Top Banner
BED SIDE TEACHING CA MAMMAE
26

Revisi BST Dr. Yoga

Dec 17, 2015

Download

Documents

Yoga Regar

cansnncnacsnas
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

Slide 1

BED SIDE TEACHINGCA MAMMAEIDENTITAS PASIENNama: FUsia: 53 tahunJenis Kelamin: PerempuanAlamat: Aceh tamiangAgama: IslamSuku:JawaStatus Pernikahan:Sudah MenikahPendidikan Terakhir : S1Pekerjaan: GuruStatus Sosial-Ekonomi:SedangTinggi Badan: 165 cmBerat Badan: 70 kg

IDENTITAS PASIENUsia Menarche: 12 tahunUsia Menopause: 50 tahunJumlah Anak: 3 orang (2 perempuan, 1 laki-laki)

ANAMNESISKeluhan Utama : Benjolan pada Payudara KananTelaah : Benjolan pada Payudara dialami o.s sejak 1 yang lalu. Awalnya benjolan dirasakan o.s hanya sebesar Kelereng, namun karena o.s merasa benjolan tersebut tidak mengganggu maka o.s hanya membiarkannya tanpa mencari pengobatan.ANAMNESISBenjolan kemudian terasa semakin lama semakin membesar hingga mencapai ukuran sebesar telur ayam. Benjolan dirasakan o.s tidak nyeri. Dalam 2 tahun terakhir ini, o.s merasakan sakit kepala yang bersifat seperti berdenyut, kadang seperti oyong / berputar yang mengganggu aktivitas fisik pasien. Nyeri berkurang saat o.s beristirahat.

ANAMNESISO.s mengaku tidak mengalami keluhan gangguan pendengaran, gangguan menelan, dan nyeri saat mengunyah. Keluhan demam, mual, muntah, nafsu makan, dan penurunan berat badan dalam waktu singkat disangkal. O.s jarang melakukan cek secara rutin dan tidak pernah memeriksakan diri ke dokter untuk periksa payudara OS..

ANAMNESISO.s mengaku tidak pernah terpapar radiasi di Lingkungan Tempat OS bekerja, tidak pernah mengalami kecelakaan yang mengenai daerah wajah, tidak pernah terpapar dengan serbuk gergaji, pestisida, dan bahan kimia untuk industri kulit dalam jangka waktu lama, dan tidak pernah menggunakan alat kontrasepsi baik pil maupun suntik.

ANAMNESISO.s mempunyai riwayat penyakit diabetes mellitus,dan mengkonsumsi Obat DM dalam Jangka Waktu Yang Lama.Riwayat Ibu Orang Tua OS Meninggal Karena Kanker PayudaraANAMNESISO.s bukan merupakan seorang perokok aktif, O.s tidak pernah mengonsumsi alkohol. Sehari-hari o.s makan 3 kali sehari, dengan menu pagi hari nasi goreng, lontong sayur, atau mie balap, menu siang dan malam hari nasi dengan lauk ayam potong atau ikan laut dan sedikit sayuran hijau.ANAMNESISPasien belum pernah dirawat di RS dengan keluhan ini dan belum mendapat pengobatan apapun, sehingga o.s memutuskan untuk berobat ke RSUP HAM.

PEMERIKSAAN FISIKSTATUS PRESENS (Selasa, 21 May 2015, pukul 18.30 WIB)Sensorium: Compos MentisSkala Karnofsky: 80%VAS: 0Tekanan Darah: 130/80 mmHgDenyut Nadi: 72x/menitFrekuensi Pernafasan: 24x/menitTemperatur: 36,3C

PEMERIKSAAN FISIKSTATUS GENERALISATAMata : Konjungtiva palpebra inferior anemis (-/-), sklera ikterik (-/-), refleks cahaya (+/+), pupil isokor, diameter 3 mm/3mmTelinga/Hidung/Mulut :Dalam batas normalLeher : Trakea medial, pembesaran kelenjar getah bening (-), TVJ R+2 cmH2O

PEMERIKSAAN FISIKToraksInspeksi: Simetris FusiformisPalpasi: Stem Fremitus Kanan = KiriPerkusi : Sonor pada kedua lapangan paruAuskultasi:SP: Vesikuler pada kedua lapangan paruST: Ronki (-/-), wheezing (-/-)

PEMERIKSAAN FISIKAbdomenInspeksi: Simetris, Distensi (-)Palpasi: Soepel Hepar dan Lien : tidak terabaPerkusi: Timpani, Shifting dullness (-)Auskultasi: Peristaltik Usus (+) normal

PEMERIKSAAN FISIKEkstremitasSuperior: Edema (-/-), Sianosis (-/-)Inferior: Edema (-/-), Sianosis (-/-)

PEMERIKSAAN FISIKPemeriksaan PayudaraInspeksi: pada payudara kanan tampak ada benjolanberbatas tidak tegas, benjolan di kuadran atas tengah payudara, tampak putting tertarik ke dalam (retraksi),peau de orange (-). Pada payudara kiri tidatampak benjolan ataupun kelainan lain.Palpasi: pada payudara kanan teraba massa padat, keras,terfiksir, permukaan tidak berbenjol-benjol, diameter 7cm, tidak nyeri bila ditekan. Pada payudara kiri tidak terabamassa ataupun nyeri pada perabaan.PEMERIKSAAN FISIKPemeriksaan KGBInspeksi : Tampak Pembesaran KGB Pada Daerah AksillaPEMERIKSAAN FISIKPemeriksaan KGBPalpasi : teraba pembesaran KGB di daerah AksillaPEMERIKSAAN PENUNJANGPemeriksaan LaboratoriumDarah RutinHemoglobin: 13,10 g%Eritrosit: 4.77 x 106/mm3Hematokrit: 40.20 %Leukosit: 8.87 x 103/mm3Trombosit: 206 x 103/mm3

Fungsi GinjalUreum: 24.70 mg/dLKreatinin: 1.04 mg/dL

PEMERIKSAAN PENUNJANGElektrolitNatrium: 142 mEq/LKalium: 3.6 mEq/LKlorida: 104 mEq/L

KGD ad Random: 90.30 mg/dL

Fungsi HatiSGOT: 23 U/LSGPT: 26 U/L

HemostasisPT: 12.80/13.50 detikINR: 0.95aPTT: 30.2/32.0 detikTT: 13.3/17.2 detik

FOTO THORAX

Hasil : tidak ditemukan kelainan pada cor dan pulmonal

DIAGNOSISKanker Payudara Kanan T4 N1 M0 RENCANACEK DARAH LENGKAP USG LIVER BIOPSI EKSISIHASIL