Top Banner
LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN PROGRAM KERJA KIR ADINIRA MASA BAKTI 2015 KELOMPOK ILMIAH REMAJA KIR ADINIRA MASA BAKTI 2015 1
107

Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Jan 06, 2017

Download

Education

Syifa Sahaliya
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABANPROGRAM KERJA KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

KELOMPOK ILMIAH REMAJAACASANA DILAH NING RAHAYU

SMA NEGERI 1 SUMEDANG

kir adinira masa bakti 2015 1

Page 2: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Puji syukur kehadirat Allah SWT. atas rahmat dan karunia-Nya kita semua dapat

berkumpul di acara yang berbahagia ini. Shalawat dan salam mudah-mudahan selalu tercurah

limpahkan kepada Nabi Muhammad SAW., para keluarganya, para sahabatnya, begitu pula kita

selaku umatnya. Bapak/Ibu guru yang saya hormati, teman-teman seangkatan yang saya

banggakan dan adik-adik kelas X dan XI yang saya cintai, izinkan saya sebagai perwakilan

pengurus KIR ADINIRA Masa Bakti 2015 untuk berterimakasih sebanyak-banyaknya atas

segala bantuan dan dukungannya selama masa jabatan setahun ini.

Keluarga besar KIR ADINIRA yang saya cintai dan banggakan, sebagai seorang ketua

KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang, saya merasa bangga dapat menjadi bagian dari salah

satu ekstrakulikuler terfavorit di SMA Negeri 1 Sumedang. Rasanya berat untuk meninggalkan

ekskul ini. Namun waktu memang sudah membatasi kami, kelas XII, untuk segera mengakhiri

masa jabatan kami dan lebih fokus untuk melakukan persiapan menghadapi masa depan yang

begitu penuh dengan tantangan. Satu tahun memang bukan waktu yang singkat bagi saya

mengemban tugas sebagai ketua KIR ADINIRA. Namun, saya merasakan eratnya rasa cinta dan

kekeluargaan antara anggota KIR ADINIRA ini.

Tidak ada kata yang cukup untuk berterimakasih kepada semua pihak yang telah

mendukung dan mensukseskan program kerja selama ini. Untuk Bapak/Ibu guru pembina yang

terkadang kami mengganggu waktunya untuk sekedar konsultasi, jajaran MUKIR yang selalu

membantu saya dalam rapat-rapat dan memotivasi angkatan saya agar tidak putus asa, Syifa,

Dewi, dan pengurus lainnya selaku partner kerja yang seringkali saya ganggu waktu luangnya,

juga para koordinator divisi yang telah menyiapkan materi sematang mungkin untuk latihan

rutin selama ini. Tak lupa kepada seluruh anggota yang masih setia hadir dan bersedia

membangun KIR ADINIRA untuk lebih maju lagi. Saya hanya manusia biasa yang tidak bisa

membalas jasa-jasa Anda semua. Tapi, semoga Allah senantiasa membalasnya dan menjadikan

kita sebagai manusia yang lebih baik lagi. Aamiin.

Dengan segala kerendahan hati, saya mewakili jajaran pengurus dan anggota KIR kelas

XII meminta maaf apabila dalam setahun ini terdapat perilaku atau ucapan yang tidak berkenan

di hati Bapak/Ibu guru, serta teman-teman sekalian. Rasanya perpisahan akan terasa lebih indah

jika diantara kita semua tidak menyimpan rasa amarah atau kecewa. Dan tentunya perpisahan ini

bukan akhir dari perkenalan kita semua. Saya harap kita mampu untuk terus memupuk rasa

memiliki KIR ADINIRA ini dan terus menjalin silaturahim dengan baik.

kir adinira masa bakti 2015 2

Page 3: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Harapan saya dan teman-teman kelas XII hanyalah ingin melihat KIR ADINIRA tetap

berjaya dan tetap menjadi ekskul yang disegani bukan karena fisik, tapi karena kemampuan yang

lebih menonjol. Jagalah nama baik KIR di sekolah tercinta ini dan di lingkungan luar sekolah.

Kami harap Anda semua bukan hanya menjadi generasi penerus kami, tetapi menjadi generasi

pelurus kami. Selamat Berjuang.

Terimakasih atas segala perhatian selama ini, kurang lebihnya kami mohon dimaklumi

karena kesempurnaan hanya milik Allah SWT.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,

a.n. jajaran Pengurus, MUKIR, dan anggota kelas XII

KETUA UMUM KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 2015 3

Page 4: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

STRUKTUR ORGANISASI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Pembina : Drs. Rubhi

Hj. Lin Gustini, S.Pd.

Anna Meirlina Sulianti, M.Pd.

Titin Suryati Sukmadewi,S.Si., M.Pd.

Ketua Umum : Muhammad Bainandhika Baghaskara Putra

Ketua I : Syifa Sahaliya

Ketua 2 : Nurafifah Nirmala Dewi

Sekretaris Umum : Okeu Nur Panti

Sekretaris 1 : Siti Nurlaeni Wulandari

Sekretaris 2 : Rika Asri Nuraeni

Bendahara Umum : Arni Puji F.H.W.

Bendahara 1 : Najla Althafviani

Bendahara 2 : Susi Eka Widiyanti

kir adinira masa bakti 2015 4

Page 5: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Divisi

Koordinator Divisi Biologi : Mia Farida

Anggota Divisi Biologi :1. Ghina Nurqori Aina

2. Syifa Sahaliya

3. Arni Puji F.H.W.

4. Berliana Angelina

5. Aghnia Ilma

6. Elza Rosalia

7. Widy Wigiari

8. Dede Fuji

9. Rika Asri N.

10. Diana Aryanti

11. Trisya Allinda

12. Zahra Mutmainnah

13. Dian Anggraeni

14. Najla Althafiani

15. Dwirezy Fauzani R.

16. Prima Wijantana

17. Rizky Farhan Pratama

Koordinator Divisi Kimia : Aurora Paramitha S.

Anggota Divisi Kimia :1. M. Damar Panarang

2. Ahmad Musthafa

3. Erinna Putri D.

4. Rizky Fauzi Rahman

5. Nazla Audifa

6. Windy Nuranissa

7. Nurafifah N. Dewi

8. Adetya Agustina

9. Rita Yuliani

10. Susi Eka Widiyanti

kir adinira masa bakti 2015 5

Page 6: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Koordinator Divisi Fisika : Billy Nugraha

Anggota Divisi Fisika :1. Okeu Nur Panti

2. M. Bainandhika Baghaskara Putra

3. Helmy Islamsyah Diana

4. Chaidir Ilham El Malik

5. Dzikry Ramadhan Ahmad

6. Kamal K.H.

7. Ivan Ridwansyah

8. Rafa Y.M.

9. Siti Sarah A.

10. Syakira Husna

Koordinator Divisi FM : Shainne Safitri

Anggota Divisi FM :1. Fajar Ali

2. Edo Yudhistira Putra

3. Talitha Zhafirah

4. Husna Qilan Sadida

5. Husna Nurarifah

6. Kharisma Adyaksa

7. Tanti Amelia Sopya

8. Hilman M.P.

9. Kevin Fauzan

10. Witri Fadilah

11. Ma’rifatul Fauziah

12. Siti Nurlaeni W.

13. Ai Winda Thania

kir adinira masa bakti 2015 6

Page 7: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Direktorat

Direktorat Presensi & Kebersihan : 1. Ahmad Musthafa

2. Syakira Husna

3. Rika Asri Nuraeni

4. Rita Yuliani

5. Susi Eka Widiyanti

6. Salsabila

Direktorat Akomodasi & Peralatan : 1. Diana Aryanti

2. Dwirezy Fauzani Rahman

3. Ilham Gumelar N.

4. Ma’rifatul Fauziyah

5. Rafa Y.M.

6. Rizky Farhan Pratama

7. Kevin Fauzan

Direktorat Relasi Publik : 1. Dian Anggraeni

2. Erinna Putri D.

3. Nazla Audifa

4. Najla Althafiani

5. Trisya Allinda

6. Prima Wijantana

7. Rizky Fauzi Rahman

Direktorat Kreativitas & Kewirausahaan : 1. Kamal K.H.

2. Dzikry Ramadhan Ahmad

3. Kharisma Adyaksa

4. Ivan Ridwansyah

5. Hilman Fauzan

6. Tanti Amelia S.

7. Siti Nurlaeni W.

kir adinira masa bakti 2015 7

Page 8: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

PENJABARAN PELAKSANAAN PROGRAM KERJA

KIR ADINIRA MASA BAKTI 2015

kir adinira masa bakti 2015 8

Page 9: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

A. LATIHAN RUTIN

1) Pelaksanaan Latihan Rutin Non Divisi

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 6 Januari 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 54 Orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 2015 9

“ONE STEP CLOSER WITH KIR ADINIRA”

1) GAMES

Kali ini anggota KIR diuji kekompakannya dengan bermain games. Anggota dibagi menjadi beberapa kelompok yang terdiri dari 5-6 orang/kelompoknya. Kemudian membentuk lingkaran dengan saling berpegangan, dan terdapat satu orang ditengahnya. Dengan aba-aba dari pembimbing (salah satu anggota kelas 12), maka orang yang ditengah akan menutup matanya, kemudian berputar-putar dan menjatuhkan dirinya ke belakang. Setelah itu teman-teman yang lain akan menahannya (tanpa diberi tahu terlebih dahulu).

Tujuan dari games ini adalah untuk menguji kepercayaan anggota (yang menopang) dan orang yang ditengah (sebagai ketua) yang memiliki filosofi sebagai kekuatan dan kekokohan dalam suatu organisasi yang mereka pimpin.

2) PEMBAHASAN DAN PEMAHAMAN MENGENAI ARTI DARI SEBUAH ORGANISASI

3) MEMBENTUK KEPENGURUSAN INTI KIR ADINIRA (SEKRETARIS 1, SEKRETARIS 2,

BENDAHARA 1, BENDAHARA 2)

4) PEMBENTUKAN JADWAL PIKET GREEN HOUSE

Page 10: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 13 Januari 2015

Pukul : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 44 Orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201510

“MENUJU PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI CAKRAM 1”

1) PERSIAPAN DAN PEMBAHASAN MENGENAI CAKRAM 1 YANG AKAN

DILAKSANAKAN PADA TANGGAL 20 JANUARI 2015

2) SHARING TENTANG DIVISI-DIVISI KIR ADINIRA (DIVISI KIMIA, BIOLOGI, FM, DAN

FISIKA)

3) PRESENTASI PESERTA CAKIRA SUSULAN (RITA X-IPA 4)

Pembahasan mengenai kepemimpinan seorang wanita dalam sebuah organisasi

Dinyatakan lulus dalam pelantikan CAKIRA Susulan, dan dinyatakan sah menjadi anggota

KIR ADINIRA

Page 11: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 27 Januari 2015

Waktu : 14. 30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 38 orang

Materi :

2)

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201511

“HASIL PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI CAKRAM 1”

1) PENGUMUMAN HASIL CAKRAM 1, MELIPUTI PEMBAGIAN DIVISI DAN

DIREKTORAT

2) PEMILIHAN KETUA DIVISI

Hasil :

Ketua Divisi Biologi : Mia Farida

Ketua Divisi Kimia : Aurora Paramitha S.

Ketua Divisi Fisika : Billy Nugraha Sutandi

Ketua Divisi FM : Shainne Safitri

3) PEMBUATAN PROGRAM KERJA DIVISI

SETIAP DIVISI MENYIAPKAN 5 PROGRAM KERJA DIVISI UNTUK 1 MASA

JABATAN

Page 12: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 5 Mei 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 30 orang

Materi :

s

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201512

“PEMBAHASAN PGBS CAKRAM 2”

Pemberian gambaran mengenai CAKRAM 2 sebagai bekal untuk menjadi seorang

pemimpin dan pemberian nama suci yang telah ditentukan oleh panitia Cakram 2

Pemberian persyaratan kepada peserta Cakram 2

Page 13: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 28 Juli 2015

Waktu :14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 21 Orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201513

“DEMO EKTRAKURIKULER KIR ADINIRA PADA MASA PENGENALAN

LINGKUNGAN SEKOLAH SMA NEGERI 1 SUMEDANG”

1) Persiapan demo MPLS

2) Pemilihan sekretaris dan bendahara MUKIR kelas XI sekaligus membahas persiapan LCTM

XXIX

3) Rencana pembuatan jas KIR ADINIRA

Page 14: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 4 Agustus 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 88 Orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201514

“PENGENALAN ORGANISASI KIR ADINIRA”

1) Struktur organisasi KIR ADINIRA

2) Struktur organisasi MUKIR

3) Pengenalan divisi KIR ADINIRA

4) Pengenalan anggota KIR ADINIRA beserta nama sucinya

5) Pengenalan program kerja dan tata tertib KIR ADINIRA

Page 15: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 15 September 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Kelas XI IPA 7

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 40 Orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201515

“MENUJU PELANTIKAN CALON ANGGOTA KIR ADINIRA 2015”

1) Presentasi mengenai CAKIRA oleh panitia CAKIRA kelas XI

2) Pemberian persyaratan untuk peserta CAKIRA 2015

Page 16: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 22 September 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 48 Orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201516

“HASIL PELANTIKAN CALON ANGGOTA KIR ADINIRA TAHUN 2015”

1) Pembagian emblem CAKIRA

2) Pengumuman ranking bagi peserta CAKIRA

Page 17: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa. 29 September 2015

Waktu : 15.00 s.d. 15.30

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : ± 20 orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201517

“LOMBA DEBAT DI TUNDA”

Pada awalnya hari itu akan dilaksanakan lomba debat, sesuai agenda program kerja KIR 2015.

Panita kelas 12 telah siap sejak pukul 14.15 karena rencananya lomba debat dilaksanakan pukul

14.30. Namun pada pukul 14.15-14.45 anggota KIR kelas 10 dan kelas 11 sama sekali tidak ada

yang hadir. Sehingga debat dibatalkan, karena waktu yang tidak memungkinkan jika dimulai

pukul 15.00, dan debat akan dilakasanakan pada pertemuan selanjutnya. Namun pada hari itu

dilaksanakan evaluasi kegiatan, agar tidak lagi terjadi kesalahan seperti itu lagi.

Page 18: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 20 Oktober 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 39 orang

Materi :

f

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201518

“KIR MENCARI BAKAT KMB”

Ajang KIR Mencari Bakat ini dilaksanakan secara berkelompok, yang terdiri

dari anggota KIR kelas X dan XI.

Setiap Kelompok menampilkan :

- Akustik (Lagu Photograph)

- Akustik (Lagu Nuansa Bening)

- Cup Song

Page 19: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 3 November 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 21 orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201519

“PEMBAHASAN KETUA BARU KIR ADINIRA TAHUN 2016”

Membahas mengenai teknis Pemilihan Ketua Baru KIR ADINIRA Tahun 2016

Membahas mengenai Komisi A, B, dan C

Page 20: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 10 November 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Ruang KIR

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 46 orang

Materi :

LAPORAN LATIHAN RUTIN NON DIVISI KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201520

“PEMILIHAN KETUA KIR MASA BAKTI 2016”

Hasil :

Ketua Umum : Prima Wijantana

Ketua 1 : Syakira Husna

Ketua 2 : Kevin Fauzan

Page 21: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

* Hasil Evaluasi Pelaksanaan Latihan Rutin Non Divisi

Pada dasarnya seluruh kegiatan terlaksana sesuai rencana, namun dalam

pelaksaannya teradapat beberapa kendala yang menyebabkan kegiatan tersebut

tidak sesuai dengan ekspetasi awal, seperti kegiatan yang dilaksanakan tanggal

6 Januari 2015. Games yang dilaksanakan kurang menarik dan agak tidak

teratur, seharusnya lebih terkonsep dan lebih menyenangkan lagi. Dan seperti

tanggal 27 Januari 2015. Saat membuat program kerja Divisi, anggota hanya

diberi waktu 30 menit untuk menyelesaikannya. Seharusnya durasi waktu lebih

di perpanjang lagi agar dapat membuat program kerja divisi yang lebih kreatif

dari ide-ide tiap anggotanya, serta agar dapat meperjelas program kerja seperti

apa yang akan dilakukan, dan bagaimana pelaksanaannya agar pada saat

program kerja divisi dilaksanakan telah terkonsep dengan baik, dan tidak lagi

membuat anggota divisi bingung.

kir adinira masa bakti 201521

Page 22: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

3) Latihan Rutin Divisi

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Kimia

Penanggung Jawab : Aurora Paramitha S.

Hari, Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 3 Februari 2015

Waktu : 14.00 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : X IPS 3

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 18 orang

Materi :

PELANGI SUSU

kir adinira masa bakti 201522

“PELANGI SUSU”(Polar Non Polar)

Bahan : Susu murni, pewarna makanan cair, sabun cuci piring, cotton buds.

Alat : Piring

Cara Kerja :

1. Masukkan susu murni ke dalam piring secukupnya.

2. Tetesi pewarna makanan ke dalam susu.

3. Gunakan cotton buds untuk membuat reaksi polar non polar yang sebelumnya dicelupkan

ke sabun cuci piring.

Hasil percobaan:

susu dan pewarna makanan bereaksi dan terjadi pergerakan warna karena susu dan pewarna

bereaksi dengan sabun.

Evaluasi : Kendala yang dialami adalah kurang kondusif saat praktik, serta anggota yang

hadir sangat sedikit karena banyak yang berhalangan hadir. Namun semua dapat diatasi.

Page 23: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Fisika

Penanggung Jawab : M. Bainandhika, Ivan Ridwansyah

Hari, Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 10 Februari 2015

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tempat Pelaksanaan : Green house

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 27 orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201523

KAPAL UAP

Bahan : Sterofoam, kaleng bekas minuman, kawat, air, korek api, dan lilin.

Alat : Cutter, gunting

KAPAL DYNAMO

Bahan : Sterofoam, dinamo tamia, kabel kecil, gelas plastik, minuman, sedotan, cellotape.

Alat : Cutter, gunting

Cara Kerja : Pemanfatan energi uap air dan energi mesin dalam membuat sebuah perahu

berpindah posisi

Evaluasi : Kendala yang dialami adalah kurangnya persiapan dari divisi fisika itu sendiri

sehingga waktu pelaksanaan kegiatan terlambat.

Page 24: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Biologi

Penanggung Jawab : Ghina Nurqori Aina

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 3 Maret 2015

Waktu : 14.30-16.00 WIB

Tempat Pelaksanaan : Green House

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 25

Materi :

kir adinira masa bakti 201524

“UJI MAKANAN YANG MENGANDUNG BORAKS”

Bahan :

1. Kunyit2. Air3. Sosis4. Nugget5. Otak-otak

Cara Kerja :

1. Tumbuk kunyit dan ambil perahan kunyitnya2. Haluskan masing-masing makanan yang akan diuji3. Teteskan air kunyit ke masing-masing makanan. Jika warna mengalami perubahan menjadi

merah bata maka makanan tersebut mengandung boraks.

No. Makanan Hasil1. Sosis Tidak mengandung boraks (-)2. Nugget Tidak mengandung boraks (-)3. Otak-otak Tidak mengandung boraks (-)

Kesimpulan : Pada jenis makanan tersebut tidak mengandung boraks dan aman untuk dikonsumsi.

Evaluasi :Kendala yang dialami adalah praktek yang kurang maksimal karena tidak dilaksanakan di Lab. Biologi sehingga kurangnya alat dan bahan yang diperlukan untuk praktek tersebut. Namun secara keseluruhan kegiatan ini berjalan secara kondusif.

Page 25: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Kimia

Penanggung Jawab : Aurora Paramitha

Hari, Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 10 Maret 2015

Waktu : 14.30-15.45 WIB

Tempat Pelaksanaan : Alun-alun (outdoor)

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 20 orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201525

“MENTOS SODA”

Disini kami mempraktikan reaksi antara zat gum arabic dan gelatin dalam mentos, serta kafein,

pitasium benzoate dan aspartame dalam coca-cola (soda)

Alat dan bahan :

1. Coca-cola, sprite (minuman bersoda)

2. Mentos mint

3. Klip kertas

Cara kerja :

1. Tusukkan mentos pada klip kertas yang telah diluruskan besinya sebanyak lima buah

2. Masukkan mentos kedalam botol soda.

Hasil : Soda dan mentos bereaksi dan soda keluar dari permukaan

Evaluasi : Kendala yang dialami terjadi kesalahan teknis beberapa kali dalam

praktek. Namun secara teoritis dapat dijelaskan dengan baik oleh divisi

kimia.

Page 26: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Free Material (FM)

Penanggung Jawab : Shainne Safitri

Hari, Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 24 Maret 2015

Waktu : 09.00-15.00

Tempat Pelaksanaan : Kampung Ladang

Kehadiran

Pembina : Pak Ruhbi

Anggota : 32 Orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201526

“GAMES ILMIAH”

1. Menjawab soal-soal yang telah disediakan, soal-soal terdiri dari:

Soal Bahasa Inggris

Soal Matematika

Soal TIK

Soal Geografi

Soal Seni Budaya

2. Menyanyikan pupuh sunda

3. Membuat yel-yel

4. Mendapatkan dan mencari GOLDEN TICKET. GOLDEN TICKET adalah tiket emas yang

berisikan hadiah untuk pemenang yang mendapatkannya.

Evaluasi :

Kendala yang di alami adalah beberapa peserta kurang antusias untuk melaksanakan game ini, dan

berdampak pada kondusifitas pelaksanaan game ini. Solusi yang dapat diberikan yaitu seharusnya

game dibuat semenarik mungkin agar mendapat antusias dari peserta.

Page 27: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Fisika

Penanggung Jawab : Billy Nugraha Sutandi

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 21 April 2015

Waktu : 14.30-15.45

Tempat Pelaksanaan : Green House

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 21 orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201527

“BUZZ WIRE”Alat dan Bahan :

1. Kabel merah hitam 2 meter.2. Alumunium foil konduktor listrik 4 meter/kawat diameter 1 mm, dan panjang

2 meter.3. Kawat ukuran 0,5 mm dan panjang 1 meter.4. Piting (colokan lampu).5. Electrical tape/kawat timah 1 meter.6. Styrofoam secukupnya.7. Colokkan listrik tanpa kabel.8. Lampu 240V9. Gunting10. Solder11. Tang12. Cutter

Cara kerja :

Saat kawat yang berperan sebagai gagang itu bersentuhan dengan rangkaiannya, lampu akan menyala dan bel listrik akan berbunyi secara bersamaan.

1. Rangkaian :a. Kabel listrik terbagi menjadi dua, kita beri nama K1 & K2.b. Kabel bel listrik terbagi menjadi dua, B1 dan B2.c. Kabel untuk lampu terbagi menjadi dua, L1 dan L2.d. Konduktor listrik kita sebut sebagai A.e. Kawat penggerak kita sebut sebagai P.

2. Pembuatana. Buat rangkaian di Styrofoam, menggunakan konduktor (bisa berupa

alumunium foil, kawat, dll).b. Sambungkan K1 dengan B1, L1 dan A dengan P.c. Sambungkan K1 yang telah dipersatukan tersebut dengan B2 dan L2, lalu

K2 dengan P

Evaluasi :

Kegiatan yang dilaksanakan terlalu monoton , sehingga membuat anggota KIR merasa bosan. Namun secara keseluruhan kegiatan berlangsung kondusif.

Page 28: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Biologi

Penanggung Jawab : Mia Farida

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 28 April 2015

Waktu : 14.50

Tempat Pelaksanaan : Lab. Biologi

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 22 Orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201528

“ANATOMI KATAK”

Mempelajari cara membedah katak

Mengetahui organ-organ serta fungsi organ katak.

Bahan :

1. Tiga ekor katak dewasa

2. Alat bedah

3. Kapas

4. Alkohol

Cara Kerja :

1. Alkohol digunakan untuk membius katak sampai katak tak sadarkan diri.

2. Setelah katak tidak sadarkan diri, siapkan pisau/gunting bedah katak dari dada sampai

kebagian bawah katak.

3. Kemudian pelan-pelan keluarkan bagian dalam tubuh katak yang akan diteliti.

Kesimpulan : Jadi kita bisa mengetahui bagian dalam atau organ dalam katak yang

sesungguhnya.

Evaluasi :

Kendala yang dialami adalah takutnya anggota terhadap katak dalam proses pembedahan sehingga

peserta menghindar dengan cara lompat ke atas kursi. Solusinya, semestinya anggota harus siap

dan berani untuk melaksanakan praktikum ini.

Page 29: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Kimia

Penanggung Jawab : Nurafifah Nirmala Dewi

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 18 Agustus 2015

Waktu : 14.30-15.30

Tempat Pelaksanaan : Lab. Kimia

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 76 Orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201529

“PERCOBAAN SODIUM ASETAT

INSTANT ICE”Bahan :

1. Air2. Sodium Asetat

Alat :

1. Spirtus2. Gelas kimia

Cara Kerja :

Panaskan sodium asetat/natrium asetat. Jika disentuh langsung membeku

Kesimpulan :

1. Sodium asetat bersifat jenuh dalam air.

2. Reversible

3. Namanya bisa Natrium Asetat.

4. Rumus kimia yang terbentuk : NaCa2H3O2(s) + H2O(l) → NaC2H3O2-3 + H2O + ∆HF

Evaluasi :

Kendala yang dialami adalah ketika divisi Kimia melaksanakan praktikum di Lab. Kimia, di luar lab terdapat sebagian anggota kelas XI dan XII yang sedikit membuat tidak kondusifnya praktikum Kimia tersebut. Solusinya, semestinya semua anggota KIR dari kelas X sampai kelas XII ikut melaksanakan praktikum di Lab. Kimia tersebut.

Page 30: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Fisika

Penanggung Jawab : Billy Nugraha Sutandi

Hari, Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 25 Agustus 2015

Waktu : 14.30-16.00

Tempat Pelaksanaan : Green House

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 79 Orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201530

“TEKANAN”

Bahan & Alat :

1. Gelas2. Air3. Piring4. Koin5. Lilin6. Korek api

Cara kerja :

1. Simpan lilin di atas piring dengan tegak.2. Masukkan air secukunya kedalam piring.3. Masukkan koin kedalam air4. Nyalakan lilin menggunakan korek5. Tutup lilin dengan gelas6. Ambil koin

Hasil : Air masuk kedalam gelas

Kesimpulan : Molekul oksigen yang hilang karena proses pembakaran, menyebabkan tekanan udara di dalam gelas lebih kecil dibandingkan tekanan diluar gelas. Hal ini sesuai dengan hukum Boyle.

Evaluasi :

Kendala yang dialami adalah ketika divisi Fisika dan anggota KIR kelas X melaksanakan praktikum di ruang KIR, di luar ruangan terdapat sebagian anggota kelas XI dan XII yang sedikit membuat tidak kondusifnya praktikum Fisika tersebut, karena ruangan KIR yang tidak dapat menampung seluruh anggota KIR yang hampir mencapai 80 orang.

Page 31: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Free Material (FM)

Penanggung Jawab : Shainne Safitri

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 1 September 2015

Waktu : 14.30-16.00

Tempat Pelaksanaan : Green House

Kehadiran

Pembina : -

Anggota :46 Orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201531

“PRAKTEK CARA CEPAT OPERASI BENTUK AKAR & PERKALIAN”

Evaluasi :

Anggota KIR ADINIRA merasa antusias dengan agenda kali ini dan tidak ada kendala yang berarti.

Page 32: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAPORAN KEGIATAN LATIHAN RUTIN DIVISI KIR ADINIRA

MASA BAKTI 2015

Divisi : Biologi

Penanggung Jawab : Mia Farida

Hari,Tanggal Pelaksanaan : Selasa, 8 September 2015

Waktu : 14.30-16.00

Tempat Pelaksanaan :

Kehadiran

Pembina : -

Anggota : 45 Orang

Materi :

kir adinira masa bakti 201532

“UJI MINUMAN BERVITAMIN C”

Bahan & Alat :

1. Iodin (betadine)

2. Gelas bening/aqua gelas

3. Minuman : Jus belimbing, Jus tomat, Lemon water, Floridina dan Marimas

Cara Kerja : Tiap minuman diteliti denha iodine (takaran disesuaikan)

Hasil :

1. Jus belimbing = sedikit mengandung vitamin C

2. Jus tomat = sedikit mengandung vitamin C

3. Lemon water = mengandung banyak vitamin C

4. Floridina = mengandung banyak vitamin C

5. Marimas = tidak mengandung vitamin C

Kendala yang dialami adalah praktek yang kurang maksimal karena tidak dilaksanakan di Lab.

Biologi sehingga kurangnya alat dan bahan yang diperlukan untuk praktek tersebut. Namun secara

keseluruhan kegiatan ini berjalan secara kondusif.

Page 33: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

B. UANG KAS KIR ADINIRA

NO TANGGAL URAIAN PEMASUKAN PENGELUARAN SALDO KETERANGAN

1 12-Dec-14 Serah Terima Jabatan - - Rp703,400.00  

2 12-Dec-14 Fotocopy Sertijab   Rp144,000.00 Rp559,400.00 Nota Terlampir

3 12-Dec-14 Fotocopy untuk LPJ   Rp112,500.00 Rp446,900.00 Nota Terlampir

4 12-Dec-14 Sisa dari UNPAD Rp2,000.00   Rp448,900.00  

5 17-Dec-14 Perawatan Green House   Rp74,000.00 Rp374,900.00 Nota Terlampir

6 17-Dec-14 Emblem CAKRAM 3   Rp100,000.00 Rp274,900.00 Diberikan kepada Dewi Sri Rahayu

7 4-Jan-15 Baligho Ruang KIR   Rp40,000.00 Rp234,900.00 Nota Terlampir

8 4-Jan-15 Sanksi Green House Rp40,000.00   Rp274,900.00  

9 6-Jan-15 Latihan Rutin Rp68,000.00   Rp342,900.00  

10 24-Jan-15 Sanksi Green House Rp40,000.00   Rp382,900.00  

11 26-Jan-15 Sumbangan dari Aurora Rp50,000.00   Rp432,900.00  

12 3-Feb-15 Latihan Rutin Rp32,000.00   Rp464,900.00  

13 3-Feb-15 Sanksi Green House Rp20,000.00   Rp484,900.00  

14 10-Feb-15 Latihan Rutin Rp30,000.00   Rp514,900.00  

15 18-Feb-15 Bayar Tol Ke Bandung   Rp4,000.00 Rp510,900.00 Nota Terlampir

16 3-Mar-15 Latihan Rutin Rp32,000.00   Rp542,900.00  

17 10-Mar-15 Latihan Rutin Rp50,000.00   Rp592,900.00  

18 10-Mar-15 Sanksi Green House Rp10,000.00   Rp602,900.00  

19 10-Mar-15 Praktek Divisi Kimia   Rp5,000.00 Rp597,900.00 Nota Terlampir

20 17-Mar-15 Latihan Rutin Rp41,000.00   Rp638,900.00  

21 17-Mar-15 Pembelian Teh Botol   `Rp 4.000,00 Rp634,900.00  

22 17-Mar-15 Duplikat Kunci   Rp45,000.00 Rp589,900.00 Oleh Syifa Sahaliya

23 24-Mar-15 Latihan Rutin Rp26,000.00   Rp615,900.00  

24 24-Mar-15 Praktek Divisi FM   Rp12,700.00 Rp603,200.00 Nota Terlampir

25 24-Mar-15 Ongkos Ojek Divisi FM   Rp32,000.00 Rp571,200.00  

26 24-Mar-15 Plastik Divisi FM   Rp2,000.00 Rp569,200.00  

27 24-Mar-15 Ongkos Angkot Divisi FM   Rp10,000.00 Rp559,200.00  

28 26-Mar-15 Sanksi Green House Rp10,000.00   Rp569,200.00  

29 31-Mar-15 Latihan Rutin Rp26,000.00   Rp595,200.00  

kir adinira masa bakti 201533

Page 34: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

30 7-Apr-15 Latihan Rutin Rp32,000.00   Rp627,200.00  

31 7-Apr-15 Sanksi Green House Rp10,000.00   Rp637,200.00  

32 20-Apr-15 Hadiah KIR   Rp24,000.00 Rp613,200.00 Nota Terlampir

33 21-Apr-15 Latihan Rutin Rp42,000.00   Rp655,200.00  

34 28-Apr-15 Latihan Rutin Rp32,000.00   Rp687,200.00  

35 28-Apr-15 Sanksi Green House Rp20,000.00   Rp707,200.00  

36 28-Apr-15 Praktek Divisi Biologi   Rp24,000.00 Rp683,200.00 Nota Terlampir

37 1-May-15 Perlengkapan Green House   Rp237,000.00 Rp446,200.00 Nota Terlampir

38 5-May-15 Latihan Rutin Rp26,000.00   Rp472,200.00  

39 5-May-15 Sanksi Green House Rp50,000.00   Rp522,200.00  

40 5-May-15 Jamuan ASDS   Rp60,000.00 Rp462,200.00  

41 5-May-15 Sisa CAKRAM 1 Rp58,500.00   Rp520,700.00  

42 12-May-15 Latihan Rutin Rp51,000.00   Rp571,700.00  

43 13-Jun-15Dana Talang Untuk

BABAKIR   Rp300,000.00 Rp271,700.00  

44 28-Jul-15 Latihan Rutin Rp29,000.00   Rp300,700.00  

45 29-Jul-15 Praktek Divisi Fisika   Rp45,000.00 Rp255,700.00 Oleh Ivan

Ridwansyah

46 29-Jul-15Fotocopy Poster MATH n

LOGIC CLUB   Rp6,000.00 Rp249,700.00 Oleh Syifa Sahaliya

47 3-Aug-15Pengembalian Dana Talang

BABAKIR Rp300,000.00   Rp549,700.00  

48 3-Aug-15 Dana Sisa dari BABAKIR Rp706,700.00   Rp1,256,400.00 Diberikan Bendahara

BABAKIR

49 3-Aug-15 Jilid dan Print   Rp46,000.00 Rp1,210,400.00 Nota Terlampir

50 6-Aug-15 Sumbangan dari Alumni Rp211,000.00   Rp1,421,400.00  

51 7-Aug-15 Dana Talang Jas KIR I   Rp880,000.00 Rp541,400.00 Diberikan Kepada

Syifa Sahaliya

52 7-Aug-15Dana Perbaikan Alat

Potong   Rp200,000.00 Rp341,400.00 Diberikan Kepada

Bagas

53 18-Aug-15 Latihan Rutin Rp116,000.00   Rp457,400.00  

54 25-Aug-15 Latihan Rutin Rp144,000.00   Rp601,400.00  

55 1-Sep-15 Latihan Rutin Rp73,000.00   Rp674,400.00  

56 8-Sep-15 Latihan Rutin Rp94,000.00   Rp768,400.00  

57 15-Sep-15 Latihan Rutin Rp97,000.00   Rp865,400.00  

kir adinira masa bakti 201534

Page 35: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

58 22-Sep-15 Latihan Rutin Rp109,000.00   Rp974,400.00  

59 6-Oct-15 Latihan Rutin Rp52,000.00   Rp1,026,400.00  

60 13-Oct-15 Dana Talang Jas KIR II   Rp760,000.00 Rp266,400.00  

61 15-Oct-15Dana Talang Jas KIR I

Dikembalikan Rp880,000.00   Rp1,146,400.00  

62 15-Oct-15Kembalian Dana Alat

Pemotong Rp49,000.00   Rp1,195,400.00  

63 20-Oct-15 Latihan Rutin Rp78,000.00   Rp1,273,400.00  

64 10-Nov-15 Latihan Rutin Rp94,000.00   Rp1,367,400.00  

65 10-Dec-15Kembali Dana Talang Jas

KIR II Rp760,000.00   Rp2,127,400.00  

kir adinira masa bakti 201535

Page 36: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LAMPIRAN NOTA

kir adinira masa bakti 201536

Page 37: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

kir adinira masa bakti 201537

Page 38: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

kir adinira masa bakti 201538

Page 39: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

kir adinira masa bakti 201539

Page 40: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

C. PGBS CAKRAM 1

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI CAKRAM I TAHUN 2015

KELOMPOK ILMIAH REMAJAACASANA DILAH NING RAHAYU

SMA NEGERI 1 SUMEDANGJalan Prabu Geusan Ulun No.39 Sumedang

kir adinira masa bakti 201540

Page 41: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

PANITIA PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI CAKRAM I

KELOMPOK ILMIAH REMAJA

ACASANA DILAH NING RAHAYU

TAHUN 2015

Ketua Pelaksana,

Windy Nur AnisaNIS 131410109

Sekretaris,

Adetya Agustina Batubara NIS 131410076

Ketua Umum OSIS,

Diki Maulana SidikNIS 131410362

Ketua Umum KIR,

M. Bainandhika Baghaskara PutraNIS 131410274

Pembina OSIS,

Lisia Hilda Gistie, M.PdNIP 19850806 200801 2 006

Mengetahui,

Menyetujui,

Pembina KIR,

Drs. RuhbiNIP 19640511 199203 1 007

Kepala SMA Negeri 1 Sumedang, Wakasek Urusan Kesiswaan,

Drs. Yosep Raharja, M. M. Pd. Drs. H. Yayat Hidayat NIP 19621126 198702 1 011 NIP 19591213 198803 1 008

kir adinira masa bakti 201541

Page 42: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

A. DASAR PEMIKIRAN

Sehubungan dengan program kerja KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang Masa

Bakti 2015 yaitu Pelantikan Galaksi Bima Sakti Cakram I yang bertujuan untuk

mengembangkan minat dan bakat siswa akan pelajaran yang diminatinya, maka telah

diselenggaran pelantikan tersebut yang terbagi menjadi 4 divisi yaitu, divisi

Kimia,Fisika,Biologi dan Free Material (FM) yang terfokus pada pelajaran Matematika, Bahasa

Inggris,Seni Budaya,Geografi,dan TIK supaya bukan hanya siswa program IPA saja yang dapat

mengikuti pelantikan ini, tetapi siswa program IPS pun dapat mengikutinya.

B. DASAR PELAKSANAAN

Program kerja KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang masa bakti 2015.

C. TUJUAN

Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :

Mengembangkan bakat dan minat anggota KIR ADINIRA.

Mengetahui kemampuan anggota KIR ADINIRA dalam bidang akademik.

D. PELAKSANAAN Nama Kegiatan

Kegiatan ini bernama “PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI CAKRAM I”

Waktu dan Tempat Kegiatan

a. Waktu Kegiatan

Kegiatan ini dilaksanakan pada :

Hari :Selasa

Tanggal :20 Januari 2015

Waktu :14.30 – 17.00 WIB

b. Tempat Kegiatan

Kampus SMA Negeri 1 Sumedang.

Tema Kegiatan

Kegiatan ini bertemakan “Dari Divisi Menuju Aksi Meraih Prestasi”

kir adinira masa bakti 201542

Page 43: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Sasaran Kegiatan

Sasaran dari acara PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI CAKRAM I KIR

ADINIRA ini adalah seluruh anggota KIR ADINIRA kelas X.

Panitia Penyelenggara

Pelindung :Drs. Yosep Raharja M.M.Pd.

Penanggung Jawab :Drs. H. Yayat Hidayat

Pembina :Drs. Ruhbi

Anna Meirlina Sulianti, S.S.

Titin Suryati Sukamadewi, S.Si., M.Pd.

Hj. Lin Gustini, S.Pd.

Penanggung Jawab : M. Bainandhika B.P.

Ketua Pelaksana :Windy Nur Anisa

Sekretaris :Adetya Agustina Batubara

Bendahara :Nurafifah Nirmala Dewi

Anggota :Seluruh Anggota KIR kelas XI

E. LAPORAN ANGGARAN

PEMASUKAN

1 Peserta 50 @ Rp 10.000,- Rp500.000,-

Jumlah Rp500.000,-

PENGELUARAN

1 Emblem @4000x50 Rp 200.000,-

2 Kuitansi @5000x2 Rp 10.000,-

3 Fotocopy @1000x250 Rp 250.000,-

kir adinira masa bakti 201543

Page 44: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

4 ATK Rp 25.000

6 Biaya Tak Terduga Rp 15.000,-

Jumlah Rp 500.000,-

F. LAPORAN SUSUNAN ACARA

G. EVALUASI

Pelaksanaan PGBS Cakram 1 ini diikuti oleh ±50 Peserta. Kendala yang dialami

adalah kurang kondusif nya kegiatan, karena pada saat itu kedatangan alumni yang

tidak direncanakan sebelumnya, jadi kegiatan kurang terkendali oleh beberapa

panitia.

H. PENUTUPDemikian lembar pertanggungjawaban kegiatan “PELANTIKAN GALAKSI BIMA

SAKTI CAKRAM I” yang telah diselenggarakan oleh Anggota Kelompok Ilmiah Remaja

Acasana Dilah Ning Rahayu. Semoga kegiatan tersebut dapat diselenggarakan sesuai dengan

yang diharapkan.

kir adinira masa bakti 201544

No. Susunan Acara Waktu

1 Pembukaan 14.30-14.35

2 Pembagian Kelas 14.35-14.45

3 Mengerjakan soal cakram I 14.45-16.05

4 Mengerjakan soal direktorat 16.05-16.20

5 Sholat 16.20-16.30

5 Wawancara 16.30-16.55

6 Penutup 16.55-17.00

Page 45: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

D. PGBS CAKRAM 1 SUSULANNo Hari, Tanggal Nama

PesertaKelas Tempat

PelaksanaanPengawas

1 Kamis, 12 Februari 2015

Rosi Rosmiati

X MIA 8 Ruang Kelas XI MIA 9

Syifa S, Windy N.A , Adetya A.

2 Kamis, 12 Februari 2015

Meliana Mega F

X MIA 3 Ruang Kelas XI MIA 9

Syifa S, Windy N.A , Adetya A.

3 Sabtu, 29 Agustus 2015

Putri Sabilla A.N.

XI MIA 2 Ruang KIR M. Bainandhika

No Nama Peserta Kelas Masuk Divisi

1 Rosi Rosmiati X MIA 8 Fisika

2 Meliana Mega F X MIA 3 Kimia

3 Putri Sabilla XI MIA 2 Biologi

*Hasil Cakram 1 Susulan

kir adinira masa bakti 201545

Page 46: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

E. PGBS CAKRAM 2

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN

PELANTIKAN GALAKSI BIMA SAKTI

CAKRAM 2 TAHUN 2015

KELOMPOK ILMIAH REMAJA

ACASANA DILAH NING RAHAYU

SMA NEGERI 1 SUMEDANGJalan Prabu Geusan Ulun No. 39

kir adinira masa bakti 201546

Page 47: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LEMBAR PENGESAHANSumedang, 2 Agustus 2015

PANITIA PELANTIKAN CAKRAM 2 KELOMPOK ILMIAH REMAJA

ACASANA DILAH NING RAHAYU SMA NEGERI 1 SUMEDANG

TAHUN 2015

Ketua,

M. Damar Panarang

NIS : 131410244

Sekretaris,

Nurafifah Nirmala Dewi

NIS :131410096

Ketua OSIS,

Diki Maulana Sidik

NIS :131410362

Mengetahu

i, Ketua KIR ADINIRA,

M. Bainandhika Baghaskara P.

NIS :131410

Wakasek Kesiswaan,

Drs. H. Yayat Hidayat

NIP 19591213 198803 1 008

Pembina KIR ADINIRA,

Drs. Ruhbi

NIP 19640511 199203 1 007

Menyetujui,

Kepala SMAN 1 Sumedang

Drs. Yosep Raharja, M.Mpd

NIP 19621126 198703 1 011

kir adinira masa bakti 201547

Page 48: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

A. PENDAHULUANPuji dan syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang,

atas segala rahmat dan karunia-Nya laporan ini dapat diselesaikan dengan semestinya.

Kegiatan PELANTIKAN BIMA SAKTI CAKRAM 2 KELOMPOK ILMIAH REMAJA

ADINIRA ini merupakan sasaran dalam rangka pelatihan kepemimpinan dan pembagian nama

suci.

Kami dari panitia pelaksanaan kegiatan PELANTIKAN BIMA SAKTI CAKRAM 2

KELOMPOK ILMIAH REMAJA ADINIRA perlu menyadari bahwa isi laporan ini masih

memerlukan perbaikan dan pengembangan guna mencapai sebuah laporan yang representatif.

Oleh karena itu, kritik dan saran perbaikan yang sifatnya membangun senantiasa diharapkan

dengan senang hati disertai pihak-pihak yang telah membantu pelaksanaan pembuatan laporan

kegiatan kami ini. Laporan pertanggungjawaban ini kami buat dengan sebenar-benarnya sesuai

dengan pelaksanaan dan keadaan di lapangan kerja kami.

B. DASAR PEMIKIRAN

Pada dasarnya segala aktifitas yang dilakukan KIR ADINIRA mengacu pada kepemimpinan

dan kekeluargaan. Maka pada kegiatan kali ini KIR ADINIRA mengacu pada program kerja

yang harus dilaksanakan yaitu mengadakan “Pelantikan Galaksi Bima Sakti Cakram 2”.

C. DASAR PELAKSANAANProgram kerja KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang 2015.

D. MAKSUD DAN TUJUANMaksud dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :

1) Sebagai wujud rasa syukur kepada Tuhan yang Maha Esa.

2) Program Kerja KIR ADINIRA.

3) Pembagian Nama Suci.

Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :

1) Lebih mengenal anggota KIR ADINIRA.

2) Mempererat tali silaturahmi.

3) Melakukan penilaian terhadap pemilihan ketua KIR periode 2016.

E. PELAKSANAAN1. Nama kegiatan

Kegiatan ini bernama “Pelantikan Galaksi Bima Sakti Cakram 2.”

2. Tema kegiatan

Kegiatan ini bertemakan “Be Better, To Be Leader ”

kir adinira masa bakti 201548

Page 49: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

3. Waktu dan tempat kegiatan

a. Waktu kegiatan

Kegiatan ini sudah dilaksanakan pada :

Hari : Sabtu - Minggu

Tanggal : 9 s.d. 10 Mei 2015

Waktu : 15.00 s.d. selesai

b. Tempat kegiatan

Kampus SMA Negeri 1 Sumedang.

F. SASARAN KEGIATANSasaran kegiatan ini adalah seluruh anggota KIR ADINIRA kelas XI.

G. SUSUNAN KEPANITIAANPelindung : Drs. Yosep Raharja, M.M.Pd.

Penasehat : Drs. Ruhbi

Anna Meirlina Sulianti, S.S.

Hj.Lin Gustini, S.Pd.

Titin Suryati Sukmadewi, S.Si., M.Pd.

Penanggung Jawab : M. Bainandhika Baghaskara Putra

Ketua Pelaksana : M. Damar Panarang

Wakil Ketua Pelaksana : Edo Yudhistira

Sekertaris : Nurafifah Nirmala Dewi

Bendahara : Okeu Nur Panti

Seksi Acara : Fajar Ali

Elza Rosalia

Arni Fuji F.H.W

Syifa Sahaliya

Aurora Paramitha

Seksi Konsumsi : Widia Wigiary

kir adinira masa bakti 201549

Page 50: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Berliana Angelina

Mia Farida

Aghnia Ilma

Seksi Dokumentasi : Adetya Batubara

Windy Nur Anissa

Shainne Safitri

Talitha Zhafirah

Seksi Keamanan : Billy Nugraha

M. Bainandhika Baghaskara Putra

Seksi Humas : Ghina Nurqori Aina

Dede Fuji N.

Husna Nurarifah

Husna Qilan

H. SUSUNAN ACARA

Waktu Kegiatan Penanggung Jawab

15.00 - 15.30 Kumpul+Registrasi Syifa Sahaliya

15.30 - 16.00 Upacara Pembukaan Arni Puji

16.00 – 17.45 Games Fajar Ali

17.45 - 18.30 Istirahat dan Shalat Syifa

18.30 - 19.30Materi Kepemimpinan

(Fajar Ali)Fajar dan Syifa

19.30 - 20.00 Shalat Isya Syifa

20.00 – 20.30 Candle Light Dinner Aurora dan Arni

20.30 - 21.00 Games Fajar

21.00 – 21.30 Materi ( Pak Ruhbi ) Syifa

21.30 – 23.30 Tidur Arni

kir adinira masa bakti 201550

Page 51: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

23.30-04.00 Pelantikan Semua sie.acara

04.00 – 05.00 Istirahat dan Shalat Arni

05.00 - 06.30 Senam + Games Syifa

08.30 - selesai Istirahat + Pulang Syifa

I. EVALUASI HASIL KEGIATANA. Daftar Hadir:

Kehadiran peserta kelas X = 24 orang

Kehadiran panitia Kelas XI = 14 orang

Kehadiran pembina = 1 orang

Kehadiran AKIRA = 8 orang

Jumlah = 47 orang

B. Jumlah Konsumsi:

1. Air mineral = 4 dus

2. Nasi box = 56 box

3. Tahu = 2 bongsang

C. Jalannya acara:

Acara berjalan dengan lancar meskipun ada beberapa kendala seperti waktu yang

terlambat namun bisa diatasi.

J. LAPORAN KEUANGANPemasukan:

No. Keterangan Pemasukan Jumlah

1. Pembayaran peserta kelas X (24 peserta) Rp 480.000,00

2. Pembayaran panitia kelas XI (14 panitia) Rp 210.000,00

3. Sumbangan dari Bu Lin Rp 100.000,00

Jumlah Rp 790.000,00

Pengeluaran :

No. Keterangan Pengeluaran Jumlah

1. Konsumsi:

kir adinira masa bakti 201551

Page 52: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Nasi box Rp 612.000,00

Air mineral Rp 48.000,00

Tahu Rp 30.000,00

2. Acara dan peralatan Rp -

3. Kesekretariatan Rp. 32.000,00

4. Dokumentasi Rp -

Jumlah Akhir Rp 722.000,00

Saldo Akhir: Rp 790.000,00-Rp 722.000,00

= Rp 68.000,00

Catatan : Saldo akhir diberikan kepada Bendahara KIR ADINIRA

K. KESIMPULANAlhamdulillahirabbil’alamin kegiatan CAKRAM 2 yang dilaksanakan pada hari Sabtu-

Minggu, 9 s.d. 10 Mei 2015 telah dilaksanakan dengan baik. Semoga pelantikan CAKRAM 2 ini

bisa dilaksanakan lebih baik kedepannya.

L. PENUTUPDemikianlah laporan pertanggungjawaban ini kami buat dengan sebenar-benarnya dengan

harapan laporan kegiatan ini dapat menjadi acuan demi pertimbangan kegiatan-kegiatan serupa

pada periode-periode berikutnya. Kami mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang

telah kami lakukan. Atas perhatian dan kerjasama yang baik kami ucapkan terimakasih.

kir adinira masa bakti 201552

Page 53: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

F.PGBS CAKRAM 3

Hari : Sabtu - Minggu

Tanggal : 29-30 Agustus 2015

Tempat : Ruang KIR

Waktu : 23.30 – 02.00

Peserta : Anggota KIR Kelas XI

Pelindung : Drs. Ruhbi

Penanggung Jawab : M. Bainandhika B.P

Panitia : 1. Ketua Pelaksana : Edo Yudhistira Putra

2. Sekretaris : Syifa Sahaliya

Anggota : Fajar Ali

Billy Nugraha Sutandi

Nurafifah Nirmala Dewi

M. Damar Panarang

Tujuan : Melantik anggota dan penyaringan calon ketua KIR ADINIRA

Periode 2016

Agenda kegiatan : Pada pukul 23.30 – 02.00 panitia Cakram 3 memanggil anggota

KIR ADINIRA kelas XI ke Green House secara berkloter untuk di

wawancarai. Pada wawancara, pertanyaan yang diajukan oleh

panitia Cakram 3 berupa pertanyaan yang menyangkut

kepemimpinan dalam organisasi, sebanyak 5 pertanyaan pokok.

Maka dari itu, panitia mendapatkan data atas hasil jawaban dari

tiap individu anggota KIR ADINIRA kelas XI, untuk

dipertimbangkan selanjutnya dalam pemilihan ketua KIR

ADINIRA masa bakti 2016.

Evaluasi : Dalam pelaksanaan kegiatan Cakram 3 ini secara keseluruhan

berjalan dengan lancar, namun kurangnya jumlah panitia Cakram 3 membuat kurangnya

koordinasi antara panitia kelas XII.

kir adinira masa bakti 201553

Page 54: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

kir adinira masa bakti 201554

Page 55: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

G. Pelantikan CAKIRA

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN PELANTIKAN CALON ANGGOTA KELOMPOK

ILMIAH REMAJA ADINIRA TAHUN 2015

KELOMPOK ILMIAH REMAJAACASANA DILAH NING RAHAYU

SMA NEGERI 1 SUMEDANGJalan Prabu Geusan Ulun No.39 Sumedang

kir adinira masa bakti 201555

Page 56: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LEMBAR PENGESAHAN

PANITIA

PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA

DENGAN ALUMNI KIR ADINIRATAHUN 2015

Ketua Panitia,

Kevin FauzanNIS 141510050

Sekretaris,

Nazla Audifa R.NIS 141510265

Ketua Umum OSIS,

Diki Maulana SidikNIS 131410362

Ketua Umum KIR,

M. Bainandhika Bagaskara PutraNIS 131410274

Wakasek Kesiswaan,

Drs. H. Yayat HidayatNIP 19591213 198803 1 008

Mengetahui,

Menyetujui,

Pembina KIR,

Drs. RuhbiNIP 19640511 199203 1 007

Kepala SMA Negeri 1 Sumedang

Drs. Yosep Raharja, M. M. Pd.NIP 19621126 198702 1 01

kir adinira masa bakti 201556

Page 57: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

A. PENDAHULUANBismillahirahmanirrahim

Puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang,

atas segala Rahmat dan Karunia-Nya laporan ini dapat diselesaikan dengan semestinya.

Kegiatan PELANTIKAN CALON ANGGOTA KELOMPOK ILMIAH REMAJA

ADINIRA ini merupakan sarana dalam rangka mengawali langkah sebagai anggota KIR

ADINIRA tahun 2015-2016

Kami Panitia Pelaksana Kegiatan PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH

REMAJA ADINIRA perlu menyadari bahwa isi laporan ini masih memerlukan perbaikan

dan pengembangan guna mencapai sebuah laporan yang representatip. Oleh karena itu, kritik

dan saran perbaikan yang sifatnya membangun senantiasa diharapkan dengan senang hati

disertai dengan ucapan terimakasih pada pihak-pihak yang telah membantu pelaksanaan

pembuatan laporan Kegiatan kami ini. Laporan pertanggung jawaban ini kami buat dengan

sebenar-benarnya sesuai dengan pelaksanaan dan keadaan di lapangan kerja kami.

B. DASAR PEMIKIRANSehubungan dengan bergantinya Tahun Ajaran baru 2015/2016, maka kami selaku

panitia telah mengadakan kegiatan “PELANTIKAN CALON ANGGOTA KELOMPOK

ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU 2015” untuk melantik para calon

anggota baru KIR ADINIRA.

C. DASAR PELAKSANAANProgram kerja KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang 2015.

D. TUJUANTujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :

Melantik calon anggota baru KIR ADINIRA.

E. PELAKSANAAN Nama Kegiatan

Kegiatan ini bernama “PELANTIKAN CALON ANGGOTA KELOMPOK ILMIAH

REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU”

Waktu dan Tempat Kegiatan

c. Waktu Kegiatan

Kegiatan ini telah dilaksanakan pada :

kir adinira masa bakti 201557

Page 58: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Hari : Sabtu-Minggu

Tanggal : 29-30 Agustus 2015

Waktu : 15.00 s.d selesai

d. Tempat Kegiatan

Kampus SMA Negeri 1 Sumedang.

Tema Kegiatan

Kegiatan ini bertemakan “Take The First Step Toward Us”.

F. SASARAN KEGIATANSasaran dari acara PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA

DILAH NING RAHAYU 2015 ini adalah seluruh calon anggota KIR ADINIRA kelas X.

G. SUSUNAN ACARA

Sabtu, 29 Agustus 2015No Waktu Nama Kegiatan Tempat Penanggung Jawab

1. 15.00–15.30 Registrasi ulang Depan TU Nazla, Syakira, Rifa,

Diana

2. 15.30–16.15Upacara

Pembukaan CAKIRA 2015

Lapangan Tanti

3. 16.15–17.30 Games Lapangan Dzikry, Dian

4. 17.30–17.50 Ngemil- Ganti Baju

Kelas XI-IPA-5-6

5. 17.50–18.15 Sholat Maghrib Masjid Rizky Farhan

6. 18.15–18.45 Meet and Greet AKIRA Kelas X-4 Prima

7. 18.50–19.20 Sholat Isya Masjid Rizky Farhan

8. 19.20–20.00 Candle light dinner Lapangan Dzikri, Hilman,Ahmad

9. 20.00–21.00 Materi oleh Bapak Rubhi Kelas X-8 Ady

10. 21.00 Tidur Barak Dian, Susi, Syakira,

Rifa11. 23.30 Bangun dan

mulai jelajah Lapangan Kevin, Prima, Dzikry

kir adinira masa bakti 201558

Page 59: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Minggu, 30 Agustus 2015

1. 03.00 Penjelajahan selesai Lapangan Kevin, Prima, Dzikry

2. 03.00 – 04.00 Simulasi LCTM X IPA 8 Prima

3. 04.00 – 05.30 ISOMA Barak Bagas

4. 05.30 – 06.00 Olahraga Lapang Dwirezy dan Najla

5. 06.00 – 07.00 - Makan pagi- Sesi foto Lapang Najla, Susi, Rika,

Trisya

6. 07.00 – 07.45 Operasi Semut Barak dan lapang Hilman, Dian, Tanti

7. 07.45 -selesai Perang bintang Gunung Kunci Tanti Amelia S

H. SUSUNAN KEPANITIAANPelindung : Drs. Yosep Raharja, M.Mpd

Penanggung Jawab : Drs. H. Yayat Hidayat

Pembina : Drs. Ruhbi

Titin Suryati Sukmadewi, S.Si., M.Pd.

Drs.H.Ade Djoeanda, MBA, MM.

Ketua Pelaksana : Kevin Fauzan

Wakil Ketua Pelaksana : Prima Wijantana

Sekretaris : Nazla Audifa R.

Bendahara : Diana Aryanti

Seksi Acara : Tanti Amelia S.

Dian Anggraeny G.

Dzikry Ramadhan Ahmad

Dwirezy F. R.

Kharisma Adyaksa

Seksi Pubdok : Najla Althafviani

Syakira Husna L.

Pupung Rahayu

Putri Sabila N.

Seksi Konsumsi : Trisya Allinda

Ma’rifatul Fauziyah

Rika Asri Nuraeni

Susi Eka Widiyanti

kir adinira masa bakti 201559

Page 60: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Seksi Humas : Rizky Farhan

Ivan Ridwansyah

Rita Yuliani

Seksi Peralatan & Keamanan : Hilman Muhammad Fauzan

Ahmad M.

Rizki Fauzi Ahmad

I. EVALUASI HASIL KEGIATAN

A. Daftar HadirKehadiran peserta kelas X = 55 orangKehadiran panitia kelas XII = 6 orangKehadiran panitia = 21 orang (dari yang seharusnya 23 orang)Kehadiran AKIRA = orangKehadiran pembina = 2 orangJumlah = orang

B. Jumlah Konsumsi1. Air Mineral = 5 dus2. Nasi Box = 115 box3. Sarikaya = sumbangan4. Makanan AKIRA = sumbangan

J. EVALUASI PROSES

Metode dan Strategi kegiatan : Kendala dalam kegiatan CAKIRA ini adalah keterlambatan waktu mulai pada saat registrasi peserta CAKIRA di sore hari. Namun, keterlambatan ini tidak memengaruhi sampai akhir acara, hanya sampai waktu maghrib saja. Kemudian, kurangnya managemen waktu pada saat olahraga pagi hingga acara perang bintang yang dilaksanakan di gunung kunci, yang menyebabkan peserta CAKIRA pulang terlalu siang dan adanya komplain dari orangtua peserta CAKIRA.

K. MANAJEMEN PANITIA DAN PELAKSANAAN KEGIATAN

-Ketua Pelaksana : Telah merencanakan sekaligus memimpin rapat dalam mempersiapkan kegiatan PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU, berkoordinasi dengan setiap seksi bidang, mengontrol jalannya kegiatan, dan memanage kinerja panitia PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU.

- Wakil Ketua Pelaksana : Telah membantu melaksanakan tugas serta wewenang ketua pelaksana.

- Sekretaris : Telah membuat proposal yang diajukan pada tanggal 20-21 Agustus 2015 kepada pihak-pihak yang bersangkutan, membuat surat izin membuat Surat Undangan Pembina sebanyak 2 lembar dan diberikan kepada Pak Ruhbi dan Bu Titin Suryati Sukmadewi sebelum tanggal 23 Agustus 2015, membuat surat permohonan izin kepada PMR yang diberikan pada tanggal 21 Agustus 2015, membuat surat perizinan kepada

kir adinira masa bakti 201560

Page 61: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

orangtua kelas X dan XI sebanyak 63 lembar yang di berikan pada tanggal 25 Agustus 2015, membuat surat undangan AKIRA (Alumni KIR ADINIRA) melalui media sosial, dan membuat daftar absensi kehadiran peserta, panitia, dan AKIRA.

- Bendahara : Telah mendata anggaran mengenai pemasukan dan pengeluaran yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU seperti ; pembayaran peserta kelas X sebesar Rp. 25.000,00/orang, panitia kelas XI sebesar Rp.20.000,00/orang, pembayaran konsumsi, pembayaran transportasi, pembayaran kesekretariatan, dan pembayaran dana tidak terduga. Selebihnya tertera di Laporan Keuangan.

- Seksi Acara : Telah membuat susunan acara, mengkondisikan jalannya acara dengan baik dan sesuai dengan daftar acara yang telah tersusun.

- Seksi Peralatan : Telah mempersiapkan peralatan-peralatan yang di butuhkan pada acara PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU.

-Seksi Konsumsi : Telah memesan,dan mempersiapkan konsumsi pada kegiatan PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU.

- Seksi Humas : Telah menyebarluaskan info mengenai PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU, memberikan undangan (berupa surat) kepada pembina, PMR dan mengundang AKIRA melalui media sosial, serta mengurus perizinan kepada pihak Gunung Kunci.

- Seksi Dokumentasi : Telah mendokumentasikan acara PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU di Kampus SMA Negeri 1 Sumedang pada tanggal 29-30 Agustus 2015.

L. LAPORAN KEUANGAN

Rincian Pengeluaran Dana PELANTIKAN CALON KELOMPOK ILMIAH REMAJA ACASANA DILAH NING RAHAYU Tahun 2014

Pemasukan

NO KETERANGAN PEMASUKAN

1 Pembayaran Peserta Kelas X Rp. 1.325.000,00

2 Pembayaran Panitia Kelas XI Rp. 420.000,00

kir adinira masa bakti 201561

Page 62: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

3 Dana Tidak Terduga Rp. 5.000,00

JUMLAH AKHIR PEMASUKAN Rp. 1.755.000,00

Pengeluaran

NO KETERANGAN PENGELUARAN

1 Konsumsi :

Nasi Box Rp. 1.150.000,00

Srikaya sumbangan

Air mineral Rp. 62.500,00

Makanan ringan sumbangan

2 Acara Rp. 74.000,00

3 Peralatan Rp. 256.000,00

4 Kesekretariatan Rp. 37.500,00

5 Gunung Kunci Rp. 140.000,00

JUMLAH AKHIR PENGELUARAN Rp. 1.720.00,00

Saldo Akhir =Rp. 1.755.000,00- Rp. 1.720.000,00= Rp. 35.000,00

Catatan : Saldo akhir diberikan kepada Bendahara KIR ADINIRA

M.KESIMPULANAlhamdulillahirabbil’alamiin, kegiatan Pelantikan CAKIRA yang dilaksanakan pada hari

Sabtu-Minggu tanggal 29-30 Agustus 2015 telah selesai dilaksanakan dengan penuh suka dan cita. Dengan tujuan melantik anggota KIR ADINIRA ini, semoga Pelantikan CAKIRA dapat menjadikan motivasi untuk kegiatan-kegiatan selanjutnya terutama yang telah menjadi program kerja di KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang.

N. SARAN Semoga kegiatan Pelantikan CAKIRA di tahun ini dapat menjadikan cerminan ,serta

motivasi di tahun depan. Dan dengan adanya evaluasi di Pelantikan CAKIRA tahun ini, yang tentunya terdapat titik-titik kelemahan atau kekurangan, semoga senantiasa di tahun depan nanti dapat menghapus kelemahan serta menutupi kekurangan tersebut dengan menjadi organisasi yang lebih baik, lebih kompak, serta lebih semangat lagi.

O. PENUTUPDemikian laporan pertanggung jawaban ini kami buat dengan sebenar-benarnya dengan

harapan laporan kegiatan ini dapat menjadi acuan demi perkembangan kegiatan-kegiatan

kir adinira masa bakti 201562

Page 63: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

serupa pada periode berikutnya. Kami mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang telah kami lakukan. Atas perhatian dan kerjasama yang baik kami sampaikan ucapan terimakasih.

kir adinira masa bakti 201563

Page 64: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

H. Pelantikan CAKIRA SUSULAN

Pada Pelantikan CAKIRA Susulan, Peserta diwajibkan melaksanakan tugas yang telah ditentukan , yakni membuat makalah dengan tema yang tidak ditentukan (bebas) sebagai syarat kelulusan Cakira Susulan yang pertama.

Setelah itu, Peserta Cakira Susulan akan melaksanakan Ujian Materi/Ujian Hasil Makalah yang telah di buat, kemudian melaksanakan wawancara.

Tabel Hasil Pelantikan Cakira Susulan :

No Nama Peserta

Judul Makalah

Waktu dan Tempat

Pengujian Materi

Penguji Hasil

1Rita Yulianti

Analisis Kepemimpinan Wanita Dalam Organisasi yang Bergerak Di Bidang Teknologi

Selasa, 13 Januari 2015 Di Greenhouse

Syifa Sahaliya Lulus dengan Nilai A-

2 Prima Wijantara

Bahaya Rokok Bagi Kehidupan

Jum’at, 16 januari 2015 Di Greenhouse

Syifa SahaliyaLulus dengan

Nilai B+

3 Ilham Gumelar

Maraknya Pergaulan Bebas Remaja

Jum’at, 23 januari 2015 Di XI MIA 9

Syifa SahaliyaLulus dengan

Nilai B

4 Putri Sabilla A.N.

SEL Selasa, 15 Agustus 2015Di Ruang KIR

Syifa Sahaliya Lulus dengan Nilai A-

kir adinira masa bakti 201564

Page 65: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

kir adinira masa bakti 201565

Page 66: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

I. PETUALANGAN ANAK KIR (ParKIR) Hari : Selasa

Tanggal : 24 Maret 2015

Tempat : Kampung Ladang

Waktu : 08.00– 16.00 WIB

Peserta : Seluruh panitia LCTM XXVIII

32 orang

Pelindung : Drs. Ruhbi

Penanggung Jawab : Fajar Ali

Tujuan : Sebagai bentuk refreshing/hiburan sekaligus pembubaran panitia

LCTM XXVIII

Agenda kegiatan :

Pembubaran secara resmi LCTM XXVIII.

Games TEKA-TEKI secara berkelompok

Berpetualang menelusuri hutan dan sawah disekitar Kampung

Ladang

Evaluasi : Waktu pemberangkatan tertunda cukup lama, dari yang

seharusnya pukul 08.00, namun baru diberangkatkan pukul 09.00.

Pak Ruhbi berpesan agar seluruh anggota dapat lebih disiplin,

dan tepat waktu dalam memenuhi janji.

kir adinira masa bakti 201566

Page 67: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

J. BABAKIR DAN TEU KIRA KIRA

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN

BUKA BARENG ANAK KIR

DAN TEMU KANGEN ALUMNI KIR ADINIRA TAHUN

2015

KELOMPOK ILMIAH REMAJAACASANA DILAH NING RAHAYU

SMA NEGERI 1 SUMEDANGJalan Prabu Geusan Ulun No.39 Sumedang

kir adinira masa bakti 201567

Page 68: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

LEMBAR PENGESAHAN

Sumedang, 23 Juni 2015

PANITIA BUKA BARENG ANAK KIR DAN TEMU KANGEN

DENGAN ALUMNI KIR ADINIRATAHUN 2015

Ketua Panitia,

Dzikry Ramadhan AhmadNIS 141510290

Sekretaris,

Syakira Husna Lathifah NIS 141510064

KetuaUmum OSIS,

Diki Maulana SidikNIS 131410362

KetuaUmum KIR,

M. Bainandhika B.P.NIS 131410274

Wakasek Kesiswaan,

Drs. H. Yayat HidayatNIP 19591213 198803 1 008

Mengetahui,

Menyetujui,

Pembina KIR,

Drs. RuhbiNIP 19640511 199203 1 007

kir adinira masa bakti 201568

Kepala SMA Negeri 1 Sumedang,

Drs. Yosep Raharja, M. M. Pd. NIP 19621126 198702 1 011

Page 69: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

A. PENDAHULUANBismillahirahmanirrahim

Puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan yang Maha Pengasih lagi Maha

Penyayang, atas segala Rahmat dan Karunia-Nya laporan ini dapat diselesaikan dengan

semestinya. Kegiatan BUKA BARENG ANAK KIR (BABAKIR) dan TEMU KANGEN

ALUMNI KIR ADINIRA (TEU KIRA KIRA) ini merupakan sarana dalam rangka mengisi

agenda di Bulan Suci Ramadhan dengan bersilaturahmi bersama anggota serta alumni yang

Insyaalllah dapat mempererat tali silaturahmi, meningkatkaan keimanan, kerjasama, serta

solidaritas dalam kebaikan.

Kami dari Panitia Pelaksana Kegiatan BUKA BARENG ANAK KIR (BABAKIR)

dan TEMU KANGEN ALUMNI KIR ADINIRA (TEU KIRA KIRA) perlu menyadari

bahwa isi laporan ini masih memerlukan perbaikan dan pengembangan guna mencapai

sebuah laporan yang representatip. Oleh karena itu, kritik dan saran perbaikan yang sifatnya

membangun senantiasa diharapkan dengan senang hati disertai dengan ucapan terimakasih

pada pihak-pihak yang telah membantu pelaksanaan pembuatan laporan kegiatan kami ini.

Laporan pertanggung jawaban ini kami buat dengan sebenar-benarnya sesuai dengan

pelaksanaan dan keadaan di lapangan kerja kami.

B. DASAR PEMIKIRANKetika berlangsungnya Bulan Suci Ramadhan, kami selaku panitia Alhamdulillah

telah berhasil mengadakan kegiatan “BUKA BARENG ANAK KIR DAN TEMU

KANGEN DENGAN ALUMNI KIR ADINIRA” yang bertujuan untuk mempererat tali

silaturahmi antara anggota KIR ADINIRA maupun alumni KIR ADINIRA.

C. DASAR PELAKSANAAN

Program kerja KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang 2015.

D. TUJUANTujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut :

Menjalin silaturahim antar anggota KIR ADINIRA.

Sebagai salah satu bentuk rasa syukur di Bulan Suci Ramadhan.

Untuk membentuk solideritas yang lebih baik untuk mencapai kesuksesan bersama.

E. PELAKSANAAN Nama Kegiatan

Kegiatan ini bernama “BUKA BARENG ANAK KIR (BABAKIR) dan TEMU

KANGEN ALUMNI KIR ADINIRA (TEU KIRA KIRA) ”

kir adinira masa bakti 201569

Page 70: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

W

e.

f.

T

F. SA

G. SU

kir adinira masa bakti 201570

No. SusunanAcara Waktu

1 Registrasi

(Oleh : Ma’rifatul Fauziyah dan

Syakira Husna Lathifah)

15.00-16.15

2 Pembukaan

Oleh MC : Ivan Ridwansyah dan

Tanti Amelia Sopya

16.15-16.20

3 Pembacaan Ayat Suci Al-Quran

Oleh : Muhammad Rivaldy

16.20-16.27

4 Sambutan Ketua BABAKIR

Oleh : Dzikry Ramadhan Ahmad

16.27-16.32

5 Sambutan Ketua KIR

Oleh : M. Bainandhika B.P.

16.32-16.37

6 Sambutan Pembina KIR

Oleh : Anna Meirlina S., S.Pd

16.37-16.45

7 TEU KIRA-KIRA

(Sharing bersama Alumni KIR

ADINIRA)

16.45-17.15

8 Door Prize dan Games

(MC Games = Dzikry Ramadhan

Ahmad dan Dwirezy Fauzani)

Door Prize berupa parsel makanan

dan minuman

17.15-17.30

9 Tausyiah

(Oleh : Shohibin, M.Ag., M.Si.)

17.30-17.45

10 Makan Ta’jil

(Menikmati ta’jil berupa air minum,

es buah, gorengan, kurma, dan bolu)

17.45-18.10

11 Shalat Maghrib Berjama’ah 18.10-18.25

12 Makan bersama

(Menikmati hidangan berupa ayam

goreng, sambal, dan sayuran)

18.25-18.55

13 Penutup

(MC : Ivan Ridwansyah dan Tanti

Amelia Sopya)

18.55-19.00

14 Bakti Sosial & Pulang

(Bakti Sosial di lingkungan sekitar

19.00-selesai

Page 71: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

H. SUSUNAN KEPANITIAANPelindung : Drs. Yosep Raharja, M.M.Pd.

Penanggung Jawab : Drs. H. Yayat Hidayat

Pembina : Drs. Rubhi

Anna Meirlina S., S.Pd.

Hj. Lin Gustini, S.Pd.

Titin Suryati S., S.Si., M.Pd.

Penanggung Jawab : M. Bainandhika Baghaskara Putra

Ketua Pelaksana : Dzikry Ramadhan Ahmad

Wakil Ketua Pelaksana : Kevin Fauzan

kir adinira masa bakti 201571

Page 72: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Sekretaris : Syakira Husna Lathifah

Bendahara : Ma’rifatul Fauziyah

Seksi Acara : Rita Yuliani

Tanti Amelia Sopya

Ai Winda

Seksi Dokumentasi : Najla Althaviani

Dian Anggraeny

Dwirezy Fauzani R.

Seksi Konsumsi : Nazla Audifa R.

Siti Nurlaeni W.

Rika Asri N.

Seksi Humas : Prima Wijantana

Diana Aryanti

Devie R.J.

Rizky Farhan Pratama

Seksi Peralatan : Ivan Ridwansyah

Ahmad Musthofa

Rizky Fauzi rahman

Seksi Dana Usaha : Trisya Allinda

Susi Eka W.

Erinna Putri Damayanti

I. EVALUASI HASIL KEGIATAN

A. Daftar Hadir

Kehadiran peserta kelas XII = 14 orangKehadiran panitia = 20 orang (dari yang seharusnya 23 orang)Kehadiran AKIRA = 18 orangKehadiran pembina = 1 orang

kir adinira masa bakti 201572

Page 73: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Jumlah = 62 orang

B. Jumlah Konsumsi5. Air Mineral = 2 dus6. Nasi Box = 70 box7. Es Buah = 70 cup8. Kurma = 2 bungkus9. Gehu = 50 biji10. Gorengan Tempe = 50 biji11. Bala-bala = 50 biji12. Bolu lapis Surabaya = 100 pcs13. Saus = 1 botol14. Pisin = 2 lusin

C. Bakti Sosial (BAKSOS) dari sisa konsumsi- Nasi Box @ 13 box- Bolu Lapis Surabaya @ 30 pcs- Kurma @ 15 biji

J. EVALUASI PROSES

Metode dan Strategi kegiatan : Ada sedikit keterlambatan waktu dari jadwal yang sudah direncanakan karena keterlambatan pembina.

K. MANAJEMEN PANITIA DAN PELAKSANAAN KEGIATAN

- Ketua Pelaksana : Telah merencanakan sekaligus memimpin rapat dalam mempersiapkan kegiatan BABAKIR dan TEU KIRA KIRA , berkoordinasi dengan setiap seksi bidang, mengontrol jalannya kegiatan, dan memanage kinerja panitia BABAKIR dan TEU KIRA KIRA.

- Wakil Ketua Pelaksana : Telah membantu melaksanakan tugas serta wewenang ketua pelaksana.

- Sekretaris : Telah membuat proposal yang diajukan pada tanggal 23 Juni 2015 dan 6 Juli 2015 kepada pihak-pihak yang bersangkutan, membuat Surat Undangan Pembina sebanyak 4 lembar dan diberikan kepada Bu Lin, Pak Ruhbi, Bu Anna Meirlina, dan Bu Titin sebelum tanggal 8 Juli 2015, membuat surat perizinan kepada orangtua kelas XII dan orangtua panitia kelas XI sebanyak masing-masing 20 lembar yang di berikan pada tanggal 6 Juli 2015, membuat surat undangan AKIRA (Alumni KIR ADINIRA) melalui media sosial, dan membuat daftar absensi kehadiran pembina, peserta, panitia, dan AKIRA.

- Bendahara : Telah mendata anggaran mengenai pemasukan dan pengeluaran yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan BABAKIR dan TEU KIRA KIRA seperti ; pembayaran peserta kelas XII sebesar Rp. 20.000,00/orang, panitia kelas XI sebesar Rp.25.000,00/orang, pemasukan dari Dana Usaha, pembayaran konsumsi, pembayaran transportasi, pembayaran kesekretariatan, dan pembayaran dana tidak terduga. Selebihnya tertera di Laporan Keuangan.

kir adinira masa bakti 201573

Page 74: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

- Seksi Acara : Telah membuat susunan acara, mengkondisikan jalannya acara dengan baik dan sesuai dengan daftar acara yang telah tersusun, mempersiapkan door prize dan memberikan door prize kepada pemenang games BABAKIR dan TEU KIRA KIRA.

- Seksi Peralatan : Telah mempersiapkan peralatan-peralatan yang di butuhkan di GRAHA ADINIRA seperti ; sound sistem, meja, dan kursi. Mendekorasi dan membersihkan GRAHA ADINIRA , serta membereskan kembali setelah selesainya acara.

- Seksi Dana Usaha : Telah mencari dana dengan berdagang es krim dan sate ayam sebelum bulan Ramadhan dan ta’jil berupa es buah, sate kurma, es kelapa gula merah, kolak pisang, kolak labu, biji salak, bubur sumsum selama bulan Ramadhan dari tanggal 4 Juni – 7 Juli 2015 yang bertempatkan di depan SMANSA, Perumahan Casa d’Laura, dan beberapa acara perpisahan, dari pukul 16.00-17.30 WIB dengan persiapan berdagang yang terjadwal.

-Seksi Konsumsi : Telah memesan,dan mempersiapkan konsumsi pada kegiatan BABAKIR dan TEU KIRA KIRA berupa ; air mineral, nasi box, es buah, gehu, gorengan tempe, bala-bala, bolu lapis surabaya, dan kurma.

- Seksi Humas : Telah menyebarluaskan info mengenai BABAKIR dan TEU KIRA KIRA, memberikan undangan (berupa surat) kepada pembina, dan mengundang AKIRA melalui media sosial.

- Seksi Dokumentasi : Telah mendokumentasikan acara BABAKIR dan TEU KIRA KIRA pada hari Rabu, 8 Juli 2015 yang bertempatkan di GRAHA ADINIRA.

L. LAPORAN KEUANGAN

Rincian Pengeluaran Dana BABAKIR dan TEU KIRA KIRA Tahun 2015

Pemasukan :

NO KETERANGAN PEMASUKAN

1 Dana Usaha Rp. 1.082.000,00

2 Pembayaran Peserta Kelas XII Rp. 300.000,00

3 Pembayaran Panitia Rp. 500.000,00

kir adinira masa bakti 201574

Page 75: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

JUMLAH AKHIR PEMASUKAN = Rp. 1.882.000,00

Pengeluaran :

NO KETERANGAN PENGELUARAN KETERANGAN1 Konsumsi :

Nasi Box Rp. 770.000,00

Es Buah Rp. 245.000,00

Kurma Rp. - Sumbangan dari anggota KIR ADINIRA

Kue Lapis Surabaya Rp. - Sumbangan dari salah satu orangtua

panitiaGehu Rp. - Sumbangan dari

salah satu orangtua panitia

Gorengan Tempe Rp. - Sumbangan dari salah satu orangtua

panitiaBala-bala Rp. - Sumbangan dari

salah satu orangtua panitia

Aqua Rp. - Sumbangan dari salah satu AKIRA

Saus Rp 10.000,00

Pisin Rp. - Sumbangan dari salah satu orangtua

panitia

2 Kesekretariatan Rp. 21.000,00

3 Transportasi Rp. 12.000,00

4 Door Prize dan hadiah Rp. 117.500,00

JUMLAH AKHIR PENGELUARAN = Rp. 1.175.500,00

Saldo Akhir = Rp. 1.882.000,00 - Rp. 1.175.500,00= Rp. 706.500,00

Catatan : Saldo akhir diberikan kepada Bendahara KIR ADINIRA

kir adinira masa bakti 201575

Page 76: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

M. KESIMPULANAlhamdulillahirabbil’alamiin, kegiatan Buka Bareng Anak KIR ADINIRA dan Temu

Kangen Alumni KIR ADINIRA yang dilaksanakan pada hari Rabu, tanggal 8 Juli 2015 telah selesai dilaksanakan dengan penuh suka dan cita. Dengan tujuan mempererat silaturahim ini, semoga BABAKIR dan TEU KIRA KIRA dapat menjadikan motivasi untuk kegiatan-kegiatan selanjutnya terutama yang telah menjadi program kerja di KIR ADINIRA SMA Negeri 1 Sumedang.

N. SARAN Semoga kegiatan BABAKIR dan TEU KIRA KIRA di tahun ini dapat menjadikan

cerminan ,serta motivasi di BABAKIR dan TEU KIRA KIRA di tahun depan. Dan dengan adanya evaluasi di BABAKIR dan TEU KIRA KIRA tahun ini, yang tentunya terdapat titik-titik kelemahan atau kekurangan, semoga senantiasa di tahun depan nanti dapat menghapus kelemahan serta menutupi kekurangan tersebut dengan menjadi organisasi yang lebih baik, lebih kompak, serta lebih semangat lagi.

O. PENUTUPDemikian laporan pertanggung jawaban ini kami buat dengan sebenar-benarnya dengan

harapan laporan kegiatan ini dapat menjadi acuan demi perkembangan kegiatan-kegiatan serupa pada periode berikutnya. Kami mohon maaf atas segala kekurangan dan kesalahan yang telah kami lakukan. Atas perhatian dan kerjasama yang baik kami sampaikan ucapan terimakasih.

kir adinira masa bakti 201576

Page 77: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

K. PERLOMBAAN KIR ADINIRA

1. LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

Hari : Selasa

Tanggal : 24 Maret 2015 & 31 Maret 2054

Tempat : Ruang KIR ADINIRA

Waktu : 14.30 – 16.30 WIB

Tema :

Tujuan : Memberikan pemahaman mengenai Karya Tulis Ilmiah

dan merekrut anggota KIR untuk berpartisipasi dalam

event- event LKTI di luar Sekolah.

Peserta : Seluruh anggota KIR kelas X dan XI

Minggu ke-1 21 orang, minggu ke-2 14 orang

Pelindung : Drs. Yosep Raharja, M.M.Pd.

Penasihat : Seluruh pembina KIR ADINIRA

Penanggung Jawab : M. Bhainandika Bagaskara Putra

Panitia : M. Bhainandika Bagaskara Putra, Syifa Sahaliya, dan

Nurafifah Nirmala Dewi

Agenda Kegiatan :

LKTI (Pertemuan ke-1) Mengenali dan memahami tentang Lomba Karya Tulis Ilmiah Bersama Bu

Anna Meirlina S melalui persentasi dan power point.

Pengarahan anggota KIR untuk aktif mengikuti event-event LKTI tingkat

SMA

LKTI (Pertemuan ke-2) Pengelompokan karya tulis ilmiah dan non ilmiah , dengan tujuan agar lebih

memahami lebih lanjut mengenai perbedaan kartul ilmiah dan kartul non

ilmiah.

Peserta dibagi menjadi 2 kelompok, kelompok 1 tentang karya tulis non

ilmiah, dan kelompok 2 tentang karya tulis ilmiah.

Evaluasi :

Pada akhir pertemuan pertama LKTI, rencananya Pembimbing akan memberikan

tugas kepada peserta yakni membuat essay untuk setiap orang, dengan tujuan agar

terlihat potensi dari masing-masing peserta, kemudian akan dilombakan secara internal,

kir adinira masa bakti 201577

Page 78: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

sehingga pertemuan ke 2 akan diumumkan siapa pemenangnya dan akan diikutsertakan

dalam event-event LKTI . Namun karena ketidaksiapan peserta (enggan, karena merasa

terbebani) maka di cancel, dan hanya merekomendasikan orang-orang yang bersedia

mengikuti event-event LKTI. Seharusnya sebelumnya harus ada kesepakatan antara

panitia dan peserta tentang kesediaan dalam membuat essay agar ada persiapan terlebih

dahulu, jika tidak siap dalam membuat essay, maka dapat mencari alternatif lain yang

kemudian disetujui oleh peserta ataupun Pembina yang bersangkutan.

kir adinira masa bakti 201578

Page 79: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

2. LOMBA KARYA AMAZING DIVISI KIR ADINIRA

Hari : Selasa dan Jum’at

Tanggal : 29 April 2015 dan 1 Mei 2015

Tempat : Ruang KIR ADINIRA

Waktu : 14.30 – 16.30 WIB dan 13.45 – 16.00 WIB

Tujuan : Melatih kreativitas setiap divisi dalam berkarya

Pelindung : Drs. Yosep Raharja, M.M.Pd.

Penanggung Jawab : M. Bhainandika Bagaskara Putra

Panitia : M. Bhainandika Bagaskara Putra, Syifa Sahaliya, dan

Nurafifah Nirmala Dewi

Peserta : Seluruh anggota KIR kelas X dan XI

Agenda Kegiatan :

Setiap Divisi membuat karya amazingnya masing-

masing, dan sudah dipersiapkan/dibuat dari jauh-jauh

hari.

Setelah karya selesai dibuat, masing-masing divisi

mempresentasikan karyanya.

Karya Divisi Biologi : Membuat Sistem Peredaran

Darah Manusia

Karya Divisi FM : Membuat Siklus air sedang

Karya Divisi Fisika : Membuat Buzz Wire

Karya Divisi Kimia : Membuat Lava Lamp

Juri (Syifa dan Dewi) memberikan penilaian kepada

setiap divisi.

Hasil Penilaian :

Juara 1 : Divisi Biologi. Score = 498

Juara 2 : Divisi FM Score = 484

Juara 3 : Divisi Fisika Score = 483

Juara 4 : Divisi Kimia Score = 466

Evaluasi :

Pada hari Selasa tanggal 29 April 2015 seharusnya setiapdivisi telah selesai

membuat karyanya, karena 2 minggu sebelumnya telah diberitahu mengenai Lomba

kir adinira masa bakti 201579

Page 80: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

Karya Amazing ini. Namun, divisi yang telah siap hanya Divisi Biologi saja, Divisi-

divisi lain belum siap.Sehingga diberi waktu sampai dengan hari Jum’at untuk

menyelesaikannya. Dan presentasi karya setiap divisi serta penilaian pun

dilaksanakan pada hari Jum’at. Seharusnya setiap divisi dapat lebih disiplin kembali

dalam melaksanakan ketentuan yang ada, kemudian karya-karya setiap divisi lebih

ditingkatkan lagi kualitasnya agar kelak dapat dipamerkan dalam event-event

tertentu.

kir adinira masa bakti 201580

Page 81: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

3. LOMBA DEBAT

Hari : Selasa

Tanggal : 6 Oktober 2015

Tempat : Beberapa ruangan kelas

Waktu : 14.30 s.d. selesai

Tema :

Tujuan : Untuk mengasah kemampuan anggota KIR ADINIRA

dalam public speaking.

Pelindung : Drs. Yosep Rahardja,. M.M.Pd

Penasihat : Seluruh Pembina KIR ADINIRA

Penanggung Jawab : M. Bainandhika B. P

Panitia : Anggota kelas 12

Peserta : Anggota kelas 11 dan 10.

Evaluasi : Lomba debat yang seharusnya menjadi lomba yang seru,

tidak bisa terlaksanakan sesuai ekspetasi awal,

karena waktu yang tidak mencukupi. Ini terjadi karena

lomab debat yang

Dijadwalkan dalam dua pertemuan, menjadi hanya sekali

pertemuan. Namun kendala ini bisa teratasi dengan

pengerucutan kelompok menjadi 4 kelompok dan anggota

lain menjadi penonton atau apresiator.

kir adinira masa bakti 201581

Page 82: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

4. LOMBA CERDAS CERMAT

Hari : -

Tanggal : -

Tempat : -

Waktu : -

Tema : -

Tujuan : -

Pelindung : -

Penasihat : -

Penanggung Jawab : -

Panitia : -

Peserta : -

Evaluasi : Tidak terlaksana.

L. KEGIATAN DI LUAR LATIHAN RUTIN

KEGIATAN PENELITIAN

Judul : Riset Samapah di Lingkungan SMA Negeri 1

Sumedang

Tujuan : Untuk mengetahui jumlah sampah yang

dihasilkan di lingkungan SMA Negeri 1

Sumedang

Waktu Pelaksanaan : Senin, 12 Oktober 2015 Pukul 10.30 WIB

Tempat Yang Dituju : Seluruh Ruang Kelas SMA Negeri 1 Sumedang

Petugas Riset : Tim KIR ADINIRA kelas XI dan XII.

Hasil Riset : Terlampir

kir adinira masa bakti 201582

Page 83: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

KEGIATAN PENELITIAN

Judul : Uji Makanan

Tujuan : Untuk mengetaui kandungan zat amilum, glukosa,

protein, lemak, dan vitamin C pada makanan dan

minuman di kantin SMAN 1 Sumedang.

Waktu Pelaksanaan : Oktober – November 2015

Tempat : Laboratorium Biologi SMA Negeri 1 Sumedang

Petugas : Anggota Divisi Biologi dan Divisi Kimia kelas

XI dan sebagian anggota KIR kelas X

Hasil Penelitian : Terlampir

kir adinira masa bakti 201583

Page 84: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

PRESTASI-PRESTASI KIR ADINIRA

Ghina Nurqori Aina, Fajar Ali (Peserta Debate Competition Tingkat Jawa Barat Tahun 2014)

Syifa Sahaliya (Peserta Lomba Cerita Remaja Islami Tingkat Jawa Barat Tahun 2014)

M. Bainandhika B.P.(Peserta Turnamen Bola Basket Tingkat Kabupaten Sumedang Tahun 2014)

M. Bainandhika B.P, Syifa Sahaliya(Peserta Turnamen Bola Basket SACA CUP Tingkat Kabupaten Sumedang Tahun 2015)

Aurora Paramitha(Juara Harapan 1 Lomba Karya Tulis Ilmiah Tingkat Jawa barat Tahun 2015)

Ghina Nurqori Aina, Syifa Sahaliya, Aurora Paramitha, Husna Nurarifah(Peserta Lomba Cepat Tepat Biologi Bakti Formica Untuk Bangsa Tingkat Nasional Tahun 2015)

Dian Anggraeny, Erinna Putri D, Syakira Husna L( 15 Besar Lomba Karya Tulis Ilmiah L’Oreal in Science 2015 Tingkat Nasional)

Radja Yasir Rifky(Juara 1 Debat Bahasa Inggris Tingkat Kabupaten Tahun 2015)

Radja Yasir Rifky(Juara 3 Pop Singer Tingkat Kabupaten Sumedang)

Radja Yasir Rifky(Peserta GALAKSI Cipta Lagu Tahun 2015)

Fajar Ali, Helmy Islamsyah Diana, Chaidir Ilham(20 Besar Lomba EUREKA Tingkat Nasional Tahun 2015)

Ghina Nurqori Aina, Syifa Sahaliya, Aurora Paramitha, Shainne Safitri, Chaidir Ilham, Helmy Islamsyah(Peserta Medical Science and Application (Medspin) Competition For Southeast Asia’s High School Students 2015)

Arni Puji F.H.W., Talitha Zhafirah, Husna Qilan(Peserta Lomba Cepat Tepat Ilmu Pangan IPB Tingkat Nasional Tahun 2015)

Aurora Paramitha, Nurafifah Nirmala Dewi(Peserta Lomba Essay Green Day IPB Tingkat Nasional 2015)

Dian Anggraeny, Kamal K.(Juara 2 Lomba Cepat Tepat Matematika Tingkat Jawa Barat Tahun 2015)

Billy Nugraha Sutandi, Edo Yudistira Putra(Juara 3 Lomba Cepat Tepat Matematika Tingkat Jawa Barat Tahun 2015)

Kharisma Adyaksa(Juara Harapan 1 Lomba Cepat Tepat Matematika Tingkat Jawa Barat Tahun 2015)

Fajar Ali(Peserta Lomba Cerdas Cermat KPU Tingkat Kabupaten Sumedang Tahun 2015)

Kategori OSN

Kharisma Adyaksa

kir adinira masa bakti 201584

Page 85: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

(Peserta OSN Astronomi) Chaidir Ilham E.M.

(Peserta OSN Astronomi, Juara 3 tingkat Kabupaten Sumedang) Arni Puji F.H.W.

(Peserta OSN Kebumian) Hilman Muhammad Fauzan

(Peserta OSN Kebumian) Zahra Muthmainnah Komara

(Peserta OSN TIK, Juara 1 tingkat Kabupaten Sumedang) Talitha Zhafirah

(Peserta OSN TIK) Helmy Islamsyah Diana

(Peserta OSN Ekonomi, Juara 1 tingkat Kabupaten Sumedang) Edo Yudhistira Putra

(Peserta OSN Fisika, Juara 2 tingkat Kabupaten Sumedang) Billy Nugraha Sutandi

(Peserta OSN Kimia, Juara 2 tingkat Kabupaten Sumedang)

kir adinira masa bakti 201585

Page 86: Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Program Kerja KIR ADINIRA Masa Bakti 2015

DAFTAR INVENTARIS BARANG YANG DIPEROLEH KIR ADINIRA MASA BAKTI 2015

1 Unit Komputer (CPU, Monitor, Mouse) Baligho KIR ADINIRA 3 buah Sapu 1 Pengki 1 Lap Pel 1 Ember

kir adinira masa bakti 201586