Top Banner

of 33

Pengertian Metode Penel Filsafat

Jul 09, 2015

Download

Documents

nopi_maya
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

Paradigma penelitianPhilosophy as Way of life Method of the though Science

Struktur pengetahuanPengetahuan Pengetahuan Penegathuan Pengetahuan Pengetahuan indrawi naluri rasio agama intuisi

Bentuk kebenaran filsafatKebenaran Kebenaran Kebenaran Kebenaran Kebenaran parsial (indrawi) emosi (RASA) Holistik Absolud subyektif

Metodologi filsafat

Metode penelitian filsafat yang telah diangkat menjadi suatu ilmu yang berdiri sendiri.

Unsur metodologiInterpretatif Induktif deduktif Koherensi internal Holstik Kesinambungan historis Idealisasi Komparasi Heuristika Analogical Deskripsi

interpretatif

Menafsirkan Membuat tafsiran yang tidak subyektif. Obyektif Mencapai kebenaran otentik. Memperoleh pengertian, pemehaman ( Verstehen)

Induktif

Induksi: Dari yang bersifat khusus ke hal umum. Generalisasi. Pengertian umum. Case studi Humaniora Induksi Filasafat : Transedental Universal Singular dan pengalaman individual

Deduksi

Hal yang bersifat umum ke hal khusus. Sifat lebih khusus. Sesuai dengan kenyataan realistik Dapat direfleksi

Lingkaran hermeneutika

induktif

deduktif

Ralitas sosial

koherensi

Usaha utu memahami secara benar . Melibatkan semua unsur dan struktur Struktur yg konsisten Menghasilkan internal struktur dan internal relation.

Holistik

Tinjaun secara dalam Utuh Mencapai kebenaran. Obyek dilihat, dipahami dengan seluruh kenyataan . Aksi reasksi manusia, kenyaan dan dirisendiri. Totalitas.

Kesinambungan Historis

Lingkaran historis. Subyek sekarang menjelaskan obyek penelitian masa lalu. Matarantai yang tak terputus.

Idealisasi

Memahami kenyataan a possible world atau a potential mode of human existence . Upaya untk memperoleh hasil yang sempurna dan ideal.

Komparasi

Membandingkan sifat hakiki dalam obyek penelitian. Membandingkan obyek lain dengan obyek utama. Membandingkan obyek lain dengan yang jauh dari obyek utama. Mengetahui perbedaan dan persamaan.

Heuristika

Cara utk menemukan jalan baru secara ilmiah . Untuk pemecahan masalah. Mengatur terjadinya pembaharuan ilmiah.

Analogikal

Meneliti arti, nilai dan maksud yang diekspresikan dalam fakta dan data.

Deskripsi

Membahasakan antara bahasa dan pikiran. Kesatuan antara jiwa dan raga.

Alat metodologiDefinisi Pembagian Pembuktian Metodologi

Obyek penelitian filsafatObyek material Obyek formal

Obyek materialObyek yang menjadi lapangan penelitian -Pikiran salah satu Filsuf (Historis tokoh) buku atau naskah filsafat ( historis faktual ttg naskah). Ide/konsep filosofis yang muncul kembali dlm segala zaman ( keadilan, kebebasan, kodrat dll) ( Konsep sepanjang Zaman) Membandingkan pandangan dua atau lebih filsuf atau aliran (dekat/jauh, satu maslah, pertentangan/kontras . (Komparasi) Salah satu kelompok, suku, bangsa, negara ttg pandangan hidup /pandangan dunia yang mendasari seluruh kebudayan mis. Sistem pendidikan, struktur sosial, upacara, bentuk kesenian. (penel Lapangan) Sistematis. Reflektif yg membahas salah satu pokok masalah dlm kehidupan manusiam/fenomena yang netral mis. Bahasa, keadilan, cinta. Agama da negara, Tuhan . (penel Sistematis reflektif) Maslah yang tidak langsung dari hasil penelitian ilmiah (penel teori Ilmiah)

Obyek FormalObyek yang menjadi sudut tinjauan. Buah pikiran /karya yang diteliti oleh seoarng filsuf (Historis tokoh). Naskah ttg hakekat manusia, tuhan, dunia, historis faktual ttg naskah) Ditinjau dari ide filosofis dalam kerangka menyeluruh ontologis, axiologis, epistemologis) (Sepanjang zaman). Perbandingan mengenai visi filosofik (Komparasi) pandangan dasar dlm kelompok/salah satu fenomena yang menjadi keyakinan ttg struktur dan kaidah yang mengatur seluruh hidupmereka.(penel Lapangan). Bersifat filosofis sejauh berhubungan dg hakekat manusia menurut pemahaman dan keyakinan pribadi. (penel Sistematis Reflektif). Hasil penelitian /teori ilmiah yang disoroti secara filosofis /hakekat manusia. (pnel teori Ilmiah)

Tujuan penelitianInventarisasi Evaluasi kritis Sintesis. Interpretasi baru Memperbaharui metode Membuat penerapan baru maslah aktual Mengidentifikasi filsafat tersembunyi.

InventarisasiMengumpulkan bahan (hasil penelitian hingga sekarang). Mengumpulkan karya tokoh /filsuf diperpustakaan agar dapat diurai/pahami. Mempelajari buku tokoh/filsuf agar dpt diurai isinya secara tepat. Bahan hitoris yang dapat ditemukan mengenai satu konsep dari zaman kezaman. Mengumpulkan pemikiran eksplisit , ideologi/filsafat sistematis metodis dari segala fenomena yang telah dirumuskan oleh kelompok/bangsa.

Evaluasi kritisMengevalausi hasil penelitian sampai sekarang. Peneliti membuat perbandingan antara uraian 2 ahli-ahli mengenai tokohmis; kekuatan dan kelemahan , ketepatan pemecahan masalah( Historis). Membuat perbandingan antara pembicaraan ahli-ahli ttg buku tersebut. (studi naskah buku). Mengumpulkan/membandingkan teks naskah. Melihat kekuatan dan kelemahan ( Studi naskah). Menevaluasi perkembangan, menilai pertanggung jawaban /segala alasan para tokoh sehinga dapt diketahui mana yang dapat memberikan/memperkaya pemahaman dan mana yang menyeleweng.(konsep sepanjang sejarah). Membandingan kekuatan dan kelemahan masing-masing pandangan dan mengevalausi ke terbatasan dan kekuataan nyang relevan. (Komparasi). Meneliti konsistensi dalam pandangan hidup. Kekautan kelamahan sebagai pandangan ideologis kelompok. Mengkaji daya praktis utuk mendasari hidupp yang mendasari kebudayaayn kelompok/bangsa, mengevaluasi interpretasi para ahli. ( pandanfan filafat dilapangan).

sintesisMelengkapi penelitian yang pernah dilakukan . Menetukan mana pendapat yang memperkaya pemahaman dan mana yang menyeleweng. Memberikan kritik dan pandangan yang menyeluruh yang merupakan alternatif baru.

Interpretasi baru

Metode para filsufMetode kritis (sokrates.plato) Metode Intuitif ( Plotinus , Bergson) Metode skolastik (Ibn Rush Spinoza). Metoda Geomtris ( Deskrates,Spinoza). Metode Ekspemental ( Hume). Metode kritis transendental (Khant, marechal. Metode Dialektika (Hegel). Metode Fenomenologi Husserl. Metode analisa bahasa (Wittgenstein)

Rancangan penelitian filsafatJudul /topik Latarbelakang masalah 1. Perumusan umum tentang masalah. 2. Batasan masalah Pentingnya dan kegunaan penelitian. Tujuan Penalitian Landasan tori Kajian Pustaka/Tinjauan pustaka Asumsi/ Hipotesis Metodologi penelitian. Sistematika isi Daftar Pustaka

Contoh bentuk penelitian filsafatHistoris faktual mengenai tokoh. Historis faktual mengenai buku/naskah. Historis faktual mengenai tek naskah. Penelitian mengenai suatu konsep sepanjang sejarah. Penelitian komparasi . Pandangan filosofis di lapangan. Penelitian sistematis reflektif. Peneltian masalah aktual. Penelitian mengenai teori ilmiah

Contoh judul skripsiStudi Studi Studi Studi Studi tokoh lapangan komparasi aktual pemikiran sepanjang masa

Studi tokohKonsep dzikir Tauhid dalam perspektif Agus Mustofa ( DEWI AFRILIANA 2007) KONSEP TAWAKAL MENURUT AL GHAZALI ( Yuliatin 2006) PENGARUH FILSAFAT IBNU RUSYD TERHADAP RENAISSANCE ( Teguh Sulendra 2004). KEBEBASAN BERTINDAK MENURUT JEAN PAUL SARTRE. ( heni Sulistiyaningsih 2006).

Studi lapanganTINJAUAN FILOSOFIS TERHADAP SIMBUL-SIMBUL UPACARA RITUAL BUJU AJI DI KELURAHAN KARANGANYAR KECAMATAN KALIANGET KABUPATEN SUMENEP (Musakki 2007). KORELASI MAJELIS DZIKIR AL MUQADDABIN TERHADAP PEMAHAMAN TASAWUF SANTRI PONDOK PESANTREN AL BAIAD PANDUGO KECAMATAN RUNGKUT KOTA SURABAYA ( Muhaamd Aminuddin 2005). TRANFORMASI ISLAM ( STUDI TENTANG PERAN KH MAWARDI DALAM PEMBINAAN PERILAKU KEAGAMAAN MASYARAKAT UJUNG PANGKAH KABUPATEN GRESIK (Lilik Maratus Sholihah 2007). SHOLAT TAHAJUD SEBAGAI PENENANG JIWA BAGI SANTRI DIPONDOK PESANTREN MAHASISWA AL JIHAD SURABAYA ( ABD MAJID 2008).

tugasPilih salah satu metode filsafat Buat diagram pemikiran tsb Lihat metode/carakerja yang dipakai oleh tokoh II. Buat rancangan penelitian filsafat ( baca buku sudarto dan Khumaidi karis ttg contoh penelitian filsafat)