Top Banner
Pemantauan Terapi Obat Obstruksi Dispnea dan Edema Paru serta Tuberculosisdi RS. AL. MARINIR CILANDAK Oleh : Kelompok 2 (GUSNAN ADI PUTRA, FAISAL RACHMAN, NOVITASARI) Pembimbing :
14

PTO DISPNEA

Apr 15, 2016

Download

Documents

Gusnan Xtrada

FARMASI
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PTO DISPNEA

Pemantauan Terapi Obat “Obstruksi Dispnea dan Edema Paru serta Tuberculosis”

di RS. AL. MARINIR CILANDAK

Oleh : Kelompok 2

(GUSNAN ADI PUTRA, FAISAL RACHMAN, NOVITASARI)

Pembimbing :

Page 2: PTO DISPNEA

DYSPNEA adalah pernapasan sulit atau menyakitkan; sesak napas., sesak napas diartikan sebagai kondisi dimana dibutuhkan usaha berlebih untuk

bernapas dan aktivitas bernapas menjadi aktivitas sadarBanyak orang yang beranggapan sesak napas disebabkan oleh masalah paru-

paru. Padahal tidak selalu penyakit paru-paru yang menyebabkan sesak napas. Berikut sejumlah penyakit yang dapat menimbulkan sesak napas:

Gagal napas; TBC; Infeksi paru-paru (

pneumonia); Asma; Penyakit paru

obstruksi kronik; Sumbatan benda

asing pada saluran napas;

Infeksi selaput paru-paru;

Gagal jantung; Sakit maag; Reaksi panik;

GEJALASesak dialami ketika seseorang bernapas

secara sadar. Penderita baisanya merasakan sensasi seperti kehabisan

udara, terdapat sumbatan di tenggorokan, terdapat tali yang

mengikat dadanya, dan sebagainya. Pada asma, misalnya, penderita akan merasa gelisah dan muncul keringat dingin. Sesak yang teramat berat dapat dilihat dari posisi duduk yang membungkuk ke depan.

Page 3: PTO DISPNEA

EDEMA PARUEdema paru adalah suatu kondisi yang ditandai dengan gejala sulit bernapas akibat terjadinya penumpukan cairan di dalam kantong paru-paru (alveoli). Kondisi ini dapat terjadi tiba-tiba maupun berkembang dalam jangka waktu

lama.Seseorang yang menderita edema paru kronis dapat mengalami peningkatan berat badan

PENYEBABAda beberapa macam penyebab edema

paru. Namun penyakit ini dapat terjadi pada orang yang menderita gangguan otot jantung (kardiomiopati), hipertensi,

gangguan katup jantung, dan penyakit jantung koroner akibat ventrikel kiri tidak mampu memompa darah yang berasal dari

paru-paru dalam kuantitas yang cukup sehingga tekanan di dalam atrium kiri,

pembuluh darah, serta kapiler paru-paru menjadi meningkat.

Asap rokok Berada di ketinggian di atas 2.400 meter Tenggelam Paparan racun Efek samping obat Masalah pada sistem saraf Sindrom gangguan pernapasan akut Infeksi virus Emboli paru Cedera pada paru-paru

Page 4: PTO DISPNEA

Tuberculosis

Tuberkulosis (TBC atau TB) adalah penyakit infeksi pada saluran pernafasan yang disebabkan oleh

bakteri. Bakteri ini merupakan bakteri basil yang sangat kuat sehingga memerlukan waktu lama untuk

mengobatinya. Bakteri ini lebih sering menginfeksi organ paru-paru (90%) dibandingkan bagian lain

tubuh manusia.

Page 5: PTO DISPNEA

Data Pasien

Rekam Medik 362238

Nama Tn. Rahmat Maulana

Umur 33 tahun

Agama Islam

Alamat Jln. Moch Kaffi 6/1, kel. Cipedak, kec. Jagakarsa

Masuk RS 23 Januari 2016, Pukul 09:47 WIB

Ruangan Paviliun Cempaka Atas

Anamnesis Pasien

Keluhan umum Sesak ± 11 hari, Batuk (+) berdahak, kaki bengkak, Sulit tidur, Gelisah.Pasien Dalam Pengobatan TB: untuk FDC 1 x 5 tablet, Vitamin B 6 1x1, SalbuTamol

Pemeriksaan umum

Diagnosa Sementara Obstruksi Dyspnea, Oedema Paru, TB dalam Pengobatan.

Page 6: PTO DISPNEA

Tabel Tanda- Tanda Vital

Parameter/Tanggal

23Januari

24Januari

25Januari

26Januari

TD(Mmhg) 130/100 130/100 140/90 130/90

HR(X/Menit) 92 80 88 -

RR (X/Menit) 22 38 36 -

Suhu (CO) 38 38 38 -

Page 7: PTO DISPNEA

No Parameter 23 jan

24 jan

25 jan

26jan Normal

1Kadar Gula

Darah - - - -<200 mg/dL

2 Ureum 21 - - - 20-50mg/dL

3 Kreatinin 1.50 - - - 0,8-1,1 mg/dL

4 Leukosit 14.9 - 11,9 - 5 rb-10 rb

5 Hemoglobin 10.9 - 9,5 - 12-16 g/dL

6 Hematokrit 33 - 30 - 43-51 g/dL

7 Trombosit 279 -270

- 150 rb-400 rb

8 Protein - - - - 6 – 8 g/dl

9 Albumin 3.62 - - - 3,4 – 4,8 g/dl

Tabel Parameter Laboratorium

Page 8: PTO DISPNEA

Nama Obat Regimen

Tanggal Penggunaan

23 Januari 2016 24 Januari 2016 25 Januari 2016 26 Januari 2016

Pagi Siang Malam Pagi Siang Malam Pagi Siang Malam Pagi Siang Malam

INFUSNebu Ventolin + NaCl Setiap 8 jam √ √ √ √ √ √ √ √ √ - - -

ORAL

Amlodipin 5mg 1x1 - √ - √ - - √ - - √ - -Captopril 25mg 2x1 √ √ - √ √ √ √ - √ - -Spironolakton 100mg 2x1 √ √ - √ √ - √ √ - √ √ -Paracetamol 500 mg 1x1 √ - - √ - - √ - - - - -FDC 1x5 - - √ STOP STOP

INH 1x300mg - - - - - √ - -

Ethambutol 1x1000mg - - - - √ - - -

INJEKSICeftriaxzone 2x1 - - - √ √ - √ √ - √ - -Lasik 2x2 - √ - √ √ - √ √ - √ - -

Page 9: PTO DISPNEA

23 J A N U A R I

2016

Subjek Sesak, Lemas, DemamObjek

Assesment

TD:130/100, HR:92, RR:22, Suhu:38

Penurunan Curah Jantung, Pola Nafas Tidak efektif dan Bersihan Jalan Nafas Tidak Efektif, Serta TB Paru Dalam Pengobatan

Pengobatan Obat Dosis IndikasiAmlodipin 1x5 mg Anti Hipertensi

Captopril 2 x 25mg Anti Hipertensi

Lasik Injeksi 2x20mg/2ml Terapi tambahan pada edema paru

Infus Nacl+ventolin 1 : 1

Setiap 8jam Penganan & Pencegahan Sesak Nafas

Spironolakton

Paracetamol

FDC

2 x 100 mg

1x 500 mg

1x5 tablet

Diuretik

Anti piretik dan analgesik

TB paru

Masalah Fixed doses Combination (FDC) menimbulkan sesak nafas serta Penggunaan Amlodipin Mempunyai Efeksamping Bengkak Pada Kaki

Rekomendasi Sebaiknya pemberian FDC diganti dengan obat tunggal, Pemberian Vitamin Dan Penghentian obat Amlodipin karena dapat memperparah bengkak pada kaki.

Page 10: PTO DISPNEA
Page 11: PTO DISPNEA

2 5

J A N U R I

2016

Subjek Sesak, Lemas, Nyeri Dada Berkurang, Tidur Kurang, DemamObjek

Assesment

TD:140/90, HR:88, RR:36, Suhu:38

Pola Nafas Tidak Efektif

Pengobatan Obat Dosis IndikasiAmlodipin 1x5 mg Anti hipertensiCaptopril 2 x 25mg Anti hipertensi

Lasik Injeksi 2x 20mg/2ml Terapi tambahan pada edema paru

Spironolakton 2 x 100 mg diuretikParacetamol 1x 500 mg Analgesik dan antipiretik

Nebu ventolin : nacl Setiap 8 jam Penanganan dan pencegahan sesak napas

Diet

Ceftriaxon injeksi

1500 kl

2x1 gram

Untuk menurunkan berat badan

antibiotikMasalah Amlodipin Memiliki Efeksamping Bengkak Pada Kaki

Rekomendasi

Pemberian Vitamin serta Penghentian obat Amlodipin karena dapat memperparah bengkak pada kaki.

Page 12: PTO DISPNEA

26

J A N U A R I

2016

Subjek Sesak,

Objek

Assesment

TD:130/90

Pola Nafas Tidak Efektif

Pengobatan Obat Dosis Indikasi

Amlodipin 1x 5 mg Anti Hipertensi

Captopril 2 x 25mg Anti Hipertensi

Lasik Injeksi 2x20mg/2ml Terapi tambahan pada edema paruSpironolakton 2 x 100 mg Diuretik

Nebu ventolin : NaCl Setiap 8 jam Penganan & Pencegahan Sesak Nafas

Diet 1500 kl Untuk menurunkan berat badan

Masalah Penggunaan Amlodipin Mempunyai Efeksamping Bengkak Pada Kaki

Rekomendasi Penambahan pengobatan berupa terapi Simptomatik, Pemberian Vitamin serta Penghentian obat Amlodipin karena dapat memperparah bengkak pada kaki.

Page 13: PTO DISPNEA

Kesimpulan dan Saran

Kesimpulan :Dari data yang dikumpulkan yaitu tanggal 23 – 26

januari 2016 dapat disimpulkan bahwa Pengobatan yang dilakukan dengan melihat melalui ketepatan dosis dan indikasi obat sudah cukup tepat namun perlu dipertimbangkan penggunaan obat Amlodipin karena dapat memperparah bengkak dikaki paisen tersebut sedangkan dari segi efek obat ke pasien belum bisa disimpulkan karena masih dalam tahap pengobatan.

Page 14: PTO DISPNEA

SEKIAN TERIMAKASIH