Top Banner
 Konsep Konsep  Jaringan  Jaringan  Komputer Komputer Erik Erik Iman Iman  Heri Heri  Ujianto Ujianto Sarj ana Teknik (S.T.) Magister Komput er (M.Kom.) Cisco Certified Network Associated (CCNA)
16

Konsep JarKom

Jul 07, 2015

Download

Documents

rayyi
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 1/16

 

KonsepKonsep

 Jaringan Jaringan KomputerKomputerErikErik ImanIman HeriHeri UjiantoUjianto

Sarjana Teknik (S.T.)Magister Komputer (M.Kom.)

Cisco Certified Network Associated (CCNA)

Page 2: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 2/16

 

www.erikiman.com 22/24/2009

Dasar Jaringan Komputer

Awalnya networking atau jaringan komputeradalah sambungan komputer ke komputerdalam bentuk topologi bus.

Sambungan jaringan komputer di PC

ditemukan oleh Dr.Robert M.Metcalfe padatahun 1976, diberi nama Ethernet

Page 3: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 3/16

 

www.erikiman.com 32/24/2009

Ada 2 (dua) tipe utama jaringan komputer, yaitu :

Peer to Peer (Workgroup) : setiap komputer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak

baik sebagai workstation maupun serve r. Server di jaringan tipe peer to peer disebut non-dedicated

server, karena server tidak berperan sebagai server murni,tetapi sekaligus dapat berperan sebagai workstation.

Client - Server (Domain) : Hanya satu komputer yang bertugas sebagai server dan

komputer lain berperan sebagai workstatio n.

Server dijaringan tipe client-server disebut dengan DedicatedServer dan server tersebut tidak dapat berperan sebagaiworkstation. Server hanya bertugas melayani komputer-komputer lain (client).

Tipe Jaringan Komputer

 

Page 4: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 4/16www.erikiman.com 42/24/2009

Peer to Peer (Workgroup)Peer to Peer (Workgroup) Pada jaringan tipe ini semua komputer berkedudukan sama,

dapat bertindak sebagai sebuah PC client (information requestor )maupun PC server (information provider).

Peer to Peer (memakai HUB)

Peer to Peer (2 PC)

 

Page 5: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 5/16www.erikiman.com 52/24/2009

Antar komputer dalam jaringan dapat saling berbagi-pakaifasilitas yang dimilikinya seperti: harddisk, drive, fax/modem,printer.

Biaya operasional relatif lebih murah dibandingkan dengan tipe jaringan client-server, salah satunya karena tidak memerlukanadanya server yang memiliki kemampuan khusus untuk

mengorganisasikan dan menyediakan fasilitas jaringan.

Kelangsungan kerja jaringan tidak tergantung pada satu server.Sehingga bila salah satu komputer/peer mati atau rusak, jaringansecara keseluruhan tidak akan mengalami gangguan.

Peer to Peer (Keunggulan)Peer to Peer (Keunggulan)

 

Page 6: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 6/16www.erikiman.com 62/24/2009

Troubleshooting jaringan relatif lebih sulit, karena pada jaringantipe peer to peer setiap komputer dimungkinkan untuk terlibatdalam komunikasi yang ada. Di jaringan client-server, komunikasiadalah antara server dengan workstation.

Unjuk kerja lebih rendah dibandingkan dengan jaringan client-server, karena setiap komputer/peer disamping harus mengelolapemakaian fasilitas jaringan juga harus mengelola pekerjaan atau

aplikasi sendiri. Sistem keamanan jaringan ditentukan oleh masing-masing user

dengan mengatur keamanan masing-masing fasilitas yangdimiliki.

Karena data jaringan tersebar di masing-masing komputer dalam jaringan, maka backup harus dilakukan oleh masing-masingkomputer tersebut.

Peer to Peer (Kelemahan)Peer to Peer (Kelemahan)

 

Page 7: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 7/16

www.erikiman.com 72/24/2009

Client ‐ Server (  Domain )

Pada jaringan tipe ini terdapatsebuah PC server yang berfungsiuntuk mengatur, dan membagikan

informasi kesetiap PC client yangterhubung dengannya.

Server (pelayan) menyediakan

sarana untuk client (pemakai jasa)untuk mengambil data, sharingperangkat keras dan mengkonfigurasisecurity pada suatu jaringan.

 

Page 8: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 8/16

www.erikiman.com 82/24/2009

Kecepatan karena murni berperan sebagai server yangmenyediakan fasilitas kepada workstation akses lebih tinggikarena penyediaan fasilitas jaringan dan pengelolaannyadilakukan secara khusus oleh satu komputer (server) yang tidakdibebani dengan tugas lain sebagai workstation.

Sistem keamanan dan administrasi jaringan lebih baik, karena

terdapat seorang pemakai yang bertugas sebagai administrator jaringan, yang mengelola administrasi dan sistem keamanan jaringan.

Sistem backup data lebih baik, karena pada jaringan client-serverbackup dilakukan terpusat di server, yang akan membackupseluruh data yang digunakan di dalam jaringan.

Client ‐ Server (  Kunggulan )

 

Page 9: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 9/16

www.erikiman.com 92/24/2009

Biaya operasional relatif lebih mahal.

Diperlukan adanya satu komputer khusus yang berkemampuanlebih untuk ditugaskan sebagai server.

Kelangsungan jaringan sangat tergantung pada server. Bila

server mengalami gangguan maka secara keseluruhan jaringanakan terganggu.

Client ‐ Server (  Kelemahan )

 

Page 10: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 10/16

www.erikiman.com 102/24/2009

Agar satu komputer dapat berkomunikasi dengan komputer lain,maka kedua komputer tersebut memerlukan kesepakatan tentangtata cara berkomunikasi. Tata cara atau aturan komunikasi ini yang

disebut dengan protokol. Protokol : suatu himpunan aturan yang mengatur komunikasi data

dalam jaringan komputer. Protokol mendefinisikan apa yang dikomunikasikan, bagaimana,

dan kapan terjadinya komunikasi. Elemen-elemennya:

Syntax : segala sesuatu yang berkaitan dengan format data &level-level sinyal

Semantics : informasi kontrol untuk koordinasi & pengendaliankesalahan Timing : kesesuaian urutan & kecepatan.

Konsep Protokol (Protocol Concept)

 

Page 11: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 11/16

www.erikiman.com 112/24/2009

Posisi protokol dalam jaringan komputer :

 

Page 12: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 12/16

www.erikiman.com 122/24/2009

Protokol standar diperlukan :

Untuk menjamin peralatan dalam jaringan dapat berkomunikasi satudengan yang lain.

Karena banyaknya vendor,dengan berbagai macamproduknya yang mempunyaispesifikasi tersendiri.

Protokol Standar (Standard Protocol)

 

Page 13: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 13/16

www.erikiman.com 132/24/2009

TCP/IP (Transmission Control Protocol /Internet Protocol), menggunakan aturanpenamaan dengan beberapa angka numerik

yang dipisahkan dengan titik (dot decimal). TCP/IP merupakan protokol jaringan yang

paling banyak digunakan, karena didorong dari

kenyataan bahwa Internet menggunakanprotokol TCP/IP.

Protokol di Jaringan (TCP/IP)

 

Page 14: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 14/16

www.erikiman.com 142/24/2009

NetBEUI (NetBIOS Extended UserInterface) menggunakan aturan penamaandengan 16 karakter, dimana 15 karakteruntuk nama dan 1 karakter untuk tipe darientity.

NetBEUI tidak memiliki kemampuan routing,sehingga jaringan dengan NetBEUI bersifat

lokal, atau tidak bisa menghubungkan 2 jaringan NetBEUI.

Protokol di Jaringan (NetBEUI)

 

Page 15: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 15/16

www.erikiman.com 152/24/2009

IPX/SPX (Internet/Sequence PacketeXchange), merupakan pengembangan

dari NetBEUI dengan penambahankemampuan routing dan remote console.

Protokol di Jaringan (IPX/SPX)

 

Page 16: Konsep JarKom

5/9/2018 Konsep JarKom - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/konsep-jarkom 16/16

Berlanjut ……….