Top Banner
Tata Tertib Praktik Lapang Periode Semester Ganjil TA 2018/2019
34

Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Dec 25, 2019

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Tata TertibPraktik LapangPeriode Semester Ganji l TA 2018/2019

Page 2: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Outline

Overview kegiatan PL

Evaluasi Pembekalan PL

Alokasi PL

Persiapan PL

Pelaksanaan PL

Laporan PL

Penilaian PL

Page 3: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Overview KegiatanPraktik Lapang

Page 4: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Praktik Lapang (STK 492)

Praktik Lapang merupakan salah satu mata

kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks.

Page 5: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Latar Belakang

Kompetensi utama lulusan S1 Statistika IPB: • merumuskan masalah

• menganalisis data

• menyajikan hasil analisis

• menguasai prinsip dasar statistika

• komunikasi dengan praktisi bidang terapan

Learning outcome program studi S1 Statistika: 1) kemampuan bidang kerja

2) lingkup kerja berdasarkan pengetahuan yang dikuasai

3) kemampuan manajerial.

Page 6: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Tujuan Praktek Lapang

Agar mahasiswa dapat melakukan latihan kerja(magang) dan mempelajari penerapan statistikadi lapangan

Membuka kesempatan bagi mahasiswa untukmendapatkan bahan tulisan untuk karya ilmiahatau tugas akhir

Menjalin jejaring kerjasama dengan praktisi dariberbagai instansi

Page 7: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Peserta

o Mahasiswa program studi S1 Statistika yang telahmenyelesaikan semester 6 atau telah mengambilsedikitnya 110 SKS, serta terdaftar pada kegiatanPraktik Lapang semester ganjil TA 2018/2019.

o Jumlah peserta PL pada periode TA 2018/2019 adalah76 mahasiswa

Page 8: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Prasyarat

• Metode Statistika

• Aljabar Matriks

• Kalkulus I s.d. III

• Algoritma Pemrograman

• Pengantar Hitung Peluang

• Analisis Eksplorasi Data

• Analisis Regresi

• Perancangan Percobaan

• Metode Penarikan Contoh

• Teori Statistika I dan II

• Analisis Data Kategorik

• Pengantar Model Linear

• Analisis Peubah Ganda

• Metode Peramalan Deret Waktu

• Komputasi Statistika I dan II

Mahasiswa peserta PL paling sedikit telah mengambil mata kuliahberikut:

Mahasiswa juga WAJIB mengikuti kuliah pembekalan yg

diselenggarakan oleh panitia PL Departemen Statistika FMIPA-IPB.

Page 9: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Ketentuan PL

Mahasiswa tidak sedang mengikuti perkuliahan

Mahasiswa tidak sedang melaksanakan penelitian

Kegiatan PL dilaksanakan secara full time, tidak secaraparuh waktu

Page 10: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Kronologi Pembentukan Panitia : Maret 2018

Penjajagan Lokasi PL : 24 April - 25 Mei 2018

Pendataan Mahasiswa : 13 – 20 April 2018

Alokasi Mahasiswa : 28 - 31 Mei 2018

Pembekalan PL : 1 – 3 Juni 2018

Pengurusan Asuransi : Juni 2018

Pelaksanaan PL : 9 Juli – 31 Agustus 2018

Supervisi ke Lokasi PL : 13 – 31 Agustus 2018

Pengumpulan Laporan : 28 September 2018

Penilaian Laporan Individu : 1 – 26 Oktober 2018

Penilaian Presentasi Kelompok : 29 Oktober – 30 November 2018

Penilaian Hasil PL : 3 – 21 Desember 2018

Evaluasi Kegiatan PL : 24 Desember 2018 – 4 Januari 2019

Page 11: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Hak dan Kewajiban Mahasiswa PL

Hak:

Mahasiswa berhak mendapatkan jaminan asuransi jiwa dankecelakaan dari FMIPA IPB selama melaksanakan PL

Mahasiswa berhak mendapatkan penilaian akhir dari panitia PL

Kewajiban:

Mentaati semua peraturan di Instansi tempat PL

Melaksanakan kegiatan PL sesuai jadwal yang telah ditetapkan

Menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan olen Instansi dan panitia PL

Page 12: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Hak dan Kewajiban Instansi PL

Hak:

Memperoleh Surat Keputusan Pembimbingan Mahasiswa PL dariDekan FMIPA IPB

Mengatur jadwal dan kegiatan bagi mahasiswa selama di lokasi PL

Kewajiban:

Mengisi formulir penilaian dan diserahkan kembali kepada panitia PLpada akhir masa PL

Memberi persetujuan Laporan Kegiatan dan Daftar Hadir HarianMahasiswa di Lokasi PL

Page 13: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Evaluasi KegiatanPembekalan PL

Page 14: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Lembar Evaluasi Pembekalan PLbit.ly/EvaluasiPembekalanPL2018

Page 15: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Alokasi Praktik Lapang2018

Page 16: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

39 Instansi Praktik Lapang

28%

67%

5%

Baru

Lama

PengajuanMahasiswa

Page 17: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Lokasi Instansi Praktik Lapang1

9

9

4

2 2

1 1 1

JAKARTA BOGOR MALANG MEDAN SUKABUMI BANDUNG KARAWANG SERANG

Page 18: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Alokasi PL

Alokasi Praktik Lapang periode semester ganjil TA 2018/2019 dapat diunduh pada laman berikut:

http://www.stat.ipb.ac.id/en/

Page 19: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Persiapan PL

Page 20: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Things to Do Before the Internship

Mengambil berkas PL untuk diserahkan ke instansi

Melapor kepada instansi, memeriksa dan atau melengkapiberkas PL agar sesuai dengan prosedur yg berlaku dimasing2 instansi

Menyerahkan berkas PL kepada instansi terkait, sesuaiprosedur yang berlaku di masing2 instansi

Mempersiapkan akomodasi (dll.) selama PL

Mempersiapkan diri dengan sebaik-baiknya

Page 21: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Pelaksanaan PL

Page 22: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Things to Do When the Internship Begin

Melapor pada supervisor di instansi masing2

Perkenalan di Instansi

Melaporkan nama pembimbing instansi kepada panitia PLpada link berikut:

http://bit.ly/PembimbingInstansi2018

Menyusun rencana kegiatan PL bersamasupervisor/pembimbing instansi dan melaporkannyakepada panitia PL

Beradaptasi dengan lingkungan di instansi PL

Page 23: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Rancangan Kegiatan PL Dikirim paling lambat 20 Juli 2018 ke [email protected]

Nama file : Rancangan PL (nama instansi)Judul email : Rancangan PL 2018 (nama instansi)

No. KegiatanJuli Agustus

2 3 4 1 2 3 4 5

1 Kegiatan 1

2 Kegiatan 2

3 Kegiatan 3

4 Kegiatan 4

5 Kegiatan 5

6 Kegiatan 6

7 Kegiatan 7

8 Kegiatan 8

… …

Page 24: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Laporan PL

Page 25: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Laporan PL

1) Laporan Kelompok

2) Laporan Individu

Page 26: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Laporan Kelompok

◦ berisi gambaran umum instansi PL, rancangan kegiatanPL, realisasi kegiatan PL, hambatan PL, serta dokumentasikegiatan PL

◦ penilaiannya akan dilakukan oleh dosen yang bertugassebagai moderator pada presentasi laporan kelompok

Page 27: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Laporan Individu

◦ dikerjakan secara mandiri, di bawah bimbinganpembimbing instansi PL dan dosen pembimbing PL daridepartemen Statistika IPB

◦ mencakup latar belakang, tujuan, metode, hasil danpembahasan dari permasalahan yang terkait denganinstansi PL

◦ harus disetujui oleh kedua pembimbing (dari instansi dandosen)

◦ penilaiannya akan dilakukan oleh dosen pembimbing dan1 orang dosen penguji pada presentasi laporan individu

Page 28: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Laporan Individu

◦ penulisan laporan sebaiknya dimulai sebelum masa PLberakhir memudahkan konsultasi dengan pembimbingdi instansi PL

◦ konsultasi dengan dosen pembimbing PL harus dilakukansecara bertahap

Page 29: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Format Laporan PL

http://stat.ipb.ac.id/en/index.php?page=stk494-praktik-lapang

Page 30: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Deadline Pengumpulan Laporan:

28 September 2018

Notes:

1. Mahasiswa mengumpulkan SATU laporan individu (per orang)dan SATU laporan kelompok (per instansi) ke sekretariatDept.Statistika.

2. Laporan dijilid softcover berwarna putih dan ditulis sesuaidengan format yg ditentukan.

3. Laporan telah disetujui oleh seluruh pembimbing

Page 31: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Penilaian PL

Page 32: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Unsur Penilaian

1) Kehadiran pada kegiatan pembekalan praktek lapang

2) Kehadiran selama kegiatan praktek lapang

3) Penilaian dari instansi praktek lapang

4) Penilaian dosen supervisi praktek lapang

5) Laporan kelompok praktek lapang

6) Laporan individu praktek lapang

7) Presentasi laporan individu praktek lapang

8) Presentasi laporan kelompok praktek lapang

9) Keaktifan pada saat presentasi kelompok

Page 33: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi

Important Dates

Pelaksanaan PL : 9 Juli – 31 Agustus 2018

Batas akhir pelaporan nama

pembimbing instansi &

rancangan kegiatan PL

: 20 Juli 2018

Supervisi ke Lokasi PL : 13 – 31 Agustus 2018

Pengumpulan Laporan : 28 September 2018

Penilaian Laporan Individu : 1 – 26 Oktober 2018

Penilaian Presentasi Kelompok : 29 Oktober – 30 November 2018

Page 34: Tata Tertib Praktik Lapang - stat.ipb.ac.id Tertib PL.pdf · Praktik Lapang merupakan salah satu mata kuliah WAJIB dengan bobot 4 sks. Latar Belakang ... statistika •komunikasi