Top Banner

of 32

RANGKUMAN PKn KELAS 4

Apr 08, 2018

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    1/32

    MATERI PKn KELAS 4

    BAB SISTEM PEMERINTAHAN PUSAT

    A.Pengertian Sistem Pemerintahany UUD 1945 Pasal 1 ayat (1) negara Indonesia

    adalah negara kesatuan yang berbentuk republik.

    y Negara Kesatuan suatu negara dimana hanya adasatu negara dan satu pemerintahan, yaitu

    pemerintah pusat yang mempunyai kekuasaantertinggi dalam pemerintahan.

    y Sistem pemerintahan di Indonesia persidensial, yaitu presiden berfungsu sebagai kepala

    pemerintahan sekaligus kepala negara.

    y Pemerintah perangkat negara yang bertugasuntuk mengurus berbagai permasalahan negara.

    Terdiri dari presiden, wakil presiden dan para

    menterinya.

    y Pemerintahan organ yang menjalankan fungsipemerintah

    y Sistem pemerintahan keseluruhan atau kebulatan yang utuh dari komponen-komponen pemerintah

    yang terdiri dari lembaga eksekutif, legislatif, dan

    yudikatif.

    y Tujuan sistem pemerintahan di Indonesia meningkatkan dan mengembangkan kesejahteraan

    bangsa Indonesia.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    2/32

    y Pemerintahan Indonesia diselenggarakan olehpemerintah pusat dan daerah.

    y Pemerintah pusat terdiri atas perangkat NegaraKesatuan Republik Indonesia yang terdiri daripresiden dan para pembantu presiden.

    y Pemerintah daerah pemerintahan yang berada dibawah pemerintah pusat.

    B.Lembaga-Lembaga Negaray

    Lembaga negara

    perangkat dalam sistempemerintahan di Indonesia.

    y Kekuasaan negara dipegang oleh beberapa lembaganegara, yaitu lembaga legislatif, eksekutif dan

    yudikatif yang mempunyai fungsi dan tugas masing-

    masing.

    Bagan Lembaga Negara di IndonesiaRakyat

    Pembukaan dan Batang

    Tubuh UUD 1945

    Legislatif Eksekutif Yudikatif BPK KPU

    MPR

    Presiden dan

    waratan Rakyat

    DPR DPD MK MA KY

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    3/32

    1.Lembaga Legislatify Lembaga legislatif lembaga negara yang

    memegang kekuasaan membentuk Undang-Undang.

    y Pemegang kekuasaan MPR, DPR, dan DPD, yangmerupakan penjelmaan rakyat yang dipilih melalui

    pemilu.

    y Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR)Anggota MPR seluruh anggota DPR dan DPD

    yang dipilih melalui pemilu.

    MPR bersidang sedikitnya 1x dalam 5 tahun diibukota negara.

    Sidang istimewa sidang yang dilakukan lebih

    dari 1xdalam 5 tahun.

    Masa jabatan anggota MPR 5 tahun dan

    berakhir pada saat anggota MPR baru

    menhucapkan sumpah/janji setelah terpilih

    melalui pemilu.

    Tugas dan wewenang MPR :

    1.Mengubah dan menetapkan Undang-UndangDasar

    2.Melantik presiden dan wakil presiden3.Memberhentikan presiden atau wakil

    presiden dalam jabatannya menurut UUD

    Hak anggota MPR mengajukan usul

    perubahan pasal-pasal UUD dan menentukan

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    4/32

    sikap serta pilihan dalam pengambilan

    putusan/hak imunitas dan hak protokoler.

    Setelah reformasi dan dilakukan amandemen

    terhadap UUD 1945, kedudukan MPR tidak

    lagi sebagai lembaga tertinggi negara,

    melainkan lembaga negara yang setara dengan

    lembaga negara lainnya.

    Alat-alat perlengkapan MPR:

    1.Pimpinan Majelis2.Badan Pekerja Majelis3.Komisi-KomisiMajelis4.Panitia Ad Hoc

    y Dewan Perwakilan Rakyat (DPR)DPR lembaga negara dalam sistem

    ketatanegaraan RI yang memegang kekuasaan

    membentuk undang-undang.

    Anggota DPR berasal dari partai politik yang

    dipilih melalui pemilu yang berjumlah 550

    orang dan diresmikan dengan keputusan

    presiden.

    Fungsi utama DPR:

    1.Fungsi Legislasi kewenangan yang dimilkiuntuk mengadakan dan mengesahkan

    undang-undang negara.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    5/32

    2.Fungsi Anggaran kewenangan untukmengesahkan anggaran belanja dan

    pendapatan negara.

    3.Fungsi Pengawasan kewenangan untukmengawasi jalannya roda pemerintahan.

    DPR menyerap, menampung, menghimpun dan

    menindaklanjuti aspirasi rakyat Indonesia.

    Bersidang 1x dalam 1 tahun.

    Tugas dan wewenang DPR:

    1.Membentuk UU yang dibahas bersamapresiden untuk mendapat persetujuan

    bersama.

    2.Membahas dan memberikan persetujuanPERPU.

    3.Menetapkan APBN bersama presidendengan memperhatikan pertimbangan DPD.

    4.Memilih anggota BPK denganmemperhatikan pertimbangan DPD.

    5.Memberikan persetujuan kepada presidenatas pengangkatan dan pemberhentian

    anggota Komisi Yudisial.

    Hak-hak anggota DPR:

    1.Hak inisiatif, yaitu hak DPR untukmengujukan rancangan undang-undang

    kepada presiden

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    6/32

    2.Hak angket, yaitu hah untuk mengadakanpenyelidikan atas suatu kebijakan presiden

    3.Hak budget, yaitu hak untuk mengajukananggaran (RAPBN)

    4.Hak amandemen, yaitu hak untuk menilaiatau mengadakan perubahan atas rancangan

    undang-undang

    5.Hak interpelasi, yaitu hak untuk memintaketerangan kepada presiden

    6.Hak petisi, yaitu hak untuk mengajukanpertanyaa atas kebijakan yang diambil

    pemerintah

    7.Hak mengajukan/menganjurkan seseorang jika ditentukan oleh suatu perundang-

    undangan

    y Dewan Perwakilan Daerah (DPD)Dewan Perwakilan Daerah (DPD) lembaga

    baru setelah amandemen UUD 1945.

    Anggota DPD dari setiap provinsi sebanyak 4

    orang.

    Jumlah seluruh anggota DPD tidak lebih dari

    1/3 jumlah DPR.

    Masa jabatan DPD selama 5 tahun.Tugas dan wewenang DPD:

    1.Mengajukan kepada DPR tentang rancanganundang-undang yang berkaitan dengan

    otonomi daerah, hubungan pusat dan

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    7/32

    daerah, pembentukan dan pemekaran,

    penggabungan daerah, pengelolaan sumber

    daya alam, dan sumber daya ekonomi.

    2.Membahas rancangan undang-undang yangberkaitan dengan pelaksanaan otonomi

    daerah, hubungan pusat dan daerah,

    pembentukan dan pemekaran, penggabungan

    daerah, pengelolaan sumber daya alam, dan

    sumber daya ekonomi lainnya serta

    berkaitan dengan pertimbangan keuanganpusat dan daerahyang diajukan, baik oleh

    DPR maupun oleh pemerintah.

    3.Memberikan pertimbangan kepada DPR atasrancangan undang-undang yang berkaitan

    dengan pajak, pendidikan dan agama

    4.Melakukan pengawasan atas pelaksanaanundang-undang mengenai otonomi daerah,

    hubungan pusat dan daerah, pembentukan

    dan pemekaran, penggabungan daerah,

    pengelolaan sumber daya alam, dan sumber

    daya ekonomi lainnya, melaksanakan APBN,

    pajak, pendidikan dan agama.

    2.Lembaga Eksekutify Lembaga eksekutif lembaga negara yang

    berwenang menjalankan undang-undang.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    8/32

    y Kekuasaan eksekutif di aindonesia ada ditanganpresiden.

    y Tugas Lembaga Eksekutif :y Melaksanakan politik luar negeriy Menjaga keamanan dan melindungi seluruh

    warga negara Indonesia

    y Menciptakan pertahanan nasionaly Melaksanakan pembangunany Melindungi HAM warga negaranyay

    Menyelenggarakan pemerintahan yang bersihdari KKN

    y Kewenangan Presidany Memberi grasi atau ampunan kepada orang

    yang telah dijatuhi hukuman

    y Memberi amnesti atau pengampunan kepadaseseorang atau sekelompok orang yang telah

    melakukan tindakan pidana tertentu

    y Memberikan abolisi atau penghapusan suatuperistiwa pidana

    y Memberikan rehabilitasi atau pemulihan namabaik seseorang

    y Presiden kepala negara dan panglima tertinggiangkatan bersenjata, membuat perjanjian dengannegara lain atas persetujuan DPR, memberikan

    tanda jasa, gellar, dan tanda kehormatan lainnya.

    3.Lembaga Yudikatif

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    9/32

    y Lembaga yudikatif lembaga tang mempunyaikewenangan mengawasi pelaksanaan undang-

    undang.

    y Bersifat independen bebas dari campur tangansiapapun.

    y Terdiri atas:y Mahkamah Agung (MA)

    MA badan yang melaksanakan kekuasaan

    kehakiman tertinggi.

    Susunan MA: pimpinan, hakim anggota,(keduanya disebut dengan hakim agung,

    jumlahnya paling banyak 60 orang), panitera

    dan seorang sekretaris.

    Tugas dan wewenang MA:

    1.Menyelenggarakan peradilan:a.Memeriksa dan memutus perkara kasasi,

    sengketa tentang kewenangan mengadili.

    b.Permohonan peninjauan kembali putusanpengadilan yang telah memperoleh

    kekuatan tetap.

    2.Meengawasi peradilan yang ada dibawahnya.

    3.Memberikan pertimbangan hukum kepadalembaga-lembaga tinggi lainnya, baik

    diminta maupun tidak

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    10/32

    4.Memberi petunjuk, teguran atau peringatan yang dianggap perlu kepada pengadilan di

    semua lingkungan.

    MA membawahi beberapa lembaga peradilan:

    1.Peradilan umum2.Peradilan agama3.Peradilan tata usaha negara4.Peradilan militerMA bertugas dan berwenang memeriksa danmemutus:

    1.Permohonan kasasi2.Sengketa tentang kewenangan mengadili3.Permohonan peninjauan kembali putusan

    pengadilan yang telah memperoleh kekuatan

    hukumy Mahkamah Konstitusi (MK)

    y MK lembaga baru dalam sistemketatanegaraan di negara kita.

    y MK salah satu lembaga pelakukekuasaan kehakiman yang memiliki

    peranan penting dalam menegakkan

    konstitusi dan prinsip negara hukum

    y Tugas dan wewenang MK:

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    11/32

    1.Mengadili pada tingkat pertama danterakhir yang putusannya bersifat

    final untuk:

    a.Menguji undang-undang terhadapUndang-Undang Dasar Negara

    Republik Indonesia Tahun 1945

    b.Memutus sengketa kewenanganlembaga negara yang kewenangannya

    diberikan oleh Undang-Undang

    Dasar 1945c.Memutus pembubaran partaid.Memutus perselisihan tentang hasil

    pemilihan umum

    2.Memberikan putusan atas pendapatDewn Perwakilan Rakyat mengenai

    dugaan pelanggaran oleh presiden dan

    atau wakil presiden menurut Undang-

    Undang Dasar 1945

    3.Memanggil pejabat negara, pejabatpemerintah atau warga masyarakat

    untuk memberikan keterangan

    y Memiliki 9 hakim konstitusi yangditetapkan dengan keputusan presiden

    y Susunan MK: seorang ketua merangkapanggota, seorang wakil ketua merangkap

    ketua, dan tujuh orang anggota

    y Komisi Yudisial (KY)

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    12/32

    y KY salah satu lembaga yudikatif yangbersifat mandiri.

    y Anggota KY dipilih karena pengetahuan danpengalamannya di bidang hukum dankejujurannya.

    y Wewenang KY:1.Mengusulkan pengankatan Halim Agung

    kepada DPR

    2.Menegakkan kehormatan dan keluhuranmartabat serta menjaga perilaku hakim

    y Tugas KY:1.Melakukan pendaftaran calon hakim agung2.Melakukan seleksi terhadap calon hakim

    agung

    3.Menetapkan calon hakim agung4.Mengajukan calon hakim agung ke DPR

    y Tujuan dibentuknya KY:1.Menyiapkan calon hakim agung yang

    berakhlak mulia, jujur, berani dan

    berkompeten (memiliki kemampuan)

    2.Mendorong pengembangan sumber dayahakim menjadi warga negara yang mengabdi

    serta menegakkan hukum dan keadilan3.Melaksanakan pengawasan penyelenggaraan

    kekuasaan kehakiman yang jujur, bersih,

    transparan, dan profesional

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    13/32

    y Anggota KY pejabat negara yang terdiri darimantan hakim, praktisi hukum, akademis

    hukum, dan anggota masyarakat.

    y Susunan KY seorang ketua dan seorang wakilserta mempunyai 7 orang anggota

    4.Badan Pemeriksa Keuangany BPK badan yang bertugas memeriksa tentang

    keuangan negara.

    y Pasal 23 E Ayat (1) UUD 1945 untuk memeriksapengelolaan dan tanggung jawab keuangan negaradiadakan suatu badan pemeriksaan keuangan yang

    bebas dan mandiri.

    y Anggota BPK berjumlah 9 orang.y Masa jabatan BPK 5 tahun dan dapat dipilih

    kembali untuk satu kali masa jabatan.

    y Kewenangan BPK:1.Memeriksa pengelolaan dan tanggung jawab

    keuangan negara

    2.Menyerahkan hasil pemeriksaan keuangan negarakepada DPR, DPD dan DPRD sesuai

    kewenangannya

    3.Memeriksa semua pelaksanaan APBN5.Komisi Pemilihan Umum (KPU)

    y Pemilu diselenggarakan oleh Komisi PemilihanUmum yang bersifat nasional, tetap dan mandiri.

    y Tugas dan wewenang KPU:1.Merencanakan penyelenggaraan pemilu

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    14/32

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    15/32

    merupakan pemerintahan non-departeman dan

    pejabat setingkat menteri.

    1.Presidena.Syarat menjadi presiden:

    1) Harus warga negara Indonesiaasli dan tidakpernah menjadi warga negara lain

    2) Tidak pernah menghianati negara3) Mampu secara fisik dan rohani

    melaksanakan tugas dan kewajiban sebagai

    presiden dan wakil presiden4) Calon presiden dan wakil presiden diusulkan

    oleh partai politik peserta pemilu

    5) Calon presiden dan wakil presiden yangdipilih harus memperoleh suara lebih dari

    50 persen dalam pemilu atau 20 persen

    suara disetiap provinsi

    6) Sebelum menjalankan tugas, presiden danwakil presiden terpilih harus bersumpah

    berdasarkan agamanya masing-masing

    dihadapan MPR dan DPR RI (sesuai dengan

    Pasal 9 UUD 1945).

    b.Pemilihan presidenCalon presiden dan wakil presiden diusulkan olehpartai politik peserta pemilu atau gabungan

    partai politik peserta pemilu sebelumnya. Pilpres

    secara langsung pertama kali di Indonesia

    diselenggarakan pada tahun 2004.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    16/32

    c.Pelantikan presidenPresiden dan wakil presiden terpilih bersumpah

    menurut agama atau berjanji dengan sunggu-

    sungguh dihadapan MPR/DPR. Presiden menjabatselama 5 tahun dan dapat dipilih kembali selama

    1 kali masa jabatan.

    Jika presiden berhenti, diberhentikan, atau

    tidak melaksanakan kewajibannya dalam masa

    jabatannya, ia digantikan oleh wakil presiden

    sampai habis masa jabatannya.d.Daftar presiden Indonesia

    No Nama Masa Jabatan

    1 Ir. Soekarno 1945 1967

    2 Jend. (Purn) Soeharto 1967 1998

    3 Dr. Baharudin Jusuf Habibie 1998 1999

    4 Abdurrahman Wahid 1999 2001

    5 Megawati Soekarno Putri 2001 20046 Susilo Bambang Yudhoyono 2004

    sekarang

    e.Kedudukan Presiden1) Presiden selaku kepala negara

    Wewenang presiden:

    a) Memegang kekuasaan tertinggi atasAngkatan Darat, Angkata Laut, dan

    Angkatan Udara

    b) Dengan persetujuan DPR menyatakanperang, membuat perdamaian dan

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    17/32

    membuat perjanjian dengan negara

    lain.

    c) Menyatakan keadaan bahayad) Mengangkat duta dan konsule) Menerima duta dari negara lainf) Memberikan grasi, amnesti, abolisi,

    dan rehabilitasi

    g) Memberi gelar, tanda jasa, dankehormatan lainnya

    2)

    Presiden selaku kepala pemerintahanWewenang presiden:

    a) Berhak mengajukan rancangan undang-undang kepada DPR

    b) Menetapkan peraturan pemerintahuntuk menjalankan undang-undang

    sebagaimana mestinya

    c) Berhak menetapkan peraturanpemerintah sebagai pengganti undang-

    undang (perpu)

    2.Wakil PresidenWakil presiden seseorang yang bertugas

    membantu presiden dan melaksanakan

    kewajibannya.Tugas dan wewenang wakil presiden:

    a.Membantu presiden dalam melakukankewajibannya

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    18/32

    b.Menggantikan presiden sampai habis waktunya, jika presiden meninggal dunia, berhenti,

    diberhentikan atau tidak dapat melakukan

    kewajibannya dalam masa jabatan yang telahditentukan

    c.Memerhatikan secara khusus, menampungmasalah-masalah yang menyangkut bidang tugas

    kesejahteraan rakyat

    d.Melakukan pengawasan operasional pembangunandengan bantuan departeman dan lembaga-lembaga non-departeman

    Presiden dan wakil presiden dapat diberhentikan dalam

    masa jabatannya apabila:

    a.Terbukti telah melakukan pelanggaran hukum berupapenghianatan terhadap negara

    b.Terbukti melakukan korupsi atau penuapanc.Melakukan tindak pidana berat lainnyad.Melakukan perbuatan tercela lainnyae.Terbukti tidak memenuhi syarat sebagai presiden

    dan wakil presiden

    Wakil presiden dibantu oleh sekretariat wakil presiden

    (setwapres). Susunan organisasi setwapres:

    1.Sekretasis wakil presiden2.Deputi bidang politk3.Deputi bidang ekonomi

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    19/32

    4.Deputi bidang kesra5.Deputi bidang dukungan pengawasan penyelenggaraan

    pemerintahan dan pembangunan

    6.Deputi bidang administrsiWakil presiden yang pernah menjabat:

    No Nama Masa Jabatan

    1 Dr. Moh. Hatta 1945 1956

    2 Sri Sultan Hamengku

    Buwono IX

    1973 1978

    3 Adam Malik 1978 19834 Umar Wirahadi Kusumah 1983 1988

    5 H. Sudharmono, SH 1988 1993

    6 H. Tri Sutrisno 1993 1998

    7 Prof. Dr. Ing. H. BJ. Habibie 1998 1999

    8 Hj. Megawati Soekarno

    Putri

    1999 2001

    9 Drs. Hamzah Haz 2001 200410 Drs. H. Jusuf Kalla 2004 2009

    11 Dr. Boediono 2009

    sekarang

    3.MenteriMenteri orang-orang yang diangkat oleh presiden

    untuk melaksanakan tugas pemerintahan di bidang

    tertentu.

    a.Menteri Departemen

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    20/32

    Menteri departeman menteri yang memimpin

    sebuah departeman.

    Nama-nama menteri departeman yang menjabat

    dalam Kabinet Indonesia Bersatu Jilid IINo. Departemen

    1 Departemen Dalam Negeri

    2 Departemen Luar Negeri

    3 Departemen Pertahanan

    4 Departemen Hukum dan HAM

    5 Departemen Keuangan

    6 Departemen Energi dan Sumber DayaMineral

    7 Departemen Perindustrian

    8 Departemen Perdagangan

    9 Departemen Pertanian

    10 Departemen Kehutanan

    11 Departemen Perhubungan

    12 Departemen Keuangan dan Perikanan13 Departemen Tenaga Kerja dan

    Transmigrasi

    14 Departemen Pekerjaan Umum

    15 Departemen Kesehatan

    16 Departemen Pendidikan Nasional

    17 Departemen Sosial

    18 Departemen Agama19 Departemen Kebudayaan dan Pariwisata

    20 Departemen Komunikasi dan Informasi

    b.Menteri Koordinasi

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    21/32

    Menteri koordinasi menteri yang bertugas

    mengkoordinasikan penyiapan dan penyusunan

    kebijakan tertentu dalam kegiatan pemerintahan

    negara.Menteri koordinator dalam Kabinet Indonesia

    Bersatu Jilid II

    1.Menteri koordinator politik, hukum dankeamanan

    2.Menteri koordinator perekonomian3.

    Menteri koordinator kesejahteraan rakyat

    4.Sekretaris negarac.Menteri Negara

    Menteri Negara menteri yang bertugas

    menangani bidang khusus yang tidak ditangani

    oleh departemen.

    Menteri negara dalam Kabinet Indonesia

    Bersatu Jilid II

    No. Kementrian Non-departemen

    1 Kementrian negara riset dan teknologi

    2 Kementrian negara koperasi dan UKM

    3 Kementrian negara lingkungan hidup

    4 Kementrian negara pendayagunaan

    perempuan dan perlindungan anak

    5 Kementrian negara pendayagunaan

    aparatur negara

    6 Kementrian negara pembangunan daerah

    tertinggal

    7 Kementrian negara perencanaan

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    22/32

    pembangunan nasional

    8 Kementrian negara BUMN

    9 Kementrian negara pemuda dan olah raga

    10 Kementrian negara perumahan rakyat

    d.Pejabat setingkat menteri1.Kepala BIN2.Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal

    (BKPM)

    3.Ketua Unit Kerja Presiden Pengawasanpengendalian pembangunan

    BAB GLOBALISASI

    A.Pengaruh Globalisasi1.Pengertian Globalisasi

    Globalisasi secara etimologi bahasa berasal dari kata

    globe yang berarti bola bumi tiruan atau dunia.

    Kemudian kata globe menjadi global yang artinya

    universal atau keseluruhan yang berkaitan.

    Globalisasi proses menyatunya warga dunia secara

    umum dan menyeluruh menjadi kelompok

    masyarrakat.

    Ciri yanng menandakan semakin berkembangnya

    globalisasi di dunia adalah:

    a. Berkembangnya berbagai alat komunikasi, sepertitelepon genggam, televisi, internet, dan satelit

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    23/32

    yang nenunjukkan bahwa komunikasi global terjadi

    demikian cepatnya.

    b. Penguasaan dan pemanfaatan ilmu pengetahuandan teknologi yang canggih dalam kehidupansehari-hari.

    c. Peningkatan interaksi budaya melaluiperkembangan media massa (melalui televisi,

    internet, radio dan sebagainya)

    d. Adanya sikap saling ketergantungan antara satunegara dengan negara lain terutama di bidangekonomi

    e. Meningkatnya masalah bersama, misalnya padabidang lingkungan hidup, pemanasan global, dan

    terorisme.

    2.Contoh Pengaruh Globalisasia.Gaya hidup

    Gaya hidup seseorang sangat dipengaruhi gaya

    hidup orang lain. Di era globalisasi ini orang

    cenderung bergaya hidup mewah. Gencarnya iklan

    mempengaruhi keinginan masyarakat untuk

    memiliki barang baru untuk meningkatkan gengsi.

    Contoh lain:

    1.Mulai melemahnya kehidupan beragama padasebagian masyarakat.

    2.Acuh tak acuh dalam hidup kekeluargaanterhadap orang tua dan guru.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    24/32

    3.Mulai berkurangnya rasa hormat kepada orangtua dan guru.

    4.Mulai melemahnya rasa kekeluargaan dalamkehidupan bermasyarakat.

    b.MakananPada era globalisasi, masyarakat lebih memilih

    makanan cepat saji (fast food). Makanan cepat saji

    lebih praktis karena dapat langsung dinikmati

    tanpa harus susah payah membuat dan

    memasaknya. Padahal makanan tersebutmengandung bahan-bahan kimia, seperti zat

    pengawet, pewarna, pemanis yang berbahaya.

    c.PakaianArus globalisasi berdampak pada jenis dan model

    pakaian. Dengan globalisasi, pakaian dengan mode

    yang sama dipakai oleh banyak orang diberbagai

    belahan dunia. Perkembangan model-model pakaian

    yang sangat pesat di Indonesia tidak lepas dari

    pengaruh tayangan televisi, media cetak, dan para

    turis yang datang ke Indonesia.

    d.Komunikasi dan InformasiSalah satu unsur penting dalam proses globalisasi

    adalah komunikasi. Teknologi komunikasi yangdidukung sarana dan prasarana yang canggih

    mampu mempercepat proses globalisasi. Sarana

    komunikasi dan informasi lepon kabel, faksimile,

    dan berbagai surat kabar.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    25/32

    Dengan kemajuan teknologi di berbagai bidang

    kehidupan, menjadikan manusia dapat melakukan

    banyak hal dengan lebih mudah dan praktis.

    Dengan perkembangan teknologi informasi dankomunikasi yang semakin maju, maka arus

    globalisasi semakin merambah ke seluruh dunia.

    e.TransportasiPada era globalisasi sekarang ini, masyarakat

    mengutamakan perjalanan yang mudah, murah,

    cepat, praktis dan aman. Hal tersebut berkaitandengan tingkat kegiatan masyarakat yang semakin

    sibuk. Adanya kemajuan iptek membuat jarak yng

    jauh menjadi mudah di jangkau.

    f.Nilai nilai budayaPada masa lampau, anak-anak sangat menghormati

    orang tua dan guru dengan cara bersalaman atau

    cium tangan, sekarang hal tersebut sudah jarang

    dilakukan.

    Selain itu, perilaku-perilaku yang bertentangn

    dengan agama, norma, dan budaya sering kita

    temukan dalam kehidupan sehari-hari, misalnya

    tawuran antar pelajar, pencurian, perampokan,

    pembunuhan, penyalahgunaan narotika dan obat-obat terlarang.

    Globalisasi membawa kita kepada kemajuan zaman,

    tetapi kita juga harus selektif terhadap pengaruh

    luar yang masuk ke negeri kita.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    26/32

    3.Dampak Globalisasi dalam Lingkungan KitaDampak positif:

    a.Kemajuan dibidang ilmu pengetahuan dan teknologib.Kemajuan dibidang transportasi dan komunikasi.c.Meluasnya pasar untuk produk dalam negeri dengan

    terbukanya peluang ekspor.

    d.Pertumbuhan ekonomi yang semakin meningkatdalam suatu negara

    e.Majunya dunia kedokteran sehingga meningkatkanharapan hidup manusia.

    Dampak negatif:

    a.Meningkatnya sikap individualismeb.Meningkatnya sikap meterialisme (mengutamakan

    segala sesuatu berdasarkan materi)

    c.Berkembangnya budaya hedonis (mengagung-agungkan kesenangan duniawi

    d.Meningkatnya budaya konsumtif, mewah dan boros.e.Maraknya pergaulan bebas, narkoba dan kekerasan.f.Melemahnya kehidupan beragamag.Lahir dan berkembangnya budaya permisif

    (menghalalkan segala cara untuk mencapai tujuan

    dengan sarana canggih)h.Munculnya berbagai sarana hiburan yang melalaikan

    dan membuat malas, misalnya playstation.

    B.Budaya Indonesia yang Pernah Tampil dalamKebudayaan Internasional

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    27/32

    Kebudayaan kegiatan akal, budi dan pikiran manusia.

    Hasil kegiatan akal, budi dan pikiran tersebut misalnya

    menciptakan lagu, tarian, kebiasaan, rumah adat, alat

    musik, serta adat istiadat.Kebudayaan nasional kebudayaan yang timbul sebagai

    usaha budi daya bangsa Indonesia.

    Budaya daerah adat kebudayaan yang dimiliki tiap

    suku bangsa di Indonesia.

    Melalui misi kebudayaan internasional, dapat

    memberikan keuntungan bagi bangsa Indonesia, antaralain:

    1.Kebudayaan Indonesia akan lebih dikenal di negaralain, sehingga menarik perhatian wisatawan asing

    untuk berkunjung ke Indonesia.

    2.Mempererat hubungan dengan negara lain, sehinggamenciptakan kerukunan terhadap berbangsa dan

    bernegara.

    3.Indonesia diaakui sebagai negara yang memilikikesenian dan kebudayaan tinggi, sehingga lebih

    dihargai keberadaannya.

    Beberapa budaya Indonesia yang pernah ditampilkan

    dalam misi kebudayaan internasional:

    1.Tarian AdatTarian adat berbagai macam tarian yang dimiliki

    oleh setiap daerah di Indonesia.

    Jawa Barat: tari topeng dan tari jaipong

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    28/32

    Jawa Tengah: tari gambyong dan tari serimpi

    Bali: tari legong dan tari kecak

    Jawa Timur: tari ngremo

    Aceh: tari seudatiDari sekian banyak tarian adat daerah yang ada di

    Indonesia, ada tarian adat yang pernah ditampilkan di

    negara Yunani yang dipimpin oleh Indrawati Lukman,

    pimpinan Studio Tari Indra (STI) dari Bandung, Jawa

    Barat. Setelah mengadakan pertunjukan di Yunani,

    rombongan kesenian dari Indonesia juga tampil diItalia. Pimpinan rombongan berpendapat dengan

    adanya misi kebudayaan diharapkan dapat

    meningkatkan citra Indonesia di bidang pariwisata

    sehingga Indonesia tetap eksis dan lebih dikenal di

    luar negeri dan pada akhirnya dapat dijadikan alat

    penambah devisa negara.

    2.Tim Keseniana.Kelompok Kesenian Bougenville

    Kelompok kesenian yang berasal dari Kalimantan

    Barat. Pernah mengadakan pementasan di Madrid,

    Spanyol, dalam acara Festival Asia pada tangga 21-

    28 Oktober 2003. Kesenian tersebut menampilkan

    perpaduan antara gaya melayu dan dayak.b.Tim Kesenian Bali

    Pernah tampil di Chili dalam rangka memenuhi

    undangan KBRI. Mementaskan Tari Saman (Aceh),

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    29/32

    Tari Pakarena (Sulawesi), serta sejumlah tarian

    Bali.

    c.Tim Kesenian Jaipong dan Rampak GendangTampil dalam Festival Internasional Banylon.

    d.Tim Kesenian Sumatra SelatanPernah tampil di Malaysia dalam acara Festival

    Gendang Nusantara dari tanggal 10-15 April 2003.

    3.Alat Musik Daeraha.Gamelan:

    Terdiri atas bonang, kenong, demung, gender,saron, gong dan salah satu alat gamelan yang

    dibuat dari bambu yang disebut gambang. Terbuat

    dari bahan kuningan atau perunggu. Banyak

    terdapat di Jawa Tengah, Bali, Jawa Barat, dan

    Jawa Timur.

    b.AngklungAlat musik daerah Jawa Barat, terutama suku

    sunda. Cara menggunakannya dengan di goyang-

    goyangkan.

    4.Pertunjukan Wayang KulitKi Manteb Sudarsono, dalang wayang kulit dari

    kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah adalah salah

    satu seniman wayang yang telah go internasionalkarena Ki Manteb menerima penghargaan dari

    UNESCO Award yang diserahkan langsung dari Paris,

    Prancis. Perlengkapan mendalang meliputi wayang

    kulit satu kotak, gamelan, pengrawit (penabuh

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    30/32

    Gamelan), kelir, dan gedebog (batang pisang). Cerita

    yang disajikan antara lain Dasakuka Lena, Sesaji Raja

    Suya, dan Begawan Ciptaning.

    C.Menyikapi Pengaruh GlobalisasiBeberapa sikap yang harus dimiliki oleh setiap warga

    negara Indonesia guna menghadapi globalisasi, yaitu:

    1.Menyeleksi budaya asing yang masuk ke negara kitadisesuaikan dengan budaya timur.

    2.Sikap waspada dengan mempertahankan jati diribangsa.

    3.Mempertebal dan meningkatkan keimanan kepadaTuhan Yang Maha Esa.

    4.Belajar dengan giat untuk menguasai ilmupengetahuan dan teknologi. Agar dapat berperan

    maksimal dalam menghadapi era globalisasi.

    5.Menjauhi kebiasaan buruk gaya hidup barat yangbertentangan dengan nilai dan norma-norma yang

    berlaku seperti minum-minuman keras, menggunakan

    obat-obatan terlarang, pergaulan bebas.

    6.Melestarikan budaya bangsa dengan mempelajari danmenguasai kebudayaan tersebut, baik seni maupun

    adat istiadat.

    7.Memilih informasi dan hiburan dengan selektif agarmenjaga dari pengaruh negatif.

    8.Melaksanakan nilai UUD 1945 dan Pancasila dalamkehidupan sehari-hari.

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    31/32

    Upaya-upaya untuk menanggulangi pengaruh negatif

    globalisasi:

    1.Lingkungan KeluargaKeluarga merupakan lingkungan yang pertama dan

    utama dalam penanaman nilai dan norma. Oleh karena

    itu, keluarga menjadi lingkungan yag sangat penting

    peranannya dalam membentengi diri dari pengaruh

    negatif globalisasi. Cara yang baik mencegah

    masuknya pengaruh negatif globalisasi melalui

    keluarga adalah dengan meningkatkan peran orangtua.

    2.Lingkungan SekolahDi sekolah perlu ditekankan pelajaran budi pekerti

    serta pengetahuan mengenai globalisasi. Peran serta

    orang tua, guru serta siswa sangat diperlukan untuk

    mencegah pengaruh negatif globalisasi masuk kesekolah.

    3.Lingkungan Masyarakat dan KeagamaanUntuk mencegah masuknya pengaruh negatif

    globalisasi masyarakat, peran tokoh masyarakat dan

    agama sangat diperlukan. Mereka harus mampu

    menjadi contoh bagi umat atau anggota

    masyarakatnya.

    4.Lingkungan Pemerintah dan NegaraPemerintah merupakan lembaga yang mempunyai

    wewenang mengeluarkan peraturan atau hukum, salah

  • 8/7/2019 RANGKUMAN PKn KELAS 4

    32/32

    satu diantaranya berusaha mencegah masuknya

    pengaruh negatif globalisasi. Misalnya peraturan

    larangan merokok di tempat umum, larangan

    mengonsumsi narkoba, minum minuman keras, danlain-lain.