KENAPASAYAMEMILIH
KRISTUS
PergolakanBatinPemburuKebenaran
SaifuddinIbrahim
BABIMondok,nyantri
SaifuddinIbrahim,namayangdiberikanorangtuasaya.Namakecil:OnePelaatauOnePrado.Ayahguruagama.Belajarmengajidari ibudannenek.Darikeduanyalahsayamemahamibetapajauhnyapemahaman ajaranQuran danAlkitab terutamadalam hal sejarah. Saya menyelesaikan SMA diBIMA.PujiTuhansayamendapatbeasiswakuliahdi Universitas Muhammadiyah Surakarta danmengikuti pendidikan agama di pondok HajjahNuriyah Shabran Surakarta. Fakultas Ushuluddinjurusanperbandinganagama.Setelahkuliah,sayamengajardiBangsriJepara,1996danmengajardiPesantrenDarulArqomSawanganDepokJabar.Kesaksian ini sayabukukan karena alasanbahwaiman tidak bisa disembunyikan. Iman harusdinyatakan dalam bentuk amal dan ilmu. Alasankedua bahwa manusia tidak bolehmembangkitkan sentimen agama untukmembencisesamamanusia.KetigabahwaAlkitabadalah warisan zaman yang lengkap dengan
falsafahhiduptoleransidandamaidansolutifbagisemuapersoalanmanusia.Tahun 1999 saya mengajar di HaurgeulisIndramayu, pesantren terbesar di Indonesia.Luasnya 1200 hektar. Sarana pembelajaranlengkap.Di tengahtengahkampusberdirimasjidraksasa tujuh lantai dengan kapasitas 150,000jemaah. Ruang bawah tanah dapatmenampung1000 mobil parkir. Lahan yang 1000 untukpertanian dan peternakan. Dari hasil pertanian,pesantren ini sudah mampu memenuhi 50%keperluan beras, buah dan sayuran. Peternakan,pertanian, perikanan semua maju pesat. Ketikasayakeluardaripesantren,ada1500kepala sapidari berbagai jenis, 2000 kepala domba, 1500kambing peranakan Etawa. Dan telah mampumelakukan konversi lahan tandus menjadiekosistem yang sejuk. Seluruh yang dihajatkanoleh penghuni modern telah siap, ada laundry,kitchenset,toserba,posgirobahkanbank.Seharihari ada 11000 siswa, 2500 karyawan dan 800guru.Sayaadalahdewanguru12,kepalaHumasdaneditormajalahALZaytun.Setiaphariyayasanharusmemasakberas5ton,tempe1ton,tahu1
ton buahbuahan 4 ton, sayur 4 ton. Pekerjaanapapundilakukansendiriolehyayasan.Selama 6 tahun sayamengajar Alquran, hadits,Aqidah, Akhlak, sejarah kebudayaan Islam danJurnalistik. Mengajar di sana harus serba bisa,memilikibanyakkemampuandasardalambidangolahraga,seni,keterampilanatauapasaja.Karenaseorang guru harus tampil prima, fit,dan smart.Daripesantren inilahsejarahawalsayamengenalTuhan.
BABIITheGideons
AkhirNovember2005, sayamenerima tamudariThe Gideons International Camp Jakarta danCamp Cirebon, sebuah organisasi dunia yangmembagibagikanAlkitabsecaracumacuma,danpesantren kami mendapat hadiah 1400 Alkitab.Perkenalan inilah yang menjadi jembatan sayamngenal Tuhan. Saya mengajak mereka kelilingkompleks,masukkeseluruh fasilitasdan terakhirmintakepadaketuarombonganberdoadimasjid.Setelah mereka puas keliling, merekadiwawancarai olehwartawan dan dimuat dalammajalah kami. Kemudian saya kirimkan buktiberitakepadamereka.Saatitubelumterjadiapaapa pada hati saya.Mereka pulang, kami antarsampai mobil mereka hingga hilang daripandanganmatakami.NubuatPimpinanGoncangan terjadi ketika saya diundang natalanbersamadiCirebon.Hari itumestinya sayahadirdalamacara lain, tapipimpinanmenggantiketua
rombongan menjadi orang lain, padahal sudahdibuat surat tugas bahwa saya adalah ketuarombongan.Jam12malamsurattugasdibatalkan.Akhirnya hari itu saya tugas seperti biasa (tidakjadi pergi),mengawal tamu yang berkunjung kepesantrenkami.Jam7malamsayalaporkantugaskepadapimpinan.Usaimelapor,sayamasihdiajakngobrol,tibatibakepalaperkhidmatankesehatanangkat bicara Katanya ustadz Saifuddin Ibrahimyang hadir natalan bersama di Cirebon?Langsung pimpinan yang menyeloroh, Kalauustadz Saiffudin Ibrahim yang diutus ke acaranatalan, bisabisa nanti pulang jadi pendetaAbraham.Semuayangmendengartertawa.Hari itu tanggal 16 Januari 2006 pimpinantertinggi pesantren terbesar diAsia tempat sayamengabdi,membatalkan surat tugas untuk saya.Ada perasaan masygul, saya yang diundang,malah orang lain yang diutus. Tetapi sayamenghiburdiribahwadibalikitupastiadahikmahbesar,adarencanabesardariTuhan.Beliautelahbernubuatuntuk saya. Itu juga sebabnya kenapasaya (sekarang) lebih suka dipanggil Abraham.Nubuat tersebut ternyata benarbenar terjadi.
Enakuntuksaya,tidakenakuntukpimpinansaya.Sejak nubuat itu diucapkan, ada percikan apidalam hati saya dan ini adalah api iman yangmemudahkansayamelakukanhijrahhati.Apikecilituberkobar,danterusmembesar.Apikalaukeciljadi teman, besar menjadi musuh danmemusnahkan harta kita. Andai itu api biasamungkinsayabisamemadamkannyatetapiiniapiiman, jadisusahdipadamkan.Sayatidaksanggupuntukmemadamkanapi iman ini.Sejakucapanpimpinan saya, ada suatu perasaan yang anehterjadidalamhati,perasaanyangberkobarkobar,bahwa saya harus menjadi orang kristen. Tapibagaimanacaranya?Sayatidaktahu.Apakahsayaakan datang ke gerejagereja lalu menyatakanmasuk Kristen? Wah gengsi! Saya adalah gurusebuah pesantren tibatiba masuk Kristen, itusebuah ironi dan tidak masuk akal. Dan belumtentu jugamereka beranimenerima saya. Kalausaya ke gereja, orangorang kristen pasti takutkarena ada 3 wanita Haurgeulis yang dijatuhihukuman penjara 3 tahun di Indramayu sebabmengajarkan lagulagugereja kepada anakbalitalaludituduhsebagaipenistaagama.Padahaldesa
itu dulu mayoritas kristen, tapi karena sulitekonomimerekapindahagama.Sebenarnya, perasaan gundah ini sudah mulaiterjadisejakakhirthaun2005.Sayamerasajenuh,tawardanhampa.Dalamsuasanasepertiitusayamulaidihinggapiperasaan takutakandosa, takutmati,tapi inginselamat.Sayasepertihiduptanpaharapan lagi. Saya jatuh ke dalam sumur tanpadasar.Tak tahuentahkapanberkesudahan.Sayaoptimissuatusaatakanadasuasanapuncakdarikehidupan rohani saya, tapi tawar hati dankekosongan jiwa terus menekan harihari yangsaya lewati. Tuhan menarik saya untukmendekatiNya, sudah dua bulan saya tidakmengajar. Kalau ada teman datang, saya suruhistrisayauntukbilangsayatidakadapadahalsayasembunyi di kamar. Itu motornya ada!, katamereka.IyatapiabiIbrahimgakada,kataistrikuberbohong.Februari2006sayateleponpakBagdja,sayamaubilangkalausayamaumasukKristen.
Halopak,inisayaustadSaifuddinIbrahim,masihingatsaya?Masih!,jawabnya.Setelahbasabasi,sayabilangsayainginbertemu.Kapanbisaketemu?Lalujawabbeliau,Kapansajaboleh.Mendengar jawaban bersahabat seperti itu sayasemakinbersemangat. Sayabilang Besok! Sorehari saya sampai di Cirebon, sudah disiapkankamarhotel.Tapisampaijam10malamsayatidakbisabilangpadapakBagdjakalausayamaumasukkristen. Pak Bagdja pulang ke rumahnya. Sayasendiriandihoteldanberjanjidalamhati,besoksayaakankatakansayamaumasukKristen.Pagipagi pak Bagdjamengajak sayamakan nasiJamblang di pelabuhan. Saya tetap tidak bisamengutarakan tujuan saya ke Cirebon. Sampaimakan siang, checkout dari hotel, saya tetaptidak bisa mengatakan keinginan saya. Sampaidiantar ke stasiun kereta saya tetap tidak bisabilang apaapa. Saya naik kereta api CirebonExpress seharusnya turun di Indramayu tetapi
bablaskeJakarta.KeretaberhentidiGambir.Sayaturun.Kacaubalau!!Kacau semua rencana saya!Sayatelepontemantemansaya.Puji Tuhan ada yang nyambung. Kebetulan!katanya, Saya sdg mencari Anda untuk jadipembicara dalam seminar membela orgnisasiorganisasi Islamyangsedangdihujatolehsebuahmajelisorangorangpintar.KantorAhmadiyahdiParungdihancurkanolehkaumanarkisberjubah.Pengikutpengikutnyadianiayadi Lombok.Usahamereka dijungkirbalikan, harta dirampas bahkansampaiadayangmintasuakakeluarnegeri.Akhirnya saya ke seminar tersebut. Dalamseminar itu saya katakan pada peserta seminar,bahwa tidak ada satu ayat sucipun yangmenyatakan bahwa golongan A, B, C sesat.Mereka tepuk tangan, sebelum saya turunmimbar sayamembuat pernyataan bahwa sorgabukan milik siapapun. Sorga bukan milik orangIslam, Kristen atau yang lain tapi sorga adalahmilik orang yang membangun dunia ini dengantoleransi dan damai. Semua yang hadir tepuktangan.Begituturundarimimbar,seoranghambaTuhan menyalami saya sambil berkata, Saya
merinding mendengar pernyataan bapak, sayabelumpernahmendengardariorangIslambahwasorgamilik semuaorang,yaituorangyanghidupdalam toleransidandamai. Sayaberkatadalamhati, kamu boleh saja merinding, kamu belumtahukalausayasedangkacaubalau.Kembali kemasalah pakBagja. Karena berbicaralangsung tidak bisa, menelepon lidahku kelu,akhirnya sms pun menjadi media yang mampumenjembatanirasamaluhatiku.Sayasegerasmspak Bagdja, Pak, sebenarnya saya bertemudengan bapak kemarin, saya mau mengatakankepadabapak,sayamaumasukKristen.BegitupakBagdjamenerimasms,malahdiayangkacaubalau.Bingung.Smssayadikirimkannyaketemantemannya,dikirimjugakepresidenGideonIndonesia, pak Ridwan Naftali. Tapi ada jugateman beliau yang memperingatkan agarwaspada, janganjangan saya adalah penyusup.Tapi pak Bagdja berdoa untuk menenangkanhatinya.
Semenjak itu, konsentrasi kerja saya mulaiterganggu, tetapi saya tetap mencoba terlihatceria seperti biasa. Bahkan saya paling enjoy diantara12dewanguru.Pernah suatu kali temanteman tertawa keras mendengar cerita sayatentangAbuNawas.Sini kamu AbuNawas, kata raja. Siap tuankuraja,jawabAbuNawas.Bunuh ayam ini, kata raja. Oh itu pekerjaangampangtuan,sahutAbuNawas.Tapi ingat Abu Nawas, bagaimana kamumembunuh ayam ini, begitu pula aku akanmembunuhmu.Kalaukamupotonglehernya,sayapotong leher kamu. Kalau kamu tusuk perutnya,saya tusuk perut kamu. Kalau kamu racun ayamini,kamujugaakansayaracun.Wahgawatini!,kata Abu Nawas. Setelah Abu Nawas berpikirsejenak, iamembawaayamtersebutkebelakanguntuk membunuhnya. Sesaat kemudian AbuNawas kembali dengan ayam yang sudah matilemas kepada raja. Raja memeriksa ayamtersebut, tidak ada bekas dipotong, diracunataupunditusuk.Heranlahsangrajadanbertanyapada AbuNawas, Bagaimana kamumembunuh
ayam ini? Sambil membuka celana danmembelakangi raja, Abu Nawasmemperlihatkanpantatnyasembariberkata,Tuanku,sayameniuppantat ayam ini selama beberapa menit. Makamatilah ayam ini. Silahkan tuanku tiup pantatsaya. Raja terdiam. Sunyi. Hari itu Abu N