Top Banner
Sistem hidrolik pada Excavator 328D LCR Pabrik : Caterpillar Oleh : Imam Mulyono, Eko,Sony
16

Presentasi Excavator

Dec 29, 2014

Download

Documents

Imam Mulyono

Imam Mulyono #politeknik negeri batam
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Presentasi Excavator

Sistem hidrolik pada Excavator 328D LCR Pabrik : Caterpillar

Oleh :Imam Mulyono, Eko,Sony

Page 2: Presentasi Excavator

Penggunaan secara Umum

• Menggali parit, dan lubang• Penanganan material ( material stocking)• Pembongkaran• Mengangkat barang barang berat• Landscaping• Pertambangan

Page 3: Presentasi Excavator

Compartement Excavator

• Enggine• Hidrolik sistem• Arm dan bucket• Kabin operator• Under carriage

Page 4: Presentasi Excavator

7 inc TFT liquid Crystal display

Hydraulic control valve

Engine Main Pump

Radiator dan Oil Cooler

Under carriage

Bucket

Kabin

Page 5: Presentasi Excavator

Operasional Unit

• Operasional kerja menggunakan sistem hidrolik• Pergerakan arm bucket dan perputaran body kabin

(swing) dapat dikontrol melalui dua tuas utama yang ada di kanan-kiri sheat operator dalam kabin

• Travelling dikontrol oleh dua tuas yang dilengkapi dengan dua pedal didepan sheat operator

• Penyetelan operasi mesin ( RPM) dapat melalui display panel di depan sheat operator

Page 6: Presentasi Excavator

Tuas penggerak roda

Tuas penggerak bucket dan swing (putaran)

Tuas penggerak arm (hidrolik)

Display panel control

Page 7: Presentasi Excavator

Komponen pada sistem hidrolik

Tangki HydroulicFilter HydroulicSelang HydroulicKatup HydroulicPompa Hydroulic

Page 8: Presentasi Excavator

Komponen pada sistem hidrolik

Tangki hidrolikBerfungsi untuk menampung fluida

Page 9: Presentasi Excavator

Filter hidrolik

Komponen pada sistem hidrolik

Page 10: Presentasi Excavator

Selang hidrolikBerfungsi sebagai tempat /media mengalirnya fluida ( oil )

Komponen pada sistem hidrolik

Page 11: Presentasi Excavator

Komponen pada sistem hidrolik

Pompa Hydrolik

Pompa hydrolik berfungsi untuk mengisap fluida oli hydrolikyang akan disirkulasikan dalam sistim hydrolik

Pompa Roda Gigi

Page 12: Presentasi Excavator

Komponen pada sistem hidrolik

Katup hidrolik

Flow Control Valve, katup ini digunakan untuk mengatur volume aliran yang berarti mengatur kecepatan gerak actuator (piston).

Fungsi katup ini adalah sebagai berikut:

untuk membatasi kecepatan maksimum gerakan piston atau motor hidrolikUntuk membatasi daya yang bekerja pada sistem Untuk menyeimbangkan aliran yang mengalir pada cabang-cabang rangkaian.

Page 13: Presentasi Excavator

Silinder Hydrolik Penggerak Ganda

Silinder Hydrolik penggerak ganda akan melakukan gerakan maju dan mundur akibat adanya aliran fluida/oli hydrolik

Aktuator Rotasi

Motor Hydrolik merupakan alat untuk mengubah tenagaaliran fluida menjadi gerak rotasi.

Aktuator Hydrolikaktuator hydrolik dapat berupa silinder hydrolik, maupun motor hydrolik.

Page 14: Presentasi Excavator

Sekema Sistem Hidrolik

Page 15: Presentasi Excavator

Spesifikasi Sistem Hidrolik

Page 16: Presentasi Excavator

Terima Kasih