Top Banner
tilia, Amfibi dan Pis Oleh : Mohammad Widi Syahroni Lum’iyatun Bahiyah Semarang, 7 Desember 2012
45

System peredaran darah Pisces

Jan 16, 2016

Download

Documents

System peredaran darah Pisces
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: System peredaran darah Pisces

Reptilia, Amfibi dan PiscesOleh :Mohammad Widi SyahroniLum’iyatun Bahiyah

Semarang, 7 Desember 2012

Page 2: System peredaran darah Pisces

REPTIL

Page 3: System peredaran darah Pisces

Tubuh Reptil ditutupi kulit bersisik yang relatif kering dan keras.

tubuh Reptil terbagi menjadi empat bagian utama, yaitu kepala, leher, badan, dan ekor.

bernapas dengan paru-paru

berdarah dingin (poikiloterm)

Anggota reptilia ada mempunyai empat kaki dan ada pula yang tidak berkaki.

Ovipar atau ovovivipar

Karakteristik reptil

Page 4: System peredaran darah Pisces

MORFOLOFI REPTIL

Page 5: System peredaran darah Pisces

Klasifikasi reptil

Chelonia atau Testudinata

Ex : kura-kura, penyu, dan terrapin

Squamata atau Lepidosauria Sphenodontia Crocodilia.

Page 6: System peredaran darah Pisces

Kura-kura Hutan Sulawesi (Leucocephalon yuwonoi) Kura-kura Rote (Chelodina mccordi) Tuntong (Batagur baska)

Contoh spesies dari ordo Chelonia atau Testudinata

Page 7: System peredaran darah Pisces

Boa

Mabuoya sp

Gekko gecko

Contoh spesies dari ordo Squamata atau Lepidosauria

Page 8: System peredaran darah Pisces

Contoh spesies dari ordo Sphenodontia

Sphenodon punctatus atau Tuatara

Page 9: System peredaran darah Pisces

American Crocodile (Crocodylus acutus).

Buaya Siam (Crocodylus siamensis)

(Crocodylus niloticus)

Indian gharial (Gavialis gangeticus),

American Alligator (Alligator mississippiensis),

Page 10: System peredaran darah Pisces

Organ Reproduksi reptil

Betina •Memiliki sepasang ovarium•Memiliki saluran telur (oviduk)Berakhir pada saluran kloaka

Jantan •Memiliki alat kelamin khusus : HEMIPENIS•Sepasang testis•Memiliki epididimisMemiliki vas deferens

Page 11: System peredaran darah Pisces

Organ Reproduksi Pada Reptil jantan Organ Reproduksi Pada Reptil Betina

Page 12: System peredaran darah Pisces

betina menghasilkan ovum

di dalam ovarium

Ovum kemudian bergerak di

sepanjang oviduk menuju kloaka

Proses pembentukan ovum

Reptil jantan menghasilkan

sperma di dalam testis

Sperma bergerak di sepanjang epididimis

Dari epididimis sperma bergerak

menuju vas deferens dan

berakhir di hemipenis

Proses pembentukan spermatozoa

Page 13: System peredaran darah Pisces

Kopulasi (memasukka

n spermatozoa

ke dalam tubuh

betina.)

Ovum reptil betina yang telah dibuahi

sperma akan melalui oviduk

ovum yang telah dibuahi akan

dikelilingi oleh cangkang yang tahan

air

Telur berkembang dalam oviduk

LANJUTAN

Page 14: System peredaran darah Pisces

TELUR REPTIL

Page 15: System peredaran darah Pisces

AMFIBI

Page 16: System peredaran darah Pisces

Karakteristik amfibi berasal dari kata amphi = dua, bios = hidup.

berkulit lembab tanpa bulu

bernapas dengan insang, paru-paru, dan kulit

berdarah dingin (poikiloterm)

oviparKatak jantan dan katak betina tidak memiliki alat kelamin luar

pembuahannya secara eksternal dan internal

Larva mengalami metamorfosis sampai dewasa

mempunyai jantung yang terdiri dari tiga ruangan yaitu dua serambi dan satu bilik

Page 17: System peredaran darah Pisces

Penutup tubuh kulit yang berlendir

Alat gerak dua pasang kaki dan pada setiap kakinya terdapat selaput renang yang terdapat di antara jari-jari kakinya dan kakinya berfungsi untuk melompat dan berenang.

Alat pernapasanpernapasan pada saat masih kecebong berupa insang, setelah dewasa alat pernapasannya berupa paru-paru dan kulit dan hidung amfibi mempunyai katup yang mencegah air masuk ke dalam rongga mulut ketika menyelam.

Habitat air dan darat

Suhu tubuh tidak tetap, berubah-ubah mengikuti suhu lingkungannya (berdarah dingin/poikiloterm)

Peredaran darahnya tertutup

Alat penglihatanMata dan matanya mempunyai selaput tambahan yang disebut membrana niktitans yang sangat berfungsi waktu menyelam

Berkembang biak dengan cara melepaskan telurnya dan dibuahi oleh yang jantan di luar tubuh induknya (pembuahan eksternal)

Jantung terdiri dari tiga ruangan yaitu dua serambi dan satu bilik

ciri-ciri amfibi

Page 18: System peredaran darah Pisces

STRUKTUR TUBUH REPTIL

Page 19: System peredaran darah Pisces

Klasifikasi amfibi

Ordo Anura Ordo

Urodella/Caudata

Ordo Apoda/Gymnop

hiona

Page 20: System peredaran darah Pisces

Spea hammondii Bufo americanus

Contoh spesies dari Ordo Anura

Katak bertanduk

Page 21: System peredaran darah Pisces

Contoh spesies dari Ordo Urodella/Caudata

Salamender tutul (Ambystoma maculatum)

Page 22: System peredaran darah Pisces

Contoh spesies dari Ordo Apoda/Gymnophiona

ichtyophis

Page 23: System peredaran darah Pisces

Fakta tentang reproduksi Amphibi

Para peneliti menemukan bahwa amfibi di seluruh muka bumi melakukan pesta kawin pada

saat bulan purnama. Walaupun belum banyak diketahui, tetapi fenomena ini terjadi secara global. Semua spesies amfibi seperti katak, kodok, dan salamander melakukan aktivitas

perkawinannya selama periode itu.

Page 24: System peredaran darah Pisces

3 fase hidup Amphibi yang dipengaruhi perputaran bulan

fase pembiakan (breeding site)

fase perkawinan (mating site)

fase bertelur (spawning site)

Page 25: System peredaran darah Pisces

Ovary

Dilekatkan dengan bagian dorsal coelom oleh alat penggantung yang disebut mesovarium

Terdapat corpus adiposum yang berwarna kekuning-kuningan

Organ Reproduksi paada amphibia

Page 26: System peredaran darah Pisces

Terletak di sebelah anterior, diikat oleh alat penggantungnya yang disebut mesorchium

Terdapat vasa efferentia yang bermuara pada saluran kencing, kemudian menuju ke kloaka

Testis

Page 27: System peredaran darah Pisces

Merupakan jenis hewan ovipar. Katak jantan dan katak betina tidak

memiliki alat kelamin luar. Pembuahan katak terjadi di luar

tubuh. Pada saat kawin, katak jantan dan katak betina akan melakukan

ampleksus, yaitu katak jantan akan menempel pada punggung katak betina dan menekan perut katak

betina. Kemudian katak betina akan mengeluarkan ovum ke dalam air.

Setiap ovum yang dikeluarkan diselaputi oleh selaput telur

(membran vitelin).

Reproduksi Amphibia

Page 28: System peredaran darah Pisces

Pergantian Keturunan Ovum + Sperma

Fertilisasi

Di selimuti cairan kental

3 BulanBerudu

Berbentuk

gumpalan telur

Celah-celah

insang tertutup

Dan digantik

an dengan anggota

gerak bagian depan

Katak dewasa

Page 29: System peredaran darah Pisces
Page 30: System peredaran darah Pisces

PISCES

Bertulang belakang

Habitatnya perairan

Bernapas dengan insang.

Bergerak dan menjaga keseimbangan tubunya menggunakan sirip-sirip.

Bersifat ektoterm.

Page 31: System peredaran darah Pisces

Struktur Tubuh Pisces

Page 32: System peredaran darah Pisces
Page 33: System peredaran darah Pisces

Anatomi Pisces

1. Sistem penutup tubuh (kulit) 2. Sistem otot (urat daging)3. Sistem rangka (tulang) 4. Sistem pernapasan (respirasi)5. Sistem peredaran darah (sirkulasi) 6. Sistem pencernaan 7. Sistem saraf 8. Sistem hormon 9. Sistem ekskresi 10. Sistem reproduksi dan embriologi

Page 34: System peredaran darah Pisces

PISCES

Agnata contoh: ikan lamprey

Chondrichthyescontohnya: ikan hiu, ikan

pari

Osteichthyes contohnya: ikan lele,

gurame, kakap

Page 35: System peredaran darah Pisces

Agnata

Tidak punya sirip lateral

Permukaan kulit licin tidak bersisik

Tidak memiliki rahang

Page 36: System peredaran darah Pisces

ChondrichthyesChondr(cartilag

e)Ichthys(fish)

Chondrichthyes

Ciri Umum

Page 37: System peredaran darah Pisces

OsteichthyesOsteon (tulang

)

ichthyes

(ikan)Osteichth

yes

Ciri Umum

Page 38: System peredaran darah Pisces

Reproduksi pada Pisces

Ovum

Sperma

Individu

Alat reproduksi pada ikan

Ovary

Testis

Page 39: System peredaran darah Pisces

Ovary

Merupakan alat reproduksi betina

Terletak pada anterior rongga abdomen

Anteriornya memiliki satu ostium yang dikelilingi oleh fimbre - fimbre

Oviduk sempit pada bagian anterior dan posterior.

Pelebaran selanjutnya pada uterus yang bermuara pada kloaka

Page 40: System peredaran darah Pisces

Testis

Merupakan alat reproduksi jantan

Terdapat berpasangan dan terletak di bawah tulang belakang

Bentuknya oval dengan permukaan yang kasar. Kebanyakan testisnya panjang dan seringkali berlobus

Dilapisi dengan suatu lapisan sel spermatogenik (spermatosit).

Sepasang testis pada jantan tersebut akan mulai membesar pada saat terjadi perkawinan, dan sperma jantan bergerak melalui vas deferens menuju celah/ lubang urogenital.

Page 41: System peredaran darah Pisces
Page 42: System peredaran darah Pisces

Fertilisasiexternal

fertilizationMerupakan pembuahan yang terjadi di

luar tubuh

Ikan yang melakukan pembuahan diluar disebut ikan jenis ovipar. Ikan jenis ovipar mengeluarkan telur dari dalam

tubuhnya untuk dibuahi oleh “si jantan”. Proses pembuahan sel telur (oosit) oleh sel sperma berlangsung

diluar tubuh ikan dimana sperma memasuki sel telur melalui sebuah lubang yang disebut dengan mikrofil.

Umumnya hanya satu sperma yang dapat masuk ke dalam sebuah sel telur. Oosit yang telah dibuahi oleh sel sperma

disebut zigot.

Page 43: System peredaran darah Pisces

Fertilisasiinternal

fertilizationMerupakan pembuahan yang terjadi di

dalam tubuh

ikan yang melakukan pembuahan di dalam disebut ikan jenis ovovivipar. Ikan jenis ini berkembang biak dengan cara

melahirkan. Pembuahan terjadi di dalam tubuh ikan betina (internal fertilization). Embrio berkembang di dalam tubuh

induk betina, kemudian melahirkan anak yang sudah berwujud mirip dengan induknya. Ikan yang berkembangbiak secara ovovivipar adalah ikan dari famili Poecilidae, seperti platy,

guppy, dan molly.

Page 44: System peredaran darah Pisces

Yuk,, Lihat Video Reproduksi ikan....

Page 45: System peredaran darah Pisces