Top Banner
(Indonesian) DM-RACBR01-01 Panduan Dealer JALANAN MTB Trekking Keliling Kota/ Sepeda Nyaman URBAN SPORT E-BIKE Rem Kaliper Pivot Ganda DURA-ACE ST-R9100 BR-R9100 BR-R9110 ULTEGRA ST-R8000 BR-R8000 BR-R8010
51

Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

Aug 26, 2018

Download

Documents

LêHạnh
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

(Indonesian) DM-RACBR01-01

Panduan Dealer

JALANAN MTB Trekking

Keliling Kota/ Sepeda Nyaman

URBAN SPORT E-BIKE

Rem Kaliper Pivot Ganda

DURA-ACEST-R9100BR-R9100BR-R9110

ULTEGRAST-R8000BR-R8000BR-R8010

Page 2: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

2

DAFTAR ISI

PENGUMUMAN PENTING ..................................................................................... 4

UNTUK MENJAGA KESELAMATAN ...................................................................... 5

DAFTAR ALAT YANG AKAN DIGUNAKAN ......................................................... 10

PEMASANGAN ..................................................................................................... 12Pemasangan ke setang ..............................................................................................................................12

Pemasangan kabel rem ..............................................................................................................................13

Memasang SM-CB90 ..................................................................................................................................17

Pemasangan kaliper rem (BR-R9100/R8000) .............................................................................................18

Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010) .............................................................................................20

Posisi pengaturan sepatu rem ...................................................................................................................25

Memasang kabel BC-9000 /BC-R680 ..........................................................................................................26

Pemasangan kabel pemindah ...................................................................................................................30

PENYETELAN ........................................................................................................ 35Penyetelan tegangan per lengkungan (BR-R9110-R/R8010-R) ................................................................35

Penyetelan kembali jarak bebas sepatu (Bila sepatu rem aus) ...............................................................36

Penyetelan jangkauan ..............................................................................................................................37

Page 3: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

3

PERAWATAN ....................................................................................................... 39Mengganti sepatu kartrid (BR-R9100/R9110-RS/R8000/R8010-RS) ..........................................................39

Mengganti sepatu kartrid (BR-R9110-F/R9110-R/R8010-F/R8010-R) ........................................................40

Karakteristik sepatu rem ...........................................................................................................................41

Membongkar bodi braket dan bodi tuas .................................................................................................42

Merakit bodi braket dan bodi tuas ...........................................................................................................43

Mengganti penutup braket .......................................................................................................................44

Mengganti pelat nama ..............................................................................................................................44

Mengganti penopang tuas utama ............................................................................................................45

Mengganti pemandu kabel SL ..................................................................................................................47

Mengganti penutup kabel ........................................................................................................................48

Cara menarik keluar bagian dalam yang telah dilepas (kabel pemindah) ............................................50

Page 4: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

4

PENGUMUMAN PENTING

PENGUMUMAN PENTING

• Panduan dealer ini terutama dimaksudkan untuk digunakan oleh mekanik sepeda profesional. Pengguna yang tidak terlatih secara profesional untuk perakitan sepeda tidak boleh mencoba untuk memasang komponen sendiri dengan menggunakan panduan dealer. Jika ada bagian informasi pada panduan ini yang tidak jelas bagi Anda, jangan teruskan pemasangan. Melainkan, hubungi tempat Anda membeli atau dealer sepeda setempat untuk minta bantuan mereka.

• Pastikan membaca semua panduan instruksi yang disertakan bersama produk.

• Jangan membongkar atau memodifikasi produk selain dari yang dinyatakan dalam informasi yang dimuat dalam panduan dealer ini.

• Semua panduan dealer dan panduan instruksi dapat dilihat secara online di situs web kami (http://si.shimano.com).

• Harap perhatikan peraturan dan regulasi yang sesuai di setiap negara, provinsi, atau daerah tempat Anda menjalankan usaha sebagai dealer.

Untuk keselamatan, pastikan membaca panduan dealer ini secara menyeluruh sebelum menggunakan, dan ikuti untuk penggunaan yang benar.

Instruksi berikut harus selalu diperhatikan untuk mencegah cedera pada orang dan kerusakan fisik pada peralatan dan lingkungan sekitar.Instruksi dikelompokkan sesuai dengan tingkat bahaya atau kerusakan yang mungkin terjadi jika produk digunakan secara tidak benar.

BAHAYA

Tidak mengikuti instruksi ini akan mengakibatkan kematian atau cedera serius.

PERINGATAN

Tidak mengikuti instruksi ini bisa mengakibatkan kematian atau cedera serius.

WASPADA

Tidak mengikuti instruksi ini bisa mengakibatkan cedera pada orang atau kerusakan fisik pada peralatan dan lingkungan sekitar.

Page 5: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

5

UNTUK MENJAGA KESELAMATAN

UNTUK MENJAGA KESELAMATAN

PERINGATAN

• Pastikan mengikuti instruksi yang disediakan dalam panduan saat memasang produk.Disarankan untuk menggunakan suku cadang asli SHIMANO saja. Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, sepeda bisa tiba-tiba terjungkal, sehingga menyebabkan cedera serius. Selain itu, jika penyetelan tidak dilakukan dengan benar, maka bisa terjadi masalah, dan sepeda bisa tiba-tiba terjungkal, sehingga menyebabkan cedera serius.

• Pastikan mengenakan kacamata pengaman atau kacamata pelindung untuk melindungi mata Anda saat melakukan tugas perawatan seperti

mengganti komponen.

• Setelah membaca panduan dealer secara menyeluruh, simpanlah di tempat yang aman untuk referensi nanti.

Pastikan juga memberi tahu pengguna mengenai hal-hal berikut:

• Setiap sepeda mungkin ditangani sedikit berbeda, bergantung pada modelnya. Karena itu, pastikan mempelajari teknik pengereman yang benar (termasuk tekanan tuas rem dan karakteristik kontrol sepeda) dan pengoperasian sepeda Anda. Penggunaan sistem rem sepeda yang tidak benar bisa mengakibatkan kehilangan kontrol atau jatuh, yang bisa menyebabkan cedera serius. Untuk pengoperasian yang benar, tanyakan ke dealer sepeda profesional, atau panduan untuk pemilik sepeda. Berlatih mengendarai dan mengerem, dll. juga penting.

• Jika rem depan dicengkeram terlalu kuat, rodanya bisa terkunci dan sepeda bisa terjungkal ke depan, serta bisa mengakibatkan cedera serius.

• Selalu pastikan rem depan dan rem belakang bekerja dengan benar sebelum bersepeda.

• Jarak pengereman yang diperlukan akan menjadi lebih panjang selama musim hujan. Kurangi kecepatan Anda dan tekan rem lebih awal dan pelan-pelan.

• Jika permukaan jalan basah, ban menjadi lebih mudah tergelincir. Jika ban selip, Anda bisa jatuh dari sepeda; untuk mencegahnya, kurangi kecepatan dan tekan rem lebih awal dan dengan perlahan.

• Berhati-hatilah agar oli atau gemuk tidak masuk ke sepatu rem. Jika ada oli atau lemak yang masuk di sepatu rem, hubungi tempat pembelian atau dealer sepeda. Jika tidak maka rem mungkin tidak bekerja dengan benar.

• Periksa karat, jumbaian, dan retakan pada rem, dan hubungi tempat pembelian atau dealer sepeda jika masalah seperti itu ditemukan. Jika rem tidak bekerja dengan benar, maka akan berbahaya.

• Karena karakteristik dari baan serta karbon, tuas tidak boleh diubah-ubah. Jika tidak, tuas dapat patah dan mencegah pengoperasian rem.

• Periksa sebelum bersepeda apakah tidak ada kerusakan seperti halnya terkelupas atau pecah pada karbon. Jika ada kerusakan, hentikan penggunaan sepeda dan konsultasikan dengan dealer atau agen. Jika tidak, tuas dapat patah dan mencegah pengoperasian rem.

Page 6: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

6

UNTUK MENJAGA KESELAMATAN

Untuk Pemasangan pada Sepeda dan Perawatan:

• Gunakan tuas kontrol ganda atau tuas rem sesuai dengan kombinasi yang ditetapkan dalam tabel berikut. Jangan gunakan kombinasi dengan tanda "NO" dalam tabel. Rem mungkin terlalu pakem, dan Anda mungkin jatuh. (Untuk detail atas tuas kontrol ganda atau tuas rem yang tercantum dalam tabel, rujuklah panduan dealer untuk model yang bersangkutan.)

Rem kaliper Kombinasi Tuas kontrol ganda Tuas rem

BR-R9100

BR-R9110

BR-R8000

BR-R8010

OK

ST-R9100

ST-R9150

ST-R9160

ST-R8000

ST-9070

ST-9071

ST-9001

ST-9000

ST-6870

ST-6871

ST-6800

ST-6770

ST-6700

ST-5800

ST-5700

ST-4700

ST-4600

ST-R3000

ST-3500

ST-2400

ST-R460

ST-R353

ST-R350

BL-4700

BL-4600

BL-R3000

BL-3500

BL-R2000

BL-R780

BL-2400

BL-TT79

Tuas kontrol ganda tidak

disertakan di atas Tuas rem tidak disertakan di atas

: Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi yang dilarang digunakan dalam kondisi apa pun.

• Mur penyetelan kabel dan tuas lepas cepat tidak disertakan pada BR-R9110-R/R8010-R; jadi pastikan menggunakan SM-CB90 (penyetel kabel). Bila sepatu rem sudah aus, maka tidak bisa menyetel jarak bebas sepatu dengan tangan.

• Eratkan mur pemasangan rem kaliper ke torsi pengencang yang ditetapkan.

• Gunakan mur kunci dengan sisipan nilon (mur mengunci sendiri) untuk rem tipe mur.

• Untuk rem tipe mur sunken, gunakan mur sunken dengan panjang yang sesuai, yang dapat diputar enam kali atau lebih; saat memasang ulang, beri sealant (perekat pengunci) pada ulir mur.

• Jika mur menjadi longgar dan rem terlepas, rem bisa tersangkut di sepeda dan sepeda bisa terjungkal. Khususnya bila ini terjadi pada roda depan, sepeda bisa terlempar ke depan ke depan dan dapat menyebabkan cedera parah.

• Rem yang dirancang untuk dipakai sebagai rem belakang dilarang digunakan sebagai rem depan.

• Selalu gunakan sepatu rem yang ditetapkan di penyangga sepatu BR-R9110-F/R9110-R/R8010-F/R8010-R.Sepatu rem yang ditetapkan R55C4/R55C4 (untuk pelek karbon)/ R55C4-A (untuk pelek karbon)/ R55CT4Sepatu rem konvensional memiliki posisi pemasangan yang berbeda untuk mencegah baut pemasangan dieratkan, yang akan menyebabkan sepatu rem blong dan tidak bisa mengerem.

Page 7: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

7

UNTUK MENJAGA KESELAMATAN

�BR-R9110-RS/BR-R8010-RSBR-R9110-RS/BR-R8010-RS adalah rem belakang. Rem ini tidak dapat digunakan sebagai rem depan.BR-R9110-F/BR-R8010-F (rem depan) dan BR-R9110-RS menggunakan penyangga sepatu dan komponen internal yang berbeda.

BR-R9110-F/BR-R8010-F

BR-R9110-RS/BR-R8010-RS

Penyangga sepatu

�BC-9000/R680BC-9000/R680 (kabel rem pelapis polimer) dirancang untuk memiliki daya friksi yang rendah; oleh karena itu, pastikan untuk mengikuti petunjuk berikut. Jika tidak diperhatikan, daya tahan kabel rem tidak akan mencukupi sehingga menyebabkan kabel rem kendor, hilangnya kontrol rem dan kemungkinan cedera parah.

• Gunakan kombinasi dengan rem seri BR-R9100/BR-R8000.

• Jangan beri gemuk atau pelumas lainnya pada kabel dalam.

• Ketika kabel dalam dilewatkan lewat selubung luar, gemuk mungkin merekat pada bagian pemasangan kabel dalam; oleh karena itu, pastikan untuk membersihkan gemuk dengan kain sebelum membetulkan kabel dalam.

Page 8: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

8

UNTUK MENJAGA KESELAMATAN

CATATAN

Pastikan juga memberi tahu pengguna mengenai hal-hal berikut:

• Untuk tuas karbon, cucilah dengan kain lembut menggunakan detergen netral. Jika tidak maka bahan tersebut bisa patah dan rusak.

• Hindari meninggalkan tuas karbon di area yang bersuhu tinggi. Juga jauhkan dari api.

• Pastikan terus memutar engkol selama perpindahan gigi.

• Saat digabungkan dengan pelek keramik, sepatu rem jalanan SHIMANO lebih cepat aus.

• Jika sepatu rem telah aus sampai jalurnya tidak terlihat lagi, konsultasikan dengan dealer atau agen.

• Sepatu rem yang berbeda memiliki karakteristiknya tersendiri. Mintalah detail kepada dealer atau agen saat membeli sepatu rem.

• Produk ini tidak dilindungi garansi terhadap aus dan keropos alami akibat penggunaan normal dan lama pemakaian.

Untuk Pemasangan pada Sepeda dan Perawatan:

• Gunakan selubung luar yang masih memiliki panjang cukup meski setang diputar seluruhnya ke kedua sisi. Selanjutnya, periksa bahwa tuas perpindahan tidak menyentuh bingkai sepeda ketika setang diputar seluruhnya.

• Gunakan selubung luar yang menggunakan seal OT-SP dan pemandu kabel agar pengoperasian berjalan mulus.

• Olesi kabel dalam dan bagian dalam selubung luar sebelum digunakan untuk memastikannya bisa bergeser sebagaimana mestinya. Jangan biarkan debu menempel pada kabel dalam. Jika gemuk pada kabel dalam dibuang, disarankan untuk menggunakan gemuk SIS SP41 (Y04180000).

• Gunakan gemuk khusus untuk kabel pemindah gigi. Jangan gunakan gemuk premium atau tipe gemuk lain, karena bisa menyebabkan berkurangnya performa perpindahan gigi.

• Jika penyesuaian perpindahan gigi tidak dapat dilakukan, cek kesejajaran ujung garpu belakang, apakah kabel dilumasi dan selubung luar tidak terlalu panjang atau pendek.

• Band jepit, baut jepit, dan mur jepit tidak kompatibel dengan produk lain. Jangan gunakan bersama komponen yang digunakan di produk lain.

Produk sesungguhnya mungkin berbeda dari ilustrasi karena panduan ini terutama dimaksudkan untuk menjelaskan prosedur penggunaan produk.

Page 9: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

DAFTAR ALAT YANG AKAN DIGUNAKAN

Page 10: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

10

DAFTAR ALAT YANG AKAN DIGUNAKAN

DAFTAR ALAT YANG AKAN DIGUNAKAN

Alat berikut diperlukan untuk tujuan pemasangan, penyetelan, dan perawatan.

Alat Alat Alat

Kunci heksagon 2 mm Obeng[#1] Alat pelepas cincin-E asli SHIMANO

Kunci heksagon 4 mmObeng minus Lebar ujung minus: 4,0-5,0 mm Ketebalan ujung minus: 0,5-0,6 mm

TL-CT12

Kunci heksagon 5 mm Martil plastik

CATATAN

Bahkan dengan torsi pengencang yang disarankan, ada kemungkinan setang karbon menjadi rusak dan tidak cukup erat. Pastikan torsi yang sesuai pada produsen sepeda atau produsen setang.

Page 11: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

PEMASANGAN

Page 12: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

12

PEMASANGAN

Pemasangan ke setang

PEMASANGAN

� Pemasangan ke setang

1 (A)

Balik penutup braket dari sisi belakang.

Pelan-pelan balik ujung penutup braket dengan kedua tangan dan pelan-pelan dorong ke bawah.

(A) Baut jepit

CATATAN

Memaksa memutarnya bisa menyebabkan kerusakan pada penutup braket dikarenakan sifat bahannya.

2

(A)

Gunakan kunci heksagon 5 mm untuk mengeratkan baut jepit pada bagian atas braket.

(A) Baut jepit

Torsi pengencang

6-8 N·m

CATATAN

Band jepit, baut jepit, dan mur jepit tidak kompatibel dengan produk lain. Jangan gunakan bersama komponen yang digunakan di produk lain.

Page 13: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

13

PEMASANGAN

Pemasangan kabel rem

� Pemasangan kabel rem

PERINGATAN

Jangan beri gemuk atau pelumas lainnya pada kabel dalam. Pastikan untuk membersihkan dengan kain segala gemuk yang melekat pada bagian pemasangan kabel dalam ketika melewatkan kabel dalam melalui selubung luar. Jika gemuk melekat pada bagian pemasangan, daya tahan kabel rem tidak akan mencukupi sehingga menyebabkan kabel rem kendor, hilangnya kontrol pengereman dan kemungkinan cedera parah.

CATATAN

• Berhati-hatilah jangan sampai kabel dalam BC-9000/R680 bersentuhan dengan tuas pemindah atau bagian logam (bagian penyetelan) pada rem kaliper. Jika lapisan rusak saat kabel dalam dipasang, lapisannya bisa menjadi berbulu; walau demikian, hal ini tidak memengaruhi fungsinya.

• Gunakan kabel yang masih cukup panjang bila setang diputar penuh ke kedua sisi.

Kabel untuk digunakan

BC-9000/BC-R680

Kabel dalam Selubung luar

Ø1,6 mmØ5 mm

Kabel dalam BC-1051 Selubung luar SLR

Ø1,6 mmØ5 mm

Page 14: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

14

PEMASANGAN

Pemasangan kabel rem

Memotong selubung luar

CATATAN

Berhati-hatilah jangan sampai tangan Anda cedera karena bagian jarum TL-CT12.

1(z)(y)

(A)

Gunakan pemotong kabel (TL-CT12) atau alat yang setara untuk memotong kabel agar koil tidak masuk ke dalam.

(y) Contoh yang buruk: Koil melesak ke dalam

(z) Contoh yang baik: Koil tidak melesak ke dalam

(A) TL-CT12

2

(z)

(B)

(A)

Setelah memotong, lebarkan ujung selubung (Ø2,2 mm atau lebih) dengan TL-CT12 atau alat kecil lainnya.

Atur ujung pemotongan menjadi lingkaran sempurna, sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi.

(z) Ujung pemotongan

(A) TL-CT12

(B) Jarum TL-CT12

Page 15: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

15

PEMASANGAN

Pemasangan kabel rem

Posisi pemasangan kabel rem belakang/tutup luar dengan lidah

Pasang tutup dengan lidah pada posisi ([a], [b]/[A], [B]) yang ditetapkan dalam ilustrasi. BR-R9100/R9110-RS

BR-R8000/R8010-RS

BR-R9110-R/R8010-R

CATATAN

Jika menggunakan kabel dalam BC-1051, gunakan tutup luar biasa, bukan tutup luar dengan lidah.

[b]

[B]

[A]

[a]

Page 16: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

16

PEMASANGAN

Pemasangan kabel rem

Memasang kabel rem

1

(B)

(C)(A)

Tekan tuas seakan mengerem dan lewatkan kabel rem.

(A) Bagian dalam

(B) Selubung luar

(C) Gantungan kabel

CATATAN

Pastikan bagian dalam terpasang erat di gantungan kabel.

Gantungan kabel

Bagian dalam

2

(A)

(B)(A)

Tahan sementara selubung luar pada setang (dengan menggunakan tape atau bahan serupa).

(A) Tape

(B) Selubung luar

Page 17: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

17

PEMASANGAN

Memasang SM-CB90

� Memasang SM-CB90

PERINGATAN

Mur penyetelan kabel dan tuas lepas cepat tidak disertakan pada BR-R9110-R/BR-R8010-R; jadi pastikan menggunakan SM-CB90 (penyetel kabel). Bila sepatu rem sudah aus, maka tidak bisa menyetel jarak bebas sepatu dengan tangan.

Posisi pemasangan

Pasang pada posisi yang ditetapkan dalam ilustrasi. (A) Barel setelan kabel

(B) Lubang penyisipan luar pada sisi rem

CATATAN

Jangan memasang dengan membuatnya melilit pipa atas bila setang diputar.

(A)(B)

Prosedur pemasangan

[1]

[2]

[3]

[4]

(A)(C)

(B)(D)

(y)

(z)

(y) BUKA

(z) TUTUP

(A) Kabel dalam

(B) Selubung luar pada sisi tuas rem

(C) Mur mengunci sendiri

(D) Selubung luar pada sisi kaliper rem

Page 18: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

18

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9100/R8000)

� Pemasangan kaliper rem (BR-R9100/R8000)

Ukuran ban/lebar pelek/sepatu rem yang disarankan

Ukuran ban yang disarankan

Rem kaliper Ketebalan Diameter luar ban (H)

BR-R9100

BR-R8000Ø28 mm atau kurang Ø684 mm atau kurang

H

Lebar pelek/sepatu rem yang disarankan

Rem kaliper Pelek Lebar pelek Sepatu rem

BR-R9100

BR-R8000

Pelek aluminium 20,8-24 mm

WH-R9100-C60-CL

R55C4

WH-R9100-C40-CL

WH-R9100-C24-CL

WH-9000-C50-CL

WH-9000-C35-CL

WH-9000-C24-CL

WH-9000-C24-TL

Pelek karbon

20,8-24 mm

WH-9000-C75-TU

R55C4 (untuk pelek karbon)WH-9000-C50-TU

WH-9000-C35-TU

WH-9000-C24-TU

24-28 mmWH-R9100-C60-TU

R55C4-A (untuk pelek karbon)WH-R9100-C40-TU

CATATAN

• Gunakan sepatu rem yang sesuai untuk tipe pelek dan lebar pelek.

• Rem depan tidak dapat dipasang sebagai rem belakang, begitu pula sebaliknya.

Page 19: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

19

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9100/R8000)

Prosedur pemasangan

1

(A)

Tekan lengkungan‚ dan pasang rem saat sepatu bersentuhan erat dengan pelek.

(A) Kunci heksagon 5 mm

Torsi pengencang

8-10 N·m

CATATAN

Jika lengan rem menyentuh rangka bila setang diputar, rekatkan stiker pelindung rangka yang disertakan ke rangka.

2

Periksa apakah baut setelan pusat berada di posisi standar.

Posisi standar adalah bila baut setelan pemusatan menonjol keluar sepanjang (z), sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi.

(z) BR-R9100: 3,2 mm BR-R8000: 2,8 mm

(A) Baut setelan pusat

(z) (A)

Page 20: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

20

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010)

� Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010)

Ukuran ban/lebar pelek/sepatu rem yang disarankan

Ukuran ban yang disarankan

Rem kaliper Ketebalan Diameter luar ban (H)

BR-R9110

BR-R8010Ø28 mm atau kurang Ø684 mm atau kurang

H

Lebar pelek/sepatu rem yang disarankan

Rem kaliper Pelek Lebar pelek Sepatu rem

BR-R9110

BR-R8010

Pelek aluminium 20,8-24 mm

WH-R9100-C60-CL

R55C4

WH-R9100-C40-CL

WH-R9100-C24-CL

WH-9000-C50-CL

WH-9000-C35-CL

WH-9000-C24-CL

WH-9000-C24-TL

Pelek karbon

20,8-24 mm

WH-9000-C75-TU

R55C4 (untuk pelek karbon)WH-9000-C50-TU

WH-9000-C35-TU

WH-9000-C24-TU

24-28 mmWH-R9100-C60-TU

R55C4-A (untuk pelek karbon)WH-R9100-C40-TU

CATATAN

• Jangan lepaskan alat perakitan hingga pemasangan selesai. Kaliper rem bisa tergores.

Alat perakitan

• Gunakan sepatu rem yang sesuai untuk tipe pelek dan lebar pelek.

Page 21: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

21Bersambung ke halaman berikutnya

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010)

Pemasangan kaliper rem depan

1

(A)

(B) (C)

Untuk sementara waktu pasang dasar rangka bersama-sama dengan alat perakitan.

(A) Alat perakitan

(B) Kunci heksagon 4 mm

(C) Baut pemasangan rem

Torsi pengencang

0,5 N·m

2

[1]

[2]

Tarik alat perakitan keluar ke arah [2] sekaligus tarik ke arah [1].

Page 22: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

22Bersambung ke halaman berikutnya

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010)

3

Eratkan penuh baut pemasangan rem. Torsi pengencang

5-7 N·m

4 Terakhir, lepaskan lembar perlindungan.

Pemasangan kaliper rem belakang

BR-R9110-R/R8010-R

1 (B)

(B)(A)

Untuk sementara waktu pasang dasar rangka bersama-sama dengan alat perakitan.

(A) Kunci heksagon 4 mm

(B) Baut pemasangan rem

Torsi pengencang

0,5 N·m

2

(A)

Tarik keluar alat perakitan searah panah. (A) Alat perakitan

Page 23: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

23Bersambung ke halaman berikutnya

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010)

3

Eratkan penuh baut pemasangan rem. Torsi pengencang

5-7 N·m

4 Terakhir, lepaskan lembar perlindungan.

BR-R9110-RS/R8010-RS

CATATAN

BR-R9110-RS/R8010-RS adalah rem belakang. Tidak dapat digunakan sebagai rem depan.

1

(A)

(B) (C)

Untuk sementara waktu pasang dasar rangka bersama-sama dengan alat perakitan.

(A) Alat perakitan

(B) Kunci heksagon 4 mm

(C) Baut pemasangan rem

Torsi pengencang

0,5 N·m

Page 24: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

24

PEMASANGAN

Pemasangan kaliper rem (BR-R9110/R8010)

2

[1]

[2]

Tarik alat perakitan keluar ke arah [2] sekaligus tarik ke arah [1].

3

Eratkan penuh baut pemasangan rem. Torsi pengencang

5-7 N·m

4 Terakhir, lepaskan lembar perlindungan.

Page 25: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

25

PEMASANGAN

Posisi pengaturan sepatu rem

� Posisi pengaturan sepatu rem

Sudut sentuh (toe-in (selisih jarak)) sepatu terhadap pelek dapat disetel.Pengaturan toe-in (selisih jarak) memungkinkan pengoperasian rem yang mulus.

(A)

(z)

(B)

(x)

(x)

(y)

Setelah menyetel posisi sepatu rem dengan permukaan sepatu dan permukaan pelek sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi, eratkan baut pemasangan sepatu.

(x) Arah putaran pelek

(y) Toe-in (selisih jarak) 0,5 mm

(z) 1 mm atau lebih

(A) Baut pengencang sepatu

(B) Kunci heksagon 4 mm

Torsi pengencang

5-7 N·m

CATATAN

Gunakan sepatu rem yang sesuai untuk tipe pelek dan lebar pelek.Untuk detail, rujuklah bagian "Ukuran ban/lebar pelek/sepatu rem yang disarankan".

Page 26: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

26Bersambung ke halaman berikutnya

PEMASANGAN

Memasang kabel BC-9000 /BC-R680

� Memasang kabel BC-9000 /BC-R680

PERINGATAN

Jangan beri gemuk atau pelumas lainnya pada kabel dalam. Pastikan untuk membersihkan dengan kain segala gemuk yang melekat pada bagian pemasangan kabel dalam ketika melewatkan kabel dalam melalui selubung luar. Jika gemuk melekat pada bagian pemasangan, daya tahan kabel rem tidak akan mencukupi sehingga menyebabkan kabel rem kendor, hilangnya kontrol pengereman dan kemungkinan cedera parah.

CATATAN

Berhati-hatilah jangan sampai kabel BC-9000/R680 bersentuhan dengan tuas pemindah atau bagian logam (bagian penyetelan) pada rem kaliper.Jika lapisan rusak saat kabel dalam dipasang, lapisannya bisa menjadi berbulu; walau demikian, hal ini tidak memengaruhi fungsinya.

1

Dorong tuas lepas cepat ke posisi "Tutup". (y) Buka

(z) Tutup

(A) Tuas pelepas cepat

BR-R9100/R9110-F/R9110-RS

BR-R8000/R8010-F/R8010-RS

(y)(z)

(A)

BR-R9110-R

BR-R8010-R

(y)

(z)

Page 27: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

27Bersambung ke halaman berikutnya

PEMASANGAN

Memasang kabel BC-9000 /BC-R680

2

Lap gemuk atau pelumas lainnya yang menempel pada bagian pemasangan kabel dalam.

Setelah itu, pasang kabel dalam sambil menyetel jarak bebas sepatu.

(z) 1,5-2 mm (Setel sehingga jarak bebas sepatu di sisi kiri dan sisi kanan sama)

(A) Kunci heksagon 4 mm

(B) Kunci heksagon 2 mm

(C) Baut setelan pusat

Torsi pengencang

6-8 N·m

BR-R9100/R9110-F/R9110-RS

BR-R8000/R8010-F/R8010-RS

(A)

(z)

(B)

(C)

BR-R9110-R

BR-R8010-R

(C)(B)

(A)

(z)

3 (A)

Potong kabel bagian dalam yang berlebih.

Terakhir, pasang tutup bagian dalam.

(A) TL-CT12

Page 28: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

28

PEMASANGAN

Memasang kabel BC-9000 /BC-R680

4

Putar mur penyetelan kabel untuk menyetel kembali jarak bebas sepatu. (z) 1,5-2 mm (Setel sehingga jarak bebas sepatu di sisi kiri dan sisi kanan sama)

(A) Mur penyetelan kabel

(B) Mur mengunci sendiri

BR-R9100/R9110-F/R9110-RSBR-R8000/R8010-F/R8010-RS

(A)

(z)

BR-R9110-RBR-R8010-R

(B)

(z)

5

Sebelum digunakan, tekan tuas rem sampai menyentuh pegangan sekitar sepuluh kali untuk memeriksa ulang jarak bebas sepatu dan setiap komponen kalau-kalau ada yang tidak normal.

Page 29: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

29

PEMASANGAN

Memasang kabel BC-9000 /BC-R680

Posisi stopper luar kabel untuk BR-R9110-R/R8010-R dan Panjang selubung luar yang sesuai

Bila rem kaliper terbuka... A≥15 mm

(v)

(w)

120

A

(w)

(x)

(y)

12

(z)

(v) Sisi non-drive

(w) Sisi drive

(x) Pusat BB

(y) Jalur gigi rendah (FC-R9100)

(z) Stopper luar kabel

Bila rem kaliper tertutup penuh

Bila kaliper tertutup penuh tanpa roda belakang, panjang selubung luar rem harus cukup untuk mencapai dari stopper luar kabel ke kaliper.

(z) Stopper luar kabel

(z)

Page 30: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

30

PEMASANGAN

Pemasangan kabel pemindah

� Pemasangan kabel pemindah

Kabel untuk digunakan

Kabel dalam khususTutup luar dengan lidah/

Selubung luar SP41

Ø1,2 mmSP41

Ø4 mm

CATATAN

Jangan biarkan debu menempel pada kabel dalam. Jika gemuk pada kabel dalam dibuang, disarankan untuk menggunakan gemuk SIS SP41 (Y04180000).

Posisi pemasangan tutup luar dengan lidah

(A) (B)

(B) (C)

OT-RS900

OT-SP41

(A) Tutup luar yang diberi seal (tipe aluminium) (sisi pemindah gigi)

(B) Tutup dengan lidah panjang

(C) Tutup dengan lidah pendek (sisi tuas pemindah)

TIPS-TIPS TEKNOLOGI

Pastikan memasukkan bagian cembung pada tutup dengan lidah pendek ke dalam jalur di braket.

Page 31: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

31

PEMASANGAN

Pemasangan kabel pemindah

Memotong selubung luar

1SP41

(A)

(B)

Gunakan pemotong kabel (TL-CT12) atau alat yang setara untuk memotong sisi berlawanan dari tulisan.

Setelah memotong, lepaskan tutup luar dengan lidah.

(A) TL-CT12

(B) Tutup luar dengan lidah

CATATAN

• Gunakan kabel yang masih cukup panjang bila setang diputar penuh ke kedua sisi.

• Berhati-hatilah jangan sampai tangan Anda cedera karena bagian jarum TL-CT12.

2

SP41

(A)

(B)

(z)

Setelah memotong, lebarkan ujung selubung (Ø2,2 mm atau lebih) dengan TL-CT12 atau alat kecil lainnya.

Atur ujung pemotongan menjadi lingkaran sempurna, sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi.

(z) Ujung pemotongan

(A) TL-CT12

(B) Jarum TL-CT12

3

SP41

(B)

(A)

Memasang tutup luar dengan lidah.

Masukkan selubung luar hingga bersentuhan rapat dengan permukaan dudukan tutup luar dengan lidah.

(A) Selubung luar

(B) Tutup luar dengan lidah

CATATAN

Berhati-hatilah agar tidak meremukkan ujung cembung pada tutup luar dengan lidah saat memasukkan selubung luar.

Page 32: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

32Bersambung ke halaman berikutnya

PEMASANGAN

Pemasangan kabel pemindah

Melewatkan melalui kabel dalam pemindah

Ilustrasi merupakan tuas belakang.

1(A)

Operasikan tuas lepas 10 kali atau lebih dan atur tuas ke posisi atas.

(A) Tuas lepas

2

(A)

Lepaskan penutup kabel dari braket menggunakan obeng.

(A) Penutup kabel

3

Masukkan kabel dalam sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi.

CATATAN

Masukkan kabel sambil berhati-hati agar tidak membuat rusak lapisannya.

4

Masukkan kabel sedemikian rupa agar bagian dalam terpasang ke unit.

Page 33: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

33

PEMASANGAN

Pemasangan kabel pemindah

5

(A) Masukkan kabel dalam sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi.

(A) Tutup dengan lidah pendek

6

Terakhir, pasang kembali penutup kabel. TIPS-TIPS TEKNOLOGI

Bila kabel dalam telah dipasang, lapisannya bisa rusak dan menjadi berbulu; walau demikian, hal ini tidak memengaruhi fungsinya.

7 (B)(A)

(A) Tahan sementara selubung luar pada setang (dengan menggunakan tape atau bahan serupa).

(A) Tape

(B) Selubung luar

8 Kemudian bungkuslah setang dengan pita setang.

Page 34: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

PENYETELAN

Page 35: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

35

PENYETELAN

Penyetelan tegangan per lengkungan (BR-R9110-R/R8010-R)

PENYETELAN

� Penyetelan tegangan per lengkungan (BR-R9110-R/R8010-R)

(z) (A)

(B)

(y)

Baut setelan per dapat digunakan untuk menyetel tegangan per lengkungan.

(y) Menambah gaya pegas

(z) Mengurangi gaya pegas

(A) Kunci heksagon 2 mm

(B) Baut setelan per

CATATAN

Penyetelan tegangan per lengkungan tidak dapat dilakukan untuk R-R9100/BR-R9110-F/BR-R9110-RS/BR-R8000/BR-R8010-F/BR-R8010RS.

Page 36: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

36

PENYETELAN

Penyetelan kembali jarak bebas sepatu (Bila sepatu rem aus)

� Penyetelan kembali jarak bebas sepatu (Bila sepatu rem aus)

Aus pada sepatu rem akan menambah jarak bebas antara sepatu dan pelek.

Untuk mengatasi hal ini, setel kembali jarak bebas sepatu dengan cara memutar mur penyetelan kabel.

(z) 1,5-2 mm (Setel sehingga jarak bebas sepatu di sisi kiri dan sisi kanan sama)

(A) Mur penyetelan kabel

(B) Mur mengunci sendiri

TIPS-TIPS TEKNOLOGI

• Setel tegangan kabel dengan mur penyetelan kabel.

• Bila jalur sepatu rem sudah aus, ganti sepatu rem.

BR-R9100/R9110-F/R9110-RSBR-R8000/R8010-F/R8010-RS

(A)

(z)

BR-R9110-RBR-R8010-R

(B)

(z)

Penyetelan baut pemasangan rem tidak menyetel kelonggaran lengan rem dengan sendirinya.

(A) Baut pemasangan rem

BR-R9100BR-R8000

(A)

BR-R9110-RBR-R8010-R

(A)

BR-R9110-F/R9110-RSBR-R8010-F/R8010-RS

(A)

Page 37: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

37

PENYETELAN

Penyetelan jangkauan

� Penyetelan jangkauan

(z)

(x)(y)

(A)

(B)

(y)

< untuk ST-R9100 >

(C)

< untuk ST-R8000 >

(z)

(x)(y)

(A)

(B)

(y)

Setel kayuh tuas menggunakan obeng minus atau kunci heksagon 2 mm.

(x) Searah jarum jam: Mengurangi jangkauan.

(y) Berlawanan arah jarum jam: Menambah jangkauan.

(z) Jangkauan

(A) Obeng minus Lebar ujung minus: 4,0-5,0 mm Ketebalan ujung minus: 0,5-0,6 mm

(B) Baut penyetelan jangkauan

(C) Kunci heksagon 2 mm

CATATAN

Pastikan rem beroperasi dengan benar setelah penyetelan.

Page 38: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

PERAWATAN

Page 39: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

39

PERAWATAN

Mengganti sepatu kartrid (BR-R9100/R9110-RS/R8000/R8010-RS)

PERAWATAN

� Mengganti sepatu kartrid (BR-R9100/R9110-RS/R8000/R8010-RS)

1(A)

(B)

Lepaskan baut pemasangan. (A) Kunci heksagon 2 mm

(B) Baut pemasangan

2(A)

Lepaskan sepatu dengan menggesernya sepanjang jalur penyangga sepatu.

(A) Sepatu

3

Ada dua macam tipe sepatu dan penyangga sepatu masing-masing untuk posisi kiri dan kanan.

Geser sepatu baru ke dalam jalur di penyangga sepatu sambil memperhatikan arah yang benar dan posisi lubang baut.

(y) Depan

(z) Arah penyisipan sepatu

(A) Kunci heksagon 2 mm

(B) Baut pemasangan

(C) Penyangga sepatu

(D) Sepatu

Untuk sebelah kiri (sama untuk bagian depan dan belakang)

R55C4 L

(D)

(y)

(z)

(C)(B)(A)

Untuk sebelah kanan (sama untuk bagian depan dan belakang)

(D)

(y)

(z)

R R55C4

(C) (B) (A)

4Eratkan baut pemasangan. Torsi pengencang

1-1,5 N·m

Page 40: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

40

PERAWATAN

Mengganti sepatu kartrid (BR-R9110-F/R9110-R/R8010-F/R8010-R)

� Mengganti sepatu kartrid (BR-R9110-F/R9110-R/R8010-F/R8010-R)

1(A)(B)

Lepaskan baut pemasangan. (A) Kunci heksagon 2 mm

(B) Baut pemasangan

2(A)

Lepaskan sepatu dengan menggesernya sepanjang jalur penyangga sepatu.

(A) Sepatu

3

Ada dua macam tipe sepatu dan penyangga sepatu masing-masing untuk posisi kiri dan kanan.

Geser sepatu baru ke dalam jalur di penyangga sepatu sambil memperhatikan arah yang benar dan posisi lubang baut.

(y) Depan

(z) Arah penyisipan sepatu

(A) Kunci heksagon 2 mm

(B) Baut pemasangan

(C) Penyangga sepatu

(D) Sepatu

PERINGATAN

Selalu gunakan sepatu rem yang ditetapkan di penyangga sepatu BR-R9110-F/R9110-R/R8010-F/R8010-R.

Sepatu rem yang ditetapkan R55C4 R55C4 (untuk pelek karbon) R55C4-A (untuk pelek karbon) R55CT4

Sepatu rem konvensional memiliki posisi pemasangan yang berbeda untuk mencegah baut pemasangan dieratkan, yang akan menyebabkan sepatu rem blong dan tidak bisa mengerem.

Untuk kiri

R55C4L

(D)

(y)

(z)

(C)(B)(A)

Untuk kanan

RR55C4

(D)

(y)

(z)

(C) (B) (A)

4Eratkan baut pemasangan. Torsi pengencang

1-1,5 N·m

Page 41: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

41

PERAWATAN

Karakteristik sepatu rem

� Karakteristik sepatu rem

Spesifikasi sepatu rem pada tabel dapat berubah sewaktu-waktu karena peningkatan produk.

No. Model R55C4

R55C4

untuk pelek

karbon

R55C4-A

untuk pelek

karbon

R55C3 R55C+1 R55CT4

Bentuk sepatu rem

R55C3

RFO

RWARD

R55C3

RFO

RWARD

Tipe kartrid × × × × × ×

Pelek yang disarankan Aluminium Karbon Karbon Aluminium Aluminium Aluminium

Karakteristik

Kekuatan KERING

Kekuatan BASAH

Senyap

Anti-pudar

Keawetan (di jalanan)

Ketahanan (kondisi

berlumpur)

Tidak merusak pelek

BR-R9100 Tipe standar Opsi Opsi - - Opsi

BR-R9110 Tipe standar Opsi Opsi - - Opsi

No. Model M50T R50T R50T2 R50T4

Bentuk sepatu rem

Tipe kartrid - - - -

Pelek yang disarankan Aluminium Aluminium Aluminium Aluminium

Karakteristik

Kekuatan KERING

Kekuatan BASAH

Senyap

Anti-pudar

Keawetan (di jalanan)

Ketahanan (kondisi

berlumpur)

Tidak merusak pelek

BR-R9100 - - - -

BR-R9110 - - - -

Page 42: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

42

PERAWATAN

Membongkar bodi braket dan bodi tuas

� Membongkar bodi braket dan bodi tuas

1

[1] [2]

(z)

(X)

(y)

[A]

[B]

Terlebih dahulu, gunakan alat asli SHIMANO (dijual terpisah) untuk melepas cincin-E.

Gunakan bagian [B] alat pelepas cincin-E asli SHIMANO [2] untuk menyejajarkan cincin-E dengan arah pelepasan.

Berikutnya, pasang bagian [A] pada cincin-E dan lepaskan cincin-E.

(y) Alat pelepas cincin-E asli SHIMANO: [1] Y6RT66000 [2] Y6RT68000

(z) Arah melepas cincin-E

(X) Cincin-E

WASPADA

Saat Anda melepasnya, cincin-E mungkin akan mencelat; kenakan kacamata pelindung saat melepasnya. Periksa apakah tidak ada orang atau benda di sekitar Anda sebelum mulai melepas.

TIPS-TIPS TEKNOLOGI

Ilustrasi memperlihatkan tuas kanan.

2

(A)(B)

Masukkan kunci heksagon atau alat serupa ke dalam lubang poros tuas, ketuk pelan-pelan dengan martil plastik untuk menekan keluar poros tuas, yang akan membongkarnya menjadi bodi braket dan bodi tuas.

(A) Kunci heksagon

(B) Martil plastik

CATATAN

Selalu pastikan melepas poros tuas dalam arah ini. Jika dilepas dalam arah berlawanan, itu bisa merusak bodi braket.

Page 43: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

43

PERAWATAN

Merakit bodi braket dan bodi tuas

� Merakit bodi braket dan bodi tuas

1

Sisipkan tuas ke dalam braket.

2(A)

Sisipkan ujung per kembali/balik ke dalam takikan.

(A) Per kembali/balik

3(z)

(B)

(A)

Sejajarkan lubang poros, atur alat pelepas Cincin-E asli SHIMANO [1] dalam posisi yang diperlihatkan dalam gambar, lalu tekan untuk mengepaskan pemasangan poros tuas.

(z) Jangan memasang poros tuas dari arah ini. Jika tidak maka hal ini bisa merusak bodi braket.

(A) Jalur cincin-E

(B) Alat pelepas cincin-E asli SHIMANO [1]

TIPS-TIPS TEKNOLOGI

• Arah yang benar untuk poros tuas adalah bila jalur cincin-E menghadap ke atas.

• Periksa apakah permukaan bodi braket dan ujung atas poros tuas sama rata satu sama lain sehingga cincin-E akan pas di dalam jalur.

4(A)

Lepaskan alat pelepas Cincin-E asli SHIMANO [1], kemudian gunakan alat pelepas Cincin-E asli SHIMANO [2] untuk memasang cincin-E.

(A) Alat pelepas Cincin-E asli SHIMANO [2]

CATATAN

Jangan gunakan lagi cincin-E yang telah dilepas.Pastikan menggunakan cincin-E baru.

Page 44: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

44

PERAWATAN

Mengganti penutup braket

� Mengganti penutup braket

Masukkan tonjolan keluar pada penutup braket ke dalam lubang di bodi braket saat memasang penutup braket.

CATATAN

Perhatikan tandanya

• Label terukir di penutup braket.

R: untuk kanan L: untuk kiri

• Selalu pasang kembali penutup braket bersama tuas yang tadi dilepas dari sepeda sebagaimana diperlihatkan dalam ilustrasi.

TIPS-TIPS TEKNOLOGI

Laplah sisi dalam penutup braket dengan sedikit alkohol agar pemasangan lebih mudah.

� Mengganti pelat nama

(A)

Mengoperasikan tuas pemindah ketika mengoperasikan tuas rem akan membuka sekrup. Lepaskan sekrup kemudian ganti pelat nama.

(A) Obeng[#1]

Torsi pengencang

0,15-0,2 N·m

Page 45: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

45Bersambung ke halaman berikutnya

PERAWATAN

Mengganti penopang tuas utama

� Mengganti penopang tuas utama

(A)

(A) Penopang tuas utama

1

(B)

(A)

(B)

(A)

Operasikan tuas lepas 2 kali atau lebih, kemudian pindahkan tuas utama sebanyak 2 gigi.

(A) Tuas utama

(B) Tuas lepas

Page 46: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

46

PERAWATAN

Mengganti penopang tuas utama

2(B)

(A)

[z]Pegang komponen [z] di bagian dasar tuas utama dengan tangan kemudian kembalikan hanya tuas utama ke posisi semula.

(A) Penopang tuas utama

(B) Tuas utama

3

(A) (A)(A)Putar penopang tuas utama searah panah dengan obeng minus atau alat serupa, kemudian lepaskan stopper.

(A) Penopang tuas utama

4

Tarik keluar penopang tuas utama.

5

Sisipkan penopang tuas utama yang baru.

Page 47: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

47

PERAWATAN

Mengganti pemandu kabel SL

� Mengganti pemandu kabel SL

1 Lepaskan tuas dari hendel, kemudian lepaskan penutup braket.

2

(A) Lepaskan penutup kabel. (A) Penutup kabel

3

(A) Gunakan alat yang lancip untuk mencungkil pemandu kabel SL.

(A) Pemandu kabel SL

4

(A) Tekan ke dalam pemandu kabel SL yang baru dengan tangan.

(A) Pemandu kabel SL

5

(A)

Pasang penutup kabel. (A) Penutup kabel

Page 48: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

48Bersambung ke halaman berikutnya

PERAWATAN

Mengganti penutup kabel

� Mengganti penutup kabel

1

Balik penutup braket dari sisi belakang.

Pelan-pelan balik ujung penutup braket dengan kedua tangan dan pelan-pelan dorong ke bawah.

CATATAN

Memaksa memutarnya bisa menyebabkan kerusakan pada penutup braket dikarenakan sifat bahannya.

2

(A) Lepaskan penutup kabel dari braket menggunakan obeng dan tarik kabel dengan tangan.

(A) Penutup kabel

Page 49: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

49

PERAWATAN

Mengganti penutup kabel

3 (A)

Sebelum memasang penutup kabel baru, bengkokkan sedikit dan sisipkan ke dalam lubang di braket.

(A) Penutup kabel

Page 50: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

50

PERAWATAN

Cara menarik keluar bagian dalam yang telah dilepas (kabel pemindah)

� Cara menarik keluar bagian dalam yang telah dilepas (kabel pemindah)

Jika sulit menarik keluar bagian dalamnya, ikuti prosedur di bawah ini.

1

Lepaskan tuas dari hendel, kemudian lepaskan penutup braket. TIPS-TIPS TEKNOLOGI

Jika kabel dalam patah, Anda disarankan agar mengganti juga pemandu kabel saat mengganti kabel dalam agar perpindahan gigi tetap mulus.

2

(A)

(B)

Lepaskan sekrup yang berada di bagian bawah braket, kemudian lepaskan penutup unit.

(A) Obeng[#1]

(B) Penutup unit

3

Tarik keluar bagian dalam pada gantungan kabel bodi penggulung.

CATATAN

Pada saat ini, berhati-hatilah agar tidak menyentuh per secara tidak sengaja. Hal itu bisa mengakibatkan kegagalan fungsi.

Per

4Pasang kembali penutup unit kemudian eratkan sekrupnya. Torsi pengencang

0,2-0,25 N·m

Page 51: Rem Kaliper Pivot Ganda - si.shimano.comsi.shimano.com/pdfs/dm/DM-RACBR01-01-IND.pdf · Jika komponen seperti baut dan mur sudah longgar atau rusak, ... Simbol "NO!" menunjukkan kombinasi

Perhatikan: spesifikasi dapat berubah untuk peningkatan, tanpa pengumuman. (Indonesian)