Top Banner
1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN TEORI ATOM MEKANIKA KUANTUM Mata Pelajaran : Kimia Kelas / Semester : XI IPA / 1 Standar Kompetensi : 1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa. Kompetensi dasar : 1.1. Menjelaskan teori atom Bohr dan mekanika kuantum untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital serta menentukan letak unsur dalam tabel periodik. I. Indikator: 1. Menjelaskan teori atom Niels Bohr 2. Menjelaskan teori atom mekanika kuantum.. 3. Menentukan bilangan kuantum (kemungkinan elektron berada). 4. Menggambarkan bentuk orbital. 5. Menjelaskan kulit dan sub kulit serta hubungannya dengan bilangan kuantum. 6. Menggunakan azas larangan Pauli, prisip aufbau, dan aturan Hund untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital. 7. Menghubungkan konfigurasi elektron suatu unsur dengan letaknya dalam tabel periodik. II. Tujuan: Siswa dapat, 1. Menjelaskan ide pokok dari teori atom Niels Bohr 2. Menjelaskan ide pokok dari teori atom mekanika kuantum 3. Menentukan bilangan kuantum yang diperbolehkan untuk keberadaan elektron 4. Mengidentifikasi bentuk orbital s, p dan d 5. Menjelaskan hubungan kulit dan sub kulit dengan bilangan kuantum. 6. Menuliskan konfigurasi eletron dan diagram orbital. 7. Menentukan letak unsur dalam sistem periodik berdasarkan konfigurasi elektronnya, atau sebaliknya. III. Materi Ajar : o Radiasi elektromagnet o Teori atom Bohr o Teori atom mekanika kuantum o Bilangan-bilangan kuantum o Bentuk orbital o Kulit dan sub kulit o Konfigurasi elektron o Hubungan konfigurasi elektron dan letak unsur dalam sistem periodik. IV. Metode pendekatan: o Penyampaian informasi. o Diskusi o Penugasan V. Alokasi Waktu 10 Jam pelajaran VI. Skenario Pembelajaran Pertemuan Pertama: (2 jam pelajaran) Materi ajar: o Radiasi elektromagnet o Teori atom Niels Bohr
45

Rpp Kimia Kls Xi

Dec 02, 2015

Download

Documents

asepmukti

RPP Kimia Kls XI
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Rpp Kimia Kls Xi

1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TEORI ATOM MEKANIKA KUANTUM

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 1 Standar Kompetensi : 1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat

periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa. Kompetensi dasar : 1.1. Menjelaskan teori atom Bohr dan mekanika kuantum untuk

menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital serta menentukan letak unsur dalam tabel periodik.

I. Indikator: 1. Menjelaskan teori atom Niels Bohr2. Menjelaskan teori atom mekanika kuantum..3. Menentukan bilangan kuantum (kemungkinan elektron berada).4. Menggambarkan bentuk orbital.5. Menjelaskan kulit dan sub kulit serta hubungannya dengan bilangan kuantum.6. Menggunakan azas larangan Pauli, prisip aufbau, dan aturan Hund untuk menuliskan konfigurasi

elektron dan diagram orbital.7. Menghubungkan konfigurasi elektron suatu unsur dengan letaknya dalam tabel periodik.

II. Tujuan:

Siswa dapat,

1. Menjelaskan ide pokok dari teori atom Niels Bohr2. Menjelaskan ide pokok dari teori atom mekanika kuantum3. Menentukan bilangan kuantum yang diperbolehkan untuk keberadaan elektron4. Mengidentifikasi bentuk orbital s, p dan d5. Menjelaskan hubungan kulit dan sub kulit dengan bilangan kuantum.6. Menuliskan konfigurasi eletron dan diagram orbital.7. Menentukan letak unsur dalam sistem periodik berdasarkan konfigurasi elektronnya, atau

sebaliknya.

III. Materi Ajar :o Radiasi elektromagneto Teori atom Bohro Teori atom mekanika kuantumo Bilangan-bilangan kuantumo Bentuk orbitalo Kulit dan sub kulito Konfigurasi elektrono Hubungan konfigurasi elektron dan letak unsur dalam sistem periodik.

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasi.o Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 10 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

o Radiasi elektromagneto Teori atom Niels Bohr

Page 2: Rpp Kimia Kls Xi

2

Kegiatan awal (15 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa / Perkenalano Memperkenalkan program semestero Apersepsi/motivasi (ada pada LKS)

Kegiatan Inti (70 menit)

o Diskusi kelas untuk membahas radiasi elektromagnet sesuai dengan LKS (40 menit)

o Diskusi kelas untuk membahasdan teori atom Niels Bohr sesuai dengan LKS (40 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menyimpulkan ide pokok dalam teori kuantum Max Planck dan teori atom Niels Bohr.o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Teori atom mekanika kuantumo Bilangan-bilangan kuantumo Bentuk orbitalo Kulit dan sub kulit

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR (LKS), mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Diskusi kelas untuk membahas teori atom mekanika kuantum sesuai dengan LKS (40

menit) o Diskusi kelas untuk membahas bilangan-bilangan kuantum, bentuk orbital, kulit dan sub

kulit sesuai dengan LKS (40 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menyimpulkan teori atom mekanika kuantum.o Menyimpulkan makna bilangan-bilangan kuantum.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Materi ajar: o Konfigurasi elektron menurut teori atom mekanika kuantum.o Hubungan konfigurasi elektron dengan sistem periodik.

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR (LKS), mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas konfigurasi elektron sesuai dengan LKS.o Membahas hubungan konfigurasi elektron dengan sistem periodik sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir o Menyimpulkan aturan-aturan penulisan konfigurasi elektron.o Menyimpulkan hubungan konfigurasi elektron dengan sistem periodik.o Meminta siswa untuk mengerjakan Latihan dari buku pakel dan soal-soal uji kompetensi

dari LKS.o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.

Page 3: Rpp Kimia Kls Xi

3

VI. Pertemuan Keempat: (4 jam pelajaran)

Materi ajar: o Membahas soalo Ulangan hariano Remedial

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Kegiatan Inti (80 menit) o Membahas soal-soal (30 menit)o Ulangan 50 menit (soal terlampir)

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menugas siswa untuk mempelajari LKS.

VII. Alat / Bahan / Sumber Belajar:

Buku Kimia; LKS, multimedia, model.

VIII. Penilaian:

Ulangan Harian

Penugasan

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 4: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

GEOMETRI MOLEKUL

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 1

Standar Kompetensi : 1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa.

Kompetensi dasar : 1.2. Menjelaskan teori jumlah pasangan elektron di sekitar inti atom dan teori hibridisasi untuk meramalkan bentuk molekul.

I. Indikator: 1. Menentukan bentuk molekul berdasarkan teori jumlah pasangan elektron2. Menentukan bentuk molekul berdasarkan teori hibridisasi.

II. Tujuan:

Siswa dapat, (1) Menentukan bentuk molekul berdasarkan teori domain elektron. (2) Meramalkan kepolaran molekul berdasarkan geometri molekulnya (3) Menjelaskan geometri molekul berdasarkan teori hibridisasi.

III. Materi Ajar :o Teori domain elektrono Teori hibridisasi

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 2 Jam pelajaran (1 x pertemuan).

VI. Skenario PembelajaranKegiatan awal (5 memit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswao Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.o Apersepsi/motivasi (ada pada LKS)

Kegiatan Inti

o Diskusi kelas untuk membahas teori domain elektron sesuai dengan LKS.o Diskusi kelas untuk membahas teori hibridisasi sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir

o Menyimpulkan teori domain elektrono Menyimpulkan teori hibridisasio Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Page 5: Rpp Kimia Kls Xi

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 6: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

GAYA ANTAR MOLEKUL

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 1 Standar Kompetensi : 1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat

periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa. Kompetensi dasar : 1.3. Menjelaskan interaksi antar molekul (gaya antar molekul) dan

sifat zat.

I. Indikator: 1. Menjelaskan perbedaan sifat fisik (titik didih, titik leleh) berdasarkan perbedaan gaya antar

molekul (gaya van der waals, gaya London, dan ikatan hidrogen).

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menjelaskan perbedaan sifat fisik (titik didih, titik leleh) berdasarkan perbedaan gaya antar

molekul (gaya van der waals, gaya London, dan ikatan hidrogen).

III. Materi Ajar :Gaya antar molekul:

o gaya dispersio gaya dipol-dipolo ikatan hidrogen

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 4 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Diskusi kelas untuk membahas gaya antar molekul sesuai dengan LKSo Latihan soal dari buku paket.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan gaya-gaya antar molekul dan pengaruhnya terhadap sifat fisik zat.

o Menugaskan siswa untuk mempelajari soal-soal uji kompetensi dan soal-soal dari bukupaket)

o Mengngatkan siswa untuk ulangan pada pertmebua berikutnya.

VI. Pertemuan kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.

Page 7: Rpp Kimia Kls Xi

o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Membahas soal-soal uji kompetensi dam soal lainnya dari buku paket (40 menit).o Ulangan harian (40 menit).

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS

VII. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VIII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 8: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

AZAS KEKEKALAN ENERGI DAN PERUBAHAN ENTALPI

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 1 Standar Kompetensi : 2. Memahami perubahan energi dalam reaksi kimia dan cara

pengukurannya. Kompetensi dasar : 2.1. Mendeskripsikan perubahan entalpi suatu reaksi, reaksi

eksoterm, dan reaksi endoterm.

I. Indikator: 1. Mengidentifikasi hukum/azas kekekalan energi2. Membedakan sistem dan lingkungan3. Menjelaskan perubahan entalpi (∆H) sebagai kalor reaksi pada tekanan tetap.4. Membedakan reaksi yang melepas kalor (eksoterm) dengan reaksi yang menerima kalor

(endoterm) melalui percobaan.5. Menjelaskan macam-macam entalpi molar

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Mengidentifikasi hukum/azas kekekalan energi2. Membedakan sistem dan lingkungan3. Menjelaskan perubahan entalpi (∆H) sebagai kalor reaksi pada tekanan tetap.4. Membedakan reaksi yang melepas kalor (eksoterm) dengan reaksi yang menerima kalor

(endoterm) melalui percobaan.5. Menjelaskan macam-macam entalpi molar

III. Materi Ajar :o Azas kekekalan energio Sistem dan lingkungano Kalor reaksi (∆H)o Reaksi eksoterm dan endotermo Entalpi molar

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Demonstrasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 8 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

o Azas kekekalan energio Sistem dan lingkungano Kalor reaksi (∆H)

Kegiatan awal

o Salam pembuka

o Memeriksa kehadiran siswa

o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Page 9: Rpp Kimia Kls Xi

o Appersepsi / motivasi

Energi yang kita gunakan dalam kehidupan sehari-hari berasal dari reaksi kimia. Misalnya,untuk memasak kita gunakan energi dari pembakaran bahan bakar; untuk melakukanaktivitasnya, tubuh kita menggunakan energi dari makanan yang kita makan. Pengetahuanini penting sehingga kita dapat memperhitungkan kebutuhan energi kita.

Kegiatan Inti

o Diskusi kelas untuk membahas azas kekekalan energi sesuai dengan LKS

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas pengertian sistem danlingkungan sesuai dengan LKS

o Diskusi kelas untuk membahas pengertian entalpi sesuai dengan LKS

Kegiatan Akhir

o Menyimpulkan kata-kata kunci: Azas kekekalan energi, energi dalam, sistem, lingkungan,kalor, kerja, entalpi dan perubahan entalpi.

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS )

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Reaksi eksoterm dan endoterm

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Malakukan percobaan dan diskusi kelas untuk membahas reaksi eksoterm dan endotermsesuai dengan LKS

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan sifat-sifat reaksi eksoterm dan endoterm.

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Entalpi molar

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Malakukan diskusi kelas untuk membahas pengertian persamaan termokimia dan berbagaimacam entalpi molar sesuai dengan LKS

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan arti persamaan termokimia dan entaklpi molar pembentukan danpembakaran.

o Menugaskan siswa untuk mempelajari soal-soal uji kompetensi dan soal-soal dari bukupaket.

o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya

Pertemuan Keempat (2 jam pelajaran)

Page 10: Rpp Kimia Kls Xi

Materi Ajar: o Membahas soal uji kompetensi dan soal-soal dari buku paket (30 menit)o Ulangan harian (50 menit)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas soal uji kompetensi sesuai dengan pertanyaan siswa (30 menit)

o Ulangan harian (50 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS 2.5)

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia, laboratorium.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 11: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

HUKUM HESS

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 1

Standar Kompetensi : 2. Memahami perubahan energi dalam reaksi kimia dan cara pengukurannya.

Kompetensi dasar : 2.2. Menentukan H reaksi berdasarkan percobaan, hukum Hess, data perubahan entalpi pembentukan standar, dan data energi ikatan.

I. Indikator: 1. Menghitung harga ∆H reaksi berdasarkan data percobaan.2. Menghitung ∆H reaksi dengan menggunakan diagram siklus / diagram tinglkat energi.3. Menghitung ∆H reaksi dengan menggunakan data entalpi pembentukan standar.4. Menghitung ∆H reaksi dengan menggunakan data energi ikatan.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menentukan entalpi reaksi melalui percobaan.2. Menghitung entalpi reaksi berdasarkan diagram siklus /diagram tingkat energi.3. Menghitung entalpi reaksi berdasarkan data entalpi pembentukan standar.4. Menghitung entalpi reaksi berdasarkan data energi ikatan.

III. Materi Ajar :o Kalorimetrio Hukum Hess

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasi.o Praktikum.o Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 8 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

o Kalorimetri

Kegiatan awal

o Salam pembuka

o Memeriksa kehadiran siswa

o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Kegiatan Inti

o Melakukan percobaan dan diskusi kelas untuk menentukan kalor reaksi sesuai dengan LKS

Kegiatan Akhir

o Menyimpulkan cara penentuan entalpi reaksi melalui percobaan (kalorimetri).o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Page 12: Rpp Kimia Kls Xi

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar:

Hukum hess,

o Menentukan entalpi reaksi berdasarkan diagram sikluso Menentukan entalpi reaksi berasarkan diagram tingkat energio Menentukan entalpi reaksi berdasarkan data kalor reaksi lain yang berhubungan.

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Malakukan diskusi kelas untuk membahas hukum Hess sesuai dengan LKS.

o Latihan soal menentukan entalpi reaksi berdasarkan diagram siklus, diagram tingkat energidan data kalor reaksi lain yang berhubungan sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan cara menentukan reaksi dengan hukum Hess.

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar:

Hukum Hess:

o Menentukan entalpi reaksi berdasarkan entalpi pembentukano Menentuam entalpi reaksi berdasarkan energi ikatan.

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Malakukan diskusi kelas untuk membahas untuk menghitung entalpi reaksi berdasarkandata entalpi pembentukan standar sesuai dengan LKS.

o Melakukan disusi kelas untuk menghitung entalpi reaksi berdasarkan data energi ikatansesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan cara menghitung entalpi reaksi berdasarkan data entalpi pembentukanstandar dan data energi ikatan.

o Memberi tugas, yaitu mengerjakan soal uji kompetensi dan soal-soal dari buku paket.

o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya

Pertemuan Keempat (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Membahas soal uji kompetensio Ulangan harian

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Page 13: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas soal uji kompetensi sesuai dengan pertanyaan siswa (30 menit)

o Ulangan harian (50 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia, laboratorium.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Adjang Suhardja, S.Pd Asep Mukti Ali, S.Si NIP. 196308021987031006 NUPTK. 0845751653200032

Page 14: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LAJU REAKSI – 1

(KEMOLARAN DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI LAJU REAKSI)

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : X / 1 Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor- faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam

kehidupan sehari hari dan industri Kompetensi dasar : 3.1. Mendeskripsikan pengertian laju reaksi dengan melakukan

percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

I. Indikator: 1. Menghitung konsentrasi larutan (kemolaran larutan)2. Menghitung laju reaksi berdasarkan perubahan konsentrasi pereaksi atau produk.3. Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi (konsentrasi, luas permukaan, suhu, dan

katalis) melalui percobaan.4. Menafsirkan grafik dari data percobaan tentang faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menghitung konsentrasi larutan2. Membuat larutan dengan kemolaran tertentu3. Menghitung laju reaksi berdasarkan perubahan konsentrasi pereaksi atau produk.4. Menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi (konsentrasi, suhu, luas permukaan dan

katalis)5. Menafsirkan grafik faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi.

III. Materi Ajar :o Kemolarano Definisi laju reaksio faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Praktikumo Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu o 6 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

o Kemolaran

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswao Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Page 15: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan percobaan dan diskusi kelas untuk membuat larutan dengan konsentrasi tertentusesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan kemolaran, pengenceran dan cara membuat larutan dengan kemolarantertentu.

o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar:

o Definisi laju reaksio Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Melakukan diskusi kelas untuk membahas definisi, cara menentukan dan menghitung laju

reaksi sesuai dengan LKS (45 menit) o Membahas kegiatan berikutnya, yaitu praktikum untuk memepelajari faktor-faktor yang

mempengaruhi laju reaksi. o Membagi siswa ke dalam 8 kelompok kerja:

Kelompok 1 s.d 4 : Pengaruh luas permukaan dan suhu Kelompok 5 s.d 8 : Pengaruh konsentrasi dan katalis.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan definisi serta cara menentukan laju reaksi.o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)o Salam penutup.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar:

Faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi,

o Pengaruh luas permukaano Pengaruh konsentrasio Pengaruh suhuo Pengaruh katalis

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Malakukan Percobaan dan diskusi kelas untuk membahas faktor-faktor yangmempengaruhi laju reaksi sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia, laboratorium.

Page 16: Rpp Kimia Kls Xi

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 17: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LAJU REAKSI - 2

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : X / 1 Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor- faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari dan industri Kompetensi dasar : 3.2. Memahami teori tumbukan (tabrakan) untuk menjelaskan

faktor-faktor penentu laju dan orde reaksi, dan terapannya dalam kehidupan sehari-hari.

I. Indikator: 1. Menjelaskan pengaruh konsentrasi, luas permukaan bidang sentuh dan suhu terhadap laju reaksi

berdasarkan teori tumbukan. 2. Membedakan diagram energi potensial dari reaksi kimia dengan menggunakan katalis dan yang tidak

menggunakan katalis. 3. Menjelaskan pengertian, peranan katalis dan energi pengaktifan dengan menggunakan diagram.4. Menentukan orde reaksi.5. Menjelaskan peranan katalis dalam mahluk hidup dan industri.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menjelaskan pengaruh konsentrasi, luas permukaan bidang sentuh dan suhu terhadap laju reaksi

berdasarkan teori tumbukan. 2. Membedakan diagram energi potensial dari reaksi kimia dengan menggunakan katalis dan yang tidak

menggunakan katalis. 3. Menjelaskan pengertian, peranan katalis dan energi pengaktifan dengan menggunakan diagram.4. Menjelaskan peranan katalis dalam mahluk hidup dan industri.5. Menentukan orde reaksi.

III. Materi Ajar :o Orde reaksio Teori tumbukan

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu o 4 jam Pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar:

o Orde reaksi

o Teori tumbukan

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Diskusi kelas untuk membahas orde reaksi sesuai dengan LKS (40 menit)o Diskusi kelas untuk membahas teori tumbukan sesuai dengan LKS (40 menit)

Page 18: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan definisi serta cara menentukan laju reaksi.o Menyimpulkan teori tumbukan.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan soal-soal uji kompetensi dan soal-soal laju reaksi

dari buku paket.o Mengingatkan siswa untuk ulangan harian pada pertemian berikutnya.o Salam penutup.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

Ulangan harian

Kegiatan awal

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswao Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Kegiatan Inti

o Membahas soal-soal uji ompetensi (30 menit)

o Ulangan harian (50 menit)

Kegiatan Akhir o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari LKS)

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar:

Katalis dalam kehidupan dan industri.

Ulangan

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR sepintas, mencatat siswa yang tidak membuat PR.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas tugas siswa tentang peranan katalis dalam kehidupan dan induistri (LKS) (20menit)

o Ulangan harian (60 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi.o Memberi tugas untuk pertemuan berikutnya (Mempelajari uji kompetensi dari LKS)

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia, laboratorium.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Page 19: Rpp Kimia Kls Xi

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 20: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KESETIMBANGAN - 1

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : X / 1 Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor- faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari dan industri Kompetensi dasar : 3.3. Menjelaskan keseimbangan dan faktor-faktor yang

mempengaruhi arah pergeseran keseimbangan dengan melakukan percobaan.

I. Indikator: 1. Menjelaskan kesetimbangan dinamis.2. Menjelaskan kesetimbangan homogen dan heterogen.3. Menafsirkan data percobaan mengenai konsentrasi pereaksi dan hasil reaksi pada keadaan

setimbang untuk menentukan derajat disosiasi dan tetapan kesetimbangan.4. Menghitung harga Kc berdasarkan konsentrasi zat dalam kesetimbangan.5. Menentukan harga Kp berdasarkan tekanan parsoal gas pereaksi dan hasil reaksi pada keadaan

setimbang.6. Menghitung harga Kp berdasarkan harga Kc atau sebaliknya.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menjelaskan reaksi reversibel2. Menjelaskan kesetimbangan dinamis.3. Menjelaskan kesetimbangan homogen dan heterogen.4. Menjelaskan tetapan kesetimbangan5. Menghitung harga Kc berdasarkan konsentrasi zat dalam kesetimbangan.6. Menentukan harga Kp berdasarkan tekanan parsoal gas pereaksi dan hasil reaksi pada keadaan

setimbang.7. Menghitung harga Kp berdasarkan harga Kc atau sebaliknya.

III. Materi Ajar :1. Reaksi dapat balik.2. Keadaan kesetimbangan dinamis.3. Kesetimbangan homogen dan kesetimbangan heterogen.4. Tetapan kesetimbangan,Kc dan Kp

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasi.o Praktik / demonstrasi.o Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu o 8 Jam Pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

1. Reaksi dapat balik2. Keadaan setimbang / kesetimbangan dinamis.

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembuka

Page 21: Rpp Kimia Kls Xi

o Memeriksa kehadiran siswao Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.o Appersepsi / motivasi (ada pada LKS)

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk menjelaskan reaksi dapat balik sesuaidengan LKS (40 menit)

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk menjelaskan keadaan kesetimbangandinamis sesuai dengan LKS (40 menit).

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menyimpulkan reaksi dapat balik.o Menyimpulkan sifat-sifat kesetimbangan dinamis.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Kesetimbangan homogen dan kesetimbangan heterogen.o Tetapan kesetimbangan.

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.o Appersepsi / motivasi ada pada LKS

Kegiatan Inti (80 menit) o Melakukan diskusi kelas untuk membahas kesetimbangn homogen dan kesetimbangan

heterogen sesuai dengan LKS (10 menit) o Melakukan diskusi kelas untuk membahas tetapan kesetimbangan sesuai dengan LKS (70

menit)

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menyimpulkan kesetimbangan homogen dan kesetimbangan heterogen.o Menugaskan siswa untuk mempelajari lanjutan LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Tetapan kesetimbangan

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Melanjutkan pembahasan dan latihan soal tentang tetapan kesetimbangan sesuai dengan

LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan tetapan kesetimbangan.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan soal-soal kesetimbangan dari buku paket.o Salam penutup.

Pertemuan Keempat: (2 jam pelajaran)

Materi Ajar: o Latihan soal kesetimbangan.

Kegiatan awal (5 menit)

Page 22: Rpp Kimia Kls Xi

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit) o Membahas soal-soal latihan

Kegiatan Akhir (5 menit) o Mengingatkan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia, laboratorium.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 23: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KESETIMBANGAN – 2

(pergeseran kesetimbangan)

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : X / 1 Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor- faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari dan industri. Kompetensi dasar : 3.4. Menentukan hubungan kuantitatif antara pereaksi dengan hasil

reaksi dari suatu reaksi kesetimbangan

I. Indikator: 1. Menganalisis pengaruh perubahan suhu, konsentrasi, tekanan dan volum pada pergeseran

kesetimbangan melalui percobaan. 2. Meramalkan arah pergeseran kesetimbangan dengan menggunakan azas le Chatelier

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menganalisis pengaruh perubahan suhu, konsentrasi, tekanan dan volum pada pergeseran

kesetimbangan melalui percobaan. 2. Meramalkan arah pergeseran kesetimbangan dengan menggunakan azas le Chatelier.

III. Materi Ajar:o Pergeseran Kesetimbangano Azas Le Chatelier

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Percobaan dan diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu o 4 Jam Pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

o Pergeseran kesetimbangan

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswao Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.o Appersepsi / motivasi (ada pada LKS)

Kegiatan Inti

o Melakukan diskusi kelas untuk membahas pengaruh suhu dan tekanan berdasarkan datapercobaan sesuai dengan LKS (20 minit)

o Diskusi kelas untuk membahas azas Le Chatelier tentang pergeseran kesetimbangan sesuaidengan LKS (20 menit)

o Melakukan Percobaan untuk mengamati berlakuknya azas Le Chatelier (40 menit).

Page 24: Rpp Kimia Kls Xi

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Materi ajar:

o Presentasi hasil percobaan tentang pergeseran kesetimbangan.

o Latihan soal

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa

Kegiatan Inti (80 menit)

o Presentasi siswa dan tanya jawab tentang hasil percobaan pengaruh konsentrasi terhadapkesetimbangan (40 menit)

o Latihan soal tentan pergeseran kesetimbangan dari buku paket.

Kegiatan Akhir o Menyimpulkan pengaruh suhu, tekanan/volume, konsetrasi dan katalis terhadap

kesetimbangan. o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia, laboratorium.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 25: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KESETIMBANAN – 3

(kesetimbangan dalam industri)

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XII / IPA Standar Kompetensi : 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor- faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari dan industri. Kompetensi dasar : 3.5. Menjelaskan penerapan prinsip keseimbangan dalam

kehidupan sehari-hari dan industri.

I. Indikator: 1. Menjelaskan kondisi optimum untuk memproduksi bahan kimia di industri yang didasarkan pada

reaksi kesetimbangan melalui diskusi.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menjelaskan kondisi optimum untuk memproduksi bahan kimia di industri yang didasarkan pada

reaksi kesetimbangan melalui diskusi.

III. Materi Ajar :o Kesetimbangan dalam dusri.

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasi

o Diskusi

o Penugasan

V. Alokasi Waktu 4 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembuka

o Memeriksa kehadiran siswa

o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

o Apersepsi/motivasi (ada pada LKS)

Kegiatan Inti

o Diskusi kelas untuk membahas contoh penerapan konsep kesetimbangan dalam industri,sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir

o Menyimpulkan pengaruh kondisi kesetimbangan dalam proses Haber dan proses kontak.

o Menugaskan siswa untuk mengerjakan soal-soal uji kompetensi dan soal-soalkesetimbangan dari buku paket.

o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.

Page 26: Rpp Kimia Kls Xi

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Bahan ajar:

o Latihan soal

o Ulangan harian

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembuka

o Memeriksa kehadiran siswa.

o Memeriksa PR, mencatat siswa yang tidak mengerjakan.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas soal-soal uji kompetensi dan soal latihan dari buku paket.

o Ulangan tentang kesetimbangan (50 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Mengingatkan siswa untuk remedial.

o Salam penutup

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 27: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LARUTAN

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : X / 1 Standar Kompetensi : 4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran

dan terapannya.

Kompetensi dasar : 4.1 Mendeskripsikan teori-teori asam basa dan menentukan sifat larutan dan menghitung pH larutan.

I. Indikator: 1. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Arrhenius.2. Mengidentifikasi sifat larutan asam dan basa dengan berbagai indikator.3. Memperkirakan pH suatu larutan elektrolit yang idak dikenal berdasarkan hasil pengamatan

trayek perubahan warna berbagai indikator asam dan basa.4. Menjelaskan pengertian kekuatan asam dan menyimpulkan hasil pengukuran pH dari bebrapa

larutan asam dan basa yang konsentrasinya sama.5. Menghubungkan kekuatan asam atau basa dengan derajat pengionan (α) dan tetapan asam (Ka)

atau tetapan basa (Kb)6. Menentukan pHlarutan asam dan basa berdsasarkan konsentrasi asam/basa dan nilai Ka/Kb.7. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Bronsted dan Lowry.8. Menuliskan persamaan reaksi asam dan basa menurut Bronsted dan Lowry dan menunjukkan

pasangan asam dan basa konjugasinya.9. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Lewis.10. Menjelaskan penggunaan konsep pH dalam lingkungan.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Arrhenius.2. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Bronsted dan Lowry.3. Menuliskan persamaan reaksi asam dan basa menurut Bronsted dan Lowry dan menunjukkan

pasangan asam dan basa konjugasinya.4. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Lewis.5. Mengidentifikasi sifat larutan asam dan basa dengan berbagai indikator.6. Memperkirakan pH suatu larutan elektrolit yang idak dikenal berdasarkan hasil pengamatan

trayek perubahan warna berbagai indikator asam dan basa.7. Menjelaskan pengertian kekuatan asam dan menyimpulkan hasil pengukuran pH dari bebrapa

larutan asam dan basa yang konsentrasinya sama.8. Menghubungkan kekuatan asam atau basa dengan derajat pengionan (α) dan tetapan asam (Ka)

atau tetapan basa (Kb)9. Menentukan pHlarutan asam dan basa berdsasarkan konsentrasi asam/basa dan nilai Ka/Kb.10. Menjelaskan penggunaan konsep pH dalam lingkungan.

III. Materi Ajar :o Sifat larutan asam dan basa.o Teori asam-basa Arhenius.o Derajat keasaman.o Derajat ionisasi (α) dan tetapan asam (Ka) dan basa (Kb).o Teori asam-basa Brosted-Lowry.o Aplikasi kosep pH dalam pencemaranair.

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasi

o Percobaan/Demonstrasi

o Diskusi

o Penugasan

Page 28: Rpp Kimia Kls Xi

V. Alokasi Waktu 16 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan Percobaan/demonstrasi dan diskusi kelas untuk mengidentifikasi sifat larutanasam, basa dan netral dengan menggunakan kertas lakmus dan indikator pH sesuai denganLKS.

o Melakukan Percobaan/demonstrasi dan diskusi kelas untuk mengidentifikasi sifat larutanasam, basa dan netral dengan indikator buatan sendiri sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan sifat asam, basa dan netral.o Menyimpulkan cara menunjukkan asam, basa dan netral dengan indikator asam-basa

industri dan buatan sendiri.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan diskusi kelas untuk menjelaskan sifat asam dan basa sesuai dengan LKS.

o Melakukan Percobaan/demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas konsep pH sesuaidengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan teori asam-basa Arrhenius.o Menyimpulkan konsep pH.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan dari buku paket.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas pekerjaan rumah siswa (Latihan 5.1), khususnya yang dianggap sukar.

o Melakukan diskusi kelas untuk membahas kekuatan asam sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan hubungan kekuatan asam dengan derajat ionisasi dan tetapan asam atautetapan basa.

o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Page 29: Rpp Kimia Kls Xi

Pertemuan Keempat: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan diskusi kelas untuk menhitung pH larutan asam dan basa sesuai dengan LKS5.3.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan rumus-rumus untuk menghitung pH larutan.

o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Kelima: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas pekerjaan rumus siswa (Latihan), khususnya yang dianggap sukar.o Malakukan diskusi kelas untuk membahas trayek pH indikator asam-basa sesuai dengan

LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan trayek pH indikator.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Keenam: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit) o Melakukan diskusi kelas untuk membahas teori asam-basa Brosted-Lowry dan Lewis

sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan pengertian asam dan basa menurut Brosted-Lowry dan Lewis sesuaidengan LKS.

o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan 5.4 dari buku paket dan uji kompetensi dariLKS.

o Menugaskan siswa untuk menyiapkan presentasi tentang pencemaran air.

Pertemuan Ketujuh: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit) o Membahas pekerjaan rumah siswa (Latihan 5.4 dan uji kompetensi), khususnya yang

dianggap sukar.

Page 30: Rpp Kimia Kls Xi

o Presentasi siswa tentang pH sebagai indikator pencemaran air.

Kegiatan Akhir (5 menit) o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.

Ulangan harian (soal dapat dilihat pada kartu soal).

Pertemuan Kedelapan: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.

Kegiatan Inti (80 menit) o Ulangan harian (60 menit)o Membahas soal ulangan (20 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit) o Mengingatkan siswa untuk remedial.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan LKS.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 31: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

STOIKIOMETRI LARUTAN

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 2 Standar Kompetensi : 4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran

dan terapannya.

Kompetensi dasar : 4.2 Menghitung banyaknya pereaksi dan hasil reaksi dalam larutan elektrolit dari hasil titrasi asam basa.

I. Indikator: 1. Menentukan konsentrasi asam atau basa dengan titrasi.2. Menentukan kadar zat melalui titrasi.3. Menentukan indikator yang tepat digunakan untuk titrasi asam dan basa.4. Menentukan kadar zat dari data hasil titrasi.5. Membuat grafik titrasi dari data hasil percobaan.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menentukan konsentrasi asam atau basa dengan titrasi.2. Menentukan kadar zat melalui titrasi.3. Menentukan indikator yang tepat digunakan untuk titrasi asam dan basa.4. Menentukan kadar zat dari data hasil titrasi.5. Membuat grafik titrasi dari data hasil percobaan.

III. Materi Ajar :o Persamaan ion.o Reaksi penetralan.o Titrasi asam-basa.o Kurva titrasi.o Kurva titrasi teoritis.o Memilih indikator.

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasi

o Percobaan/Demonstrasi

o Diskusi

o Penugasan

V. Alokasi Waktu 10 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas persamaan ion sesuai denganLKS.

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas reaksi penetralan sesuai denganLKS.

Page 32: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan persamaan ion.o Menyimpulkan reaksi penetralan.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan LKS dari buku paket.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas perkerjaan rumah siswa (LKS), khususnya yang diangap sukar.

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas titrasi asam-basa sesuai denganLKS.

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas kurva titrasi sesuai denganLKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan prinsip titrasi asam-basa.o Menyimpulkan kurva titrasi.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan LKS dari buku paket.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas pekerjaan rumah siswa (Latihan 5.2), khususnya yang dianggap sukar.

o Presentasi kelopok tentang kurva titrasi teoritis.

o Melakukan dikusi kelas untuk membahas indikator titrasi yang baik sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan cara memilih indikator titrasi asam-basa.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.

Pertemuan Keempat: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan percobaan penetapan kadar asam asetat dalam cuka makan sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan hasil percobaan.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan dari buku paket dan uji kompotensi dari

LKS.o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.

Page 33: Rpp Kimia Kls Xi

Pertemuan kelima: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.

Kegiatan Inti (80 menit) o Membahas pekerjaan rumah siswa, khususnya yang diangap sukar.o Ulangan harian (60 menit)o Membahas soal ulangan (20 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit) o Mengingatkan siswa untuk remedial.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan LKS.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 34: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LARUTAN PENYANGGA

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 2 Standar Kompetensi : 4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan terapannya.

Kompetensi dasar : 4.3. Mendeskripsikan sifat larutan penyangga dan peranan larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup.

I. Indikator: 1. Menganalisis larutan penyangga dan bukan penyangga melalui percobaan. 2. Menghitung pH larutan penyangga. 3. Menghitung pH larutan penyangga dengan penambahan sedikit asam atau sedikit basa atau

dengan poengenceran. 4. Menjelaskan fungsi larutan penyangga dalam tubuh mahluk hidup

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menganalisis larutan penyangga dan bukan penyangga melalui percobaan. 2. Menghitung pH larutan penyangga. 3. Menghitung pH larutan penyangga dengan penambahan sedikit asam atau sedikit basa atau

dengan poengenceran. 4. Menjelaskan fungsi larutan penyangga dalam tubuh mahluk hidup

III. Materi Ajar : o Komponen dan fungsi larutan penyangga. o pH larutan penyangga. o Fungsi larutan penyangga.

IV. Metode pendekatan: o Penyampaian informasi o Percobaan/Demonstrasi o Diskusi o Penugasan

V. Alokasi Waktu Jam pelajaran

VI. Skenario Pembelajaran Pertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembuka o Memeriksa kehadiran siswa. o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan demonstrasi dan diskusi kelas untuk membahas komponen larutan penyangga sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan larutan penyangga. o Menyimpulkan komponen dan cara kerja larutan penyangga. o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS. o Salam penutup.

Page 35: Rpp Kimia Kls Xi

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan diskusi kelas untuk membahas pH larutan penyangga sesuai dengan LKS.

o Melakukan diskusi kelas untuk membahas perubahan pH larutan penyangga sesuai denganLKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan rumus untuk menghitung pH larutan penyangga.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan dari buku paket.o Salam penutup.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan dikusi kelas untuk membahas fungsi larutan penyangga sesuai dengan LKS.

o Membahas pekerjaan rumah siswa (Latihan), khususnya yang dianggap sukar.

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menyimpulkan fungsi larutan penyangga.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 36: Rpp Kimia Kls Xi
Page 37: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

HIDROLISIS

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 2 Standar Kompetensi : 4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran

dan terapannya.

Kompetensi dasar : 4.4. Menentukan jenis garam yang mengalami hidrolisis dalam air dan pH larutan garam tersebut

I. Indikator: 1. Menentukan sifat larutan garam melalui percobaan.2. Menjelaskan sifat larutan garam dengan konsep hidrolisis3. Menghitung pH larutan garam yang terhidrolisis.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menentukan sifat larutan garam melalui percobaan.2. Menjelaskan sifat larutan garam dengan konsep hidrolisis3. Menghitung pH larutan garam yang terhidrolisis.

III. Materi Ajar :o Sifat Larutan garamo Konsep hidrolisiso pH larutan garam

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Percobaan/Demonstrasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 6 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan percobaan/demonstrasi dan diskusi kelas untuk mempelajari sifat larutan garamsesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan sifat larutan garam.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Page 38: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan diskusi kelas untuk menjelaskan sifat larutan garam sesuai dengan LKS.

o Melakukan diskusi kelas untuk menghitung pH larutan garam sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan rumus untuk menghitung pH larutan garamo Menugaskan siswa untuk mempelajari Latihan dari buku paket.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan uji kompetensi dari LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas pekerjaan rumah siswa (Latihan), khususnya yang dianggap sukar.

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menugaskan siswa untuk mengerjakan soal-soal dari buku paket.o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.o Salam penutup.

Pertemuan Keempat: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Ulangan blok (60 menit).o Membahas soal ulangan

Kegiatan Akhir (5 menit) o Mengingatkan siswa untuk remedial.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 39: Rpp Kimia Kls Xi
Page 40: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KELARUTAN DAN HASILKALI KELARUTAN

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 2 Standar Kompetensi : 4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran

dan terapannya.

Kompetensi dasar : 4.6. Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan prinsip kelarutan dan hasil kali kelarutan.

I. Indikator: 1. Menjelaskan arti kelarutan dan hasilkali kelarutan.2. Menuliskan ungkapan berbagai Ksp elektrolit yang sukar larut dalam air.3. Menghitung kelarutan suatu elektrolit yang sukar larut berdasarkan data Ksp atau sebaliknya..4. Menjelaskan pengaruh penambahan ion senama pada kelarutan.5. Memperkirakan terbentuknya endapan berdasarkan harga Ksp.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Menjelaskan arti kelarutan dan hasilkali kelarutan.2. Menuliskan ungkapan berbagai Ksp elektrolit yang sukar larut dalam air.3. Menghitung kelarutan suatu elektrolit yang sukar larut berdasarkan data Ksp atau sebaliknya..4. Menjelaskan pengaruh penambahan ion senama pada kelarutan.5. Memperkirakan terbentuknya endapan berdasarkan harga Ksp.

III. Materi Ajar :o Kelarutan dan hasilkali kelarutan.o Pengaruh ion senamapada kelarutan.o Reaksi pengendapan.

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Percobaan/Demonstrasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 6 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan percobaan/demonstrasi dan diskusi kelas untuk

1) menjelaskan pengertian kelarutan dan hasilkali kelarutan

2) hubungan kelarutan dan hasilkali kelarutan

3) menghitung nilai kelarutan berdasarkan hasilkali kelarutan dan sebaliknya

sesuai dengan LKS.

Page 41: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan kelarutan dan hasilkali kelarutan serta hubungan di antara keduanya.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan diskusi kelas untuk menjelaskan pengaruh ion senama pada kelarutan sesuaidengan LKS.

o Melakukan diskusi kelas untuk menjelaskan reaksi pengendapan sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan rumus untuk menghitung pH larutan garam.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan Latihan dari buku paket.o Menugaskan siswa untuk mengerjakan uji kompetensi dari LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Membahas pekerjaan rumah siswa (Latihan), dan uji kompetensi dari LKS khususnya yangdianggap sukar.

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menugaskan siswa untuk mengerjakan soal-soal dari buku paket.o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.o Salam penutup.

Pertemuan Keempat: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

(2) Ulangan blok bab 9 (60 menit). (3) Membahas soal ulangan

Kegiatan Akhir (5 menit) (4) Mengingatkan siswa untuk remedial. (5) Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS. (6) Salam penutup.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

Page 42: Rpp Kimia Kls Xi

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Page 43: Rpp Kimia Kls Xi

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SISTEM KOLOID

Mata Pelajaran : Kimia

Kelas / Semester : XI IPA / 2 Standar Kompetensi : 5. Menjelaskan sistem dan sifat koloid serta peneapannya dalam

kehidupan sehari-hari.

Kompetensi dasar : 5.1. Mengelompokkan sifat-sifat koloid dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.

5.2. Membuat berbagai sistem koloid dengan bahan-bahan yang ada di sekitarnya.

I. Indikator: 1. Mengklasifikasikan suspensi kasar, larutan sejati dan koloid berdasarkan data hasil pengamatan

(effek Tyndall, homogen/heterogen, dan penyaringan) 2. Mengelompokkan jenis koloid berdasarkan fase terdispersi dan fase pendispersi.3. Mendeskripsikan sifat-sifat koloid (effek Tyndall, gerak Brown, dialisis, elektroforesis, emulsi,

koagulasi)4. Menjelaskan koloid liofob dan liofil5. Mendeskripsikan peranan koloid di industri kosmetik, makanan, dan farmasi.6. Menjelaskan proses pembuatan koloid melalui percobaan.

II. Tujuan:

Siswa dapat, 1. Mengklasifikasikan suspensi kasar, larutan sejati dan koloid berdasarkan data hasil pengamatan

(effek Tyndall, homogen/heterogen, dan penyaringan) 2. Mengelompokkan jenis koloid berdasarkan fase terdispersi dan fase pendispersi.3. Mendeskripsikan sifat-sifat koloid (effek Tyndall, gerak Brown, dialisis, elektroforesis, emulsi,

koagulasi)4. Menjelaskan koloid liofob dan liofil5. Mendeskripsikan peranan koloid di industri kosmetik, makanan, dan farmasi.6. Menjelaskan proses pembuatan koloid melalui percobaan.

III. Materi Ajar :o Kelarutan dan hasilkali kelarutan.o Pengaruh ion senamapada kelarutan.o Reaksi pengendapan.

IV. Metode pendekatan:o Penyampaian informasio Percobaan/Demonstrasio Diskusio Penugasan

V. Alokasi Waktu 6 Jam pelajaran

VI. Skenario PembelajaranPertemuan Pertama: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit) o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan percobaan/demonstrasi dan diskusi kelas untuk menjelaskan klasifikasi sistemkoloid sesuai dengan LKS.

Page 44: Rpp Kimia Kls Xi

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan sistem koloid dan penggolongannya.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Kedua: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan diskusi kelas untuk membahas sifat-sifat koloiod sesuai dengan LKS.

Kegiatan Akhir (5 menit)

o Menyimpulkan sifat-sifat koloid.o Menugaskan siswa untuk mempelajari LKS.o Salam penutup.

Pertemuan Ketiga: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

o Melakukan percobaan dan diskusi kelas untuk mempelajari pembuatan koloid sesuai denganLKS.

Kegiatan Akhir (5 menit) o Menugaskan siswa untuk mengerjakan soal-soal dari buku paket dan soal uji kompetensi dari

LKS. o Mengingatkan siswa untuk ulangan pada pertemuan berikutnya.o Salam penutup.

Pertemuan Keempat: (2 jam pelajaran)

Kegiatan awal (5 menit)

o Salam pembukao Memeriksa kehadiran siswa.o Memeriksa pekerjaan rumah siswa.

Kegiatan Inti (80 menit)

(1) Membahas pekerjaan rumah siswa (soal-soal bab 10 dan soal uji kompetensi), khususnya yang dianggap sukar (20 menit)

(2) Ulangan blok bab 10 (45 menit). (3) Membahas soal ulangan (10 menit)

Kegiatan Akhir (5 menit) (4) Mengingatkan siswa untuk remedial. (5) Salam penutup.

VI. Alat / Bahan / Sumber Belajar :

Buku Kimia; LKS, multimedia.

Page 45: Rpp Kimia Kls Xi

VII. Penilaian:

A. Ulangan Harian

B. Penugasan

C. Remedial

Mengetahui : Cibeber, Juli 2015 Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran