Top Banner
BISNIS ONLINE
11

pengenalan internet dan bisnis online

Apr 10, 2017

Download

Internet

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: pengenalan internet dan bisnis online

BISNIS ONLINE

Page 2: pengenalan internet dan bisnis online

Sejarah bisnis online Bisnis Online adalah segala kegiatan (bisnis/urusan/kepentingan) yang menggunakan fasilitas internet untuk mencapai tujuan (keuntungan/profit). Menurut situs wikipedia.org, Bisnis online dikenal dan digambarkan sebagai Perdagangan elektronik.Perdagangan elektronik atau e-dagang (bahasa Inggris: Electronic commerce, juga e-commerce) adalah penyebaran, pembelian, penjualan, pemasaran barang dan jasa melalui sistem elektronik seperti internet atau televisi, www, atau jaringan komputer lainnya. E-dagang dapat melibatkan transfer dana elektronik, pertukaran data elektronik, sistem manajemen inventori otomatis, dan sistem pengumpulan data otomatis. Sebenarnya, sejak kapankah bisnis online menjadi booming di dunia? Inilah sejarah e-commerce atau di Indonesia kita kenal sebagai bisnis online.

Page 3: pengenalan internet dan bisnis online

Perkembangan bisnis yang sangat pesat, menimbulkan persaingan pasar yang cukup ketat. Setiap harinya muncul pelaku bisnis yang mengenalkan produknya dengan kreativitas dan inovasi baru, sehingga persaingan pasar pun tidak bisa dihindarkan lagi. Jika para pelaku usaha tidak berusaha menjadi diri yang kreatif dan inovatif, usahanya hanya akan tergerus persaingan pasar.Kreatif dan inovatif dalam menjalankan bisnis , menjadi salah satu kunci sukses sebuah bisnis untuk memenangkan persaingan pasar. Peningkatan dua situ mencapai hingga 31% di indonesia, perkembangan e-commerce di tandai dengan bertmbuh nya situs jual beli di tambah dengan marak nya istilah startup yang dipakai oleh kaum muda di indonesia untuk memulai bisnis berbasis internet. Di indonesia mencari referensi kebutuhan barang atau jasa dilakukan melalui media internet, data spire menunjukkan 90% orang mencari referensi/informasi melalui rekomendasi dari orang yang mereka kenal, sementara sejumlah 10% merupakan opini atau testimoni mereka saja.

Perkembangan bisnis online

Page 4: pengenalan internet dan bisnis online

Keuntungan-keuntungan lain yang dapat dimanfaatkan para pelaku bisnis dengan bisnis online yaitu: kemudahan dalam segi modal, karena bisnis online tidaklah terlalu membutuhkan modal yang besar, cukup dengan satu unit komputer dan jaringan internet.Manfaatkan jaringan internet untuk menjangkau konsumen, karena internet bersifat global dan mendunia sehingga kita dapat menjangkau konsumen yang jauh dengan mudah dengan mempromosikan produk dari internet. salah satu caranya dengan membuat blog atau website sederhana.

Keuntungan bisnis online

Page 5: pengenalan internet dan bisnis online

kelemahan bisnis online? Ternyata, selain memiliki banyak peluang dan kelebihan, membangun bisnis online juga tidak gampang dan banyak kelemahannya. Apa saja kelemahan bisnis online ini, dan bagaimana cara menyiasatinya? Pertama, pastinya butuh modal. Namanya juga bisnis, bisnis online juga butuh modal. Lalu apa yang Anda cari, bisnis online dengan modal kecil atau bisnis online dengan modal besar? Bila Anda baru memulai bisnis online, pastinya jangan mulai dengan modal yang besar, karena disini Anda diharapkan untuk banyak belajar bisnis online sehingga nggak kaget bila ternyata bisnis online juga ada ruginya.

Kelemahan bisnis online

Page 6: pengenalan internet dan bisnis online

Situs online palsu

Page 7: pengenalan internet dan bisnis online

http://www.batamonlinestore.com/ penghasilan 30 juta/bulanhttp://www.indahwebstore119.com/ penghasilan 62juta/bulanhttp://www.onlinestore99.com/ penghasilan 85juta/bulanhttp://www.batamstore47.com/ penghasilan 100juta/bulanhttp://www.plazashopp.com/ penghasilan 45juta/bulanhttp://www.batamplaza.com penghasilan 51juta/bulanhttp://www.batamshop88.com/ penghasilan 39juta/bulanhttp://www.plazaonlineshop.com/ penghasilan 76juta/bulanhttp://www.onlineshop87.com/ penghasilan 92juta/bulanhttp://www.onlinextreem.com/ penghasilan 187juta/bulan

Daftar link situs online palsu berpenghasilan besar

http://karyaharapanonlineshop.blogspot.com/ penghasilan 3juta/bulanhttp://www.nagoyashopping.com/ penghasilan 2juta/bulanhttp://murahdanaman.blogspot.com/ penghasilan 1,5juta/bulan

Page 8: pengenalan internet dan bisnis online

MAUKAH ANDA BEGINI ??????

Page 9: pengenalan internet dan bisnis online

Mengetahui situs online penipu

· Cek hargaLihat harga yang diberikan oleh toko online tersebut, jika terlalu jauh dari harga pasaran, bisa dipastikan itu menipu. Apalagi jika disebut barangnya masih baru, sudah jelas itu pasti nipu. Kita pakai logika dasar saja untuk melihat hal ini. Jika anda memiliki barang dengan harga 50% lebih murah daripada harga pasar, tak perlu buka toko online. Anda pergi saja ke toko yang menjual barang yang sama, bilang kepada pemiliknya bahwa anda punya barang baru harga dibawah pasar. Udah pasti ludes tuh dibayar sama pemilik toko. Atau jika barang yang anda beli adalah black market atau selundupan alias tidak dijual di toko, keliling komplek saja, sudah pasti ludes terjual.

Page 10: pengenalan internet dan bisnis online

CEK REKENING

Lihat rekening bank yang digunakan, salin nomernya dan coba searching di google. Ada dua hal yang harus anda cari, rekening tersebut digunakan di beberapa toko online atau ada ulasan penipuan yang mencantumkan nomer rekening tersebut. Namun cara ini sering tidak efektif karena penipu sekarang tahu sehingga nomer rekening disembunyikan sampai korbannya sudah terjerat.

Page 11: pengenalan internet dan bisnis online

CEK KEBENARAN TOKO ONLINE

Cek alamat fisikUntuk ini memang agak susah, memerlukan kehadiran secara fisik. Anda bisa minta tolong saudara atau siapapun yang ada di kota yang sama dengan toko online tersebut untuk cek. Atau anda bisa posting di forum semacam Kaskus untuk mendapatkan informasi lebih lanjut