Top Banner
Kegiatan & Pengembangan Usaha Kecil Agnescia Clarissa Sera, S.Gz
13

Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Apr 05, 2017

Download

Business

Agnescia Sera
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Kegiatan & Pengembangan

Usaha KecilAgnescia Clarissa Sera, S.Gz

Page 2: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Bagaimana Bentuk dan Jenis Usaha Kecil ?

Ini Lho yang Akan Kita Bahas

Apa itu Usaha Kecil ?

Apa saja Kriteria Usaha Kecil ?

Apa saja Keunggulan dan Kelemahan Usaha Kecil ?

1

2

3

4

Page 3: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

atau dilakukan oleh badan usaha yang

bukan merupakan anak perusahaan atau

bukan cabang perusahaan yang dimiliki,

dikuasai, atau yang menjadi bagian baik

langsung maupun tidak langsung dari usaha

menengah

Usaha Kecil adalah...

2

1

3

4

usaha ekonomi produktif

berdiri sendiri

dilakukan oleh orang perorangan

( UU No.20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil dan Menengah )

Page 4: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

PERTAMA

• Memiliki kekayaan bersih

lebih dari Rp 50.000.000,-

sampai dengan paling

banyak Rp 500.000.000,- tidak termasuk tanah dan

bangunan tempat usaha

• Memiliki hasil penjualan

tahunan lebih dari Rp

300.000.000,- sampai dengan

paling banyak Rp 2.500.000.000,-

KEDUA

Kriteria Usaha KecilUU No.20 Tahun 2008 pasal 6 tentang UMKM

Kekayaan bersih adalah hasil pengurangan total nilai

kekayaan usaha (asset) dengan total nilai

kewajiban, tidak termasuk tanah dan bangunan

tempat usaha

Hasil penjualan tahunan adalah hasil penjualan

bersih (netto) yang berasal dari penjualan barang dan atau jasa usahanya dalam

satu tahun buku

Page 5: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

USAHA PERORANGAN

• usaha berskala kecil

• biasanya harta kekayaan

perusahaan merupakan milik

pribadi dari pengusaha yang bersangkutan

• pada umumnya lebih mudah

didirikan

• bentuk kerja sama beberapa

orang yang bertanggung

jawab secara pribadi

terhadap kewajiban-kewajiban usaha

persekutuannya

• bentuk pola kepemimpinan

dan

pertanggungjawabannya

berbeda-beda menurut

bentuk persekutuan yang dibentuk

USAHA PARTNERSHIP

Bentuk Usaha Kecil

Page 6: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Keagenan, contoh agen majalah, koran, sepatu, pakaian

Pengecer, contoh pengecer minyak tanah, sembako, buah-buahan

Ekspor/impor, contoh eksportir/importit produk lokal dan internasional

Sektor informal, contoh pengepul barang bekas, pedagang kaki lima

Jenis Usaha Kecil

1. USAHA PERDAGANGAN

Page 7: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Pertanian, pangan dan perkebunan, contoh usaha bibit dan alat tani

Perikanan darat dan laut, contoh usaha tambak udang, kerupuk ikan

Peternakan dan usaha lain yang termasuk lingkup Departemen Pertanian,

contoh produsen telur ayam, susu sapi

Jenis Usaha Kecil

2. USAHA PERTANIAN

Page 8: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Industri logam/kimia, contoh perajin logam, kulit, keramik, fiber glass

Makanan & minuman, contoh produsen makanan tradisional, catering

Pertambangan, bahan galian, aneka industri kecil, contoh pengrajin periasan, batu-batuan

Konveksi, contoh produsen garment, batik, tenun ikat

Jenis Usaha Kecil

3. USAHA INDUSTRI

Page 9: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Konsultan, contoh konsultan hukum, pajak

Perencana, contoh perencana teknis, sistem

Perbengkelan, contoh bengkel mobil, elektronik, jam

Transportasi, contoh travel, taxi, angkutan umum

Restoran, contoh rumah makan, coffee-shop, cafetaria

Jenis Usaha Kecil

4. USAHA JASA

Page 10: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Kontraktor bangunan

Jalan, jembatan

kelistrikan

pengairan

usaha-usaha lain yang berkaitan dengan teknis konstruksi bangunan

Jenis Usaha Kecil

5. USAHA JASA KONSTRUKSI

Page 11: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

1. Dapat membuka lapangan kerja baru,

inovatif, menghasilkan produk barang dan

jasa yang baru

2. Fleksibel terhadap bentuk fluktuasi jangka

pendek

3. Independen dalam menentukan harga

produksi atas baran dan atau jasanya

4. Prosedur hukumnya sederhana

5. Pajak relatif ringan, karena yang dikenakan

pajak adalah pribadi/pengusaha, bukan

perusahaannya

6. Kontak-kontak dengan pihak luar bersifat

pribadi

7. Mudah dalam proses pendiriannya

Keunggulan Usaha Kecil

Page 12: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

1. Risiko usaha menjadi beban pemilik

2. Sumber modal terbatas pada kemampuan

pemilik

3. Pertumbuhan lambat, tidak teratur,

terkadang cepat dan prematur

4. Kekurangan informasi bisnis, hanya

mengacu pada intuisi dan ambisi

pengelola, lemah dalam promosi

5. Kurangnya petunjuk pelaksanaan teknis

operasional kegiatan dan pengawasan

mutu hasil kerja dan produk

6. Tingginya risiko Labour Turn-Over (PHK)

Kelemahan Usaha Kecil

Page 13: Kegiatan & pengembangan usaha kecil

Thank You for Your Kind Attention