Top Banner
Kelompok Melati Ketua : Dwi Setiyo Kartiningdiah (11) Anggota : 1. Trisia Arifina N. (29) 2. Wahyu Fajar (30)
14

Kelompok Melati Gas Mulia

Oct 03, 2015

Download

Documents

Didinn14

KIMIA
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • Kelompok MelatiKetua: Dwi Setiyo Kartiningdiah(11)Anggota: 1. Trisia Arifina N.(29) 2. Wahyu Fajar (30) 3. Patria Adhiwirawan(34)

  • Gas MuliaPengertian gas muliaSifat sifat gas muliaReaksi pada gas muliaKegunaan gas mulia

  • Pengertian Gas mulia adalah unsur-unsur yangterdapat dalam golongan VIIIA yangmemiliki kestabilan yang sangat tinggidan sebagian ditemukan di alam dalambentuk monoatomik.Unsur-unsur yang terdapat dalam gasmulia

    RnXeKrArNeHeBACK

  • Sifat Sifat Gas MuliaSifat umum gas muliaSifat fisis dari gas muliaSifat kimia dari gas mulia BACK

  • Sifat umum gas muliaMempunyai elektron valensi = 8 ( oktet), kecuali helium mempunyai elektron valensi = 2 (duplet).Bersifat inert/stabil/sukar bereaksi3.Di alam terdapat sebagai unsur bebasMempunyai titik leleh, titik didih, dan kalor penguapan yang rendahUnsur gas mulia terdapat sebagai gas tak berwarna yang monoatomikBACK

  • HeliumNeonArgonKriptonXenonRadonNomor atom21018325486Elektron valensi288888Jari-jari atom()0,500,650,951,101,301,45Massa atom (gram/mol)4,002620,179739,34883,8131,29222Massa jenis (kg/m3)0.17850,91,7843,755,99,73Titik didih (0C)-268,8-245,8-185,7-153-108-62Titikleleh (0C)-272,2-248,4189,1-157-112-71Bilangan oksidasi0000;20;2;4;60;4Keelekronegatifan---3,12,42,1Entalpi peleburan (kJ/mol)*0,3321,191,642,302,89Entalpi penguapan (kJ/mol)0,08451,736,459,0312,6416,4Afinitas elektron (kJ/mol)212935394141Energi ionisasi (kJ/mol)264020801520135011701040

  • He = 1s2Ne = 1s22s22p6Ar = 1s22s22p63s23p6Kr = 1s22s22p63s23p64s23d104p6Xe = 1s22s22p63s23p64s23d104p65s24d105p6Rn = 1s22s22p63s23p64s23d104p65s24d105p66s24f145d106p6

    Konfigurasi Elektron Gas MuliaBACK

  • Sifat kimia dari gas muliaKereaktifangas muliaakan bertambah seiring dengan bertambahnya nomor atom. Bertambahnya nomor atom akan menambah jari-jari atom pula. Hal ini mengakibatkan gaya tarik inti atom terhadap elektron terluar berkurang, sehingga lebih mudah melepaskan diri dan ditangkap zat lain. Sampai saat ini, senyawagas muliayang sudah dapat bereaksi dengan zat lain adalahxenondankripton, sedangkanhelium,neon, danargonmasih sangat stabil.BACK

  • Reaksi pada Gas Mulia

    Gas Mulia adalah gas yang sudah memiliki8 elektron valensi dan memiliki kestabilanyang tinggi. Tetapi gas mulia pun masihdapat bereaksi dengan atom lain.

  • Berikut adalah beberapa contoh Reaksi dan cara pereaksian pada gas mulia BACK

    Gas MuliaReaksiNama senyawa yang terbentukAr(Argon)Ar(s)+ HF HArFArgonhidroflouridaKr(Kripton)Kr(s)+ F2(s) KrF2(s)Kripton flouridaXe(Xenon) Xe(g)+ F2(g) XeF2(s) Xe(g)+ 2F2(g) XeF4(s) Xe(g)+ 3F2(g) XeF6(s) XeF6(s)+ 3H2O(l) XeO3(s)+ 6HF(aq)6XeF4(s)+ 12H2O(l) 2XeO3(s)+ 4Xe(g)+ 3O(2)(g)+ 24HF(aq)Xenon flourida

    Xenon oksidaRn(Radon)Rn(g)+ F2(g) RnFRadon flourida

  • Helium Sebagai pengisi Balon udara, pendingin dan campurannya dengan 02 untuk pernapasan menyelamNeon Neon biasanya digunakan untuk mengisi lampu neon , indicator tegangan tinggi, zat pendingin, penangkal petir, dan mengisi tabung televisi.Argon Argon dapat digunakan dalam las titanium dan stainless steel. Argon juga digunakan dalam las dan sebagai pengisi bola lampu pijar. Kegunaan Gas Mulia

  • Kripton spektum atom Kr digunakan untuk penetapan ukuran panjang 1 meter, untuk anastesi (bius pada bedah), dan alat penerangan putih kebiruanXenon Xenon dapat digunakan dalam pembuatan lampu untuk bakterisida (pembunuh bakteri) dan pembuatan tabung elektron.Radon Radon dapat digunakan dalam terapi kanker karena bersifat radioaktif. Radon juga dapat berperan sebagai sistem peringatan gempa,

  • KesimpulanJari-jari atom unsur-unsur Gas Mulia dari atas ke bawah semakin besar karena bertambahnya kulit yang terisi elektron.

    Energi Ionisasi dari atas ke bawah semakin kecil karena gaya tarik inti atom terhadap elektron terluar semakin lemah.

    Afinitas Elektron unsur-unsur Gas Mulia sangat kecil sehingga hampir mendekati nol.

    Titik didih unsur-unsur Gas Mulia berbanding lurus dengan kenaikan massa atom.

    Titik lebur unsur-unsur Gas Mulia mengikuti sifat titik didih.