Top Banner
1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG Berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Nasional Nomor 38/DIKTI/Kep/2000 tentang Pengaturan Kegiatan Penerimaan Mahasiswa Baru di Perguruan Tinggi dan Panduan Umum Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (Direktorat Pembinaan Akademik dan Kemahasiswaan, Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional). Perguruan tinggi dapat melaksanakan kegiatan penerimaan mahasiswa baru dalam rangka kegiatan akademik dan penyelenggaraan di bawah koordinasi Pimpinan perguruan tinggi. Kegiatan akademik lain berupa Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru adalah kegiatan terencana yang diselenggarakan pada awal tahun akademik dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari penyelenggaraan pendidikan tenaga Kesehatan, khususnya bagi Mahasiswa Baru dalam rangka mempersiapkan diri dalam lingkungan pembelajaran baru di Perguruan Tinggi. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru juga menjadi pra kondisi yang dapat menunjang keberhasilan proses pembelajaran sehingga perlu diramu menjadi suatu kegiatan yang kreatif dan inovatif. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru pada dasarnya adalah suatu fase pengenalan awal kehidupan kampus yang mengharuskan para mahasiswa baru merubah sikap, sudut pandang, dan pola pikir menjadi calon ilmuwan bidang kesehatan yang selalu berfikir kritis, logis dan cepat, serta tidak meninggalkan sudut pandang ilmiah dan sekaligus beriman, berbudi luhur dan menjunjung tinggi prinsip kemanusiaan. 1.2 TUJUAN 1. Tujuan Umum Mahasiswa Baru mengenal segala aspek yang berkaitan dengan STIKes Patria Husada Blitar, meningkatkan peran dan tanggung jawab mahasiswa dalam
22

Lpj ospek 2013

Jul 18, 2015

Download

Law

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Lpj ospek 2013

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen

Nasional Nomor 38/DIKTI/Kep/2000 tentang Pengaturan Kegiatan Penerimaan

Mahasiswa Baru di Perguruan Tinggi dan Panduan Umum Pengenalan Kehidupan

Kampus bagi Mahasiswa Baru (Direktorat Pembinaan Akademik dan

Kemahasiswaan, Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan

Nasional). Perguruan tinggi dapat melaksanakan kegiatan penerimaan mahasiswa

baru dalam rangka kegiatan akademik dan penyelenggaraan di bawah koordinasi

Pimpinan perguruan tinggi.

Kegiatan akademik lain berupa Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa

Baru adalah kegiatan terencana yang diselenggarakan pada awal tahun akademik

dan merupakan bagian yang tak terpisahkan dari penyelenggaraan pendidikan

tenaga Kesehatan, khususnya bagi Mahasiswa Baru dalam rangka mempersiapkan

diri dalam lingkungan pembelajaran baru di Perguruan Tinggi. Pengenalan

Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru juga menjadi pra kondisi yang dapat

menunjang keberhasilan proses pembelajaran sehingga perlu diramu menjadi

suatu kegiatan yang kreatif dan inovatif.

Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru pada dasarnya adalah

suatu fase pengenalan awal kehidupan kampus yang mengharuskan para

mahasiswa baru merubah sikap, sudut pandang, dan pola pikir menjadi calon

ilmuwan bidang kesehatan yang selalu berfikir kritis, logis dan cepat, serta tidak

meninggalkan sudut pandang ilmiah dan sekaligus beriman, berbudi luhur dan

menjunjung tinggi prinsip kemanusiaan.

1.2 TUJUAN

1. Tujuan Umum

Mahasiswa Baru mengenal segala aspek yang berkaitan dengan STIKes Patria

Husada Blitar, meningkatkan peran dan tanggung jawab mahasiswa dalam

Page 2: Lpj ospek 2013

2

proses pembelajaran agar tercapai suasana dan hubungan yang harmonis dalam

proses pembelajaran dan aktivitas kampus lainnya.

2. Tujuan Khusus

a. Peserta didik memiliki kesiapan fisik, sosial, psikologis, dan spiritual dalam

memasuki kehidupan di lingkungan Perguruan Tinggi.

b. Peserta didik mengenal dan memahami :

1) Norma, etika, dan peraturan kehidupan kampus serta lingkungan yang

baru.

2) Visi dan Misi.

3) Sistem Pendidikan Tinggi.

4) Organisasi dan Tatalaksana yang ada di STIKes Patria Husada Blitar.

5) Administrasi Pendidikan.

6) Organisasi Kemahasiswaan.

c. Peserta didik terdorong untuk mengembangkan minat dan bakat, khususnya

dalam bidang : seni budaya, organisasi kemahasiswaan dan olah raga.

1.3 DASAR PELAKSANAAN

1. UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

2. PP No. 60 tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi.

3. SK Mendiknas Nomor: 180/D/O/2006 Tentang Pemberian ijin

Penyelenggaraan Program-program Studi dan Pedirian Sekolah Tinggi Ilmu

Kesehatan (STIKes) Patria Husada Blitar.

4. Surat Dirjen Dikti Depdiknas RI Nomor: 7234/D/T/2011 tanggal 24 Mei

2011 tentang Perpanjangan Izin Ulang Penyelenggaraan Program Studi D-3

Kebidanan STIKes Patria Husada Blitar.

5. Surat Dirjen Dikti Depdiknas RI Nomor: 12685/D/T/K-VII/2012 tanggal 7

Agustus 2012 tentang Perpanjangan Izin Ulang Penyelenggaraan Program

Studi S-1 Keperawatan Kebidanan STIKes Patria Husada Blitar.

6. SK Ketua STIKes Patria Husada Blitar No. 10/PHB/191/05.07 tentang

Paduan pendidikan Ners dan Bidan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Patria

Husada Blitar.

Page 3: Lpj ospek 2013

3

7. SK Ketua STIKes Patria Husada Blitar No. 10/PHB/898/08.12 tentang

pengenalan kehidupan kampus (PK2) STIKes Patria Husada Blitar Tahun

Akademik 2012/2013.

8. SK Ketua STIKes Patria Husada Blitar No. 10/PHB/758/09.13 tentang

Pengenalan Kehidupan Kampus (PK2) STIKes Patria Husada Blitar Tahun

Akademik 2013/2014.

1.4 PANDANGAN DAN SIKAP DASAR

1. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) adalah

sebuah pembinaan awal atau basic training. Pengenalan Kehidupan Kampus

Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) tidak boleh dianggap sebagai tujuan akhir

tetapi harus di tindak lanjuti dalam program pembinaan yang

berkesinambungan.

2. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) harus

diarahkan pada pembinaan intelektual, minat, bakat, religiusitas secara

sinergis.

3. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) harus

mampu memberikan gambaran pada Mahasiswa Baru tidak hanya

berorientasi pada akademis atau study oriented belaka melainkan harus

memiliki nilai lebih diluar kegiatan akademis.

4. Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) harus

dihindarkan dari bentuk–bentuk arogansi lisan dan tindakan yang bermuat

balas dendam. Teguran dan hukuman harus ditempatkan secara proposional

dan tetap menjunjung tinggi moral. Harus disadari Pengenalan Kehidupan

Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) lebih ditujukan membudayakan

intropeksi diri dan lingkungan sehingga lebih cepat dalam beradaptasi

terhadap peran dan status barunya.

5. Mahasiswa baru harus dipandang dan disadarkan sebagai manusia yang

telah dewasa, oleh karena itu seluruh rangkaian kegiatan Pengenalan

Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa) harus bersifat

mendewasakan mereka.

Page 4: Lpj ospek 2013

4

BAB II

DATA DAN PEMBAHASAN

2.1 NAMA KEGIATAN

Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru STIKes Patria

Husada Blitar tahun akademik 2013/2014.

2.2 TEMA KEGIATAN

Be your self to be future (jadilah diri kamu sendiri menuju masa depan).

2.3 MOTTO

Changes starting from the smallest thing (perubahan dimulai dari hal

terkecil).

2.4 Visi dan misi

Visi

Membentuk mahasiswa kesehatan yang berdedikasi tinggi, bertanggung

jawab, menjunjung tinggi nama almamater dan kode etik profesionalisme

baik untuk diri sendiri maupun masyarakat luas.

Misi

Menyelenggarakan pembinaan yang berorientasi pendidikan pengetahuan

dan nilai-nilai etik yang berlaku, serta memotivasi mahasiswa baru untuk

mengembangkan potensi diri atau softskill untuk menghasilkan sumber daya

manusia yang memiliki intelektualitas dan profesionalitas.

2.5 KEPANTIAAN PK2MaBa

Pelindung : Basar Purwoto, S. Sos., M. Si.

Pengarah : Dr.Suprajitno, S. Kep., M. Kes.

Penanggung Jawab : Zaenal Fanani, SKM., M. Kes.

Ketua Panitia : Novandrew Selvian P.

Sekretaris : M Fatchul Choiri.

Bendahara : Suprapti Ningsih.

Page 5: Lpj ospek 2013

5

Sie Acara :

1. M. Falleh Daro’in.

2. Rikzy Ega.

Sie Kesehatan : Cahyo Sang Wahyu

Sie Humas : Puri Bayu.

Sie Konsumsi : Eunika Theresia Oktaviani.

Sie Dokumentasi : M. Azhar Okta F.

Sie Perlengkapan : Rhido Tatak.

Sie Disma : Ade Surya Putra.

Fasilitator :

1. Erik Susanti.

2. Rahayu Tri Nuritasari.

3. Ro’uffun Nisa Haqqu.

4. Sandy Prasetyo.

5. Ikhda Suci T.

2.6 URAIAN TUGAS

a. Penanggung Jawab

Memberikan arahan dan bimbingan kepada panitia terhadap perencanaan

dan pelaksanaan PK2 MaBa.

b. Ketua

Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan kegiatan PK2 MaBa.

c. Sekretaris

1. Melaksanakan seluruh kegiatan administrasi.

2. Membuat laporan hasil kegiatan PK2 MaBa.

3. Bertanggung jawab terhadap jalannya kegiatan kesekretarisan dan

melaporkannya kepada ketua Panitia.

d. Bendahara

1. Melaksanakan kegiatan administrasi keuangan yang meliputi

penerimaan uang, pencatatan pemasukan / pengeluaran sesuai dengan

kebutuhan atas sepengetahuan ketua panitia.

Page 6: Lpj ospek 2013

6

2. Bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan administrasi keuangan

dan melaporkannya kepada ketua Panitia.

e. Sie Acara

1. Mempersiapkan peserta PK2 MaBa beserta sarana yang dibutuhkan

(nomor peserta, atribut dll).

2. Mengorganisir pelaksanaan gladi kotor dan gladi bersih pelaksanaan

upacara pembukaan dan penutupan.

3. Menyusun dan mengatur seluruh acara PK2 MaBa termasuk setting

ruangan.

4. Mempersiapkan penerima penghargaan peserta PK2 MaBa.

5. Bertanggung jawab terhadap semua kegiatan dan melaporkannya kepada

ketua.

6. Merencanakan dan melaksanakan kegiatan yang berhubungan dengan

kerohanian bagi peserta PK2 MaBa.

f. Sie Fasilitator

1. Mengkoordinir materi yang disampaikan pada PK2 MaBa sesuaii

perencanaan.

2. Memantau kegiatan ilmiah dalam kegiatan PK2 MaBa.

3. Merencanakan dan melaksanakan pembentukan mental dan kedisiplinan

bagi peserta PK2 MaBa.

4. Menggali serta mengarahkan bakat dan minat MaBa.

5. Merencanakan dan melaksanakan kegiatan inagurasi.

6. Mengevalusi kegiatan PK2 MaBa secara keseluruhan.

g. Sie Out Bound Dan Orkes

1. Merencanakan dan mempersiapkan kegiatan out bond.

2. Memantau kegiatan out bond.

3. Merencanakan dan mempersiapkan kegiatan olahraga bagi MaBa.

4. Mengembangkan bakat Mahasiswa di bidang olahraga.

5. Menyediakan obat-obatan.

h. Sie Baksos Dan Humas

1. Merencanakan dan memandu kegiatan bakti sosial.

2. Memfasilitasi kegiatan yang berhubungan dengan transportasi.

Page 7: Lpj ospek 2013

7

i. Sie Konsumsi

1. Pengadaan konsumsi mulai pembukaan sampai penutupan.

2. Pendistribusian konsumsi pada tahap-tahap kegiatan PK2 MaBa.

j. Sie Dokumentasi

1. Mendokumentasikan setiap kegiatan PK2 MaBa mulai dari pembukaan

sampai dengan penutupan.

2. Bekerja sama dengan sekretaris dalam mendokumentasikan pencatatan

dan pelaporan PK2 MaBa.

k. Sie Perlengkapan

1. Membantu persiapan ruang perkuliahan.

2. Membantu persiapan perlengkapan sesuai dengan tahapan PK2 MaBa.

2.7 PESERTA

2.7.1 Jumlah Peserta

Jumlah peserta PK2 MaBa Mahasiswa T.A 2013 – 2014 terdiri dari program

studi:

1. S1 Keperawatan semester 1 ( baru ) : 21 orang mahasiswa

2. D3 Kebidanan reguler semester 1 ( baru ) : 33 orang mahasiswa

3. S1 Keperawatan regular semester 3 ( tidak lulus) : 3 orang mahasiswa

4. D3 Kebidanan reguler semester 3 (tidak lulus) : 1 orang mahasiswa

Total : 56 orang mahasiswa

2.7.2 Nama Peserta

No. Nama Program studi (semester)

1. Adrianus Asa Bere Loy S1 Keperawatan (3)

2. Fitriana Khusnul Khotimah S1 Keperawatan (3)

3. Sri Yustiana D3 Kebidanan (3)

4. Aprilia putri hidayat S1 Keperawatan (1)

5. Revo Ega Jovana S1 Keperawatan (1)

6. Olim Trendi Mahalim S1 Keperawatan (1)

7. Desinta Putri Hardianti S1 Keperawatan (1)

8. Christiani Anike Dalisang S1 Keperawatan (1)

Page 8: Lpj ospek 2013

8

9. Febsy Yahyatika S1 Keperawatan (1)

10. Flora Yulia PM S1 Keperawatan (1)

11. Febrian Ramdha Haqqi S1 Keperawatan (1)

12. Jemmy Herlambang S1 Keperawatan (1)

13. Intan Kurniasari S1 Keperawatan (1)

14. Andri Darmawan S1 Keperawatan (1)

15. Imam Chanafi S1 Keperawatan (1)

16. M.Ardika S1 Keperawatan (1)

17. Mia Nurrohmah S1 Keperawatan (1)

18. Aprilieza Laksmita A S1 Keperawatan (1)

19. Ita Dwi Wahyuni S1 Keperawatan (1)

20. Febrian Nur Subhan F S1 Keperawatan (1)

21. Hosesah T. S1 Keperawatan (1)

22. Putri Septi Wulandari S1 Keperawatan (1)

23. Yohanes Meor S1 Keperawatan (1)

24. Indra Wahyu Ningsih S1 Keperawatan (1)

25. Della Olivina S D3 Kebidanan (1)

26. Dewi Novita A D3 Kebidanan (1)

27. Ratna Yunita D3 Kebidanan (1)

28. Lina Wahyu A D3 Kebidanan (1)

29. Anis Dwi L D3 Kebidanan (1)

30. Nunung Daryatin D3 Kebidanan (1)

31. Susiana D3 Kebidanan (1)

32. Ika Wijayanti D3 Kebidanan (1)

33. Wike Dessi T D3 Kebidanan (1)

34. Devi Maharani D3 Kebidanan (1)

35. Leviananta Ratna D3 Kebidanan (1)

36. Gandes W D3 Kebidanan (1)

37. Mar’atul Fitri P D3 Kebidanan (1)

38. Irma Noviana D3 Kebidanan (1)

39. Mia Pramujianti D3 Kebidanan (1)

Page 9: Lpj ospek 2013

9

40. Isro’ Ussolihah D3 Kebidanan (1)

41. Mayda Agus S D3 Kebidanan (1)

42. Serly Delfhia D3 Kebidanan (1)

43. Devi Hanung M D3 Kebidanan (1)

44. Fitri Hartanti D3 Kebidanan (1)

45. Ayu Fitrianingrum D3 Kebidanan (1)

46. Retno Aprimiati D3 Kebidanan (1)

47. Elsa Amalia D3 Kebidanan (1)

48. Dita Arista Putri D3 Kebidanan (1)

49. Y. Bintang R Citra D3 Kebidanan (1)

50. Imma Nur Laily D3 Kebidanan (1)

51. Titis Dwi Puji L D3 Kebidanan (1)

52. Hari Setyowanti D3 Kebidanan (1)

53. Angelia Ambar R D3 Kebidanan (1)

54. Elisandra D3 Kebidanan (1)

55. Indri Neni P D3 Kebidanan (1)

56. Indah Kurniawati D3 Kebidanan (1)

57. Heni Rahmawati D3 Kebidanan (1)

Jumlah peserta yang tidak lulus PK2 MaBa T.A 2013 – 2014 terdiri dari:

1. S1 Keperawatan regular semester 1 ( tidak lulus) : 4 orang mahasiswa

2. D3 Kebidanan reguler semester 1 (tidak lulus) : 3 orang mahasiswa

3. S1 Keperawatan regular semester 3 ( tidak lulus) : 3 orang mahasiswa

4. D3 Kebidanan reguler semester 3 (tidak lulus) : 1 orang mahasiswa

Total : 9 orang mahasiswa

No. Nama Program studi (semester)

1. Revo Ega Jovana S1 Keperawatan (1)

2. Putri Septi Wulandari S1 Keperawatan (1)

3. Indra Wahyu Ningsih S1 Keperawatan (1)

4. M.Ardika S1 Keperawatan (1)

5. Susiana D3 Kebidanan (1)

Page 10: Lpj ospek 2013

10

6. Wike Dessi T D3 Kebidanan (1)

7. Indah Kurniawati D3 Kebidanan (1)

8 Flori Juliant Pello S1 Keperawatan (3)

9 Nita Aprilia S1 Keperawatan (3)

10 Aziis Ganjar Setiawan S1 Keperawatan (3)

11 Vina Tristina D3 Kebidanan (3)

Page 11: Lpj ospek 2013

11

BAB III

DESKRIPSI KEGIATAN

3.1 SASARAN KEGIATAN DAN KEGIATAN UMUM

1. Sasaran Kegiatan

Mahasiswa - mahasiswi STIKes Patria Husada Blitar tahun penerimaan

2013/2014 melalui jalur yang ditetapkan oleh STIKes Patria Husada Blitar

serta mahasiswa - mahasiswi yang tidak lulus atau belum mengikuti pada

program pembinaan mahasiswa baru tahun sebelumnya.

2. Kegiatan Umum

Program ini merupakan sarana pembinaan bagi mahasiswa baru tahun

ajaran 2013/2014 dalam proses adaptasi di lingkungan kampus STIKes

Patria Husada Blitar. Kegiatan ini diikuti oleh semua mahasiswa baru di

setiap program studi di STIKes Patria Husada Blitar.

3.2 WAKTU DAN TEMPAT

Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PK2 MaBa)

dilaksanakan:

Waktu : 9 – 12 September 2013

Tempat : 1. Kampus STIKes Patria Husada Blitar

Jalan Raya Sudanco Supriadi No.168 Kota Blitar.

2. Agro Bakti Alam, Wonosari - Pasuruan

3.3 BENTUK KEGIATAN

1. Pemberian materi melalui ceramah, diskusi dan seminar.

2. Dinamika Kelompok.

3. Orientasi Lingkungan Kampus.

4. Bakti Sosial.

5. Penggalian minat dan bakat melalui kegiatan Olah Raga dan Seni.

6. Pembinaan Disiplin.

7. Kegiatan kerohanian.

8. Out bond.

Page 12: Lpj ospek 2013

12

3.4 TATA TERTIB

Bagi mahasiswa yang mengikuti Pengenalan Kehidupan Kampus

Mahasiswa Baru wajib manaati peraturan - peraturan yang telah ditetapkan,

antara lain :

1. Wajib menerapkan 5S ( Senyum, Sapa, Salam, Sopan, Santun)

2. Hadir 30 menit sebelum kegiatan dimulai.

3. Ketentuan seragam:

a. Seragam putih hitam,

- Laki-laki : baju hem putih polos lengan panjang, celana panjang

hitam polos (bukan jeans), memakai papan nama.

- Perempuan : baju hem putih polos lengan panjang, celana panjang

hitam polos (bukan jeans), memakai papan nama, untuk yang

berjilbab memakai jilbab warna sesuai ketentuan panitia.

b. Pakaian tidak boleh terlalu ketat atau transparan sehingga

memperlihatkan bentuk tubuh

c. Ikat pinggang hitam dan yang ditentukan panitia.

d. Kaos kaki putih polos dan yang ditentukan panitia.

e. Sepatu vantofel hitam polos (khusus MaBa wanita hag max 3 cm).

f. Dasi panjang warna hitam polos bagi laki-laki dan dasi kupu bagi

peremuan.

Untuk kegiatan bakti sosial dan out bond :

a. Memakai training PK2 MaBa.

b. Sepatu Cuts warna putih.

4. Tata rambut:

a. Untuk pria, rambut harus dipotong pendek (maksimal 1 cm) dan rapi.

b. Untuk wanita, rambut harus ditata serapi mungkin dengan harnet .

5. Membawa perlengkapan sholat dan alas kaki bagi mahasiswa muslim,

bagi non muslim sesuai ketentuan yang ada.

6. Bertanggung jawab terhadap tugas atau hukuman yang diberikan atau

barang yang wajib dibawa.

7. Selalu membawa buku panduan PK2 MaBa dan alat tulis.

8. Mematuhi semua norma umum yang berlaku di masyarakat.

Page 13: Lpj ospek 2013

13

9. Selama PK2 MaBa berlangsung tidak diperkenankan mengaktifkan

Phonecell.

10. Tidak diperkenankan meninggalkan acara/tempat PK2 MaBa, kecuali ada

ijin dari panitia.

11. Tidak diperkenankan memakai perhiasan, make up berlebihan.

12. Segala sesuatu yang dianggap perlu dan belum tercantum dalam tata

tertib ini akan ditetapkan kemudian dengan memperhatikan masukan

yang ada.

13. Undang – undang PK2 MaBa STIKes Patria Husada Blitar :

a. Pasal 1, panitia tidak pernah salah dan tidak dapat dipersalahkan.

b. Pasal 2, bila panitia salah, maka kembali pada pasal 1.

3.5 PELANGGARAN DAN SANKSI

1. Jenis Pelanggaran ringan meliputi :

a. Tidak memakai atribut PK2 MaBa.

b. Berpenampilan tidak sesuai ketentuan.

Sanksi : Teguran dari panitia.

2. Jenis Pelanggaran Sedang meliputi :

a. Dua kali melakukan pelanggaran ringan.

b. Melakukan hal – hal tidak sopan selama PK2 MaBa.

c. Tidak lengkap membawa tugas yang diberikan.

d. Tidak menghormati panitia.

e. Tidur saat ceramah atau diskusi.

Sanksi : Membuat Pernyataan tertulis / Tugas individu berdasar

kesepakatan dari sie disma.

3. Jenis Pelanggaran Berat meliputi :

a. Dua kali melakukan pelanggaran sedang.

b. Tidak melaksanakan tugas yang diberikan.

c. Kedapatan memalsu tanda tangan presensi teman.

d. Menyinggung SARA.

e. Tidak mengikuti PK2 MaBa tanpa alasan.

Sanksi : Pembuatan makalah minimal 15 halaman sampai dengan Tidak

lulus PK2 MaBa.

Page 14: Lpj ospek 2013

14

3.6 JADWAL ACARA PK2MaBa TAHUN AKADEMIK 2013/2014

HARI PERTAMA | 7 SEPTEMBER 2013

(PraOspek)

Jam Materi Kegiatan Nara Sumber Penanggung

Jawab Tempat

07.00

08.00

Koordinasi Panitia - Ketua Sekretariat

08.00-

09.00

Sambutan Dan Pengenalan

Panitia Ospek Novandrew Sie Acara Aula STIKes

09.00-

09.30

Pemilihan Pak Lurah Dan

Bu Lurah Pembuatan Yel - Sie Acara Aula STIKes

09.30-

11.00 Materi 4 Pilar Kebangsaan Kesbanglinmas Puri Bayu Aula STIKes

11.30-

12.00 Latihan Upacara - Semua Panitia Aula STIKes

12.00-

13.00

Penggalian Bakat Dan

Minat Maba - Sie Acara Lapangan

13.00-

selesai

Penugasan Hari Minggu

Dan Penutup - Sie Acara Aula STIKes

Hari Kedua | 8 September 2013

(Praospek)

04.30-

05.00 Koordinasi Panitia - Ketua Sekretariat

05.00-

08.00 Pengecekan Atribut - Sie Disma Lapangan

08.00-

11.00 Self Motivator - Sie Acara Aula STIKes

11.00-

12.00 Latihan Upacara - Seluruh Panitia Lapangan

Page 15: Lpj ospek 2013

15

12.00-

13.00 Ishoma - Rahayu Menyesuaikan

13.00-

13.30 Jelajah Kampus - Azhar Aula STIKes

13.30-

14.30

Persiapan Malam

Inagurasi - Sie Acara Aula STIKes

14.30-

15.30

Gladi Bersih Upacara

Pembukaan - Semua Panitia Lapangan

15.30-

selesai

Evaluasi Dan

Pemberian Tugas Dan

Penutup

- Sie Disma Aula STIKes

Hari Ketiga | 9 September 2013

(Ospek)

04.00-

04.30 Koordinasi Panitia - Novan Sekretariat

04.30-

07.00

Pengecekan Atribut Dan

Koreksi Penugasan - Sie Disma Aula STIKes

07.00-

08.00

Persiapan Upacara

Pembukaan - Seluruh Panitia Lapangan

08.00-

09.00 Upacara Pembukaan - Semua Panitia Lapangan

09.00-

10.00 Selayang Pandang KA Stikes Novan Aula STIKes

10.00-

11.00

Sistem Pendidikan Dan

Peraturan Akademik PK 1 Stikes Fatchul Aula STIKes

11.00-

12.00

Peraturan dan Program

Kemahasiswaan PK 2 Stikes Sandy Aula STIKes

12.00-

13.00

Cara Belajar di

Perguruan Tinggi Nevy N, SST Theresia Aula STIKes

Page 16: Lpj ospek 2013

16

13.00-

14.00 Ishoma - Rahayu Mushola

14.00-

15.30 Korp Suka rela - Rido tatak Aula STIKes

15.30-

17.00 Pengenalan BEM - M Fatchul Aula STIKes

17.00-

18.00 Istirahat dan sholat -- Rahayu Mushola

18.00-

19.30

Evaluasi dan pemberian

tugas - Sie disma Aula STIKes

19.30-

selesai Penutup - Sie acara Aula STIKes

HARI KEEMPAT | 10 SEPTEMBER 2013

(Ospek)

04.00-

04.30 Koordinasi panitia - Novan Sekretariat

04.30-

07.00 Pengecekan atribut - Sie disma Lapangan

07.00-

08.00 Baksos - Sandy Lapangan

08.00-

09.30

Pengenalan

perpustakaan Yosi Maharani Ikhda Aula STIKes

09.30-

10.00 Pengenalan LAB

Suci Lestari,

Amd.Keb Risky ega Aula STIKes

10.00-

12.00 Debat materi - Sie acara Aula STIKes

12.00-

12.15 Sholat - Rahayu Mushola

12.15-

12.45 Psikology nurse - Sie Disma Aula STIKes

Page 17: Lpj ospek 2013

17

12.45-

13.30 Makan besar - Sie konsumsi Lapangan

13.30-

14.00

Pengenalan Organisasi

Mahasiswa Jurusan

Keperawatan /

Kebidanan Internal dan

Eksternal

Puri Bayu

Betti K

HMJ

PRWT

HMJ

BDN

Aula STIKes

Erik Ihkda

14.00-

15.30

Pengenalan Materi

Mahasiswa Jurusan

Kaprodi PRWT Wahyu Aula STIKes

Kaprodi BDN There

15.30-

16.00 Hunting - Sie acara Aula STIKes

16.00-

17.00 Pengenalan mars Murdijato Sie acara Aula STIKes

17.00-

selesai

Evaluasi dan

pemberian tugas - Sie disma Aula STIKes

RUNDOWN OUTBOND

Rabu, 11 September 2013

Waktu Kegiatan Lokasi Penanggung Jawab

07.00-

11.00 Perjalanan menuju lokasi outbond Menyesuaikan Seluruh Panitia

11.00-

11.30 Tiba di bhakti alam, masuk cottage Bhakti alam Seluruh Panitia

11.30-

12.30 Ishoma Kantin Matahari Seluruh Panitia

12.30-

13.30

- Grouping

- Pembukaan

- Komitmen

- Yel tim yel group

- Fun game

Hall Tim Outbond

13.30- Sircuit game Bhakti alam Tim Outbond

Page 18: Lpj ospek 2013

18

16.30 - Over the galon

- Water fall

- Transfall

- Bom simulasi

Coffee break

16.30-

19.00 Ishoma Cottage Seluruh Panitia

19.00-

21.30 Inagurasi Hall Sie Acara

21.30-

24.00 Caraka malam dan renungan Hall

Tim Outbond dan

Seluruh Panitia

24.00-

07.00 Istirahat Seluruh panitia Cottage

Kamis, 12 September 2013

07.00-

08.00 Makan pagi Kantin Matahari Seluruh panitia

08.00

Fun game

- Hit and Up

- Banzai

- Transfer Stick

- Hole Transfer

Hall Tim Outbond

09.30 Coffee Break Hall Seluruh Panitia

10.00

High Rope

- Flying Fox

Keliling kebun

Bhakti alam Tim Outbond

13.00-

14.00 Ishoma Kantin Matahari Seluruh Panitia

14.00-

selesai

Apel penutupan PK2MaBa dan

perjalanan pulang Menyesuaikan Seluruh Panitia

Page 19: Lpj ospek 2013

19

3.7 KRITERIA KELULUSAN PK2MaBa

1. Kehadiran 100 %.

2. Kedisiplinan.

3. Kreatifitas inagurasi 90 %.

3.8 RENCANA ANGGARAN KEGIATAN

PEMASUKAN

STIKes Patria Husada Blitar Rp. 11.949.600,-

TOTAL Rp. 11.949.600,-

PENGELUARAN

1 Sie Administrasi Jumlah

Tanda panitia 22 x @ Rp 10.000,- Rp. 220.000,-

Buku saku mahasiswa 70 x Rp 12.000,- Rp. 840.000,-

Alat tulis kantor Rp. 392.800,-

Kertas sertifikat Rp. 250.000,-

Buku kwitansi Rp. 11.000,-

Streples besar Rp. 65.000.-

Amplop putih besar 1 pak Rp. 19.500,-

Map 8 buah Rp. 24.100,-

Fotokopi berkas Rp. 134.000,-

Stempel PK2MaBa 2013 Rp. 30.000,-

Tinta printer INK BRITE 5 botol Rp. 95.000,-

Kertas HVS 5 rim Rp. 152.500,-

Sub Total Rp. 2.099.900,-

2 Sie Publikasi dan Dokumentasi (Perlengkapan)

Sewa Bus ( outbound) 2 @ Rp. 1.500.000,- Rp. 2.750.000,-

Baterai mix Rp. 22.000,-

Baterai meghapone Rp. 30.000,-

Balon Rp. 250.000,-

Banner (5 x 1 meter) 4 @ Rp.120.000,- Rp. 560.000,-

Page 20: Lpj ospek 2013

20

Tali raffia Rp. 22.500,-

Kertas kado Rp. 31.500,-

Kardus bekas Rp. 10.000,-

Karung bekas Rp. 10.000,-

Gunting Rp. 16.000,-

Isolasi Rp. 42.000,-

Lakban Rp. 39.000,-

Sub total Rp. 3.783.000,-

3 Sie PPPK

Obat-obatan Rp. 473.700,-

Sub total Rp. 473.700,-

4 Sie Konsumsi

Air mineral 10 dus @ Rp 20.000,- Rp. 200.000,-

Makan pagi @Rp. 6000 x 25 x 4 Rp. 600.000,-

Makan siang @Rp. 12.000 x 25 x3 Rp. 900.000,-

konsumsi nara sumber @ Rp. 10.000,- x 15 Rp. 150.000,-

Konsumsi panitia inagurasi Rp. 12.000,- x 25 Rp. 300.000,-

Bahan Psikologi Rp. 398.300,-

Sub total Rp. 2.548.300,-

5 Sie Acara

Fee Pemateri Pak Murdijato Rp. 150.000,-

Fee pemateri kesbanglinmas Rp. 150.000,-

Fee pemateri KSR ( PMI ) Rp. 150.000,-

Fee motivator Mayangkara Radio Group Rp. 1.000.000,-

Sub Total Rp. 1.450.000,-

6 Akomodasi Transportasi

Bahan Bakar Kendaraan Bermotor Rp. 165.000,-

Sub Total Rp. 165.000,-

7 Penutupan Panitia Rp. 800.000,-

Sub total Rp. 800.000,-

TOTAL PENGELUARAN Rp 11.319.900,-

Page 21: Lpj ospek 2013

21

Pemasukan Rp. 11.949.600,-

Pengeluaran Rp. 11.319.900,-

SISA PEMASUKAN Rp. 629.700,-

Sisa pemasukan Rp. 629.700,-

Kas BEM ( 20% ) Rp 125.940,-

TOTAL SISA PEMASUKAN Rp. 503.760,-

Page 22: Lpj ospek 2013

22

BAB III

PENUTUP

Demikian Laporan Pertanggung Jawaban Kegiatan Pengenalan Kehidupan

Kampus (PK2MaBa ) STIKes PATRIA HUSADA BLITAR Dengan dilandasi

komitmen dan tanggung jawab yang tinggi kami melaksanakan tugas dan

tanggung jawab ini dengan sebaik–baiknya. Segala bantuan dan dukungan, baik

dalam bentuk moril maupun materil yang telah diberikan, kami mengucapkan

terima kasih atas segala perhatian dan kerjasama semua pihak yang terkait dalam

kegiatan ini.

Kritik dan saran sangat kami harapkan guna perbaikan untuk kegiatan

selanjutnya. Semoga kegiatan ini mampu memberikan manfaat bagi semua pihak