Top Banner
OLEH : Airly agung Triutami Berlian Virgiyani Lamani Hanafikha Kurniawati Heliana Argenita Rizka Ramdhania Tassa Annisa CARA PEMASANGAN MODEM
12

Tugas power point tik

Jun 21, 2015

Download

Technology

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Tugas power point tik

OLEH : Airly agung Triutami

Berlian Virgiyani Lamani Hanafikha Kurniawati

Heliana ArgenitaRizka Ramdhania

Tassa Annisa

CARA PEMASANGAN MODEM

Page 2: Tugas power point tik

MODEM BERASAL DARI SINGKATAN MODULATOR DEMODULATOR. MODULATOR MERUPAKAN BAGIAN YANG

MENGUBAH SINYAL INFORMASI KEDALAM SINYAL PEMBAWA (CARRIER) DAN SIAP UNTUK DIKIRIMKAN, SEDANGKAN DEMODULATOR ADALAH BAGIAN YANG MEMISAHKAN SINYAL INFORMASI (YANG BERISI DATA ATAU PESAN) DARI SINYAL PEMBAWA YANG DITERIMA

SEHINGGA INFORMASI TERSEBUT DAPAT DITERIMA DENGAN BAIK. MODEM MERUPAKAN PENGGABUNGAN

KEDUA-DUANYA, ARTINYA MODEM ADALAH ALAT KOMUNIKASI DUA ARAH

PENGERTIAN MODEM

Page 3: Tugas power point tik

Berdasarkan fisiknya modem dibagi menjadi 2 macam :

1. Modem internal: Modem yang berada di dalam CPU, modem internal biasanya berupa modem card. Modem ini terpasang langsung dan berada secara di dalam komputer.

2. Modem eksternal : Modem yang berada di luar CPU, modem eksternal berupa kotak kecil yg dapat dihubungkan langsung pada komputer atau pun laptop pada slot USB, modem eksternal mempunyai kecepatan luar biasa di bandingkan dengan modem internal.

Page 4: Tugas power point tik

Cara pemasangan modem internal :

Memasang modem internal dapat menjadi sangat mudah atau menjadi

mimpi buruk yang sangat menakutkan. Modem internal merupakan kartu internal yang

dipasang di dalam komputer, maka pemasangannya lebih sulit daripada

modem eksternal.

1.Matikan komputer, cabut kabel power-supply nya, dan buka casing

komputernya.

2.Sekarang pilih slot kosong untuk modem tersebut

3.Lepaskan besi penutup slot yang ada di belakang komputer. Jika menggunakan baut gunakan obeng yang sesuai dan simpan

baut tersebut.

4.Keluarkan modem dari dalam bungkusannya dengan hati-hati. Pasangkan modem ke dalam slot yang tersedia serta pastikan telah

terpasang dengan baik.

Page 5: Tugas power point tik

5. Pada bagian belakang modem terdapat plat besi yang menutupilubang yang pada langkah ke 3 kita buka, kecangkan dengan baut yang tersisa.

6. Sekarang sambungkan kabel telepon kalian ke modem, dari terminal telepon ke “line” pada modem, lalu jika ingin kalian dapat menghubungkan ke

telepon melalui konektor yang ada di sebelahnya yang bertuliskan “phone”.

7. Lalu sambungkan kembali semua kabel pada komputer dan nyalakan komputer. Mungkin lebih baiknya untuk sementara biarkan saja dulu casing komputer tetap terbuka sampai kalian berhasil menjalankan modem dengan

baik, sebab kemungkinan kita harus melepas kembali modem tersebut.

8. Komputer seharusnya melakukan boot secara normal, jika menggunakan Windows 9x dan modem kalian mendukung fasilitas plug-n-play semestinya

komputer dapat menemukan modem baru yang terpasang pada saat permulaan Windows mulai dan meminta drivers. Bila modem tidak terdeteksi

secara otomatis, coba lakukan setting modem kalian secara manual untuk menggunakan COM Port dan IRQ yang tidak terpakai. Setelah Windows dapat

mengenali modem kalian, lalu ikuti perintah yang ada di layar monitor dan install driver beserta softwarenya.

Page 6: Tugas power point tik

Cara pemasangan modem eksternal :

Untuk memasang modem eksternal cenderung lebih mudah. Kalian tidak harus repot-repot membuka casing

komputer. Yang dibutuhkan hanya obeng minus dan kabel modem. Pada saat

membeli modem mungkin tidak termasuk kabel modem di dalamnya jadi kita harus mempersiapkan sendiri kabel modem yang sesuai dengan jenis COM

Port yang ada di komputer.

1. Matikan komputer kalian. Pasangkan kabel modem tersebut ke modem dan kepala satunya

lagi ke COM Port yang umumnya terletak di belakang komputer dan pastikan bahwa kabel

tersebut telah terpasang dengan baik dan kencangkan bautnya yang terletak di samping-

samping konektor kabel modem tersebut dengan obeng.

2. Lalu sambungkan modem ke sambungan telepon kalian dengan menggunakan kabel telepon yang

telah dipasangkan RJ-11 ke konektor yang bertuliskan “line” yang tertera di modem. Jika ingin menggunakan telepon juga maka sambungkan pula

konektor pada modem yang bertuliskan “phone” ke telepon kalian dengan menggunakan kabel

telepon yang sejenis.

Page 7: Tugas power point tik

KONFIGURASI MODEM INTERNAL :

Untuk membuat modem internal beroperasi dengan baik mungkin akan menjadi mimpi buruk, karena konflik yang ditimbulkan oleh sebab penggunaan COM Port dan IRQ yang sama dengan peralatan yang lain. Modem tidak dapat membagi penggunaan COM Port dan IRQ dengan peralatan lain. Untuk merubah setting dari modem, kita membutuhkan manual/buku panduan yang biasanya diberikan bersama dengan dengan modem pada saat pembelian. Kebanyakan dari modem memiliki jumper atau DIP Switches untuk merubah konfigurasi dari modem. Untuk modem yang lebih baru sudah mendukung fasilitas Plug-n-Play yang dapat menyesuaikan sendiri konfigurasi yang cocok, tapi masih ada kemungkinan tidak berhasil maka harus di setting secara manual

Page 8: Tugas power point tik

Cara pemasangan modem eksternal :Untuk memasang modem eksternal cenderung lebih mudah. Kalian tidak

harus repot-repot membuka casing komputer. Yang dibutuhkan hanya obeng minus dan kabel modem. Pada saat membeli modem mungkin tidak termasuk kabel modem di dalamnya jadi kita harus mempersiapkan sendiri

kabel modem yang sesuai dengan jenis COM Port yang ada di komputer.

1.Matikan komputer kalian. Pasangkan kabel modem tersebut ke modem dan kepala satunya lagi ke COM Port yang umumnya terletak di belakang komputer dan pastikan bahwa kabel tersebut telah terpasang dengan baik dan kencangkan bautnya yang terletak di samping-samping konektor kabel modem tersebut dengan obeng.2.Lalu sambungkan modem ke sambungan telepon kalian dengan menggunakan kabel telepon yang telah dipasangkan RJ-11 ke konektor yang bertuliskan “line” yang tertera di modem. Jika ingin menggunakan telepon juga maka sambungkan pula konektor pada modem yang bertuliskan “phone” ke telepon kalian dengan menggunakan kabel telepon yang sejenis.

Page 9: Tugas power point tik

SELANJUTNYA . . . . . .

3.) Setelah itu jangan lupa pasangkan konektor adaptor ke modem, lalu sambungkan adaptor ke steker listrik.

4.)Sekarang nyalakan komputer dan modem kalian, apabila lampu modem berkerja/berkedip maka kita siap untuk menginstall softwarenya. Jika tidak bekerja, coba periksa kembali semua sambungan. Jika telah terpasang dengan baik, kemungkinan terjadi kerusakan pada modem atau kabelnya.

5.) Install software untuk modem, ikuti perintah yang ada di layar monitor, pilih COM Port tempat terpasangnya modem (COM 1, COM 2, dsb). Apabila modem tersebut memiliki features plug-and-play, maka pada saatinstalasi Window 9x akan langsung dapat mengenali konfigurasinya.

Page 10: Tugas power point tik

Pertimbangan tentang kecepatan modem eksternal :

Jika kalian berencana untuk membeli modem dengan kecepatan 33.6 atau 56, pastikan komputer

sudah mendukung 16550 UART (Universal Asynchronous Receiver/Transmitter). Hal ini

berguna untuk komunikasi antara software dengan modem itu sendiri. Modem kalian dapat beroperasi

pada kecepatan 115.200 bps, tapi apabila dipergunakan dengan UART kecepatan rendah

seperti 8250 atau 16450, maka pemakaian kecepatan modem tersebut menjadi tidak

maksimal. Kalian dapat memeriksa UART pada komputer dengan menggunakan program tambahan

yang beredar di pasaran. Pada umunya komputer model terakhir telah mendukung UART yang

memadai. Jika kalian masih memiliki UART dengan model lama, turunkan kecepatan modem melalui

software modem menjadi 9600 bps atau 19200 bps, karena walaupun modem itu sendiri memiliki

kecepatan yang lebih, tapi kecepatannya menjadi sangat terbatas. Salah satu solusi untuk itu adalah

membeli I/O card baru yang sudah mendukung 16550 UART. Sedangkan hal tersebut tidak berlaku

untuk modem internal.

Page 11: Tugas power point tik

Modem InternalKelebihan modem internal :

1. Harganya murah 2. Hemat tempat karena terpasang langsung dengan CPU komputer3. Tidak membutuhkan adaptor seperti modem eksternal , sehingga terkesan lebih

ringkas dan praktis. Akan tetapi modem internal memiliki kekurangan yaitu, tidak hemat listrik.

Modem eksternal Kelebihan modem eksternal :

1. Portabilitasnya cukup baik sehingga mudah dipindah-pindah untuk digunakan di komputer lain.

2. Kecepatan aksesnya lebih tinggi. 3. Tidak memerlukan adanya slot ekspansi yang harus dikorbankan.

Kekurangan modem eksternal : 4. Harganya mahal. 5. Memerlukan tempat sendiri untuk menaruhnya, walaupun kecil namun hal ini

cukup mengganggu jika ruang yang tersedia sempit.

Kelebihan dan kekurangan modem internal dan

eksternal :

Page 12: Tugas power point tik

Sekian Dari Kami Kelompok 2

TERIMAKASIH (^_^)

KELAS : 9-5