Top Banner
Laporan Persediaan Barang Dagang
12

Laporan persediaan barang dagang

Dec 27, 2014

Download

Documents

Amanda Sabila

Power Point ini merupakan media pembelajaran dari guru ppl saya, namanya kak devi, semoga membantu yaaa :)
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Laporan persediaan barang dagang

Laporan Persediaan

Barang Dagang

Page 2: Laporan persediaan barang dagang

• Laporan persediaan barang dagang adalah laporan yang menyajikan sisa atau saldo persediaan akhir barang dagang dari kartu persediaan untuk masing- masing barang pada suatu periode tertentu.

• Laporan persediaan barang dagang dibuat secara periodik untuk memberikan informasi yang berkaitan dengan kuantitas maupun kualitas persediaan barang dagang.

Page 3: Laporan persediaan barang dagang

Laporan persediaan barang dagang dapat dibuat dengan menginformasikan saldo persediaan pada awal periode, mutasi selama periode, dan saldo pada akhir periode.

Selain itu dapat juga dibuat dengan hanya menginformasikan saldo setiap jenis persediaan pada akhir periode.

Page 4: Laporan persediaan barang dagang

Fungsi laporan persediaan barang: Melakukan pengecekan barang pada

bagian gudang Mengetahui informasi jumlah dan

kondisi barang akhir periode tertentu Mempermudah pemimpin dalam

mengambil keputusan berkaitan dengan penjualan barang

Mempermudah pengawasan barang di gudang

Page 5: Laporan persediaan barang dagang

Laporan Persediaan Barang Dagang dengan sistem pencatatan perpetual

Dalam sistem pencatatan perpetual, mutasi tiap jenis barang tampak dalam kartu persediaan, sehingga laporan persediaan barang dapat dibuat berdasarkan data kartu persediaan.

Page 6: Laporan persediaan barang dagang

Contoh Soal:

Sebagai ilustrasi, UD Satya Permana penjual Susu Formula A mencatat persediaan menurut sistem perpetual. Persediaan dinilai menurut metode MPKP (FIFO). Buatlah laporan persediaan dagang berdasarkan kartu persediaan barang yang telah tersedia sebelumnya!

Page 7: Laporan persediaan barang dagang

No NamaBarang

KodeBarang

PersediaanAwal

Mutasi PersediaanAkhir

JumlahSatuan

JumlahHarga

Masuk Keluar

JumlahSatuan

JumlahHarga

JumlahSatuan

JumlahHarga

JumlahSatuan

JumlahHarga

1. Susu Formula A

A5+123 100 4.500.000

250 11.450.000

200 9.100.000

150 6.850.000

UD Satya PermanaLaporan Persediaan Barang Dagang

Per Tanggal 30 November 2010

Page 8: Laporan persediaan barang dagang

Laporan Persediaan Barang Dagang dengan sistem pencatatan periodik

Apabila perusahan menggunakaan sistem pencatatan dengn sistem periodik, maka laporan persediaan barang dagang dibuat setelah dilakukan pemeriksaan dan penghitungan fisik barang yang tersedia di gudang.

Page 9: Laporan persediaan barang dagang

Contoh Soal:

Sebagai ilustrasi, PD Sejahtera mencatat persediaan dengan sistem inventarisasi fisik. Barang dagangan dikelompokkan menjadi kelompok A dab B.

Berdasarkan hasil pemeriksaan dan perhitungan fisik barang digudang, data persediaan barang dagang pada tanggal 31 Desember 2010 adalah sebagai berikut:

Page 10: Laporan persediaan barang dagang

NoUrut

NamaBarang

JenisBarang

NomorKode

SatuanJumlah satuanDalam kondisi

Baik Rusak

1 A A-1 1101 Unit 2.800 12

A-2 1102 Unit 3.300 21

A-3 1103 Unit 2.650 15

2 B B-1 2101 Unit 3.480 14

B-2 2102 Unit 3.210 5

B-3 2103 Unit 2.660 10

B-4 2104 Unit 2.420 8

Page 11: Laporan persediaan barang dagang

No.Urut

NamaBarang

JenisBarang

Satuan JumlahSatuan

Harga Satuan

JumlahHarga

1 A A-1 Unit 2.000 Rp 4.500 Rp 9.000.000

Unit 800 Rp 4.250 Rp 3.400.000

A-2 Unit 3.000 Rp 3.500 Rp 10.500.000

Unit 300 Rp 3.250 Rp 975.000

A-3 Unit 2650 Rp 2.500 Rp 6.625.000

2 B B-1 Unit 2500 Rp 7.500 Rp 18.750.000

Unit 980 Rp 6.500 Rp 6.370.000

B-2 Unit 3.000 Rp 6.000 Rp 18.000.000

Unit 210 Rp 5.750 Rp 1.207.500

B-3 Unit 2660 Rp 5.500 Rp 14.630.000

B-4 Unit 2420 Rp 5.000 Rp 12.100.000

Menurut catatan dalam kartu persediaan, harga barang-barang tersebut adalah sebagai berikut:

Page 12: Laporan persediaan barang dagang

No.Urut

NamaBarang

JenisBarang

No.Kode

Satuan JumlahSatuan

Harga Satuan

JumlahHarga

JumlahSatuanRusak

1 A A-1 1101 Unit 2.000 Rp 4.500 Rp 9.000.000 121101 Unit 800 Rp 4.250 Rp 3.400.000 -

A-2 1102 Unit 3.000 Rp 3.500 Rp 10.500.000 211102 Unit 300 Rp 3.250 Rp 975.000 -

A-3 1103 Unit 2650 Rp 2.500 Rp 6.625.000 152 B B-1 2101 Unit 2500 Rp 7.500 Rp 18.750.000 14

2101 Unit 980 Rp 6.500 Rp 6.370.000 -B-2 2102 Unit 3.000 Rp 6.000 Rp 18.000.000 5

2102 Unit 210 Rp 5.750 Rp 1.207.500 -B-3 2103 Unit 2660 Rp 5.500 Rp 14.630.000 10B-4 2104 Unit 2420 Rp 5.000 Rp 12.100.000 8

PD SejahteraLaporan Persediaan Barang Dagang

Per 31 Desember 2010