Top Banner
SETTING PERIPHERAL eri.julianto dan Robert.junito
32

Setting.pheriperall (materi tik)

Mar 22, 2017

Download

Education

robert junito
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Setting.pheriperall (materi tik)

SETTING PERIPHERAL

Heri.julianto dan Robert.junito

Page 2: Setting.pheriperall (materi tik)

Materi Setting Peripheral

Pengertian : Peripheral adalah perangkat kerastambahan yang mendukung kerja komputer danberada diluar CPU (perangkat eksternal) yangdihubungkan dengan komputer.

Macam-Macam Penyettingan Peripheral :Peripheral komputer dibagi menjadi dua berdasarkan fungsi :1. peralatan yangmelaksanakan operasi input danoutput, kategori ini meliputi keyboard,mouse, dll  2. peralatan yangdiutamakan pada penyimpan data sekunder, seperti disk magnetic, opticaldisk, yang mampu untuk menyimpandata yang besar

Page 3: Setting.pheriperall (materi tik)

KEYBOARDBerbentuk mirip mesin ketik yang berisi huruf, angka, simbol-simbol khusus serta tombol-tombol fungsi. Gunanya untuk memberi perintah kepada komputer dengan cara menuliskannya atau menekan kombinasi beberapa tombol. Saat ini sejumlah perusahaan seperti Microsoft dan Logitech sudah membuat keyboard tanpa kabel (wireless) yang menggunakan pancaran infrared.

Page 4: Setting.pheriperall (materi tik)

MOUSEAlat yang mirip tikus dan terdiri dari dua atau tiga tombol, berfungsi untuk mengendalikan kursor/pointer dilayar monitor dengan cara menggerakkannya maju, mundur atau kesamping. Didalamnya terdapat bola karet yang akan menggerakkan roda-roda kecil, yang akan mengatur gerakan kursor/pointer. Mouse generasi terbaru biasanya dilengkapi scrolling button untuk memudahkan bergerak turun/naik dilayar monitor. Mouse juga bisa digunakan untuk memainkan game. Kini mouse wireless juga telah diproduksi.

Page 5: Setting.pheriperall (materi tik)

LIGHTPENMirip bolpoin biasa, hanya ujungnya memiliki sensor elektromagnetik. Bisa digunakan untuk menulis, tetapi juga mampu membaca kode-kode khusus yang kemudian diterjemahkan oleh komputer.

Page 6: Setting.pheriperall (materi tik)

TRACKBALLFungsinya sama persis dengan mouse, hanya tampilannya berbeda. Pada trackball, bola yang menggerakkan kursor/pointer berada diluar dan harus digerakkan oleh jari kita kearah yang kita inginkan. Jika badan mouse harus kita gerakkan seluruhnya diatas meja, badan trackball tetap diam ditempat. Seperti halnya keyboard dan mouse, trackball wireless juga telah ada di pasaran. Bermain game dengan trackball agak lebih sulit dibandingkan mouse.

Page 7: Setting.pheriperall (materi tik)

MONITORBentuknya mirip televisi dan berfungsi menampilkan proses dan hasil pekerjaan komputer. Monitor komputer jaman dulu hanya hitam putih atau monochrome (terkadang dengan tulisan hijau atau orange dan latar belakang hitam). Sekarang monitor hampir semuanya berwarna dan beresolusi tinggi, sehingga kualitas gambar yang dihasilkannya juga jauh lebih bagus.

Page 8: Setting.pheriperall (materi tik)

PLOTTERSama fungsinya dengan printer tetapi khusus untuk mencetak gambar. Kertas yang dipergunakan juga lebih besar dari kertas biasa. Plotter generasi pertama harus dipasangi rapido (pena khusus untuk menggambar), namun sekarang plotter juga terdiri dari inkjet dan laser..

Page 9: Setting.pheriperall (materi tik)

ada pada motherboard dengan onboard VGA.4.Port VGAHanya

ada pada motherboard dengan onboard VGA.

4.Port VGA

Page 10: Setting.pheriperall (materi tik)

Printer merupakan salah satu output peripheral komputer yang berfungsi untuk menampilkan hasil pekerjaan ke dalam bentuk cetakan di atas kertas.Sebelum digunakan,software printer harus terlebih dahulu diinstal ke dalam sistem komputer.Berdasarkan sistem operasi yang digunaka,beberapa printer ada yang telah tersedia sistem softwarenya pada Operating System tetai ada juga yabg harus menggunakan tambahan CD installer dari luar syitem operasI.

Page 11: Setting.pheriperall (materi tik)

MouseMouse dapat kita gunakan sesuai dengan apa yang kita harapkan terutama yang terbiasa dengan tangan kiri (kidal), maka kita dapat mengatur konfigurasi Mouse dengan langkah-langkah sebagai berikut :• Aktifkan Control Panel.• Klik 2 kali Icon Mouse, sehingga tampil Kotak dialog Mouse Properties :

Page 12: Setting.pheriperall (materi tik)

PrinterKomputer tidak dapat menggunakan printer untuk mencetak dokumen, jika tidak sesuai dengan nama dan jenis printer yang kita install, olehnya itu cara untuk mengatur jenis printer yang digunakan adalah :• Aktifkan Control Panel• Klik 2 kali Icon Printer, sehingga tampil Kotak dialog Printers :

0

Page 13: Setting.pheriperall (materi tik)

PLOTTERSama fungsinya dengan printer tetapi khusus untuk mencetak gambar. Kertas yang dipergunakan juga lebih besar dari kertas biasa. Plotter generasi pertama harus dipasangi rapido (pena khusus untuk menggambar), namun sekarang plotter juga terdiri dari inkjet dan laser.

Page 14: Setting.pheriperall (materi tik)

SCANNERDigunakan untuk mengambil citra cetakan (gambar, foto, tulisan) untuk diolah atau ditampilkan melalui komputer. Ada dua jenis scanner, handy scanner (dipegang dan digerakkan dengan tangan), dan flatbed scanner (serupa mesin fotokopi).

Page 15: Setting.pheriperall (materi tik)

EXTERNAL ZIP DRIVEFungsinya sama dengan disket, ukurannya juga sama 3,5 inci – hanya agak lebih tebal – namun kapasitasnya jauh lebih besar – 100MB yang kira-kira sama dengan 70 disket berkapasitas 1,44MB. Zip drive ini dibuat oleh perusahaan Iomega.

Page 16: Setting.pheriperall (materi tik)

EXTERNAL FLOPPY DISK DRIVESama fungsinya dengan disk drive yang terpasang di casing, tetapi yang ini berada diluar dan dihubungkan dengan kabel. Umumnya digunakan untuk komputer laptop/notebook.

Page 17: Setting.pheriperall (materi tik)

. bermaJOYSTICKAlat berbentuk tongkat kecil (biasanya dilengkapi beberapa tombol dengan fungsi yang bisa diatur) untuk memudahkan in game, misalnya mengendalikan pesawat atau mobil. Dapat juga berfungsi sebagai mouse

Page 18: Setting.pheriperall (materi tik)

MICROPHONE DAN SPEAKERUntuk memasukkan dan merekam suara serta mendengarkan hasil rekaman yang sudah disimpan didalam komputer, atau mendengarkan musik dan suara dari CD, MP3 atau game

Page 19: Setting.pheriperall (materi tik)

berbentuk tongkat kecil (biasanya dilengkapi beberapa tombol dengan fungsi ndayang bisa diatur) untuk memudahkan bermain game, misalnya mengeJOYSTICKAlat likan pesawat atau mobil. Dapat juga berfungsi sebagai mouse.

Page 20: Setting.pheriperall (materi tik)

. Modem berfungsi mengubah sinyal digital ke analog dan sebaliknya, guna mengirim data komputer melalui saluran telepon. Jika ingin menggunEXTERNAL MODEMModem external dipasang diluar casing dan dihubungkan melalui kabel, sedangkan modem internal berbentuk card yang ditancapkan pada mainboardakan internet, modem harus tersedia. 

Page 21: Setting.pheriperall (materi tik)

TRACKBALLFungsinya sama persis dengan mouse, hanya tampilannya berbeda. Pada trackball, bola yang menggerakkan kursor/pointer berada diluar dan harus digerakkan oleh jari kita kearah yang kita inginkan. Jika badan mouse harus kita gerakkan seluruhnya diatas meja, badan trackball tetap diam ditempat. Seperti halnya keyboard dan mouse, trackball wireless juga telah ada di pasaran. Bermain game dengan trackball agak lebih sulit dibandingkan mouse.

Page 22: Setting.pheriperall (materi tik)

MONITORBentuknya mirip televisi dan berfungsi menampilkan proses dan hasil pekerjaan komputer. Monitor komputer jaman dulu hanya hitam putih atau monochrome (terkadang dengan tulisan hijau atau orange dan latar belakang hitam). Sekarang monitor hampir semuanya berwarna dan beresolusi tinggi, sehingga kualitas gambar yang dihasilkannya juga jauh lebih bagus.

Page 23: Setting.pheriperall (materi tik)

Date/TimeDalam mengatur konfigurasi tanggal/jam pada komputer dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut :• Aktifkan Control Panel• Klik 2 kali Icon Date/Time, sehingga tampil Kotak dialog Date/TimeProperties :1. Klik OK2. Untuk menutup menu control panel klik File Close

Page 24: Setting.pheriperall (materi tik)

Untuk melakukan setting peripheral kita dapat mengaturnya pada menu CONTROL PANEL (Konfigurasi Komputer) sebagaimana langkah berikut :• Klik tombol start.• Pilih setting• Control panel– Add New Hardware : Menambah hard-ware baru ke dalam komputer.– Add/Rem Program : Menambah/mengurang program yang ada di windows.– Date/Time : Mengatur tanggal dan jam.– Keyboard : Mengatur konfigurasi keyboard.– Display : Mengatur tampilan layar.

Page 25: Setting.pheriperall (materi tik)

Mengubah nama File/Folder• Buka menu Windows explorer• Klik 1 kali file/folder yang akan diubah namanya.• Pilih file Rename• Ketik nama file yang baru• Enter• Langkah selanjutnya. Untuk menutup menu Windows Explorer, Klik File Close atau klik tanda X pada sudut kanan atas menu Windows explorer. Untuk membuka file yang sudah diubah namanya, maka lakukan double klik pada file yang sudah diubah.

Page 26: Setting.pheriperall (materi tik)

Langkah yang dilakukan dalam memulai/mengaktifkan computer adalah :1. Tekan tombol power pada CPU dan Monitor.2. Selanjutnya komputer akan melakukan starting, kemudian mengeluarkan logo Microsoft Windows.3. Tunggu beberapa saat hingga komputer menampilkan Microsoft Windows pada layer (Desktop) seperti di bawah ini.

Page 28: Setting.pheriperall (materi tik)

Windows ExplorerLangkah yang dapat dilakukan dalam membuka menu Windows Explorer adalah :1. Klik tombol start.2. Pilih program3. Windows Explorer, akan tampil menu windows Explorer seperti di bawah ini :

Page 29: Setting.pheriperall (materi tik)

KAMERA DIGITALKerjanya mirip kamera foto biasa, hanya saja hasilnya langsung disimpan dalam format data komputer. Hasil yang diperoleh jauh lebih bagus dibandingkan hasil cetakan film negatif.

Page 30: Setting.pheriperall (materi tik)

EXTERNAL MODEMModem external dipasang diluar casing dan dihubungkan melalui kabel, sedangkan modem internal berbentuk card yang ditancapkan pada mainboard. Modem berfungsi mengubah sinyal digital ke analog dan sebaliknya, guna mengirim data komputer melalui saluran telepon. Jika ingin menggunakan internet, modem harus tersedia.  

Page 31: Setting.pheriperall (materi tik)

Peripheral komputermerupakan peralatan tambahan komputer yang dibutuhkan untuk keperluan – keperluan lain. Misalnya koneksi jaringan, mencetak, atau mengambil gambar. Peripheral tersebut meliputi Printer, Scanner, Modem, Network Card, dan lain sebagainya. Instalasi peripheral meliputi instalasi secara fisik dan instalasi secara software. Instalasi fisik meliputi pemasangan peripheral dengan baik dan benar, dan instalasi software meliputi pengenalan peripheral terhadap sistem operasi yaitu dengan menginstall driver yang dibutuhkan.

Page 32: Setting.pheriperall (materi tik)

Semoga Bermanfaat