Top Banner

of 25

PIK Tutorial 6

Jul 18, 2015

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

PENGANTAR ILMU KOMUNIKASITUTORIAL 6

UNIVERSITAS TERBUKA KOREA

AWLIA KHARIS PRASIDHI

PENGANTAR ILMU KOMUNIKASIModul 1: Komunikasi: signifikansi, konsep, dan sejarah Modul 2: Proses komunikasi Modul 3: Model-model komunikasi Modul 4: Informasi, pesan, dan makna Modul 5: Komunikasi nonverbal Modul 6: Komunikasi antarpribadi Modul 7: Komunikasi massa Modul 8: Komunikasi dan budaya Modul 9: Prinsip dasar komunikasi yang efektif

MODUL VI KOMUNIKASI ANTARPRIBADI

BAHASAN MODUL VI Definisi komunikasi antarpribadi Tujuan komunikasi antarpribadi Komunikasi antarpribadi sebagai proses transaksional Efektivitas komunikasi antarpribadi

Modul VI

DEFINISI KOMUNIKASI ANTARPRIBADIPerspektif Komponensial Perspektif yang melihat perkembangan KAP dari komponen-komponennya Perspektif perkembangan Melihat KAP dari proses perkembangannya Perspektif rasional Melihat KAP dari hubunganKegiatan Belajar 1 Modul VI

PERSPEKTIF KOMPONENSIAL Definisi: proses pengiriman dan penerimaan pesan di antara dua orang atau di antara sekelompok kecil orang, dengan berbagai efek dan umpan balik (feedback) Komponen-komponennya:

Kegiatan Belajar 1 Modul VI

Komponen-komponen dalam Perspektif KomponensialKomponen-komponenPengirim-penerima

Penjelasan1. Tidak dapat terjadi pada diri sendiri 2. Berkaitan dengan manusia, bukan binatang, gambar, robot, dll 3. Terjadi antara 2 orang atau sekelompok kecil orang Encoding: tindakan menghasilkan pesan Decoding: menginterpretasi & memahami pesan yang diterima Verbal, nonverbal, gabungan Menghubungkan pengirim dan penerima informasi Fisik, psikologis, semantik Keberlangsungan proses komunikasi. Positif, netral, negatif Dimensi fisik, sosial psikologis, temporal Pengalaman yg sama efektif Akibat positif, negatif

Encoding-decoding

Pesan-pesan Saluran Gangguan (noise) Umpan balik Konteks Bidang pengalaman Akibat (efek) VI Kegiatan Belajar 1 Modul

PERSPEKTIF PERKEMBANGAN Definisi: suatu proses yang berkembang, dari yang bersifat impersonal meningkat menjadi interpersonal atau intim Membedakan impersonal dan interpersonal berdasarkan 3 faktor: Prediksi data psikologis Interaksi berdasarkan pada pengetahuan Interaksi berdasarkan aturan yang ditentukan sendiri

Kegiatan Belajar 1 Modul VI

BEDA KOMUNIKASI IMPERSONAL DAN INTERPERSONALImpersonal interpersonal Prediksi berdasarkan Memandang orang lain Memprediksikan orang data psikologis menurut data kultural dan lain menurut ciri-ciri sosiologis (nama, usia, khas/hal-hal spesifik tempat tinggal, dsb Interaksi berdasarkan pada pengetahuan Interaksi berdasarkan pada aturan yang ditentukan sendiri Memprediksi bagaimana orang lain bertindak Memprediksi dan juga menjelaskan mengapa seseorang bertindak Aturan-aturan yang ditentukan norma-norma sosial tidak penting bagi interaksi mereka

Aturan-aturan perilaku interaksi ditentukan oleh norma-norma sosial

Kegiatan Belajar 1 Modul VI

PERSPEKTIF RASIONAL Definisi: komunikasi yang terjadi di antara dua orang yang mempunyai hubungan yang terlihat jelas di antara mereka Definisi pasangan (diadik) komunikasi antarpribadi

Kegiatan Belajar 1 Modul VI

TUJUAN KOMUNIKASI ANTARPRIBADI Mengenal diri sendiri dan orang lain Mengetahui dunia luar Menciptakan dan memelihara hubungan menjadi bermakna Mengubah sikap dan perilaku Bermain dan mencari hubungan Membantu2 perspektif tujuan komunikasi Dipandang sbg faktor motivasiKegiatan Belajar 2 Modul VI

Dipandang sbg hasil/efek umum

KOMUNIKASI ANTARPRIBADI sbg PROSES TRANSAKSIONAL1. KAP sebagai proses. Rangkaian kejadian dan tindakan yang terjadi secara terusmenerus. Bukan statis, tetapi dinamis. 2. Komponen-komponen dalam KAP saling tergantung (interdependensi) Setiap komponen memiliki kaitan dengan komponen lain/keseluruhan. Ciri: tidak dapat diulang (unrepeatability)

3. Para pelaku dalam KAP bertindak dan berreaksi Setiap orang melakukan tindakan dan memberi reaksi tindakan

Kegiatan Belajar 3 Modul VI

PRINSIP-PRINSIP UMUM KAPTidak terelakkan Sering berkomunikasi tanpa tujuan/dipikirkan Tidak dapat tidak selalu berkomunikasi

Tidak dapat diubah

Sudah dikomunikasikan, tidak dapat diubah Dikurangi efek-efeknya, jika pesan telah terkirim, tidak dapat diubah

Mempunyai dimensidimensi isi dan hubunganMencakup proses penyesuaian diri Dilihat sebagai hubungan simetris/komplementerKegiatan Belajar 3 Modul VI

isi sama, hubungan beda hubungan sama, isi beda

Sistem sinyal sama komunikasi berlangsung Tidak ada 2 orang yang memberi sistem sinyal yang persis sama

Perilaku seseorang ditanggapi dengan perilaku yang sama

EFEKTIVITAS KOMUNIKASI ANTARPRIBADIJoseph DeVito (1986): 1. Perspektif humanistik 2. Perspektif pragmatis

Kegiatan Belajar 4 Modul VI

PERSPEKTIF HUMANISTIKKeterbukaan Empati Perilaku suportif Perilaku positif KesamaanKegiatan Belajar 4 Modul VI

1. Kita harus terbuka pada orang-orang yang berinteraksi dengan kita 2. Kemauan kita untuk memberikan tanggapan Kemampuan seseorang untuk menempatkan dirinya sendiri pada peranan atau posisi orang lain Berbedan dengan simpati Deskriptif >< evaluatif Spontanitas >< strategi Profesionalisme >< kepastian

KAP akan berkembang bila ada pandangan (+) terhadap diri sendiri Mempunyai perasaan positif terhadap orang lain di berbagai situasi

1. Kesamaan bidang pengalaman di antara para pelaku komunikasi 2. Kesamaan dalam percakapan di antara para pelaku komunikasi

PERSPEKTIF PLAGMATISBersikap yakin Kebersamaan Manajemen informasi Perilaku ekspresif Orientasi pada orang lainKegiatan Belajar 4 Modul VI

Keyakinan diri, tidak merasa malu, gugup atau gelisah menghadapi orang lain Bersikap luwes dan tenang Memperhatikan dan merasakan kepentingan orang lain Secara verbal: memanggil nama, fokus pada ciri khas orang, umpan balik, menghargai pendapat Nonverbal: kontak mata, tersenyum, dsb Mengontrol dan menjaga interaksi Tidak seorang pun merasa diabaikan Menggunakan pesan verbal dan nonverbal secara konsisten

Keterlibatan seseorang secara sungguh-sungguh dalam berinteraksi Tanggung jawab terhadap persaan dan pikiran seseorang Terbuka pada orang lain dan memberikan umpan balik Beradaptasi dengan orang lain selama KAP Mampu melihat perhatian dan kepentingan orang lain Merasakan situasi dan interaksi dari sudut pandang orang lain serta menghargai pendapat

MODUL VII KOMUNIKASI MASSA

BAHASAN MODUL VI Pengertian dan karakteristik komunikasi massa Proses dan karakteristik isi pesan komunikasi massa Fungsi komunikasi massa Dampak komunikasi massa

Modul VII

PENGERTIAN KOMUNIKASI MASSA

Isi pesan

Teknologi

Kelompok-kelompok

Konteks

Audience

Pengaruh

Kegiatan Belajar 1 Modul VII

PENGERTIAN KOMUNIKASI MASSA1. Bittner Mass Communication: An Introduction (1980) Pesan-pesan yang dikomunikasikan melalui media massa pada sejumlah besar orang. Batasan: pesan-pesan, media massa, khalayak DeFleur & Dennis Understanding Mass Communication (1985) Suatu proses dalam mana komunikator-komunikator menggunakan media untuk menyebarkan pesan-pesan secara luas, dan secara terus-menerus menciptakan makna-makna yang diharapkan dapat mempengaruhi khalayak yang besar dan berbeda-beda melalui berbagai cara. Penonjolan pada bagaimana sumber informasi (media massa) mengemas dan menyajikan isi pesan.

2.

Media massa cetak

Media massa elektronika

Kegiatan Belajar 1 Modul VII

KARAKTERISTIK KOMUNIKASI MASSADitujukan ke khalayak yang luas, heterogen, anonim, tersebar, tidak mengenal batas geografis-kultural Bentuk kegiatan bersifat umum, bukan pribadi Pola penyampaian pesan berjalan cepat dan menjangkau khalayak luas, mungkin tidak terbatas, secara geografis-kultural. Messages multiplier.

Cenderung berjalan 1 arah. Umpan balik lazimnya tertunda.

Terrencana, terjadwal, dan terorganisasi

Penyampaian pesan secara berkala, tidak temporer

Isi pesan dapat mencakup berbagai aspek, baik bersifat informatif edukatif maupun hiburan

1. 2. 3. 4.

Ciri-ciri medium baru: Pengadaan informasi tidak sepenuhnya dari sumber Kemampuan tinggi dalam pengiriman pesan Interaktif (2 arah) Fleksibilitas dalam bentuk, isi, dan penggunaan medium

Kegiatan Belajar 1 Modul VII

PROSES KOMUNIKASI MASSAKhalayak media

Media: tim redaksi (gatekeeper)

Kegiatan Belajar 2 Modul VII

KARAKTERISTIK ISI PESAN MEDIA MASSANovelty (sesuatu yang baru) Arti baru relatif

Jarak (dekat atau jauh) Khalayak akan tertarik untuk mengetahui hal-hal yang berhubungan langsung dengan kehidupan dan lingkungannya

Popularitas Peliputan tentang tokoh, organisasi/kelompok, tempat dan waktu yang penting dan terkenal

Pertentangan (conflict) Pertentangan, kekerasan, perbedaan pendapat dan nilai

Komedi (humor) Lucu dan menyenangkan

Kegiatan Belajar 2 Modul VII

KARAKTERISTIK ISI PESAN MEDIA MASSASeks dan keindahan Unsur seks dan keindahan/kecantikan Bersifat universal dan menarik

Emosi Berkaitan kebutuhan dasar menimbulkan emosi & simpati khalayak Abraham A. Maslow

Nostalgia Mengungkapkan pengalaman di masa lalu Contoh: lagu-lagu lama, film lama, dll

Human interest Orang ingin mengetahui segala peristiwa yang menyangkut kehidupan orang lain

Kegiatan Belajar 2 Modul VII

BIBLIOGRAFISendjaja, Sasa Djuarsa. 2010. Modul Universitas Terbuka Pengantar Ilmu Komunikasi. Jakarta: Penerbit Universitas Terbuka.