Top Banner
E-Commerce merupakan penggunaan internet dan website dalam melakukan transaksi bisnis dan E-Commerce secara digital mampu mempermudah transaksi komersial. E-Commerce juga membutuhkan internet sebagai media periklanan untuk mendukung berkembangnya transaksi dalam E-Commerce tersebut, sehingga muncullah E-Commerce Advertising. E-Commerce Advertising tentunya sangat berkaitan dengan marketing communication, yaitu terbagi atas Sales & Branding; dan Marketing Online (online ads, e-mail,website). Online marketing / E-marketing adalah pemasaran produk atau layanan melalui internet yang mampu memberi keuntungan unik dengan meminimalisasi budget dan menjangkau distribusi informasi global yang mana di era sekarang orang lebih cenderung yang serba instan contoh kebanyakan orang jika ingin membeli sesuatu barang misalkan elektronik orang cenderung memilih informasi dari internet daripada melangkah jauh untuk sekedar menanyakan harga ataupun membelinya, bisa dengan telpon tapi itu kurang pas karena kita hanya tidak secara langsung melihat bentuk dan model barang tersebut. Internet dalam marketing dalam ruang lingkup pemasaran basis web kita kenal dengan istilah web advertising atau web marketing. Metode dan strategi internet marketing mencakup berbagai layanan seperti : Marketing kombinasi Pemasaran berbasiskan perlaku Penelaah alasan Konteks periklanan Pemasaran Iklan pameran pemasaran via E-mail In-text advertising Periklanan interaktif Internet news release Newsletter marketing Algoritma Riset Online Martket Online reputasi menejemen Search engine marketing Pay per click Search engine optimization Marketing medila sosial Blog marketing Multivariasi testing dan optimasi Viral marketing Pengiklanan berbasis software Online Advertising adalah sebuah bentuk promosi yang menggunakan internet dan World Wide Web yang bertujuan untuk menyampaikan pesan marketing untuk menarik minat
12

Online advertising

Jul 08, 2015

Download

Education

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Online advertising

E-Commerce merupakan penggunaan internet dan website dalam melakukan transaksi bisnis

dan E-Commerce secara digital mampu mempermudah transaksi komersial. E-Commerce

juga membutuhkan internet sebagai media periklanan untuk mendukung berkembangnya

transaksi dalam E-Commerce tersebut, sehingga muncullah E-Commerce Advertising.

E-Commerce Advertising tentunya sangat berkaitan dengan marketing communication,

yaitu terbagi atas Sales & Branding; dan Marketing Online (online ads, e-mail,website).

Online marketing / E-marketing adalah pemasaran produk atau layanan melalui internet

yang mampu memberi keuntungan unik dengan meminimalisasi budget dan menjangkau

distribusi informasi global yang mana di era sekarang orang lebih cenderung yang serba

instan contoh kebanyakan orang jika ingin membeli sesuatu barang misalkan elektronik orang

cenderung memilih informasi dari internet daripada melangkah jauh untuk sekedar

menanyakan harga ataupun membelinya, bisa dengan telpon tapi itu kurang pas karena kita

hanya tidak secara langsung melihat bentuk dan model barang tersebut. Internet dalam

marketing dalam ruang lingkup pemasaran basis web kita kenal dengan istilah web

advertising atau web marketing. Metode dan strategi internet marketing mencakup berbagai

layanan seperti :

Marketing kombinasi

Pemasaran berbasiskan perlaku

Penelaah alasan

Konteks periklanan

Pemasaran

Iklan pameran

pemasaran via E-mail

In-text advertising

Periklanan interaktif

Internet news release

Newsletter marketing

Algoritma

Riset Online Martket

Online reputasi menejemen

Search engine marketing

Pay per click

Search engine optimization

Marketing medila sosial

Blog marketing

Multivariasi testing dan optimasi

Viral marketing

Pengiklanan berbasis software

Online Advertising adalah sebuah bentuk promosi yang menggunakan internet dan World

Wide Web yang bertujuan untuk menyampaikan pesan marketing untuk menarik minat

Page 2: Online advertising

customer. Advertising juga merupakan suatu usaha untuk menyebarkan informasi dalam

rangka mempengaruhi transaksi pembeli-penjual.Dengan meningkatnya perkembangan

teknologi banyak orang memilih internet sebagai media advertising daripada

koran,majalah,tv,radio dll.

Mengapa Online Ads?

Banyak orang lebih banyak berinternet daripada menonton televisi

Biaya lebih murah daripada beriklan di media lain

User yang well educated merupakan target utama dari advertising

Lebih menarik karena dapat berupa text,graphics,audiodan animasi

Penggunaan internet berkembang lebih cepat

Tujuan dan pertumbuhan internet advertising membujuk pelanggan untuk membeli

produk atau jasa tertentu.

Kelebihan dan Kekurangan Penggunaan iklan di Internet

Berikut disampaikan aspek-aspek yang menyebabkan penggunaan internet lebih favorable

dan yang unfavorable.

Kelebihan penggunaan iklan melalui internet:

1. Pemangkasan biaya perantara pasar karena pembeli dapat langsung dengan pihak produsen

dalam pembelian barang

2. Peningkatan efektivitas iklan karena hannya calon pembeli yang benar-bear berminat saja

yang akan membolak-balik halaman iklan di internet

3. Biaa pemasangan yang masih relative murah dibandingkan dengan pemasangan iklan di

media televisi.Tetapi belum adanya undang-undang teknologi yang dapat membatasi

pertukaran data internet demi menjaga hak cipta

Kelemahan penggunaan iklan melalui internet:

1. Konsumen masih ragu dalam pemesanan barang melalui internet karena factor

kekhawatiran dan keamanan dalam mengirim nomor kartu kredit untuk pembayaran.Oleh

karena itu perusahaan e-commerce harus menjamin keamanan nomor kartu kredit

2. Untuk beberapa jenis produk,konsumen merasakan adanya kekhawatiran apaka barang

yang terlihat dilayar monitor betul-betul persis seperti yang diinginkan,karena pembeli tidak

memiliki kesempatan untuk memperhatikan dengan seksama jenis dan kualitas barang yang

aka dipesan.

3. Kesulitan akses e-commerce.Tidak semua orang memiliki akses internet dan tidak semua

orang memiliki cukup waktu untuk membolak-balik halaman internet.

4. Bandwidth yang terbatas yang mengakibatkan lambatnya proses tukar menukar data dan

informasi diantara para pelaku bisnis.

Page 3: Online advertising

REACH

Hal ini sangat penting dalam memahami seberapa besar pangsa pasar, di mana mereka

berasal dan apakah perlu menargetkan pasar tertentu, atau dapat memberikan link secara

terbuka.

RELEVANCE

Dapat mengatakan bahwa ini adalah sesuatu dari istilah-buzz, dengan lebih banyak fokus

pada mengukur pelanggan dengan benar, mencoba untuk mencocokkan kata kunci atau istilah

pencarian dengan iklan yang tepat.

RECOGNITION

Membahas tentang hasil, apa yang menjadi return on investment (ROI) untuk pengiklan dan

apa potensi pendapatan bagi penerbit, dan apakah semua orang mendapatkan nilai?

Bentuk-bentuk Online Advertising :

- Banner Ads

Iklan banner merupakan salah satu bentuk dominan dari iklan online. Ini merupakan tampilan

iklan grafis yang unik dengan ukuran khas spanduk 468×60. Iklan banner dapat dijalankan

dengan pay-per- impressions, pay-per-click atau pay-per-actions.

Kelebihan

o Dengan penempatan dan desain yang baik, iklan banner dapat memberikan di atas

rata-rata iklan lainnya.

o Iklan banner adalah alat branding yang sangat baik.

o Penayangan iklan mudah dilacak dengan alat pelacakan yang tersedia.

o Iklan banner dapat membawa traffic bertarget yang tertarik dengan penawaran Anda.

Page 4: Online advertising

Kekurangan

Beberapa jenis iklan banner sering terlihat menjengkelkan dan sangat menganggu.

Pertumbuhan penggunaan blocker iklan mencegah pengguna melihat iklan.

Oversaturation iklan banner menyebabkan kebutaan iklan.

Harga iklan menurun akibat desain banner.

- Video Ads

Bentuk iklan yang ditargetkan pada content video. Berbagai format tersedia, termasuk iklan

dinamis yang bisa tampil sebelum, setelah, ataupun selama tayangnya content video tertentu.

Contoh: Voxant dan AdSense for Video.

Kelebihan

o Karena bentuknya audio visual iklan yanag ditampilkan lebih menarik,dan lebih

mengeksplor dari iklan yang diawarkan atu ditampilkannya.

Kekurangan

Terkadang pengguna lebih mengabaikan iklan , dan titik fokusnya mengarah kepada

video yang lain dari pada iklan tersebut.

Visual iklan yang banyak menampilkan animasi, sering membuat koneksi jaringan

jadi lambat karena terlalu banyak limit waktu yang ditampilkan dalam iklannya.

- Search engine Ads (Google)

Kelebihan

o Kecepatan dan kemudahan dalam mencari.

o Lebih canggih dengan fitur yang dimilikinya.

o Tampilan yang sederhana.

o Google merupakan satu-satunya mesin pencari yang memilki cach. Dengan adanya

cache ini, si pencari dapat menghemat waktu pencarian, karena hasil pencarian yang

akan ditampilkan.

o Dapat mencari segala informasi seperti gambar, berita artikel, hiburan dll

Kekurangan

Dengan kelebihan yang dimilikinya, ternyata mesin pencari ini jadi bidikan para

spamer untuk menampilkan iklan-iklan yang tidak diperlukan. Mereka memanfaatkan

setiap celah yang ada pada sistem algoritma Google untuk memaksa iklan mereka

tampil pada halaman terdepan. Maka, pencarian pun terasa tergangggu.

- Online catalogs (majalah)

Majalah lebih fokus. Meskipun harga lebih mahal, majalah merupakan alternatif bagi iklan

surat kabar. Media ini memungkinkan Anda untuk menjangkau audience yang sangat

bertarget.

Kelebihan

o Memungkinkan penargetan pembaca yang lebih baik, karena Anda dapat memiliki

publikasi majalah yang melayani audience yang spesifik atau editorial yang

mengkhususkan diri dalam topik yang menarik bagi audience Anda.

o Keterlibatan pembaca tinggi. Itu artinya lebih banyak perhatian kepada iklan Anda.

o Kualitas kertas lebih baik. Hal ini memungkinkan re-produksi warna yang lebih baik

dan iklan lebih berwarna.

Page 5: Online advertising

Kekurangan

Waktu panjang berarti bahwa Anda harus memastikan rencana beberapa minggu atau

bulan sebelumnya.

Lead time yang lebih lambat mempertegas risiko iklan Anda dapat disalip oleh

kejadian/peristiwa.

Ada kebebasan yang terbatas dalam hal penempatan iklan dan format.

Biaya space dan tata letak iklan lebih mahal.

- Social Ads

Iklan untuk social media. Tidak seperti iklan tradisional, format iklan ini memanfaatkan

dinamika pengaruh sosial seperti pengaruh peer group, word of mouth, viral marketing dan

rekomendasi langsung dari teman ke teman. Contoh: VideoEgg dan Meebo.

Kelebihan

o Metode yang digunakan dari promosi ini banyak sekali dijumpai dionline, karena

mudah diaksesnya dan familiar oleh semua orang yang mengerti dan sering membuka

internet dan ber online, untuk hal yang seperti ini sangat mudah sekali

mempromosikannya, terjangkau dari segi harga karena biaya (cost) yang dikeluarkan

minim dan murah.

o Media sosial dapat membangun hubungan pelanggan dan menawarkan jangkauan

yang luar biasa.

o Menawarkan jangkauan yang luas dengan potensi viral marketing.

o Traffic yang dihasilkan bisa sangat ditargetkan

o Alat media sosial relatif murah.

Kekurangan

Diwajibkan untuk mempunyai produk yang akan diiklankan untuk mempermudah

prosesnya. Produk dilakukan melalui posting ditempat situs website iklan social

media.

Penargetan sangat rendah karena keragaman dan luasnya khalayak sehingga ROI

rendah akibat pengunjung yang tidak terkonversi.

Pengunjung menggunakan media sosial untuk bersosialisasi dan tidak tertarik dengan

iklan.

Traffic umumnya dalam tahap belajar dari proses pembelian. Oleh karena itu jauh

lebih penting untuk menginformasikan dan mengajarkan dibanding menjualnya

langsung.

Media sosial dapat menjadi alat branding yang sulit bagi bisnis kecil, dan tidaklah

mudah membangun awareness. Untuk itu buatlah semenarik mungkin agar

menghasilkan traffic.

Strategi-strategi Advertisement:

Internet Based Advertisement : iklan berbasis internet yang menargetkat grup atau

seorang customer yang lebih spesifik.

Contohnya :

Pull (passive) strategy : jenis pemasaran dan periklanan. bekerja dengan membujuk

pelanggan untuk aktif mencari sebuah merek atau produk. strategi yang dalam

Page 6: Online advertising

periklanannya lebih mengedepankan iklan yang menarik sehingga lebih pasif dalam

menarik minat customer.

Contohnya : suatu iklan pakaian yang ada di media cetak (majalah) yang menarik

minat konsumen sehingga mendorong mereka untuk membelinya. Selanjutnya

konsumen mencari produk tersebut ke distributor dan distributor akan membelinya

dari produsen.

Push (active) strategy : strategi iklan yang menarik minat customer lewat e-

mail,mailing list dll.

Contohnya : Advertising dan consumer promotional yang mengarahkan konsumen

untuk membeli produk kapur barus bagus saat itu juga, biasanya menggunakan bahasa

“buy now” atau “buy 1 get 2” atau perusahaan suzuki menawarkan berbagia insentif

bonus untuk karyawan atau sales dalam melakukan penjualan.

Viral Marketing : strategi iklan yang berupa email forwarding dari situs-situs.

Contohnya :

• Ronaldinho: Touch of Gold (Nike)

Ronaldinho di sini memperagakan ketrampilannya menggocek bola di Internet.

Sebanyak 23,5 juta orang sudah menonton video ini di YouTube.

• My Heart Will Go On (Free Macbook Air)

Orang yang mengunggah video ini kreatif dan berhasil menerapkan ide viral

marketingnya dengan menggunakan video soundtrack My Heart Will Go On dari

Celine Dion. Ia menggunakan lagu ini sebagai pancingan agar orang mau mengikuti

program afiliasi. Tapi lihat berapa banyak orang yang telah menonton? Ada tak

kurang dari 21,9 juta orang telah menontonnya.

• Guitar (GuitarMasterPro.net)

Video ini menunjukkan viral marketing dalam bentuk paling sederhana. Ungah

sebuah video klip menarik menayangkan seorang pria bermain gitar dan tambahkan

tulisan bahwa ia belajar bermain gitar di GuitarMasterPro.net dan berharap sebagian

dari 45 juta penonton ingin belajar bermain gitar juga.

Contoh – contoh Online Advertising :

1. Direct Advertising

Sumber : http://www.luce-dale.com/

Iklan ini berisikan tentang produk – produk yang dipromosikan melalui media online dalam

pemilik media atau pemasang iklan tersebut dapat berhubungan langsung dengan konsumen

Page 7: Online advertising

untuk mengetahui barang yang dipromosikan melalui media online. Kelebihan direct

advertising ini bisa cepat proses promosinya Kekurangannya yaitu kurang luasnya proses

pemasarannya.

2. Self-service Advertising

Sumber : http://www.luce-dale.com

Bentuk iklan ini yaitu berupa materi iklan, yang dilakukan oleh pemasang iklan melalui

metode proses yang dilakukan di Online. Kelebihan: Menggunakan bentuk iklan ini

pemasang iklan dapat menjelaskan produk melalui blog yang dimiliki, dengan disertai

gambar produk atau jasa yang dipromosikan kepada konsumen. Namun Kekurangannya

adalahTidak bisa mengetahui secara langsung produk yang dipromosikan melalui media

online atau memprediksi pasar, karena dilakukannya secara mandiri oleh perusahaan di dalam

sebuah blog dan sebagainya.

3. Ad Networks

Sumber : http://www.tribalfusion.com/tfcompany/events

Page 8: Online advertising

Iklan ini menghubungkan dan memediasi antara pemasang iklan dengan pemilik situs web.

Jaringan iklan seperti ini biasanya menargetkan kampanye-kampanye yang tidak mempunyai

target audience khusus, tetapi mengincar sebesar mungkin orang yang melihat iklan dengan

biaya sekecil mungkin.

Kelebihan: Pemasangan iklan ini tidak terlalu mahal, karena hanya menempatkan iklan

diposisi yang sudah ditentukan pemilik web. Kekurangan: Jumlah pasar tidak terlalu banyak

4. Contextual Advertising

Sumber : http://www.google.com

Dalam bentuk ini, Iklan tidak ditampilkan secara rinci, tetapi telah dipilih secara otomatis

sesuai dengan content yang relevan dengan iklan tersebut. kelebihannya yaitu Jika posisi

iklan secara otomatis oleh sistem sesuai produk yang dipromosikan, maka akan memiliki

kemungkinan untuk dilihat banyak pengguna internet atau calon konsumen. sedangkan untuk

kekurangannya, yaitu karna Dipilihnya secara otomatis oleh sistem, pasar konsumen tidak

bisa ditentukan oleh pemasang iklan.

5. Twitter Advertising

Sumber : http://profy.com/wp-content/blogs.dir/1/files/2008/12/sayso-twitter-ad.png

Iklan ini merupakan iklan yang berbasis keyword yang pendek, yang didistribusikan kepada

para pengguna yang membaca content yang sesuai dengan keyword yang

dipilih.kelebihannya yaitu twitter merupakan salah satu situs jejaring sosial yang dapat

diketahui oleh para pengguna, ini memungkinkan produk/jasa yang diiklankan akan banyak

dikunjungi oleh pengguna/calon konsumen. sedangkan untuk kekurangannya sendiri adalah

Terkadang pengguna twitter lebih mengabaikan iklan karena lebih fokus pada konten dari

twitter itu sendiri.

Page 9: Online advertising

6. In-Text Advertising

Sumber : http://profy.com/wp-content/blogs.dir/1/files/2008/12/sayso-twitter-ad.png

Sistem in-text advertising secara otomatis yang menghubungkan kata-kata tertentu di dalam

website.

Kelebihan: Link situs promosi dapat dilihat oleh semua pengguna jika menggunakan kunci

kata yang tepat.

Kekurangan: proses pasar tidak bisa diprediksi oleh perusahaan pemasang iklan.

7. Ad Network Optimization

Sumber : http://a.markosweb.com/screenshots/5/3/9/53977.jpg

Jasa iklan ini mengevaluasi dan memilih iklan yang membayar terbanyak untuk ditampilkan

dalam halaman web dengan mengevaluasi semua pilihan serta ukuran iklan yang paling baik,

dan karakteristik visualnya.

Kelebihan: Persaingan promosi iklan ini lebih karena dari tiap perusahaan pasti memiliki ide

yang kreatif

Kekurangan: Tidak semua produk yang diiklankan dapat menggunakan bentuk ini, terutama

perusahaan kecil.

Page 10: Online advertising

8. Rep Ad Agencies

Sumber : http://fmmarketinghelp.com/

Agen periklanan yang mewakili blog-blog serta situs web tertentu dan memediasi penjualan

mereka untuk kampanye-kampanye besar yang dilakukan brand-brand besar ataupun agensi

iklan besar.

Kelebihan: Memudahkan untuk mempromosikan produk/jasa ,serta adanya prediksi-prediksi

terlebih dahulu.

Kekurangan: Biaya pengeluaran iklan lebih besar, karena melalui beberapa pihak penyedia

ruang iklan dan perantara.

9. Social Advertising

Sumber : http://pixelmaverick.com/wp-content/uploads/2010/04/TwitterAds1.png

Iklan untuk social media ini Tidak seperti iklan tradisional, format iklan ini memanfaatkan

dinamika pengaruh sosial seperti pengaruh peer group, word of mouth, viral marketing dan

rekomendasi langsung dari teman ke teman.

Kelebihan:kebanyakan yang promosi melalui iklan ini yaitu orang yang suka

mempromosikan melalui media online

Kekurangan : Harus mempunyai iklan yang dipasang di website lain agar memudahkan

proses promosi dan dapat dikenal oleh konsumen.

Page 11: Online advertising

10. Video Advertising

Sumber

:http://video.search.yahoo.com/video/play;_ylt=A0S00MhkGthQQiQA9H_7w8QF;_ylu=X3

oDMTBvMGQzcTByBHNlYwNzcgRzbGsDdmlkBHZ0aWQDVjEzMg–?p=iklan+vi

deo&vid=d01e00ffcb5925556ba8bd4f82283272&l=&turl=http://ts4.mm.bing.net/th%3Fid%

3DV.4711167642894611%26pid%3D15.1&rurl=http://facedl.com/fvideo.php%3Ff%3Dakk

wqonqowx

Iklan ini berisikan tentang promosi makanan yang di konsumsi oleh para anak sehingga

model iklannya oleh fay Nabila dari salah satu mantan perserta Indonesia mencari bakat.

Kelebihannya : iklan ini bisa cepat dikenal oleh para konsumen

Kekurangannya : para konsumen suka mengabaikan iklan ini

11. RSS Advertising

Sumber :http://www.toprankblog.com/2006/09/monetizing-with-feedvertising/

Iklan ini ditampilkan di dalam RSS Feed, yang bisa disesuaikan dengan konteks RSS feed

tersebut atau secara manual ditargetkan pada kebutuhan promosi tertentu.

Kelebihan: Dapat menyesuaikan penempatan iklan melalui kebutuhan yang sudah

ditentukan.

Kekurangan: Tidak dapat dilihat oleh semua pengguna internet, karena telah diklasifikasikan

terlebih dahulu.

Page 12: Online advertising

12. Sponsorship

Sumber : http://img.youtube.com/vi/2d8VmpRpNgQ/0.jpg

Dalam iklan ini merupakan salah satu sponsor bola dari Madrid sehingga model iklannya

kebanyakan oleh para pemain sepak bola dari Madrid.

Kelebihan : Lebih efektif jika dipakai ketika mensponsori event-event yang berkaitan dengan

produk.

Kekurangan : Penjelasan mengenai produk/jasa tidak ada. Karena biasanya hanya berbentuk

produk.