Top Banner
MINUMAN KERAS O L E H : Agustin Darmayanti X 2
19

Minuman beralkohol

Jun 26, 2015

Download

Education

yuhazi

bahaya minuman beralkohol bag kesehatan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Minuman beralkohol

MINUMAN KERAS

O L E H :

Agustin DarmayantiX 2

Page 2: Minuman beralkohol

Pengertian Minuman Keras

• Minuman keras (Minuman beralkohol) adalah minuman yang mengandung etanol. Etanol adalah bahan psikoaktif dan konsumsinya menyebabkan penurunan kesadaran. Di berbagai negara, penjualan minuman beralkohol dibatasi ke sejumlah kalangan saja, umumnya orang-orang yang telah melewati batas usia tertentu.

Page 5: Minuman beralkohol

Segelas anggur merah

• Anggur (atau juga populer disebut dalam bahasa Inggris: wine) adalah minuman beralkohol yang dibuat dari sari anggur jenis Vitis vinifera yang biasanya hanya tumbuh di area 30 hingga 50 derajat lintang utara dan selatan

Page 6: Minuman beralkohol

Bourbon (wiski)

• Bourbon adalah sebutan untuk wiski khas Amerika yang dibuat di Bourbon County, Kentucky, Amerika Serikat. Menurut hukum AS, bahan baku bourbon harus paling sedikit terdiri dari 51% jagung, dan selebihnya hingga sekitar 70% adalah gandum dan/atau rye, serta malt (jelai yang dibuat berkecambah)

Page 7: Minuman beralkohol

B i r• Bir secara harfiah

berarti segala minuman beralkohol yang diproduksi melalui proses fermentasi bahan berpati dan tidak melalui proses penyulingan setelah fermentasi.

Page 8: Minuman beralkohol

brendi• Brendi (bahasa Inggris: brandy,

berasal dari bahasa Belanda, brandewijn[1]) adalah istilah umum untuk minuman anggur hasil distilasi, dan biasanya memiliki kadar etil alkohol sekitar 40-60%. Bahan baku brendi bukan hanya anggur, melainkan juga pomace (ampas buah anggur sisa pembuatan minuman anggur) atau fermentasi sari buah. Bila bahan baku tidak ditulis pada label, brendi tersebut dibuat dari buah anggur asli

Page 11: Minuman beralkohol

Jägermeister

• Jägermeister (bahasa Jerman untuk pemburu ahli) adalah sejenis liqueur dengan kandungan alkohol 35% dengan rasa herbs.

Page 13: Minuman beralkohol

Sake• Sake ( 酒 ; diucapkan "sɑ.kɛ" "SA-

KE") adalah sebuah minuman beralkohol dari Jepang yang berasal dari hasil fermentasi beras. Sering juga disebut dengan istilah anggur beras.

• Di Jepang, kata "sake" berarti "minuman beralkohol". Di beberapa wilayah regional dapat memiliki arti yang lain. Di Kyushu Selatan, sake berarti minuman yang disuling. Di Okinawa, sake merujuk ke shōchu yang terbuat dari tebu.

• Sake memiliki aroma yang mirip dengan tape beras.

Page 14: Minuman beralkohol

SampanyeSampanye

SampanyeSampanye adalah adalah minuman minuman anggur putihanggur putih bergelembung yang bergelembung yang dihasilkan di dihasilkan di kawasan Champagnekawasan Champagne di di PerancisPerancis, sekitar 90 , sekitar 90 kilometer di timur laut kilometer di timur laut ParisParis

Page 15: Minuman beralkohol

Shochu• Shochu ( 焼酎 Shōchū?) adalah sebutan untuk minuman keras asal Jepang yang kandungan alkoholnya lebih tinggi dari sake atau anggur, tapi lebih rendah dari wiski.

Page 16: Minuman beralkohol

VodkaVodka

VodkaVodka ( (bahasa Polandiabahasa Polandia: : wódkawódka; ; bahasa Rusiabahasa Rusia: : во́& дкаво́& дка; ; bahasa Ukrainabahasa Ukraina: : го́рілкаго́рілка, , horilkahorilka; ; bahasa Belarusbahasa Belarus: : гарілкагарілка, , harilka) adalah sejenis harilka) adalah sejenis minuman minuman beralkoholberalkohol berkadar tinggi, berkadar tinggi, beningbening, dan , dan tidak berwarna, yang tidak berwarna, yang biasanya disuling dari biasanya disuling dari gandumgandum yang yang difermentasidifermentasi. .

Page 17: Minuman beralkohol

WiskiWiski WiskiWiski ( (bahasa Inggrisbahasa Inggris: :

whiskywhisky dari dari bahasa Gaelik Skotlandiabahasa Gaelik Skotlandia, , atau atau whiskeywhiskey dari dari bahasa Irlandiabahasa Irlandia, , fuiscefuisce) ) merujuk secara luas kepada merujuk secara luas kepada kategori kategori minuman beralkoholminuman beralkohol dari dari fermentasifermentasi serealiaserealia yang yang mengalami proses mengalami proses mashingmashing (dihaluskan, dicampur air (dihaluskan, dicampur air serta dipanaskan), dan serta dipanaskan), dan hasilnya melalui proses hasilnya melalui proses distilasidistilasi sebelum sebelum dimatangkan dengan cara dimatangkan dengan cara disimpan di dalam tong kecil disimpan di dalam tong kecil dari kayu (biasanya kayu dari kayu (biasanya kayu ekek).).

Page 18: Minuman beralkohol

Efek Samping

Miras

Perubahan Fisiologis:• cara berjalan yang tidak mantap,• muka merah,• mata juling

Perubahan psikologis:• bicara ngawur• kehilangan konsentrasi• mudah tersinggung

Page 19: Minuman beralkohol

Hukum minuman keras Hukum minuman keras

dalam Islamdalam Islam

Allah Subhanahu wa Ta’ala berfirman: “Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya (meminum) khamar, berjudi, (berkorban untuk) berhala, mengundi nasib dengan panah, adalah perbuatan keji termasuk perbuatan syaitan. Maka jauhilah perbuatan-perbuatan itu agar kamu men-dapat keberuntungan. Sesungguhnya syaitan itu bermaksud hendak menimbulkan permusuhan dan kebencian di antara kamu lantaran (meminum) khamr (arak) dan berjudi itu, dan menghalangi kamu dari mengingat Allah dan shalat; maka berhentilah kamu (dari mengerjakan pekerjaan itu).” (Al-Ma’idah: 90-91)