Top Banner
PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN BUNGSU DITINJAU DARI POLA ASUH ORANG TUA SKRIPSI Oleh : Yeni Mahdalina 07810025 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2012
17

PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

Apr 23, 2019

Download

Documents

nguyentruc
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

i

PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN BUNGSU

DITINJAU DARI POLA ASUH ORANG TUA

SKRIPSI

Oleh :

Yeni Mahdalina

07810025

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2012

Page 2: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

ii

PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN BUNGSU

DITINJAU DARI POLA ASUH ORANG TUA

SKRIPSI

Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang

sebagai salah satu persyaratan untuk Memperoleh

Gelar Sarjana Psikologi

Oleh :

Yeni Mahdalina

07810025

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2012

Page 3: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

iii

Page 4: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

iv

Page 5: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

v

Page 6: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

i

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

skripsi dengan judul “Perbedaan Coping Stress Pada Anak Sulung dan Bungsu

Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua”, sebagai salah satu syarat untuk memperoleh

gelar sarjana psikologi di Universitas Muhammadiyah Malang

Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan

bimbingan dan petunjuk serta bantuan yang bermanfaat dari berbagai pihak. Oleh

karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima

kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Drs. Tulus Winarsunu, M. Si, selaku dekan Fakultas Psikologi Universitas

Muhammadiyah Malang.

2. Diah Karmiyati, Dr. M. Si dan Lindayani Pusfiyaningsih, S. Psi., M. Si selaku

Pembimbing I dan Pembimbing II yang telah meluangkan waktu untuk

memberikan bimbingan dan arahan yang sangat berguna, hingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

3. Dra. Cahyaning Suryaningrum, M. Si selaku dosen wali yang telah

mendukung dan memberi pengarahan sejak awal perkuliahan hingga

selesainya skripsi ini.

4. Kepala kelurahan Tompokersan Lumajang-Kabupaten Lumajang dan kepala

kelurahan Merjosari-Kabupaten Malang yang telah memberikan ijin dan

fasilitas bagi penulis untuk melakukan penelitian.

5. Warga Tompokersan dan Merjosari atas kerjasamanya yang telah mengisi

skala dalam penelitian ini.

6. Ayah dan ibu yang selalu memberi dukungan, doa dan kasih sayang sehingga

penulis memiliki motivasi dalam menyelesaikan skripsi ini.

7. Mas Marguan (alm), Mas Ali, Mbak Luluk, Adekku Syamsul, Adekku si

kembar (Sodiq dan Qodir), Mbah Kakung, Mbah Putri, Pak’lek, bulik, kakak

ipar dan ponakan yang Yeni sayangi terimakasih atas segala doa, pengertian,

Page 7: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

ii

kesabaran, bantuan, dan dukungan yang selalu memberikan perhatian

mendengarkan keluh kesah disaat Yeni bingung dan frustasi.

8. Seluruh Dosen Fakultas Psikologi yang telah memberikan ilmu pengetahuan

kepada penulis dan segenap Staf Tata Usaha atas segala bantuannya selama

ini.

9. Teman-teman Angkatan 2007 khususnya Kelas A yang selalu memberikan

semangat sehingga penulis terdorong untuk menyelesaikan skripsi ini.

10. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan satu persatu, yang telah banyak

memberikan bantuan pada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis menyadari tiada satupun karya manusia yang sempurna, sehingga

kritik dan saran demi perbaikan karya skripsi ini sangat penulis harapkan. Meski

demikian, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi peneliti

khususnya dan pembaca pada umumnya.

Malang, 6 Januari 2012

Penulis

Yeni Mahdalina

Page 8: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

iii

INTISARI

Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu

Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi, Fakultas Psikologi Universitas

Muhammadiyah Malang. Pembimbing : (1) Diah Karmiyati, Dr. M.Si. (2)

Lindayani Pusfiyaningsih, S.Psi. M.Si.

Kata kunci: Coping Stress, Anak Sulung dan Bungsu, Pola Asuh Orang Tua

Coping stress dapat diartikan sebagai tindakan yang dilakukan individu

maupun kelompok individu baik secara kognisi maupun perilaku, untuk

mengurangi suatu kejadian yang penuh tekanan, yang muncul baik dari dalam diri

maupun dari lingkungan. Dalam mengasuh dan membesarkan anak-anaknya,

orang tua cenderung menggunakan pola asuh yang berbeda dan secara langsung

anak sulung dan bungsu memiliki coping stress tertentu. Setiap pola asuh coping

yang dilakukan juga memiliki karakteristik tertentu yang disesuaikan dengan

kondisi anak.

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang

menekankan analisisnya pada data-data numerical (angka) yang diolah dengan

metode statistika. Subjek yang digunakan dalam penelitian ini adalah anak sulung

dan bungsu. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anak sulung dan bungsu

di Kelurahan Merjosari Malang yang berjumlah 216 orang, adapun jumlah subjek

dalam penelitian ini sebanyak 77 orang. Metode pengumpulan data yang

digunakan dalam penelitian ini adalah skala. Analisis data yang digunakan pada

penelitian ini menggunakan teknik statistik.

Berdasarkan hasil penelitian menemukan bahwa ada perbedaan yang signifikan

(0,020<0,05%) dan (0,014<0,05%) coping stress pada anak sulung dan bungsu

ditinjau dari pola asuh orang tua. Artinya bahwa dari hasil analisis chi-square ada

perbedaan antara urutan kelahiran dan pola asuh orang tua terhadap coping stress,

hubungan dari ke tiga variabel.

Pola asuh orang tua yang otoriter pada anak sulung maka coping stress yang

digunakan cenderung ke emotional focused coping dan pola asuh orang tua yang

demokratis pada anak sulung maka coping stress yang digunakan cenderung ke

problem focused coping. Maka ada hubungan yang signifikan (sig = 0,020<

0,050) anak sulung, pola asuh dengan fokus coping. Sedangkan pola asuh orang

tua yang demokratis pada anak bungsu maka coping stress yang digunakan

cenderung ke emotional focused coping dan pola asuh orang tua yang permisif

pada anak sulung maka coping stress yang digunakan cenderung ke problem

focused coping. Maka ada hubungan yang signifikan (sig = 0,014< 0,050) anak

bungsu, pola asuh dengan fokus coping. Cukup jelas bahwa perbedaan pola asuh

orang tua dan perbedaan karaketristik anak berdasarkan urutan kelahiran, menjadi

dasar sejumlah anak sulung dan bungsu di Kelurahan Merjosari 002/002

Kecamatan Lowokwaru Malang dalam menerapkan coping terhadap stresor serta

terbukti bahwa problem focused coping dan emotional focused coping menjadi

pilihan terbaik.

Page 9: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

iv

ABSTRACT

Yeni Mahdalina. (2012). The difference of Coping Stress on the firstborn and the

youngest children reviewed from the parenting. Thesis, Faculty of Psychology

University of Muhammadiyah Malang. Advisors: (1) Diah Karmiyati, Dr. M.Si.

(2) Lindayani Pusfiyaningsih, S.Psi. M.Si.

Key words: Coping Stress, the firstborn and the youngest, parenting

Coping stress can be regarded as the action conducted by individual or a

group of individual whether it is cognitively or even in behavioral, to lessen an

occurrence with hard pressure that appears inside or even from environment. In

bringing up and raising children, parents tend to use different parenting and

directly, the firstborn and the youngest have such coping stress. Each parenting of

coping conducted also has such characteristic that is adjusted with the condition of

children.

This study is quantitative study in which it emphasizes its analysis on

numerical data that is analyzed by using statistical method. Subject of this study is

the firstborn and the youngest children. Population of this study is all the firstborn

and the youngest children in Merjosari, Malang; they are 216 children; the number

of subject in this study is 77 children. Data collection method used in this study is

scale. Data analysis used in this study is statistical technique.

Based on the result of study, it shows that there is any significant

difference (0,020<0,05%) and (0,014<0,05%) of coping stress on the firstborn and

the youngest children reviewed from their parents’ parenting. It means that from

the result of chi-square analysis, there is any difference between the number of

birth and parents’ parenting toward coping stress, the correlation among thre

variables.

The authoritarian parenting on the firstborn children, the coping stress

used tends to emotional focused coping and democratic parenting on the firstborn,

the coping stress used tends to problem focused coping. Then, there is significant

correlation (sig = 0,020< 0,050) of the firstborn, parenting and coping focus.

Meanwhile, democratic parenting on the youngest, the coping stress yang used

tends to emotional focused coping and permissive parenting on the firstborn the

coping stress used tends to problem focused coping. There is any significant

correlation (sig = 0,014< 0,050) of the firstborn, parenting with coping focus. It is

clear enough that the difference of parenting and the difference of children

characteristic based on the number of birth would be the basic of the firstborn and

the youngest children in Merjosari 002/002, Lowokwaru Malang in implementing

coping toward stressor also proof that problem focused coping dan emotional

focused coping would be the best choice.

Page 10: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

v

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .................................................................................... i

INTISARI ........................................................................................................ iii

ABSTRACT ..................................................................................................... iv

DAFTAR ISI ................................................................................................... v

DAFTAR TABEL ........................................................................................... vii

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................... viii

DAFTAR LAMPIRAN ...................................................................................... ix

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ...................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ................................................................. 6

C. Tujuan Penelitian .................................................................. 6

D. Manfaat Penelitian ................................................................ 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Stress .................................................................................... 8

B. Coping ................................................................................... 16

C. Urutan Kelahiran ................................................................... 22

D. Pola Asuh Orang Tua ............................................................ 25

E. Dinamika Perbedaan Coping Stress Pada Anak Sulung

Dan Bungsu Ditinjau Dari Pola Asuh Orang Tua ................. 33

F. Kerangka Pemikiran .............................................................. 38

G. Hipotesis ................................................................................ 39

BAB III METODE PENELITIAN

A. Rancangan Penelitian ............................................................ 40

B. Variabel Penelitian ................................................................ 40

1. Identifikasi variabel penelitian ....................................... 40

2. Definisi Operasioanal variabel penelitian ...................... 40

Page 11: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

vi

C. Populasi dan Sampel ............................................................. 43

D. Jenis Data dan Metode Penelitian ......................................... 44

1. Jenis data ........................................................................ 44

2. Metode pengumpulan data ............................................. 44

E. Validitas dan Reliabilitas ...................................................... 49

F. Prosedur Penelitian ................................................................ 56

G. Teknik Analisis Data ............................................................. 57

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Deskripsi data ........................................................................ 58

B. Analisa Data .......................................................................... 61

C. Pembahasan ........................................................................... 61

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan ........................................................................... 69

B. Saran-saran ............................................................................ 70

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 71

LAMPIRAN .................................................................................................... 75

Page 12: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

vii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 : Ciri Kepribadian Menurut Urutan Kelahiran ....................... 24

Tabel 3.1 : Blue Print Skala Coping Stress ........................................... 46

Tabel 3.2 : Blue Print Skala Pola Asuh Orang Tua .............................. 48

Tabel 3.3 : Sebaran Butir Valid Skala Coping Stress Try Out .............. 51

Tabel 3.4 : Blue Print Coping Stress Setelah Uji Validitas .................. 52

Tabel 3.5 : Hasil Uji Validitas Item Pola Asuh Orang Tua Try Out ..... 53

Tabel 3.6 : Blue Print Pola Asuh Orang Tua Setelah Uji Validitas ..... 53

Tabel 3.7 : Rangkuman Hasil Uji Reliabilitas Skala Coping Stress

Try Out ................................................................................. 54

Tabel 3.8 : Rangkuman Hasil Uji Reliabilitas Skala Pola Asuh Orang

Tua Try Out ........................................................................ 55

Tabel 3.9 : Rangkuman Skala Coping Stress Setelah Uji Reliabilitas .. 55

Tabel 3.10 : Rangkuman Skala Pola Asuh Orang Tua Uji Reliabilitas .. 56

Tabel 3.11 : Analisis Varian Satu Jalur .................................................. 58

Tabel 4.1 : Usia Anak Sulung dan Bungsu ........................................... 59

Tabel 4.2 : Jenis Kelamin Anak Sulung dan Bungsu ............................. 60

Tabel 4.3 : Pendidikan Anak Sulung dan Bungsu ................................. 60

Tabel 4.4 : Urutan Kelahiran ................................................................. 61

Tabel 4.5 : Pola Asuh Orang Tua .......................................................... 61

Tabel 4.6 : Coping Stress ....................................................................... 62

Tabel 4.7 : Perbedaan Coping Stress Pada Anak Sulung dan Bungsu

Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua ................................... 62

Page 13: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 : Kerangka berpikir ................................................................... 38

Page 14: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Skala pola asuh try out .......................................................... 76

Lampiran 2 Skala pola asuh gugur ........................................................... 83

Lampiran 3 Data uji coba pola asuh try out .............................................. 84

Lampiran 4 Reliability pola asuh try out ................................................... 86

Lampiran 5 Skala coping stress try out .................................................... 95

Lampiran 6 Skala coping stress yang gugur ............................................. 102

Lampiran 7 Data uji coba coping stress try out ........................................ 103

Lampiran 8 Reliability coping stress try out.............................................. 106

Lampiran 9 Skala pola asuh penelitian ..................................................... 124

Lampiran 10 Skala coping stress penelitian ............................................... 129

Lampiran 11 Hasil penelitian ...................................................................... 133

Lampiran 12 Surat keterangan try out ........................................................ 141

Lampiran 13 Absensi responden try out ..................................................... 142

Lampiran 14 Surat keterangan penelitian .................................................... 143

Lampiran 15 Absensi respoden penelitian .................................................. 144

Page 15: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

x

DAFTAR PUSTAKA

Alwisol. (2007). Psikologi Kepribadian. Malang: UMM Press.

Arikunto, S. (2002). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta :

Rineka Cipta

Aswi. (2008). 50 Cara Mengatasi Stres. Jakarta: Hi-Fesh Publishing.

Atkinson, R. (1998). Pengantar Psikologi. (Edisi Ke-11 Jilid 2). Batam:

Interaksara.

Azwar, S. (2001). Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

_______. (2008). Dasar-Dasar Psikometri. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

_______. (2010). Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

_______. (2010). Reliabilitas dan Validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Balson. (1993). Bagaimana Menjadi Orang Tua yang Baik. Jakarta: Bumi Aksara

Bonner, H. (1953). Social Psychology. New York: American Book Company.

Chaplin, J. P. (2006). Kamus Lengkap Psikologi. Jakarta: Rajawali Pers.

Corey, G. (1995). Teori dan Praktek dari Konseling dan Psikoterapi. Semarang:

IKIP Semarang Press.

Desmita. (2009). Psikologi Perkembangan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Davison, G. C., Neale, M. J., & Kring, M. A. (2006). Psikologi Abnormal (Edisi

ke-9). Jakarta: Rajawali Pers.

Gerungan, A. W. (2000). Psikologi Sosial. Bandung: Refika Aditama.

Goleman, D. (2002). Emotional Intelligence (terjemahan). Jakata: Gramedia

Pustaka Utama.

Gurung, R. A. R. (2006). Health Psychology (A Cultural Approach). Thomson

Wadsworth: University of Wisconsin, Green Bay.

Gustiarti, Leila. (2010) Stres dan Kepuasan Kerja. Sumatera Utara: Fakultas

Kedokteran Program Studi Psikologi Universitas Sumatera Utara.

Hadibroto, I. (2002). Misteri Perilaku Anak Sulung, Tengah, Bungsu, dan

Tunggal. Jakarta: PT. Gramedia

Page 16: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

xi

Hamid, S. Y. (2004). Komunikasi Terapeutik Teori & Praktek. Jakarta: EGC.

Hawadi, R. A. (2001). Psikologi Perkembangan Anak Mengenal Sifat, Bakat dan

Kemampuan Anak. Jakarta: PT Gramedia Widiasarana Indonesia.

Hidayah, Rifa. (2006). Psikologi Pengasuhan Anak. Malang: UIN Malang Press.

Hidayat, R. D. (2009). Pengantar Psikologi untuk Tenaga Kesehatan Ilmu

Perilaku Manusia. Jakarta: Trans Info Media.

Huffman, K., Vernoy, M., & Vernoy, J. (1997). Psychology In Action (forth

edition). Canada: John Wiley and Sons, Inc.

Hurlock, E. B. (1980). Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang

Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga.

___________. (2002). Psikologi Perkembangan:Suatu Pendekatan Sepanjang

Rentang Kehidupan. Jakarta: Erlangga.

Lahey, B. B.(2004). Psychology an Introduction (Eighth Edition). New York:

Companies Inc.

Lau, P., & Wong, R. 2006. Risks and complications in orthodontic treatment.

Hong Kong Dental Journal, 2006: edisi ke-3, hlm. 15-22.

Lazarus, R & Folkman, S. (2003). Stress Appraisal & Coping. New York:

Publishing Company.

Maramis, F. W. (2005). Catatan Ilmu Kedokteran Jiwa. Surabaya: Airlangga

University Press.

Mas’ud. (1999). Persepsi Kortek Otak Manusia. Malang: Unibraw.

Milyawati, L., & Hastuti, D. (2009). Dukungan Keluarga, Pengetahuan dan

Persepsi Ibu serta Hubungannya Dengan Strategi Koping Ibu Pada Anak

Dengan Gangguan Autism Spectrum Disorder (ASD). Jurnal Ilmiah

Keluarga dan Konseling, p: 137-142 Vol. 2, No.2 ISSN: 1907-6037.

Muslifar, R. (2008). Stress dan Strategi Coping.Diakses 12 Juli 2011

http://www.blogger.com.

Mu’tadin, Z. (2002). Kemandirian sebagai Kebutuhan Psikologis Pada Remaja.

Diakses 28 Mei 2011 http://www.e-psikologi.com/remaja.htm[on-line]

Nathalina, D & Susonti. (2009). Gambaran Stres dan Coping Remaja Putri Yang

Memiliki Adik. Jakarta: Unika Atma Jaya.

Page 17: PERBEDAAN COPING STRESS PADA ANAK SULUNG DAN … · iii INTISARI Yeni Mahdalina. (2012). Perbedaan Coping Stress pada Anak Sulung dan Bungsu Ditinjau dari Pola Asuh Orang Tua. Skripsi,

xii

Papalia, E. D., Olds, W. S., & Feldman, R. D. (2009). Human development

(Perkembangan Manusia). Jakarta: Salemba Humanika.

Poerwanti & Nurwidodo. (2009). Perkembangan Perserta Didik. Malang : UMM

Pranadji, D. K,. & Nurlaela. (2009). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat

Stres pada Anak Usia Sekolah Dasar yang Sibuk dan Tidak Sibuk.

Bogor: Jurnal Ilmu Keperawatan, Keluarga dan Konseling, p: 57-63

Vol. 2, No.1 ISSN: 1907-6037.

Rahardjo, B. (2006). Pendidikan Usia Dini Masih Eksklusif Peranan Keluarga

Mendidik Anak Usia Dini. Kaltim Post Allright Reserved.

Santrock, J. W. (2002). Life Span Development. Jakarta: Erlangga.

Safaria, T., & Saputra, N. E. (2005). Autism, Pemahaman Baru Untuk Hidup

Bermakna Bagi Orang Tua. Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Simandjuntak, B., & Pasaribu, L. (1984). Pengantar Psikologi Perkembangan.

Bandung: Tarsito.

Smet, B. (1994). Psikologi Kesehatan. Jakarta: Grasindo.

Sobur, A. (1986). Anak Masa Depan. Bandung: Angkasa.

Sriati, A. (2008). Tinjauan Tentang Stress. Jatinagor: Fakultas Ilmu Keperawatan

Universitas Padjadjaran.

Sujanto, A., Lubis, H., & Hadi. (2009). Psikologi Kepribadian. Jakarta: Bumi

Aksara.

Tarmudji, T. (2001). Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Agresifitas

Remaja. Semarang: Jurnal UNS.

Taylor, S. E. (2003). Health Psychology (Fifth Edition). New York: MCGRAW.

HILL.

Winarsunu, T. (2002). Statistik Dalam Penelitian Psikologi dan Pendidikan.

Malang: UMM Press.

Wiramihardja, A. S. (2005). Pengantar Psikologi Abnormal. Bandung: Refika

Aditama.

Yusuf, S. LN. (2011). Psikologi Perkembangan Anak Dan Remaja. Pengantar

Djawad Dahlan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.