Top Banner
SIAPAKAH SANTA ANGELA MERICI
24

Riwayat hidup st angela

Aug 06, 2015

Download

Documents

kbtkcorjesu
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Riwayat hidup st angela

SIAPAKAH SANTA ANGELA MERICI?

Page 2: Riwayat hidup st angela

SANTA ANGELA MERICI 1474-1540• LAHIR DI DESA DEZENSANO

– 21 MARET 1474• (ITALIA UTARA )

RUMAH SANTA ANGELA

Page 3: Riwayat hidup st angela

KEHIDUPAN KELUARGA ANGELA

• AYAH : GIOVANI MERICI• IBU : CATERINA DE

BIANCOSI• PEKERJAAN ORANTUA : PETANI• KELUARGA ANGELA ADALAH :

KELUARGA BERIMAN, SEDERHANA, RUKUN DAN DAMAI

ANGELA DARI KECIL SAMPAI TUA TIDAK SEKOLAH.

MENPADAT PENDIDIKAN DARI KEDUA ORANGTUANYA

IBU : MENGAJARKAN KEHIDUPAN RUMAH TANGGA

AYAH : BERCERITA RIWAYAT ORANG KUDUS ( SANTO DAN SANTA)

Page 4: Riwayat hidup st angela

SANTA YANG PALING DI SUKAI ANGELA ADALAH SANTA URSULA

SANTA URSLULA

Page 5: Riwayat hidup st angela

KEHIDUPAN MASA REMAJA ANGELA

• ANGELA PADA MASA REMAJA SUDAH JADI YATIM PIATU. KEDUA ORANTUA , KAKAK DAN ADIKNYA MENINGGAL KARENA WABAH.

• ANGELA TINGGAL DENGAN PAMANNYA DI SALO.

Page 6: Riwayat hidup st angela

ANGELA MENDAPAT PENAMPAKAN

• ANGELA MENDAPAT PENAMPAKAN YANG MEMBUAT DIA SELALU BERSUKACITA KARENA DOANYA DIKABULKAN OLEH TUHAN.

• IA PERCAYA ORANGTUA KAKAK DAN ADIKNYA MASUK SURGA.

Page 7: Riwayat hidup st angela

ANGELA MENGHITAMKAN RAMBUT

ANGELA MENGHITAMKAM RAMBUT DENGAN ABU UNTUK MENGHILANGKAN KECANTIKAN.

Page 8: Riwayat hidup st angela

SIKAP HIDUP ANGELA

• SEDERHANA• TEKUN BERDOA• BERANI • BERGAUL KEPADA SEMUA ORANG• SABAR • JUJUR• SOPAN• RENDAH HATI• GEMBIRA • PEMBAWA DAMAI• PANTANG MENYERAH• MAU MENDENGARKAN• BEKERJA KERAS• TANGGUNG JAWAB

Page 9: Riwayat hidup st angela

ANGELA BERZIARAH KE TANAH SUCI

ST. ANGELA BERDOA DI BAWA KAKI SALIB YESUS

ANGELA BERZIARAH

Page 10: Riwayat hidup st angela

ANGELA PADA MASA TUA

• ANGELA PADA MASA TUA MENDIRIKAN SUATU PERSEKUTUAN WANITA. NAMA PERSEKUTUAN YANG DIDIRIKAN ANGELA ADALAH :PERSEKUTUAN SANTA URSULA

• YANG TERDIRI DARI 28 GADIS.

• KOMPANI SANTA URSULA INI DIDIRIKAN PADA TANGGAL 25 NOVEMBER 1535

Page 11: Riwayat hidup st angela

ANGELA MENINGGAL TANGGAL 27 JANUARI 1540

Page 12: Riwayat hidup st angela

Sewajarnyalah anda berdoa kepada Allah agar Dia menerangi dan membimbing anda dan mengajarkan kepada anda apa yang harus anda lakukan dalam tugas anda

Prakata Nas, 7

Page 13: Riwayat hidup st angela

Hiduplah dalam keserasian, bersatu, sehati sekehendak, terikat satu sama lain dengan cinta kasih, saling menghargai, saling membantu, saling bersabar dalam Yesus Kristus

Page 14: Riwayat hidup st angela

Semoga kekuatan dan hiburan Roh Kudus menyertai andan semua. Agar tabah serta teguh dan setia menjalankan tugas yang telah dipercayakan kepada Anda.

Prakata nasehat 3-4

Page 15: Riwayat hidup st angela

Yakinlah, percayalah sebulat-bulat, bahwa Allah akan membantu Anda dalam segala hal

prakata 15

Page 16: Riwayat hidup st angela

Jalankan tugasmu setelah itu serahka

• Jalankan tugasmu setelah itu serahkanlah selebihnya dalam tangan Tuhan, supaya Dia berbuat mukjizatNya pada saat terbaik menurut Dia.

Page 17: Riwayat hidup st angela

Sewajarnyalah anda berdoa kepada Allah agar dia menerangi dan membimbing anda dan mengajarkan anda, apa yang harus anda lakukan dalam tugas anda demi cinta kepadanya

Prakata nasehat 7

Page 18: Riwayat hidup st angela

• Cinta kasih dan keserasihan menjadi tanda yang pasti bahwa seseorang berada di jalan yang benar dan berkenan kepada Allah

Page 19: Riwayat hidup st angela

Bersikap sopan dan sederhana dalam segala hal Ingatkanlah bahwa makan dan minum bukan untuk memuaskan selera, tetapi untuk menopang hidup Hendaknya tidur secukupnya

Page 20: Riwayat hidup st angela

• Hendaknya seluruh tindak-tanduk, kata mau pun perbuatan ditandai oleh cintakasih, dan hendaknya menanggung segala-galanya dengan sabar

• Hendaknya meletakkan kepercayaan dan cinta hanya kepada Allah dan tidak kepada manusia

Page 21: Riwayat hidup st angela

Meski pun sewaktu-waktu menemui kesulitan dan kegelisahan, semua itu akan segera berlalu dan berubah menjadi kesenangan dan kegembiraan

Page 22: Riwayat hidup st angela

MENJADI TANDA REKONSILIASI• Bagaimana kita dapat

menjadi tanda rekonsiliasi dan harapan?

• berani melawan arus• berani memaafkan• berani menyapa “lawan” • dengan kasih• bersemangat melayani• memelihara lingkungan • dan ciptaan• melindungi yang lemah• mengasihi yg tersingkir

Page 23: Riwayat hidup st angela

BAHAN REFLEKSI

• Manakah sifat Angela, yang sangat berkesan bagimu. Apa sebabnya ??

• Apakah sifat tersebut masih relevan dengan situasi dunia saat ini ?

• Manakah dari sifat Angela yang ingin kamu kembangkan untuk pribadimu ?

Page 24: Riwayat hidup st angela

DOA KEPADA SANTA ANGELA• St.Angela, ibu kami yang mulia,

pandanglah kami putra-putrimu. Kami bangga menyebutmu bunda. Bimbinglah kami dengan kasih keibuanmu agar kami siap sedia melayani sesama, seperti dulu engkau melayani banyak orang di Brescia. Semoga kelak kami boleh mendapatkan kemuliaan seperti yang telah kau nikmati bersama para kudus di surga. Bunda Angela, doakalah kami. Amin.