Top Banner
OSI LAYER TCP/IP Mochamad Teguh Kurniawan Program Studi S1 Sistem Informasi Universitas Telkom 2016 1/17/2016 JARINGAN KOMPUTER 2016 MTK
20

OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Mar 03, 2019

Download

Documents

vancong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

OSI LAYERTCP/IP

Mochamad Teguh KurniawanProgram Studi S1 Sistem Informasi

Universitas Telkom2016

1/17/2016 JARINGAN KOMPUTER 2016MTK

Page 2: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Apa itu Protokol ???

• Protokol adalah sebuah aturan atau standaryang mengatur atau mengijinkan terjadinyahubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua atau lebih titik komputer.

• lembaga dunia yang bekerja untuk standarisasi protokol : IETF, ETSI, ITU, dan ANSI.

Page 3: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

OSI (Open System Interconnection)

• Tentang OSI Layer

digunakan untuk menjelaskan cara kerja jaringankomputer secara logika.

Lembaga yang mempublikasikan model OSI adalahISO pada tahun 1984.

Ingat!!

Model OSI bukan sebuah Protokol!!

Page 4: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Layer OSI (1)

Page 5: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Layer OSI (2)

• Upper Layers

Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data

formatting, dan communication sessions ditanggani layer ini.

Banyak diimplementasikan dalam bentuk software (aplikasi)

• Lower Layers

bagaimana data mengalir pada network ditangani oleh layer

ini.

dapat diimplementasikan dalam bentuk software danhardware.

Page 6: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Fisik (Physical Layer)

- Mendefinisikanmediatransmisi jaringan, metode pensinyalan, sinkronisasi bit, arsitekturjaringan (seperti halnyaEthernet atau Token Ring), topologi jaringan danpengabelan.

- Mendefinisikan bagaimanaNetwork Interface Card (NIC) dapat berinteraksi denganmedia kabel atau radio.

- Contoh protokol : RS-232,T1, E1, SONET, HUB, Repeater dll.

Page 7: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Data Link

• Pada layer ini bit data dikelompokkan menjadiframe.

• Menyajikan format data yang akan di transmisikandan cara akses kedalamsebuah jaringan

• Menyajikan DeteksiKesalahan

• Contoh Perangkat : Hub, Switch, bridge

• Contoh Protokol : ATM, FDDI, Frame Relay dll

Page 8: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Network

- Pada layer ini data dikelompokkan dalam paket(packets)

- Sebagai Penyalur Data

• Menyalurkan paket data

• Memilih jalur terbaik

• Menyajikan pengalamatanlogis ( Logical Addressing)

• Contoh Perangkat : Router, Switch Layer-3

• Contoh Protokol : IPX, IP, IGRP, OSPF dll

Page 9: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Transport

• Pada layer ini data dikelompokkan dalam bentuksegmen

• Menangani transportasi antarhost

• Menjamin relaibilitas data yang di salurkan

• Membangun, memantain danmematikan sirkuit virtual

• mentransmisikan ulang terhadap paket-paket yang hilang di tengah jalan

• Contoh protokol : TCP, UDP, SPX dll

Page 10: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Session

• Mendefinisikanbagaimana koneksidapat dibuat, dipelihara, ataudihancurkan.

• Contoh Protokol : SQL, DNS, ASP NetBIOS dll

Page 11: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Presentasi

• Merepresentasikan Data

• Memastikan Data Dapatdi baca dan digunakanoleh sistem

• Menentukan format data, struktur data

• Menyediakan enkripsidata

• Contoh protokol : TDI, ASCII, EBCDIC, MIDI, MPEG dll

Page 12: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Fungsi Layer Application

• Menyediakan layananjaringan seperti transfer file menggunakan FTP, halaman web menggunakan HTTP

• Otentifikasi User

• Contoh protokol : FTP, Telnet, SMTP, SNMP dll

Page 13: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Enkapsulasi Data

Page 14: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

De-Kapsulasi Data

Page 15: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Koneksi Peer To Peer

Page 16: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

TCP/IP Stack

• Pada TCP/IP ada 4 Layer seperti gambar disamping

Page 17: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

OSI Layer VS TCP/IP Layer

Page 18: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

OSI Layer VS TCP/IP Layer (2)

Page 19: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

TCP/IP Layer

Page 20: OSI LAYER TCP/IP - teguhkurniawan.staff.telkomuniversity.ac.id · Layer OSI (2) •Upper Layers Segala sesuatu yang berkaitan dengan user interface, data formatting, dan communication

Keuntungan

• Open Protocol Standard, yaitu tersedia secara bebas dan dikembangkan independen terhadap komputer hardware ataupun sistem operasi apapun. Karena didukung secara meluas, TCP/IP sangat ideal untuk menyatukan bermacam hardware dan software, walaupun tidak berkomunikasi lewat internet.

• Independen dari physical network hardware. Ini menyebabkan TCP/IP dapat mengintegrasikan bermacam network, baik melalui ethernet, token ring, dial-up, X.25/AX.25 dan media transmisi fisik lainnya.

• Skema pengalamatan yang umum menyebabkan device yang menggunakan

• TCP/IP dapat menghubungi alamat device-device lain di seluruh network, bahkan Internet sekalipun.