Top Banner

of 17

negosiasi bisnis _ kelompok 8

Jul 09, 2015

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

NEGOSIASI BISNISNama Anggota Kelompok 8 : Santi Setyowati Rina Dwi Maryatun Elfariani Eka Putri Mutiara Sesa Yanu Tri Raharjo Tubagus Bayu

A. PENGERTIAN NEGOSIASI Negosiasi

: perundingan : perunding

Negosiator Negosiasi

: upaya untuk mengatasi perbedaan pendapat antara kedua belah pihak yang baik dan efektif : negosiasi yang berdasarkan data riil, akurat & faktual.

Negosiasi

PENGERTIAN NEGOSIASI MENURUT PARA AHLI

Menurut Hartman Negosiasi merupakan suatu proses komunikasi dimana dua pihak masing-masing dengan tujuan dan sudut pandang mereka sendiri berusaha mencapai kesepakatan yang memuaskan kedua belah pihak tersebut mengenai masalah yang sama. Menurut Oliver Negosiasi adalah sebuah transaksi dimana kedua belah pihak mempunyai hak atas hasil akhir. Menurut Casse Negosiasi adalah proses dimana paling sedikit ada dua pihak dengan persepsi, kebutuhan, dan motivasi yang berbeda mencoba untuk bersepakat tentang suatu hal demi kepentingan bersama.

PENGERTIAN NEGOSIASI BISNIS

Negosiasi Bisnis Menurut Amir M.S, negosiasi bisnis adalah pertemuan tatap muka antara dua orang atau dua kelompok pengusaha untuk melakukan serangkaian tawar-menawar yang berkesinambungan mengenai suatu subjek niaga tertentu, yang bertujuan untuk mencapai suatu perjanjian atau kontrak dagang

B. PROSES BERNEGOSIASITahap Perencanaan

Tahap Implementasi

Tahap Peninjauan

1. TAHAP PERENCANAANTahap perencanaan negosiasi membutuhkan tiga tugas utama , yaitu :Sasaran negosiasi

Strategi Negosiasi

Proses Negosiasi

STRATEGI BERNEGOSIASI

Merupakan cara atau teknik untuk mencapai tujuan bernegosiasi Ada beberapa strategi negosiasi yang dapat anda gunakan dalam bernegosiasi : Strategi kooperatif (cooperative strategy) Strategi kompetitif (competitive strategy) Strategi analitis (analitycal strategy)

1. 2. 3.

6 TAHAPAN PENTING YANG DIPERLUKAN DALAMPROSES NEGOSIASI MENURUT CASSE Menurut Casse, dalam proses negosiasi ada enam hal penting yang perlu diperhatikan, antara lain:PersiapanKontak pertama

konfrontasiKonsiliasi/ kompromi solusi Pasca negosiasi/ konsolidasi

LANJUTAN TAHAP PERENCANAAN

Pada tahap perencanaan ini, seorang negosiator dapat melakukan peran penting dalam bernegosiasi, antara lain berperan sebagai :

Seorang pemimpin ( leader roles) Faktual (factual roles) Analitis ( analytical roles) Relasional (relational roles) Intuitif (intuitive roles)

Apa itu negosiator ?

NEGOSIATOR

Seorang negosiator harus memiliki ilmu pengetahuan, keterampilan & intuitif dalam melakukan proses negosiasi.

Empat kemampuan dasar yang dimiliki oleh seorang negosiator : 1) Informasi 2) Ilmu Pengetahuan 3) Penilaian 4) Bijak/Arif

2. TAHAP IMPLEMENTASI

Tahap implementasi merupakan tahapan penerapan atau tindakan yang diperlukan agar mencapai sukses dalam bernegosiasi. Tahapan ini bukan lagi sebagai wacana pemikiran atau ide lagi tetapi sudah berada pada tahapan perilaku dan tindakan yang diperlukan dalam bernegosiasi.

LANJUTAN TAHAP IMPLEMENTASI.

Komponen dalam implementasi negosiasi ;

Taktik negosiasi Ketrampilan negosiasi Perilaku negosiasi

Taktik bernegosiasi :Taktik Cara Anda Taktik Bekerja Sama Taktik Tidak Bertindak apa-apa Taktik Melangkah ke tujuan lain

3. TAHAP PENINJAUAN

Tahapan ini merupakan tahapan setelah berlangsungnya suatu proses negosiasi. Tahapan ini memiliki arti yang sangat penting bagi seorang negosiator dalam meninjau kembali apa yang sudah dilakukannya selama bernegosiasi.

C. KETERAMPILAN BERNEGOSIASI

Menurut Hartman, ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan dalam keterampilan bernegosiasi (negotiation skills) antara lain :persiapan Memulai negosiasi Strategi dan teknik kompromi Menghindari kesalahan taktis

D.

TIPE NEGOSIATOR

Menurut Casse ada empat tipe negosiator yaitu :

Negosiator Curang Negosiator Profesional Negosiator Bodoh Negosiator Naif