Top Banner
TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG
33

TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

Nov 20, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

TAHUN 2018

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

Page 2: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan yME karena atas perkenan_Nya, maka

Laporan Kinerja lnstansi Pemerintah (LKjlp) Badan pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung Tahun 2018 sebagai wujud akuntabilitas kinerja Badan pendapatan Daerah

Kabupaten Tulungagung dapat diselesaikan.

Laporan ini disusun berdasarkan peraturan presiden Nomor 29 Tahun 2014

tentang sistem Akuntabilitas Kinerja lnstansi pemerintah dan peraturan Menteri

Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentantPetunjuk reknis Perjanjian Kinerja, pelaporan Kinerja dan Tata cara Review atas Laporan

Kinerja lnstansi Pemerintah. Laporan ini memuat informasi mentenai pencapaian target

kinerja Badan Pendapatan Daerah Tahun 2018, baik berupa keluaran maupun hasil untuk

mendukung terwujudnya Sasaran strategis Badan pendapatan Daerah yaitu

Meningkatnya Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah dan Terealisasikannya target

penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah.

Akhir kata, semoBa laporan ini bermanfaat bagi semua pihak yang

berkepentingan.

untagunt, Januari 2019

N PENDAPATAN DAERAH

N TULUNGAGUNG

O PURW

,4

*

GA6 Pembina Utama MudaNrP. 19601003 199303 1002

KAB840ar{

T- lP Badan Pend3patan Daerah K.:bup.rten Iuiungrgung-

Kata Pengantar

Page 3: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

ii

Halaman

Kata Pengantar.............................................................................................................. i

Daftar Isi......................................................................................................................... ii

Daftar Tabel................................................................................................................... iii

Daftar Grafik/Gambar.................................................................................................... iv

BAB I PENDAHULUAN............................................................................................ 1

1.1. Latar Belakang..................................................................................... 1

1.2. Ruang Lingkup..................................................................................... 4

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KINERJA................................................ 5

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA............................................................................. 7

3.1. Capaian Kinerja Organisasi.................................................................. 7

3.2. Realisasi Anggaran.............................................................................. 17

BAB IIV PENUTUP...................................................................................................... 20 LAMPIRAN

Daftar Isi

Page 4: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

iii

Halaman

Tabel 2.1 Perjanjian Kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung.................................................................................. 5

Tabel 3.1 Pengukuran Pencapaian Sasaran Tahun 2018............................... 7

Tabel 3.2 Pengukuran Pencapaian Sasaran Tahun 2017............................... 8

Tabel 3.3 Perbandingan Realisasi Kinerja s/d Akhir Periode RPJMD/RENSTRA……………………………………………………………………….. 13

Tabel 3.4 Alokasi per Sasaran Pembangunan……………………………………………. 14

Tabel 3.5 Pencapaian Kinerja dan Anggaran……………………………………………… 15

Tabel 3.6 Efisiensi Penggunaan Sumber Daya…………………………………………… 16

Tabel 3.7 Anggaran dan Realisasi Belanja masing-masing Program/Kegiatan Tahun Anggaran 2018..................................... 17

Daftar Tabel

Page 5: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

iv

Halaman

Gambar 1.1 Struktur Organisasi Badan Pendapatan Daerah Tahun 2018......................................................................................... 4

Grafik 3.1 Perbandingan Tingkat Pencapaian Kinerja Tahun 2017 dan 2018......................................................................................... 9

Daftar Gambar

Page 6: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

BAB I

Page 7: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

1

1.1. Latar Belakang

Sesuai dengan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 29 tahun 2014

tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah, bahwa untuk meningkatkan

pelaksanaan pemerintahan yang berdaya guna, berhasil guna, bersih dan bertanggung

jawab dalam mencapai Visi dan Misi, maka telah dikembangkan media

pertanggungjawaban berupa Laporan Kinerja. Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

(LKjIP) sebagaimana diatur dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara

dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk

Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja

Instansi Pemerintah, mewajibkan Pejabat Eselon II dan Kepala Unit Operasional untuk

menyampaikan LKjIP. Oleh karena itu, Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung sebagai Perangkat Daerah (PD) yang dipimpin oleh Pejabat Eselon II,

wajib menyampaikan LKjIP sebagai bentuk akuntabilitas dari pelaksanaan

program/kegiatan yang telah dilaksanakan pada tahun bersangkutan.

Selain mempedomani Peraturan Bupati Tulungagung Nomor 67 Tahun 2016

tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan

Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung, dalam melaksanakan tugas dan

fungsinya di Tahun Anggaran 2018 ini, Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung juga mengacu kepada dokumen perencanaan baik di lingkup Kabupaten

seperti Perubahan RPJMD Kabupaten Tulungagung Tahun 2014-2018, maupun lingkup

internal PD yaitu Rencana Strategis (Renstra) dan Rencana Kerja (Renja) Badan

Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung. Didalam dokumen-dokumen tersebut,

khususnya pada Renstra dan Renja telah dirumuskan tujuan, sasaran, program dan

BAB I

Pendahuluan

Page 8: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

2

kegiatan dengan memperhatikan ruang lingkup tugas dan fungsi serta isu-isu strategis

yang dihadapi oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Tulungagung dalam hal

pengelolaan pajak dan retribusi daerah antara lain:

a. Stagnansi atau kejenuhan realisasi penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah;

b. Kurangnya kesadaran Wajib Pajak/Wajib Retribusi dalam memenuhi

kewajibannya;

c. Masih rendahnya tingkat penggunaan teknologi informasi dalam pengelolaan

pajak daerah; dan

d. Belum optimalnya koordinasi dengan PD terkait dalam implementasi penggalian

potensi pajak.

Selanjutnya, gambaran tentang instansi Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung, tugas pokok dan fungsi serta struktur organisasinya, diuraikan sebagai

berikut.

1.1.1. Tugas, Fungsi dan Tata Kerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung

Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung berdasarkan Peraturan

Bupati Tulungagung Nomor 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi,

Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung,

memiliki tugas membantu Bupati melaksanakan fungsi penunjang urusan

pemerintahan bidang keuangan.

Untuk melaksanakan tugas tersebut, maka Badan Pendapatan Daerah

Kabupaten Tulungagung memiliki fungsi sebagai berikut:

a) Penyusunan kebijakan teknis keuangan di bidang Pajak dan Retribusi;

b) Pelaksanaan tugas dukungan teknis keuangan di bidang Pajak dan Retribusi;

c) Pemantauan, evaluasi dan pelaporan atas pelaksanaan tugas dukungan

teknis keuangan di bidang Pajak dan Retribusi;

d) Pembinaan teknis penyelenggaraan pemungutan Pajak dan Retribusi;

e) Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Bupati terkait dengan tugas dan

fungsinya.

Page 9: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

3

1.1.2. Susunan Organisasi Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung

Susunan Organisasi Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung terdiri

atas:

a. Kepala Badan Pendapatan Daerah

b. Sekretariat, membawahi:

1. Sub Bagian Perencanaan;

2. Sub Bagian Umum dan Keuangan.

c. Bidang Pendataan dan Penetapan, membawahi:

1. Sub Bidang Pendaftaran dan Pendataan;

2. Sub Bidang Penetapan dan Pemeriksaan;

3. Sub Bidang Intensifikasi dan Ekstensifikasi.

d. Bidang Pembukuan dan Penagihan, membawahi:

1. Sub Bidang Pembukuan Penerimaan;

2. Sub Bidang Penagihan;

3. Sub Bidang Pengurangan, Keberatan dan Banding.

e. UPTB

f. Kelompok Jabatan Fungsional

Page 10: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

4

Gambar 1.1 Struktur Organisasi Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung

Tahun 2018

1.2. Ruang Lingkup

Ruang lingkup Laporan Kinerja Instansi Pemerintah Badan Pendapatan Daerah

Kabupaten Tulungagung Tahun 2018 adalah:

1. Rencana Kerja (Renja) atau Rencana Kinerja Tahunan (RKT);

2. Perjanjian Kinerja (PK); dan

3. Pengukuran dan Evaluasi Kinerja.

UPTB

KEPALA BADAN

BIDANG PEMBUKUAN DAN

PENAGIHAN

SEKSI PENDAFTARAN DAN

PENDATAAN

SEKSI PEMBUKUAN PENERIMAAN

SEKSI PENAGIHAN

SEKSI PENGURANGAN,

KEBERATAN DAN BANDING

SEKSI PENETAPAN DAN PEMERIKSAAN

SEKSI INTENSIFIKASI DAN

EKSTENSIFIKASI

BIDANG PENDATAAN DAN

PENETAPAN

SUB BAGIAN PERENCANAAN

SUB BAGIAN U M U M DAN KEUANGAN

KELOMPOK JABATAN

FUNGSIONAL

SEKRETARIAT

Page 11: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

BAB II

Page 12: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

5

Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung pada Tahun 2018 telah

menyusun dokumen Rencana Kerja dan Perjanjian Kinerja yang memuat program

ataupun kegiatan sesuai dengan sasaran strategis yang tertuang dalam Perubahan

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Tulungagung

Tahun 2014 – 2018. Untuk mewujudkan pencapaian sasaran strategis tersebut, maka

dilaksanakan 7 (tujuh) program dengan pagu anggaran sebagaimana tercantum dalam

Perjanjian Kinerja sebagai berikut:

Tabel 2.1 Perjanjian Kinerja

Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

(1) (2) (3) (4)

1 Meningkatnya Penerimaan

Pajak dan Retribusi Daerah

Persentase Peningkatan Penerimaan

Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD)

11%

2 Terealisasikannya target

penerimaan pajak dan

retribusi daerah

Persentase Realisasi Penerimaan Pajak

dan Retribusi Daerah (PDRD)

100%

NO. PROGRAM ANGGARAN (Rp) KETERANGAN

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

2.177.692.000,00 APBD

2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

362.400.000,00 APBD

3. Program Peningkatan Disiplin Aparatur

31.900.000,00 APBD

BAB II PERENCANAAN &

PERJANJIAN KINERJA

Page 13: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

6

NO. PROGRAM ANGGARAN (Rp) KETERANGAN

4. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

30.000.000,00 APBD

5. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

28.500.000,00 APBD

6. Program Peningkatan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

3.480.000.000,00 APBD

7. Program Pengamanan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

2.210.000.000,00 APBD

JUMLAH 8.320.492.000,00

Page 14: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

BAB III

Page 15: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

7

3.1. Capaian Kinerja Organisasi

Analisis pencapaian kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung Tahun 2018 sesuai dengan dokumen Perjanjian Kinerja menunjukkan

bahwa secara umum Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung telah dapat

melaksanakan tugas dan fungsinya dengan baik dalam rangka mencapai tujuan dan

sasaran tersebut.

Dari hasil analisis pencapaian kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung Tahun 2018 capaian kinerja 2 sasaran dan 2 indikator kinerja pada Tahun

2018 rata-rata mencapai 100,62%. Berdasarkan hasil pengukuran atas 2 sasaran dan 2

indikator tersebut, maka pencapaian indikator kinerja masing-masing sasaran dapat

dilihat dalam Tabel 3.1 berikut ini.

Tabel 3.1 Pengukuran Pencapaian Sasaran Tahun 2018

No. Sasaran Indikator Kinerja

Target Realisasi Capaian

1. Meningkatnya

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah

Persentase

Peningkatan

Penerimaan

Pajak dan

Retribusi

Daerah (PDRD)

11% 10,84% 98,56%

2. Terealisasikannya

target penerimaan

pajak dan retribusi

daerah

Persentase

Realisasi

Penerimaan

Pajak dan

Retribusi

Daerah (PDRD)

100% 102,67% 102,67%

BAB III

AKUNTABILITAS KINERJA

Page 16: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

8

Berdasarkan tabel 3.1 dapat dikemukakan analisis pencapaian masing-masing

sasaran dan indikator kinerjanya sebagai berikut:

3.1.1. Analisis Pencapaian sasaran: Meningkatnya Penerimaan Pajak dan Retribusi

Daerah.

Indikator yang dilaksanakan pada sasaran ini sebanyak 1 indikator yaitu:

Persentase Peningkatan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD) pada

Tahun 2018 sebesar 10,84% atau turun sebesar 48,45% jika dibandingkan

dengan peningkatan penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD) tahun

2017 yang sebesar 21,03%.

3.1.2. Analisis Pencapaian sasaran: Terealisasikannya target penerimaan pajak dan

retribusi daerah.

Indikator yang dilaksanakan pada sasaran ini sebanyak 1 indikator yaitu:

Persentase Realisasi Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD) pada

Tahun 2018 sebesar 102,67% atau turun sebesar 14,25% jika dibandingkan

dengan pencapaian tahun 2017 yang sebesar 117,31%.

Untuk memperoleh gambaran mengenai perbandingan tingkat pencapaian

kinerja Tahun 2018 dengan tahun sebelumnya dapat dilihat pada tabel 3.2.

Tabel 3.2

Pengukuran Pencapaian Sasaran Tahun 2017

No. Sasaran Indikator Kinerja

Target Realisasi Capaian

1. Meningkatnya

Penerimaan Pajak

dan Retribusi Daerah

Persentase

Peningkatan

Penerimaan

Pajak dan

Retribusi

Daerah (PDRD)

11% 21,03% 191,16%

2. Terealisasikannya

target penerimaan

pajak dan retribusi

daerah

Persentase

Realisasi

Penerimaan

Pajak dan

Retribusi

Daerah (PDRD)

100% 117,31% 117,31%

Page 17: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

9

Grafik 3.1 Perbandingan Tingkat Realisasi Kinerja

Tahun 2017 dan 2018

Berdasarkan grafik di atas, dapat dilihat realisasi kinerja Badan Pendapatan

Daerah Kabupaten Tulungagung pada tahun 2018 apabila dibandingkan dengan

realisasi kinerja pada tahun 2017 mengalami penurunan. Hal ini disebabkan beberapa

hal yaitu:

1) Peningkatan realisasi penerimaan pajak daerah untuk 4 (empat) jenis pajak daerah

yang cukup signifikan (di atas 11% jika dibandingkan tahun 2017) yaitu Pajak

Hiburan, Pajak Parkir, Pajak Restoran dan Pajak Penerangan Jalan, tidak

diimbangi/diikuti oleh 7 (tujuh) jenis pajak daerah yang lain. Bahkan dari 7 (tujuh)

jenis pajak daerah tersebut, sebanyak 3 (tiga) jenis pajak daerah yaitu Pajak Sarang

Burung Walet, Pajak Reklame dan Pajak Mineral bukan Logam dan Batuan justru

mengalami penurunan jika dibandingkan realisasi penerimaan pada Tahun 2017.

Namun demikian, apabila hanya dilihat dari penerimaan pajak daerah saja, maka

peningkatan penerimaan adalah sebesar 11,5% (di atas 11%). Secara rinci data

perbandingan realisasi penerimaan pajak daerah antara tahun 2017 dan 2018

nampak pada tabel berikut:

0

20

40

60

80

100

120

Sasaran 1 Sasaran 2

21,03

117,31

10,86

102,67

2017

2018

Page 18: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

10

Menyikapi hal ini, maka di Tahun 2019 Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung perlu melakukan upaya ekstensifikasi dan intensifikasi pajak daerah

secara lebih komprehensif. Langkah-langkah konkrit seperti peningkatan kualitas

dan kuantitas sumber daya manusia, peningkatan sarana dan fasilitas pendukung

dalam pengelolaan pajak daerah, mengintensifkan pengawasan dan pemeriksaan,

melakukan penagihan, koordinasi dengan instansi terkait dan melakukan

pendataan ulang/pemeliharaan basis data serta penyuluhan/sosialisasi kepada

masyarakat terutama masyarakat pedesaan perlu terus dilakukan.

2) Peningkatan penerimaan dari sektor retribusi daerah hanya sebesar 8,41%,

sehingga secara agregat menjadikan peningkatan realisasi penerimaan pajak dan

retribusi daerah tidak dapat mencapai target 11%. Secara rinci perbandingan

realisasi penerimaan retribusi daerah antara tahun 2017 dan 2018 nampak pada

tabel berikut:

Berdasarkan data, penerimaan yang berasal dari Retribusi Daerah selama ± 5 (lima)

tahun terakhir, apalagi jika dibandingkan dengan Pajak Daerah, memang

Realisasi s/d TW IV

Tahun 2017

Realisasi s/d TW IV

Tahun 2018

Rp Rp Rp %

1 Hotel 2.925.114.480,00 3.090.936.152,00 165.821.672,00 5,67

2 Restoran 7.342.798.238,00 9.054.866.352,18 1.712.068.114,18 23,32

3 Hiburan 1.412.402.787,00 2.708.869.265,00 1.296.466.478,00 91,79

4 Reklame 910.451.069,00 859.728.935,10 -50.722.133,90 -5,57

5 Penerangan Jalan 28.971.129.306,00 32.409.641.396,00 3.438.512.090,00 11,87

6Mineral Bukan Logam

dan Batuan360.775.706,00 341.495.869,00 -19.279.837,00 -5,34

7 Parkir 215.852.850,00 380.192.425,00 164.339.575,00 76,14

8 Air Tanah 309.235.064,00 341.678.262,00 32.443.198,00 10,49

9 Sarang Burung Walet 7.050.000,00 4.700.000,00 -2.350.000,00 -33,33

10 PBB P2 27.056.181.455,00 28.713.211.410,00 1.657.029.955,00 6,12

11 BPHTB 16.315.152.091,20 17.792.065.331,00 1.476.913.239,80 9,05

85.826.143.046,20 95.697.385.397,28 9.871.242.351,08 11,50Jumlah

No. Jenis Pajak DaerahBertambah/Berkurang

Realisasi s/d TW IV

Tahun 2017

Realisasi s/d TW IV

Tahun 2018

Rp Rp Rp %

1 Jasa Umum 18.509.959.790,00 19.227.615.194,00 717.655.404,00 3,88

2 Jasa Usaha 3.725.795.032,00 5.027.793.894,00 1.301.998.862,00 34,95

3 Perizinan tertentu 1.023.034.967,00 958.537.675,00 -64.497.292,00 -6,30

23.258.789.789,00 25.213.946.763,00 1.955.156.974,00 8,41Jumlah

No. Jenis Retribusi DaerahBertambah/Berkurang

Page 19: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

11

menunjukkan stagnansi bahkan tren menurun. Apabila ada peningkatan realisasi

pun biasanya hanya disebabkan oleh adanya perpindahan kode rekening dari

sektor PAD lain ke Retribusi Daerah, sehingga peningkatan tersebut dapat

dikatakan “semu”. Beberapa hal yang dapat ditempuh sebagai upaya

meningkatkan penerimaan retribusi daerah antara lain:

a) Melakukan upaya penggalian sumber-sumber pembiayaan pembangunan yang

berasal dari Retribusi Daerah melalui penelitian/kajian lebih lanjut yang dapat

dilakukan secara mandiri atau bekerja sama dengan Perguruan Tinggi

Negeri/Swasta.

b) Diperlukan adanya perbaikan kinerja pemerintah daerah dalam memberikan

pelayanan. Hal ini dilakukan agar tumbuh kesadaran masyarakat dan dunia

usaha membayar kewajibannya dalam hal ini di sektor retribusi daerah.

c) Membangun kesadaran seluruh pemangku kepentingan dalam hal ini Perangkat

Daerah penghasil tentang tugas dan tanggung jawabnya selaku pengelola

retribusi daerah sesuai bidang tugasnya untuk melakukan upaya-upaya

peningkatan penerimaan retribusi daerah.

3) Sementara penurunan capaian realisasi kinerja untuk sasaran kedua terjadi karena

untuk sektor retribusi daerah hanya dapat merealisasikan target penerimaan

sebesar 96,91%, sedangkan di sektor pajak daerah realisasi penerimaan adalah

sebesar 104,31%. Secara rinci perbandingan antara target dan realisasi penerimaan

retribusi daerah tahun 2018 nampak pada tabel berikut:

Page 20: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

12

4) Faktor penyebab lain dari penurunan capaian realisasi kinerja untuk sasaran kedua

yaitu peningkatan target penerimaan di tahun 2018 sebesar 26,64% tidak sepadan

dengan peningkatan realisasi penerimaan di tahun 2018 sebesar 10,84%

sebagaimana nampak pada tabel berikut:

Upaya untuk mengatasi faktor penyebab pada poin ke (3) dan (4) di atas

adalah dalam penetuan target penerimaan oleh masing-masing Perangkat Daerah

penghasil harus didasari oleh basis data dan analisis yang valid sekaligus proyeksi

penerimaan kedepan, bukan hanya berdasarkan tren.

Capaian kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung Tahun

2018 dapat kami sajikan sebagaimana dalam tabel-tabel berikut ini.

Tahun 2017 Tahun 2018

Rp Rp Rp %

1 Target 92.986.756.361,00 117.761.914.008,00 24.775.157.647,00 26,64

Pajak Daerah 69.712.859.763,00 91.744.968.213,00 22.032.108.450,00 31,60

Retribusi Daerah 23.273.896.598,00 26.016.945.795,00 2.743.049.197,00 11,79

2 Realisasi 109.084.932.835,20 120.911.332.160,28 11.826.399.325,08 10,84

Pajak Daerah 85.826.143.046,20 95.697.385.397,28 9.871.242.351,08 11,50

Retribusi Daerah 23.258.789.789,00 25.213.946.763,00 1.955.156.974,00 8,41

No. Jenis Retribusi DaerahBertambah/Berkurang

Target Tahun 2018

Rp Rp %

1 Hotel 3.000.000.000,00 3.090.936.152,00 103,03

2 Restoran 8.292.576.678,00 9.054.866.352,18 109,19

3 Hiburan 2.517.404.776,00 2.708.869.265,00 107,61

4 Reklame 750.000.000,00 859.728.935,10 114,63

5 Penerangan Jalan 32.000.000.000,00 32.409.641.396,00 101,28

6 Mineral Bukan Logam dan Batuan 306.395.805,00 341.495.869,00 111,46

7 Parkir 359.351.160,00 380.192.425,00 105,80

8 Air Tanah 332.473.293,00 341.678.262,00 102,77

9 Sarang Burung Walet 7.000.000,00 4.700.000,00 67,14

10 PBB P2 28.315.724.028,00 28.713.211.410,00 101,40

11 BPHTB 15.864.042.473,00 17.792.065.331,00 112,15

91.744.968.213,00 95.697.385.397,28 104,31

1 Jasa Umum 20.333.925.670,00 19.227.615.194,00 94,56

2 Jasa Usaha 4.814.567.875,00 5.027.793.894,00 104,43

3 Perizinan tertentu 868.452.250,00 958.537.675,00 110,37

26.016.945.795,00 25.213.946.763,00 96,91

117.761.914.008,00 120.911.332.160,28 102,67

Realisasi s/d TW IV Tahun 2018

Jumlah Retribusi Daerah

Jumlah Pajak dan Retribusi Daerah

Jumlah Pajak Daerah

No. Jenis Pajak dan Retribusi Daerah

Page 21: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

13

MATRIKS RENCANA STRATEGIS BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

Page 22: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

14

Tabel 3.3 Perbandingan Realisasi Kinerja s.d. akhir periode RPJMD/ RENSTRA

Sasaran Strategis Indikator Kinerja

Target akhir RPJMD/RENSTRA

Realisasi Tingkat Kemajuan RPJMD RENSTRA

1 2 3 4 5 6

Meningkatnya Penerimaan

Pajak dan Retribusi Daerah

Persentase Peningkatan

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah (PDRD)

11% 11% 10,84% 98,56%

Terealisasikannya target

penerimaan pajak dan retribusi

daerah

Persentase Realisasi

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah (PDRD)

100% 100% 102,67% 102,67%

Page 23: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

15

Tabel 3.4 Alokasi per Sasaran Pembangunan

NO. SASARAN STRATEGIS INDIKATOR KINERJA ANGGARAN

(Rp) %

ANGGARAN

1 Meningkatnya Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah

Persentase Peningkatan Penerimaan Pajak

dan Retribusi Daerah (PDRD)

3.480.000.000 41,83

2 Terealisasikannya target penerimaan

pajak dan retribusi daerah

Persentase Realisasi Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah (PDRD)

2.210.000.000 26,56

TOTAL 5.690.000.000 68,39

* Program-program pendukung pencapaian sasaran (kesekretariatan) 2.630.492.000 31,61

TOTAL SELURUH ANGGARAN PD 8.320.492.000 100,00

Page 24: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

16

Tabel 3.5 Pencapaian Kinerja dan Anggaran

Sasaran / Program Indikator Kinerja Anggaran

Target Realisasi Capaian Alokasi (Rp) Realisasi Capaian

Sasaran 1 Meningkatnya Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

Persentase Peningkatan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD)

11% 10,84% 98,56% 3.480.000.000,00 3.285.875.160,00 94,42%

Program Program Peningkatan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

Persentase Peningkatan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD)

Sasaran 2 Terealisasikannya target penerimaan pajak dan retribusi daerah

Persentase Realisasi Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD)

100% 102,67% 102,67% 2.210.000.000,00 2.189.062.299,20 99,05%

Program Program Pengamanan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

Persentase Realisasi Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah (PDRD)

Page 25: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

17

Tabel 3.6

Efisiensi Penggunaan Sumber Daya

NO. SASARAN INDIKATOR SASARAN

% CAPAIAN KINERJA % PENYERAPAN

ANGGARAN % TINGKAT EFISIENSI PER

INDIKATOR RATA-RATA

1 Meningkatnya

Penerimaan Pajak

dan Retribusi Daerah

Persentase

Peningkatan

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah

(PDRD)

98,56 98,56 94,42 -

2 Terealisasikannya

target penerimaan

pajak dan retribusi

daerah

Persentase Realisasi

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah

(PDRD)

102,67 102,67 99,05 0,95

Page 26: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

18

3.2. Realisasi Anggaran

Pada Tahun Anggaran 2018, Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung dalam melaksanakan kegiatannya mengacu pada Tujuan dan Sasaran

yang telah ditetapkan dalam dokumen Renstra dan Renja, yang selanjutnya

diimplementasikan melalui 7 Program dan 36 Kegiatan dengan anggaran sebesar Rp

8.320.492.000,00. Anggaran tersebut bersumber dari APBD Kabupaten Tulungagung

Tahun Anggaran 2018.

Pada akhir Tahun Anggaran 2018, realisasi total Belanja Badan Pendapatan

Daerah Kabupaten Tulungagung adalah sebesar Rp 7.869.232.972,85 atau 94,58%.

Anggaran dan Realisasi Belanja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung pada Tahun 2018 sebagaimana tertera pada tabel dibawah ini:

Tabel 3.7 Anggaran dan Realisasi Belanja masing-masing Program/Kegiatan

Tahun Anggaran 2018

NO. PROGRAM/KEGIATAN PAGU

ANGGARAN (Rp)

REALISASI KEUANGAN

JUMLAH (Rp) %

1 2 3 4 5

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 2.177.692.000,00 1.994.913.126,65 91,61

1 Penyediaan Jasa Surat Menyurat 6.500.000,00 1.370.400,00 21,08

2 Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik

198.050.000,00 190.271.162,00 96,07

3 Penyediaan Jasa Administrasi Keuangan 611.335.000,00 611.223.000,00 99,98

4 Penyediaan Jasa Kebersihan Kantor 28.320.000,00 28.180.000,00 99,51

5 Penyediaan Alat Tulis Kantor 121.000.000,00 120.424.700,00 99,52

6 Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 709.687.000,00 558.033.900,00 78,63

7 Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor

12.000.000,00 11.009.500,00 91,75

8 Penyediaan Makanan dan Minuman 20.000.000,00 19.983.900,00 99,92

9 Rapat-Rapat Koordinasi dan Konsultasi ke Luar Daerah

430.000.000,00 429.633.049,55 99,91

10 Koordinasi, Monitoring dan Pembinaan 5.700.000,00 5.600.000,00 98,25

11 Penyediaan Peralatan Kebersihan dan Peralatan Pembersih

15.000.000,00 14.040.175,00 93,60

12 Restitusi Pajak Daerah 20.100.000,00 5.143.340,10 25,59

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

362.400.000,00 331.542.387,00 91,49

1 Pengadaan Peralatan dan Perlengkapan Kantor 175.000.000,00 165.166.000,00 94,38

2 Pemeliharaan Rutin/Berkala Gedung Kantor 65.000.000,00 63.823.900,00 98,19

3 Pemeliharaan Rutin/Berkala Kendaraan Dinas/Operasional

87.400.000,00 68.727.487,00 78,64

4 Pemeliharaan Rutin/Berkala Peralatan dan Perlengkapan Kantor

35.000.000,00 33.825.000,00 96,64

Page 27: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

19

NO. PROGRAM/KEGIATAN PAGU

ANGGARAN (Rp)

REALISASI KEUANGAN

JUMLAH (Rp) %

1 2 3 4 5

Program Peningkatan Disiplin Aparatur 31.900.000,00 26.400.000,00 82,76

1 Pengadaan Pakaian Khusus Hari-Hari Tertentu 31.900.000,00 26.400.000,00 82,76

Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

30.000.000,00 13.000.000,00 43,33

1 Pendidikan dan Pelatihan Formal 30.000.000,00 13.000.000,00 43,33

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

28.500.000,00 28.440.000,00 99,79

1 Penyusunan Perencanaan Program dan Laporan Kinerja SKPD

28.500.000,00 28.440.000,00 99,79

Program Peningkatan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

3.480.000.000,00 3.285.875.160,00 94,42

1 Pemeliharaan Basis Data SISMIOP PBB P-2 550.000.000,00 527.839.800,00 95,97

2 Pemeliharaan Aplikasi SISMIOP, BPHTB dan SIMPATDA

100.000.000,00 89.240.000,00 89,24

3 Sosialisasi Tentang Perda Pajak dan Retribusi Daerah

105.000.000,00 103.202.000,00 98,29

4 Pemeriksaan Kepatuhan Wajib Pajak 150.000.000,00 142.591.100,00 95,06

5 Pemantauan dan Penyampaian SPT PBB P-2 di Kabupaten Tulungagung

1.175.000.000,00 1.147.188.000,00 97,63

6 Pendaftaran dan Pendataan Wajib Pajak Daerah 175.000.000,00 156.773.260,00 89,58

7 Penilaian Individual PBB P-2 50.000.000,00 31.442.800,00 62,89

8 Bimbingan Teknis Pengelolaan Pajak dan Retribusi Daerah

75.000.000,00 29.069.600,00 38,76

9 Penerapan E-Tax di Kabupaten Tulungagung 1.000.000.000,00 961.422.500,00 96,14

10 Pembentukan Ranperda tentang Perubahan Ketiga atas Perda Nomor 16 tahun 2010 tentang Pajak Daerah

100.000.000,00 97.106.100,00 97,11

Program Pengamanan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

2.210.000.000,00 2.189.062.299,20 99,05

1 Verifikasi Lapangan Pajak Daerah 70.000.000,00 67.615.000,00 96,59

2 Pemberian Reward kepada Wajib Pajak 500.000.000,00 487.749.999,20 97,55

3 Intensifikasi Penerimaan PBB P2 1.175.000.000,00 1.172.857.500,00 99,82

4 Penagihan dan Evaluasi data tunggakan pajak dan retribusi daerah

150.000.000,00 149.781.000,00 99,85

5 Peningkatan Kinerja Pemungutan PBB P2 dan BPHTB

50.000.000,00 47.300.000,00 94,60

6 Pelaporan dan Analisa Pendapatan Asli Daerah (PAD)

115.000.000,00 114.928.800,00 99,94

7 Bimbingan Teknis bagi Petugas Pemungut PBB P2 150.000.000,00 148.830.000,00 99,22

JUMLAH 8.320.492.000,00 7.869.232.972,85 94,58

Page 28: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

BAB IV

Page 29: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

20

Dalam rangka mewujudkan Tujuan Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung Tahun 2014-2018, maka telah ditetapkan 2 Sasaran Strategis dan 2 Indikator

Kinerja yang kemudian dijabarkan kedalam 7 Program dan 36 Kegiatan.

Berdasarkan hasil pengukuran kinerja terhadap sasaran dan indikator kinerja,

dapat disimpulkan bahwa dari 2 (dua) sasaran strategis Badan Pendapatan Daerah Daerah

Kabupaten Tulungagung yang melebihi target, baik dalam dokumen RPJMD, Rencana

Strategis (Renstra) maupun Rencana Kerja (Renja) SKPD hanya pada sasaran strategis

kedua yaitu Terealisasikannya target penerimaan pajak dan retribusi daerah.

Faktor utama penyebab kegagalan pencapaian sasaran strategis yang pertama

yaitu stagnansi/kejenuhan penerimaan di sektor Pajak Daerah dan Retribusi Daerah yang

gagal diantisipasi oleh seluruh pemangku kepentingan. Upaya ekstensifikasi baik melalui

langkah perluasan wajib pajak, penyempurnaan/penyesuaian tarif maupun perbaikan

dalam tataran kebijakan perlu dikaji dan dilakukan secepatnya. Disamping itu, langkah

intensifikasi seperti penyempurnaan administrasi perpajakan, sosialisasi, pemeriksaan dan

penagihan maupun digitalisasi pengelolaan pajak sebagai upaya mewujudkan

akuntabilitas sekaligus meningkatkan kualitas pelayanan kepada wajib pajak juga harus

segera dilaksanakan.

Secara umum, pencapaian kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten

Tulungagung di Tahun Anggaran 2018 khususnya untuk sasaran strategis kedua ini dapat

terwujud oleh karena kombinasi antara faktor internal (setiap personil maupun bidang

dan sekretariat sesuai dengan tugas dan fungsinya) dengan faktor eksternal (baik pihak

masyarakat, pelaku usaha (swasta) maupun Pemerintah Pusat/Provinsi).

Demikian Laporan Kinerja Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Tulungagung

Tahun 2018 ini kami susun. Semoga dapat bermanfaat baik untuk eksternal sebagai

bentuk pertanggungjawaban (baik kepada Pemerintah Pusat/Provinsi/Kabupaten maupun

kepada masyarakat/publik) maupun untuk internal sebagai evaluasi, sehingga pelaksanaan

baik program dan kegiatan maupun tugas dan fungsi seluruh elemen yang ada di Badan

BAB IV

PENUTUP

Page 30: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

Pendapatan Daerah, khususnya dalam upaya mewujudkan target kinerja BadanPendapatan Daerah (abupaten Tulungagung pada Tahun 2019 lni

Tulungagung, Januari2019

\AN PENDAPAIAN DAERAH

N TULUNGAGUNGKA

(i\ DI NO UR\ mbina Utama Muda

NtP. 19601003 199303 1002

--t

-.-{

LKj lp Bad.rn F,end,rD.rtan D.lernl.l KabupateD fulungagung 2l

Page 31: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

Lampiran

Page 32: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

L K j I P B a d a n P e n d a p a t a n D a e r a h K a b u p a t e n T u l u n g a g u n g

PENGUKURAN KINERJA BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG

TAHUN 2018

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian

(%)

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 Meningkatnya

Penerimaan Pajak

dan Retribusi

Daerah

Persentase

Peningkatan

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah

(PDRD)

11%

10,84% 98,56

2 Terealisasikannya

target penerimaan

pajak dan retribusi

daerah

Persentase Realisasi

Penerimaan Pajak dan

Retribusi Daerah

(PDRD)

100% 102,67% 102,67

Page 33: TAHUN 2018 - Tulungagungbapenda.tulungagung.go.id/public/upload/LKjIP Badan...TAHUN 2018 LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKjIP) BADAN PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN TULUNGAGUNG