Top Banner
Operasi Aritmatika Oleh : I Gede Harsemadi
24

KomGraf 04 Aritmatika

Aug 04, 2015

Download

Documents

ri_fi
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: KomGraf 04 Aritmatika

Operasi Aritmatika

Oleh :I Gede Harsemadi

Page 2: KomGraf 04 Aritmatika

Operasi Aritmatika

Image Aritmatika : Proses pengolahan citra dengan memanfaatkan operator aritmatika atau operator logika terhadap 2 atau lebih citra input.

Proses nya dilakukan terhadap citra dengan ukuran dan resolusi yang sama, karena setiap pixel citra output tergantung dari nilai pixel citra input dengan posisi yang sama.

Tujuan : untuk mendapatkan kualitas citra yang baik.

Proses-proses yang tergolong dalam image arithmetic :

1. Operasi Penjumlahan (Image blending)2. Operasi Pengurangan3. Operasi Perkalian4. Operasi Pembagian5. Operasi AND6. Operasi OR7. Operasi XOR8. Operasi Bitshift

Page 3: KomGraf 04 Aritmatika

Operasi Penjumlahan Citra

Proses Penjumlahan citra : penjumlahan nilai pixel pada citra pertama dengan nilai pixel citra kedua

Dapat dirumuskan sebagai berikut :

f0 (x,y) = W1.A1 (x,y) + W2.A2 (x,y)+ W3.A3 (x,y)+…Wn.An(x,y)…….

contoh perhitungan matematisnya:

Diketahui Dua buah citra grayscale dengan ukuran 5x5 dengan bobot Wa = 0,6 dan Wb= 0,4

Page 4: KomGraf 04 Aritmatika

Contoh Perhitungan dan Hasil

Page 5: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Penjumlahan 2 Buah citra

Page 6: KomGraf 04 Aritmatika

Penjumlahan dengan menentukan nilai Konstanta

C0 (x,y) = u (x,y) + K……

Dengan menetapkan K = 100

Page 7: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Penjumlahan Citra dengan K =100

Page 8: KomGraf 04 Aritmatika

• Nilai K atau disebut dengan konstanta yang merupakan faktor pengali dari matrik suatu citra, sehingga nantinya ketika nilai K semaki tinggi, maka kecerahan / contras suatu citra akan semakin tinggi dan jika nilai K semakin rendah/ kecil, maka citra hasil akan lebih gelap.

• Ketika nilai K, melebihi batas normal yaitu 255 , maka citra tersebut akan mencapai warna maksimal bernilai 1 yaitu warna putih atau bisa disbut dengan overflow.

Page 9: KomGraf 04 Aritmatika

Operasi Pengurangan Citra

• Operasi Pengurangan pada citra adalah dengan mengurangkan nilai pixel citra input pertama dikurangkan dengan nilai pixel berikutnya

f0 (x,y) = u1 (x,y) – u2 (x,y)……..

Diketahui Dua buah citra grayscale dengan ukuran 5x5 dengan bobot u1 = 0,6 dan u2= 0,4

Page 10: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Operasi Pengurangan (Substraction)

C(x,y) = 0,6 A(x1,y1) - 0,4 B(x1,y1)

= (0,6 * 40) - (0,4*30)= 12

C(x,y) = 0,6 A(x2,y2) - 0,4 B(x2,y2)

= (0,6 * 60) - (0,4*60)= 12

C(x,y) = 0,6 A(x3,y3) - 0,4 B(x3,y3)

= (0,6 * 50) - (0,4*70)= 2

C(x,y) = 0,6 A(x4,y4) - 0,4 B(x4,y4)

= (0,6 * 70) - (0,4*50)= 22

Dst..

Page 11: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Pengurangan 2 Citra

Page 12: KomGraf 04 Aritmatika

• Operasi pengurangan citra pun, dapat dilakukan dengan menerapkan suatu konstanta sama seperti penjumlan citra.

• Penerapan konstanta pada pengurangan citra mengakibatkan penurunan contras suatu citra, semakin tinggi nilai K ,maka akan menghasilkan citra yg semaikn gelap, hal ini berkebalikan dengan operasi penjumlahan pada citra.

• Semakin tinggi nilai suatu K, hasil citra yang aka dihasilkan akan mencapai nilai minimum,yaitu 0 (gelap)

Page 13: KomGraf 04 Aritmatika

Perkalian Citra

Dalam perkalian citra, dapat dilakukan melalui rumus sebagai berikut :

C (x,y) = u1 (x,y) * u2 (x,y)

Dalam Perkalian citra, nilai korelasi (K) yang akan mempengaruhi peningkatan dan penurunan nilai citra.

Apabila :

K >1 ; terjadi peningkatan nilai intensitas citra

K <1 ; terjadi penurunan nilai intensitas (hasil)

Dapat dirumuskan sebagai berikut ;

C (x,y) = u (x,y) * K

Page 14: KomGraf 04 Aritmatika

Citra Hasil dengan Operasi Perkalian dengan K < 1 (0.1)

Page 15: KomGraf 04 Aritmatika

Citra Hasil dengan Operasi Perkalian dengan K > 1 (2.0)

Page 16: KomGraf 04 Aritmatika

Pembagian ( Divide)

Operasi Pembagian dilakukan terhadap 2 citra input atau

sebuah citra input sesuai konstanta.

Hasil pembagian terhadap 2 citra akan menghasilkan suatu citra

yang menampilkan suatu citra rasio perbedaan.

Pembagian dengan nilai konstanta akan menunjukan penurunan

nilai pixel citra.

C (x,y) =

Page 17: KomGraf 04 Aritmatika

Perhitungan Operasi pembagian

C(x,y) =

Dimana K = 5.0

Citra Input Citra Hasil

Page 18: KomGraf 04 Aritmatika

Perhitungan Pembagian

A1 (x,y) =

= 40/5 = 8

A2 (x,y) =

= 60/5

= 12

A3 (x,y) =

= 50/5 = 10

A4 (x,y) =

= 70/5

= 14A5 (x,y) =

= 30/5 = 6

Page 19: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Pembagian Citra denga K= 5

Page 20: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Pembagian Citra denga K= 0.1

Page 21: KomGraf 04 Aritmatika

Percampuran CitraProses percampuran citra, sama dengan penjumlahan citra , hanya saja ditambahkan parameter yang berguna untuk menampilkan citra mana yang lebih dominan

f0 = ( p * u1 (x,y)) + ((1-p) * u2 (x,y))…

Dmana :

p = parameter dengan rentang nilai 0-1

Terdapat citra grayscale dengan ukuran 5x5, dan nilai p = 0.5 dan terdapat 2 citra input sebagai berikut :

Page 22: KomGraf 04 Aritmatika

Perhitungan dan Hasil

Page 23: KomGraf 04 Aritmatika

Hasil Operasi Percampuran Citra

Page 24: KomGraf 04 Aritmatika

SEKIAN DAN

TERIMA KASIH