Top Banner
www.gkjsamironobaru.org Alamat : Kepuh GK III/905 Yogyakarta 55222 Kantor Telp/ Fax : (0274) 562477 Telp/Fax Pastori (0274) 585704 Konseling dengan Pdt. Apy Heny Hartiningsih dipersilakan menghubungi Hp 081804111536 untuk mengatur jadwal. REKENING : OP BNI Laksda Adisucipto Rek : 95087276 PG BCA Rek : 0373010470 PG BNI Rek : 0096163350 Jam 18.00 : Bhs.Indonesia (Kidung Jemaat) Khusus Minggu Terakhir Ibadah Kreatif Jam 09.00 : Bhs. Jawa (KPK-BMGJ) Jam 07.00 : Bhs. Indonesia (Mazmur, Rohani, Kidung Pujian) EDISI : 19 JULI 2015 MISI 2015 Mengembangkan Pemimpin Yang Dijiwai Identitas Terbuka, Dinamis, Otentik Dengan Berwawasan Adil Dan Damai SUB TEMA : Aku Cinta Gerejaku KEBAKTIAN MINGGU : MINGGU BIASA XVI (HIJAU) PENDIDIKAN ITU MEMBEBASKAN Yeremia 23 : 1-6; Mazmur 23; Efesus 2 : 11-22; Markus 6 : 30-34, 53-56 Pendidikan adalah pembebasan dari belenggu kemiskinan, penindasan dan kebodohan sehingga manusia menjadi manusia yang seutuhnya. Manusia yang bebas merdeka, merdeka dalam berpikir, bersuara dan bertindak. Ini dikarenakan pendidikan adalah upaya pengenalan diri mengenal potensi diri, jalan hidup dan tujuan hidup untuk melayani dan mengabdikan diri bagi kehidupan. Berkenaan dengan pendidikan yang membebaskan, kita bisa belajar banyak dari Tuhan Yesus. Ia membekali para muridNya dengan ‘roh yang membebaskan’, sehingga para murid melakukan karya dan membebaskan banyak orang yang tertindas. Kemerdekaan berpendapat, dan keberanian menyuarakan isi hati inilah wujud dari ‘pendidikan yang membebaskan’. Yesus mendidik murid-murid-Nya dengan cara yang khusus, memberikan kepercayaan penuh para murid untuk berkarya. Apa yang dilakukan oleh Yesus, menyatakan bahwa seorang pendidik itu tidak lain seorang gembala. Bukan gembala yang berkarya karena upah, fasilitas dan kedudukannya, melainkan karena ‘panggilan hati’, sehingga fokusnya bukan dirinya sendiri melainkan muridnya. Memang sudah waktunya, arah pendidikan harus pada siswa, bukan pada guru. Hal yang senada juga dikatakan oleh Daud dalam Mazmur 23. Daud menyadari bahwa hubungannya dengan Tuhan bukanlah sebuah hubungan simbiosis mutualisme, sebuah hubungan saling menguntungkan antara dua belah pihak. Hubungan Daud dengan Tuhan jauh melebihi kebutuhan- kebutuhan di dalam diri Daud sendiri dan itulah yang disebut dengan intimacy (keintiman). Hal inilah yang juga seharusnya ada dalam diri seorang guru, seorang pendidik dan seorang gembala, bukan ‘karena diuntungkan’, melainkan ‘hubungan hati, kelekatan akan karya dan tujuan’ bagi siswa atau jemaat yang telah dipercayakan oleh Tuhan. Jika hal ini bisa dilakukan, kita akan yakin bisa mewujudkan seperti apa yang dikatakan oleh Rasul Paulus dalam bacaan Efesus 2. Yaitu, tidak ada lagi tembok pemisah, tidak ada lagi perseteruan dan yang ada hanya perdamaian dan kesetaraan. Tentu hal inilah yang dirindukan oleh setiap manusia. Amin.
8

Warta Jemaat 19 Juli 2015

Aug 17, 2015

Download

Documents

Warta Jemaat GKJ Samironobaru 19 Juli 2015
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

www.gkjsamironobaru.org Alamat : Kepuh GK III/905 Yogyakarta 55222 Kantor Telp/ Fax : (0274) 562477 Telp/Fax Pastori(0274) 585704 Konseling denganPdt. Apy Heny Hartiningsih dipersilakan menghubungi Hp 081804111536 untuk mengatur jadwal. REKENING : OP BNI Laksda Adisucipto Rek : 95087276 PG BCA Rek : 0373010470 PG BNI Rek : 0096163350 Jam 18.00 : Bhs.Indonesia (Kidung J emaat) Khusus Minggu Terakhir Ibadah Kreatif Jam 09.00 : Bhs. Jawa (KPK-BMGJ ) Jam 07.00 : Bhs. Indonesia (Mazmur, Rohani, Kidung Pujian) EDISI : 19 JULI 2015 MISI 2015 Mengembangkan Pemimpin Yang Dijiwai Identitas Terbuka, Dinamis, Otentik Dengan Berwawasan Adil Dan Damai SUB TEMA : Aku Cinta Gerejaku KEBAKTIAN MINGGU : MINGGU BIASA XVI (HIJAU) PENDIDIKAN ITU MEMBEBASKAN Yeremia 23 : 1-6; Mazmur 23;Efesus 2 : 11-22;Markus 6 : 30-34, 53-56 Pendidikanadalahpembebasandaribelenggukemiskinan,penindasandan kebodohan sehingga manusia menjadi manusia yang seutuhnya. Manusia yang bebasmerdeka,merdekadalamberpikir,bersuaradanbertindak.Ini dikarenakanpendidikanadalahupayapengenalandirimengenalpotensidiri, jalanhidupdantujuanhidupuntukmelayanidanmengabdikandiribagi kehidupan.Berkenaandenganpendidikanyangmembebaskan,kitabisa belajarbanyakdariTuhanYesus.IamembekaliparamuridNyadenganroh yang membebaskan, sehingga para murid melakukan karya dan membebaskan banyak orang yang tertindas.Kemerdekaanberpendapat,dankeberanianmenyuarakanisihatiinilah wujud dari pendidikan yang membebaskan. Yesus mendidik murid-murid-Nya dengancarayangkhusus,memberikankepercayaanpenuhparamuriduntuk berkarya. Apa yang dilakukan oleh Yesus, menyatakan bahwa seorang pendidik itutidaklainseoranggembala.Bukangembalayangberkaryakarenaupah, fasilitasdankedudukannya,melainkankarenapanggilanhati,sehingga fokusnya bukan dirinya sendiri melainkan muridnya. Memang sudah waktunya, arah pendidikan harus pada siswa, bukan pada guru.HalyangsenadajugadikatakanolehDauddalamMazmur23.Daud menyadaribahwahubungannyadenganTuhanbukanlahsebuahhubungan simbiosismutualisme,sebuahhubungansalingmenguntungkanantaradua belahpihak.HubunganDauddenganTuhanjauhmelebihikebutuhan-kebutuhan di dalam diri Daud sendiri dan itulah yang disebut dengan intimacy (keintiman).Halinilahyangjugaseharusnyaadadalamdiriseorangguru, seorangpendidikdanseoranggembala,bukankarenadiuntungkan, melainkanhubunganhati,kelekatanakankaryadantujuanbagisiswaatau jemaat yang telah dipercayakan oleh Tuhan.Jika hal ini bisa dilakukan, kita akan yakin bisa mewujudkan seperti apa yang dikatakanolehRasulPaulusdalambacaanEfesus2.Yaitu,tidakadalagi tembokpemisah,tidakadalagiperseteruandanyangadahanyaperdamaian dan kesetaraan. Tentu hal inilah yang dirindukan oleh setiap manusia. Amin. WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 PENGKHOTBAH KEBAKTIANMINGGU, 19 JULI 2015 LAGU KEBAKTIAN MINGGU, 19 JULI 2015 RENOVASI RUANG IBADAH KEMAJELISAN Sugeng Rawuh MajelisGKJSamironobarumengucapkanselamat datangdanselamatberibadahkepadaseluruh wargagereja,wargatitipansertawargatamu. Tuhan memberkati kita semua. Para warga yang menginginkan pelayanan khusus dapatmenghubungimajeliswilayahmasing-masingataukantorgerejapadasetiapjamkerja.Senin-Jumat: Pk. 08.00 14.00 Sabtu: Pk. 08.00 12.00 IBADAHPENGKHOTBAH 07.00Pdt. Apy Heny Hartiningsih 09.00Pdt. Imam Sukardja 18.00 Pdt. Seno Adhi Nugroho (GKJ Gondokusuman) 07.0009.0018.00 KP 13 : 1-2 KP 65 : 1-2 KP 30 : 1,3 ROH 132 : 1-2 ROH 187 : 1,3 KPK 34 : 1-2 KPK 50 : 1-2 KPK 172 : 1-2 KPK 178 : 1-3 KPK 93 : 1-2 KJ 383 : 1-2 KJ 33 : 1-3 KJ 33 : 4-6 KJ 450 : 1-3 KJ 260 : 1-3 Diberitahukankepadasegenapwargabahwa padaakhirtahun2015iniadabeberapaanggota majelis yang lereh, yaitu : Penatua : 1.Pnt. Dodok Indriyatno 2.Pnt. Imanuel Andy Sulistyo 3.Pnt. Sri Murni Mustika Djati 4.Pnt. Untung Suripno Diaken : 1.Dkn. Kusumamiyanti 2.Dkn. Sasono Irianto 3.Dkn. Sukendar 4.Dkn. Yohanes Budi Harsono 5.Dkn. Watono Suyatin Berkaitandenganhaltersebut,perludisiapkan bakalcalonanggotamajelisyangbaru.Majelis memohon kepada segenap warga serta pengurus wilayahuntukberpartisipasidengancara memberi masukan dan mengusulkannama-nama wargagerejadewasayangdipandanglayak menjadibakalcalonmajelis.Atasdukungandan peransertaseluruhwargajemaatdiucapkan terima kasih. Diberitahukankepadasegenapwargabahwa panitiarenovasiruangibadahsedangmelakukan pekerjaan pemasangan lantai di ruang ibadah GKJ Samironobaru.UntukituMajelismemohonmaaf kepadasegenapwarga,apabilamenimbulkan rasakurangnyamandalamberibadah.Semoga pekerjaaninidapatcepatterselesaikan.Mohon perhatian dan dukungan segenap warga. WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 JEMAAT TUMBUH BERSAMA (JTB)PELAYANAN SIDI PERJAMUAN KUDUS LIBUR BERSAMA MajelisGKJSamironobaruakanmengadakan kegiatanJemaatTumbuhBersama.Kegiatanini bertujuanjemaatsecarakolektif(bersama-sama) memilikipengetahuandansemangatyangsama dalamberpelayanandanberjemaatdiGKJ Samironobaru.Jadwalkegiatantersebutadalah sebagai berikut : 31 Juli 2015 Pk. 18.00 MetodeTemaPembicara Ibadah Interaktif Siapakah Aku? Pdt. Handi Hadiwitanto 28 Agustus 2015 Pk. 17.00 MetodeTemaPembicara SarasehanApa Itu GKJ? Pdt. Yahya Tirta Prewita 25 September 2015 Pk. 17.00 MetodeTemaPembicara Sarasehan Berbagai Aliran Dalam Kekristenan Pdt. Djoko Prasetyo 30 Oktober 2015 Pk. 18.00 MetodeTemaPembicara Ibadah Interaktif Pelayanan Pdt. Daniel K. Listijabudi 27 November 2015 Pk. 18.00 MetodeTemaPembicara Ibadah Interaktif Persembahanku Perpuluhan Pdt. Addi Soselia Patriabara Untukitumajelismengundangsegenapwarga dapathadirdalamkegiatantersebut,agardalam kehidupanberjemaatkitasenantiasatumbuh bersama dalam Kristus. Diberitahukankepadawargajemaatbahwapada KebaktianMinggu2Agustus2015pukul07.00 akan dilaksanakan Pelayanan Sidi bagi Sdr. Hanry Suryapambagya,putradariBp.SarosoWindu saputrodanIbuRiaAndaDewi(Wilayah5). Mohon dukungan doa segenap warga. Diwartakan kepada segenap warga gereja, bahwa SakramenPerjamuandiGKJSamironobaruakan dilayanipadaKebaktianMinggu,9Agustus2015 dalam setiap jam kebaktian (07.00; 09.00; 18.00). Sehubungan dengan hal tersebut maka : 1.Wargagerejadewasayangsudahberhak mengikutiSakramenPerjamuandimohon mempersiapkan diri. 2.Bagiyangpindahalamatdomisili,dimohon memberitahukankepindahannyakepada Majeliswilayahnyaataukantorgerejaguna memperlancar jalannya perkunjungan. 3.Bagiwargagerejayangbelumterlayani persiapannyadanparawargatamuyang inginmengikutiPerjamuanKudus,Majelis menyediakanwaktukhususuntukpersiapan PerjamuanKuduspadatanggal2Agustus 2015 setelah kebaktian pukul 07.00 dan 09.00 WIB bertempat di Gedung Serbaguna. Mohon perhatian segenap warga gereja. DalamrangkaliburharibesarIdulFitri,kantor gereja GKJ Samironobaru akan libur mulai tanggal 20-21 Juli 2015. Apabila ada warga yang memiliki keperluan dimohon untuk menyesuaikan. WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 PERSEMBAHAN KEBAKTIANMINGGU 12 JULI 2015 USULAN BAKAL CALON MAJELIS LOWONGAN KERJA SEMINAR KEKRISTENAN PERSEMBAHAN KEMANUSIAAN PERSEKUTUAN DOA RENOVASI Dalamrangkaprosespenjaringanbakalcalon MajelisGKJSamironobaruperiode2016-2018, makaMajelismemohonperanaktifsegenap wargauntukmengusulkannama-namawarga dewasayangdipandanglayakdanmampu sebagai anggota majelis.Usulan-usulantersebutdapatdisampaikan melaluiformulirusulanbakalcalonanggota majelisyangdapatdiambildipintumasukruang ibadah.Mohonperhatian,dukungansertaperan aktif segenap warga. YayasanBOPKRIYogyakartamembutuhkan pegawai baru dengan posisi sebagai berikut : Staff Kantor Yayasan Kepala Sekolah TK Guru Pendidikan Agama Kristen SD Apabilaadawargayanginginmengajukan lamaranpadaposisitersebut,syarat-syaratdan informasiselengkapnyadapatdilihatpadapapan pengumuman gereja. DalamrangkaHUTKe-26,MajalahBahanaakan mengadakan seminar dengan tema Menemukan Kekristenan Yang Hilang yangakan dilaksanakan padahariKamis,30Juli2015Pk.08.30di Auditorium UKDW.Bagiwargayanginginmengikutiseminar,dapat mendaftarkandiripadapanitiaseminar(Ratna) 081578060787/0274561881ext.200.Acaraini gratisdanpendaftaranpesertapalinglambat tanggal 23 Juli 2015. Diberitahukankepadasegenapwargabahwa padaKebaktian Minggu,26Juli2015padasetiap jamkebaktian(Pk.07.00,Pk.09.00danPk.18.00) parawargajemaatdiberikesempatanuntuk memberikanpersembahansecarakhususpada kotakyangtelahdisediakanyangakan dialokasikanpadaPosKemanusiaan.Mohon perhatian dan dukungan warga jemaat. PersekutuanDoakhususuntukprosesrenovasi ruangibadahakandilaksanakanpadahariSenin, 27Juli2015Pk.17.00-18.00diGedungSerba Guna.Mohondukungandankehadiransegenap warga. 1.Kantong Mingguan 2.Kantong Pemb. Gereja 3.Kartu Persb. Bulanan 4.Kartu Persembahan PG 5.Persb. Perpuluhan 6.Persb. Ucap Syukur 7.Persb. Pelayanan 8.Persb. Ibadah Rmj-Pmda 9.Persb. Trans. Pendidikan 10.Persb Istimewa PG Rp2.198.500,- Rp1.866.800,- Rp3.170.000,- Rp3.645.000,- Rp 575.000,- Rp 600.000,- Rp 453.000,- Rp 90.000,- Rp 300.000,- Rp4.000.000,- JUMLAHRp 16.898.300,- Rincian Persembahan Istimewa: Perpuluhan:Rp 475.000; Rp 100.000 Ucap Syukur :Rp 100.000; Rp 500.000 Pelayanan:Rp 333.000; Rp 120.000 Istimewa PG :Rp 400.000;Rp 3.000.000 (Persb. KWD Wilayah 1-9); Rp 600.000 (Persb. PD Wilayah 2) WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 PERSEMBAHAN RENOVASI DAN PEMBANGUNAN GEREJA INFORMASI KARTU BULANAN & KARTU PEMBANGUNAN GEREJA KEBAKTIAN MINGGU 12 JULI 2015 POSISI KEUANGAN PEMB. GEREJA2014 Saldo. Kas/bank Rek. PG per 3 Okt 2014 Penerimaan 5 Okt 14s.d. 10 Juli 2015 Penerimaan tgl 12 Juli s.d. 16 Juli 2015 Rp.593.000.440 Rp.305.126.424 Rp.9.511.800 Total Penerimaans.d. 16 Juli 2015 Rp. 907.638.664 Pengeluaran. 2 Nov14 s.d. 16 Juli 2015 (Rp. 506.063.923) *)Saldo kas/bank PG per 16 Juli 2015 Rp.401.574.740 Catatan dan perincian Saldo *):a.Rekening PG-BNI Rp. 244.686.804 b.Rekening PG-Kop. Kusuma Rp. 7.023.728 c.Rekening PG-BCA Rp. 141.095.931 d.Rekening PG-BPDRp. 100.000 e.KasRp.8.668.277 Dana PG Tahap IIIRp. 401.574.740 WilNoBulananUtk. BulP.G.Utk. Bul 1 100,000Jul'15 12150,000 Jul-Agt'15 150,000 Jul-Agt'15 15850,000 Agt-Sep'15 100,000 Agt-Sep'15 21340,000 Jun-Jul'15 60,000 Jun-Jul'15 22050,000Jul'1550,000Jul'15 23815,000Jul'1585,000Jul'15 29340,000 Jun-Jul'15 60,000 Jun-Jul'15 WilNoBulananUtk. BulP.G.Utk. Bul 339100,000Jul'1515,000Jul'15 447100,000Jul'15100,000Jul'15 412425,000Jul'1525,000Jul'15 52150,000 Mei-Jul'15 300,000 Mei-Jul'15 58100,000 Jun-Jul'15 100,000 Jun-Jul'15 51760,000 Jul-Sep'15

521450,000 Mei-Jul'15 600,000 Mei-Jul'15 53320,000Jul'1520,000Jul'15 53850,000Jul'1550,000Jul'15 57125,000Jul'1525,000Jul'15 57225,000Jul'1525,000Jul'15 62300,000 Jun-Agt'15 300,000 Jun-Agt'15 61950,000Jul'15150,000Jul'15 62050,000 Feb-Mar 50,000 Feb-Mar 65320,000Jul'15100,000Jul'15 656150,000 Jun-Agt'15 300,000 Jun-Agt'15 65750,000Jul'1550,000Jul'15 74925,000Jul'1575,000Jul'15 87250,000 Jan-Jul'15 250,000 Jan-Jul'15 811130,000Jul'1570,000Jul'15 82650,000Jul'1550,000Jul'15 82850,000Jun'1550,000Jun'15 840170,000Jul'1550,000Jul'15 85410,000Jul'1510,000Jul'15 9225,000Jun'1525,000Jun'15 91170,000Jul'1580,000Jul'15 920120,000 Feb-Jul'15 120,000 Feb-Jul'15 940100,000Jul'15150,000Jul'15 TOTAL3.170.000TOTAL3.645.000 WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 MOHON DUKUNGAN DOA JUMLAH KEHADIRAN JEMAAT DALAM KEBAKTIAN MINGGU 12 JULI 2015 WaktuPriaWanitaJumlah 07.0081129210 09.00322759 18.00474390 Jumlah160199359 Bagi saudara-saudara yang lanjut usia : Ibu Rubinem (wil 1) Bp.Wilson Binsat (wil 3) Ibu Sri Rahajeng (wil 8) Ibu Sukinem Hadi Sukendro (wil 8) Bagi saudara-saudara yang sakit : Ibu Sonto Widjoyo (wil 1) Ibu Djumilah Sawabi (wil 1) Ibu Yoso Wartomo (wil 1) Sdri. Sukanthi (wil 1) Ibu Ismartuti (wil 1) Ibu Sukati (wil 1) Bp. Dwiyanto (wil 2) Ibu Suyami (wil 2) Bp. Tiyo Atmojo (wil 3) Ibu Pawirodiharjo (wil 3) Bp. Sarimin (wil 4) Bp. Sukadi (wil 7) Ibu Sri Wahyuni Soenardi (wil 8) Ibu Diah Hertien Sutomo (wil 9) KEGIATAN DALAM SEPEKAN Hari, TglJamNama Kegiatan Senin, 20 Juli 15 17.00Latihan Karawitan 18.00Latihan PS Labora 18.00Latihan PS Rmj-Pemuda 19.30Latihan PS Sambar Selasa, 21 Juli 15 17.00PA Ibu-ibu Kepuh Selatan Rabu, 22 Juli 15 17.00Latihan PS Sabat 18.00PA Krangmalang-Kuningan 19.00Latihan Macapat 19.00 PA dan Persiapan Sekolah Minggu 19.30Latihan PS Sambar Kamis, 23 Juli 15 17.00PA Ibu-ibu Samirono 18.00PA Pemuda 18.00Persiapan Ibadah Pk.07.00 Jumat, 24 Juli 15 06.30Senam Adiyuswa 16.30Latihan PS Adiyuswa 18.00Persiapan Ibadah Pk.09.00 19.30PA Bapak-Bapak Wilayah 2 Sabtu, 25 Juli 15 07.00Persekutuan Doa Pagi 17.00Latihan PS Anak 17.00 Jadwal Tugas Kerjabakti Wilayah 4 17.30Persiapan Ibadah Pk.18.00 Minggu, 26 Juli 15 07.00Kebaktian Minggu08.30Pelayanan Kesehatan 09.00Kebaktian Minggu 18.00Kebaktian Kreatif WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 PENGKHOTBAH PADA KEBAKTIAN MINGGU 26 JULI 2015 IMAM PADA KEBAKTIAN MINGGU 26 JULI 2015 PARA PETUGAS DAN LAGU-LAGU KEBAKTIAN MINGGU 26 JULI 2015 BACAAN MINGGU INI Senin, 20 Juli 15 Keluaran 14 : 5-18; Keluaran 15 : 1-6; Matius 12 : 38-42 Selasa, 21 Juli 15 Keluaran 14 : 21 - 15 : 1; Keluaran 15 : 8-17; Matius 12 : 46-50 Rabu, 22 Juli 15 Keluaran 16 : 1-5, 9-15; Mazmur 78 : 18-28; Matius 13 : 1-9 Kamis,23 Juli 15 Keluaran19:1-2,9-11,16-20; Daniel 3 : 22-26; Matius 13 : 10-17 Jumat, 24 Juli 15 Keluaran 20 : 1-17; Mazmur 19 : 8-11; Matius 13 : 18-23 Sabtu, 25 Juli 15 Keluaran 24 : 3-8; Mazmur 50 : 1-15; Matius 13 : 24-30 Minggu, 26 Juli 15 JANGAN TAKUT PADA TANTANGAN Bacaan: 2 Raja-raja 4 : 42-44 Mazmur 145 10-18 Efesus 3 : 14-21 Yohanes 6 : 1-21 IBADAHPENGKHOTBAH 07.00Pdt. Apy Heny Hartiningsih 09.00Pdt. Apy Heny Hartiningsih 18.00 Pdt. Agus Prasetyo (GKJ Bambu Tegalrejo) IBADAHIMAM 07.00Pnt. Elisabeth Lestari 09.00Pnt. Siti Rudiati Soetanto 18.00Pnt. Untung Suripno JAMORGANISPPJ 07.00Komisi IbadahKomisi Ibadah 09.00Komisi IbadahKomisi Ibadah 18.00Tim Musik Remaja- JAMPendamping PPJ 07.00Komisi Ibadah 09.00Komisi Ibadah 18.00Tim Musik Remaja 07.0009.0018.00 ROH 3 : 1-3 ROH 138 : 1-2 ROH 153 : 1-2 ROH 16 : 1-3 ROH 173 : 1-3 KPK 13 : 1-2 KPK 133 : 1-2 KPK 71 : 1,3 KPK 121 : 1-3 KPK 171 : 1-3 Liturgi Kebaktian Kreatif MULTIMEDIA 07.0009.0018.00 Bbe & Tyas Totok Cici & Tian WARTAJEMAATGKJSAMIRONOBARU19JULI2015 LANJUTAN POKOK-POKOK AJARAN GKJ SELAMAT ULANG TAHUN Bagi Warga Jemaat19 Juli 2015 25 Juli 2015 TglNamaWil 19-JulWagimin Hadi Wiyono9 20-JulSandhy Perdanika Putri8 21-JulYuliani8 22-JulHangga Kristantyo8 23-JulBenyamin Sampebua4 23-JulDarwati Purwandani8 23-JulAkwila Yoga Ery Kusuma4 24-JulWisnu Widya Asmara6 24-JulHizkiandito Adiwijaya8 *mohonmaafapabilaadawargayangberulangtahuntetapibelum tercantum, dimohon untuk melaporkan ke kantor gereja. IBADAH SEBAGAI SARANAPEMELIHARAAN IMAN 117. Pert:Apa sebenarnya ibadah jemaat itu? Jwb:Ibadahjemaatadalahcaraorang-orang percayabersama-samamengungkapkan danmenghayatihubungandenganAllah, berdasarkanpenyelamatanyangtelah mereka alami. 118. Pert:Sebagaisaranapemeliharaaniman, ibadahjemaatmengandungunsur-unsur dasar apa? Jwb:Yangterjadididalamibadahjemaat adalahpertemuandialogisantarajemaat danAllah.Olehkarenaituunsur-unsur dasarnya ialah :1.Daripihakjemaat:doa,pujian, pengakuandosadanpermohonan ampun,persembahanserta pengakuan iman. 2.DaripihakAllah:hukumTuhan, pengampuan dosa, firman dan berkat. 119. Pert:Darisemuaunsurdasaribadahjemaat, unsurdasarmanakahyangpaling penting? Jwb:Semua unsur sama pentingnya.Dengansegalacederamanusiawinya, Allahberkenanmenerimanyaserta memakainyasebagaisaranauntuk pertemuandialogisantaradiri-Nyadan manusiadandengandemikiansungguh-sungguh mendatangkan berkat. Demi kebaikan dan kelancaran Kebaktian Minggu, jemaat dimohon :