Top Banner
Sindrom Metabolik dr Wawan Sulistiyadi KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS II CILACAP
20

SINDROM METABOLIK 2

Dec 25, 2015

Download

Documents

penjelasan singkat tentang sindrom metabolik
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: SINDROM METABOLIK 2

Sindrom Metabolikdr Wawan Sulistiyadi

KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS II CILACAP

Page 2: SINDROM METABOLIK 2
Page 3: SINDROM METABOLIK 2

Artinya.......... ?

Merupakan sekumpulan gangguan

metabolik yang dapat meningkatkan resiko

kesehatan di kemudian hari, salah satunya

penyakit kardiovaskuler.

dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 4: SINDROM METABOLIK 2

Apa penyebabnya ... ?

• Obesitas berkontribusi besar menjadi penyebab sindrom metabolik.

• Perubahan pola makan yang cenderung tinggi kalori dan lemak (makanan siap saji), serta minimnya aktivitas merupakan penyebab utama obesitas.

dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 5: SINDROM METABOLIK 2

Kriteria Sindrom Metabolik• Seseorang dapat dikatakan mengalami sindrom

metabolik, jika memiliki lingkar pinggang ≥ 90 cm untuk pria atau ≥ 80 cm untuk wanita, disertai dengan dua atau lebih dari empat kriteria klinis berikut:

1. Peningkatan kadar trigliserida

( ≥ 150 mg/dl )

2. Penurunan kadar kolesterol HDL

( pria < 40 mg/dl ; wanita < 50 mg/dl )

3. Peningkatan tekanan darah

( ≥ 130/85 mmHg )

4. Peningkatan kadar gula darah puasa

( ≥ 100 mg/dl ) dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 6: SINDROM METABOLIK 2
Page 7: SINDROM METABOLIK 2
Page 8: SINDROM METABOLIK 2
Page 9: SINDROM METABOLIK 2

Apa saja dampak buruknya ... ?

Sindrom metabolik di kemudian hari dapat menimbulkan masalah kesehatan yang lebih serius, seperti :

Obesitas abdominal Penyakit kardiovaskuler (Penyakit Jantung Koroner,

Infark Miokard Akut,Stroke) Hipertensi atau tekanan darah tinggi Resistensi Insulin, Pre Diabetes, Diabetes Melitus Dislipidemia (kelainan kolesterol) Kecenderungan trombosis (sumbatan pada saluran

darah) Perlemakan hati (fatty liver)

dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 10: SINDROM METABOLIK 2
Page 11: SINDROM METABOLIK 2

dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 12: SINDROM METABOLIK 2

Prevalensi Pria : 4-5 x lebih sering daripada wanita

dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 13: SINDROM METABOLIK 2

Bagaimana Pengobatannya ...?

Pengobatan awal yang dianjurkan dokter umumnya berupa perubahan gaya hidup menjadi lebih sehat, seperti: Melakukan diet sehat (Pola Makan yang sehat dan

seimbang) Meningkatkan aktivitas fisik atau olah raga teratur Menurunkan berat badan Menghentikan kebiasaan merokok dan alkohol Apabila perubahan gaya hidup tersebut tidak dapat

memperbaiki kondisi sindrom metabolik, maka dokter akan memberikan terapi obat.

Page 14: SINDROM METABOLIK 2

Bagaimana pencegahannya ... ?

• Pola hidup sehat dapat mencegah terjadinya sindrom metabolik dan dampak buruknya, antara lain dengan melakukan :Diet sehat

(Pola Makan yang sehat dan seimbang)Olah raga teraturPemeriksaan kesehatan secara berkala

(Regular Check Up)dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 15: SINDROM METABOLIK 2

Pola makan sehat adalah pola makan yang menerapkan 3 prinsip :

• jumlah kalori yang dikonsumsi tidak melebihi jumlah energi yang dikeluarkan oleh tubuh.

Seimbang

• mencakup jenis bahan makanan yang mengandung sumber gizi makro dan mikro yang dibutuhkan oleh tubuh.

Bervariasi

• tidak berlebihan dan disesuaikan dengan aktivitas harian.Cukup

Page 16: SINDROM METABOLIK 2

Contoh bahan makanan sumber gizi makro & mikro

karbohidratprotein

lemak Vitamin/mineral

Page 17: SINDROM METABOLIK 2

Pola Makan : Dahulu dan Sekarang

Dahulu:4 sehat 5 sempurna

Sekarang :

Gizi Seimbang

Jumlah? Variasi? Keseimbangan?

Page 18: SINDROM METABOLIK 2
Page 19: SINDROM METABOLIK 2

Tubuh anda...masa depan anda...

sayangilah tubuh anda....mulai dari sekarang...

dr. Wawan Sulistiyadi / KKP Cilacap / 2014

Page 20: SINDROM METABOLIK 2

Terima kasih............................