Top Banner
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT, KECAMATAN PATUK, KABUPATEN GUNUNGKIDUL TAHUN 1980-2006 SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan guna Melengkapi Gelar Sarjana Sastra Program Studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Disusun oleh NINDI RUSTIANINGSIH C0513038 FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2017
21

INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

Oct 18, 2021

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK

DI DESA PUTAT, KECAMATAN PATUK,

KABUPATEN GUNUNGKIDUL TAHUN 1980-2006

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan

guna Melengkapi Gelar Sarjana Sastra Program Studi Ilmu Sejarah

Fakultas Ilmu Budaya

Universitas Sebelas Maret

Disusun oleh

NINDI RUSTIANINGSIH

C0513038

FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2017

Page 2: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK

DI DESA PUTAT, KECAMATAN PATUK, KABUPATEN

GUNUNGKIDUL TAHUN 1980-2006

Disusun oleh

NINDI RUSTIANINGSIH

C 0513038

Telah disetujui oleh pembimbing

Pembimbing

Yusana Sasanti Dadtun S.S., M. Hum.

NIP. 19750927 200812 2 002

Mengetahui

Kepala Program Studi Ilmu Sejarah

Tiwuk Kusuma Hastuti, SS., M.Hum.

NIP. 19730613 200003 2 002

Page 3: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iii

PENGESAHAN

INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK

DI DESA PUTAT, KECAMATAN PATUK, KABUPATEN

GUNUNGKIDUL TAHUN 1980-2006

Disusun oleh

Nindi Rustianingsih

C 0513038

Telah disetujui oleh Tim Penguji Skripsi

Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret

Pada Tanggal......................................

Jabatan Nama Tanda Tangan

Ketua Dra. Isnaini W. Wardani, M.Pd. .......................

NIP. 19590509 198503 2 001

Sekretaris Tiwuk Kusuma Hastuti, S.S, M.Hum. .......................

NIP. 19730613 200003 2 002

Penguji I Yusana Sasanti Dadtun S.S., M.Hum. .......................

NIP. 19750927 200812 2 002

Penguji II Umi Yuliati, S.S., M.Hum. .......................

NIP. 19770716 200312 2 002

Dekan

Fakultas Ilmu Budaya

Universitas Sebelas Maret

Prof. Drs. Riyadi Santosa, M.Ed., Ph.D.

NIP. 19600328 198601 1 001

Page 4: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

iv

PERNYATAAN

Nama : Nindi Rustianingsih

NIM : C0513038

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi berjudul Industri Kerajinan

Topeng Kayu Batik di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul

Tahun 1980-2006 adalah betul-betul karya sendiri, bukan plagiat dan tidak

dibuatkan oleh orang lain. Hal-hal yang bukan karya saya, dalam skripsi ini diberi

tanda citasi (kutipan) dan ditunjukkan dalam daftar pustaka.

Apabila dikemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia

menerima sanksi akademik berupa pencabutan skripsi dan gelar yang diperoleh

dari skripsi tersebut.

Surakarta, September 2017

Yang membuat pernyataan

Nindi Rustianingsih

Page 5: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

v

MOTTO

“Janganlah kamu bersikap lemah, dan janganlah pula kamu bersedih hati, padahal

kamulah orang-orang yang paling tinggi derajatnya, jika kamu orang-orang

beriman.”

(Q.S. Al-Imran: 186)

"Mungkin hari ini kita bersedih dengan ujian dari Allah, tapi esok lusa, kitalah

yang paling gembira dengan kebahagian yang Allah beri"

(Kallafah)

Kesuksesan hanya dapat diraih dengan usaha yang disertai doa dan ridho

orangtua, karena nasib seseorang tidak akan berubah dengan sendirinya tanpa ada

usaha.

(Penulis)

Page 6: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vi

PERSEMBAHAN

Skripsi ini penulis persembahkan

kepada :

Bapak dan Almarhumah ibu

Adik- adikku

Page 7: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

vii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb

Syukur Alhamdulillah senantiasa penulis panjatkan kehadirat Allah SWT,

yang telah memberikan berbagai kemudahan dan limpahan karunia-Nya kepada

penulis, hingga akhirnya penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi dengan

judul Industri Kerajinan Topeng Kayu Batik di Desa Putat, Kecamatan Patuk,

Kabupaten Gunungkidul Tahun 1980-2006.

Pada kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih

yang sedalam-dalamnya kepada berbagai pihak yang telah mendukung, baik

moral, material maupun spritual, hingga penulisan skripsi ini dapat berjalan

dengan baik dan selesai sesuai yang penulis harapkan, yaitu kepada:

1. Prof. Drs. Riyadi Santosa, M.Ed, Ph.D, selaku dekan Fakultas Ilmu

Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan

fasilitas dan dukungan selama proses belajar mengajar di Fakultas Ilmu

Budaya.

2. Tiwuk Kusuma Hastuti S.S., M.Hum, selaku Kepala Program Studi Ilmu

Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta yang

telah memberikan kemudahan bagi penulis dalam perizinan serta saran-

saran dalam menyelesaikan penelitian skripsi ini.

3. Drs. Suhardi MA, selaku Pembimbing Akademik yang telah memberikan

bimbingan selama masa perkuliahan.

Page 8: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

viii

4. Yusana Sasanti Dadtun S.S., M. Hum. selaku Pembimbing Skripsi, yang

memberikan banyak dorongan, masukan, dan kritik yang membangun

dalam proses penulisan skripsi ini.

5. Segenap dosen pengajar di Program Studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu

Budaya Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan bekal

ilmu dan wacana pengetahuan.

6. Segenap staf dan karyawan Perpustakaan Pusat Universitas Sebelas Maret,

Jogja Library Center, Badan Pusat Statistik Propinsi Yogyakarta,

Perpustakaan Grhatama Pustaka, dan Perpustakaan Ilmu Sejarah yang

telah memberikan pelayanan yang baik dan membantu penulis dalam

menceri buku, sumber referensi maupun data dokumen lainnya.

7. Keluarga tercinta, Bapak Mujono yang telah berjuang dengan gigih

membesarkan dan mendidik dengan penuh kasih sayang dan mendukung

secara moral maupun material. Almarhumah Ibu Rusmiyati yang semasa

hidupnya selalu memberikan contoh yang baik kepada penulis, selalu

memberikan semangat, kasih sayang, doa, pengorbanan yang luar biasa

hingga akhir. Teruntuk adik-adik tersayang, Fandi Irnanda dan Cesa Tata

Aprilandis semoga usaha penulis dapat menjadi lecutan semangat tak

terhingga agar dapat menggapai hal yang sama bahkan lebih demi

kebahagiaan dan kebanggaan orang tua tercinta.

8. Keluarga besar Warno Diharjo yang selalu memberikan kasih sayang dan

semangat, doa yang senantiasa menguatkan penulis dikala terpuruk, dan

Page 9: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ix

selalu mengingatkan penulis sehingga dapat menyelesaikan studi dengan

baik.

9. Suyadi selaku Ketua Sentra Indstri Desa Putat yang telah memberikan izin

dan arahan yang bermanfaat bagi penulis selama melaksanakan penelitian.

10. Suroso selaku Sekretaris Sentra Indstri Desa Putat yang telah membantu

penulis mendapatkan data-data yang dibutuhkan serta selalu meluangkan

waktumya untuk membantu penulis.

11. Bapak-ibu pengusaha dan pengrajin industri kerajinan topeng kayu batik

di Desa Putat yang telah banyak memberikan bantuan data dan informasi

serta kelonggaran waktu, yang sangat menunjang dalam penyusunan

skripsi ini.

12. Teman-teman Ilmu Sejarah angkatan 2013 tak terkecuali terimakasih atas

persahabatan indah yang kalian beri layaknya sebuah keluarga.

13. Keluarga Saseru Study Club yang banyak memberikan ilmu dan

pengalaman yang sangat berharga.

14. Al Viyatu Hasanah, Sri Yuniasih yang selalu menemani dan memberikan

dorongan serta semangat untuk menyelesaikan skripsi.

15. Semua pihak yang telah mendukung dan membantu terlaksananya

penulisan skripsi ini, yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu,

terimakasih atas doa yang senantiasa mengalir tanpa sepengatahuan

penulis. Terimakasih kepada orang-orang yang turut bersuka cita atas

keberhasilan penulis menyelesaikan skripsi ini.

Page 10: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

x

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa skripsi ini masih jauh dari

sempurna. Oleh karena itu, penulis berharap akan adanya kritik dan saran yang

bersifat membangun, agar skripsi ini menjadi lebih baik.

Akhirnya penulis berharap bahwa hasil skripsi ini dapat memberikan

manfaat bagi pembaca sekalian. Aamiin.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Surakarta, September 2017

Penulis

Page 11: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ............................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................. iii

HALAMAN PERNYATAAN ................................................................. iv

HALAMAN MOTTO ............................................................................. v

HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................. vi

KATA PENGANTAR ............................................................................. vii

DAFTAR ISI ............................................................................................ xi

DAFTAR TABEL ................................................................................... xv

DAFTAR SINGKATAN ......................................................................... xvi

DAFTAR ISTILAH ................................................................................ xvii

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................... xviii

DAFTAR GAMBAR ............................................................................... xix

ABSTRAK ............................................................................................... xx

BAB I. PENDAHULUAN ....................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

B. Rumusan Masalah ......................................................................... 6

C. Tujuan Penelitian .......................................................................... 7

D. Manfaat Penelitian ........................................................................ 7

E. Kajian Pustaka ............................................................................... 8

F. Metode Penelitian.......................................................................... 10

1. Heuristik .................................................................................. 11

2. Kritik Sumber .......................................................................... 13

3. Interpretasi............................................................................... 14

4. Historiografi ............................................................................ 14

G. Sistematika Penulisan ................................................................... 15

Page 12: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xii

Halaman

BAB II. DESKRIPSI WILAYAH DESA PUTAT, KECAMATAN

PATUK, KABUPATEN GUNUNGKIDUL ................................... 17

A. Kondisi Geografis Desa Putat ....................................................... 17

B. Kondisi Demografi ........................................................................ 20

1. Sistem Mata Pencaharian ........................................................ 22

2. Agama ..................................................................................... 23

C. Potensi Desa Putat ......................................................................... 24

1. Sarana Sosial Desa .................................................................. 24

2. Sarana dan Prasarana Pendidikan............................................ 25

3. Sarana dan Prasarana Hubungan dan Komunikasi.................. 26

D. Latar Belakang Sosial Budaya Desa Putat .................................... 28

1. Sistem Pengetahuan dan Teknologi ........................................ 29

2. Kesenian .................................................................................. 31

3. Organisasi Sosial ..................................................................... 32

BAB III. GAMBARAN UMUM INDUSTRI KERAJINAN TOPENG

KAYU DI DESA PUTAT, KECAMATAN PATUK, KABUPATEN

GUNUNGKIDUL TAHUN 1980-2006………………………… 33

A. Latar Belakang Munculnya Kerajinan Topeng Kayu di Desa Putat 33

1. Sekilas Tentang Kerajinan Kayu ............................................. 33

2. Munculnya Industri Kerajinan Topeng Kayu di Desa Putat ... 35

B. Perkembangan Industri Kerajinan Topeng Kayu di Desa Putat

Tahun 1980-2006 .......................................................................... 37

1. Lahirnya Topeng Kayu (1960-1979) ...................................... 38

2. Masa Pertumbuhan Industri Topeng Kayu (1980-1999) ........ 39

3. Topeng Kayu Batik sebagai Ikon Wisata Desa Putat (1999-2006) 41

C. Sarana dan Prasarana Produksi Kerajinan Topeng Kayu .............. 44

1. Bengkel Kerja.......................................................................... 44

2. Bahan Baku ............................................................................. 46

3. Permodalan .............................................................................. 47

4. Tenaga Kerja ........................................................................... 50

Page 13: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiii

Halaman

5. Sistem Upah ............................................................................ 52

6. Proses Produksi ....................................................................... 54

a. Tahap Pebentukan Topeng ............................................... 55

b. Tahap Penghalusan............................................................ 56

c. Tahap Pemberian Warna ................................................... 56

7. Pemasaran Hasil Produksi ....................................................... 57

D. Faktor Pendorong Perkembangan Kerajinan Topeng Kayu.......... 59

1. Etos Kerja Pengrajin ............................................................... 59

2. Peranan Pemerintah ................................................................. 60

E. Faktor Penghambat Perkembangan Kerajinan Topeng Kayu ....... 61

1. Masalah Permodalan ............................................................... 61

2. Masalah Pemasaran Produksi .................................................. 62

BAB IV. PERILAKU EKONOMI DAN PENGARUH INDUSTRI

TOPENG KAYU BATIK TERHADAP KEHIDUPAN

MASYARAKAT DESA PUTAT .................................................. 64

A. Perilaku Ekonomi Pengrajin ........................................................ 64

B. Pengaruh Industri Topeng Kayu Batik Terhadap Kehidupan

Ekonomi Masyarakat Desa Putat .................................................. 67

1. Pengaruh Industri Kerajinan Topeng Kayu Batik Terhadap

Kehidupan Ekonomi Pengrajin ............................................... 69

2. Pengaruh Industri Kerajinan Topeng Kayu Batik Terhadap

Kehidupan Sosial Masyarakat Desa Putat............................... 71

a. Stratifikasi Sosial .............................................................. 72

b. Pola Hubungan Sosial ....................................................... 74

C. Peranan Industri Kerajinan Topeng Kayu Batik Terhadap

Pembangunan Desa Putat ............................................................. 77

1. Penciptaan Lapangan Kerja..................................................... 78

2. Peningkatan Taraf Hidup Masyarakat ..................................... 79

3. Pembangunann Sarana dan Prasarana Desa ............................ 81

BAB V. KESIMPULAN ......................................................................... 83

Page 14: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xiv

Halaman

DAFTAR PUSTAKA .............................................................................. 86

DAFTAR INFORMAN ........................................................................... 89

LAMPIRAN ............................................................................................ 91

Page 15: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Pembagian Tanah Menurut Jenis dan Penggunaan Tanah

Tahun 1980- 2006 ................................................................... 19

Tabel 2. Jumlah Penduduk Desa Putat Berdasarkan Jenis Kelamin

Tahun 1980-2006 .................................................................... 22

Tabel 3. Jumlah Sarana Pendidikan di Desa Putat Tahun 1980-2006 .. 25

Tabel 4. Jumlah Sarana Transportasi dan Komunikasi dari Tahun 1980-

2006 ......................................................................................... 27

Tabel 5. Klasifikasi Modal Awal Pendirian Industri Kerajinan Topeng

Kayu Berdasarkan Besar Kecilnya Usaha............................... 49

Tabel 6. Klasifikasi Jumlah Tenaga Kerja Industri Kerajinan Topeng

Kayu Berdasarkan Besar Kecilnya Usaha............................... 52

Page 16: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xvi

DAFTAR SINGKATAN

BPS : Badan Pusat Statistik

Disperindagkotpam : Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan

Pertanmbangan

Ha : Hektare

KM : Kilo Meter

KOPRINKA : Koperasai Kerajinan Rakyat

Mdpl : meter di atas permukaan air laut

PKK : Pembinaan Kesejahteraan Keluarga

RT : Rukun Tetangga

RW : Rukun Warga

SDM : Sumber Daya Manusia

SK : Surat Keputusan

Page 17: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xvii

DAFTAR ISTILAH

Karawitan : Seni gamelan dan seni suara yang bertangga nada slendro

dan pelog.

Kerja Borongan : Pekerjaan secara keseluruhan, tidak satu-satu.

Kethoprak : Jenis kesenian tradisonal yang memainkan peran, drama.

Layatan : Peristiwa menyangkut kematian.

Pethel : Kapak besi untuk pengerjaan kayu.

Souvenir : Tanda mata, kenang-kenangan, cendramata.

Transfer of Skill : Sistem alih ketrampilan

Wayang Beber : Wayang berupa lukisan yang dibuat pada kertas gulung,

berisikan cerita inti dari lakon yang akan dikisahkan oleh

dalang, dimainkan dengan cara membeberkannya.

Page 18: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xviii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran I Peta Wilayah .................................................................. 92

Lampiran II Brosur Kerajinan Topeng Kayu Desa Putat ................... 93

Lampiran III Informasi Umum Pengusaha Topeng Kayu ................... 94

Lampiran IV Profil Pengusaha Topeng Kayu ...................................... 95

Lampiran V Profil Pengusaha Topeng Kayu ...................................... 96

Page 19: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xix

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Papan Petunjuk Sentra Industri Kerajinan Topeng Kayu .... 23

Gambar 2. Topeng Kayu Sebelum dibatik ............................................. 42

Gambar 3. Topeng Kayu Batik .............................................................. 42

Gambar 4. Bahan Baku Topeng Kayu ................................................... 46

Gambar 5. Pembuatan Topeng Kayu .................................................... 55

Gambar 6. Proses Penghalusan .............................................................. 56

Gambar 7. Proses Mbatik ……………………………………………. 57

Page 20: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xx

ABSTRAK

Nindi Rustianinngsih. C. 05130380. 2017. Industri Kerajinan Topeng Kayu Batik

di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul Tahun 1980-2006.

Skripsi: Program Studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sebelas

Maret Surakarta.

Permasalahan yang akan dibahas dalam penelitian ini, yaitu (1) Bagaimana

latar belakang munculnya industri kerajinan topeng kayu batik di Desa Putat,

Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul? (2) Bagaimana perkembangan

industri kerajinan topeng kayu batik di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten

Gunungkidul tahun 1980-2006? (3) Bagaimana pengaruh industri kerajinan

topeng kayu batik di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul

terhadap perubahan kehidupan sosial ekonomi masyarakat? Penelitian ini

bertujuan untuk: (1) Untuk mengetahui latar belakang munculnya industri

kerajinan topeng kayu batik di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten

Gunungkidul. (2) Untuk mengetahui perkembangan industri kerajinan topeng

kayu batik di Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul tahun 1980-

2006. (3) Untuk mengetahui pengaruh industri kerajinan topeng kayu batik di

Desa Putat, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunungkidul terhadap perubahan

kehidupan sosial ekonomi masyarakat.

Penelitian ini merupakan penelitian sejarah dan menggunakan metode

sejarah meliputi 4 tahap yaitu heuristik (pengumpulan sumber), kritik sumber

(kritik Intern dan Ekstern), interpretasi, dan historiografi. Teknik analisis data

yang digunakan bersifat dekskriptif, menghasilkan penelitian yang bersifat

deskriptif analistis.

Berdasarkan analisis terhadap sumber yang telah terkumpul, dapat

diperoleh hasil bahwa industri kerajinan topeng kayu muncul pada tahun 1980 dan

dilatarbelakangi oleh kebutuhan penari topeng yang merupakan tradisi turun-

temurun di daerah Gunungkidul. Perkembangan pembuatan topeng kayu mulai

muncul pada tahun 2000 dengan ditandai adanya inovasi hiasan motif batik pada

muka topeng kayu. Adanya inovasi tersebut membuat topeng kayu batik memiliki

fungsi lain sebagai seni dekoratif. Fungsi lain dari topeng kayu batik sebagai seni

dekoratif membuat permintaan topeng kayu batik semakin banyak. Keberadaaan

industri kerajinan topeng kayu batik ini mempengaruhi kehidupan sosial ekonomi

masyarakat Desa Putat. Bagi masyarakat desa berpengaruh terhadap peningkatan

taraf hidup masyarakat menjadi lebih baik serta meningkatkan sarana dan

prasarana desa menjadi lebih maju. Masyarakat maupun pemerintah desa

memanfaatkan hal tersebut untuk menjadikan desa wisata yang dinamakan

sebagai Desa Wisata Bobung.

Kesimpulan yang dapat diambil dari analisis ini adalah adanya industri

kerajinan topeng kayu batik muncul sebagai inovasi dari kebutuhan penari topeng

yang telah menjadi tradisi turun-temurun. Keberadaan kerajinan ini memberikan

pengaruh perubahan sosial dan kemajuan ekonomi bagi masyarakat Desa Putat.

Kata Kunci: Kerajinan Topeng kayu, Sosial Ekonomi, Desa Putat.

Page 21: INDUSTRI KERAJINAN TOPENG KAYU BATIK DI DESA PUTAT ...

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

xxi

ABSTRACT

Nindi Rustianinngsih. C. 05130380. 2017. Batik Wooden Mask Craft Industry in

Putat Village, Patuk Sub-District, Gunungkidul Regency 1980-2006. Thesis:

Study Program of Historical Science of Faculty of Cultural Sciences Sebelas

Maret University of Surakarta.

The problems that will be discussed in this research are (1) How is the

background of the emergence of batik wooden mask craft industry in Putat

Village, Patuk Sub-District, Gunungkidul Regency? (2) How is the development

of batik wooden mask craft industry in Putat Village, Patuk Sub-District,

Gunungkidul Regency in 1980-2006? (3) How is the influence of batik wooden

mask craft industry in Putat Village, Patuk Sub-District, Gunungkidul Regency to

the changing of social economic life of the community? This research aims to: (1)

To know the background of the emergence of batik wooden mask craft industry in

Putat Village, Patuk Sub-District, Gunungkidul Regency. (2) To know the

development of batik wooden mask craft industry in Putat Village, Patuk Sub-

District, Gunungkidul Regency in 1980-2006. (3) To know the influence of batik

wooden mask craft in Putat Village, Patuk Sub-district, Gunungkidul Regency to

the changing of social economic life of the community.

This study is a historical research and uses historical methods including 4

stages of heuristics (source collection), source criticism (internal and external

criticism), interpretation, and historiography. Data analysis techniques used are

descriptive yielding descriptive analytical research.

Based on the analysis of the sources that have been collected, it can be

obtained result that wooden mask craft industry emerged in 1980 and backed by

the needs of mask dancers who are hereditary traditions in the area of

Gunungkidul. The development of wooden mask in 2000 conduct the innovation

with decorative batik motive on the face of wooden mask. The existence of these

innovation make batik wooden mask has another function as a decorative art.

Another function of batik wooden mask as decorative arts make the demand for

batik wooden masks increase. The existence of batik wooden mask craft industry

is affecting the social economic life of Putat Village community. For the villagers

the effect is improving the living standard of the community and improving the

facilities and infrastructures of the village to be more advanced. The community

and the village government take anvantage of it to make a tourism village named

as Bobung Tourism Village.

The conclusion that can be drawn from this analysis is the presence of

batik wooden mask industry emerged as an innovation from the needs of mask

dancers who have become traditions of generations. The existence of this craft

affect to social change and ekonomic development for Putat Village community.

Keywords: Wood mask craft, social economic, Village Putat.