Top Banner
PERAWATAN PERIODONTAL PADA PASIEN GERIATRIK Bagian Periodonsia FKG Universitas Jember
15

Perwatan Px Geriatrik-tan(3)

Oct 01, 2015

Download

Documents

Prima D Andri

k
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • PERAWATAN PERIODONTAL PADA PASIEN GERIATRIKBagian PeriodonsiaFKG Universitas Jember

  • Status Kesehatan :

    Px tua peningkatan penyakit akut atau kronis Katarak, glaukoma dan kurangnya pendengaran meningkat sesuai dg usia Sering terkena : hipertensi, diabetes, penyakit jantung, katarak dll Kurangnya sensori dan arthritis berpengaruh thd kesehatan mulut

  • STATUS PERIODONTAL : Prevalensi penyakit periodontal meningkat dengan peningkatan usia

    Usia meningkat faktor resiko destruksi periodontal proses penuaan (aging process)

    Penyakit periodontal pada usia tua krn lebih rentan hasil kumulatif penyakit progresif

  • KARIES AKAR Terbukanya permukaan akar disertai status kes. dg kompromis/pemakaian berbagai obat Resiko terjadinya karies akar pd usila

    Pemakaian fluoride secara topikal

    Px yang insiden karies akar : 1. Pasta gigi yang mengandung fluoride atau 0,4% fluoride gel 2. Kumur dg acidulated phosphofluoride dilanjutkan dg 1,64% stannous fluoride

  • 3. Jangan kumur-kumur air, makan, minum selama 30 menit setelah menggunakan fluoride

    Pasien Geriatrik karies akar banyak, lambat, jarang mengenai pulpa dan tidak sakit

  • XEROSTOMIA Fungsi saliva : - Protektif cleanser - Buffer - Lubricans - Membantu pengunyahan - Media sensor rasa

  • Obat yg sering dihub xerostomia & pe jml saliva : trisiklik antidepresan, antihistamin, antihipertensi & diuretik

    Obat yg menyebabkan xerostomia me resiko karies, penykt. periodontal dan kandidiasis TERAPI OBAT

  • Perawatan Xerostomia : 1. Menjaga OH 2. Kumur fluoride 3. Pasta gigi berfluoride 4. Kurangi konsumsi alkohol dan tembakau 5. Banyak intake air dan kurangi gula 6. Menggunakan saliva buatan 7. Konsultasi ke dokter bila mucositis atau candidiasis 8. Mulut terasa terbakar diberi saliva buatan, lidocaine dll

  • KANDIDIASIS Penyebab : Candida albicans

    Infiltrasi lap. Mukosa oral infeksi patogen

    Bbrp kondisi kompromis sistem imun f/ resiko terjadinya kandidiasis

    Oral kandidiasis dpt tjd ok pengg. Antibiotik jangka pjg, tx steroid atau kemoterapi

    Tx : Menjaga OH, obat anti jamur (Nystatin, Amfoterisin B)

  • PERAWATAN PENYAKIT PERIODONTALTujuan Tx periodontal menghilangkan bakteri plak OH dan debridement mekanisPerkembangan dan parahnya penyakit periodontal dicegah dan dihentikan kontrol plakPx tertentu antibiotik topikal

  • Penyakit periodontal dg usia tgt : - KU - Sistem imun - Diabetes - Nutrisi - Smoking - Aliran saliva - Kurangnya fungsi dan penghasilan Periodontitis Kronis yg sering terjadi

  • PENCEGAHAN PENYAKIT PERIODONTAL Berhasilnya perawatan periodontal kontrol plak dan seringnya perawatan profesional Px tua kesulitan OH yang adekuat krn: - Status umum/mental - Medikasi - Mobilitas gigi - Ketrampilan

  • Pencegahan : 1. Kontrol plak 2. Sikat gigi elektrik lbh baik o.k keterbatasan fisik pd usila 3. Obat kumur : khlorheksidin, listerin dll - tx khlorhexidine bermafaat pd usila dg kesulitan menghilangkan plak & yg mengkonsumsi phenytoin, kalsium chanel bloker serta sefalosporin hiperplasi ggv

  • - tx listerin mencegah plak supragingiva dan gingivitis 4. Fluoride mencegah karies akar 5. Saliva subtitusi mulut kering

  • TERIMA KASIH