Top Banner
Fakultas Tarbiyah UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta 2007
11

Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

Jul 24, 2015

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

Fakultas Tarbiyah UIN Sunan KalijagaYogyakarta 2007

Page 2: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

FASILITATOR

• Munawwar Khalil• Sengkang, 6 Juni 1979• S1 Sastra Arab UIN S-Ka• S2 Hukum Islam UIN S-Ka• Jl. Nogo Mudo 144 Gowok• 0818 26 1543• [email protected]

Page 3: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

Standar Kompetensi

• Mahasiswa memiliki pemahaman yang mendalam tentang kaidah-kaidah beristinbath hukum syara’ dan mampu menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari sebagai seorang intelektual muslim

Page 4: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

KOMPETENSI DASAR

Mahasiswa mampu :

1. Memahami tentang Syari’ah, Fiqh dan Ushul Fiqh dan hubungan antara

ketiganya

2. Menjelaskan tentang Ruang Lingkup Ushul Fiqh

3. Menjelaskan tentang sumber-sumber hukum syara’

4. Menjelaskan tentang Hukum Syara’, Hakim, Mahkum fih dan Mahkum

alaih

5. Memahami tentang adanya Mazhab-mazhab dalam Fiqh dan Ushul Fiqh

6. Menjelaskan sejarah dan perkembangan Hukum Islam di Indonesia

7. Menjelaskan tokoh-tokoh, lembaga dan Kodifikasi hukum Islam

Page 5: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

MATERI KAJIAN• Pengertian Syari’ah, Fiqh dan Ushul Fiqh secara

etimologis maupun terminologis• Hubungan antara Syari’ah dan Fiqh serta perbedaan

antara keduanya• Hubungan antara Fiqh dan Ushul Fiqh Sejarah

Kelahiran dan Perkembangan Ilmu Fiqh• Obyek Kajian Ilmu Fiqh• Sistematika Ilmu Fiqh• Kegunaan mempelajari Ilmu Fiqh• Ilmu-ilmu Bantu bagi kajian Ilmu Fiqh Sejarah

Kelahiran dan perkembangan ilmu Ushul Fiqh• Obyek Kajian Ilmu Ushul Fiqh• Sistematika Ilmu Ushul Fiqh• Tujuan dan Kegunaan mempelajari Ilmu Ushul Fiqh• Aliran-aliran dalam Ushul FIqh

Page 6: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

MATERI KAJIAN• Pengertian Hukum Syara’ dan pembagiannya • Pengertian Hakim• Pengertian Mahkum Fih dan Syarat-syarat mahkum fih• Pengertian Mahkum ‘alaih, bentuknya, Pembagian

Kecakapan dan Pengahalangnya. Sejarah Kemunculan dan perkembangan Mazhab Fiqh dan Ushul Fiqh

• Mazhab-mazhab Sunni yang masih eksis dan yang sudah lenyap

• Mazhab-mazhab Syi’i a. keberadaan hukum Islam di Indonesia mulai masa kolonial sampai kemerdekaan

• Teori-teori yang berkaitan dengan keberadaan hukum Islam di Indonesia Tokoh-tokoh huku Islam di Indonesia

• Lembaga hukum Islam di Indonesia• Kodifikasi hukum Islam di Indonesia

Page 7: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

REFERENSI

T. M. Hasbi ash-Shidieqy, Pengantar Ilmu Fiqh. Zarkasji Abdul Salam dan Oman Fathurrohman SW, Pengantar

Ilmu Fiqh-Ushul Fiqh Ahmad Hanafi, Pengantar dan Sejarah Hukum Islam Abd. Wahhab Khallaf, ‘Ilm Ushul al-Fiqh Muhammad Daud Ali, Hukum Islam, Pengantar Ilmu Hukum dan

Tata Hukum Islam di Indonesia Ahmad Rofiq, Hukum Islam di Indonesia Ratno Lukito, Pergumulan Antara Hukum Islam dan Adat di

Indonesia Amir Syarifuddin, Pembaharuan Pemikiran dalam Hukum Islam A. Qodri Azizy, Ekletisisme Hukum Nasional, Kompetisi antara

Hukum Islam dan Hukum Umum Amiur Nuruddin dan Azhari Akmal Tarigan, Hukum Perdata Islam

di Indoensia, Studi Kritis Perkembangan Hukum Islam dari Fikih, UU No. 1/1974 sampai KHI

Page 8: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

ASPEK PENILAIAN

• Ujian Akhir Semester 25 %

• Ujian Tengah Semester 25 %

• Tugas 25 %

• Keaktifan Mahasiswa25 %» TOTAL 100 %

Page 9: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

JENJANG NORMA HUKUM ISLAM

Nilai Dasar/Falsafah Hukum Islam( األساسية (القيام

Asas/Norma/Doktrin Umum Hukum Islam (( الكلية األصول

(النظريةالكلية) القواعدالفقهية) )

Peraturan-peraturan hukum in concrito (( الفرعية األحكام

Page 10: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

WATAK DASAR / KARAKTERISTIK SYARIAT ISLAM

PERTIMBANGAN ETIKA / AKHLAKREALISTISKOKOH ATAS DASAR KEMUDAHANPENERAPAN HUKUM SECARA BERTAHAP

& BERPROSESHUMANISTIKKETERATURANKEUNIVERSALAN

Page 11: Kuliah Pembuka Fiqh Dan Ushul Fiqh

KAIDAH DASAR SYARIAT ISLAM

– KESULITAN MENDATANGKAN KEMURAHANContoh : Rukhsah ibadah fardhu bagi yg sakit, musafir, yg punya halangan,dsb.

– DARURAT MEMBOLEHKAN HAL-HAL YANG DILARANGContoh :Bangkai, darah, babi haram, kecuali dlm keadaan darurat dgn syarat tdk berlebih2an ( sekadar mempertahankan nyawa )

– DALAM KEADAAN DIPAKSA ORANG LAIN Contoh : Dipaksa ngaku kafir padahal hatinya tetap tenang dlm

beriman– DALAM KEADAAN LEMAH ATAU TIDAK MAMPU

Contoh : Loyal kepada pimpinan yg non-muslim. Hal ini dilakukan karena takut, karena keadaan lemah

– KEDARURATAN DAN KESELAMATAN UMATContoh : Wajib pajak bagi yg mampu dan kaya utk dana perang dlm situasi perang. Menebang pohon utk benteng