Top Banner
ILEUS Dea Ardiani Ramadhan 4151121475
26

Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

Apr 30, 2017

Download

Documents

Ahmad Hario
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

ILEUS

Dea Ardiani Ramadhan4151121475

Page 2: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

ILEUS

Ileus adalah suatu kondisi dimana terdapat gangguan pasase (jalannya makanan) di usus

Ileus ada 2 macam :1. Ileus Obstruktif2. Ileus Paralitik

Page 3: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

ILEUS OBSTRUKTIF

Page 4: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

DEFINISIIleus obstruktif adalah keadaan dimana isi lumen saluran cerna tidak bisa disalurkan ke distal karena adanya sumbatan/hambatan mekanik yang disebabkan kelainan dalam lumen usus, dinding usus atau luar usus yang menekan atau kelainan vaskularisasi pada suatu segmen usus yang menyebabkan nekrosis segmen usus tersebut.

Page 5: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

GEJALA KLINISILEUS OBSTRUKTIF

• Nyeri perut yang bersifat kolik • Mual dan muntah • Perut kembung ( distensi ) disertai

konstipasi

Page 6: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

PATOFISIOLOGI

Obstruksi

meningkatkan tekanan intraluminal

meningkatkan tekanan di dinding intestinal

obstruksi pada lymph dan vena edema

Obstruksi arteri infark

perforasi

Page 7: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

Obstruksi dilatasi usus penebalan dinding usus halus yang terdilatasi memberikan gambaran herring bone karena kedua dinding usus halus yang menebal dan menempel.

Tampak gambaran air fluid level yang pendek pendek yang berbentuk seperti tangga step ladder appearance karena cairan transudasi berada dalam usus halus yang mengalami distensi

Page 8: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

KLASIFIKASI

1. Ileus obstruktif letak tinggi: mengenai usus halus (dari gaster sampai ileum terminal)2. Ileus obstruktif letak rendah: mengenai usus besar (dari ileum terminal sampai rectum)

Page 9: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik
Page 10: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

RADIOANATOMI

Page 11: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

Gambaran radiologi• Ileus obstruktif letak tinggi

Tampak dilatasi usus di proksimal dan kolaps usus di bagian distal sumbatan, penebalan dinding usus halus memberikan gambaran herring bone apperance , dan tampak gambaran air fluid level yang pendek-pendek seperti tangga (step ladder apperance)

• Ileus obstruktif letak rendahTampak dilatasi usus di proksimal sumbatan dan kolaps usus dibagian distal sumbatan, penebalan dinding usus halus memberikan gambaran herring bone apperance , tampak air fluid level yang pendek-pendek (step ladder apperance) dalam usus halus, dan air fluid level yang panjang-panjang di kolon

Page 12: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik
Page 13: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik
Page 14: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

EKSPERTISE• Identitas : ada• Kualitas foto : baik• Preperitoneal fat tidak terlihat• Psoas line tidak terlihat• Kontur kedua ginjal tidak terlihat• Distribusi udara dalam colon meningkat• Terdapat herring bone appearance

Kesan : Ileus Obstruktif

Page 15: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

step ladder appearance

Page 16: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

Terapi

• Koreksi elektrolit dan keseimbangan asam basa.

• Atasi dehidrasi• Operaif

Page 17: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

ILEUS PARALITIK

Page 18: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

DEFINISI

• Ileus paralitik adalah keadaan dimana usus gagal atau tidak mampu melakukan kontraksi peristaltik sehingga makanan tidak dapat dilewatkan ke distal.

Page 19: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

GEJALA KLINISILEUS PARALITIK

• Distensi yang hebat tanpa rasa nyeri ( kolik )

• Mual dan mutah • Tak dapat defekasi dan flatus,

sedikitnya 24 – 48 jam

Page 20: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

PATOFISIOLOGI dehidrasi berat

Terjadi gangguan elektrolit(hipokalemi)

Tonus otot terganggu

Peristaltik berkurang

Makanan&udara tidak bisa dilewatkan ke distal

Bisa terjadi penumpukan di usus halus, usus besar maupun gaster

Ileus paralitik

Page 21: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik
Page 22: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

GAMBARAN RADIOLOGIS• Terdapat distensi baik pada usus halus maupun

usus besar, termasuk lambung dan rektosigmoid• Air-fluid level pada usus halus dan usus besar

muncul hanya jika ileus bertahan sampai 5-7 hari.• Gambaran air fluid level yang panjang dan sejajar• Seluruh rongga usus terisi udara• Preperitoneal fat menjadi tipis atau kadang

menghilang

Page 23: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik
Page 24: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

EKSPERTISE

• Identitas : tidak ada• Kualitas foto : baik• Pre peritoneal fat jelas• Psoas line tidak jelas• Kontur kedua ginjal tidak tampak • Tampak udara mengisi gaster, usus halus, colon,

rectosigmoid

• Kesan : Ileus Paralitik

Page 25: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

Terapi

• Nutrisi parenteral yang adekuat sesuai kebutuhan

• Pasang kateter• antibiotik

Page 26: Ileus Obstruktif Dan Ileus Paralitik

TERIMA KASIH