Top Banner
Laporan Penelitian Tindakan Kelas : Laporan Penelitian Tindakan Kelas : Optimalisasi Penggunan Fasilitas Grafik pada Ms Optimalisasi Penggunan Fasilitas Grafik pada Ms Excell Excell Pada Proses Pembelajaran TIK Pada Proses Pembelajaran TIK di SMP Negeri 1 Biak Kota di SMP Negeri 1 Biak Kota Dipresentasikan oleh Dipresentasikan oleh DJUNAEDI SUTIANTO, SPd.Fis DJUNAEDI SUTIANTO, SPd.Fis NIP. 130801394 NIP. 130801394 Dari Provinsi PAPUA Dari Provinsi PAPUA
34

Presentasi Eddy

Oct 20, 2015

Download

Documents

Nasrun Gayo

Presentasi
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Presentasi Eddy

Laporan Penelitian Tindakan Kelas :Laporan Penelitian Tindakan Kelas :

Optimalisasi Penggunan Fasilitas Grafik pada Ms ExcellOptimalisasi Penggunan Fasilitas Grafik pada Ms ExcellPada Proses Pembelajaran TIKPada Proses Pembelajaran TIK

di SMP Negeri 1 Biak Kota di SMP Negeri 1 Biak Kota

Dipresentasikan olehDipresentasikan oleh DJUNAEDI SUTIANTO, SPd.FisDJUNAEDI SUTIANTO, SPd.Fis

NIP. 130801394NIP. 130801394

Dari Provinsi PAPUADari Provinsi PAPUA

Page 2: Presentasi Eddy

Kegiatan PTK ini dilaksanakan :Kegiatan PTK ini dilaksanakan :

• Pada 21 orang siswa-siswi (11 siswa dan 10 siswi) Kelas VIII SMP Negeri 1 Biak Kota – PAPUA

• Dilaksanakan dalam 2 siklus kegiatan selama 2 bulan ( 20 Agustus 2007 s.d. 09 Oktober 2007)

Page 3: Presentasi Eddy

Latar Belakang MasalahLatar Belakang Masalah

1. Kualitas pendidikan di Indonesia relatif rendah dibandingkan manca negara, bahkan dibandingkan dengan negara-negara tetangga di Asean seperti Malaysia, Singapura, Filipina dan Thailand)

2. KTSP 2006 memberikan keleluasaan kepada guru untuk berinovasi dalam PBM, memuat Mata Pelajaran TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) yang relatif baru baik bagi guru terlebih bagi siswa, menjanjikan peluang untuk mengejar ketertinggalan kwalitas pendidikan di Indonesia

Page 4: Presentasi Eddy

Latar Belakang MasalahLatar Belakang Masalah(lanjutan)(lanjutan)

3. Pada umumnya guru-guru TIK bukan secara khusus berlatar belakang pendidikan TIK, sehingga PBM TIK pada awalnya selalu dilaksanakan secara Modeling (Pembelajaran Langsung), Indikator pembelajarannya yang diturunkan dari SK/KD sangat dipengaruhi oleh konten dari buku-buku pegangan guru / siswa (yang belum secara optimal memanfaatkan kelebihan-2 yang disediakan oleh komputer dan aplikasi perangkat lunaknya)

4. Mengembangkan Indikator pada PBM TIK dengan cara mengaplikasikan konsep-2 pelajaran Matematika (Fisika), diharapkan dapat mengoptimalkan PBM sehingga dapat meningkatkan kompetensi siswa pada pelajaran TIK maupun pelajaran yang diaplikasikan kedalamnya

Page 5: Presentasi Eddy

PERUMUSAN MASALAHPERUMUSAN MASALAH

1. PBM-TIK yang mengaplikasikan konsep pelajaran lain (dalam hal ini Grafisasi Matematika atau Fisika pada Ms Excell) dapat meningkatkan kompetensi siswa (Baik untuk TIK itu sendiri maupun Pelajaran yang diaplikasikan kedalamnya)

2. PBM TIK yang menerapkan prinsip-prinsip Konstruktivisme / CTL pada kompetensi yang lebih tinggi dapat meningkatkan hasil belajar siswa

Page 6: Presentasi Eddy

TUJUAN PENELITIANTUJUAN PENELITIAN

• Melatih siswa agar dapat secara optimal memanfaatkan pengetahuan dan ketrampilannya dalam bidang TIK, yang diharapkan dapat ikut juga meningkatkan kompetensinya pada pelajaran lain

• Meningkatkan kompetensi para siswa pada proses pembelajaran TIK , agar para siswa dapat belajar lebih mandiri dengan menerapkan prinsip-prinsip Konstruktivisme melalui pendekatan CTL

Page 7: Presentasi Eddy

MANFAAT PENELITIANMANFAAT PENELITIAN

1. Bagi Siswa• Meningkatkan kompetensinya dalam TIK• Terbiasa memanfaatkan ketrampilan TIK untuk

menyelesaikan berbagai masalah sehari-hari• Membantu meningkatkan kompetensi siswa pada

pelajaran lain melalui TIK

2. Bagi Guru• Terbiasa berinovasi dalam melaksanakan PBM di

sekolah (termasuk TIK)• Meningkatkan kompetensi guru dalam bidang TIK

maupun Pelajaran Lainnya

Page 8: Presentasi Eddy

Ruang Lingkup dan Keterbatasan Ruang Lingkup dan Keterbatasan PenelitianPenelitian

1. Penelitian terbatas pada sekelompok siswa yang terdiri atas 21 siswa kelas VIII-a SMP Negeri 1 Biak Kota pada semester Ganjil Tahun Pelajaran 2007

2. Spesifik Penelitian :Mengoptimalkan siswa dalam menggunakan fasilitas grafik yang terdapat pada Ms. Excell dengan mengaplikasikan Fungsi Linier dan Fungsi Kwadrat dalam pembelajaran TIK

3. Keterbatasan :Hasil penelitian ini bersifat situasional, tidak dapat digeneralisasi dan diimplementasikan di semua sekolah dengan hasil yang sama

Page 9: Presentasi Eddy

Definisi Operasional Judul PenelitianDefinisi Operasional Judul Penelitian• Optimalisasi diartikan upaya yang dilakukan agar suatu proses

atau kegiatan dapat memperoleh hasil yang paling menguntungkan

• Ms Excell memiliki banyak fasilitas dalam pengolahan grafik yang relatif sangat mudah diajarkan kepada siswa

• Fasilitas grafik pada MsExcell yang selama ini diajarkan dalam PBM TIK menurut penulis belum optimal, karena hanya mengajarkan pembuatan grafik yang sangat sederhana

Sementara

• Matematika (dan Fisika) sangat banyak menggunakan grafisasi fungsi (Linier maupun Kwadrat) yang dapat ditangani dengan baik dan proporsional oleh Ms Excell, namun dalam dalam pembelajaran TIK selama ini tidak dioptimalkan penggunaannya

Page 10: Presentasi Eddy

Contoh 1 : Bentuk-bentuk grafik yang banyak diajarkan

Keadaan Sosial Siswa Kls IX-A

Pegawai Negeri

TNI / POLRI

BUMN

Petani/Nelayan

Swasta

Jumlah Penjualan Thn 2006

0

5

10

15

Series1

Banyaknya Pasien

Januari

Februari

Maret

April

Mei

Juni

Juli

Agustus

Page 11: Presentasi Eddy

Contoh 2 : Bentuk-bentuk grafik pada umumnya

dalam Matematika dan Fisika

f(x)

-10

-5

0

5

10

15

20

-6 -4 -2 0 2 4 6 8

Sumbu X

Sum

bu Y

f(x)

-20

-10

0

10

20

30

40

50

60

-5 0 5 10

Sumbu-X

Sum

bu-Y

f(x)

Y = f(X) = X2 -2X-10Y = 2X + 3

Page 12: Presentasi Eddy

Lanjutan contoh bentuk grafik pada Matematika dan Fisika

-80

-70

-60

-50

-40

-30

-20

-10

0

10

20

-10 -5 0 5 10

Sumbu-X

Su

mb

u-Y

f(X)

Y = f(X) = -2X2 + 5X + 7

Page 13: Presentasi Eddy

LANDASAN TEORI YANG DIGUNAKAN LANDASAN TEORI YANG DIGUNAKAN UNTUK PEMECAHAN MASALAH UNTUK PEMECAHAN MASALAH

Pengajaran Langsung

(DI : Direct Instruction)

• Secara umum sesuai digunakan untuk pembelajaran TIK (teori pemodelan tingkah laku)

• Sangat diperlukan untuk menguasai ketrampilan dasar pada tahap awal

• Kurang sesuaiuntuk diterapkan mengembangkan sebahagian besar ketrampilan TIK tahap lanjut (terkendala waktu)

Konstuktivisme

(Dengan Pendekatan CTL melalui Pembelajaran Kooperatif)

• Diberikan kepada siswa yang telah memiliki kemampuan atau pengetahuan dasar tertentu

• Sangat sesuai untuk mengembangkan pengetahuan dan ketrampilan TIK pada tingkat yang lebih sulit

Page 14: Presentasi Eddy

KERANGKA BERPIKIR (Siklus-1 KERANGKA BERPIKIR (Siklus-1 PBM pada keadaan awal)PBM pada keadaan awal)

KeadaanAwal

GURUMenetapkan indikator pencapaian hasil belajar sesuai dgn SK dan KD pada KTSP 2006

SISWAHasil belajar siswa belum optimal sebab belum dapat mengaplikasikan TIK dari

Tindakan

Siklus 1 :PBM TIK berlangsung dengan Indikator hasil belajar yang diturunkan dari SK/KD (buku teks) dan belum mengaplikasi konsep Matpel lain

Evaluasi ke-1 terhadap hasil belajar siswa

Page 15: Presentasi Eddy

KERANGKA BERPIKIR : (Siklus 2, PBM lanjutan / KERANGKA BERPIKIR : (Siklus 2, PBM lanjutan / perbaikan)perbaikan)

Tindakan

GURUMemperbaiki Indikator pencapaian hasil belajar siswa pada PBM TIK

Keadaan akhir

Siklus 2 :PBM TIK berlangsung dgn memasukkan konsep-konsep pelajaran Matematika pada indikator hasil belajar yang diharapkan

SISWAKualitas hasil belajar siswa baik pada TIK maupun pada pelajaran yang teraplikasi meningkat

Evaluasi ke-2 terhadap hasil belajar siswa

Page 16: Presentasi Eddy

Hipotesis TindakanHipotesis Tindakan

1. Kualitas hasil belajar siswa diharapkan meningkat setelah memperbaiki indikator pada Tujuan Pembelajaran dengan mengaplikasikan konsep-konsep pelajaran terkait (Matematika & Fisika)

2. Peningkatan indikator tujuan pembelajaran pada tingkatan ini akan lebih berhasil jika dilaksanakan dengan pendekatan pembelajaran yang menerapkan prinsip Konstruktivisme (siswa membangun pengetahuannya dari pengetahuan awal yang telah dimilikinya)

Page 17: Presentasi Eddy

Setting PenelitianSetting Penelitian1. Tempat penelitian

Penelitian dilaksanakan di SMP Negeri 1 Biak Kota, khususnya siswa-siswi kelas VIII yang tergabung dalam suatu kelompok belajar dengan jumlah siswa 21 orang dengan komposisi laki-laki 11 orang dan perempuan 10 orang.

2. Waktu PenelitianPenelitian dilaksanakan pada semester ganjil tahun pelajaran 2007/2008 ( 20 Agustus 2007 s.d. 09 Oktober 2007)

Page 18: Presentasi Eddy

Subyek PenelitianSubyek Penelitian

1. Kemampuan guru menyusun indikator pencapaian hasil belajar pada suatu skenario pembelajaran, yang mengaplikasikan konsep-konsep yang terdapat pada Mata Pelajaran Fisika dan Matematika.

2. Kompetensi siswa yang meliputi aspek kognitif (produk) dan ketrampilan (proses) dalam melakukan pengolahan data; fungsi dan kurva dengan fasilitas pembuatan grafik pada aplikasi MS-Excell

Page 19: Presentasi Eddy

Sumber DataSumber Data

Sumber data diperoleh dari hasil observasi siswa di kelas selama kegiatan pembelajaran dan hasil evaluasi belajar dari siswa. (Tidak dilakukan observasi terhadap ketrampilan mengajar guru dan pengamatan dalam proses pembelajaran dalam kelas)

Page 20: Presentasi Eddy

Tehnik dan Alat Pengumpulan DataTehnik dan Alat Pengumpulan Data

1. Perobahan Kompetensi Siswa diperoleh dari Lembar Observasi Siswa selama proses pembelajaran berlangsung, yang digunakan pada siklus 1 maupun siklus 2

2. Perobahan atau peningkatan hasil belajar siswa, diperoleh dari tes hasil belajar siswa atau ulangan harian secara kwantitatif pada siklus 1 dan siklus 2

Page 21: Presentasi Eddy

Validasi DataValidasi Data

• Dalam Penelitian ini tidak dilaksanakan validasi data, sebab data rujukan atau data pembanding tidak disediakan.

Page 22: Presentasi Eddy

Analisis DataAnalisis Data

• Hasil belajar siswa dianalisis dengan analisis diskriptif komparatif yang sangat sederhana (tidak menggunakan metode statistik), artinya dengan membandingkan hasil observasi kompetensi siswa selama PBM dan membandingkan nilai-nilai tes / hasil belajar siswa (pada akhir siklus 1 dan akhir siklus 2)

Page 23: Presentasi Eddy

Indikator KinerjaIndikator Kinerja• Dalam setiap siklus tindakan, diharapkan

minimal 85% siswa menguasai Kompetensi yang diajarkan dalam PBM dengan kriteria minimal baik

• Dalam setiap siklus tindakan, diharapkan para siswa dapat mencapai ketuntasan belajar, yang untuk saat ini ditetapkan 75 untuk TIK dan 65 untuk Matematika

Page 24: Presentasi Eddy

Prosedur PenelitianProsedur Penelitian(Dilaksanakan dalam 2 siklus)(Dilaksanakan dalam 2 siklus)

• Siklus 1

Perencanaan 1

Tindakan tatap muka : Pembelajaran dengan model pembelajaran langsung dengan indikator pencapaian hasil belajar sesuai dengan Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar pada KTSP 2006

Observasi dan Refleksi – tahap 1 untuk PBM

Observasi dan refleksi tahap ke-2 untuk hasil tes / ulangan siswa

Tes untuk mengukur ketercapaian kompetensi

Page 25: Presentasi Eddy

Prosedur penelitianProsedur penelitian : :

Siklus 2 :

Perencanaan 2

Tindakan tatap muka : Pembelajaran dengan model pembelajaran kooperatif (CL) dengan indikator pencapaian hasil belajar yang telah diperbaiki dengan mengaplikasikan konsep Matematika didalamnya

Observasi dan Refleksi tahap 3 untuk PBM

Observasi dan refleksi tahap ke-4 untuk hasil tes / ulangan siswa

Tes ke-2 untuk mengukur ketercapaian kompetensi

Page 26: Presentasi Eddy

Hasil Penelitian dan PembahasanHasil Penelitian dan Pembahasan

Deskripsi kondisi awal :• Pada dasarnya kemampuan yang dituntut dari para siswa

seusai PBM untuk dapat membuat grafik dan memilih jenis grafik yang tepat, dari data-data yang tersedia (sesuai dengan indikator yang dijabarkan dari Kompetensi Dasar), umumnya dapat berhasil dengan baik / tuntas

• Yang menjadi masalah menurut penulis ialah : Ms Excell menyediakan begitu banyak aplikasi grafik yang tidak termasuk bagian yang diajarkan, namun sesungguhnya diperlukan oleh siswa sebab konteks dengan kebutuhan siswa pada pelajaran lain (khususnya Matematika atau Fisika)

Page 27: Presentasi Eddy

II.II. SSesudah proses perbaikan PBM :esudah proses perbaikan PBM :

Sesudah perbaikan indikator pada PBM TIK (dengan topik grafik pada Ms. Excel) yang menerapkan konsep fungsi Linier dan kwadrat, minimal diperoleh 3 manfaat, yaitu siswa :

1. Makin trampil membuat grafik dgn Ms. Excell, termasuk

didalamnya trampil memformulasikan kalimat aritmatika dan matematika dalam bahasa Ms Excell

2. Makin meningkatkan kompetensinya pada pelajaran lain, khususnya Matematika (dan Fisika) yang memerlukan dukungan tampilan grafik

3. Makin memahami, betapa bermanfatnya komputer dijadikan sebagai alat bantu dalam segala aspek kehidupan

Page 28: Presentasi Eddy

No Nama Siswa

Observasi Kinerja 21 Siswa (pada SIKLUS 1)

AB B C K Tuntas %

1 Menyusun Data 21 - - - 21 100%

2

Memulai penggnaanchart wizzard 21 - - - 21 100%

3Memilih tampilanyangtepat 14 4 2 - 18 86%

4 Memberikan Judul 21 - - - 21 100%

5 Melabel Keterangan 15 6 - - 21 100%

6Memperindah tampilangrafik 12 7 2 - 19 90%

Page 29: Presentasi Eddy

No Nama Siswa

Observasi Kinerja 21 Siswa (pada siklus 2)

AB B C K Tuntas %

1Memfomulasikan fungsi

dalam bahasa Ms Excell 7 11 3 - 18 86%

2Menentukan range

domain fungsi 10 8 3 - 18 86%

3 Menyusun Data 21 - - - 21 100%

4Memulai penggnaan

chart wizzard 21 - - - 21 100%

5Memilih tampilan yang

tepat 15 6 - - 21 100%

6 Memberikan Judul 21 - - - 21 100%

7 Melabel Keterangan 21 - - - 21 100%

8Memperindah tampilan

grafik 14 6 1 - 20 95%

Page 30: Presentasi Eddy

No Jenis Penilaian

Nilai Rata-rata TIK

Nilai Rata-rata Matematika

Siklus 1

Siklus 2

Siklus 1

Siklus 2

1 Pengolahan dan Pemanfaatan Informasi

72,86 83,81

2 Pemahaman Konsep 64,76 75,71

Hasil yang diperolehHasil yang diperoleh(dengan membandingkan hasil belajar siswa yang (dengan membandingkan hasil belajar siswa yang

diperoleh dari tes pada akhir siklus 1 dan 2)diperoleh dari tes pada akhir siklus 1 dan 2)

Page 31: Presentasi Eddy

Grafiknya :Grafiknya :Hasil Belajar Siswa

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

Siklus 1 Siklus 2

Hasil pada Kedua Siklus

Nila

i rat

a-ra

ta y

ang

dic

apai

TIK

Matematika

Page 32: Presentasi Eddy

PENUTUPPENUTUPSimpulan

1. Proses pembelajaran TIK yang mengaplikasikan konsep-konsep dari pelajaran lain (seperti Matematika dan Fisika), dapat meningkatkan kompetensi maupun hasil belajar siswa (baik TIK itu sendiri maupun Matpel lain terkait yang diaplikasikan dalam TIK)

2. Persiapan PBM yang terencana dengan baik, akan memberikan hasil belajar siswa yang optimal, dan untuk tingkat indikator hasil belajar yang lebih tinggi dapat dicapai secara optimal dengan pendekatan pembelajaran Konstruktivisme

Page 33: Presentasi Eddy

Saran bagi rekan guruSaran bagi rekan guru

1. PBM TIK sebaiknya dilakukan dengan mempertimbangkan penggunaan LKS yang memuat hal-hal yang konteks dengan keseharian siswa (dan pelajaran mereka di sekolah)

2. Kompetensi yang akan diberikan kepada siswa melalui LKS, tingkat kesulitannya harus disusun secara gradual (dgn memperhatikan prinsip-prinsip Konstruktivisme)

Page 34: Presentasi Eddy

Terima KasihTerima Kasih