Top Banner
Mendinamisasi Kemandirian Masyarakat Edisi 25 7-13 Pebruari 2011 Harga Rp 2.500 Terbit 12 Halaman Tiap Senin Baca Halaman 2 Baca Halaman 3 Baca Halaman 5 Indeks Ada-ada Aja... PAGI yang cerah di hari Sabtu (29/1), warga RW 09 Cibodasari, Kecamatan Cibodas, Kota Tangerang, bersama warga RW 022 Cibodasari mendengarkan suara Ustad Satibi memberi pengumuman melalui toa dari Masjid Ataqwa, “... hari ini ada pengobatan gratis. Bagi warga yang ingin berobat silakan datang tempatnya di sekertariat masjid...” Sebagian warga yang mendengar informasi tersebut segera datang untuk mendapatkan pengobatan itu. “Memang benar pengobatan gratis dilayani dengan baik, bahkan pulangnya pun mendapat hadiah Kelender 2011 bergambar Bu Atut...” kata seorang ibu yang baru pulang berobat. Sontak terjadi kegemparan di lingkungan 2 RW itu, karena warga yang datang ke sekretariat itu, selain diperiksa dan mendapat obat gratis, mereka pun dihadiahi kalender yang memang dibutuhkan setiap rumahtangga untuk ditempel di dinding rumah mereka. “Ini seperti model iklan di mal-mal, beli satu dapet dua, [ke Halaman 11] CIBODAS [MP] – Komisi IV DPRD Kota Tangerang berrencana akan membahas usulan MUI Kecamatan Cibodas tentang lebel rumah makan yang ada di kota ituke dalam kategori rumah makan muslim dengan rumah makan umum. Rencana itu siap dilakukan untuk mencapai kehalalan toyib dalam setiap umat muslim yang menyantap makanan di rumah makan muslim. Alasannya sering terjadi keraguan pada konsume muslim yang ingin makan di suatu rumah makan karena pemilik rumah makan itu non muslim, meskipun pelayannya muslim. [ke Halaman 11] Perlu Label Rumah Makan Muslim & Umum Suasana perbincangan Ketua MUI Cibodas dengan Anggota DPRD M Sjaifuddin. [wr] Wah, Berobat Gratis Berhadiah Kalender Tokoh Banten yang disebut-sebut masyarakat layak dan bisa JAYABAYA & KOMARUDIN BISA RAMAIKAN PILGUB TANGERANG [MP] - Dinilai bisa memberi warna dalam pilihan masyarakat Banten dalam Pemilihan Gubernur Banten-Wakil Gubernur Banten 2011-2016, kini masyarakat mengharapkan sosok tampil sosok lain diluar Incumbent Gubernur Banten Hj. Ratu Atut Chosiyah dan H. Wahidin Halim, Walikota Tangerang. meramaikan Pemilihan Gubernur Banten 2011- 2016, di antaranya H. Mulyadi Jayabaya, Bupati Lebak, Komarudin Hidayat, Rektor UIN Ciputat, dan H. Rano Karno, Wakil Bupati Tangerang. Mereka bisa bersama Atut dan Wahidin meramaikan Pilgub Banten. "Kelima tokoh ini bisa tampil untuk meramaikan Pemilihan Gubernur Banten, sehingga masyarakat punya pilihan berbeda," kata Yayat Ruhiyat, warga Babakan, Kota Tangerang. Hal senada diutarakan Ahmad Tohari, warga Balaraja, Kabupaten Tangerang. "Kalau cuma berpusat pada Ratu Atut dan Wahidin Halim mah enggak banyak pilihan..." Banyak kalangan menilai [ke Halaman 11] RAJEG [MP] – Warga Desa Lembang Sari di Kecamatan Rajeg mendesak Pemkab Tangerang segera memperbaiki jalan desanya sejauh 3 km yang 3 Km Jalan Desa Lembang Sari Rusak Berat rusak berat sehingga mengganggu aktifitas keseharian. Sejumlah warga beberapa waktu lalu mengutarakan setiap harinya jalan yang menghubungkan warga ke berbagai wilayah dilintasi warga untuk bekerja, berbelanja, dan anak-anak bersekolah. Akibatnya jalan rusak, di musim kemarau menjadi debu dan di musim hujan berlumpur. “Bahkan sesekali ada saja kendaraan melintas terjerambat ke sawah akibat menghindari jalan rusak,” [ke Halaman 11] Dua anak murid SD terlihat susah payah berjalan ke sekolahnya melintasi jalan Desa Lembang Sari yang berlumpur. [msd] Warga Harapkan Jl Gatot Subroto Dilebarkan Gratis KTP, KK, Akta Lahir, dan Kematian Minimarket Menjamur Pukul Warung Sembako
12

Media Pro 25

Jun 29, 2015

Download

Documents

Muhammad Imron
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Media Pro 25

1Edisi 25

7-13 Pebruari 2011

Mendinamisasi Kemandirian Masyarakat

Edisi 25

7-13 Pebruari 2011

Harga Rp 2.500

Terbit 12 Halaman

Tiap Senin

Baca Halaman 2 Baca Halaman 3 Baca Halaman 5

Indeks

Ada-ada Aja...

PAGI yang cerah di hari Sabtu (29/1), wargaRW 09 Cibodasari, Kecamatan Cibodas, KotaTangerang, bersama warga RW 022Cibodasari mendengarkan suara Ustad Satibimemberi pengumuman melalui toa dariMasjid Ataqwa, “... hari ini ada pengobatangratis. Bagi warga yang ingin berobat silakandatang tempatnya di sekertariat masjid...”

Sebagian warga yang mendengarinformasi tersebut segera datang untukmendapatkan pengobatan itu. “Memangbenar pengobatan gratis dilayani denganbaik, bahkan pulangnya pun mendapathadiah Kelender 2011 bergambar Bu Atut...”kata seorang ibu yang baru pulang berobat.

Sontak terjadi kegemparan di lingkungan2 RW itu, karena warga yang datang kesekretariat itu, selain diperiksa dan mendapatobat gratis, mereka pun dihadiahi kalenderyang memang dibutuhkan setiaprumahtangga untuk ditempel di dindingrumah mereka.

“Ini seperti model iklan di mal-mal, belisatu dapet dua, [ke Halaman 11]

CIBODAS [MP] – Komisi IV DPRD Kota Tangerangberrencana akan membahas usulan MUI KecamatanCibodas tentang lebel rumah makan yang ada dikota ituke dalam kategori rumah makan muslimdengan rumah makan umum.

Rencana itu siap dilakukan untuk mencapaikehalalan toyib dalam setiap umat muslim yangmenyantap makanan di rumah makan muslim.Alasannya sering terjadi keraguan pada konsumemuslim yang ingin makan di suatu rumah makankarena pemilik rumah makan itu non muslim,meskipun pelayannya muslim. [ke Halaman 11]

Perlu Label Rumah MakanMuslim & Umum

Suasana perbincangan Ketua MUI Cibodas denganAnggota DPRD M Sjaifuddin. [wr]

Wah, Berobat GratisBerhadiah Kalender

Tokoh Banten yangdisebut-sebut masyarakatlayak dan bisa

JAYABAYA & KOMARUDINBISA RAMAIKAN PILGUB

TANGERANG [MP] - Dinilai bisa memberiwarna dalam pilihan masyarakat Bantendalam Pemilihan Gubernur Banten-WakilGubernur Banten 2011-2016, kini masyarakatmengharapkan sosok tampil sosok lain diluarIncumbent Gubernur Banten Hj. Ratu AtutChosiyah dan H. Wahidin Halim, WalikotaTangerang.

meramaikan PemilihanGubernur Banten 2011-2016, di antaranya H.

Mulyadi Jayabaya, BupatiLebak, KomarudinHidayat, Rektor UINCiputat, dan H. RanoKarno, Wakil BupatiTangerang. Mereka bisabersama Atut dan Wahidinmeramaikan PilgubBanten.

"Kelima tokoh ini bisatampil untuk meramaikanPemilihan GubernurBanten, sehingga

masyarakat punya pilihanberbeda," kata YayatRuhiyat, warga Babakan,Kota Tangerang. Halsenada diutarakan AhmadTohari, warga Balaraja,Kabupaten Tangerang."Kalau cuma berpusatpada Ratu Atut danWahidin Halim mahenggak banyak pilihan..."

Banyak kalanganmenilai [ke Halaman 11]

RAJEG [MP] – WargaDesa Lembang Sari diKecamatan Rajegmendesak PemkabTangerang segeramemperbaiki jalandesanya sejauh 3 km yang

3 Km Jalan Desa Lembang Sari Rusak Beratrusak berat sehinggamengganggu aktifitaskeseharian.

Sejumlah wargabeberapa waktu lalumengutarakan setiapharinya jalan yang

menghubungkan wargake berbagai wilayahdilintasi warga untukbekerja, berbelanja, dananak-anak bersekolah.Akibatnya jalan rusak, dimusim kemarau menjadi

debu dan di musim hujanberlumpur.

“Bahkan sesekali adasaja kendaraan melintasterjerambat ke sawahakibat menghindari jalanrusak,” [ke Halaman 11]

Dua anak murid SD terlihat susah payah berjalan ke sekolahnya melintasi jalan Desa Lembang Sari yang berlumpur. [msd]

Warga HarapkanJl Gatot SubrotoDilebarkan

Gratis KTP, KK,Akta Lahir, danKematian

MinimarketMenjamur PukulWarung Sembako

Page 2: Media Pro 25

2Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Peristiwa

Jalan Gatot Subroto di Kedaung Barat yang bertikungan tajam dan menyempit banyak timbulkan kecelakaan kendaraan.[is]

Warga Harapkan Jl GatotSubroto Dilebarkan

“Setiap minggu ada sajakendaraan yang bertabrakan dijalur ini,” kata Desi, wargaKampung Pulo Indah yang masukRT 06/01, Desa Kedaung Barat,Sabtu (29/1). Wanita yangberjualan di pinggir jalannya inimengatakan kecelakaan sulit

SEPATAN TIMUR [MP] - Warga Sepatan Timur dan

sekitarnya mengharapkan Jl Gatot Subroto di Desa

Kedaung Barat, Kecamatan Sepatan Timur, Kabupaten

Tangerang dilebarkan karena kesempitan jalan ini kerapkali

menyebabkan terjadinya kecelakaan lalulintas.

dihindari karena ruas jalan yangsempit serta banyak tikungantajam.

Een, warga lainnyamengutarkan sudah jalan sempitkini banyak rumput sampaimenjalar ke pinggir-pinggir jalan.“Jadi ruas jalan semakain sempit

saja,” katanya.Saat ini kecelakaan di Jl. Gatot

Subroto sedikit berkurang karenadi kiri kanan jalan sudah tumbuhpabrik. Artinya ruas jalan menjadiramai begitu juga bila malam harijalan terbantu terang olehpenerangannya.

Lili Hadiman, Kasie Ekonomidan Pembangunan KecamatanSepatan Timur mengharapkanagar warga bersabar soalpelebaran jalan karena tidak lamalagi akan dilakukan. “Antisipasinyakini warga hati-hati bila melintasidi jalan tersebut,” ujarnya. [is]

TANGERANG [MP] –Menindaklanjuti programpusat, saat ini BadanPusat Statistik (BPS) KotaTangerang tengahmelakukan prosespendataan Sensus SurveiKetenagakerjaan (SSK) kelingkungan 13 kecamatanse-Kota Tangerang.

Untuk mensukseskanprogram tersebut wargaKota Tangerang diminta kooperatif untukmemberikan data yang sebenarnya kepadapetugas BPS yang bertugas mendata ke masing-masing lingkungan 104 kelurahan. Hal tersebutdiungkapkan Kepala BPS Kota Tangerang YeaneIrmaningrum S, MA, kepada MP Selasa (1/2).

Ia menginformasikan bahwa kegiatanpendataan SSK yang memang sudah rutindiadakan sebulan penuh setiap tahun dibulanFebruari ini dilakukan untuk mengetahui secaraaktual angka warga bekerja dan menganggursetiap tahunnya, yang berguna untuk menentukanprogram pembangunan selanjutnya pemerintahpusat dan daerah.

Oleh karena itu warga Kota Tangerang tidakperlu takut untuk didata sebab petugas BPS akanmendatangi secara door to door ke rumah-rumahwarga yang dalam pelaksanaannya berkoordinasidengan Ketua RT/RW dari lingkungan setempat.

Biasanya kendala akan muncul pada saatpetugas melakukan pendataan ke rumah-rumahwarga dilingkungan perumahan elit. Warga elitkebanyakan sulit membuka pintu rumahnya lebar-lebar kepada tamu tak diundang. Oleh karena itupara petugas BPS yang dikerahkan dibekalilengkap dengan tanda pengenal dan surat tugas.“Mudah-mudahan tahun ini bisa diperoleh datalebih aktual lagi,” tuturnya. [nes]

TIGARAKSA [MP] -Warga mengeluhkanadanya sejumlah petugasmenggunakan seragamDinas PerhubunganKabupaten Tangerangterus memungut uangkepada pengguna jalanpersisnya di JalanKedaton Pasar Kemis.Pungutan itu sudahberlangsung dua bulan,padahal tidak mempunyai payung hukumnya.

Sementara anggota DPRD KabupatenTangerang dari Partai PKPB Jafar Junaedi menyorotiadanya sejumlah petugas tersebut. “Sayamememinta kepada Dishub untuk segera menstopoknum yang melakukan pungutan liar di jalan,karena tidak mempunyai dasar hukum, kasihankepada masyarakat setiap hari harus di bebanidengan pungutan yang tidak jelas seperti itu,”keluhnya.

Menurut dirinya sangat mendukung apabila adapungutan resmi yang berlandaskan Perda atauundang-undang karena akan di setor ke kasdaerah, tapi pungutan yang berlangsung seperti diKedaton itu murni pungutan liar (pungli) yangharus segera distop oleh Dishub.

Di samping pungli, anggota DPRD jugamenyoroti jalan yang cepat rusak lantaran dilaluioleh kendaraan besar. “Seharusnya aparat Dishubbertindak tegas terhadap kendaraan yang melewatijalan kelas 3 atau kelas 4 yang di peruntukan bagikendaraan yang bertonase kecil,” pungkasnya.[war]

Sukseskan SurveiKetenagakerjaan

Yeane Irmaningrum

Jafar Junaedi: StopPungli di Kedaton

Jalan Bojong Pemda Harus Bersih Dari PKLTIGARAKSA [MP] - JalanBojong Pemda sebagai jalanProktokol akan ditertibkanoleh pihak Satpol PPKabupaten Tangerangtermasuk pedagang yangberjualan di trotoar sepanjangjalan Bojong Pemda mulai dariGerbang lampu merah Cikupahingga Masjid Al-amjadTigaraksa.

Kasi Operasional Satpol PPKabuapten Tangerang DesyHerawati yang di temui diruang kerjanya kemarin 26/1menginformasikan dalamrangka menegakan perdaNomor 20 Tahun 2004tentang kentraman danketertiban umum.

Untuk itu pihaknya telahmengirim surat pemberitahuandulu kepada seluruhpedagang agar mundur 1,5 Mdari ketentuannya. “Jika kurunwaktu selama satu minggupara pedagang tidakmengindahkan maka akan

bertindak tegas sesuai denganaturan yang berlaku,” ujarnya.

Desy berharap kepadaseluruh pedagang yangberjumlah kurang lebih 30orang itu setelah menerimasurat pemberitahuan makasegera menertibkan sendiri.

“Jika lewat dari tujuh harikerja maka terpaksa pihaknyaakan mengerahkan seluruhanggotanya untukmenertibkan, mumpung masihdi beri kesempatan makasegera pindah atau mundur,”katanya tegas. [war]

Desy Herawati

Page 3: Media Pro 25

3Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Peristiwa

Gratis KTP, KK, Akta Lahir, dan KematianTANGERANG [MP] - Awal Januari 2011, DinasKependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) KotaTangerang telah mulai memberi pelayanan gratispembuatan KTP, KK, Akta Kelahiran, dan Akta Kematian.

Kabid PengendalianKependudukan Kota Tangerang,Mulyanto kepada MP, Rabu (26/1), menjelaskan pelayanan gratisadministrasi kependudukan inidituangkan dalam Perda No 4/2010 dengan ketentuan untukperpanjangan KTP tidakmelewati batas waktu 14 haripasca habis masa berlakunya.

Sedangkan pembuatan aktakelahiran dan kematianditentukan batas waktukepengurusannya paling lambatsampai 60 hari setelah lahir ataumeninggal. “Apabila lewat daribatas waktu yang ditentukantersebut akan terkena denda,”katanya.

Namun diakuinya juklak danjuknis terkait denda masihdalam penggodokan DPRD KotaTangerang, sebab itu warga

yang melanggar ketentuantersebut masih dilayani gratisDisdukcapil. “Mumpungdendanya belum berlaku, makakepada warga yang masaberlaku KTP-nya sudah habissegera mengurusperpanjangannya,” tuturnya.

Sementara memantaupelayanan KTP dan KK diKecamatan Tangerang padaJumat (28/1), ternyata memangsudah diberlakukan gratis disana.

Kasi Pemerintahan KecamatanTangerang, Jupran Upi,menjelaskan sejak diterimanyasurat pemberitahuan terkait haltersebut dari Sekretaris Daerah(Sekda) Kota Tangerang pada 14Januari lalu langsung ditempeldi papan pemberitahuan dekatruang pelayanan Kecamatan

Tangerang. “Kami pun sudahtak memungut lagi,” tuturnya.

Sementara warga menyambutbaik kemajuan pelayanankependudukan ini, seperti yang

diungkapkan Mulyadi, AnggotaLinmas Sukasari yang seringdiminta jasanya untukmengurus perpanjangan KTPatau KK warga. “Walaupun tak

diminta, tapi kalau ada uanglebih dari warga yang memintadiurus KTP-nya biasanya sihngasih aja untuk uang rokok...’[nes]

Petugas di ruang pelayanan kependudukan Kecamatan Tangerang tengah sibuk melayani warga yangmendaftar untuk difoto pembuatan KTP. [nes]

Siap Dibuat Tali Air di Jalan TergenangTANGERANG [MP] - Dilontarkanrencana pembuatan tali-tali air disetiap sarana jalan di KotaTangerang sehingga saranaperhubungan jalan itu tak mudahdigenangi air saat diguyur hujan.

Rencana ini disampaikan WakilWalikota Tangerang H. Arief RWsaat Rapat Evaluasi Pembangunan

Tahun Anggaran 2010/2011bersama para pejabat dan camat diBalaikota Tangerang, Selasa (25/1). "Tali-tali ini dibuat agar airhujan yang membasahi jalan bisadialirkan ke saluran air yang adadi kanan-kiri jalan."

Dikatakan dengan tali air,maka bukan hanya jalan tak lagi

digenangi air hujan, tetapi bisamembuat ketahanan jalanmenjadi lebih lama. Sebab itu,Dinas PU Kota Tangerangdiharapkannya bisamemprogram hal ini. Sementarapara camat diminta untukmengajak warganya menjagakeberadaan jalan. [msd]

KH Rohmani Marzuqi

LARANGAN [MP] - KH Rohmani Marzuqi,Ketua Tharikat Mukthabaroh Kota Tangerang,mengatakan bila H Wahidin Halim, WalikotaTangerang, mencalonkan menjadi GubernurBanten maka ulama akan mendukungnya.

“Masyarakat akan paham siapa seharusnyayang memimpin Banten, begitu juga denganpara ulama sudah pasti akan bergerakmendukung Wahidin Halim,” katanya, Kamis(27/1). Dukungan itupun, kata dia, bukanhanya datang dari ulama di Kota Tangerangsaja, tetapi ulama-ulama di daerah lain diPropinsi Banten.

“WH itu selain aset Kota Tangerang, jugaaset Banten. Lewat kepemimpinannya terciptaiklim kondusif serta berani membuatterobosan untuk perubahan,” tuturnya. [is]

Ulama se-BantenNyatakan Dukung WH

Karang Tengah Cetak 2.000 Kalender

Pemberian kalender ke warga di Karang Tengah.[is]

KARANG TENGAH [MP] -Kantor Kelurahan KarangTengah mencetak sebanyak2.000 lembar kalender tahun2011 yang berisi gambar-gambar pembangunan di KotaTangerang.

Kalender yang juga berisi

gambar walikota Tangerang itudibagikan gratis ke setiap wargayang datang ke kantorkelurahan. “Nah kalau beginikita juga senang dapat kalendergartis. Ada gambar-gambarpemimpin kita lagi,” kata Hasan,Kamis (27/1).

H. Ayak, Lurah KarangTengah, mengutarakanpembuatan kalender kelurahanrutin dilakukan setiap tahun.Tujuannya menyosialisasikanprogram Pemerintah KotaTangerang lewat gambar yangada. [is]

Page 4: Media Pro 25

4Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Peristiwa

KARANG TENGAH [MP] - Pengurus PKKKelurahan Pondok Pucung, Kecamatan KarangTengah, Kota Tangerang, siap membentukBina Keluarga Balita (BKB) di salah satuposyandu yang ada di wilayahnya.

Kesiapan mereka terungkap saat mendapatpembinaan wilayah (binwil) dari pengurusPKK Kecamatan Karang Tengah. “Hasil daripembinaan ini kami tindaklanjuti denganakan membentuk BKB di salah satuposyandu,” kata Hj. Susilowati Naman, KetuaPKK Kelurahan Pondok Pucung, Rabu (26/1).

Salah satu posyandu yakni di PerumahanBangun Reksa memang layak dibentuk BKBkaren memenuhi syarat. Misalnya disanajumlah kunjungan balita banyak dan saranayang lengkap. “Diharapkan adanya BKB makaposyandu lainnya disini bisa mengikuti,”ujarnya.

Ny. Yayat Herman, Ketua PKK KecamatanKarang Tengah, mengutarakan kegiatanbinwil merupakan kegiatan rutin setiap enambulan. Program yang dibina antara lainpembinaan BKB, adminitrasi dan dasa wisma.Pembentukan BKB tengah difokuskan karenademi membantu tumbuh kembang anak. [is]

LARANGAN [MP] - Sebanyak empatunit rumah warga kurang mampu diKreo Selatan, Kecamatan Larangan, KotaTangerang akan dibangun lewat pro-gram BKM Pisangan Makmur dan PNPMMandiri yang memanfaatkan danaAPBN.

“Pembangunannya bulan Maret ini diantaranya rumah Saari di RT 05/05,”kata H. Sunardi, Kordinator BKMPisangan Makmur saat memperlihatkanproyek pembangunan jalan lingkunganyang juga hasil BKM, Kamis (27/1).

Wilayah Kreo Selatan memangberbatasan langsung dengan Jakartatetapi tidak sedikit rumah layak huniyang harus dibantu. Sebab itu lewatprogram bedah rumah ini disambutantusias mereka.

Sementara pembangunan yangtengah dikerjakan saat ini merupakantahap kedua yakni pengerjaan jalanpavingblok di RT 03/07, RT 04/08 dansaluran air di Jl. Sukarela atau di RT 02/06. Tahap sebelumnya pembangunanjalan pavingblok di di RT 01/05, RT 01/04 dan RT 02/08. [is]

Wagub Masduki PujiProgram 1.000 Posyandu

“Program ini sangatsignifikan…” kata Masduki saatmembuka Musda II DPD PersatuanAhli Gizi Indonesia (Persagi)Banten di Gedung Nyimas Melati,

TANGERANG [MP] – Wakil Gubernur Banten HM Masdukimemberi penghargaan kepada Pemkot Tangerang atasprogram pembangunan 1.000 posyandu karena program inibernilai positif bagi pembinaan kesehatan keluargamasyarakat.

Kota Tangerang, Kamis (27/1).Diharapkan langkah-langkahpembinaan kader posyandu bisaterus dikembangkan di KotaTangerang.

Dikatakan Masduki di seluruhPropinsi Banten kini terdapat9.899 posyandu yang tersebar di 4kabupaten dan 4 kota, termasukhampir seribuan ada di KotaTangerang.

Musda sendiri diikuti 300petugas rumahsakit, puskesmasdan petugas dinas kesehatan se-Banten. Hadir Walikota TangerangH. Wahidin Halim dan sempatmemberi sambutannya. [msd]

PKK Pondok PucungSiap Bentuk BKB

Pengurus PKK Kelurahan Pondok Pucung tengahmendapat pembinaan dari pengurus PKK KecamatanKarang Tengah. [is]

4 Rumah Siap Dibedah BKM Pisangan Makmur Kreo Selatan

H. Sunardi dan Sekel Murdani tengah mengontrol kegiatan pembangunan saluran air di Jl. Sukarela. [is]

Wagub Banten HM Masduki serahkan penghargaan kepada petugas gizi terbaik.

Page 5: Media Pro 25

5Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Bisnis

Terkait itu akan diterbitkannyaPeraturan Daerah Kota Tangerangtentang Pasar Modern yangsempat diajukan dan dimintaDPRD Kota Tangerang untukdiperbaiki, perlu segeraditerbitkan. Dalam perda ini akandibatasi keberadaan pasarmodern atau minimarket itu padazona-zona tertentu, tidakmerambah di setiap pelosok.

Saat ini, banyak pemilikwarung merasa susah karenaorang membeli garam dan rokoksebungkus saja perginya ke

Minimarket Menjamur Pukul Warung SembakoTANGERANG [MP] - Minimarket atau biasa disebutpasar modern kian lama kian menjamur di pelosok-pelosok Kota Tangerang, bahkan sampai ke mulut-mulutkampung. Keberadaan minimarket yang bahkanterkesan bersaing dengan sesamanya ini memukulkeberadaan warung-warung sembako yang diusahakanwarga.

minimarket, padahal di warungmereka pun tersedia denganharga sama.

Sebab itu, didesak PemkotTangerang harus membatasikeberadaan minimarket, janganmain beri izin. Kondisi inidiperburuk dengan adanyapersaingan keras antaraminimarket IM dan AM yangdipastikan bila satu minimarketberdiri di satu jalan maka takperduli berjarak hanya 30 meterpasti berdiri satu minimarketlainnya.

Walikota Tangerang H.Wahidin Halim kepadawartawan di Modernlan belumlama ini membantah PemkotTangerang mengabaikanperkembangan perekonomianmasyarakat, di antaranyawarung-warung sembako. Salahsatu proteknya yaitu denganrencana menggolkan PerdaPasar Modern yang akanmembatasi pertumbuhanminimarket dan pasar moderndalam zonanisasi.

Dia mengakui raperda PasarModern dikembalikan DPRDKota Tangerang untuk dikoreksidan diperbaiki. Diharapkannyarevisi raperda itu bisa cepatdiselesaikan untuk kemudiandisahkan DPRD, yang akanmemberi kesempatan tumbuhpasar modern dan pasartradisional dan warungan. [msd]

Sjaifuddin Dialog Interaktif dengan Pengurus RT-RW Cibodasari

Suasana sosialisasi pembangunan wilayah di Sekretariat RW 07 Cibodasari. [wr]

CIBODAS [MP] – Pengurus RT-RW dilingkungan RW 07 Kelurahan Cibodasari,Kecamatan Cibodas, Kota Tangerang,mengikuti sosialisasi pembangunanwilayah dengan mengundang MSjaifuddin, Anggota Komisi IV DPRD KotaTangerang.

Handoyo, Ketua RW 07 Cibodasari,mengutarakan kepengurusannyamengusulkan pembangunan jalan,Posyandu Mawar II, dan penyediaan lampuPJU. “Ya mudah-mudahan saja semuausulan kita bisa diperjuangkan DPRDuntuk dipenuhi Pemkot Tangerang.”

M Sjefuddin memaparkan upaya-upayaapa yang telah dilakukannya dalammembantu merealisasi usulan warga.Untuk tahun 2011 akan dibangun jalandan posyandu, “sedangkan penerangansaya belum mendapat kabar.”

Untuk itu diharap warga bersabar. Bilausulan warga nanti bisa terpenuhi, tolongfasilitas umum yang dibangun agar dirawatdengan baik. “Sebab apapun yang sudahdibangun pemerintah itu adalah milikkita...” [wr]

Page 6: Media Pro 25

6Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Agama

Hj. Terri membagikan amplop santunan kepada puluhananak yatim warga di Aula Kelurahan Cikokol. [nes]

TANGERANG [MP] – Suasana bahagia meliputiacara santunan yang dibagikan kepada 20 anakyatim warga 13 RW di Aula Kelurahan CikokolKecamatan Tangerang Kota Tangerang, Rabu (26/1).

Masing-masing anak yatim yang disantuniBKMT Kelurahan Cikokol mendapat sekantongsembako dan uang dalam amplop sebesar Rp 50ribu. “Terimakasih bu,” tutur Rizki salah satu anakyatim warga RT 02/13 dengan semnagat.

Penasehat BKMT Kelurahan Cikokol Hj. TerryNaman tampak mengusap lembut kepala satupersatu puluhan anak yatim yang ia santunitersebut. Dan ratusan jamaah kaum ibu punkompak mendoakan keselamatan anak-anak yatimwarganya itu.

Ditemui selesai gelaran, Hj. Terry mengucapkanterimakasih atas dukungan infaq dan shodaqohpara jamaah yang dihimpun rutin dalam kotak amalsebulan sekali pertemuan pengajian BKMTkelurahan. Pembinaan akhlak kaum ibu merupakanbagian dari program pembinaan pokja I PKKkelurahan.”Mudah-mudahan tahun depan lebihberkah dengan lebih banyak lagi anak yatim yangdisantuni,” katanya senang. [nes]

20 Anak YatimCikokol DisantuniMamah Dedeh Puji

Perempuan Kota Tangerang

“Saya pun merasa nyamanberada di tengah ibu-ibu dengankondisi Kota Tangerang yangnyaman,” paparnya saat membericeramah pada pengajian bulanandi Lapangan Palm Botol Jl. H.Djiran No. 1 Kecamatan Pinang,Kota Tangerang, Minggu (30/1).

Mamah Dedeh jugamengatakan bahwa Islammemberikan porsi kepada kaumperempun untuk melakukanaktivitas di berbagai bidang.Dengan kesetaraan gender ini,Mamah Dedeh, melihat di Kota

PINANG [MP] - Penceramah kondang nasional MamahDedeh memuji keberhasilan Walikota Tangerang H. WahidinHalim dalam mewujudkan Kota Tangerang yang kondusif,bersih dan nyaman dengan masyarakatnya yang hiduprukun.

Tangerang kaum perempun sangataktif melakukan setiap kegiatanseperti kegiatan pengajian, sosialdan pembangunan.

“Saya salut apa yang telahdicanangkan pemerintahan di sinikarena kaum ibunya sangatberperan di bidang kesehatan.Aktifnya peran ibu-ibu di kegiatanposyandu dan kader lainnyamenunjukan bahwa PemerintahKota Tangerang telah memberikanpeluang kepada kaumperempuan,” katanya.

Sementara Walikota Tangerang

H. Wahidin Halim dalamsambutannya menyatakan dirinyapun sangat menghargai peranankaum perempuan di kotanya.Keberadaan kaum perempuansangat dibutuhkan dan hal itutelah terbukti dengan perananperempuan dalam pembangunanbidang sosial, politik dan budaya.

Peranan perempuan di bidangkeagamaan pun sangat diapresiasiPemerintah Kota Tangerang, kataWahidin. Aktivitas kaumperempuan di majelis-majelistaklim sangat besar dalammewujudkan Kota Tangerangsebagai Kota Akhlakul Karimah.“Bentuk apresiasi PemkotTangerang adalah dengandirealisasi pemberian insentifkepada para guru-guru ngaji,”katanya. [msd]

Tien Husna Ketua FKU Kec. TangerangTANGERANG [MP] - Suasanakhusyuk mewarnai pembacaansumpah oleh 30 pengurus baruForum Komunikasi Ustadzah (FKU)Kecamatan Tangerang dilantik KetuaFKU Kota Tangerang Ustadzah Hj.Jundah Sulaiman di Aula KecamatanTangerang, Kamis (27/1).

Acara dihadiri Camat Tangerang,Ketua MUI Kecamatan Tangerang, danPenasehat BKMT KecamatanTangerang.

Ketua FKU Kecamatan Tangerangmasa bakti 2010-2015 Ustdzah Hj.

Pengurus FKU Kecamatan Tangerang foto bersama Ustadzah Hj. Jundah, CamatMumung, KH. Gozali Mansyur, dan Hj. Tien Nurwana. [nes]

Tien Husna yang baru dilantikmenyatakan dirinya akan berusahaamanah melakukan pembinaankepada seluruh ustadzah binaan dilingkungannya. Di antaranya dalamwaktu dekat akan menggelarpelatihan SDM ustadzah.

Sementara Ustadzah Hj. Jundahberpesan sifat-sifat tauladan darikepemimpinan Nabi Muhammad SAWdapat dicontoh untuk diterapkan paraustadzah dalam perilaku keseharianmengajar ngaji maupun aktifberorganisasi. [nes]

Anak Yatim Yayasan KhuddamulIslam Rekreasi ke Ragunan

CIBODAS [MP] –Nampak wajah ceriadipancarkan darianak yatim YayasanKhuddamul Islamjalan Bete XII no 21PerumnasTangerang, padasaat mengikuti acararekreasi ke kebunbinatang Ragunanyang diadakan olehSuhendra salahseorang donatur,Minggu (29/1).

Diakui Suhendra,acara ini selainuntuk dapat berbagi kegembraan kepadaanak asuhnya sekaligus memperingatihari kelahiran putranya. “Hal ini jugauntuk dapat memberikan motifasi kepadaanaknya bila besar nanti bisa selaluberbagi,” ucapnya.

Sementara H. Burhanudin, KetuaYayasan Khuddamul Islam mengucapkanterima kasih kepada seluruh donaturyang terus memberikan sebagian rizqinyauntuk anak asuhnya. “Dan kepadasaudara Hendra yang saat ini telahmemberikan kebahagiaan kepada anak-

anak kami, semoga apa yang telahdiberikan mendapat balasan yangsetimpal dari Allah, amin,” ucapnya.

Diinformasikan yayasan ini berdirisejak bulan Febuari 2000 hingga kinisudah berjalan 11 tahun. Sampai saat inisudah 32 anak yatim dan dhuafa yangtelah dibantu untuk dapat menyelesaikanpendidikannya sampai ke tingkat SMA.“Selain itu kami masih terus memberikanbantuan untuk keperluan biaya sekolahuntuk anak asuh lainnya dari yang masihduduk di bangku SD, SMP dan SMA,”jelasnya. [wr]

Ketua yayasan berdampingan dengan Hendra saat fotobersama dengan anak yatim di Ragunan. [wr]

Page 7: Media Pro 25

7Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Modus

Kordinator Umum/Kordinator Perusahaan: Musadad, Kordinator Redaksi: M Imron, Kordinator Liputan/Iklan/Marketing: IwanS, Wawan, Dewan Redaksi: Musadad, M Imron, Iwan S, Wawan, Anto, Agus R Wahyudin, HA Jabir Reporter:Anwar, Vanessa, Irfan Perwajahan: Imron, Sirkulasi: Wahyu, Nurhasan, Dika, Govie, Abdurrahman Alamat Redaksi:Jl. Sukamanah Jaya No.26, Kelurahan Sukasari, Kota Tangerang Telp. (021) 91275676 ,

E-mail: [email protected], (Redaksi menerima artikel dan foto-foto kegiatan yang bisa dikirimkan ke alamat redaksi)

Peristiwa itu terjadi sekitarpukul 18.30 malam bermula darikecurigaan warga yang melihatada seorang laki-laki yang

Janda Tiga Anak Dihabisi Pacar SendiriSOLEAR [MP] - Pembunuhan sadis yangdilatarbelakangi cinta segitiga menggegerkan warga BlokG Taman Adiyasa, Desa Cikasungka, Kecamatan Solear.Seorang janda beranak tiga dihabisi oleh pacarnyasetelah korban meminta pertanggungjawaban atas janinyang dikandung, Selasa (1/2).

mondar-mandir di jalan. Taklama kemudian wargamendengar teriakan hesterisseorang wanita lalu warga

berhamburan keluar rumah.Ternyata ada seorang laki-lakiyang ketakutan hendakmelarikan diri, tapi karena sudahdikepung warga akhirnya sipelaku dihajar warga hinggababak belur.

Kini pelaku pembunuhan kejiitu sudah diserahkan di PolresKabupaten Tangerang diTigaraksa untukmempertanggung jawabkan

perbuatannya. Menurut KepalaDesa Cikasungka Holil RahmatJaya, pelaku diketahui bernamaGozali sedangkan korbanbernama Jumrotun keduanyawarga Desa PabuaranKecamatan Balaraja.

Sementara menurut beberapaketerangan yang dihimpun MPbahwa korban mendesak untukdinikahi, namun si pelaku selalumengulur-ngulur waktu.

Sementara janin yangdikandung jumrotun semakinmembesar sudah mencapaiusai 7 bulan. Lantaran selaludidesak oleh korban akhirnyaGozali panik dan nekatmenghabisinya. Pelaku sendirimemiliki satu orang anak yangmasih bayi, sedangkanJumratun yang berasal darisemarang memiliki tiga anak.[war]

Pagar Jembatan Halangi Pandangan Pengendara

Jalan penghubung dan agaryang menghalangi pandangan

para pengendara motor. [wr]

KELAPA DUA [MP] – Parapengguna jalan lingkar dikawasan Lippo Karawaci,Kabupaten Tanerang,mengeluh keberadaan pagarjembatan karena menjadipenghalang pandangan matapengendara saat berbeloksehingga menjadi rawankecelakaan lalulintas.

MP menghimpun informasiakibat keterhalanganpandangan pengendaraakhirnya menyebabkan seringterjadinya kecelakaan lalulintas,di antaranya serempetan mobildengan mobil dan sepeda

motor dengan mobil. Jalanjembatan ini memang padatkendaraan karena menjadipenghubung Binong keBencongan Indah.

Sisi lainnya, badan jembatanyang tak terlalu lebar punmenjadi penyebab lainnyaseringnya terjadi kecelakaanlalulintas di sana, kata Lukman,warga Binong. “Khususnya dijam-jam sibuk...”

Warga berharap PemkabTangerang bisa memangkaspagar jembatan sehingga taklagi menghalangi pandanganpengendara pada belokan jalan

di bibir jembatan.Jaenudin, Lurah Binong,

menjelaskan perbatasan itusudah masuk wilayahKecamatan Kelapa Dua,sehingga pihaknya hanya bisamenyampaikan persoalan inisaja. “Saya pun telahmenyampaikan persoalan inikepada Anggota DPRD.” [wr]

Perpustakaan Keliling DisambutGembira Pelajar SD Tangerang 14

Pengurus Himpaudi Kota Tangerang foto bersama dengan pengurus Himpaudi Banten. [nes]

TANGERANG [MP]

– Seketika suasanaistirahat ratusanpelajar SDNTangerang 14berubah gembirasaat mobilperpustakaankeliling KotaTangerang datangmengunjungisekolah tersebut.

Ketika salah satupetugas pelayananmembuka pintu bakmobil tersebut,puluhan pelajarpun salingberebutanmengambil bukubacaan yangmereka suka. “Anak-anak jangan lupaya.. mendaftar dulu sebelummembaca,” tutur staf pelayanan LilisFazariah mengingatkan.

Nouval, murid kelas 5 SDNTangerang 14 mengaku senang bisamembaca buku cerita dari layananmobil perpustakaan keliling. Iaberharap mobil ini bisa sering datangberkunjung kesekolahnya. “Apalagibuku ceritanya keluaran terbaru, pastiseru,” tuturnya senang.

Ditemui ditengah pelayanan, LilisFazariah menjelaskan bahwa saat inimobil pelayanan perpustakaan kelilingbaru cuma ada satu unit saja. Jadiuntuk pelayanannya setiap hari kamiberkeliling mendatangi SD-SD berbedake 13 kecamatan. Setiap SD yangsudah dua kali dikunjungi harusbersabar untuk menunggu dikunjungilagi. Sebab mobil perpustakaan kelilingtengah mengunjungi SD lain yangbelum di kunjungi. [nes]

Puluhan pelajar SDN Tangerang 14 tengah antusias berebutanmendaftar dan melihat-lihat buku-buku bacaan di mobilperpustakaan keliling yang datang ke sekolah mereka. [nes]

Sofiyan Ketua Himpaudi Kota TangerangTANGERANG [MP] - Suasana meriahmewarnai pelatikan 23 pengurus HimpaudiKota Tangerang yang diketuai Sofiyan.Meskipun suasana penuh sesak, hadirin terusmengikutinya sampai acara selesai.

Memang acara inipun dihadiri 130 tutordan pengurus Himpaudi 13 kecamatan se-Kota Tangerang. Mereka ingin menyaksikanlangsung Ketua Himpaudi Propinsi BantenHj. Ade Rossi Khoirunnisa melantik 23pengurus yang digelar di Auditorium Lantai5 RS Awal Bros Cikokol, KecamatanTangerang, Kota Tangerang, Selasa (25/1).

Hj. Ade dalam sambutannya berharap ditangan pengurus yang baru ini kualitaspembinaan PAUD di Kota Tangerang agardapat terus ditingkatkan. "Jangan khawatir,

kesejahteraan tutor PAUD akan diperhatikanPemprop Banten," tuturnya disambut tepuktangan meriah ratusan tutor PAUD yanghadir.

Kasi PAUD Dinas Pendidikan KotaTangerang Euis Widyaningrum menjelaskansaat ini ratusan lembaga PAUD di KotaTangerang tengah mengurus perijinannya keBPPT sebagai syarat mutlak beroperasi.Sedangkan pembinaan mutu, SDM PAUDterus ditingkatkan dengan menggelarberagam pelatihan.

Sementara Sofiyan, Ketua Himpaudi KotaTangerang, menyatakan kesiapannyamenjalankan amanah dalam program-program kerja untuk kemajuan PAUD dantutornya. [nes]

Page 8: Media Pro 25

8Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Pendidikan

TANGERANG [MP] – Meningkatkan mutupembelajaran 8 SD negeri dan swasta, Gugus 6UPTD Kecamatan Tangerang, Kota Tangerangmewajibkan para kepala sekolah SD itumenjalankan program kerja bulanan selaras gugus.

“Tujuannya agar kualitas pendidikannya dapatdipantau dan diupayakan meningkat baik lagi,”kata Udin Syamsudin Spd yang baru 2 bulanbertugas menjabat Ketua Gugus 6, Sabtu (29/1).

Dijelaskan pihaknya beserta anggota pengurusgugus saat ini sudah menyusun program kerja kedepan sampai semester genap ini selesai. Untukprogram kerja bulan Pebruari terbagi dalam 4pekan, selama 2 pekan pertama kepala sekolahmenggelar sharing dengan mengundang komiteperwakilan orangtua murid kelas 1-6 untukmengetahui keluhan tentang pembelajaran yangsudah berjalan.

Hasil sharing selanjutnya dibahas dalampertemuan pekan ke-3 dan ke-4 dengan para guruguna mengevaluasi kekurangan dari pembelajaransekolah.

Selanjutnya hasil penerapan program kerjabulanan ini dilaporkan rutin masing-masing kepalasekolah ke Gugus 6 untuk dimusyawarahkanbersama. “Asalkan tidak membebankan orangtuamurid, maka masing-masing kepala sekolahdituntut kreatif berusaha memajukan pendidikanakademis dan non akademis di sekolahnyamasing-masing...” [nes]

SMAN 6 Gelar LombaCeramah Maulid

Firda Febi beserta 2 rekan pengurus osis lainnya tengah berkumpuldiruang Osis SMAN 6. [nes]

Lomba yang digelar jugadengan tujuan untuk memupukiman dan taqwa dikalanganseluruh pelajar putra-putri SMAN6 Kota Tangerang ini juga dalamrangka penjaringan sekolah untukmencari bibit unggul pelajar untukdibina di ekskul rohis nanti.

Ketua Osis SMAN 6 Firda Febi,Rabu (26/1), menjelaskan selainmengadakan lomba ceramah,beragam lomba lainnya turutdigelar pula seperti lomba MTQ,adzan, dan nasyid. Masing-masingkelas wajib mengirimkan dutanyauntuk mengikuti beragam lombatersebut. Sedangkan terkaitkesiapannya saat ini osis telahmembentuk kepanitiaan lomba

NEGLASARI [MP] –Mewadahi keterampilanpelajar berceramah agama,OSIS SMAN 6 siapmenggelar lomba ceramahantar pelajar sekolahnyadalam memeriahkanperingatan Maulid NabiMuhammad SAW pada 23Februari mendatang.

yang secara bertahap sudahmelakukan langkah langkahpersiapan yang melibatkan timpenilai gabungan guru agama

sekolah. “Mudah-mudahan acaraini nanti bisa terselenggaradengan sukses, amin,” tuturnyasenang. [nes]

Wahyudin tengah memberikan arahan kepada belasan pelajar peserta lomba nasyid duta 24 kelas 7-9. [nes]

SMPN 17 Gelar Lomba Gema MaulidTANGERANG [MP] - Diikutiratusan peserta pelajar putraputri duta 24 kelas di SMPN17 Kota Tangerang saat initengah menggelar beragamlomba seni islami yangdiadakan setiap Jumat, 3pekan menjelang hariperingatan Maulid NabiMuhammad SAW.

Ditemui MP Jumat (4/2),saat tengah mengelarpenilaian lomba nasyid yangdiikuti 5 peserta kelompokdan belasan pesertaperorangan duta kelas 7-9,peserta diberi arahan seputar

kriteria penilaian lombanyaoleh guru mereka WahyudinS. Kom selaku Ketua PanitiaGema Maulid agar pesertabisa tampil maksimal.

Kepada MP, Wahyudinmenjelaskan terdapat 3 kriteriapokok penjurian lomba nasyiduntuk menjaring 6 pemenang,a.l: adab, kualitas vokal, dankekompakkan tim.“Walaupun hanya berskalaantar kelas saja namunproses penilaiannya harusketat sebab sekalianpenjaringan siswa berbakatdari kelas 7 dan 8,” katanya.

Ia menambahkan selainmenggelar lomba nasyidjuga ada 2 materi lombalainnya yang sudah selesaipelaksanaanya yaitu lombahafalan surat pendek danlomba pidato.

Selanjutnya parapemenang lomba GemaMaulid akan diumumkanpanitia dalam gelaran acarapuncak peringatan MaulidNabi Muhammad SAW pada14 Februari nantimengundang penceramahUstadz Habib Bagir Al Habsyidari Bogor. [nes]

Program Bulanan 8 SDGugus 6 Kec. Tangerang

KARAWACI [MP] - Lomba Hiking Rally (LHR)siap kembali digelar SMP Nusa Putra padaakhir Februari nanti yang dapat diikutipeserta kelompok pramuka penggalang dutaSD dan SMP Kota dan Kabupaten Tangerang.

Terkait lomba tersebut, Pembina KesiswaanSMP Nusa Putra Ahmad Judin, Jumat (4/2),menjelaskan bahwa proses pendaftarannyasudah dibuka sejak awal Januari lalu danmerupakan kegiatan rutin tahunan yangdiadakan sekolah dalam upaya memberikanwadah pembelajaran agar pelajar Osis bisakretif selaku penyelenggaranya atau eventorganizer (eo).

Judin menginformasikan dalam gelaranLHR para peserta akan berjalan kaki (hiking)dengan menempuh jarak sekitar 7 km yangdimulai dari batas start SMP Nusa Putradengan rute berkeliling tak jauh darilingkungan setempat. Ditengah perjalananhiking tersebut, peserta akan berhentibergantian di 5 pos penjagaan yangmemberikan ujian pertanyaan seputarkepramukaan yang wajib dijawab peserta. “6peserta terbaik dari masing-masing kategoriakan menjadi juaranya dan berhak mendapatpiala berikut dana pembinaan,” tuturnya.[nes]

SMP Nusa Putra GelarLomba Hiking Rally

Udin Syamsudin

Page 9: Media Pro 25

9Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Pendidikan

Acara meriah ini yang dihadiriratusan pelajar dan para guru inidibuka Kepala SMAN 3 HARifa’ie Sirath. Dalampembukaannya, kepala sekolahberharap kegiatan ini dapatmemotivasi siswa lebihmencintai pendidikan, baik senimaupun pendidikan lainnya.“Jangan sampai karena musikpembelajaran yang lainnyadiabaikan, jadikan musik itu

Pensi SMAN 3 Kabupaten Tangerang MeriahCURUG [MP] – OSIS SMAN 3 Kabupaten Tangerang diKecamatan Curug menggelar pentas seni (pensi) untukmenyediakan wadah pembinaan dan pengembanganbakat siswa bidang seni di lapangan sekolah, Sabtu (29/1).

sebagai motivasi kita untuklebih baik di bidang lainnya.”

Pury Andani, Ketua PelaksanaAcara Pensi, menuturkan adanominasi 7 grup band dari pensiini, di antaranya Ain T noScrean, Rubik, Chili Pasta,Lontong Ani, Nasiuduk TelorBalado (Nuterdo), dan BukanSampul, mereka itulah yangnantinya hisa mewakili sekolahbila ada acara festival musik di

K3S Curug Gelar Workshop Dana BOS Digelar Sosialisasi BOS Kelapa Dua

Gudep 25087-25088 Pangkalan SMPN 1 Curug Gelar SGA

Acara sambutan wakil Ka Mabigus dalam acara SGA. [wr]

CURUG [MP] – GerakanPramuka Gugus Depan 25087-25088 Pangkalan SMPN 1Curug menggelar ScoutGeneration Awards (SGA) ke-4tahun 2011 dengan tema “GoGreen for Our Earth, Go Scoutfot Our Future” di lapanganSMPN 1 Curug, Minggu (23/1).

SGA diikuti peserta sekolahdasar dan sekolah menengahpertama yang masuk dalamkatagori penggalang, setiapregu berjumlah 10 orang yangdiikuti 10 SD 35 regu, 11 SMP23 regu.

Ngesti Anggita Mukti, KetuaPelaksana SGA ke-4,menjelaskan untuk tingkat SD/MI lomba dibagi menjadi 3kategori, di antaranya: (1)Signal Scout terdiri dari

semboyan isyarat danpengetahuan kepramukaandan Baden Powell. (2) AtionScout menampilkan PBB + Yell(setiap peserta memeragakangerakan PBB dasar yang telahditentukan oleh crew danmelanjutkan gerakan yell sesuaibatas waktu yang ditentukan.(3) Fun Scout, pesertamemeragakan gerakan sema-phore contest yang dipadukandengan gerakan dance modernatau tradisional).

Sedangkan untuk SMP/MTsdibagi menjadi 4 kategori, diantaranya: (1) Smart Scoutterdiri dari semaphore, morsepluit, ragam sandi,pengetahuan kepramukaan,Baden Powell. (2) CombineScout terdiri dari leadership,peraba, penglihatan, teori

simpul, praktik simpul I, praktiksimpul II. (3) Bamboo Scoutterdiri dari tenda, gapura, tiangbendera. (4) Perfomance Scout,peserta memeragakan yell-yellsesuai kratifitas regu masing-masing.

Hj Cucu, Wakil KepaaMaigus SMPN 1 Curug dalampembukaan, mejelaskangerakan pramuka adalah namaorganisasi wadah prosespendidikan yang mengembantugas pokok menumbuh-kembangkan tunas-tunasbangsa yang baik,bertanggung jawab, danmampu membina, sertamengisi kemerdekaan yangsebenarnya.

“Namun sangatdisayangkan semangat danjiwa pramuka saat ini telah

luntur dari generasi mudaIndonesia, padahal daripramuka inilah masa depanbangsa membentuk pribadiyang berak mulia,dan berjiwa

pancasila,” katanya. Sebab itudiharapkan dari kegiatan inidapat memotivasi kembalikegairahan berpramuka disekolah-sekolah. [wr]

luar sekolah.“Sengaja kali ini kita ambil

tema ’kreatifitas seluas lautan’yang mengandung arti besar,”katanya

Cahya Budi, Guru Pembina,mengaku bangga dengankegiatan ini karena semuaacara ditangani para siswa danguru hanya memantau, mulaipembentukan panitia,pencarian sponsor, sampaipelaksanaannya yang berjalanbaik. “Saya berharap hal inidapat dijadikan contoh baikdalam kegiatan yang akandatang.” [wr]

CURUG [MP] –K3S Curugmengadakanworkshop tentanglaporan SPJ danLKAS 201 di SDNKadu Sempuryang diikuti 32SDN yang terdiridari kepalasekolah danbendaharasekolah, Selasa (1/2).

Sebagainarasumber M.Hidayat, KabidAkutansi DPKADKabupatenTangerang, dijelaskannya pengertian BOSadalah program pemerintah yang padadasarnya untuk penyediaan biaya operasinon operasional bagi satuan pendidikandasar sebagai pelaksana program wajibbelajar. Namun demikian ada belanjajenis pembiayaan interfensi danpersonalia yang diperbolehkan dibiayaidengan dana Bos.

Sedangkan Perbup mengenai danaBos sekolah swasta dapat dikatakansebagai “pemberian dana hibah” karenauntuk sekolah negri setiap pembelajaan

memakai dana bos harus ada laporanmemakai tanda bukti untuk dilaporkan,sedangkan sekolah swasta tidak.

Sementara Maman, Ketua K3SKecamatan Curug menjelaskan kegiatanini digelar berdasarkan keinginan parakepala sekolah untuk mendapatkanpenjelasan dalam pengisian SPJ danpenyusunan RKAS yang baru di tahun2011. “Mudah-mudahan dengan hasildari sosialisasi ini setiap sekolah dalampengisian RKAS bisa benar,” ucapnya.[wr]

KELAPA DUA [MP] – Sedikitnya 46 gurudan Kepala SDN di wilayah UPTDPendidikan Kelapa Dua mengikutisosialisasi BOS, Rabu (26/1) di Aula SDNDanau Batur.

Sosialisasi ini menampilkannarasumber M Hidayat, Kepala BidangAkutansi dan Administrasi Keuanganpada Badan Pengelola Keuangan dan

Aset Daerah dan Hj Imas Masroni, kepalaUPTD Pendididkan Kelapa Dua.

Imas mengutarakan peraturan BOSyang baru telah diatur presentasepengeluaran seperti 20% untukanggaran belanja pegawai, 70% untukanggaran belanja barang dan jasa, serta10% untuk anggaran belanja modal. [wr]

Page 10: Media Pro 25

10Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Kesehatan

Tetapi kondisi serba darurat itutak pernah menyurutkansemangat para kader posyanduitu untuk berkegiatan. Malahmembakar semangat merekasejak beberapa bulan terakhir iniuntuk bersama-samamenghimpun dana swadayawarga bagi peningkatan lokasiposyandu.

“Alhamdulillah impiantersebut kini sudah terealisasi.Dengan himpunan danaswadaya lim juta rupiah sebagaimodal awal, kami pun memulaipembangunan posyandu dengan

113 Balita Babakan Kini Tak LagiBelajar di Saung BambuTANGERANG [MP] – Bertahun-tahun sudah para kaderPosyandu Anggrek II di lingkungan RW 03 KelurahanBabakan, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, hanyabisa menggelar penimbangan balita binaannya diposyandu bersaung bambu.

tenaga buruh dari tenagasukarela warga,” kata KetuaPosyandu Anggrek II Ny. EtiLestari saat ditemui MP di lokasipembangunan posyandu yangsudah mencapai 80%pengerjaannya di Jl PerintisKemerdekaan, Kamis (27/1).

Eti berterimakasih kepadaseluruh warga yang telah maubersama-sama membangunposyandu, walaupun kini prosespembangunannya mulaitersendat karena kekurangandana. Pihaknya kini bersama timpenghimpun dana terdiri kader

dan pengurus RT/RW terusberupaya mencari tambahandana dengan mengirimkanproposal bantuan kepada wargayang mampu.

“Untuk finishing diperkirakanbutuh bantuan dana lagi sekitar 3jutaan rupiah. Mudah-mudahankami berhasil menghimpunnyalagi...” tambahnya.

Di lahan gedung posyandudengan luas 40 M2 ini sudahdimanfaatkan penimbangan 113balita serta 12 kali kegiatan belajarmengajar 41 murid balita BKB/PAUD Anggrek II.

“Walau seadanya, tapi anak-anak balita tetap gembira, sebabkini mereka bisa belajar dengantenang tanpa harus kebocoranlagi kalau hujan, sepertisebelumnya di saung bambu,”tuturnya senang. [nes]

Ny. Eti tengah berdiri di depan gedung Posyandu Anggrek II RW 03Babakan yang baru terealisasi 80 prosen. [nes]

Dua orang guru sedang memberikan informasikeadaan sekolah dan tempat pembuangan sampahyang sudah di tata. [wr]

KELAPA DUA [MP] – SMPN 1 Kelapa Dua kiniditunjuk sebagai sekolah berstandar adiwiyata olehBadan Lingkungan Hidup Kabupaten Tangerangkarena sekolah ini telah memiliki krateriakebersihan lingkungan, penghematan listrik danair, pengelolaan sampah.

Kusri, Ketua Pelaksanan Adiwiyata SMPN 1Kelapa Dua, berharap dengan ketetapan ini akandapat memotivasi keluarga besar sekolah untukterus menjaga kebersihan lingkungan sekolah.“Sekolah ini baru yang pertama kali ditunjuk.Untuk itu kami bersama tim harus dapat bekerjaekstra untuk dapat memberi yang terbaik.”

Patoni, Kepala SMPN 1 Kelapa Dua, menyatakandukungannya pada program ini dan siap secaramaksimal untuk menyukseskannya. [wr]

SMPN 1 Kelapa DuaSekolah Adiwiyata

Gedung Baru Puskesmas Curug DiresmikanCURUG [MP] - Untuk lebihmemuaskan pelayanan kesehatankepada masyarakat PemerintahKabupaten Tangerang terusberupaya memberikan fasilitaspuskesmas yang terbaik, sepertihalnya Puskesmas Curug yangbaru saja diresmikanpenggunaannya oleh Kepala DinasKesehatan Kabupaten TangerangHj Nanik Isnaini Lestari, Senin (31/1).

Dalam sambutannya drg. Hj.Nanik berharap setelahdirenovasinya gedung puskesmasini, lebih dapat memberikanpelayanan terbaik kepadamasyarakat dan bisa menjagasegala fasilitas yang telahdiberikan.

Diinformasikan selainpuskesmas Curug PemkabTangerang pun telah membangunPuskesmas Rajeg, dan PuskesmasSindang jaya. Sedangkan di 2011

Puskesmas Mekar Baru siapdirenovasi seperti ini, begitu jugaRSU Balaraja tahun ini juga siapdioperasikan. “Oleh karena itusaya berharap kepada seluruhkomponen Dinas Kesehatan dapatterus meningkatkan pelayanan

kesehatan kepada masyarakat,”ucapnya.

Sementara Kepala PuskesmasCurug dr. Ester mengucapkanterima kasih kepada PemerintahKabupaten Tangerang yang telahmerenovasi puskesmas ini. [wr]

A Yani Ketua Komite SMAN 3 Kab. Tangerang

Serah terima stempel komite sekolah dilakukan pengurus lama kepengurus baru Komite Sekolah SMAN 3 Kabupaten Tangerang. [wr]

CURUG [MP] – Lepas sambutdan serah-terima jabatan KomiteSMAN 3 Kabupaten Tangerang,Sabtu (29/1) di ruang audioyang dihadiri kepala, wakil dandewan guru SMAN 3 KabupatenTangerang, berlangsung penuhharu.

Masa kepengurusan komitesekolah 2008–2011 memangsudah berakhir. Sebab itu,kepengurusan yang diketuaioleh H. Endang Sujana punharus ada penggantiannya.Hasil kesepakatan bersama telahterpilih pengurus komitesekolah 2011–2014 yangdiketuai Achmad Yani, SekretarisHarun Alrasid, dan BendaharaAhmad Suharlan.

Dalam serah-terima kemarin

pengurus lama menyerahkanstempel komite dan uang kastunai sebesar Rp 5 juta, berikutdua buku tabungan. H. EndangSujana berharap kepengurusanyang baru bisa terus memajukansekolah. Sementara AchmadYani menyatakan kesiapanmelaksanakan amanah tersebut.

HA Rifa’ie Sirath, KepalaSMAN 3 Kabupaten Tangerang,bersyukur sekolahnya telahmemiliki pengurus komitesekolah yang baru.Diharapkannya bersama komitesekolah, jajarannya bisa terusmemajukan sekolah ke arahyang lebih baik. [wr]

Page 11: Media Pro 25

11Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Peristiwa

SAMBUNGAN BERITA

Wah, Berobat Gratis...ha... ha... ha... “ kata satu warga yang didengarkan antusias

warga lainnya. Sebab itu, jangan heran dalam bilangan beberapamenit, warga pun berbondong-bondong datang ke lokasi, takpeduli mereka sakit ataupun tidak. “Yang penting dapet kalender2011, kan lumayan...”

Budi, seorang warga terlihat tersenyum-senyum saat melihatkalender Bu Atut direbutkan anak-anak seusai acara, ada yangmembawa lebih dari 3 kalender. “Biar aja mereka bawa, biar nantibisa diberikan kepada yang lainnya...”

Sementara H Soesanto HS, Ketua RW 09 Cibodasari, mengakutidak mengetahui ada acara pengobatan gratis tersebut. “Sayamalah dapat telepon dari Ketua RW 22 yang katanya beliau jugaterkejut dengan kegiatan tersebut.” Disebabkan acara tersebut,menurutnya, tidak resmi lantaran tidak ada surat tembusan daridinas terkait ke pengurus RT-RW, “maka saya tidak datang untukkegiatan itu.”

Namun sebagian warga lainnya menilai acara itu saratkepentingan politik Pemilihan Gubernur Banten 2011-2016 nanti,“kan salah satu calonnya adalah incumbent Bu Atut...” Sambilgeleng kepala, sejumlah warga menilai kegigihan tim suksesincumbent tergolong cekatan juga. [wr]

tutur M Fahruroji, wargaLembang Sari. Sebab itu,didesak Pemkab Tangerang

tak soal nantinya dari kelimafigur di atas misalnya akhirnyaberpasangan menjadi kandidatgubernur dan wakil gubernur,semisal Wahidin Halimberpasangan Mulyadi Jayabayadan Hj. Ratu Atut Chosiyahdengan H. Rano Karno.

Jayabaya, Komarudin,...

Sementara KomarudinHidayat yang dikenal sebagaiintelektual nasional bisaberpasangan dengan calon lainyang punya kredibelitas setaradengan dirinya sehinggamemberi pilihan berbeda bagimasyarakat Banten menentukan

pemimpin propinsinya.Atau bisa dibolak-balik,

sesuai komitmen integritaspasangan itu untuk memajukanBanten. Atau kelima-limanyamenjadi kandidat gubernurdengan mencari pasangan wakilgubernurnya denganmenyertakan tokoh-tokoh mudaBanten baik dari politisi,birokrasi, ataupun umum. [msd]

3 Km Jalan Desa ...

“Untuk menjaga ketoyibantersebut, sebaiknya PemerintahKota Tangerang bisamengeluarkan peraturantersebut,” ucap KH JabirDadang, Ketua MUI Kecamatan

Perlu Label....

Cibodas kepada M Sjaifuddin,Anggota Komisi IV DPRD KotaTangerang saat menghadiriMusrembang KecamatanCibodas, Kamis (27/1) di aulakecamatan itu yang dihadiri

100-an perwakilan masyarakat.Sjaifuddin mengatakan

pihaknya siap untuk membawausulan ini ke dalam pembahasandi komisinya. “Semoga sajausulan ini bisa ditanggapi danditerima, karena hal ini untukmendorong Kota Tangerangyang benar-benar Akhlaqulkarimah.” [wr]

untuk segera memperbaikinyakarena sangat menggangguaktifitas warga sehari-hari.

Diinformasikan wargakerusakan jalan selebar 6meter ini terlah terjadibertahun-tahun lalu danbelum pernah diperbaiki

Pemkab Tangerang. Padahaldalam setiap tahunnya melaluipihak desa, warga telahmengusulkan perbaikannyadalam musyawarah rencana

pembangunan (musrenbang).Sampai saat ini, belum

diketahui rencana PemkabTangerang atas rencanaperbaikan jalan desa itu. [msd]

Masih Ada Ciben Sedihdi Saat Imlekan…

"Saya selalu pikir mau minjam-minjem kemana lagi untuk belanjaImlek…" tutur Ny. Thio Kin Nio, 57tahun, dengan suara tersendat saatditemui di rumah sempitnya, Senin(24/1) siang.

Perempuan isteri Thio Liang Cengitu terlihat pikirannya menerawangmengenang masa-masa indahmerayakan Imlek pada masaterbaiknya. Saat dirinya memiliki bajubaru, makanan enak tersedia banyak,dan kue-kue perayaan Imlek semisaldodol dan kue keranjang tersedia.

Tetapi apa daya, kini dia hidupdengan suaminya yang hanyabekerja sebagai kuli menimbangberas, terigu, dan sembako lainnyadari kios sembako milik kerabatnya.Dulu, Kikin panggilan akrab Thio KinNio saat masih muda bisa membuatdan berjualan kue, kini dia sakit-sakitan sehingga tak bisa lagimelakoni usaha itu, meskipun adayang memberinya modal.

Dia memiliki 2 putra dan 2 putriyang seluruhnya telah menikah,tetapi nasib keluarga anak-anaknyapun serupa kehidupannya, selalu

SETIAP kali menjelang Imlekyang dikenal sebagaiperayaan Tahun Baru Cinaselalu menjadi bahankeprihatinan keluarga ThioLiang Ceng, warga CinaBenteng yang tinggal diKampung Sirnagalih,Kelurahan Karangsari,Kecamatan Neglasari, KotaTangerang.

susah. Seorang putranya menjadipencari limbah kardus, seorang lagibekerja serabutan.

Seorang putrinya, Tetimeneruskan usaha membuat danmenjual kue tradisional, di antaranyakue Putu Mayang. Sementaraseorang putri lainnya ikut suaminyayang juga tak terlalu bernasib baikdalam perekonomian.

"Beginilah nasib keluarga saya..."tambah Thio Liang Ceng dirumahnya yang menumpang dirumah warisan keluarga besarnyayang berpetak-petak karena diisiberhimpitan 6 keluarga besarsaudara-saudaranya yang jugabernasib sama.

Diakuinya tak banyak wargaketurunan Cina yang kayamembantu mereka, termasukperkumpulan sosial dari wargaketurunan Cina Benteng yang ada diKota Tangerang. Dari PemkotTangerang pun, semisal bantuanKartu Multi Guna (KMG) yang bisamemberi layanan gratis perawatandan pengobatan, tak bisadimilikinya.

"Saya sudah usul ke RT-RW agarkeluarga saya bisa menjadi pemilikkartu itu, tetapi entah kenapa sampaisaat ini tak bisa saya miliki..." tambahThio Liang Ceng. Mungkin beginilahnasib keluarganya, begitu akhirnyadia membatin. [msd]

Keluarga Thio Ling Ceng, Warga Cina Benteng, yang memimpikan Imlek meriah. [msd]

TANGERANG [MP] - Untuk merebut kembaliprestasi Juara Umum Lomba Baris Berbaris (LBB)Tingkat Kota Tangerang yang sempat terlepaspada gelaran 2010 lalu. Kini T im Pembina EkskulPaskibra (PEP) SMKN I Kota Tangerang terusmenggiatkan pembinaannya dengan melatihsedikitnya 32 pelajar putra putri terpilih muridkelas 10 dan 11.

Pembina Ekskul Paskibra SMKN I Edeh Kurniati,Rabu (2/2), menjelaskan bahwa saat ini kegiatanpelatihannya terus kami lakukanberkesinambungan yang digelar secara rutinseminggu dua kali selesai KBM. Agarpenampilannya pada LBB 2011 nanti merekamampu merebut kembali prestasi Juara Umumyang pernah diraih selama 3 tahun berturut-turutsejak 2007-2009.

Selanjutnya agar pembinaan dapat terusditingkatkan berkualitas maka kegiatanpelatihannya SMKN 1 memberdayakan tenagapara alumni yang telah lulus dan memiliki catatanprestasi dibidang paskibra. “Tentunya ilmu danpengalaman yang mereka miliki bisa bermanfaatuntuk adik-adik kelas mereka meraih prestasi,”katanya.

Kemudian terkait persiapannya pasca 2 pekanmenjelang gelaran lomba maka jadwalpelatihannya pun diperketat menjadi setiap hariselesai KBM agar dapat terkoordinasi lebih baguslagi. (nes)

Tim Paskibra SMKN 1

Giat Berlatih LBB

Pelajar SMKN 1

Page 12: Media Pro 25

12Edisi 25

7-13 Pebruari 2011

Edisi 25

7-13 Pebruari 2011 Sportainment 12

Puluhan Pemuda Pantura Deklarasi Sodara

Deklarasi ini berlangsungmeriah dihadir 65 PengurusDPP dan PAC Sodara yangtelah dibentuk di KecamatanRajeg, Mauk, Kemiri, Kronjo,Mekar Baru, Gunung Kaler,

MAUK [MP] – Puluhan pemuda 12 kecamatan dipantai utara (pantura) Kabupaten Tangerangmendeklarasi organisasi kemasyarakatan SolidaritasPemuda Pantura (Sodara) di Pantai Tanjung Kait padaMinggu (30/1).

Sindangjaya, Pasarkemis,Sepatan, Sepatan Timur,Pakuhaji, dan

Sukadiri.Dalam deklarasinya, Sodara

yang dibacakan pengurusnya,

menggulirkan beberapa tekadorganisasinya, yaitu: (1) Kamiberkomitmen untukmengawasi dan berperan aktifdalam memantau kebijakan-kebijakan untukpengembanaganpembangunan di wilayahPantai Utara KabupatenTangerang.

(2) Kami berkomitmenuntuk membantu masyarakatdalam kegiatan sosial

kemanusiaan, di antaranyasantunan untuk anak yatimdan dhuafa. (3) Kamiberkomitmen untuk membantumasyarakat dalam peningkatanSDM, dalam halpengembangan olahragaprestasi dan ketenaga kerjaan.

(4) Kami berkomitmenuntuk peningkatan kesehatanjasmani para pemuda dengankegiatan di antaranya sepakbola, bolavoli,

bulutangkis, catur, danolahraga lainnya. (5) Kamiberkomitmen untuk selalumenjaga nama baik Sodara,baik di dalam organisasimaupun di luar organisasi.

“Sementara tema deklarasi adalah Kami Selalu Eksis untukMemperjuangkan KepentinganWarga Pantai Utara KabupatenTangerang,” kata MuhamadFahruroji, Ketua Sodara seudaideklarasi. [msd]

Zaccheroni YakinNagatomo Sukses di Inter

Nagatomo baru sajaresmi bergabungbersama Inter di saat-saat terakhir bursatransfer Januari.Pemain nasional Jepangitu dipinjam Inter dariCesena.

Banyak pihak menilai

PELATIH Jepang Alberto Zaccheroni optimisbek kiri Yuto Nagatomo akan meraihkesuksesan saat bermain bersama juaradunia Inter Milan.

langkah IntermendatangkanNagatomo hanyabagian dari strategibisnis untukmeningkatkan pamormereka di Asiakhususnya Jepang.

Namun Zaccheroni

berpendapat lain.Mantan pelatih Interitu sangat yakinNagatomo akan suksesbersama La Beneamatakarena merupakansosok pekerja keras.

“Saya yakin ia akantampil sangat baik diInter. Ia merefleksikansepakbola Jepang hariini karena ia seorangpekerja keras,” ujarZaccheroni. [biangbola]