Top Banner
www.rehobot.org email: [email protected] Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita hidup secara wajar. Hal ini dimaksudkan agar kita tidak menjadi batu sandungan dan syak bagi manusia lain yang belum mengenal kebenaran Tuhan. Pdt. Dr. Erastus Sabdono EDISI 957 MINGGU, 11-11-2018
28

Warta Jemaat - rehobot.org · email: [email protected] Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Mar 07, 2019

Download

Documents

truongnhan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

www.rehobot.org email: [email protected]

Warta Jemaat

Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan

segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

hidup secara wajar. Hal ini dimaksudkan agar kita tidak

menjadi batu sandungan dan syak bagi manusia lain

yang belum mengenal kebenaran Tuhan.

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

EDISI

957MINGGU,

11-11-2018

Page 2: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

KELAPA GADINGGraha RehobotGading Kirana Blok A10 No. 1-2, Kelapa Gading, Jakarta 14240Telepon: 021 4584 2381Fax: 021 4584 2380Email: [email protected]

OPERASIONAL PUSATBCA PIK

8650-34-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

DIAKONIABCA PIK

8650-67-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

VISIMembangun Keluarga Kerajaan Surga

Dalam Kebenaran.

MISIMengajarkan Firman Tuhan berlandaskan kaidah-kaidah hermeneutik dan eksegesis serta kesediaan meninggalkan percintaan

dunia demi mencapai kesucian hidup, fokus pada langit baru dan bumi baru serta hidup bertanggung jawab memaksimalkan potensi hanya demi kepentingan Kerajaan Surga.

Menjadikan gereja sebagai sekolah Alkitab yang mendidik semua jemaat menjadi

pelayan Tuhan segenap hidup tanpa batas.

www.rehobot.org

PEMBANGUNANBCA PIK

8650-89-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

MISIBCA PIK

8650-45-555-1GSKI/Gereja Suara Kebenaran Injil

PERDATAMJl. Pengadegan Utara Raya No.29, Pancoran, Jakarta SelatanTelepon: 021 7945 615, 021 7919 2660Fax: 021 7919 2680

TAMAN HARAPAN BARUPerumahan Taman Harapan Baru, Blok P2 No. 17, Bekasi BaratTelepon: 021 8871 803

CITICONMenara Citicon Lt.22,Jl. S. Parman Kav.72 – Slipi, Jakarta Barat 11410

GAJAH MADAGajah Mada Tower Lt. 15, Jl. Gajah Mada No. 19-26, Jakarta Pusat

KEBON JERUKGedung Sastra Graha Citibank Lt. 3A, Jl. Raya Pejuangan 21, Kebon Jeruk, Jakarta BaratTelepon: 021 5367 1005, 021 5367 0425

PLUITShowroom Nissan Datsun Pluit Lt. 3,Jl. Pluit Selatan Raya No. 8A, Penjaringan, Jakarta Utara 14440

MAL ARTHA GADINGFunction Hall MAGMal Artha Gading Lt. 5,Jl. Artha Gading Selatan No. 1,Kelapa Gading, Jakarta Utara

PANTAI INDAH KAPUKTaman Grisenda Blok E2 No. 23, Pantai Indah Kapuk, Jakarta UtaraTelepon: 021 2251 2993

S E K R E TA R IAT P U S AT

S E K R E TA R IAT W I L AYA H

N O R E K E N I N G BA N K ATA S NA M A G S K I / G E R E JA S UA R A K E B E NA R A N I N J I L

2

Page 3: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

HUBUNGI KAMI

BAGI JEMAAT YANG MEMBUTUHKAN PELAYANAN DAPAT MENGHUBUNGI GEMBALA WILAYAH SETEMPAT

PERDATAMPd t . F E R RY K E I N T J E M , S . T h .0822 2000 2052

CITICON PAGIPd t . D r. A N D R E A S A G U S0877 8057 0970

PLUITPd t . M A R K P. E L IA S A P U T R A , S . K o m . , M . M . , M . T h .0815 1033 7722

GAJAH MADAPd t . DA N I E L A PAU W0812 905 1118

KELAPA GADING / MAL ARTHA GADINGPdt . KOR N E L I S K IONG , S.E.0812 1202 0203

PANTAI INDAH KAPUKPd t . I r. W I G N YO TA N T O, M . M . , M . T h .0812 8807 0264

TAMAN HARAPAN BARUPd t . R I KO S I L A E N , M . T h .0878 7811 8855

KEBON JERUK + CITICONP d t . T I M O T I U S TA N , M . T h .0812 1333 9739

3

Page 4: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Menjadi Mempelai Tuhan

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

I B A D A HP E N D A L A M A NA L K I TA B WASKI Gabungan

Rabu, 14 November 2018

Pkl. 18.30 WIB

Function Hall MAG

Mal Artha Gading Lt. 5

Terbuka untuk umum - Untuk informasi: 021 4584 2381

4

Page 5: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

J A D W A L K H O T B A H T E N G A H M I N G G U

Pdt. Dr. ERASTUS SABDONO

No. Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Tema

1 Gajah Mada Suara KebenaranS E L A S A13 November 2018Pkl. 19.00

-

2 Mal Artha Gading

Pendalaman Alkitab WASKI Gabungan

R A B U14 November 2018Pkl. 18.30

MENJADI MEMPELAI TUHAN

3 Mal Artha Gading

Pendalaman Alkitab

J U M A T16 November 2018Pkl. 18.30

SE R I TA NG G U NG JAWA B

4 Mal Artha Gading Doa Malam

J U M A T16 November 2018Pkl. 20.30

-

5 Mal Artha Gading Seminar

S A B T U17 November 2018Pkl. 08.30

T R I T U NG G A L

6 Mal Artha Gading

Rehobot Youth Comunity

S A B T U17 November 2018Pkl. 16.00

YOU A R E NOT PA RT OF T H E WOR L D

5

Page 6: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

G E M BA L A S I DA N G : Pd t . D r. E R A S T U S S A B D O N OSURAT GEMBALA

Saudaraku,Tuhan tidak mengajarkan kita hidup secara tidak wajar di mata manusia. Wajar dalam pengertian kita tidak kehilangan “kemanusiaan” kita. Kita tetap menjalani hidup seperti manusia lain dalam bekerja mencari nafkah, makan minum, menikah, menikmati alam dan hobi, menyukakan jiwa dan hati, berolah raga, rekreasi dll. Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita hidup secara wajar. Hal ini dimaksudkan agar kita tidak menjadi batu sandungan dan syak bagi manusia lain yang belum mengenal kebenaran Tuhan. Dengan demikian kita menjadi berkat bagi semua orang.

Dalam sepanjang sejarah gereja sering terdapat kelompok orang Kristen yang “nyentrik” disebabkan oleh pemahamannya yang salah tentang hidup Kekristenan. Mereka pikir untuk menjadi manusia rohani atau orang Kristen yang benar, maka kita harus bersikap berbeda dengan orang lain “dalam segala hal”. Keanehan atau “nyentrik”nya itu justru dianggap sebagai “supremasi” atau keunggulan yang membuat Tuhan berkenan kepada mereka. Di antara kita dengan mereka yang tidak mengenal kebenaran memang terdapat banyak hal yang berbeda.

Tetapi bukan berarti dalam segala hal kita berbeda, seolah-olah kita menjadi makhluk yang memiliki hukum dan tata tertib yang dalam segala hal berbeda dengan makhluk lain yang hidup di bumi ini.

Saudaraku,Tidak dapat dihindari, dalam beberapa hal kita sama seperti makhluk lain pada umumnya, tetapi ada yang membedakan kita dengan mereka yaitu tujuan atau fokus hidup atau motivasi. Filosofi yang dipakai mereka pada umumnya seperti yang dikutip oleh Paulus dalam 1 Korintus 15:32 “Kalau hanya berdasarkan pertimbangan-pertimbangan manusia saja aku telah berjuang melawan binatang buas di Efesus, apakah gunanya hal itu bagiku? Jika orang mati tidak dibangkitkan, maka marilah kita makan dan minum, sebab besok kita mati.” Cara hidup manusia pada umumnya hanyalah berdasarkan motivasi hidup, dan kebiasaan.Dari penampilan luar yang bertalian dengan gerak hidup umum, kita tidak berbeda dengan mereka (makan, minum, sekolah, kerja, menikah), tetapi tujuan, fokus dan motivasi kita berbeda. Hal inilah yang Tuhan ajarkan kepada kita. Hal ini tidak mudah karena kita telah memiliki irama hidup yang salah yang telah kita warisi dari orang tua dan lingkungan.

6

Page 7: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Irama hidup yang salah di sini maksudnya adalah kehidupan yang digerakkan oleh tujuan dan motivasi yang tidak sesuai dengan kehendak Tuhan.

Saudaraku,Irama hidup yang kita warisi dari orang tua harus diubah atau diganti dengan irama hidup yang baru. Hal ini disinggung oleh Petrus dalam suratnya dalam 1 Petrus 1:18 (tradition from your father – patroparadotou – handed down by your ancestor). Dalam hal ini kita dilatih Tuhan melalui Roh-Nya untuk meninggalkan cara hidup yang sia-sia tersebut. Cara hidup yang sia-sia inilah yang disebut sebagai “pikiran manusia” (Mat. 16:23). Dalam hal inilah proses penyangkalan diri berlangsung. Jadi menyangkal diri pada prinsipnya bukan hanya menyangkut masalah tindakan-tindakan lahiriah yang dianggap tidak bermoral - seperti membunuh, berzina, mencuri dll- tetapi tujuan dan motivasi hidup.

Jadi yang paling dipersoalkan bukan “buah” semata-mata, tetapi akarnya. Dalam hal ini kita mengerti mengapa Paulus berkata bahwa akar segala kejahatan adalah cinta uang (1Tim. 6:10). Cinta uang adalah tradisi yang diturunkan orang tua kepada kita. Kalimat senada ditulis oleh Paulus dalam 1 Korintus 15:32, filosofi yang berkata: “marilah kita makan dan minum, sebab besok kita mati”. Hal inilah yang ditunjukkan Tuhan Yesus dalam Lukas

12:16-21, orang yang mengumpulkan harta bagi dirinya sendiri, tetapi tidak kaya di hadapan Tuhan. Tidak kaya di hadapan Tuhan, kalimat ini hendak menyerukan kita agar kita kaya di dalam Tuhan. Untuk kaya di dalam Tuhan kita harus mulai memiliki motivasi dan tujuan hidup yang benar.

Saudaraku,Motivasi dan tujuan hidup yang benar harus diajarkan terus menerus di dalam gereja. Ini bukan sekadar membantu pelayanan gereja, terlibat dalam aktivitas gereja dan berbagai kegiatan rohani lain yang kita golongkan melayani Tuhan. Tetapi ini menyangkut seluruh irama hidup kita setiap hari. Di dalamnya Tuhan akan mengajar kita. Setiap kali kita berkumpul bersama dan Alkitab dibuka, di situlah tujuan dan motivasi hidup yang benar diajarkan kepada kita. Oleh sebab itu belajar Firman Tuhan adalah hal mutlak yang tidak boleh dihindari.

Filosofi hidup yang salah bukan saja kita warisi dari nenek moyang, tetapi juga hasil resapan dari lingkungan yang fasik. Lingkungan yang tidak mengenal kebenaran Tuhan (lihat 1Kor 15:33 bad companions ruin good character). Oleh sebab itu kita harus menjauhi persekutuan dengan orang yang tidak takut Tuhan (Mzm. 1:1-6).

Salam dan doa,Erastus Sabdono

7

Page 8: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Podcast

1

2

Audio Suara Kebenaran dapat diakses melalui:

www.truth.id/voice

Temukan podcast Truth Voice melalui Android atau iOS dengan mengetik Erastus Sabdono (*tanpa Pdt. Dr.)

erastus_sabdono erastus.sabdono

8

Page 9: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Channel Youtube Resmi Rehobot, Truth, Pdt. Dr. Erastus Sabdono dapat diakses melalui:

www.youtube.com/Truthid

•English Subtitle

•Rehobot Music

•Youth Bible Series

•Pendalaman Alkitab

•Ibadah Khusus

•Suara Kebenaran

•Ibadah Raya

•Sunday Bible Teaching

•Truth Seminar

Kategori :

9

Page 10: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Shalom, Pak. Mohon penjelasan singkat tentang tiga dimensi keselamatan.

Terima kasih, Tuhan memberkati.

P E R T A N YA A N

Anda BertanyaKami Menjawab

10

Page 11: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Setiap pertanyaan dapat di-email ke: [email protected]

J AWA B A NShalom,

Keselamatan harus dipandang dari tiga sisi maksudnya adalahbahwa keselamatan harus ditinjau dari tiga dimensi:

1. Dimensi pertama keselamatan, yaitu keselamatan ditinjau dari sudut masa lalu (past). Keselamatan yang ditinjau dari masa lalu adalah memandang karya atau pekerjaan keselamatan yang telah dikerjakan oleh Tuhan Yesus dua ribu tahun yang lalu, sebagai telah selesai atau sudah genap (Ibr. 2:1-3). Tuhan

Yesus mati untuk semua manusia yang berdosa, dari manusia pertama Adam sampai manusia terakhir nanti (1 Yoh. 2:29). Tidak pernah dikatakan dalam

Alkitab bahwa Tuhan Yesus mati hanya untuk sebagian orang atau hanya untuk orang-orang tertentu. Semua dosa telah dipikul oleh Tuhan Yesus. Sudah final.

2. Dimensi kedua dari keselamatan adalah keselamatan ditinjau dari masa sekarang atau kekinian (present). Keselamatan yang ditinjau dari masa sekarang

adalah pergumulan orang percaya dalam meresponi keselamatan yang Tuhan sediakan. Keselamatan adalah usaha Tuhan mengembalikan manusia kepada rancangan-Nya di dalam dan melalui Tuhan Yesus Kristus. Inilah pergumulan

untuk menjalankan hidup baru yang Tuhan berikan. Inilah yang Alkitab katakan agar orang Kristen mengerjakan keselamatan dengan takut dan gentar (Fil.

2:12). Mengerjakan keselamatan adalah belajar bertumbuh mengenakan pikiran dan perasaan Kristus (Fil. 2:5-7). Di sini jelaslah bahwa keselamatan adalah

usaha Allah mengembalikan manusia kepada rancangan-Nya, danmanusia harus meresponinya dengan respon yang benar. Tanpa respon yang

benar berarti tidak beriman dengan benar. Iman tanpa perbuatanseperti tubuh tanpa roh (Yak. 2:20-26).

3. Dimensi ketiga dari keselamatan adalah keselamatan ditinjau dari masa yang akan datang (future; Rm. 8:24).Keselamatan ditinjau dari masa yang

akan datang adalah pengharapan yang menjadi tujuan hidup orang percaya, yaitu realisasi kedatangan kerajaan Tuhan secara fisik atau penggenapan

dari kepenuhan atau keseluruhan keselamatan yang diterima orang percaya. Satu hari nanti, Tuhan Yesus akan datang di awan-awan permai menjemput orang percaya. Untuk ini kehidupan orang percaya harus diarahkan kepada

rencana Bapa, guna melayakkan orang percaya duduk bersama dengan Tuhan memerintah di Kerajaan-Nya (Mrk. 10:40; Luk. 22:29-30).

Terima kasih, Tuhan memberkati.

11

Page 12: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

INFORMASIPEMBERKATAN PERNIKAHAN

PENTING DIPERHATIKAN:

Bagi jemaat yang hendak melaksanakan pemberkatan nikah dapat menghubungi Sekretariat Rehobot Ministry di wilayah masing-masing, di mana Saudara beribadah dengan memenuhi persyaratan sebagai berikut:1. Salah satu calon mempelai adalah jemaat Rehobot

Ministry dan sudah baptis selam.2. Calon mempelai harus mengajukan permohonan paling

lambat 6 (enam) bulan sebelumnya.3. Mengisi dan melengkapi persyaratan administrasi4. Wajib mengikuti Kelas Bimbingan Pranikah di wilayah

masing-masing.5. Bersedia mengikuti pelayanan pasca pernikahan.6. Surat pernyataan tidak keberatan dari orang tua di atas

kertas bermaterai 6.000.

1. Bagi Bapak/ Ibu yang merasa mengetahui halangan atas pernikahan pasangan tersebut di bawah ini, harap mengutarakannya dalam bentuk surat tertulis.

2. Khusus pemberkatan nikah yang akan dilaksanakan pada hari Minggu, waktu dan pelaksanaannya disesuaikan dengan wilayah masing-masing.

12

Page 13: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

PASANGAN YANG AKAN MENIKAH

DEDDY SUSANTO & YUNITHA HIENDRIANA

(Jemaat Mal Artha Gading)

S A B T U, 1 7 N o v e m b e r 2 0 1 8 , P k l . 1 1 . 0 0 W I B

Di Gading Kirana, Kelapa Gading

Diberkati oleh: Pdt. Lay Amin, M.Th.

HENDRA GUNAWAN SUSENO & RITA

(Jemaat Mal Artha Gading)

M I N G G U, 1 8 N o v e m b e r 2 0 1 8 , P k l . 1 4 . 0 0 W I B

Di Gading Kirana, Kelapa Gading

Diberkati oleh: Pdt. Timotius Tan, M.Th.

JEREMIAH CARL LAWRENCE BARBIER & HERA WISESHA PUTRI

(Jemaat Mal Artha Gading)

M I N G G U, 1 8 N o v e m b e r 2 0 1 8 , P k l . 1 5 . 0 0 W I B

Di Dharmawangsa Hotel, Kebayoran

Diberkati oleh: Pdt. Lay Amin, M.Th.

KARTIKA YUDIANTORO & ANNE MARIA

(Jemaat Citicon Pagi)

S A B T U, 1 7 N o v e m b e r 2 0 1 8 , P k l . 1 1 . 0 0 W I B

Di Rehobot Gajah Mada

Diberkati oleh: Pdt. Dr. Andreas Agus

JONY & VANESSA MELLA CHRISTANO

(Jemaat Mal Artha Gading)

M I N G G U, 1 8 N o v e m b e r 2 0 1 8 , P k l . 1 1 . 0 0 W I B

Di Pullman Hotel, Grogol

Diberkati oleh: Pdt. Lay Amin, M.Th.

13

Page 14: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

PERSEMBAHAN UNTUK RUMAH TUHAN

Persembahan dapat di sampaikan melalui rekening BCA 8650 35 222 1 an GSKIGereja Suara Kebenaran InjilInformasi lebih lanjut dapat menghubungi Gembala Wilayah masing-masing.

Tuhan memberkati.

01-Okt-18 NN 1,585,145

01-Okt-18 ERNIATY - PERPULUHAN BULAN OKTOBER 2018

1,300,000

01-Okt-18 PAULINE JAKARTA 400,000

01-Okt-18 JOSI TANUMIHARDJA 200,000

01-Okt-18 INDAH DWI ARIYANTI - JEMAAT MAG 500,000

01-Okt-18 RINY NISHA 500,000

01-Okt-18 ENY PRASETYAWATI T 500,000

01-Okt-18 HUGO IMAM SANTOSO 5,000,000

01-Okt-18 LISTIA 750,000

01-Okt-18 EVAWINDASARI 100,000

01-Okt-18 REINY AGUSTANIA 100,000

01-Okt-18 NOVIAN DEBORA 8,000,000

01-Okt-18 ANDREAS 400,000

01-Okt-18 RIKI SUSANTO 2,000,000

01-Okt-18 FAOSO FORANI T. 500,000

01-Okt-18 HEB 100,000

01-Okt-18 WJH 10,000,000

01-Okt-18 JENNY LUKITA 1,000,000

01-Okt-18 RENTA LUMBANTORUAN 300,000

01-Okt-18 GRESCELA NOVA 300,000

01-Okt-18 JULIE HANDAYANI 50,000

01-Okt-18 CINDY PEGGY L R - MISI 500,000

01-Okt-18 ANDY HAMAWI 50,000

01-Okt-18 WALUYO 500,000

01-Okt-18 ANDREAS BUDIANTO 700,000

01-Okt-18 HANDRI SE 300,000

01-Okt-18 SYLVIE INDRAWAN 5,000,000

01-Okt-18 MAHAMARK ERWIN 1,260,273

01-Okt-18 FIA DIANA - Perpuluhan 545,000

01-Okt-18 FIA DIANA - Persembahan 200,000

01-Okt-18 ROSTINA 2,000,000

01-Okt-18 LELIANTY D - PERPULUHAN BULAN SEPTEMBER

510,000

01-Okt-18 MARIA PUJI N - PERPULUHAN 600,000

01-Okt-18 JONI GUNAWAN 3,250,000

01-Okt-18 PAUL TOGAN REGENSI 1,000,000

01-Okt-18 SONNY RANTI 1,000,000

01-Okt-18 XAVES HENDRIKS 1,000,000

01-Okt-18 AGUSTINUS SETIABUDI 150,000

01-Okt-18 SUDJADI HADI R 1,000,000

01-Okt-18 TJHIN SUDARYO 350,000

01-Okt-18 THEOFILLUS ANDREW 500,000

01-Okt-18 PAULUS ARIYA H 6,000,000

01-Okt-18 LIEM WAN WHIE 100,000

01-Okt-18 CHRISTY WIDJAJA 200,000

01-Okt-18 ROBERT BUDI NYOMAN 500,000

01-Okt-18 M ENDANG SETYAWATI 200,000

01-Okt-18 RIDWAN HARRIS 200,000

01-Okt-18 REYNALDO GUNARSO 200,000

01-Okt-18 KHO MIAW DJUNG 500,000

01-Okt-18 TOMMY POLTAK M 100,000

01-Okt-18 KHOE PAUW LIEN 300,000

01-Okt-18 CINDY NATHASIEA 100,000

01-Okt-18 ALFA TENNY 100,000

01-Okt-18 LS - PERPULUHAN 5,000,000

01-Okt-18 VIVI HERAWATI 50,000

01-Okt-18 JONATHAN MARULI 200,000

01-Okt-18 BENNY FERDINAN 50,000

01-Okt-18 KEVIN IMMANUEL 50,000

01-Okt-18 GLENN JIMMY MANDEY 5,000,000

01-Okt-18 LIM TONY CHANDRA - Jemaat MAG 100,000

01-Okt-18 ANTONIUS SOESANTO 1,000,000

01-Okt-18 DEVI NOVIA SIANIPAR 100,000

01-Okt-18 YOSHINNE EMMALDA 200,000

01-Okt-18 TIN TIN TENGARA 600,000

01-Okt-18 FERRY SUSANTO BONG 2,700,000

01-Okt-18 SUGENG - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 500,000

01-Okt-18 AC - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 500,000

01-Okt-18 NN - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 500,000

01-Okt-18 NN - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 200,000

01-Okt-18 JEFFRY HARJANTA 250,000

01-Okt-18 DAVID M S KENDAL 200,000

14

Page 15: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

01-Okt-18 RONY DOSONUGROHO 20,000,000

01-Okt-18 JESSICA JUSUF 1,500,000

01-Okt-18 YETTI AGUSTINA - Rumah Ibadah Rehobot MAG

1,258,000

02-Okt-18 LIE KIM FUNG 500,000

02-Okt-18 FENDY FERNANDO 300,000

02-Okt-18 NN 25,000,000

02-Okt-18 TRIYANI 300,000

02-Okt-18 YAN S HALIM 600,000

02-Okt-18 TJIN2 600,000

02-Okt-18 MELIANAWATI 500,000

02-Okt-18 RHENY VIONITA 1,500,000

02-Okt-18 AGUSTINUS S. 150,000

02-Okt-18 LEONARD ARMANDO 1,000,000

02-Okt-18 RIRIS ANGGREINI - PERPULUHAN SEPTEMBER

800,000

03-Okt-18 DANNY SEPTRIADI 5,000,000

03-Okt-18 FENNY 300,000

03-Okt-18 ROBERT BUDI NYOMAN 230,000

03-Okt-18 LINDA SETYANI - PK 500,005

03-Okt-18 FERDINAN VERRY 300,000

03-Okt-18 JONATHAN SUDIBYO - persepuluhan 350,000

03-Okt-18 SURATINA 36,000,000

04-Okt-18 DAVID PAPA 62852469608 100,000

04-Okt-18 HADIWIDJAJA INDRIA 500,000

04-Okt-18 BERTON SUWANDI - Perpuluhan bulan September

500,000

04-Okt-18 KI KUAN ING 1,000,000

04-Okt-18 KRISTIANI S. 750,000

04-Okt-18 MEILANY B. 2,000,000

04-Okt-18 ROSDA YANTI 800,000

04-Okt-18 KWOK MIN THIAM 1,000,000

05-Okt-18 KRISTANTI PRAYOGO 1,500,000

05-Okt-18 NINIEK SUPRATINI - u/ artha gading 1,000,000

06-Okt-18 ANDRY HANDRA 500,000

06-Okt-18 RANDITE H 500,000

06-Okt-18 MIKHAIL RAMSES 3,000,000

06-Okt-18 WIKE PUJI ASTUTI 50,000

07-Okt-18 MARLIN LIDYA 500,000

07-Okt-18 SARA STEFANY 100,000

07-Okt-18 SELA NATASHA 100,000

07-Okt-18 HUNDONO MASTANA - PERPULUHAN 4,200,000

07-Okt-18 REYNALDO GUNARSO 200,000

07-Okt-18 ANDY HAMAWI 50,000

07-Okt-18 WITOJO 1,000,000

07-Okt-18 MEILIANA DHARMA 1,000,000

07-Okt-18 NN2769 7,000,000

07-Okt-18 LIE KHANG CRB 2,000,000

07-Okt-18 ARDHANA SITOMPUL 2,000,000

07-Okt-18 IMELDA CAHYALI 300,000

07-Okt-18 RIDWAN HARRIS 200,000

07-Okt-18 EDI PURNOMO 2,500,000

07-Okt-18 SELVIANA GARANTA 100,000

07-Okt-18 RUDI 10,000,000

07-Okt-18 VIVI HERAWATI 50,000

07-Okt-18 BENNY FERDINAN 100,000

07-Okt-18 ADI WARNO CHANDRA 200,000

07-Okt-18 NO NAME - PERPANJANGAN GEREJA 1,000,000

08-Okt-18 NOVIANA 100,000

08-Okt-18 ARNOLD W G GAGHANA - UTK PEK TUHAN

1,000,000

08-Okt-18 EK - JEMAAT MAG - 11.00 WIB 10,000,000

08-Okt-18 BERTHA LINA SUSY - JEMAAT MAG - 11.00 WIB

150,000

08-Okt-18 MULIANA WIDJAJA 500,000

08-Okt-18 TALITA INDRIANI - SEKOLAH MINGGU ANAK

200,000

08-Okt-18 DAVID HERBIJAKTO W 2,000,000

08-Okt-18 YOLANDA SUWITLY 2,000,000

08-Okt-18 ROTULUS T PASARIBU 100,000

09-Okt-18 MARTHA GUNAWAN 300,000

09-Okt-18 M ENDANG SETYAWATI 200,000

09-Okt-18 AGUSTINUS S. 125,000

09-Okt-18 WINARNI SALIM 2,500,000

09-Okt-18 LEDIANA 500,000

09-Okt-18 BENNY FERDINAN 50,000

10-Okt-18 SETORAN TUNAI 10,000,000

10-Okt-18 AGUSTINUS S. 125,000

10-Okt-18 THEN LILY 300,000

10-Okt-18 LYDIA LINA SUBUR 500,000

11-Okt-18 PRELLY PATRISIA SE 1,252,000

11-Okt-18 TERANG KURNIA - CITICON 2,000,000

11-Okt-18 CHRISTOVER ADRIAN 500,000

11-Okt-18 DAVID HERBOWO 1,000,000

12-Okt-18 ANDREW STEVEN 5,000,000

12-Okt-18 AMEA INTAN SWANDYA 2,000,000

12-Okt-18 AGUSTINUS S. 125,000

13-Okt-18 YULIA SUSANA 2,000,000

13-Okt-18 JONATHAN SUDIBYO - persepuluhan 2,280,406

13-Okt-18 CINDY PEGGY L R - MISI 1,000,000

13-Okt-18 TAN VIVI HERAWATI 1,000,000

14-Okt-18 REYNALDO GUNARSO 200,000

14-Okt-18 NN 6,000,000

14-Okt-18 EDI HENDRO 1,000,000

14-Okt-18 ANTONIUS SOESANTO 1,000,000

14-Okt-18 KESHIA KOMALA 100,000

14-Okt-18 IMELDA CAHYALI 300,000

14-Okt-18 HATMEN 500,000

15

Page 16: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

I B A D A H P E N D A L A M A N A L K I TA B Pantai Indah Kapuk

TriTunggalRoh Kudus, Roh Allah, Roh Yesus dan Roh Kristus(Disertai Tanya Jawab)

Pdt. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

Rabu, 14 November 2018Pkl. 19.00 WIB

Taman Grisenda Blok E2 No. 23 Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara

Terbuka untuk umum - Untuk informasi: 0812 8807 0264

Pdm. Dr. Yohanes Parapat, S.E., M.Th.

Kamis, 15 November 2018Pkl. 19.00 WIB

Ruko Newton Timur No. 10 Jl. Scientia Square Utara(Depan Apartemen Scientia Residence - Gading Serpong)

Terbuka untuk umum - Untuk informasi: Djoni Soebhekty - 0811 1498 935

Mengasihi Sesama(Lukas 10:25-37)

I B A D A H P E N D A L A M A N A L K I TA B Serpong

(Disertai Tanya Jawab)

16

Page 17: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Dapatkan CD & DVD Terbaru

Solagracia Record

solagracia_rec

solagracia.rec

Jl. Ternate No. 17A, Jakarta 10150Telepon: 021 6386 0953Fax: 021 6386 0954www.solagraciarecord.net

CD Pendalaman Alkitab “Tanggung Jawab” Rp. 15.000,-

CD Khotbah “Pengenalan Akan Tuhan” Rp. 15.000,-

CD Khotbah “Meninggalkan Dunia” Rp.15.000,-

CD Khotbah “Mengenakan Hidup Tuhan Yesus” Rp.15.000,-

CD Kompilasi Keroncong “Di Keheningan” Rp. 35.000,-

CD RH Oktober Rp. 15.000,-

Ruko Newton Timur No. 10 Jl. Scientia Square Utara(Depan Apartemen Scientia Residence - Gading Serpong)

PENGUMPULAN BUKURehobot Ministry akan segera memiliki dan menjalankan operasional Sekolah Tinggi Teologi (STT).

Kami mengajak semua jemaat untuk turut serta dalam aksi pengumpulan buku yang bernuansa Akademik Teologi dan disiplin Ilmu lainnya untuk di tempatkan di perpustakaan. Buku dapat di kirimkan Senin-JumatPkl. 08.00 -17.00 ke Sekretariat Pusat Rehobot Ministry - Gading Kirana Blok A10 No. 1, Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Terima Kasih dan Tuhan Memberkati.

Untuk informasi: 021 4584 2381

17

Page 18: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

PERDATAM Pkl. 07.00 - 09.00

TAMAN HARAPAN BARU Pkl. 07.00 - 09.00 Pkl. 09.30 - 11.30 Pkl. 17.00 - 19.00

CITICON Pkl. 06.45 - 08.45 Pkl. 09.45 - 11.45 Pkl. 16.00 - 18.00

GAJAH MADA Pkl. 08.00 - 10.00 Pkl. 10.00 - 12.00

KELAPA GADING Pkl. 08.30 - 10.30

PLUIT Pkl. 09.30 - 11.30

MAL ARTHA GADING Pkl. 11.00 - 13.00 Pkl. 18.00 - 20.00

PANTAI INDAH KAPUK Pkl. 08.30 - 10.30

Untuk informasi lainnya dapat mengirimkan email ke [email protected]

Bagi Bapak/ Ibu yang membutuhkan pelayanan khusus untuk anak (Psikolog) dapat menghubungi hotline

Child Crisis Center di0812 600 2381 (SMS)

18

Page 19: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

PERDATAM

Pkl. 08.00 - 10.00

TAMAN HARAPAN BARU

Pkl. 12.30 - 14.30

CITICON

Pkl. 06.45 - 08.45

Pkl. 09.45 - 11.45

Pkl. 16.00 - 18.00

GAJAH MADA

Pkl. 08.00 - 10.00

KEBON JERUK

Pkl. 09.30 - 11.30

PLUIT

Pkl. 09.30 - 11.30

MAL ARTHA GADING

Pkl. 11.00 - 13.00

PANTAI INDAH KAPUK

Pkl. 11.00 - 13.00

PRAISE | WORSHIP | PRAY

19

Page 20: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

20

Page 21: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

j a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e lj a d w a l k o m s e l

jadwalko�elPERDATAM

DANIEL K. | 0838 9904 3405 Sabtu | 19.00 | PERDATAM

TAMAN HARAPAN BARU NAEL | 0812 8916 0747

Sabtu | 19.00 TAMAN HARAPAN BARU

GM KARTINI HERLINA | 0877 8853 7497

Rabu | 19.00 | KARTINI

GM KWITANG JIMMY | 0812 1087 8029 Rabu | 19.00 | KWITANG

GM MENTENG METHA | 0898 8004 401

Kamis | 19.00 | MENTENG

KELAPA GADING 1 (KG 1) SILVI | 0812 9402 3852

Rabu | 19.00 | BGV

KELAPA GADING 2 (KG 2) SILVI | 0812 9402 3852

Rabu | 19.00 | JL. MANDOLIN

KELAPA GADING 3 (KG 3) SILVI | 0812 9402 3852

Sabtu | 19.00 | MOI

KELAPA GADING 4 (KG 4) SILVI | 0812 9402 3852

Rabu | 19.00 | JL. BARONG

KELAPA GADING 5 (KG 5) SILVI | 0812 9402 3852

Rabu | 19.00 | BGV

KELAPA GADING 6 (KG 6) SILVI | 0812 9402 3852

Kamis | 19.00 | JL. MANDOLIN

KELAPA GADING 7 (KG 7) SILVI | 0812 9402 3852

Rabu | 18.00 | GADING NIAS RESIDENCE

GM GMT GRACE | 0857 1029 8182 Sabtu | 13.00 | GMT LT.16

KEBON JERUK DANIEL DAMAPOLIE | 0811

1632 645 Sabtu | 12.30 | KEBON JERUK

PLUIT LEO | 0818 999 047

Sabtu | 18.30 SHOWROOM NISSAN - DATSUN

PLUIT Lt.3

BSD STEVI | 0812 3343 3133

Kamis | 19.00 | GREENWICH PARK

PRAISE | WORSHIP | PRAY

follow us on instagram:

REHOBOTYOUTH

21

Page 22: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

[email protected]

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

Suara Khatulistiwa Jakarta

Suara Khatulistiwa Jakarta

021 440 7661

Suarakhatulistiwa

radio_sk_jkt Suara Khatulistiwa Jakarta

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

021 440 7661 Suara Khatulistiwa Jakarta

Suarakhatulistiwa Suara Khatulistiwa Jakarta

radio_sk_jkt Suara Khatulistiwa Jakarta

[email protected]

Dalam konser dan ibadah syukur kali ini, selain membawakan himne

yang telah di aransemen untuk paduan suara dan orchestra, Voice of

Joy akan membawakan Highlight dari oratorio ELIJAH karya Felix

Mendelssohn, satu oratorio yang terkenal dan sampai sekarang terus

dipentaskan di seluruh dunia. Dinamis, energik dengan tempo tinggi,

baik choir maupun orchestra, kisah hidup nabi ELIA yang di paparkan

dengan musik yang menggedor urat syaraf. Mari saksikan oratorio

yang disambut dengan sangat antusias, baik oleh penonton, maupun

pemain, ketika dipentas perdanakan tanggal 26 Agustus 1846 di

Birmingham Triennial Music Festival.

Perpaduan beragam alat musik dan paduan suara yang harmonis dan

indah akan membawa kita mengalami keagungan dan kebesaran

Tuhan, oleh sebab itu jangan lewatkan kesempatan ini! Daftarkan

kehadiran Anda melalui WA di 0813 1529 9399!

LordMost High!

KONSER KLASIK ROHANI, HIMNE DAN GOSPEL

KONDUKTORHomer & Safira

FIRMAN TUHANPdt. Dr. Erastus Sabdono

SELASA,

20 November 2018, Pukul 17.00 WIB

Graha Gepembri

Jl. Boulevard Barat Raya Blok XB/04

Kelapa Gading, Jakarta UtaraKeterangan lebih lanjut:

Tel/WA: 0813 1529 9399Email: [email protected]

FB: Voice Joy (Voice of Joy Jakarta)

UNDANGAN

GratisGratis

22

Page 23: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

[email protected]

Jl. Tipar Cakung No. 9, Jakarta Utara

Suara Khatulistiwa Jakarta

Suara Khatulistiwa Jakarta

021 440 7661

Suarakhatulistiwa

radio_sk_jkt Suara Khatulistiwa Jakarta

Dalam konser dan ibadah syukur kali ini, selain membawakan himne

yang telah di aransemen untuk paduan suara dan orchestra, Voice of

Joy akan membawakan Highlight dari oratorio ELIJAH karya Felix

Mendelssohn, satu oratorio yang terkenal dan sampai sekarang terus

dipentaskan di seluruh dunia. Dinamis, energik dengan tempo tinggi,

baik choir maupun orchestra, kisah hidup nabi ELIA yang di paparkan

dengan musik yang menggedor urat syaraf. Mari saksikan oratorio

yang disambut dengan sangat antusias, baik oleh penonton, maupun

pemain, ketika dipentas perdanakan tanggal 26 Agustus 1846 di

Birmingham Triennial Music Festival.

Perpaduan beragam alat musik dan paduan suara yang harmonis dan

indah akan membawa kita mengalami keagungan dan kebesaran

Tuhan, oleh sebab itu jangan lewatkan kesempatan ini! Daftarkan

kehadiran Anda melalui WA di 0813 1529 9399!

LordMost High!

KONSER KLASIK ROHANI, HIMNE DAN GOSPEL

KONDUKTORHomer & Safira

FIRMAN TUHANPdt. Dr. Erastus Sabdono

SELASA,

20 November 2018, Pukul 17.00 WIB

Graha Gepembri

Jl. Boulevard Barat Raya Blok XB/04

Kelapa Gading, Jakarta UtaraKeterangan lebih lanjut:

Tel/WA: 0813 1529 9399Email: [email protected]

FB: Voice Joy (Voice of Joy Jakarta)

UNDANGAN

GratisGratis

23

Page 24: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

PDT. DR. ERASTUS SABDONO

SABTU, 17 NOVEMBER 2018 Pkl. 08.30 – 13.00 WIBFunction Hall MAGMal Artha Gading Lt. 5

Tritunggal

24

Page 25: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

PENDAFTARAN:VIVIN 0812 9797 5883 | FIFI 0878 8866 5882*Pendaftaran di tempat dikenakan biaya Rp. 50.000 (pada saat seminar)

DEDIKASI UNTUK PELAYANAN TRUTHBCA 865 035 2221 a/n GSKI/Gereja Suara Kebenaran InjilUntuk informasi : 021 4584 2381 E-mail : [email protected]*Peserta seminar harus menggunakan kartu Truth Seminar

25

Page 26: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Tempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

PERDATAM - - -

TAMAN HARAPAN BARU

Usia IndahS E L A S A13 November 2018Pkl. 09.00

Pdt. Esther Natasaputra, M.Th.

PemudaS A B T U17 November 2018Pkl. 19.00

-

GAJAH MADA Suara KebenaranS E L A S A13 November 2018Pkl. 19.00

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Dewasa MudaK A M I S15 November 2018Pkl. 19.00

Pdt. Hasiholan Sihaloho, M.Th.

Usia IndahJ U M A T16 November 2018Pkl. 10.00

Pdt. Santo F. Wijaya, S.Kom, M.M., M.Th.

KELAPA GADING - - -

CITICON - - -

KEBON JERUK Usia Indah*S E L A S A13 November 2018 Pkl. 10.30

Pdt. Timotius Tan, M.Th.

Pendalaman Alkitab Serpong

K A M I S15 November 2018 Pkl. 19.00

Pdm. Dr. Yohanes Parapat, S.E., M.Th.

KaryawanJ U M A T16 November 2018 Pkl. 12.00

Pdm. Ir. Timotius Hadi Santoso, M.A.

PLUIT(LANTAI 2) - - -

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGU

26

Page 27: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

J A D W A L I B A D A H

PERTENGAHAN MINGGUTempat Nama Ibadah Hari/Tanggal Pembicara

MAL ARTHA GADING

Pendalaman Alkitab WASKI Gabungan

R A B U14 November 2018 Pkl. 18.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Pendalaman Alkitab

J U M A T16 November 2018Pkl. 18.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Doa MalamJ U M A T16 November 2018Pkl. 20.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

SeminarS A B T U17 November 2018Pkl. 08.30

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Rehobot Youth Comunity

S A B T U17 November 2018Pkl. 16.00

Pdt. Dr. Erastus Sabdono

PIK Pendalaman Alkitab

R A B U14 November 2018Pkl. 19.00

Pdt. Ir. Wignyo Tanto, M.M., M.Th.

*) Kunjungan ke Panti Jompo

27

Page 28: Warta Jemaat - rehobot.org · email: setpus@rehobot.org Warta Jemaat Sebagai makhluk ciptaan yang hidup di alam nyata dengan segala hukum dan tata tertibnya, Tuhan menghendaki kita

Tempat Alamat Waktu Pembicara

PERDATAM Jl. Pengadegan Utara Raya No. 29,

Pancoran, Jakarta Selatan

0 7 . 0 0 – 0 9 . 0 0 Pdm. Dr. Martina Novalina

TAMAN

HARAPAN BARU

Perumahan Taman Harapan Baru

Blok P2 No.17, Bekasi Barat

0 7 . 0 0 – 0 9 . 0 0 Pdt. Chandra Eka Jaya, B.Sc.

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdm. Joseph Syauta, M.Th.

1 7 . 0 0 – 1 9 . 0 0 Pdt. Frans Damapolie, B.B.A., M.M., M.Th.

CITICON Menara Citicon Lt. 22,

Jl. Letjen S. Parman Kav. 72

Slipi, Jakarta Barat

0 6 . 4 5 – 0 8 . 4 5 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

0 9 . 4 5 – 1 1 . 4 5 Pdt. Chandra Eka Jaya, B.Sc.

1 6 . 0 0 – 1 8 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

GAJAH MADA Gedung Gajah Mada Tower Lt. 15,

Jl. Gajah Mada No. 19-26,

Jakarta Pusat

0 8 . 0 0 – 1 0 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 0 . 0 0 – 1 2 . 0 0 Pdt. Santo F. Wijaya, S.Kom, M.M., M.Th.

1 5 . 3 0 – 1 7 . 3 0 Pdm. Henny Tanod, M.B.A., M.Th.

1 8 . 0 0 – 2 0 . 0 0 Pdt. Dr. Andreas Agus

KELAPA GADING Gading Kirana Blok A10 No. 1-2,

Kelapa Gading,

Jakarta Utara

0 8 . 3 0 – 1 0 . 3 0 Pdt. Dr. Rully Simorangkir, S.H.

1 3 . 0 0 – 1 5 . 0 0 Bimbingan Pranikah

PLUIT Showroom Nissan-

Datsun Pluit Lt. 3,

Jl. Pluit Selatan Raya No. 8A,

Jakarta Utara

0 9 . 3 0 – 1 1 . 3 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

MAG Mal Artha Gading Lt. 5,

Jl. Artha Gading Selatan No. 1,

Kelapa Gading, Jakarta Utara

1 1 . 0 0 – 1 3 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

1 8 . 0 0 – 2 0 . 0 0 Pdt. Dr. Erastus Sabdono

PANTAI

INDAH KAPUK

Taman Grisenda Blok E2 No. 23,

Pantai Indah Kapuk,

Jakarta Utara

0 8 . 3 0 – 1 0 . 3 0 Pdt. Irwan Tjokrosaputra, S.Kom., M.Th.

J A D W A L I B A D A H R A Y A

MINGGU, 18 November 2018

Terbuka untuk umum. Untuk informasi: 021 4584 2381 (Hunting)