Top Banner
Eceran Rp 2.000 Langganan Rp 55.000 http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id NO 4.533 TAHUN XIII ISSN 0215-2987 16 Halaman SELASA 29 JANUARI 2013 LIHUM SUKSES melibas dua tim kondang, Arema dan Persegres, kesebelasan kebanggaan publik bola Kalsel, Barito Putera Banjarmasin, langsung bersiap menyongsong dua partai tandang di Jawa Barat. Masing- masing melawan Persita Tangerang pada Minggu (10/2) sore dan Persib Bandung tiga berselang atau Rabu (13/2) malam. Secara hitung-hitungan, peluang mendulang poin ada pada laga kontra La Viola, julukan Persita. Dasarnya apa- lagi kalau bukan dua per- temuan terakhir di tahun lalu. Sekadar mengingatkan, Kim Dong Chan Kim Dong Chan Kim Dong Chan Kim Dong Chan Kim Dong Chan pada awal Juli 2012, Barito berhasil mengalahkan Persita 2-1 di final Divisi Utama 2011-2012. Skor yang sama kembali dibukukan Laskar Antasari ketika kedua klub beruji coba pada akhir Oktober 2012. Kendati begitu, Barito tetap wajib mewaspadai Pendekar Cisadane.Selain ambisi membalas dua kekalahan tadi, skuat asuhan pelatih Elly Idris Gol Tercepat ISL 10 detik Pedro Javier (Persija) Ke gawang PSAP 2011 57 detik Roman Chamelo (Arema) Ke gawang Persibo2011 59 detik Kim Dong Chan (Persita) ke gawang Persipura 2013 BERSAMBUNG KE HAL 8 BANJARMASIN - Nahas menimpa rombongan mahasiswa Akademi Keperawatan (Akper) Kes- dam Tanjungpura, Banjarmasin. Mobil Avanza yang mereka tumpangi slip dan kemudian ter- guling-guling. Seorang tewas dan enam orang menderita luka-luka. Kecelakaan tunggal yang terjadi di jalan provinsi di Desa Sari Mulya, Sungailoban, Ta- nahbumbu, Senin (28/1) sekitar pukul 14.00 Wita itu menewaskan sang sopir yang juga mahasiswa Akper Kesdam, Mahyuni. Mahyuni, warga asal Kandangan, meninggal dunia dalam perjalanan menuju Puskesmas Sungailoban. Dia menderita luka sangat parah, terutama di bagian kepala. Sedangkan enam mahasiswa Akper Kesdam lainnya hanya menderita luka-luka ringan. Mereka adalah Kifli (24), Nurhayati (20), Novika Lisnawati (21), Jainurahmi (21), Zulkarnaen Putra (21) dan Imanudin (21). “Untuk informasi awal, kondisi sopirnya, Mahyuni, mengalami pecah kepala. Sedangkan para penumpang lainnya mengalami luka dan Kepala Mahyuni Pecah Mobil Mahasiswa Akper Kesdam Terguling BERSAMBUNG KE HAL 8 Korban Korban Korban Korban Korban Sopir : Mahyuni (meninggal dunia) Penumpang: Penumpang: Penumpang: Penumpang: Penumpang: 1. Kifli (24) sehat. 2. Nurhayati (20) sehat. 3. Novika Lisnawati (21) benjol di kepala. 4. Jainurahmi (21) luka robek di atas mata kanan. 5. Zulkarnaen Putra (21) luka lutut kiri. 6. Imanudin (21) luka di bawah mata dan punggung. MARTAPURA - Belum lagi pelaku pembobolan di Nafisah Baby Shop tertangkap, kejadian serupa terjadi lagi di deretan ruko yang sama, yakni di Pusat Pertokoan Sekumpul (PPS) Jalan A Yani km 39, Martapura, Kabupaten Banjar. DI balik wajah lembutnya, artis Tyas Mirasih (25) ternyata berani juga melakoni adegan yang terbilang berbahaya, terutama bagi kaum hawa. Bersama aktor Okan Cornelius yang jadi lawan mainnya, Tyas syuting di atas rakit bambu yang mengarungi aliran sungai Loksado, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) yang diketahui berarus deras, Senin (28/1). Tyas Syuting Adegan Berbahaya BERSAMBUNG KE HAL 8 Pencuri Sisakan Rp 150 Ribu Koperasi BMT Alkaromah Dibobol BERSAMBUNG KE HAL 8 Kasus Pembobolan Rumah Brigadir Ahmad Jailani, di Martapura Kota. Yang hilang satu televisi dan tape. Nafisah Baby Shop di Jalan A Yani kmm 39. Yang hilang sebuah laptop. Pembobolan Toko Handphone di Jalan A Yani km 39 Pembobolan Toko Emas di Martapura Pembobolan Toko Laptop di Jalan Sekumpul Pembobolan rumah pedagang kelontong di Bincau MARTAPURA - Delapan anggota Polsek Martapura Barat diketahuimeminta sejumlah uang kepada dua pemabuk obat daftar G jenis 8 Polisi Akui Terima Duit Rp 3 Juta BERSAMBUNG KE HAL 8 BANJARMASINPOST GROUP/NURHOLIS HUDA SULIYONO SULIYONO SULIYONO SULIYONO SULIYONO membawa jenazah anaknya yang meninggal, Senin (28/1). BANJARMASIN - Setelah menjalani perawatan selama 11 hari di ruang Merah Delima Rumah Sakit Ansari Saleh, Banjarmasin, Heri Widianto (1 bulan) akhirnya meninggal dunia. Heri dikubur tanpa dihadiri sang mama, Sri Handayani (20). Balita korban penganiayaan ibu kandungnya sendiri ini mengembuskan napas terakhirnya Senin (28/1) pukul 08.00 JENAZAH ANAK MAU DIBAWA NAIK MOTOR Bayi yang Ditusuk Ibu Meninggal BERSAMBUNG KE HAL 8 Rian Diasuh Sri Rahayu Hal 8 8 8 Salahudin Belum Tahu Kim Salahudin Belum Tahu Kim Tidak Gagap Teknologi IST TY TY TY TY TYAS AS AS AS AS dan Okan saat syuting di Loksado NGAKAK-DOT-COM TEW TEW TEW TEW TEWAS AS AS AS AS - Seorang mahasiswa Akper Kesdam Tanjungpura, Banjarmasin, tewas. Mobil yang mereka tumpangi terbalik, Senin (28/1). Warga menyingkirkan mobil nahas ke tepi jalan (kiri). BANJARMASINPOST GROUP/APUNK ANTARA/AMIRULLAH 2901/M1
16

Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Mar 13, 2016

Download

Documents

Metro Banjar Edisi NO 4.533 TH. XII ISSN 0215-2987
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Eceran Rp 2.000 Langganan Rp 55.000 http://metrobanjar.banjarmasinpost.co.id NO 4.533 TAHUN XIII ISSN 0215-298716 Halaman SELASA 29 JANUARI 2013

LIHUMSUKSES melibas dua tim

kondang, Arema dan Persegres, kesebelasankebanggaan publik bola Kalsel, Barito PuteraBanjarmasin, langsung bersiap menyongsongdua partai tandang di Jawa Barat. Masing-masing melawan Persita Tangerang padaMinggu (10/2) sore dan Persib Bandung tigaberselang atau Rabu (13/2) malam.

Secara hitung-hitungan,peluang mendulang poin ada

pada laga kontra La Viola,julukan Persita. Dasarnya apa-

lagi kalau bukan dua per-temuan terakhir di tahunlalu. Sekadar mengingatkan, Kim Dong Chan Kim Dong Chan Kim Dong Chan Kim Dong Chan Kim Dong Chan

pada awal Juli 2012, Barito berhasil mengalahkanPersita 2-1 di final Divisi Utama 2011-2012. Skoryang sama kembali dibukukan Laskar Antasariketika kedua klub beruji coba pada akhir Oktober2012.

Kendati begitu, Barito tetap wajib mewaspadaiPendekar Cisadane.Selain ambisi membalas duakekalahan tadi, skuat asuhan pelatih Elly Idris

Gol Tercepat ISL10 detik Pedro Javier (Persija) Ke gawang PSAP 201157 detik Roman Chamelo (Arema) Ke gawang Persibo201159 detik Kim Dong Chan (Persita) ke gawang Persipura 2013

BERSAMBUNG KE HAL 8

BANJARMASIN - Nahas menimpa rombonganmahasiswa Akademi Keperawatan (Akper) Kes-dam Tanjungpura, Banjarmasin. Mobil Avanzayang mereka tumpangi slip dan kemudian ter-guling-guling. Seorang tewas dan enam orangmenderita luka-luka.

Kecelakaan tunggal yang terjadi di jalanprovinsi di Desa Sari Mulya, Sungailoban, Ta-nahbumbu, Senin (28/1) sekitar pukul 14.00 Witaitu menewaskan sang sopir yang juga mahasiswaAkper Kesdam, Mahyuni.

Mahyuni, warga asal Kandangan, meninggaldunia dalam perjalanan menuju PuskesmasSungailoban. Dia menderita luka sangat parah,terutama di bagian kepala.

Sedangkan enam mahasiswa Akper Kesdamlainnya hanya menderita luka-luka ringan.Mereka adalah Kifli (24), Nurhayati (20), NovikaLisnawati (21), Jainurahmi (21), ZulkarnaenPutra (21) dan Imanudin (21).

“Untuk informasi awal, kondisi sopirnya,Mahyuni, mengalami pecah kepala. Sedangkanpara penumpang lainnya mengalami luka dan

KepalaMahyuni Pecah Mobil Mahasiswa AkperKesdam Terguling

BERSAMBUNG KE HAL 8

KorbanKorbanKorbanKorbanKorbanSopir : Mahyuni (meninggal dunia)

Penumpang:Penumpang:Penumpang:Penumpang:Penumpang:1. Kifli (24) sehat.2. Nurhayati (20) sehat.3. Novika Lisnawati (21) benjol di kepala.4. Jainurahmi (21) luka robek di atas mata kanan.5. Zulkarnaen Putra (21) luka lutut kiri.6. Imanudin (21) luka di bawah mata dan punggung.

MARTAPURA - Belum lagi pelaku pembobolandi Nafisah Baby Shop tertangkap, kejadianserupa terjadi lagi di deretan ruko yang sama,yakni di Pusat Pertokoan Sekumpul (PPS) JalanA Yani km 39, Martapura, Kabupaten Banjar.

DI balik wajah lembutnya, artis Tyas Mirasih(25) ternyata berani juga melakoni adeganyang terbilang berbahaya, terutama bagikaum hawa.

Bersama aktor Okan Cornelius yangjadi lawan mainnya, Tyas syuting di atas rakit bambu yangmengarungi aliran sungai Loksado, Kabupaten Hulu SungaiSelatan (HSS) yang diketahui berarus deras, Senin (28/1).

Tyas SyutingAdegan Berbahaya

BERSAMBUNG KE HAL 8

Pencuri SisakanRp 150 Ribu

Koperasi BMTAlkaromah Dibobol

BERSAMBUNG KE HAL 8

Kasus PembobolanRumah Brigadir Ahmad Jailani, di Martapura Kota.Yang hilang satu televisi dan tape.Nafisah Baby Shop di Jalan A Yani kmm 39. Yanghilang sebuah laptop.Pembobolan Toko Handphone di Jalan A Yani km 39Pembobolan Toko Emas di MartapuraPembobolan Toko Laptop di Jalan SekumpulPembobolan rumah pedagang kelontong di Bincau

MARTAPURA - Delapan anggota PolsekMartapura Barat diketahuimeminta sejumlahuang kepada dua pemabuk obat daftar G jenis

8 Polisi Akui TerimaDuit Rp 3 Juta

BERSAMBUNG KE HAL 8

BANJARMASINPOST GROUP/NURHOLIS HUDA

SULIYONOSULIYONOSULIYONOSULIYONOSULIYONO membawa jenazah anaknya yangmeninggal, Senin (28/1).

BANJARMASIN - Setelah menjalani perawatan selama 11 haridi ruang Merah Delima Rumah Sakit Ansari Saleh, Banjarmasin,Heri Widianto (1 bulan) akhirnya meninggal dunia. Heri dikuburtanpa dihadiri sang mama, Sri Handayani (20).

Balita korban penganiayaan ibu kandungnya sendiri inimengembuskan napas terakhirnya Senin (28/1) pukul 08.00

JENAZAH ANAK MAUDIBAWA NAIK MOTOR

Bayi yang Ditusuk Ibu Meninggal

BERSAMBUNG KE HAL 8

Rian DiasuhSri Rahayu

Hal 88888Salahudin Belum Tahu KimSalahudin Belum Tahu Kim

TidakGagapTeknologi

IST

TYTYTYTYTYASASASASAS dan Okan saat syuting di Loksado

NGAKAK-DOT-COM

TEWTEWTEWTEWTEWASASASASAS - Seorang mahasiswa Akper Kesdam Tanjungpura, Banjarmasin, tewas. Mobil yangmereka tumpangi terbalik, Senin (28/1). Warga menyingkirkan mobil nahas ke tepi jalan (kiri).

BANJARMASINPOST GROUP/APUNK

AN

TAR

A/AM

IRU

LLAH

2901/M1

Page 2: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Banjarbaru HighlightSELASA 29 JANUARI 2013Metro Banjar2

BANJARBARU - Tidak hanya gagaldilakukan pada 2012 namun realisasibantuan program bedah rumah di KotaBanjarbaru juga tidak ada kepastianakan dilaksanakan pada 2013 ini.

Di antaranya, Dinas PerumahanTata Ruang dan Pengawasan Bangu-nan (Dispertarung dan Wasbang) yang2012 lalu gagal melaksanakan programtersebut memastikan tidak melanjut-kan program tersebut.

Kepala Dispertarungwasbang,Rustam Effendi, mengakui, tidak lagimelanjutkan program tersebut pada2013 ini.

Pertimbangannya, program terse-but juga sudah ada di Badan Pember-dayaan Masyarakat Perempuan danKeluarga Berencana (BPMP dan KB).

“Kita tidak ingin ada dua kegiatanyang sama di dua SKPD. Karena itu,untuk selanjutnya cukup BPMP danKB yang melaksanakan,” katanya,Senin (28/1).

Lalu bagaimana mengenai nasibwarga yang sudah terlanjur dijanjikanmendapatkan bantan bedah rumahitu? Rustam mengatakan, pihaknyaakan berkoordinasi dengan BPMP danKB.

Sedangkan data yang merekamiliki, beber dia, juga akan diserahkanke BPMP dan KB untuk bisa ditindak-lanjuti.

“Saat ini kita belum serahkan da-tanya. Kita akan segera berkoordinasi,”ucap dia.

Rustam pun menjelaskan latar be-lakang program tersebut ada di Dispe-rumtarung dan Wasbang.

Program bedah rumah ini, meru-pakan program Kementerian Peruma-han yang dilaksanakan 2009 hingga2010.

Saat itu, lanjut dia, KementerianPerumahan bekerjasama dengan kope-rasi di daerah masing-masing.

Pemko Banjarbaru, jelas dia, hanyamembantu data yang difasilitasi mela-lui masing-masing Kelurahan. Programtersebut, sifatnya stimulan saja.

Namun, pada 2011 tidak diprog-

ramkan kembali oleh kementerian.Barulah 2012 kemudian dianggarkankarena ada harapan masyarakat agarprogram ini diteruskan.

Saat itu program tersebut masih di-tangani di Dinas PU. Pihaknya baruterbentuk April sehigga saat itu masihtransisi kita masih berbenah.

“Juni baru SKPD kami bisa berjalannormal. Namun, program ini banyakkendala sehingga ketika ini berjalanharus dipotong pajak baru kita ketahuiketika APBD Perubahan sudah dike-tuk. Seandainya sudah tahu sebelumitu kita pasti komunikasikan dengandewan,” ujar dia.

Kepala DPPKAD Banjarbaru Thal-mi Hasani mengatakan, program be-dah rumah yang sudah terlanjur di-janjikan kepada warga masih bisa dip-rogramkan pada 2013 ini melaluiAPBD perubahan.

Tetapi, lanjut dia, syaratnya harusdiusulkan. Lagipula, ini untuk kepen-tingan masyarakat dan jumlahnya jugatidak besar.

“Bisa saja dianggarkan asalkandiusulkan,” tegas dia. (wid)

BEDAH RUMAH BAKALTAK BERLANJUT

“Kita tidak ingin ada duakegiatan yang sama didua SKPD. Karena itu,

untuk selanjutnya cukupBPMP dan KB yang

melaksanakan”RUSTAM EFFENDI

Kepala Dispertarungwasbang

Program Bedah Rumah di BPMP dan KB Banjarbaru 2012❐ Dianggarkan dana sebesar Rp150 juta dana bantuan bedah rumah

untuk 30 kepala keluarga (KK)

❐ Dari 30 kepala keluarga penerima bantuan sebanyak 14 kepalakeluarga menerima penuh bantuan sebesar Rp 5 juta. Sisanya, 16 KKmenerima bantuan hanya sebesar Rp 3,5 juta per KK

BANJARBARU - Pasca direnovasi ba-ngunan Pasar Ikan di Pasar Baun-tung Banjarbaru justru dikeluhkanpara pedagang. Lantai pasar ikan itujustru becek lantaran bangunan lan-tai di pasar setempat tidak dileng-kapi drainase yang bisa mengalirkanair keluar.

Seorang pedagang beras di pasaritu, Zainab, mengeluhkan lantai Pa-sar Bauntung yang becek.

Permasalahan ini terjadi karenasetelah direnovasi pasar ikan tempat-nya berdagang tidak dilengkapidengan drainase.

Akibatnya, air dari limpasancucian pedagang daging di depankiosnya menggenangi lantai. Di-perparah lagi, talang air atap bocorsehingga bila hujan air pun menitikke lantai pasar setempat.

“Saya sudah sampaikan ini ke

Pedagang Terpaksa Keluarkan Biaya Tambahankepala pasar. Sampai saya bilang,kalau tidak percaya bisa dibuktikandilihat sendiri. Tetapi, nyatanya ti-dak ada tanggapan lagi sampai se-karang,” ujar dia, Senin (28/1).

Menurut dia, sebelum direnovasikios tempatnya berdagang memangterlihat kumuh. Namun justru sebe-lumnya nyaman berjualan karenalantainya kering air tidak pernahmembasahi lantai.

Kalau sekarang, justru lebih pa-rah lantai basah. Pengunjung jadi-nya enggan karena lantainya basah,kotor dan berbau.

“Belum lagi, kalau tidak berhati-hati berjalan dengan lantai keramikyang basah bisa terpeleset. Makanya,sepi dagangan kami di sini,” ka-tanya.

Senada diungkapkan pedagangdaging Hj Iin. Tidak adanya draina-

se ini, membuatnya kerepotan ketikaharus membersihkan meja daga-ngannya.

Semenjak selesai direnovasi, iaharus mengeluarkan biaya tambahansebesar Rp 10 ribu untuk membayarmembersihkan lantai di dalam kiosmilknya. “Kalau tidak dibersihkanberbau nanti,” katanya.

Kabid Perikanan Dinas Perika-nan, Pertanian dan Kehutanan(Diskantanhut)Banjarbaru, Ir Kur-jiansyah yang dikonfirmasi menga-takan, konsep bangunan pasar ikansudah mengacu konsep pasar ikanyang dikembangkan oleh Kemen-terian Perikanan dan Kelautan.

Untuk drainase, bebernya, pi-haknya sudah memfasilitasi untuklos pedagang ikan bahkan itu di-lengkapi dengan fasilitas InstalasiPengolahan Air Limbah (IPAL).

Untuk diluar los pedagang ikan,konsepnya memang tidak dileng-kapi drainase. Untuk mengatasilantai basah, solusinya adalahmenempatkan petugas cleaningservis di tempat tersebut.

“Kita sudah usulkan ke Dispe-rindag agar ada petugas cleaningservis yang secara rutin dan terjadwalmembersihkan lantai di pasar setem-pat. Di Pasar-pasar di Jakarta jugabegitu ada petugas cleaning servisyang membersihkan lantai,” ucapdia.

Sedangkan mengenai talangyang bocor, menurut dia, itu masihmenjadi tanggung jawab pelaksanakarena saat ini masih dalam masapemeliharaan.

“Kita akan sampaikan ke pelak-sana untuk memperbaiki talang yangbocor,” katanya. (wid)

BANJARMASIN POST GROUP/HARIWIDODO

BECEK -BECEK -BECEK -BECEK -BECEK - Seorang pedagang di Pasar Ikan menunggu pembeli, Senin (28/1).Pascarenovasi lantai pasar ikan di Pasar Bauntung Banjarbaru becek dan kotorkarena tak dilengkapi drainase.

Sebulan 2 KacaMobil Dipecah

BANJARBARU - Pencurian uang nasabah bank dengan modusmemecahkan kaca mobil masih menghantui warga kotaBanjarbaru pada khususnya. Terlebih peristiwa yang terjadiKamis (23/1) lalu pelakunya masih berkeliaran.

Berdasar data di Polres Banjarbaru ada dua pristiwapemecahan kaca mobil dalam sebulan ini. Pertama, terjadi pada Selasa (22/1). Korbannya adalahAzwar Amin (22) warga Cempaka Banjarbaru Timur. Uang yang diembatnya, sekitar Rp 49 Juta. Uang itu amblasdicuri ketika ditinggal di Toyota Avanza, DA 7208 TW.

Korban pun kaget ketika usai makan di depan rumahmakan di Jalan Panglima Batur, Banjarbaru Utara mendapatikaca mobil dan uangnya lenyap. Kejadian itu sehari setelah kejadan baru dilaporkan kekepolisian. Selang sehari dari peristiwa pemecahan kaca mobil Avanzatersebut, lalu terjadi lagi pada Honda CRV putih bernopol DA7779 PK, Kamis, (23/1) di halaman parkir Ray Surf di Jalan A

Yani kilometer34.

Kejadian se-kitar pukul13.30 wita itumembuat kor-ban, Sukardi(58) kehi-langan Rp 15juta dari da-lam mobilnyayang dipecah.

Kasat Res-krim PolresBanjarbaru,AKP Jatmiko,Senin (28/1),mengatakan,dari dua kasus

pencurian uang itu sama-sama dilakukan dengan caramemecahkan kaca. “Melihat modusnya sama. Yakni korban berangkat daribank, ketika parkir beli sesuatu, kaca mobil pecah,” ujar dia. Dia menduga pelaku membuntuti korban yang diitengaraambil uang di bank. Ketika parkir beli sesuatu lalu di eksekusi.“Profesional memang. Namun kami masih liddik terkait kasusini,” ucap dia. Pun mengenai CCTV masih belum jelas didapati adanyapelaku mengingat CCTV tak mengarah ke mobil. Ia mengimbau agar setelah mengambil uang diharapkan nasabahbank langsung pulang. “Pasang alarm di mobil. Kalau uangnya terlalubanyak bisa minta pengawalan polisi,” ujar Jatmiko.

Seperti diketahui, kejadian terakhir, yang Sukardi (58)kehilangan uang Rp 15 juta Kamis (24/1) siang. Kaca HondaCRV putih milik warga Jalan Karet Murni RT 37 RW 7Kelurahan Loktabat Utara ini pecah dan pelaku mengambiluang kontan di dalamnya. (lis)

Tips Menghindari PencurianPemecahan Kaca Mobil

❊ Segera pulang ke rumah usaimengambil uang di bank

❊ Parkir mobil di tempat yang aman

❊ Kunci rapat pintu, dan pasangalarm mobil

❊ Bila mengambil uang dalamjumlah yang lebih banyak, bisaminta pengawalan dari polisi

Borong KisiSoal UN

BANJARBARU - Rata-rata nilai hasil ujiannasional (UN) siswa siswi di SMA/sederajat di Kalsel tahun lalu ada duasampai tiga pelajaran yang masihmengkhawatirkan. Guna mengukur kelemahan siswa tiapmata pelajaran yang nanti diujikan, siswabakal menjalani tryout atau uji coba.

Untuk di Banjarbaru, direncanakantiga kali uji coba, yakni pada Februari danMaret 2013 Uji coba pertama akan dilakukan pada11 - 13 Februari 2013 yang mana soal ituakan langsung didatangkan dari Provinsi. Untuk ke dua, akan dilakukan pada 4- 6 Maret 2013, soal dari Musyawarah Gu-ru Mata Pelajaran (MGMP). Dan yang te-rakhir akan 25 - 30 Maret 2013 soal darisekolah masing masing.

Kabid Pendidikan Menengah DisdikBanjarbaru, Edi Juwana, mengatakan,berdasarkan rencana Prosedur Operasio-nal Standar (POS) pelaksanaan UN di-perkirakan digelar 15-18 April 2013. Untuk di Banjarbaru, untuk jumlah sis-wa yang diperirakan ikut di UN 2013 SMA/MA berjumlah 1.557 siswa serta 1.126siswa SMK.

“Data itu diperoleh setelah Musya-warah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) be-berapa waktu lalu,” ujar dia. Edi menjelaskan, diharapkan denganadanya uji coba UN untuk siswa itu bisamenggenjot nilai yang dikhawatirkan, danagar pula tidak canggung bila dhadapandengan soal UN nantinya. Sementara itu, Dana, Beatrik, Dwi danAyu Chairunnisa, siswi kelas XII IPA1SMAN 1 Banjarbaru, mengaku sama-sama menambah kursus dan bimbinganbelajar di sekola dan di luar sekolah. “Kalau aku, borong buku kisi soal diGramedia dan kurangi kegiatan ekstrau-rikuler,” ungkap Beatrik. (lis)

BANJARMASIN POST GROUP/DONY SOPHANDI

TERKIKIS -TERKIKIS -TERKIKIS -TERKIKIS -TERKIKIS - Dua buah truk lewat di lahan tambang galian C di Kota Banjarbaru, Senin (28/1). Pertambangan tanah merah ini mengikis kawasan yang dulunya hijaumenjadi tandus di musim kering dan berlumpur di musim penghujan.

2901/M2

Page 3: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Martapura WatchSELASA 29 JANUARI 2013 3Metro Banjar

Selasa (29/1)Selasa (29/1)Selasa (29/1)Selasa (29/1)Selasa (29/1)Sosialisasipembukaankomunitas Asean2015 di Mahligai SultanAdam sekitar pukul 09.00Wita. Dihadiri Wakil BupatiBanjar HA Fauzan Saleh.

Maulid NabiMuhammadSAW di

Sambungmakmur pukul19.30 Wita. Dihadiri WakilBupati Banjar HA FauzanSaleh.

MARTAPURA - Ada pemanda-ngan memprihatinkan di jalanPematangpanjang, KecamatanGambut. Warga melakukan fog-ging atau pengasapan untukmembasmi nyamuk aedes aegyptidewasa. Namun bukan denganperalatan dan bahan kimia se-perti layaknya yang dilakukanDinkes, mereka menggunakanrak telur.

Ada warga yang positifterjangkit demam berdarh den-gue (DBD) yang membuatKarang Taruna Cahaya Ku-pang Gambut itu menggelar fog-ging darurat, Minggu (27/1).

Menggunakan peralatansederhana dengan semangatgotong royong, warga danpengurus karang taruna mela-kukan fogging hanya menggu-nakan rak telur.

Puluhan rak telur yangterkumpul dibakar dan asap-nya disebarkan di kampungkawasan Pematangpanjang.Sederhana dan unik memangapa yang dilakukan wargayang memang warganya adaterkena serangan DBD tersebut.

Minggu (27/1) pagi, foggingrak telur dilakukan dan cukupmendapat dukungan warga.Selain itu beberapa warga lain-

Mesti diingat pulakalau fogging itubukan penentu

serangan DBD bisadiberangus sem-purna. Bisa saja

nyamuk yang adadimatikan. Namunyang masih ber-

bentuk jentik-jentikbelum tentu,”EKEKEKEKEKO SUBIYO SUBIYO SUBIYO SUBIYO SUBIYAKTAKTAKTAKTAKTOOOOO

Kabid P3L Dinkes Banjar

BASMI NYAMUKPAKAI RAK TELUR

Tak Harus Dinkesnya juga membantu pula de-ngan obat nyamuk semprot dise-diakan pengurus karang taruna.

Fahruzzain, Ketua RT 01,mengatakan, warganya me-mang terjangkiti demam berda-rah. Ia tak menampik sebenar-nya ada fogging dari DinkesBanjar. Namun hanya sekitarrumah warga yang menjadikorban demam berdarah.

“Sementara yang menjadikorban sudah mencapai 8 or-ang korbannya. Kami punberinisiatif untuk melakukanfogging rak telur dan penyem-protan menggunakan obat

semprot,” ujar dia.Serangan DBD di Kabupa-

ten Banjar selama Januari inimemang terbilang mengganas.Berdasar data Dinkes Banjar,dari 14 Desember hingga 14 Ja-nuari sudah didapati 25 kasuspenderita dari berbagai daerahtersebar.

Data ini dipandang takjauh beda dibanding periodesebelumnya. Sehingga Dinkestidak menetapkan kejadianluar biasa (KLB) hingga seka-rang. Namun warga diharap-kan tetap waspada kemung-

kinan serangan masih bisamengganas seiring masih tu-runnya hujan turun.

“Sepanjang masih turunhujan ancaman DBD masihmengancam. Kita pun sudahmelakukan pencegahan agarserangan tak meluas,” jelasKabid Pengendalian Penyakitdan Penyehatan Lingkungan(P3L) Dinkes Banjar, Eko Subi-yakto, Senin (28/1).

Untuk di wilayah Pema-tangpanjang, diakuinya barusaja difogging. Bukan hanya dirumah yang positif DBD saja

dilakukan penyemprotan, na-mun juga radius 100 meter.Warga pun diingatkan meng-aktifkan kerja bakti.

“Sudah banyak wilayahyang difogging. Tapi mesti di-ingat pula kalau fogging itu bu-kan penentu serangan DBDbisa diberangus sempurna. Bisasaja nyamuk yang ada dimati-kan. Namun yang masih ber-bentuk jentik-jentik belumtentu,” katanya.

Sejauh ini, lanjut dia, pen-yebaran DBD di Banjar tidaksampai merenggut nyawa. (ris)

SETIAP warga KabupatenBanjar yang terkena seranganDBD tetap dipantau walau-pun dirawat di rumah sakitluar. Biasanya pihak rumah sa-kit luar menginformasikan kalauada warga kita terkena DBD.

Hal itu dilakukan untuk pe-nanganan lebih lanjut. Nanti-nya di kawasan terkena sera-ngan tersebut didata atau dila-kukan survey epidimologisyang meliputi pemeriksaan jen-tik maupun seberapa banyak

anak yang mengalami panas.“Belum tentu warga ter-

kena serangan DBD itu di wi-layah tempat tinggalnya. Bisasaja, serangannya di sekolahyang jauh dari tempat tinggaltinggal,” ujar jelas KabidPengendalian Penyakit danPenyehatan Lingkungan (P3L)Dinkes Banjar, Eko Subiyakto,

Dia mengatakan, penanga-nan DBD tidak bisa dibe-bankan ke Dinkes saja. Harusada peran serta warga dengan

pola hidup sehat. Termasuk me-lakukan 3M, menguras, mem-bersihkan dan mengubur ba-rang-barang yang bisa menjadisarang nyamuk.

“Tidak hanya itu juga adasatu M lagi, yakni memantau.Apa yang dilakukan warga ber-gotong royong seperti di Gam-but sangat bagus dan mem-bantu,” tambah Taufik, stafPengendalian Penyakit danPenyehatan Lingkungan Din-kes Banjar. (ris)

“Dishub Cuma Dapat Rp 1,5 Juta

MARTAPURA - Stadion De-mang Lehman yang dijadikanhome base Barito Putera dalamgelaran Indonesian Super Lea-gue (ISL) membuat tingkat per-ekonomian warga Desa Indra-sari meningkat.

Dalam dua kali gelaran, be-berapa warga sekitar banyakmenyulap lahan yang dipun-yainya sebagai tempat parkirdadakan. Pundi-pundi rupiahpun mengalir ke kantong warga.

Namun sayangnya, hal itutidak dibarengi dengan maksi-malnya penarikan pajak olehPemkab Banjar. Disinyalir, ti-dak semua usaha parkir yang adasetor pajak sebesar 20 persen.

“Alhamdulillah, ramai mas.Kemarin, kebun saya bersihkan

dan sudah bisa dipakai tempatparkir,” ujar Ahmadi, seorangpengelola parkir yang buka didekat Stadion Demang Leh-man Martapura, Senin (28/1).

Meski baru digelar dua kali,namun ia sudah bisa merasa-kan untung dari uang parkirmotor dan kendaraan roda em-pat yang didapat. Untuk roda dua, dia menarikbiaya parkir Rp 5 ribu. Sedang-kan untuk roda empat bayar-nya tentu lebih dari itu.

“Pada pertandingan perta-ma lalu, saya dapat uang Rp 4juta. Itu buka sejak siangsampai usai pertandingan,”ucapnya.

Disinggung mengenai besa-ran pajak yang harus dibayar

karena membuka usaha ini,Akhmadi mengaku sudahmenyetorkannya. “Sudah sayaberikan ke Dishub. Ada pe-gawainya yang mendata dandatang ke sini,” ungkap dia.

Akhmadi mungkin satupengelola usaha parkir yangterhitung taat membayar pajak.Namun tak semuanya pengelolalahan parkir melakukan apayang dilakukan Akhmadi.

“Bayar pajak, ngapain? Inikan lahan rumah saya sendiri.Lagipula tak ada petugas Dis-hub yang mendata,” ucap Ijai,pengelola parkir lainnya.

Dari pantauan Metro Banjar,lahan parkir yang dibuka wargaterlihat mulai jarak 500 meterdari Stadion Demang Lehman

Martapura. Hampir tiap per-tandingan, selalu ada beberapapekerja parkir yang mengarah-kan sambil meniup pluit untukmengarahkan setiap pengen-dara yang lewat.

Kepala Dinas PerhubunganKomunikasi dan Informatika(Dishubkominfo) Banjar, HMFarid Soufian, mengatakan,banyaknya lahan parkir yangdibuka oleh warga sekitar masihbanyak yang belum masuk da-lam data Dishubkominfo. Ar-tinya, masih ada potensi pen-dapatan dari sektor pajak par-kir yang bocor.

“Data sementara yang adasekitar 45 saja. Padahal, ke-mungkinan usaha parkir lebihdari itu. Saya sudah turunkanpetugas untuk mengecek danmendata lebih teliti,” ucapnya.

Ia mengaku belum maksi-malnya pajak dari sektor parkirdi kawasan stadion itu terlihatdari pendapatan pada pertan-dingan ISL pertama.

“Saat itu kami cuma dapatmenarik pajak Rp 1,5 juta. Pa-dahal, pajak yang dibayar ada-lah 20 persen dari pendapatanpengelola. Itu sudah sesuaidengan perda yang ada,” katadia.

Melihat potensi banyaknyalahan parkir dadakan yang di-buka itu, Farid memprediksi ke-mungkinan pajak yang bisa di-dapat mencapai jutaan rupiah. “Saya menargetkan, dalamsatu pertandingan bisa dapatRp 5 juta. Itu minimal. Kalaudikalikan jumlah pertandinganBarito Putera, tentu hasilnyalumayan kan?” ucap dia. (nic)

BANJARMASIN POST GROUP/RENDY NICKO

DADAKAN - DADAKAN - DADAKAN - DADAKAN - DADAKAN - Sebuah lahan parkir dadakan yang dikelola warga di dekat Stadion Demang Lehman,Martapura. Pertandingan Barito Putera yang digelar di stadion itu ikut mendongkrak pendapatanwarga sekitar.

Pedagang SubuhMinta Jaminan

MARTAPURA - Sepekan sebelum pemindahan Pedagang PasarSubuh ke Pusat Perbelanjaan Sekumpul (PPS), tepatnya 3Februari 2013, PD Pasar Bauntung Batuah (PBB) dan perwakilanketua kelompok pedagang melakukan pertemuan, Senin (28/1).

Rapat yang dihadiri oleh perwakilan 13 kelompok pedagangpasar subuh dan Kabid Operasional PD PBB, HM Mustofa itudilaksanakan di Sekretariat PPS, sekitar pukul 10.00 Wita.

Dalam rapat tersebut para pedagang membicarakan ma-salah teknis terkait penempatan lokasi lapak mereka dan ke-

pastian pemindahan padaMinggu (3/2).

“Tadi memang ada ra-pat bersama dengan pihak PDPasar, berdasarkan rapat yangdibicarakan tadi, mereka me-minta pada Minggu (3/2) kamisudah menempati lapak ter-sebut,” ujar seorang ketuakelompok pedagang, Adit.

Dijelaskannya, sesuaikesepakatan yang ditawarkan,para pedagang dibebaskanmembayar sewa lapak selamasatu tahun.

“Namun setelah rapatselesai, kami lakukan rapat lagi bersama ketua kelompokpedagang pasar subuh, kami masih pertanyakan kembalibagaimana kepastian kami setelah berjalan satu tahun nantiberdagang, supaya tidak diombang-ambingkan, siapa tahusetelah itu kami tidak bisa berjualan di sana lagi,” ujar dia.

Sesuai hasil rapat antar ketua kelompok pedagang, di-ungkapkan Adit mereka tetap akan meminta jaminan daripihak PD pasar agar mereka bisa tetap berjualan di PPS.

“Kami bersedia pindah ke PPS, namun kami akan mintajaminan mengenai tempat kami berjualan nanti, apakah hanyasatu tahun itu saja atau bisa berjualan lagi untuk waktu selan-jutnya,” katanya.

Diungkapkan Adit jika tidak ada kejelasan mengenai kepu-tusan tersebut, pedagang akan tetap bertahan di pasar subuhsemula.

“Kalau belum ada jaminan, kami tetap bertahan berjualandi sana, sementara kami sebenarnya sudah siapkan meja kayuuntuk menempati los di blok A PPS, yang disediakan ada 200lapak sementara pedagang ada 800,” katanya.

Sementara itu, HM Mustofa, mengungkapkan, sesuaikesepakatan rapat perencanaan relokasi memang akandilaksanakan pada 3 Februari 2013.

“Pedagang sudah siap relokasi dengan catatan tahun per-tama pedagang akan digratiskan pembayaran sewanya, ke-mudian pada tahun ke dua ada kesepakatan bayar sewa Rp100 ribu per bulan,” ujar dia.

Diungkapkan Mustofa sesuai data yang dikumpulkan olehpihak PD Pasar BB, ada 280 petak yang dikuasai oleh PT SinarHarapan Jaya (SHJ) yang melakukan pembangunan lokasiPPS.

“Sementara dara yang kami dapatkan ada 594 pedagang,menurut kami tempatnya cukup melalui tempat yang dikuasaioleh PT SHJ itu,” jelasnya.

Mengenai pedagang yang meminta jaminan untuk bisatetap berjualan hingga tahun ke dua, Mustafa menjelaskanhal itu akan disampaikan ke rapat internal PD PBB. (gep)

“Tahun pertamapedagang akan

digratiskan pem-bayaran sewanya,

kemudian padatahun ke dua ada

kesepakatan bayarsewa Rp 100 ribu

per bulan”HM MUSHM MUSHM MUSHM MUSHM MUSTTTTTAFAFAFAFAFAAAAA

Kabid Operasional PD PBB

BANJARMASIN POST GROUP/GEORGE EDWARD PAH

LALALALALATIHAN -TIHAN -TIHAN -TIHAN -TIHAN - Anggota Satuan Sabhara Polres Banjar bersiap di atas trail, Senin (28/1). Anggota Satuan Sabhara ini menggelar latihan pengurai massa (Raimas) di halamanPusat Perbelanjaan Sekumpul.

2901/M3

Page 4: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Viva BaritoSELASA 29 JANUARI 20134 Metro Banjar

JadwJadwJadwJadwJadwal Laga Kal Laga Kal Laga Kal Laga Kal Laga Kamis (3amis (3amis (3amis (3amis (31/1)1/1)1/1)1/1)1/1)Persiwa vs Persela

Persidafon vs PersitaPersiram vs Persib

Persipura vs Persepam MU

Klasemen Sementara1. Mitra Kukar 4 4 0 0 10-5 122. Gresik United 4 3 0 1 5-3 93. Persisam 4 2 2 0 8-5 84. Barito Putera 4 2 1 1 5-4 75. Arema 4 2 0 2 8-4 66. Persiba 4 1 2 1 3-3 57. Persib 2 1 1 0 5-3 48. Persita 2 1 1 0 3-2 49. Persija 3 1 1 1 3-3 410.Sriwijaya FC 4 1 1 2 8-11 411.Persela 1 1 0 0 4-0 312.Persipura 2 0 2 0 2-2 213.Pelita BR 4 0 2 2 4-5 214.PSPS Pekanbaru 3 0 1 2 1-3 115.Persiwa 2 0 0 1 3-6 016.Persidafon 2 0 0 2 3-7 017.Persiram 2 0 0 2 0-4 018.Persepam MU 1 0 0 1 0-4 0

TTTTTop Skop Skop Skop Skop Skorerorerorerorerorer4 Gol Cristian Gonzales (Arema)

Lancine Kone (Persisam)Ferdinand Sinaga (Persisam)

3 Gol Djibril Coulibaly (Barito)Esteban J Herrera (Mitra Kukar)Aldo Baretto (Gresik United)Jajang Mulyana (Mitra Kukar)Zulham Zamrun (Mitra Kukar)

Bagi Anda pencinta Barito Pu-Bagi Anda pencinta Barito Pu-Bagi Anda pencinta Barito Pu-Bagi Anda pencinta Barito Pu-Bagi Anda pencinta Barito Pu-tera,kirimkan saran untuk kema-tera,kirimkan saran untuk kema-tera,kirimkan saran untuk kema-tera,kirimkan saran untuk kema-tera,kirimkan saran untuk kema-juan tim kesayangan kita melaluijuan tim kesayangan kita melaluijuan tim kesayangan kita melaluijuan tim kesayangan kita melaluijuan tim kesayangan kita melaluiSMS kSMS kSMS kSMS kSMS ke 08565e 08565e 08565e 08565e 08565128128128128128797979797944. SMS yang44. SMS yang44. SMS yang44. SMS yang44. SMS yangbelum termuat, ditampilkan padabelum termuat, ditampilkan padabelum termuat, ditampilkan padabelum termuat, ditampilkan padabelum termuat, ditampilkan pada

edisi berikutnya.edisi berikutnya.edisi berikutnya.edisi berikutnya.edisi berikutnya.

Gulung HabisMANTMANTMANTMANTMANTAAAAPAAAAPAAAAPAAAAPAAAAP...BARITO..! Jaga trus kekompa-kan, lanjutkan prestasimu. Gulung ha6islawan2mu setelah GRESEK, bikin yg lainxjuga terseok-seok. BRAVO BARITO.

085249995303085249995303085249995303085249995303085249995303

Pecah BujangAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAKHIRNYAAAAA Yongki bsa mencetak gol buatbarito putra, sudh beberapa kali pertandin-gan Yongki sangatlah mandul, baru ini bsacetak gol, akhirnya kemandulan Yongki bsapecah bujang waktu bertanding melawanGersik. Gkgkgkgkgk..By Sendi fands clubBarito Putra

089692708772089692708772089692708772089692708772089692708772

Terus Tambah GolBRAVOBRAVOBRAVOBRAVOBRAVO for yöngki ,terus tambah gol golmu. buktikan kamu mampu.thanks atas golmu ke gawang gresik united.

080808080811111353535353511111333337979797979787878787877777

Tidak FairPPPPPANITIAANITIAANITIAANITIAANITIA PELAKSANA PERTANDINGAN BARITOPUTERA VS GRESIK UNETED TDK FAIR.Stadion indrasari kayanya blm mampumenunjukan kapasitas panonton. sy kecewaberat, sebab sy punya teket tdk bisa msksampai bbk pertama dilngsukan dan berachir.km tdk bisa berbuatapa2. by anak2 dasput.

082154609666082154609666082154609666082154609666082154609666

Siarkan BaritoTOLONGTOLONGTOLONGTOLONGTOLONG kpd antv untuk menyiarkan pertandin-gan barito di kandang maupun tandang.

082153600939082153600939082153600939082153600939082153600939

Paling MinimKLOKLOKLOKLOKLO mliat fasilitas yg d miliki, mk baritoputera mungkin satu2nya tim ISL yg punyafasilitas yg paling minim, khususny stadionyg jauh lokasinya n kapasitas minm!

080808080812501250125012501250733085733085733085733085733085

Sangat KecewaSASASASASAYYYYYAAAAA kecewa tak dapat tiket dan tidakdisiarkan di layar kaca

089661984844089661984844089661984844089661984844089661984844

Kasihan GresikHAHAHAHAHAHAHAHAHAHAHAHAHAHAHA ksian deh gresik... Dtang sia” gaabwa poing. Mka na liat dlu sp musuh mu,,,barito putra,,, hebat

087816460455087816460455087816460455087816460455087816460455

Perbanyak Tiket 15 RibuUNTUKUNTUKUNTUKUNTUKUNTUK panitia pertandingan, tolong pangharga tiket yang Rp 15.000 an diperbanyak,supaya masyarakat bisa menonton dengantertib daripada loncat pagar. by “udin dollarbanjarbaru bravo barito.

085348279940085348279940085348279940085348279940085348279940

Kada SupankahSASASASASAYYYYYAAAAA pecinta barito mohon dengan sangatmengharap kepada Bpk Gubernur, Wali-kota.d an Bapak2 anggota dewan ygterhormat..tolong pang di baiki stadiun 17mai..soal nya stadiun kebanggaan masar-akat banjar ini jauh kalah bagusnya drstadiun yg ada di kaltim kd supankahbabuhan pian..dikemanakan duit daerahkita yg banyak dr hasil tambang tu...

080808080811111349623496234962349623496270707070707575757575

Tak Bisa Lagi“HALOHALOHALOHALOHALO BARITO” uln penuntun setia mu, kinikd bs lg nonton olehnya jauh. Satu kosonguntk BARITO. Jali D tamban.

085305085305085305085305085305111111111102020202027979797979

Dalas Mati‘NDYBNDYBNDYBNDYBNDYB’ hooligan suporter barito,hitam ditribun utara dalas mati membela barito...-Bravo Barito Putra

082352022259082352022259082352022259082352022259082352022259

KENDATI sukses meraup poinpenuh saat melakoni dua lagakandang --lawan Arema Indonesiadan Persegres United-- bukan berartiskuad Barito Putera berpuas diri.Mereka pun tetap tak bisa beristi-rahat tenang.

Pelatih Barito, Salahudinmengaku terus memutar otak untukmenyiapkan ramuan khusus kepadaskuad. Pasalnya, perjuangan tim kedepan semakin berat.

Pada 10 Februari nanti, Baritoakan melawat ke kandang PersitaTangerang. Meski sama-sama timjebolan Divisi Utama dan pernahdikalahkan, Salahudin tidakmenganggap remeh tim Persita.

Selanjutnya, Laskar Antasarimenghadapi musuh lebih berat lagiyakni bermain di kandang MaungBandung, Persib, pada 13 Februari.“Makanya, kita tak boleh terlenaatas kemenangan pada lagasebelumnya,” kata Salahudin, Senin(28/1).

“Barito butuh banyak kemena-ngan untuk mengamankan posisiBarito di ISL 2012-2013 ini,”katanya.

Pelatih Barito kelahiran Palem-bang 30 Januari 1970 tersebutmengatakan, kemenangan Baritoatas Arema dan Gresik United inimerupakan awal, bukan akhir.Karena, masih banyak pertandinganlagi.

Tunggu Baritodi Gresik

Kelemahan BaritoKelemahan BaritoKelemahan BaritoKelemahan BaritoKelemahan Barito◗ Finishing masih lemah◗ Disiplin penjagaan kurang◗ Fisik pemain mengendor

Juki Disebut Pemain Masa Depan

Menurut dia, berdasarkan hasilevaluasi ketika Barito menang 1-0atas Persegres United, masih banyakkelemahan yang ada pada timnya.Terutama sekali pada finishing,disiplin penjagaan, fisik pemain.

“Selain pembenahan padakelemahan di atas, kita juga akanmeningkatkan mental pemain.Barito bermain di luar, sehinggamendapat tekanan yang makinberat.” kata Salahudin.

Diakui pelatih berkepala plontosini, pada laga melawan GresikUnited, finising di depan gawanglawan sangat kurang. Sedangkanpertahanan Barito tidak masalah,karena tak ada kebobolan. “Tetapihal itu bukan berarti tidak kitatingkatkan,” katanya.

Salahudin mengatakan, Persitadan Persib Bandung serta semua timISL, sama-sama memiliki keisti-mewaan. Mereka tidak bisa dipre-diksi dengan hitung-hitunganseperti matematika.

Oleh karena itu, agar bisa

memperoleh poin di setiappertandingan, kuncinya Baritoharus siap, baik mental maupunfisik pemain. “Kalau tidak siap,semua tim bisa mengalahkanBarito,” katanya.

Salahudin berpesan, untukpemain yang belum dipasang,mereka juga harus siap. Ini, agarketika dipasang nanti bisa menun-jukkan permainan yang lebih bagusdari pemain yang diganti.

Menurut dia, dalam sebuah timsepak bola saat bertanding hanyadibutuhkan 11 pemain. Kalau 11pemain masih terbaik, kenapa tidakdipertahankan. Makanya, yang lainharus menunggu kesempatan danharus meningkatkan kemam-puannya lagi.

Salahudin kemudian membe-rikan contoh. Katanya, kalau adateman yang sakit dan cedera, makapenggantinya harus siap. “Jadijangan pernah ada yang putus asa,”kata dia.

Dia mengaku bersyukur, karenasemua pemain punya rasa keber-samaan, kekompakan dan keke-luargaan. “Ini, memang yangmenjadi kunci keberhasil Baritosekarang ini,” tukas dia. (buy)

“Kita tak boleh ter-lena atas keme-nangan pada lagasebelumnya”SALAHUDINSALAHUDINSALAHUDINSALAHUDINSALAHUDINPelatih Barito

DAVID Faristian gagal me-menuhi ambisinya mengantarkanPersegres Gresik United mencuri poindi Stadion Demang Lehman,Martapura, Minggu (27/1).

Namun, ambisi kembalibermain di hadapan suporterBarito Putera akhirnyaterwujud, meskipundatang sebagai lawanpada lanjutanIndonesia SuperLeague (ISL) 2012/2013.

Baginya, laga Baritokontra Persegres sebuah pengalaman luarbiasa. Meskipun, tim berjuluk Laskar JokoSamudro yang dibelanya harus takluk 1-0.

Sebagai pemain yang pernah menimbailmu di Laskar Antasari, David pun sempatmengucapkan selamat atas kemenangan timlawannya tersebut.

“Pertandingan yang menarik. Selamat untukBarito Putera, kami hanya kurang beruntung. Seeyou next time,” ujarnya melalui akun Twitter miliknya,@David_Faristian, Senin (28/1).

Pemain yang bersama Barito pada musim 2010/2011 itu pun berharap bisa berjumpa mantan timnya itudi kandang Persegres, Stadion Petrokimia, Gresik.

Sementara, Septa Riyanto memuji David. Septa yangpada laga kemarin hanya duduk di bangku cadanganmenyaksikan rekan setimnya saat 2010/2011 tersebut.“Kamu luar biasa anak muda,” ujar Septa melalui akunTwitter miliknya, @Septa_Ryanto, Senin (28/1).

Dia juga sempat mendoakan sahabatnya itu sebelumbertolak kembali ke Gresik. “Semoga sampai tujuan denganselamat,” tulis Septa. (ire)

RIZKI Mirzamah memanghanya diturunkan pada lagalanjutan Indonesia Super League(ISL) 2012/2013 antara BaritoPutera melawan Persegres GresikUnited, Minggu (27/1).

Namun, penampilan pemainyang akrab disapa Juki di StadionDemang Lehman, Martapuratersebut, dipuji para seniornya diPersegres.

Beberapa pemain dari mantantim Juki tersebut melontarkanpujian melalui akun Twitter,@JukiMirzamah. “Pemain masa depan,semoga sukses selalu mas Juki,” tulisLan Bastian, Senin (28/1).

Lan Bastian adalah salah satupemain andalan Persegres. Padalaga kemarin, kedua pemaintersebut saling berhadapan untuk

kejayaan timnya masing-masing.Membalas pujian tersebut, Juki

mendoakan seniornya tersebut jugamelalui akun Twitter miliknya tadi.“Amin, sama-sama sukses masidola. Sampai ketemu di Gresik ya,”ujar pemain berusia 21 tahun ini.

Tidak hanya Lan Bastian yangmelontarkan pujian tersebut.Pemain Persegres lainnya, KacungKhoirul Munif juga melakukan halyang sama pada juniornya saatmasih satu klub tersebut.

Akan tetapi, selain melontar-kan pujian, Kacung juga mem-berikan tantangan pada Juki dilaga berikutnya. “Juk, see you nexttime (jumpa lagi di waktu berikut-nya, Red),” tulis Kacung melaluiakun@Kacungmunif_27.

Juki sendiri memang sempatdua musim bersama PersegresGresik. Bahkan, pada pertengahanSeptember 2012, Juki berstatussebagai salah satu pemain Perse-gres yang dipersiapkan menga-rungi Indonesia Super League (ISL)2012-2013, yang kick off pada Sabtu,5 Januari 2013.

Tetapi sepekan kemudian,

beredar kabar mengejutkan. Diabersama Rudianto dan mantankiper Barito, David Ariyanto,dicoret dari daftar skuat JokoSamudro.

Ketiga pemain itu sudah tidaktampak lagi dalam sesi latihanPersegres yang digelar di stadionPetrokimia Gresik, Senin sore, 24September 2012).

Di Barito, Juki kerap mendapatkesempatan main, meskipunberstatus pemain muda. PadaCelebes Cup II di Bandung, JawaBarat dan juga Inter Island Cup diSamarinda, Kalimantan Timur,akhir tahun lalu, dia menjadipilihan pertama pelatih Salahudinuntuk mengisi sisi kanan perta-hanan.

Dan gocekan, terobosan sertaumpan silangnya cukup mem-bahayakan lini pertahanan AremaCronous (nama baru AremaIndonesia), saat Juki masukmenggantikan Sackie Doe dipertengahan babak kedua, dalampertandingan yang dimenangituan rumah Barito 1-0, Minggu(20/1) lalu. (ire)

M Rizki MirzamahM Rizki MirzamahM Rizki MirzamahM Rizki MirzamahM Rizki MirzamahTTL : 31 Juli 1991Tinggi : 174 sentimeterBerat : 63 kilogramPosisi : Bek kananNo punggung : 11

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

David Faristian

Persib CuekiSanksi PSSI

MANAJEMEN PersibBandung mencueki sanksiyang dijatuhkan PSSI pim-

pinan Djohar Arifin Husinkepada dua pemainnya, I MadeWirawan dan M Ridwan. Ma-ung Bandung yang bakal men-jamu Barito Putera pada 13Februari, kini tetap fokus men-jalani tur Papua.

“Kami berada di bawahnaungan PSSI versi KLB Ancol,bukan PSSI Djohar. Jadi saya

imbau dan harapkan tim,khususnya dua pemain, I

Made Wirawan dan MRidwan, untuk

tidak menghi-raukan huku-

man dari PSSI,” ujar manajerPersib, Umuh Muchtar.

Sebelumnya, PSSI pimpinan Djohar menjatuhkanhukuman kepada 22 pemain Liga Super Indonesia (ISL),karena tidak memenuhi panggilan Training Camp Timnas.

Ke-22 pemain itu mendapat hukuman larangan berakti-vitas di sepak bola Indonesia selama enam bulan, ditambahdenda sebesar Rp 100 juta.

Umuh meminta Made Wirawan dan M Ridwan untuk tetapfokus menghadapi laga lanjutan ISL melawan Persiram RajaAmpat, Kamis (31/1), dan Persidafon Dafonsoro, Senin (4/2).

Umuh juga menginstruksikan pelatih Djadjang Nurdja-man untuk tetap memainkan kedua pemain tersebut saatmenjalani tur Papua.

“Saya katakan kepada pelatih agar tetap menjalanipersiapan dengan normal dan tidak perlu khawatir oleh sikapmaupun keputusan PSSI,” tegas Umuh.

Manajer Persib itu menilai keputusan PSSI yangmenjatuhkan sanksi kepada 22 pemain ISL adalah salahsasaran. Sanksi tersebut menurut dia hanya akan memper-keruh hubungan dua kubu PSSI yang bertikai.

“Mereka menjatuhkan hukuman tanpa meminta penjela-san terlebih dahulu. Padahal kami inginnya tercipta duluperdamaian. Sanksi ini justru malah akan memperkeruhsemuanya,” papar Umuh. (vvn/tnc)

M RidwanM RidwanM RidwanM RidwanM Ridwan

NET

Page 5: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Soccer LandBanjar

SELASA 29 JANUARI 2013 5Metro Banjar

Pilih TCdi Surabaya

KEGAGALAN Kotabaru menjadi juara Grup D padaKejuaraan Provinsi (Kejurprov) Sepak Bola yang dilaksanakandi Tanahlaut, Desember 2012 lalu, memotivasi tim asal KotaTodak Saijaan tersebut.

Kotabaru yang menargetkan menjadi finalis pada PorprovIX Banjar 2013 akan melakukan persiapan di luar Kotabaru.“Target Kotabaru menjadi finalis seperti Porprov VIII Kotabaru2010,” kata Ketua PSSI Kotabaru, Hidayat Abdat.

Oemar Bakrie, sapaan Hidayat Abdat mengatakan,Kotabaru sejak awal Januari 2013 telah menyiapkan tim diStadion Bamega, Kotabaru di bawah koordinator pelatih, HardiYusran.

Sebanyak 30 pemain telah terjaring pada persiapanKotabaru menghadapi even olahraga Kalsel empat tahunantersebut. Mereka nantinya akan disusutkan menjadi 22 pemainkemudian mereka diberangkatkan ke Surabaya, Jawa Timuruntuk melakukan pemusatan latihan, mulai Maret 2013.

Memilih Jawa Timur sebagai tempat pemusatan latihan,ujar Hidayat, karena di sana banyak even yang bisamenggembleng pemainnya.

Nantinya, di sana juga banyak lawan uji coba. Mengingat,di Surabaya, jumlah klub amatir yang bisa diajak beruji cobasangat banyak.

Kotabaru sendiri pada Kejurprov Sepak Bola 2012 itu,hanya meraih poin empat hasil dari seri 1-1 melawan timTanahlaut dan menang 3-1 atas Tanahbumbu. Padahal, padaPorprov VIII, Kotabaru merupakan peraih emas. (buy)

SIANG ini, Martapura FCmemulai perjuangannya di pu-taran kedua Divisi II Badan LigaAmatir Indonesia (BLAI) dilapangan Kopassus, Cijantung,Jakarta.

Lawan perdana tim berjulukLaskar Sulthan Adam adalah

Persinab Nabire, Papua yangditunjuk menjadi tuan ru-

mah Grup K, meski pelak-sanaan laga tetap di

Jakarta.Skuad asuhan Ju-

naidi, Abunawasdan Taufik pun

bertekad meraihpoin penuh di

laga perdana-nya tersebut.

Namun, te-kad itu se-

dikit tergo-yahkan dengan

TAJI BOMBER ANYAR

raihan Persinab di laga perdana-nya di putaran kedua tersebut.

Pada laga yang digelar, Senin(28/1), Persinab menang telak atasPS Markuban Jambi 6-1. Hal itumenandakan ketangguhan tim asalPapua tersebut.

Meski begitu, Muhammad El-yani dan kawan-kawan tidak gentardengan raihan tersebut. Apalagi,tim pelatih Martapura FC sudahmelihat permainan Persinab.

“Tim kita sudah sangat siapuntuk menghadapi laga besok(hari ini, Red). Kita sudah siapkanstrategi menghadapi Persinab,”ujar Pelatih Kepala Martapura FC,Junaidi, Senin (28/1).

Meski menang besar, menurutJunaidi, timnya berpeluang besarmengalahkan tim asuhan BennyErari tersebut. “Kalau dari segipermainan, kita yakin lebih unggul.Mereka menang karena lawannyajuga kelihatannya tidak benar-benar siap. Makanya peluang kitauntuk menang ada pada lagabesok (hari ini, Red),” jelas Juniadi.

Sementara, Aidil Bogel yangbakal diplot sebagai striker juga takkalah siap. Baginya, keberhasilanMarkuban Jambi menjebol gawangPersinab, menandakan adanyacelah di lini belakangnya.

Celah itu, menurut mantanbomber Persemas FC tersebut, akancoba dibukanya. Selain itu, denganmencetak gol, dia ingin mem-buktikan kalau Martapura FC tidaksalah merekrutnya.

Di kubu Persinab, kemenanganbesar melawan Markuban menjadimodal positif untuk menghadapiMartapura FC. Apalagi, persiapanyang sudah lumayan panjang,membuat Persinab makin optimis-tis kembali meraih poin penuh.

Diakui pemain Persinab, Alex,kekuatan Martapura FC belum bisadirabanya. Untuk itulah, meskiyakin bisa memetik hasil positif lagi,timnya akan tetap waspada.

“Kita belum tahu kekuatan danbagaimana permainan MartapuraFC. Namun, pastinya kami inginkembali menang besar seperti padahari ini (kemarin, Red),” katanya.

Hal yang sama juga diung-kapkan pelatih Persinab, BennyErari. Baginya, kemenangan atasPS Markuban membuat mentalanak asuhnya membumbungmenghadapi Martapura FC. “Meskikita buta kekuatan Martapura FC,tapi, dengan kemenangan ke-marin, anak-anak makin percayadiri,” ujarnya. (ran)

“Kita memang butakekuatan Martapura

FC, tapi, dengankemenangan

kemarin, anak-anakmakin percaya diri”

BENNY ERARIBENNY ERARIBENNY ERARIBENNY ERARIBENNY ERARIPelatih Persinab

Martapura FC (4-4-2) : Ali (k), Fery, Erwin, Wahyuni,Rafsanzani (b), Rosyid, Iman, Marshel, Nizar (t),Bogel, Aris (d)Pelatih : Junaidi

Persinab Nabire (4-3-3) : Romika (k), Frengky, Alex,Juan, John (b), Jefri, Lewis, Oni (t), Kuri, Agus,Leo (d)Pelatih: Benny Erari

Perkiraan Pemain

Klasemen Grup KPersinab 1 1 0 0 6-1 3Tunas Jogja 1 1 0 0 3-2 3Martapura FC 0 0 0 0 0-0 0Maung Bandung 1 0 0 1 2-3 0PS Markuban 1 0 0 1 1-6 0

vsPersinab Nabire Martapura FC

Persinab 6 -1 PS MarkubanTunas Jogja 3 -2 Maung Bandung FC

Hasil Laga Grup K, Senin (28/1)

Jadwal Laga Grup K, Selasa (29/1)Persinab vs Martapura FCPS Markuban vs Tunas Jogja

Tiga Kali Main Siang

Rekor KemenanganTerbesar

■ Turnamen Danyonif 623 CupKESEBELASAN Garuda Putra A dari Desa Tanjung

Darat agaknya terlalu perkasa untuk dilawan Tuan Muda,Tim asal Kecamatan Astambul.

Ratusan penonton yang menyesaki lapangan Yonif623/BWU, Sungai Ulin, Banjarbaru menjadi saksi pestagol yang dilesakkan para pemain Garuda Putra A.

Tidak tanggung-tanggung, dalam lanjutanTurnamen Danyonif 623 Cup 2012-2013, Senin (28/1), Garuda Putra A melumat lawannya tujuh goltanpa balas.

Sarwani, pemain bernomor punggung 18,mengawali pesta gol Garuda Putra A padamenit 10. Memanfaatkan crossing Dahlan,Sarwani menyundulnya hingga menjadigol.

Pesta gol dilanjutkan pada menit20. Lagi-lagi dari sayap kanan, Dahlanmelepaskan crossing yang disambut dengansundulan Syahrani. Skor pun berubah 2-0.

Kendati unggul dua gol, Garuda Putra tidak mengendurkanserangan. Kali ini, Dahlan yang menjadi bintang lapangan yangmengeksekusi bola. Dua gol dilesakannya pada menit 30 dan 35.

Babak kedua, pesta gol Garuda Putra kembali berlanjut.Adalah Wahyu yang menggantikan Dahlan memanfaatkanpassing datar Syahrani melesakan bola ke tiang jauh gawangTuan Muda, Astambul.

Darman di menit 55 melengkapi keunggulan GarudaMuda. Bola passing Kani pun dimanfaatkannya dengan baiksehingga Garuda Muda unggul enam gol.

Setengah lusin melesakkan gol, ternyata tidak membuatGaruda Muda puas. Syahrani melengkapi pesta gol GarudaPutra A menjadi tujuh gol tanpa balas. Hal ini juga menjadirekor kemenangan terbesar di ajang ini.

Pelatih Garuda Putra A, M Salman mengaku puas denganpermainan anak-anak asuhnya. Kemenangan tersebut menjadimodal mereka untuk menghadapi babak penyisihan kedua.“Anak-anak cukup bagus dalam kerja sama tim. Mereka jugatidak mengendurkan tekanan walaupun sudah ung-gul,”terangnya.

Sementara, di pertandingan pertama, bermain RBM FCloktabat melawan kesebelasan HW Karang Intan. Dalampertandingan tersebut berakhir dengan skor 1-2 untukkemenangan HW Karang Intan. (wid)

Mundur JelangKick-off

SEHARI sebelum pelaksanaan kick-off DivisiII Badan Liga Amatir Indonesia (BLAI), 28Januari 2013, dua tim kembali mengundurkandiri. Padahal, dalam managers meeting sepekanlalu, enam tim sudah mengundurkan diri.

Kepastian mudurnya dua tim itu diketahuipada pertemuan teknik yang digelar di kantorBLAI, Senayan, Jakarta, Minggu (27/1) malam.Dengan begitu, hanya 10 tim yang berlaga diputaran kedua.

Dua tim yang mengundurkan diri tersebut,masing-masing berasal dari grup yang berbedayakni J dan K. Untuk Grup J, tim yangmengundurkan diri adalah Persitoli TolikaraPapua. Jadi, di grup tersebut ada Villa 2000,Persepak Payakumbuh, PS PLN Kota Jambi, PSJakarta Selatan, dan Persekap Kapuas.

Sementara, untuk grup K, tim yangmengundurkan diri adalahPersesa Sampang. Jadidi grup tersebuttinggal PersinabNabire, PSMarkuban Jambi,Tunas Jogja, MaungBandung FC danMartapura FC.

“Persesa Sampangresmi mengundurkandiri, dan suratnya sudahkita terima. Sehinggauntuk grup K, hanyatersisa lima tim,” ujarSuhartana, pengawaspertandingan.

Terkaitmundurnya satutim di grup K danJ, Pelatih KepalaMartapura FC, Junaidimengaku tidak terlaluberpengaruh. “Meskiada yang mundur,namun, peluangsemua tim sama saja,”ujarnya. (ran)

JADWAL lengkap pertandinganputaran dua Divisi II Badan LigaAmatir Indonesia (BLAI) sudahdirilis pada saat technical meeting (TM)yang dilaksanakan Minggu (27/1)malam.

Untuk penyisihan grup K, Mar-tapura FC bakal melakoni tiga lagasiang alias dimulai pukul 13.30 WIByakni Selasa (28/1) melawan PersinabNabire, Sabtu (2/2) kontra TunasJogja dan Minggu (3/1) menghadapiPS Markuban Jambi.

Hanya laga Kamis (31/1) ketikamelawan Maung Bandung FC, pe-rtandingan digelar sore, sekitarpukul 15.45 WIB. “Dari empat pert-andingan, kita tiga kali main di

partai pertama (siang),” ujarPelatih Kepala Martapura FC,Junaidi.

Sebenarnya, main siang itu bu-kan masalah bagi timnya. Mengi-ngat, timnya beberapa waktu lalusudah mempersiapkan diri denganmenggelar latihan lebih awal.“Anak-anak sudah kita persiapkanuntuk menghadapi laga siang hari,tentunya ini bukanlah menjadikendala,” jelasnya. (ran)

“Tim kita sudahsangat menghadapilaga besok (hari ini,

Red). Kita sudahsiapkan strategi

melawan Persinab”

JUNAIDIJUNAIDIJUNAIDIJUNAIDIJUNAIDIPelatih Martapura FC

❏ Selasa (29/1)Persinab Nabire vs Martapura FC (13.30 WIB)❏ Kamis (31/1)Martapura FC vs Maung Bandung (15.45 WIB)❏ Sabtu (2/2)Tunas Jogja vs Martapura FC (13.30 WIB)❏ Minggu (3/2)PS Markuban vs Martapura FC (13.30 WIB)

Jadwal MTP FC di Grup K

Sempatkan Beli Majalah ke MalARIS Bakhtiar merupakan salah

satu pemain Martapura FC yangkerap menghabiskan waktusenggangnya dengan membacamajalah sepak bola.

Di saat kejenuhan melanda strikerandalan Martapura FC ini, majalahyang berisi tentang olahraga, khususnyasepak bola langsung diraihnya.

Seperti yang terlihat di tempatmenginap skuad Martapura FC,Padepokan Silat, Taman MiniIndonesia Indah, Jakarta, Senin (28/1). Aris tampak serius membacaMajalah Bola.

Menariknya, majalah edisi terbaruitu baru saja dibelinya. Dia secarakhusu mencari majalah tersebut dimal yang tidak jauh dari tempatnyamenginap.

Rupanya, membaca majalahtersebut seperti menjadi hobinya.Setiap bulannya, Aris tak pernah

ketinggalan membeli majalah tersebut.Saat itu, dengan serius Aris

membaca halaman demi halamanmajalah tersebut. Guna mengetahuiulasan-ulasan berita mengenai sepakbola mancanegara dan dalam negerisendiri.

“Aku setiap bulan pasti belimajalah ini Bang, untuk mengetahuiperkembangan bola. Pastinya timkesayanganku Juventus,” ujarpemain yang sangat mengidolakanDel Piero ini.

Selain ingin mengetahui perkem-bangan tim-tim sepak bola, Aris jugamengatakan membaca majalahtersebut untuk mengusir rasa jenuhdan mengisi waktu luang.

Waktu membaca majalah punmenurutnya lebih banyak dilakukansebelum jam makan siang. Soalnya,usai makan siang, biasanya diaberistirahat untuk tidur. (ran)

DOK BPOST GROUP

KEJAR BOLA -KEJAR BOLA -KEJAR BOLA -KEJAR BOLA -KEJAR BOLA - Dua pemain sedang mengejar bola pada sebuahlaga di Turnamen Danyonif 623 Cup, beberapa waktu lalu.

BPOST GROUP/FRANS RUMBON

PemainPemainPemainPemainPemain Martapura FC saat latihanbeberapa waktu lalu.

BANJARMASIN POST GROUP/FRANS RUMBON

Aris Bakhtiar

DOK BPOST GROUP

Junaidi

ISTIMEWA

Aidil Bogel

Page 6: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Public ServicesSELASA 29 JANUARI 20136 Metro Banjar

Pemimpin Redaksi: Yusran Pare

Wakil: Harry Prihanto

Redaktur Pelaksana: Dwie Sudarlan

Manajer Peliputan: Elpianur Achmad

Asisten Manajer Peliputan: R Hari Tri Widodo

Manajer Produksi: M Taufik

Redaktur Eksekutif: Muhammad Yamani (Banjarmasin Post),Mulyadi Danu Saputra (Metro Banjar), Irhamsyah Safari (SerambiUmmah), Ribut Rahardjo (Online/Radio)

Manajer Redaksi: Irhamsyah Safari

Wakil: Agus Rumpoko

Redaktur: M Royan Naimi, Sigit Rahmawan A, Umi Sriwahyuni,Syamsuddin, Alpri Widianjono, Kamardi, Mahmud M Siregar, AyaSugianto, Sofyar Redhani, Siti Hamsiah

Asisten: Eka Dinayanti, Murhan, Anjar Wulandari, Ernawati, IddaRoyani.

Staf Redaksi: Sudarti (Reporter Senior), Hanani, Burhani Yunus,AM Ramadhani, Halmien Thaha, Syaiful Anwar, MohammadChoiruman, Anita Kusuma Wardhani, Syaiful Akhyar, Khairil Rahim,Ibrahim Ashabirin, Eko Sutriyanto, Sutransyah, Faturahman, IrfaniRahman, Jumadi, Edi Nugroho, Budi Arif RH, Doni Usman, MustainKhaitami (Kabiro), Hari Widodo, Ratino Taufik, M Risman Noor,Salmah, George Edward Pah, Rahmawandi, M Hasby Suhaily,Helriansyah, Didik Triomarsidi (Kabiro), Nia Kurniawan, MukhtarWahid, Rendy Nicko Ramandha, Restudia, Yayu Fathilal, Frans,Nurholis Huda.Fotografer: Kaspul Anwar, Donny Sophandi

Tim Pracetak: Syuhada Rakhmani (Kepala), M Syahyuni,Aminuddin Yunus, Syaiful Bahri, Edi Susanto, Sri Martini, KikiAmelia, Rahmadi, Ibnu Zulkarnain, Achmad Sabirin, Rahmadhani,Ahmad Radian, M Trino Rizkiannoor.

Biro Jakarta: Febby Mahendra Putra (Kepala), Domuara Ambarita,Murdjani, Antonius Bramantoro, Budi Prasetyo, Fikar W Eda, FXIsmanto, Johnson Simandjuntak, Rahmat Hidayat, Yul isSulistyawan, Choirul Arifin, Hendra Gunawan, Sugiyarto

Pemimpin Perusahaan: A Wahyu Indriyanta

General Manager Percetakan: A Wahyu Indriyanta

Asisten General Manajer Percetakan : Suharyanto

Wakil PP (Bidang Humas-Promosi): M Fachmy Noor

Asisten Manajer Iklan : Helda Annatasia (08115803012)

Manajer Sirkulasi: Fahmi Setiadi - Riadi (08115000117)

Alamat: Gedung HJ Djok Mentaya Jl AS Musyaffa No 16Banjarmasin 70111, Telp (0511) 3354370, Fax (0511) 4366123,3353266, 3366303

Bagian Redaksi: Ext. 402, 405

Bagian Iklan: Ext. 113, 114

Bagian Sirkulasi: Ext. 116, 117

Pengaduan Langganan: 08115000117, (0511) 3352050

Biro Jakarta-Persda: Redaksi, Jl Pal Merah Selatan No 12Lantai II Jakarta 10270, Telp (021) 5483008, 5480888 dan5490666 Fax (021) 5495358

Perwakilan Surabaya: Jl Raya Jemursari 64 Surabaya,Telp (031) 8471096, 8483428, Fax (031) 8471163

Biro Banjarbaru: Jl Mister Cokrokusumo Kav 15-17 Widya ChandraUtama, Cempaka, Kota Banjarbaru Telp (0511) 4780355 Fax (0511)4780356

Biro Palangka Raya: Jl Tjilik Riwut Km 2,5 Palangka RayaTelp (0536) 3242361

TARIF IKLAN:

Display/Advertorial Hal 1: Hitam Putih (BW): Rp 22.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 45.000/mmk

Iklan Kuping: Berwarna (FC): Rp 50.000/mmk

Display/Advertorial Hal Dalam: Hitam Putih (BW): Rp 11.250/mmk

Berwarna (FC): Rp 22.500/mmk

Iklan Sosial/keluarga: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk

Iklan Baris: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/baris

Berwarna (FC): Rp 10.000/baris

Iklan Satu Kolom: Hitam Putih (BW): Rp 7.500/mmk

Berwarna (FC): Rp 15.000/mmk

Catatan: Harga belum termasuk PPN 10%

Harga Langganan: Rp 55.000/bulan

Percetakan: PT Grafika Wangi Kalimantan

Alamat: Lianganggang Km 21 Landasan Ulin Selatan BanjarbaruTelp (0511) 4705900-01. Isi di luar tanggungjawab percetakan

Penerbit : PT Cahaya Media Aditama

SIUPP : No.1646/SK/Menpen/SIUPP/1999

Tanggal 10 September 1999

Direktur Utama : Herman Darmo

Pemimpin Umum : HG (P) Rusdi Effendi AR

WARTAWAN ”BANJARMASIN POST GROUP” SELALU DIBEKALI

TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/

MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER

Banjarmasin Post Group

TELEPON PENTING

Banjarmasin

Banjar

Banjarbaru

PLN Kalselteng 4772520

4772633

4772261

4772564

PLN Cabang Banjarmasin 3359050

PDAM Bandarmasih Banjarmasin

3253617

PDAM Intan Banjar 4772061

4782004

PDAM Barito Kuala 4799013

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil

Kota Banjarmasin 4367171

3360010

Kabupaten Banjar 6292009

Dinas Kesehatan Kalsel 3355661

4364646

Dinas Kesehatan Banjarmasin 304863

365177

304803

Dinas Kesehatan Banjarbaru

781588

781588

Dinas Kesehatan Banjar 721203

722387

Dinas Pendidikan Kalsel

363885

363885

53913

Posko BPBD 4721113

BPK Melati (Martapura) 087815950460

6109070

BPK Buser Induk 7714690

BPK Kompas 6216684

Polres Banjarbaru 2772266

RSUD Banjarbaru 4772380

Polsek Banjarbaru Kota 4772533

Polsek Banjarbaru Timur 7571543

Polsek Banjarbaru Barat 4705210

Koramil Banjarbaru 4772437

RS Syamsudin Noor 4705118

Nomor pengirim sms sebagian dicantumkan secara utuh demi akuntabilitas dan transparansi.

HALO BANJARBARU HALO BANJARMASIN

BUKU adalah jendela dunia.Melalui sebuah buku, seseorang akanbisa menambah wawasan dan sebagaigudang ilmu pengetahun.

Besarnya makna sebuah buku, takheran Saifullah, warga Jalan A YaniKilometer 5 Banjarmasin sering me-ngunjungi perpustakaan yang ada diKota Banjarmasin.

Dia pun beberapa kali mengun-jungi Perpustakaan dan Arsip Daerahyang berada di lantai III GedungPramuka Banjarmasin di Jalan Kam-boja untuk mencari atau sekedarmembaca beberapa buku yang ada ditempat tersebut.

Hanya saja Saifullah masih sangatprihatin melihat minimnya jumlahbuku baru dan gedungnya yangsangat tidak refsentitatif.

“Ruang perpustakaan kondisinyasungguh memprihatinkan. Kalauingin membaca buku, kita harus dudukdi atas lantai dan tak tidak tempatduduk khusus buat pengunjung,” kataSaifullah.

Tak hanya ruangan saja yangkurang refrensentatif, buku-bukunyapun banyak stiok lama akibat tidakada tambahan baru.

“Seharusnya tiap tahun ada buku-buku baru, terutama yang dibutuhkanpelajar dan mahasiswa. Bila bukunyaketinggalan zaman dan ruangnyakurang nyaman, masyarakat engganmendatangi. Pemko harus lebih mem-

Arsip di RuangTerbuka

TAK hanya tempat perpustakaan saja kurang refsentatif,tempat penyimpanan arsip yang seharusnya sebagai suratrahasia tersimpan di gedung yang tertutup rapi dan tidaksembarangan orang bisa masuk, kenyataan letaknya terbuka.

Ruang arsip yang terletak di lantai II Gedung PramukaBanjarmasin ini, di letakkan di rak-rak yang bisa terlihat darilantai dasar yang juga sebagai aula berbagai kegiatan pramukamaupun organisasi massa yang menyewanya.

“Sungguh ironis arsip yang biasa disimpan secara rahasia,letaknya terbuka dan sangat mudah diakses orang bila ingin‘berbuat jahat’ mengambilnya,” kata Saifullah, pengunjungperpustakaan yang kebetulan melihat ruang arsip.

Apalagi di tempatnya juga menyimpan arsip negara yangseharusnya tidak di tempatkan di ruang terbuka di lantai IIseperti sekarang ini, seharusnya di gedung tertutup.

“Arsip merupakan rahasia negera, jadi letaknya di ruangkhusus dan hanya orang tertentu saja yang bisa masuk keruangan tersebut,” tandasnya.

Kepala Kantor Perputakaan dan Arsip Daerah KotaBanjarmasin, H Ahmad Sulaiman mengaku cukup prihatindengan kondisi ruangan arsip daerah ini.

“Ruang arsip daerah menjadi satu dengan ruangkaryawan. Saya sendiri tak memiliki ruang sendiri, malah takada meja dan kursi sehingga harus ‘mengambil’ meja dankursi karyawan,” ceritanya.WC pun, lanjut Amat, tak punya dan harus turun ke bawahkalau ingin buang besar maupun buang air kecil. Belum lagibila aula digunakan untuk acara atau kegiatan seminar ataurapat dari pihak membuat bising.

Dia berharap ke depannya gedung arsip daerah ini tidaklagi letaknya di tempat terbuka, tapi di sebuah gedungrefsentatif agar tidak rusak dan mudah dimasuki orang.

Selain itu, jelas Amat, perlu ada tambahan komputer yangsaat ini jumlahnya baru dua buah dengan jumlah pegawai 17orang. “Kita ingin komputerisasi agar bila orang mencari arsiplebih mudah dan cepat mendapatkannya,” katanya. (ful)

Syarat Menjadi Anggota Perpustakaan● Fotokopi KTP● Surat pengantar dari sekolah atau kampus (pelajar/mahasiswa)● Paspoti ukuran 3 x 2 sebanyak satu lembar● Surat pengantar dari RT (masyarakat umum)

Tentang Perpustakaan◗ Tidak dipungut bayaran◗ Sehari langsung selesai kartu anggota perpustakaan◗ Jumlah pengunjung selama tahun 2012 sebanyak 2.448orang◗ Peminjam buku selama tahun 2012 sebanyak 2,225orang◗ Jumlah anggota perpustakan 2.400 orang◗ Judul buku : 40 300◗ Eksemplar : 80.600◗ Status Perpustakaan : Pinjam di Gedung PramukaBanjarmasin◗ Mobil perpustakaan keliling : satu buah◗ Bantuan anggaran tahun 2013: Rp 200 juta◗ Beli buku Rp 150 juta◗ Beli rak buku Rp 50 juta

NET

TENANG - Suasana tenang dan nyaman menjadi salah satu fasilitas utama sebuah perustakaan selain koleksi buku yang lengkap.

4 TAHUN TANPATAMBAHAN BUKU■ Sebulan 200 Pengunjung

perhatikan Perpustakaan dan ArsipKota Banjarmasin,” pintanya.

Kepala Kantor Perputakaan danArsip Daerah Kota Banjarmasin, HAhmad Sulaiman yang ditemui secaraterpisah, Senin (28/1) mengakui kan-tornya masih belum memiliki gedungsendiri dan meminjam tempat lain.

“Selama ini kita masih meminjamtempat di Gedung Pramuka Banjar-masin. Selayaknya, perpustakaansebagai acuan mencati buku buatpelajar dan mahasiswa maupun ma-syarakat umum memiliki ruang ter-sendiri,” tandasnya.

Amat Bungas, panggil AhmadSulaiman yang baru sekitar dua minggumemangku jabatan di tempat tersebutberharap ke depannya memiliki kantorsendiri dan gedung lebih refsentatif.

“Seluruh kabupaten dan kota diBanjarmasin sudah memiliki gedungsendiri, hanya kita yang belum punya.Malah saya sangat iri dengan Kabu-paten Hulu Utara yang gedungnyasangat refsentatif hingga meraih juaraketiga tingkat nasional,” tandasnya.

Dia berharap dalam waktu dekatKantor Perpustakan dan Arsip DaerahKota Banjarmasin sudah memilikigedung sendiri dan letaknya strategisagar mempermudah masyarakat,khususnya mahasiswa dan pelajarmudah menjangkaunya.

Selain itu, pengunjung yang inginmencari buku merasa lebih nyaman

dan betah tinggal diperpustakaandengan ruang ber-AC juga ada tempatduduk yang empuk untuk diskusimaupun lesehan.

Amat juga berharap kedepannyaperpustakaan di Kota Banjarmasinmemiliki komputer untuk memper-mudah mengakses data atau bukuyang dibutuhkan pengunjung untukmencarinya. “Selama ini perpustakaankita belum memiliki komputer, se-hingga tak bisa menyimpan data bukudimiliki, jumlah buku disewa dankapan dikembalikan,” tandasnya.

Terpisah, Kasi Perpustakaan,Burhanuddin menambahkan, selamaempat tahun pihaknya belum pernahmendapat tambahan buku baru dariPemko Banjarmasin.

“Sebenarnya tiap tahun mengaju-kan proposal buat tambahan bukubaru, tapi selama empat tahun takpernah disetujui. Baru tahun inidisetujui ,” katanya.

Dia berharap dengan tambahkanbuku tersebut, membuat masyarakatlebih banyak lagi yang datang. “Selamaini jumlah pengunjung yang datangper bulannya rata-rata sekitar 200 or-ang atau jumlah pengunjung selamatahun 2012 sebanyak 2.448 orang.”

Masyarakat yang meminjam bukuselama tahun 2012, sebanyak 2,225orang dan jumlah anggota perpus-takan 2.400 orang dengan koleksi lebih80 ribu buku. (ful)

Hibak SampahBrosur di Jalan

YTH instansi terkait atau pihak produsen. Tolong kalaumembagi-bagi brosur produk atau jasa jangan di jalan raya. Sebabbiasanya brosur lalu dibuang seenaknya oleh warga yangmenerima. Ini, maolah sabak jalanan bekas sampah brosur tu.Apalagi kalau ada moment massal, maka pihak produsen ataupedagang ramai-ramai membagikan brosur.

085386999980

Los PasarBanyak Buntu

SETELAH lama tidak berbelanja di kawasan Pasar Kujajing,khususnya di lantai dasar, saya sangat terkejut. Sepertinya disana ada perubahan yaitu sulitnya mencari los (jalan) di antaradua toko yang biasanya untuk pembeli melintas. Sepertinya banyakloas yang sudah buntu dan menjadi satu dengan toko di sana.

087716683845

PelangsirMarak Lagi

YTH kapolsek Banjarbaru Barat, SPBU Landasan Ulinkembali marak pelangsir solar. Petugas jaga justrumengatur kelancaran pelangsir. Mohon perhatiannya.

085821015134

Kapan KTPElektronik

DibagiKEPADA kepala Disdukcapil Banjarbaru. Kapan KTP

elektronik di RT 20 Sungai Ulin dibagikan sebab warga diRT yang lain sudah menerima.

085349277761

TANGGAPAN:PEMBAGIANKTP dikoordinir oleh pihak kecamatan melalui

kelurahan dan RT masing-masing. Kalau KTP elektronik sudah selesaidicetak oleh pusat akan disortir oleh pihak kecamatan, kalau sudah siapdibagikan warga akan mendapatkan kartu undangan pengambilan.

Perlu diketahui, untuk Kota Banjarbaru belum seluruh KTPelektronik rampung dicetak oleh pusat.

Erna JainahKepala Dinas Kependudukan dan catatan Sipil Banjarbaru

Galian TanahAgar Dikembalikan

KEPADA instansi yang terkait, galian pipaPDAM (IPAL) di Jalan AMD Pemurus Dalam bikinrusak jalan, apalagi habis hujan. Mohon galian tanahdikembalikan, jangan asal timbun. Sehingga sama-sama nyaman dan tidak ada yang dirugikan.

085751152313

TIDAK LAYAK DISEBUT JALANKEPADA kepala Dinas PU Kalsel. Kondisi Jalan Pramuka

Banjarmasin sangat memprihatinkan, tidak layak disebut jalan.Padhaal sekarang jalan itu sangat padat sebab menjadipenampungan lalu lintas kendaraan, selama proyek fly overberlangsung.

08875170854

Page 7: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Metro TrendSELASA 29 JANUARI 2013 7Metro Banjar

MANTEL, HANGAT DAN

MANTEL cukup diperlukan saatmusim penghujan seperti ini. Namun,mantel tidak hanya bisa mengha-

ngatkan tubuh. Sejumlah orang me-ngenakan mantel sekaligus untukgaya atau tren busana.

Nah, warna-warna monokromtengah menjadi favorit desainerdalam panggung mode Pre Fall2013. Mantel untuk musim dinginberpalet abu-abu mewarnai ko-leksi dari desainer dan rumahmode dunia seperti AlexanderWang, Lanvin, Diane Von Fur-stenberg atau Stella McCartneyjuga mengusung tren mono-krom ini.

Alexander Wangmenjadikan coat palet abu-

abu ini dalam tema office lookyang begitu rapih danbersih. Begitu juga denganrancangan Narciso Rod-riguez yang menonjolkanpaduan warna hitam danabu-abu. Material kulit

warna hitam juga dipilihuntuk menimbulkan kesan edgy. Ber-

TETAP GAYAJangan Takut Eksperimen

ORANG Indonesia sekarang sudah mulai mengikutibudaya menggunakan mantel ini. Nah, ada beberapa jenismantel yang bisa menjadi inspirasi untuk Anda miliki. Sebagaibagian dari fashion, juga menghangatkan tubuh Anda.

Tidak ada salahnya sedikit bereksperimen dengan busanamusim hujan Anda. Model mantel yang unik dengan desainyang asimetris maupun potongan yang tidak biasa, bisa jadikoleksi baju hangat Anda.

Kuncinya, desain tersebut tidak mengurangi kehangatandan fungsinya sebagai mantel. Jangan hanya karena unik,tapi nggak bisa melindungi tubuh dari udara dingin.

Mantel bulu biasanya sering disukai karena sensasi buluyang lembut dan kehangatan yang nyaman. Namunberhubung mantel dari bahan bulu binatang sering diprotes,tidak masalah kok menggunakan mantel dengan bulu imitasi.Sama hangatnya dan lebih cinta lingkungan.

Di luar negeri, dalam momen tertentu, mereka bisamenggunakan selimut sebagai mantel. Cara ini bisa kitagunakan bila kita sedang pergi ke pegunungan atau datarantinggi yang dingin. Lebih hemat juga kan karena hanyamemanfaatkan selimut? (vemale/okezone)

TAMPILAN di bandara selalu mengulik hatipenggemar akan penampilan idolanya. Hyomin ‘T-ara’ salah satunya yang membuat penggemarnyaterpukau dengan gayanya yang trendi.

Makin banyak artis Korea yang mempedulikanpenampilan mereka ketika sedang berada di air-port. Pasalnya, itu semua menjadi tren barudi dunia hiburan Korea dan menjadi inspirasifesyen tersendiri bagi penggemarnya.

Seperti yang terlihat baru-baru ini,tampilan Hyomin ’T-ara’ mengundang begitubanyak perhatian. Konon, dengan rambutmagenta-nya ia berhasil memberikan gayaberpakaian yang sangat stylish saat sedangberada di bandara. Kala itu, Hyomin bersamagrupnya ’T-ara’ hendak akan pergi ke Jepang.

Saat itu, Hyomin terlihat sangat fashionabledengan mengenakan mantel berbulu yangdipadukan dress mini warna cokelat. Tak lupaia menyerasikan buasananya dengan membawatas warna senada yang dilengkapi sepatuoxfort warna cokelat tua.

Para pengemar yang melihat tampilannya saatitu langsung berdecak kagum terhadap selera fesyenyang diberikan oleh Hyomin.“Dia benar-benar terlihat seperti dewi. Selera fesyennyadi bandara benar-benar menakjubkan,” ungkap salahseorang penggemarnya, seperti yang dilansir dari OhKpop.(okezone/vemale)

beda dengan koleksi mantel StellaMcCartney yang terlihat lebih streetwear.Mantel panjang yang dipadukan denganwarna merah membuat tampilan terlihatbegitu kasual.

Lain lagi dengan koleksi dari Balen-ciaga. Rumah mode ini mengusung temaklasik dengan mantel berpita, ditambahsling bag yang memberi kesan penam-pilan ala tahun 70-an. Konsep ini jugadijadikan inspirasi oleh Thom Browne.Mantel panjang yang dipadukan de-ngan terusan rok lebar, serta sepatumary jane menciptakan penampilan alawanita klasik.

Konsep futuristik dengan per-mainan motif juga hadir dalamkoleksi Pre Fall 2013 ini. Reed Krakoffmembuat mantel dengan leburanwarna hitam putih yang terlihatbegitu edgy. Permainan motif hitamdan putih juga diusung oleh JasonWu, namun kali ini pola retro bergarisyang lebih ditonjolkan. Beda lagidengan rancangan Diane Von Fur-stenberg. Perpaduan motif abu-abuditambahkan dengan warna kuningneon yang membuat mantel ini begitu

berbeda.Dengan banyaknya desainer yang

menampilkan mantel dalam koleksinya,tidak ada salahnya menambahkan man-tel berpalet abu-abu dalam koleksibusana Anda. Apalagi di tengah musimhujan seperti sekarang ini, memakaimantel palet abu-abu akan membuatpenampilan Anda menjadi lebih stylish.

Perubahan cuaca yang kini terjadimungkin cukup membuat kita kere-potan dalam berpakaian. Terkadang

para pria yang tengah beraktivitas di luarrumahpun agak sedikit kerepotan dalammemilih mantel atau coats yang tepatdan sesuai dengan keadaan cuaca.

Tren para pria di musim ini adalahseputar mantel yang dapat digunakanuntuk segala cuaca. Model mantel yangmempunyai fungsi juga sebagai blazerseperti ini mungkin bisa jadi solusi Andadalam beraktivitas. Dengan desainringan dan tidak terlalu tebal jugasekaligus dapat menahan air ketikahujan turun.

Dengan warna kontras dan berkerahmembuat penampilan para pria bisatetap modis dan percaya diri serta tidakberlebihan. Selain itu, para pakar fash-ion menamai model mantel ini dengansebutan tren double-breasted.

Tidak peduli sekalipun berada dinegara beriklim tropis, ada baiknya kitamemiliki penghangat seperti mantelatau jaket. Mantel model klasik masihtetap digemari hingga saat ini.

Mantel memang bisa membuatpenampilan Anda jadi lebih keren,selain menghangatkan tubuh Anda.Dengan berbagai model mantel yangtak lekang dari waktu ke waktu,membuat pakaian ini digemari dimana-mana. (okezone/perempuan)

Hyomin T-araSuka Bulu

NETNET

NET

2901/M7

TOYOTA

KIA

MERCY BANJARMASIN

Djl semi pemrn T65&T75 Komp Sejahtera Gambut 085248169275/7722091Harga Nego V.000-25/2(Igus)

HUB: FERRY NISSAN 082153623677 / 0511-6290637PROSES CEPAT DAN MUDAH

Evalia Ready Stock DP Nego & angsmula 2jtan disc besar + bonus acc

V.3323-15/2

New Grand Livina R Stock DP Nego& angs mulai 2jtan disc bsr+bns acc

V.3323-15/2

BANJARBARUSPD MOTOR

MARTAPURA

Komp. Saadah II Mtp Lt.15 x 20 Lb.7x15. Hub7117830 / 085349061628Hrg 385jt Nego V.9022-2/2(Dyt)

TANJUNG

BU rmh T71/214 di Komp MabuunRaya Komp CPI Tanjung 081251137233Hrg 175jt Nego V.000-31/1(Rian)

BANJARMASIN

ELEKTRONIK

LAIN-LAIN

MZ ELEKTRONIK jual beli TV,DVD,

LCD,kulkas PS1-2,laptop dll.Km siap

dtg krmh anda hub(6119023/081645

30912202000003367

FOTOGRAFI

LAIN-LAIN

Serv ice Camera,Alat Fotograf i ,

Blitz, Alat Optic Lab/Microscop;Lcd

Pro,Cuci Lensa Hubungi 08125112

853202000003370

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAIN

CV.Les ta r i Mmbuka Lowongan

Bagian umum Dgn syrt Pria&Wnt

Usia 17-25Th,Jjr Dan Mau Bekerja

Keras Lowongan Di Kirim Ke PO

BOX 068 B jm s lmbt2nya Akh i r

Bulan Ini202000003362

MESIN

FOTO COPY

Djl murah mesin fotocopy Minolta

D1550 hemat energy + audio mobil +

box,high end BU. Hubungi 08581177

7372202000003374

PENGUMUMAN

KEHILANGAN

Telah Hilang 1(Satu) Buah BPKB

Model Truck Tangki,Merk Mitsu-

b i shi,Warna Merah,No.rangka:

MHMFM517H2R-047609,No.Mesin:

6D56C-259958 Dengan No Pol:DA

2096 AG An PT.SINAR ALAM DUTA

PERDANA

202000003372

Telah Hilang 1(Satu) Buah STNK Dan

BPKB Model Truck Tangki,Merk

Mitsubishi,Warna Biru,No.rangka:

MHMFM517H2R-047759,No.Mesin:

6D16C-260109 Dengan No Pol:DA

2066 AG An PT.SINAR ALAM DUTA

PERDANA202000003373

PROPERTI

RUMAH DIKONTRAKKAN/

KOST

Dikontrakkan Rmh 2Kt+Ac Jl.Pramuka

Kompl.Bersama Jlr.3 Hub:7347938/

7319900/08125050442 TP202000003341

BANJARBARU

LOWONGAN KERJA

LAIN-LAIN

Dcr.Karywn/ti, 8 Cleaning Service utk

rmh Billiar. Hub.Bensco Billiard Jl.A.

Yani Km.35,5 Bjb. (0511) 7455000202000003376

Ada bth byk Kurir/Sipir/memliki SIM C/

A/B1. Tau wil.Bjb-Bjm,mtr sendri. Krm

lmrn lkp Jl.Sei.Salak Komp.Kirana Per-

sada Raya B-4 Land.Ulin Bjb. 0812

80852326200000059179

Dibutuhkan ADM (Wnt/dom-Bjm) &

Instruktur Mengemudi (Pria/dom.Bjb)

min.SMA,ramah,sabar,mnrk. 08781591

2888200000059206

Dcr Sopir buat kursus mngemudi &

Mekanik spd mtr, SMA/STM sdrjt. Hub.

0511-7420209200000059275

Dcr Asisten Apoteker P/W brpglmn.

Hub. Apotek San’A 08125114865/

081953606089200000059276

Dcr : Staf IT (L/P) mnguasai Trouble-

shooting komputer, hardware-software

& jaringan. Lamaran ke PT.DTM Jl.A.

Yani Km 4,5 No.10D Samp.Permata Fi-

nance200000059279

MOBIL DIJUAL

TOYOTA

Take Over Inova Diesel Th 2012 Hub

08125119519200000059124

Djl Fortuner G Th.2010 bln Agustus sil-

ver km rendah spt baru DA asli serius

hub. 08125119434200000059274

MOTOR DIJUAL

HONDA

CBR 250cc RAB (in) htm 2011 Plat Mtp

Km.rendah,mls. 085251285585202000003352

PROPERTI

TANAH DIJUAL

Djl tnh uk. 20 x 37 M (SHM) lok.strtgis

pnggir jalan Komp. Amaco Jl. Batu

Terapu 0811529541 TP202000003331

Djl.tnh L=+/-5000m2 SHM lok.dimuka

SMAN 2 Mtp hrg.Rp 210rb/m2. Hub.081

15000507200000057628

Djl Tanah Sp Bngun Msk ±100m Dr

Jl.Gerilya Bjm Uk.10x15 Bs Lbh Hrg

42Jt Nego Hub.085345685991 No Sms200000059117

TANAH DIJUAL

Tnh kav.siap bangun SHM,PBB,

IMP,IPPT lkp hrg.45jt lok.Jl.Abadi 3 Bjb

ling.perumahan. 082159324300200000059366

RUMAH DIJUAL

Rmh+isinya Lb.6x9 Lt.11x5x16 K.tdr 3

pgr kel.PDAM,AC,hrg.220jt nego.

087815506698/081251010588200000059364

Djl.rmh 3KT,1K.mkn,2KM Lt.11x30m

Jl.Nusantara No.72D Bjb. Hub.081251

282819 hrg.nego200000059408

MBL/MTR SEWA

IDAMAN RENTAL BJB mlyni sewa mbl

jam2an,hran,blnn,dropping antr jmpt

bandara 7336428/0811507287/085

347321790200000057335

PENDIDIKAN

KURSUS

Dcr.10 org llsn SMA sederajat utk

dididik mjd Guru TK/PAUD. Hub.(0511)

7600051200000057428

PERLENGK.RT

FILTER AIR

Pemasangan Depo Air Minum hrg

mulai 15jt terima order luar kota pem-

bayaran tunai & kredit. Hub. CV.Water

Filterindo Bjb. 0853866 80001,085

651141010/081 50160110200000059077

PALANGKARAYA

RUANG USAHA

SEWA R.USAHA

Disewakan Space Pameran di Metos

(Mega Town Square) Palangka Raya.

Hub. 085251731119200000057333

DAERAH L A IN

PELUANG USAHA

LAIN-LAIN

Dcr.Agen U’Jual Pakaian & Sepatu.

Dptkn Katalognya gratis Prod.Bandung.

085311112006,085871319441 BB

3277882c200000058723

Rmh+Isi Komp Mustika Permai B7 SeiBsr Bjb Lt/LB10x14 Hub 085246321763Hrg 700jt Nego V.000-7/2(Hsi)

Djl hook Komp Prmta Hijau Jl PM NoorBlok G19 Bjb. 085251111288 & 7750010Hrg 110jt Nego V.000-29/1(Dien)

Ovr krdt T45 Komp Pesona Modern (wtrboom) No2 A Yani Km11. 085246351355Harga Nego V.000-29/1(Alam)

Djl + sewa 2 ruko br, 3Lt Jl.A.Yani Km10Hub081521543663/05117713373Hrg 2,75M Nego V.9062-2/2(Mega)

T70 Lt 6x15m Komp Bumi Cahaya BintangPermai Jl Cancer 3 No30 Hub085248936666Hrg 175jt Nego V.9164-1/2 (Dyt)

Ovr krdt CBR Juli 2012 sdh 5xangsuran sisa 7x Hub082159693789Harga Nego V.8545-28/1

CBR 250cc RAB (in) Th11 htm PlatMtp Km.rendah,mls. 085251285585Harga Nego V.8981-29/1

Kawasaki LX250V (D-Tracker) 2010htm Plat Mtp Km rndh. 085251285585Harga Nego V.8983-29/1

Yamaha Mio J Th 2012 Mulus MerahPutih Hub 082159697599 TPHarga Nego V.8911-29/1

Djl cepat Ymh RX King Th1993Hub 081251269000/05117748440Harga 10jt Nego V.9258-2/2

Yamaha R1 Th.2000 brg simpanan,mls skl. Hub085251055558Harga 75jt Nego V.9351-4/2

Kawasaki Super Noto asli Th10, 250cchtm km rendah jrg pakai. 7759677Harga Nego V.9411-4/2

Mercy C180 ‘94 hijau metalik jok kulitaudio bs tkr tmbh 0511-7404649Harga Nego V.8575-8/2

BMW Z3 Th00 silver cuting putih 2pintu. fas.VR18 Audio Venom. 7348077Hrg 299jt Nego V.9384-4/2

BMW 318i Th2002 Silver Met au-dio istimewa Hub 0811500689Hrg 125jt Nego V.000-28/1

BMW

Carnival Diesel 02 tgn 1 dr br istdjamin s pkai 7467498/081348240902Harga Nego V.8942-21/2

Kia Caren Th00 Matic Merah ACdingin msn siap jln 0511-7455009Harga Nego V.000-7/2

Timor ’00 cream AC,Tape,VR,BR, PW,PS Ban,bs mls asli Bjr. 081349773820Harga 45jt Nego V.9085-30/1

Picanto Sporty 04 htm PW PS Siappakai AC dngn 081348765919/7457424Hrg 87jt Nego V.000-28/1

Kia Picanto Cosmo 2011 manualsilver sensor prkir trwt 081349564567Harga Nego V.9176-1/2

Kia Shuma ’00 biru met.Matic. fas.lkp,mls,pjk br,Var Plt B. 7591568Harga 49jt Nego V.9382-4/2

Ovr krdt Timor ’99 hijau met.ags.1,4jt/bln bkn ex.Taxi. 0811514358DP 17jt Nego V.9349-3/2

Xenia Li Deluxe plus 09 merah maronorsnl istmw TT/krdt hub081256411210Harga Nego V.000-4/2

Murah Taruna CSX 02 merah silver msn bgsAC PW PS CL Em Ban BR 08125025169Hrg 90jt Nego V.000-2/2

Terios TX Th2007 hitam, mls. Hub.082153288999Hrg 143jt Nego V.8971-29/1

Djl Taruna CSX Th 2000 AudioTvHub 08125051047Harga Nego V.9314-2/2

Feroza asli SE Th95 hijau abu2,mls,siap pk,punya pribadi. 081348031307Harga Nego V.9370-4/2

Djl.Daihatsu Xenia Xi Sporty 1,3Th2010 Grey Hub.082153010101Hrg 130jt Nego V.9288-4/2

Dijl Xenia 08 type VVTi Sporty Hub085387467868Hrg 110jt Nego V.000-28/1

DAIHATSU

Dijl Dump Truck PS 120 HD 04 Hub081351830318/085347338377Hrg 210jt Nego V.8843-31/1

Djl.Kuda Diesel Th2002 siappakai,silver. Hub.0511-7593015Hrg 87,5jt Nego V.8972-29/1

Dijual Truck Dump 02 MitsubishiHub 085387467868Hrg 115jt Nego V.8880-28/1

Fuso 190S HD Th.2003 Chasispjg,tanpa bak. Hub081348160314Hrg 335jt Nego V.9084-4/2

Mits L-300 Box Th.2006 Diesel,siap pakai. Hub.0818398508Harga Nego V.9048-30/1

Mits Galant Thn93 Merah Stan-dard Hub:081251123766/7379958Harga 58jt Nego V.8947-29/1

Djl Truck Mitsubishi PS120Th2000 Hub 081257238158Hrg 130jt Nego V.000-8/2

L300 Th2000 Solar Coklat brg siappakai Hub 0511-7622929Harga Nego V.000-2/2

MITSUBISHI

Innova G 09 hitam asli Bjm low KMorisinil cat istmw Hub 081256411210Hrg Nego V.000-31/1

Avanza G 07 silver lkp kond.siap pakaiHub085251134039/085249978007Hrg 117jt Nego V.9016-30/1

Kijang Krista Th2003 Silver Hub081348585858Hrg 122,5jt Nego V.000-2/2

Jual cpt Innova V Th05 MaticKuning Met s pakai 081521606626Hrg 141jt Nego V.000-3/2

Innova euro 2 Th07, Hitam met.aslibjm,139jt nego.hub.081953228881Hrg Nego V.000-6/2

Kjg LGX 2,0 Th2001 Biru Metalik.Hub.081348777591.Hrg 120jt Nego V.9055-30/1

Tyt Altis Th01 Matic,biru met. trwt,VR,mulus. Hub.085386698936.Harga Nego V.9390-4/2

Fortuner V Th2011 Akh Putih faslkp Hub 7259788 / 081952734783Harga Nego V.000-5/2

Page 8: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

SELASA 29 JANUARI 20138Metro Buffer

Metro Banjar

Salahudin Belum ...

Kepala Mahyuni Pecah

Lokasi kejadian, kata Kasful,jauh dari pemukiman penduduk.“Para korban hanya ditolong parapengguna jalan. Para korban die-vakuasi menggunakan mobil bakterbuka,” ujarnya.

Kapolsek Sungailoban, AKP HSaiful Bob, pihaknya sudah memin-tai keterangan dua orang penum-pang mobil nahas itu, yakni M Kifli,warga Jalan Soetoyo S Gang Per-juangan, Telukdalam, Banjarmasindan Zurkarnaen Putra (20) wargaJalan A Yani RT 1 Kelurahan Pa-gatan, Kusanhilir, Tanahbumbu.

Menurut Saiful, kedua saksi itumengatakan mobil Avanza yangmereka tumpangi dipacu dengankecepatan tinggi.

“Saat melaju itu, ban kiri ma-suk ke bahu jalan. Sopir lalu mem-banting ke kanan dan terbalik,”ujar Saiful. (tar)

Syukurlah adegan romantis nan berb-ahaya itu dilalui Tyas dan Okan secara mulus.Sampai proses pengambilan gambar selesai,mereka tidak mengalami hal-hal yang buruk.

Scene tadi menceritakan proses dimanabenih-benih cinta akhirnya mencul di hatiHasna (Tyas) dan Doni (Okan) setelah sekianlama menjalin keakraban.

Sebelumnya diceritakan, awal kedekatankeduanya disebabkan sikap baik Hasna yangmenolong Doni saat dia terjatuh dari sepedamotor. Hasna lalu membawa Doni untuktinggal bersama keluarganya di rumahsederhana milik ibu Hasna di Desa Loksado.

Doni sendiri mengalami gangguan padaingatannya (amnesia) karena benturan bendakeras di kepalanya saat terpentaldari kendaraannya. Dari situlah hubunganHasna dan Doni mulai dekat dan munculperasaan saling menyukai antara mereka.

Pimpinan produksi yang juga pemilikrumah produksi Nela Aftah Production(NAP), H Aftahuddin menerangkan, prosessyuting film televisi (ftv) berjudul Cinta di Loksadoitu segera rampung.

Menurut dia, ada beberapa scene lagi yangakan diambil di Loksado, setelah itu sceneberikutnya dilakukan di Banjarmasin. “Hariterakhir kami akan syuting di Banjarmasin,”ujarnya saat berbincang dengan Metro, Senin(28/1).

Selain itu, untuk mensyukuri hasil kerjakeras semua orang yang terlibat dalam pem-buatan ftv, yang rencananya ditayangkanpada Februari nanti, Aftah berencana meng-gelar acara syukuran layaknya saat pertamakali syuting di Banjarmasin.

Diberitakan sebelumnya, Aftah inginmengenalkan pariwisata yang ada di Kalselmelalui tiga judul ftv yang digarap hampirsatu bulan terakhir.

“Pemerintah juga perlu dibantu untukmengenalkan objek wisata andalan Banua.Dan film ini bukti nyata saya sebagai wargaKalsel yang berpartisipasi mengenalkannya,”tutur pengusaha gula ternama itu.

Jika nanti tempat wisata tersebut telah di-kenal semua orang, baik dari dalam maupunluar Pulau Kalimantan, maka secara tidaklangsung akan membuka lapangan pekerjaanbagi masyarakat di sekitar lokasi wisatatersebut.

“Mereka bisa menciptakan pekerjaanyasendiri tanpa harus bergantung lagi pada or-ang lain. Misalnya membuka warung dilokasi wisata tersebut, menyediakan lahanparkir, dan lain sebagainya,” sebut Aftah.

Hanya saja Aftah juga mengharapkanagar pemerintah mau bersama-sama mengem-bangkan potensi wisata yang ada denganmemberikan akses kepada wisatawan yangmau berkunjung.

“Yang pasti adalah keamanan dan ken-yamanan wisatawan. Jika mereka mendapat-kan kedua hal itu, sudah pasti mereka akanmengajak orang lain untuk berkunjung keKalsel,” katanya optimistis. (bbn)

tersebut mencatatkan hasilbagus di dua laga kandangmereka. Faktanya dua jagoanPapua mampu diatasi. PersiwaWamena dipecundangi 2-1,sedangkan Persipura Jayapuranyaris dipermalukan andaiBoaz Solossa tak mencetak golpenyama kedudukan.

Saat menjamu Persipura diStadion Mashud Wisnu-saputra, Kabupaten Kuningan(Stadion Benteng di Tangerang sedang direnovasi), Persitamenorehkan satu rekor di pentas Indonesia Super League(ISL) musim kompetisi 2012-2013 ini.

Gol yang dicetak gelandang serang asal Korea Selatan,Kim Dong Chan (31 tahun), tercatat sebagai yang tercepat.Gol yang terjadi di detik ke-59 tersebut diawali umpan kickoff dari Sirvi Afandi. Si kulit bundar kemudian diteruskanKim lewat kaki kirinya. Kiper Persipura, Yoo Jae Hoon,terlambat bereaksi.

Gol kedua Kim dalam laga awal bersama Persita itu seakanbukti bahwa kini dia mulai kembali ke penampilan terbaiknya.Maklum saja,saat memperkuat Persisam Samarinda musimkompetisi lalu, performa pemain bertinggi 180 sentimeter itukurang meyakinkan. Dari 10 penampilan, dia hanya mampumencetak satu gol. Kala itu Kim beralasan cedera engkel mem-buat penampilannya kurang maksimal.

“Saya memang tidak tampil maksimal saat memperkuatPersisam, karena saat itu saya mengalami cedera engkel. Tapisekarang saya sudah sembuh seratus persen, dan saya sudahkembali dalam performa terbaik,” kata mantan pemain tengahklub top Korea Selatan, Jeonbuk Hyundai Motors itu.

Selain pembuktian kepada Persisam, Kim tampaknya jugaingin membuktikan kepada Sriwijaya FC yang urungmengontraknya di awal musim kompetisi ini. Sebelumnyajuara bertahan ISL itu mencari pemain Asia untuk posisigelandang bertahan, sementara Kim berposisi sebagaigelandang serang.

“Selama ini saya bermain sebagai gelandang serang. Tetapisaya juga bisa bermain sebagai gelandang bertahan. Jikapelatih Sriwijaya FC ingin mengubah posisi saya darimenyerang ke bertahan, saya siap, karena saya terbiasabermain pada posisi gelandang serang ataupun bertahan,”ujar Kim saat itu.

Namun rupanya hal itu tak membuat pelatih Kas Kartadimeminati Kim. Dia beralasan gaya bermain Kim tak cocokuntuk Laskar Wong Kito.

Sementara itu, pelatih kepala Barito Putera, Salahudin,mengaku belum tahu soal kiprah Kim Dong Chan, termasukgol kilatnya ke gawang Persipura. “Kalau begitu, dia akanjadi perhatian Barito nanti. Soalnya tidak mudah membobolPersipura, di menit pertama pula,” kata Salahudin kepadaMetro, Senin (28/1) siang di toko sport miliknya di Banjar-masin. (dns)

Tyas Syuting ...

Kali ini si pencuri membobolKoperasi Simpan Pinjam Baitul Maalwal Tamwil (BMT) AlkaromahMartapura. Orang yang pertama kalimengetahui aksi pembobolan ituadalah Makruf (35), Senin (28/1)pagi sekitar pukul 08.10 Wita.

Makruf, yang bertugas meme-gang kunci kantor BMT Alkaromah,awalnya tidak menaruh curiga samasekali. Tidak ada hal-hal yang aneh,saat dia membuka rolling door.

Makruf kaget dan terhenyak ke-tika membuka pintu pembatas ant-ara kasir dan ruang tunggu kantor. “Saya lihat pintu kasir sudah ru-sak, sepertinya dicongkel. Laci kasirjuga berantakan. Meja kerja kar-yawan di bagian dalam dan lemariuntuk menyimpan berkas juga ter-hambur,” ujar Makruf, saat ditemuiMetro Banjar, Senin (28/1).

Begitu mengetahui kantornyahabis dibobol maling, Makruf meng-hubungi teman-teman sesama kar-yawan. Setelah itu Makruf melapor-kan kejadian itu ke Polsek Mar-tapura Kota. “Setelah dicek, yang hilang lap-top Axio 14 inci dan netbook merekHP. Selain itu ada juga uang recehanpecahan Rp 1.000 dan Rp 5.000 dilaci kasir yang diambil pencuri.Totalnya sekitar Rp 1,8 juta,” ujar-nya. Kejadian pembobolan tersebutsempat membuat salah karyawanperempuan di koperasi itu ketaku-tan. Terlebih setelah melihat be-berapa pintu dijebol oleh pencuri. “Aduh, panas dingin jadinya. Kok

Pencuri Sisakan...

bisa ya? Masuknya dari manapencuri itu,” ujar Maulida. Menurut dia, pencuri membukasemua laci dan lemari yang ada.Untungnya, brangkas uang yangada di bawah tangga tak sempatdibawa pencuri itu. “Yang tersisa cuma uang Rp 150ribu. Itupun pecahan ribuan danreceh di dalam plastik hitam,”ujarnya. Kejadian pembobolan itu sempatmenarik perhatian para pengurus ko-perasi. Beberapa di antaranya da-tang ke lokasi untuk melihat dari de-kat. Mereka adalah mantan KabagKesra Pemkab Banjar, H Muhammaddan Ketua MUI Banjar, Guru Khalil.

Pantauan Metro Banjar, didugapencuri masuk ke kantor koperasiitu melalui pintu lantai atas ruko.Hal itu diketahui dari adanya pengru-sakan pagar pembatas antara rukosebelah dan pintu masuk yang ada. Selain itu, di sekitar meja kar-yawan juga ditemukan sebuahlinggis, yang diduga milik pencuri.Beberapa jejak kaki juga ditemukandi lantai atas ruko. Kapolsek Martapura Kota, IptuSyamsul P, bersama beberapa ang-gotanya melakukan pemeriksaan dibeberapa ruko sebelah kantor Kope-rasi BMT itu. Ditemani anggota UnitIdentifikasi Satreskrim Polres Banjar,mereka mencari sidik jari dan jejakyang ditinggalkan pencuri. Mengenai kejadian ini, Iptu S-yamsul P mengatakan masih mela-kukan penyelidikan dan memintaketerangan para saksi.

“Waktu pembobolan masih be-lum bisa ditentukan. Karena kope-rasi ini tutup pada Jumat siang dankejadian baru diketahui Senin pagi.Artinya dalam rentang waktu itulahpencuri melakukan aksinya,” ujar-nya. Syamsul mengatakan, jika me-lihat dari jejak dan bekas-bekas yangditinggalkan, jumlah pencuri diper-kirakan lebih dari satu. “Bisa lebih dari satu orang.Soalnya di tuas lemari ditemukanbanyak sekali sidik jari. Selain itu,jejak kaki di lantai atas juga banyak.Saat ini kami masih menelusuri darimana pencuri dapat masuk ke rukoitu,” ucapnya.

Tinggal LinggisPembobolan di Nafisah Baby

Shop mempunyai kemiripan dengankasus yang terjadi Koperasi BMT.Selain dugaan pelaku masuk lewatbagian atas ruko, kemiripan lainnyajuga terlihat dari modus linggis yangditinggalkan pencuri di lokasi. “Sama seperti TKP pembobolansebelumnya. Linggis ditemukan dilokasi. Bentuk dan panjangnya jugasama. Melihat hal itu, kemungkinanpelaku pembobolan kedua ruko itusama,” ujar Syamsul P. Disinggung mengenai beberapakejadian pembobolan yang banyakterjadi di ruko-ruko di kawasanMartapura Kota, Syamsul tak me-nampik. “Yang pasti, pelakukanya akanterus kami kejar. Semua informasiyang terkait akan didalami,”ujarnya. (nic)

bengkak karena benturan,” kataKasatlantas Polres Tanahbumbu,AKP Dydit Dwi.

Dydit mengatakan, untuk me-ngungkap penyebab terjadinyakecelakaan tunggal ini pihaknya sudahmengamankan beberapa barang bukti,salah satunya mobil Avanza.

“Mobil Avanza yang disopirikorban sudah kami amankan diPolsek Sungailoban,” ujarnya.

Di tempat terpisah, KasubbagHumas Polres Tanahbumbu, AKPAna Setiani, mengatakan pihakmasih melakukan penyelidikanperistiwa kecelakaan tunggal itu,apakah karena ada faktor kelalaianatau faktor kondisi jalan provinsi.

“Dugaan sementara, sopir ku-rang konsentrasi saat mengemudi.Karena saat itu kondisi cuaca ce-rah,” ujar Ana.Berdasar keteranganyang diperoleh di TKP, kata Ana,

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1mobil itu tergelincir keluar dari bahujalan provinsi di Desa Sari Mulya,Sungailoban, Tanahbumbu.

“Ada tujuh penumpang dalammobil nahas itu. Semuanya bersta-tus mahasiswa Akper Kesdam Tan-jungpura di Banjarmasin,” ujar Ana.

Pihak Akper Kesdam Tanjung-pura, Banjarmasin, ketika dikonfir-masi tidak mau memberikan keter-angan. “Kami tidak bisa memberikaninformasi. Silakan cari informasi ditempat lain saja,” ujar seorang dariAkper Kesdam Tanjungpura.

Salah seorang warga Banjarmasinyang kebetulan berada di TKP, KasfulAnwar, mengatakan dia tidak menge-tahui kronologi peristiwa itu. Saat diaada di lokasi kejadian, mobil Avanzaitu sudah dalam keadaan terbalik.

“Seluruh penumpangnya histrisdan kesakitan. Korban ada yangterlempar dari mobil,” ujarnya.

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

Dextro yang diamankan pada Sabtu,10 November 2012 lalu.

Kedelapan personel tersebutadalah Bripka Amin Jakpar, BriptuFauzi Ridwan, Aiptu Marhatif,Briptu Sumantri, Brigadir Mahmud,Brigadir Yudi Heriyadi, Brigadir SariMulat dan Aiptu Tri Widodo Setia-wan. Akibat perbuatan mereka, kede-lapan anggota polisi itu menjalanisidang disiplin yang dipimpin olehWakapolres Banjar, Kompol AdeIndrawan di Aula Tribrata MapolresBanjar, Senin (28/1). Dalam sidang disiplin itu terung-kap, kejadian berawal dari laporanwarga yang menginformasikanbahwa ada dua orang pemabuk ditengah jalan di dekat Kantor Keca-matan Martapura Barat di DesaSungairangas, Sabtu (10/11) sekitarpukul 03.00 Wita. Saking mabuknya, kedua pe-muda itu tak bisa dimintai ketera-ngan oleh petugas yang mengaman-kan, yakni Kanit Provos AiptuMarhatif, anggota jaga BrigadirMahmud dan anggota Intelkam Brig-adir Yudi Heriyadi. Saat digeledah disaku salah satu pemabuk ditemukan20 butir pil diduga dextro yangdibungkus plastik klip. Karena tak kunjung sadar, ak-hirnya penanganan kedua pemabukitu dilimpahkan ke petugas piketpada pagi hari. Waktu itu, rupanyaada penghubung yang berbicaradengan keluarga pemabuk. Gayungbersambut, keluarga pemabuk itulantas mendatangi Brigadir FauziRidwan yang ada di ruang ReskrimPolsek Martapura Barat. Dalam sidang kemarin, saatditanya oleh pimpinan sidang,Brigadir Fauzi menyatakan bahwauang sebesar Rp 3 juta itu diberikanoleh keluarga sebagai tanda terimakasih. “Orangtuanya masuk ke ruangReskrim dan langsung memberi Rp 3juta. Katanya uang terima kasih.

8 Polisi Akui Terima Duit Rp 3 Juta

Saat itu saya tak meminta dan tawarmenawar,” tutur Brigadir Fauzi.

Menurut dia, uang itu diberikanketika kedua pemabuk dextro ter-sebut akan dilepas sekitar pukul16.00 Wita. Namun sebelum dilepas-kan, pelaku diminta untuk membuatsurat pernyataan tidak mengulangiperbuatan mereka. “Setelah diterima, uang itu dibe-rikan ke Bripka Amin Jakpar. Setelahitu diteruskan ke Bawas dan dibagi-bagi ke delapan teman. Uang di-berikan pihak keluarga pelaku saatmau pulang,” ujar Brigadir Fauzi.

Mendengar penjelasan itu,Kompol Ade Indrawan tak lantaspercaya. Dia menilai ada yangjanggal. “Mana mungkin ada orangyang tiba-tiba memberi uang Rp 3juta. Pasti ada tawar-menawar laludeal. Minimal ada pembicaraan.Jangan bohong!” tegasnya. Ade mengaku sudah mengetahuiperkara itu karena mendapat lapo-ran langsung dari Paminal MabesPolri. “Saya dapat laporan, awalnyauntuk pembebasan kedua pelakukalian minta Rp 6 juta. Tapi salahsatu pelaku tak punya uang, akhir-nya cuma terima Rp 3 juta. Iyakan!”ucap Ade dengan nada tinggi. Tak lama, Brigadir Fauzi punmengakui bahwa ada tawar-mena-war itu. Namun hal itu dilakukanoleh penghubung. Saat menanyakanke beberapa anggota lainnya, Kom-pol Ade justru tertegun. Pasalnya,ada beberapa anggota yang tidak

tahu kejadiannya, tetapi ikut men-dapat bagian ‘uang terima kasih’ itu.

“Saya tak tahu apa-apa, tiba-tiba dikasih Marhatif.”

“Saya juga, tahu-tahu dikasihuang sama Mahmud,” ucap BriptuSumantri dan Brigadir Sari Mulat. Setelah mendengar semua pen-jelasan dari delapan anggota PolsekMartapura Barat tersebut, KompolAde Indrawan selaku pemimpinsidang menilai ada beberapa anggotayang melanggar Pasal 6 huruf WPeraturan Pemerintah RI Nomor 2tahun 2003 tentang PeraturanDisiplin Anggota Polri. Namun duadi antaranya dinyatakan tak ber-salah.

“Saya nyatakan terperiksa BriptuSumantri dan Brigadir Sari Mulattidak bersalah karena tidak menge-tahui langsung perkara itu. UntukAiptu Marhatif, Brigadir Mahmuddan Brigadir Yudi Heriyadi denganini dijatuhkan hukuman disiplinberupa teguran tertulis,” sebutnyasaat membacakan putusan sidangdisiplin tersebut.

Sedangkan untuk Bripka AminJafar, Briptu Fauzi Ridwan danAiptu Tri Widodo Setiawan, pemim-pin sidang memberikan hukumandisiplin berupa teguran tertulis danpenundaan kenaikan gaji berkala.

Atas keputusan itu, wakapolresBanjar menanyakan kepada kede-lapan anggota Polsek MartapuraBarat yang terlibat pembagian ‘uangterima kasih’ itu.

“Apakah ada yang keberatan?”“Siap tidak. Kami siap mene-

rima,” ucap mereka serentak.Sementara itu, terkait perilaku anak

buahnya, Kapolsek Martapura Barat,Ipda Tugiyono mengatakan, semogakejadian itu bisa diambil hikmahnyaoleh delapan anggota yang mengikutisidang disiplin tersebut. “Tidak usahsaling menyalahkan. Sidang ini adalahperingatan bagi anggota untuk mel-angkah lebih baik lagi,” kata diabijaksana. (nic)

◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

Bripka Amin Jakpar, Kepala SPKT Briptu Fauzi Ridwan, anggota Reskrim Aiptu Marhatif, Kanit Provos Briptu Sumantri, anggota jaga Brigadir Mahmud, anggota Brigadir Yudi Heriyadi, anggota Intelkam Brigadir Sari Mulat, anggota jaga Aiptu Tri Widodo Setiawan, Kanit Intelkam

*Sumber Propam Polres Banjar

Personel Polsek MartapuraBarat yang Disidang

Wita. Oleh pihak rumah sakit, jenazah Heri diantarkan kerumah orangtuanya di Banjarbaru menggunakan mobilambulans, sekitar pukul 10.00 Wita.

Sebelumnya, sang ayah, Suliyono (25), mau membawajenazah Hari pakai sepeda motor. Tapi dilarang pihak rumahsakit.

“Kami yang mengantar jenazah Heri. Kami tidak tegamelihat ayahnya ingin membawa jasad Hari seorang diri pakaisepeda motor,” kata Wakil Direktur Pelayanan RS Ansari Saleh,drg Yuyun Sukaeksi.

Sebelum meninggal, kata Yuyun, Heri sudah dirawatdengan perawatan semaksimal mungkin oleh dokter yangmenanganinya, namun Tuhan berkehendak lain.

“Pelayanan seintensif mungkin kami berikan, sebelumnyajuga rumah sakit sudah mengoperasi Heri. Bayi ini kamiperhatikan lebih, karena kasihan melihat kondisinya,” ujarnya.

Sebelumnya juga, Heri sempat dirawat di ruangan Inten-sive Care Unit (ICU) selama beberapa hari, karena kondisinyayang dinilai berangsur-angsur mulai membaik akhirnya bayimalang ini dipindahkan ke ruangan khusus bayi.

“Semua beban biaya ditanggung rumah sakit denganmenggunakan kartu Jamkesmas. Kami juga yang menguruspembuatan kartu tersebut,” ujarnya.

TabahDi rumah duka, di Desa Cambai Barak Bansau, Rt 01/01

Kelurahan Bangkal Cempaka, Banjarbaru Timur, Suliyonoberusaha tabah, sabar dan tegar atas musibah itu. Menge-nakan kaus hitam dan bawahan sarung, Suliyono me-mandikan jasad anak keduanya di rumah tetanganya, HajiJahrani (35).

Sementara itu warga terus berdatangan ke rumah duka.Sebagian warga ada yang membaca Surah Yasin dan sebagianlagi ada yang melihat proses memandikan dan mengapaniHeri.

Warga yang melihat proses memandikan dan mengapaniHeri ini tak kuasa menahan tangis, ketika melihat jahitan dileher dan perut Heri.

“Kasihannya lah. Ini sudah dua kali dioperasi lah. Aduhsemoga Heri tenang di surga. Bayi ini tak ada dosa,” ujar HjHerawati, tetangga Sulyiono.

Lubang kubur buat Heri digali sendiri oleh Suliyono. Herimau dikuburkan di belakang bedakan Suliyono, yang jaraknyasekitar 200 meter. Usai mengali kubur, warga pendatang asalSawojajar Malang Batu Jatim itu kepikiran istrinya, SriHandayani (20). Namun setelah berembuk dengan tetangga,keluarga dan polisi, Suliyono memutuskan memakamkan Heritanpa ibunya. “Aku juga khawatir dengan Sri. Aku sengaja takmemberitahu kematian Heri kepada Sri. Takut pikiran Sritambah kacau dan syok,” ujar Suliyono. Kapan mau jenguk Sri? Suliyono mengaku belummemikirkannya.“Belum, belum ada kepikiran menjenguk Sri. Aku konsen padapemakaman Heri dulu,” ujarnya.

Terkait meninggalnya Heri, Suliyono mengatakan, karenainfeksi di perut. “Ketika Heri kritis, aku panik. Lalu aku jengukternyata sudah tak tertolong lagi. Kata dokter, Heri meninggalkarena infeksi di perut,” ujarnya. Kasat Reskrim Polres Banjarbaru, AKP Jatmiko melaluiKanit PPA, Kanit IV PPA Polres Banjarbaru, Bripka Fauzi HNasution, mengatakan dari laporan yang masuk, Herimeninggal karena infeksi di bagian perut.

“Untuk sementara Sri belum dikabari dan tidakdiperkenankan dulu dijenguk. Takutnya Sri syok,” ujarnyaFauzi. (men/lis)

DI antara puluhan warga yang melayat danmemadati rumah H Jahrani (35) dan HjHerawai, ada juga kakak ipar Suliyono, SriRahayu (31). Ibu empat anak itu tampak sibuk menga-suh anak-anaknya, termasuk pula anak per-tama Sri Handayani-Suliyono, yakni Rian (2). “Keluarga di Jawa sudah tahu Herimeninggal dunia. Namun mereka tak bisa keKalsel. Cukup keluarga yang dekat di sini sajayang hadir pemakaman Heri,” ujarnya. Sri Rahayu, yang mengontrak rumah diBangkal, mengatakan sementara ini diamengasuh anak pertama Suliyono-Sri Han-dayani. “Jadi anak aku bertambah, dari empatmenjadi lima. Rian aku asuh seperti anaksendiri. Kasihan dia,” ujar Sri Rahayu.

Sri Handayani sendiri masih berada di selPolres Banjarbaru. Dia harus mempertang-gungjawabkan perbuatanya kejinya, menusukdan menyayat leher anaknya sendiri, HeriWidiyanto, Sabtu (12/1) lalu. Sri Handayani, warga Asal Sawo JajarMalang Batu Jatim, yang menetap di DesaCambai Barak Bansau, Rt01/01 KelurahanBangkal Cempaka, Banjarbaru, ini sangatparah melukai anaknya.

Terdapat luka sayatan di leher bayi sebelahkiri sedalam satu sentimeter. Ada luka bendatajam di bagian perut sebelah kiri sampaiususnya keluar. Luka sayat diperut itudiperkirakan sedalam 0,5 sentimeter. (lis)

Jenazah Anak ...◗◗◗◗◗ Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1 Sambungan halaman 1

“Dia akan jadiperhatian

Barito nanti.Soalnya tidak

mudahmembobolPersipura”

SALAHUDDINPelatih Barito Putera

Rian DiasuhSri Rahayu

Sabtu (12/1) sekitar pukul 06.00 Wita,Suliyono (30) bangun tidur. Dia kaget anakkeduanya, Heri Widiyanto (22 hari),bersimbah darah.Suliyono langsung mendekati istrinya, Sri,dan menyuruhnya bertobat dan beristigfar.Suliyono lalu melaporkan kejadian itu kekepolisian.Dia lalu membawa bayinya ke RS UlinBanjarmasin.Polisi tanpa kesulitan mengamankan Sri yangdiduga sebagai pelaku.Ibu dua putra itu lantas dibawa ke PolsekBanjarbaru Timur lalu digiring ke PolresBanjarbaru.

Kronologi

Page 9: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Seleb VaganzaSELASA 29 JANUARI 2013 9Metro Banjar

Datang Cuma Main Video Game

Nasib Raffi di ”Pesbukers” Masih Menggantung

BANYAK pengelola stasiun televisi yang kelimpungan dengan kabar penangkapan Raffi Ahmad di kediaman-nya bersama 16 sahabat dekatnya, tiga di antaranya selebritri, oleh petugas Badan Narkotika Nasional (BNN) karena dugaan menggelar pesta narkoba, Minggu (27/1) dinihari lalu.

Raffi Ahmad setidaknya tercatat menjadi presenter utama di dua acara di dua stasiun televisi, yakni di pro-gram musik Dahsyat di RCTI yang tayang saban pagi, dan program variety show Pesbuk-ers di ANTV.

Baik RCTI maupun ANTV menyatakan belum bisa memutuskan bagaimana nasib Raffi Ahmad di kedua program mereka. Oke Jahja Rianto, produser program Dahsyat mengatakan, ketika Minggu dinihari kediaman-nya digerebek dan kemudian dia ditahan petugas BNN, Raffi Ahmad langsung men-gajukan izin tak masuk kerja

di episode Dahsyat tayangan hari Minggu pagi karena alasan sakit. Permintaan izin tersebut kemudian disetujui. Hasilnya, Dahsyat tayang tan-pa kehadiran Raffi Ahmad.

Oke Jahja mengatakan pihaknya masih menunggu keputusan jajaran direksi apakah tetap memakai Raffi Ahmad sebagai host acara musik tersebut. Menurutnya saat ini masih dipertim-bangkan nasib Raffi di acara Dahsyat. “Apa masih dipa-kai atau tidak Raffi sebagai host, masih dipertimbang-kan. Kami belum dapat izin keterangan lebih lanjut,” kata Jahja sembari menolak mengomentari kasus Raffi, ujar dia Senin (28/1) saat ditemui di Studio RCTI.

Hal yang sama ter-jadi pada ANTV. Stasiun ini kelimpungan karena Raffi Ahmad selama ini menjadi nilai jual program Pesbuk-ers yang tayang sore hari di stasiun televisi milik keluarga Bakrie ini. Pihak ANTV juga

mengaku masih memantau perkembangan kasus dugaan pesta narkoba yang melibat-kan presenter Raffi Ahmad. Hal ini untuk memutuskan nasib Raffi apakah masih ter-libat dalam program Pesbuk-ers atau tidak.

GM Corporate Communi-cation ANTV Zoraya Peru-cha mengatakan, pihaknya terkejut mendengar peri-stiwa penangkapan oleh BNN tersebut. “Kami harap ini sebatas dugaan saja. Tentu saja kami terkejut atas kasus yang menimpa Raffi,” kata Ucha, sapaan akrabnya, melalui pesan singkat.

Dia mengatakan, Raffi sudah dianggap sebagai ke-luarga besar ANTV. “Yang jelas Raffi termasuk ang-gota keluarga besar ANTV. Kami tentu sangat priha-tin dan sedih atas kasus Raffi. Kami saat ini belum mengambil keputusan apapun dan masih mengi-kuti kasus ini,” imbuhnya.(danang setiaji/fin)

Dikira Kesiangan

TAK hanya Aura Kasih dan banyak seleb-riti Tanah Air yang terkejut dengan kabar penggerebekan pesta narkoba di kediaman Raffi Ahmad, Minggu (27/1) dinihari lalu.

Penyanyi seksi Vicky Shu juga tak kalah kaget pula. Dia mengaku baru kemarin

pagi mengetahui kabar Raffi Ahmad ditangkap petugas Badan Narkotika Na-sional (BNN). Saat kemarin Vicky tampil mengisi acara musik Dahsyat di RCTI dan tidak mendapati Raffi Ahmad tampil seba-gai salah satu presenternya, Vicky sempat mengira Raffi datang ke studio kesiangan.

Pelantun Mari Bercinta 2 ini menambah-kan, dirinya cukup syok mendengar sau-dara jauhnya tersebut ditahan BNN. “Aku kaget, karena kalau tidak ada salah satu host (yang tampil), biasanya karena datang kesiangan. Tapi kali ini beda. Aku juga

belum dengar terlalu detil,” kata Vicky Shu, saat ditemui di Studio RCTI, Jakarta, Senin (28/1).

Finalis Miss Indonesia 2007 ini menga-takan, dirinya tak mau berpikir macam-macam apakah Raffi benar pemakai narkoba atau tidak. Menurutnya, azas praduga tak bersalah harus dikedepankan lebih dulu. “Kalau benar (menkonsumsi narkoba), itu risiko Raffi . Kalau enggak, semoga cepat selesai. IItu pilihan hidup masing-masing, entah baik atau buruk,” tandasnya. (aji/fi n)

Aura Kasih

Selektif Pilih TemanAURA KASIH enggan mengo-mentari penangkapan kolegan-ya, Raffi Ahmad dan kawan-kawan oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) pada Minggu (28/1) lalu. Namun dia men-gaku terkejut ketika menden-gar kabar tersebut.

“Enggak tahu ah, no com-ment. Intinya apa ya, bingung. Yang penting semoga yang terbaik saja buat mereka,” kata pelantun Bukan Pemain Cinta ini saat ditemui di Studio RCTI di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta, Senin (28/1).

Dara kelahiran Bandung, 24 tahun silam ini menyatakan, peristiwa penggerebekan di kediaman Raffi Ahmad di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan tersebut memberinya hikmah agar selektif dalam me-milih teman. Menurutnya, tidak semua teman baik karena ada juga yang menyesatkan. “Aku juga orangnya jarang main (den-gan teman-teman). Lebih sering ngabisin waktu buat nyanyi keluar kota,” ujar Aura.

Aura kasih juga berpesan kepada siapa saja agar tidak

coba-coba menawari dirinya memakai narkoba jenis apa saja. Seberapa kuat godaan yang ditujukan kepadanya, dia

yakin dirinya tak mudah dipengaruhi untuk men-jadi pemakai barang haram tersebut. “Mau nawarin kayak gitu, aku tendang kali. Aku orangnya juga cuek, dan alhamdulillah, aku enggak pernah ditawarin narkoba,” tutur pemilik album Puncak Asmara ini.

Menurutnya dunia en-tertainment yang identik

dengan dunia penuh gemerlap memang memiliki banyak risiko. Satu di antaranya ada-lah godaan menjadi pemakai narkoba, yang awalnya biasanya hanya sekedar coba-coba. “Kalau (narkoba) itu me-mang harus dihindari. Kalau orang sudah punya prinsip, mau enggak mau, akan bisa (menjalankan prinsip yang diyakininya). Kalau aku pakai narkoba, hari ini mungkin aku udah enggak ada,” tegas finalis Miss Indonesia 2007 ini.(danang setiaji)

Sempat Disebut-sebut

Cegah Anak Terjerat Narkoba

Vena Melinda Rajin Kirim SMS AKTRIS senior yang kini menjadi anggota Komisi X DPR RI Vena Melin-da mengaku was-was saat media memberitakan penangkapan Raffi Ahmad bersama Wanda Hamidah, Ir-wansyah dan Zaskia Sungkar bersama 13 orang lainnya oleh Badan Narko-tika Nasional (BNN), di kediaman Raffi Ahmad di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Minggu (27/1) dini-hari. Apalagi, dia kini memiliki dua anak yang menginjak remaja. “Saya punya anak masih ABG, umurnya 16 tahun dan 13 tahun. Sehabis ada ber-ita itu, tadi pagi saya jadi sering SMS atau BBM, mengingatkan mereka soal pergaulan,” kata Vena ketika ditemui Tribun dan sejumlah wartawan di sela aktivitas padatnya Gedung DPR RI, kawasan Senayan Jakarta, Senin (28/1).

Kepada anak-anaknya, Vena me-minta mereka lebih mawas diri. Jika sudah tahu temannya ada yang ikut-

ikutan menggunakan obat-obatan ter-larang, Vena meminta anak-anaknya langsung menjauh. “Kita enggak tahu kalau ternyata salah tempat, salah pergaulan bakal jadi kerugian kita. Kalau lagi apes, kita enggak pernah tahu,” kata Vena yang juga dikenal sebagai pelatih senam kebugaran ini.

Vena mengaku ikut prihatin atas masalah yang kini menimpa Raffi Ahmad dan kawan-kawan. Menurut Vena, narkoba adalah kasus besar yang sebanding dampak negatifnya dengan aksi terorisme. “Saya prihatin. Ini masalah berat, keluarga pasti ter-pukul. Saya mengimbau ini menjadi pelajaran bagi para artis. Tes urine saja sudah menjadi tekanan kan?” im-buhnya. Dalam penangkapan terha-dap raffi Ahmad dan kawan-kawan, BNN BNN mendapati dua linting gan-ja dan mdma (narkoba sejenis ekstasi) yang dicampur ke dalam minuman bersoda. (ferdinand waskita/fin)

AURA Kasih sempat kaget ketika namanya ikut disebut-sebut oleh sejum-lah media ketika kabar Badan Narkotika Nasional (BNN) menggerebek kediaman Raffi Ahmad di Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Minggu (27/1) dinihari lalu. Namun dia bersyukur, gosip tersebut kemudian hilang seiring dengan dike-luarkannya pernyataan resmi dari BNN tentang siapa saja fi gur yang diamankan dari kediaman Raffi Ahmad dalam aksi penggerebekan yang mengejutkan warga sekitar kediaman Raffi tersebut.

Aura mengatakan, kemarin dirinya tampil di acara televisi menjadi menjadi bukti bahwa dirinya sama ekali tidak termasuk selebriti yang menjadi sasaran penggerebekan BNN.

Menurutnya, ketika BNN baru mengeluarkan inisial nama-nama se-lebriti yang diduga terlibat pesta narko-ba di kediaman Raffi Ahmad, banyak orang yang mengklarifi kasi langsung kepadanya. “Aku kaget denger (rumah) Raffi digrebek. Aku juga sempat di BBM-in, kebetulan ponsel lagi rusak. Jadi orang susah mau menghubungi,” jelas pemilik album ini saat ditemui di Studio RCTI, Jakarta, Senin (28/1). “Banyak banget yang nanya gitu. Aku jadi syok aja. Orang dari kemarin aku adem-adem saja. Hari ini aku bersy-ukur ada di TV, biar orang tahu yang kemarin gembar-gembor bilang ada Aura (ikut terlibat),” ujarnya. (aji/fi n)

FOTO-FOTO:KAPANLAGI

TRIBUN/BIAN HARNANSAVena Melinda

Vicky Shu dan Raffi Ahmad di ajang Dahsyatnya Awards 2013 baru-baru ini.TRIBUN/JEPRIMA

ISTMEWA

KOMEDIAN dan persenter Denny ‘Cagur’ dikenal sebagai

salah satu sahabat dekat Raffi Ahmad. Dia juga

pernah bertan-dang ke kedia-

man Raffi di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan. Biasanya, setiap main ke sana, Denny da-tang hanya sekedar dolan, lalu

main video game bersama Raffi . “Kalau main ke rumah Raffi pernah main PS (Play Station),” aku Denny saat ditemui di Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Selatan, Senin (28/1).

Makanya, Denny mengaku kaget saat mengetahui kediaman Raffi Ahmad digerebek petugas Badan Narkotika Nasional (BNN), Minggu (27/1) dinihari. Denny mengetahui kabar tersebut lewat pemberitaan media massa. “Kaget ya, pas lihat berita ternyata begitu sampai ada penggerebekan,” ujarnya.

Denny merasa selama ini tidak ada gelagat mencurigakan dari Raffi , misalnya gelagat dia sebagai

pengguna narkoba. Di mata dia,

sikap sehari-hari Raffi biasa-biasa saja. Bahkan, Raffi selalu ceria di setiap acara yang dipandunya. “Dia normal saja, tetap jadi host yang ramai. Kalau pakai (narkoba) kan enggak akan seceria itu. Dia sering bawakan materi singkatan. Itu sulit dibawakan orang yang lagi mabuk,” ujar Denny.

Yang jelas, dia sangat menyay-angkan jika kini sahabatnya itu harus berurusan dengan hukum.

Dia juga menyayangkan jika Raffi ternyata selama ini salah memilih teman. “Menyayangkan ya, apalagi kalau kita sampai salah memilih teman itu yang disayang-kan,” kata Denny. (willem jonata)

Denny ‘Cagur’Denny ‘Cagur’TRIBUN/ISMANTO

Markus Horison dan Kiki Kompak Bolos SidangPROSES perceraian pasangan Kiki Amalia dan pesepakbola Markus Horison seper-tinya akan berlarut-larut seperti perkara perceraian pasangan Yulia Rachman dan Demian. Ini lantaran kedua pihak kerap mangkir di sidang.

Seperti terlihat pada Senin (28/1) kemarin di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Markus Horison kembali absen di sidang kasus perceraiannya. Padahal, sidang sedianya mengagendakan mediasi oleh majelis hakim untuk mencari peluang mendamaikan kedua pihak.

Markus beralasan, dirinya absen karena kondisi kesehatannya terganggu. Sangap Surbakti SH, pengacara Markus mengata-kan, kliennya mengalami cedera paha kiri

belakangan. “Waktu latihan, dia cedera, ada luka sobek di paha belakangan. Jadi dia tak bisa hadir,” kata Sangap Surbaki SH di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, kemarin.

Ketidakhadiran Markus membuat sidang media kembali ditunda hingga dua minggu mendatang. Bagaimana dengan Kiki Amalia? Menurut Mohammad Hamadi SH, pengacaranya, Kiki sedianya kemarin hadir di persidangan. Namun ke-tika mendengar kabar Markus tak hadir, dia jadi ikut-ikutan absen. “Kiki sudah siap hadir, dia tadi udah di pelataran. Cuma prinsipnya dalam proses pengadi-lan pihak tergugat dan penggugat harus hadir minimal 1 kali. Karena Markus tak

hadir, Kiki langsung pergi ke luar kota,” ungkap Hamadi.

Adopsi AnakKubu Markus dalam perkara perceraian

ini diam-diam mempersoalkan adopsi anak yang dilakukan Kiki selama pernikahan mereka. Melalui pengacaranya, Markus menegaskan dirinya tidak pernah memiliki anak dari rahim Kiki Amalia. “(Anak hasil adopsi) itu adalah anak dari kakak Kiki, ka-rena waktu itu Kiki Hamil umur lima bulan dia keguguran. Karena sedih, Markus dan Kiki sepakat angkat anak karena melihat ada kakaknya secara fi nasial enggak baik itu persetujuan Markus dan Kiki,” terang Hamadi.

Namun tudingan itu disangkal pengacara

Markus Horison. Sangap Surbakti mengata-kan, selama pernikahan, Markus dan Kiki tidak pernah membicarakan ihwal keputu-san mengangkat anak. “Kalau mengenai pengangkatan anak, Markus bilang ke saya dia tidak pernah mendiskusikannya dengan Kiki,” ujar Sangap.

Namun, Sangap membenarkan bahwa selama menikah Markus dan Kiki memang gagal memiliki anak lantaran Kiki men-galami keguguran. Markus sendiri yang mengantarkan Kiki ke rumah sakit dan menungguinya sampai kondisinya pulih. “Dia tahu Kiki Keguguran. Bahkan dia yang mengantar Kiki ke rumah sakit pada saat istrinya keguguran,” imbuh Sangap Surbakti. (fi n/nva/*)

TRIBUN/JEPRIMATRIBUN/JEPRIMA

Kiki AmaliaKiki Amalia

SELEKTIF PILIH TEMAN

Page 10: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Gadget PlusSELASA 29 JANUARI 201310 Metro Banjar

What’s News

Operator CornerNew Entry

Dukung TheVoice Indonesia

AXIS AXIS AXIS AXIS AXIS telah mengumum-kan akan menjadisponsor untuk acara ‘TheVoice Indonesia’, sebuah

kompetisi bakat yang dijadwalkan mulai tayangdi Indonesia pada 10 Februari 2013 di Indosiar.

Program ini merupakan program milikjaringan NBC yang diadaptasi dari programkompetisi bernyanyi ‘The Voice of Holland’ yangdibuat oleh produser televisi terkenal John deMol, dan Mark Burnett sebagai ProduserEksekutif.

Berbeda dengan program kompetisi bakatyang lain, ‘The Voice Indonesia’ lebih fokuspada kualitas suara para peserta kompetisidibandingkan penampilan mereka. Programakan diselenggarakan selama enam bulan, danGrand Final kompetisi akan diselenggarakan diJakarta.

Chief Marketing Officer Axis Daniel Horan,menyatakan, Axis senang sekali menjadisponsor acara ‘The Voice Indonesia’. Acara iniakan menjadi acara terbesar di TV tahun ini.“Saya sudah tidak sabar untuk dapat melihatdan lebih penting lagi, mendengar, The VoiceIndonesia, menemukan bakat-bakat luar biasadari seluruh wilayah Indonesia,” kata Daniel.

Selama enam bulan ke depan, Axis akanbekerja sama dengan tim The VoiceIndonesia. (sci)(sci)(sci)(sci)(sci)

Bergaya untuk Kaum Hawa

Akhiri Riwayat Ponsel Symbian

Sharp Aqous EX SH-04ESharp Aqous EX SH-04ESharp Aqous EX SH-04ESharp Aqous EX SH-04ESharp Aqous EX SH-04E

Payungnya Para MobilersPONSELPONSELPONSELPONSELPONSEL pintar kini

sudah menjadi kebu-tuhan primer bagi se-bagian besar perem-puan. Lagi-lagi, ven-dor elektronik terna-ma asal Jepang, Sharpberencana meluncur-kan sebuah ponselpintar yang menyasarkaum hawa.

Setelah menghadir-kan perangkat ber-serikan Aquos Phone SH930W, kini peru-sahaan bersiap merilis resmi Aqous EXSH-04E, yang bakal menggandeng opera-tor NTT DoCoMo di Jepang.

Smartphone ini akan dilengkapi den-gan bentang layar berukuran 4.5 inchidengan resolusi 720x1.280 pixel, S-CG Sil-icon TFT LCD display. Untuk menampilkankinerja terbaiknya, Aqous EX SH-04E akandibekali oleh prosesor Quad Core 1.5 GHzSnapdragon S4 Pro bersama dengan RAM2 GB.

Perangkat ini memiliki kamera 13 MPdan dilengkapi dengan memori internal

sebesar 16 GB, dan sudahmengusung sistem operasiAndroid 4.1 Jelly Bean. Adajuga sokongan baterai den-gan kapasitas 2000 mAh.

Salah satu fitur me-narik lainnya adalah di bagi-an bawah smartphone ter-dapat lampu indikator un-tuk memberitahukan jikaada panggilan masuk, pe-san teks, dan sebagainya. Inimerupakan sebuah fitur yang

dirancang khusus oleh Sharp untuk wanita.Bahkan demi memenuhi kebutuhan

gaya hidup pengguna, maka Sharp meny-ertakan aplikasi Augmented Reality pre-loaded yang bakal menjepret wajah mere-ka sehingga memungkinkan untuk men-jajal beberapa kosmetik Shiseido sepertieye shadow, lipstik, dan lain-lain.

Sayangnya, tidak ada konfirmasi resmimengenai harga meskipun smartphone inidiketahui akan dipasarkan secara ekslusifdi Jepang. Sharp Aqous EX SH-04E akantersedia dalam varian warna pink, putih,dan hitam. (sci/ndc)(sci/ndc)(sci/ndc)(sci/ndc)(sci/ndc)

SEBAGIANSEBAGIANSEBAGIANSEBAGIANSEBAGIAN orang mengirim teks ataumendengar musik dari handphone dijalan. Tapi ketika hujan turun, harusmembawa payung agar tidak mengham-bat aktivitas di luar rumah. Memegangpayung di satu tangan dan menggenggamhandphone di tangan lainnya akan terasamelelahkan.

Sebuah perusahaan di ChicagoAmerika Serikat memodifikasi payungkonvensional untuk para penggunagadget di jalan. Memudahkan meng-gunakan handphone sekaligus melindun-gi dari rintik hujan. Payung modifikasimerek Brolli itu berharga 20 dolar.

Payung Brolli memiliki pegangantangan ergonomis. Jari bisa tetap leluasabergerak sambil mengendalikan payung.Jadi bisa menggunakan ibu jari dan jarilainnya (yang memegang payung) untukmembantu menggengam handphone.Pegangan tangan payung Brolli terbuatdari bahan karet lembut sedangkankerangka lainnya dari plastic ABCtangguh.

Selain pegangan tangan yang menjadifokus payung Brolli, di bagian atas, modellipatan payung terlihat agak rapuh. Jadisebaiknya gunakan Brolli (dan hand-phone) pada intensitas hujan ringan,bukan deras.

Modelnya tetap mengikuti fashionsekarang sehingga payung tetap terlihatkeren. Terdiri atas dua pilihan warnayakni hitam atau biru. (brt)(brt)(brt)(brt)(brt)

Terpopuler Nomor Dua

TTTTTAKAKAKAKAK lama lagi, erasistem operasiSYmbian bakalberakhir. Sistemoperasi yang dulusempat menyandangstatus paling populer didunia ini mengucapselamat tinggal denganponsel terakhir yangmemakainya, yakniNokia 808 PureView.

“Dalam transisi ke Windows Phonedi 2012, kami terus mengapalkanperangkat berbasis Symbian. Nokia808 PureView, perangkat yangmenunjukkan kapabilitas imaging

Nokia SymbianNokia SymbianNokia SymbianNokia SymbianNokia Symbian

Google+Google+Google+Google+Google+

kami yang rilis pertengahan2012, adalah perangkatSymbian terakhir dariNokia,” demikian pern-yataan vendor asal Finlandiaitu.Nokia 808 PureView sempat

jadi perbincangan tahun laludengan kamera beresolusi 41

Megapixel. Rupanya, handset inimenandai berakhirnya era

Symbian di mana Nokia tidak akanmengeluarkan model ponsel Symbianbaru lagi di masa depan.

Nokia menggarisbawahi bahwakuartal IV 2012 adalah periodeterakhir di mana ponsel Symbian

masih mencapai penjualan dalamtingkat lumayan. Yakni sebanyak 2,2juta unit.

Dengan demikian, Nokia akansepenuhnya mengandalkan sistemoperasi Windows Phone di segmensmartphone. Penjualan handsetWindows Phone Nokia di kuartal IV2012 sejumlah 4,4 juta unit.

Pada kuartal tersebut, Nokiaberhasil mendulang profit 585 juta,salah satunya berkat penjualanmarkas besarnya di Finlandia. Danpenjualan Windows Phone yanglumayan serta efisiensi biaya.

Beberapa saat lalu, Nokia menyata-kan akan tetap mendukung Symbiansampai 2016, mungkin dalam bentukservis dan sebagainya seperti dikutipdari Telegraph. (gzg/br(gzg/br(gzg/br(gzg/br(gzg/brt)t)t)t)t)

NOMORNOMORNOMORNOMORNOMOR satu memang masih milikFacebook. Tapi, jika ingin tahujejaring sosial nomor dua setelah FB,maka Google+ lah adanya. Dataterbaru yang dikeluarkan oleh GlobalWeb Index pada kuartal keempat2012, jejaring sosial milik Google itukini lebih populer ketimbang Twitter.

Dalam data tersebut, meskipunberada di posisi kedua, selisihpengguna aktif Google+ denganFacebook sangat jauh. Disebutkanbahwa Facebook punya pengguna

aktif sebanyak 693juta orang. Sedang-kan Google+memiliki penggunaaktif sebanyak 343juta akun. Halmenarik lainnya,Twitter juga ternyatamemiliki jumlahpengguna yang lebihsedikit dibandingkanYouTube, walaupunselisih antara keduanya sangat tipis.

Dalam data ini juga terlihatbetapa jejaring sosial asliCina memiliki porsipengguna yang sangat besardibandingkan denganjejaring sosial yangmempunyai lingkup arealebih luas. Jumlah penggunajejaring sosial seperti

Qzone, Sina Weibo, Tencent,Youku ataupun Tudou ternyata

lebih banyak dibandingkandengan Linkedln. (sgr/brt)(sgr/brt)(sgr/brt)(sgr/brt)(sgr/brt)

NET

NET

Brol l iBro l l iBro l l iBro l l iBro l l i

NET

BISA DISULAPJADI ‘NETBOOK’

MITO merupakan salahsatu vendor lokal yang aktifmembanjiri pasar denganproduk-produkandalannya. Selain ponsel,Mito juga menggarapsegmen tablet. Salah satuandalannya saat ini adalahMito T970.

Tipe Mito T970 memangmenjadi pembuktian dariproduk lokal yang saat iniselalu bersaing untukmerebut ranah gadget di

SPESIFIKASI MITO T970:

◗ Layar: 9 inci◗ Jaringan: Dual GSM◗ Prosesor: Cheapset berclockspeed 1 GHz◗ Layar: 9 inci WVGA resistive touchscreen◗ Sistem Operasi: Android Ice Cream Sand-

wich 4.0◗ Memori: ROM 4 GB, RAM 512 MB◗ Kamera: Dual Camera (0,3 MP + 2 MP)◗ Konektivitas: GSM/EDGE/WiFi◗ Baterai: 2700 mAh◗ TV Tuner◗ Keyboard eksternal: Docking Keyboard◗ Gmail, Google Play Store, Google Maps,

Navigasi, Facebook, Skype,Google+, Twitter, YouTube

Kelebihan:◗ Dapat digunakan untuk menelpon dan SMS◗ Memiliki fitur TV analog◗ Punya perangkat tambahan seperti dock-

ing keyboard yang dapat dibongkar pasang

Tanah Air. Harganyaterbilang sangat murah jikakita bandingkan dengantablet dari Samsungmaupun dari iPhone.

Meskipun tablet DualSIM, namun Mito T970tidak mendukung fitur dualSIM dual standby. Maksud-nya adalah kalau kartuaktif bersamaan dan jikasalah satu ada panggilanmasuk, maka yang satuakan terdengar nada sibuk.

Kalau digunakan untukmelakukan panggilan danmengirim SMS, harusmemilih salah satu SIMyang akan dipakai denganmasuk ke menu setting >SIM Management.

Tablet Mito T970 bisamenjadi pilihan untukteman bermain anak.Pasalnya, harga tablet initegolong murah, yaknisekitar Rp 1.299.000. MEski

harganya murah, namunsudah dibekali sistemoperasi Android 4.0 IceCream Sandwich danpendukung fitur lainnya,serta cheapset prosesorberclockspeed 1 GHz.

Di bagian sampingtablet memiliki empattombol khusus yang bisadigunakan sebagai tombolshourtcut aplikasi. Terdapardocking keyboard sebagaipendukung.Fungsi dockingkeyboard sama sepertinotebook, dapat dibongkarpasar dan sangat memper-mudah saat mengetik,selain dari layar sentuh.

Tablet mito t970 inisudah menggunakan OS4.0 ics (ice cream sandwich.Keungggulan mito t970 iniselain sudah di lengkapidengan docking keyboardyang memiliki fungsihampir sama dengan

notebook dan bisadicopot jika tidakmenggunakan.Kelebihan Mito T710adalah dapat digu-nakan untuk menelpondan SMS. Bahkan,tersedia fitur TV analogyang bisa memanjakanpenggunanya melalutayangan-tayangantelevisi favorit.Layar Mito T970ukurannnya 9 inci, adadua kamera, keyboardeksternal. Tentunyamempermudahberaktivitas dalamdunia maya, sepertiakses Gmail, GooglePlay Store, GoogleMaps, Navigasi,

Facebook, Skype, Twitter, Youtube.Ada dua jenis browser yang

disediakan untuk akses ke internetditawarkan. Browser native Googledan QQ Browser. Browser kedua inicukup impresif. Menggabungkanpola seperti yang ditawarkan olehOpera Mini namun diklaim jauhlebih menyenangkan. Tentusaja akan terasa manfaatnya ketikakonsumen menggunakan keyboardqwerty. Senyaman menggunakannotebook.

Jaringannya Dual GSM 900/1800 Mhz, memori internalnyaROM 4 GB RAM 512 MB. Bateraipun sudah Lithium ion 2700 mAh,sedangkan untuk data Edge, GPRS,WLAN, Bluetooth, USB/Port. (ff)

MitMitMitMitMito T9o T9o T9o T9o T97070707070

BANJARMASIN POST GROUP/BAYU

☛ Tips ini sangatpraktis, tanpa butuhdukungan aplikasipihak ketiga. Cukuptekan tombol Alt danBack key secarabersamaan

☛ Bila display telahmuncul, tetap tekantombol Alt, lepaskanjemari kanan dariBack Key, laluarahkan jemarikanan menuju menu/aplikasi yang dituju.(sci)

Multitasking TakBikin Pegal

BANYBANYBANYBANYBANYAKAKAKAKAK fitur dan aplikasi yangtertanam di BlackBerry kadangmembuat harus merespon cepat.Memang, karena kebutuhan yang

meningkat, prosesor ponselBlackBerry juga dibuat lebihcanggih untuk memenuhikebutuhan moda multitasking.

Sebagaian orangmungkin kerap menggunakanTwitter, BlackBerry Messenger,email, dan Facebook secarabersamaan. Satu aplikasiberganti ke aplikasi yang lainsecara cepat. Tak jarang pulajemari terasa pegal, dan kepalapusing lantaran harus berpin-dah-pindah aplikasi.

Kini ada tips yangsangat sederhana tapi sangatmembantu bagi pelakumultitasking App. Cukup tekantombol Alt dan Back key secarabersamaan, otomatis di layarbakal terpampang aplikasi apa

saja yang sedang running (berjalan). Bila ingin memilih aplikasiyang dimaksud, jangan lepaskan tombol Alt, lalu geserlahtouchpad atau scroll key ke menu/aplikasi yang dimaksud.

Memang, untuk menjalankan tips kombinasi ini perlu duatangan, tapi proses menuju aplikasi yang dimaksud bakal lebihcepat dan praktis ketimbang bolak-balik melalui home > menu.

NET

Page 11: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

GosipiSELASA 29 JANUARI 2013 11Metro Banjar

SUDAH seminggu parafinalis Pemilihan PutriIndonesia (PPI) 2012-2013dikarantina di Hotel Sahid,Jakarta. Grandfinal pun tinggalbeberapa hari lagi,yakni 1 Februari2013 di PlennaryHall JakartaConventionCentre.

Finalis wakilKalimantanSelatan, DewiChandrawati punkian ekstramempersiapkanberbagai hal untukpenampilannya.Setelah hari-hari padat diisidengan berbagai pembekalandan kegiatan, selanjutnya satupersatu 38 finalis yang berasaldari 34 provinsi di Indonesiaakan menunjukkan kemam-puannya dihadapan dewanjuri, serta menampilkan bajukhas daerah masing-masing.

Pada event gelaran YayasanPutri Indonesia (YPI) itu, DewiChandrawati akan menampil-kan salah satu tari khas Banjar,yakni Tari Japin. Khususbusana daerah, pakaian adatGajah Gamuling dan sasirangandipilih gadis akrab disapaChaca ini untuk dikenakannya.Dia berharap tarian danpakaian tradisional tersebutdapat memukau para juri.

Agar penampilannyamemukau dan tampakmenarik, gadis berusia 25tahun ini melengkapinyadengan hiasan bunga melatiyang dirangkai sedemikianrupa dam dibawa langsung

BABUN, suling, sarun dan aneka alatmusik tradisional Banjar berpadu manisdengan suara petikan gitar, biola,tetabuhan marakas, timpani danlainnya, Minggu (27/1) malam diGedung Wargasari Taman BudayaKalsel.

Penyatuan dua aliran musik berbeda,tradisional dan modern ini, menghasil-kan harmoni yang indah melalui iramayang baru.

Apalagi ketika lagu ketiga berjudulBagayaan di Musim Hujan dimainkan, tiba-tiba terdengar suara musik gemuruhbagaikan hujan dan sejumlah pemainmengambil potongan bambu.

Bambu-bambu itu ditepuk-tepukditambah tepukan tangan, tepukan dilantai dan tiupan peluit, sehinggamenghasilkan alunan musik yang asyik.Sajian musik tersebut membuat pengun-jung pergelaran bertitel Musik Kolabo-rasi, terpesona.

Permainan musik kolaborasi digedung di Jalan Brigjend H Hasan Basry,Banjarmasin itu ditampilkan gabungandua kelompok aliran musik, Cha_chatukPercussion dan Nuansa KambarKamanikan.

Alat musik yang dimainkan sangatberagam, dari jimbe, junjun, kenkeni,sangpan, cortwbel, marakas, bongo,conga, bambu, panting, gong, biola,

BAND reggae, sebutan itu memang tepat disematkan padaSoulsix ID. Tampil di berbagai event musik di Banua termasukdi kampus-kampus, aliran musik reggaelah yang dibawakanmereka. Band ini bepersonel tujuh orang yakni Amax (vokal),David Cristian (bass), Amat (gitar), Aldi, Eza Billy, Icap (jimbe)dan Aldi Gendut (drum).

Bahkan, menurut David Cristian, banyak di antarapenikmat reggae yang mengatakan kalau Soulsix ID adalahToni Q Rastafara-nya Kalimantan Selatan (Kalsel).

Toni Q Rastafara adalah seorang pemusik reggae dari grupRastafara. Dia dianggap para penyuka reggae Tanah Airmemiliki karakter khusus dalam bermusik reggae, utamanyapada gaya suaranya. Dia bahkan dinobatkan sebagai sesepuhpemusik reggae Tanah Air dengan sebutan Presiden ReggaeIndonesia.

“Nah, oleh penggemar reggae di sini, grup kami ini seringdiidentikkan dengan Toni Q Rastafara. Katanya, suara vokaliskami saat manggung mirip dengan Toni Q,” kata David.

Kendati tampil menyuguhkan lagu-lagu reggae, merekaini ternyata dulu beraliran punk. Masing-masing personelnyapun, berangkat dari aliran musik beragam.

“Soulsix ID dibentuk pada 2010. Sebelumnya punk tetapiberalih ke reggae karena feel-nya dapat, penghayatannyapenuh. Sepertinya lebih enak di reggae daripada di punk,”beber David.

Bermain musik reggae baru beberapa bulan terakhirdilakoni. Bagi mereka, musik reggae itu enak dan santai jikadibandingkan dengan punk yang agak keras.

Walau begitu, ketujuh personelnya menyukai beragam jenismusik. Mau bermain yang santai macam reggae atau musik-musik cadas pun mereka bisa. Namun untuk tampil, merekasepakat eksis di jalur reggae.

Selain sibuk manggung, mereka juga telah memersiapkandua lagu yang dibuat ketika Ramadan tahun lalu yakni NegeriPara Pendusta dan Tak Pernah Terganti. Lagu ini diciptakanvokalisnya, Amax.

Temanya, kata David, tentang kebebasan dan alam.Rencananya, mereka bakal membuat sebuah album tapi lagu-lagunya dibuat secara dicicil. “Rencananya memang maudibuat album, jadi lagu-lagunya dikumpulkan dulu hinggacukup untuk satu album, sekitar 10 lagu,” jelasnya.

Awalnya, personel mereka hanya enam orang. Itulahsebabnya, nama mereka adalah Soulsix ID. Sekaranganggotanya menjadi tujuh orang. Menggunakan benderaSoulsix ID, mereka mencoba menonjolkan kemampuanbermusik tiap anggota sesuai kepribadian masing-masing.

“Sejauh ini, kami masih eksis tampil dari acara ke acarasaja,” pungkasnya. (ath)

SELAMASELAMASELAMASELAMASELAMA ini, banyak politikus India yang menilaiMuslim India kurang memiliki sikap nasionalis. Kini,aktor papan atas Shahrukh Khan (SRK) pun angkatbicara mengomentari pendapat itu.

Seperti dilaporkan oleh One India, dia menegaskanbahwa hal itu sama sekalitidak benar. Shahrukh punmengakui, tuduhan macamitu memang seringdilayangkan kepadanya.

“Aku sering jadi sasaranpemimpin politik yangmenganggapku sebagaisimbol Muslim India yangtidak patriotik, di mana hal inijelas tidak tidak benar,”ungkapnya.

Sebagai warga India yangberagama Islam, aktor yangkerap main dipasangkandengan aktris Kajol, inimerasa memiliki jiwanasionalisme dalamdirinya.

Shahrukh Khansendiri pernahmembintangi film MyName is Khan, yangmengangkat isuserupa. Dalam filmtersebut, dia berperansebagai orang Islamyang dikucilkanlantaran dianggapteroris. (kpl/ggl)(kpl/ggl)(kpl/ggl)(kpl/ggl)(kpl/ggl)

ASAH kemampuan akting para pemainteater di kalsel, termasuk Banjarmasin,kembali diwadahi teater Sanggar MentariSmasa Banjarmasin. Pada lomba akan digelarpada 2 sampai 3 Februari 2013 di TamanBudaya Kalsel, diikuti 15 grup teater sekolah.

Peserta yang dibatasi hanya 15 kelompok,disebabkan panitia hanya sanggup menyewalokasi selama dua hari.

“Kami mengadakan di luar ingkungansekolah, karena di Taman Budaya lebihlengkap fasilitasnya,” kata Ketua PanitiaLomba Teater Smasa, Anisa Firdayanti.

Lomba yang merupakan rangkaian kegiatandalam rangka HUT ke 60 SMAN 1 Banjarmasinyang bertajuk Love and Save Our Identity as Indonesia

BOLLYWEB.WORDPRESS.COM

Tolak TuduhanTak Patriotik

Shahrukh KhanShahrukh KhanShahrukh KhanShahrukh KhanShahrukh Khandan Kajoldan Kajoldan Kajoldan Kajoldan Kajol

BANJARMASIN POST GROUP/SALMAH

MUSIK KOLABORASI MUSIK KOLABORASI MUSIK KOLABORASI MUSIK KOLABORASI MUSIK KOLABORASI - Cha_chatuk Percussion dan Nuansa Kambar Kamanikan tampilmemadukan dua aliran musik berbeda, Minggu (27/1) malam di Gedung BalairungsariTaman Budaya Kalsel. Harmoni musik menghasilkan irama yang indah, itu membuatpenonton terpesona.

Gemuruh Tepukan Musik Bambu

babun, kecapi bukit, sarun, bonang,tarbang, kulimpat bukit, timpani,tamborin, kurung-kurung, suling, gitarakustik, belchome dan lainnya.

Pertunjukan musik kolaborasi itusangat unik dan menarik. Kepiawaianpara pemusik mengaransemen lagumenjadi hidup, sehingga nyamandidengar.

Racikan musik kolaborasi diawalilagu Pelangi karya Surya Muda Tajuddin,dan arransemen Cha_chatuk Percussion.

Dilanjutkan lagu Ayun Apan ciptaan Nndan arransemen Nuansa KambarKamanikan.

Usai lagu ketiga, dilanjutkan laguBanjar, Tuan syarif, Singkong dan keju.Terakhir Borneo in Memoriam ciptaan YSAgus Suseno, dengan arransemenSanggar Lawang.

Surya Muda Tajuddin, penata musikdari Cha_chatuk Percussion mengata-kan, musik modern dan tradisionalsetelah dikolaborasikan menjadi sangat

unik dan menarik.“Jangan anggap suatu musik itu

primitif, karena kalau diolah akan lebihmenarik dan asyik didengar,” kata SuryaMuda.

Adanya kolaborasi ini, lanjutnya,memberikan ruang bagi para pemusikuntuk lebih menyatu dan menjadikekuatan baru.

“Pergelaran ini sangat bagus, inisalah satu upaya untuk melestarikanbudaya,” ujar Surya yang pada setiappenampilan memainkan musik perkusiditambah alat musik tradisional macambabun dan lainnya.

M Reza Pahlawan, pemain perkusi,berharap pergelaran seperti ini seringdiadakan, sehingga di antara berbagaialiran musik bisa saling mengisi.

“Ini pengalaman baru bagi kita,ternyata perbedaan bila disatukansangat indah,” kata Reza Pahlawan.

Abdurrahman dari Nuansa KambarKamanikan, mengatakan, sejak dulumereka ingin bermain musik kolaborasi.Menggabungkan musik tradisionaldengan musik lainnya. Harapannya,generasi muda selalu mencintai budayaKalimantan Selatan.

“Melalui pergelaran ini harapan kitaterkabul. Hasil perpaduan dua musik ini,memberikan nuasa musik baru yang in-dah,” papar sang pemukul babun ini. (dea)

ISTIMEWA

TEATEATEATEATEATERTERTERTERTER Sanggar Mentari SMAN 1 Banjarmasin

Dijuluki Datunya Teater(Lovesia), penyisihan dilaksanakan pada 2 Feb-ruari dan finalnya pada 3 Februari. Waktunyadari sore sampai malam. Durasi waktu perkelompok untuk tampil adalah 45 menit.

Panitia lomba, Teater Sanggar Mentari su-dah tidak asing di Kalsel. Didirikan pada 27April 1998, teater ini telah banyak menoreh-kan prestasi.

Tahun lalu, di lomba gelaran SMAN 7banjarmasin, mereka menyabet Juara IIIPenyaji Terbaik. lainnya, di Politeknik NegeriBanjarmasin (Poliban), salah satu anggotanyamenjadi artis terbaik yakni Laila.

“Untuk tahun ini, harus lebih baik lagi,”harap Anisa Firdayanti.

Apalagi, lanjutnya, penonton juga selalu

antusias menyaksikan penampilan mereka.Jika mereka tampil di Taman Budaya Kalsel,para penonton selalu bertepuk tangan danbergecak kagum. “Pasti dibilang, datunyateater lagi tampil,” bebernya sambil tertawa.

Diakuinya, untuk menjadi terbaik anggotaTeater Sanggar Mentari giat berlatih tiapJumat. Menghayati setiap peran yangdiberikan pelatih.

Meski begitu, toh mereka juga kadangmelakukan kesalahan saat tampil. Seringkelupaan dalam naskah atau peran, pernahjuga terjadi. “Kelupaan itu hal biasa,” kataKetua Teater Sanggar Mentari, Rusyda Ulya.

Kejadian lucu pun sering dialami mereka.Seperti beberapa bulan lalu, saat mereka main

mamanda (teater tradisional Banjar). Di luarrencana, mereka melakukan dialog lain tanpasepengetahuan pelatih mereka. “Tapi hasil-nya, penonton heboh,” ungkap Rusyda.

Padahal ketika itu, mereka juga tidakpercaya diri menambahkan dialog di luar

sepengetahuan pelatih.“Kemarin saat kejadian posisinya pelatih

sudah mendelik pada kami yang tampil, ka-rena di luar naskah baku. Namun kemudiandia geleng-geleng dan memberikan tepuk ta-ngan meriah sekali pada kami,” kenangnya. (bb)

Gelar Lomba Dua Hari Dua Malam

DREAM-BENDER.BLOGSPOT.COM

Soulsix IDSoulsix IDSoulsix IDSoulsix IDSoulsix ID

Eksis di JalurReggae

BAWAMELATIDARI BANUA

dari Banjarmasin.Hajah Rahmi Tadjuddin,

satu pendamping Chaca dariBanjarmasin mengiyakan hal

tersebut. Perem-puan yang jugapengurus ArgadiaKalsel ini, telahberada di Jakartauntuk mendukungpenampilan Chaca. “Kita bawa melatiyang dironce jadidua buah bogam,dipersiapkan untukadu bakat,” kataRahmi Tadjuddin. Bogam tersebut,jelasnya, akandiletakkan di

belakanghalilipan yang merupa-kan bagian dari kelengkapanbusana adat Gajah Gamuling.

Selain itu, dia jugamembawa payung kuningbersulam arguci yang tampilcantik dengan kilau motenya.Warna kuning dipilih, karenamerupakan warna yangmenjadi ciri khas Banjar.

“Semoga tarian kita dapatmenakjubkan para penontondan kita berharap juga doadari masyarakat Kalsel,”ungkap Rahmi.

Chaca pun berharap doadan dukungan dari wargaBanua. Khusus untukPemilihan Putri IndonesiaKepulauan (PPIK), bisamendukungnya denganmengirim SMS, caranya yakniKetik PPIK (spasi) Kaliman-tan Selatan kirim ke 7288.

“Apapun nanti hasilnya,itulah yang terbaik yangAllah berikan,” ujar Chacabeberapa waktu lalu. (dwi)

Kita bawamelati yangdironce jadidua buahbogam,

dipersiapkanuntuk adu

bakatHAJAH RAHMIHAJAH RAHMIHAJAH RAHMIHAJAH RAHMIHAJAH RAHMI

TTTTTADADADADADJUDDINJUDDINJUDDINJUDDINJUDDINPendamping Finalis

Wakil Kalsel PPI

BANJARMASIN POST GROUP/AYA SUGIANTO

Biofile:Nama : Dewi ChandrawatiPanggilan : ChacaTTL : Jakarta, 14 Desember 1987Pendidikan : Mahasiswa S1 Komunikasi

Universitas Prof Dr Moestopo JakartaOrangtua : Chandra Santoso (alm)-Ny SumiyahHobi : Memasak dan jogingPekerjaan : Mantan Staf Wali Kota BekasiOrganisasi : Anggota DPP Hipmi

Page 12: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

12 Metro BanjarPeople Motion

SELASA 29 JANUARI 2013in

Nama: Muhammad SyMuhammad SyMuhammad SyMuhammad SyMuhammad SyarifuddinarifuddinarifuddinarifuddinarifuddinBlog: http://wwwhttp://wwwhttp://wwwhttp://wwwhttp://www.t.t.t.t.terererereropongkopongkopongkopongkopongku.comu.comu.comu.comu.com

Pengirim :Khair DucatiKhair DucatiKhair DucatiKhair DucatiKhair DucatiKeterangan foto:PPPPPara fara fara fara fara finalis berinalis berinalis berinalis berinalis berposeposeposeposepose

LensaBABABABABAGIGIGIGIGI teman-teman yang hobi

fotografi, bisa gabung di Lensa FB. Kirimatau tag foto Anda yang menarik dan unikke akun Metro Banjar, Metrobjr II atauKoran Metrobjr. Foto yang terpilih kamitayangkan di koran Metro Banjar. Maaf,tanpa imbalan. Trims.

BERBULAN-BULAN ISTIMEWA

PENGGUNA ANDRPENGGUNA ANDRPENGGUNA ANDRPENGGUNA ANDRPENGGUNA ANDROIDOIDOIDOIDOID - Anggotakomunitas pengguna android diKalsel, Catfizer Banua-AndroidSouth Borneo merayakan HUT 1komunitasnya, Minggu (27/1) diCafe Audimart, Banjarmasin.

SUARA musik menggema di CafeAudimart, Minggu (27/1). Beberapaanak muda tergabung dalam Accous-tic Band, tampil menghibur lebih 50-an tamu di kafe berlokasi di JalanSoetoyo S, Banjarma-sin itu.

Hiburan dilanjut-kan dengan penam-pilan stand up comedy.Aksi comic (pelakustand up comedy)Banua, ini mampumengocok perut parapenonton yangmerupakan anggotakomunitas penggunaandroid di Kaliman-tan Selatan, CatfizerBanua-Android South Borneo.

Semakin marak, ketika acaradilanjutkan dengan potong tumpeng.Ya, hari itu mereka merayakan hariulang tahun (HUT) pertama atau 1stAnniversary Catfizer Banua.

Acara dihadiri oleh semuakomunitas android di Kalsel yangtergabung dalam Catfizer Banua, dariCatfizer Regional Tapin, CatfizerAndroid HSS, Bubuhan AndroidBarabai, Catfizer Android Banjarbaru

dan Martapura serta BuhandroidBanjarmasin.

Panitia menyediakan tiket sehargaRp 10 ribu. Tiket tersebut memangdikhususkan bagi para anggota

Catfizer.“Persiapan kami

lakukan hampir tigabulan. Awalnya kamiingin gelar acara yangbesar, karena beberapapertimbangan acaranyakami buat sederhanasaja,” kata Ketua Panitia1st Anniversary CatfizerBanua, M Fuji Irhamna.

Komunitas yangberdiri pada 15 Januari2012, kini beranggotakan

lebih dari 400 orang berasal dariberbagai lapisan masyarakat daripelajar, mahasiswa, karyawan swastahingga PNS. 200 anggota di antara-nya, berasal dari Banjarmasin.

Menurut Ketua Catfizer Banua,Dwi Nugroho, komunitas ini dituju-kan bagi semua pengguna android diKalsel.

“Dalam komunitas ini kita sama-sama belajar android, tentang aplikasidan game-gamenya. Kita juga adakan

kegiatan bakti sosial di sekolahsinggah, panti asuhan ataupunpenggalangan dana untuk korbanbencana,” kata Dwi yang sudah empatbulan bergabung.

Satu anggota Catfizer Banua,Hilda, mengaku bergabung sejakFebruari 2012. “Sejak gabung diCatfizer, aku jadi semakinngerti tentang android. Jugamakin banyak dapat teman. Ya,hari ini pas ulang tahunCatfizer kita saling silaturah-mi,” ujar mahasiswa JurusanTeknologi Hasil Hutan FakultasKehutanan Unlam ini.

Senada, Winda Sestyanimengungkapkan, kalau awalnya diahanya mengikuti ajakan teman untukbergabung di Catfizer. Setelahbergabung sejak Februari, Windamulai merasakan banyak manfaatnya.

“Aku sendiri banyak dapat temandan ketemu dengan teman-temansemasa SMP dan SMA. Juga banyakyang akhirnya ketemu pujaan hati disini. Waktu kumpul sih beda-beda,tapi kalau aku ikut yang malam saja,soalnya sambil kerja juga,” paparalumni Akbid Sari Mulia Banjarmasinini. (cc)

“Dalam komunitasini kita sama-sama

belajar tentangandroid, tentang

aplikasi dan game-gamenya”

DWI NUGRDWI NUGRDWI NUGRDWI NUGRDWI NUGROHOOHOOHOOHOOHOKetua Catfizer Banua

BertemuTemanLama

KUMPUL bareng komuni-tas pengguna android di Ban-

jarmasin, Catfizer Banua-Android South Borneo,banyak manfaat dirasakananggotanya. Berikut ditu-

turkan Hilda dan Winda Set-yani:

■ Sejak bergabung, kian me-ngerti kegunaan dan fitur-fitur android.

■ Semakin banyak teman,sehingga bisa saling berba-gi pengetahuan tentang an-droid dan bersilaturahmi.

■ Meski awalnya ikut karenaajakan teman, lama kela-maan di komunitas bisajuga bertemu teman-temanlama. (cc)

Primadona diMata Lelaki

SUDSUDSUDSUDSUDAHAHAHAHAH jadi kodrat semua cewek kalo luar biasa memerhati-kan penampilanya, gua pahamlah. Kebanyakan sih, merekadandan ya supaya para lelaki (kayak kami-kami ini) tertarik.Bahkan ada yang lebih ekstrem yakni agar jadi primadona, baikdi kampus, sekolah, maupun di sebuah komplek lalu bercita-citamerebut hati semua cowok dan mencampakkannya.

Biasanya, cewek-cewek kebanyakan memiliki definisi apa itucantik dan menarik yang beragam. Definisi mereka ya kagakjauh-jauh dari kulit yang MPB (Mulus-Putih-Bersih), hidungmancung, dagu menggantung, body langsing dan lain-lain.

Mohon maaf ya, pandangan lo yang seperti itu kagaksepenuhnya benar. Sebenarnya ada hal-hal lain yang bisamembuat kami jatuh hati.

Gua bukan sekadar asal ngomong (nulis) loh ya. Ini berdasar-kan kesimpulan-kesimpulan yang gua dapat ketika merhatiin,nguping, dan berinteraksi di forum curhat para lelaki, terutamabagi keempat best friend gua yang satu asrama (tiap malamkami berempat membuka forum curhat).

Definisi cewek cantik yang disebutkan terdahulu (darikacamata wanita) memang kurang lebih sama dengan definisicewek cantik yang cowok punya. Namun, cewek yang seperti ituhanya untuk dipermainkan, bukan untuk dicintai dengan tulus(Anda mau nggak di mainin?).

Ada beberapa hal istimewa yang bisa membuat kamimencintai dirimu wahai para wanita, di antaranya didasarkanpada kelakuan, mata, cara mendengar, cara berbicara, caratertawa, suara, cara berjalan, bergerak dan ngambek.

Nah, cewek menjadi menarik di mata lelaki, bahkan mem-buatmu menjadi primadona dan tidak dianggap sebagai mainanoleh cowok ada tiga hal, yakni:a. Kelakuanb. Bahasa tubuhc. Sifat alami (natural)/kejujuran/apa adanya

Jadi, dandan sewajarnya aja ya, jangan berlebihan.Selengkapnya tulisan ini, silakan buka di blog http://

www.teropongku.com. (*)(*)(*)(*)(*)

ISTIM

EWA

KARYAWATI sebuah salon di Banjarmasin diamankanSabhara Polresta Banjarmasin. Diduga dia melakukan praktik

ganda, sebagai pekerja seks komersial (PSK).

Mitha AmMitha AmMitha AmMitha AmMitha Amy Fqthy Fqthy Fqthy Fqthy FqthTerus lakukan pe-ngintaian pd sa-lon2 yg lain

Ebenk CenatEbenk CenatEbenk CenatEbenk CenatEbenk CenatCenutCenutCenutCenutCenutlakukan Rajia padastiap Salon

IvIvIvIvIvan Sajjagentan Sajjagentan Sajjagentan Sajjagentan Sajjagentnammannammannammannammannammanyyyyyaaaaaubuuuy iya pnk!!Salajur menyalajurleh ae

Aar Saputra FCAar Saputra FCAar Saputra FCAar Saputra FCAar Saputra FCAzuLgranaAzuLgranaAzuLgranaAzuLgranaAzuLgranakada heran lg lebih50% salon sepertiitu. Razia aja se-mua salon biar tahuan mana yang benarr sa-lon n’ mana salon yang ganda.

Dede-arDede-arDede-arDede-arDede-ardiansydiansydiansydiansydiansyahahahahahnah satu lg tmpt yghrs rutin di rezia,,,SALON.

AAAAAwwwwweh Alveh Alveh Alveh Alveh Alvarararararo Vilabao Vilabao Vilabao Vilabao VilabaKalau bisa ada kanterus razia setiaphari di salon2 ygada d banjarmasin.Dangar2 mereka disuruh boz salon nya jua. Tarif nya mulai dri200-500

BaBaBaBaBawwwwwai Tiarajaai Tiarajaai Tiarajaai Tiarajaai TiarajayyyyyaaaaaKnp mesti nyambi?Kan udh kerja..co-ba lihat, skrg ba-nyak pngangguran,mestinya profesi

itu di sukuri bukan d slahgunakan

AAAAAozora Wil Raionozora Wil Raionozora Wil Raionozora Wil Raionozora Wil Raionudah zamanx kalilah. Kasian mung-kin udah kd2 jlnlagi utk becari ga-san hidup.

Sandra NakhSandra NakhSandra NakhSandra NakhSandra NakhLiejhasLiejhasLiejhasLiejhasLiejhaswha, mesti raziaitU tiap2 sal0n.jgn2 msh ada ygmelakukan hal

praktik ganda!

Ainuddin Az-Ainuddin Az-Ainuddin Az-Ainuddin Az-Ainuddin Az-ZukhairZukhairZukhairZukhairZukhairyyyyySegala usaha dija-lankan. MenjadiPSK pun jadi. Halseperti itulah yangmenjadikan daerah kita ini mendapat bala.Seharusnya Tempat Hiburan Malam (THM)pun harus ditiadakan.

MbiyMbiyMbiyMbiyMbiyen Iwen Iwen Iwen Iwen Iwan Sa’ikian Sa’ikian Sa’ikian Sa’ikian Sa’ikiImamImamImamImamImamperketat ijin danpengawasan

Sang SurSang SurSang SurSang SurSang Suryyyyya Bera Bera Bera Bera BersinarsinarsinarsinarsinarRahasia umum,kesah kada taumetro

HarrHarrHarrHarrHarry Nazuwy Nazuwy Nazuwy Nazuwy NazuwaaaaaHarusnya langsungdisuruh tutup sa-lonya tuh, pa wa-likota ai

Amin Nas CharmitiAmin Nas CharmitiAmin Nas CharmitiAmin Nas CharmitiAmin Nas Charmitidirazam aja supa-ya menimbulkanefek jera. lebih ba-ik ia tersiksa didu-nia daripada diakherat kelak

AAAAA y u ’ c a z e l l ay u ’ c a z e l l ay u ’ c a z e l l ay u ’ c a z e l l ay u ’ c a z e l l aLLLLLuv’nuaauv’nuaauv’nuaauv’nuaauv’nuaawah” kisah sepertituch udh sering didengar, dan aparatmemang udh se-

mesti nya tegas

Johan BladeJohan BladeJohan BladeJohan BladeJohan Blademenjadi psk ja-ngan dijadikanalasan untuk bayarutang

SIAPKAN POTONG TUMPENG

2901/M12

Page 13: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Futsal BlitzSELASA 29 JANUARI 2013 13Metro Banjar

TIM futsal SMKN 5 Banjarmasin merupa-kan tim pertama yang melaju ke babakdelapan besar Turnamen HUT MAN-2Banjarmasin 2013, yang digelar di halamansekolah setempat.

Tim besutan Afif Raihan tersebut melajuke perempatfinal setelah mengalahkan MTsN2 Gambut dengan skor 5-1, Senin (28/1).

Ahmad Noor mampu mencetak hattrickbagi SMKN 5 Banjarmasin pada pertandingantersebut. Sedangkan dua gol lainnya disum-bangkan oleh Faizal. Satu-satunya gol balasanMTsN 2 Gambut dicetak Ahmad Riyadi.

Ahmad Noor mengaku bersyukur dapatmencetak tiga gol. Menuut dia, keberhasilannyamembobol gawang MTsN 2 Gambut tersebut,karena bermain dengan percaya diri. “Namun,semua itu juga berkat kerja sama tim,” katasiswa kelas XI jurusan Teknik Las tersebut.

Sementara pelatih SMKN 5 BanjarmasinAfif Raihan mengatakan, timnya bisa menang,karena bermain sesuai instrusi. Mereka, lanjutdia, juga selalu disiplin saat menyerang danbertahan.

“Kunci utamanya, pemain kami jugaselalu disiplin menjaga area sendiri,” kata AfifRaihan, yang masih belum tahu siapa yangakan menjadi lawan timnya di perempat final.

Pelatih MTsN 2 Gambut M Ikhwan Riadimengatakan, kekalahan timnya karena kurangpersiapan. “Kekalahan ini merupakanpelajaran buat tim kami,” kata dia. (buy)

SETIAP ingin latihan di Borneo Indoor Futsal, Jl HKSNBanjarmasin Utara, Dana harus menempuh waktu perja-lanan setidaknya satu jam. Itu karena tempat tinggalnyacukup jauh yakni Jalan Gudang Hirang RT 10 SungaiTabuk, Kabupaten Banjar.

Namun, perjalanan jauh tiga kali dalam sepekan --Selasa,Kamis dan Sabtu-- tersebut, tidak masalah bagi Dana.Bahkan, hal itu tak membuat semangat pemain futsalpemilik nama lengkap Mawardana Saimima tersebut surut.

Dana mengatakan, apa yang dia lakukan tersebut, tidaklain karena ingin menyalurkan bakat bermain futsal, yang diamiliki sejak berusia lima tahun. Apalagi, dia punya obsesiyang kuat untuk menjadi pemain Timnas Futsal Indonesia.

“Saya ingin memperkuat PON Kalsel dan Timnas FutsalIndonesia agar membuat orangtua saya bangga,” kataDana, yang menjadi salah satu pemain futsal tim BorneoNusantara Junior, yang merupakan tim futsal binaanBadan Futsal Daerah Kalsel.

Darah pemain bola memang menurun dari sang ayah.Dana sendiri baru benar-benarnya terjun menggeluti futsalpada 2010. Selama kiprahnya, dia mampu membuatbangga kedua orangtuanya.

Prestasi yang dimiliki pemain futsal kelahiran SungaiTabuk 8 Mei 1996, yang merupakan siswa kelas XI SMAN 1Sungai Tabuk ini, memang cukup mencengangkan.

Bersama tim Borneo NusantaraJunior, Dana mengangkat trofijuara Plaza Futsal KelompokUmur. Kemudian, Juara

Turnamen Futsal BBB dan runnerup Kejurprov Futsal Under

16 Tahun. Selain mengangkat tigatrofi tersebut, anak tunggalRujiannor dan Zainahtersebut, sukses mengantar-kan timnya menjadi runner

up Kejurprov Futsal 2012. Pelatih Borneo NusantaraJunior yang juga KepalaBidang Pembinaan UsiaDini BFD Kalsel, IlhamRomadhona menilai, diusianya yang baru 17tahun, Dana mempunyai

potensi besar jadi pemainPON Kalsel dan Timnas

Indonesia. “Ini, karena Danamemiliki tekad untuk majusangat tinggi,” kata dia.

Selama bergabung denganBorneo Nusantara Junior, katamantan pemain Timnas PrimaveraIndonesia tersebut, Dana termasukpemain yang menonjol. “Diapunya skill dan naluri mencetakgol yang tinggi,” tukas dia. (buy)

IBU Putri --demikian diaminta disapa-- tampak tidak bisamelepaskan pandangannyakepada Lukman, suaminya, yangasyik bermain futsal di lapangansatu Indoor Upik Futsal Banjar-masin, Jalan Pangeran Hidayatul-lah Banjarmasin.

Ibu tiga anak tersebut bahkansesekali berteriak agar suaminyatersebut mencetak gol ke gawanglawan. “Ayo cetak gol pah,” kataIbu Putri, Senin (28/1). Dia terusmenyemangati suaminya hinggapertandingan berakhir.

Dia sengaja mengikutisuaminya latihan, karena hanyasetiap Minggu bisa bersama. Diluar hari itu, suaminya menggeluti

BPOST GROUP/BURHANI YUNUS

PARAPARAPARAPARAPARA pemain PT Delta Abadi Sentosa foto bersama sebelum memulai latihan.

Sang Istri Tak Bisa Berkedippekerjaannya sebagai karyawanbengkel di PT Delta Abadi SantosaBanjarmasin.

Koordinatir tim futsal PTDelta Abadi Santosa Banjarmasin,Muhammad Farid mengatakan,latihan futsal bersama merekalaksanakan tersebut untukmengakrabkan antarkaryawan-nya.

Staf bagian keuangan PTAbadi Santosa Banjarmasintersebut didampingi pelatih,Muhammad Isa Ansyari, menga-takan, timnya menggelar latihandua kali seminggu di dua tempat.

Kalau di Upik Futsal latihandigelar setiap Sabtu malam.Kemudian, pada Selasa malam

dilaksanakan di Plasa Futsal.Farid menjelaskan, timnya

yang dibentukan sejak 2012,sudah beberapa kali mengikutiturnamen futsal. Namun, prestasitertinggi timnya hanya sampaibabak semifinal, ketika turnamenantarinstansi di Suria Sport Hall.

“Pengennya pada 2013 ini kitajuara satu,” timpal pelatih timfutsal PT Delta Abadi Santosa,Muhammad Isa Ansyari.

Dia mengakui, latihan timnyasangat minim, sehingga menjadikendala untuk pembentukan fisikdan pematangan strategi.Pasalnya, jadwal latihan dipilihsesuai kebutuhan, agar tidakmengganggu jam kerja. (buy)

BPOST GROUP/AYA SUGIANTO

PEMAINPEMAINPEMAINPEMAINPEMAIN futsal SMKN 5 Banjarmasin (kuning) ketika berlaga pada kejuaraan Smasa Futsal Competition 2013 lalu.

SMKN 5Menanti Lawan

Jadwal Selasa (29/1)1. SMK Swadaya Vs SMAN 5 Bjm A2. SMKN 4 Bjm Vs SMA Islam Sabilal3. SMAN 5 Bjm B Vs SMA PGRI 2 Bjm

TIMTIMTIMTIMTIM DianYuspaSaijaan(DYS)Kotabaru

“Tujuan pengarakan tersebut selainsebagai ucapan terima kasih, seka-ligus sebagai bentuk motivasi ter-

hadap pemaim futsal Kotabaru agarbisa mengikuti jejak kakak-kakaknya”

FFFFFAHRAHRAHRAHRAHRULULULULULWaket DYS

BUPATI SIAPKANPENYAMBUTAN

SUKSES skuad DianYuspa Saijaan (DYS) Kota-baru menjadi juara nasionalLiga Futsal Amatir IndonesiaBadan Futsal Nasional (BFD)2013, rupanya tidak hanyadisambut gembira oleh parapemainnya.

Kegembiraan dan ucapansyukur atas keberhasilantersebut, juga dirasakan olehmasyarakat KabupatenKotabaru. Tidak terkecualiBupati Kotabaru, IrhamniRidjani.

Orang nomor satu dikota berjuluk Saijaantersebut, berniat menyiap-kan penyambutan padaRabu (30/1) terhadappemain DYS, yang dianggaptelah mengaharumkanKotabaru dan Kalsel.

Selain menyiapkan acarapenyambutan, bupati jugaakan mengarak para pemainDYS keliling kota di Kotabaru.

Wakil Ketua DYS yangjuga Ketua Harian BadanFutsal Daerah CabangKotabaru Fahrul mengatakan,timnya tiba dari Jakarta,Senin (28/1) malam pukul22.00 Wita.

Rombongan yangdipimpin manajer timHeriyanto dan Fadli akanlangsung menuju Kotabaru.Setelah beristirahat sehari,rombangan disambut BupatiKotabaru, Irhamni Ridjani.

Setelah melakukanpenyambutan di halamanKantor Bupati, rombongankemudian diarak keliling kotaKotabaru pada pukul 15.00

Wita.“Tujuan pengarakan

tersebut selain sebagai ucapanterima kasih, sekaligussebagai bentuk motivasiterhadap pemaim futsalKotabaru agar bisa mengikuti

jejak kakak-kakaknya,” kataFahrul.

Sekadar diketahui, DYSKotabaru keluar sebagaijuara liga futsal setelah dibabak final mengalahkanwakil Kabupaten Bantul,

Yogykarta, GPS Bantuldengan skor 7-4. Finaldilaksanakan di GORKostrad Cilodong, Cibinong,Sabtu (26/1) malam.

Sebelumnya, manajer DYSKotabaru, Heriyanto meng-ucapkan terima kasih atasdukungan masyarakat Kalselpada umumnya, danKotabaru pada khususnya,sehingga timnya bisa meraihjuara liga tersebut.

“Saya yakin, tanpa doadan dukungan mereka, kamitidak akan berhasil sepertisekarang ini,” kata Heri-yanto. (buy)

Tim DYS Diarak Keliling Kota

BOLALOB.COM

Perjalanan DYSKotabaru

Penyisihan Grup BVs Dian Coneri Lampung 15-3

Vs Ca2 Bandung 7-3Vs Semarang 9-4

Vs Monster United, NTB 11-5Vs Mesran Bantaeng, Sulsel

(WO)

PerempatfinalVs Bekasi 11-2

SemifinalVs Persekutim 6-4

FinalVs GPS Bantul 7-4

BPOST GROUP/BURHANI YUNUS

Jauh BerlatihTak Masalah

MawardanaMawardanaMawardanaMawardanaMawardanaSa imimaSaimimaSaimimaSaimimaSaimima

Page 14: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Pro ConsumersSELASA 29 JANUARI 201314 Metro Banjar

ANDAL UNTUK ANGKUT BARANG

BEBERAPA tahun terakhir,jalanan di Indonesia banyakberseliweran sepeda motor rodatiga. Meski beroda tiga, kendaraanini bukan untuk orang cacat atauuntuk latihan mengendarai sepe-da motor. Kendaraan ini berodatiga karena dipakai untuk meng-angkut barang dalam jumlahterbatas. Jelasnya, kendaraan inidipakai untuk usaha.

Kendaraan roda tiga dipilihkarena harganya yang murahdengan daya angkut yang lumayanbanyak. Jumlah barang yang diang-kut lebih banyak dari sepeda motor,tapi lebih sedikit dari pikap. Soalharga, kendaraan roda tiga ini jauhlebih murah ketimbang harga pikap.

Kendaraan jenis sepeda mo-tor atau gerobak ini dibanderoltidak terlalu mahal, antara Rp 15juta hingga Rp 40 juta. Tapi soalkeandalan angkut barang tidakbisa diragukan lagi. Dibandingjika Anda membeli pikap, har-ganya di atas Rp 100 jutaan.

Nah sepeda motor roda tiga/Trike (Tricycle) adalah kendaraanyang lebih aman daripada sepedamotor, tapi juga lebih murahdaripada mobil. Dengan roda tiga,Anda tidak perlu lagi menu-runkan kaki anda saat di lampumerah atau macet. Jika tersenggoljuga tidak langsung jatuh karenaroda tiga sudah menyediakankeseimbangan meski kendaraan

roda empat tetap lebih stabil.General Manager PT Asean

Motor International, Redy Sun,selaku distributor sepeda motorKTM asal Cina mengharapkanpemerintah segera memberi duku-ngan sepenuhnya terhadap peng-operasian sepeda motor roda tiga.

Alasannya, kehadiran kenda-raan tersebut sangat positif,khususnya mendukung peda-gang ekonomi lemah karenasepeda motor tersebut serba bias(multi fungsi). “Kami siap mem-bantu pengusaha lokal, khu-susnya pengusaha skala mene-ngah ke bawah,” katanya.

Diakui oleh Redy, pihaknyafokus memperkuat pasar kenda-raan roda tiga agar dapat digu-nakan untuk kepentingan komer-sil dan langkah tersebut meru-pakan strategi pengembanganbisnis oleh perusahaan. Dia me-nuturkan, saat ini penjualansepeda motor roda tiga mencapai1.000 unit per bulan.

Pencapaian tersebut, kata dia,berkontribusi sekitar 20-25 persenterhadap total penjualan peru-sahaan di Indonesia. Menurutdia, penjualan Asean Motoruntuk semua model mencapai 4-5 ribu unit per bulan.

Tak hanya berbahan bakarbensin, sepeda motor roda tigabahkan sudah dibuat berbahanbakar listrik. Pembuatnya adalahsebuah bengkel di Solo, KiatMandiri. Prototype sepeda listrikroda tiga itu sudah selesai diker-jakan, dan sudah menjalanibeberapa uji coba di bebagaimedan. “Prototype sudahada, tinggal pembuatanmassalnya,” kata Sukiat.

Uji coba yang sudahdilakukan adalah melaluimedan Yogyakarta-GunungKidul dan Yoyakarta sampaiKali Urang. Rancangan sepe-da listrik roda tiga itu diker-jakan oleh sebuah peru-sahaan sepeda motor asalYogyakarta, PT Mega An-dalan Kalasan (MAK).

Komisaris Utama PTMAK, Buntoro mengatakan,sepeda motor listrik roda tiga inidirancang seefisien mungkindengan biaya produksi yangrendah. Harga jual produk motorini dipatok maksimal Rp 6 jutaper unit. “Ini nantinya dirancangsupaya bisa digunakan untukberkerja dan menghasilkan. Supa-ya mereka bisa berdaya secaraekonomi,” ujarnya. (tln/kpc)

NET

NET

BANJARBARU

Djl cpt ruko 2lt Jl Ir PM Noor SeiUlin L4x15 Hub081251161676.

V.3361-2/2

2901/M14

Page 15: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Good NewsSELASA 29 JANUARI 2013 15Metro Banjar

PERINGATAN Maulid NabiBesar Muhammad SAW jugadigaelar di Kecamatan Gam-but. Peringatan kelahiran nabiitu dipusatkan di Masjid BesarMujahidin, Gambut. WargaGambut menyambut gembiraacara itu. Apalagi, ada sum-bangan khusus untuk renovasipembangunan masjid setem-pat.

Tampak hadir Bupati Ban-jar yang diwakili PangeranChairiansyah, Dirut Perusa-haan Daerah PT Banjar IntanMandiri (BIM) yang juga Ke-tua KONI Kabupaten Banjar,Camat Gambut Abdul Razak,para ulama, tuan guru, dantokoh masyarakat Gambut.

Abdul Razak yang jugaKetua Badan Pengelola MasjidMujahidin Gambut menyam-paikan terima kasih dan peng-hargaan setinggi-tingginya ke-pada para tamu undangandan masyarakat Gambut yangmenghadiri dan memenuhiruang utama masjid gunamemeriahkan peringatan mau-lid Nabi SAW.

Selaku pengelola masjid,lanjut Abdul Razak melapor-kan, dalam renovasi tahun lalupihaknya membeli pompa airguna mengatasi air yang me-rembes dari dalam masjid.Dinding masjid juga sudahdinaikkan 1,5 meter. Begitupula kubah masjidnya jugaditinggikan.

“Kita sangat berharap ban-tuan dan doa bapak ibu se-kalian untuk menyelesaikanrenovasi masjid kita ini,” ujar-nya.

Mendengar hal tersebut,Pangeran Chairiansyah tidaktinggal diam. Secara spontan,

GILIRAN GAMBUTGELAR MAULID NABI

SATU tradisi Banjar yang masih lestari saat bulan mauludadalah baayun maulud. Tradisi ini sarat dengan sejarah,muatan nilai, filosofis, akulturasi, dan prosesi budaya yangberharga untuk dikaji secara komprehensif.

Menurut catatan sejarah, tradisi ini semula adalah upacarapeninggalan nenek moyang yang masih beragama Kahari-ngan. Sejarawan Banjar, HA Gazali Usman menyatakantradisi ini semula hanya ada di Kabupaten Tapin (khususnyadi Desa Banuahalat, Kecamatan Tapin Utara). Namunkemudian, berkembang dan dilaksanakan di berbagai daerahdi Kalimantan Selatan.

Tradisi ini menjadi penanda konversi agama orang-orangDayak yang mendiami Banuahalat dan daerah sekitarnya,yang semula beragama Kaharingan kemudian memelukagama Islam. Karena itu upacara Baayun Anak tidak bisadilepaskan dari sejarah masuknya Islam ke daerah ini.

Sebagaimana diketahui, setelah Islam diterima dandinyatakan sebagai agama resmi kerajaan oleh pendiri kerajaanIslam Banjar, Sultan Suriansyah, pada tanggal 24 September1526. Sejak itulah Islam dengan cepat berkembang, terutamadi daerah-daerah aliran pinggir sungai (DAS) sebagai jalurutama transportasi dan perdagangan ketika itu.

Setelah Islam masuk dan berkembang serta berkatperjuangan dakwah para ulama, akhirnya upacara tersebutbisa diislamisasikan. Sehingga jika sebelumnya upacara inidiisi dengan bacaan-bacaan balian, mantra-mantra, doa danpersembahan kepada para dewa dan leluhur, nenek moyangdi Balai, akhirnya digantikan dengan pembacaan syair-syairmaulud.

Isinya tentang sejarah, perjuangan, dan pujian terhadapNabi Muhammad SAW, dilaksanakan di masjid, sedangkansistem dan pola pelaksanaan upacara tetap. Akulturasiterhadap tradisi ini terjadi secara damai dan harmonis sertamenjadi substansi yang berbeda dengan sebelumnya. (kpb)

ia pun mengeluarkan danapribadi untuk menyumbangmasjid tersebut. Secara pri-badi ia langsung memberikanbantuan dana Rp 10 juta. Iajuga berjanji akan menyam-paikan perihal renovasi mas-jid itu kepada Bupati. “Terk-ait kemajuan renovasi masjidini akan saya sampaikan ke-pada Bupati Banjar,” tam-bahnya.

Acara Peringatan maulid

itu diisi pembacaan tausyiaholeh Ustadz Sirajuddin dariBanjarmasin yang dikenaljuga Ustadz Rhoma Irama.

Pesan-pesan dakwahnyaterkait keteladanan akhlak Ra-sulullah SAW yang dikemasdengan gaya unik mirip Rho-ma Irama. Gaya kocaknyamampu membuat para hadi-rin tertarik dan tidak mudahmengantuk.

Sebelumnya maulid nabi

digelar di Dusun Emil, DesaParamasanbawah, KecamatanParamasan. Acara itu dihadiriWakil Bupati Banjar, Dr H Ah-mad Fauzan Saleh MAg.

Meskipun menempuh ja-rak kurang lebih 170 kilometerdan melewati dua kabupaten,yakni Kabupaten Tapin danHulu Sungai Tengah, tidakmenyurutkan langkah wakilbupati untuk tetap semangatmerayakan peringatan Maulid

Nabi Besar Muhammad SAW1434 Hijriyah, Sabtu (19/1).

Fauzan merasa sangat se-nang bisa bersilaturrahim lang-sung dengan warganya. Diaberharap kerukunan wargatetap terpelihara, baik yang se-agama maupun antaragama.Peringatan Maulid Nabi dia-wali dengan lantunan SalawatBarzanji, dan ceramah agamaoleh KH Salman dari Kanda-ngan. (hms)

Baayun Maulid

IST/HUMAS PEMKAB BANJAR

MAULID NABI MAULID NABI MAULID NABI MAULID NABI MAULID NABI - Warga Gambut, Banjar menggelar acara peringatan Maulid Nabi Muhammad di Masjid Besar Mujahidin, Gambut.

NET

SEORANGSEORANGSEORANGSEORANGSEORANG warga mengayun anaknya di acara baayunmaulid.

Desa Loktanah Berpotensi MajuADVERTORIAL

DALAM mempersiapkan Desa Loktanahmenjadi salah satu sasaran Desa Binaan Rame-rame Turun (Debiratu), dilaksanakan kegiatanbergotong royong, pada Jumat (25/1) sekitarpukul 07.30 Wita.

Dalam kegiatan tersebut warga desa turutambil bagian membersihkan saluran air sertamenanam pohon di kawasan jalur Desa.Kegiatan tersebut dihadiri Camat TelagaBauntung, Suyitno dan Kepala Desa Loktanah,Johansyah.

“Selain membersihkan drainase danmenanam pohon, kami juga melakukan pena-naman tanaman obat keluarga (TOGA). Halitu sangat berpotensi diprogramkan di Lok-tanah,” ungkap Suyitno.

Dijelaskan Suyitno, kegiatan tersebut jugadilakukan sebagai persiapan dilakukannyaevaluasi di tingkat kabupaten seputar programDebi Ratu.

“Kami sangat optimistis melihat an-tusiasme masyarakat yang suka bergotongroyong. Apalagi ini bisa jadi salah satu cirikhas yang dikenalkan, meskipun penduduk-nya terdiri atas beberapa suku,” jelasnya.

Selain itu, dikatakan Suyitno, DesaLoktanah juga berpotensi maju seperti halnyaDesa Rantaubujur, yang juga pernah men-dapatkan penghargaan Debi Ratu pada 2011lalu. “Pada 2011, Rantau Bujur meraih juara 3tingkat provinsi sebagai desa yang asri danrapi. Karena itu kami berharap Desa Loktanah

KECAMATAN Telagabauntung sudah berhasilmeraih dua penghargaan Desa Binaan di duaDesa. Pada 2010 lalu, Desa Telagabaru sempatmeraih penghargaan sebagai desa binaan diKabupaten Banjar, yang terbukti menghasilkanseperti pembinaan dalam bidang perkebunan yaitujagung, kacang tanah maupun singkong.

Selanjutnya pada 2011, Desa Rantaubujur jugapernah mendapatkan penghargaan sebagai desabinaan, salah satunya dalam peningkatanpelayanan posyandu lansia, pendidikan anak usiadini dan bina keluarga balita.

Diungkapkannya, selain keberhasilan programdesa binaan, Program Nasional PemberdayaanMasyarakat (PNPM) Mandiri juga sudah dilak-sanakan dan masyarakat juga menikmati hasilnya.“Program penyaluran air bersih melalui PNPMmandiri sejak 2010 lalu. Hasilnya bisa dinikmatimasyarakat, bahkan di Kecamatan Telaga Ba-untung semua masyarakat sudah bisa terlayani air

Penuh Prestasibersihnya,” ungkap Camat Telagabauntung,Suyitno.

“Untuk layanan pamsimas sudah bisadigantikan dengan layanan penyaluran air bersihmelalui PNPM ini,” tambahnya.

Dikatakannya, pengembangan infrastruktur diKecamatan Telagabauntung memang masihbanyak yang perlu dikembangkan lagi.

“Kecamatan Telagabauntung berada di lokasiyang sebenarnya cukup strategis, karena wila-yahnya yang berbatasan dengan KabupatenTapin, tentunya pengembangan pembangunandan menjadi jalur transit warga antarkabupaten,tentunya ini bisa jadi salah satu daya tarik,”ujarnya.

Berdasarkan peta wilayah, luas KecamatanTelagabauntung yaitu 158 Kilometer persegi danterdiri atas empat desa yaitu Desa Rantaubujur,Desa Loktanah, Desa Telagabaru dan DesaRampah. (*)

juga bisa menjadi desa yang unggul,” ungkap-nya.

Dijelaskannya, kegiatan yang diikuti 150warga dan perangkat desa itu, bisa menjadiagenda rutin. “Meskipun kita melihat adakemajuan, namun kami tidak ingin denganjaman yang sudah modern ini budaya gotongroyong masyarakat menjadi hilang. Karena ituperlu ditanamkan rasa kebersamaan tersebut,”ujarnya.

Diungkapkannya, Desa Loktanah memilikipotensi sumber daya alam yang melimpah,seperti hasil hutan dan perkebunan dan bisamenjadi lahan hutan produksi berekonomitinggi.

“90 persen masyarakatnya adalah petanikaret tradisional. Mereka kerjakan perorangan,tentunya dengan pekerjaan tersebut merekadapat memanfaatkan lahan hutan secara baik,”ujarnya.

Diungkapkannya, perjalanan menuju DesaLoktanah memerlukan waktu tempuh sekitar40 menit. “Jalurnya cukup jauh namun desaini cukup berkembang dalam hal sosial danekonominya. Selain itu, Desa Loktanahberdekatan dengan batas Kabupaten Tapin,”ungkapnya.

Ditambahkan Djohansyah, jumlah pen-duduk di Desa Loktanah sekitar 160 orang.“Sementara untuk di Kecamatan TelagaBauntung jumlah penduduknya ada sekitar800 jiwa,” ujarnya. (*)

NET

GOGOGOGOGOTTTTTONG RONG RONG RONG RONG ROOOOOYYYYYONGONGONGONGONG - Warga bergotong royong membersihkan saluran air. Gotong royong di Desa Loktanah, KecamatanTelagabauntung, Banjar terus digelorakan demi menjaga keharmonisan warga.

ISTIMEWA

Page 16: Metro Banjar Edisi Selasa, 29 Januari 2013

Crime StorySELASA 29 JANUARI 201316 Metro Banjar

PenusukHabibie Kabur

BANJARMASIN - Pengusutan kematian Ahmad Habibie (18)warga Kelurahan Pangeran, Banjarmasin, karena ditusuklawan mainnya usai bermain Futsal di Ufik Futsal mulaimenemui titik terang.

Aparat Polsekta Banjarmasin Utara sudah mengetahuipelaku penusukan tersebut setelah melakukan penyelidikansejak Rabu (8/1). Sayangnya, keberadaan pelaku tidakdiketahui karena telah melarikan diri. Ketika aparat ReskrimPolsekta Banjarmasin Utara mendatangi rumah pelaku, diasudah tidak berada di tempat. Petugas hanya menemuikeluarganya.

Kanit Reskrim Polsekta Banjarmasin Utara, Iptu IsmatWahyudi, mengatakan, pihak tengah memburu pelaku.Menurut dia, pelaku adalah warga Seberang Mesjid,Banjarmasin. Ismat mengatakan, keluarganya tidak tahukeberadaan pelaku.

“Pelaku sedang melarikan diri, kami akan memburu pelakupenusukan ini sampai ketemu. Ini merupakan PR dari kamidan harus diselesaikan,” ujarnya.

Selain itu, pihak kepolisian sudah memberitahukankepada keluarga pelaku agar penusuk Habibie itu segeramenyerahkan diri. Sebab, kemana pun dia pergi, akan diburupihak kepolisian.”Kami akan memproses kasus tersebut, dansekarang kami sedang memeriksa saksi-saksi yang terkaitdalam kasus ini,” ujarnya.

Diberitakan Rabu (23/1), Ahmad Habibie (18), tewassepulang usai bermain futsal, Selasa (15/1) malam. Tubuhnyaterdapat luka tusukan senjata tajam.

Habibie sempat dirujuk ke Rumah sakit Anshari Salehpukul 05.30 Wita. Diduga, korban ditusuk usai bermain futsaldi Upik Futsal, Jalan Pangeran Hidayatullah, Benua AnyarBanjarmasin. (aa)

Simpan Sabudi Celana Dalam

BANJARMASIN POST GROUP/AM RAMADHANI

HARIYHARIYHARIYHARIYHARIYADIADIADIADIADI Firmasyah, tersangkanarkoba.

Libatkan AnakAnggota DPRD

MARABAHAN - Hari-yadi Firmansyah (39)memiliki pemikiran cu-kup brilian. Dia me-nyimpan sabu di dalamcelana dalamnya. Na-mun, aparat ReskrimPolres Baritokuala takkalah akal. Heriyadi di-geledah seluruh badanhingga ditemukan nar-koba itu. Hariyadi memang

menjadi target operasiaparat kepolisian Bari-tokuala. DIa dibekukMinggu (27/1) pukul24:00 Wira di tepi JalanTrans Kalimantan de-pan kompleks HBI Han-dil Bakti.Humas Polres AKP Ab-

dul Gani, mengatakan, warga Kompleks Bhakti BerangasTimur ini langsung digelandang aparat ke Polres BatolaMenurut Gani, barang bukti sabu ditemukan 0,46 gramdimasukkan ke dalam kotak rokok yang disimpan di kantongcelana dalam bagian belakang.

Menurut Gani, Hariyadi dikenakan pasal 112 UU RINomor 35 tahun 2009 tentang Narkoba dengan ancamanhukuman 4 tahun penjara dan denda Rp 800 juta. (don)

BANJARMASIN - Berstatus sebagai PegawaiNegeri Sipil (PNS) tidak menjamin kehidupanSa’muni sejahtera. Pria yang bertugas di DinasPertanian Kabupaten Hulu Sungai Selatan inimerasa kekurangan sehingga melakoni profesisampingan sebagai pengedar sabu.

Namun bisnis gelapnya terbongkar setelahaparat Satuan I Dit Resnarkoba Polda Kalselmenggerebek dan menggeledah rumahnya diDesa Bariang, Kecamatan Kandangan, Jumat(25/1) sekitar pukul 19.00 Wita. Aparatmenemukan satu kantong sabu seberat 5 gramdari rumah Sa’muni.

Kabid Humas Polda Kalsel, AKBP Winartomengatakan, Sa’muni merupakan targetoperasi pihaknya beberapa hari terakhir. “Kitayakin dia merupakan salah satu pengedar dikawasan Banua Enam,” lanjut Winarto.

Namun penyergapan Sa,muni tidakdilengkapi dengan keberhasilan menangkappemilik barang, berinisial Subh alias Yoga.“Yoga merupakan pengedar sekaligus pemilikbarang. Dia diketahui sebagai anak anggotaDPRD setempat,” ujar Winarto tanpa maumenyebut nama ayahnya.

Usai membekuk Sa’muni, petugas lang-sung bergerak ke rumah Yoga di JalanPahlawan, Kandangan. Namun, saat dige-rebek Yoga tidak berada di rumah. Di rumahYoga petugas menemukan 5 gram sabu dan2,5 butir pil ekstasi.

Saat ini aparat Dit Rersnarkoba masihmelakukan pengejaran terhadap Yoga yangsudah dimasukkan dalam daftar pencarianorang (DPO).

Winarto mengatakan, Sa’muni berencana,narkoba itu mau dibawa dan diedarkan keTanjung, Tabalong. “Sebelum dibawa keTanjung dia kita bekuk terlebih dahulu,”katanya.

Pada pemeriksaan lanjutan, Sa’muni tidakmengakui barang itu milik dia dan hanyamengaku dititipi keponakannya, Yoga. “Diamengaku barang itu milik keponakan namununtuk memperkuat pengakuannya kita tetapmelakukan pemeriksaan,” lanjut dia.

Saat ini Sa’muni dibawa ke MapoldaKalsel untuk dilakukan pemeriksaan lebihlanjut.(arl)

BANJARMASIN - Kepala PerwakilanBPKP ((Badan Pengawasan Ke-uangan dan Pembangunan) ProvinsiKalsel, Edy Karim, terkejut. Na-manya dicatut seseorang bernamaSaid yang menghubungi PemimpinRedaksi Banjarmasin Post Group,Yusran Pare.

Orang itu juga meminta uangsebesar Rp 35 juta kepada Yusran,Senin (28/1). “Dia mengaku disuruhPak Edy Karim,” ujar Yusran, ke-marin.

Metro memang berhasil meng-hubungi Said lewat nomor telepon081524280007. Namun dia beralasansedang rapat. Dia berjanji akanmenghubungi kembali pada sorehari. Tetapi hingga tadi malam, Saidtak juga menghubungi. Ketika ditele-pon dia tidak lagi menjawab pang-gilan.

Edy Karim ketika dikonfirmasimenegaskan tidak ada anak buahnyayang bernama Said. Dia juga mem-bantah telah menyuruh seseoranguntuk meminta sesuatu kepada or-ang tertentu.

“Di awal 2013 lalu sudah sayasebarkan surat kepada seluruhkepala daerah di Kalsel. Tidak benarsaya dan BPKP Kalsel memintasesuatu dan tidak akan pernah.Kalau perlu laporkan dan jebak saja,”katanya.

Edy kemudian mengirimkan suratmelalui faksmile isinya pemberitahuanatas penggunaan nama dan pejabatBPKP Perwakilan Provinsi Kalsel untuktujuan permintaan uang dan fasilitasserta keuntungan lainnya. Suratbernomor S-281/PW/16/1/2013 itulangsung ditandatanganinya, isi suratjuga meminta untuk menindak-lanjutinya dengan melaporkannyakepada pihak berwajib.

EDY KARIM

Dia menambahkan, hal serupasebelumnya dialamiWali Kota Banjarbaru, Ruzaidin Noor.“Jangan diladeni hal-hal seperti itu.Kalau perlu laporkan kepolisi. Kami sudah sebarsurat ke gubernur, bupati,wali kota dan kepala ins-tansi vertikal dengansurat Kepala PerwakilanBPKP Kalsel tertanggal 15Januari 2013,”jelasnya.

Sementara itu, KabidHumas Polda Kalsel AK-BP Winarto mengatakansiap menindaklanjuti ma-raknya penipuan yangmencatut sejumlah kepalatinggi pemerintahan.

Untuk mencari parapelaku yang biasanyabermodus menggunakantelepon, Winarto menga-ku pihaknya akan me-lacak terlebih dahulutelepon yang bersang-kutan. “Kita akan lacakdan identifikasi kebe-radaan nomor pelakuterlebih dahulu,” ujar dia.

Dia meminta masya-rakat untuk berhati-hatijika menerima telepondari seseorang yang me-ngaku pejabat negara.“Kalau mencurigakan

jangan dilayani. Kalau perlu segeralaporkan jika meminta sejumlahuang,” lanjut dia.

Sebelumnya saat baru men-duduki jabatan Kapolda Kalsel,nama Brigjen Taufik Ansorie jugapernah dimanfaatkan pihak ter-tentu. Beruntung, Polda Kalsellangsung mengantisipasi denganmelakukan publikasi ke sejumlahmedia agar tidak melayani pelakuyang mengatasnamankan ka-polda. (has/arl)

Mengaku Tak TerimaUang Peras

BANJARMASIN - Iptu Dn menjalani pemeriksaan dari pagihingga sore di Bid Provam Polda Kalsel, Senin (28/1). KanitTipiter Polresta Banjarmasin ini diperiksa atas dugaanpemerasan pada Rahman. Rahman sendiri ditangkap aparatPolresta Polresta Banjarmasin, atas dugaan penimbunanbahan bakar minyak (BBM).

Kasubdit Propos Dit Propam Polda Kalsel Kompol Rudimengatakan, Iptu Dn datang sendiri ke Propam tanpadidampingi kuasa hukum. “Ini kan pemeriksaan soaldisiplinnya jadi beda dengan kasus pidana umum yang bisadidampingi kuasa hukum,” ujar Rudi.

Dalam pemeriksaan yang hampir memakan waktu tujuhjam ini Ipda Dn dihadapan penyidik tidak mengakuimenerima uang sesuai yang dituduhkan Rahman. “Dalampemeriksaan dia mengaku tidak menerima langsung uangdari Rahman ini harus kita cek lagi,” ujar Rudi.

Rudi menambahkan untuk mengetahui siapa yang benardalam kasus ini pihaknya juga akan mengkonfrontir Rahmansoal penyerahan uang sebesar Rp 70 juta itu. “Sah saja terlaporberkilah tidak menerima untuk mengetahui siapa yang benarkita akan tanya juga korban pelapor,” ujar dia.

Menurut dia, setelah pemeriksaan dilakukan pihaknyaakan menyerahkan hasilnya ke Direktorat Kriminal Umum(Ditreskrimum) Polda Kalsel. “Kalau pemeriksaan selesai danIptu Dn ada indikasi seperti yang dilaporkan kasusnya kitaserahkan ke pidana umum,” ujar Rudi.

Sementara itu, kepada Metro, Senin (28/1) Rahmanmengatakan mengaku uang pemerasan diserahkan ke IptuDn. “Kalau dia berkilah tidak menerima langsung artinyatidak mungkin soalnya saya sendiri yang menyerahkan uangseperti yang dia minta,” lanjut dia.

Bahkan Rahman berani menantang Iptu Dn untuk sama-sama dihadapkan dengan penyidik Propam Polda soalpenyerahan uang itu.“Kalau Propam mau mengkonprontasi saya siap dihadapkandengan Iptu Dn,” ujar dia. (arl)

Jangan diladeni hal-halseperti itu. Kalau perlu

laporkan ke polisi”

EDY KARIMEDY KARIMEDY KARIMEDY KARIMEDY KARIMKepala BPKP Kalsel

ANTARA/DHONI SETIAWAN

SINDIKASINDIKASINDIKASINDIKASINDIKAT INTERNASIONAL - T INTERNASIONAL - T INTERNASIONAL - T INTERNASIONAL - T INTERNASIONAL - Tersangka anggota sindikat narkotika internasional diamankan di Mapolda MetroJaya, Jakarta, Senin (28/1). Aparat mengungkap sindikat narkotika internasional yang dikendalikan dari dalampenjara dengan menangkap 16 orang tiga diantaranya adalah WNA. Diamanakn barang bukti 6,2 kg sabu, 6.700butir ekstasi, 2.300 butir ekstasi kapsul, 1.100 butir Happy Five yang diperkirakan bernilai Rp 13,525 miliar.

■ Nama Kepala BPKP Dicatut untuk Minta UangLANGSUNG TERKEJUT

2901/M16