Top Banner
BAB 1 PENDAHULUAN Kanker prostat merupakan penyakit keganasan ke-5 terbanyak untuk seluruh keganasan dan ke-2 terbanyak pada pria, dengan insidensi di seluruh dunia 25.3 per 100.000 orang dan angka mortalitas 8,1 per 100.000 orang. 1 Lebih dari ¾ kasus kanker prostat terjadi pada usia di atas 65 tahun, dan sangat sedikit yang terjadi pada usia di bawah 50 tahun. Penyakit ini lebih banyak dijumpai di negara maju daripada negara berkembang dengan perbandingan insidensi 19% vs 5,3%. 2 Disamping faktor genetik dan lingkungan, hal ini diduga erat kaitannya dengan faktor demografi penduduk, di negara maju proporsi usia tua lebih banyak dibandingkan negara berkembang. 3 Penemuan prostate specific antigen (PSA) merupakan sebuah revolusi baru dalam kanker prostat. PSA merupakan enzim serine protease yang dihasilkan oleh sel epitel prostat. Kini PSA dapat digunakan untuk tujuan skrining, 1
53

Print Case Report Prostate Dr Wds

Aug 18, 2015

Download

Documents

referat urachus
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

BAB 1PENDAHULUANKanker prostat merupakan penyakit keganasan ke-5 terbanyak untuk seluruhkeganasan dan ke-2 terbanyak pada pria, dengan insidensi di seluruh dunia 25.3 per100.000orangdanangkamortalitas 8,1per 100.000orang.1Lebihdari kasuskanker prostat teradi pada usia di atas !5 tahun, dan sangat sedikit yang teradi padausia di ba"ah 50 tahun. #enyakit ini lebih banyak diumpai di negara mau daripadanegara berkembang dengan perbandingan insidensi 1$% &s 5,3%.2 'isamping (aktorgenetik danlingkungan, hal ini diduga erat kaitannya dengan(aktor demogra(ipenduduk, di negara mau proporsi usia tua lebih banyak dibandingkan negaraberkembang.3#enemuanprostate specific antigen)#*+,merupakan sebuah re&olusibarudalam kanker prostat. #*+ merupakan en-im serine protease yang dihasilkan oleh selepitel prostat. Kini #*+ dapat digunakan untuk tuuan skrining, diagnostik,staging,monitoring keberhasilanterapi, kekambuhan, maupun prognosis penyakit. .ntuktuuan praktis, #*+ dapat dikatakan sebagai marker yang organ-specificdan bukancancer-specific. #*+dapat meningkat padabenignprostatic hyperplasia)/#0,,prostatitis,maupun kondisi keganasan yang lain. +da banyak perdebatan mengenainilai normal #*+. 1amunnilai 0-2ng3ml adalahyangpalingbanyakdipakai.2,51amun demikian, terdapat beberapa pria dengan nilai #*+normal yang ugamengalami kanker prostat.!10ampir semua penderita kanker prostat yang bermetastasis menunukkan nilai#*+ yang tinggi.1amun,progresi&itas kanker prostat dapat uga teradi meskipundengannilai #*+ yangrendah.+ngkakeadiankankerprostat yangbermetastasisdengan nilai #*+yang rendah 4 1%dari keseluruhan kanker prostat yangbermetastasis.5#ada kasus tersebut biasanya progresi&itas penyakit sangat 6epatsehingga prognosisnya menadi lebih buruk dibandingkan kanker prostat yangbermetastasis dengan nilai #*+ yang tinggi.8'alam makalah ini akan dilaporkan penderita kanker prostat)adenokarsinoma, yang bermetastasis auh di lebih dari 1 organ, namun dengan nilai#*+ normal dan Gleason score yang tidak terlalu tinggi serta usia yang relati( muda. 2BAB 2TINJAUAN PUSTAKA2.1 Kanker Prostat2.1.1 Anatomi Prostat#rostat normalmemilikiberatsekitar18 g,panang 36m, lebar 26m, dankedalaman26m. #rostat berbentuko&oiddanmenyempit padabagianapeks diin(erior dan meluas pada bagian basal di superior yang berhubungan dengan dasarbuli. #rostat memiliki kapsul yang terdiri dari kolagen, elastin, dan otot polos. #adapermukaananterior dananterolateral prostat, kapsul prostat bersatudengan(asiaendopel&ik.#ada bagian apeks, ligamentum puboprostatika memanang ke anterioruntuk mem(iksasi prostat ke tulang kemaluan. /agian lateral prostat berbatasandengan le&ator ani dan berhubungan langsung dengan (asia endopel&ik. /agian apeksprostat bersatudengans(ingter uretra eksterna. *e6arahistologi, aringanprostatnormal dapat meluas sampai ke otot lurik tanpa stroma (ibromuskular. #ada bagianbasal, serat otot detrusor longitudinal bagian luar bersatu dengan aringan(ibromuskular kapsul prostat )7ambar 2.1,.27ambar 2.1 #rostat potongan trans&ersal beserta batasannya238aringan prostat terbagi menadi beberapa -ona. 9ona peri(er merupakanbagian terbesar )50%, yang melingkupi bagian posterior dan lateral prostat. *ekitar50%kanker prostat teradi pada daerah ini. *ekitar sepertiga massa prostatmerupakan stoma (ibromuskular di daerah anterior. 'aerah tersebut dapat digantikanoleh aringan kelenar pada adenoma prostat. 1amun, daerah tersebut arang diin&asiolehkarsinoma. 9ona transisi menempati 5-10%aringankelenar prostat. 9onatersebut merupakan lokasi tersering teradinyabenign prostatic hypertrophy)/#0,.*ekitar 20%adenokarsinoma uga teradi pada daerah tersebut. 9ona sentralmenempati 25% dari aringan kelenar prostat dan meluas dalam bentuk keru6ut disekitar duktus eakulatorius hingga ke dasar buli. *ekitar 1-5%adenokarsinomaberasal dari -ona ini, meskipun bisa uga merupakan in(iltrasi dari -ona disekitarnya)7ambar 2.2,.27ambar 2.2 #embagian -ona prostat22.1.2 Biologi Molekler !an "isiologi Prostat#rosespembentukanprostat dimulai padamingguke-10kehamilan. #rosespertumbuhan dan di(erensiasi prostat tidak hanya melibatkan androgen, namunmelalui serangkaianprosesyangkompleks.0ipotalamusmengeluarkanluteinizing4hormone-releasing hormone)L0:0,, uga dikenal denganistilahgonadotropin-releasing hormone)7n:0,, yang akan menstimulasi kelenar hipo(isis untukmenghasilkanluteinizing hormone)L0, danfollicle-stimulatinghormone);*0,,yang akan menstimulasi sel leydig di testis untuk menghasilkan testosteron.2