubungan?

Untuk saat ini masih terla-lu dini untuk mengetahuinya,ujar Paul Caruso, ahli geofisikadari USGS.

“Saat ini masih terlalu dini,baru tiga hari berlalu. Peneli-tian lanjutan belum dilakukanapakah gempa di kedua nega-ra berkaitan atau tidak,” ujarCaruso pada Senin (18/4).

“Biasanya, kami rasa gem-pa tidak berhubungan jika di-pisahkan jarak oleh samudra,tapi masih berhubungandalam jalur Cincin Api Pasifik”tambahnya. Namun demi-kian, saat ini sedang dilakukanpenelitian tentang ‘pemicujarak jauh’. Penelitian yangdilakukan untuk meneliti apa-kah sebuah gempa besar da-pat memicu gempa lainnyadalam jarak jauh. Sebagaiperbandingan, jarak antaraJepang-Ekuador adalah 15.445kilometer.

2. Bagaimana denganCincin Api?

Kedua gempa terjadi disepanjang jalur Cincin Api.Cincin Api, menurut NationalGeographic Society (NGS),adalah sebuah garis penghu-bung pegunungan api aktifyang menimbulkan aktifikasseismik dan gempa di sepan-jang pinggiran SamuderaPasifik.

Kedua gempa di Jepangdan Ekuador ini tampaknyasebagai sebuah ketidaksenga-jaan. Namun, mayoritas gem-pa yang terjadi di seluruh du-nia (sekitar 90%) terjadi di dae-rah cincin api tersebut, laporNGS.

3. bagaimana perbedaankekuatan gempa Jepang danEkuador?

Gempa yang terjadi diEkuador berkekuatan 16 kali

pendahuluan di New Yorkdiumumkan, Clinton danSanders akan bertarung di 16negara bagian selama duabulan ke depan.

Sementara itu, di kubu Par-tai Republik, Donald Trumpmemenangi pemilihan penda-huluan.

Meski banyak kecamanwarga New York yang diarah-kan kepadanya, Trump berha-sil memperoleh hampir 60%dari 85% suara yang masuk.

“ O r a n g - o r a n g y a n gmengenal saya dengan baik,para warga New York, kalianmenakjubkan. Luar biasa

lebih besar dari gempa yangterjadi di Jepang, lapor USGS.

Ekuador diguncang gem-pa berkekuatan 7,8 skala Rich-ter, sementara Jepang 7,0 SR.

4. Apakah gempa Ekuadormerupakan yang terkuat?

Tidak, pada 31 Januari1906, gempa berkekuatan 8,8SR yang berpusat di lepaspantai Ekuador dan Kolombiamengakibatkan banyak ke-hancuran dan menyebabkantsunami yang menewaskan500-1.000 orang.

Pada 14 Mei 1942, gempaberkekuatan 7,8 SR terjadi 45km sebelah selatan dari lokasigempa yang terjadi Sabtu lalu.Gempa yang terjadi teralhir

Gempa Jepang Dan Ekuador Berkaitan

Peta Cincin Api PasifikAP

JALANAN yang rusak berat di Kota Chacras, Ekuador, akibatgempa 7,8 SR di sepanjang Pantai Pasifik Sabtu (16/4) lalu.

merupakan gempa paling me-matikan yang mengguncangEkuador sejak Maret 1987.Korban gempa saat itu men-capai lebih dari 1.000 orang,lapor USGS.

5. Seberapa sering gempaberkekuatan dahsyat terjadi?

Menurut informasi yangdihimpun USGS dalam 1dekade, gempa berkekuatanantara 7,0 hingga 7,9 SR terjadisekitar 15 kali pertahun. Smen-tara gempa terbesar, berke-kuatan di atas 8 SR, terjadisetahun sekali.

Gempa 6,1 SR kembaliguncang Ekuador

Ekuador kembali digun-cang gempa berkekuatan 6,1

SR dari lepas pantai. BadanSurvei Geologi Amerika Serikat(USGS) melaporkan bahwapusat gempa 15 mil di sebelahbarat Kota Muisne pada Rabu(20/4) pukul 3.33 waktu setem-pat.

Hingga saat ini belumdilaporkan adanya kerusakanlanjutan dan korban jiwa.

Jumlah korban tewas aki-bat gempa bumi Ekuadorterus bertambah. HinggaRabu, bencana itu tercatattelah merenggut 525 nyawadan melukai lebih dari 4 ribuorang.

Ribuan korban selamatterpaksa tinggal di penam-pungan karena kehilangan

tempat tinggal. Selain persoa-lan tempat tinggal, para kor-ban pun dihadapkan denganproblem air bersih dan me-nyebarnya wabah penyakit.

Sejauh ini, The World FoodProgramme and Oxfam telahm e n g i r i m k a n b a n t u a npangan sambil menunggupengiriman bantuan besardari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Wakil Menteri Dalam Ne-geri Ekuador Diego Fuentesmenyebutkan, 2.000 orangdilaporkan hilang sejak gempaterjadi. Dia menyebutkan, darijumlah itu, baru 300 orangyang ditemukan. (CNN/TheIndependent/And)

AP

KANDIDAT bakal calon presiden Amerika Serikat dari Partai Demokrat, Hillary Clinton,melepaskan kegembiraan di hadapan para pendukungnya setelah memenangi pemilihan primerdi Negara bagian New York, Selasa (19/4).

ketika mereka memberi suarasebanyak ini,” kata Trumpdalam pidato di Trump Tower,Manhattan, Kota New York.

Jumlah delegasi yang akandiperolehnya dalam rangkaianpemilihan pendahuluan,menurut Trump, bakal me-lampaui perkiraan siapa-pun.

Sampai saat ini, Trumptelah mengantongi dukungandari 840 delegasi atau kurang397 delegasi untuk mempe-roleh predikat sebagai ‘kandi-dat presiden AS dari PartaiRepublik’.(The Independent/BBC/And)

L O S A N G E L E S , A S(Waspada): Vokalis Guns N’Roses, Axl Rose, akan berga-bung dengan band AC/DC,untuk menggantikan BrianJohnson, yang mengalami ma-salah kesehatan dalam tur du-nia bertajuk ‘Rock of Bust’.

Seperti dilansir lamanMetal Injection Minggu (17/4) Axl akan menggantikanJohnson untuk menyelesaikansisa jadwal tur sepanjang 2016.

Dalam pernyataan di la-man resminya, disebutkan,dokter menyarankan agarJohnson segera menghentikantur atau kehilangan pendenga-rannya sama sekali.

“Kami memahami, meng-hormati, dan mendukung ke-putusan Brian untuk menye-lamatkan pendengarannya,”demikian pernyataan bandtesebut.

AC/DC juga berterimakasih kepada Johnson ataskontribusi serta dedikasinyakepada karya-karya musik

Perusahaan Merugi

CEO MAS MundurKUALA LUMPUR, Malaysia (Waspada): Setelah meng-

alami kerugian keuangan sejak bencana jatuhnya pesawatpada 2014 lalu, Chief Executive Officer (CEO) MalaysiaAirlines (MAS) Christoph Mueller mengundurkan diri.

Seperti dilansir BBC, Rabu (20/4), langkah itu dilakukanMueller kurang dari setahun setelah ia memimpin upayareorganisasi maskapai nasional Malaysia tersebut.

Sebelum insiden jatuhnya 2 pesawat, MAS juga sebe-narnya telah mengalami kerugian keuangan yang besar.

Puncak bencana MAS adalah dengan jatuhnya pesa-wat MH370 yang menghilang dalam perjalanan dari KualaLumpur tujuan Beijing. Tiongkok. Pesawat lainnya, MH17,ditembak jatuh oleh milisi pro-Rusia di Ukraina timur.

Alasan lainnya bagi Mueller mundur adalah untuk‘mengubah kehidupan pribadi’. “Kami sangat kecewakehilangan Christoph (Mueller) sebagai CEO, tetapi kamisepenuhnya memahami alasan dan menghormatikebutuhannya untuk melakukan hal ini,” kata ChairmanMAS, Md Nor Yusof.

Mueller masih akan terus menjalankan tugasnyasampai September 2016 dan akan tetap sebagai direkturnon-eksekutif. Operator MAS sudah mulai untuk mencariCEO baru dan mengatakan sedang mempertimbangkanbeberapa kandidat internal dan eksternal.

Dikatakan, Mueller telah membentuk tim manajemenyang kuat yang akan menjadi dasar untuk rotasi yangsukses. (BBC/And)

Getty Images

ANGUS Young, gitaris AC/DC, tampil bersama Guns N’ Rosesdi Coachella Valley Music and Arts Festival, California, AS, Minggu(17/4).

Axl Rose Jadi Vokalis AC/DC

mereka selama ini.J o h n s o n b e r g a b u n g

dengan AC/DC pada 1980, se-telah kematian vokalis BonScott. Album pertama AC/DC

bersama Johnson, Back toBack, menjadi rekaman palinglaris band tersebut dan diang-gap sebagai salah satu karyaklasik band rock. (MI/And)

NEW DELHI, India (AP):Sehari setelah jaksa agungmuda India mengatakan kepa-da Mahkamah Agus bahwapihaknya tidak akan memintakembali berlian Koh-i-Noor106 karat, yang termasuk di an-tara permata yang menghiasimahkota Inggris, pemerintahIndia berbalik dan mengata-kan pihaknya akan mengupa-yakan agar permata tersebutdikembalikan.

Jaksa agung muda IndiaSenin (18/4) mengatakan Ing-gris tidak perlu mengembali-kan berlian itu, karena perma-ta itu diberikan secara sukarelakepada Inggris pada pertenga-han abad ke 19 oleh keluargaMaharaja Punjab Ranjit Singhdan “bukan dicuri atau diram-pas oleh penguasa Inggris.”

Pernyataan itu mengejut-kan setelah puluhan tahun di-tuntut agar berlian itu dikem-balikan. Bagi warga India,hilangnya Koh-i-Noor adalahsimbol tunduknya India dibawah kekuasaan koloni Ing-gris, dan pengembaliannyadipandang sebagai bagian daripembayaran ganti rugi ataseksploitasi ekonomi selamaberabad lamanya.

Tapi, Selasa (19/4) malam,Kementrian Kebudayaanmengeluarkan pernyataan

bahwa pemerintah India akanmelakukan segala usaha untukmengembalikan permata itu.

Pengadilan itu menyi-dangkan petisi yang diajukankelompok hak yang memintanegara itu mengupayakanpengembalian berlian itu.

Pengadilan dipimpin duahakim mengatakan, pihaknyatidak ingin mengeluarkan ke-putusan yang akan memper-sulit usaha pengembalian per-mata itu atau harta lain yangdulu dimiliki India. Berlian itudipamerkan di Tower of Lon-don, dan tersusun di antara

permata yang menghiasimahkota Ibu Suri Inggris.

Koh-i-Noor, yang artinya‘Gunung Cahaya’, ditemukandi pertambangan Golcondayang sekarang menjadi negarabagian Andhra Pradesh.Berlian besar tak berwarna itukemudian berpindah tanganantara pangeran Mughal, ten-tara Iran, penguasa Afghanis-tan dan maharaja Punjab se-belum diberikan kepada Peru-sahaan India Timur tahun1849, yang kemudian mena-warkannya kepada ratu Inggrissaat itu. (m23/AP)

AP

INILAH mahkota Ibu Suri Inggris, yang menyematkan berlianKoh-i-noor di antara permata yang menghiasinya.

India Minta KembaliPermata Mahkota Dari Inggris

K A B U L , A f g a n i s t a n(Waspada): Jumlah korbantewas dalam serangan bombunuh diri dan kontak senjatadi pusat Kota Kabul Selasa (19/4) lalu meningkat dua kali lipatdari data terakhir.

Kantor Berita AFP, Rabu(20/4), menyebut korbantewas tercatat mencapai 64orang.

Dengan demikian, se-rangan Taliban ini menjadi

yang paling mematikan dalambeberapa tahun terakhir diKabul.

“Dengan penuh duka,kami mengumumkan sudahada 64 korban tewas dan 347terluka dalam serangan ke-marin. Sebagian besar darimereka adalah warga sipil,”kata juru bicara KementerianSediq Sediqqi kepada media.

Dalam berita awal disebut-kan, kelompok Taliban me-

nyerang kantor utama badankeamanan Afganistan diKabul, Selasa.

Serangan ini merupakanyang pertama, setelah sebe-lumnya Taliban mendeklara-sikan niat untuk melakukanlangkah ofensif musim semi.

“Kami akan membalassetiap tetes darah yang tertum-pah,” kata Presiden AfganistanAshraf Ghani di akun Twitter-nya. (AFP/And)

Korban Tewas Di Kabul Jadi 64 Orang

B R U S S E L S , B e l g i a(Waspada): Kepala KebijakanUrusan Luar Negeri Uni Eropa(UE) Federica Mogherini, Sela-sa (19/4), menekankan bahwaUE tidak mengakui kedaulatanIsrael atas Dataran TinggiGolan.

Mogherini mematahkanpernyataan Perdana MenteriIsrael Benjamin Netanyahuyang menegaskan bahwaDataran Tinggi Golan adalahmilik Israel. Wilayah yang tidakakan ia serahkan pada Syria.

“UE mengakui Israel sesuaiperbatasan pra tahun 1967-nya, apa pun klaim pemerin-

tah (Israel) terkait daerah lain,sampai dengan penyelesaianakhir disimpulkan,” kata Mog-herini.

“Ini adalah posisi konsoli-dasi umum UE dan negara-negara anggotanya,” tambahMogherini.

Pernyataan UE itu disam-paikan Mogherini menjelangpertemuan di Brussels, Bel-gia, yang diikuti lembaga do-nor internasional dalam rang-ka mendukung perekonomianPalestina.

Sebelumnya, dalam perte-muan dengan para menteridan pejabat tinggi Israel, Ming-

gu (17/4), Netanyahu, mene-gaskan, wilayah Dataran Ting-gi Golan (Golan Heights)yang dianeksasi Israel, akantetap dimiliki Israel selamanya.

“Dataran Tinggi Golanakan tetap berada di tanganIsrael selamanya,” kata Neta-nyahu ketika ia membukasidang kabinet pertamanya diwilayah itu.

“Israel tak akan menarikdiri dari dataran tinggi Golan,”kata Netanyahu lagi dalamseruan yang disebarluaskanmelalu siaran radio setempat.

Sejumlah media di Israelmenyebutkan, Netanyahumerencanakan sidang kabinetdi kawasan itu, sebagai tang-gapan atas spekulasi yang me-nyebut Israel tengah dalam te-kanan untuk mengembalikanGolan.

Hal itu sebagai bagian darikesepakatan damai antarakedua negara.

Bashar al-Jaafari, Duta Be-sar Syria untuk PBB, menge-cam Israel melakukan ‘provo-kasi yang tidak bertanggungjawab’.

Israel merebut area seluas1.200 kilometer persegi di Da-taran Tinggi Golan dari Syriadalam Perang Enam Hari pada1967 dan kemudian mencap-loknya.

Langkah Israel itu tidakpernah diakui oleh masyarakatinternasional. (AFP/And)

UE Tidak Akui Kedaulatan IsraelDi Dataran Tinggi Golan

Polisi Geledah RumahsakitJual Bayi Rp18 Juta

GWAILOR, India (Waspada): Satu rumahsakit membujukwanita yang ingin menggugurkan kandungannya agarmelahirkan bayi tersebut sehingga pihak rumahsakit bisamenjualnya seharga 1.400 dollar (setara Rp 18 juta) kepadapasangan yang tidak punya anak.

‘Ternak bayi’ mengejutkan itu terjadi di Rumahsakit Palashyang berisi 30 tempat tidur di distrik Gwailor, India. Dua diantara bayi yang sudah dijual itu berhasil diselamatkan polisi.

Prateek Kumar, dari lembaga penanggulangan kriminal,mengatakan kepada Times of India Senin (18/4) “Tiga bayi lagitelah dijual kepada pasangan tidak punya anak di Uttar Pradeshdan Chattisgarh.”

Manajer rumahsakit Arun Bhadoria ditangkap dan menga-takan beberapa agen di wilayah Chambal membawa gadis-gadis yang tidak menginginkan kehamilannya.

Satu penyelidikan dilakukan ketika dia tidak bisa menye-butkan di mana dua bayi yang lahir di rumahsakit itu.

(m23/NYT)

RALAT PENGUMUMAN LELANGMenunjuk Pengumuman Kedua Lelang Eksekusi Hak Tanggungan pada harian Waspada edisi Rabu,

13 April 2016 dengan ini diberitahukan ralat untuk penyelenggaraan Lelang tersebut yaitu:

● Untuk Jadwal Pelaksanaan Lelang yang akan diselenggarakan, tertulis Selasa, 27 April 2016,

seharusnya Rabu, 27 April 2016.

Demikian kami sampaikan harap maklum.Medan, 21 April 2016

PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk.

Consumer Credit Collection MedanKPKNL MEDAN

A5

Page 6: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016SportA6

Tambahan satu poin dalamduel yang diwarnai re-kor 100 gol striker Ser-gio Aguero tersebut,

membuat Citizenspotensial digeserArsenal yang dini-hari WIB nantimenjamu West

Bromwich Albion.Namun manajer Manuel

Pellegrini menilai, hasil seri itusudah cocok bagi The City yangdihadapkan pada semangatpantang menyerah The Mag-pies.

“Seri bukan hasil bagus, tapiitu rasanya cocok. Kami punyabeberapa peluang untuk men-cetak gol kedua, tapi kami tidakbermain bagus dan tak pantasmenang,” ucap Pellegrini lewatBBC, Rabu (20/4).

Pellegrini pun menyorotipenampilan anak asuhnya yanggagal menembus pertahananNewcastle yang amat ketat. Linitengah yang diisi sejumlah ge-landang top gagal memberikankontribusi nyata.

“Selalu sulit menghadapi

tim yang sedang berjuang mem-pertahankan hidup mereka.Hari ini pemain kami kurangkreatif membuka ruang mela-wan pertahanan rapat, itulahkenapa kami gagal menang,”katanya lagi.

Kapten Vincent Kompanysepakat dengan pelatih asalChile tersebut. “Ini duel yangsulit, mereka bermain untukhidup,” jelasnya.

“Anda tidak bisa mengatakanini hasil seri yang buruk. Kamiperlu memenangi banyak laga,tapi saya melihat Newcastlebermain bagus hari ini,” tambah

Kompany.Gol Ke-100 Aguero

Tim tamu City lebih duluunggul lewat gol kontroversialSergio Aguero menit 14.

Tapi tayangan ulang mem-perlihatkan striker Argentinaitu sudah offside saat menyam-but tendangan bebas Aleksan-

dar Kolarov.Wasit tetap melegalkannya

dan itu menjadi gol ke-100Aguero bersama The Eastlanddi Liga Premier. “Sergio Agueropemain besar bagi kami dantidak ada cukup kata untukmenggambarkan betapa pen-tingnya dia,” klaim Kompany.

“Kami hanya berharap diabisa melanjutkan karier sepertiini. Sulit menemukan pemainyang bisa memiliki dampakpada permainan seperti yangdia lakukan,” puji bek sentralasal Belgia tersebut.

Manchester Biru hampirmemperbesar keunggulan padamenit 22 lewat Kevin De Bruyne,namun gelandang serang Belgiaitu gagal melakukan penyele-saian dengan sempurna.

Menit 31 Newcastle menya-

makan kedudukan lewat aksiindividual bek Vurnon Anita.Setelah menusuk dari sisi ka-nan, Anita kemudian mele-paskan tendangan keras yangmembentur tiang gawang se-belum melesak ke dalam jalagawang kiper Joe Hart.

Seperti halnya Pellegrini,manajer anyar Newcastle Ra-fael Benitez juga menyambutpositif hasil imbang ini.

“Kami bermain melawantim sekelas Manchester City,jadi ini hasil positif. Kami me-lakukan reaksi bagus ketikatertinggal 1-0,” tegas Benitez.

“Setiap pemain melakukanapa yang harus mereka lakukan,mereka memberikan segala-nya. Mereka bermain dengankomitmen,” pungkasnya.

(m15/rtr/bbc/D)

LONDON (Waspada): Hasil1-1 yang diraih Manchester Citydi markas Newcastle United,Selasa (Rabu WIB), memastikanLeicester City minimal men-duduki peringkat tiga Liga Pre-mier.

Bonusnya tiket otomatiske fase grup Liga Championsmusim depan bersama. TheFoxes asuhan manajer ClaudioRanieri (foto), masih bisa me-ningkatkan statusnya menjadiunggulan, jika mampu meng-atasi Tottenham Hotspur da-lam perburuan gelar musimini.

“Tahun ini luar biasa, kamiharus tahu itu. Saat saya tibadan melihat para pemain kami,saya merasa kami bisa mela-kukan sesuatu,” kenang Ranieri,seperti dilansir Mirror, Rabu(20/4).

“Kami memberikan suarakepada tim kecil, kepada klub

dengan kesempatan sedikit dankami menunjukkan itu dapatdilakukan,” tambah pelatih asalItalia itu.

Kendati sangat difavoritkanmenjuarai Liga Premier musimini sekaligus calon unggulandrawing Liga Champions mu-sim depan, Ranieri tetap realtistismenyikapi masa depan pasu-kannya.

“Anda dapat menang denganjalan berbeda pada pertunjukanini. Yang terpenting Anda harusyakin dan berjuang untuk itu,”papar mantan pelatih AS Mo-naco, Juventus, Chelsea dan Va-lencia tersebut.

“Tim ini melakukannyabersama-sama. Tapi kami di sini(puncak) karena tim favorit ter-peleset dan ini tidak akan terjadimusim depan. Realistis saja, ka-mi kemungkinan finis di sepuluhbesar,” ujar Ranieri.

Jamie Vardy dan kawan-

L O N D O N(Waspada): Ma-najer Arsene We-nger masih me-nyimpan gelan-dang Jack Wil-

shere (foto), saat Arsenal men-jamu West Bromwich Albiondinihari WIB nanti pada match-day 34 Liga Premier.

Wenger saat ini belum butuhWilshere yang mengalami ce-dera patah kaki ketika menjalanilaga pramusim dan belum tam-pil membela The Gunners se-panjang musim ini.

Gelandang Inggris berusia24 tahun ini menjalani operasiSeptember silam dan kini sudahpulih. Namun Wenger merasariskan untuk memaksakan Wil-shere mentas versus The Bag-gies.

“Perkembangannya nor-mal. Tapi dia baru bisa terpilih

untuk memperkuat Arsenal pa-da laga berikutnya dan setelahitu,” beber Wenger, seperti di-kutip dari Sky Sports, Rabu(20/4).

Meski Santi Cazorla jugasedang dalam pemulihan, Gun-

ners masih memiliki stok ber-lebih di lapangan tengah dengankeberadaan Mesut Ozil, Mo-hamed Elneny, Francis Coquelin,Aaron Ramsey, Joel Campbell,Mikel Arteta dan Calum Cham-bers.

Kans kembali pemain yangsering kedapatan merokoktersebut kemungkinan Minggu(24/4), ketika laskar MeriamLondon menantang tuan ru-mah Sunderland pada match-day 35 di Stadium of Light.

Wilshere tampil penuhuntuk tim Arsenal U-21, Senin(Selasa WIB). Dia malah mam-pu mencetak gol pada penam-pilan perdananya pasca absen11 bulan.

“Dia telah bermain selama90 menit. Wilshere memilikikebugaran yang baik, tetapisekarang belum saatnya,” tuturWenger.

(m15/sky/B)

LONDON (Waspada): Manchester City gagalmemantapkan posisi di peringkat tiga Liga Premier,

Selasa (Rabu WIB), setelah ditahan Newcastle United1-1 di Stadion St. James Park.

AP

PENYERANG Newcastle Papiss Cisse terpelanting saat duel dengan gelandang ManchesterCity Fernando di St James’ Park, Selasa (Rabu WIB).

City Cocok SeriCity Cocok SeriPencetak Gol

Terbanyak EPL

24 Harry Kane (Tottenham)22 Jamie Vardy (Leicester)22 Sergio Aguero (Man City)18 Romelu Lukaku (Everton)16 Riyad Mahrez (Leicester)14 Odion Ighalo (Watford)13 Jermain Defoe (Sunderland)12 Olivier Giroud (Arsenal)11 Gylfi Sigurdsson (Swansea)11 Diego Costa (Chelsea)

Wenger Belum Butuh WilshereReuters Hasil Selasa (Rabu WIB)

Newcastle v Man City 1-1Jadwal Malam Nanti WIBArsenal v West Brom 0145

Klasemen Liga Premier

Leicester 34 21 10 3 59-33 73Tottenham 34 19 11 4 64-25 68Man City 34 18 7 9 62-34 61Arsenal 33 17 9 7 56-34 60Man United 33 16 8 9 40-30 56West Ham 33 13 14 6 54-42 53Soton 34 14 9 11 45-35 51Liverpool 32 14 9 9 52-43 51Stoke 34 13 8 13 37-47 47Chelsea 33 11 11 11 49-45 44Everton 33 9 14 10 53-44 41Watford 33 11 8 14 32-37 41B’mouth 34 11 8 15 41-57 41West Brom 33 10 10 13 31-40 40Swansea 34 10 10 14 34-45 40C Palace 34 10 9 15 36-43 39Norwich 34 8 7 19 35-60 31Sunderland 33 7 9 17 39-57 30Newcastle 34 7 8 19 36-62 29Villa-x 34 3 7 24 23-65 16

Ranieri Realistis

kawan menjadi paket palingmengejutkan sepanjang musim2015/2016 dan kini memuncakiklasemen dengan keunggulanlima poin di atas Tottenham.

AP

ROMA (Waspada): Napolipesta gol menggunduli tim ta-mu Bologna 6-0 pada giornata34 Liga Seri A di Stadion SanPaolo, Naples, Italia.

Gelandang serang DriesMertens membukukan hatrik.Striker Manuel Gabbiadinimengemas dwigol dan satu golNapoli lainnya dicetak DavidLopez.

Namun pesta dalam duelkandang itu kurang komentar,karena I Partenopei masihmelakukan aksi mogok bicarasebagai solidaritas terhadapmesin golnya, Gonzalo Higuain.

Bomber asal Argentinapengoleksi 30 gol itu dihukumlarangan bertanding empat kali,karena meletakkan tangannyadi dada wasit usai kena kartumerah ketika melawan Udi-nese, awal April silam.

Skorsing Higuan dikurangimenyusul diterimanya bandingyang diajukan Napoli. Dia sudahmenjalani sanksi tiga laga saatPartenopei melawan HellasVerona, Inter Milan dan Bolog-na, sehingga sudah bisa mainlagi menghadapi AS Roma pada25 April nanti.

Napoli kini menghuni pe-ringkat kedua klasemen se-mentara dengan koleksi 73

M A D R I D(Waspada): Tuanrumah Espanyolmenahan Celta

Vigo 1-1 pada jornada 34 La Ligadi Stadion RCDE, Barcelona,Selasa (Rabu WIB).

Hasil ini membuat keduatim tak beranjak dari posisi ma-

sing-masing di klasemen se-mentara, Celta di peringkat ke-enam dengan 54 poin dan gagalmenggeser Athletic Bilbao.Espanyol tertahan di urutan 15dengan 37 poin dan belumaman dari ancaman degradasi.

Celta sebetulnya lebihmembutuhkan tambahan tigapoin demi melompat ke pe-ringkat kelima. Tim tamu be-sutan Edoardo Berizzo itu lebihdulu unggul lewat gol Iago Aspas(foto) menit 28.

Mantan penyerang Liver-pool itu menyelesaikan umpansilang kiriman Orellana dengantendangan kaki kiri. Itu gol ke-

12 Aspas di liga musim ini, na-mun juga menjadi satu-satunyatembakan tepat sasaran dari ha-nya tiga percobaan yang dile-paskan Celta.

Rendahnya jumlah perco-baan tersebut berbanding ter-balik dengan kemampuan Celtamenguasai 61 persen pengen-dalian bola sepanjang pertan-dingan.

Sebaliknya Espanyol yanghanya memiliki 39 persen pe-nguasaan bola, mampu mele-paskan delapan percobaantembakan, tiga di antarnya me-nemui sasaran.

Salah satu tembakan tepat

Celta Gagal Geser Bilbao

zimbio

sasaran yang diperoleh timtuan rumah berhasil menyela-matkan mereka dari kekalahandengan gol Marco Asensiomenit 39. (m15/afp/B)

Jornada 34 La Liga

Hasil Selasa (Rabu WIB)Espanyol v Celta Vigo 1-1Real Betis v Las Palmas 1-0

Jadwal Malam Ini WIBSociedad v Getafe 0130Granada v Levante 0200

AP

DARI KIRI: Manolo Gabbiadini, Jose Callejon dan Dries Mertens,merayakan sukses Napoli di San Paolo, Selasa (Rabu WIB).

Pesta Partenopei Kurang Komentar

BERLIN (Was-pada): BayernMunich memasti-kan satu tempat di

partai final PialaJerman, Selasa (Rabu

WIB), setelah menekuk tim tamuWerder Bremen 2-0 dalam lagasemifinal di Allianz Arena,Munich.

Striker Thomas Mueller(foto kanan) menjadi bintangdengan memborong gol keme-nangan Bayern, yang tinggalmenunggu hasil semifinal lain

antara Hertha Berlin melawanBorussia Dortmund.

“Tentu saja saya senang. Iniakan menjadi final yang hebatdi Berlin,” ujar Pep Guardiola,sutradara FC Hollywood asalSpanyol, seperti dilansir Soccer-way, Rabu (20/4).

“Bremen menyingkirkanBorussia Moenchengladbach danBayer Leverkusen di DFBPokal.Jadi kami sadar menghadapi la-wan yang kuat,” tambah Pep.

Menguasai penuh jalannyalaga di babak pertama, namun

Robert Lewandowski cs mampumelepaskan enam percobaantembakan. Namun hanya satumenemui sasaran yang ber-buah gol tandukan Muellermenit 30.

Kemudian kedua tim salingmenjual serangan. Gol keduabaru tercipta menit 71 melaluieksekusi penalti Mueller.

Hadiah ini diberikan wasitkepada FC Hollywood setelahgelandang serang Arturo Vidaldilanggar Janek Sterberg di areaterlarang tim tamu.

“Kami ingin bermain lebihagresif dengan lima penye-rang. Kami punya cukup pe-luang untuk mencetak lebih ba-nyak gol,” klaim Guardiola.

Sukses menembus final Pia-la Jerman memperbesar kansXabi Alonso cs meraih treblewinner musim ini. Die Rotensepertinya tak terhalang lagiuntuk menjuarai Bundesligabuat musim kelima beruntundan akan menjajal Atletico Ma-drid pada semifinal LigaChampions. (m15/sw/B)

Bayern Munich Vs Werder Bremen 2-0

Bayern (1-4-1-4-1): Manuel Neuer; Philipp Lahm, Javi Martinez, DavidAlaba, Juan Bernat (Mehdi Benatia); Xabi Alonso; Kingsley Coman (ArturoVidal), Thomas Mueller, Mario Goetze (Thiago Alcatara), Franck Ribery;Robert Lewandowski

Pelatih: Pep Guardiola (Spanyol)

Bremen (4-2-3-1): Felix Wiedwald; Theodor Gebre Selassie, Jannik Vestergaard,Papu Djilobodji, Janek Sternberg; Clemens Fritz (Lazlo Kleinheisler), FlorianGrillitsch; Sambou Yatabare (Loevin Oztunali), Zlatko Junuzovic, Fin Bartels;Claudio Pizarro (Anthony Ujah)

Pelatih: Viktor Skripnik (Ukraina)

MEDAN (Waspada): PS TNImematok target tinggi dengantampil di partai final kompetisiIndonesian Soccer Champion-ship (ISC) A 2016. Kompetisi un-tuk klub yang sebelumnya be-saing di ISL ini akan mulai digelarpada 29 April.

“Soal target, untuk jangkapendek kami berharap bisa fi-nish di posisi dua besar ISC,”ujar Letjen TNI Edy Rahmaya-di selaku Presiden Direktur PSTNI saat memimpin press con-ference di Markas Kostrad,Gambir, Jakarta Pusat, Selasa(19/4).

Sedangkan target jangkapanjang, PS TNI akan mendu-kung persepakbolaan nasional.Salah satunya adalah denganmenyetor pemain terbaik ke timnasional. PS TNI disampaikanLetjen TNI Edy Rahmayadi, me-miliki visi Profesional, Tangguh,dan Dicintai Masyarakat.

“PS TNI tidak menggunakan

AP

Final Hebat FC Hollywood

Waspada/ist

SKUAD PS TNI diabadikan bersama Letjen TNI Edy Rahmayadi. Tim ini siap mengikuti ISCA dan mematok target final.

PS TNI Target Final ISC Apemain asing. Kami ingin meng-gugah pemain-pemain mudamenjadi pemain yang berka-rakter,” tegas jenderal bintangtiga yang juga menjabat Pang-kostrad itu.

Lebih lanjut Edy mengata-kan sepakbola adalah urat nadimasyarakat di seluruh dunia.Sepakbola adalah pemersatubangsa dan sepakbola dengansegala kemajuannya telahmenghibur semua lapisan ma-syarakat.

“Sepakbola telah menjadiilmu baru, kebudayaan baru,bahkan ideologi baru. Sepertibola dapat dijadikan sebagai sa-lah satu wahana untuk men-dinamisasikan kehidupan ber-bangsa dan bernegara,” ung-kapnya.

Dalam kesempatan itu, EdyRahmayadi juga mengatakanPS TNI telah menjadi klubprofessional dengan telah me-ngakuisisi Persiram Raja Ampat.

“Kami telah mengakuisisi Per-siram Raja Ampat dan meng-ubahnya menjadi PS TNI,”

tegasnya.Seperti diketahui, PS TNI

saat ini ditangani Pelatih Kepala

Klasemen Seri A

Juventus 33 25 4 4 62-17 79Napoli 34 22 7 5 72-29 73AS Roma 33 18 11 4 70-36 65Inter Milan 33 18 7 8 44-30 61Fiorentina 33 17 8 8 54-36 59AC Milan 33 14 10 9 43-35 52Sassuolo 33 12 12 9 41-38 48Lazio 33 13 9 11 44-42 48Chievo 33 12 9 12 38-40 45Torino 33 11 9 13 42-44 42Genoa 33 11 7 15 38-41 40Empoli 33 10 9 14 36-45 39Atalanta 33 9 10 14 34-41 37Bologna 34 10 7 17 31-44 37Sampdoria 33 9 9 15 46-50 36Udinese 33 9 8 16 29-48 35Carpi 33 7 10 16 33-51 31Frosinone 33 8 6 19 31-61 30Palermo 33 7 7 19 29-61 28Hellas 33 3 13 17 28-56 22

poin, minus enam angka di ba-wah juara bertahan Juventusyang dinihari tadi menjamuLazio.

Tanpa mantan bomberReal Madrid itu, Napoli tampilkurang tajam hingga dipecun-

dangi Inter 0-2 akhir pekan lalu.Namun menjamu Bologna, Se-lasa (Rabu WIB), pasukan Mau-rizio Sarri mampu mengganas.

Gabbiadini membuka pestagol itu menit 10 dengan tenda-ngan kaki kiri menyelesaikan

umpan kiriman Mertens.Setelah Jose Callejon dija-

tuhkan Kevin Constant di areaterlarang menit 35, Gabbiadinimenggandakan keunggulan timtuan rumah lewat eksekusipenalti.

Mertens mencetak golpertamanya menit 58 denganmemanfaatkan bola kirimanMarek Hamsik dan menam-bahkan gol keduanya menit 80.Dua menit jelang bubaran laga,Napoli mencetak dua gol be-runtun lewat Mertens danLopez. (m15/uefa)

Edward Chong serta LegiminRahardjo sebagai kapten tim.

(m42/A)

PARIS ( Waspada): Golsemata wayang striker ZlatanIbrahimovic (foto), meloloskan

“Kami tahu,k a m i m a m p umenyembuhkanluka usai tersing-kir di Liga Cham-pions. Malam ini kami me-nunjukkan sikap yang diper-lukan untuk melaju,” tegas Blanclewat AFP, Rabu (20/4).

PSG yang sudah dipastikanmenjuarai Ligue 1 untuk musimkeempat beruntun sejak bulanlalu, juga akan tampil di finalCoupe de la Ligue atau Piala LigaPrancis melawan Lille, 23 Aprilmendatang.

Untuk final Piala Prancis,Thiago Silva cs akan menjajalpemenang laga semifinal lainantara FC Sochaux menghadapiOlympique Marseille.

Les Parisiens mampu men-dominasi Lorient, namun cukupkesulitan untuk memanfaatkansejumlah peluang .

Menit 75 winger Angel DiMaria melepaskan umpan si-lang yang dimaksimalkan Ibra-himovic di dalam kotak penaltituan rumah. (m15/afp/B)

Paris Saint-Germain ke finalPiala Prancis dengan mengatasituan rumah FC Lorient 1-0 padalaga semifinal di StadionMoustoir.

Berkat kemenangan Selasa(Rabu WIB) tersebut, PSG me-laju ke laga pamungkas dan ber-peluang mempertahankan trofiyang mereka raih tahun lalu.

Pelatih Lauret Blanc me-ngaku, sukses ini menjadi pe-nyembuh luka Les Parisiens aki-bat disingkirkan ManchesterCity di perempatfinal LigaChampions.

FC Lorient Vs Paris Saint-Germain 0-1

Lorient (1-4-5-1): Benjamin Lecomte; Lamine Gassama, Lindsya Rose,Zargo Toure, Raphael GUerreiro; Yann Jouffre (Romain Philippoteaux), DidierNdong, Francois Bellugou (Benjamin Jeannot), Walid Mesloub, Maxime Barthelme(Benjamin Moukandjo); Majeed Waris

Pelatih: Sylvain Ripoli

Paris SG (1-4-3-3): Salvatore Sirigu; Serge Aurier, Marquinhos, ThiagoSilva, Maxwell; Adrien Rabiot, Benjamin Stambouli (Javier Pastore), BlaiseMatuidi; Angel Di Maria (Gregory Van der Wiel), Zlatan Ibrahimovic, EdinsonCavani (Lucas Moura)

Pelatih: Laurent Blanc

AP

Penyembuh Luka Les Parisiens

Page 7: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016Sport

MEDAN (Waspada): PT Gelora TrisulaSemesta (GTS) resmi merilis pembagian gruppeserta Indonesian Soccer Championship (ISC)B yang akan mulai bergulir pada 30 April.

Dalam pembagian grup tersebut, PSMSMedan masuk Grup I bersama Persiraja BandaAceh, PSBL Langsa, Bintang Jaya Asahan, PSPSPekanbaru, Persebo Musi Raya, dan PS Bangka.

Pelatih PSMS, Suharto AD, mengaku optimismenatap kompetisi ISC B. Dia juga yakin PSMSdapat meraih hasil terbaik di kompetisi tersebut.Apalagi skuad Ayam Kinantan menjadi tim yangpaling siap dengan telah menggelar latihanintensif sejak tahun lalu.

“Dengan telah dilakukannya pembagian grup,maka kita sudah tahu siapa-siapa saja lawanyang akan dihadapi. Saat ini kita terus melakukanpembenahan segala kekurangan tim agarnantinya dapat tampil lebih maksimal,” ucapnya.

Terkait lawan-lawan di Grup I, Suhartomenilai semua tim patut diwaspadai. Untuk itu

BANDA ACEH (Waspada): Kubu PersirajaBanda Aceh menyatakan kesiapannya untukmenjadi tuan rumah pembukaan kompetisiIndonesian Soccer Championship (ISC) B 2016.

Berdasarkan data yang dikeluarkan PT GeloraTrisula Semesta (TSC) di Jakarta pada Rabu (20/4), selain Persiraja, ada lima klub lain yangmengajukan sebagai tuan rumah pembukaankompetisi yang dikelola oleh lembaga independenini.

Kelima klub lain dimaksud adalah PersisSolo, PSS Sleman, Persikabo Bogor, PSGCCiamis, dan PSCS Cilacap. PenanggungjawabTim Persiraja T Boy Nurmiadi kepada Waspadamengakui pihaknya berminat menjadi tuanrumah dengan banyak faktor.

“Kami ingin menggairahkan kembalisepakbola di Aceh. Apalagi sejak pembekuanPSSI, lapangan bola menjadi sepi total. Denganmenjadi lokasi pembukaan ISC, kita harappenonton kembali memenuhi stadion,” ujar

MEMBUAT orangtua bang-ga tentunya menjadi keinginansetiap anak, termasuk EviarniSijabat (foto). Gadis akrab disa-pa Elviarni ini ingin membang-gakan orangtuanya dengan me-raih medali PON XIX/2006 diJawa Barat, September menda-tang.

“Saya ingin meraih medaliPON dan akan saya persem-bahkan buat kedua orangtuasaya. Merekalah yang selamaini terus mendukung dan me-motivasi saya untuk terus ber-juang dan total di olahraga tinju,”ujar Eviarni, Rabu (20/4).

Petinju kelahiran 22 tahunsilam ini pun terpaksa harus re-hat sejenak dari aktivitas perku-liahan demi fokus berlatih. Pa-dahal saat ini dirinya berstatussebagai mahasiswi tingkat akhiryang berkewajiban menyelesai-kan skripsi untuk meraih gelarsarjana di Fakultas Ilmu Keolah-ragaan (FIK) Unimed.

JAKARTA (Waspada): PT Gelora Trisula Semesta(GTS) membuat peraturan ketat selama menggelar

kompetisi Indonesian Soccer Championship (ISC) Ayang sesuai rencana berlangsung mulai 29 April.

Peraturan itu berupa lara-ngan klub menunggak gaji pe-main seperti yang selama initerjadi di pentas sepakbola na-sional.

Direktur Utama PT GTS, Jo-ko Driyono, menyatakan dalamISC A, pihaknya harus menerap-kan finance regulasi complain.Untuk mengetahui klub manayang sudah dan belum memba-

yar hak-hak pemain, GTS me-minta laporan keuangan semuaklub.

Jika dalam audit bulanan ituditemukan ada pemain yangtertunggak gajinya, langkah per-tama adalah pengurangan satuhingga tiga poin.

“Salah satu konsekuensi ke-gagalan membayar gaji pemainadalah dengan cara mengurangi

poin. Jika bulan kedua terulangtelat membayar gaji, satu pe-main saja, bukan hanya satupoin, tapi pengurangan jadi tigapoin,” kata Joko Driyono, Rabu(20/4).

Seandainya kasus semacamitu terulang kembali pada bulanberikutnya, klub terkait bisa sajadicoret dari kompetisi. Joko takingin kompetisi ISC ternodakarena ajang ini akan dijadikanpermulaan dari reformasisepakbola Indonesia.

“Jadi jika sampai lima pe-main tidak dibayar gajinya, ma-ka hak komersial bisa diambil

alih dan bisa saja hak kompetisidihentikan. Ini kesepakatanuntuk memproteksi stabilitaskompetisi,” tegasnya.

Kompetisi ISC A akan digu-lirkan mulai 29 April-18 Desem-ber dengan menggunakan sis-tem kandang dan tandang. Bagitim peraih poin tertinggi lang-sung dinyatakan juara karenatak ada babak delapan besar se-perti ISC B yang diikuti klub-klub Divisi Utama.

Sekjen Badan Olahraha Pro-fesional Indonesia (BOPI) HeruNugroho menjelaskan pihak-nya akan mengawal pelak-

sanaan ISC A. Menurutnya,BOPI baru memverifikasi regu-lasi kompetisi, selebihnya akandiverifikasi langsung di lapa-ngan.

“Kami tidak tahu apa sajayang dilakukan GTS terkait ve-rifikasi. Kami hanya memve-rifikasi regulasi kompetisi. Kamiakan melakukan verifikasi la-pangan, faktual, selain penga-wasan. Teknisnya masih diru-muskan. Yang pasti, disepakati,instruksi Presiden untuk meng-awal proses reformasi sepakbolaharus berjalan,” tandas Heru.

(yuslan/I)

MEDAN (Waspada): Pengu-rus PSMS bersama segenap ma-syarakat Kota Medan mengelarperayaan HUT ke-66 PSMS diStadion Kebun Bunga Medan,Kamis (21/4) ini.

Ketua Umum PSMS, drMahyono (foto), mengatakanacara akan diawali makan siangbersama sekaligus menyantunipuluhan anak yatim. Selain ituada juga laga eksibisi antara timprestasi PSMS dan PS AngkatanDarat.

“Sedangkan eksibisi old-

crack akan bertanding PS USUmelawan pengurus PSMS. Un-tuk menambah kemeriahanacara akan ada pemotongankue dan tumpeng. Juga adahiburan musik dan aksi freestylesoccer,” ujar dr Mahyono, Rabu(20/4).

Dikatakan, perayaan HUTPSMS ini sebagai wujud syukurterhadap eksistensi klub sampaisaat ini. “Keberlangsungan timini berkat dukungan dan kerja-sama semua pihak, khususnyamasyarakat pecinta PSMS,”

sebutnya.“Untuk itu, saya juga me-

ngundang masyarakat KotaMedan untuk hadir memeriah-kan kegiatan ini sekaligus bersi-laturahim dengan pengurus danpemain. Karena banyaknyarangkaian kegiatan, maka acaraakan dimulai pukul 11.00 WIB,”tuturnya.

Nantinya, lanjut Mahyono,Pembina PSMS yang juga Pang-kostrad Letjen TNI Edy Rahma-yadi akan turut memberikansambutan dalam kegiatan ini.Namun karena berhalanganhadir ke Medan, maka sam-butan akan diberikan melaluiteleconference.

“Kalau memang ada kesem-

patan untuk datang, pastinyabeliau akan senang sekali hadirdi tengah masyarakat Medanmerayakan HUT PSMS. Namunkarena ada pekerjaan yang tidakbisa ditinggalkan, beliau tidakbisa hadir,” bebernya.

Mahyono berharap di usiaPSMS ke-66, bisa menjadi mo-mentum bagi pengurus, mana-jemen, dan pemain PSMS untukbersatu membangkitkan tim iniagar terus berprestasi dan men-jadi tim yang besar.

“Jadi saya harap jangan adalagi konflik-konflik yang terjadidi antara kita. Intinya kita semuapasti ingin agar tim ini berjayakembali,” pungkasnya.

(cat/B)

“Pembuatan penelitian kar-ya ilmiah saya terpaksa dihenti-kan sejenak karena memangsaya ingin fokus dulu berlatihagar bisa meraih medali di PONnanti. Saya ingin sekali membuatorangtua saya bangga,” ucapnyalagi.

Anak bungsu dari enam

bersaudara ini mengaku untukmeraih medali PON bukanlahperkara mudah, karena setiapatlet juga memiliki keinginanyang sama. Apalagi di kelas 48kg ada 15 petinju yang siap me-nunjukkan kemampuan di PONnanti.

“15 petinju akan bertarungdi kelas 48 kg dan pastinya me-reka memiliki kekuatan yangtidak boleh dianggap remeh.Untuk itu, saya perlu strategidan pukulan jitu untuk menangangka maupun menang KOatau TKO, walau itu bukan pe-kerjaan mudah,” tegas petinjuasal Samosir ini.

Sejumlah prestasi yang telahdiraih Eviarni di antaranyamedali emas Kejurnas Kadet Ju-nior di Jakarta 2012, perungguKejurnas Sarung Tinju Emas diMedan 2013, perak Kejurnas Sa-rung Tinju Emas di Medan 2014,dan medali emas Pra PON Kepri2015. *Arianda Tanjung/F

BANDA ACEH (Waspada): Asosiasi ProvinsiPSSI Aceh menggelar kursus pelatih futsal LevelI Nasional yang dimulai Kamis (21/4) ini. Instruk-turnya mantan pelatih Timnas Futsal Indonesia.

Ketua Asprov PSSI Aceh Adly Tjalok, Rabu(20/4), menyebutkan pelatihan itu sebelumnyaakan digelar pada 23 April. Namun dipercepatdua hari berdasarkan instruksi dari PSSI pusat.

Ia menjelaskan perubahan tanggal pelak-sanaan kursus tersebut dikarenakan padatnyajadwal kegiatan instruktur dari PSSI pusat. “Soalnyajumlah instruktur untuk kursus pelatih futsalLevel I Nasional ini cukup terbatas. Sedangkanpenyelenggara kegiatan lumayan banyak. Makamau tak mau jadwal pelaksanaannya pun mestidisesuaikan,” ujarnya.

Adly menyebutkan penyelenggara kursusini akan berlangsung empat hari. “Sejak dibukapendaftaran hingga ditutup pada 18 April lalu,jumlah peserta ada 20 orang,” sebut mantan

LIMAPULUH (Waspada):Olahraga di Kabupaten Batubaradinilai tidak berkembang sesuaiharapan, karena lemahnyapembinaan yang dilakukan pi-hak-pihak terkait. Padahal, danapembinaan untuk olahragaterus ada dianggarkan dalamAPBD.

“Kita lihat saja saat ini tidakada klub maupun tim di Batu-bara yang dapat diandalkandalam berbagai ajang bergengsitingkat provinsi apalagi tingkatnasional, terutama cabangsepakbola,” ujar Ketua FraksiPPP DPRD Batubara, AmadBadri SH, Rabu (20/4).

Dia tidak menjelaskan bera-pa besaran anggaran danapembinaan untuk cabang olah-raga tersebut, namun mengakudananya ada dianggarkan dalam

Waspada/Bustami Chie Pit/B

SKUAD tim PS Kala Cakti diabadikan usai menang 3-1 atasAll Star Rahuning di Lapangan PTPN III Seidadap, Rabu (20/4).

PS Kala Cakti Poin PenuhPiala Disporabudpar Asahan 2016

SEIDADAP (Waspada): PS Kala Cakti menuai poin penuhpada laga perdananya di turnamen sepakbola U-19 PialaDisporabudpar Asahan 2016 setelah menang 3-1 atas All StarRahuning di Lapangan PTPN III Seidadap, Rabu (20/4).

PS Kala Cakti yang dibesut pelatih Supri bermain hati-hatidi awal babak pertama. Tim yang dimanajeri Sertu Basri ini sempattertinggal 0-1 lewat gol tendangan jarak jauh Irwan Syahputradi menit ke-31.

Menjelang babak pertama berakhir, PS Kala Cakti mampumenyamakan skor 1-1 berkat gol Yudha yang memanfaatkankemelut di depan gawang All Star Rahuning.

Pertandingan yang dipimpin wasit Surya semakin ketat dibabak kedua. Kala Cakti meningkatkan ritme serangan denganmenekan pertahanan All Star. Tim binaan Danyonif 126/KC LetkolInf Jatmiko Arianto itu menambah dua gol dicetak Andre Vebrian-syah dan M Yusri Habib untuk memastikan kemenangan 3-1.

Pada pertandingan kedua, PS Pujakesuma Airjoman menang3-0 atas PS Mandoge. Laga yang dipimpin wasit Rizaldi itu berakhirimbang 0-0 pada babak pertama. Pujakesuma yang dibesut pelatihSatiman unggul melalui gol Zainudin dan Hardi Nurmalana(2 gol).

Panpel Turnamen, Suharto, mengatakan Kamis (21/4) inidi Stadion Mutiara, PS Sinar Muda Perjuangan melawan PS BakrieAsahan, Persilas kontra Persigab. Sedangkan di Lapangan Seidadap,Alkan FC menghadapi PS Panam Tama dan Porsep ditantangPorsit. (a31/C)

KNPI Lhokseumawe SemifinalLANGSA (Waspada): Tim KNPI Lhokseumawe memastikan

tiket semifinal setelah menang 2-1 atas Krueng Mane dalamturnamen sepakbola KNPI Cup I/2016 di Lapangan Lham Trieng,Rabu (20/4).

KNPI Lhokseumawe mencetak gol pembuka disumbangkanIrwan Gandapura di menit 16. Namun keunggulan Lhokseumawetidak bertahan lama. Empat menit berselang, Krueng Manemenyamakan skor 1-1 lewat gol Faisal.

Babak kedua, Lhokseumawe yang harus kehilangan Jafarsetelah diberi kartu merah oleh wasit Syawaluddin, tetap tampilpenuh percaya diri. Antoni, Kharul Yadi, Nazar, Toto Mulyadics terus mengempur lini pertahanan Krueng Mane.

Menit 53, Sukran dengan memanfaatkan bola lambung hasiloperan rekannya berhasil merobek gawang Krueng Mane. KiperWahyu pun harus mengutip bola dari gawangnya untuk keduakalinya. Skor 2-1 pun bertahan hingga laga berakhir untukkemenangan Lhokseumawe. Kamis (21/4) sore ini, PS PolresLangsa menghadapi Aceh Timur FC. (m43/C)

KISARAN (Waspada): PB PTSATU Asahan mengirim 11 atletmengikuti turnamen bulutang-kis bertajuk “Daihatsu AstecOpen 2016”. Kejuaraan ini ber-langsung di GOR Pengprov PBSISumut Jl Willem Iskandar/Pancing Medan, 20-23 April.

“Para atlet sudah bertolakke Medan pada Selasa (19/4).Kita harapkan mereka bisa tam-pil maksimal dan mudah-mu-dahan mampu meraih prestasimembanggakan,” ujar Sekre-taris Pengkab PBSI Asahan, Arifin MEDAN (Waspada): Ratu-

san peserta akan tampil dalamkompetisi Insan Olahraga KotaMedan 2016. Ajang ini berlang-sung di Aula KONI Medan diKompleks Stadion Teladan Me-dan, mulai Kamis (21/4) pukul14.00.

Kompetisi diikuti penguruscabang olahraga, pegawai Dis-pora Sumut dan Medan, pengu-rus KONI Sumut dan Medanserta wartawan olahraga de-ngan mempertandingkan caborjoker karo memperebutkanPiala Kadisporasu BaharuddinSiagian, tenis meja Piala KetuaBapopsi Medan Drs H AzamNasution MAP, dan catur PialaKetua Siwo PWI Sumur SR Ha-monangan Panggabean.

Ketua Umum KONI Medan

LIMAPULUH (Waspada):SMK Amir Hamzah Indrapuramenjuarai turnamen voli pelajarBatubara 2016. Amir Hamzahmemastikan gelar juara setelahdi final menang 2-0 atas SMKBudi Dharma di LapanganDisbudparpora Batubara, Rabu(20/4).

Pada kategori putri, gelarjuara disabet SMA Teladan yangmengungguli SMK Amir Ham-zah. Posisi ketiga diraih MANLimapuluh yang menang atas

KISARAN (Waspada): Anggota Exco PSSISumut, Armen Margolang, mengatakan belumada kepastian terkait akan digelarnya KongresLuar Biasa (KLB) PSSI untuk memiliki ketuaumum yang baru.

“KLB masih dalam perdebatan. NamunAsprov PSSI Sumut memilih netral denganmematuhi peraturan,” ujar Armen Margolangdi Kisaran, Rabu (20/4).

Disebutkan, dari pertemuan dengan PresidenJoko Widodo dan Menpora Imam Nahrawi diIstana Negara, Jumat (15/4) lalu, tersingkapbahwa tidak ada Asprov yang mau mengkhianati

Waspada/Arianda Tanjung/B

SKUAD PSMS siap bertarung dalam ISC B yang akan digelar mulai 30 April.

PSMS Optimis Tatap ISC Bdirinya menginstruksikan para pemain untuktidak menganggap remeh semua lawan.

“Semua tim di grup ini perlu diwaspadai,karena mereka juga sudah persiapan,” tegasnya

Manajer PSMS, Freddy Hutabarat, mem-benarkan pembagian grup ISC B. Dari 53 klubyang memastikan ikut, panitia telah membaginyamenjadi delapan grup dan PSMS tergabung diGrup I.

“Untuk pembukaan sepertinya akan dila-kukan di Banda Aceh, karena itu permintaanpanitia. Makanya dapat dipastikan partai pem-buka Persiraja yang akan bermain. Tapi untuklawannya belum tahu siapa,” ujar Freddy, Rabu(20/4).

Selama turnamen ini, kata Freddy, setiapklub akan diberi dana subsidi Rp400 juta padababak penyisihan. ”Sedangkan kalau PSMS lolosbabak selanjutnya akan diberi subsidi lagi Rp350juta. Semakin mendekat semakin berkurangdana subsidinya,” pungkasnya. (cat/C)

Persiraja Siap Jadi Tuan RumahPembukaan ISC B

Boy Nurmiadi, Rabu (20/4).Direktur Utama PT GTS Joko Driyono

mengatakan pada babak penyisihan yangdigulirkan mulai 30 April, ISC B terbagi atasdelapan grup. Dari jumlah tersebut lima grupberisikan tujuh klub dan tiga sisanya berisikanenam klub.

“Babak penyisihan ISC B akan menggunakansistem home and away,” kata pria asal Ngawiitu seperti dilansir banyak media, kemarin.

Kata dia, sebelum kick-off, sesuai rencanaPT GTS selaku operator akan menggelar work-shop dengan berbagai agenda mulai dari regis-trasi pemain secara online, match event organi-zation, media dan marketing. Sesuai rencana,workshop digelar pada 25 April.

Dalam kompetisi ISC B yang akan diikuti53 klub itu, Persiraja tergabung di Grup 1 ber-sama PSBL Langsa, PSMS Medan, PS BintangJaya Asahan, Persebo Musi Raya, PSPS Pekan-baru, dan PS Bangka. (b07/B)

PSSI Aceh Gelar Kursus Pelatih FutsalAnggota DPRA dari Partai Aceh ini.

Disebutkan, kursus pelatih futsal Level INasional itu dikhususnya untuk pelatih lokalagar semakin banyak pelatih futsal Acehberlisensi nasional. “Apalagi gairah olahraga futsaldi Aceh makin berkembang pesat. Jadi denganadanya pelatih berlisensi nasional diharapkandapat mencetak pemain-pemain berkualitasdi masa depan,” ungkapnya.

Pada sisi lain, Adly juga menyebutkan pelatihberlisensi Nasional itu nanti menjadi syarat bagidaerah dalam membentuk tim futsal di Pra Poradan Pora. “Jika di daerah sudah punya pelatihfutsal berlisensi, mereka takkan kesulitan lagimembentuk tim futsalnya,” katanya.

Instruktur kursus yang akan membahanipelatih-pelatih Aceh itu adalah mantan pelatihTimnas Futsal Indonesia, Andre Irawan. Andresebelumnya pernah menjadi Direktur TeknikTim Futsal Kalimantan Selatan. (b07/B)

Waspada/Bustami Chie Pit/B

TIM PB PT SATU Asahan pose bersama menjelang keberangkatanmenuju Medan mengikuti kejuaraan Daihatsu Astec Open 2016.

PB PT SATU Kirim 11 Atlet

Widjaja SH, Rabu (20/4).Pria akrab disapa A Phiang ini menilai per-

saingan di kejuaraan kali ini cukup ketat,mengingat pesertanya tidak hanya dari Sumut,tetapi juga datang dari sejumlah daerah laindi Pulau Sumatera seperti Aceh, Riau, dan Kepri.

“Selain itu, atlet PON Sumut juga turun. Jadimemang persaingannya ketat dan ini tentu sangat

baik sekali bagi atlet untuk menambah jambertanding. Mudah-mudahan bisa bawa pulangprestasi,” ucap A Phiang.

Dalam kejuaraan terbuka ini, PB PT SATU Asa-han menurunkan 11 atlet terdiri atas Dandi, Tedi,Frans, Reza, Candra W, Hizkia, Dian, Diki, Rendi,Yudha, Candra A. Para atlet didampingi pelatihDidi Chardy dan Adnan Lokot Syam. (a31/B)

Waspada/ist

ANGGOTA Exco Asprov PSSI Sumut ArmenMargolang (kiri) pose bersama Menpora RIImam Nahrawi.

La Nyalla Matalitti sebagai Ketua Umum PSSI.“Dari hasil pertemuan itu, belum ada

keputusan yang pasti kapan digelar KLB. Namunada sebahagian Asprov yang meminta KLB itusegera dilakukan,” jelas Armen lagi.

Pertemuan itu dihadiri sekira 30 Asprov dari34 Asprov di Indonesia. Namun sampai akhirpertemuan belum ada keputusan pasti terkaitKLB. Sedangkan Presiden dan Menpora inginreformasi total PSSI menuju ke arah yang lebihbaik.

“Pertemuan kedua akan digelar kembali.Begitu juga Kongres PSSI akan digelar Mei nantidi Balikpapan. Jadi KLB masih akan dibahaslagi,” sebut Wakil Ketua DPRD Asahan ini.

Plt Ketua Asprov PSSI Sumut, H ErwisEdi Pauja Lubis, mengatakan secara pribadi tidakkeberatan untuk dilakukan KLB. Namun dengansatu syarat semua harus sesuai statuta danperaturan yang berlaku.

“Kita tidak memihak ke mana pun, kita hanyaingin semangat sepakbola kembali lagi karenaselama satu tahun sepakbola kita vakum,” kataErwis yang menyambut baik keterlibatan Pre-siden dalam masalah sepakbola di Tanah Air.

“Kami berharap masalah ini bisa cepat selesai.Semoga saja pembekuan PSSI pada Mei nantibenar-benar dicabut dan kompetisi kembalibergulir,” pungkas Erwis. (a15/B)

KLB PSSI Belum Ada Kepastian

Aturan Ketat GTS

Hari Ini, PSMS Rayakan HUT Ke-66

Waspada/Arianda Tanjung/B

Elviarni Ingin Banggakan OrangtuaTekad Sabet Medali Tinju PON

Waspada/Arianda Tanjung/B

APBD. Dia menyebutkan masa-lah olahraga menjadi sorotanfraksinya dalam Sidang Pari-purna DPRD Batubara.

“Ini salah satu sorotan kitasaat penyampaian pandanganumum fraksi dalam sidang pari-purna tentang Laporan Ketera-ngan Pertanggung Jawaban(LKPJ) dan Laporan Kinerja Pe-merintah Daerah (LKPD) Batu-bara,” ujarnya.

Menurut Ahmad Badri,kondisi tersebut bukan saja ka-rena masih lemahnya kinerjaPemkab Batubara merealisasi-kan anggaran yang ada, tetapijuga karena kurangnya pema-haman mengenai orientasi dantujuan akhir yang hendak dica-pai terkait anggaran tersebut.

Bupati Batubara OK AryaZulkarnaen dalam nota jawa-

bannya dibacakan Wakil BupatiH RM Harry Nugroho SE me-nyatakan terkait pembinaanolahraga dan pengawasan atlettetap dilakukan secara optimaloleh Pemkab Batubara. Hal inidibuktikan dengan pengirimanpara atlet berprestasi padaajang Pra PON untuk empatcabang olahraga.

“Bahkan tiga atlet Batubarauntuk cabor catur dan voli ber-hasil lolos ke PON 2016 di JawaBarat. Jadi Pemkab Batubaraterus mendorong pembinaanolahraga secara optimal,” de-mikian di antaranya nota jawa-ban Bupati Batubara terkait so-rotan Fraksi PPP DPRD Batu-bara terhadap pembinaan danprestasi olahraga di daerah iniyang kurang memuaskan.

(a13/C)

Dewan Soroti Olahraga Batubara

Kompetisi Insan Olahraga Mulai Hari IniEddy H Sibarani mengatakantingginya respon peserta kom-petisi menunjukkan jika insanolahraga Kota Medan tak mauhanya menjadi subjek. Denganmenjadi objek, menunjukkanjika insan olahraga dan insanmedia memiliki peran pentingikut membangun dan mengem-bangkan olahraga.

“Olahraga tak hanya tang-gungjawab pelaku olahraga saja,tapi juga tanggungjawab insanolahraga dan media,” tutur Eddysaat ditemui di ruang kerjanya.

Katanya, dengan turnamenini tak hanya menjadi ajangmempererat tali silaturahim,tetapi juga menyuntikkan se-mangat lebih membangunolahraga bersama. “Ayo kita ba-ngun dan kembangkan olah-

raga bersama-sama. Apalagitahun ini adalah pesta olahragaPON di Jawa Barat,” tandasnya.

Ketua Siwo PWI Sumut, SRHamonangan Panggabean,menilai kompetisi ini merupa-kan salah satu peran pers dalammemajukan olahraga. “Sudahsaatnya insan pers terus galak-kan kegiatan olahraga. Kita jugamemiliki tanggungjawab agarturnamen olahraga di Medanini tetap ada,” ungkapnya.

Ketua Panitia Deking Sem-biring menjelaskan antusiasmeinsan olahraga sangat tinggimengikuti kompetisi kali ini. Diamenyampaikan terima kasihkepada pihak yang mendukungberlangsungnya kompetisiinsan olahraga Kota Medan ini.

(m47/B)

SMAN 1 Limapuluh. Di kategoriputra, juara ketiga SMK CitraAdinegoro dan peringkat ke-empat SMKN 1 Airputih.

Kabid Olahraga Disbudpar-pora Batubara, Ilyas, mengata-kan turnamen voli pelajar inidiikuti 16 tim putra dan 14 timputri. Turnamen berlangsungsejak 11 April lalu. “Turnamenini digelar untuk meningkatkangairah olahraga voli pelajar diBatubara,” ucap Ilyas.

Kadis Pendidikan Batubara,

Drs Darwis MSi, saat menyerah-kan hadiah kepada para peme-nang menyampaikan apresiasikepada panitia dan seluruh pe-serta turnamen.

“Saat ini tantangan pelajarterhadap lingkungan yang ne-gatif sangat berat, mulai darinarkoba, gaya hidup bebas, danhura-hura. Lewat turnamen inimaka energi dan waktu pelajarhabis untuk berlatih dan bertan-ding. Jadi turnamen ini sangatpositif,” kata Darwis. (c05/C)

SMK Amir Hamzah Indrapura JuaraVoli Pelajar Batubara 2016

A7

Page 8: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016Sport

SAN ANTONIO, AS(Waspada): Dua

kemenangan pentingsudah dipetik San

Antonio Spurs padababak pertama NBA

Playoff Wilayah Barat diAT&T Center, Rabu

(20/4). Di Game 2, Spursmenang telak atas

Memphis Grizzlies 94-68.

Atas kemenangan tersebut,maka Spurs memimpin 2-0 daritujuh pertandingan yang diren-canakan. Dengan kata lain, pa-sukan Gregg Popovich memak-simalkan dua laga kandangpertama di AT&T Center.

Turun dengan lima pemainterbaiknya, Spurs justru dipim-pin Patty Mills yang menyum-bangkan 16 angka. Kawhi Leo-nard, forward terbaik Spurs, me-nyusul dengan cetakan 13 poin.

BOLOGNA, Italia (Waspa-da): Ducati tengah mengalamidilema setelah mengumumkanbergabungnya Jorge Lorenzountuk MotoGP 2017 dan 2018.Akibatnya, tim pabrikan asal Ita-lia ini harus “menendang” salahsatu antara Andrea Iannone(foto kanan) dan Andrea Do-vizioso (foto kiri).

Ducati baru saja mengontrakLorenzo yang masih membelaMovistar Yamaha. Keputusanmenggaet juara dunia MotoGP2015 asal Spanyol itu, demimembuat Ducati semakinkompetitif.

JAKARTA (Waspada): Perta-mina, selaku sponsor utama RioHaryanto (foto) di balapan For-mula One (F1) 2016, berharappebalap muda kebanggaan In-

Jelang pertandingan, Leonardjuga dinobatkan sebagai pemainbertahan terbaik NBA musimini.

LaMarcus Aldridge me-

nambah 10 poin delapan re-bound. Aldridge sendiri tidakbermain sepanjang kuarter ter-akhir bersama Leonard danTony Parker. Tim Duncan dan

Danny Green hanya membuatpenampilan singkat. Bila Parkerdan Green menoreh enam ang-ka, maka Duncan hanya men-dulang tiga poin saja.

Memphis dipimpin TonyAllen yang mencatat 12 poin.Zach Randolph membukukan11 angka 12 rebound tambahanbagi Grizzlies. Di game ini, timtamu tampil tanpa Marc Gasoldan Mike Conley yang cedera.Praktis, kekuatan Grizzlies punmemudar.

“Tim ini dipenuhi banyakpemain bertalenta. Di ruangganti pun banyak pemain yangtidak menerima dua kekalahantersebut. Kami harus bangkitdi game berikutnya untuk loloske semifinal wilayah,” sebutguard veteran Grizzles, VinceCarter.

Di Phillips Arena, tuan ru-mah Atlanta Hawks mengikutijejak Spurs dengan dua kemena-ngan kandang atas BostonCeltics. Tim tamu mengawaliGame 2 dengan mengecewakan,setelah hanya mampu mence-tak tujuh angka. Sebaliknya,Hawks tampil dominan danunggul 24-7.

Sepanjang permainan,Hawks pun tidak pernah ter-tinggal. Menang tipis di Game1, Hawks justru menang mudahdi Game 2. Dimotori 17 angkacetakan Kyle Korver, Hawksmenang 89-72. Selain Korver,Hawks mendapat 17 poin jugadari Al Horford. (m33/ap/D)

donesia itu dapat menyelesai-kan seluruh 21 seri balapan mu-sim ini.

Harapan itu disampaikanlangsung oleh Vice President

Corporate CommunicationPertamina, Wianda Puspo-negoro. Hingga kini, Rio masihmenunggak dana balapan se-kira 10 juta euro dari total 15juta euro (Rp223,9 miliar). Ken-dati begitu, Pertamina komitberkomunikasi dengan pihakManor Racing meminta Rio te-tap melakoni 21 seri.

“Kita berulang kali melaku-kan diskusi. Kita punya aspirasiyang sama karena ini pentingsekali untuk Rio bisa menyele-saikan 21 seri. Sebagai sponsorutama, kita terus berbicara de-ngan dengan manajemennyaagar bisa menyelesaikan selu-ruh seri,” ujar Wianda, Selasa(19/4) malam.

Di tiga seri pembuka, Rio

belum berhasil memetik poin.Pun demikian, pemuda asal Solotersebut berhasil menunjukkanperforma impresif sebagai se-orang debutan alias rookie mu-sim ini. Posisi terbaik Rio adalahfinish ke-17 di Sirkuit Inter-nasional Bahrain. Di Shanghai,Rio hanya finish ke-21.

“Kami melihat Rio adalahrole model yang penting bagiPertamina. Sejak 2010 bekerjasama dengan Pertamina, Rioterus membuktikan diri,” ujarWianda.

“Dari tiga seri kami melihatdaya juang dan tekad Rio sangatbesar. Bagi kami, hal itu pentingdan kami ingin menjaga filosofiitu,” tutupnya.

(m33/manor/B)

Sinar Pelapis Spurs

AP

LAMARCUS Aldridge berhasil memblok usaha Zach Randolph di Game 2 NBA Playoff antaraSan Antonio Spurs dan Memphis Grizzlies di AT&T Center, Rabu (20/4).

Ducati Dilema Duo AndreaPadahal, kinerja Iannone

dan Dovizioso bersama motorDesmosedici GP16 terbilangcukup baik. Dovizioso lima kalinaik podium, sedangkan Ian-none meraih tiga podium padaMotoGP musim lalu.

Namun, Ducati sudah men-dapatkan Lorenzo dan harusmengambil keputusan mencaripendampingnya. CEO Ducati,Claudio Domenicali, menga-takan akan adil saat memilihsalah satu antara Iannone atauDovizioso.

“Saya rasa itu akan jadi se-buah proses yang cukup trans-

paran. Normalnya Gigi (LuigiDall’Igna - manajer tim) dananak-anak dari departemen ba-lap melakukan evaluasi menye-luruh,” ujar Domenicali, Rabu(20/4).

“Saya rasa kedua Andreapunya kesempatan yang bagus.Keduanya terbukti kompetitif,jadi ini akan jadi sebuah pilihanyang rumit yang akan mem-berikan kami sejumlah rasa pe-nyesalan. Karena keduanyatelah berkontribusi kepada pro-yek ini. Sayangnya, kami tidakpunya tiga motor,” pungkasnya.

(m33/mgp/B)

MEDAN (Waspada): PekanOlahraga Wilayah (Porwil) KotaMedan II/2016 akan digelar 8-18 Mei dengan dibagi tiga wila-yah pertandingan. Ajang mul-tievent ini diikuti 21 kecamatanyang ada di Medan.

Ketua Umum KONI MedanDrs Eddy H Sibarani usai rapatpersiapan Porwil Medan di Kan-tor KONI, Rabu (20/4), menga-takan Porwil Medan 2016 me-rupakan kelanjutan ajang se-rupa yang telah digelar 2015.

Untuk tahun ini, sebutnya,peserta dibagi tiga wilayah danmasing-masing wilayah diisitujuh kecamatan. “Porwil Me-

motogp

dan merupakan program ta-hunan KONI Medan bersamaKONI Kecamatan dan penguruscabang olahraga,” ucapnya.

Dikatakan, ajang ini untukmenambah frekuensi kegiatanolahraga di kecamatan-kecama-tan dan juga untuk pemerataanserta pemetaan cabang olah-raga. Adapun pembagian keca-matan didasarkan atas letakgeografis.

Dikatakan, dari Pengcabterdaftar, ternyata tidak semuacabor bisa dipertandingkan diPorwil Medan 2016. Karena se-telah verifikasi, ternyata adacabang yang tidak lolos.

Hasil rapat persiapan ke-marin, jadwal pembukaan Wi-layah I adalah 8 Mei dan pe-nutupan 14 Mei, Wilayah I (15-21 Mei) dan Wilayah III (22-28Mei).

“Dengan tersisanya waktubeberapa pekan ke depan, kitaberharap para atlet peserta Por-wil II agar dapat mempersiapkandiri dengan maksimal guna me-raih prestasi terbaik,” ucap Eddydidampingi Sekum Aswin Na-sution dan Ketua Panpel JuliusRaja.

“Kita berharap Porwil inisebagai Pra Porkot Medan, dimana setidaknya 75 persen atlet

yang bertanding di Porkot nantiadalah mereka yang telah ter-saring dari arena ini. Sebabajang Porwil ini juga untuk men-jaring atlet-atlet muda yang se-terusnya di persiapkan untukkejuaraan dengan jenjang lebihtinggi seperti Porkot dan Por-prov,” ucapnya.

Untuk Wilayah I diisi MedanKota, Amplas, Denai, Tembung,Perjuangan, Maimoon, danArea. Wilayah II Medan Tuntu-ngan, Johor, Polonia, Selayang,Sunggal, Petisan, dan Baru.Wilayah III Medan Helvetia,Marelan, Labuhan, Deli, Bela-wan, Barat, dan Timur. (m47/B)

KETUA KONI MedanDrs Eddy H Sibaranimemimpin rapatpersiapan PorwilMedan 2016 di KantorKONI Medan, Rabu(20/4).

Porwil 3 Medan Wilayah 8-28 Mei

-Waspada/Armansyah Th/B-

Pertamina Berharap Rio Tampil 21 Seri

MEDAN (Waspada): Fede-rasi Panjat Tebing Indonesia(FPTI) Kota Medan terus me-lakukan upaya penjaringan atletdalam menghadapi berbagaikejuaraan ke depan, khususnyaKejurnas Panjat Tebing 2016 diMakassar, Juli mendatang.

“Untuk menjaring atlet, kamitelah melaksanakan kompetisipanjat tebing di Pekan RayaSumatera Utara (PRSU) pada16-17 April 2016,” ujar pengurusFPTI Medan, Juned IskandarPeranginangin, Rabu (20/4).

Dijelaskan, dari kejuaraanini telah terpantau sejumlah atletyang bisa dibina lebih lanjut.“Banyak atlet yang memilikibakat mumpuni dan perlu pem-binaan lebih lanjut untuk bisamenjadi atlet andal,” katanya.

Terkait pelaksanaan kom-petisi di PRSU yang turut di-dukung Sekolah Panjat TebingHanger, diikuti 20 klub se KotaMedan. Kejuaraan ini mem-pertandingkan kategori putradan putri umum serta putra danputri pelajar.

Juned juga selaku pihakpenyelenggara kejuaraan diPRSU menyebutkan kejuaraanyang berlangsung pagi hinggasore hari itu memperebutkanhadiah trofi, sertifikat, dan dana

facebook

pembinaan puluhan juta ru-piah. Bertindak sebagai juri Baimdan tiga juri profesional lainnyadari sekolah pecinta panjattebing Kota Medan.

Usai kejuaraan tersebut,selanjutnya akan digelar ke-juaraan panjat tebing tingkatSumatera di Grand PalladiumMall Medan, 27-28 April 2016.

(m42/B)

Kompetisi Panjat Tebing Jaring Atlet

KOMPETISI panjat tebingdi Pekan Raya Sumatera

Utara sekaligus menjaringatlet berbakat.

-Waspada/Dedi Riono/B-

Pasang IklanTelp. 4528431

Email:ik [email protected]. id

- Mix Donal, SH Asisten Pemerintahan

- Izwardi, S.Pd Asisten Keistimewaan Aceh,

Pembangunan dan Ekonomi

- Amiruddin, AR, SE Asisten Administrasi Umum

- Syaiful Umar, S.Ag Kadis Syariat Islam

- Drs. Ikhwanuddin Kadis Pendidikan

- Dr. M. Nur fazri, M.Kes Kadis Kesehatan

- Al fu’adi, B.Sc. F.Sp Kadis Kehutanan & Perkebunan

- Drs. Rudiyanto Kadis Perindagkop

- Ir. Agustin Kadis Kelautan & Perikanan

- Drh. Yusbar Kadis Pertanian & Peternakan

- Ir. Irwansyah Kadis Pekerjaan Umum

- Syahrul Wandiman, SH. MH Kadis Perhubungan & Kominfo

- Drs. Ansharuddin Kadis Penduduk dan Capil

- Oki Kurnia, S.STP Kadis Sosnakertrans

Bapak H. Hamdan Sati, ST (Bupati Aceh Tamiang)Atas prestasi yang dicapai terhadap keberhasilan dalam menyusun dan menyampaikan

Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun anggaran 2015dan berhasil meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP)

yang diserahkan langsung Kepala BPK RI Perwakilan Provinsi Aceh,Bapak Maman Abdurachman, SE, MM

Bertempat di kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Aceh, Banda Aceh pada Senin 18 April 2016.

Dari:

Ir. RAZUARDI (SEKRETARIS DAERAH)

- Drs. Abdullah Kadis DPPKA

- Ir. Muhammad Zein Kadis Pertambangan & Energi

- Syahri, SP Kadis Budparpora

- Ir. Adi Dharma, M.Si Kepala Bappeda

- Syamsuri, SE Kepala BKPP

- Drs. Tri Kurnia Kepala Badan Pemberdayaan Masyrakat

- Drs. Syuibun Anwar Kaban Kesbangpol

- Sapuan, SP Kepala Bappeluh

- Syamsul Rizal, S.Ag Kepala BLHK

- Syamsul Bahri, SPd Kepala BPBD

- Amir Hamzah, S.Sos Kakan Perpustakaan dan Arsip

- Patria Kelana, SKM Kakan P2KS

- Arfandi, SE Kepala P2TSP & Penanaman Modal

- Ahmad Yani, S.STP Kepala Satpol PP & WH

- Ibnu Azis, SKM Direktur RSUD

Jajaran Pemerintah Kabupaten Aceh Tamiang

Mengucapkan Selamat KepadaMengucapkan Selamat KepadaMengucapkan Selamat KepadaMengucapkan Selamat KepadaMengucapkan Selamat Kepada

PT ANGKASA PURA II (PERSERO)KANTOR CABANG BANDARA KUALANAMU

GEDUNG ADMINISTRASI PERKANTORAN BANDARA KUALANAMU DELI SERDANGSEKRETARIAT PANITIA PENGADAAN TELP. (061) 88880300, EXT. 8383 FAX. (061) 88880303

1. PERATURAN YANG BERLAKU UNTUK PROSES LELANG INI ADALAH KEPUTUSANDIREKSI PTANGKASA PURAII(Persero)TENTANG PENGADAAN BARANG DAN/ATAU JASA DI LINGKUNGAN PTANGKASA PURA II (Persero).

2. DEMIKIAN UNTUK MENJADI MAKLUM.

DELI SERDANG, 21 APRIL 2016

PT ANGKASA PURA II (Persero)KANTOR CABANG BANDARA KUALANAMU

TD

PANITIA PENGADAAN

PENGUMUMAN PELELANGAN (E-TENDERING)NOMOR : PENG.14.09/05/04/2016/028

PANITIA PENGADAAN PT ANGKASA PURA II (PERSERO) KANTOR CABANGBANDARA KUALANAMU – DELI SERDANG AKAN MENGADAKAN PELELANGAN UMUM(E-TENDERING) PENGADAAN BARANG DAN/ATAU JASA UNTUK PEKERJAAN:

Nama PekerjaanBidang/Sub Bidang

dan KualifikasiPendaftaran

PEMASANGAN KANOPITANGGA FIX BRIDGEBANDARA INTERNASIONALKUALANAMU

Harga Perkiraan Sendiri (HPS):Rp 821.324.000,-(delapan ratus dua puluh satujuta tiga ratus dua puluh empatribu rupiah)

PENGADAANPENGGANTIAN KAWATSELING BAJAFLOODLIGHTING

Harga Perkiraan Sendiri (HPS):Rp 282.000.000,-(dua ratus delapan puluh duajuta rupiah)

● Klasifikasi :Bangunan Gedung

● Sub Klasifikasi :Jasa PelaksanaKonstruksiBangunan GedungLainnya (BG009)

● Kualifikasi :Kecil

● Klasifikasi :Instalasi Mekanikaldan Elektrikal

● Sub Klasifikasi :Jasa PelaksanaKonstruksi InstalasiJaringan DistribusiTenaga ListrikTegangan Rendah(EL007)

● Kualifikasi :Kecil

Pendaftaran/Registrasi online(bagi yang belumterdaftar dan aktifdalam VMS) :Hari Kamis, tanggal21 April 2016 s/dSelasa, 26 April 2016

Batas akhir verifikasi/pembuktiankualifikasi VMS :Selasa, 26 April 2016Jam. 15.00 WIB

Pendaftaranregistrasi online:http:\\eprocurement.angkasapura2.co.id

Keterangan lebih rinci dapat dilihat melalui website http://pelelangan.angkasapura2.co.id.

PENGUMUMAN LELANG ULANGEKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

Menunjuk Pengumuman Lelang Kedua yang terbit pada harian Waspada tertanggal

8 Maret 2016 dan berdasarkan Pasal 6 UU Hak Tanggungan No. 4 Tahun 1996, PT. Bank Rakyat

Indonesia (Persero), Tbk Kantor Cabang Lubuk Pakam akan melakukan pelelangan Eksekusi

Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang

(KPKNL) Medan, terhadap debitur sbb :

1. Jhanni

a. Sebidang tanah SHM No. 897 luas 98 m², beserta bangunan diatasnya terletak di

Kompleks. Bumi Sergai, Desa Firdaus, Kecamatan Sei Rampah, Kabupaten Serdang

Bedagai, Provinsi Sumatera Utara, atas nama Jhanni, Sarjana Tekhnik, Harga Limit :

Rp. 98.600.000,- Uang Jaminan : Rp. 30.000.000,-

b. Sebidang tanah SHGB No. 380 luas 60 m², beserta bangunan diatasnya terletak di

Jalan Irian, Desa. Tanjung Morawa B, Kecamatan Tanjung.Morawa, Kabupaten

Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, atas nama Lina, Sarjana Ekonomi, Harga Limit:

Rp. 342.000.000,- Uang Jaminan : Rp. 70.000.000,-

2. CV. Anugerah Bersama Mandiri

a. Sebidang tanah SHM No. 578 Luas 273 M², beserta bangunan diatasnya terletak di

Gang Rasmi, Kompleks. Koserna, Desa Bangun Sari, Kecamatan Tanjung Morawa,

Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, an. Bambang Setiawan Syahputra,

Ahlimadya, Harga Limit : Rp. 215.000.000,- Uang Jaminan : Rp. 45.000.000,-

3. Fatimah

a. Sebidang tanah SHM No. 158 Luas 965 M², beserta bangunan diatasnya terletak di

Jalan Benteng, Desa Serdang, Kecamatan Beringin, Kabupaten Deli Serdang,

Provinsi Sumatera Utara, atas nama Dimas Syahputra Harga Limit Rp. 515.945.000,-

Uang Jaminan Rp. 105.000.000,-

4. Surono

a. Sebidang tanah SHM No. 66 Luas 105 M², beserta bangunan diatasnya terletak di

Desa Batu Penjemuran, Kecamatan Namo Rambe, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi

Sumatera Utara, atas nama Dinem, Harga Limit Rp. 88.700.000,- Uang Jaminan

Rp. 25.000.000,-

b. Sebidang tanah SHM No. 138 Luas 260 M², beserta bangunan diatasnya terletak di

Desa Batu Penjemuran, Kecamatan Namo Rambe, Kabupaten Deli Serdang Provinsi

Sumatera Utara, atas nama Surono,Harga Limit Rp. 170.800.000,- Uang Jaminan

Rp. 35.000.000,-

c . Sebidang tanah SHM No. 1379 Luas 266 M², terletak di Gang Madrasah, Desa Deli Tua III,

Kecamatan Namo Rambe, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, atas nama.

Sagiman Harga Limit Rp. 47.800.000,- Uang Jaminan Rp. 20.000.000,-

Waktu dan Tempat Pelaksanaan Lelang :

Hari / Tanggal : Senin / 2 Mei 2016

Pukul : 11.00 WIB s.d selesai

Tempat Lelang : PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Lubuk Pakam

Jl. Negara No. 100 Lubuk Pakam, Deli Serdang.

Syarat-syarat Lelang

1. Calon Peserta lelang wajib menyetorkan Uang Jaminan ke rekening Kantor Pelayanan

Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Medan pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero)Tbk.

Kantor Kas Sudirman Nomor Rekening : 6600100001 an. Rekening Penampungan Lelang

KPKNL Medan, paling lambat 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang.

2. Pelunasan harga lelang dalam waktu 5 (lima) hari kerja setelah ditunjuk sebagai pemenang

lelang.

3. Setiap peserta lelang wajib menawar seharga limit yang ditetapkan sesuai pengumuman

lelang apabila peserta lelang tidak menawar maka untuk lelang berikutnya tidak

diperbolehkan mengikuti lelang diwilayah kerja DJKN Sumatera Utara selama tiga bulan.

4. Penawaran dilaksanakan secara lisan dengan harga naik-naik.

5. Apabila pemenang lelang tidak melunasi kewajibannya maka dinyatakan Wanprestasi dan

uang jaminan disetorkan ke Kas Negara sebagai pendapatan jasa lainnya, dan peserta lelang

akan dimasukkan ke dalam Daftar Hitam Lelang.

6. Calon peserta yang telah menyetorkan uang jaminan wajib melapor kepada Pejabat Lelang

dengan membawa bukti setoran, foto copy identitas, copy NPWP rangkap 2 (dua), dan

4 (empat) lembar materai Rp. 6.000,- paling lambat 1 jam sebelum pelaksanaan lelang

7. Bagi peserta lelang yang tidak ditunjuk sebagai pemenang lelang, uang jaminan akan

dikembalikan seluruhnya tanpa potongan apapun.

8. Barang-barang dapat dilihat pada alamat tersebut di atas sejak pengumuman ini.

9. Semua barang ditawarkan apa adanya, segala bentuk kekurangan/kerusakan menjadi risiko

dan tanggungan pembeli sepenuhnya.

10. Syarat-syarat lainnya akan ditentukan pada saat lelang.

11. Informasi lebih lanjut hubungi :

a. PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Lubuk Pakam, Jl. Negara No. 100

Lubuk Pakam (Telp. 061-7952089).

b. Kepada debitur atau pemilik agunan setiap penyelesaian kredit hanya dilayani di kantor

(Bank BRI) pada hari dan jam kerja.

c . Peringatan kepada peserta lelang, debitur atau pemilik agunan untuk berhati-hati terhadap

modus penipuan yang mengatasnamakan BRI.

Lubuk Pakam, 21 April 2016

PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), Tbk.KANTOR CABANG LUBUK PAKAM

dto

Pemimpin Cabang

PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), TbkKANTOR CABANG LUBUK PAKAM

Jalan Negara No. 100 Lubuk Pakam (20515)Telp. (061) 7952089 (Hunting), Facsimile (061) 7951227

A8

Page 9: Waspada, kamis 21 april 2016

Medan MetropolitanWASPADA

Kamis

21 April 2016 B1

Penertiban Reklame Dilanjutkan

Dzulmi Eldin: Tidak Ada Yang Loloskata Alberd.

Tapi, permintaan itu dito-lak Indra. “Saya hanya menja-lankan tugas yang diperintah-kan wali kota. Ini tugas yangdiperintahkan Pak Wali. Mo-hon dapat dipahami, “ tegasnya.

Albert Kang, yang ditema-ni dua temannya terus beru-paya menghambat kerja timterpadu. “Mas berhenti dulu,”teriaknya . Namun, tim terusbekerja tanpa menghiraukanpermintaan pengusaha itu.

Kepala Seksi Penagihandan Perhitungan DispendaMedan Sutan Partahi , saatditemui di lokasi mengatakan,para SKPD telah ditunjukuntuk menertibkan papan rek-lame di jalur hijau tersebut.”Malam ini kita menertibkansesuai zona kita,” tegasnya.

Hari pertama penertibanpapan reklame berlangsungdengan tertib tanpa ada gang-guan dari pihak lain. “Malamini lancar semua, tidak adagangguan,” kata Sutan Partahi.(m49/m39/I)

Untuk membongkar pa-pan reklame, tim menurunkantiga mobil crane dan mesinlas. Selama proses pembong-karan berlangsung, sejumlahruas jalan dialihkan . Itu dila-kukan untuk menghindari pengendara terkena potonganmaterial konstruksi besi papanreklame.

Minta tundaMeski penertiban sudah

terjadwal, namun demikian,di lapangan masih saja men-dapat penolakan dari salahseorang pengusaha. PemilikPT.Multigrafindo Albert Kang,meminta agar menunda pem-bongkaran papan reklamemiliknya di Jl.Diponegoro sim-pang Jl. Zainul Arifin.

Pengakuannya, beberapahari lalu, pihaknya sudah me-nyurati Pemko agar menundapembongkaran papan rekla-me tersebut. “Tolong jangandibongkar dulu Pak Indra (Ka-bid Pengendalian dan Pena-taan Ruang Dinas TRTB). Kamikan sudah membayar pajak,”

dewan menyebutkan, seluruhpapan reklame yang berdiri di13 ruas jalan bebas reklameharus dibongkar. Meliputi, JlSudirman, Kapten MaulanaLubis, Diponegoro, ImamBonjol, Walikota, Pengadilan,Kejaksaan, Juanda, Suprapto,Balai Kota, Pulau Pinang, BukitBarisan, Stasiun dan Jl RadenSaleh.

Disebutkan Eldin, tidakada batas waktu penertibanyang dilakukan. Sampai selu-ruh papan reklame bermasa-lah benar-benar bersih.”Kalautim sudah turun, maka tidakada toleransi lagi. Seluruh rek-lame akan dibersihan,” te-gasnya.

Sebelum bergerak ke lapa-ngan, seluruh personel lebihdahulu menggelar apel di ha-laman tengah Balai Kota. Sete-lah wali kota memberikan ara-han, seterusnya personel di-bagi menjadi tiga regu. Diban-tu aparat Polresta, Kodim0201/BS dan Denpom, mere-kapun bergerak menuju lokasi.

menyebutkan, mulai dini hariitu, tim bergerak serentak se-suai zona masing-masing. Se-luruh papan reklame berma-salah akan dibersihkan. ‘’Tidakada yang akan lolos dari pe-nertiban. Semua kita dibersih-kan. Tidak saja reklame illegalyang ada di 13 ruas jalan. Se-muanya ditata kembalidengan baik,’’ katanya.

Eldin menyebutkan, pe-nertiban yang dilakukan bu-kan agenda mendadak. Tapisudah melalui beberapa kaliimbauan, terutama kepadapemilik papan reklame, agarmereka membongkar sendirireklame mereka yang dipa-sang di zona larangan.

“Kami suda berulang kalimenyampaikan agar pemilikpapan reklame membongkar-nya. Karena imbau tidak diin-dahkan, maka kita bongkar,”kata Eldin, seraya menambah-kan, penertiban papan rekla-me itu dilakukan menindak-lanjuti rekomendasi PansusReklame DPRD Medan.

Salah satu rekomendasi

MEDAN (Waspada):Pemerintah Kota (Pemko)

Medan kembalimelanjutkan penertibanpapan reklame illegal di

sejumlah titik di inti kota,Rabu (21/4) dinihari.

Sejumlah papan reklamebermasalah tumbang

ditangan tim terpadu.

Pembongkaran papan rek-lame dilakukan serentak de-ngan melibatkan ratusan per-sonel terpadu. Tim bergeraksetelah terlebih dahulu men-dapat arahan dari Wali KotaDzulmi Eldin, di halaman BalaiKota.

Pantauan Waspada, dinihari itu, Tim Terpadu Penerti-ban Reklame membongkarpapan reklame di sejumlahlokasi. Yakni, di Jl. Kejaksaan,Jl. Diponegoro serta beberapakawasan jalan lainnya. Papanreklame yang dibongkarumumnya berjenis balihodengan ukur-an lebih kurang4 x 10 meter.

Wali Kota Dzulmi Eldin

Dari segi budaya, ada pan-dangan bahwa perempuansebaiknya menjadi ibu rumahtangga saja. Hal ini menyebab-kan langkah untuk maju danberkarya semakin terbatas.

Sedangkan dari segi eko-nomi, termasuk membatasigerak kaum perempuan me-ngenyam bangku pendidikanyang layak. Orangtua yangmiskin dan lebih mementing-kan pendidikan untuk anaklaki-laki. “Sehingga pendidi-kan minim, skill tidak mema-dai membuat banyak perem-puan terjerumus kelembahhitam, nauzubillaminzalik,”ungkapnya.

Namun begitu, berkacadari perjalanan sejarah Kartini,ada harapan untuk perempu-an Indonesia terus berprestasiwalaupun kesempatan pe-rempuan berkarir masih ter-bilang sempit. ‘’Apalagi jikaperempuan Indonesia mam-pu mendapatkan pendidikandan keterampilan yang layak.Bukan tidak mungkin kema-juan bangsa dapat segeradiraih,’’ kata Fitri. (m12/A)

MEDAN (Waspada): Kepala Dinas Kese-hatan (Dinkes) Medan Usma Polita, memban-tah petugas Puskesmas Belawan telah melaku-kan kesalahan dalam memberikan pelayanankesehatan. Katanya, pasien bayi berusiadelapan bulan Muhammad Ragil, bukan sajadiberikan obat batuk. Tapi juga obat untukpenyakit gizi buruknya.

Kadis Kesehatan Usma Polita, berbicarakepada Waspada, Rabu (20/4). Dia mengomen-tari tentang pengakuan pasien orang tua pasiengizi buruk Arjun dan Sarah. Kepada anggotaDPRD Medan T.Bahrumsyah, mereka menye-but petugas Puskesma Belawan hanyamemberikan anaknya obat batuk.

‘’Padahal bayi kami sudah dalam kondisilemas, dan berat badannya terus turun. Kamitidak tahu apa penyakitnya. Dokter Puskesmasjuga tidak mengatakan apapun tentangpenyakit bayi saya,” tutur Arjun.

Karena tidak tahan melihat bayi merekamenangis terus, pasangan suami-istri inipunmembawa bayi tersebut berobat ke BalaiPengobatan Bethel. Di sana ditangani dr.Robinson. “Kami sangat terkejut, dari hasildiagnosa dokter, bayi kami dikatakan menderitagizi buruk dengan tambahan keterangan medisgagal pencernaan, usus berlipat dan radangtenggorokan,” tambah Arjun.

Akui gizi burukMenangapi hal ini, Kadis Kesehatan Medan

Usma Polita menyebutkan, berdasarkan peme-riksaan tim Puskesmas di Belawan, keluhanpasien adalah mencret dan batuk. Usma Politajuga mengakui bahwa status bayi MuhammadRagil adalah gizi buruk.

MEDAN (Waspada): Tenaga Kerja Indonesia(TKI) asal Sumut yang bekerja di Penang adasekitar 80.000 orang. Dari jumlah tersebut, 10- 20 persen mengalami berbagai permasalahan,akibat tidak memiliki dokumen-dokumenresmi. Permasalahan yang sering mereka hadapiadalah gaji tidak dibayar oleh majikan.

“Mereka yang mengalami masalah inikarena pergi secara perseorangan atau merekadidatangi agen tidak resmi yang menawarkanpekerjaan di Malaysia dengan diimingi gaji yangcukup tinggi. Akhirnya mereka dieksploitasi,”kata Konjen RI Taufiq Rodhy, pada rapatkoordinasi antara Pemprovsu dengan KJRI diPenang, terkait permasalahan TKI, di KantorGubernur, Rabu (21/4).

Permasalahan gaji tidak dibayar majikanpersentasenya sebesar 45 persen. Kemudiandianiaya oleh majikan, pelecehan seksual danmasalah sosial lainnya. “TKI yang menghadapimasalah di Malaysia, segera lapor ke kami. Kamiakan memediasi untuk memecahkanmasalahnya. Banyak hak-hak TKI akhirnyadibayarkan majikan setelah kita mediasi,”imbuhnya.

Dikatakannya, dari aturan di Malaysia, paramajikan dari TKI tersebut sebenarnya dilarangmempekerjakan tenaga kerja ilegal. Namun

Waspada/Andi Aria Tirtayasa/C

BAYI penderita tumor ganas Rizki Amanda, tertidur pulasusai diberi susu oleh ibunya, di RSU Dr. Pirngadi, Rabu (20/4).

anaknya. ‘’Kalau Amandamau dirujuk, silakan saja.Saya hanya bisa pasrah.Yang penting, semuanyadilakukan untuk kesembu-han anak saya,’’ katanya.

Pantauan Waspada, diRuang 9 Lantai IV RSU DrPirngadi Medan, Amandaterlihat tidur usai minumsusu dan di badannya dila-buri tepung bedak karenabanyaknya keringat buntatdi badannya. Selain itu, pa-da bagian tumor yang pe-cah sudah dibalut denganperban sehingga gumpalandaging dan tetesan darahtidak keluar lagi.(h04/C)

miliki kelainan jantung. Se-hingga harus dirujuk ke Ru-mah Sakit Adam Malik,” ujarHumas RSU Dr. Pirngadi EdisonPeranginangin, Rabu (20/1).

Dijelaskan Edison, selainmenderita kelainan jantung,di paru-paru pasien juga ter-dapat cairan (phenomonia),sehingga harus disedot terle-bih dahulu. “Paling lambatbesok pagi, Amanda, segeradirujuk ke RS Adam Malik, “sebut Edison.

Sementara itu, Rina, ibukandung Amanda, mengakuh a n y a p a s ra h t e r h a d a papapun yang dilakukan rumahsakit untuk kesembuhan

MEDAN (Waspada): Pe-nanganan medis terhadapbayi penderita tumor ganas dipantatnya, Riska Amanda, diRumah Sakit Umum (RSU) Dr.Pirngadi semakin tidak jelas.Setelah berhari-hari di sana,kini pasien berusia 1,3 tahunitu akan dirujuk ke RumahSakit H Adam Malik. Alasan-nya, karena bayi tersebut me-miliki kelainan pada jan-tungnya.

Riska Amanda adalah anakdari pasangan Syafri, 32, danRina, 30, warga Dusun I, DesaMasjid Lama, Kec Talawi, KabBatubara. “Pasien tersebut be-lum bisa dioperasi karena me-

Bayi Penderita TumorAkan Dirujuk Ke RS Adam Malik

Muhammadiyah Tidak MampuTanggung BPJS Anak Panti Asuhan

MEDAN (Waspada): Ketua Pengurus Wilayah Muham-madiyah (PWM) Sumut Prof . Dr. Hasyimsyah Nasution, menga-ku organisasi yang dipimpinnya tidak mampu menanggungbiaya BPJS Kesehatan seluruh anak panti asuhan. Karenanya,sangat diharapkan bantuan pemerintah untuk mem-bayarkannya.

Hasyimsyah Nasution, mengatakan itu menjawabpertanyaan Waspada, Selasa (19/4). Sebelumnya diberitakan,ribuan anak penghuni sejumlah panti asuhan di Medan sampaisekarang tidak memiliki jaminan kesehatan. Salah satunya,panti asuhan yang dikelola oleh organisasi Muhammadiyah.

Menanggapi hal ini. Hasyimsyah menyebutkan, sistem yangditerapkan pemerintah saat ini yang mewajibkan membayariyuran kesehatan, membuat panti asuhan kewalahan.‘’Karenanya kami harapkanlah pemerintah memfasilitasi anak-anak panti asuhan. Karena, kana da juga peraturan yangmelindungi warga tidak mampu. Seperti halnya anak pantiasuhan” ujarnya.

Hasyimsah meyakini, kondisi beberapa organisasi lain yangmemiliki panti asuhan juga sama. Sekalipun organisasi tersebutmemiliki badan amal usaha. Sebab dana yang berasal dari suatubadan amal usaha akan memberikan sumbangsih padabeberapa tempat.

“Kalau persyaratannya setiap orang harus membayar setiapbulan, maka Muhammadiyah menjadi mengalami dilemma.Karena harus mencari dana untuk kebutuhan panti asuhan.Panti asuhan juga mempunyai kewajiban mencari dana. Karenadi Sumut sendiri cukup banyak panti asuhan yang dikelolahMuhamamdiyah. Meskipun kita memiliki badan amal usaha.Sebab, badan amal seperti sekolah yang memadai akanmemberikan sumbangsi ke sekolah yang kurang mampu,’’ kataHasyimsyah.

Bila pemerintah tidak merespon untuk memperhatikankesehatan anak panti asuhan, menurut Hasyimsyah, pihaknyaakan berdiskusi dengan Ormas dan lembaga lain untukmembahas permasalahan BPJS Kesehatan ini. “Kita akanberdiskusi, seperi dengan Alwasliyah, untuk sama-samamendorong pemerintah memperhatikan keadaan anak pantiasuhan,” katanya. (cms/C)

lam seluruh aspek kehidupanmasyarakat,” ujarnya.

Seperti juga laki-laki, kataFitri Gustiana, perempuanjuga mempunyai potensi dankiprah yang sama sebagai agenperubahan di tengah masya-rakat. Apalagi dari segi kuanti-tas, jumlah perempuan jauhlebih besar daripada laki-laki.“Jika perempuan Indonesiamampu mengoptimalkanperannya diberbagai aspekkehidupan, maka kemajuanbangsa ini berada dipundakperempuan,” ungkap ibu dariempat 4 anak ini.

Oleh sebab itu, sebut Fitri,kualitas perempuan yang ting-gi harus diimbangi dengankualitas dan keberadaan skillyang dapat digunakan untukmeningkatkan produktivitas.

Pendidikan layakNamun demikian, me-

nurut Fitri Gustiana, sampaisaat ini, masih banyak perem-puan di Indonesia yang belummendapatkan pendidikanlayak. Hal tersebut disebabkanberbagai faktor. Seperti nilai-nilai budaya dan ekonomi.

MEDAN (Waspada): Pe-rempuan Indonesia diharap-kan mampu mengoptimalkanperannya diberbagai aspekkehidupan. Karenanya, diha-rapkan, dengan PeringatanHari Kartini tahun 2016 ini da-pat dijadikan sebagai momen-tum untuk meningkatkanproduktivitas dan inovatifkaum perempuan.

Ketua Bidang Perempuandan Ketahanan Keluarga(BPKK) Partai Keadilan Sejah-tera (PKS) Sumut Fitri Gustia-na, S,Pd, mengatakan itu ke-pada wartawan, Rabu (20/4).Dia memberikan pernyataansehubungan dengan Peringa-tan Hari Kartini tanggal 21April.

Menurut Fitri, tujuan Kar-tini yang sesungguhnya adalahmencerdaskan perempuanpada masanya. Kartini mem-buka paradigma berpikir barubagi kaum perempuan yangpada zaman itu hanya sekedardi dapur, kasur, dan sumur.“Kartini memberi pencerahankepada kaum perempuan agarmempunyai peran besar da-

Fitri Gustiawan:

Hari Kartini Momentum TingkatkanProduktivitas Perempuan

Masalah TKI Paling BanyakMajikan Tidak Bayar Gaji

masalahnya, kalau mendatangkan tenaga kerjailegal maka biayanya jauh lebih murah.“Namun kasihan tenaga kerja kita, merekatereksploitasi atas ketidaklengkapan dokumen-dokumen tersebut,” imbuhnya.

Tanggungjawab pemerintahPlt. Gubsu T. Erry Nuradi menekankan,

Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang tidakmemiliki dokumen-dokumen resmi sehinggamengalami masalah di negara tetanggamenjadi tanggungjawab pemerintah untukmengadvokasi dan melindunginya.

“TKI yang tidak memiliki dokumen resmijuga warga negara kita. Sebagai warga yangsedang dapat musibah di negeri orang, kitaharus tanggungjawab untuk melindunginya,”kata Erry Nuradi.

Dia menyebutkan, TKI merupakanpahlawan devisa. Sebab, jumlah devisa kirimanuang dari TKI di bawah Migas. Setiap tahun,jumlahnya selalu naik. Tahun 2013 jumlahdevisa yang dihasilkan TKI mencapai Rp8,87triliun, tahun 2014 mencapai Rp105 triliun dantahun 2015 Rp119 trilliun. “TKI ini sumberdevisa negara di bawah Migas. Karena itu, perlubagi kita mengoptimalkan dan mengaturnyalebih baik lagi sebagai sumber devisa,”ujarnya.(h02/C)

Waspada/Mursal AI/C

PESERTA rapat koordinasi bersama Plt Gubsu T. Erry Nuradi, dan Konjen RI di Penang TaufiqRodhy, di Kantor Gubernur Sumut.

Usma Polita Akui Pasien Gizi BurukRagil Bukan Saja Diberi Obat Batuk

Namun, menurut Usma Polita, petugasPuskesma tidak hanya memberikan obat batuksaja. Tapi, kepada pasien juga diberikan obatuntuk penyakit gizi buruknya. “Hal ini sudahsesuai dengan SOP (Standard OperationalProsedure). Selain mengalami gizi buruk, balitatersebut ada batuknya. Jadi wajar kalau dokterdi Puskesmas memberikan obat batuk, selainobat yang lainnya. Yang penting pasien inisudah kita tangani. Tidak ada pembiaran, dansudah dirujuk ke rumah sakit,”tegasnya

Menjawab pertanyaan, Usma Polita menga-kui, kasus gizi buruk seperti yang dialamiMuhammad Ragil, bisa saja ada lagi. ‘’Kalaukita ketahui, akan segera kita lakukan perawatandi rumah sakit. Jangan terus kita menjustifikasikesalahan dari tenaga kesehatan saja, sebelumkita lihat kebenaran faktanya,”ungkapnya.

Sementara itu, di tempat terpisah, KepalaPuskesma Belawan dr. AR.Brando Lubis,memberikan pernyataan. Katanya, pasiendatang ke Puskesmas berobat dengan namaBagas Syahputra, bukan Muhammad Ragil.Keluhannya adalah mencret dan batuk, denganberat badan 4 kg.

“Berdasarkan diagnosa sementara, pasienmasih dalam status gizi kurang atau buruk.Untuk obatnya kita berikan CotrimoxazoleSyrup (atas indikasi diare dan ISPA),Ketokenazole Zalf ( Atas Indikasi ISPA), RemcoSyrup (Atas Indikasi ISPA) B Complex (Vitamin),Selecdiar, Tablet (atas indikasi Diare) dan Oralit.Pasien kita sarankan untuk melakukankonsultasi dan melakukan pemantauan beratbadan secara rutin, baik ke Puskesmas maupunPosyandu,” katanya. (cray/cel/C)

Waspada/Rizky Rayanda/C

PETUGAS sedang memotong besi papan reklame yang berada dikawasan zona terlarang dengan menggunakan mesin potong las di Jl. Diponegoro, Medan, Rabu (20/4) dini hari. Pembongkaran tersebut dilakukan agar Kota Medan tertata rapi sesuairanperda yang sudah diatur tempat pemasangan papan reklame yang tepat.

Page 10: Waspada, kamis 21 april 2016

Medan MetropolitanWASPADA

Kamis

21 April 2016B2

Kodrat Shah: Jangan Cederai PPMEDAN (Waspada): Ketua Pelaksana Harian Majelis Pimpi-

nan Wilayah Pemuda Pancasila (MPW PP) Sumut Kodrat Shah,meminta kader tidak mencederai nama organisasi tersebut.Apalagi menjadikan oragnisasi sebagai ajang mencari makan.

Kodrat Shah, mengatakan itu, Rabu (20/4), di kediamannya,Komplek Cemara asri. Katanya, kalau itu terjadi, maka jelasakan mencoreng nama baik PP.

“Jangan pernah membawa ‘cangkul’ ke dalam oragnisasi.Artinya, jangan lah organisasi dijadikan tempat ‘berladang’atau mencari uang. Kalau ini sempat terjadi, maka tidakdipungkiri generasi setrusnya akan mengikuti hal buruk ini,”ungkap Kodrat.

Dia menjelaskan, kalau ada niatan bergabung di PP untukmencari makan, mala lebih baik oknum tersebut tidak usahbergabung. Sebab itu mencerminkan betapa bobroknya satuoragnisasi.

Kodrat juga mengimbau, seluruh kader dapat memberikancitra yang baik. “Marilah sama-sama kita hilangkan citra buruk, danmembangun citra yang baik, agar kedepannya menjadi lebih baik.Dan asumsi masyarakat tidak buruk lagi,” katanya. (cza/B)

Pemerintah Diharap Bela PetaniMEDAN (Waspada): Pemerintah diharapkan membela

kepentingan petani. Sebab, menurut Direktur Utama (Dirut)Pandu Tani Indonesia (Patani) H. Sarjan Tahir, masih banyakproduk pertanian impor yang mendominasi bahan olahanuntuk restoran. Sedangkan produksi petani lokal dianggaphanya bisa untuk konsumsi masyarakat rumahan saja.

H. Sarjan Tahir, mengatakan itu saat mengukuhkan sekaligustatap muka dengan pengurus Kanwil Pandu Tani Indonesia(Patani) Sumut, di kantor Kanwil Patani Sumut di KomplekCBD Polonia, Sabtu (16/4).

Menurut Sarjan Tahir, Patani pusat sudah membuatperjanjian ( MoU ) dengan Bulog dan sejumlah restoran. Agarproduksi pertanian lokal bisa masuk langsung ke restoran.

‘’Disinilah peran Patani sebagai pelobi kepentingan petani.Bahkan Patani harus bisa menyiapkan tenaga ahli pertanian,pengembangan ekonomi nelayan, sehingga jika ada keluhanpetani dan nelayan, Patani sudah siap membina keahlianmereka,’’ katanya.

Menurut Sarjan, Ormas Patani juga lebih identik denganbisnis. Artinya, bukan sebagai pemasok barang ke petani, tetapilebih identik dengan pembela hak-hak petani. Sebab petanibanyak yang tidak diberdayakan, bahkan hak-hak merekadiabaikan, bahkan tidak sedikit pengusaha yang mengambillahan mereka sehingga petani tetap termaljinalkan. (m40/A)

MEDAN ( Waspada): Dampak proyekpembangunan instalasi air limbah sangatmerugikan masyarakat. Mereka mendesakPemko Medan segera mendesak pelaksanaMetropolitan Sanitation Management andHealt Project (MSMHP) agar memperbaikikembali jalan-jalan yang rusak tersebut.

Dari pantauan Waspada, Rabu (20/4), salahsatu jalan yang rusak berat akibat proyek terse-but adalah Jl.Timor. Akibat galian proyek, jalantersebut kini bagaikan kubangan. Drainase dipinggir jalan tersebut juga tidak ada.

Seorang warga M. Rahmat mengatakan,

MEDAN (Waspada): Ketua Badan KejuruanMesin Persatuan Insinyur Indonesia (BKM PII)Sumut M. Sabri mengatakan, pertambahanjumlah insinyur Indonesia lamban. Data tahun2011, hanya 164 dari 1 juta penduduk.

Dengan angka itu, maka Indonesia masihberada di bawah Malaysia, Thailand danVietnam. Sedangkan jumlah yang tertinggimasih dipegang Korea, dengan jumlah 836 per1 juta penduduk.

“Apabila dibandingkan kondisi Indonesiadengan Korea, maka Indonesia baru dapatmenyamakan jumlah pertumbuhan InsinyurKorea pada tahun 2025. “Data itu saya kutipdari The Economist 2011,” kata M. Sabri, Selasa(19/4).

Sabri menjelaskan, Insinyur adalah orangyang melakukan rekayasa teknik dengan meng-gunakan ilmu pengetahuan untuk meningkat-kan nilai tambah atau daya guna ataupelestarian demi kesejateraan umat manusia.

Disebutkan Sabri, karena begitu pentingnyaperan insinyur, maka dipandang perlu untukmelakukan akselerasi pembinaan profesiInsinyur. Program Pembinaan Profesi Insinyur(P3I) merupakan salah satu program yang terusmenerus dilaksanakan oleh PII, dan nantinya

Dahrin Harahap:

Hidup Yang Baik Dunia Dan AkhiratSETIAP orang mendamba-

kan kehidupan yang baik du-nia dan akhirat. Hal tersebutjuga sesuai firman Allah SWTdalam surah Annahl ayat 97:Siapa yang beramal shalehdari laki-laki dan perempuandan di beriman kepada Allah,maka akan diberikan hidupyang baik, dan akan kami ba-las apa yang telah dia kerjakandengan yang lebih baik.

“Maka berusahalah men-dapatkan kehidupan yang baikdi dunia agar baik pula di akhi-rat,”kata Ustad Dahrin Hara-hap, SAg, Rabu (20/4). Itulahsebabnya, kata Kepala Madra-

sah Tsanawiyah di Yayasan Islamic Centre Medan Estate ini,pada pelaksanaan Shalat Jumat di Masjid Al Hasanah Jl. Garuda,Perumnas Mandala, dia akan menyampaikan materi ‘caramendapatkan kehidupan yang baik di dunia dan akhirat’ dalamkhutbahkanya.

Berdasarkan ayat di atas, kata Dahrin, untuk mendapatkanhidup yang baik itu adalah dengan dua cara. Pertama. denganmelakukan amal shaleh, dan kedua beriman kepada Allah.

“Mudah bukan? Lalu kenapa kita tidak segera melakukannya.Beramal shaleh setelah melaksanakan shalat lima waktu seharisemalam sebagai kewajiban sebagai umat Islam, tentumengimbanginya dengan perbuatan baik kepada sesama,”katanya.

Dia menambahkan, beramal shaleh dapat dilakukan denganberbagai cara, menyingkirkan duri di tengah jalan, memberikansedekah, melaksanakan ritual agama, bersilaturrahim, ataukegiatan lain yang memiliki nuansa ibadah. Sedangkan beriman,merupakan keyakinan kepada Allah, Rasul, kitab-kitab-Nya,qadha dan qadhar, malaikat, dan hari kemudian.

“Maka balasan diberikan Allah bagi orang yang berimandan beramal shaleh tercantum dalam Surah Al Bayyinah ayat8: Balasan mereka di sisi Tuhan mereka ialah syurga ‘And, yangmengalir di bawahnya sungai-sungai; mereka kekal di dalamnyaselama-lamanya. Allah ridha terhadap mereka dan merekapunridha kepadanya. yang demikian itu adalah (balasan) bagiorang yang takut kepada Tuhannya. (m37/B)

Tim Pemilih dan PengawasPengurus Pusat INI. Sedang-kan penyegaran ilmu pengeta-huan melibatkan beberapapembicara, di antaranya dariMajelis Kehormatan INI pusatdengan tema Permenkum-ham nomor 7 tahun 2016, Dr,Habib tentang yayasan, per-kumpulan dan lembaga ke-uangan mikro (Bumdes).

Selanjutnya, Aulia Taufani,dengan tema permenkum-ham terbaru tentang perse-roan terbatas dan hukum pe-modal perusahaan asing(PMA) serta peranan notarisdi era pasar bebas. Selain itu,dari Pengurus Pusat INI ten-tang teknis akses online badanhukum koperasi. (h02/A)

PROFIL KHATIB

Ketimpangan Belanja SebabkanPertumbuhan Ekonomi MinimWahyu: Pelayanan Publik, Bukan Pelayanan PNS

tidak langsung seperti untukgaji PNS. Karena, lanjutnya,kalau biaya langsung untukpembangunan infrastrukturmaka multiflier efeknya akanbisa langsung dirasakan olehmasyarakat.

“Harusnya porsi biayalangsung itu 60-70 persen daritotal APBD Sumut, sedangkanuntuk belanja tidak langsungdi bawah 40 persen. Hal itubisa dinaikkan, tentunya PADharus ditingkatkan,” pung-kasnya. (m41/I)

nyak jika mengandalkan ang-garan APBD Sumut sebagaimotor penggerak perekono-mian. Karena memang seba-gian besar uang tersebut habisuntuk belanja pegawai. Sti-mulan dari anggaran tersebutmemiliki dampak yang sangatminim dalam mengakselerasipertumbuhan ekonomi Su-mut,” kata Gunawan.

Gunawan menyebutkan,seharusnya biaya langsunguntuk biaya modal porsinyalebih besar daripada biaya

nawan menyebutkan, jikaAPBD yang ditetapkan Pem-provsu alokasi dana tidak lang-sungnya lebih besar diban-dingkan dengan alokasi danalangsung, menunjukkan dayadobrak anggaran dalam APBDtidak cukup baik dalam mens-timulan pertumbuhan ekono-mi Sumut. Artinya Sumut ma-sih bergantung pada belanjapemerintah pusat maupun swas-ta dalam mendorong pertumbu-han ekonomi di wilayah ini.

“Kita tidak berharap ba-

daripada belanja tidak lang-sung, untuk pembayaran gaji-gaji pegawai ataupun gaji pe-gawai honor.

“Selama ini, karena jumlahPNS dan pegawai honornyabanyak, ini menyebabkanAPBD belanja tidak langsungmenjadi besar. Terutama didaerah pemekaran, dimana 80persen APBD-nya digunakanuntuk membayar gaji pegawai.Sedangkan belanja modalnyasangat sedikit. Akhirnya pem-bangunan minim sekali,”ujarnya.

Menurutnya, kalau meli-hat belanja tidak langsungmencapai 80 persen, sedang-kan belanja langsungnya ha-nya 20 persen, ini sudah overkapasiti. “Harusnya belanjalangsung atau belanja modaluntuk pelayanan publik porsi-nya lebih besar daripada be-lanja tidak langsung untukpembayaran gaji pegawai.Namanya pelayanan publik.Harusnya porsi untuk publiklebih besar. Bukan pelayananPNS,” kata Wahyu.

Tidak baikSementara itu, pengamat

ekonomi dari Universitas Is-lam Negeri (UIN) Sumut Gu-

MEDAN (Waspada):Terjadinya ketimpangan

antara Belanja TidakLangsung (BTL)

dibandingkan BelanjaLangsung (BL) pada APBD

Sumut, menyebabkanakselerasi pembangunan

dan pertumbuhanekonomi menjadi minim.

Pengamat ekonomi dariUniversitas Sumatera Utara(USU) Wahyu Ario Pratomomenyebutkan, bila BTL sebe-sar Rp6 triliun dan BL hanyaRp2,3 triliun, atau lebih besarbelanja untuk gaji pegawai danhonor daripada belanja mo-dal, ini menyebabkan pem-bangunan infrastruktur men-jadi sangat minim. “Seharus-nya porsi yang ideal itu, 60 per-sen lebih belanja langsung dandi bawah 40 persen belanjatidak langsung,” kata WahyuArio, kepada Waspada, Rabu(20/4).

Artinya, lanjut Wahyu, be-lanja langsung sebagai belanjamodal untuk kepentinganpublik, seperti pembangunaninfrastruktur yang efeknya bisalangsung dirasakan masyara-kat porsinya harus lebih besar,

Sementara itu, Ivan Sitepumenjelaskan proyek Podomo-ro telah memiliki kelengkapanizin bangunan dan izin keting-gian bangunan. Untuk izin,lanjutnya, memiliki variasi.Ada untuk 32 lantai (ke atas)dan tiga lantai (ke bawah).

Sedangkan untuk kawasanRuang Terbuka Hijau maupunGaris Sempadan Bangunansudah sesuai dengan aturan,yakni 15 meter. Bangunanapartemen Podomoro memili-ki basement tiga lantai, dantujuh tower (menara). “Satutower ada yang 14 lantai, 20lantai. Dan untuk bangunanapartemen bervariasi. Yakniada 21 lantai, 30 lantai dan 31lantai,” sebut Ivan.

Sedangkan untuk ketinggi-an bangunan, pihak Podomo-ro mengikuti aturan standar,seperti Hotel JW Marriot. Yakni31 lantai. (m30/C)

Podomoro dan PT. TotalindoIvan Sitepu, Anggiat dan Son-ny. perusahaan kontraktoryang menangani pekerjaan megaproyek properti Podomoro.

Ketua Komisi C SabarSitepu mengatakan, pihaknyamendukung masuknya inves-tor properti di Kota Medan.Karena ini bisa menjadikanMedan berkembang menjadikota metropolitan yang bisadisejajarkan dengan Surabayadan DKI Jakarta.

“Bapak-bapak dari Podo-moro jangan takut. Kehadirankami di sini bukan untuktujuan yang macam-macam.Pada intinya kami sangatmendukung investor masukke Kota Medan. Kami inginmendengar penjelasan secaralangsung dari pihak Podomorosejauh mana progress proyekproperti ini,” kata Sabar.

Izin lengkap

MEDAN (Waspada): Ko-misi D DPRD Medan melaku-kan kunjungan kerja (Kunker)ke lokasi mega proyek propertiPodomoro, Rabu (20/4), di Jl.Putri Hijau. Tujuannya untukmelihat perkembangan pem-bangunan apartemen yang kedepannya bisa menjadi ikonKota Medan.

Kunker Komisi D tersebutdipimpin Sabar SyamsuryaSitepu. Bersamanya ada se-jumlah anggota Komisi D, Par-laungan Simangunsong, Ah-mad Arif, Abdul Rani, DameDuma Sari Hutagalung, PaulMei Anton Simanjuntak, Da-niel Pinem, dan Beston Sinaga.Kunker Komisi D ini jugadidampingi lurah Petisah danCamat Medan Petisah, danjuga utusan Dinas TRTB.

Kunker Komisi D ini dite-rima oleh utusan PT. Sinar Me-nara Deli yang menjadi mitra

DPRD Kunker Ke Podomoro

Sabar Sitepu: Kita DukungInvestor Masuk Medan

Waspada/Rizky Rayanda/C

MENJELANG hari buruh sedunia (MAY DAY) ratusan buruh berunjukrasa di depan KantorGubernur Sumatera Utara di jl. Diponegoro, Medan, Rabu (20/4). Mereka menuntut kepadapemerintah untuk menaikkan UMP 2017 minimal Rp650 ribu serta stop PHK.

tan kepada pemerintah untukmeningkatkan daya beli buruhdengan mencabut PP No 78Tahun 2015 dan menaikanUMP 2017 minimal Rp 650.000, serta meniadakan PHK.

Buruh meminta member-hentikan kriminalisasi dankebebesan 26 aktivis buruhdan aktifis sosial serta cabutkebijakan kawasan industrisebagai kawasan objek vital,deklarasi Ormas, Buruh, Guudan Rakyat tertindas, segeramelakukan UU Tabungan Pe-rumahan Rakyat dengan pe-ningkatan kontribusi iuran da-ri pemerintah dan pengusaha.

Tolak Undang Undang TaxAmnesty, tolak reklamasi sertapenggusuran dan kembalikantanah petani dan rakyat miskinyang dirampas oleh pengusa-ha, turunkan harga dan ting-katkan subsidi BBM, TDL dan

MEDAN (Waspada): Ratu-san buruh yang tergabung da-lam Federasi Serikat PekerjaMetal Indonesia (FSPMI) me-lakukan aksi demo di KantorGubsu, Rabu (20/4). Unjukrasadilakukan sebagai pemanasandalam memperingati hari BuruhSedunia (may day) tanggal 1 Mei.

Selain menyampaikan isu-isu nasional tentang persoalanburuh, mereka juga meneria-kan isu-isu daerah yang diang-gap tidak berpihak kepadakaum buruh. “Hari ini kita da-tang dalam rangka aksi pema-nasan may day. Kami kembalimenyuarakan persoalan bu-ruh yang hingga saat ini masihtertindas,” teriak seorangburuh dari atas mobil pick updengan pengeras suara.

Dalam orasi yang dikawalkepolisian dan Satpol PP, paraburuh meneriakan 12 tuntu-

Pupuk.Muliakan kesejahteraan

Guru dan tenaga kerja honormelalui pengangkatan PNS,meminta Dinsosnaker Medansegera menindaklanjuti lapo-ran buruh PT Putra Baja Deliterkait kekurangan upah, Din-sosnaker Deliserdang segeramenindaklanjuti laporanburuh PT SUmber Alfaria Trija-ya tentang pelanggaran haknormatif, meminta PoldaSumut segera menindaklanjutilaporan Buruh PT Girvi Masterkait pemberangusan seri-kat, penggelapan upah dan iu-ran BPJS ketenagakerjaan,Buabarkan BKSPPS dan tetap-kan upah sektor buruh perke-bunan dan meminta KPK me-ngusut tuntas kasus Korupusidi Pemprovsu yang melibat-kan eksekutif, legeslatif danyudikatif.(h02/B)

Buruh Pemanasan May DayDi Kantor Gubsu

res,” katanya. Sosialisasi yang dilakukan

hari itu dihadiri para bakalcalon ketua. Yakni Firdonald,Hardimansyah Chaidirsyah,Risbeth Sulini Soeleiman,Abdul Syukur Hasan, JuliusPurnawan dan Yulita Widya.Masing-masing bakal calon di-berikan kesempatan untukmenyampaikan visi dan misi-nya di hadapan para peserta.

Selain sosialisasi, INI Su-mut juga menggelar seminar,yang juga dihadiri notaris dariluar Sumut. Seperti dari Jakar-ta, Jawa Barat, Jawa Tengah,Yogjakarta, Jawa Timur, Aceh,Sumatera Barat, Riau, Kepri,Jambi dan Palembang.

Sosialisasi itu dikoordinir

MEDAN (Waspada): Per-lindungan hukum dan peng-ayoman kepada notaris sela-ma ini masih dinilai kurang.Karenanya, ketua Ikatan Nota-ris Indonesia (INI) ke depan,diharapkan dapat membantudan mengayomi notaris.

Demikian dikatakan Hu-mas INI Sumut Dody Safnul,saat melakukan sosialisasipemilihan bakal calon KetuaUmum INI, Sabtu (16/4), diHotel JW Marriot. “Untuk itu,diharapkan pada Kongres INItanggal 19 - 21 Mei 2016 di Pa-lembang nanti, tidak diwarnaidengan money politics. Danpara bakal calon juga tidakdiperbolehkan memberikanfasilitas kepada peserta kong-

Pengayoman Kepada Notaris Masih Kurang

Waspada Edward Limbong

KONDISI Jl. Timor yang rusak parah dan belum diperbaiki.

Proyek Air Limbah Rugikan Masyarakatsangat menyesalkan Pemko Medan yang jugabelum memperlihatkan upayanya untukmemperbaiki jalan tersebut. Paling tidakmendesak dengan keras pelaksana proyek airlimbah tersebut. “ Padahal inikan termasukdaerah kota, bukan pinggiran kota. SemestinyaPemko melihat kondisi ini,’’ katanya.

Menurut Rahmat, kondisi jalan dan drainaseyang tidak ada itu sudah berlangsung lama.Akibat jalan yang rusak parah tersebut sangatmerugikan masyarakat. “Kalau hujan, jalan iniseperti kubangan. Dan kalau panas debunyanaik semua,’’ tambahnya. (cel/cray/c)

MEDAN (Waspada): Konsumen PT VerenaMulti Finance Surya, kecewa tindakan enamorang eksternal (debt collector) yang mengakudari perusahaan itu. Mereka meminta paksamobilnya di Jl. Badur Medan.

Penarikan paksa mobil tersebut diklaimSurya tanpa melalui surat peringatan yangdikeluarkan oleh leasing. Dia menilai penarikanpaksa mobilnya itu layaknya perampasan ataupencurian.

“Saya dihadang enam orang debt collectordan langsung menggedor pintu mobil saya saatpulang dari kantor. Mobil saya dibawa ke peru-sahaan di Jl. Iskandar Muda tanpa adanya suratperingatan penarikan mobil sebelumnya,” ujarSurya, pemilik mobil Honda City warna birumetallic BK 1716 VN, Selasa (19/4).

Kata dia, penarikan paksa itu terjadi padaKamis (14/4) sore. “Saya sudah menunjukkanitikad baik dengan mendatangi kantor leasingpada Jumat (15/4) untuk menyelesaikantunggakan pembayaran yang berjalan duabulan. Namun pihak leasing memaksa untukmembayar semua sisa angsuran sampai lunas,”imbuhnya.

Bahkan pihak leasing, menurut Surya, jugameminta dirinya membayar uang derek mobildan biaya tarik yang dilakukan debt collector.

Surya yang sudah habis kesabarannyamengaku akan mengambil jalur hukum. Sebabtidak ada lagi itikad baik dari perusahaaantersebut. “Ini sudah tindakan perampasan danpencurian. Saya akan tempuh jalur hukum,”tegas Surya.

Cheff Collector PT. Verena Multi Finance,Jhonli Silalahi, saat konfirmasi Waspada viahandphone, Selasa (19/4), membenarkanpihaknya telah menarik mobil konsumennyabernama Surya. “Ya kita tarik karena yang

bersangkutan menunggak angsuran dua bulan.Mobil bisa diambil kembali kalau sudahdilunasi,” ujarnya.

Tidak bolehSementara itu, Pranoto SH, Praktisi Hukum

dan Pengurus DPP Forum Komunikasi PemudaIndonesia (FKPI) menyebutkan, perbuatan me-narik paksa kendaraan bermotor yang masihdalam proses kredit, tidak diperbolehkan. Haltersebut melanggar Peraturan Menteri Ke-uangan (PMK) No.130/PMK.010/ 2012 tentangpendaftaran Fidusia bagi perusahaanpembiayaan.

Dengan adanya peraturan Fidusia tersebut,pihak leasing atau kreditur tidak boleh mengam-bil paksa kendaraan menggunakan debt collectortanpa melalui proses pengadilan yangmenyatakan debitur pailit atau bangkrut, dantidak dapat membayar kewajibannya.

Penyelesaian terhadap nasabah yang lalaidalam melakukan pembayaran kewajiban atasbeban cicilan kendaraan diselesaikan melaluijalur hukum.

“Penyitaan hanya boleh dilakukan olehpihak pengadilan, dengan mengeluarkan suratkeputusan untuk menyita kendaraan. Selanjut-nya, kendaraan akan dilelang oleh pengadilan,dan uang hasil penjualan kendaraan melaluilelang tersebut akan digunakan untuk mem-bayar utang kredit ke leasing. Sisanya diberikankepada debitur,” tambahnya.

Disebutkan Pranoto, tindakan leasingmelalui debt collector yang mengambil secarapaksa kendaraan, merupakan tindak pidanapencurian. Apabila penarikan atau pengambi-lan dilakukan di jalan. ‘’Tindak kekerasan atauperampasan bisa diancam pasal 365 KUHPtentang perampasan dengan hukuman 12tahun penjara,” tegas Pranoto. (m15/m42/B)

Debt Collector Tarik Paksa Mobil Di Jalan

Pertambahan Insinyur Di Indonesia Lambans e l u r u h p e s e r t a a k a n d i s e r t i f i k a s ikeprofesionalannya.

Khusus untuk BKM PII Sumut, katanya,pada 16 April 2016, telah dilaksanakan programpembinaan profesi Insinyur, di Hotel GarudaPlaza. Kegiatan itu diikuti 45 orang yang bekerjadan bergerak di bidang keinsinyuran, baikakademisi maupun praktisi.

Disebutkannya, berdasarkan UU No. 11/2014 tentang keinsinyuran, maka setiap Insinyuryang melakukan praktik keinsinyuran diIndonesia harus memiliki Surat Tanda RegistrasiInsinyur dan mengikuti sertifikasi. Hal ini sangatbermanfaat untuk pengakuan kesetaraan dariAustralia dan Selandia Baru, APEC EngineerRegister, Asean Engineer Register (AER), ACPE– Asean Charter Professional Engineer danMutual Regocnition Arrangement (MRA) antarpemerintah dalam rangka Masyarakat EkonomiAsean (MEA).

Sistem sertifikasi keprofesionalan, katanya,merupakan sistem penjaminan mutu (qualityassurance) profesionalisme para tenaga ahliprofesi. Yang memiliki sertifikasi berarti telahdijamin kompetensi profesionalnya olehlembaga yang menerbitkan sertifikasi,tambahnya. (m30/B)

Waspada/Ist

PENGURUS BKM PII Sumut foto bersama dengan para peserta usai pelaksanaan programPembinaan Profesi Insinyur.

Page 11: Waspada, kamis 21 april 2016

Medan MetropolitanWASPADA

Kamis

21 April 2016 B3Belawan

Rumah TerbakarDiduga karena korsleting

listrik, satu rumah semi per-manen di Gang Sekolah Cingk-wan, Kel. Martubung, Kec. Me-dan Labuhan, ludes terbakar,Selasa (19/4). Rumah milik pa-sangan Marsono dan Atik ter-bakar saat keduanya sedangpergi kerja.

Data yang dihimpun me-nyebutkan, kejadian kebaka-ran itu pertama kali diketahuioleh warga yang melihat adaasap dan api dari dapur rumahmilik Marsono. Warga lang-sung berusaha memadamkanapi, namun karena rumah ter-buat dari kayu jadi api cepat me-rambat dan melalap rumah itu.

Lurah Martubung, EdiSyahrizal mengatakan, setelahkejadian kebakaran pihaknyalangsung melapor kepetugasPemadam Kebakaran. “Api da-pat dipadamkan setelah 5 unitDamkar datang. Akibat keja-dian itu tidak ada korban jiwa,namun benda-benda milikkorban tidak dapat diselamat-kan,” ujarnya. (h03/B)

Medan

Sidang DitundaSidang pembunuhan di Jl.

Sei Padang Medan, terpaksaditunda karena ketidakhadiransaksi di Pengadilan Negeri Me-dan, Selasa (19/4). Jaksa Pe-nuntut Umum (JPU) Erwin-syah mengatakan, ketidakha-diran saksi dikarenakan masihmengawal keamanan Pilkadesdi Deliserdang.

“Seharusnya hari ini kamimenghadirkan saksi penyidikkepolisian yang mulia. Namunkarena masih tugas meng-amankan proses pemilihankepala desa di Deliserdang,maka dia tidak bisa hadir,” ujarJPU di hadapan majelis hakim.

Hakim menunda sidanghingga pekan depan. Ketigaterdakwa yakni Nanang PanjiSantoso, 27, Yoga, 20, dan Rory,23, kembali dibawa ke sel taha-nan. JPU juga belum menghadir-kan saksi Watinem. (m38/B)

Perintis

Preman Diciduk Karena mengancam akan

memukul sopir mobil, seorangpreman diciduk petugas Res-krim Polsek Medan Timur,Rabu (20/4). Tersangka berini-sial HSH, 35, warga Jl. Sena,Kel. Perintis, Kec. Medan Ti-mur, ditangkap berdasarkanlaporan korbannya Ali Leonardi.

Sehari sebelumnya, se-orang sopir datang ke rumahkorban untuk mengantar ba-rang. Saat hendak pergi, ter-sangka HSH datang dan me-m i n t a u a n g b o n g k a rmuat, namun tidak diberi olehsopir tersebut.

Karena permintaannyatidak dipenuhi, HSH emosidan mengambil kayu broti un-tuk memukul korban, namunkorban lari dan melaporkepada Ali Leonardi. (h04/B)

Krakatau

Rusak PlangDituduh merusak plang,

Camat Medan Timur berinisialPS dilaporkan oleh ahli warispemilik lahan ke Polresta Me-dan, Rabu (20/4). Dalam lapo-ran pengaduannya, Jefri Yan-sah, 44, warga Jl. Wahidin GangBakti, Kec. Binjai Timur, KotaBinjai, menyebutkan, pada Se-nin (14/3) lalu, oknum CamatMedan Timur bersama sejum-lah stafnya datang ke tanahlapang Gajahmada Jl. Krakatausimpang Jl. Bilal. Kel PuloBrayan Darat I, membongkarplang yang telah dipasang olehahli waris dari almarhum MBasri terkait kepemilikantanah lapang tersebut.

Setelah merobohkanplang, terlapor langsung pergisedangkan ahli waris yangmemasang plang tersebutmengalami kerugian Rp30juta. (h04/B)

MEDAN (Waspada): Pangdam I/BB MayjenTNI Lodewyk Pusung menyerahterimakanjabatan (sertijab) Staf Ahli Pangdam I/BBBidang Ekonomi Kolonel Inf. Toto Jumariono, diSerambi Kehormatan Makodam l/BB Jl. GatotSubroto Km. 7,5 Medan, Rabu (20/4).

Dalam sambutannya, Mayjen TNI LodewykPusung mengatakan, alih jabatan ada-lah bagian dari dinamika organisasi yang bertu-juan untuk mengoptimalkan pelaksanaantugas pokok satuan.

Di samping i tu, a l ih jabatan jugamerupakan bagian dari pembinaan personeldalam rangka meningkatkan kapasitas dankapabilitas kinerja satuan sesuai peran, tugaspokok serta fungsi organisasi. Peralihan jabatandapat juga dijadikan sebagai wahana untukmenumbuhkan semangat pengabdian, untukberbuat yang lebih baik lagi pada tugas danjabatan yang baru.

Berkaitan dengan jabatan Staf AhliPangdam l/BB Bidang Ekonomi yang bertugasmemberikan saran kepada Pangdam l/BBtentang perkembangan kondisi perekonomiandan melakukan analisa, serta pengkajian

MEDAN ( Waspada): Terpidana kasuskorupsi Rp129 miliar, Darul Azli, 48, warga asalKota Padang, Sumatera Barat, ditemukan tewasgantung diri di rumah kontrakannya KomplekPerumahan Unimed Jl. Pelajar Timur, Kel.Binjai, Kec. Medan Denai, Rabu (20/4) sekirapukul 08:00.

Selanjutnya, petugas Polsek Medan Areamengevakuasi jasad Darul ke instalasi jenazahRumah Sakit Permata Bunda. Jenazah Darulkemudian diboyong ke kampung halamannyadi Padang, Sumatera Barat.

Informasi yang diperoleh di lokasi kejadian,jenazah Darul pertama kali diketahui olehpembantu korban yang hendak membersihkanrumah sekira pukul 08:00. Saat berada di dalamrumah, pembantu rumah tangga itu merasaheran karena korban belum keluar dari dalamkamarnya.

Kemudian dia menggedor pintu kamarkorban namun tidak ada jawaban. Merasapenasaran, dia mengintip dari celah pintu danmelihat korban sudah gantung diri. Spontan

BELAWAN ( Waspada):Dua pencuri spesialis kabel to-wer telekomunikasi ditangkappetugas Sat Reskrim Polres Pe-labuhan Belawan, saat beraksidi tower di Jl. Young Panah Hi-jau, Lor. Sekolah, Kec. MedanMarelan, Rabu (20/4) dinihari.

Dari kedua tersangka GH,25, warga Jl. TM Makam Pahla-wan, Lorong Pancur dan P, 33,warga Lorong Kesenian, Kel.Belawan I, Kec. Medan Bela-wan, diamankan satu gergajibesi, satu tang potong, satukunci pas, dan kabel tembagasepanjang enam meter sebagaibarang bukti.

Kasat Reskrim Polres Pela-buhan Belawan AKP BambangG Hutabarat melalui Kanit Re-sum Ipda AR Reza mengata-kan, kedua tersangka dipergokipetugas keamanan tower saatmemotong kabel tembaga de-ngan menggunakan gergaji besi.

Melihat hal itu, petugas ke-amanan tower menghubungipetugas Sat Reskrim PolresPelabuhan Belawan yang tidaklama kemudian sampai danmenangkap tersangka ditempat kejadian perkara tanpaperlawanan. “Tersangka danbarang bukti kejahatannyatelah kita amankan,” ujar Reza.

Keduanya mengaku sudah

MEDAN (Waspada): Tim Disperindag Me-dan bekerjasama Bea Cukai melakukanmonitoring terhadap penjual minumanberalkohol (minol) di sejumlah lokasi, Selasa(19/4). Dari beberapa lokasi, tim menemukanpenjual minol tidak mengantongi izin dansebagian lagi izinnya sudah mati.

Tim monitoring terdiri dari Kabid Penga-wasan Disperindag Medan Ayuf Saoufi SH,Kabid Perdagangan Irvan Siregar, Kasi Penga-wasan Perdagangan Harmaini SH, staf penga-wasan Erwinsyah, R Tamba, Adnan, dan empatpetugas Bea Cukai Medan.

Pantauan wartawan, tim monitoring perta-ma kali memasuki lokasi Polonia Place berlo-kasi persis di Apron Bandara Polonia. Di tempattersebut, tim menemukan berbagai jenis minumanberalkohol asal luar negeri yang dipajangkan sepertimerek buldog, martel, juck danile, jost chron, eljimador, bacard, martino, chivase dan lainnya.

Dari hasil pertemuan tim dengan pemilik-nya, diketahui tidak memiliki izin penjualanminol. Pemiliknya hanya memperlihatkan izinkeramaian dan izin dari Dinas Pariwisata Me-dan. Dia berjanji akan mengurus izin minumanberalkohol di Disperindag Medan, setelah timmonitoring melakukan Berita Acara Pemerik-saan (BAP) di tempat tersebut.

Tim monitoring selanjutnya menuju Hotel

MEDAN (Waspada): Personel Polsek Me-dan Helvetia meringkus pencuri sepedamotorsaat melintas mengendarai kendaraan hasilcuriannya di Jl. Ampera I, Kel. Sei SikambingC-II, Kec. Medan Helvetia, Selasa (19/4). Daritersangka FA alias Fajar, 20, warga Jl. AsramaAmpera II, petugas menyita barang bukti duaunit sepedamotor.

Informasi yang dihimpun Waspada dila-pangan, penangkapan tersangka FA berawaldari laporan korban Muharram alias Aris, wargaJl. Budi Luhur Gang Saudara, Kel. Dwikora, Kec.Medan Helvetia, dan Harvey Jaka Putra. Dalamlaporan yang tertuang LP/304/IV/SU/PolrestaMedan/Sek Medan Helvetia dan LP/305/IV/SU/Polresta Medan/Sek Medan Helvetia, keduakorban kehilangan sepedamotor.

Berdasarkan laporan tersebut, petugasmelakukan penyelidikan dan menangkap

Emerald Garden dan disambut managernyaGinting. Ginting pada saat itu mengaku telahmengantongi izin yang dibutuhkan kecuali izinminol yang sudah mati dan belum diperpanjangselama tiga bulan.

“Saya akan mengurus dan memperpanjang-nya karena ini memang peraturan dan keten-tuan. Masalahnya saat ini tamu dan pengunjunglagi sepi apalagi minol yang dijualdi tempatini hanya beberapa jenis saja. Begitupun sayaberjanji akan mengurus dan memperpanjangizin minol ini,” ujar Ginting.

Pada kesempatan itu, Kabid PerdaganganIrvan Siregar didampingi Kabid PengawasanAyub Saufi dan Kasi Pengawasan Harmainimengatakan, kegiatan monitoring minol disejumlah lokasi di Kota Medan terus dilakukansecara berkesinambungan.

Kegiatan ini bukan dadakan, kata dia, tetapisudah diprogramkan dan membawa petugasBea Cukai dan wartawan. Dengan adanya izinminol pelaku usaha dapat dengan tenang men-jalankan usahanya karena ini sesuai instruksiMenperdag. Selain itu, Pemko Medan juga akanmendapatkan PAD dari pengurusan izin minoltersebut. “Kepada pengusaha yang beroperasitetapi tidak memiliki izin minol, akan dikenakansanksi tegas dan pencabutan izin bekerjasamadengan pihak terkait,” katanya. (cwan/A)

Disperindag-BC Monitoring Penjual Minol

pembantu itu berteriak histeris dan warga yangmendengar teriakan itu langsung mendatangirumah korban.

Salah seorang warga menuturkan, korbangantung diri di dalam kamarnya setelah diteriakioleh pembantunya. “Kami dengar teriakanpembantu korban. Setelah kami cek, ternyatapak Darul gantung diri di dalam kamar,” sebutYanto, 40, warga sekitar.

Warga yang menyaksikan korban tewastergantung, langsung membantu menurunkanjasadnya. Tidak lama berselang, wargamenghubungi pihak Polsek Medan Area untukmelakukan evakuasi.

Setiba di lokasi personel Polsek Medan Areabersama Tim Inafis Polresta Medan mengeva-kuasi jenazah korban ke Rumah Sakit PermataBunda untuk dilakukan otopsi oleh tim medis.

Menurut sumber, korban disebut-sebutsebagai terpidana kasus korupsi Rp129 miliardi salah satu bank di Medan pada tahun 2011.Dalam kasus itu korban sudah divonis tiga tahunpenjara. (h04/C)

Terpidana Kasus Korupsi Bunuh Diri

tersangka FA saat mengendarai sepedamotormatic nopol BL 6704 JE yang merupakan baranghasil curian melintas di Jl. Ampera I.

Kanit Reskrim Polsek Medan Helvetia IptuH Manullang ketika dikonfirmasi mengatakan,tersangka merupakan spesialis pencuri sepeda-motor dari teras rumah warga. “Tersangka mengam-bil sepedamotor dari depan kos korban,” sebutnya.

Dijelaskan Manullang, selain mengamankantersangka, pihaknya juga menyita dua unitsepedamotor hasil curian dan kunci letter T.“Sepedamotor RX King BK 6701 FC kita temukandari rumah rekan tersangka yang kini masihburon,” ujarnya.

Kata dia, pihaknya masih terus mengem-bangkan kasus itu untuk mengejar pelaku lain.“Pengakuan tersangka masih dua kali mencurisepedamotor, tapi masih kita kembangkan lagi,”tuturnya. (czal/C)

Pencuri Sepedamotor Diringkus

terhadap berbagai permasalahan kehidupanberbangsa dan bernegara.

Dengan demikian, Staf Ahli Pangdam l/BBmembutuhkan ketajaman daya nalar, kritis dankorektif dalam mengajukan saran dan masukan,agar apa yang disampaikan memiliki nilaianalisis yang realistis dan prospektif.

Lodewyk Pusung mengucapkan terimakasih dan penghargaan kepada Kolonel Inf. TotoJumariono yang telah melaksanakan tugasnyaselama ini dengan baik. “Selamat jalan dansukses di tempat tugas yang baru sebagai PabanlV/Pembinaan Doktrin Staf Operasi AngkatanDarat. Apapun jabatan harus disyukuri dandipertanggungjawabkan tidak saja kepadaorganisasi tetapi juga kepada Tuhan YangMaha Esa. Laksanakan tugas dengan dedikasiuntuk memberikan yang terbaik disertai kerjak e ra s d a l a m m e n i n g k a t k a n b e r b a g a ikeberhasilan yang sudah diraih sebelumnya,”tuturnya.

Hadir dalam kegiatan tersebut, para StafAhli Pangdam I/BB, Staf Khusus Pangdam I/BB, para Asisten Kasdam I/BB, dan paraKabalakdam I/BB. (czal/B)

Waspada/Amrizal/B

STAF Ahli Pangdam I/BB Bidang Ekonomi Kolonel Inf. Toto Jumariono menyerahkan tugas,wewenang, dan tanggungjawab kepada Pangdam I/BB, di Serambi Kehormatan Makodaml/BB Jl. Gatot Subroto Medan.

Sertijab Staf Ahli Pangdam I/BB

Polisi Pulangkan Dua WargaPemicu Kerusuhan Pilkades

kung calon lainnya juga protes,hingga lempar-lemparan tadi,”sebut Wagirin, salah satupemilih.

Menurut dia, ketiga calonsempat meninggalkan lokasisaat keributan terjadi. “Ketigacalon sempat meninggalkanlokasi TPS, tapi karena camatdatang sama kepolisian, jadid i p a n g g i l l a g i k e m a r idirapatkan,” tuturnya.

Pemilihan kepala desasempat ditunda karena terjadiker ibutan antara wargapendukung calon masing-masing hingga terjadi salingl e m p a r. Sa a t i t u , p o l i s imengamankan dua orangyang diduga sebagai biangkeributan.(czal/I)

Geli. Dalam kericuhan itu duawarga diamankan ke PolsekSunggal.

Keributan terjadi antarapendukung dari tiga calon ke-pala desa, berawal saat pe-manggilan nama pemilih yangterdaftar. Namun, saat berja-lannya pemilihan dan pencob-losan tiba-tiba pendukung darisalah satu calon melakukanprotes dan pendukung calonlainnya juga melakukan pro-tes, sehingga terjadi keributanantar para pendukung calondi lokasi TPS Dusun III DesaPaya Geli. Akibatnya, pemu-ngutan suara terhenti sejenak.

“Sempat diberhentikanpencoblosannya karena ributpendukung no 3, jadi pendu-

saat dikonfirmasi Waspadamelalui selularnya.

Kata Harry, kedua wargaitu diamankan lantaran jadibiang keributan di lokasi Pilka-des. Namun, setelah diperiksadan tidak ditemukan tindakpidananya, kita lalu memu-langkannya. “Jadi merekadiamankan lantaran membuatkegaduhan di lokasi, jadisupaya situasi kondusif sajadiamankan,” sebutnya.

Sebelumnya, Selasa (19/4),ratusan personel PolrestaMedan memback-up di lokasiguna melakukan pengamananPilkades di Deliserdang. Di-ketahui, kericuhan mewarnaiproses Pilkades di KecamatanSunggal, tepatnya di Desa Paya

MEDAN (Waspada):Pasca sempat diamankan

dua warga pemicukerusuhan saat pemilihan

kepala desa (Pilkades) diDesa Payageli, akhirnya

dipulangkan PolsekSunggal, Rabu (20/4).

Informasi dihimpun Was-pada, kedua orang warga yangsempat diamankan PolsekSunggal itu Toyib Wijarto, 49,warga Desa Payageli, Kec.Sunggal, dan Edi Junaedi, 60,warga Jl. Umar Bakri Dusun IV,Kel. Payaroba, Binjai Timur.

“Setelah dilakukan peme-riksaan tidak ditemui adanyatindak pidana,” ujar KapolsekSunggal Kompol Harry Azhar

Polresta Ranking Satu Kampanye Anti Narkobakampsnye langsung me-nyentuh masyarakat sebanyak24.839 kali, melalui mediamassa 557 kali, dan kegiatanlain 15.387 kali, mendudukiranking 3, menyusul PoldaJawa Tengah ranking 1 dan PoldaKalimantan Timur ranking 2.

Hasil rangking 10 besarselengkapnya adalah 1. PoldaJawa Tengah, 2. Polda Kali-mantan Timur, 3. Polda Suma-tera Utara, 4. Polda KalimantanBarat, 5. Polda Nusa TenggaraBarat, 6. Polda Sulawesi Sela-tan, 7. Polda Bengkulu, 8. PoldaBali, 9. Polda Kalimantan Selatan,dan 10. Mabes Polri. (m39/C)

buhan Belawan, 3. Polres Pe-matang Siantar, 4. Polres Dairi,5. Polres Asahan, 6. Polres Sima-lungun, 7. Polres Binjai, 8. PolresHumban Hasudutan, 9. Polres Ta-nah Karo, dan 10. Polres Samosir.

Sedangkan untuk jajaranPolda, Polda Sumut mendapatperingkat ke 3 pada urutanrangking terbanyak melaku-kan kampanye anti narkobadalam Operasi Bersinar 2016se Indonesia.

Dari data hasil rekapitulasidari Mabes Polri update hariterakhir, Rabu (20/4), denganmelakukan kampanye seba-nyak 40.783 kali, dengan cara

lainnya 5.718 Kali. “Kampanyeanti narkoba ini akan terus kitatingkatkan agar masyarakat,pelajar mengetahui bahayanarkoba,” sebutnya.

Narkoba, kata dia, tidakmemandang siapa korbannya,makanya sejak dini dilakukankampanye agar generasi mudabangsa bisa melakukan pence-gahan dan tidak mendekatinarkoba. ”Tapi tanpa kerjasa-ma semua pihak, pemberantasannarkoba tidak bisa berjalan sesuaiyang kita harapkan,” tuturnya.

Urutan 10 besar tingkatPolda Sumut selengkapnya 1.Polresta Medan, 2. Polres Pela-

MEDAN (Waspada): Pol-resta Medan mendapat ran-king satu sejajaran Polda Su-mut, kampanye anti narkobadalam Operasi Bersinar 2016se Indonesia.

“Mendapat ranking satusetelah menggelar 12.016 kalikampanye anti narkoba,” kataKapolresta Medan KombesPol. Mardiaz Kusin Dwihanan-to didampingi WakapolrestaAKBP Hondawan kepadawartawan, Rabu (20/4).

Dijelaskan Mardiaz, kam-panye langsung ke masyarakat6.289 kali, lewat media massa9 kali, dan kampanye bentuk

Maling Kabel Tower Ditangkap

tiga kali melakukan pencuriankabel tower dan hasil kejaha-tan mereka habis untuk berfo-

ya-foya. “Kita masih melaku-kan pengembangan terhadaptersangka lain mengingat ke-

dua tersangka adalah pencurispecialis kabel tower,” sebutReza. (h03/B)

Waspada/Rustam Effendi/B

KANIT Resum Polres Pelabuhan Belawan Ipda AR Reza (kiri) memperlihatkan tersangka pencurispesialis tower saat paparan di Mapolres Belawan, Rabu (20/4).

Rektor USU Dan MantanRektor Kunjungi YPSA

mawaty menyatakan sangatsenang atas kehadiran rektordan mantan rektor tersebut.Kata dia, kedatangan keduaorang yang berpengaruh diUSU tersebut sebagai bentukdukungan kepada YPSA untukt e r u s m e m b a n g u n d a nmencerdaskan kehidupananak bangsa. “Semoga inimenjadi motivasi kepada kamiuntuk lebih meningkatkanmutu pendidikan di YPSA danS u m u t k h u s u s n y a d a nI n d o n e s i a u m u m n y a ,”sebutnya. (m40/A)

belum tentu dapat mengem-bangkan sekolah Islam inter-nasional seperti YPSA, sedangPak Sofyan Raz yang bukan didunia pendidikan dapatmelakukannya,” tuturnya.

Disela-sela kunjungan itu,Rektor dan mantan RektorUSU menerima buku biografiSofyan Raz Membangun Ge-nerasi Emas yang diserahkanPembina YPSA, buku biografiHj. Rahmawaty Alam Terkem-bang Jadi Guru diserahkanKetua Umum, dan bingkisanYPSA diserahkan SekretarisUmum. Selanjutnya, ProfChairuddin dan Prof Runtungmenyempatkan diri melihatbenda koleksi Pembina YPSAdi Raz Gallery Collection.

Sementara itu, Hj Rah-

mary di gedung InternasionalYPSA. “Mengajari anak-anakdengan hati, bukan hanya agarpintar tapi bertu-juan supayacerdas, kreatif, bermoral, danberakhlak,” kata Prof Chairud-din usai bertemu siswa SD.

Selain itu, kata dia, tujuanpendidikan adalah memberiilmu dan menegakkan kebe-naran. Sumber Daya Manusia( S D M ) j u g a m e m e g a n gperanan penting dalamsuksesi pendidikan sekolah-sekolah seperti di YPSA ini danharus terus dibina.

“Dibandingkan dengansekolah lain, kemajuan YPSAsangat luar biasa pesatnya.Salut saya dengan Pak SofyanRaz. Saya saja yang berkecim-pung di dunia pendidikan

MEDAN (Waspada): Rek-tor USU Prof Dr Runtung Site-pu SH, MHum, dan mantanRektor USU Prof dr Chairud-din P Lubis, DTM&H, SpA(K)melakukan kunjungan silatu-rahmi ke Yayasan PendidikanSafiyyatul Amaliyyah (YPSA)Jl. Setia Budi Medan, Selasa(19/4).

Kunjungan tersebut diteri-ma Pembina YPSA Drs H Sof-yan Raz Ak. MM, bersama Ke-tua Umum Hj Rahmawaty,Sekretaris Umum Hj Rizki Fa-dilah Raz MPsi, Psikolog, danPengawas dr H Hasfi FauzanRaz,

Pada kesempatan itu, ProfRuntung dan Prof Chairuddinmelakukan dialog langsungdengan siswa kelas 1 SD Pri-

Waspada/Sahrizal

MANTAN Rektor USU Prof Chairuddin (kiri) dan Rektor USU Prof.Dr Runtung (dua kiri) fotobersama Pembina YPSA H Sofyan Raz, Sekretaris Umum Hj Rizki Fadilah Raz, Ketua UmumHj Rahmawaty, dan Pengawas H Hasfi Fauzan Raz, saat melakukan kunjungan silaturahmi.

Page 12: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADAKamis

21 April 2016Opini

SUDUT BATUAH

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Wak D

oe l

Wak D

oe l

PengumumanRedaksi menerima kiriman karya

tulis berupa artikel/opini, suratpembaca. Kirim ke alamat redaksidengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’dengan disertai CD atau email:[email protected]. Panjangartikel 5.000-10.000 karakter dengandilengkapi biodata dan kartu pengenal(KTP) penulis. Naskah yang dikirimadalah karya orisinil, belum/tidakditerbitkan di media manapun. Isi tulisanmenjadi tanggung jawab penulis.

Emansipasi RA KartiniJangan Sekadar Simbolelamat Hari Kartini 2016. Hari ini bangsa Indonesia merayakan dan mem-peringati pejuang emansipasi wanita, pahlawan kaum wanita: RA Kartini.

Adalah Presiden Soekarno yang mengeluarkan Keputusan PresidenRepublik Indonesia No.108 Tahun 1964, tanggal 2 Mei 1964, menetapkan

TAJUK RENCANA

Kartini sebagai Pahlawan Kemerdekaan Nasional sekaligus menetapkan hari lahirKartini, tanggal 21 April untuk diperingati setiap tahun sebagai hari besar yangkemudian dikenal sebagai Hari Kartini hingga saat ini.

Raden Adjeng Kartini atau Raden Ayu Kartini (lahir di Jepara, Jawa Tengah,21 April 1879 – meninggal di Rembang, Jawa Tengah, 17 September 1904 pada umur25 tahun) tercatat adalah seorang tokoh Jawa dan Pahlawan Nasional Indonesia.Kartini dikenal sebagai pelopor kebangkitan perempuan pribumi. Ia berasal darikalangan priyayi atau kelas bangsawan Jawa, putri Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat,Bupati Jepara. Ia putri dari istri pertama, tetapi bukan istri utama. Ibunya bernamaMA Ngasirah, putri dari Nyai Haji Siti Aminah dan Kyai Haji Madirono, seorangguru agama di Telukawur, Jepara. Kontroversi perjuangan Kartini memang adanamun kita ambil positifnya saja.

Walaupun sejarah RA Kartini masihmenyisakan pro dan kontra, namunperjuangan emansipasi Kartini danbukunya: Habis Gelap Terbit Terang,sepatutnya menjadi motivasi bagi kaumwanita Indonesia untuk rajin belajarmenuntut ilmu agar sejajar dengan kaumpria, di semua bidang, termasuk dalamlembaga negara. Bukan sekadar simbolbelaka.

Sudah tercapaikah emansipasi yangdiperjuangkan Kartini? Jawabnya sudah,kalau dilihat dari sisi de jure, karenakesetaraan pria dan wanita sudah takberbatas. Sekarang wanita bisa mendu-

duki posisi apa saja di pemerintahan, sebagai menteri, jenderal polisi dan TNI, pimpinanKPK dll. Sudah ada di semua level jabatan pemerintahan, kecuali Presiden danWapres tapi itu hanya menunggu waktu saja.

Disayangkan kalau secara de facto, sesungguhnya kekerasan terhadap perempuanmasih begitu banyak, termasuk dalam rumah tangga. Begitu banyaknya jumlahTKW yang bekerja di luar negeri sebagai pembantu rumah tangga, begitu seringdan mudahnya wanita atau perempuan dimanfaatkan sebagai kurir narkoba karenafactor keluguannya, menjadi PSK karena faktor kurang pendidikan dll.

Disayangkan pula kalau peringatan Hari Kartini tidak banyak terlihat di tengahmasyarakat kota maupun di desa juga di pemerintahan dan swasta. Sepi-sepi saja.Kalaupun ada tak lebih seremonial, sekadar mengenakan sanggul, pakaian kebaya,sehingga tidak banyak memberi manfaat bagi kaum wanita Indonesia karena memangtidak menyentuh akar permasalahan yang tengah dihadapi kaum wanita, sepertimasih banyak putus sekolah, pelecehan seksual, kekerasan dalam rumah tanggadengan korban perempuan, permasalahan ekonomi dan tenaga kerja wanita diluar negeri, termasuk vonis hukuman mati (pancung) sejumlah TKW di luar negeri.Korbannya banyak wanita.

Hemat kita, melihat data besarnya jumlah penduduk wanita, lebih 50 persendari kaum pria, maka sesungguhnya kaum wanita bisa berbuat banyak. Merekabisa menentukan masa depan bangsa lewat pemilu dan pemilukada, pilpres dll.Namun harus diakui tidak mudah memobilisasi kaum wanita untuk bersatu sehinggaberbagai ajakan dan harapan dari tokoh wanita agar kaum wanita memilih calonanggota legislatif perempuan, memilih pemimpin perempuan untuk kesetaraangender, menjadi pemimpin jujur dan antikorupsi, sepertinya sulit terealisasi.

Mengapa sulit? Bisa karena masih dominannya kaum pria di pemerintahandan masyarakat. Faktanya di banyak daerah posisi perempuan diletakkan tak lebihsekadar simbol dan pelengkap penderita, misalnya guna memenuhi kuota 30 persenketerwakilan perempuan di legislatif sehingga wajar saja akhirnya kalah. Sebab,masyarakat tidak kenal caleg perempuannya akibat kurang sosialisasi. Artinya dominasikaum pria dan akal-akalan pria masih tetap belum tergoyahkan.

Justru karena itulah ke depan peringatan Hari Kartini harus direformasi. Janganlagi seremonial, hanya sanggul-sanggulan, kebaya-kebayaan belaka, tapi memasukiesensi bahwa perjuangan kaum perempuan terinspirasi emansipasi Kartini.

Saatnya kita peringati Hari Kartini setiap 21 April setiap tahunnya dengan lebihmenyentuh akar masalah kaum wanita di zaman kemajuan teknologi saat ini. Kaumwanita dan perempuan banggalah dengan perjuangan Kartini-mu. Ambil pesandan hikmah yang disampaikan Kartini-mu untuk sebuah kemajuan wanita yangmasih sesungguhnya, bukan lagi sekadar simbol. Dengan demikian makna HariKartini bukan hanya perayaan semata. Golnya bagaimana memajukan danmeningkatkan harkat dan martabat kaum wanita Indonesia sesungguhnya. Bukansimbolik.+

S

* DPRD Medan: Lokasi parkir dikendali-kan mafia- Lahan empuk pulaknya

* Kasat Sabhara: Tangkap preman sepertimengejar bayangan- Bahasa gaulnya, ‘Catch Me If You Can’,he...he...he

* Pilkades Deliserdang, antusias wargatinggi- Makanya belajarlah ke Deliserdang

Kartini, yang ditetapkan sebagai PahlawanKemerdekaan Nasional pada 2 Mei 1964,sesuai Keputusan Presiden Republik IndonesiaNo. 108 tahun 1964. Kerena itu, Kartini selaludiperingati sebagai simbol kebangkitanperempuan.

Anehnya, dari sekian banyak tokoh pe-rempuan yang bersandang status gelar pah-lawan nasional, hanya Kartini mendapatkankeistimewaan dengan adanya peringatan HariKartini. Sungguh fantastis kawakan perem-puan yang banyak menghabiskan hidupdalam dunia bourjuisasi, anak dari seorangbupati. Sosok Kartini yang banyak mengurungdiri dan dikenal melalui tulisan. Seakan dalamzamannya, hanya Kartini-lah sosok perem-puan yang mampu membaca, menulis danberkomunikasi berbahasa Belanda.

Mungkin kita tidak asing lagi dengantulisan Kartini, satu di antaranya DoorDuisternis tot Licht, Gedachten Over en VoorHet Javaansche Volk (1911) yang kemudiandipopulerkan Armijn Pane seorang sastra-wan, Habis Gelap Terbitlah Terang (1922).Bila merujuk naskah dan judul asli, sesuaidalam bahasa Belanda, jelas gagasan Kartinimenginspirasikan pandangannya terfokuspada kehidupan pribadi dan kaum perem-puan di Pulau Jawa.

Kartini yang hidup under pressure dilingkungan keluarga, terpenjara adat istiadatkelembagaan keluarga. Mengunggah simpatipara pembaca tulisannya di Negeri Belanda.Menempatkan posisinya sebagai tokoh pemi-kir perempuan, yang dikatakan sebagai senja-ta mengubah pandangan orang-orang Belan-da terhadap perempuan pribumi Nusantara.Berdarah biru, mungkin membawa Kartinidapat mengenyam pendidikan sekolah de-ngan level anak bangsawan. Tak heran, statussosial dalam diri Kartini memudahkannyamendapatkan informasi melalui majalah,serta buku-buku dari Eropa. Sebagai kaum hawa,Kartini pun tidak bisa menghindari kodratnyamengabdikan diri kepada lelaki pilihan keluarga,yang akhirnya berstatus istri poligami.

Atas dasar itu, Kartini membatalkan ke-inginannya untuk sampai sekolah ke NegeriBelanda. Kekesalan Kartini sebenarnya sudahterlihat melalui curahan tulisan di balik tembokpingitan. Kuat dugaan, orasi karya tulisanKartini “anti feodalisme”, mengarah padakehidupan pribadi Kartini, yang terkungkungkehendak orangtua beradat dan berlembagabangsawan.

Selain Kartini, sosok perempuan yangjuga bersandang status Pahlawan Nasionaladalah Cut Nyak Dien (1848-1908) dan CutMeutia (1870-1910). Kedua sosok perempuanini selalu dikenang dengan keberaniannya.Nama mereka pun kerap kali dibahas dalambuku muatan lokal dan nasional sebagaiperempuan gagah berani dari Aceh. Kendatikeistimewaan mereka tak berbanding denganKartini, dengan adanya Hari Kartini. Memang

kedua Pahlawan Nasional itu, berbeda denganKartini yang belakangan banyak para pemikirmempertanyakan unsur penetapan statusgelar kepahlawanan Kartini. Bila dibandingkandengan kegigihan Cut Nyak Dien dan CutMeutia sebagai pengobar semangat melawankehadiran kolonialisme Pemerintah Hindia-Belanda. Keduanya pun meninggal dalamkeadaan bertempur di medan perang mela-wan militer Belanda.

Kedua Pahlawan Nasional dari Aceh itusebenarnya sebagian kecil dari pengobarsemangat perlawanan terhadap pemerintahHindia-Belanda. Tentu kita harus mengenaldan mengenang pahlawan perempuanlainnya dari Aceh yang turut serta berjuangmelawan tirani penjajah. Karena itu, sosokPocut Meurah Intan (1833-1937) berhakmemperoleh tempat sebagai Pahlawan Na-sional lainnya dan disejajarkan sebagaisrikandi yang cerdas dan tangguh. Dia adalahPutri dari keturunan kalangan KesultananAceh, anak dari seorang kejruen (kepalanegeri) di Bihaue.

Pocut Meurah Intan yang memiliki kiprahpemimpin perang gerilya, adalah sosok yanggencar memerangi tentara militer Belandabersama putra-putra kandungnya. Ia dikenalsebagai perempuan di bidang pertahanandan kemiliteran. Namun, seiring intensitasgenjatannya memerangi militer Belanda,Pocut Meurah Intan tertangkap bersamakedua putranya. Sementara, putra bungsu,Tuanku Nurdin tetap meneruskan perjuanganibunya di kawasan Laweueng dan Kalee. Tetapipada 18 Februari 1905, pemerintah Belandaberhasil menangkap T. Nurdin di desa LhokKaju dan ditahan bersama ibu serta saudarakandungnya.

Akhirnya pada 6 Mei 1905, Pocut MeurahIntan bersama kedua putranya dan seorangkeluarga Sultan Aceh bernama Tuanku Ibra-him diasingkan ke Blora, Jawa Tengah. Putrapertamanya, yakni Tuanku Muhammad,justru terpisah dan diasingkan ke Tondano,Sulawesi Utara. Selama di tempat penga-singannya, Pocut Meurah Intan belum banyakorang-orang mengenalnya. Dalam ketera-singannya, Pocut Meurah Intan tidak dapatlagi berjuang karena terkendala komunikasidengan para pengikut-pengikutnya. Di akhirhayatnya, Pocut Meurah Intan menghem-buskan nafas terakhirnya di usia sekitar 105tahun. Kemudian dimakamkan di pemaka-man umum Desa Tegal Sari, Kabupaten Blorapada 19 September 1937.

Lantas bagaimana srikandi lainnya, yangpiawai sebagai pionir dalam dunia pendidikan,dan aktif berkontribusi untuk pendidikanbangsa. Mungkin kita tidak asing lagi dengansosok perempuan bernama Raden DewiSartika (1884-1947), yang ditetapkan sebagaiPahlawan Nasional pada 1 Desember 1966.Sosok keibuannya kerap dikenal sebagai tokohpendidikan perempuan dengan programpengajaran sekolah gratis. Kepeduliannyapun tak hanya berbatas mendidik perempuandi bidang dunia pengetahuan. Tetapi, DewiSartika juga membuka sekolah (les privat)

Sampai saat ini, kita masih terbiuskaku terhadap tokoh perempu-an kelahiran Jepara, Jawa Tengah21 April 1879. Dialah Raden Ajeng

Oleh Hendri Dalimunthe keterampilan kerajinan perempuan.Namun posisi Dewi Sartika berstatus Pah-

lawan Nasioanal, berbeda dengan sosok tokohperempuan yang memumpuni di duniapendidikan kelahiran Sumatera Barat. Bahkanbila disandingkan dengan kiprah Kartini, SitiRohana Kudus (1884-1972) jauh lebih mem-berikan kontribusi pandangan, pengajaran,dan khususnya gagasan gerakan terhadapkaum perempuan. Rohana adalah anak yangdibesarkan dari pasangan M.Rasjad Maharad-ja Soetan dan ibunya bernama Kiam, danayahnya seorang pegawai adminstrasi Hindia-Belanda. Sebagai anak pegawai pemerintahan,telah memengaruhui pergaulan Rohana de-ngan anak-anak pejabat pemerintah Belanda.Secara perlahan pergaulan itu telah menam-bah wawasan Rohana mengenai pendidikandari barat. Karena itu, Kemampuan Rohanamembaca dan menulis, diraih tanpa pendidi-kan formal, dan kemahirannya berbahasaBelanda juga melalui lingkungan.

Meranjak dewasa di usia 24 tahun, terusikpikiran Rohana untuk mencerdaskan kaumperempuan di kampung halaman, KotoGadang. Karena itu, Rohana mendedikasikanpengetahuan dan keterampilannya denganmendirikan sekolah kaum perempuan, se-kolah yang bernama Amal Setia ini dibangunsejak 11 Februari 1911. Melalui sekolah AmalSetia, Rohana secara aktif mengampuh ilmupengetahuan dan pendidikan keterampilanbagi kaum perempuan. Maka tak heran,sekolah ini juga sebagai industri penyokongpendapatan bagi kaum perempuan dari hasilproduksi kerajinan tangan.

Keterampilan dalam menulis dan fasihberbahasa Belanda, serta menggemari duniasastra, memudahkan Rohana menyampaikanaspirasi memperjuangkan hak-hak kaumperempuan. Berbeda bila Kartini menyam-paikan ide pemikiran melalui tulisan surat-surat yang dikirim secara berskala ke NegeriBelanda. Rohana secara langsung menuang-kan ide pemikiran melului surat kabar yangditerbitkan dari Sunti Melayu, Koto Gadang10 Juli 1912. Tidak hanya di kampung halaman,Rohana juga telah mendirikan sekolah yangdiberi nama Rohana School di Bukit Tinggi (1916).

Torehan prestasi itu, Rohana ditawarisebagai pengajar di perguruan Dharma Putra,yang peserta didiknya bukan saja terdiri kaumperempuan, tetapi juga kaum lelaki. Kiprahdan kepopuleran Rohana juga sampai di KotaLubuk Pakam, Sumatera Utara. Dari kotarantau itu, Rohana menorehkan namanyadi harian surat kabar Perempuan Bergerak.Bahkan Rohana juga pernah sebagai redakturdi harian surat kabar Radio. Lain dari itu,Rohana sebagai penggiat mengisi berita disurat kabar Cahaya Sumatra.

Belakangan terakhir banyak para sejara-wan yang membuka tabir kiprah dan kehidu-pan Rohana, termasuk pada media ini (SudutTempoe Doeloe, 22 April 2015). Karena itu,secara perlahan membongkar wacana unsurkepahlawanan Kartini, yang membuka pan-dangan baru atas rekontruksi kolonial dankekuasaan bangsawan. Sebenarnya ini salahsatu faktor kurangnya para penulis mengung-kap kejuangan dari tokoh-tokoh perempuan.Terlebih dewasa ini, cenderung kajianpenulisan biografi berkutat kepada tokoh-tokoh kemerdekaan, dan tokoh politik yangberasal dari kaum lelaki. Minimnya kajiantokoh perempuan, adalah sebab nama Kartiniterus didengungkan. Ini seakan pertanda,bahwa Indonesia hanya memiliki Kartni seba-gai tokoh emansipasi perempuan. Lain dari

Srikandi Yang Terlupakan

semua kalangan setiap 21 April. Lagu ini kemu-dian diselaraskan dengan busana kebaya yangdipakai perempuan mengikuti model Kartini.

KontroversiSejarah selalu hadir dalam ruang gelap

dan lorong sempit, sejarah menjadi terangketika diberi cahaya interpretasi, sejarahmenjadi luas, ketika diukur hamparan datadan fakta. Sosok R.A. Kartini dan Hari Kartiniselalu menarik untuk didiskusikan di bulan Aprilini. Bagaimana tidak, banyak sejarawan yang“menggugat” sosok Kartini dan Hari Kartini.

Pada dekade 1980-an, guru besar Univer-sitas Indonesia, Prof Dr Harsya W.Bachtiardalam tulisannya Kartini dan Peranan Wanitadalam Masyarakat Kita di buku Satu AbadKartini mengemukakan bahwa kita meng-ambilalih Kartini sebagai lambang emansipasiwanita di Indonesia dari orang-orang Belanda.Kita tidak menciptakan sendiri lambangbudaya ini, meskipun kemudian kitalah yangmengembangkannya.

Intinya, ia menggugat pengkultusan Kartinisebagai pahlawan nasional Indonesia. Lalu,pada 9 April 2009, sejarawan Persis, Tiar AnwarBachtiar juga mengungkapkan hal senada.Dalam artikelnya Mengapa Harus Kartini?ia menulis bahwa masih banyak tokoh pe-rempuan lain yang lebih mengesankan dalamhal pemikiran dibandingkan Kartini. SepertiTjoet Tjak Dhien, Dewi Sartika, Christina MartaTiahahu, Rohana Kudus, RAA Lasminigrat,Malahayati, dan para pejuang perempuanlainnya yang hidup semasa Kartini.

Pertanyaannya kemudian, apakah tokoh-tokoh ini sengaja ditenggelamkan? Kuat du-gaan, Snouck Hurgronje sengaja mendorongnama Kartini sebagai “tameng” bagi namatokoh perempuan lain yang lebih progresifpada masa itu. Ia membentuk penokohanKartini yang seorang Muslim dan Jawa sebagaiikon perjuangan perempuan di tanah HindiaBelanda. Ia berusaha menutupi perjuanganperempuan lain yang jelas-jelas anti kolonialis-me dan menentang pemerintah penjajah.Dengan kata lain, Belanda tidak ingin generasiperempuan selanjutnya mengenal danmengagumi tokoh-tokoh perempuan yang

Kartini: Kontroversi Vs EmansipasiOleh Tappil Rambe

...Kartini yang tertuang dalam surat-suratnya terlebih dahuludirekayasa J.H. Abendanon. Beberapa kalangan meragukan,karena kini naskah asli surat-surat Kartini tidak diketahuikeberadaannya

Blebih intens menentang kolonialisme. Apakahpemerintah kolonial sengaja membatasipemberitaan tentang perjuangan-perjuanganmereka dulu? Tetapi jika kita berkaca padaminimnya catatan sejarah tentang mereka,kita patut menduga demikian. Mungkin inilahyang dinamakan: cerita orang-orang “kalah”karena sudah memberontak, kalau tidak mau“kalah”, jangan memberontak.

Penetapan tanggal kelahiran Kartini seba-gai hari besar nasional untuk memaknaiperjuangannya dalam melepaskan belenggukaum perempuan, seperti pendidikan danpersamaan hak, menimbulkan pertanyaan.Mengapa hanya Kartini yang dipilih sebagaitokoh sentral. Hal ini bisa sedikit terungkapjika kita lihat asal muasalnya. Nama Kartinisendiri muncul setelah J.H. Abendanon me-ngumpulkan surat-suratnya, dan dibukukandengan judul Door Duisternis tot Licht (DariKegelapan Menuju Cahaya). Buku yang sudahenam kali cetak ini diterbitkan 1911 atau tujuhtahun setelah Kartini wafat. Sebelum J.H.Abendanon menerbitkannya, namanya ham-pir tidak dikenal orang Indonesia di luar ling-kungan Kartini.

Dari beberapa informasi, dapat disimpul-kan bahwa, ada empat kontroversi mengenaisosok Kartini yang menjadikannya “lemah”.Pertama, ada dugaan bahwa pemikiran Karti-ni yang tertuang dalam surat-suratnya terle-bih dahulu direkayasa J.H. Abendanon. Bebe-rapa kalangan meragukan, karena hinggasaat ini naskah asli surat-surat Kartini tidakdiketahui keberadaannya. Kita hanya disu-guhkan naskah surat yang sudah dalam bentukbuku. Tidak ada koreksi lagi terhadap naskahaslinya. Beberapa yang lainnya bertanya,bagaimana mungkin seorang gadis usiabelasan dapat menulis kalimat seindah surat-surat itu?

Mungkinkah J.H. Abendanon meman-faatkan surat-surat Kartini demi kepentinganpolitik etis yang sedang gencar dikampanye-kan pada masa itu? Mengingat ia adalah salahseorang pejabat yang ditugaskan Belandauntuk menjalankan politik etis dan kedudu-kannya sebagai Direktur Kebudayaan, Ibadah,dan Kerajinan Hindia Belanda.

Kedua, Kartini tidak secara teguh berdiripada pendiriannya. Ia dianggap kurangkonsisten memperjuangkan pemikirannya

erbagai rangkaian kegiatan leng-kap dengan lagu Ibu Kita Kartiniciptaan W.R. Supratman, ham-pirtidak pernah absen dilakukan

Belakangan banyak pemikir mempertanyakan status gelarkepahlawanan Kartini—bila dibanding kegigihan CutNyak Dien dan Cut Meutia sebagai pengobar semangatmelawan kehadiran kolonialisme...

pada nasib perempuan Jawa. Di surat-surat-nya, ia mengkritik, mengeluhkan, dan meng-gugat tradisi Jawa dan Islam yang banyakmengekang perempuan, seperti dilarangsekolah tinggi, dipingit, dan dipoligami. Na-mun, kenyataannya berbanding terbalikdengan pemikirannya. Nyatanya, ia menerimadinikahkan dengan seorang Bupati Rembangyang sudah memiliki tiga orang istri. Peru-bahan sikapnya terhadap pernikahan jugaterjadi setelah pernikahan ini. Ia terkesanmenjadi “lembek”. Kartini menganggap, per-nikahan akan membawa keuntungan dalammewujudkan keinginan mendirikan sekolahbagi perempuan pribumi.

Ketiga, tidak ada bukti yang menegaskanperlawanan Kartini terhadap penjajah Belan-da. Selama ini, umum memahami kalau yangdisebut pahlawan adalah mereka yang me-nentang kekuasaan kolonial. Tapi pada pemi-kirannya, tak ada upaya tentang perlawanan.Kartini bahkan cendrung toleran terhadapBelanda. Keempat, Kartini sepertinya cumaberbicara sebatas ruang lingkup Jawa saja, tidakpernah menyinggung suku lain di Indonesia.

Pemerintah Indonesia sendiri akhirnyamenetapkan hari lahir Kartini, 21 April, sebagaihari besar nasional dengan nama Hari Kartinimelalui Keputusan Presiden RepublikIndonesia No.108 Tahun 1964 tertanggal 2Mei 1964. Pada tanggal tersebut, Kartini jugaditetapkan sebagai Pahlawan Nasional.Penetapan Hari Kartini ini lahir pada masapemerintahan Soekarno, sejalan dengankondisi pada masa itu untuk membangkitkanspirit kaum perempuan turut berpartisipasidalam pembangunan yang sedang gencarnyadi tahun 1960-an. Kemungkinan besar Soekar-no memilih Kartini karena pemikirannya lebihterdokumentasi dibandingkan tokoh perempu-an lain. Ini bersinggungan lagi pada usaha orangBelanda memunculkan Kartini melalui bukukumpulan suratnya, Door Duisternis tot Licht.

EmansipasiTerlepas dari semua itu, kini saatnya kita

melakukan penggeledahan batin (soul sear-ching) untuk secara jujur mengakui jasa-jasaKartini sebagai seorang pejuang emansipasi,Kartini memiliki keberanian yang tinggi untukmemajukan kaum perempuan pribumi, iamelihat kaum perempuan pribumi beradapada status sosial dan pendidikan yang sangatrendah. Setelah membaca banyak buku danmajalah yang berbahasa Eropa saat dipingit,Kartini tertarik pada kemajuan berpikirperempuan Eropa, sehingga timbul keinginanuntuk memajukan kaum perempuan pribumi.

Kartini berjuang agar kaum perempuandi Indonesia memperoleh kebebasan, otono-mi, tidak terbelenggu oleh adat dan kaumpenjajah, persamaan hukum sebagai bagian

dari bangsa ini sekaligus mempunyai ilmuyang tinggi. Jadi perjuangan Kartini tersebutmerupakan perjuangan besar dan patut ditela-dani. Jasa Kartini tidak jauh berbeda denganIbu Dewi Sartika yang sebenarnya walaupuntidak ikut perang kontak fisik, sama-samatergolong sebagai pahlawan pendidikan.Namun, dalam kondisi yang berbeda, Kartinimemperjuangkan kaumnya, terbelengguoleh adat dan terjajah oleh penjajah, walau-pun bentuknya sederhana.

Paling tidak, ada beberapa alasan mengapaKartini tetap layak dijadikan sebagai simbolemansipasi wanita Indonesia. Pertama, Kar-tini tidak sekadar berkehendak. Tetapi jugamemiliki kemampuan untuk menuliskanseluruh mimpinya ke dalam teks. Sepertidiungkapkan Helene Cixous (1976) womanmust write her self, perempuan harusmenuliskan takdirnya sendiri. Kedua, Kartinitidak hanya membiarkan tulisan-tulisannyasekadar miliknya, tetapi Kartini sebetulnyasedang menyusun suatu langkah gerakanberkelanjutan. Ketiga, Kartini tidak hanyalarut dalam wacana-wacana besar. Dirinyajuga menawarkan praktik nyata untuk men-capai kemajuan besar tersebut melalui pendi-dikan. Kartini selalu yakin, pendidikan adalahkapital penting yang harus dimiliki perempuandemi hak yang sama untuk mengantarkanbangsa menuju kebaikan dan kesetaraan.

Eksistensi PerempuanApa yang diperoleh perempuan dari

kehidupannya secara umum adalah perilakufeminimnya, sama halnya laki-laki yangmemperoleh perilaku maskulinnya. Tetapi,dalam realitasnya kaum perempuan selaluterpasung aspek the law yang lebih mengikatperilaku feminim perempuan. Lebih lanjut,Dorothy Smith (1979) memperkenalkan istilahstandpoint yang melihat adanya kelompokdominan berpengetahuan di masyarakat,sekaligus mendominasi. Artinya, di tengahmasyarakat ada kelompok marginal yangharus menerima pengetahuan dominan ter-sebut. Bagi kelompok marginal ini, standpointmerupakan cara menunjukkan merekasebenarnya juga memiliki pengetahuan sendiri.

Perjalanan sejarah dan sosok Kartini adalahrepresentasi feminitas perempuan,merupakan suatu arena yang menarik untukterus dikaji dan digali. Pada akhirnya,memperlihatkan bagaimana perempuanmenunjukkan mekanisme yang mendasaripengaruh patriarki, ketika lelaki danperempuan saling berkontribusi. Selain itu,perempuan juga bisa memperlihatkanposisinya yang tersembunyi dan terselubung.

Penulis adalah Dosen Sejarah Unimed,

Kandidat Doktor Universitas Airlangga Surabaya.

itu, sebenarnya masih banyak tokoh-tokohperempuan yang memang tidak tersohor,tapi sekaliber Pahlawan Nasional.

Penetapan tokoh sebagai Pahlawan Na-sional, tentu memiliki unsur dan penilaian.Kriteria Pahlawan Nasional, bukan hanyapernah berperang dan angkat senjata melawanpenjajah Belanda. Namun secara pemikiranturut serta memberi sumbangsih, baik mem-perjuangkan kemerdekaan dan mencerdas-kan anak bangsa. Pahlawan Nasional, adalahstatus yang diperoleh dari kehidupan keseha-rian tokoh dan mendedikasikan dirinya demikemerdekaan dan kemajuan bangsa. Torehanitu sebenarnya berawal dari semangatkedaerahan, dan bermuara kepada semangatIndonesia.

Bila mengenang sosok Pocut MeurahIntan, ia berjuang demi martabat bangsanya,mengorbankan jiwa raga bersama anak-anaknya. Sosok ibu yang memberikan rasabangga terhadap anaknya, mampu mem-bangun semangat kepada rakyat Aceh, untukselalu terus berjuang melawan penjajah. Begi-tu juga sebaliknya Siti Rohana Kudus, aktifberperan mencerdaskan bangsa, mem-bangun karakter kaum perempuan,memuliahkan martabat kaum perempuan.

Selain itu, kiprah di bidang pers perempuan,yang membangun kesataraan dunia jurnalistikperempuan. Namun dari kedua tokoh initidak mendapatkan tempat selevel Kartinisebagai Pahlawan Nasional, begitu juga HariKartini. Sebagai apresiasi, wajar nama merekadicatat sebagai Pahlawan Nasional, sehinggamenambah perbendaharaan khazanah tokohpahlawan perempuan. Karena itu, akanbermanfaat menjadi media pembelajaran,dan melahirkan spirit baru genarasi muda,khususnya bagi kaum perempuan.

Penulis adalah Peneliti Pussis-Unimed &

Master of Arts Ilmu Sejarah FIB USU.

Intisari:

‘’Makna peringatan HariKartini bukan sekadar sim-bol perayaan semata tapimemajukan dan mening-katkan harkat dan martabatkaum wanita Indonesia’’

Hadiah paling hebat yang bisa engkauberikan kepada orang lain adalah per-kembangan dirimu sendiri, kata Jim Rohn.Saya ingin menambahi nasihat pebisnisAmerika ini soal pengembangan dirinya:Bahwa engkau harus bisa merencanakan,merancang, dan mengurus dirimu sen-diri, atau orang lain yang akan melaku-kannya dengan cara yang boleh jadi tidakengkau sukai.

Apa hal..? Ini soal kepercayaan terha-dap bangsa yang besar. Untuk menjadibangsa besar sejatinya itu mudah, sebagai-mana mudahnya menjadi bangsa kecil.Apa yang selama ini difahami sebagai sulitlebih disebabkan pada cara melakukannya.Padahal semua juga tahu bahwa hal ter-sulit ada pada niat.

Niat menjadi bangsa besar itu, meskisering diucapkan tapi untuk benar-benarjadi niat, dia mengalami pendangkalanyang luar biasa, kalau tak mau dibilangtak ada. Niat itu lebih banyak didominasioleh penguasaan pribadi terhadap kekua-saan, pengaruh, popularitas, dan hartabenda. Begitulah, saat niat membesarkanbangsa mengalami pendangkalan, niatpada penguasaan-penguasaan itu menga-lami peningkatan tajam secara sporadis.

Kalau niat membesarkan bangsa ituberasal dari idealisme dan kepatuhanpada Tuhan, maka penguasaan pada ke-kuasaan itu berakar dari syahwat pro-gresif. Yang disebut kedua ini, dia sedangberlangsung di mana-mana. Lahan ko-song dikuasai tanpa hak, trotoar diklaimsepihak, harta benda diperebutkan de-ngan sepenuh hati, dan kekuasaan dire-but tanpa kompetensi.

Karena niat itu sudah dipenuhi pam-rihnya sendiri-sendiri, maka niat memi-kirkan hidup bersama dalam sebuahbangsa malah menjadi tak lazim. Kini,urusan bangsa ini dikelola orang lain men-jadi kelaziman.

Soal pendidikan misalnya. Kita se-akan-akan tak menganggpnya pentingsampai Amerika atau Australia yangngurusinya. Melalui USAid, AUSaid, me-reka menggelontoran jutaan dolar untukmelakukan banyak dalam pendidikan kita—kabarnya sampai mengintervensi kurikulumpesantren atau memberi andil bagi peru-bahan wajah pendidikan tinggi Islam.

Soal terorisme juga senada. Kita barusibuk ngurusinya di sini ketika Bush Juniorpetantang-petenteng sambil ngancam-ngancam. “Awa sloe kalau nggak ikut kami,”begitu kira-kira bahasanya. Lantas, soalgunung emas di Papua diserahkan ke Free-port, soal kereta api diurusi China, bahkansampai pelet ikan kita China yang ngurus.

***Hari ini Hari Kartini diperingati lagi.

Kemarin di depan rumah kami, anak-anak TK berparade bernyanyi Ibu KitaKartini. Pasti bukan karena ibu anak-anak itu semua bernama Kartini. Tapikarena mereka sedang diajarkan “memuji”Kartini sebagai seorang pahlawan.

Padahal apa yang dilakukan Kartini—yang dekat dengan kaum kolonialismeitu—cuma sekedar menulis surat sajakepada teman-temannya kaum borjuis.Dia bahkan tak berani menolak dipoliga-mi, meski surat-suratnya yang dibukukankemudian menentang poligami.

Adalah Snouck Hurgronje, orientalispenasehat Belanda, yang mendorong DirekturDepartemen Pendidikan, Agama danKerajinan Pemerintah Hindia BelandaJ.H.Abendanon untuk mendekati Kartini danmemberi perhatian kepada keluarganya.

Si Abendanon ini pula yang kemudianmenerbitkan buku Kartini yang kesohoritu—yang katanya berasal dari surat me-nyurat Kartini. Ini mungkin yang mem-buat Soekarno memilih Kartini sebagaiPahlawan Nasional dan menjadi ikon wa-nita Indonesia: karena cerita tentangnyaterdokumentasi.

Tak peduli apapun pandanganmutentang Snouck Hurgronje, tetapi sayaharus mengakui, dia punya taktik yangjitu untuk melanggengkan kolonialisme.Saya curiga dia memahami pesan ImamAli bin Abi Thalib: Ikatlah ilmu denganmenuliskannya.

***Dalam sebuah syairnya penyair, senior

Taufik Ismail menulis begini: Kalau engkautak mampu menjadi jalan raya, jadilahsaja jalan kecil. Tetapi jalan setapakyang membawa orang ke mata air.

Saya perlu mengutip Taufik Ismailbukan saja karena isinya tentang mem-bangun hidup bersama dengan rendahhati, tetapi karena kemarin dia diusir dariacara Simposium Tragedi 1965. Padahaldi acara itu ia cuma membaca puisi ten-tang PKI. Kabar ini ramai di media sosial,seramai cerita anak muda turunanTionghoa yang tertangkap mengenakanpin berlambang PKI.

Maka, kalau untuk mencari pahlawansaja kita perlu disodori orang lain, untukurusan penghianatan kita perlu mengalah,sampai pelet ikan diurus orang lain ten-tunya bangsa ini sudah mengalami kronisstadium tinggi yang tak terobati. Entahkalau Nabi Musa mau datang dengantongkatnya, atau Nabi Sulaiman sudimampir dengan balatentaranya.

Dan jawablah semua ini dengan taktikdesa mengepung kota. Tapi andai engkautidak bisa menjawabnya, aku akan berita-hu kalau nanti engkau sudah dewasa.

(Vol.615, 21/4/2016)

Foliopini Dedi

Sahputra

Stadium Bangsa

Kolom foliopini dapat juga diakses melaluihttp://epaper.waspadamedan.com

B4

Page 13: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016 Sumatera Utara B5P. Brandan

Sampah BerserakKOTORAN sampah berse-

rakan di mana -mana, terutamasekali di badan jalan Desa SecuraiUtara, Kec.Babalan, Langkat,persisnya dekat titi panjang,kelihatan sampah berserakan.UPT Dinas Kebersihan danPertamanan Babalan tampaktutup mata.

Sementara itu juga kinitampak sampah seenaknya sajadibuang warga ke dalam paritkanal yang terbentang di tengahkota P.Brandan sehinggapandangan mata tidak sedapkarena banyaknya sampah didalam parit buatan zamanBelanda itu. (c01/B)

Simalungun

Gelar SyukuranKELOMPOK tani dan ke-

lompok peternakan ikan daratdi aliran Sungai Bah Bolon Ka-bupaten Simalungun menggelaracara syukuran atas turunnya hu-jan di daerah itu, Senin (18/4).

Acara syukuran itu, berupamakan bersama di bantaranSungai Bah Bolon yang diikutiratusan petani bersama keluar-ganya serta kalangan pemukaagama dan tokoh masyarakatsetempat.

“Acara ini sebagai rasa syu-kur atas turunnya hujan bebe-rapa hari belakangan ini. Kitabisa lihat, permukaan aliranSungai Bah Bolon sudah mulainaik lagi,” kata ketua kelompoktani darat, areal PematangB a n d a r, Su p a r m a n , 5 4 ,didampingi salah seorang tokohadat dan tokoh agama kepadaWaspada.(c16/B)

Binjai

Calon SecuritySEKITAR 140 calon security

yang mendaftar ke PT PBB,Kwala Begumit, Kec. Binjai,Kab. Langkat , Selasa (19/4)malam berunjuk rasa. Calonsecurity itu sudah dilatih beraksi,sebab tidak ada kepastianmemperoleh kerja di PLN.Beberapa calon secutity sudahmenyetor uang dari Rp1,5 jutasampai Rp5 juta.

Calon security di PolresBinjai mengakui pelatihan sudahdiikuti selama 14 hari. Setelahmengikuti latihan ternyatatenaga kerja secutity tak adayang disalurkan. “Kami yangberaksi sekitar 140 orang,”jelasnya. Pimpinan PT PBBberinisial DS juga tak bisaditemukan. Polres Binjai yangturun ke lokasi kantor PT PBBdi Kwala Begumit, Kec. Binjai,meminta semua calon tenagakerja melakukan mediasi diPolres Binjai (a04/B)

Panyabungan

Kepala BBKSDAKEPALA Balai Besar Kon-

servasi Sumber Daya Alam(BBKSDA) Sumut Hotma UliSianturi mengadakan silatur-rahim dengan Organisasi Ling-kungan Hidup (OLH) se-Tabagseldi Panyabungan, Selasa (20/4).

Selain untuk bersilaturahmi,kedatangan Hotma Uli Sianturiyang merupakan Pejabat Ese-lon I Kementerian LingkunganHidup dan Kehutanan ini, jugauntuk menggalang kekuatan OLHbagi pelestarian dan perlindunganSumber Daya Alam. (c15/B)

Tapsel

Salurkan Rp6,7 MPEMKAB Tapanuli Selatan

melalui Dinas TenagakerjaTransmigrasi dan Sosial menya-lurkan bantuan dana ProgramKeluarga Harapan (PKH) tahun2016, Rp6.7 miliar kepada 6.430Rumah Tangga Sangat Miskin(RTSM) di 14 kecamatan.

“Meski anggaran PKHdikucurkan pemerintah pusatuntuk Tapsel besar, kita tidakbangga karena menggambarkanbetapa masih banyaknyakeluarga sangat miskin di daerahini. Saya harap tahun depanjumlah penerima bantuan iniberkurang,” kata Bupati TapselSyahrul M Pasaribu. (a27/B)

Gunungtua

PNS CeraiJUMLAH kasus perceraian

Pegewai Negeri Sipil (PNS) da-lam tiga tahun terkakhir yakni2014, 2015 dan 2016 yang mela-por ke Inspektorat KabupatenPadanglawas Utara sebanyaksembilan orang. Demikiandikatakan Kepala InspektoratPaluta Husni Afgani Hutasuhut,Rabu (20/4). Motif kasus yangditerimanya dari pelapor dalamtiga tahun terakhir berbagaimacam permasalahan.

Pada tahun 2014 lalu, jumlahkasus yang ditangani inspektoratPaluta sebanyak 2 kasus. Kedua-nya pihak perempuan yang me-minta untuk bercerai denganmotif, tidak harmonis lagi hu-bungan rumah tangga. (a35/B)

P.BRANDAN (Waspada): Lin Tiah Dji, 61,warga Jalan Masjid Gang Bahari, Kel. BrandanTimur, Kec. Sei. Babalan, menjadi korbanpenikaman seorang pria tak dikenal. Sesuailaporan korban, pada Minggu (17/4) malam,ia bertamu ke rumah kerabatnya. Dalamperjalanan menuju pulang, korban berpapasandengan pelaku di kawasan Gg. Beringin, Kel.Sei. Bilah, Kec. Sei. Lepan.

Tanpa diketahui apa motif dan sebabmusababnya, tiba-tiba pelaku menariksepedamotor korban dari belakang sehinggamembuat lelaki sepuh itu spontan terjatuh.

TEBINGTINGGI (Waspa-da): Dinas Pendidikan KotaTebingtinggi dalam penerimaansiswa baru (PSB) tahun pela-jaran 2016/2017 akan mene-tapkan maksimal sembilanrombongan belajar (Rombel)di semua sekolah negeri SMPdan SMA. Sedangkan untukjumlah siswa per rombel akanditetapkan sebanyak 40 kursi.

Hal itu disampaikan KadisPendidikan TebingtinggiPardamean Siregar, Rabu (20/4) saat melakukan rapat dengarpendapat (RDP) antara KadisPendidikan dengan para kepala

Pria Sepuh Jadi Korban PenikamanTanpa basa-basi, pelaku langsung memukul kepalakorban, namun karena korban mencobamelakukan perlawanan, pelaku mencabut pisau,kemudian menikam dada kanan korban.

Pelaku penganiayaan yang belum diketahuiidentitasnya tersebut langsung melarikan diribegitu melihat seorang saksi, Ahwi, datang kelokasi tempat kejadian perkara.

Melihat korban terluka, saksi segeramembawa pria sepuh itu ke RS Pertamina. Aksikriminal ini baru dilaporkan ke Polsek P.Brandan,Selasa (19/4), dan pihak kepolisian masihmelakukan penyelidikan kasus ini. (a02/a03/C)

Usai pencabutan suaraterakhir secara bersahabatAhwal Derman Sinulinggam e n y a m p a i k a n u c a p a nselamat kepada Sugeng Suheridengan saling berpelukandengan akrab.

Kepdes terpilih SugengSuheri didampingi istrinya,Susida, usai pelantikan diarakoleh warga pendukungnyamenuju kediamannya denganberjalan kaki dari lokasi tempatpemilihan. Sugeng Suherididampingi Ketua P2 KP Zul-hery Lubis dan Sekretris DesaSei Mencirim Ismail Harunberterima kasih kepada semuapanitia Pilkades dan bertekadm e m b a n g u n D e s a S e iMencirim secara ikhlas sertamenumbuhkan semangatkegotongroyongan yang tinggi,”ujarnya. (cdiu/A)

Waspada/Ist

KEPDES terpilih Desa Sei Mencirim Sunggal Sugeng Suheribersamai istri Susida, berfoto usia Pilkades serentak diDeliserdang, kemarin.

Sugeng Suheri Pimpin KembaliDesa Sei Mencirim

SUNGGAL (Waspada): Mantan Kepala DesaSei Mencirim, Kecamatan Sunggal, Deliserdang,Sugeng Suheri, kembali terpilih untuk memimpinkembali Desa Sei Mencirim periode 2016-2022,setelah memenangkan pemilihan kepala desadalam Pilkades serentak se-Deliserdang di gedungFutsal Jalan Purwo Dusun 4, Desa Sei Mencirim,Selasa (19/4).

Pilkades Sei Mencirim yang dikuti duapasangan calon itu dimenangkan secara mutlakoleh Sugeng Suheri atas calon Ahwal DermanSinulingga dalam acara pemilihan yang disambutwarga dengan antusias, berlangsung tertib,

lancar dan aman. Jumlah pemilih dalam Pilkadeskali ini diikuti sebanyak 5.960 dari 15 dusun.

Penghitungan suara pemilih diawali denganpencabutan suara dari kotak pemilih oleh MuspikaSunggal mewakili Babinsa 01/Sunggal SerkaSuyanto, Polsekta Medan Sunggal Aiptu Sucipto,Plt Kades Sei Mencirim Ida Suryani, dan KetuaBPD Rasiman Sinulingga.

Sampai usainya penghitungan suara pemilihpukul 22.00, Sugeng Suheri meraih suara pemilihsebanyak 5.862, sementara Ahwal DermanSinulingga hanya meraih suara sebanyak 91 dan7 suara dianggap batal.

Waspada/Asrirrasi/B

PELAJAR di Brandan Barat turut serta dalam program edukasi lingkungan.

Pelajar Harus Jadi Pionir Jaga Hutan BakauPANGKALANSUSU (Was-

pada): Pertamina EP Pangkalan-susu Field memberikan edukasitentang pentingnya melestari-kan hutan bakau kepada pelajardi lokasi Ekowisata MangroveDesa Lubuk Kertang, Kec.Brandan Barat, Selasa, (19/4).

Program peduli lingkunganyang dibertajuk “Siswa CintaBakau” ini melibatkan peranserta sebanyak 50 pelajar dariSMA Negeri 1 Brandan Baratdan MTs Madinatul Ilmi II DesaLubuk Kertang.

“Mangrove merupakansalah satu potensi terbesar di

Desa Lubuk Kertang. Karena-nya, perusahaan memandangperlu mengedukasi para pelajaragar mereka lebih peduli men-jaga kelestarian pohon bakau,”ujar Pangkalansusu Goverment& Public Relatians Staf, Rusmidah.

Rusmidah menjelaskan, da-lam beberapa tahun terakhir, Per-tamina EP turut berkontribusimenghijaukan hutan mangrovelewat penggalangan kerjasamadengan Balai Pengelolaan HutanMangrove Wilayah II Medan (BP-HM) serta melibatkan komunitaswarga pencinta mangrove.

Menurut dia, program

peduli lingkungan mangrove iniakan dilakukan dalam duagelombang dengan total pesertaditargetkan sebanyak 100 orangpelajar. “Kita akan berupaya me-motiviasi pelajar agar merekakelak bisa menjadi pioner dalamgerakan menjaga kelestarianlingkungan,” ujarnya.

Selain dibekali denganpengetahuan mengenai jenis-jenis pohon bakau serta manfa-atnya, lanjut Rusmidah, parapelajar juga mendapatkan inputpengetahuan bagaimana prosespembimbitan pohon bakauhingga sampai pada fase pe-

nanaman. Di bawah bimbinganpara anggota “Kelompok Me-kar”, para pelajar dilibatkansecara langsung dalam prosespembibitan pohon mangrovejenis Rhizophora Apiculata,sebab jenis bakau ini sangatcocok buat alam pesisir di DesaLubuk Kertang.

Hadyan Jamili Batubaraselaku ketua kelompok berha-rap kunjungan pelajar ke lokasiekowisata ini dapat memberipengetahuan kepada pelajarbetapa pentingnya menjagaserta melestarikan lingkunganalam pesisir. (a02/B)

Disdik T.Tinggi Tawarkan Rombels e k o l a h s w a s t a s e - K o t aTebingtinggi difasilitasi DPRD.RDP itu dilakukan setelahsejumlah Kasek swasta me-nyampaikan keluhan minimnyacalon siswa yang mendaftar kesekolah swasta.

Menurut Kadisdik KotaTebingtinggi, ada banyak faktoryang menyebabkan masyarakatKota Tebingtinggi lebih memilihs e k o l a h - s e k o l a h n e g e r iketimbang sekolah-sekolahswasta. Padahal dibanyakdaerah justru swasta yang lebihunggul dari sekolah negeri. “Sayakira ini karena faktor kualitas,”

terang Pardamean.Kalau sekolah-sekolah

swasta berkualitas masyarakatpasti akan memasukkananaknya ke sana. Misalnya, adabeberapa perguruan swasta diTebingtinggi yang tetap eksis.Selain itu, lanjut Kadisdik, faktorlain adalah soal pembayaranuang sekolah. Negeri dipilihmasyarakat khususnya wargak u r a n g m a m p u , k a r e n amemang gratis. Kalau sudahdemikian, apa mungkin sekolahswasta mau menggratiskansiswa. Swasta, imbuh Kadisdik,bisa tawarkan beasiswa kepada

calon siswa, hal itu akan menarikminat masyarakat untuk keswasta.

Pun demikian, dalam sesitanya jawab para Kasek tetapmeminta agar Dinas Pendidikanmenetapkan rombel danjumlah siswa per rombel sesuaiUU Sisdiknas, yakni maksimal9 rombel dengan 32 hingga 36siswa.

“Tawaran kami ini tidakhanya pada sekola negeri, tapijuga sekolah swasta untukmenjaga kualitas dan keadilan,”ujar Partogi Siagian dari Pergu-ruan Inti Nusantara. (a09/B)

Waspada/Asrirrais/B

KONDISI jembatan gantung di Desa Pangkalansiata, Kec.Pangkalansusu, kondisinya cukupmemprihatinkan.

Perhatian Pemkab Langkat Kurang

Jembatan Di P.SiataMenanti Korban

Beberapa kawat seling jem-batan sudah ada yang terputusakibat mengalami korosif. Begitujuga papan bagian lantai sudahhampir merata lapuk dan sangatberisiko untuk dilalui. Selamet,tokoh masyarakat di daerah itu,Rabu (20/4) mengatakan, jem-batan yang sudah berumur 10tahun ini sudah lama dibiarkan

rusak, tanpa ada upayaperbaikan.

“Masyarakat telah berulangkali mengusulkan untuk per-baikan jembatan dalam momenrapat Musrenbang, namunsampai kini harapan akan per-baikan tak kunjung terealisasi,”ujarnya. Kurangnya perhatianpemerintah membuat Selamet,

dan warga lainnya merasa sa-ngat kecewa. “Kami nggak me-ngerti, apakah setelah ada kor-ban berjatuhan, barulah jemba-tan ini diperbaiki,” tandasnya.

Ia menyatakan, seling pena-han jembatan sudah banyakyang putus dan untuk menjagaagar jembatan tidak ambrol,warga bergotong-royong men-dirikan tiang penyangga daripohon pinang di sisi kiri-kananjembatan.

Selamat menambahkan,kondisi kerusakan jembatanjuga terdapat di Dusun VIII.Jembatan sepanjang hampir 9meter ini beberapa waktu laluambruk akibat dilintasi trukpengangkut bawang merahselundupan dari luar negeri.

Menurut dia, hingga kini

jembatan tersebut belum jugadiperbaiki instansi yangberkompeten. Karena tidakadanya perhatian, masyarakatakhirnya memasang batangkelapa supaya jembatan ini bisadilalui.

Plt Kades Pangkalansiata,Zulkarnain mengatakan, ia telahmenyampaikan usulan masya-rakat untuk pembangunanjembatan permanen penggantijembatan gantung ke Dinas PUKab. Langkat. “Usulan masya-rakat telah disampaikan, tapimenurut hitung-hitungan pihakPU, jembatan ini belum masukdalam kategori untuk diper-manenkan. Namun begitu, PUberjanji akan menganggarkanrehab tahun 2016-2017,”katanya. (a02/I)

PANGKALANSUSU ( Waspada): Kondisiinfrastruktur jembatan gantung sepanjang kuranglebih 70 meter di Desa Pangkalansiata, Kec.Pa n g k a l a n s u s u , k o n d i s i n y a k i n i b e g i t umemprihatinkan. Jembatan penghubung antaraDusun II Tungkam Sakti menuju Dusun XI BukitKarang, sudah lapuk termakan usia, namun hinggakini belum ada upaya serius dari Pemkab Langkatuntuk memperbaikinya.

Nasib 24 PNS Langkat TerpidanaKorupsi Ditentukan Gubsu

STABAT (Waspada): Dari 27PNS terpidana kasus korupsi diKab. Langkat yang telah diaju-kan pemecatannya kepada Ba-dan Kepegawaian Negara (BKN),tiga orang telah keluar keputu-sannya untuk diberhentikan de-ngan tidak hormat, meski satudi antaranya menggugat ke Pe-ngadilan Tata Usaha Negara(PTUN) Jakarta dan hingga kinibelum diperoleh kelanjutannya.

Sementara nasib 24 PNSlainnya ditentukan Gubsu ka-rena sampai saat ini surat kepu-tusan pemecatan dimaksudbelum keluar. Sekretaris BadanKepegawaian Daerah (BKD)Kab. Langkat Arindo Ruslan

mengatakan, hingga kini barutiga orang yang telah keluar suratkeputusannya, di luar itu belum.‘’Kita masih menunggu Pem-provsu, sebab Gubsu yangmemprosesnya,’’ katanya diruang bagian Humas PemkabLangkat, Rabu (20/4).

Menurut Arindo, tiga PNSyang telah keluar surat kepu-tusan pemberhentiannyamemang diproses di tingkat BKNkarena disesuaikan pangkat dangolongan, tetapi untuk 24 lainhanya diproses di tingkatGubsu. Pihak BKD Langkat jugabelum mengetahui kapan suratpemberhentian dengan tidakhormat itu mereka terima.

Informasi dihimpun dariBKD, nama-nama 24 PNS yangdi ambang pemecatan dimak-sud yakni Zulhanuddin (mantanKakan Satpol PP), Agustari(mantan Kaban Kesbang Lin-mas), Syam Sumarno (mantanKadis Pendidikan), Taufik (mantanKepala BPKAD), T Nilfan (mantanKadis Perindag), Sutarjo (mantanKasek SMKN 1 Stabat).

Kemudian Legimun, Sutio-no, Mudjir, Samsul Bahri, PonidiAswa, Hasanuddin, BuyungRitonga, Siti Khadijah, Yusnida,Irawan, Ismail (Dinas Pendidi-kan), Ismail (Disperindag),Syafriani, Laura Ketaren, drSofyan, Adilita Bangun, Junaidi

dan Mirzal. Nama-nama itusebagian besar telah selesaimenjalani hukuman di rumahtahanan dalam jumlah bervariasi.

Sementara ada beberapaPNS terpidana korupsi lain yangbelum diusulkan pemecatannyaseperti mantan Kaban Ling-kungan Hidup Kab. LangkatHerminta Sembiring bersamabeberapa bawahan yang terjeratkasus mark-up pengadaan alatukur suhu udara tahun 2011/2012 senilai Rp800 juta. Kemu-dian mantan Kadis Kesehatandr Gunawan bersama beberapabawahannya dan mantanbendahara Dinas PerhubunganLangkat Syahrizal. (a03/C)

BINJAI (Waspada): Paviliun Pemko Binjaiterpilih sebagai juara kedua terbaik pada PekanRaya Sumatera Utara (PRSU) ke-45 yang

DELISERDANG (Waspada): Petugas BadanNarkotika Nasional (BNN) Deliserdangmelakukan penggerebekan di wilayah Tuntungan,tujuh pengedar dan paket sabu serta uangratusan ribu rupiah diamankan. Sumber yangdihimpun, Rabu (20/4), ketujuh orang yangdiamankan pada Selasa (19/4), 3 wanita berinisialNe, TVM dan NA, serta 4 pria berinisial Bu, KS,MI dan Is. Bu diketahui merupakan disersi TNIsejak 2012.

Kepala BNN Deliserdang AKBP Joko Susilomengatakan, penangkapan ketujuh pelakuperedaran narkoba ini berawal dari informasiwarga, kalau maraknya peredaran narkoba hinggameresahkan warga Tuntungan.

Berdasarkan informasi ini petugas BNN

BNN DS Gerebek Tuntungan:

Disersi TNI DiamankanBersama 6 Pengedar Sabu

Deliserdang sigap melakukan penggerebekandi Jl. Mulia Sejati, Tuntungan II, dan meringkusBu dan Ne, yang selama ini merupakan targetoperasi. Bu merupakan disersi TNI dan terakhirsekali berpangkat Sertu. Selanjutnya BNNmelakukan pengembangan, dan mengamankan5 pengedar lainnya, juga mengamankan 2 wanitaserta tiga pria lainnya.

Barang bukti yang diamankan berupabeberapa paket kecil sabu, bong, dua unittimbangan elektrik, plastik klip, uang tunai ratusanribu rupiah, ponsel serta tiga unit sepedamotor.“Keberadaan mereka mengedarkan sabu-sabudi kampung ini sudah sangat meresahkan warga,”ujar Kepala BNN Deliserdang AKBP Joko Susilo.(a07/C)

Paviliun Binjai Juara Terbaik Kedua PRSU

Waspada/Riswan Rika/B

PLT Gubsu T Erry Nuradi menyerahkan penghargaan sebagaipaviliun terbaik kedua kepada Wali Kota Binjai diwakili KhairulAzahar.

menciptakan inovasi guna mendukung pem-bangunan dan perekonomian di wilayah masing-masing,” kata Gubsu Erry Nuradi. (a04/B)

berlangsung sejak 18 Maret -18 April 2016, di Tapian DayaJalan Gatot Subroto Medan. PltGubenur Sumatera Utara TErry Nuradi menyerahkanpenghargaan kepada parapemenang sekaligus menutupsecara resmi pagelaran PRSU,Senin (18/4) malam.

Keberhasilan paviliun Pem-ko Binjai memperoleh peng-hargaan disambut gembira WaliKota Binjai diwakili AsistenAdministrasi Umum KhairulAzhar. Usai menerima penghar-gaan dari Plt Gubsu, KhairulAzhar menyampaikan terimakasih kepada seluruh SKPDyang terlibat dalam PRSU ke -45. Ia berharap prestasi ini bisamenambah semangat untukberbuat lebih baik di masamendatang.

“Saya mengimbau kepadabupati dan wali kota serta ma-syarakat Sumut bersama-samamelakukan terobosan dan

BINJAI (Waspada): DY, war-ga Jalan Manggis, KelurahanLimau Sundai, Kec. Binjai Barat,diciduk anggota DirnarkobaPoldasu dari rumahnya, Selasa(19/4). Kapolres Binjai AKBPMulya Hakim melalui KasatNarkoba Polres Binjai AKP Mara-monang mengemukakan, penang-kapan wanita itu sebagai penjualsabu, dari tangannya diperolehbarang bukti satu ons sabu.

Petugas tidak memberikankomentar, diketahui DY adalahistri kedua dari Sy yang kini men-dekam di LP Tanjung GustaMedan dalam kasus narkoba. DYdibawa ke Poldasu dengan tangandiborgol dari kediamannya.

Polres Binjai kini mengem-bangkan peredaran sabu yangdikomandoi Sy yang masih di

Suami Di LP Tg. Gusta Istri Tertangkap Jual Sabu

Waspada/Riswan Rika/B

DY ketika diborgol petugas dari kediamannya.

LP Tg. Gusta Medan, dan ber-hasil menangkap PDH aliasMandor, 40, warga Jalan T AmirHamzah, Dusun 4, Desa

Sambirejo, Kecamatan Binjai,Kabupaten Langkat, juga ditang-kap di rumahnya.

Dari tangan pedagang coke-

lat itu, polisi mengamankan 8paket narkoba jenis sabusebanyak 5,24 gram serta alatpengisap sabu. Dia menyebut-kan sudah 4 bulan menjadipengedar sabu melalui Sy.Menurutnya, semua transaksiSy hanya menyuruh anggota-nya. dan barang selalu dikirimke Aceh. “Aku ngak kenal samaanggotanya,” ujar Mandor.

Selain Mandor, petugas jugamenangkap seorang buruhbangunan H alias Anto alias Ulin,42, warga Jalan Perjuangan GangSepakat, Kelurahan Nangka,Binjai Utara. Bapak 3 anak ituditangkap saat mengemas 200gram narkoba jenis ganja di Ja-lan T Amir Hamzah, KelurahanJati Makmur, Binjai Utara, Selasa(19/4) sore lalu. (a04/B)

Page 14: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016Sumatera UtaraB6

Hubungi kami

Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada

Komisaris Utama : Tribuana SaidDirektur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM

SIUPP : 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988

Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002

KANTOR PUSA T

Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025,Faks Tata Usaha: (061) 4531010.E-mail Redaksi: [email protected]

KANTOR PERW AKILAN D AN BIRO

Perwakilan dan Biro Jak arta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874.

Perwakilan dan Biro Banda Aceh:

Jalan Ratu Sya�atuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385.

Perwakilan dan Biro Lhokseuma we: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109.

Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412.

Harga ik lan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,- Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,-Ukuran kolom: 40,5 mm.E-mail Iklan: [email protected]

Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

WASPADAPemimpin Umum

Dr. Hj. Rayati Syafrin

Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab

H. Prabudi Said

Wakil Pemimpin Umum/Wapemred

H. Teruna Jasa Said

Wakil Penanggung Jawab

H. Sofyan Harahap

S1 Dan S2 Di Sudan, Walau Sambil Kerja Bangunan

Waspada/ist

HAMDANI Pasaribu (kedua dari kiri) saat sidang munaqasyah tasis di Omdarman IslamicUniversity pada 2011.

BEGITU pentingnyailmu, hingga orang yang ber-jalan menuju ilmu dijaminpadanya surga, walau penuhdengan aral melintang dankesulitan. Perjuangan dalammenuntut ilmu yang meng-haru biru dan penuh denganlika-liku, juga telah dialamioleh Hamdani Pasaribu.

Lelaki kelahiran 1981 diJarinjing Kecamatan AekNatas, pelosok KabupatenLabuhanbatu Utara ini,mengharuskannya melakoniberbagai pekerjaan demikelangsungan kuliahnya dibenua seberang.

Perekonomian orangtuanya yang bekerja sebagaipetani biasa sehingga biayayang dikirim tidak memadai,membuatnya harus me-meras keringat, mulai dariberjualan keripik ubi danpisang, hingga kerja bangu-nan di Sudan.

“S1 saya dari Internatio-nal University of Africa. S2saya dari Omdarman IslamicUniversity, Sudan. Negaraberbahasa Arab tentu sangatmendukung untuk mema-hami Alquran, sebab Alqur-an berbahasa Arab. Saya diSudan sejak tahun 2002hingga 2011. Dalam rentang9 tahun tersebut, saya me-nyelesaikan S1 dan S2. Sam-bil kuliah, saya menjualkeripik ubi dan pisang, jugakerja bangunan. Hal ini sayalakukan karena keadaan

ekonomi orangtua saya yangbiasa-biasa saja, hanya petani,”ujar Hamdani pada Senin (18/4) yang didaulat menjadi JuriMTQ di Labura sejak 2012 hinggasekarang.

Dari 9 cabang lomba MTQVIII di Labura, salah satu cabangyang diperlombakan yaituTahfizh 20 Juz, 30 Juz, dan Tafsiryang menggunakan BahasaArab, Inggris, dan Indonesia.

“Dulu, saya selalu menjadijuri untuk cabang Tahfizh 20 Juz,30 Juz, dan Tafsir yang menggu-nakan Bahasa Arab, Inggris, danIndonesia,” katanya.

Di mata gurunya, Hamdani

adalah sosok santri yang ber-akhlak baik dan memiliki ke-mampuan akademik yangmemadai semasa mondok diPesantren Daar Al ‘UluumKisaran, Kabupaten Asahan.

“Dia santri yang berakhlakbaik dan kemampuan akademikyang memadai. Lagian, orangtuanya juga visioner terhadapmasa depan anak-anaknya.Orangtuanya memiliki sema-ngat yang tinggi untuk pendi-dikan anak-anaknya. Jadi, ke-suksesan muncul di antaranyakarena adanya kemauan anakdan upaya dari orang tua semam-punya,” kata Syamsul Qadri

Marpaung, guru HamdaniPasaribu mondok di PesantrenDaar Al ‘Uluum Kisaran.

Hal senada juga dikata-kan oleh teman Hamdaniketika mondok. Dalam pan-dangan temannya, kemauankeras dan semangat Ham-dani dapat mengalahkankeadaan yang sulit. “Ham-dani temanku waktu Aliyahdi pesantren. Dia orangnyabaik, pintar, dan rajin. Kalaupun nakal, paling nakal anak-anak lah,” kata Salman Al-Farsih, teman Hamdaniketika di pesantren.

* Hariansyah/F

Tewas Terjepit Truk EsTANJUNGBALAI (Waspada): Tio Tat Sheng alias Aseng, 49,

warga Jl. Mayjen Sutoyo, Kec. Tanjungbalai Selatan, KotaTanjungbalai tewas terjepit truk pengangkut es di PT GunungSalju Sejati Jl. Yos Sudarso, Teluknibung, Kota Tanjungbalai, Senin(18/4).

Informasi yang dihimpun Waspada, kejadian berawal saattruk BK 9282 OQ dikemudikan Rusli, warga Betingkuala Kapias,Kec. Teluknibung, selesai memuat 65 balok es. Baru saja berjalansekitar tiga meter dari lokasi, tiba-tiba korban yang merupakankaryawan perusahaan itu, meminta sopir kembali karena adapesanan tambahan sebanyak 10 batang es.

Rusli kemudian memundurkan truknya. Diduga karenakebablasan, korban terjepit pintu bak belakang sebelah kiri. Asenglalu dilarikan ke RS Hadi Husada untuk mendapat pertolongan,namun karena luka berat di bagian kepala, korban akhirnya tewas.

Kapolres Tanjungbalai AKBP Ayep Wahyu Gunawan melaluiKapolsek Teluknibung AKP Mulkan Daulay didampingi KanitReskrim Iptu Basuki mengatakan, pihak kepolisian belummenetapkan tersangka karena pihak korban belum membuatlaporan.

“Tetapi sopirnya sudah kita periksa dan truknya kita amankandi kantor,” kata Basuki. (a32/C)

Kader PDI-P Jangan LarutEforia Kemenangan

RANTAUPRAPAT (Waspada): Para kader PDI Perjuangandiharapkan jangan terlalu larut dengan eforia kemenangan atasterpilihnya kader PDIP menjadi Bupati dan Ketua DPRDLabuhanbatu.

Demikian antara lain dikatakan Bupati Labuhanbatu PangonalHarahap, Senin (18/4) pada acara pembukaan Rapat Kerja I PDIPerjuangan Labuhanbatu di Rantauprapat yang dihadiri SekdakabLabuhanbatu Ali Usman Harahap dan sejumlah Kepala SKPD.

Pangonal Harahap mengingatkan, sebagai kader PDI Perjua-ngan, mari sama-sama menjaga kader yang menjadi pemimpindi daerah ini agar roda pembangunan untuk kesejahteraan rakyatdi Kabupaten Labuhanbatu bisa berjalan sebagaimana diharapkanbersama.

Selain itu, Bupati Labuhanbatu H Pangonal Harahap yangjuga Ketua DPC PDI Perjuangan Labuhanbatu ini tidak lupamenyampaikan ucapan terima kasih kepada semua kader partaibanteng moncong putih itu, yang telah mensukseskan RapatKerja I PDI Perjuangan Labuhanbatu. (c07/B)

SEIRAMPAH (Waspada):Personel Polres Serdang men-jaring satu ton bawang merahilegal asal Tanjungbalai dalamrazia rutin di Jalinsum depanRuko ABC Sei Rampah, Sabtu(16/4) malam yang diangkutdengan mobil Kijang LGX BK1359 XM dari arah Tebingtinggimenuju Medan.

Informasi di kepolisian,Senin (18/4) menyatakan saatrazia berlangsung tiba- tiba per-sonel polisi melihat mobil Kijangtersebut parkir mendadak,sekitar 50 meter dari lokasi razia,seorang penumpang turun danberpura-pura membeli nasigoreng, di salah satu warung,namun sekian lama mobil itutetap terparkir tidak melanjut-kan perjalanan.

Beberapa personel yangcuriga, Minggu (17/4) sekira pu-kul 00:30 langsung mendatangimobil tersebut, dan setelahdiperiksa ternyata membawabawang merah diduga ilegalyang tidak dilengkapi dokumendan langsung diboyong keMapolres Sergai.

Sopir mobil Kijang, HSS, 37,warga Jl.A. Yani Rantauparapatdan rekannya RM, 33, warga Jl.Rukun Lk. IV Kel. Kuala Silo Bes-tari – Tanjungbalai di MapolresSergai mengaku kalau merekahanya sebagai sopir denganimbalan Rp150 ribu, dan kernetdengan imbalan Rp100 ribu.

Diakui keduanya, bawangmerah tersebut berasal dariMalaysia dan yang dimuat darigudang milik MY yang berlokasi

Kasus Perdagangan Bayi

Jaksa Kembalikan Berkas,Polisi Akan Gelar Perkara

Kembalinya berkas itu lan-taran jaksa menilai kepolisianbelum memenuhi semuapetunjuk yang dituangkan. Jaksameminta agar penyidik ReskrimUnit Perlindungan Perempuandan Anak melengkapi kembalidan akan diteliti apakah ter-sangka layak dibawa kepersidangan atau tidak.

Kapolres Tanjungbalai AKBPAyep Wahyu Gunawan melaluiKasat Reskrim AKP YayangRizky Pratama membenarkanjaksa mengembalikan lagiberkas kasus perdagangan bayi.

Menurut AKP Yayang, se-belumnya polisi telah meleng-

kapi petunjuk jaksa sebagai-mana tertuang dalam SP2HPterhadap korban. Namun saatini muncul lagi petunjuk baru.

Gelar perkaraSaat ditanya apakah ada

kendala dan kesulitan untukmemenuhi petunjuk jaksa,Yayang mengatakan, belum adaditemukan. Menurutnya,sebelum dikembalikan ke jaksa,pihaknya akan menggelarperkara ini terlebih dulu di Polda.

“Belum ada (kendala), kamimau gelar dulu di Polda,” tutur-nya. Pengembalian berkas ter-akhir ini merupakan yang kelima kali sejak kasusnya dila-

porkan korban sekitar sembilanbulan lalu.

Sementara, Kepala Kejaksa-an Negeri Tanjungbalai-Asahan,Esther PT Sibuea dikonfirmasimelalui Jaksa Penuntut Umum,Rita S menyatakan petunjukyang diberikannya bukanlahpetunjuk baru, melainkanpetunjuk sebelumnya yangbelum dilengkapi.

“Siapa bilang itu petunjukbaru, itu pengembangan daripetunjuk lama,” kata Rita saatditemui di Pengadilan NegeriTanjungbalai, Rabu (13/4).

Ketua LSM Pemberani Ed-ward Sihotang berpendapat,kembalinya berkas itu meru-pakan ketidakseriusan pihakterkait untuk menyelesaikankasus perdagangan bayi.

Jika memang tersangkanyatidak bisa dibawa ke persi-

dangan, kata Edward, lebihbaik penyidik mengambil sikapmenyerahkannya ke Poldaatau mengeluarkan Surat Pe-rintah Penghentian Penyidikan(SP3).

Sebab, jika proses hukumnyaterus berlarut dan tidak kunjungtuntas, maka korban dan ibu-nya akan semakin menderitakarena dipisahkan terlalu lama.Menurut Edward, pihaknyaselaku pendamping korban siapmenghormati apapun kepu-tusan jika itu memang kehendakdari hukum.

“Kalau di-SP3-kan atau di-ubah menjadi sengketa hakasuh atau pilihan lainnya, kitaakan taat dan hormati jika itumemang kehendak hukum.Yang terpenting kita ingin proseshukum ini cepat selesai,” kataEdward.(a14/a32/I)

TANJUNGBALAI (Waspada): Kejari Tanjungbalailagi-lagi mengembalikan berkas kasus perdaganganbayi dengan tersangka L br S ke penyidik PolresTanjungbalai, Selasa (19/4).

Proyek Dirjen SDADihentikan

MEDAN (Waspada): Pelaksanaan proyek rehabilitasi jaringandan pintu elektrik bendung daerah irigasi Payasordang milikDirjen Sumber Daya Air (SDA) Kementerian PU-Pera di DesaSirambutan, Kec. Batang Angkola, Kab. Tapanuli Selatan, dihentikanuntuk sementara waktu.

Putra daerah setempat Edi Ariyanto Hasibuan, Selasa (19/4), mengatakan kepada Waspada, tidak ada lagi aktivitas pekerjaandi lapangan. Baik itu penggalian tanah di Desa Aek Gunung, maupunpenimbunan bekas bongkaran saluran irigasi lama di DesaSirambutan.

“Hari ini, karyawan PT. Lampatar sebagai pelaksana proyeksama sekali tidak melakukan aktivitas di lapangan. Penyebabpastinya saya tidak tahu, namun isu berkembang dikarenakanadanya pemberitaan di koran Waspada,” kata Edi lewat teleponselular, Selasa (19/4).

Hal senada dikatakan Sakban Siregar, petani di Sirambutan.Diakuinya tidak ada aktivitas kerja di lokasi proyek yang berdekatandengan sawah miliknya itu. Informasi yang diperolehnya, pekerjaanproyek itu dihentikan sementara.

Mantan Kepala Desa Aek Gunung, Charles Bronson jugamembenarkan bahwa penggalian tanah di dekat mesin padimiliknya diliburkan. “Apa sebabnya, saya tidak tahu. Tapi alatberat masih ada di lokasi,” ujarnya. (a27/C)

Waspada/Budi Surya Hasibuan/B

BUPATI Labuhanbatu Pangonal Harahap yang juga Ketua DPCPDI Perjuangan saat menyerahkan petaka Taruna Merah Putihkepada ketua terpilih Hendrik S Daulay.

MTQ Labura: Semua Cabang Selesai Diperlombakan

Waspada/Hariansyah/B

Namira Fayola Ritonga, peserta termuda MTQ saat tampilpada cabang Tahfizh Alquran 1 Juz

AEKKANOPAN (Waspada):Semua cabang lomba MTQ VIIdan Festival Nasyid VIII diKabupaten Labuhanbatu Utarayang diselenggarakan diKecamatan Kualuh Leidongtelah selesai diperlombakan,Rabu (20/4), sebelum penutu-pan pada, Kamis (21/4).

“Semua cabang selesaiberlomba, ada 2 lagi yangbelum, yaitu Khattil Quran(kaligrafi) dan Nasyid,” kataSyafru El Fauzi, ketua LembagaPengembangan Tilawatil Quran

(LPTQ) Kabupaten Labuhan-batu Utara, Rabu (20/4). MTQyang diselenggarakan di Keca-matan Kualuh Leidong tahunini diikuti oleh 412 peserta, satudi antaranya tunanetra.

“Ada satu peserta daricabang Tartil dan Tunet. Karenapesertanya cuma satu, makapenilaiannya bersifat eksibisi,”katanya lagi. Sebagai tuanrumah, Camat Kualuh Leidongberharap agar MTQ tahun initerlaksana dengan aman,nyaman, dan berjalan dengan

sukses tanpa suatu kendala.“Saya selaku Camat Kualuh

Leidong yang merupakan tuanrumah berharap agar MTQtahun ini terlaksana denganaman, nyaman, dan berjalandengan sukses. Kemarin, Selasapagi turun hujan, agar tidakbecek, lapangan kita timbunpasir. Saya tidak menargetkanagar kafilah dari kecamatansaya meraih juara terbanyak.Jika acara ini berjalan lancar,maka saya merasa senang,” kataAdlin Sinaga, Camat Kualuh

Leidong.Pantauan Waspada, dari

semua peserta yang ikut lomba,Namira Fayola Ritonga, 7, adalahpeserta termuda. Namira yangikut di Tahfizh Alquran 1 Juz iniadalah siswa SD Muhamma-diyah 1 Aekkanopan. “Namirakelas I-B. Dia telah hafal 1 juzAlquran. Semoga teman-temannya termotivasi untukmenghafal,” ujar LahuddinurH a r a h a p , K e p a l a S DMuhammadiyah 1 Aekka-nopan. (char/B)

Waspada/Edi Saputra/B

WAKAPOLRES Sergai Kompol Irma Ginting didampingi Kasat Reskrim AKP Aron T.T.Siahaansaat memeriksa bawang merah ilegal hasil razia, Senin (18/4) di Mapolres Sergai di Sei Rampah.

Satu Ton Bawang Merah Ilegal Diamankan

di Jl. S.S Dengki Tanjungbalai,bawang merah selanjutnyaakan dibawa ke Amplas Medan.

Wakapolres Sergai KompolIrma Ginting didampingi Kasat

Reskrim AKP Aron Tamba TuaSiahaan di Mapolres Sergai,Senin (18/4) sore menuturkan.bawang ilegal tersebut akandilimpahkan ke Dirjen Bea dan

Cukai Wilayah Sumut di Medan.“Perbuatan pelaku melanggarPasal 102 dari Undang-Undangnomor 17 Tahun 2006 TentangKepabeanan,” jelasnya. (c03/B)

LIMAPULUH (Waspada):Rn, 47, warga Dusun VII, DesaSimpang Gambus, Kec. Lima-puluh, ditangkap tim BuserPolres Batubara, Senin (18/4)sekira pukul 19.00 setelah ter-tangkap tangan menjual togel.

Kapolres Batubara AKBPM Agung Suyono melalui KasatReskrim AKP Muhammad Arif

Penulis Togel Diciduk Saat PulangBatubara didampingi Kanit Re-sum Iptu Wahidin mengatakan,penangkapan pria yang tidakmempunyai pekerjaan tetap inisetelah petugas mendapatkaninformasi dari masyarakat bah-wa di Dusun III, Desa TanjungKubah, Kec. Airputih, di warungmilik Tulus sering terjadi transaksijual beli judi jenis togel.

Mendapat informasi terse-but, tim Buser Polres Batubaramengintai pelaku sampai jalanpulang ke rumah dan tepatnyadi jalinsum di depan kuburancina Desa Sukaraja, Kec. Airputih. “Kita langsung menghen-tikan tersangka Rn dan meng-amankannya bersama barangbukti,” jelas Arif. (c05/B)

Pemkab Batubara GelarPilkades Serentak

LIMAPULUH (Waspada): Pemkab Batubara menggelarpemilihan kepala desa (Pilkades) serentak tahun 2016 dijadwalkanmulai Rabu (20/4). “Pilkades kali ini dilaksanakan di empat desapada tiga kecamatan di Kab.Batubara,” tutur Kepala BadanPemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (BPMPD)Batubara Muhammad Nasir dalam silaturahmi bersama calonKades dan panitia Pilkades di kantor BPMPD setempat JalanBesar Desa Perupuk, Kec. Limapuluh, Senin (18/4).

Di antara desa yang akan mengikuti Pilkades, satu desa diKec.Talawi dan Sei Balai masing-masing Desa Perkebunan TanahDatar dan Desa Sei Bejangkar, dua desa lain di Kec. Limapuluhmeliputi Desa Antara dan Desa Perkebunan Limau Manis.

Nasir berharap pelaksanaan Pilkades dapat berjalan lancar,aman dan damai sehingga dapat melahirkan pemimpin yangamanah. Sedangkan panitia Pilkades diminta bersikap netral,jujur, dan adil, tidak memihak ke salah satu calon.

Berdasarkan Undang-Undang nomor 6 Tahun 2014 tentangDesa, bahwa Pilkades dilaksanakan secara serentak di tiap kab/kota. Dan Kab.Batubara melaksanakan Pilkades gelombang kedua.Sedangkan gelombang pertama telah dilaksanakan pada 2015diikuti sebanyak 28 desa. Gelombang tiga kemungkinan tahun2018 dipastikan diikuti sebanyak 100 desa lebih. (a13/B)

Lima Warga DidugaNyabu Digerebek

TORGAMBA ( Waspada): Lima orang yang didugamengonsumsi sabu-sabu dibekuk polisi di Dusun Asahan, DesaAekbatu, Kecamatan Torgamba, Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

Pada penggerebekkan tersebut, pemilik rumah sebagaipenyedia tempat ‘nongkrong dan nyabu’ MA boru MA boruHarahap, 35, ditangkap karena menyimpan sabu di bawahtelevisinya. Sementara keempat temannya juga diboyong ke polsekyaitu MAR, 19, warga Dusun 1a Pinang Awan, Desa Aekbatu,HR, 22, Dusun Cinta Damai, Desa Aekbatu, MS, 22, warga DusunCikampak Pekan, Desa Aekbatu serta KS, 18, warga Dusun SimpangMulia, Desa Aekbatu, Kecamatan Torgamba.

Kapolres Labuhanbatu AKBP Teguh Yuswardhie melaluiKasubbag Humas AKP Viktor Sibarani, Rabu (19/4) menjelaskan,penangkapan kelima tersangka di kediaman pelaku tersebutberdasarkan laporan warga yang sudah lama menaruh curigadengan ramainya di kediaman br Harahap.

Kegelisahan warga yang takut desa mereka menjadi sarangperedaran narkoba yang saat ini menjadi bencana nasional danjuga kekhawatiran warga akan berimbas pada generasi mudadesa maka informasi diteruskan ke Polsek Torgamba.

Petugas kemudian dengan cepat melakukan penggerebekkandan dugaan warga semakin nyata setelah ditemukan barang buktiberupa dua bungkus paket kecil sabu-sabu, tiga buah mancis,sebuah dompet, lima bungkus plastik kecil tembus pandang,pipet berbentuk sendok, dua buah bong serta sebuah kaca pirex.Menurut AKP Viktor Sibarani, kelima pelaku diduga mengonsumsinarkoba jenis sabu-sabu secara bersama-sama. (a17/c18/B)

Page 15: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016 B7Sumatera UtaraK o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Medan 12:26 15:40 18:33 19:43 04:51 05:01 06:17B. Aceh 12:40 15:51 18:48 19:58 05:02 05:12 06:29Binjai 12:27 15:40 18:34 19:44 04:52 05:02 06:18Bireuen 12:34 15:46 18:42 19:52 04:57 05:07 06:24B. Pidie 12:34 15:46 18:41 19:51 04:57 05:07 06:24G. Sitoli 12:30 15:46 18:36 19:45 04:57 05:07 06:23K. Jahe 12:27 15:41 18:33 19:43 04:52 05:02 06:18Kisaran 12:23 15:37 18:29 19:39 04:48 04:58 06:14Kutacane 12:29 15:43 18:36 19:46 04:54 05:04 06:20Langsa 12:29 15:41 18:37 19:46 04:53 05:03 06:19

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

L.Seumawe 12:32 15:44 18:41 19:50 04:56 05:06 06:22L. Pakam 12:25 15:39 18:32 19:42 04:50 05:00 06:16Sei Rampah12:25 15:38 18:32 19:41 04:49 04:59 06:15Meulaboh 12:36 15:49 18:44 19:53 05:01 05:11 06:27P.Sidimpuan12:24 15:39 18:29 19:38 04:51 05:01 06:16P. Siantar 12:25 15:39 18:31 19:41 04:50 05:00 06:16Balige 12:25 15:39 18:31 19:40 04:51 05:01 06:16R. Prapat 12:21 15:36 18:27 19:37 04:48 04:58 06:13Sabang 12:39 15:50 18:48 19:58 05:02 05:12 06:28Pandan 12:26 15:41 18:31 19:41 04:52 05:02 06:18

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Sibolga 12:26 15:41 18:31 19:41 04:52 05:02 06:18Sidikalang 12:27 15:41 18:33 19:43 04:53 05:03 06:19Sigli 12:37 15:49 18:45 19:55 05:00 05:10 06:26Singkil 12:30 15:45 18:36 19:45 04:56 05:06 06:22Stabat 12:27 15:40 18:34 19:43 04:52 05:02 06:18Takengon 12:33 15:46 18:41 19:51 04:57 05:07 06:23T.Balai 12:22 15:36 18:28 19:38 04:47 04:57 06:13Tapaktuan 12:32 15:46 18:39 19:48 04:57 05:07 06:23Tarutung 12:25 15:40 18:31 19:40 04:51 05:01 06:17T.Tinggi 12:24 15:38 18:31 19:41 04:49 04:59 06:15

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

K o t a Zhuhur ‘Ashar Magrib ‘Isya Imsak Shubuh Syuruq

Panyabungan 12:23 15:39 18:27 19:37 04:50 05:00 06:16Teluk Dalam12:30 15:46 18:34 19:43 04:57 05:07 06:23Salak 12:28 15:42 18:34 19:43 04:53 05:03 06:19Limapuluh 12:23 15:37 18:30 19:39 04:48 04:58 06:14Parapat 12:25 15:39 18:31 19:41 04:51 05:01 06:17Gunung Tua 12:22 15:38 18:28 19:37 04:49 04:59 06:15Sibuhuan 12:22 15:38 18:27 19:36 04:49 04:59 06:15Lhoksukon 12:32 15:44 18:40 19:50 04:55 05:05 06:21D.Sanggul 12:26 15:41 18:32 19:41 04:52 05:02 06:18Kotapinang 12:20 15:36 18:26 19:35 04:47 04:57 06:13Aek Kanopan 12:22 15:37 18:28 19:38 04:48 04:58 06:14

Berastagi

Diringkus PolisiDUA tersangka pemakai dan

pengedar narkoba diringkustimsus Polsek Berastagi dari dualokasi terpisah, Selasa (19/4).

Kapolsek Berastagi KompolAgustinus Sitepu, SH melaluiKanit Reskrim Iptu Dedy S. Gin-ting, SH mengatakan, tersangkaABS, 32, warga Desa RumahBerastagi Simpang Ujung AjiKec Berastagi ditangkap di Jl.Mimpin Tua, Desa Sempajaya,Kec. Berastagi dengan barangbukti satu paket kecil sabu.

Kemudian, polisi meringkustersangka APP, 23, warga DesaRumah Berastagi denganbarang bukti 9 paket sabu.Tersangka APP berikut barangbuktinya lansung diboyongpetugas ke komando untukdilakukan pemeriksaan lebihlanjut.(c10/C)

Balige

CuranmorPOLSEK Balige berhasil

menangkap 3 tersangka pelakupencurian sepedamotor (cu-ranmor) yang kerap beraksi diwilayah Kab.Toba Samosir, daritempat berbeda. Dua pelakuyang masih berusia belia ini,diamankan dari daerah Pa-ngururan Kab. Samosir, tempatpelariannya dan 1 tersangka lagi,diamankan dari rumahnya diDesa Paindoan.

Tiga tersangka curanmoryang ditangkap, yakni RST, 16,INS, 15, dan ZT, 21, ketiganyawarga Balige. Sedangkan barangbukti yang disita yakni 4sepedamotor.

Kapolsek Balige AKP Simar-mata mengatakan kepadawartawan di kantornya, Selasa(19/4), penanganan kasus iniberawal dari laporan masya-rakat atas kehilangan sepeda-motornya di Jl. Patuan NagariBalige, Rabu (14/4) yanglalu.(a22/C)

Samosir

Pembebasan LahanBUPATI Samosir Rapidin

Simbolon berharap kepada ma-syarakat agar mendukungpembangunan melalui pembe-basan lahan yang terkena pele-baran jalan nasional. AsistenPemerintahan melalui KabagTapem Nurdin Siahaan, Selasa(19/4) mengatakan, nanti akanada lagi rapat yang melibatkanseluruh anggota DPRD Samosirbila sudah terbentuk pokja.

Panjang jalan nasional diSamosir yang akan diperlebarsepanjang 145,9 km dengan lebardiperkirakan 14 meter. Terkaitharga ganti rugi tanah masyarakat,Kabag Tapem mengatakanmaterinya belum mengarah kehal demikian. (c11/B)

P. Siantar

Hakim NasionalPESERTA pelatihan Dewan

Hakim/Juri MTQ yang dilak-sanakan LPTQ Kota Pematang-siantar, 16-17 April, dinyatakanlayak dan berhak memperolehsertifikat LPTQ Sumut dan bolehmenjadi Dewan Hakim/Juri diberbagai cabang MTQ di tingkatdaerah dan nasional.

Wakil Ketua LPTQ SumutFadhlan Zainuddin di Pema-tangsiantar, Selasa (19/4)menuturkan, pelatihan itu barupertama kali untuk daerahtingkat kota/kabupaten yangmelaksanakannya, karenaselama ini hanya dilaksanakandi tingkat Sumut dengan pesertadari daerah. (a30/B)

Madina

Datangi DPRDPULUHAN warga Desa

Batahan I, Kecamatan Batahan,Kabupaten Madina mendatangikantor DPRD terkait sengketalahan masyarakat dengan PT.Palmaris Raya dan terkaitpenahanan 12 warga di PolresMadina, Senin (18/4).

Kedatangan warga DesaBatahan terdiri dari orangtua,pemuda dan anak-anak difa-silitasi DPD KNPI Madina yangdatang lengkap dengan berbagaiOKP. Pantauan Waspada, wargasempat emosi karena lambat-nya anggota komisi II menerimamereka.

Keributan baru reda setelahKetua KNPI Madina, OnggaraLubis memberikan pengertiankarena pada saat yang sama Ko-misi II DPRD sedang menerimamasyarakat yang lain.(c14/C)

MEDAN (Waspada): Pemkab Tapanuli Selatanmeraih dua gelar juara terbaik pada Pekan RayaSumatera Utara (PRSU) ke 45 tahun 2016 yangdiselenggararan selama sebulan penuh di TapianDaya, Jl. Gatot Subroto, Medan.

Berdasarkan pengumuman dewan juri padamalam penutupan PRSU, Senin (18/4), ada enamkategori yang khusus diperlombakan bagi daerahkabupaten/ kota.

Yakni paviliun terfavorit, paviliun terbaik,pemandu terbaik, pagelaran kesenian terbaik,kesinergian materi pameran terhadap visi misidaerah dan penyajian produk unggulan daerah.

Dari enam kategori lomba itu, Pemkab Tapselmeraih juara terbaik pertama untuk kategoripagelaran kesenian. Kemudian terbaik ketigauntuk kategori kesinergian materi pameranterhadap visi misi daerah.

Bupati Tapsel Syahrul M. Pasaribu merasabangga dengan prestasi ini. Dia mengucapkanterimakasih kepada panitia daerah yang dipimpinKadis Dikbud Ahmad Buchori Siregar karenatelah berupaya semaksimal untuk menjadikanTapsel yang terbaik di PRSU.

BALIGE (Waspada): Wakil Ketua DPRD Kab.Toba Samosir (Tobasa) Asmadi Lubis akandiganti. Pasalnya, Partai Gerindra menilai Asmaditidak lagi mematuhi ketentuan dan aturanorganisasi sehingga dikenakan sanksi pemecatan.

Ketua DPRD Tobasa Boyke Pasaribudikonfirmasi wartawan di kantor dewan, Selasa(19/4), mengatakan, pihaknya telah menerimasurat usulan pergantian Wakil Ketua DPRDTobasa Asmadi Lubis dari Partai Gerindra.

“Dalam surat Partai Gerindra itu disebutkanWakil Ketua DPRD Tobasa Asmadi Lubis telahdipecat sebagai kader Partai Gerindra. Selanjutnyadiusulkan melakukan pergantian kepadaPandapotan Pardosi,” ujar Boyke.

Tapi, Wakil Ketua DPRD Tobasa Asmadi Lubismelakukan gugatan hukum ke Pengadilan NegeriBalige, atas surat Partai Gerindra yang telah me-mecat dirinya dari partai dan melakukan Pergan-

SIDIKALANG (Waspada): Bupati Dairi JohnnySitohang Adinegoro membuka MTQ tingkatKabupaten Dairi yang ke-41 dirangkai denganlauncing logo MTQ ke-36 tingkat ProvinsiSumatera Utara, Selasa (19/4) di halaman MasjidAgung Sidikalang.

Sebelumnya, Wakil Bupati Irwansyah Pasimelepas ribuan umat Islam mengikuti pawaita’aruf yang terdiri dari lima belas kontingendari kecamatan se-Kabupaten Dairi, pelajardari sekolah MIN, MIS, MTsN, MTs, MAN, MAS,STAIS AD-Dairi, Pesantren Sidiangkat, SMPN,SMP swasta, SMAN1 Sidikalang, SMA2 Sidikalang,SMK N 1 Sidikalang, SMKN Sitinjo, SMK Pemda,SMA Swasta Nasional dan para kafilah.

Gerindra Pecat Asmadi LubisPergantian Wakil Ketua DPRD Tunggu Inkrah

tian Antar Waktu (PAW) sebagai anggota dewan.“Jadi, menurut ketentuan undang-undang,

kalau terjadi gugatan hukum, maka proses PAWanggota dewan tidak bisa dilanjutkan hinggakeluarnya keputusan hukum tetap (inkrah). Halini telah disurati kepada Partai Gerindra,” kataPasaribu.

Sebagaimana diketahui, Asmadi Lubis yangsebelumnya menjabat Ketua Partai GerindraKab. Tobasa dicopot dari jabatannya, karenatidak mau mendukung pasangan calon bupati/wakil bupati Poltak Sitorus dan RobinsonTampubolon pada pelaksanaan pilkada 2015.

Bahkan, Asmadi Lubis telah menuding DPPPartai Gerindra menerima mahar politik ataspenetapan dan mengusung pasangan calonbupati/wakil bupati Poltak Sitorus dan RobinsonTampubolon. Sebab, dirinya sebagai kader partaitidak dicalonkan.(a22/C)

PANYABUNGAN (Waspada): Setelah pene-muan tiga hektar ladang ganja sebulan lalu olehPolres Madina, kini BNN Kabupaten Madinabersama BNN Provinsi bersama Polres Madinamenemukan lagi ladang ganja seluas 5 hektarberikut 5 senjata rakitan di Kecamatan Panyabu-ngan Timur, Kabupaten Madina, Selasa (19/4)

Operasi gabungan dipimpin Kepala BNNKMadina AKBP Eddy Mashuri Nasution, personelBNN Sumut Aiptu Azwir Tambunan, sertaKapolsek Panyabungan AKP Agus Maryanamewakili Polres Madina.

Informasi diperoleh Waspada, 5 hektarladang ganja ini ditemukan di tiga lokasi yang

Waspada/Sukri Falah Harahap/B

BUPATI Tapsel Syahrul M. Pasaribu dan Kadis Dikbud Ahmad Buchori Siregar (tengah), anggotaFraksi PPP DPRDSU Ahmadan Harahap (dua kanan), pimpinan SKPD, pengurus TP PKK danDekranasda, diabadikan bersama usai menerima dua piala juara terbaik di PRSU ke 45.

Tapsel Raih Dua Gelar Juara Di PRSUSyahrul juga mengapresiasi Dewan Kesenian

Daerah (DKD) bersama Forum Komunikasi AntarLembaga Adat (Forkala) Tapsel yang begitu proaktif mengisi pagelaran seni PRSU pada Jumat(15/4). Mereka tetap bersemangat meski padaAPBD tahun ini tidak ada alokasi bantuan angga-ran bagi dua lembaga tersebut.

“Apa yang ditampilkan pada PRSU kemarinmerupakan gambaran asli kehidupan adat budayamasyarakat di Tapsel. Sehingga meski dengan persiapanyang minim, tetap bisa tampil maksimal. Hombardo adat budaya dohot ibadat di Tapsel,” ujar Syahrul.

Catatan Waspada, pada Jumat (15/4) malam,Pemkab Tapsel menampilkan berbagai khasanahseni adat budaya di PRSU. Wakil Ketua YayasanPRSU Sugiat Santoso menyatakan kagum atasberbagai seni yang ditampilkan dan menyebutkanpagelaran seni Tapsel yang terbanyak pengunjung-nya selama PRSU ke-45.

Anggota Fraksi PPP DPRDSU AhmadanHarahap mengucapkan selamat kepada PemkabTapsel. Karena selama pagelaran PRSU, baru yangke-45 ini meraih juara terbaik pertama dari berbagaikategori yang diperlombakan.(a27/B)

Waspada/Ahmad Cerem Meha/B

KEMENAG Tapsel melakukan MoU dengan BNN, Kodim 0212/TS di Aula Kantor Kemenag Tapseldi Jl. Kenanga, Kota Padangsidimpuan.

Pemakai Narkoba Didominasi Pelajar PutriMUI: LGBT Musuh Semua Agama

P.SIDIMPUAN (Waspada):Jumlah pemakai narkoba dikalangan pelajar Kota Padang-sidimpuan didominasi pelajarputri. Hal itu terungkap darihasil tes urine yang dilakukanterhadap pelajar SMP, SMA danSD di Kota Padangsidimpuan,baru-baru ini.

Demikian dikatakan KepalaBNN (Badan Narkotika Nasio-nal) Tapanuli Selatan, H. Bukho-ri Harahap saat memberi pe-maparan kepada jajaran Ke-menterian Agama (Kemenag)tentang bahaya narkoba di aulaKemenag Tapsel, Jl. Kenanga,Kota Padangsidimpuan, Selasa(19/4).

Selain itu, kata Bukhori,narkoba juga dapat merusakkesehatan dan menimbulkangangguan jiwa bagi para pecan-dunya. “Makanya kita nyatakanperang terhadap narkoba.Apalagi para bandar narkobasudah menggunakan berbagaicara dan modus. Bahkan, adaoknum aparat penegak hukumyang terlibat narkoba,” kataBukhori pada acara MoUantara Kemenag Tapsel, BNN

dan Kodim 0212/TS (TapanuliSelatan) tentang WawasanKebangsaan, Bela Negara sertaPemberantasan Narkoba.

Sementara itu, KepalaKantor Kemenag Tapsel H. Sya-rifuddin Siregar mengatakan,program MoU tersebut bertu-juan memutus mata rantai

peredaran narkoba di jajarandunia pendidikan yang beradadi bawah naungan KemenagTapsel.

Pada acara itu, Ketua MUITapsel DR.H. Muslim Hasibuanjuga memaparkan tentangbahaya LGBT yang termasukmusuh semua agama. “LGBT

(Lesbian, Gay, Biseks danTransgender) itu sudah diluarbatas kemanusiaan. MenurutAgama Islam, pelaku LGBTdapat dirazam (dihukumcambuk). Tetapi menurut UU-RI mereka telah melanggar UUPerkawinan,” kata Ketua MUITapsel.(c13/B)

Waspada/Kartolo Munte/B

BUPATI Dairi KRA Johnny Sitohang Adinegoro didampingi Wakil Bupati Irwansyah Pasi besertaunsur Muspida Dairi memukul gong dibukanya MTQ ke-41 tingkat Kabupaten Dairi.

MTQ Ke- 41 Dairi DibukaBupati dalam arahannya meminta senantiasa

meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepasaAllah SWT, MTQ merupakan wahana untukmenumbuhkan semangat membaca Alquran.Sehingga Alquran benar-benar dijadikan pedomanhidup dalam menghadapi derasnya pengaruhglobalisasi dewasa ini bagi umat Islam, terutamabagi anak-anak dan generasi muda.

Ketua panitia Inur Sagala menuturkan pesertapawai ta’aruf diikuti 1.500 orang, sedangkanpeserta lomba diikuti 294 orang qari dan qariah,sedangkan cabang yang diperlombakan terdiridari Tilawah tingkat anak-anak, remajadan dewasaputra, Syarhil Quran, Fahmil Quran putra/putri,Hifzil Quran dan Khattil Quran. (ckm/B)

Waspada/Parlin Hutasoit/B

KASUBBAG Humas Polres Taput Aiptu Walpon Baringbing meninjau jalan provinsi Sipahutar – Pangaribuan Taput yangbaru selesai dikerjakan tahun 2015 lalu sudah longsor dan menanti maut.

Sipahutar–PangaribuanMenanti MautPemkab Taput Surati Pemprovsu

Kendati sudah banyak kon-disi jalan provinsi di Taput itumembahayakan kendaraanyang melintas pihak Dinas BinaMarga Sumut UPT Tarutung be-lum melakukan penanggulang-an signifikan sehingga mengun-dang banyak reaksi dari masya-rakat Taput.

Paling parah jalan yang baruselesai dibangun tahun angga-ran (TA) 2015 lalu, tepatnya diAek Nauli I, Kecamatan Sipahu-tar, kilometer 20 sudah seming-gu longsor dan menanti maut.Umumnya jalan provinsi yangmenghubungkan empat keca-matan itu (Kecamatan Pangari-buan, Kecamatan Sipahutar, Ke-camatan Siborongborong danSipahutar) tidak lagi nyamandilalui kendaraan.

Jalan Provinsi yang longsoritu tampak sudah mengkhawa-tirkan karena badan jalan terba-wa ke dalam jurang sedalam 20meter. Apalagi di musim hujandapat dipastikan kendaraan rodaempat bakal sulit melintas daridaerah itu. Jika tidak mengetahuikondisi jalan tersebut akanterperosok dan jatuh ke jurang.

Sedangkan badan jalan yanglongsor akan bertambah parahsehingga hubungan transportasiSiborongborong – Sipahutar –Pangaribuan terancam putustotal. Hingga saat ini tanda ba-haya ataupun semacam policeline belum ada dibuat di lokasilongsor.

“Jalan longsor itu sudah di-tinjau Bupati Taput NiksonNababan sekaligus memerin-

tahkan agar Pemprovsu ataudinas terkait disurati terkait jalanprovinsi yang sudah mengkha-watirkan itu. Saat ini kondisi jalantersebut menanti maut. Apalagijika melintas pada malam hariharus hati –hati,” ujar CamatSipahutar Ronal Silitonga, Rabu(20/4).

Camat menyebut, jika hujanderas turun diperkirakan semuabadan jalan akan longsor terba-wa air. Harusnya Dinas Bina-marga Sumut tanggap sebabjalan tersebut merupakan jalanyang menghubungkan ke empatkecamatan. “Jadi sangat vital.Masyarakat sudah banyak yangprotes kenapa jalan tersebutlamban diperbaiki,” ujarnya.

Kapolres Taput melaluiKasubbag Humas Aiptu WalponBaringbing mengatakan, kondisijalan provinsi Sipahutar – Panga-ribuan sudah banyak yanghancur. “Di beberapa titik adayang baru dikerjakan sudahrusak parah. Bahkan longsor diAek Nauli I Spahutar sudahsangat mengancam dan rawan

laka lantas. Kami imbau agarsetiap pengendara agar hati –hati jika melintas dari area itu.Police line akan segera dipasang.Kita tidak menunggu instansiterkait lagi untuk menghindarilaka lantas,” ujar Baringbing.

Pantauan Waspada, Rabu(20/4), badan jalan di Aek NauliI sudah 5 meter longsor dengankedalaman 20-30 meter kejurang. Diperkirakan jalan yangtinggal hanya 4 meter lagi yangutuh, itupun jika hujan turunseluruh jalan akan longsor danputus total.

“Sudah dua minggu lebihjalan provinsi tersebut longsor.Dan umunya jalan Pangaribuan– Garoga sudah banyak sepertikubangan kerbau. Apalagi diwaktu musim hujan, sudahbanyak pengendara yang terpe-leset,” ujar tokoh masyarakatKecamatan Sipahutar danKecamatan Pangaribuan, AKaro Simanjuntak, 59, MNPakpahan, 60, Rabu (20/4) diSipahutar – Taput. (a21/I)

TARUTUNG (Waspada): Kondisi jalan provinsiSipahutar – Pangaribuan, Kabupaten Tapanuli Utaramulai hancur tergenang air hujan, ada di empattempat badan jalan sudah longsor menganga danmenanti maut. Sehingga Pemkab Taput menyuratiPemprovsu agar segera diperbaiki.

BNNK-Polres MadinaTemukan 5 Ha Ganja

berda di Tor Simartawa, Desa Hutatinggi,Kecamatan Panyabungan Timur. Selain ganjadengan berbagai umur dan siap panen, timgabungan juga menemukan ganja siap edar yangdibungkus dalam goni sebanyak 3 karung denganberat lebih kurang 30 kilogram.

Selanjutnya sebanyak 19.840 batang ganjadimusnahkan di lokasi, sementara 160 batangdibawa petugas pulang guna pengembanganlebih lanjut. Sedangkan 5 unit senjata rakitanmilik masyarakat yang diserahkan kepala desatelah diamankan pihak Polres Madina. Tidak adatersangka yang diamankan petugas saat operasi.(c14/C)

SAMOSIR (Waspada): Seba-nyak empat rumah pendudukdi Desa Parbaba Dolok, Keca-matan Pangururan, KabSamosir, Rabu (20/4) diterjangangin puting beliung sekirapukul 14:00.

Akibat peristiwa alam iniempat rumah mengalamikerusakan yang cukup parah

Puting Beliung Porak-porandakan 4 Rumahpada bagian atas rumah/sengterangkat tiupan angin. “Rumahyang porak-poranda diterjangangin di antaranya rumahSekdes Parbaba Dolok SappeSihaloho, 50, Median Situmo-rang, 50, Budiman Sihaloho, 35,Jati Sihaloho, 50, dan tidak adakorban jiwa,” ujar Camat Pangu-ruran Mangihut Situmeang di

kantornya.Menindaklanjuti laporan

dari Kepala Desa Parbaba Dolok,selanjutnya Camat Pangururanlangsung melaporkan kepadaBupati Samosir melalui AsistenII P Sitanggang dan selanjutnyalangsung turun ke lapanganbersama anggotanya.

Kepala BPBD Kab.SamosirJaiongot Banjarnahor kepadaWaspada mengatakan, pihak-nya telah mengirimkan tim kelokasi untuk mendata kerusa-kan sebagai bahan laporan kebupati. Dan nantinya pihak pe-merintah daerah setempat mem-beri bantuan beras. (c11/B)

Page 16: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Rabu21 April 2016

AgendaB8

06.30 KartunSpongebob08.00 KartunRabbids Invasion08.30 Paw Patrol09.00 Solusi Mama10.00 Obsesi10.30 Fokus Selebriti11.00 BuletinIndonesia12.00 Awas Ada Sule13.00 Abdel DanTemon BukanSuperstar14.00 Ada Ada Saja15.30 D’Klinik Show17.00 Kartun Naruto19.00 Big Movies21.30 Big Movies

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuanCATATAN

07.00 Pada ZamanDahulu08.00 Kisah Unggulan09.00 Film TV10.00 Indonesia LebihBaik10.30 Pose11.00 Istana MerdekaDan Bidara Cina11.15 Seleb On News11.30 Lintas Siang12.00 Upin Ipin13.00 Tendangan SiMadun14.00 Serial PilihanKeluarga15.00 Sepatu Super16.00 Lintas Petang17.15 Boboiboy17.45 Adit Dan SopoJarwo19.00 Duyung20.00 Jagoan Wushu21.30 Ratu Dendang

06.30 Dokumenter09.59 Topik Terkini10.00 Ichacha &Tapasya11.00 Veera12.30 Kaali & Gauri13.00 Anandhi16.00 Uttaran19.00 Pesbuker20.20 Famili 10021.30 Asoka22.00 Fatmagul23.00 Efsun & Bahar

06.00 MamahDan Aa Ber- Aksi07.30 KeluargaSomat08.30 SinemaPagi10.00 KISS Pagi11.00 Live Patroli12.00 SinemaPintu Taubat13.30 Hot KiSS14.00 Fokus Sore15.30 SinemaSore17.30 D’TerongShow20.00 BintangPantura22.00 BintangPantura

06.00 BincangPagi08.00 Metro Kini09.00 ElevenShow12.00 Metro Siang’13.00 Wideshot15.00 Metro Sore16.00 Wideshot17.00 Metro HariIni18.00 Prime TimeNews19.30 TrendingTopic20.05 Kupas KeTujuh21.05 TargetOperasi22.00 Top 9 News22.30 Realitas23.05 Metro Sport23.30 MetroMalam

08.30 Ranking 109.30 RahasiaDapur Nenek10.00 Basa Basi11.00 Insert Update13.30 Insert Siang14.30 ReportaseSore15.00 KatakanPutus16.00 Rumpi (NoSecret)17.00 Beriman(Berita Islam MasaKini)17.30 Mozaik Islam18.00 Ummat18.30 Laundry Kiloan19.00 Karaoke Star21.00 KonserSpesial : TULUS2 3 . 0 0 L i v e w i t hRaffi & Ayuto Kill”01.30 ReportaseMalam

06.30 Apa KabarIndonesia Pagi08.30 KarikaturNegeri09.00 Majalah Pagi09.30 Kabar Pasar10.00 Coffe Break11.00 KabarIndonesia11.30 Kabar Siang13.30 Ruang Kita15.00 Kabar PasarSore15.30 KAbarIndonesia Sore16.30 SorotanKasus17.00 Kabar Petang19.00 Meja Bundar20.00 KabarIndonesia21.00 KabarMalam22.00 MenyingkapTabir22.30 Kabar Arena

06.30 SL Inbox09.00 SCTVInfotainment10.00 SCTV FTVPagi12.00 SCTV Berita12.30 Serial DramaGangaa14.00 SCTV FTVSOre16.00 SCTV Berita16.30 SCTVSinetron17.30 Serial DramaTurki19.45 SCTVSinetron PacarkuDari Langit21.30 Siapa SuruhDatang Jakarta22.45 SCTV FTVUtama

07.15 Selebrita Pagi08.00 CerminKehidupan09.00 Rahasia Tuhan10.00 Doeloe DanSekarang10.30 CCTV11.15 Selebrita Pagi12.00 Redaksi Siang12.30 Laptop Si Unyil13.05 Si Bolang13.35 Dunia Binatang14.10 Tau Gak Sih14.45 Redaksiana15.15 Jejak Si Gundul15.45 Orang Pinggiran16.15 Redaksi Sore17.00 Rumah Uya18.00 Hitam Putih19.00 On The Spot20.30 ILK21.45 Bukan EmpatMata22.45 KebangkitanErtagul

**m31/G

06.30 Dahsyat09.00 Intens09.30 Sinema Pagi11.30 Silet12.00 SeputarIndonesia Siang12.30 Bukan TalentBiasa14.15 Mude InIndonesia15.00 RuhiTersayang16.00 SeputarIndonesia16.30 PremanPensiun17.15 OjekPengkolan18.15 Anak Jalanan19.45 TukangBubur Naik Haji22.00 AsistenRumah Tangga

09.00 Celebrity Lip Sync09.30 Tetangga MasaGitu?10.00 Net 1011.00 EntertaimentNews12.00 Net 1213.00 Sarah Sechan14.00 Bukan SekedarWayang14.30 Breakout15.30 EntertaimentNews16.00 Net 1616.30 Nyonya Nunung17.30 Celebrity Square18.30 KelasInternational19.00 Tetangga MasaGitu?19.30 Ini Talkshow21.00 8621.30 Celebrity Lip Sync22.00 The Comment23.00 Tonight Show

John Lennon Curi Harmonika?Catatan Liliek Pranacitra

Tanggal 5 Oktober 1962sebagai hari bersejarah untukBand The Beatles, dihari itulahpertama kalinya mereka meri-lis album single, “Love Me Do”dan “P.S I Love You” saling ber-sebelahan sisi.

John Lennon mengakui,bahwa lagu itu sudah lama di-ciptakan Paul, aslinya diper-sembahkan untuk kekasihnya(ketika dia berumur 16 tahun):Iris Caldwell.

Konon dalam proses reka-mannya lumayan repot, kare-na setelah lagu “Love Me Do”selesai direkam, ternyata hasil-nya tidak sesuai dengan kei-nginan Produser: George Mar-tin, katanya permainan drumPete Best (drummer pertamaThe Beatles) kurang mantap,akhirnya Martin mengusulkanagar diganti Andy White, se-mentara Ringo Starr hanya ke-bagian main tambourine dise-si rekaman pertama.

Tapi kejadiannya terbalik,kini anggota yang lain tidakpuas dengan permainan AndyWhite. Entah bagaimana akhi-rnya anggota lain bisa meyaki-nkan Martin, bahwa permai-nan Ringo lebih bagus dari An-dy White. Akhirnya Georgemenerima Ringo Starr sebagaipemain drum, sehingga TheBeatles punya tiga pemaindrum: Ringo Starr untuk single,Andy White album dan per-mainan Pete Best bisa kita de-ngar di versi Anthology. Tragis-

nya, master rekamannya hila-ng dan stdio tidak punya copyrekamannya, sehingga seluruhrekaman lagu “Love Me Do”adalah: MONO.

Lagu aslinya sudah seringmereka mainkan di Hamburg,tempat dimana mereka duludikontrak selama 48 minggu,tapi tanpa suara Harmonica..belakangan baru ada tamba-han aransemen harmonika se-telah John “mendapatkan” ha-rmonika dalam perjalanannyadari London lewat Belanda te-rus jalan darat menuju Jerman(Hamburg).. dalam perjalananitu mereka melewati kota Arn-hem dan singgah di sebuahtoko peralatan musik.. ternya-ta ada harmonika yang mena-rik perhatian John, entah ba-gaimana ceritanya pokoknyaJohn berhasil mencurinya.

Setelah lewat perbatasanBelanda baru John cerita padaPaul.. Paul pun kaget.. (kira-kita dalam bahasa Medan diabilang) “alaaamaakk mampuslah kita ini, masuk negeri orangnyolong pulak.. bakalan dipe-njara lah kita semua”.. tapi ter-nyata nasib mereka mujur.. pe-milik toko juga tidak tahu ka-lau harmonika nya dicuri.. se-jak itulah lagu “Love Me Do”mereka bawakan dengan ara-nsemen baru plus harmoni-ka.

Beberapa tahun kemudiantidak disangka-sangka, merekamendapat kesempatan audisi

rekaman, formasinya belumada Ringo.. karena Ringo Starrmasih menjadi drummer Ba-nd Rory Storm and the Hurri-canes, pada waktu audisi itu-lah permainan Lennon me-narik perhatian Gorge Martin..pendek kata harmonika colo-ngan itu sangat banyak jasa-nya.

Singkat cerita, setelah me-ngeluarkan single itu, The Bea-tles pun langsung mendunia..lagu “Love Me Do” merajai pu-ncak tangga, John Lennon ber-niat menceritakan peristiwapencurian itu pada pemilik to-ko (mungkin minta maaf seka-lian bayar ganti rugi) tapi gakjelas, apakah kemudian sipe-milik toko mau menerima ga-nti rugi atau sudah memaaf-kannya.. yang jelas, kini tokobernama “Bergmann Muziek”itu menjadi terkenal di seluruhdunia dan menjadi salah satuobyek wisata penting dalamnapak tilas The Beatles diawalkarir mereka di Hamburg.

Selain lagu “Love Me Do” har-monika Hohner type Chromoni-ca C “sepanyol” itu juga digunakanuntuk lagu: “Chai-ns” dan “There’sa Place”.. lagu-lagu lain seperti“Please Please Me” (Hohner EchoVamper E) “From Me To You” (Ho-hner Ec-ho Vamper C) sedangkanlagu “I Should Have Known Be-tter” “Thank You Girl” “I’m a Loser”kebanyakan menggunakan Ho-hner type Blues Harp yang tentusaja bukan hasil nyolong.

Toko alat musik “Bergmann Muziek” yang harmonikanya dicuri John Lennon

Pemeran Star WarsRancang BB-8 Edisi Khusus

Sekumpulan artis Inggrisberperan di film “Star Wars:The Force Awakens” mema-merkan koleksi droid terin-spirasi dari BB-8 di London da-lam penggalangan dana danpameran di London, Senin(18/4) waktu setempat.

Daisy Ridley, John Boyega,Mark Hamill, Paddy McGuin-ness dan Simon Pegg meran-cang interpretasi mereka sen-diri tentang BB-8, sebagian be-sar terinspirasi dari motif Ing-gris: tepi laut Inggris, FreddieMercury, Shakespeare dan TheBeatles.

Inisiatif itu dilakukan un-tuk menggalang dana akan di-sumbangkan ke Great Ormo-nd Street Hospital Children.BB-8 great Exhibitions akan di-buka untuk umum selama 19-21 April di White Rainbow Gal-lery London, demikian sepertidilansir kantor berita Reuters.

Bangun MuseumObligasi senilai lebih dari

1,5 miliar dolar AS akan diter-bitkan di bawah proposal WaliKota Chicago Rahm Emanueluntuk membawa museum di-

rancang pembuat film “StarWars” George Lucas, ke Chica-go. Museum itu akan berisi ko-leksi lukisan, ilustrasi dan senidigital milik Lucas.

Obligasi akan diterbitkanMetropolitan Pier and Exposi-tion Authority untuk museumitu dan menggantikan bagianbesar pusat konvensi McCor-mick Place akan dibongkar de-mi proyek itu. Lucas akan me-nyumbangkan 743 juta dolarAS untuk otoritas tersebut.

Rencana pendanaan jugamensyaratkan perluasan pajakdan dana jutaan dolar AS darinegara bagian Illinois. Juru bi-cara Gubernur Illinois BruceRauner menyatakan tengahmengkaji proposal itu.

Sang wali kota menawar-kan situs McCormick Place un-tuk museum ini, kendati dip-rotes sekelompok orang yangmengkhawatirkan situs SoldierField menjadi markas tim se-pak bola Amerika Chicago Be-ars, demikian Reuters.

Pangeran InggrisPangeran Inggris merasa-

kan dunia Star Wars Selasa (19-

/4), bertarung dengan light sa-ber dan duduk di A-wing figh-ter ketika mengunjungi lokasisyuting episode terbaru sagafiksi ilmiah tersebut.

Ditemani Daisy Ridley danJohn Boyega, aktor-aktor mu-da di “The Force Awakens”, ser-ta Mark Hamill pemeran LukeSkywalker, Pangeran William

dan Pangeran Harry menjela-jahi studio Pinewood beradadi luar London, tempat “StarWars: Episode VIII” digarap.

Di Twitter, Kensington Pa-lace menyatakan kunjunganitu merupakan bentuk “penga-kuan terhadap kekayaan talen-ta kreatif fantastis Inggris yangterlibat” dalam pembuatan fi-

lm Star Wars.Pangeran William dan Pa-

ngeran Harry bertemu dengantim kreatif bekerja di balik layar,melihat-lihat properti dan berpo-se dengan karakter seperti Chew-bacca dan droid BB-8. Sepertidilansir kantor berita Reuters, StarWars: Episode VIII akan tayangpada Desember 2017.(ant)

Para pemain Star Wars/media.iyaa.com

Reza Rahadian Akui SulitBerperan Di Rudy Habibie

Kembali memerankantokoh B.J Habibie dalam pre-kuel berjudul Rudy Habibieternyata menjadi tantanganberat bagi Reza Rahadian. Se-lama proses syuting film, ia ha-rus berpindah-pindah lokasihingga belajar bahasa Jerman.

“Mungkin yang terberatselama syuting ini adalah ba-gaimana menjaga konsistensiperan ini sendiri di waktu kitaharus berpindah-pindah loka-si. Secara emosi juga sangatberagam di sini,” ujar Reza difilm ini berperan sebagai Ha-bibie di masa muda. “Meme-rankan jiwa muda seorang Ru-dy Habibie juga enggak gam-pang. Itu jadi tantangan sendi-

ri.”“Plus, bahasa Jermannya

banyak sekali, jauh lebih ba-nyak dari film pertama (Habibi& Ainun). Cukup berat buat sa-ya, karena waktu reading-nyajuga enggak terlalu panjang.Tapi alhamdulillah semua bisasaya lewati,” jelasnya.

Namun, kesulitannya ber-bahasa terbantu dengan ber-baur langsung masyarakat diJerman. Ia juga mendalami na-skah dengan bantuan dari Ha-bibie sendiri, yang mengorek-si pengucapan dan intonasi-nya.

“Ada untungnya saya pergiselama dua minggu ke Berlina-le (Festival Film Internasional

Berlin, Jerman), saya belajarstruktur, cara dan bunyi-bunyibahasa mereka. Eyang (Habi-bie) itu lebih mengevaluasi ka-rena beliau sangat paham danfasih sekali berbahasa Jerman.Jadi ibarat kalau lagi ada tugas,nilainya bagus ya saya happy.Dan menurut eyang bahasasaya sudah tepat, intonasinyatepat, saya jadi tenang,” tam-bahnya.

Film Rudy Habibie telahmenyelesaikan proses syutingmereka pada 18 April lalu diMuseum Bank Mandiri, Jakar-ta. Rencananya, film juga di-bintangi Chelsea Islan mulaiditayangkan mulai 25 Juni 20-16.(okz)Reza Rahadian/okz

Kontes Sepeda OnthelMeriahkan Event April Seru

Lelang sepeda onthel, kontes Model Gemstone menjadidaya tarik Event April Seru digelar di Mall Paladium Lantai3. Sebagai pendukung acara juga digelar pameran dan kompetisidisiapkan Medan Gemstone Market (MGM) selaku sponsorkegiatan ini.

Arsyad, pimpinan Medan people Style Rabu (20/4)mengatakan, sedikitnya ada 50 sepeda onthel yang dipamerkankepada umum sejak Jumat. Sepeda-sepeda itu berasal dariabad 18 hingga 19.

Seperti sepeda Burgers Cross produksi tahun 1886 buatanHolland, BSA Airbone produksi tahun 1939 dari Inggris, sepedaSunbeam buatan tahun 1935 dari Inggris, WKL Solingen produkJerman tahun 1902, Fongers BB buatan 1920 dari Holland,Simplex Cycloide Holland tahun 1940, Gazelle seri 11 tahun1945, Gardan Enliven tahun 1950 buatan Jerman, Gazelle Sen4 produksi tahun 1945 dari Holland dan lain lain. ”Harga tertinggiRp50 juta,” jelas Arsyad.

Adapun kontes dan lelang sepeda ontel terbuka bagi umumterdiri Kontes Sepeda Tua, Kontes Sepeda original, Kontes SepedaModifikasi, Kontes Busana Jadul serta Kontes Rias Sepeda Jadul.

Bagi peserta yang berminat dapat menguhubungi Kostiatau Mas Asep di Palladium.

Arsyad menjelaskan, event berlangsung hingga awal Meiini juga melibatkan 80 stand serta dimeriahkan Bazaar Kuliner,Pameran dan Kontes Batu Mulia Nasional melibatkan parakolektor batu mulia dari seluruh Indonesia, Outbound, FlyingFox dan lain-lain.

“Ini menjadi ajang silaturahim para penggemar batu muliadi tanah air sekaligus mengenalkan ke masyarakat pecintabatu mulia apa saja batu batu mulia kini sedang tren,” jelasArsyad sambil menjelaskan Kompetisi Model Gemstone SeSumatera Utara yang terpilih nantinya akan dinobatkan sebagaiDuta Gemstone Sumut.(m19/b)

Jang Hyun-Seung Tinggalkan BEASTJang Hyun-Seung/soompi.com

Jang Hyun-seung mening-galkan grup K-pop terkemukaBEAST untuk bersolo karir, ka-ta manajemen grup tersebut.“Dengan kepergian Jang, BE-AST menjadi kelompok berisilima anggota yakni Yoon Doo-joon, Lee Gi-Kwang, Yang Yo-seon, Yong Jun-hyung dan SonDong-woon,” kata Cube Enter-

tainment dalam siaran pers,Selasa.

“Ke depannya Jang akanfokus bermusik sebagai pe-nyanyi solo, bukan anggotaBEAST.” Jang dan lima anggotalain telah mendiskusikan halini sejak lama akibat perbeda-an sudut pandang mengenaimusik, jelas Cube.

“Ini bukan keputusan mu-dah bagi anggota dan juga pe-rusahaan,” tulisnya.

Meski anggotanya berku-rang, tidak ada perubahan jad-wal aktivitas mendatang, ter-masuk rencana merilis albumbaru tahun ini, demikian se-perti dilansir Yonhap.(ant)

Rombongan Seleb AS Tampil Di KubaSeleb Amerika Serikat seperti penyanyi

Usher dan bintang film Kal Penn bersama rom-bongan tiba di Havana, Kuba, awal pekan iniuntuk empat hari pertukaran seni.

33 delegasi budaya mengunjungi Universityof the Arts Kuba, tempat para musisi membawa-kan konser musik klasik dan pertunjukan taritradisional.

Kal Penn dikenal lewat karakter Dr Lawren-ce Kutner di serial televisi House, mengatakandia berharap dapat menjaga hubungan yangakan melahirkan proyek kreatif berkelanjutan.

“Kami berharap tidak hanya berada di siniselama empat hari tapi kembali lagi secara rutindan bekerjasama dengan rekan-rekan Kuba

dan mungkin membuat film bersama, mem-buat karya seni bersama, saya pikir itu akanjadi hal yang bagus,” kata dia.

Tur tersebut menyusul kedatangan berseja-rah Presiden AS Barack Obama ke Kuba bulanlalu, kunjungan pertama presiden AS dalam88 tahun. Meski dua negara ini hanya berjarak145 km satu sama lain, sebagian besar wargaAmerika tidak pernah berkunjung ke sanakarena embargo era Perang Dingin.

Para seniman akan berada di Kuba pada21 April dan berencana mengadakan pertemu-an dengan pejabat pemerintah Kuba dan di-rektur institusi budaya untuk mendiskusikanpeluang kerjasama seni, demikian Reuters. (ant)

Usher salah seorang seleb Amerika Serikat yang ikut rombongan ke Kuba/avilabrothers.com

Page 17: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis,21 April 2016Ekonomi & BisnisB9

MEDAN (Waspada): PT Bursa Efek Indonesia(BEI) Perwakilan Medan semakin gencar men-sosialisasikan ‘Yuk Nabung Saham’. Hal inimenambah deretan investor pasar modal diSumatera Utara (Sumut). Sepanjang kuartal I/2016, investor baru mencapai 1.805.

Kepala BEI Perwakilan Medan MuhammadPintor Nasution mengatakan, pemain pasarmodal khususnya dari Sumut terus bertambah.Bukan hanya di Medan, BEI juga menyasar kePematang Siantar dan Kisaran agar ‘meramaikan’kegiatan di pasar modal.

“Selama periode Januari hingga Maret, jumlahinvestor baru bertambah 1.805, dengan penam-bahan terbesar dari Medan. Sektor yang diminatijuga masih sama dengan sebelumnya yaitufinancial, infrastruktur dan consumer good,”katanya, Selasa (19/4).

Meski pencapaian investor baru masih jauhdari target yang ditetapkan atau sekitar 22 ribuorang, pihaknya optimis bakal tercapai hinggaakhir tahun. Caranya, kata dia, pihaknya terusgencar melakukan edukasi melalui sosialisasi‘Yuk Nabung Saham’.

“Kami juga sedang gencar mengincar caloninvestor modal yang berusia muda. Kami sudahmeminta agar data juga ditampilkan per rentangusia agar bisa dilihat potensi yang paling besar.Kami akan terus genjot terutama di semester II/2016,” tukasnya.

MEDAN (Waspada): Asosiasi Petani KelapaSawit Indonesia (Apkasindo) meminta morato-rium pembukaan lahan sawit baru, harusnyadilakukan secara terbatas saja dan hanya diperun-tukkan pada perusahaan besar.

Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP AsosiasiPetani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) AsmarArsjad mengatakan, rencana moratorium pem-bukaan lahan sawit baru ini bisa memicu masalahpada petani sawit.

“Petani sawit sudah sulit karena harga tandanbuah segar (TBS) masih rendah. Jika kebun sawityang awalnya mau diperluas tidak bisa dilakukan,maka akan semakin menyulitkan. Kami (Apka-sindo) memang menilai bahwa moratoriumlahan baru sawit perlu jika bertujuan untuk me-ningkatkan produktivitas. Tapi janganlah ikutyang kebun rakyat,” kata Asmar di Medan, Rabu(20/4).

Seperti diketahui, saat menghadiri acaraGerakan Nasional Penyelamatan Tumbuhan danSatwa Liar, di Kepulauan Seribu, Kamis (14/4),Presiden Joko Widodo mengatakan sedangmenyiapkan aturan penundaan pembukaanlahan sawit baru. Presiden menilai lahan sawityang telah ada saat ini sudah cukup, dan dapatditingkatkan lagi kapasitas produksinya denganmemaksimalkan potensi yang ada.

Saat ini jumlah total lahan perkebunan sawit11,3 juta hektare dengan produktivitas 2-4 tonper hektare. Produktivitas sawit diperkirakan bisadigenjot 6-8 ton per hektare jika dilakukanintensifikasi. Artinya produksi sawit masih bisaditingkatkan tanpa perlu menambah lahan baru.

Asmar mengatakan, pemberlakuan morato-rium dianggap karena produksi saat ini sudahcukup. Padahal, pemerintah sedang menggalak-kan penggunaan biodiesel. Sehingga jika adaperluasan, bisa saja akan mengganggu pro-gramitu. Meski hingga saat ini Apkasindo belum me-ngetahui seperti apa aturan itu, karena selamaini pun perusahaan sawit kesulitan membukalahan baru.

MEDAN (Waspada): Untuk mendorongekonomi keluarga terpenuhi dengan baik danmendukung terciptanya keluarga sejahtera, PTPNIII melalui program yang diadakan PKBL(Program Kemitraan dan Bina Lingkungan)membuat pelatihan keterampilan di seluruhdistrik di setiap wilayah usaha perusahaan.

Pelatihan kerajinan tangan berupa teknikpembuatan tudung saji, kotak perhiasan, tutupaqua dan tempat tissue dilaksanakan di DistrikTapanuli Selatan belum lama ini yang diikuti 30orang ibu dan remaja putri dari masyarakat sekitar.

Tax Amnesty BerikanKenyamanan Pengusaha

JAKARTA (Waspada): Pada masa persidangan IV tahun 2015-2016, Kementerian Keuangan menargetkan pembahasanRancangan Undang-Undang (RUU) Tax Amnesty selesai dibahasbersama Komisi XI DPR RI.

Sehingga, menjelang akhir 2016, Indonesia telah memilikiUndang-Undang pengampunan pajak untuk yang pertama kalinya.

Wakil Menteri Keuangan Mardiasmo mengungkapkan, UUtax amnesty ini nantinya akan dapat memberikan kepastian hukumbagi para pengusaha. Sehingga, pengusaha besar yang selamaini enggan untuk membayar pajak dapat dilindungi dengan adanyaUU tax amnesty ini.

Dengan tax amnesty kita akan dapat melindungi pengusahabesar untuk merasa lebih nyaman. Jadi mereka tidak lagi ketakutanuntuk membayar pajak di Indonesia,” kata Mardiasmo di HotelBidakara, Jakarta, Rabu (20/4).

Selain itu, dengan UU tax amnesty ini, lanjut Mardiasmo,Direktorat Jenderal Pajak juga dapat meningkatkan tax ratio.Sehingga tax ratio pada tahun lalu yang hanya mencapai 10,47persen dapat meningkat dengan adanya kebijakantax amnesty ini.

Untuk diketahui, Kementerian Keuangan mencatat taxratio sepanjang tahun 2015 mencapai 10,47 persen. Jumlah inijauh menurun dibandingkan dengan tax ratiopada 2009 sebesar13 persen.(okz).

Pemerintah GenjotPenyaluran KUR

TERNATE (Waspada): Menteri Koperasi dan Usaha KecilMenengah (Kemenkop dan UKM) Anak Agung Ngurah Puspayogamenyatakan pemerintah akan terus menggenjot percepatanpenyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR).

“Upaya itu merupakan salah satu cara dalam membangkitkanekonomi masyarakat,” kata Anak Agung Ngurah Puspayoga usaisosialisasi percepatan penyaluran KUR tahun 2016 dan penyerahanKUR ke pelaku UMKM di Ternate, Rabu (20/4).

Dia mengatakan, pemerintah pusat memiliki keinginan dankomitmen yang sangat kuat bagi pengembangan UMKM denganberbagai cara, sehingga target Rp100 sampai Rp120 triliun untukKUR bisa disalurkan hingga akhir 2016.

Selain itu, hingga akhir Maret 2016, KUR telah terserap Rp28triliun dan kalau diestimasi setiap bulan dana KUR yang terserapmencapai Rp9 triliun.

Menteri mengatakan, pihaknya telah menyerahkan penyaluranKUR 2016 yang dipusatkan di Kota Ternate yang didukung PemprovMalut, Perusahaan Jaminan Kredit Indonesia (Perum Jamkrindo),Asosiasi Perusahaan Penjaminan Indonesia (Asippindo) danBRI.(okz)

Investor Pasar ModalSumut Bertambah

Selain sosialisasi, pihaknya juga melakukanroadshow Yuk Nabung Saham ke sejumlahperbankan. Dan salah satunya keseluruh cabangbank mestika di Sumut.

Analisis Pasar Saham Sumut, GunawanBenjamin mengatakan, sosialisasi yang dilakukanmerupakan usaha yang perlu didukung olehsemua lapisan masyarakat. Selama ini kendalayang paling mencuat adalah masalah pema-haman tentang pasar modal itu sendiri.

“Edukasi menjadi penting. Ini karenaminimnya masyarakat yang terjuan ke pasarmodal adalah ketidaktahuan mereka sendiriterhadap dunia pasar modal,” tukasnya.

Selain itu, konsentrasi nasabah berinvestasidi pasar modal masih banyak dari Medan. Halini dikarenakan selain tingkat pemahamantentang pasar modal yang lebih baik ditambahlagi perusahaan sekuritas banyak yang membukacabang di sini, sehingga hal ini membuat banyakpelaku pasar modal yang terkonsentrasi di Medan.

“Pemahaman tentang pasar modal memangharus ditanamkan sejak dini. Tidak hanyadilakukan BEI, namun ada materi pelajarantentang pasar modal yang diajarkan oleh duniapendidikan kita.

Nah upaya yang dilakukan memang perludukungan institusi keuangan dan melibatkanindustri perbankan memang bisa menjadi salahsatunya,” pungkasnya. (m41/B)

Apkasindo Minta MoratoriumLahan Sawit Terbatas

Indonesia sendiri saat ini tengah menjalanimoratorium terkait pembukaan lahan sejak 2011.Aturan itu soal moratorium penggunaan lahanhutan dan gambut yang tertuang dalam InstruksiPresiden (Inpres) Nomor 10 Tahun 2011. Aturanini telah diperbarui Presiden Joko Widodo denganmengeluarkan Instruksi Presiden Nomor 8/2015tentang Penundaan Pemberian Izin Baru danPenyempurnaan Tata Kelola Hutan Primer danLahan Gambut. Namun moratorium ini tidakberlaku pada lahan yang telah mendapat per-setujuan dan memang diperuntukkan bagi lahanperkebunan sawit.

Terkait kebun rakyat yang justru ada beradadi kawasan hutan, menurut Asmar sulit untukmendapatkan datanya. Misalnya untuk Sumutsendiri yang memiliki lahan sawit 1,2 juta hektare,karena tidak ada RTRW maka sulit menentukanapakah itu kawasan hutan lindung atau tidak.

“Masih banyak memang yang harus dibenahi.Kalaupun ke depannya moratorium tetap dilaku-kan, ya terbatas. Kebun rakyat jangan masuk lah,”katanya.

Sementara itu, pengamat ekonomi SumutM Ishak mengatakan, moratorium sawit sebenar-nya memiliki banyak manfaat. Karena jikamembuka lahan sawit baru, konsekuensinyacukup besar ke sektor bahan pangan.

“Petani melihat peralihan tanaman pertanianke sektor perkebunan lebih menjanjikan. Padahal,sebenarnya sawit yang sudah ada bisa lebihdimaksimalkan seperti melalui intenfisikasi untukmeningkatkan produktivitas. Selain itu, bisa jugamelalui peningkatan di sektor hilirnya agarmemiliki nilai tambah. Tidak lagi hanya produksetengah jadi,” katanya.

Menurutnya, jika moratorium ini berlakuuntuk semua lahan, akan sulit dilakukan pemba-tasan untuk lahan perusahaan besar saja. Karenajustru sebagian besar kebun sawit rakyat ‘ilegal’karena tidak jelas status lahannya. “Karena itu,pemerintah akan menyamakannya dan tidakterbatas soal lahannya,” kata Ishak. (m41/C)

Waspada/Ist

Ibu-ibu dan remaja putri Distrik Tapanuli Selatan berfoto bersama seusai mengikuti pelatihanketerampilan yang diadakan PTPN III.

PTPN III Latih Ibu Dan Remaja Putri TapselSyahrial, Kabag PKBL PTPN III dalam sam-

butannya mengatakan program PKBL terutamapemberdayaan ekonomi untuk ibu-ibu danremaja putri warga sekitar unit kerja perusahaanseperti melatih keterampilan untuk menambahincome keluarga. “Program ini sudah dibuat dibeberapa distrik yang ada di sekitar unit kebun.”

Abdul Syukur, Distrik Manajer Tapanuli Sela-tan dalam kesempatan itu mengatakan pelatihanini diharapkan menjadi tali silaturahmi dan ben-tuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakatdi sekitar Distrik Tapanuli Selatan. (m05/A)

BANDA ACEH (Waspada): Ketidaktersediaaninfrastruktur memadai salah satu hambatanmeningkatkan ekspor di Aceh, baik domestikmaupun internasional. Begitu juga denganstakeholder lainnya.

Penilaian itu disampaikan beberapapengamat ekonomi dan pelaku usaha kepadaWaspada di Banda Aceh, Selasa (19/4).

“Dengan kondisi infrastruktur belum mak-simal, seperti pelabuhan masih belum dibenahimenyebabkan kegiatan ekspor di Aceh menjadicarut-marut. Padahal, dilihat dari potensi yangdimiliki Aceh sangat besar untuk kegiatan ekspor,“kata Wakil Ketua Kadin Banda Aceh, Mansurdin.

Pendapat sama sebelumnya pernah diung-kapkan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Pusat,ketidaksediaan infrastruktur yang representatifsalah satu hambatan Aceh meningkatkan ekspordomestik maupun internasional. Begitu jugadengan stakeholder lainnya.

Dia mengharapkan pengusaha Aceh dapat

Ekspor Aceh Tak MaksimalAkibat Infrastruktur Tak Memadai

menyiapkan diri menyusun langkah strategisdalam mengambil peluang masa mendatang.

“Aceh masih memiliki sejumlah hambatanmeningkatkan ekspor, ” kata Ketua Komite TetapSDM dan UMKM Kadin Indonesia, Alizaldi dalamSeminar sehari tentang Pemberdayaan Usaha-wan dan Potensi Daerah Pengembangan Ekspor,di Hermes Palace, baru-baru ini.

Alizaldi meminta pemerintah daerah sebagaipengambil kebijakan untuk membenahi haltersebut. Apalagi Aceh telah masuk dalam pro-gram Masterplan Percepatan dan PerluasanPembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI).“Inipenting sehingga program MP3EI bisa berjalantanpa hambatan,”katanya.

Pemerintah dan usahawan Aceh dimintaserius membenahi semua infrastruktur yangdapat menyokong program tersebut. “Jika MP3EItidak didukung dengan kesiapan matang daripengambilan kebijakan daerah, program ini akansia-sia,” katanya.(b09/C)

Antara

PROSES PENGASINAN IKAN TERI : Pekerja mengolah ikan teri pada proses pengasinan di Desa Munjung Agung, Tegal, Jawa Tengah, Rabu (20/4). Proses perebusandengan air yang dicampur garam itu memakan waktu sekitar 20-30 menit.

Waspada/Zulkifli Darwis/A

Sekretaris Forda UKM Sumut, Muhammad Fachriz Tanjung, memperlihatkan puluhan lembarkwitansi pungli oleh preman.

Preman Meresahkan, PengusahaMinta Poldasu Bertindak

MEDAN (Waspada):

Kalangan dunia usaha,

khususnya Usaha Kecil dan

Menengah (UKM) sangat

mengapresiasi langkah

Kapolda Sumatera Utara,

yang telah membentuk

Satgas Pemberantasan

Preman, untuk melindungi

kalangan dunia usaha dari

praktik-praktik pemerasan

dan pungutan liar, sampai

ke pelaku utamanya.

Sekretaris Forum DaerahUsaha Kecil dan Menengah( Fo rd a U K M ) Su m a t e raUtara, Muhammad FachrizTanjung, didampingi WakilKetua Forda UKM, Tjia SusantoWijaya, di Medan, Rabu (20/4)mengatakan, sepanjang Marethingga April 2016, aksi pungut-an liar (pungli) oleh premanmerajalela di hampir semuadaerah di Sumatera Utara. “Inibukti kwitansi pemalakan,” kataFachriz Tanjung sambil menun-jukkan lembaran kwitansi.

Fachriz menyebutkan,‘pemalakan’ ini dilakukan olehpreman yang berlindung di ba-wah organisasi/ lembaga ter-tentu. Modusnya, saat mobilniaga berhenti untuk menurun-kan produk ke sebuah toko/

kios, preman ini datang menyo-dorkan kwitansi pungutan,padahal mereka sama sekalitidak ikut bekerja menurunkanbarang.

Para preman ini memaksasopir untuk membayarnya,kalau tidak maka terjadi per-tengkaran dan pengancamanbila sang sopir menolaknya.

Sementara modus lainnya,yang sebenarnya harus jugadiberantas habis oleh aparatpenegak hukum, khususnyaPolda Sumut, adalah aksi pre-manisme yang ‘menguasai’jalanan, sepanjang jalan lintas

Sumatera.Untuk setiap kenderaan

niaga, oknum di organisasi/lembaga tertentu mewajibkankepada pengusaha untuk men-daftarkan kendaraan niaganyadi organisasi/lembaga itu deng-an membayar bulanan atautahunan. Kemudian pada setiapbak mobil niaga akan diberitanda (cap/logo) nama organi-sasi/lembaga itu. Itu artinya, biladi mobil niaga tidak ada tanda(cap/logo), maka sepanjangperjalanan akan mengalamimasalah gangguan keamanan.

“Jadi untuk satu mobil niaga

bisa tertulis antara 4 hingga 7logo dari organisasi ‘pemalak’jalanan bila ingin aman di jalan.

Menurut Tanjung, tidak sulitmendeteksi praktik ini. “Kamipercaya Satgas Pemburu Pre-man Polda Sumut akan mem-berantas parktik-praktik yangmerugikan ekonomi itu,” lanjutFachriz Tanjung.

Edi, salah seorang manajersebuah usaha distribusi makan-an ringan mengatakan, parasopir sering bertengkar denganpreman saat menurunkan bara-ng/produk, tapi sopir tidak bisaberbuat banyak dan harus me-ladeni oknum preman.

Untuk setiap kunjungan

(satu trip) di satu daerah, misal-nya Belawan, bila penurunanproduk terjadi di beberapa titik,maka pungutannya juga terjadibeberapa kali, dan bila semuadijumlahkan bisa mencapaiantara Rp120 ribu hingga Rp150ribu. “Begitu juga di Tanjungmo-rawa, Lubukpakam, Galang,Stabat, Pangkalan Brandan dandaerah lainnya,” kata Edi, yangmengaku pernah membuatlaporan ke Polda Sumut terkaitaksi premanisme itu.

Sementara itu DirekturEksekutif Pusat Informasi danPengembangan Bisnis (PINBIS)Indonesia, Maskur Abdullah,mendukung pemberantasanaksi premanisme oleh PoldaSumatera Utara. Tapi dia berha-rap pemberantasan premanis-me ini harus benar-benar me-nyasar kepada para pelaku pe-merasan dan pungutan liar yangsebenarnya, yang selama inimenyebabkan biaya ekonomitinggi bagi UMKM (UsahaMikro, Kecil dan Menengah)dan dapat mengganggu iklimusaha di daerah ini.

“Kami mengapresiasi pem-bentukan Satgas Pemburu Pre-man Polda Sumut, tapi hendak-nya yang diburu adalah premanyang benar-benar melakukanpraktik pungutan liar atau pe-merasan terhadap UMKM. Se-bab hingga sekarang, aksi-aksipungutan liar atau pemerasanmasih saja dirasakan olehpelaku usaha,” tegas MaskurAbdullah.(m35/I).Mendagri Tolak 1.800 Desa Pemekaran

JAKARTA (Waspada): Men-teri Dalam Negeri (Mendagri)Tjahjo Kumolo mengatakan,pihaknya telah menolak usulanpenambahan hampir 1.800desa baru atau pemekaran. di-karenakan berbagai pertim-bangan, seperti ketersediaanfiskal dan urgensi pemekaran.

“Saya mohon maaf apabilaada usulan bupati/wali kotadaerah yang sudah disetujuigubernur, tapi terhambat di ke-menterian kami, yaitu menge-nai penambahan kecamatan,”katanya dalam MusyawarahRencana Pembangunan Nasio-nal (Musrenabangnas) 2017, diJakarta, Rabu (20/4).

Tjahjo menyampaikan,bahkan karena keputusan itu,beberapa pejabat daerah mem-protes lantaran usulannya tidakditerima. Namun pemerintahharus mengkaji dengan sek-sama usulan itu, tak ingin ter-

buru-buru meluluskan kehen-dak pemekaran.

“Memang itu ada yangprotes, sudah tiga bulan (diaju-kan) kok enggak keluar-keluar.Pemekaran desa ini harus kitaperhatikan hati-hati. Apakahkarena ada anggaran desanya,ataukah karena desa itu me-mang perlu dimekarkan,” ujarTjahjo.

Ditemui di sela-sela Mus-renbangnas 2017, Wakil MenteriKeuangan Mardiasmo mene-gaskan, pihaknya sedianyatelah meminta kepada Mendag-ri Tjahjo Kumolo untuk melaku-kan moratorium pemekarandesa, mengingat masih banyakprogram prioritas yang akan didahulukan menyangkut kepen-tingan nasional, terutama per-tumbuhan ekonomi berkelan-jutan.

“Kami sudah sampaikanke Mendagri. ‘Pak ini kalau desa

tidak dimoratorium, satu desaitu anggarannya sudah di atasRp 1 miliar. Itu baru desanya lho’.Makanya kita moratorium kare-na fiskalnya terbatas, sementaraprogram pembangunan,terutama di desa berbatatsanbutuh dana yang besar,” terangMardiasmo.

Dia menekankan pejabatdi daerah untuk mengoptimal-kan dana desa, bukannya me-ngusulkan tambahan desa baru.“Kita optimalkan peran camatsebagai pengawas (anggarandana desa),” tukas Mardiasmo.

Menteri PPN/Kepala Bap-penas, Sofyan Djalil menegas-kan, prioritas pembangunantahun 2017 masih seputarinfrastruktur dan perbaikankondisi perekonomian nasional.Di samping itu juga program-program pengentasan kemis-kinan dan menekan angkakesenjangan sosial. (J03/B)

Pemerintah Aceh DukungAsuransi Syariah

BANDA ACEH (Waspada):Dalam bidang ekonomi, syariatIslam memberikan prinsip-prinsip yang jelas, diantaranyatentang keharaman riba, keha-rusan meninggalkan hal-halyang bersifat gharar dalam ber-transaksi, keharusan mening-galkan hal-hal yang spekulatifdan lain sebagainya.

“Islam juga menerangkanjenis-jenis transaksi yang bolehdan tidak boleh dilakukan, sertamemberikan kaedah-kaedahdalam rangka memajukan danmemberdayakan ekonomi um-mat,” ungkap Staf Ahli Guber-nur Aceh, Dr. Iskandar A. Gani,pada Roadshow Seminar Asu-ransi Syariah yang digelarMasyarakat Ekonomi Syariah

(MES) di Anjong Mon Mata,Banda Aceh, Selasa (19/4).

Dalam seminar bertema“Sejahtera Bersama AsuransiSyariah” itu, Iskandar menegas-kan hal itulah yang melatarbela-kangi keinginan PemerintahAceh agar lembaga-lembagakeuangan di Aceh dapat mene-rapkan prinsip-prinsip syariah.

“Untuk itu, kita sangat ber-syukur bahwa saat ini tahapanproses konversi Bank Aceh daribank konvensional menjadibank syari’ah terus berjalan dandiharapkan dapat selesai dalamwaktu yang tidak lama lagi,”ujarnya.

Di samping perbankan,menurut Iskandar salah satulembaga keuangan lain yang

bersentuhan langsung denganmasyarakat adalah asuransi.Saat ini, kebutuhan masyarakatterhadap lembaga asuransisangatlah tinggi, mengingatperkembangan di bidang keua-ngan dan ekonomi yang begitupesat, serta gaya hidup modernyang menuntut jaminan danrasa aman.

Iskandar menyebutkan,lembaga asuransi ada dua jenis,yakni lembaga asuransi konven-sional dan lembaga asuransisyariah. Namun demikian adaperbedaan antara keduanya.

“Lebih mendasar lagi, adabeberapa hal yang berbedadalam lembaga asuransi sya-riah,” ujarnya. (b04/C)

Page 18: Waspada, kamis 21 april 2016

Aceh WASPADA

Kamis

21 April 2016

Berangkat Tiba

Garuda IndonesiaBanda Aceh (BTJ) 17:50 Medan (KNO) 18:55Banda Aceh (BTJ) 07:00 Jakarta (CGK)direct 09:55Banda Aceh (BTJ) 15:40 Jakarta (CGK)direct 18:35Banda Aceh (BTJ) 17:50 Medan (KNO) 18:55Medan (KNO) 20:35 Jakarta (CGK) 23:00Jakarta (CGK) 12:00 Banda Aceh (BTJ)direct 14:50Jakarta (CGK) 17:45 Banda Aceh (BTJ)direct 20:35Medan (KNO) 16:10 Banda Aceh (BTJ) 17:10Lhokseumawe (LSW) 17:00 Medan (KNO) 18.10Medan(KNO) 15:40 Lhokseumawe (LSW) 16:30Note: Minggu – Senin - Rabu dan JumatSabang (SBG) 10:40 Medan (KNO) 12.10Medan (KNO) 08:50 Sabang (SBG) 10:10Note: Rabu – Jumat dan Minggu

Lion Airways:Banda Aceh (BTJ) 06:00 Medan (KNO) 07:05Banda Aceh (BTJ) 16:35 Medan (KNO) 17:40Banda Aceh (BTJ) 06:00 Jakarta (CGK) 10:15Banda Aceh (BTJ) 16:35 Jakarta (CGK) 21:35Jakarta (CGK) 11:50 Banda Aceh (BTJ) 15:55Jakarta (CGK) 17:25 Banda Aceh (BTJ) 21:30Medan (KNO) 14:50 Banda Aceh (BTJ) 15:55Medan (KNO) 20:35 Banda Aceh (BTJ) 21:30

Wings/Lion:Lhokseumawe (LSW) 11:35 Medan (KNO) 12:25Medan (KNO) 10:20 Lhokseumawe (LSW) 11:10Note: Selasa – Kamis- SabtuNagan Raya (MEQ) 12:00 Medan (KNO) 12:55Medan (KNO) 10:45 Nagan Raya (MEQ) 11:35Note: setiap hari

BIREUEN (Waspada): Bupati Bireuen H.Ruslan M. Daud menyatakan Aceh saat inilebih aman dibanding Amerika Serikat. Karena-nya dia meminta pengusaha dari dalam danluar negeri, khususnya asal Tanah Rencongmembangun tanah kelahirannya.

“Tidak ada lagi gangguan keamanan di Aceh,dibanding Amerika Serika hampir sertiap hariada gangguan keamanan, maka jangan takutmenanam saham di Aceh,” katanya pada ramahdengan sejumlah pengurus Aceh SepakatMedan, Acheh Malaysia Comunity, pengurusForum Kerukunan Masyarakat Bireuen(FKMB) Medan, Persatuan Abang Becak AcehMedan (PABBAM), Ikatan Pemuda Tanah Ren-cong (IPTR) , Forum Mahasiswa Aceh (FOR-MA) dan Ikatan Wanita Aceh Sumatera Utara

Panitia Penerimaan PolriPeriksa Administrasi

NAGAN RAYA (Waspada): Panitia penerimaan calon tam-tama Polri melakukan pemeriksaan berkas disaksikan unsurMuspida, di antaranya MPU, Dinas Kesehatan, Kakanmenag,Dukcapil dan pers di Aula Mapolres, Selasa (19/4). Selain itu,panitia memeriksa kesehatan serta baca huruf dan ukur beratbadan.

Kapolres Nagan Raya AKBP Agus Andrianto mengatakan,penerimaan taruna akademik kepolisian (Akpol), brigadir Polri/bintara khusus Polri penyidik pembantu dan tamtama untuk2016, melalui seleksi yang kelulusannya berdasarkan penilaianPolda.

Sementara, untuk penerimaan tamtama 7 sampai 30 April2016 akan dilakukan seleksi, namun bisa diperpanjang, sesuaidengan surat keputusan Polda Aceh.(cb07/A)

53 Guru Seleksi CakepTAPAKTUAN (Waspada): 53 Guru di Aceh Selatan, Senin

hingga Selasa (19/4) mengikuti seleksi calon kepala (Cakep)SD, SMP, SMA dan SMK di gedung SMA 2 Tapaktuan.

Seleksi Cakep diselenggarakan Disdik Aceh Selatan, beker-jasama dengan Lembaga Pendidikan dan Pelatihan Mata Pelajaran(LPMP) Provinsi Aceh dan Lembaga Pengembangan dan Pember-dayaan Kepala Sekolah (LPPKS) Solo, Jawa Tengah.

Kadisdik Aceh Selatan Martunis melalui Kabid Dikdas Mawar-di mengatakan, 53 guru yang mengikuti seleksi merupakanpendidik yang telah memenuhi persyaratan sesuai PermendiknasNo. 28/2010 tentang penugasan guru sebagai kepala sekolah.

Permendiknas menyatakan, penyiapan calon kepala sekolahmeliputi rekrutmen melalui pendidikan dan pelatihan.

Seleksi calon kepala sekolah meliputi seleksi administratifdan akademik, melalui penilaian potensi kepemimpinan danpenguasaan awal, terhadap kompetensi calon kepala seko-lah.(b30/A)

Mahasiswa Simpan SabuDigelandang Ke Mapolres

BIREUEN (Waspada): Kedapatan menyimpan sabu-sabu,seorang mahasiswa, HA, 24, asal Desa Lueng Putu, Kec. BandarDua, Kab. Pidie Jaya digelandang ke Mapolres Bireuen, Senin(18/4).

Kapolres Bireuen AKBP M Ali Khadafi melalui Kasat ResNarkoba Ipda Rahmat, Selasa (19/4) mengatakan, tersangkaditangkap Tim Opsnal di sebuah ruko di Desa Juli Keude Dua,Kec. Juli sekira pukul 01:00 atas informasi masyarakat.

Pada saat penangkapan dimaksud, katanya, tersangka beru-paya melarikan diri tetapi tidak berhasil, dan saat dilakukanpenggeladahan polisi menemukan narkotika satu paket sabudan satu bungkus ganja kering yang dibalut dengan tisu warnaputih.

Selain barang bukti tersebut, polisi juga mengamankansatu alat isap sabu, satu gulung alumunium foil, satu unit timba-ngan warna hitam, enam bungkus plastik bening, dua buahkaca pirek, empat buah korek api gas hijau dan kuning, sertasatu buah buku warna coklat hasil penjualan sabu. (b17/C)

31 Kades DilantikSUBULUSSALAM (Waspada): Wali Kota Subulussalam Merah

Sakti melantik dan mengambil sumpah 31 kepala desa (Kades)dari lima kecamatan untuk masa bhakti 2016-2022, di aulaPKK Pendopo Wali Kota, Selasa (19/4).

Mereka merupakan hasil pemilihan kepada desa (Pilkades)serentak, 3 Maret 2016, dua diantaranya melalui Pilkades ulang,Rabu (9/3) yakni Desa Harapan Baru Kec. Rundengn SederhanaLb dan Desa Darussalam, Kec. Longkib, Kasimin Ujung.

Kepada 31 Kades yang dilantik, Sakti menegaskan agarminuman tuak, judi togel dan wanita nakal dienyahkan darisemua desa. “Nilai-nilai kebersamaan dengan semua elemenmasyarakat ada di pundak kepala desa, sehingga tidak bolehpilih kasih,” kata dia.

Kades juga diingatkan tidak menyelewengkan dana desahanya karena banyak uang habis saat Pilkades. “Jika terjadi,tangkap dan penjarakan,” tegas Sakti dihadapan Kejari, Kapolres,Pabung Kodim 0109, unsur pimpinan DPRK, Wakil Wali Kota,Sekda dan undangan lainnya.(b28/C)

Maling Obrak-abrik KediamanPejabat Aceh Selatan

TAPAKTUAN (Waspada): Komplotan maling, Selasa (19/4) dinihari mengobrak-abrik kediaman staf ahli bupati AcehSelatan H Abubakar di Jl. T Ben Mahmud, Gampong LhokKetapang, Tapaktuan.

Saat kejadian, rumah dalam keadaan kosong, karena Abu-bakar bersama keluarganya berada di Banda Aceh.

Kejadian itu diketahui H Yahya Azmar, tetangga korbanketika pulang jalan santai Selasa, pukul 06:00 dan segera mela-porkannya kepada tetangga lain.

“Saat saya pulang jalan pagi, saya melihat pintu pagar danpintu rumah depan belakang dalam keadaan terbuka,” ucapYahya Azmar.

Kemudian, bersama tetangga lain, memasuki rumah korbandan melihat kamar tamu dan kamar tidur berantakan sertaTV bersama digital yang ada di ruang tamu telah raib.

Aparat kepolisian dari Polsek Kota dan Reskrim PolresAceh Selatan, selain mengolah TKP dan mengidenfitasi sidikjari pelaku, juga meminta keterangan kepada para saksi.

Barang-barang yang hilang, selain TV LCD 39 inc dan keleng-kapannya, juga sebuah laptop, empat jam tangan serta perhiasancincin. Saat pengolahan TKP, polisi menemukan barang buktiyang ditinggal pelaku berupa satu buah lenggis dan satu guntingrumput.

Kapolres Aceh Selatan AKBP Achmadi melalui KapolsekKota Tapaktuan AKP Mustafa AR yang dikonfirmasi Waspada,membenarkan kejadian tersebut. “Kita sedang mengusut kasuspencurian ini,” katanya.(b30/C)

IDI (Waspada): Kematian gajah jantan diarea PT Dwi Kencana Semesta (DKS) AcehTimur, menjadi perhatian publik. Lembagapeduli lingkungan mengaku telah berulangkalimenyampaikan usulan untuk dilakukan pem-bangunan barrier (batas) untuk mengakhirikonflik gajah dan manusia.

“Barrier kunci utama mengakhiri konflikgajah dengan manusia. Jika pembatas, baik dalambentuk benteng ataupun parit tidak dibangunsesegera mungkin, maka kematian gajah tidakpernah berakhir di Aceh Timur,” kata ManagerForum Konservasi Leuser (FKL), Rudi Putramenjawab Waspada, Selasa (19/4).

Untuk mencari solusi konflik gajah di AcehTimur, dia bersama instansi terakit mengakutelah mengukur panjang barrier yang perludibangun yakni 59 km. Barrier nantinya akanmenjadi pembatas antara masyarakat dangajah.

Jika pembatas telah dibangun, maka gajah-gajah jinak yang disiagakan di CRU Serbajadi,akan menggiring gajah-gajah liar itu ke area

BANDA ACEH(Waspada): 1.564 Ibu RumahTangga Keluarga Sangat Miskin (KSM) di BandaAceh mendapat bantuan Program KeluargaHarapan (PKH). Bantuan diserahkan WaliKota Banda Aceh Hj Illiza Sa’aduddin Djamalsecara simbolis kepada lima ibu rumah tanggadi Kantor Pos Kuta Alam, Senin (18/4).

Illiza mengatakan, program itu merupa-kan perlindungan sosial dari pemerintah yangdiarahkan membantu rumah tangga/keluargasangat miskin dalam memenuhi kebutuhanpendidikan dan kesehatan anak-anaknya.

“Tujuannya mengurangi dan memutusrantai kemiskinan serta meningkatkan kualitassumber daya manusia. Program ini berkaitandengan upaya mempercepat pencapaian targetMillennium Development Goals (MDGs),”

FKL: Barrier Kunci AkhiriKonflik Gajah

5.500 hektare yang disediakan Pemkab AcehTimur. “Konflik gajah terjadi di Aceh Timur karenaselama ini ketidakpedulian manusia terhadaphabitat gajah,” kata Rudi.

Pengukuran barrier yang dilakukan FKL,lanjut Rudi, dimulai dari SP-VI Arul Pinang, Kec.Peunarun) ke arah Desa Sarah Nyala, PT.Atakana,PT.DKS, PTPN-I Kec. Ranto Peureulak hinggatembus ke area PT.Tualang Raya dan Brata Maju,Kec. Indra Makmur—Alue Ie Mirah.

“Jika barrier ini dibangun oleh pemerintahbekerjasama dengan perusahaan perkebunan,maka konflik gajah akan selesai,” kata Rudi.

Sebelumnya, seekor gajah jantan usia 4-5tahun ditemukan mati di area PT.DKS persisnyadi Desa Jambo Reuhat, Kec. Banda Alam, Kab.Aceh Timur, Minggu (17/5). Sehari kemudian,tim BKSDA Aceh bersama tim identifikasi PolresAceh Timur, melakukan investigasi dan operasipembedahan untuk diambil sampel seperti darah,kotoran, limpa, usus, cairan usus, jantung danhati serta ginja. Kini, keseluruhan sampel sudahdibawa ke Lapfor di Jakarta. (b24/C)

Aceh Lebih Aman Dari Amerika(IKWASU), di Meuligoe Bupati Bireuen, Senin(18/4) malam.

Menurut Ruslan, Aceh yang dulunya dilandakonflik selama tiga dekade, kini telah aman setelahlahirnya perdamaian antara pihak GAM danRI dengan ditandatanganinya MoU di Helsnky,Filandia 15 Agustus 2005. “Maka jangan khawatirada gangguan kemanan, jika pun ada itu hanyakriminal biasa. Hal wajar karena di semua daerahterjadi dan menjadi musuh bersama,” kata dia.

Menurutnya, jika daerah hanya mengandal-kan Anggaran Pendapatan Belanja Kabupaten(APBK) untuk membangun, maka akan lambatatau sulit berkembang. Sebab itu Ruslan berha-rap para pengusaha Aceh yang menetap di luardaerah dan luar negeri dapat membangun Acehsebagai tanah kelahirannya.(cb02/B)

Waspada/Abdul Mukthi Hasan/B

BUPATI Bireuen H. Ruslan M. Daud dan pengurus Aceh Sepakat Medan, Acheh MalaysiaComunity, pengurus FKMB Medan, PABBAM, IPTR, FORMA dan IKWASU di Meuligoe BupatiBireuen, Senin (18/4) malam.

1.564 IRT KSM Banda AcehTerima Bantuan PKH

ujar Illiza.Kata dia, dengan PKH secara khusus diha-

rapkan meningkatkan akses dan kualitas pelaya-nan pendidikan dan kesehatan bagi peserta PKH,meningkatkan taraf pendidikan peserta, mening-katkan status kesehatan dan gizi ibu hamil (bumil),ibu nifas, bawah lima tahun (balita) dan anakprasekolah anggota Rumah Tangga Sangat Miskin(RTSM)/Keluarga Sangat Miskin (KSM).

Kepala Dinsosnaker Kota Banda Aceh Fadhilmengatakan, bantuan minimum yang diterimaKSM Rp950 ribu dan maksimum Rp9,2 juta seta-hun. Kata Fadhil, bantuan disalurkan per triwulan.Untuk2016 bantuan PKH yang akan disalurkanRp1.458.857.500. Bantuan PKH akan disalurkanselama lima hari sesuai jadwal Dinsosnaker KotaBanda Aceh.(b02/B)

BANDA ACEH (Waspada): Pernyataan ke-tua badan legislasi (Banleg) disikapi akademisiUnsyah Zainal Abidin. Dia mengatakan adasebuah bentuk pembajakan demokrasi dalampernyataan banleg baru-baru ini mengenaiRaqan Pilkada.

Pernyataan disampaikan dalam diskusipublik di Banda Aceh, Selasa (19/4). Menurut-nya, ada sebuah sikap terburu-buru danmembuat kegaduhan politik di Aceh mengenaipenjegalan terhadap balon gubernur jalur inde-penden melalui rancangan draf qanun pilkada.

Sementara, staf ahli JSI bidang hukum Ah-mad Mirza menyampaikan, meski pernyataanketua banleg belum merupakan sikap kolektif,namun sebagai bagian masyarakat perlu me-ngawal rancangan qanun itu agar nantinyaketentuan yang dihasilkan lebih partisipatif.

“Draft rancangan qanun pilkada telah men-

Draft Rancangan Qanun PilkadaCederai Demokrasi

cederai demokrasi. Pengaturan mengenai ca-lon perseorangan diperketat,” ujarnya.

Namun politisi dari Partai Aceh Azhari me-nanggapi persoalan itu dengan tenang. Dia me-ngatakan, qanun pilkada belum mencapai tahapfinal masih ada proses pembahasan lanjutan.

Azhari mengharapkan persoalan rancanganqanun pilkada jangan dibesar-besarkan karenabaru awalan pembahasan.

“Mari kita dukung dan kita kawal bersama,qanun masih dalam rancangan dan belumbersifat final,” sebutnya.

Adapun tema yang diangkat dalam diskusipublik “menyoal persyaratan jalur perseorangandraft qanun pilkada” diadakan jaringan surveiinisiatif (JSI). Dihadiri akademisi Unsyah ZainalAbidin, anggota DPRA Azhari Abdullah yangjuga politisi PA, Komisioner KIP Aceh JunaidiAhmad dan beberapa LSM.(cdr/cfg)

Aktivis Lingkungan Pidie

Pabrik Semen Sebabkan Kerusakan EkologiSIGLI (Waspada): Aktifislingkungan Pidie, ZianMustaqin menilaipembangunan pabriksemen PT IndonesiaAceh di Kec. Bate danMuara Tiga, KabupatenPidie dapat mengancamkerusakan ekologi.

“Jangan hanya melihat ke-untungan dari sisi ekonomi danlapangan kerja serta pembangu-nan daerah dari hasil mendirikanpusat industri seperti pabrik se-

men di Pidie, tapi coba lihat dam-pak kerusakan ekologi yang di-timbulkan dengan dibangunnyapabrik semen tersebut,” kataZian Mustaqin kepada Waspa-da, Rabu (20/4).

Menurut pendiri Mapala Ja-bal Everest Universitas JabalGhafur, Sigli itu, dampak keru-sakan ekologi akan timbul sekira10-20 tahun ke depan. Keru-sakan ekologi menurut Zian,dampaknya sangat luar biasadan itu tidak akan terlihat seka-rang.

Pada dasarnya sebut Zian,secara pribadi dia sangat men-dukung didirikan pabrik semen

di Pidie, tetapi jika terjadi keru-sakan lingkungan harus ada yangbertanggung jawab. “Bukan be-rarti pabrik semen tidak bolehdibangun, boleh saja, tapi siapayang bertanggung jawab terha-dap kerusakan alam jika suatusaat timbul,” katanya.

Karena itu, ujar Zian, peme-rintah harus benar-benar mela-kukan evaluasi terhadap AMDAL, apakah proses AMDALsudah menjamin. Karena jikaAMDAL tersebut tidak men-jamin, maka yang pertama me-rasakan dampaknya adalahflora dan fauna, dampak lainnyakesehatan masyarakat se-

tempat.Dia menyontohkan pada

produksi semen yang dilakukanPT SAI di Lhoknga. Saat ini, ma-syarakat disana terus melakukanprotes terhadap pencemaranlingkungan. “Kenapa tidak daridulu warga Lhonga tidak mela-kukan protes terhadap pence-maran lingkungan, karenadampaknya baru sekarang dira-sakan warga sekitar,” sebutnya.

Zian juga menyebutkan,yang perlu diketahui pabrik ter-sebut akan menghasilkan lim-bah bahan berbahaya dan bera-cun (B3), serta membongkar

perbukitan karst pegunungandikawasan Guha Tujoh.

Menurut dia, karst meru-pakan sebuah bentuk permu-kaan bumi yang umumnyadicirikan dengan adanya depresitertutup (closed depression),drainase permukaan dan gua.Karena kawasan perbukitanGua Tujoh itu dibentuk teruta-ma oleh pelarutan batuan, ke-banyakan batu gamping.

MenguntungkanNamun Ketua Komisi C

DPRK Pidie Isa A Lima, men-jelaskan dengan dibangunnya

pabrik semen di Pidie akan sa-ngat menguntungkan bagi ma-syarakat Aceh khususnya Pidie.Terutama dalam menyeraptenaga kerja.

Rekrutmen karyawan nantiharus diutamakan putra daerahyang akan ditempatkan diber-bagai sektor. Keuntungan lain-nya adalah secara ekonomi daninkam berkapita pertahun akanmenguntungkan mencapaiRp100 miliar lebih. Pabrik se-men yang didirikan di Pidie jugasangat memperdulikan ling-kungan serta memberdayakanmasyarakat sekitar.(b10/I)

Polres Aceh Tamiang Amankan100 Karung Bawang Selundupan

ACEH TAMIANG (Waspa-da): Polres Aceh Tamiang me-ngamankan 100 karung bawangmerah seludupan (illegal) bera-sal dari luar negeri yang diangkutmobil pick-up di ruas jalan ne-gara Banda Aceh – Medan,Kampung Alur Gantung, Kec.Kejuruan Muda, Selasa (19/4).

Kapolres Aceh TamiangAKBP Yoga Prasetyo melalui Ka-sat Reskrim AKP Kristanto Situ-meang, Rabu (20/4) mengata-kan, pihaknya juga mengaman-kan sopir dan kernet, NazarullahAkbar, 23, dan Maskurullah, 23,dan saat ini keduanya diaman-kan di Mapolres untuk prosespenyelidikan lebih lanjut.

Dijelaskannya, penangka-

pan itu berawal dari informasiadanya kapal barang mengang-kut bawang merah ilegal mera-pat di salah satu pelabuhan tikussekitar Kec. Besitang, Kab. La-ngkat dan dikabarkan bawangmerah tersebut akan dipasokke pedagang di Aceh.

“ Disayangkan informasi initerlambat diterima sehinggalangsung memerintahkan ang-gota untuk melakukan pengin-taian sekitar Besitang dan perba-tasan Aceh,”ujarnya.

Ketika dilakukan pengintai-an muncul kecurigaan terha-dap satu unit mobil pick-up,yang ke luar dari salah satu lo-kasi di Besitang sehingga diikutisampai masuk ke wilayah hu-

kum Polres Aceh Tamiang.Selanjutnya, dipastikan ba-

rang yang diangkut merupakanbawang illegal. Lalu mobiltersebut distop dan ketika dipe-riksa, ternyata benar mengang-kut bawang merah illegal yangditutupi terpal.

“Karena sopir tidak bisamenunjukkan dokumen ba-wang langsung dibawa ke Ma-polres,”sebutnya.

Lanjutnya, berdasarkan ke-terangan sopir, bawang tersebutdiambil dari blok 7 Desa Suka-jaya, Kec. Besitang, SumateraUtara. Diperkirakan ada 5 tonbawang merah sudah masukke Aceh dan yang tertangkaphanya sisa pembongkaran ter-akhir,”ujar Kristanto.(cri/B)

Waspada/Yusri/B

100 Karung bawang merah selundupan diamankan di Mapolres Aceh Tamiang, Selasa (19/4).

Waspada/dede/B

MANTAN Gubernur Aceh, Abdullah Puteh yang kembali maju sebagai bakal calon GubernurAceh periode 2017-2022 saat dipeusijuk di Gampong Teungoh, Kota Langsa, Rabu (20/4).

Abdullah Puteh Tatap MukaBersama Warga Langsa

LANGSA (Waspada): Man-tan gubernur Aceh, Drs. Ir. HAbdullah Puteh, M.Si yang kem-bali maju sebagai bakal calongubernur Aceh periode 2017-2022 bersilaturahmi denganmasyarakat Kota Langsa diGampong Teungoh, Kota Lang-sa, Rabu (20/4).

Hadir bakal calon Wali KotaLangsa, H Jauhari Amin, SH.MH, tengku imum dan aparaturdesa. Abdulah Puteh dalamsambutannya mengatakan, peu-sijuk hari ini langkah pertamauntuk kebaikan dan kemuliaanbagi masyarakat Aceh ketika diamaju sebagai calon gubernurperiode 2017-2022.

Abdullah Puteh mengakumaju sebagai balon gubernurkarena banyak masyarakat yangdatang, khususnya para ulamayang merindukan kehidupanbaru yang menginginkan kese-jahteraan dan kenyamanan ser-ta kehidupan yang mempunyai

harapan, tidak seperti saat ini.“Indonesia telah merdeka

70 tahun, tapi masyarakat Acehtetap miskin dan tertinggal. Pro-vinsi Aceh sendiri sudah keting-galan 30 tahun dari daerah-daerah lain di Indonesia. Untukitu, masyarakat Aceh harus tam-pil dengan kemajuan-kema-juannya agar bisa merubah pere-konomian masyarakat, sehinggamembuka lapangan pekerjaanbagi pemuda/i Aceh,” katanya.

Dikatakannya, kembalinyadia ke Aceh ingin hidup bersamarakyat Aceh dan membantumasyarakat agar bisa keluar dariketertinggalan selama ini.“Kenapa daerah lain bisa maju,kenapa Aceh tidak bisa. Acehharus menjadi pelopor, karenaAceh hari ini hanya bisa menja-di pengekor,” tandasnya

Untuk itu, hari ini kita inginmembangun 100 konglomeratdi Aceh agar Provinsi Aceh kem-bali maju dengan menciptakan

lapangan kerja dengan lobi-lobiyang kuat dengan latar belakangilmu yang kuat. “Majunya sayapada Pilkada ke depan bukankarena kesombongan, tapi inginhijrah memperbaiki kondisiAceh. Untuk itu saya mohondoanya agar bisa terpilih padaPilkada 2017-2022.

Sementara Tgk. Tabri me-wakili masyarakat GampongTeungoh mengatakan, perte-muan ini menjalin silaturahmitujuan begitu mulia untuk men-jadi calon ppin di aceh ini.

“Abdullah Puteh sosok yangsudah memiliki pengalamandalam memimpin Aceh, apalagibeliau sudah banyak malangmelintang dan berhijrah ke ma-na-mana yang kini kembalimencalonkan diri menjadi gu-bernur. Semoga kehadiranbeliau mendapat dukungan darimasyarakat Aceh dan terpilihmenjadi gubernur Aceh 2017-2022,” katanya.(m43/B)

B10

Page 19: Waspada, kamis 21 april 2016

AcehWASPADA

Kamis

21 April 2016

10 Motor Bodong MilikDealer Medan

TAPAKTUAN (Waspada): Sepuluh dari 49 unit sepeda motorbodong (tanpa surat resmi) yang diamankan di Mapolres Aceh,ternyata milik perusahaan dealer dari Kota Medan, SumateraUtara.

“Empat dealer sepeda motor asal Kota Medan datang keMapolres memeriksa identitas kendaraan mereka. Setelahdiperiksa, ternyata sepuluh unit di antaranya milik mereka,”kata Kapolres Aceh Selatan AKBP Achmadi melalui Kasat ReskrimIptu Darmawanto di Tapaktuan, Selasa (19/4).

Menurut dia, berbagai jenis kendaraan roda dua tersebutcocok dengan dokumen yang mereka bawa dan berstatusleasing, tetapi nomor polisinya sudah dikutak-katik.

Sepeda motor yang telah diketahui pemilik sahnya, segeradikembalikan melalui proses berita acara. Sepuluh sepedamotor itu akan diambil pihak perusahaan leasing untuk ditin-daklanjuti, dan sisanya 39 unit lagi, belum diketahui pemiliknya.“Kita imbau masyarakat yang kehilangan sepeda motor datangke Mapolres. Kami siap membantu dengan membawa buktiBPKB dan STNK serta surat keterangan dari dealer,” ujarnya.

Darmawanto mengakui sejak 49 ranmor bodong tersebutdiamankan dua pekan lalu, ratusan warga mengaku kehilangankendaraan telah datang ke Mapolres untuk menyocokkan identi-tas motornya dengan data kelengkapan surat resmi kepemilikanberupa STNK dan BPKB serta keterangan dari dealer bagi kende-raan yang masih status kredit.(b30/C)

Warga Panton Luas BelumBisa Nikmati Ponsel

TAPAKTUAN(Waspada): Warga Gampong Panton Luas,Kec. Tapaktuan, Aceh Selatan hingga kini belum bisa mengguna-kan jaringan komunikasi seluler.

Gampong itu satu-satunya di jantung Ibukota Aceh Selatanyang belum merdeka dalam komunikasi.

Kawasannya berada pada ketinggian 60 meter dari pemukaanlaut dan berjarak sekira 15 km dari pusat Kota Tapaktuan.

Untuk bisa berkomunikasi lewat seluler, sebagian wargaharus mencari ketinggian atau tempat tertentu yang bisa diaksessinyal seluler. Itu juga acap terputus dan tidak stabil.

“Beberapa tahun lalu pernah dipasang alat penguat signal,namun tidak berlangsung lama. Alat itu kini tidak dapat difung-sikan lagi,” kata Yasni,40, ibu rumah tangga, Minggu (18/4).

Lebih unik, sejumlah warga terpaksa menggantungkanponselnya di pohon pala yang tinggi untuk mendapat signal.Saat ponsel berdering, si pemilik cepat-cepat memanjat pohonmenjawab telefon masuk.

Keucik Panton Luas Abu Hanifah mengakui keluhan wargamenyangkut layanan telekomunikasi selular.

Pihaknya telah berkali-kali menyampaikannya kepadakecamatan dan kabupaten agar di wilayahnya dibangun towertelekomunikasi, namun sejauh ini belum terealisasi.(b30/C)

Nasdem Gelar Diskusi PublikKUALASIMPANG (Waspada): Pengurus Dewan Pimpinan

Daerah (DPD) Partai NasDem Kabupaten Aceh Tamiang meng-gelar diskusi publik yang bertajuk ‘Tamiang Mencari Pemimpin’dalam rangka menghadapi Pilkada 2017 di Aula Hotel GrandArya, Karang Baru, Selasa (19/4) malam.

Pengamatan Waspada, acara diskusi publik itu dimoderatoriKetua DPD Partai Nasdem Aceh Tamiang, Ir. Mulyadi, sedangkanpeserta terdiri atas berbagai elemen masyarakat antara lainmantan Bupati Aceh Tamiang, Drs. H. Abdul Latief, anggotadewan dari Partai Nasdem, Irma Suryani, SST, M.Kes, FitriAR dan Mawardi Nur dan Sekretaris Partai Nasdem, MuhammadYunansyah bersama pengurus partai Nasdem lainnya.

Selain itu tampak juga hadir sebagai peserta,Ketua MajelisPermusyawaratan Ulama(MPU) Kab Aceh Tamiang, Drs.HIlyas Mustawa, Kepala Kesbangpol Linmas, Drs Syibun Anwar,Ketua DPC Partai PPP, Ismail, Ketua DPC Partai Gerindra, IdaErmayani, Perwakilan Partai PAN, M. Nuh,Perwakilan DPDPartai Golkar,Adriadi,SE , Perwakilan DPC Partai Demokrat,Edy Rinaldi, Ketua DPD II KNPI,Kab.Aceh Tamiang , AldinNur,mantan anggota DPRK Aceh Tamiang dari PartaiPKS,T.Insyafuddin, Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP/KPUD) Aceh Tamiang bersama anggotanya , Alhamda, MukimGedong Biara ,Seruway,Amiruddin Puteh,Datok PenghuluKampung Kota Lintang,Kualasimpang,Azmi, Mantan CamatBandar Pusaka,Bahrani Utama, Ketua Kontak Tani NelayanAndalan(KTNA) Aceh Tamiang, M Hendra Vramenia, KetuaAsosiasi Kontraktor Aceh (AKA) Tamian, H. Richard,utusanpers dan LSM,utusan perempuan serta sejumlah undangansebagai peserta lainnya.

Dalam diskusi itu pada prinsipnya seluruh tokoh AcehTamiang merekomendasikan dan mengharapkanagarpemimpin (bupati) Aceh Tamiang ke depan mempunyai kriteriayang amanah, fatanah, sidiq, tabliq, berani, tegas, berwawasanmempunyai integritas yang tinggi, responbiliti dan peka terhadappersoalan yang terjadi, tidak alergi terhadap kritik,pro rakyatserta tidak takut terhadap istri. (b23/B)

Wali Kota Banda AcehSerahkan LKPj 2015

WALI Kota Banda Aceh Hj Illiza Sa’aduddin Djamal, SEdiwakili Wakil Walikota Drs H Zainal Arifin menyerahkan LaporanKeterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Tahun Anggaran(TA) 2015 kepada DPRK Banda Aceh.

Penyerahan LKPj diterima Ketua DPRK Banda Aceh ArifFadillah, S.Ikom dalam sidang paripurna di Gedung DPRKBanda Aceh, Selasa (19/4). Hadir staf ahli wali kota, asistenSetdakot, Forkopimda, kepala SKPK, para camat dan pejabatlainnya.

Arif Fadillah menyatakan, sesuai ketentuan dalam PP No.03/2007 tentang laporan penyelenggaraan pemerintah daerah,LKPj selain merupakan kewajiban sesuai peraturan perundang-undangan, juga sebagai sarana komunikasi dan informasiantara eksekutif dengan legialatif dalam mengevaluasi hasilpenyelenggaraan pemerintahan Kota Banda Aceh selamasatu tahun ke belakang.

Kata Arif, LKPj akan dibahas DPRK Banda Aceh secarainternal sesuai tata tertib dewan, sehingga nantinya melahirkankeputusan dewan. Selanjutnya keputusan DPRK Banda Acehakan disampaikan kepada wali kota dalam rapat paripurnasebagai rekomendasi kepada wali kota untuk perbaikan penye-lenggaraan pemerintahan.

Wakil Wali Kota Zainal Arifin menyatakan, LKPj BandaAceh 2015 secara garis besar memuat arah kebijakan umumKota Banda Aceh, pengelolaan keuangan secara makro, penye-lenggaraan urusan desentralisasi, tugas pembantuan dantugas umum pemerintahan.

Kata Zainal, arah kebijakan umum Kota Banda Aceh dalammewujudkan Banda Aceh sebagai model kota madani memuatberbagai prioritas daerah, di antaranya pemahaman dan penga-malan syariat Islam, tata kelola pemerintahan yang baik danreformasi birokrasi, ekonomi kerakyatan dan penanggulangankemiskinan, pendidikan, pemuda dan olahraga, kesehatan,infrastruktur perkotaan berbasis bencana dan lingkunganhidup, pariwisata, seni dan budaya serta pengarusutamaangender.

Hal lain, pengelolaan keuangan di Kota Banda Aceh jugaterus ditingkatkan. Artinya, pengawasan untuk mencegahkebocoran PAD serta peninjauan dan revisi qanun terkaitsumber pendapatan daerah agar sesuai dengan kondisi dansituasi kota. Upaya tersebut memberikan hasil menggem-birakan, terlihat dari tercapainya realisasi target PAD 2015sebesar 106,75 persen atau lebih dari Rp209 miliar,” sebutZainal. (*)

Parlementaria DPRKota Banda Aceh

Aceh Waspadai Aksi TerorTAKENGEN (Waspada):Aksi terror belum redamengancam NegaraKesatuan RepublikIndonesia (NKRI),termasuk di wilayahProvinsi Aceh.Karenanya masyarakatdiharap mewaspadai danmengantisipasi adanyagejolak keamanan yangsifatnya mengganggukestabilan nasional.

Demikian Danrem 011/LW,Kol. Inf. Dedy Agus P dalam sesikonferensi pers usai silaturahmibersama Forkopimda empatkabupaten di wilayah tengahAceh, berlangsung di LingeLand, Kota Takengen, Aceh Te-ngah, Rabu (20/4).

“Aksi teror pernah ada diAceh Besar, dimana daerah ter-sebut sebelumnya merupakanareal camp pelatihan yang dija-dikan pengikut ISIS. Meski sudahdibubarkan, namun bukanberarti kelompok radikal itu ber-henti. Terbukti saat ini ditemu-kan adanya pengibaran benderaISIS di Kabupate Biruen,” kata

Danrem.Danrem mengungkapkan,

temuan bendera ISIS, menan-dakan adanya upaya penyusu-pan untuk mengganggu keama-nan nasional, khususnya di Aceh,sebagai daerah yang menerap-kan syariat Islam.

“Selain penegak hukum,kami harap peran bantuan ma-syarakat mengantisipasi upaya

penyusupan ISIS. Apalagi berke-dok Islam mereka berupayamerekrut pengikut lebih mudah.Belum lagi mereka juga memi-liki dukungan dana besar dariluar negeri,” ujar Dedy Agus.

Batas teritorialDia juga memaparkan me-

ngenai beragam persoalanbatas teritorial NKRI, termasukpermasalahan Laut China

Selatan. Dimana ada intimidasidan pencaplokan perbatasanwilayah, serta adanya ikut cam-pur tangan asing di sana. Na-mun, upaya itu, sudah diselesai-kan melalui diplomasi.

“Mengenai, ancaman lain-nya yang bersifat non militer,seperti bencana alam banjir,longsor gempa bumi, kebaka-ran lahan/hutan dan angin pu-ting beliung, sejauh ini belumbisa diprediksi. Namun, sebagaibentuk penanggulangan, kamitelah menginstruksikan seluruhjajaran Kodim untuk mengam-bil langkah cepat, bila bencanaalam tiba-tiba melanda suatudaerah,” ucapnya.

Selain itu, kata Danrem,menjelang pelaksanaan Pilkadadi Aceh pada 2017, Danrem011/LW mengatakan TNI bersi-kap netral, tidak memihak kan-didat/partai yang tampil.

“Saya kira saat ini semuaorang sudah memiliki kecerda-san dan kedewasan dalam ber-demokrasi. Jadi, kemungkinanadanya intimidasi sangat kecilterjadi. Kami (TNI) bersamaPolri didukung masyarakat ten-tu berharap pelaksanaan Pilkadaberjalan sukses dan lancar,”tukasnya.(cb09/b32/I)

Waspada/Irwandi MN/B

DANREM 011/LW Kol. Inf. Dedy Agus P saat wawancara denganmedia usai silaturrahmi dengan Forkopimda empat kabupaten,Rabu (20/4)

Korupsi Damkar Aceh Rp17,5 M

Kejari Banda Aceh Tunggu Tim Ahli Dari KPKBANDA ACEH (Waspada):

Kejaksaan Negeri (Kejari) BandaAceh masih menunggu tim ahlispesifikasi teknik yang ditunjukKPK untuk membantu penyi-dikan dugaan korupsi penga-daan mobil pemadam kebaka-ran (damkar) modern senilaiRp17,5 miliar.

“Kami masih menunggu timahli dari KPK yang akan melihatkondisi dan spesifikasi dari mobildamkar modern tersebut,” kataKasi Intelijen Kejari Banda Aceh,Himawan, di ruang kerjanya,kemarin.

Menurut dia, tim ahli dari

KPK tersebut akan membantumengumpulkan bukti-buktiserta menghitung kerugian ne-gara dalam pengadaan mobildamkar modern tersebut. “Un-tuk kasus ini, kita sudah meme-riksa 22 saksi dan sudah me-ngantongi 10 nama tersangka,”ungkap Himawan

Meski sudah mengantongisejumlah nama tersangka, na-mun menurut Himawan pihakKejari Banda Aceh masih meli-hat perkembangan dari tim ahlidari KPK, sehingga para tersang-kanya belum bisa disampaikanke publik.

Sebagaimana diketahui,pengadaan mobil damkar ber-awal dari surat Wali Kota BandaAceh kepada Gubernur Acehpada 2013. Mawardy Nurdin,Wali Kota Banda Aceh waktuitu, meminta bantuan pembe-lian mobil pemadam kebakaranbertangga dan berteknologi mo-dern.

Pada tahun anggaran 2014,Pemerintah Aceh melalui DinasPendapatan dan Kekayaan Aceh(DPKA) melakukan pengadaanmobil pemadam kebakaranyang memiliki tangga 30 me-ter, dengan anggaran penga-

daan mencapai Rp17,5 miliaryang bersumber dari APBA.

Namun dalam perjalanan-nya, pelaksanaan pengadaanmobil damkar ini diduga me-nyimpang dari spesifikasi harga.Pengadaan mobil damkar iniseharusnya pabrikan, namundalam prosesnya diduga rakitan.

Terkait kasus ini, Kejari Ban-da Aceh sudah menyita mobildamkar tersebut. Mobil damkarmodern bertangga tersebutdisita sebagai barang bukti diKantor Badan PenanggulanganBencana Daerah (BPBD) KotaBanda Aceh. (b04/C)

Para Geuchik Di Jeunieb Dukung Ruslan-EfendiBIREUEN (Waspada): para

geuchik (Kepala desa) dan se-jumlah perangkat desa memberidukungan kepada Partai Aceh(PA) untuk mencalonkan kem-bali bupati Bireuen (incumbent)dalam Pilkada 2017.

Pantauan Waspada, Senin(18/4), para geuchiek ke Meuli-goe Bupati, namun setelah dibe-ritahukan maksud kedatanganmereka, maka Bupati BireuenRuslan meminta mereka ke

kantor PA Wilayah di Desa Me-nasah Blang.

Bupati datang bersamaKetua PA Bireuen Tgk DarwisDjeunieb, dan sejumlah pang-lima, yakni Boing, Cut Abangdan lainnya. Mereka membaca-kan pernyataan dukungan ter-tulis yang tandatangani ber-sama.

“Forum Geuchik dan SekdesJeunieb, Bireuen meminta Bu-pati Bireuen Ruslan M Daud

melanjutkan pemerintahanyang kedua kalinya,” kata KetuaForum Geuchik, Anwar Ibra-him.

Mereka menilai, selama Bi-reuen dipimpin Ruslan terlihatbanyak perubahan positif, se-hingga diharapkan melanjutkankepemimpinannya.

Ruslan menanggapi pernya-taan sikap para perangkat desaberterimakasih atas dukunganyang diberikan kepadanya.

“Insya Allah, bila perangkat desamemberi dukungan, saya akanmaju melalui Partai Aceh,” ka-tanya.

Sedangkan Ketua PA Bi-reuen Tgk Darwis Djeunieb me-ngatakan, pihaknya mengusungkembali H Ruslan karena men-dengar aspirasi masyarakat.“Makanya, dukungan diberikanpara geuchiek menambah ke-kuatan pihaknya mengusungRuslan kembali.”(cb02/B)

Satpol PP LangsaGelar Donor Darah

LANGSA (Waspada): Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP)Kota Langsa melaksanakan donor darah di kantornya, Senin(19/4) untuk menyambut HUT ke-65.

Kasatpol PP/WH Kota Langsa Yudi Ferdiansyah Putra menga-takan, 70 anggota Satpol dan warga melaksanakan donor darah.“Kita menggelar donor darah serangkaian HUT ke-53 SatuanLinmas, HUT ke-13 Wilayatul Hisbah (WH),” jelas Yudi.

Wakil Wali Kota Langsa, Marzuki Hamid berharap SatpolPP sebagai lembaga penegak Perda mampu menjalankan tugaspokok dan fungsinya dalam mengamankan qanun dan peraturankepala daerah.

“Kita akan terapkan sistem kerja dengan moto, Salam SenyumSapa (S3) dan menjadikan Satpol PP Kota Langsa yang humanisdalam melaksankan aturan yang berlaku,” terang Yudi.(m43/A)

Ilegal Logging Makin MarakDi Aceh Utara

LHOKSUKON (Waspada): Ilegal logging (pencurian kayudan pembalakan liar) semakin marak di pedalaman Cot Girek,Kab. Aceh Utara. Aksi itu meluas hingga ke kawasan hutan produksiBatei Ulei, Kec. Cot Girek.

Sedikitnya 3,5 meter kubik kayu berkualitas disita Polhut AcehUtara di hutan Batei Ulei. Kayu tersebut merupakan hasil ilegallogging di kawasan hutan produksi. “Sebelumnya sudah kitaberi batas hutan produksi, supaya tidak terjadi pencurian kayu,”jelas Komandan Polisi Hutan (Polhut) Aceh Utara, Hendra Guna-wan, Rabu (20/4.

Petugas telah memasang peringatan larangan pemotongankayu, namun pelaku ilegal logging tetap melanggarnya.

Sebelumnya, perambahan hutan dilakukan di sekitar hutanAreal Penggunaan Lain (APL). Pemerintah daerah masih mem-biarkan, dengan alasan untuk membuka lahan perkebunan sawit.Polhut hanya menetapkan batas, supaya pemotongan kayu tidakmeluas sampai ke hutan produksi. “Tetapi, sekarang meluas sampaike hutan produksi,” tambah Hendra.

Dalam melakukan aksinya, pelaku berusaha menghalagi petu-gas Polhut ketika melakukan pengawasan. “Jalan menuju ke lokasipencurian kayu telah dipotong,” jelas Hendra. Sehingga petugaskesulitan masuk ke kawasan hutan produksi.

Kayu hasil curian telah diamankan Polhut. Di antaranya Kruing,Merbau dan Meranti. Sebelumnya Polhut Aceh Utara juga seringmenangkap kayu hasil curian. Namun ironisnya, petugas tidakpernah bisa menangkap pelaku ilegal logging tersebut yang telahmeresahkan masyarakat.(b15/C)

Waspada/Zainal Abidin/B

POLISI Kehutanan (Polhut) Aceh Utara mennyita kayu hasil pembalakan liar di kawasan hutan Batei Ulei, Kec. Cot Girek,Aceh Utara, Rabu (20/4).

Waspada/dede/B

KASATPOL PP/WH Kota Langsa, Yudi Ferdiansyah Putra saatmelakukan donor darah dalam peringatan HUT ke-66 Satpo,Senin (19/4).

Satpol PP/WH TertibkanKawasan Sabang Fair

SABANG (Waspada): Diduga tempat maksiat (mesum), SatuanPolisi Pamong Paraja dan WH melakukan razia penertiban diKawasan Sabang Fair, Gampong Kuta Barat, Kec. Sukakarya,Sabang, Selasa (19/4), pukul 03:00, dinihari.

Dalam razia itu ditemukan lokasi karaoke ilegal yang didugadijadikan tempat atau ajang hura-hura berkumpulnya para ABGdi bawah umur.

Kepala Kasatpol PP/WH Kota Sabang, Afwan P mengatakan, raziapenertiban yang dilakukan berdasarkan laporan warga yang merasagerah dengan aktivitas dan dinilai melanggar aturan gampong.

Termasuk dugaan perbuatan pelanggaran Qanun Nomor.11 tahun2004, tentang pelaksanaan Syariat Islam. “Ternyata laporan itu benarkami menemukan beberapa remaja yang masih duduk-duduk begadangdi tempat karaoke kawasan arena wisata Sabang Fair”.

Selain mengamankan beberapa remaja, pihaknya juga mene-mukan satu kamar rahasia diduga dijadikan tempat mesum.Karena di dalam kamar ditemukan tilam Palembang dengankelambu dalam kondisi terpasang rapi. “Berdasarkan temuanitulah maka dilakukan pembongkaran.” terangnya.

Turut dalam pelaksanaan razia penertiban dan pembongkarantempat karaoke ilegal malam itu, Geuchik Gampong Kuta BaratAzhari dan Ketua Pemuda jurang Kebun Merica Safri Herdi,dibantu Polisi Militer Angkatan Laut (Pomal) Lanal Sabang, danSatreskrim Polres Sabang.(b31/B)

Irwandi Tolak Parnas, Ajak Cagub Ikut Pilkada HalalACEH UTARA (Waspada):

Mantan Gubernur Aceh, Irwan-di Yusuf menyatakan tidak terta-rik atas pinangan partai nasional(Parnas) untuk maju pada Pilka-da Aceh 2017. Hal itu agar diatidak bisa diatur oleh partai saatmemimpin nanti.

‘’Agar Pilkada 2017 berjalandemokratis, maka semua calongubernur diajak untuk ikut Pil-kada halal. Cukup banyak partainasional yang menawarkan agarsaya menjadi calon GubernurAceh. Semua tawaran itu sayatolak,’’katanya, Rabu (20/4).

Saya, katanya, lebih senangindependen, karena jika sayaterpilih tidak ada partai yangikut campur dalam kepemim-pinan saya.

Partai nasional mau mena-wari saya, karena semua hasilsurvey menyebutkan, saya ber-peluang besar untuk meme-nangi Pilkada Aceh 2017 nanti,”sebut Irwandi.

Kemenangannya nanti akanterjadi jika Pilkada Aceh dilaku-kan secara halal dan demokratis.Dan diharapkan semua calon

Gubernur Aceh mengikuti mo-del Pilkada yang dilakukan diri-nya yaitu Pilkada yang bebasdari unsur intimidasi, kecu-rangan, sogok menyogok ataudisebut serangan fajar.

“Saya yakin sekali, padaPilkada Aceh nantinya tidak adakecurangan, kekerasan, sogokmenyogok dan intimidasi, kare-na semua calon sudah sepakat

untuk melaksanakan Pilkadahalal, agar saat menjadi guber-nur nanti program yang dijalan-kan adalah program yang halal,”sebut mantan Gubernur Acehitu.

Begitupun, katanya, seka-rang ini ada pihak-pihak yangberupaya mempersulit dirinyamaju pada Pilkada Aceh 2017dengan melontarkan berbagai

fitnah. Akan tetapi Irwandi me-ngaku tidak gentar.

Ditanya mengapa masihberhasrat menjadi GubernurAceh, Irwandi menyebutkan,masih banyak persoalan yangbelum sempat diselesaikan dimasa kepemimpinannya dulu.Salah satunya pemberdayaanekonomi rakyat, pendidikan dankesehatan. (b18/A)

Pelajar Tewas Tabrak LariPANTONLABU (Waspada):

Saryulis, 19, pelajar asal DesaAlue Bili Geulumpang, Kec. Bak-tiya, Aceh Utara, tewas setelahsepedamotor yang ia kendaraitersenggol dua mobil di JalanMedan-Banda Aceh, Desa AlueBili Rayeuk, Kec. Baktiya, Selasa(19/4) malam.

“Korban diduga tersenggoldan ditabrak mobil pick-up danmobil box. Tapi sopir dan nomorplat kedua mobil itu belum dike-tahui karena langsung tancapgas seusai kejadian,” kata Kapol-

res Aceh Utara, AKBP AchmadiSIK melalui Kasat Lantas AKPIkmal SE, Rabu (20/4).

Ikmal merincikan, korbanSaryulis membonceng temansekampungnya Agus Liady, 18,dengan sepeda motor HondaBeat BL 4266 BW dari arah Pan-tonlabu ke arah Barat.

Setiba di Alue Bili Rayeuk,korban berusaha mendahuluisebuah mobil box di depannyadan pada saat bersamaan satumobil pick-up juga berusahamendahului sepeda motor kor-

ban.Karena berada di jalur sem-

pit, sepeda motor korban ter-senggol dan terjatuh serta ter-hempas ke kiri jalan, lalu tertab-rak mobil box.

“Korban Saryulis dilaporkanmeninggal di lokasi kejadian.Sedangkan temannya luka berat.Keduanya langsung ditolongwarga sekitar dan dibawa kePuskesmas Baktiya. Sedangkansepedamotor korban diaman-kan petugas ke Pos Lantas Pan-tonlabu,” kata Ikmal.(b19/C)

Bocah Tewas TenggelamLHOKSUKON (Waspada): Bocah usia 8, Mauli, warga Dusun

Cot Girek Lama, Kec. Cot Girek, Aceh Utara ditemukan dalamkondisi sudah tidak bernyawa, terapung di kawasan Krueng Peuto.Bocah itu tenggelam dan hanyut terbawa arus sungai saat mandi-mandi bersama temannya.

Setelah lebih dari lima jam melakukan pencarian, Senin (19/4), bocah perempuan itu ditemukan sudah menjadi mayat danterapung di sungai Krueng Peuto kawasan Dusun Buket Payong.

“Sekira pukul 17:00, korban bersama teman dan sejumlahwarga lainnya mandi di sungai. Tiba-tiba, Dia, 17, warga setempat,melihat korban tenggelam,” kata Kapolres Aceh Utara AKBPAchmadi melalui Kapolsek Cot Girek Ipda Amiruddin.

Saksi mata, Ria mengatakan sempat mendengar dan melihatkorban berteriak minta tolong ketika terseret arus sungai. Bahkanseorang pemuda Misdi, 45, karyawan PTPN I Cot Girek yangsaat itu sedang mengambil air di sungai, sempat mencoba memberipertolongan. Namun tidak berhasil menemukan korban yangtenggelam dalam sungai sedalam lebih 2 meter.

Meski saat diangkat sudah meninggal, namun pihak keluargatetap membawa korban ke klinik CUT Mutia milik PTPN 1 CotGirek. Apalagi kondisinya mayatnya banyak mengeluarkan buihdari mulutnya.

Seorang paramedis Nurhandayani memastikan korban sudahtidak bernyawa, kemudian jenazah dibawa pulang ke rumahduka untuk dikebumikan.(b16/C)

Pengedar Ganja Ditangkap,72 Paket Disita

IDI (Waspada): Petugas Satuan Narkoba Polres Aceh Timurmeringkus seorang pengedar ganja di depan SDN Teupin Jareng,Kec. Idi Rayeuk, Aceh Timur, Selasa (19/4) sekira pukul 00:15.Bersama tersangka polisi menyita 72 paket ganja.

Tersangka, MN, 38, warga Desa Seuneubok Rambong, Kec.Idi Rayeuk, Aceh Timur. Tersangka ditangkap berdasarkan informasimasyarakat.

“Semula polisi hanya menemukan dua paket ganja. Namunsaat sepedamotornya digeledah, petugas menemukan 70 paketganja disimpan dalam jok sepedamotor,” kata Kapolres AKPIldani Ilyas kepada Waspada, Selasa (19/4).

Tersangka mengenderai sepedamotor matic BL 6288 DAM.“Keseluruhan barang bukti seberat 0,5 kilogram dan dari tangantersangka petugas juga menyita uang tunai hasil perdaganganganja Rp110.000,” katanya.(b24/C)

B11

Page 20: Waspada, kamis 21 april 2016

WASPADA

Kamis

21 April 2016UniversitariaSUARA AKADEMIK

diah sebagai presentase ter-baik,” ungkapnya.

Menurutnya, selamamengikuti kompetisi AL-Ah-madi Award serta perjalanke Hongkong dan Shenzen,banyak pembelajaran dapatdipetik untuk lebih memo-tivasi diri dalam menga-rungi kehidupan menggapicita-cita.”Intinya berusahasemaksimal mungkin untukmencari peluang bisnistermasuk dari hal- hal yangkita mudah dapatkan se-hari-hari,”imbuhnya.

Atas keberhasilan yangdiraih Sri Lestari tersebut,Rektor IAIN P.Sidimpuan,DR Ibrahim Siregar MCLmelalui Dekan FEBI, H.Fa-tahuddin Siregar M.Agme-ngatakan prestasi semacamitu dapat dijadikan sebagaimotivasi bagi masyarakat,termasuk kalangan maha-siswa dan dosen di IAINP.Sidimpuan untuk terusberkarya.

Mohot Lubis/F

produk yang sudah ada, makaharga buah salak jelas akannaik yang pada gilirannya me-ningkatkan pendapatan pe-tani,” harapnya.

Alumni S2 IAIN SumateraUtara ini menjelaskan, selainmendapat trhopi dan hadiah,ia bersama 15 nominator ter-baik UKM dan mahasiswastart up business dari berbagaiprovinsi yang ada di Sumateraditetapkan sebagai duta AL-Ahmadi dan diberangkatkanmengiokuti Lateral Thinking& Business Matching ke Hong-kong dan Shenzen dari 19sampai 23 Maret 2016

Kemampuan Sri Lestariyang dibesarkan di lingkunganpetani salak tersebut untukmenguasai setiap kegiatanyang dijalaninya selalu ber-buah manis.”Dalam perja-nan Lateral Thinking & Busi-ness Matching tersebut, kamimengadakan lomba persen-tase catatan kegiatan selamadi Hongkong dan Alhamdu-lillah saya memperoleh ha-

marhum papa (ayah) sayaselalu memberi motivasi kalaumengikuti suatu perlombaanharus yakin jadi pemenang se-bab yang akan dijemput ha-diah bukan untuk berlomba,”ujar Sry Lestari kepada Waspa-da, Selasa (19/4) di P.Sidimpuan.

Produk UKM berbahanbaku buah salak yang meng-hantarkan dosen mata kuliahEtika Bisnis Islam IAIN P.Si-dimpuan ini mengaku terins-pirasi dari kehidupan kelaur-ganya yang sehari hari begelutdengan bebagai aktifitas ter-masuk berkebun salak.”Totalproduk yang saya tampilkanpada kopmpetisi AL Ahmadisebanyak 14 jenis produk ho-me industry,” tuturnya.

Meski sudah berhasilmembuat berbagai produkdari buah salak khas TapanuliSelatan dan P.Sidimpuan, Srybertekad mengolah kulit salakjadi produk yang dapat me-ningkatkan pendapatan peta-ni salak.”Jika hal ini dapatdiwujudkan ditambah dengan

Dosen IAIN P.Sidimpuan Raih AL- Ahmadi Award Karena Buah Salak

Penguatan AspekManagemen Kolaborativ

Oleh: Ansari Yamamah

Paradigma BaruUniversitas Islam NegeriMemasuki abad ke 2, du-

nia Perguruan Tinggi Islam diIndonesia sedang mengalamiperubahan besar secara insti-tusional yang ditandai banyakPerguruan Tinggi Agama Islamyang berubah status mulai dariSekolah Tinggi Agama IslamSwasta (STAIS) menjadi Seko-lah Tingi Agama Islam Negeri(STAIN), dan perubahan Insti-tut Agama Islam Negeri (IAIN)menjadi Universitas IslamNegeri (UIN).

Perubahan ini pasti sudah melalui pengkajian yang sangatmendalam agar visi dan misi Sekolah Tinggi Agama Islam padasatu sisi tetap berada dalam koridor sistem pendidikan nasional,dan pada sisi lain tetap selaras dengan rumusan-rumusanDeklarasi UNESCO tentang Perguruan Tinggi sehingga denganperubahan tersebut menjadikan Universitas Islam Negeri dapatbersaing dan sekaligus memainkan perannya secara sosio-kultural, politik, ekonomi, sains dan teknologi serta keagamaandalam pusaran relasi nasional dan interkasi global.

Oleh karena itu, perubahan IAIN menjadi UIN tentu tidakhanya terjadi dalam perubahan nama dan kebijakan institusi,akan tetapi harus mengalami perubahan secara komprehensif,dan untuk melakukan perubahan tersebut memerlukanberbagai strategi, diantaranya apa yang saya sebut dengan istilahprogressive strategy.

Pengembangan UIN berbasis Progressive strategyStrategi ini paling tidak harus dibangun di atas tujuh (7)

aspek yang menjadi satu kesatuan mutlak yang harus dimilikioleh setiap UIN secara institusional, yaitu: pertama, adanyavisi misi yang jelas dan terukur secara empiris, dan sekaligusberisi nilai-nilai filosofis kelembagaan. Setiap Universitas IslamNegeri harus mempunyai visi misi yang konkrit yang dijadikansebagai tujuan bersama dan harus diketahui oleh segenap civitasakademika sehingga mereka secara bersama dan serentakmenurut kapasitas dan tupoksi masing-masing dapat melalukanlangkah-langkah taktis dan strategis untuk menuju visi misiyang telah menjadi tujuan bersama.

Kedua, adanya pemimpim yang cakap (capable), sebabberkembang atau tidaknya UIN tergantung pada sosok pimpi-nan (dalam hal ini rektor) yang betugas menakhodai jalannyaseluruh aktivitas kampus mulai dari aspek pengembanganakademik, managerial, dan bahkan pengembangan jaringan.Oleh karena itu seorang Rektor paling tidak tidak memiliki lima(5) unsur kepemimpinan, yaitu: memiliki kapasitas sebagaipemimpin (leadership), memiliki wawasan terbuka, memilikivisi (visioner), memiliki kepekaan dan kepedulian, jujur danadil, serta memiliki estetika atau seni dalam manjalankan rodamanajemen kelembagaan (the art of management).

Ketiga, adanya sumber daya manusia yang memiliki keah-lian (skillful staffs). Yang menjadi persoalan adalah bagaimanamenyiapkan sumber daya manusia yang mempunyai skill dalammasing masing bidang? Paling tidak, perlu ada perubahan sistempenerimaan calon pegawai, misalnya setiap calon pegawaiyang diterima haruslah berdasarkan keahlian yang diperlukan,bukan karena berbagai hubungan kekerabatan yang menafikankeahlian dan kapasitas seorang calon pegawai agar tidak terjadipenumpukan pegawai tanpa skill. Sudah tidak masanyamenerima pegawai atau staff yang dimulai dari istilah pegawaiharian lepas yang kemudian menjadi pegawai harian tetap,dan akhirnya diangkat menjadi pegawai negeri. Disampingmemerlukan waktu yang sangat panjang bagi peningkatankarir, tentu memerlukan biaya tinggi bagi UIN untuk mening-katkan kapasitas dan keahlian pegawainya.

Keempat, mempunyai program kerja terencana (well plan-ned programs). Salah satu kegagalan pembangunan dan pelaksa-naan manajerial perguruan Tinggi Islam adalah dikarenakantidak adanya program kerja terencana sehingga masing-masingbidang berkerja tanpa arah dan guide line yang jelas yangberakibat tidak terealisasinya visi dan misi kelembagaan. Untukmemudahkan rancangan kerja yang dapat menjawab kebutu-han pengembangan Universitas Islam Negeri barangkali diperlu-kan sebuah tim khusus yang bertugas merancang programkerja UIN secara professional baik dalam jangka pendek mau-pun jangka panjang.

Kelima, menerapkan administrasi berbasis IT. Tidak dapatdipungkiri bahwa administrasi berbasis IT merupakan sebuahkeharusan bagi Universitas Islam Negeri. Jika tidak maka akanmengalami ketertinggalan dan tidak dapat melakukanpelayanan secara maksimal, efesien dan efektif. Dalam konteksini kita berbicara sistem, bukan berbicara dalam konteksketersediaan fasilitas semata. Misalnya, ketersediaan computeryang banyak belum tentu menggunakan sistem komputerisasi,terlebih lagi ketika tidak ada pegawai atau staff yang punyakeahlian di bidang IT. Realitas ini tentu akan semakin mem-perpanjang waktu proses pelayanan, yang tentu saja sangattidak diinginkan oleh mahasiswa.

Keenam, memiliki networking. Setiap orang ataupun lemba-ga tidak akan pernah dapat berkembang tanpa adanya keterkai-tan atau hubungan jaringan dengan pihak-pihak lain. Demikianjuga halnya Universitas Islam Negeri sangat memerlukan adanyahubungan luar baik pada tingkat nasional maupun internasionaluntuk dapat melakukan berbagai program kerjasama dalamupaya peningkatan kualitas akademik dan daya saing UniversitasIslam Negeri sehingga mempunyai kedudukan dan kesempatanyang sama sebagaimana universitas lainnya baik di tingkatnasional maupun internasional.

Ketujuh, adanya pengawasan komprehensif. Salah satuyang terpenting bagi keberhasilan pelaksanaan sebuah sistemmaupun manajemen adalah adanya pengawasan komprehensifyang dilakukan oleh pimpinan dan pejabat-pejabat terkait.Oleh karena itu Rektor Uiniversitas Islam Negeri harus mempu-nyai kemauan dan keberanian untuk melakukan pengawasanterhadap jalannya roda kegiatan belajar mengajar, administrasidan jalannya pembangunan, termasuk pembangunan fisikyang terus berkembang sesuai dengan kebutuhan. Civitas akade-mika yang menunjukkan kerja-kerja positif yang membangunpatut diberikan imbalan, sedangkan yang melanggar aturanmain kelembagaan seharusnya diberikan sanki tegas agar tidakmenjadi virus yang melemahkan.

Unpab Tuan RumahPertemuan Dekan FH

MEDAN (Waspada): Fakultas Hukum (FH) UniversitasPembangunan Panca Budi (Unpab) Medan menjadi tuan rumahpertemuan dekan fakultas hukum dan ketua program studi( p ro d i ) i l m u h u k u m s e - Su m a t e ra Ut a r a ( Su m u t ) ,kemarin. Dalam pertemuan itu digagas pembentukan BadanKerjasama Dekan dan Kaprodi Ilmu Hukum Perguruan TinggiSwasta (PTS) se-Sumut,

Pertemuan yang digelar di kampus Unpab, Jalan GatotSubroto km 4,5 Medan itu, dihadiri Rektor Unpab Dr HM IsaIndrawan SE, MM, Rektor Universitas Sumatera Utara (USU)Prof Runtung Sitepu, Rektor II Unpab Dra Hj Irma FatmawatiSH, MHum, Rektor III Samrin SE, MM, dekan FH dan ketuaprodi ilmu hukum perguruan tinggi swasta (PTS) se-Sumut.

Rektor Unpab Dr HM Isa Indrawan SE, MM dalamsambutannya saat membuka pertemuan itu mengatakan, sangatmengapresiasi kegiatan ini dan berterimakasih kepada RektorUSU Prof Runtung Sitepu yang juga Dekan FH USU yangbersedia hadir dan menjadi narasumber.

“Di sini kita adalah mitra bukan sebagai pesaing.Pembentukan Badan Kerjasama Dekan dan Kaprodi IlmuHukum PTS se-Sumut akan dapat mempererat silahturahmidan kerjasama baik dengan PTS di dalam negeri maupun diluar negeri,” ujar rektor. Isa juga mengatakan, pembentukanforum akan diiringi dengan penandatanganan Memorandumof Understandi (MoU) antara FH Unpab dengan FH PTS se-Sumut yang menghadiri pertemuan.(crds/A)

MENJADIKAN buah salaksebagai bahan baku berbagaiproduk seperti seperti bakso,agar agar, kripik, dodol dankurma telah mengantarkanDosen Fakultas Ekonomi danBisnis Islam (FEBI) InstitutAgama Islam Negeri (IAIN)P.Sidimpuan , Sry Lestari, MEImeraih AL- Ahmadi Award2015 se Sumatera untuk kate-gori agro inovatif yang digelardi Batam.

Awalnya, wanita kelahiranPalopat Maria, P.Sidimpuan,5 Mei 1989 ini tak percayamampu meraih juara meng-ingat omset penjualan dariUsaha Kecil Menengah (UKM)yang dimotorinya jauh dibawah peserta lainnya, namuninovasinya yang brilian de-ngan memampaatkan bahanbaku lokal, maka tim penilaimenobatkannya sebagai pe-serta paling inovatif.

“Tidak pernah terbayang-kan dalam benak saya bisamembawa pulang piala AlAhmadi Award, namun al-

Waspada/Mohot Lubis

SRY LESTARI, Dosen IAIN P.Sidimpuan menerim piala AL-Ahmadi Award 2015 kategori agro inovatif dari Dahlan Iskan.

FDIK IAIN P.Sidimpuan KajiKiprah Dua Ulama Besar Tabagsel

P.SIDIMPUAN (Waspada): Fakultas Dakwah dan Ilmu Komu-nikasi (FDIK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) P. Sidimpuanmelakukan kajian khusus dan penelitian tentang perjalanandua ulama besar di Tapanuli Bagian Selatan (Tabagsel).

Kedua ulama itu yakni, Syekh Zanal Abidin Harahap diPudun Julu Kota P.Sidimpuan dan Syekh Syihabuddin Nasutiondi Aek Libung Kabupaten Tapanuli Selatan. Keduanya berperansangat penting dan strategis, baik mengembangkan agamaIslam maupun melawan kolonial Belanda di Tabagsel.

Setelah kajian rampung pada 2012, kemudian disusunoleh Dekan FDIK Fauziah Nasution, Kepala Laboratorium Bar-kah Hadamean Harahap dan tim yang terdiri dari dosen, stafdan mahasiswa, dalam bentuk dokumen dan film dokumenter.Selanjutnya, Kajian itu diseminarkan FDIK di Aula IAINPadangsidimpuan, Minggu (17/4).

Kegiatan itudihadiri para ahli waris kedua ulama tersbeut.Satu hal menarik dalam kajian itu ialah adanya ulasan per-juangan ulama di Tabagsel dengan sejarah pendirian BrigadeMobil (Brimob) Polri Indonesia

Hasil kajian itu disusun dalam bentuk dokumen dan filmdokumenter. Berisi tentang hasil wawancara langsung denganpara ahli sejarah, ahli waris kedua ulama, dan buku-buku sejarahyang dijadikan sebagai rujukan.

Dekan FDIK IAIN Padangsidimpuan Fauziah Nasutionmenyebutkan, dasar kajian tersebut ialah kiprah dua ulamabesar yang tidak begitu populer di tengah masyarakat. Padahalhasil dari kiprah mereka itu sangat terasa hingga saat ini, baikdi tingkat lokal maupun nasional.

Seperti Syekh Syihabuddin Nasution atau dikenal dengansebutan Tuan Syekh Aek Libung, merupakan tokoh kuncipertempuran melawan Belanda di kawasan Batang AngkolaTapsel sampai Paroman Ampolu di Sumatera Barat pada Agresike II tahun 1949.

Pertempuran dimenangkan pejuang kita, sehinggamenjadikan Tapsel sampai Sumbar sebagai satu-satunya wilayahIndonesia yang tidak dapat dikuasai Belanda pada Agresi keII. Kemudian pertempuran itu diabadikan dengan pendirianBenteng Huraba.

Benteng Huraba kemudian menjadi cikal bakal dibentuknyaBrigade Mobil (Brimob) Polri di Indonesia. Sebagai bukti, simbolkesatuan Brimob Indonesia adalah benteng yang merupakangambaran Benteng Huraba di Tapsel.

“Syekh Syihabuddin dan Syekh Zainal Abidin berperansangat strategis dalam penyebaran Islam di Tabagsel, yaknidengan cara pendekatan tasawuf tarekat Naqsabandi. Untukmemudahkan dakwah, keduanya sama-sama mendirikanmasjid sebagi pusat kegiatan dakwah,” jelas Fauziah.

Berdasarkan periodesisasi penyebaran Islam di Tabagsel,Syekh Zainal Abidin dan Syekh Syihabuddin berada pada periodeketiga pasca Paderi. Syekh Zainal Abidin merupakan soko guruatau tokoh awal periode ini, Syekh Syihabuddin merupakangenerasi berikutnya.(a27/C)

Waspada/Sukri Falah Harahap/B

DEKAN FDIK Fauziah Nasution (tengah) bersama dosen, staf, mahasiswa, dan ahli waris dua ulama besar Tabagsel, padaseminar yang digelar di aula IAIN P.Sidimpuan, Minggu (17/4).

Prof Mhd. Asaad:

Generasi Muda Sedang DijajahNarkoba.

Menurut dia penggunanarkoba ditanah air bukan sajamereka yang tidak terdidik,tetapi juga mahasiswa, dosen,politisi, dan bahkan adakolonel.

Jadi pengguna narkobasaat ini tidak lagi memandangstatus. “terdapat 60 persen pe-laku kejahatan adalah merekayang menggunakan narko-ba,”katanya dihadapan ratu-san mahasiswa UISU Medan.

Dikatakannya, 450 ribuwarga Indonesia saat ini telahmenggunakan Narkoba.Sedangkan di Sumut terdapat60 ribu warga telah terkonta-minasi Narkoba. Dia, sangatmengharapkan, agar pimpi-nan UISU dapat menyampai-kan pesan kepada mahasiswauntuk tidak menggunakannarkoba, sebab narkoba akanmerusak masa depan generasipenerus bangsa. (m49/I)

Hadir dalam kegiatan itu,Ketua Pembina Yayasan UISUT. Hamdy Oesman DelikkanAlhaj gelar Raja Muda, KetuaUmum Yayasan UISU Prof. Dr.Zainuddin MPd, Pengurusyayasan Ali Amran Tanjung,SH, M.Hum, para pembanturektor UISU, pengurus yaya-san dan ratusan mahasiswaUISU. Rektor mengingatkan,agar mahasiswa mewaspadaicara-cara dilakukan pihak luarmenghancurkan bangsaini.”mari sama-sama kita ber-tekad memberantas narkobadi negara ini,”ucapnya serayamenegaskan bahwa pihaknyapada penerimaan mahasiswabaru mendatang akan mela-kukan tes urine.

Kanit Bimlup Satres Nar-koba Polres Medan AiptuIrianto Wijaya, pada kesempa-tan itu memaparkan, bahwanegara kita selama ini benar-benar dalam keadaan darurat

nya. Negara dengan generasimuda yang lemah, tidak punyacinta tanah air, individualis,menghamba pada kese-nangan tinggal menunggukehancurannya saja.

Rektor bertekad membe-rantas penggunaan narkobadi kampus UISU.Pemberan-tasan narkoba diawali denganpemeriksaan urin mulai pim-pinan universitas sampai ma-hasiswa.

“Saya sangat prihatin se-makin merebaknya penggunanarkoba ditengah-tengahmasyarakat. Kenyataan ini me-rupakan upaya pihak-pihaktertentu untuk melemahkanbangsa kita,” ujar rektor kemarin.

Karena itu, kata Prof.Asaad, pihaknya bersama Ka-polresta Medan, Kombes Pol.H. Mardiaz Kusin Dwihantomelakukan sosialisasi bahayaNarkoba di lingkungan kam-pus UISU .

MEDAN (Waspada):Rektor UISU Prof Mhd.

Asaad mengatakan, paragenerasi muda Indonesia

harus segera sadar bahwamereka sedang dijajah dan

dilemahkan lewatperedaran Narkoba.

Generasi muda harusmembuka mata tentang

kondisi kekiniianIndonesia.

“Generasi muda kita inisekarang sedang ‘dijajah’ olehberbagai pengaruh negatif. Se-perti Narkoba. Zat ini adalahmesin penghancur luar biasaterhadap generasi bangsa ini,”kata rektor saat sosialisasi ber-sama Kapolresta Medan, Kom-bes Pol. H. Mardiaz Kusin Dwi-hanto tentang bahaya Narkobadi lingkungan kampus UISU .

Dia mengatakan, jika inginmengenggam sebuah bangsa,genggamlah generasi muda-

MEDAN (Waspada): Rek-tor UMSU, Dr Agussani mene-gaskan, UMSU siap mendanaipenelitian dosen yang terbitdi jurnal internasional sepertiterindeks Scopus. Penegasanini disampaikan rektor UMSUdi hadapan ratusan dosen te-tap pada Sosialisasi Buku Pan-duan Pelaksanaan Penelitiandan Pengabdian kepada Mas-yarakat Edisi X Dikti yang dise-lenggarakan Lembaga Peneli-tian dan Pengabdian Masyara-kat (LPPM) UMSU di Aula Pas-casarjana UMSU, Jalan DenaiMedan, Sabtu (16/4).

Agussani menjelaskan,untuk bisa masuk ke jurnalinternasional diakui sangatsulit dan memerlukan biaya.Makanya, ketika ada dosenUMSU yang mampu menem-bus jurnal ilmiah, maka UM-SU akan mengganti biaya-nya. ”Ini komitmen UMSU un-tuk menuju universitas kelasdunia dengan memberikanperhatian serius penelitiandan pengabdian masyarakatkarena sangat berpengaruh.Makanya, UMSU terus beru-saha masuk dalam pemring-katan universitas kelas dunia

yang dilakukan lembaga-lembaga independen danterintegrasi,” katanya.

Selain itu, UMSU jugamemberikan perhatian de-ngan menganggarkan danayang cukup besar untuk pene-litian internal sebesar Rp2 mi-liar. Melalui sosialisasi ini,Agussani berharap kepadapengurus LPPM yang baru un-tuk meningkatkan kinerjanyaseperti meningkatkan cluster penelitian, meningkatkankepercayaan Dikti dimanatahun 2015 telah mengucur-kan dana penelitian ke UMSUsebesar Rp1,1 miliar sehinggamenjadi perhatian dan perhi-tungan di Kopertis dan Indonesia.

“Saya berharap kemajuanyang dicapai para ketua terda-hulu dipertahankan. LPPMharus memediasi seluruh do-sen yang ada di UMSU tanpapandang bulu, memberikaninformasi yang seluas-luasnyadari Dikti ke dosen. Bagi dosendiimbau untuk sering-seringdatang ke kantor LPPM mena-nyakan segala informasi ten-tang penelitian yang termuatdalam buku panduan edisi XDikti,” katanya.

Ketua LPP UMSU, Dr Mu-hammad Said Siregar, S,Si,MSi, mengatakan sosialisasidiikuti 180 dosen tetap seluruhUMSU dan FKIP UMSU. Mela-lui sosialisasi ini diharapkanpada dosen dapat menambahwawasan terkait penelitianyang akan dilakukan. Dia me-ngimbau dosen untuk segeramembuat proposal penelitiandan pengabdian masyarakatselanjutnya didaftarkan keLPPM dan nantinya diupload

pada 4 Mei 2016. Sementara pemateri, Prof

Dr Novesar Djamarun, MS dariISI Padang Panjang mengata-kan bagi peneliti untuk berha-sil harus mengikuti aturanyang telah ditetapkan di bukupanduan pelaksanaan peneli-tian dan pengabdian kepadamasyarakat edisi X Dikti. “Ka-lau kita ingin dapat dana dariDikti ikut aturan dari Dikti ja-ngan pernah membuat aturanbaru,” tegasnya. (m49/C)

UMSU Alokasikan Dana Penelitian Dosen

Waspada/ist

REKTOR UMSU, Dr Agussani, MAP bersama narasumberpimpinan UMSUpada sosialisasi buku panduan pelaksanaanpenelitian dan Pengabdian kepada masyarakat edisi X Diktidi Aula Kampus Pascasarjana UMSu, Sabtu (16/4).

pengusaha muda, yakni fokusmemperbaiki diri. Dalam halini, mengubah fokus tidakhanya berkeinginan mencarikerja setelah lulus kuliah, tapibagaimana bisa memilikiperusahaan dan tidak terbe-lenggu oleh latar pendidikanyang dimiliki. Ketua JurusanTeknik Industri FT UMA YuanaDelvika mengapresiasi PemaFT UMA yang menggelar se-minar nasional kewirausahaandi luar kampus dan dihadiriratusan peserta. (crds/A)

mah Sakit Haji Medan itu, di-buka Dekan FT UMA diwakiliKetua Jurusan Teknik IndustriYuana Delvika ST, MT. Hadirdalam acara itu, GubernurPema FT UMA Firza, KetuaPanitia Nurman Ginting danratusan mahasiswa UMA.

Syafii mengatakan, peng-usaha muda Indonesia harusmelihat Masyarakat EkonomiASEAN atau MEA 2016 sebagaipeluang, karena akan banyaktawaran yang masuk.Namun,yang harus dilakukan calon

kan menjadi pekerja. Kita ha-rus berani menghadapi tan-tangan zaman,” katanya saatberbicara pada Seminar Na-sional Kewirausahaan dan Pe-muda Mandiri, Strategi Meng-hadapi MEA 2016, yang digelarPemerintahan Mahasiswa(Pema) Fakultas Teknik Uni-versitas Medan Area (FT UMA)bekerjasama dengan Indone-sian Entrepreneur Club (IEC),Sabtu (9/4).

Seminar yang digelar diAula Baznas Sumut, Jalan Ru-

MEDAN (Waspada): Trai-ner dan motivator termudanomor 1 di Indonesia Mr SyafiiEfendi mengatakan, pemudaIndonesia sudah memiliki ke-mampuan untuk menjadi wi-rausaha, tinggal mental dancara pandang (mindset) untukbisa mandiri yang perlu digenjot.

“Saya akan membuka piki-ran teman-teman mahasiswaUMA bagaimana caranyamenjadi pengusaha suksesdan menjadi orang yang men-ciptakan lapangan kerja, bu-

Mr Syafii Motivasi Mahasiswa UMA

Rektor UISU Buka Olimpiade Sains MEDAN (Waspada): Rektor Universitas Islam Sumatera

Utara Prof Dr Asaad, Msi membuka secara resmi OlimpiadeMatematika dan Fisika untuk SD, SMP dan SLTA se Sumut, Sabtu,(16/4) di kampus Jl. SM Raja Medan.

Olipimpiade digelar di UISU selam dua hari. Jumlah peserta sebanyak 436 orang merupakan terbanyak keempat di tanahair setelah Ambon sebagai urutan teratas, Jakarta urutan kedua,dan Surabaya urutan ketiga.

Olimpiade yang digelar serentak di tanah air itu merupakankerjasama Surya Universiti Jakarta dengan Uiversitas IslamSumatera Utara (UISU) Medan.

Secara rinci peserta olimpiade dari Sumut terdiri atas SD91 peserta, SMP untuk matematika 119 peserta, SMP untukfisika 60 pesrta, SMA untuk Matematika 111 peserta, dan SMAuntuk Fisika sebanyak 55 peserta.

Rektor UISU ketika membuka Olimpiade menyatakan UISUmemberika apresiasi positif atas kerjasama dengan ISMOCbertaraf nasional yang dilaksanakan secara serentak 20 kotadi Indonesia.

Sebagai lembaga pendidikan, UISU turut berpartisipasidalam meningkatkan kualitas pendidikan khususnya diSumatera Utara. Rektor berharap, kerjasama ini dapat berlanjutke depannya secara berkesinambungan pada asetiap tahunnyasebagai bagian dari realisasi milestones UISU bertaraf nasionalberbasis Islami pada tahun 2018 dan bertaraf internasionalpada tahun 2028.

Dekan FKIP UISU Dra Hj Hasrita Lubis, MPd, Ph.Dmenyebutkan, olimpiade ini menunjukkan kepedulian UISUdalam meningkatkan kualitas pendidikan khususnya bidangsains.”Apa yang dilakukan UISU ini merupakan pengabdiankepada masyarakat, khususnya kalangan pelajar, “ kata dekandidampingi Dra Nurhasnah Manurung, MPd, Ketua ProdiMatematika FKIP UISU Drs Hj Rosliana Siregar, MPd. MitraLokal, Yunus Shobrun di arena Olimpiade menambahkan bahwapeserta yang keluar sebagai pemenang nasional akan diikutsertapada beberapa olimpiade sains internasional. (m49/C)

Waspada/Muhammad Ferdinan Sembiring

SEORANG pengawas dari kalangan mahasiswa UISU sedangmemberi penjelasan kepada peserta Olimpiade, Sabtu (16/4),di Auditorium UISU.

B12