Top Banner
Harian Umum Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat Media Group 30 Januari 2015 / 9 Rabi’ul Akhir 1436 H / Edisi 131, Tahun ke 66 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim) 0751 4488700 082385321222 082390765000 IKLAN SIRKULASI REDAKSI Jumat, Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: David Fernanda www.harianhaluan.com Pembeli Sepi, Pedagang Merugi Jutaan Rupiah BEBERAPA pedagang buah di Pasar Raya Padang terlihat masih kekeuh menyajikan buah apel yang belakangan santer dilarang untuk dijual, sesuai dengan Surat Edaran (SE) Kementerian Perdaga- ngan. SE tersebut dengan tegas melarang impor dan perda- gangan buah apel khususnya untuk apel yang di produksi oleh Bidart Bros California Amerika Serikat Karena sudah punya banyak stok, mereka masih berupaya menjual. Harapannya, masih ada pembeli yang belum tahu infor- masi tersebut dan membeli dagangan mereka. Sebagai peda- gang, tentu mereka tidak mau rugi karena stok apel mereka masih banyak di gudang. Dari pantauan Haluan di lapangan, Kamis (29/1) di Pasar Raya Padang, masih terdapat beberapa pedagang yang menyediakan apel dengan merk Granny Smith dan Gala. Salah seorang pedagang buah di Pasar Raya Zainal mengaku rugi besar terhadap penjualan buahnya, karena sebelumnya ia sudah menstok di gudang beberapa kardus buah itu. Pasokan buah impor ini ia dapatkan dari agen yang ada di Pondok dan Toko Alam Jaya dekat eks DKK lama. “Itulah, sebenarnya saya tidak mau menjual buah ini tapi bagaimana lagi kalau tidak dijual tentu modal saya tidak LAPORAN: RINA AKMAL >> PEMBELI SEPI hal 07 Petugas memeriksa buah yang diduga mengandung bakteri di salah satu toko buah di kawasan Pondok, Padang, Rabu (28/1). Setelah adanya larangan pemerintah untuk tidak menjual buah apel yang mengandung bakteri, pengunjung toko buah pun mulai sepi pembeli. RIVO SEPTI ANDRIES Bupati Agam Indra Catri dengan Rektor ITB Prof. Dr. Ir. Kadarsah Suryadi, menandatangani nota kesepahaman kerjasama di kampus setempat, Kamis (29/1) di Bandung, Jawa Barat. Agam Gandeng ITB Tingkatkan Kualitas Pendidikan Booming Batu Akik Hidupkan Ekonomi Masyarakat PADANG, HALUAN — Berbagai kalangan melihat secara umum, booming batu akik akhir-akhir ini meningkatkan kesejah- teraan ekonomi masyarakat Sumatera Barat (Sumbar). Hal itu terlihat jelas dengan menjamurnya para penambang, pengrajin, penjual pengikat cincin dan sebagainya di setiap tempat di provinsi ini. Syamsul Amar, pengamat ekonomi dari Universitas Negeri Padang, me- ngakui, ekonomi masyarakat Sumbar meningkat karena booming batu akik. Namun, menurutnya, hal itu hanya sementara, sebab ia melihat, fenomena ekonomi demikian hanya sementara. “Batu akik ini trend di tengah ma- syarakat. Jadi, sifatnya hanya sementara. Seperti dulu booming jual beli burung murai batu, yang menjadi trend sebentar, kemudian hilang,” ujarnya. Hal yang sama dikatakan Werry Darta Taifur, pengamat ekonomi dari Universitas Andalas. Rektor Unand itu berpandangan, batu akik bukan kebutuhan untuk dikon- sumsi atau kebutuhan musiman. Kebutuhan musiman, kata Werry, proses produksi dan penjualannya juga musiman. Mengenai meningkatnya ekonomi masyarakat terkait hal itu, menurut Werry, harus dilihat dulu, misalanya, apakah pengrajin batu adalah orang yang sekadar beralih profesi atau orang yang dulunya Gubenur Sumbar, Irwan Prayitno, Wakil Gubernur Sumbar, Muslim Kasim, Danrem 032/Wirabraja, Brigjend TNI Widagdo Hendro Sukoco, beserta ibu melakukan penanaman percontohan penanaman padi di Dusun Tong Blau, Nagari Kasang, Kecamatan Batang Anai, Kabupaten Pariaman, Kamis (29/1). PENREM Sumbar Bakal Jadi Lumbung Padi Menghadapi Pilgub KIH Solid, KMP Pecah di Sumbar PADANG, HALUAN — Komisi Pemilihan Umum (KPU) belum menentukan jadwal pasti Pemilihan Gubernur (Pilgub) Sumbar me- nyusul akan berakhirnya masa bakti pasangan Irwan Prayitno-Muslim Kasim tahun 2015. Hanya saja, sejumlah calon dan partai politik Shubuh Dhuhur Ashar Maghrib Isya’ Sesungguhnya taubat di sisi Allah hanyalah taubat bagi orang-orang yang mengerjakan kejahatan lantaran kejahilan, yang kemudian mereka bertaubat dengan segera, maka mereka itulah yang diterima Allah taubatnya; dan Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana (An-Nisaa' ayat 17) Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat Jadwal Sholat 05.06 12.33 15.56 18.38 19.50 Mimbar Jumat Maulid Nabi OLEH: IRWAN PRAYITNO KATA maulid atau milad berasal dari bahasa Arab yang berarti hari lahir. Peringatan Maulid Nabi merupakan perayaan hari lahirnya Nabi Muham- mad SAW. Upacara ini merupakan penghargaan dan penghormatan terha- dap Nabi Muhammad SAW dan seka- ligus untuk mensyiarkan Agama Islam. Nabi Muhammad Sallallahu Alai- hi Wassallam adalah utusan Allah dan rahmat bagi sekalian alam. Nabi Muhammad SAW adalah nikmat terbesar dan anugerah teragung yang Allah berikan kepada alam semesta. Beliau lahir disaat manusia berada dalam kegelapan syirik, kufur, dan tidak mengenal Rabb pencipta mereka. Manusia mengalami krisis spiritual dan moral yang luar biasa. Nilai-nilai kemanusiaan sudah terbalik saat itu. >> MAULID NABI hal 07 DKK Siapkan Imunisasi DPT Untuk 240 Ribu Anak Padang KLB Penyakit Difteri PADANG kembali terjangkiti penyakit berbahaya, difteri hingga Walikota menetapkan status kejadian luar biasa (KLB). Untuk mengantisipasi penyebaran, 240 ribu paket imunisasi siap disuntikkan kepada anak-anak Padang yang berusia di bawah 15 tahun. >> BOOMING BATU hal 07 BANDUNG, HALUAN — Pemerintah Kabupaten Agam melakukan kerjasama dengan Institut Teknologi Bandung (ITB). Kerjasama tersebut dilakukan, untuk me- ningkatkan kualitas pendidikan, pene- litian dan pengabdian terhadap masya- rakat, menuju Agam yang jauh lebih baik. Hubungan kerjasama tersebut, ditan- dai dengan penandatanganan nota kese- pahaman kerjasama (MoU) oleh Bupati Agam Indra Catri dengan Rektor ITB Prof. Dr. Ir. Kadarsah Suryadi, di kampus setempat, Kamis (29/1) di Bandung, Jawa Barat. Adapun pada bidang pendidikan teknologi di antaranya adalah untuk meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), karena generasi muda Agam banyak yang melanjutkan pendi- dikan di ITB. Sementara itu, di bidang penelitian bersama-sama melakukan kajian terhadap kondisi rentannya Agam terhadap bencana dengan fokus kerentanan tanah disekitar Danau Maninjau serta di kawasanan pathan semangka di wilayah timur Agam dan mitigasi bencana tsunami. Selain itu, di bidang pengabdian masyarakat, akan dilakukan dalam bentuk bakti ITB untuk transformasi >> AGAM GANDENG hal 07 ADVERTORIAL PADANG, HALUAN — Pro- vinsi Sumatera Barat bersama Korem 032/Wirabraja opti- mis untuk pencapaian target 500 ribu ton swasembada pangan tiga tahun ke depan, yang telah ditargetkan oleh Kementerian Pertanian. Untuk tahun sekarang, Pemprov Sumbar dengan Korem 032/Wbr telah seren- tak melakukan penanaman padi di 10 titik yang ada di daerah Sumbar, sekaligus acara syukuran HUT Korem 032/Wbr yang ke-30 ber- tempat di demplot percon- tohan pertanian organik di Dusun Tong Blau, Nagari Kasang, Kecamatan Batang Anai, Kabupaten Pariaman, Kamis (29/1). Diharapkan nantinya, hasil panennya se- suai dengan target. Dalam acara tersebut di- hadiri Gubenur Sumbar, Irwan Prayitno, Wakil Gu- bernur Sumbar, Muslim Ka- sim, Danrem 032/Wirabraja, Brigjend TNI Widagdo Hen- dro Sukoco, Danlanud Pa- dang Letkol Pnb M.Apon, Danlantamal Laksma I Nyo- man Nesa, Kapolda Sumbar Brigjen Pol Bambang Sri Herwanto, Bupati Padang Pariaman, Ali Mukhni, Pim- pinan BI, Pimpinan Bank Nagari, Pimpinan BRI Ca- bang Padang, kepala dinas SKPD, serta ibu-ibu Persit Koorcabrem 032/Wbr, Ibu- ibu Bhayangkari Polda Sum- >> SUMBAR BAKAL hal 07 dian luar biasa (KLB) penyakit difteri terkait ditemukannya satu orang yang positif men- derita penyakit tersebut. Untuk mengantisipasi pe- nyebaran penyakit mematikan tersebut, Dinas Kesehatan Kota (DKK) Padang menyiap- kan imunisasi bagi 240 ribu anak, mulai Senin (2/2). DKK akan cepat melakukan tin- dakan atas temuan ini melalui imunisasi DPT (Difteri, Per- tusis, dan Tetanus) secara massal terhadap anak berumur 2 bulan hingga 15 tahun. “Kami akan laksanakan suntik imunisasi tersebut di Puskesmas, Puskeskel, Pos- yandu hingga di bangku seko- lah dari PAUD hingga siswa kelas 1 SMA,”kata Kepala DKK Padang, dr Eka Lusti saat dihubungi Haluan, kemarin. Eka menyebutkan pada Januari 2015 sebanyak lima orang dinyatakan suspect atau diduga difteri dan telah dirawat di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) M Djamil Padang. Sementara, pada 2014 kasus difteri ditemukan pada dua kecamatan yaitu Koto Tangah dan Kuranji dimana telah dibe- rikan imunisasi kepada 26 ribu anak yang ada di wilayah itu. Disebutkannya, kasus ini pertama kali ditemukan di Padang pada 2014 dimana ada salah seorang anak yang baru kembali dari Surabaya. Saat itu kota terbesar kedua di Indo- nesia ini tercatat mengalami 920 kasus penderita difteri. “Saya harap masyarakat bisa bekerja sama dan tidak me- nolak anaknya diberikan vak- sin karena hal ini demi kese- lamatan,”katanya. Menurut Kepala Instalasi, Humas dan Pengaduan Ma- syarakat RS M Djamil, Gus- tafianof pihaknya memberikan perhatian khusus terhadap PADANG, HALUAN — Lima balita dari Padang diduga mengidap penyakit berbahaya dan mudah menyebar, Difteri. Mereka dirawat di ruang iso- lasi RSUP Dr M Djamil, Pa- dang. Walikota Padang Mah- yeldi menyatakan status keja- RAPOR JOKOWI — Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI), Adjie Alfaraby (kanan) dan Rully Akbar (kiri) memaparkan analisis survei LSI tentang kepuasan publik terhadap 100 Hari Pemerintahan Presiden Joko Widodo, di Jakarta, Kamis (29/1). Menurut LSI Pemerintahan Presiden Joko Widodo memperoleh penilaian tiga rapor merah yaitu bidang ekonomi, politik, dan hukum, dan rapor biru dalam bidang Sosial dan Keamanan, dan hasil survei publik juga berharap Presiden Joko Widodo menjadi panglima tertinggi dalam pemerintahannya tanpa intervensi pihak manapun. ANTARA >> KIH SOLID hal 07 >> PADANG KLB hal 07
24

Haluan 30 Januari 2015

Apr 07, 2016

Download

Documents

Harian Haluan

Haluan 30 Januari 2015
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Haluan 30 Januari 2015

Harian Umum

Mencerdaskan Kehidupan Masyarakat

Media Group

30 Januari 2015 / 9 Rabi’ul Akhir 1436 H / Edisi 131, Tahun ke 66 / Harga Eceran Rp3.500/Eks (Luar kota tambah ongkos kirim)

0751 4488700082385321222082390765000

IKLANSIRKULASIREDAKSI

Jumat,

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: David Fernandawww.harianhaluan.com

Pembeli Sepi, Pedagang Merugi Jutaan Rupiah

BEBERAPA pedagang buah diPasar Raya Padang terlihatmasih kekeuh menyajikanbuah apel yang belakangansanter dilarang untuk dijual,sesuai dengan Surat Edaran(SE) Kementerian Perdaga-ngan. SE tersebut dengan tegasmelarang impor dan perda-gangan buah apel khususnyauntuk apel yang di produksioleh Bidart Bros CaliforniaAmerika Serikat

Karena sudah punya banyakstok, mereka masih berupayamenjual. Harapannya, masih adapembeli yang belum tahu infor-masi tersebut dan membelidagangan mereka. Sebagai peda-gang, tentu mereka tidak mau

rugi karena stok apel merekamasih banyak di gudang.

Dari pantauan Haluan dilapangan, Kamis (29/1) diPasar Raya Padang, masihterdapat beberapa pedagangyang menyediakan apel denganmerk Granny Smith dan Gala.

Salah seorang pedagangbuah di Pasar Raya Zainalmengaku rugi besar terhadappenjualan buahnya, karenasebelumnya ia sudah menstokdi gudang beberapa kardusbuah itu. Pasokan buah imporini ia dapatkan dari agen yangada di Pondok dan Toko AlamJaya dekat eks DKK lama.

“Itulah, sebenarnya sayatidak mau menjual buah initapi bagaimana lagi kalau tidakdijual tentu modal saya tidak

LAPORAN:RINA AKMAL

>> PEMBELI SEPI hal 07

Petugas memeriksa buah yang diduga mengandung bakteri di salah satu toko buahdi kawasan Pondok, Padang, Rabu (28/1). Setelah adanya larangan pemerintahuntuk tidak menjual buah apel yang mengandung bakteri, pengunjung toko buah punmulai sepi pembeli. RIVO SEPTI ANDRIES

Bupati AgamIndra Catridengan RektorITB Prof. Dr. Ir.KadarsahSuryadi,menandatanganinotakesepahamankerjasama dikampussetempat, Kamis(29/1) diBandung, JawaBarat.

Agam Gandeng ITBTingkatkan Kualitas Pendidikan

Booming BatuAkik HidupkanEkonomiMasyarakatPADANG, HALUAN — Berbagai kalanganmelihat secara umum, booming batu akikakhir-akhir ini meningkatkan kesejah-teraan ekonomi masyarakat SumateraBarat (Sumbar). Hal itu terlihat jelasdengan menjamurnya para penambang,pengrajin, penjual pengikat cincin dansebagainya di setiap tempat di provinsi ini.

Syamsul Amar, pengamat ekonomidari Universitas Negeri Padang, me-ngakui, ekonomi masyarakat Sumbarmeningkat karena booming batu akik.Namun, menurutnya, hal itu hanyasementara, sebab ia melihat, fenomenaekonomi demikian hanya sementara.

“Batu akik ini trend di tengah ma-syarakat. Jadi, sifatnya hanya sementara.Seperti dulu booming jual beli burungmurai batu, yang menjadi trend sebentar,kemudian hilang,” ujarnya.

Hal yang sama dikatakan Werry DartaTaifur, pengamat ekonomi dari UniversitasAndalas. Rektor Unand itu berpandangan,batu akik bukan kebutuhan untuk dikon-sumsi atau kebutuhan musiman. Kebutuhanmusiman, kata Werry, proses produksi danpenjualannya juga musiman.

Mengenai meningkatnya ekonomimasyarakat terkait hal itu, menurut Werry,harus dilihat dulu, misalanya, apakahpengrajin batu adalah orang yang sekadarberalih profesi atau orang yang dulunyaGubenur Sumbar, Irwan Prayitno, Wakil Gubernur Sumbar, Muslim Kasim, Danrem 032/Wirabraja, Brigjend TNI Widagdo

Hendro Sukoco, beserta ibu melakukan penanaman percontohan penanaman padi di Dusun Tong Blau, Nagari Kasang,Kecamatan Batang Anai, Kabupaten Pariaman, Kamis (29/1). PENREM

Sumbar Bakal Jadi Lumbung Padi

Menghadapi Pilgub

KIH Solid, KMPPecah di Sumbar

PADANG, HALUAN — KomisiPemilihan Umum (KPU) belummenentukan jadwal pasti PemilihanGubernur (Pilgub) Sumbar me-nyusul akan berakhirnya masa bakti

pasangan Irwan Prayitno-MuslimKasim tahun 2015. Hanya saja,sejumlah calon dan partai politik

Shubuh Dhuhur Ashar Maghrib Isya’

Sesungguhnya taubat di sisi Allah hanyalah taubat bagi orang-orang yangmengerjakan kejahatan lantaran kejahilan, yang kemudian merekabertaubat dengan segera, maka mereka itulah yang diterima Allah

taubatnya; dan Allah Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana(An-Nisaa' ayat 17)

Jadwal SholatJadwal SholatJadwal SholatJadwal SholatJadwal Sholat

05.06 12.33 15.56 18.38 19.50

Mimbar Jumat

Maulid NabiOLEH: IRWAN PRAYITNO

KATA maulid atau milad berasal daribahasa Arab yang berarti hari lahir.Peringatan Maulid Nabi merupakanperayaan hari lahirnya Nabi Muham-mad SAW. Upacara ini merupakanpenghargaan dan penghormatan terha-dap Nabi Muhammad SAW dan seka-ligus untuk mensyiarkan Agama Islam.

Nabi Muhammad Sallallahu Alai-hi Wassallam adalah utusan Allah danrahmat bagi sekalian alam. NabiMuhammad SAW adalah nikmat

terbesar dan anugerah teragung yang Allah berikan kepadaalam semesta. Beliau lahir disaat manusia berada dalamkegelapan syirik, kufur, dan tidak mengenal Rabb penciptamereka. Manusia mengalami krisis spiritual dan moral yangluar biasa. Nilai-nilai kemanusiaan sudah terbalik saat itu.

>> MAULID NABI hal 07

DKK Siapkan Imunisasi DPT Untuk 240 Ribu Anak

Padang KLB Penyakit DifteriPADANG kembaliterjangkiti penyakitberbahaya, difterihingga Walikotamenetapkan statuskejadian luar biasa(KLB). Untukmengantisipasipenyebaran, 240 ribupaket imunisasi siapdisuntikkan kepadaanak-anak Padangyang berusia di bawah15 tahun.

>> BOOMING BATU hal 07

BANDUNG, HALUAN — PemerintahKabupaten Agam melakukan kerjasamadengan Institut Teknologi Bandung (ITB).Kerjasama tersebut dilakukan, untuk me-ningkatkan kualitas pendidikan, pene-litian dan pengabdian terhadap masya-rakat, menuju Agam yang jauh lebih baik.

Hubungan kerjasama tersebut, ditan-dai dengan penandatanganan nota kese-pahaman kerjasama (MoU) oleh BupatiAgam Indra Catri dengan Rektor ITBProf. Dr. Ir. Kadarsah Suryadi, di kampussetempat, Kamis (29/1) di Bandung,Jawa Barat.

Adapun pada bidang pendidikanteknologi di antaranya adalah untuk

meningkatkan kualitas Sumber DayaManusia (SDM), karena generasi mudaAgam banyak yang melanjutkan pendi-dikan di ITB. Sementara itu, di bidangpenelitian bersama-sama melakukankajian terhadap kondisi rentannyaAgam terhadap bencana dengan fokuskerentanan tanah disekitar DanauManinjau serta di kawasanan pathansemangka di wilayah timur Agam danmitigasi bencana tsunami.

Selain itu, di bidang pengabdianmasyarakat, akan dilakukan dalambentuk bakti ITB untuk transformasi

>> AGAM GANDENG hal 07

ADVERTORIAL

PADANG, HALUAN — Pro-vinsi Sumatera Barat bersamaKorem 032/Wirabraja opti-mis untuk pencapaian target500 ribu ton swasembadapangan tiga tahun ke depan,yang telah ditargetkan olehKementerian Pertanian.

Untuk tahun sekarang,Pemprov Sumbar denganKorem 032/Wbr telah seren-tak melakukan penanamanpadi di 10 titik yang ada didaerah Sumbar, sekaligusacara syukuran HUT Korem

032/Wbr yang ke-30 ber-tempat di demplot percon-tohan pertanian organik diDusun Tong Blau, NagariKasang, Kecamatan BatangAnai, Kabupaten Pariaman,Kamis (29/1). Diharapkannantinya, hasil panennya se-suai dengan target.

Dalam acara tersebut di-hadiri Gubenur Sumbar,Irwan Prayitno, Wakil Gu-bernur Sumbar, Muslim Ka-sim, Danrem 032/Wirabraja,Brigjend TNI Widagdo Hen-

dro Sukoco, Danlanud Pa-dang Letkol Pnb M.Apon,Danlantamal Laksma I Nyo-man Nesa, Kapolda SumbarBrigjen Pol Bambang SriHerwanto, Bupati PadangPariaman, Ali Mukhni, Pim-pinan BI, Pimpinan BankNagari, Pimpinan BRI Ca-bang Padang, kepala dinasSKPD, serta ibu-ibu PersitKoorcabrem 032/Wbr, Ibu-ibu Bhayangkari Polda Sum-

>> SUMBAR BAKAL hal 07

dian luar biasa (KLB) penyakitdifteri terkait ditemukannyasatu orang yang positif men-derita penyakit tersebut.

Untuk mengantisipasi pe-nyebaran penyakit mematikantersebut, Dinas KesehatanKota (DKK) Padang menyiap-kan imunisasi bagi 240 ribuanak, mulai Senin (2/2). DKKakan cepat melakukan tin-dakan atas temuan ini melaluiimunisasi DPT (Difteri, Per-tusis, dan Tetanus) secaramassal terhadap anak berumur2 bulan hingga 15 tahun.

“Kami akan laksanakansuntik imunisasi tersebut diPuskesmas, Puskeskel, Pos-yandu hingga di bangku seko-lah dari PAUD hingga siswakelas 1 SMA,”kata KepalaDKK Padang, dr Eka Lusti saatdihubungi Haluan, kemarin.

Eka menyebutkan padaJanuari 2015 sebanyak limaorang dinyatakan suspect ataudiduga difteri dan telah dirawatdi Rumah Sakit Umum Pusat

(RSUP) M Djamil Padang.Sementara, pada 2014 kasusdifteri ditemukan pada duakecamatan yaitu Koto Tangahdan Kuranji dimana telah dibe-rikan imunisasi kepada 26 ribuanak yang ada di wilayah itu.

Disebutkannya, kasus inipertama kali ditemukan di

Padang pada 2014 dimana adasalah seorang anak yang barukembali dari Surabaya. Saat itukota terbesar kedua di Indo-nesia ini tercatat mengalami920 kasus penderita difteri.“Saya harap masyarakat bisabekerja sama dan tidak me-nolak anaknya diberikan vak-

sin karena hal ini demi kese-lamatan,”katanya.

Menurut Kepala Instalasi,Humas dan Pengaduan Ma-syarakat RS M Djamil, Gus-tafianof pihaknya memberikanperhatian khusus terhadap

PADANG, HALUAN — Limabalita dari Padang didugamengidap penyakit berbahayadan mudah menyebar, Difteri.Mereka dirawat di ruang iso-lasi RSUP Dr M Djamil, Pa-dang. Walikota Padang Mah-yeldi menyatakan status keja-

RAPOR JOKOWI — PenelitiLingkaran Survei Indonesia (LSI),

Adjie Alfaraby (kanan) dan RullyAkbar (kiri) memaparkan analisis

survei LSI tentang kepuasan publikterhadap 100 Hari Pemerintahan

Presiden Joko Widodo, di Jakarta,Kamis (29/1). Menurut LSI

Pemerintahan Presiden JokoWidodo memperoleh penilaian tiga

rapor merah yaitu bidang ekonomi,politik, dan hukum, dan rapor biru

dalam bidang Sosial danKeamanan, dan hasil survei publik

juga berharap Presiden JokoWidodo menjadi panglima tertinggi

dalam pemerintahannya tanpaintervensi pihak manapun. ANTARA

>> KIH SOLID hal 07

>> PADANG KLB hal 07

Page 2: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

Kilas

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H2 Utama

Kabupaten/Kota Diminta Kreatif

Daerah yang Lamban Ditinggalkan

DIM Butuh KajianKomprehensifPADANG, HALUAN – Wacana pengusulan Sumatera Baratmenjadi Daerah Istimewa Minangkabau (DIM) perlu kajiankomprehensif. Hal ini dikarenakan konsep DIM itu sendiriperlu dipertegas arahnya.

Kepala Biro Pemerintahan Setdaprov Sumbar, Mardidihubungi Haluan, Rabu (28/1) kemarin mengatakan, pengusulan DIM harus lebih diperjelas dan memilikirumusan yang lebih kuat. Mengingat di daerah Sumbar masihada suku selain Minangkabau seperti di Mentawai.

Manurutnya, konsep DIM ini harus dipertegas kembalioleh pengusul, Mochtar Naim. Sejauh ini wacana DIM inimasih belum menggambarkan bentuk keistimewaanMinangkabau nantinya.

“Perlu kajian mendalam terkait DIM ini. Apa dampakyang dirasakan Sumbar nantinya kalau memang DIM inibenar-benar terwujud. Ini perlu diperjelas,” ungkap Mardi.

Lebih jauh dikatakannya, bahwa secara aspek sosial,ekonomi, politik, hukum dan budaya juga harus dikaji.“Apabila ini sudah jelas, kita dari Pemprov siap memfasilitasiuntuk dibawa ke tingkat pusat,” kata Mardi. (h/mg-isr)

Hippi SumbarSiapkan Program

PADANG, HALUAN—Ketua terpilih HimpunanPengusaha Pribumi Indo-nesia (Hippi) SumateraBarat, Teddy Alfonso danSekretaris Rusman Hadiperiode 2015-2020membuat beberapa agendabesar. Antara lain seminarekonomi Sumatera yangakan dilaksanakan padaakhir Februari mendatang,menggelar ekspo Hippi diJakarta, membuat jaringanbisnis.

“Sembilan programyang menjadi prioritas agarmasyarakat Sumbar siapmenghadapi ekonomi glo-

bal antara lain menambah SDM anggota,” tutur TeddyAlfonso, usai terpilih sebagai Ketua Hippi Sumbar dalamMusyawarah Daerah (Musda) VII, Rabu (28/1).

Dari sembilan program itu, Hippi akan fokus dalampemasaran produk pribumi. Selain itu, peningkatan SDM diHippi sendiri juga terus ditingkatkan serta mencarikan pasaruntuk produk-produk dari Hippi dan mensertifikasi produkagar lolos di pasar bebas.

Teddy Alfonso menggantikan ketua sebelumnya ZilmaJunedi yang terpilih menjadi Wakil Ketua Hippi Pusat.

Menurut Zilma, sesuai dengan ADRT Hippi tidak bolehada jabatan yang rangkap. (h/ows)

Pinggiran Siguhung Masih Gelap Gulita

Hal ini dikatakan Guber-nur Sumbar Irwan Prayitno saatkunjungan Haluan, Kamis (29/1) kemarin bersama PemimpinUmum Harian Haluan, ZulEffendi dan Pemimpin RedaksiHarian Haluan, Yon Erizon kekediaman Gubernur di Gu-bernuran Sumbar.

“Sejalan dengan moto kerjayang diusung pemerintah pu-sat, kita di provinsi jugameminta agar kabupaten/kotaagar lebih cepat dan kreatif.Karena kalau tidak, akan kita

tinggalkan,” papar Irwan.Ia melanjutkan, langkah ini

diambil sejalan dengan sema-ngat pemerintah pusat untukmelakukan percepatan pem-bangunan di daerah. “Peme-rintah pusat telah mengu-curkan dana ratusan miliaruntuk percepatan pembangu-nan di Sumbar. Seperti halnyauntuk pertanian, misalnyaperbaikan irigasi demi swa-sembada pangan, bantuanhand tractor, pendidikan, ke-lautan dan yang baru ini jalur

Kereta Api Trans Sumatera,”terang Gubernur.

Gubernur mencotohkan,bantuan hand tractor. Dari 654yang diberikan untuk Sumbar,daerah yang terbanyak men-dapatkannya yaitu Padang,Pesisir Selatan dan Agam.Sementara daerah yang lambatseperti Dharmasraya tidakmendapatkan bantuan ini.

“Pemerintah pusat hanyameminta kesiapan kita di dae-rah, untuk masalah dana itusemua telah disiapkan. Karenakedepan akan banyak programbantuan dari pusat yang akandikucurkan,” jelasnya.

Gubernur kembali me-ngingatkan kabupaten/kotaagar lebih cepat dan responsivdalam menyikapi programpemerintah pusat. “Harus lebihsiap sehingga tidak diting-galkan,” tukasnya.

Sebelumnya dalam perte-

muan pemimpin media seSumbar dengan Menteri Pe-rencanaan Pembangunan Na-sional (PPN), Andrinof Cha-niago juga menegaskan halsenada. Daerah yang tidakserius dengan Rencana Pem-bangunan Jangka MenengahNasional (RPJMN) 2015 –2019 akan ditinggal. KarenaBadan Pembangunan Nasional(Bapenas) hanya akan mem-prioritaskan bagi daerah yangserius.

“Kita butuh daerah yangserius, daerah yang tidak seriusakan kita tinggal,” ujar MenteriBapenas Minggu (18/1) lalu diPangeran Beach hotel.

Ada lima prioritas Bape-nas dalam RPJMN 2015-2019ini, yaitu pangan, maritim dankelautan, energi, pariwisata,dan industri. Untuk Sumbar,bidang pariwisata menjadipriorotas.

“kita akan menggenjot in-frastruktur di provinsi untukbisa mendorong peningkatanwisatawan ke Sumbar. Sepertihalnya pariwisata Pulau Man-deh di Pesisir Selatan yangmulai dikenal,” ujarnya.

Ditegaskan Andrianof,kabupaten/kota juga harusmempromosikan pariwistanyadi daerah masing-masing. Ke-pala Bappenas juga berjanjiakan mensupport daerah yangserius untuk menggenjot pari-wisatanya.

Dalam pertemuan ini An-drianof juga menegaskan kepa-da daerah yang akan menga-jukan permintaan ke Bapenas,harus menjelaskan denganrasional apa yang ingin diaju-kan kabupaten/kota tersebut.

“Bappenas hanya akanmenyempurnakan apa yangdiajukan kabupaten/kota,”pungkasnya. (h/mg-isr)

PADANG, HALUAN – Untuk megimbangi iramakerja, kerja dan kerja yang didengungkanPresiden Joko Widodo, Gubernur SumateraBarat meminta kabupaten/kota untuk lebih cepatdan kreatif. Karena, bagi kabuputen/kota yangtidak bisa mengimbangi atau lamban akanditinggalkan.

ESATNYA pemba-ngunan maupun ke-majuan teknologi

belum sepenuh dinikmatimasyarakat. Masih cukupbanyak kalangan pinggiranyang hidup di bawah gariskemiskinan, hingga belum bisamenikmati penerangan akibatketiadaan biaya.

Akibat keterbatasan danketidakmampuan mereka ter-paksa hidup puluhan tahuntanpa penerangan karena wila-yahnya belum dialiri listrik.Jika matahari tenggelam, sua-sana sunyi senyap. Gelap gulitasudah menjadi pakaian bagibelasan masyarakat yang ting-gal di Jorong I Siguhung, RK05 Dama Sikuciang, Kena-garian Lubuk Basung.

Penerangan yang diguna-kan sebagian masyarakat ha-nya berupa lampu tempel.Sebelum dilaksanakannya pi-leg cukup banyak janji manisyang didapatkan masyarakat.Tetapi hingga saat ini belumterealisasi. Sebagian masya-rakat terpaksa mengupayakan

penerangan menyambung ali-ran listrik dari rumah yangjaraknnya cukup jauh.

PLN sebagai penyalurtunggal aliran listrik sebe-lumnya sudah bersedia mema-sang tiang pada jalur tersebutapabila rumah yang belumteraliri sepakat memasukkanlistrik. Tetapi sebagian merekahidup miskin, masyarakattidak menyanggupi hal itu.

Salah seorang masyarakatdi Jorong I Siguhung Rk 05Dama Sikuciang, Rasuna (65)mengatakan, keluarga yanghingga saat ini belum terjamahdengan aliran listrik sangatmengidamkan penerangan.Tetapi masyarakat tidak sang-gup untuk mengeluarkanbiaya dua hingga tiga jutauntuk untuk mengaliri rumahmereka dengan listrik.

“ Masyarakat hanya hidupbertani, dengan penghasilanyang tidak menentu. Saya sen-diri hanya berkedai kecil-kecilan untuk mendapatkanuang belanja. Penghasilanhanya cukup untuk kebutuhansehari-hari. Masyarakat sangatmengharapkan jika ada ban-tuan dari pihak luar, maupunpemerintah,” ungkapnya.

Untuk menerangi rumahdan kedainya, Rasuna me-ngaku mengambil aliran darirumah tetangga dengan jarakyang cukup jauh. Semantarasebagian rumah lagi terpaksamenerangi rumah mereka de-ngan lampu tempel.

Sementara salah seorangwarga lain, Jasmanidar me-ngaku terpaksa setiap harimenggunakan peneranganalternatif berupa lampu togok.Kondisi itu mau atau tidakharus dihadapi setiap hari. Iatidak bisa berkata apa-apakarena memang keuangannyayang tidak memungkinkan.

Ketua RT, pada RK 05Dama Sikuciang, Tasman me-ngatakan, sejak sekian lamamasyarakatnya memang be-lum menikmati peneranganlistrik PLN. Untuk mengaliriseluruh rumah pada wilayah-nya lebih kurang membutuh-kan sekitar enam tiang.

“ Sebenarnya permasalahanbelum dialirinya listrik diwilayah kami karena himpitanhidup. Kami tidak memilikicukup uang untuk masukkanlistrik, tetapi masyarakat ber-harap agar pihak terkait bisamemasang tiang sehingga secara

bertahap warga bisa mengupaya-kan memasukkan listrik padarumah mereka,” ungkap Tasman.

Sementara itu Asisten IIBidang Perekonomian danPembangunan SekretariatDaerah Kabupaten Agam,Isman Imran mengatakan,sejak empat tahun terakhirjumlah angka kemiskinan diKabupaten Agam secara berta-hap terus menurun. Meskidemikian, tidak bisa dipung-kiri jika masih ada warga yanghidup di bawah garis ke-miskinan.

Pada tahun 2010 jumlahangka kemiskinan masyarakatAgam lebih kurang, mencapai18 persen atau sebanyak 26.000 KK. Sementara pada tahun2014 anggka kemiskinan diAgam sudah menurun secarasignifikan dengan angka lebihkurang 7.2 persen atau lebihkurang tinggal 13.000 KK.

Pengurangan kemiskinantersebut akibat upaya peme-rintah melalui beragam pro-gram langsung yang bersen-tuhan dengan masyarakat.Selain itu, pengentasan kemis-kinan juga sangat terbantumelalui Baznas Agam denganberagam program.

“ Pemerintah terus ber-upaya melakukan pengura-ngan beban rumah tangga,sehingga pengeluaran penda-patan mereka bisa dimini-malkan untuk kepentingankeluaragnya. Kita menyadarimasih banyak pekerjaan yangharus dilakukan untuk me-ngentaskan kemiskinan,”jelasnya.

Selain itu, pemerintah jugamengupayakan dalam jangkapanjang, semacam programlistrik swadaya, dengan hara-pan lama belajar anak lebihpanjang. Saat ini persentasemasyarakat yang belum me-nikmati aliran listrik lebihkurang 25 persen.

“ Pada tahun 2015 ini kitaberharap elektrivikasi mas-yarakat yang menikmati aliranlistrik di Agam sudah men-capai 80 persen. Pemerintahterus berupaya memfasilitasipembangunan sumber dayalistrik baru sehingga targetelektrivikasi bisa tercapai,”jelasnya. Rasuna, salah seorangmasyarakat miskin yang belummenikmati aliran listrik didepan warungnya Jorong ISiguhung, Kenagarian LubukBasung, Kabupaten Agam. (*)

TEDDY ALFONSO

Laporan:RAHMAT HIDAYAT

Kabupaten/kota Belum Ajukan SPAPenyaluranRaskin TersendatPADANG, HALUAN — Pemerintah Provinsi Sumatera Baratmendesak kabupaten/kota segera mengajukan SuratPengajuan Alokasi (SPA) terkait penyaluran beras miskin(raskin).

Kepala Biro Perekonomian Setdaprov Sumbar,Wardarusmen kepada wartawan, Kamis (29/1) mengatakan,penyaluran raskin telah diluncurkan secara nasional olehMenteri Koordinator Pembangunan Manusia danKebudayaan (Menko PMK) Puan Maharani di Cisarua, JawaBarat dan akan dilanjutkan ke provinsi. Namun sampai saatini belum bisa dilakukan di Sumbar karena belum adakabupaten/kota yang mengajukan SPA ke Bulog.

Ia melanjutkan, dalam waktu dekat raskin Sumbar jugaakan diluncurkan. Karena itu, diminta kabupaten/kota segeramenyerahkan SPA ke Bulog.

Pemprov Sumbar telah menetapkan pagu raskin yangakan disalurkan tahun ini, jumlahnya mengacu pada pagutahun 2014 sebanyak 49.577.580 kilogram. Raskin ini mulaididistribusikan pada Januari 2015 untuk 19 kabupaten/kotadi Sumbar.

SK pembagian beras ini juga telah ditandatangani olehGubernur Sumbar Irwan Prayitno pada 7 November 2014lalu.

Jumlah Rumah Tangga Sasaran Sumbar tahun ini samadengan 2014 lalu, yaitu 275.431. Data penerima raskin iniberdasarkan pendataan Badan Pusat Satistik (BPS) hasilpendataan Program Perlindungan Sosial (PPLS).

Raskin merupakan program pemerintah sebagai strategiuntuk meredam harga beras di pasaran. (h/mg-isr)

Disparekraf SumbarFokus Gerakan Ekonomi

P

PADANG, HALUAN — DinasKebudayaan dan PariwisataSumbar resmi berubah namamenjadi Dinas Pariwisata danEkonomi Kreatif (Dispare-kraf) Sumbar.

Adanya perubahan nomen-klatur ini, Satuan Kerja Perang-kat Daerah (SKPD) tersebutjuga telah bertekad untuk bisamenggenjot pengembanganbidang ekonomi kreatif ditengah masyarakat.

“Dengan perubahan namatadi, otomatis saat ini kitamemang akan lebih banyakfokus pada gerakan ekonomi,”ujar Kepala Dinas Pariwisatadan Ekonomi Kreatif Sumbar,Burhasman Bur yang dihu-bungi Haluan Kamis (29/1)

Sementara itu, untuk gera-kan kebudayaan, katanya, bu-

kanlah menjadi ranah DinasPariwisata dan Ekonomi Krea-tif lagi. Tapi, masalah kebu-dayaan telah menjadi bidangkerja dari Dinas Pendidikandan Kebudayaan yang dahulubernama Dinas PendidikanSumbar.

Sehubungan dengan namaDinas Pariwisata dan Ekono-mi Kreatif ini, dikatakan Bur-hasman, sebagai langkah awal,SKPD tersebut akan fokusmengembangkan produk kre-tif berbasis seni budaya, pe-ngembangan produk kreatifberbasis media desain daniptek serta beberapa hal yanglainnya.

“Kemudian pada tahunpertama ini semua kelompokpelaku usaha kreatif akandipetakan agar bisa diber-

dayakan,” ulasnya.Sementara itu,untuk men-

sukseskan program-programyang berbasis ekonomi kreatiftadi, menurutnya juga, tahunsekarang akan diselenggarakansejumlah kegiatan seperti kar-naval minang fasion week,pameran kuliner, pameransouvenir atau seni kerajinan,pameran yang berbau teknogiseperti game interaktif, danyang lain.

“Tak hanya itu, ke depanpara pelaku usaha juga akankita dorong agar bisa men-dapatkan peluang pasar yanglebih luas untuk memasarkanproduk mereka. Dan, ini akankita laksanakan pada semuakabupaten/kota di Sumbar,”pungkas Burhasman. (h/mg-len)

100 Hari Kabinet KerjaLSI: 3 Rapor Merah,2 Rapor BiruJAKARTA, HALUAN—Lingkaran Survei Indonesia (LSI)merilis triwulan kepemimpinan Jokowi-JK mendapat 3rapor merah dan 2 rapor biru. Penilaian tersebut didasarkanpada survei terhadap pendapat publik yang dilakukantanggal 26-27 Januari 2015. Kategori rapor merah jikatingkat kepuasaan publik di bawah 50 %, dan rapor birujika ada optimisme publik terhadap pemerintahan Jokowidengan tingkat kepuasaan diatas 50 %.

Adji Al Faraby, Peneliti dari LSI kepada wartawan, Kamis(29/1) menyebutkan tiga bidang yang memperoleh rapor merahyaitu bidang hukum, politik, dan ekonomi. Dari ketiganya, bidanghukum mendapatkan penilaian paling rendah. Hanya sebesar40.11 % publik yang menyatakan puas, sedangkan sebesar 53.11% menyatakan kecewa atau tak puas. Dikatakannya, salah satupenyebab utama rendahnya kepuasaan publik di bidang hukumdikarenakan banyaknya kasus yang terjadi, dimulai daripenundaan pelantikan Kapolri Budi Gunawan yang berlanjutpada perselisihan antara KPK-Polri.

Di bidang ekonomi, hanya sebesar 47.29 % publikmenyatakan puas terhadap kinerja 100 hari pemerintahanJokowi, 48,71 % menyatakan tidak puas.

Dia menambahkan, rendahnya kepuasaan di bidangekonomi salah satu disebabkan kebijakan pemerintah yangmenaikkan harga BBM justru ketika harga minyak duniasedang turun. Meski pemerintah telah menurunkan kembaliharga BBM, namun tidak begitu berpengaruh terhadapkepuasan publik. Di bidang politik, hanya sebesar 45.30 %publik yang menyatakan puas. Sedangkan 49.72 %menyatakan tidak puas. “Ketidakpuasan publik di bidangpolitik dalam 100 hari pemerintahan Jokowi disebabkankarena Perseteruan antara Koalisi Merah Putih (KMP) danKoalisi Indonesia Hebat (KIH)” terangnya.

Sedangkan rapor biru pemerintahan Jokowi adalah dibidang sosial dan keamanan. Di bidang sosial, mereka yangpuas dengan kinerja Jokowi sebesar 53.86 %, hal iniddipengaruhi adanya beberapa kebijakan pemerintah sepertiKIS, KIP, KIS. Beberapa program tersebut cukupmeyakinkan publik tentang ada upaya serius Pemerintahuntuk menanggulangi permasalahan sosial. Mereka yangmenyatakan tak puas sebesar 40.12 %.

Selain itu, di bidang keamanan, publik yang menyatakanpuas dengan kinerja Jokowi sebesar 57.40 %, hal inidisebabkan selama masa 100 hari ini tak ada masalahkeamanan serius yang mengancam keamanan nasional.Sementara yang menyatakan tak puas dengan kinerjaJokowi di bidang keamanan sebesar 33.14 %. (h/lex)

JALUR DUA BY PASS — Satu unit ekskavator membersihkan dan membongkar lapak yang ada di Jalan By Pass, Kuranji, Padang, Kamis (29/1). Pembersihan dilakukan terkait dengan pelebaran jalan menjadidua jalur. Warga sekitar pun berjanji akan membongkar sendiri lapak atau warungnya. RIVO SEPTI ANDRIES

Page 3: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Atviarni Layouter:Rahmiwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 3

Fashion

PADANG,HALUAN — Mitsubishi Delica yangmerupakan mobil terbaru dari Mitsubishi,dengan segmen MPV tangguh serta tampilannyayang bergengsi, sekarang dipamerkan di BaskoGrand Mall selama sepekan.

Eryx Fedrosa, Sales Executive PT. Andalas Berlian Motorsmengatatakan kepada Haluan kemarin, pameran selama sepekanini di mulai dari tanggal 26 Januari sampai dengan 1 Februari2015. Setiap pembelian selama pameran tersebut akan mendapatpengisian BBM 50 liter setiap bulan dan itu berlaku selamasetahun.

Lanjut Eryx, Mitsubishi Delica akan mampu menjawabkebutuhan konsumen Indonesia pada mobil keluarga yangmampu menempuh berbagai medan. Karena fitur long strokesuspension dari Delica bisa mencegah benturan antara bandengan mobil pada saat melintasi medan berbatu maupunberlubang.

“Desain rangka Delica dibuat rib bone frame, menjadikanmobil ini aman digunakan di segala medan. Kemudian denganmemiliki tinggi ground clearance 190 mm semakin membuatmobil ini nyaman melewati medan berbatu,” sebut Eryx lagi.

Selain itu sebagian besar fitur-fitur interior Delica memangsangat bagus untuk mobil keluarga, dimulai dari fitur SteeringWheel yang dilengkapi cruise control, smart entertainmentsystem, high contras meter cluster with mid, hill start assist yanggunanya untuk menahan mobil selama beberapa detik saat pedalrem dilepas di jalan menanjak, hingga tampilannya yang mewah.

Sedangkan bagian mesin Mitsubishi Delica mengusungmesin SOHC Mivec 2.0L yang mampu menghasilkan tenagamaksimal 150 PS pada 6000 rpm. dan torsi maksimal yangdihasilkan mesin ini adalah 191 Nm pada 4200 rpm.Kemudian untuk harganya sendiri Rp435 juta on the roadPadang.(h/mg-boy).

Promo Katalok PertamaElzattaPADANG, HALUAN — Elzatta tahun 2015 kembalikeluarkan edisi katalog 1 dengan berbagai macam produkterbaru. Selain keluarkan katalog ke-1, Elzatta juga berikanpromo harga spesial untuk berbagai jenis barang yang tersedia.

Karyawan Elzatta, Ilda pada Haluan, Rabu (28/1)mengatakan bahwa, dalam setahun, Elzatta bisa keluarkankatalok sebanyak empat kali. “Katalog edisi pertama ini lebihbanyak keluaran gamis dan bergo dengan harga spesial hinggaakhir Januari.

Untuk berbagai macam gamis, Elzatta berikan hargaspecial mulai dari Rp72.500 dari harga sebelumnya yangdibandrol dengan harga Rp145.000. kemudian, untukberbagai macam bergo dengan pilihan model terbaru tersediamulai dari harga Rp17.500. selain itu, ada juga tunik (baju)mulai dari harga Rp49.500.

“Promo yang diberikan tersedia untuk barang-barangkeluaran terbaru dengan waktu yang terbatas,” ujarnya.

Dikatakannya, selain barang special prize, Elzatta Daukyjuga sediakan baju gamis dengan harga Rp249.000 serta blusatasan dengan harga Rp179.000. Semuanya tersedia denganpilihan model yang menarik serta sesuai dengan selerapelanggan.

Sementara itu, selain pakaian muslimah wanita, Elzattajuga menyediakan baju koko untuk pria dengan berbagaimacam variasi model. Tersedia juga berbagai macam pernakpernik seperti aksesoris jilbab, sandal dan aneka perniklainnya yang sayang jika Anda lewatkan. (h/mg-win)

Mitsubishi Delica

MPV Tangguh di Segala Medan

PADANG, HALUAN — Rocky Ho-tel Padang kini hadir dengan systemterbaru, free anytime check out. Inimerupakan untuk pertama kali diIndonesia yang diberikan olehRocky Hotel Padang di Jalan Per-mindo No 40 Padang. Promo boom-bastis ini sengaja diberikan untukmemberikan apresiasi kepada pe-ngunjung hotel yang akan ber-langsung hingga 28 Ferbruari 2015.

Sales Marketing Manager RockyHotel Padang, Ade Yuki Widiyantisaat ditemui Haluan, Kamis (29/1)mengatakan bahwa, satu-satunyahotel di Indonesia yang memberikanpaket heboh baru pertama kalinya

ELZATTA keluarkan Katalok ke 1 edisi 2015 dengan aneka produk keluaranterbaru dan promo awal tahun. RAHMA WINDA

Free Anytime Check Out di Rocky Hoteldi Rocky Hotel Padang. Sangat tepatjika Anda sedang bingung memilihhotel di Kota Padang untuk tempatberistirahat.

“Gratis perpanjangan waktucheck out tanpa ada batas waktu danpaling lama di Indonesia,” ujar Yuki.

Dikatakannya, untuk bia menik-mati perpanjangan waktu check outtersebut, sesuai dengan syarat danketentuan. Tamu kamar harus re-quest free anytime check out padapukul 08.00 WIB sampai pukul10.00 WIB. Kemudian, kamar yangdisediakan berlaku untuk tipe kamarSuperior Deluxe dan Deluxe.

“Jadi sebelum batas check out

pukul 12.00 WIB, tamu bisa mela-por dulu ke receptionist untuk per-panjangan check out. Maka, setelahitu tamu kamar hotel bisa menik-mati kamar hotel tanpa dikenakanbiaya,” jelasnya.

Sementara itu, yang lebih hebohlagi, Rocky Hotel juga menyediakanharga kamar yang sudah di diskonsebelumnya dari harga Rp630.000menjadi Rp600.000 saja. Berlakujuga maksimal untuk dua orangdengan orang yang sama.

Selain untuk meningkatkan huniankamar hotel, Rocky Hotel hadir dengansegala fasilitas yang dibutuhkan olehtamu kamar hotel. (h/mg-win)

MITSUBISHI Delica dii Basko Grand Mall

Gubernur Resmikan Tomo Morisson Karya Perkasa

“Rani Ismael itu Minang Banget”PADANG, HALUAN — Gu-bernur Sumatera Barat, IrwanPrayitno, meresmikan tokomodel (tomo) Morisson Ka-rya Perkasa (MKP), salah satuperusahaan distributor banmerk Dunlop terbesar di Su-mbar. Selain menjual berbagaijenis dan ukuran ban Dunlopdengan penawaran harga gro-sir untuk setiap pembelianmelebihi 5 buah, perusahaanmilik pengusaha besar Sum-bar, H. Sutan M. Rani Ismaelitu, juga menyediakan jasaspooring dan balancing bagipara pelanggan.

Selain Gubernur IrwanPrayitno, acara yang ber-langsung penuh suasana ke-akraban, Kamis (29/1) itu,turut dihadiri sejumlah tokohdan pemuka masyarakat Su-mbar, diantaranya Sekdaprov,Ali Asmar, Rektor Unanddan Rektor Universitas BungHatta, Buya Mas’ud Abidin,Basril Djabar, Marlis Rah-man, serta puluhan pimpinansejumlah perusahaan besar diSumbar lainnya.

Rani Ismael dalam sam-butannya mengatakan, tomoMorisson Karya Perkasa me-rupakan pengembangan daribeberapa perusahaan milik-nya, yang juga bergerak dibidang sejenis. Selain di Sum-bar sendiri kata Rani, tokomodel yang juga terdapat dibeberapa daerah dan kota-kotabesar di Provinsi Riau danJambi, juga merupakan distri-butor resmi oli Pertamina.

Launching OtobiografiDalam kesempatan itu,

Rani Ismael juga sekaligusmelaunching dan menggelarbedah buku otobiografi dirin-ya, dengan judul Sosok Pengu-saha “Demi Aka”. Buku yangdieditori wartawan seniorHasril Chaniago dan EkoYanche Edrie itu sebut Rani,antara lain berisikan seke-lumit kisah perjalanan danperjuangan hidupnya. Mulaidari kehidapan susah di usiabelia yang sarat dinamika, titiknol membangun usaha, hinggamenjadi sosok yang kini sudahdi puncak kejayaannya.

“Saya sendiri sempat me-nangis membaca buku ini.Pintar betul editornya me-rangkai kata. Namun dibaliksemua itu, yang terpentingadalah bagaimana kehadiranbuku ini bisa memberikanmotivasi dan pembelajarankepada seluruh generasi mu-da masa kini,” ujar anak man-tan kusir bendi ini haru.

Sementara Gubernur Ir-wan Prayitno memberikanapresiasi yang setinggi-tinggi-nya kepada Rani Ismael, te-rutama atas dedikasi dan kon-tribusinya sebagai seorangpengusaha asli Ranah Mi-nang. Melalui kiprahnya sela-ma ini terang Irwan, RaniIsmael diakui telah mem-berikan kontribusi besar ter-hadap kemajuan pembangu-nan di daerah.

“Di mata saya, Pak Raniadalah representasi dari sosokyang Minang banget. Semoga,akan lahir Rani-Rani berikut-nya, yang memiliki kepedulianuntuk membangun daerah,”harap Irwan Prayitno. (h/yan)

RESMIKAN — Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, didampingi H. Rani Ismail (berpeci) menandatangani prasasti MorissonKarya Perkasa yang berlokasi di Jl. Bandar Purus No. 56 Padang Kamis (29/1). RYAN SYAIR

Page 4: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Atviarni Layouter: Jefliwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H4 Ekonomi dan Bisnis

TABEL HARGA BAHAN POKOKKOMODITAS HARGA

Tabel Nilai Tukar Rupiah

Kilas

Mata Uang Nilai Kurs Jual Kurs BeliAUD 1.00 10,709.17 9,896.10BND 1.00 9,886.42 9,137.84CAD 1.00 11,189.95 10,343.34CHF 1.00 13,030.33 12,041.94DKK 1.00 2,102.56 1,943.34EUR 1.00 15,645.66 14,459.49GBP 1.00 19,970.87 18,456.58HKD 1.00 1,706.17 1,577.18JPY 100.00 11,057.16 10,219.75NOK 1.00 1,718.11 1,587.31NZD 1.00 10,285.78 9,507.16PGK 1.00 5,087.32 4,611.09SEK 1.00 1,658.66 1,533.01SGD 1.00 9,886.42 9,137.84THB 1.00 402.16 371.54USD 1.00 13,231.00 12,231.00

Sumber : Bank Indonesia Kamis (29/1)

Cabai merah Rp35.000/kgCabai Rawit Rp35.000/kgbawang merah Rp18.000/kgcabai hijau Rp18.000/kgbawang putih Rp15.000/kgkentang Rp7.000/kgtomat Rp14.000/kggula pasir Rp12.000/kgminyak goreng Rp12.000/kgtepung terigu Rp9.000/kgikan tongkol Rp40.000/kgdaging Rp95.000/kg

Sumber : Pedagang Pasar Raya Padang Kamis (29/1)

Telkom Hadirkan Wifi Corner di Sawahlunto

BI: Transaksi PerdaganganTidak Perlu SurplusJAkARTA, HALUAN — Gubernur Bank Indonesia AgusMartowardojo mengungkapkan transaksi neraca perdagangandi dalam negeri tidak perlu surplus. Hal yang paling pentingmenurut Agus defisitnya masih dalam batas yang ditetapkanBank Indonesia sebesar 2,5 sampai 3 persen dari ProdukDomestik Bruto (PDB). “Tidak perlu surplus kaya negara lain,”ujar Agus di Hotel Darmawangsa, Kamis (29/1).

Agus memaparkan dalam tahun ini Bank Indonesia berharappemerintah bisa menjaga stabilitas transaksi perdagangan tersebut.Jika tidak, akan membahayakan stabilitas makro ekonomi. “Lebihdari itu membahayakan, seperti di Rusia stabilitas makro tidakterjaga,” ungkap Agus. Dari pihak Bank Indonesia sendiri sudahmenyiapkan beberapa skema untuk menjaga transaksi neracaperdagangan tidak melebihi defisit yang dibataskan. Salah satucaranya dengan BI akan berkoordinasi penuh dengan kementerianyang terkait langsung dengan neraca transaksi perdagangan.

“Tentu ada kebijakan BI makro prudential berkoordinasidengan kementerian di sektor ekonomi,” kata Agus. (h/trn)

Florence Beri Diskon Besar-besaran

SAWAHLUNTO, HALUAN — Dukungprogram Sawahlunto Ciber City, PT.Telkom Indonesia Tbk menghadirkanakses internet berkecepatan tinggi,melalui pemasangan Wifi Corner 100Mbps yang disebar pada delapan titikpemasangan, di ‘Kota Arang’.

Kerja sama antara perusahaan telekomunikasipelat merah tersebut dengan Pemerintah Sawahlunto,ditandai dengan peresmian Taman Digital di kawasanAmphi Theater Silo, sekaligus peluncuran voucherWifi edisi khusus Kota Sawahlunto.

Kedelapan titik pemasangan Wifi Corner itumeliputi Amphi Theater Silo, Lapangan Segitiga,Gedung Pusat Kebudayaan, Museum Kereta Api,Gudang Ransum, Kantor Lurah Tanah Lapang, PasarRemaja, dan Kantor Camat Silungkang.

“Layanan Indonesia Wifi ini salah satu bagian yangdiberikan untuk Sawahlunto, yang berkonsep CyberCity,” ujar Manager Wireless Broadband TelkomSumbar, Suwito, dalam peresmian Taman Digital,Kamis (29/1).

Jebolan SMA Negeri 1 Sawahlunto itumengungkapkan, Wifi Corner yang dibangun diSawahlunto pertama di Sumatera Barat. Sedangkanuntukdesain voucher merupakan edisi ketiga, setelahevent Tour de Singkarak dan Pekan InformasiNasional.

Ke depan, lanjut Suwito, konsep Cyber City akandilengkapi dengan pembangunan jaringan yang dapatmenghubungkan setiap satuan kerja perangkat daerahyang ada. Hal itu demi mendukung percepatanadministrasi pemerintah, pendidikan dan penguatanpembangunan infrastruktur IT.

“Telkom siap mengerahkan semua resource yangada dan melibatkan seluruh anak perusahaan,termasuk Telkomsel, untuk membangun KotaSawahlunto ke depan,” tambah Suwito.

Wakil Walikota Sawahlunto Ismed mengatakan,taman digital merupakan laboratorium raksasa, yangdapat dimanfaatkan anak-anak Sawahlunto untukmenjadi lebih cerdas dan mempunyai daya saing yangtinggi.

Ismed mengharapkan, ke depannya Wifi Cornerjuga hadir di setiap sekolah, sehingga akses internetberkecepatan tinggi dengan cara yang mudah danharga yang murah, dapat dirasakan setiap anak bangsa.

“Perkembangan teknologi tidak dapat ditahan,namun teknologi bisa dikendalikan. Kita berharap,kehadiran Wifi Corner ini dapat dimanfaatkanseluruh lapisan masyarakat dengan sebaik mungkin,”ujar Ismed.

Sementara itu, Ketua DPRD Sawahlunto Emeldimengatakan, pengembangan dan pembangunan WifiCorner juga musti merata ke setiap desa dan kelurahandi Sawahlunto. Tidak hanya di pusat kota, namunmasuk ke desa-desa.

“Bagian utara Sawahlunto juga membutuhkanakses internet berkecepatan tinggi. Masyarakat sangatberharap, Telkom bisa memberikan penyebaraninternet berkecepatan tinggi di setiap desa yang ada,”ungkap Emeldi.

Akses internet berkecepatan tinggi dapatdinikmati dengan paket yang murah, denganpembelian melalui pemotongan pulsa Telkomsel.Harga yang disuguhkan mulai dari Rp1.000,- untukdua jam, Rp2.000,- untuk lima jam.

Sedangkan layanan full 24 jam dapat digunakandengan hanya merogoh Rp5 ribu. Selain pemotonganmelalui pulsa, pihak Telkom juga menyediakanvoucher fisik.(h/dil)

WIFI CORNER — Wakil Walikaota Sawahlunto, Ismed teken Wifi Corner Sawahlunto. FADILLA JUSMAN

FLORENCE pamerkan berbagai macam produk andalan hingga 4 Februari. RAHMA WINDA

PADANG, HALUAN – Saksikanpameran akbar dari produk Flo-rence yang sedang berlangsung diBasko Grand Mall hingga 4 Feb-ruari mendatang. Manjakan diriAnda dan anggota keluarga untukbisa beristirahat di tempat yang

nyaman dan berkelas.Dalam pamerannya, Florence

berikan diskon harga sebesar 45persen ditambah bonus dan un-dian kepada konsumen. Bonusyang diberikan langsung dapat duabantal dan dua guling serta undian

dengan berbagai macam hadiahyang menarik.

Sales Executive PT AmericanGiant Mattres (AGM) denganproduk Florence, Rini saat dite-mui Haluan, kemarin menga-takan, promo diskon besar-besa-ran hanya diberikan selama pame-ran saja. Setalah pameran bera-khir, maka harga normal akanberlaku kembali.

“Macam-macam matras dise-diakan beraneka ragam. Mulai dariukuran kecil hingga ukuran besar.Sementara itu, selain matras,Florence juga menyediakan divancantik dan kokoh serta elegan,”ujarnya. Salah satu harga yang dipampangkan dalam pamerannyaadalah ukuran 160x200 denganharga Rp11.950.000 dan ukuran180x200 dengan hargaRp12.250.000. Langsung dapatkanbonus bantal dan guling silicon.

AGM yang berada di JalanAgus Salim (Sawahan) menye-diakan berbagai macam kebu-tuhan matras dan divan denganpembelian secara cash dan kredit.Agar Anda tidak penasaran, segeradatang ke pamerannya di BaskoGrand Mall dan dapatkan pro-monya. (h/mg-win)

Page 5: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Ismet Fanany MD Layouter: Habliwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 5

Terbit Sejak 1948Pendiri: H. Kasoema

Penerbit:PT Haluan Sumbar Mandiri

(Haluan Media Group).SIUPP No 014.SK.Menpen.

SIUPP A.7 1985Tanggal 19 November 1985

CEO:H. Basrizal Koto

Pemimpin Umum/Penanggungjawab:Zul Effendi

Pemimpin Redaksi:Yon Erizon

Wakil Pemimpin Perusahaan:David Ramadian

Redaktur Pelaksana:Ismet Fanany MDRakhmatul Akbar

Koordinator Minggu:Afrianita

Koordinator Liputan:Devi Diany

Kabag Produksi:Mai Hendri

Direktur Haluan Media Group: H Desfandri. DewanRedaksi : H. Basrizal Koto, H. Desfandri, H. Hasril Chaniago,Zul Effendi, Yon Erizon, Ismet Fanany MD, Rakhmatul Akbar ,Sekretaris Redaksi: Silvia Oktarice, Redaktur: Rudi Antono,Atviarni, Dodi Nurja, Nova Anggraini, Nasrizal. AsistenRedaktur: Ade Budi Kurniati, Heldi Satria, Ramadhani.Reporter Padang: Parwis Nst, Rivo Septi Andreas,Osniwati Perwakilan Bukittinggi: Yursil Masri (Plt Kepala),Haswandi, Ridwan, Pariaman/Padang Pariaman: DediSalim, Trisnaldi, Payakumbuh/Limapuluh Kota : Zulkifli,Dadang Pasaman: Icol Dianto, Atos Indria, Ahdi Susanto,Welina, Agam: Rahmat Hidayat, Kasra Scorpi, PadangPanjang: Iwan DN, Rian Syair , Tanah Datar : Yuldaveri,Emrizal, Ferry Maulana Pasaman Barat: Suryandika, M.Junir (non aktif), Gusmizar, Pesisir Selatan : M. Joni,Haridman, Kabupaten Solok/Kota Solok : Alfian, MarnusChaniago, Eri Satri Solok Selatan: Holly Adib, Sawahlunto:

Fadilla Jusman, Sijunjung: Azneldi, Dharmasraya: MaryadiBiro Jakarta : Syafril Amir, Jamalis Jamin, Surya, BiroRiau : Moralis, Biro Kepri: Andi. Tim Kerja Usaha: KabagIklan : Yunasbi, Kabag Sirkulasi: Alfarino Ichsan, KabagKeuangan: Gustirahmita, Tata Letak/Desain: DavidFernanda, Nurfandri, Rahmi, Syamsul Hidayat, Jefli, HabliHikman, Wide Ilyas, HRD : Mista Sonya, Umum : Nurmi ,Kasir : Desy, TI : Teguh , Pra Cetak : Sawal Marjuni HRP,Cetak : Mardianto (Koordinator), Afandi, Rudi Kurniawan.

Haluan Media Group: CEO H.Basrizal Koto, Direktur: HDesfandri. Kantor Jakarta: Graha Basko, Jln. Kebun KacangXXIX No.2A Jakarta Pusat 10240. Telp. (021) 3161472, 3161056Fax. (021) 3915790, Iklan dan Sirkulasi: (0751) 4488700,Alamat Redaksi/Bisnis: Komplek Bandara Tabing, Jl HamkaPadang. Telp. (0751)4488700, 4488701, 4488702, 4488703,Fax (0751) 4488704 Email: [email protected],

[email protected],website: http/harianhaluan.com,Harga Langganan/iklan: Harga langganan bulanan dalam kotaPadang Rp78.000, Harga eceran Rp3.500,- Tarif iklan: TarifIklan: Display FC halaman satu: Rp50.000/mm kolom, DisplayBW halaman satu: Rp35.000/mm kolom, Display halamandalam FC: Rp35.000/mm kolom, Display halaman dalamBW: Rp17.500/mm kolom, Iklan SC :Rp25.000/mm kolom,Sosial/Ucapan Selamat FC: Rp15.000/mm kolom, Sosial/Ucapan Selamat BW: Rp10.000/mm kolom, Dukacita:Rp10.000/mm kolom, Iklan kolom (maks 300 mmk) FC:Rp15.000, Iklan Kolom (maks 300 mmk) BW: Rp10.000,Advertorial FC: Rp40.000/mm kolom, Advertorial BW:Rp25.000/mm kolom Bank: BRI Cabang Padang Rek No:0058-01-001430-30-8, Bank Nagari Cabang Utama PadangRek No: 1008.0103. 00009.1 PT Haluan Sumbar MandiriDicetak oleh Unit Percetakan PT Haluan Sumbar MandiriPadang. Klik http://www.harianhaluan.com

Tajuk

“SP

Opini

PEMBERITAHUAN

HALUANISME

Setiap artikel/opini yang dikirim ke RedaksiHaluan, panjang tulisan minimal 1.000 words (kata)dan maksimal 1.350 words (kata).

Hendaknya artikel tak dikirim secara bersamaanke media lain yang terbit di Kota Padang. Setelah15 hari jika artikel tak dimuat, maka tulisantersebut kami nilai tak layak muat.

Terima kasih

Berakar dari Riau, BahasaIndonesia Berpeluang Mendunia

OLEH: NOVA ANGGRAINI(Redaktur Harian Haluan)

UMPAHPEMOEDA

Pertama:Kami poetra dan

poetri Indonesia, mengakoebertoempah darah jang satoe,tanah air Indonesia.

Kedoea:Kami poetra dan poetri

Indonesia mengakoe ber-bangsa jang satoe, bangsaIndonesia.

Ketiga:Kami poetra dan poetri

Indonesia mendjoendjoengbahasa persatoean, bahasaIndonesia.”

Itulah bunyi ikrar yangdiucapkan para pemuda In-donesia pada 28 Oktober1928 di Batavia (Jakarta).Ikrar yang dikenal denganSumpah Pemuda inimerupakan satu tonggakutama dalam seja-rah pergerakan kemerdekaanIndonesia.

Ikrar ini dianggap sebagaikristalisasi semangat untukmenegaskan cita-cita berdiri-nya negara Republik Indo-nesia, dengan ‘satu tanah air’,‘satu bangsa’ dan ‘satu bahasa’yaitu bahasa Indonesia.

Ya, bahasa Indonesia. Ba-hasa Indonesia adalah bahasaresmi yang digunakan di ne-gara ini sejak tahun 1945 saatIndonesia meraih kemerde-kaan dari Belanda. Pemakaianbahasa Indonesia sebagai baha-sa resmi negara juga dican-tumkan dalam Undang-Un-dang Dasar RI 1945, Pasal 36.

Kini bahasa Indonesia di-gunakan di seluruh Indonesia,mulai dari Sabang sampaiMerauke, walaupun lebih ba-nyak digunakan di kawasanbandar dan pusat-pusat kota,tanpa menafikkan masih ada-nya pemakaian bahasa daerahmasing-masing oleh beragamsuku bangsa yang ada di tanahair, seperti bahasa Minang,bahasa Jawa, bahasa Sunda,bahasa Madura dan lainnya,sebagai bahasa pengantar anta-ra sesama suku. Dengan poinutama, bahasa Indonesia tetapsebagai bahasa yang utama.

Sejarah mencatat, bahasaIndonesia adalah bahasa yangdikembangkan dari salah satulogat suku asli yang ada diIndonesia, yaitu suku Melayu,suku yang bermukim di sepan-jang pantai timur Sumatera,tepatnya di Kepulauan Riau.Meski suku Melayu juga ter-dapat di sebagian Kalimantan,namun banyak sumber menya-takan bahwa asal usul bahasaIndonesia itu adalah dari baha-sa Melayu di Kepulauan Riau.

Bahkan Ki Hajar Dewan-tara dalam Kongres BahasaIndonesia I di Solo pada tahun1938, menyatakan, yang dina-makan ‘Bahasa Indone-sia’ yaitu bahasaMelayu yang po-koknya berasal

dari ‘Melayu Riau’, yangkemudian mengalami per-kembangan, sudah ditambah,diubah, atau dikurangi me-nurut keperluan zaman danalam baru, hingga bahasa itulalu mudah dipakai oleh rakyatseluruh Indonesia.

Bahasa Melayu, terutamaMelayu Riau memang sejakdulu kala telah digunakansebagai lingua franca a taubahasa perantara di kepulauanIndonesia. Bahasa ini mulaidipakai di kawasan Asia Teng-gara sejak abad ke-7 dan ber-langsung selama berabad-abaduntuk bahasa perdagangan,terutama saat berjayanya ke-rajaan Sriwijaya dan Melaka.

Bukti-bukti yang menya-takan itu adalah dengan dite-mukannya prasasti di KedukanBukit berangka tahun 683 M(Palembang), Talang Tuwoberangka tahun 684 M (Palem-bang), Kota Kapur berangkatahun 686 M (Bukit Barat) danKarang Birahi berangka tahun688 M (Jambi). Prasasti-pra-sasti itu bertuliskan huruf pra-nagari berbahasa Melayu kuno.

Bahasa Melayu semakinkokoh keberadaannya karenabahasa Melayu mudah dite-rima oleh masyarakat nusan-tara karena bahasa Melayudigunakan sebagai penghu-bung antar suku, antar pulau,antar pedagang, dan antar ker-ajaan. Tak hanya berkat ak-tivitas perdagangan, bahasaMelayu juga menyebar ke pelo-sok nusantara bersamaan de-ngan penyebaran agama Islam.

Karena semula digunakanuntuk aktivitas perdaga-

ngan, bentuk bahasasehari-hari ini duludinamai dengan

istilah Melayu Pasar. Jenisbahasa ini sangat lentur, sebabsangat mudah dimengerti danekspresif, dengan toleransikesalahan sangat besar danmudah menyerap istilah-is-tilah lain dari berbagai bahasayang digunakan para peng-gunanya kala itu, yaitu kaumpedagang, yang tidak hanyadatang dari seluruh nusantara,tapi juga dari luar negeri,seperti China dan India.

Karena ‘kelenturan’nya itupulalah, politikus, sastrawan,dan ahli sejarah MuhammadYamin, dalam pidatonya padaKongres Nasional kedua diJakarta tahun 1928 mengu-sulkan, bahasa Melayu Riaudijadikan bahasa nasional danbahasa yang menjadi jati diribangsa Indonesia.

Memang, kala itu bahasaJawa juga termasuk nominasiyang diusulkan menjadi bahasanasional, namun bahasa Mela-yu Riaulah akhirnya yang lebihberjaya. Menurut sejumlahliteratur, bahasa Melayu Ri-au memenangkan ‘kompetisi’sebagai bahasa persatuan Re-publik Indonesia disebabkanbeberapa hal.

Pertama, bahasa Jawa ja-uh lebih sukar dipelajari diban-dingkan bahasa Melayu. Da-lam bahasa Jawa, ada ‘pengas-taan’ bahasa. Ada bahasa halus,biasa, dan kasar, yang digu-nakan untuk orang yang ber-beda dari segi usia, derajat,ataupun pangkat. Bila kurangmemahami budaya Jawa, ma-ka kesalahan berbahasa bisamenimbulkan kesan negatif.

Kedua, dipilihnya bahasaMelayu Riau —dan bukanbahasa Melayu Pontianak,atau Melayu Banjarmasin,

atau Melayu Samarinda, atau-pun Melayu Kutai— denganpertimbangan bahasa MelayuRiau paling sedikit terkenapengaruh misalnya dari bahasaCina Hokkien, Tio Ciu, Ke,ataupun dari bahasa lainnya.

Ketiga, bahasa Melayutidak hanya digunakan di Indo-nesia. Negara-negara lain,terutama negara-negara jiran(tetangga) kita, seperti Malay-sia, Singapura dan Brunei, jugamenggunakan bahasa Melayusebagai bahasa persatuan. Di-harapkan semangat nasio-nalisme dan persaudaraan diantara negara-negara berjirandi sekitar wilayah Asia Teng-gara itupun semakin kuat.

Karena keutamaan dankeistimewaan bahasa Melayuitu pulalah organisasi BudiUtomo, yaitu organisasi pe-muda yang didirikan olehDr. Sutomo dan para ma-hasiswa STOVIA pada 20Mei 1908, yang pada awalnyamerupakan sebuah organisasiyang bersifat kejawaan, justrumenggunakan bahasa Melayudalam kebanyakan pub-likasinya supaya terjangkaupula oleh suku-suku lainnya diIndonesia.

Maka tak salah jika bahasaMelayu Riau yang merupakancikal bakal bahasa Indonesia inidisebut sebagai bahasa pemer-satu, yang pada kongres lahirnyaSumpah Pemuda dinyatakansebagai bahasa bangsa. Patutkiranya suku Melayu Riau ber-khidmat, bahwa bahasa sukunyaikut mengiringi perjalanan seja-rah bangsa Indonesia.

Jadi Bahasa ‘Dunia’Seiring perkembangan

waktu, bahasa Melayu Riauyang telah menjadi bahasa

Indonesia itu kini diharapkanpula akan menjadi bahasaresmi di dunia, khususnya dikawasan Asia tenggara.

Menjelang diberlakukan-nya Masyarakat EkonomiASEAN (MEA) pada akhir2015 nanti, bahasa Indonesiadiyakini sangat berpeluangmenjadi bahasa resmi ASE-AN, seperti halnya bahasaInggris menjadi bahasa resmiUni Eropa.

Menurut Rektor Universi-tas Muhammadiyah Malang(UMM) Dr Muhadjir Effendy,dalam seminar internasionalPolitik Bahasa Indonesia yangdigelar November 2014 lalu,MEA akan sulit terlaksanadengan baik jika tidak adakesepakatan tentang bahasabersama yang akan digunakan.

Bahasa Indonesia dinilaipaling berpeluang dijadikanbahasa ‘bersama’ tersebutkarena dari sekitar 626 jutajiwa penduduk ASEAN saatini, sebanyak 150 juta jiwa diantaranya adalah masyarakatIndonesia. Dengan demikian,Indonesia menjadi komunitasterbesar dibandingkan negara-negara lainnya. Otomatis,penutur bahasa Melayu yangjadi cikal bakal bahasa Indone-sia pun menjadi yang terba-nyak.

Menurut statistik penggunaanbahasa di dunia, penutur bahasaMelayu diperkirakan berjumlahlebih 300 juta (bersama penuturBahasa Indonesia) dan meru-pakan bahasa keempat dalamturutan jumlah penutur terpen-ting bagi bahasa-bahasa di du-nia setelah bahasa Manda-rin, bahasa Inggris dan bahasaHindi/bahasa Urdu.

Selain itu dilaporkan, seba-nyak 70,000 orang mampubertutur dalam bahasa Melayudi Sri Lanka, bahkan di Chi-na terdapat radio berbahasaMelayu. Bahasa Melayu jugadiajarkan di universiti-univer-siti di United Kingdom, A-merika Syarikat, Australi-a , B e l a n d a , C h i n a , J e r -man, New Zealand dan be-berapa tempat yang lain.

Peluang bahasa Indonesiamenjadi bahasa ‘MEA’ jugadisampaikan Pakar bahasa dariUniversitas Indonesia TotokSuhardijanto PhD, di acaraPrakonvensi Bahasa dalamrangka Hari Pers Nasional(HPN) 2015 yang digelar Per-satuan Wartawan Indonesia(PWI) Riau di Batam, De-sember 2014 lalu.

Tentunya sungguh mem-banggakan, jika suatu saat halini terwujud. Bahasa MelayuRiau yang semula hanya baha-sa ‘pasar’, kemudian berkem-bang menjadi bahasa nasionalbangsa Indonesia, dan kelaksemoga bisa menjadi bahasapengantar di tingkat regionaldan mungkin pula inter-nasional. Semoga! ***

Padang KLB Penyakit DifteriAyo segera imunisasi anak

Pembeli Buah Impor SepiSaatnya buah lokal

Satpol PP Agar RaziaAnak Ngelem

Arti Penting DukunganTNI Dalam MencapaiSwasembada Pangan

EMERINTAH menargetkan swasembada pangan(padi, jagung, kedelai) tercapai tiga tahun ke depan.Urusan pangan bukan hanya urusan KementerianPertanian, tetapi seluruh komponen bangsa,

termasuk TNI. Patut disyukuri, mulai tahun 2015, TNI selakusalah satu pihak yang tampil di garda terdepan dalammensukseskan program swasembada pangan.

Dukungan TNI terhadap program ketahanan pangan,khususnya swasembada pangan sangat strategis. Karena TNImemiliki struktur institusi hingga tingkat kecamatan, bahkankelurahan atau desa. Mulai dari Mabes TNI, Komando DaerahMiliter (Kodam), Korem, Kodim, Koramil hingga Babinsa.Personel TNI pada semua pos tersebut dapat dikerahkanuntuk menyukseskan program swasembada pangan.

Keikutsertaan TNI dalam program swasembada pangansangat perlu mengingat besarnya tantangan yang harusdihadapi, antara lain penduduk yang terus bertambah, alihfungsi lahan, perubahan iklim, dan lain-lain. Sebelum turunke masyarakat, ke lahan-lahan pertanian pangan, yakni sawah,kebun jagung atau pun kedelai personel TNI telah diberikanpelatihan oleh para pakar pertanian tanaman pangan.

Pelatihan pertanian pangan yang diikuti oleh personel TNItentunya diharapkan dapat menyukseskan program pe-merintah dalam rangka mencapai swasembada pangan dalamkurun waktu kurang dari tiga tahun. Kegiatan pelatihantersebut memiliki arti penting untuk meningkatkanpengetahuan dan keterampilan bagi personel TNI dalammenjalankan tugas membantu memberikan penyuluhankepada petani. Selain itu juga sebagai tambahan kete-rampilan dan bekal untuk bersosialisasi di masyarakat.Lebih penting lagi TNI ikut berkontribusi dalam mendukungprogram ketahanan pangan.

TNI bisa menjadi pendamping para pertani sesuai denganwilayah tugas masing-masing sekaligus menjadi penyuluh pertanian untuk komoditas tanaman pangan seperti padi,jagung dan kedelai. Melalui peran serta TNI dalam programini diharapkan pula dapat memberikan kontribusi nyataterhadap pencapaian ketahanan pangan nasional.

Pemerintah Provinsi Sumbar bersama Korem 032/Wirabraja optimis dapat mencapai 500 ribu ton swasembadapangan tiga tahun ke depan, yang telah ditargetkan Ke-menterian Pertanian.

Tahun 2015, Pemprov Sumbar dengan Korem 032/Wbrsecara serentak melakukan penanaman padi di 10 titik yangada di daerah Sumbar, sekaligus sebagai acara syukuran HUTKorem 032/Wbr yang ke-30 bertempat di demplot percon-tohan pertanian organik di Dusun Tong Blau, Nagari Kasang,Kecamatan Batang Anai, Kabupaten Pariaman, Kamis (29/1). Diharapkan nantinya, hasil panennya sesuai dengan target.

Acara itu dihadiri Gubenur Sumbar Irwan Prayitno, WakilGubernur Sumbar Muslim Kasim, Danrem 032/WirabrajaBrigjend TNI Widagdo Hendro Sukoco, Danlanud PadangLetkol Pnb M.Apon, Danlantamal Laksma I Nyoman Nesa,Kapolda Sumbar Brigjen Pol Bambang Sri Herwanto, BupatiPadang Pariaman Ali Mukhni, Pimpinan BI, Pimpinan BankNagari, Pimpinan BRI Cabang Padang, kepala SKPD, sertaibu-ibu Persit Koorcabrem 032/Wbr, Ibu-ibu BhayangkariPolda Sumbar, tokoh masyarakat, ninik mamak, alim ulamadan Muspida se-Kabupaten Padang Pariaman.

Untuk meningkatkan produksi pangan sehingga target bisatercapai Korem telah mendatangkan 14 pakar dan ahli dibidang pertanian, peternakan dan perkebunan dari Jawa. Paraahli ini telah berada di Sumbar pada bulan Oktober 2014 dantelah memberikan pelatihan terhadap Babinsa yang ada diKodim se-Sumbar dan kelompok tani. Dengan keterlibatanTNI dalam swasembada pangan sekitar 500 ribu ton dalam,tiga tahun ke depan di Sumbar, dengan dibantu oleh Korem032/Wbr agar dapat tercapai hingga tahun 2017.

Penting digarisbawahi bahwa mewujudkan swasembadapangan bagi Bangsa Indonesia sangatlah penting. Tidakmungkin kita akan menjadi bangsa yang berdaulat penuh, baiksecara ekonomi, politik dan keamanan ketika kebutuhanpangan saja bangsa ini tidak dapat memenuhinya. Saat terjadigangguan keamanan atau kerusakan hubungan diplomatikdengan negara tertentu yang menjadi pengimpor utamakebutuhan pangan kita, tentu negara ini tidak memilikikeberanian atau kemandirian dalam menghadapi intervensiatau pun gangguan tersebut. Apalagi Indonesia memilikipeluang besar menjadi negara swasembada pangan, mengingatwilayahnya yang sangat luas dan terbilang subur. Konsentrasipemerintah dan masyarakat di dalam mengelola pertanianjuga menjadikan perekonomian menjadi hidup. **

Pak Kapolda Tolong Diberantas TogelPAK Kapolda yang terhormat.Bapak sebagai ayonan ma-

syarakat. Bisa gak Bapakberantas togel di Pam-

pangan di tepi rel gang Viltra

sudah meresahkan masya-rakat.

089675512058Jawab:

Segera ditindaklanjuti de-

ngan penegakan hukum, tindaktegas. Polri tidak akan mem-biarkan segala bentuk per-judian karena dapat merusakmoral dan membuat masya-

rakat resah. Tks wass.

Kapolda SumbarBrigjend Bambang

Sri Herwanto

KEPADA Bapak Kepala Satpol PPKota Padang dan Bapak Kapolres,mohon ditangkap anak- anakjalanan yg menghisap lem di KotaPadang, trims

081374420412Jawab:

Kami sudah laku-

kan penangkapan dan razia rutindilakukan. Bahkan, yang ter-tangkap ngelem kami masukkan keDinas Sosial untuk dilakukanpembinaan.

Sekretaris Satpol PP KotaPadang Andre Algamar

Page 6: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H

Lingkar

6

Parpol Diminta PerhatikanTahapan PilkadaPADANG, HALUAN — Koordinator Divisi Hukum KomisiPemilihan Umum (KPU) Sumatera Barat (Sumbar)Nurhaida Yetty menegaskan, hingga kini tahapan Pilkadayang sudah ditetapkan hanya untuk pendaftaran bakal calondan uji publik dan tahapan lainnya masih menunggu. Duahal inilah yang mesti menjadi perhatian partai untuk saat ini.

Tak hanya itu, Komisioner KPU Sumbar Muftie Syarfiemenambahkan, dalam Pilkada nanti hanya ada satu calonyang akan dipilih masyarakat. Yaitu calon kepala daerahtanpa didampingi wakil. Karena, wakil baru ditunjuk jikakepala daerah sudah dilantik.

Beberapa tahapan pelaksanaan Pilkada Sumbar yangharus dilalui yakni, tahap Bakal Calon (Balon) dan tahapcalon. Pada tahap balon tidak disyaratkan adanya dukunganpartai. Selain itu, pada tahap ini akan ada uji publik tentangkelayakan menjadi calon. Artinya, setiap calon harusmengikuti tahapan bakal calon karena pada tahapan ini,KPU memiliki kewenengan untuk menentukan lolostidaknya menjadi calon.

“Jadi uji publik pada tahapan bakal calon menjadi syaratseseorang maju menjadi calon. ‘Walaupun tahapan ini tidakbisa mengeliminir bakal calon, tetapi merupakan syarat yangwajib diikuti oleh siapapun yang ingin mencalonkan diriuntuk pencalonan dalam pilkada,” ujar Mufti saat ditemui diruangannya, Kamis (29/1).

Setelah lolos, untuk maju menjadi calon harus mendapatdukungan dari partai minimal 20 persen. Sedangkan untukcalon perseorangan minimal lima persen dari populasipenduduk.

“Pendaftaran bakal calon pada 26 Februari-3 Maret2015. Untuk pendaftaran calon mulai 4-6 Agustus 2015,”jelas Mufti. (h/mg-rin)

Kader PPP Ikut Mbah MoenSURABAYA, HALUAN — Mantan Ketua Umum PartaiPersatuan Pembangunan (PPP) Suryadharma Ali (SDA)mengonsolidasikan barisan pendukungnya di Surabaya,Kamis (29/1). Kedatangan SDA ke Surabaya terbilangdramatis karena disertai pengambialihan kantor DPW PPPJawa Timur dari pengurus PPP versi Romahurmuziy.

Menyampaikan pidatonya di hadapan seratusan kader,SDA menegaskan bahwa pengurus PPP hasil Muktamar VIIJakarta yang adalah yang sah dan sejalan dengan aturan hukumorganisasi. Keabsahan kepengurusan yang sekarang DjanFaridz, menurut SDA, diperkuat oleh dukungan Ketua DewanSyariah PPP Maimoen Zubair atau biasa disapa Mbah Moen.

“Jadi, mau ikut Romi atau Mbah Moen!?” Kata SDAkepada massa, yang kompak menjawab ‘Mbah Moen’.

Selain itu, ia juga meyakinkan pendukungnya, keputusanPengadilan Tata Usahan Negara (PTUN) membatalkanpengesahan Menkum HAM atas kubu PPP Romahmumuziymenunjukkan bahwa kubu lawan mereka telah keliru.

Ia mengajak kepengurusan Djan Fariz, terutama di JawaTimur, harus bersatu.

“Jangan pernah ragu, karena kita benar,” ujar SDA.Terkait pengambilalihan kantor, menurut Sekjen PPP

(kubu Djan Fariz), tidak ada kubu yang lebih berhak ataskantor DPW. Pasalnya, status kelembagaan PPP masih dalamsengketa dan pemerintah belum mengetuk palu.

Hal terpenting menurut dia, kantor DPW tetap menjadipusat kegiatan dakwah, informasi. “Jangan saling klaim,karena ini sudah turun-temurun,” kata dia.

Lebih dari seratus massa Partai Persatuan Pembangunan(PPP) pendukung SDA-Djan Faridz menduduki kantor DPWPPP Jawa Timur di Surabaya, Kamis (29/1). Massa yangberasal dari sejumlah daerah di Jawa Timur tersebut merebutkantor di Jalan Raya Kendangsari Nomor 36 itu, yangsebelumnya dikuasi kubu Romahurmuziy (Romi). (h/rol)

Kandidat Balon Kepala DaerahDharmasraya Memilih Diam

Di Usia 100 Hari, Kami Kecewa Berat

Pertarungan Padang Pariaman DimulaiNagari Sungai Durian Dukung Petahana

PDIP Sarankan JokowiReshuffle KabinetJAKARTA, HALUAN — Anggota Dewan PerwakilanRakyat (DPR) Fraksi Partai Demokrasi IndonesiaPerjuangan (PDIP) Masinton Pasaribu mengatakan,Presiden Jokowi dapat melakukan evaluasi setelah 100 harikerjanya. Termasuk untuk mereshuffle Menteri di KabinetKerja. “Kalau ada menteri yang gak layak kerja diganti saja.Kabinet di reshuffle saja,” ujar Masinton saat mengisi diskusiPoros Wartawan Jakarta (PWJ) yang bertajuk “100 HariJokowi, Masihkah Menjadi Petugas Partai?” di Jakarta,Kamis (29/1).

Selain itu, pihaknya juga menyarankan Jokowi untukmengganti orang-orang di lingkaran istana yang berusahamenjauhkan Jokowi dengan partai pendukungnya, danPDIP. “Makanya harus dibersihkan brutus-brutus(pengkhianat) itu yang berusaha menghancurkan,” katanya.

Sebelumnya, berdasarkan hasil riset terbaru LingkaranSurvei Indonesia (LSI) Denny JA menyebutkan tingkatelektabilitas (kepuasan publik) terhadap 100 haripemerintahan Joko Widodo (Jokowi) menurun menjadi42,29 persen atau reponden yang menyatakan puassebanyak 42,29 persen.

Peneliti senior LSI Denny JA, Adjie Alfarabymengatakan, sebanyak 53,71 persen responden menyatakantidak puas atas 100 hari Pemerintahan Presiden Jokowi,sedang sisanya sebanyak 4,0 persen responden tidakmenjawab. Adjie mengatakan jika dibandingkan survei LSIsebelumnya, tren tingkat elektabilitas Presiden Jokowimenurun, yaitu pada Agustus 2014 elektabilitasnyasebanyak 71,73 persen, kemudian pada November 2014saat menaikkan harga BBM elektabilitasnya menurunmenjadi 44,94 persen dan pada Januari 2015 menurunmenjadi 42,29 persen.

Pengumpulan data survei itu dilakukan 26-27 Januari2015 itu menggunakan quikpool (smartphone LSI) denganmelibatkan 1.200 responden dari 33 provinsi. Surveimenggunakan metode multistage random sampiling dandilengkapai analisis media nasional dengan margin error+/- 2,9 persen.

Adjie menjelaskan, hasil survei menemukan bahwadalam 100 hari pemerintahan Presiden Jokowi, publikmemberikan “tiga rapor merah” dan dua “rapor biru” dalamlima bidang kerja pemerintahan.

Sebanyak tiga rapor merah tersebut, pemerintahanJokowi dinilai belum berhasil yaitu pertama di bidanghukum yang tingkat kepuasan publik hanya mencapai 40,11persen, kedua di bidang ekonomi yang publik menyatakanpuas hanya 47,29 persen dan bidang politik yang publikmenyatakan puas hanya sebesar 45,30 persen.

Dua rapor biru kepada Presiden Jokowi meliputi bidangsosial dan bidang keamanan.

“Rapor biru Jokowi di bidang sosial berkat KartuIndonesia Sehat (KIS), Kartu Indonesia Pintar (KIP),Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) dan di bidang keamanan,yaitu tak ada isu besar yang membuat negara ini terancammasalah keamanannya,” katanya. (h/inl)

DHARMASRAYA, HALUAN — Aroma persaingankepala daerah sudah mulai tercium di mana-mana. Bahkan sudah ada yang memberanikanmendaftarkan diri ke partai, seperti di DPDHanura Pessel dan DPW Nasdem Sumbar. Namundi Kabupaten Dharmasraya, tampaknya sejumlahbakal calon (balon) masih menahan diri untukmendaftarkan diri.

Contohnya saja, Partai Na-sdem yang sudah membukapendaftaran sejak empat harilalu, belum satupun balon yangmendaftarkan diri ke sekre-tariat yang sudah disediakan.Begitu juga dengan PAN, Gol-kar, PDI Perjuangan dan partailainnya.

Menurut Ketua DPC PartaiNasdem Kabupaten Dhar-masraya Hengki Purnandayang dihubungi Haluan men-yebutkan, dalam masa uji pub-lik nanti, partai besutan SuryaPaloh ini akan mengusunglima balon. Ini sesuai denganketentuan SK dari DPP. Arti-nya, Nasdem membuka diriselebar-lebarnya.

Sedangkan jumlah yangakan diajukan kepada DPPdiusahakan lebih dari limabalon, karena seleksi masihterus berlanjut hingga ke DPP.Dari lima orang tersebut akandilakukan lagi survey olehDPP, siapa yang tertinggi skor-nya, itulah yang akan dimaju-kan sebagai calon. Tentu DPPakan memperhatikan persya-ratan lainnya.

“Untuk partai koalisi be-lum ada keputusan. Apakahitu partai yang tergabung da-lam fraksi yang disebut denganRestorasi Kebangsaan yaitutiga kursi dari Partai Nasdemdan dua kursi dari PKB, ataulainnya. Semuanya masih da-lam penjajakan,” terang Heng-ki, Kamis (29/1).

Untuk bisa mengusungcalon bupati, Partai Nasdemyang meraih satu kursi harusmencari dua kursi lagi.

Sementera beberapa partaiyang lebih tua dan lebih besardari Partai Nasdem malahbelum memperlihatkan tanda-tanda membuka pendaftaranbalon Bupati Dharmasraya.Partai Golkar sebagai partaipemenang di Dharmasrayadengan lima kursi wakil rak-yatnya yang duduk, juga belummelakukan penjaringan. Na-mun mekanismenya tidak jauh

berbeda dengan penjaringansebelumnya dan terbuka untukumum atau orang di luar partaiatau kader partai.

“Partai Golkar tetap men-jaring dan masih melakukansurvey terhadap nama-namayang masuk bursa dan bahkansurvey sudah dilakukan ter-hadap nama-nama yang di-sebut akan maju, nanti akanada lagi survey terakhir,” tuturKetua DPD Golkar Dharmas-raya Masrul Ma’as yang di-hubungi Haluan.

Begitu pula dengan PDIPerjuangan, menurut KetuaDPC PDI Perjuangan Kabu-paten Dharmasraya, BudySanjaya, untuk partai berlam-bang moncong putih bantenggemuk, tetap membuka pen-daftaran seperti biasa. Bagipendaftar otomatis menjadikader partai, kemudian be-berapa nama akan diputuskanoleh DPD dan DPP. Sedangkanpendaftaran akan dimulai se-habis Kongres PDI Perjuanganpada akhir April nanti.

Sedangkan Ketua DPD Pa-rtai Amanat Nasional (PAN)Kabupaten Dharmasraya Sah-rul Furqan, yang dihubungiHaluan mengatakan belummelakukan penjaringan. Mes-kipun DPD PAN Sumbar su-dah mengimbau daerah untukmembuka pendaftaran.

Sejumlah nama memangbelum mendaftarkan diri se-cara resmi ke partai, namunnama-nama sebagai balon Bu-pati Dharmasraya sudah lamamengapung di tengah masya-rakat. Salah satunya orangnomor satu di tanah mekar iniyaitu bupati Adi Gunawan,kemudian nama Taufik Syu-kur, Sutan Riska Tuanku Ke-rajaan. Beberapa nama lainnyayang sempat ditanya Haluanmasih malu-malu kucing se-perti Syafruddin Dt Sunggono,Amrizal Dt Rajo Medan,. Se-mentara untuk posisi wakil,banyak sekali nama-namayang bermunculan. (h/mdi)

M. TAUFIK

PADANG, HALUAN — Se-telah 100 hari pemerintahanPresiden dan Wakil Presidenterpilih Jokowi-JK banyakwarga dari berbagai kalanganyang merasa belum ada per-baikan sesuai dengan yangdijanjikan oleh presiden ter-sebut. Bahkan tak jarang ma-syarakat mengeluh dan kecewaberat.

Ita, salah seorang cleaningservice di salah satu universitasdi Kota Padang ikut mengung-kapkan kekecewaannya. Bagi-nya, setelah tiga bulan lebihJokowi-JK memimpin, ia be-lum merasakan adanya per-hatian yang berarti bagi masya-rakat.

“Dulu saya memilih Jo-kowi. Tapi sampai sekarangbelum saya rasakan adanyaperbaikan kehidupan, teru-tama dari segi ekonomi. Bah-kan kemarin-kemarin BahanBakar Minyak (BBM) sempatmelambung tinggi, diikutidengan ongkos angkutan yangjuga ikut naik, belum lagi hargacabe dan beberapa kebutuhanpokok yang juga ikut-ikutanmelambung,” ucap Ita.

Namun, Ita mengaku masihberharap presiden bisa mem-buat kebijakan-kebijakan yangberpihak kepada rakyat kecil.Karena sesuai harapannya

dulu, presiden yangberasal dari orangkecil, tentu pahambetul pahitnya ke-hidupan yang iarasakan.

Hal serupa di-ungkapkan olehNeli, seorang pe-dagang sayuran diPasar Pagi LubuakLintah. Ia mengakukecewa dengan pe-merintahan baruyang kurang perhatian kepadamasyarakat di daerah.“Presiden kerap kali datang kepasar-pasar, tapi tidak sampaike Padang, mana tahu nasibkita di sini,” katanya mengeluh.

Dari kalangan mahasiswa,M Taufiq selaku Presiden Ba-dan Eksekutif Mahasiswa Un-iversitas Andalas (BEM Un-and) menilai, tidak optimalnyakinerja presiden sejauh inidikarenakan terlalu banyaknyatekanan yang datang dari luar.Padahal dalam melakukantugasnya, presiden tidak bolehdikendalikan.

“Meskipun memberi pe-nilaian untuk 100 hari terkesanpremature, namun saya melihat,alangkah baiknya untuk kedepan presiden bekerja tanpaseolah-olah ada kekuatan dariluar yang mengendalikan. Ka-rena pengaruh itu, hingga saat ini,kami mahasiswa tidak me-rasakan ada kemajuan dalamupaya pembangunan ataupunperbaikan,” tegas M Taufiq.

Ia jugameminta agar pre-siden berkata,bersikap danberbuat sebagaipresiden yangsesungguhnya.

“Masih banyakrakyat miskin yangberharap pada pre-siden. Seharunyabeliau fokus melak-sanakan apa yangdijanjikannya saat

kampanye dulu,” harapnya.Arief, salah seorang Pe-

gawai Negeri Sipil (PNS)menuturkan pendapat ber-beda. Menurutnya, waktu 100hari belum cukup untuk me-nilai apakah presiden berhasilatau gagal dalam memimpin.Sedangkan untuk sejauh ini, iamengapresiasi beberapa ke-bijakan yang dikeluarkan pe-merintah, namun tak sedikitpula yang ia kritisi karena tidakberpihak kepada PNS.

“Sebagian kebijakan un-tuk mengetatkan anggaransaya apresiasi. Seperti pejabattidak boleh melakukan per-jalanan dinas menggunakanfasilitas mewah. Namun, ti-dak dipungkiri beberapa ke-bijakan justru memberatkankami sebagai pegawai. Apalagijika isu penghapusan tun -jangan suami istri benar-benarmenjadi kenyataan. Tentu ituakan sangat menyengsarakankami pegawai biasa,” tuturArief. ***

Laporan:JULI ISHAQ PUTRA

PADANG PARIAMAN, HA-LUAN—Masyarakat NagariSungai Durian, KecamatanPatamuan, Kabupaten PadangPariaman mendukung se-penuhnya Ali Mukhni untukmemimpin Padang Pariamanuntuk periode kedua kalinya.Hal itu disampaikan oleh Ke-tua Pemuda Dusun II KorongSungai Durian, Zulkarnididihadapan Ali Mukhni di Su-ngai Durian, Rabu (28/1)malam pada acara silaturahmi.

Hadir pada acara tersebut,Anggota Dewan PerwakilanRakyat Daerah (DPRD) Pro-vinsi Sumatera Barat ZalmanZaunit, Anggota DPRD Pa-dang Pariaman Syafruddin danNasdini Indriani, Ketua Kera-patan Adat Nagari (KAN)Sungai Durian, NZ Dt Rang-kayo Bandaro, tokoh masya-rakat, Abustamar Dt Bandaro

Panjang serta masyarakat na-gari lainnya.

“Kami masih mengingin-kan Bapak Ali Mukhni me-lanjutkan kepemimpinannyadi Padang Pariaman, karenasemenjak kepemimpinan be-liau sudah banyak perubahandi daerah ini,” ujar Zulkarnidi.

Dia menjelaskan, dukung-an yang diberikan masyarakatini sudah dimusyawarahkandengan semua tokoh masya-rakat di nagari ini.

“Bagi masyarakat NagariSungai Durian, Bapak AliMukhni adalah pemimpinyang paling berjasa untuk Pa-dang Pariaman, buktinya be-berapa proyek nasional sudahberhasil dibawanya,” jelasnya.

Ditambahkannya, dengantelah mendaftarnya Ali Muk-hni ke Partai Nasdem bebe-rapa hari yang lalu, dukungan

tersebut semakin kuat.“Buktinya kami memberi-

kan dukungan, sudah bisa di-lihat dan berkumpulnya tokohmasyarakat nagari, Insya Allahmasyarakat Nagari SungaiDurian siap memberikan su-aranya pada pemilihan nanti,”ulasnya.

Sementara itu, Ali Mukhnimengucapkan terima kasihkepada masyarakat NagariSungai Durian atas dukunganyang diberikan. Dengan per-mintaan masyarakat ini ia siapuntuk maju menjadi bupatiperiode mendatang.

“Dengan permintaan ini,saya siap maju kembali men-jadi Bupati Padang Pariamanperiode 2015-2020. Karena diSungai Durian ini pertama kalisaya menyatakan untuk majusebagai bupati, yaitu di MasjidRaya beberapa waktu yanglalu,” kata Ali Mukhni.

Dia mengatakan, banyak-nya pembangunan dan peru-bahan di Padang Pariamanbukanlah semata karena kehe-batan dan kelihaian menjadiseorang bupati.

“Ini semua berkat doa dandukungan masyarakat sertadengan niat yang tulus danikhlas dalam melakukan pe-kerjaan ini, maka semua pem-bangunan bertaraf nasional itubisa dibawa ke Padang Paria-man. Insya Allah, jika masya-rakat memberikan dukungandan Allah memberikan izinuntuk menjadi bupati kembali,saya siap melanjutkan untukmenjalankan amanah ini de-ngan baik dan memberikanyang terbaik untuk PadangPariaman ini,” ulasnya. (h/bus)

BUPATI Padang Pariaman, Ali Mukhni ketika beramah tamah dengan masyarakatNagari Sungai Durian, Kecamatan Patamuan, Kabupaten Padang Pariaman, Rabu(28/1) malam. BUSTANUL ARIFIN

Akbar Tandjung mundurdari kepengurusan Ical

JAKARTA, HALUAN — WasekjenPartai Golkar kubu Aburizal Bakrie(Ical) Musfihin Dahlan mengatakanAkbar Tandjung mundur darikepengurusan. Menurutnya, dalampekan ini Akbar mempersiapkansegala sesuatunya.

“Katanya partai sudah tidaksejalan,” kata Musfihin saatdihubungi, Kamis (29/1).

Musfihin menambahkan,harusnya Akbar akan mengumumkanpengunduran dirinya Kamis ini.“Diundur minggu depan,” tuturnya.

Sebelumnya, Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkarversi Munas Bali, Akbar Tandjung mengatakan, kubuAburizal Bakrie ( Ical) dan kubu Agung Laksono terusmelakukan dialog dan perundingan untuk mencari titik temusoal kisruh Golkar. Menurutnya, kedua belah kubu sepakatmenyerahkan kepada pengadilan.

“Saya belum bisa mengatakan progresnya tapi kesepa-katannya bahwa diserahkan kepada pengadilan dan siapapunnanti yang akan menang harus dihormati dan kemudian nantiakan dibuat format kepengurusan baru yang di mana dalampengurusan baru itu perlu semua unsur terwakili. Itu yangditempuh oleh DPD Partai Golkar di bawah ARB tapi sayabelum mengetahui sejauh mana kemajuan daripadaperundingan,” kata Akbar usai menghadiri acara Kahmi diHotel Sahid, Jakarta, Kamis (22/1) lalu.

Dia mengatakan, soal permintaan kubu Agung agarGolkar keluar dari Koalisi Merah Putih (KMP) adalah halyang sulit dilakukan. Sebab, menurut kubu Ical, keputusanbergabung dengan KMP telah ditetapkan di dalam Munas.

“Kalau menurut saya kalau seandainya ya kalau kamikan punya konsep pandangan, saran kami dari wantim kanmunas islah, munas rekonsiliasi,” katanya.

“Kalau misalnya dalam Munas rekonsiliasi ya serahkansaja munas masih memutuskan apakah mau tetap di KMPataukah menjadi kekuatan penyeimbang biarkan saja padamunas rekonsiliasi yang memutuskan tapi kalau dalamkonsep yang sekarang ini, sekarang dalam DPD melaluiperundingan-perundingan ya tentu sulit untuk mengatakanbahwa gak mungkin dong Bali kan terikat dengan Munas,artinya tetap pada di dalam KMP,” jelasnya.

Akbar tak tahu batas waktu pelaksanaan islah antarakedua kubu sampai kapan. Yang diketahuinya, para pengurusGolkar di daerah menginginkan agar konflik di internalGolkar cepat berakhir.

“Islah, rujuk, selesai, karena mereka berkepentinganuntuk ikut dalam agenda-agenda pilkada bahkan ada daerahJatim menyampaikan supaya ada kepastian paling lambatakhir Januari ini sudah ada kepastian,” katanya. (h/mdk)

AKBAR TANDJUNG

SURVEI UNTUK JOKOWI –Peneliti Lingkaran Survei Indonesia (LSI), Adjie Alfaraby (kanan) dan Rully Akbar (kiri)memaparkan analisis survei LSI tentang kepuasan publik terhadap 100 Hari Pemerintahan Presiden Joko Widodo, di Jakarta,Kamis (29/1). Menurut LSI Pemerintahan Presiden Joko Widodo memperoleh penilaian tiga rapor merah yaitu bidangekonomi, politik, dan hukum, dan rapor biru dalam bidang Sosial dan Keamanan, dan hasil survei publik juga berharapPresiden Joko Widodo menjadi panglima tertinggi dalam pemerintahannya tanpa intervensi pihak manapun. ANTARA

Page 7: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Rakhmatul Akbar Layouter: David Fernandawww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 7Sambungan

balik. Di gudang saya masih adabeberapa dus lagi, “ ujarnya.

Menurut pengakuannya, satukardus buah apel tersebut dibelinyadengan harga Rp600.000 denganjumlah isinya 125 buah. Ia jugamengaku lebih berminat menjualbuah impor dibandingkan buahlokal karena selain murah buahimpor juga tahan lama. Sedangkanapel lokal hanya bertahan satuminggu hingga dua minggu itupunkondisi fisiknya tidak segar lagi.

Alasan lainnya tetap menjual apelimpor tersebut adalah, ia berharapada pembeli yang belum tahu tentangkabar apel berbakteri bahaya ListeriaMonocytogenes yang bisa menye-babkan kematian ini. Karena me-nurut kabar yang ia dengar bahwaapel yang terkontaminasi tersebutadalah apel yang baru didistribusikansedangkan apel yang dijualnya adalahstok bulan Desember 2014 lalu.

Hal yang sama juga dikatakanoleh Nurmi pedagang buah di PasarRaya, bahwa ia tetap memilih men-jual hingga habis stok apel denganmerk Granny Smith dan Gala karenadi rumahnya masih ada enam karduslagi sisa stok akhir tahun lalu.

“Sejak ada berita tersebut hinggasekarang tidak ada satupun orangyang berani membeli apel saya,padahal tidak semua apel saya merk

Pembeli Sepi ...................................... Dari Halaman. 1nya itu. Padahal saya juga adamenjual apel lokal tapi pembelisepertinya tidak yakin. Merekamengira semua apel di pasar inisama saja,” ungkapnya.

Ia berharap pemerintah juga mem-berikan perhatian pada para pedagang,karena kerugian yang mereka alamitidak sedikit namun jutaan rupiah. Iamengaku seandainya mereka tahubahwa apel merk tersebut mengandungbakteri berbahaya tentunya merekatidak akan menjualnya.

Sementara itu, salah seorang iburumah tangga yang juga penyediacatering untuk anak-anak TK dan SDLilis mengaku bingung membelibuah sekarang ini, karena per-mintaan pelanggannya tidak maudiberikan apel lagi. Padahal apeltersebut lumayan murah jika diban-dingkan dengan buah lainnya.

“Sebelumnya memang saya se-ring membeli apel ini di pasar.Namun saya tidak memperhatikanmerknya. Sekarang saya harus meng-ganti buah untuk catering sayadengan jeruk, sedangkan harga jeruksedang naik sekarang,” ujarnya.

Salah seorang pelanggan buahYuli mengaku masih berani mem-beli buah apel impor tersebut, karenamenurutnya buah impor yang ter-jangkit bakteri itu belum sampai kePadang dan masih di Tanjung Priok.

“Sepengetahuan saya, buah apelimpor yang tekena bahteri ini belumsampai ke Padang. Makanya sayamasih berani membeli buah apel ini,lagipula hasil uji laboratorium yangada di Kota Padang masih belumada. Jadi informasi itu belum bisadiyakini,” ujarnya.

Terpisah, Kepala Bidang Perlin-dungan konsumen, PengawasanBarang dan Jasa Dinas Perindagtam-ben Kota Padang Desemberius me-ngatakan bahwa, dengan adanya SEKementerian Perdagangan RI itu,sudah menjadi pijakan untuk pihak-nya menghentikan impor dan pen-jualan buah tersebut.

“Yang paling utama adalah kea-manan dan perlindungan konsumen.Yang pasti kita cari aman sajalahkalau untuk kesehatan ini jangan adatawar menawar,” ujarnya.

Ketika ditanya apakah tidak adarencana Disperindag Padang untukmenguji apel tersebut ke labo-ratorium ia mengatakan tidak perludi uji karena sudah ada SE tersebut,yang menyatakan merk tersebuttidak dibolehkan lagi.

“Untuk menguji ke lab ya tugas-nya Dinas Ketahanan Pangan, ya kitatugasnya adalah untuk mengawasikeamanan dan memberikan perlin-dungan terhadap konsumen,” pung-kasnya. (***)

perawatan kelima balita tersebut.Penyakit ini tergolong mematikankarena mudah menyebar. Karenapenyebaran penyakit ini begitumudah, tim medis yang menanganiharus mengenakan pakaian khususuntuk menghindari kontak dengansi penderita, baik kontak langsungmaupun kontak saluran udara.

Penyakit ini sendiri rentan bagianak di bawah 15 tahun, terutamabalita yang ditandai dengan demamserta nyeri pada tenggorokan, terjadipembengkakkan pada kelenjar getahbening di leher, munculnya mem-bran (selaput tipis) berwarna abu-abu yang menutupi saluran perna-pasan dan amandel sehingga pen-derita akan sulit bernapas sertamenggigil kedinginan. “Memang saatini ada lima anak (yang dirawat). Jikaada warga yang menemukan gejala-gejala yang sama pada anak, diharap-kan agar segera membawa anak kerumah sakit terdekat,” imbaunya.

Hanya saja, Gustafianof menga-jak masyarakat tidak usah cemas ataskondisi seperti ini. Namun, jika nantiterlihat gejala-gejala yang mengarahkepada difteri pada anak, wargadiminta segera membawa anak kerumah sakit terdekat.

Sementara itu, Walikota PadangMahyeldi seperti dilansir Antaramenegaskan dari laporan Dinas Kese-hatan hingga Senin sore, hasil peme-riksaan laboratorium di RSUP M Dja-

Padang KLB ....................................... Dari Halaman. 1mil Padang satu orang dinyatakanpositif dan ini sudah masuk kategorikejadian luar biasa (KLB). Dika-takannya, untuk penyakit difteri begitusatu orang saja ditemukan positif makahal itu sudah masuk KLB.

Mahyeldi meminta imunisasisegera dilakukan dan dalam hal iniDinas Kesehatan diharapkan untukberkoordinasi dengan Dinas Pendi-dikan karena sebagian besar yang akandiimunisasi adalah pelajar SD hinggaSMP. Kepada orang tua ia memintauntuk bekerja sama dan memastikananaknya telah diimunisasi mengingatsatu-satunya cara untuk mencegahnyahanya dengan vaksin.

Dihubungi terpisah, KepalaPuskesmas Andalas dr. Desi me-ngungkapkan sejauh ini ia belummenerima laporan terkait difteri dariwarga. Namun ia mengaku Pus-kesmas Andalas siap melaksanakaninstruksi apapun yang nantinyaharus dilakukan terkait temuanpasien suspect difteri ini.

“Di Puskesmas kita selalu mela-kukan imunisasi DPT. Jika adaintruksi nanti terkait difteri kita akanlangsung lakukan. Namun kepadaorangtua yang belum memberi bali-tanya imunisai DPT, diharapkansegera datang ke puskesmas ter-dekat,” ucap dr. Desi.

Dalam sejarahnya, difteri meru-pakan penyakit yang sangat endemisdi Eropa Barat, terutama sebelum

ditemukannya vaksin. Kemudianditemukannya Vaksin difteri toxoiddimasukkan menjadi program imu-nisasi rutin di Eropa Barat padatahun 1940 dan 1950 dan programimunisasi anak di Eropa pada tahun1950 dan 1960.

Data dari UNICEF, di Indonesiaterjadi kematian bayi setiap 3 menit.Dan kematian tersebut disebabkanoleh penyakit yang dapat dicegahdengan imunisasi. Salah satunyadengan imunisasi seperti difteri dantetanus. Berdasarkan data mem-perlihatkan bahwa kasus difteripaling banyak terjadi pada anak yangtidak divaksinasi atau vaksinasi tidaklengkap.

Penyebaran difteri di Indonesiatidak baru kali ini terjadi, meski namatersebut masih asing di telinga. DiKota Malang pada Oktober 2014 lalusatu orang yang positif terinfeksidifteri, dan pemerintah setempatmenyatakan Kejadian Luar Biasa(KLB). Dan pada Oktober 2011 lalu,Provinsi Jawa Timur menyatakanKLB penyakit difteri, dan pada tahun2012 terdapat 762 kasus dan 29meninggal dunia akibat difteri

Salah satu pemeritah daerah yangbaru saja menetapkan KLB padaRabu (28/1) adalah KabupatenBandung. Karena sejak November2014 tercatat ada enam korbanpenyakit difteri, dan satu korbanmeninggal dunia. (h/mg-isq)

sudah ambil ancang-ancang untukmenghadapi pesta demokrasi tingkatSumbar ini.

Beberapa nama dan partaiperlahan mulai terang-terangan soalcalon yang akan mereka usung,termasuk langkah-langkah awal.Lihat saja di sejumlah wilayahstrategis di Sumbar yang sudah mulaidihiasi baliho-baliho kandidat.Mulai dari gubernur IncumbentIrwan Prayitno dan Ketua DPWPartai Persatuan Pembangunan(PPP) Epyardi Asda yang tampilsolo, hingga trio Wagub MuslimKasim dengan dua bupati, ShadiqPasadigoe (Tanah Datar) dan Syam-su Rahim (Solok) yang lebih beranidengan muncul bertiga, sesuaidengan UU Pilkada, dimana Sum-bar nantinya akan memiliki duawakil gubernur.

Sementara, soal koalisi, agaknyaakan meniru pola Pilpres lalu.Namun, salah satu koalisi yakniKoalisi Indonesia Hebat (KIH)yang didukung Partai KebangkitanBangsa (PKB), PDIP, Hanura danNasdem sepertinya akan solid,dibanding partai yang tergabungdalam Koalisi Merah Putih (KMP).

Hanya saja, KIH sendiri hinggakini masih menutup rapat siapa sosokyang akan mereka usung menujukursi BA 1 itu. “Kita masih lakukanpenjajakan, hingga benar-benarditemukan sosok yang layak dankompeten untuk memimpin Sum-bar kedepan,” ujar Ketua DPWPKB Sumbar, H. Febby DatuakBangso Nan Putiah saat dihubungiHaluan, Kamis (29/1) melaluitelepon genggamnya.

Menurut Febby yang juga meru-pakan ketua partai politik termudadi Sumbar, sebenarnya banyaktokoh-tokoh yang telah merapatkepadanya maupun kepada pim-pinan partai politik lainnya dalamKIH. Namun, perlu penjajakan danpertimbangan yang lebih lanjut.“Kita tidak mau buru-buru untukmenetapkannya. Karena, hal inisangat menentukan perkembangandan kemajuan Sumbar ke depan.Kita ingin calon yang kita usungbenar-benar sesuai dengan keingi-nan rakyat dan mempunyai kom-petensi serta cinta pada Sumbar,”pungkas Febby.

Menyambut Pilgub yang sudah

KIH Solid ........................................... Dari Halaman. 1semakin dekat, keempat partaikoalisi ini terus meningkatkankoordinasi serta konsilidasi antarpartai. “Kita terus lakukan pengua-tan internal untuk memperkuatbasis,” tutup Febby.

Lalu, partai-partai yang terga-bung dalam KMP terkesan mulaimaju sendiri-sendiri untuk menen-tukan kadernya menuju Pilgub.Partai Persatuan Pembangunancontohnya. Sang ketua, Epyardi Asdasudah lebih gentle dengan tampil disejumlah baliho yang terpampang ditempat strategi di ruas jalan utamadi Sumbar.

Sekretaris DPW PPP SumbarAmora Lubis partainya mengu-tamakan kader yang mempunyaitingkat penerimaan yang tinggi darimasyarakat, serta punya perhatianyang dalam untuk membesarkanpartai.

Saat ditanya tentang sosok Epyar-di Asda yang merupakan kader dariPPP, Amora menjawab, dari berbagaisisi dikatakannya, sosok Epyardiyang juga pengurus partai dan ang-gota DPR RI, memang memenuhisemua syarat untuk dimajukan.

“Kita memang akan dukungbeliau untuk maju. Dan belum lamaini ia memang telah menyampaikanpada DPW terkait kesiapannyauntuk maju di Pilkada mendatang,”ujar Amora.

Kendati begitu, lanjutnya, belumbisa menyampaikan secara fikstentang dukungan untuk Epyardi.Sebab, katanya, secara formal harusada mekanisme tersendiri yang akanharus dilalui setiap calon yang maju.

Kemudian, bicara arah koalisimenurut Amora secara garis besarakan merujuk pada pusat. Denganbegini, menurutnya koalisi kemung-kinan besar akan dilakukan denganpartai partai yang berada dalam KMP.

“Meski begitu ini juga akandisesuaikan dengan suasana politikdi Sumbar. Tidak menutup kemung-kinan juga nantinya kita akan ber-koalisi dengan partai di luar KMP.Yang pasti saat ini kita telah mem-buka komunikasi dengan semuapartai,” pungkasnya.

Di lain pihak, Wakil SekretarisGolkar Sumbar Afrizal saat dihu-bungi pada hari yang sama dengansangat terbuka menegaskan kalaupartai berlambang pohon beringin

memang akan mengusung kadermereka untuk dimajukan padapemilihan gubernur.

“Pastinya kita akan prioritaskankader. Partai akan dukung PakHendra (Hendra Irwan Rahim),”tandasnya.

Nama PendampingLalu, sang petahana, Irwan Prayit-

no juga sudah mulai menyusun strategiuntuk tetap maju pada Pilkada menda-tang. Beberapa orang calon pendam-ping pun sudah mulai berdatanganuntuk bersanding sebagai Sumbar 1pada Pilkada mendatang.

“Memang sudah ada beberapayang datang mengajukan diri untukmenjadi calon pendamping. Diantaranya Bupati Pesisir Selatan,Nasrul Abit dan mantan WalikotaPayakumbuh Pak Josrizal Zain.Namun, karena UU Pilkada masihdalam tahap revisi, saya belum beranibersikap,” ujar Irwan.

Ia melanjutkan, setelah keluarnyarevisi UU Pilkada pada 18 Februarinanti barulah bisa ditentukan langkahyang akan diambil berikutnya. “Sete-lah hasil revisi keluar barulah kitaakan menentukan paket calon, partaipengusung dan pembicaraan lain-nya,” tegas Irwan.

Ditambahkan Irwan, kalau punia maju pada Pilkada nanti, orangnomor satu di Sumbar ini berjanjitidak akan menggunakan politikhitam. Seperti hal menjelekkanpasangan lainnya. “Langkah serupaitu sangat tidak terpuji, jangancederai demokrasi dengan hal sepertiitu, karena itu dosa,” tegasnya.

PNS Diminta NetralTerkait dengan majunya Guber-

nur Sumbar Irwan Prayitno dalamPilkada nanti, Irwan menegaskankepada Pegawai Negeri Sipil (PNS)di lingkungan Pemerintah Provinsiuntuk netral dalam Pilkada nanti.

“Bagi PNS Pemprov Sumbaryang ikut menjadi tim sukses akandikenai sanksi. Jadi, tidak boleh PNSjadi tim sukses,” ujarnya.

Dilanjutkan Irwan, bagi PNSyang ketahuan menjadi tim suksessanksinya bisa berupa tunjanganakan bagi PNS dicabut dan penuru-nan golongan.

“Hal serupa sudah pernah kitalakukan pada tahun-tahun lalu. Jadi,ini bukan main-main,” paparnya. (h/mg-len/mg-fds/mg-isr)

Nabi Muhammad lahir di zamanjahiliyah. Saat itu penyembahanterhadap berhala-berhala merupakansuatu kehormatan, perzinaan diang-gap suatu kebanggaan, mabuk danberjudi adalah kejantanan, meram-pok serta membunuh dianggap suatukeberanian. Di saat seperti ini Rah-mat Illahi memancar dari jazirahArab. Disaat seperti itu lahirlahseorang Rasul yang ditunggu olehalam semesta untuk menghentikansemua kerusakan ini dan memba-wanya kepada cahaya Illahi. Kela-hiran makhluk mulia yang ditunggujagad raya membuat alam tersenyum,gembira dan memancarkan cahaya,yaitu Muhammad SAW.

Karena semua alasan tersebut,tentu sangat wajar kita memperingatiMaulid Nabi Muhammad SAW.Ummat muslim di seluruh duniamemperingati Maulid Nabi Muham-mad SAW. Di Indonesia secaranasional hari kelahiran Nabi Mu-hammad SAW dijadikan hari liburnasional. Di Sumatera Barat peri-ngatan Maulid Nabi juga disambutgembira dengan mengadakan berba-gai kegiatan.

Maulid Nabi ....................................... Dari Halaman. 1Khusus di Kabupaten Padang

Pariaman, prosesi peringatan Mau-lid Nabi lebih spesifik lagi. Biasanyaperingatan Maulid Nabi diawalidengan cara malamang (membuatlemang ketan). Selanjutnya masya-rakat menyiapkan jamba (baki besar)berisi aneka makanan, untuk acaramakan bajamba (makan bersama) dimesjid atau mushalla. Tak lupa jugadisiapkan bungo lado (ranting kayuberisi uang) sebagai sedekah darimasyarakat. Usai makan bajambaacara dilanjutkan dengan berzikir,berdoa dan membaca shalawat Nabi.

Semua kegiatan tersebut bernilaipositif dan sangat besar artinya bagimasyarakat dan syiarnya agamaIslam. Setiap pelaksanaan acaratersebut di Padang Pariaman biasa-nya selalu ramai dan meriah. Inimenunjukkan perhatian yang besarmasyarakat Padang Pariaman terha-dap agama. Acara tersebut juga makinmemperkuat hubungan silaturahmiantar masyarakat. Dana-dana untukkegiatan keagamaan atau pemba-ngunan prasarana ibadah sepertiMesjid atau Mushalla, pada saat-saatseperti inilah banyak terkumpul.

Namun ada sedikit catatan yangperlu diingat, bahwa peringatan danperayaan maulid Nabi hukumnyatidak wajib, tidak ada satupun haditsatau dalil yang mewajibkannya.Boleh saja acara peringatan maulidNabi merupakan tradisi turun temu-run di suatu daerah, tetapi kita harustetap memahami bahwa hukumnyatidak wajib, agar tidak salah fahamdan salah mengartikannya.

Peringatan Maulid Nabi di Pa-dang Pariaman biasanya berlangsungberbulan-bulan, dan dilaksanakansecara bergantian oleh masing-masing daerah. Karena berlangsunglama di masjid dan mushalla, dikua-tirkan kegiatan shalat fardhu dimasjid-mesjid dan mushalla tanpasengaja dinomorduakan, apalagi jikasampai terabaikan. Dalam ma-syarakat kita, disadari atau tidak halini sering terjadi. Aktifitas ibadahwajib (fardhu), sering terlalaikanoleh kegiatan lain.

Kita tentu berharap acara MaulidNabi bias menjadi syiar agama Islamdan sekaligus menjadikan NabiMuhammad SAW sebagai modeldan teladan bagi hidup kita. (*)

nilai kepada stake holder. Kerjasamaini diharapkan bisa memberikan artipenting antara Agam dan ITB padamasa-masa sealnjutnya, pada bidangpendidikan.

Disela-sela pertemuan tersebut,Rektor ITB Prof. Dr. Ir. KadarsahSuryadi, menyampaikan turut men-dukung atas kesepakatan kerjasamaantara Pemkab Agam dengan maha-siswa yang telah dilakukan. Bagimahasiswa kombinasi ilmu danpengalaman lapangan sangat diper-lukan pada era yang serba kompleksaat ini.

“Dalam pertemuan ini juga kita

Agam Gandeng .................................. Dari Halaman. 1memberikan ruang yang luas kepadaBupati Agam Indra Catri untukmentransformasikan pengalamanlapangan kepada mahasiswa ITB,sehingga terjalinnya komunikasi yangbaik dan berkelanjutan,” katanya.

Sementara itu, Bupati IndraCatri yang merupakan alumni ITB,mengucapkan terima kasih kepadajajaran civitas akademik ITB, ataspelayanan dan kerjasama yang di-lakukan. “Di samping kerjasama ini,secara pribadi saya mengakui ITBmemiliki arti tersendiri bagi sayaselaku alumni ITB, “kata Indra Catri.

Indra Catri kesempatan di itu

didampingi Asisten Pembangunandan Perekonomian Sekda AgamIsman Imran, Kadis Kehutanan danPerkebunan Yulnasri, Kepala BPBDBambang Warsito, dan Kabag Hu-mas Syatria.

Menurutnya, ilmu pengetahuanmerupakan faktor penting dalammendorong perbaikan kepada dae-rah. Dengan sumberdaya manusiayang bagus tentunya bakal memberi-kan dampak yang sangat bagus padakemudian hari. Ia menilai kerjasamaini memiliki arti penting baginyaselaku kepala daerah dan alumniInstitut Teknologi Bandung. (adv)

tidak ada pekerjaan, kemudianmenjadi pengrajin karena booming-nya batu akik.

“Jika hanya beralih profesi, makatidak terjadi peningkatan ekonomi.Tapi, kalau seorang pengangguranmenjadi pengrajin atau seorangpengrajin berhasil membuka lapa-ngan kerja baru bagi teman-teman-nya yang dulu tidak punya pekerjaan,lalu menjadi pengrajin, itu bisadisebut peningkatan,” jelasnya,

Sementara itu, Ketua KomunitasBatu Akik Mulia Sumbar, AttilaMajidi Datuak Sibungsu menga-takan, booming batu akik terbuktimampu menambah penghasilan danmeningkatkan kesejahteraan masya-rakat, terutama mereka yang bersen-tuhan langsung dengan usaha terse-but atau yang biasa disebut pemainbatu seperti penambang, pengrajin,penjual dan kolektor batu akik.

“Penambang dan pengrajin yangtadinya adalah masyarakat biasa kelasbawah, sekarang sangat terangkatekonomi mereka. Bayangkan, jikasehari mereka mengasah 15 batu akikdengan upah Rp 30 ribu per batu,

Booming Batu .................................... Dari Halaman. 1sudah terkumpul uang sebanyak Rp450 ribu sehari,” ujar Attila saatdihubungi Haluan, Kamis (29/1).

Menurutnya, prospek usaha jualbeli batu akik semakin bagus kedepannya. Alasannya, selain karenabatu akik adalah aksesoris yangsetiap saat dipakai dan dicari sejakratusan tahun yang lalu, juga karenasemakin banyak ditemukan ratusanpotensi batuan baru di Indonesiayang depositnya tidak akan habishingga 15 tahun ke depan.

“Trend batu akik ini akan hilangkalau depositnya habis. Dari penga-matan saya, masih akan ditemukandeposit batu akik di Indonesia danSumatera Barat,”

Sementara itu, Kabid NeracaBadan Pusat Statistik (BPS) Sum-bar, Henfina Nur mengatakan,pihaknya belum menghitung tingkatekonomi masyarakat terkait boo-ming batu akik. Pihaknya memangberencana menyurvei hal itu dalamtahun ini.

Ia menjelaskan, untuk menyurveihal itu, harus dibandingkan kegiatanekonomi lain dan penghasilan yang

ditinggalkan karena beralih profesimenjadi pengrajin atau penjual batu.

“Untuk menyurvei itu, juga harusdihitung jumlah masyarakat Sumbaryang bekerja sebagai pengrajin danpedagang batu, dari total jumlahmasyarakat Sumbar,” pungkasnya.

Dari sisi lain, Gusti Anan, penga-mat sosial budaya berpandangan,fenomena batu akik merupakansalah satu budaya orang Minan-gkabau yang senang dengan pe-nampilan. Setiap kali ada sesuatuyang menjadi trend, misalnya cincindari akar bahar yang dulu boomingdi tahun 70 dan 80-an, semua orangberlomba-lomba mendapatkan danmembicarakan akar bahar tersebut.Sementara untuk memiliki barangyang menjadi trend itu butuh uanguntuk membelinya. Hal itu diakui-nya memiliki hubungan denganmeningkatnya ekonomi di tengahmasyarakat. Sesuai hukum ekonomi,jika permintaan terhadap barangmeningkat, maka harga akan me-ningkat pula dan muncul banyakpedagang serta lapangan kerja darijual beli barang tersebut. (h/dib)

bar, tokoh masyarakat, NinikMamak Alim Ulama dan Muspidase-Kabupaten Padang Pariaman.

Dikatakan Widagdo HendroSukoco, penanaman serentak initidak di sini Nagari Kasang saja, tapijuga pada sepuluh Kodim yang adadi Sumbar. Diakui jenderal berbin-tang satu itu, tanah di Sumbar cukupsubur untuk melakukan penanaman,hanya saja perlu dipoles agar dapatmeningkatkan hasil panen.

Untuk meningkatkan, kata Wi-dagdo, telah mendatangkan 14 pakardan ahli di bidang Pertanian, Peter-nakan dan perkebunan dari Jawa.Para ahli ini telah berada di Sumbarpada bulan Oktober 2014 dan telahmelakukan memberikan pelatihanterhadap Babinsa yang ada di Kodimse-Sumbar dan kelompok tani.

“Para ahli ini berada di Sumbarsampai panen, sehingga sebelumpanen mereka (Pakar,red) terusmemberikan ilmunya,” kata Widag-do, Kemarin (29/1).

Dikatakannya, dia telah mela-kukan perjalanan setiap daerah diSumbar, namun para petani menca-pai 10 persen dalam penanamanpadi. Dikarenakan, petani masihbanyak menggunakan metode kon-fensial. Maka dari itu, para pakar iniakan memberikan ilmunya dari

Sumbar Bakal .................................... Dari Halaman. 1bagaimana cara membuat pupukorganik, melakukan penanamanyang benar hingga perawatan.

“Dalam percontohan penana-man padi ini digunakan metodejajaran legowo dan hasilnya panennya cukup luar biasa, bisa mencapai20 ton perhektar,” jelasnya.

Widagdo menjelaskan, pihaknyatidak sampai penanaman padi saja,melainkan nantinya akan mencobamelakukan penanaman jagung di 10titik dan penanaman cabe sekitar 65hektar di Sumbar.

“Saya optimis hasil panen perc-ontohan penanaman padi ini denganmetode jajaran legowo, nantinyaakan menghasilkan satu hektar 10hingga 15 ton. Sehingga Sumbarmenjadi lumbung padi,” ungkapnya.

Ditambahkannya, pihaknya atasnama seluruh prajurit dan PNSKorem 032/Wbr, mengucapkanterima kasih dan penghargaan yangtulus kepada pemerintah daerah,tokoh masyarakat, tokoh agama,tokoh adat, organisasi masyarakat,dan segenap komponen bangsa lain-nya atas dukungan dan kerja sama-nya selama ini, sehingga dapatmelaksanakan tugas dengan baik.

Sementara itu, Irwan Prayitnomenyebutkan, Sumbar diberikantarget dari pemerintah pusat dalam

swasembada pangan sekitar 500 ributon dalam tiga tahun ke depan.Makanya, dengan dibantu oleh Ko-rem 032/Wbr agar dapat tercapaihingga tahun 2017.

Lanjut Irwan, Sumbar telahmemenuhi target pada lima tahunsebelumnya dengan ditargetkansebanyak 300 ribu ton. Namun, kinihanya dalam waktu tiga tahun harusmencapai 500 ribu ton.

“Semoga dengan dibantu Korem032/Wbr, dapat mewujudkan penca-paian target tersebut,” ungkapnya.

Selain melakukan percontohanpenanaman padi, acara syukuranHUT Korem 032/Wbr ke-30 ditan-dai dengan pemotongan tumpengoleh Danrem yang didampingi Ny.Betty Widagdo diserahkan kepadaHadi Supangat tim Ahli bidang padiOrganik dari Jawa, dan kepadaBabinsa Koramil 01 Kodim 0308/Pariaman serda Abdul rahman.

Kemudian juga menyerahkanbeasiswa kepada 10 anak-anakMakorem 032/Wbr yang berprestasidari SD, SMP, SMA dan SLB, yakniShakinah Lintang Pramesti Cahyani,Disty Chania, Adriel Gian Tumang-ger, Cesar Dwi Nanda S, Elsa Armai-ni, Fadhillah Wirazani, Alviansyah,Laila Suryani, Firman Adnan danAbid Tahiyya. (h/nas)

Soal Kapolri, KMP Tunggu Sikap PresidenJAKARTA, HALUAN — PresidiumKoalisi Merah Putih (KMP) ber-temu untuk membahas mengenainasib pencalonan Komjen BudiGunawan sebagai Kapolri. Namunapa sikap koalisi ini baru diputuskansetelah Presiden Joko Widodomembuat keputusan.

“Poin pertama, sekarang bolanyasudah ada di tangan Presiden, dialahyang akan memutuskan akan melan-tik atau tidak melantik. Sikap KMPtentunya akan membahas nantisetelah Presiden memutuskan akanmelantik atau tidak,” ujar AburizalBakrie membacakan hasil perte-muam Presidium KMP di BakrieTower, Kamis (29/1) yang dilansirdetik.com.

Pertemuan dimulai pukul 19.42WIB dan baru selesai pukul 23.42WIB. Rapat ini diadakan di BakrieTower, kawasan Kuningan, Jaksel.

“Semua kebijakan pemerintahyang baik akan kami selalu men-

dukung, apabila ada kebijakan yangkami rasa perlu di perbaiki kami akanmelakukan komunikasi dengan Pre-siden atau dengan para menteri,” ujarIcal yang juga merupakan KetumGolkar hasil Munas Bali ini. (h/net)

Page 8: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Rahmadhani Layouter:Habliwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H8

Lingkar

KPU Mentawai Tunggu RevisiPADANG, HALUAN — Jika sejumlah Komisi PemilihanUmum (KPU) daerah sudah mulai kasak kusuk mem-persiapkan diri untuk pendaftaran bakal calon kepala daerah,KPU Mentawai hingga saat ini masih duduk diam menunggurevisi Perppu Pilkada. Pasalnya, jika Pilkada serentakdilaksanakan di 2015, Mentawai merupakan salah satu daerahyang tidak ikut menyelenggarakan. Tapi jika dilaksanakan di2016, Mentawai mesti ikut Pilkada serentak. Menurut KetuaKPU Kepulauan Mentawai Laurensius, jika berpedomanpada Pilkada di 2015, memasuki 2016, bupati akan digantikanoleh pelaksana tugas (plt) hingga tahun 2018 mendatang.

“Kalau memang akan menyelenggarakan pemilihan BupatiMentawai, PDIP adalah satu-satunya partai yang bisa mengusungcalon sendiri karena perolehan kursinya mencapai 4 kursi, atau20 persen dari dari total kursi di DPRD 20 kursi. Perolehankursi terbanyak dua adalah Partai Golkar sebanyak 3 kursi.Golkar kalau ingin mengusung calon bupati, harus berkoalisidengan partai lain,” ucap Laurensius, Kamis (29/1).

Sementara untuk calon perorangan, harus memenuhisyarat KTP sebanyak 6 persen dari jumlah pendudukMentawai. Berdasarkan data agregat kependudukankecamatan (DAK2) Mentawai tahun 2012, terdapat 82.355jiwa penduduk, maka jumlah KTP yang harus dikumpulkan4.941 lembar. Sementara itu Komisioner KPU Sumbar, MuftiSyafie, berdasarkan Undang-undang, Pilkada serentakdiselenggarakan di tahun 2015, 2018, dan 2020. Namun,pelaksanaan Pilkada masih menunggu hasil revisi, karenaada wacana dilaksanakan di 2016. (h/mg-rin)

Bakal Calon Mulai Perebutkan HanuraBakri Bakar Pendaftar Pertama

Kandidat Tidak Boleh Pindah JalurSOLOK,HALUAN—Komisi Pemilihan Umum (KPU)melarang kandidat kepala daerah pindah dari jalur Parpol kejalur independen menjelang pendaftaran calon. Begitu jugasebaliknya,calon dari jalur independen tidak boleh lagimendaftar melalui calon Parpol. Hal itu diungkapkan KetuaKPU Kabupaten Solok,Elwiza di Solok,Kamis (29/1).

“Sejak awal kandidat harus menentukan sikap, apakah iaakan maju melalui jalur Parpol atau jalur independen. Apabilamereka telah menentukan pilihan, mereka tak bisa lagi pidahjalur,” kata Elwiza. Lebih jauh Elwiza mengatakan,tahapanpendaftaran bakal calon dengan pencalonan merupakansesuatu yang tak terpisahkan. Oleh karena itu, kandidat haruskonsisten dengan pilihannya. Mereka tidak bisa pindah jalurbegitu saja ketika jalur pilihan pertamanyanya tak lagibisa menghantarkan dirinya menjadi calon.

Partai politik atau gabungan partai politik bisa me-ngajukan calon apabila memenuhi ketentuan jumlahdukungan minimal perolehan kursi 20 persen atau perolehansuara 25 persen. Sementara bakal calon independen wajibmenyertakan lima persen jumlah dukungan dari jumlahminimal yang ditetapkan undang-undang.

Partai politik atau gabungan partai politik yang telahmemenuhi persyaratan bisa mengajukan lebih dari satu bakalcalon untuk mengikuti uji publik. Akan tetapi hanya bolehmengajukan satu calon saja untuk menjadi calon.

Dalam menentukan salah satu calon itu, partai politikatau gabungan partai politik tidak terikat dengan hasil ujipublik. Bakal calon yang mendapat simpati rakyat belumtentu dicalonkan oleh partai politik tersebut.Karena partaipolitik atau gabungan partai politik mengajukan calon atasberbagai pertimbangan. Ini sangat berpotensi konflik, bisasaja bakal calon yang mendapat simpati rakyat justru takdicalonkan oleh partai politik.

“Bakal calon yang kalah bertarung di tingkat parpol ini,tidakdibenarkan untuk maju melalui jalur independen atauperseorangan. Ini untuk menjaga konsistensi,”ujar Elwiza.Disamping itu, calon yang diusung partai politik pada tahappendaftaran calon harus berasal dari bakal calon yang diusungpada tahap pendaftaran bakal calon dan telah mengikuti uji publik.

Partai politik yang mengajukan lebih dari satu orang bakalcalon saat pendaftaran bakal calon dan mengikuti uji publik,maka ke dua bakal calon tersebut akan diberikan suratketerangan sebagai tanda telah mengikuti tahapan uji publik.Namun siapa yang akan diajukan pada tahap pendaftarantergantung pada partai politik itu. “Siapa yang akandijadikan calon itu urusan internal parpol, KPU tidak bisamasuk ke dalam ranah itu,” kata Elwiza. (h/eri)

PAINAN, HALUAN — BakriBakar menjadi pendaftar perta-ma sebagai bakal calon BupatiPessel periode 2015-2020 diDPD Partai Hanura Pessel.Bakri Bakar mendaftarkan diripada Kamis (29/1) dan dite-rima langsung Ketua DPDPartai Hanura Pessel Saba-ruddin di sekretariat partaibesutan Wiranto tersebut. Di-samping itu ada nama AprialHabas yang sedang memper-siapkan persyaratan.

Sabaruddin menyebutkan,DPD Hanura Pessel sudahdapat instruksi dari DPP untukmembuka pendaftaran calonbupati. Hal itu ditindaklanjutidengan membuka pendaftaransemenjak Rabu (28/1). Sebe-lumnya, terkait pendaftaransudah dibicarakan pada rapatharian DPD Hanura Pessel.Untuk pendaftaran, DPD Ha-nura juga mempersiapkan per-syaratan administrasi yang

harus dilengkapi bakal calonsaat melakukan pendaftaran.

“Ya, jadi Bakri Bakar me-rupakan bakal calon bupatiyang pertama mendaftar keDPD Partai Hanura Pessel.Kedatangan bakal calon bupatitersebut selain disambut pim-pinan Hanura, juga panitiapenerimaan dan sejumlahpengurus harian DPD HanuraPessel,” katanya.

Menurut Sabaruddin, ter-kait sejumlah persyaratan ad-ministrasi yang disyaratkanDPP Hanura, calon harus me-lengkapinya, misalnya fotocopy KTP, foto copy ijazah dansejumlah formulir yang harusdiisi. Sementara, di tingkatpartai, nanti juga ada pem-beritahuan sekiranya ada keku-rangan persyaratan untukdilengkapi.

Menurut Sabaruddin, Bak-ri Bakar merupakan tokohyang sangat populer di Pesisir

Selatan saat ini. Tokoh ini telahpernah bertarung pada Pilkadalalu, namun nasib baik belummenghampirinya.

“Elektibilitasnya hinggasaat ini terbilang tinggi diPessel, maka dengan men-daftarnya Bakri Bakar, DPDHanura akan memiliki pertim-bangan tersendiri terhadapketokohannya,” katanya.

Sabaruddin menjelaskan,pendaftaran bakal calon bupatiakan dibuka hingga pertenga-han Februari tahun 2015 men-datang. DPD Hanura Pesseltidak membatasi calon bupatiyang mendaftar ke partai terse-but. Selain terbuka untuk kaderpartai terbaik, kesempatan jugaterbuka lebar kepada tokohlainnya yang berkeinginanmaju pada Pilkada yang bakalterselenggara bulan Desember2015 mendatang.

“Nanti partai akan men-

daftarkan nama-nama yangdirekomendasikan ke KPUDPessel untuk selanjutnya men-jalani uji publik. Kami berharapseluruh bakal calon yang inginmendaftar di DPD HanuraPessel mengikuti aturaninternal partai dan aturan yangberlaku secara umum,” katanya.

Ditambakannya, bakalcalon bupati lainnya yang jugasegera menyusul mendaftar keHanura adalah Aprial Habas.Bakal calon ini juga dimintauntuk melengkapi persyaratanadministratif. (h/har)

BAKRI BAKAR

Pilwako Solok

Golkar Putuskan Usung Yutris CanSOLOK, HALUAN — Setelah melalui beberapa kalipertemuan di internal partai, Dewan PimpinanDaerah (DPD) Partai Golkar Kota Solok akhirnyamemutuskan Yutris Can yang juga Ketua DPDGolkar Kota Solok sebagai satu-satunyakandidat yang akan diusung partai pada alekPemilihan Kepala Daerah (Pilkada) mendatang.

“Keputusanini diambil sete-lah melalui per-timbangan ma-tang dari segenappengurus pada ra-pat internal DPDGolkar Kota So-lok dan koordi-nasi dengan DPDprovinsi Sumbar.Hasil koordinasi,kami lebih me-n g u t a m a k a n

kader partai yangm e m i l i k ipotensi untuk di-usung sebagai ca-lon Wali Kotasolok menda-tang,” kata WakilSekretaris DPDGolkar Kota So-lok Fauzi RusliSE menjawabHaluan, Kamis(29/1).

D e n g a n

diputuskannya Yutris Canyang saat ini menjabat KetuaDPRD Kota Solok sebagaisatu-satunya kandidat BalonWali Kota Solok, hal inipraktis telah menutup ke-mungkinan bagi tokoh lainuntuk menggunakan kapalGolkar sebagai kendaraan diPilwako mendatang.

“Sebelumnya kami telahmembuka diri untuk mem-berikan peluang kepada tokohlain, namun setelah melaluipertimbangan akhirnya dipu-tuskan untuk mengusung PakKetua (Yutris Can),” terangnya.

Terkait itu, Ketua DPDGolkar Kota Solok Yutris Canmembenarkan hal itu, menu-rutnya, penunjukan dirinyasebagai kandidat calon Wali-kota Solok dari Partai Golkarmerupakan amanah yang ha-

rus diembannya selaku kaderpartai. “Ini adalah amanah,sebagai kader partai saya harussiap,” tegas pria yang akrabdisapa Boris ini.

Saat ini, Partai Golkarmerupakan satu-satunya partaidi Kota Solok yang telah me-miliki tiket untuk mengusungcalon sendiri, karena telahmemenuhi kuota 20 persenperolehan kursi di DPRDsetempat. Namun, menurutYutris Can tidak tertutupkemungkinan jika ada partailain yang ingin bergabungbersama Golkar dalam meraihdukungan mayoritas wargaKota Solok nantinya.

“Kalau untuk calon me-mang sudah diputuskan, na-mun untuk dukungan kamitetap terbuka jika ada kawan-kawan partai lain yang ingin

bergabung,” pungkasnya.Kalau merujuk pada atu-

ran pemilihan Perppu Pilkada,Kota Solok mendatang hanyadipimpin oleh satu orang Wali-kota tanpa didampingi olehseorang Wakil Walikota ka-rena berpenduduk dibawah 50ribu jiwa. Kondisi ini, menurutsejumlah pihak diprediksiakan membuat pertarungan dikancah Pilwako Solok men-datang akan semakin mema-nas.

Selain Yutris Can yangsudah memastikan diri akanmaju, nama-nama lain yangdiperkirakan akan ikut bersaingpada Pilwako Solok mendatangantara lain adalah incumbentWalikota Solok Irzal Ilyas,Wawako Zul Elfian dan tokohmasyarakat Solok Reinier danIsmail Koto. (h/ndi)

YUTRIS CAN

JOKOWI DAN PRABOWO — Presiden Joko Widodo (kanan) berjalan bersama Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto (kiri) usai melakukan pertemuan tertutup di Istana KepresidenanBogor, Jawa Barat, Kamis (29/1). Presiden Joko Widodo dan Prabowo Subianto mengatakan mereka bertemu dalam rangka silahturahmi yang membicarakan masalah terkini bangsa. ANTARA

Page 9: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Nasrizal Layouter: Syamsul Hidayatwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 9

TINGKATKAN HASIL PANGAN

Penanaman Padi Dicanangkan Serentak

DPRD Minta SPRLunasi Royalti PADANG, HALUAN — Komisi II DPRD Kota Padang,memanggil PT CSR sebagai pengelola Sentra PasarRaya (SPR) Kota Padang, guna mendengar penjelasansoal royalti mereka ke Pemko Padang. Selain itu,Komisi II juga meneruskan aspirasi sebagian pedagangyang melayangkan surat ke DPRD terkait persoalanmereka dengan PT CSR.

Komisi II memberikan kesempatan ke PT CSR,untuk menyiapkan data soal bukti perjanjian denganPemko Padang maupun pedagang. Pada pertemuan itu,menghasilkan dua kesepakatan yakni pihak SPRdiminta untuk menyelesaikan perkara dengan parapedagang yang masih mandek dan juga kepastianmelunasi royalti, yang mesti dibayarkan ke PemkoPadang.

Hal itu dikatakan Ketua Komisi II, Elvi Amri keawak media di DPRD Padang, Kamis (29/1). Di-katakannya, pada dasarnya tidak ada persoalan yangrumit soal SPR. Pada pertemuan bersama pihak SPR,terbukalah satu hal yang selama ini dikeluhkan olehpara investor.

Salah satunya ialah, mandeknya pembayaran royaltidisebabkan belum mendapat persenan dari pedagangyang telah menempati kios dan juga belum di-terbitkannya sertifikat yang katanya masih tersangkutdi Badan Pertanahan.

“Untuk itu, kami tadi telah bersepakat agar SPRsegera menyiapkan data soal perjanjian antara merekadan pedagang. Demikian juga mekanisme pembayaranroyalti,” terangnya.

Koordinator Komisi, Wahyu Iramana Putramenambahkan, solusi persoalan SPR dengan pedagangdan Pemko Padang ialah, memanggil para pedaganglama yang telah menempati kiosnya. Makanya, SPRdan Dinas Pasar kembali diminta untuk melengkapidata-data tersebut.

“Jika lengkap data yang mereka berikan dan sesuaiatas kepemilikan, ya sudah tinggal dilaksanakan. Kami,tidak ingin para investor cabut dari Kota Padang ini,”hematnya.

Sementara itu, Charles Tinungki menyangupinya.Manajer itu, meminta waktu kepada Komisi II untukmenyiapkan data yang dimintakan kepadanya. Akantetapi, ia masih enggan memberikan keterangan lebihlanjut soal perseteruan antara pihaknya denganpedagang, yang ngotot untuk masuk kembali ke SPR.

“Kami tentu tidak mungkin memberikan secaragratis, karena biaya pembangunan pascagempameningkat, yang disesuaikan dengan aturan harusramah gempa,” ungkapnya.

Pertemuan Komisi dengan SPR, belum mem-buahkan hasil. DPRD, akan berupaya memfasilitasipersoalan PT CSR dengan pedagang dan PemkoPadang. Dalam pertemuan itu, dihadiri KoordinatorKomisi II yang juga Wakil Ketua DPRD Kota Padang,Wahyu Iramana Putra, serta sejumlah anggota KomisiII dan General Manager PT CSR, Charles Tinungkibersama jajarannya. (h/ade)

Kilas

DKP Minta Kelurahan Sediakan Landasan Kontainer Sampah

Bangunan Liar Jalur IIBypass Dibersihkan

Jika Tak Digubris Pemko

Warga ATT Ancam Lapor ke OmbusdmanPADANG, HALUAN — Ketua RW 001, KelurahanAir Tawar Timur (ATT), Kecamatan PadangUtara, Padang, yang membuat permohonanpenggantian lurah, berharap kasus pungutan ditempatnya cepat di usut. Jika tidak, pihaknyaakan melaporkan ke Ombusdman. Sedangkan,Dispektorat Kota Padang baru bisa menurunkantim khususnya, Selasa (3/2) depan.

PADANG, HALUAN – Peme-rintah Kota (Pemko) Padangmelalui Dinas Kebersihan danPertamanan (DKP) meminta,agar setiap kelurahan men-yediakan landasan untuk me-letakkan kontainer sampah.Karena kenyataannya masih

banyak warga Kota Padang yangmembuang sampah tidak padatempatnya dengan alasan ke-tiadaan kontainer.

Sebagaimana yang dilaku-kan sebagian besar warga yangtinggal di sepanjang Jalan Dr.M. Hatta dan di beberapa titik

jalan lainnya. Dari pantauanHaluan pada Kamis (29/1),terlihat banyak sampah me-numpuk di median jalan yangseharusnya berfungsi sebagaipembatas jalan dua jalur se-kaligus sebagai taman.

Rizki Abdillah (23), wargayang tinggal di Jalan Dr. M.Hatta mengatakan, sampahmemang sengaja ditumpukwarga di median jalan ataspermintaan petugas keber-sihan, agar para petugas ter-sebut lebih mudah untuk me-ngumpulkan sampah ke mobilpengangkut sampah.

“Memang warga yang me-numpuk di tengah jalan, tapipetugas kebersihan yang me-mintanya. Lagian di sepanjangjalan dari Pasar Baru sampaiBypass, Katapiang, tidak adakontainer sampah yang di-sediakan,” ujar Rizki.

Pernyataan warga tersebutdibantah Kepala DKP KotaPadang, Afrizal Khaidir. Me-nurutnya, tidak mungkin petugasyang meminta warga meletakkansampah di median jalan. Disamping DKP tidak pernah

mengintruksikannya, hal itu jugamembahayakan bagi keselamatanpetugas kebersihan di lapangan.

“Tidak mungkin petugasyang menyuruhnya, tapi sudahmenjadi kebiasaan warga me-letakkan sampah mereka dimedian jalan. Lagipula me-ngumpulkan sampah yang adadi median jalan itu beresikobagi keselamatan petugas, dimana petugas harus memarkirmobil pengangkut di tengahjalan dan petugas turun me-mungut sampah di median.Hal itu tentu membahayakankeselamatan jika sewaktu-waktu ada mobil melintas ugal-ugalan,” jelas Afrizal.

Afrizal kemudian memin-ta agar setiap kelurahan, teru-tama kelurahan yang berada ditepi jalan raya, menyediakanlandasan atau lahan yang stra-tegis agar DKP bisa meletak-kan kontainer sampah di lan-dasan tersebut.

“Kepada lurah dan camatsetempat, kami minta agarmengupayakan landasan kon-tainer sampah yang mudahdijangkau warga sekitar. Karena

jika kontainer mudah ditemui,warga tentu bisa merubah ke-biasaan membuang sampahsembarangan. Ini juga salah satuwujud komitmen perwujudan“Padang Bersih” yang dicanang-kan walikota,” lanjutnya.

Perihal ketersediaan kon-tainer di DKP, Afrizal memas-tikan akan selalu memenuhipermintaan yang diajukan.“Anggarannya mencukupi.Jika sudah disediakan landasanyang strategis, kontainer akanlangsung kami antarkan. Di-ajukan hari ini, paling lamabesok harinya kami antarkan,”janji Afrizal. (h/mg-isq)

SALAH satu kontainer sampah yang disediakan DKP Kota Padang, Kamis (29/1).DKP meminta agar setiap kelurahan menyediakan landasan untuk container sampah.JULI ISHAQ PUTRA

Karena masih banyak data-data yang dibutuhkan untukpenyelidikan. Ketua RW 001ATT, Taufik Hafni KepadaHaluan, Kamis (29/1) me-nuturkan, kasus pungutan ditempatnya jangan dianggapseperti gertakan. Sebab, bukti-bukti pungutan itu sudah di-pegangnya saat ini.

“Kami menunggu pihakDispektorat saja lagi. Bukti-bukti pada kami sudah ban-yak,” jelasnya.

Dikatakannya, jika Peme-rintah Kota Padang berusahamelindungi lurah yang mela-kukan pungutan tersebut, ma-ka dia bersama warganya akanmengadukan kepada Ombus-dman Sumbar. Sebab, kasus inisudah lama terjadi dan di-ketahui masyarakat yang ber-domisili di ATT.

“Ya, kalau Inspektoratberjanji Selasa depan, kitatunggu. Namun, jika pemkoberusaha mendinginkan soalini, kami warga ATT akanmengadukan kepada lembagalain,” ucapnya.

Pungli dan ketidakberesandi kelurahan ATT tidak hanyadilakukan oleh lurah saja. Adaoknum lain di kelurahan yangikut. “Tapi keputusan terletakdi lurah, jika bawahan mela-kukan pungutan kami bisamengadukan ke lurah. Nah,jika lurah yang bermain kami

mau apa lagi,” terangnya.Sementara Sekretaris In-

spektorat, Arfi Anis menjelas-kan, pihaknya baru bisa turunke lapangan, Selasa (3/2) sebabpihaknya mengumpulkan data-data dan bukti untuk dibawa kelapangan. “Kita pasti menye-lidiknya. Tapi, harus menunggudulu sampai bukti-bukti kitacukup untuk dibawa ke la-pangan,” terangnya.

Ia menambahkan, pihak-nya tidak bisa memprediksi-kan butuh waktu berapa lamauntuk melakukan penyeli-dikan hingga selesai. Tetapi,pihaknya tetap melakukanpemeriksaan dengan pihakyang terlibat dalam waktu yangsesingkat-singkatnya.

Seperti berita sebelumnya,Lurah ATT dituntut warga R-W 001 telah melakukan pu-ngutan di luar ketentuan dantidak mencerminkan sikapselayaknya seorang pamong.Masyarakat atas nama wargaRW 001 Air Tawar Timur,telah melayangkan surat tun-tutan dengan nomor: 021/RW-001/I-2015 tanggal 15 Januari2015 kepada Camat PadangUtara agar mengganti lurahnya.

Kemudian Filnarita di-panggil ke kecamatan sesuaidengan PP nomor 53 tahun2010 tentang disiplin PNS,serta dugaan pungutan yangdilakukannya. (h/ows)

PADANG, HALUAN — Pe-ngerjaan pembangunan jalur IIBypass terus berlanjut kesegmen III, yaitu memasukiwilayah Kecamatan Pauh danKuranji. Hari ini, Kamis (29/1) telah dilakukan pembersi-han lahan (land clearing) dimulai pada lahan yang pen-yelesaian konsolidasinya tun-tas di Kelurahan Kalumbuk.

Sekretaris Kecamatan Ku-ranji, Yoga Natasa Amin lang-sung terjun memimpin pem-bersihan lahan dari bangunan-bangunan liar yang masihberdiri di sepanjang ruas ter-sebut. Terdapat puluhan ba-ngunan yang merupakan la-pak-lapak, sementara milikpedagang yang masih menem-pati lahan tersebut.

“Pembersihan akan di-mulai dari lahan yang sudahtidak bermasalah. Sebab, se-kitar enam persil masih ber-masalah di pengadilan, yaitumasalah intern dari kaum.Jadi, kita menunggu advis daripengadilan,” ungkap Yogakepada wartawan di sela ke-giatan tersebut.

Di ruas Kuranji yang meru-

pakan segmen III dari pem-bangunan jalur II Bypass ter-sebut, dikatakan Yoga, darisepanjang 7,4 km lahan, se-panjang 5,6 km lahan masihbermasalah, sedangkan 1,8 kmsudah bisa dikerjakan.

Menurutnya, bangunan yangmasih terdapat di sepanjang jalursebelah timur, mulai dari KantorCamat Kuranji hingga RumahMakan Palapa, sehari ini (kema-rin,red) dapat dibongkar.

Sebelum memulai pem-bersihan tersebut, Kabag Per-tanahan Setda Kota Padang,Amasrul, Camat Kuranji, Sa-lisma dan Muspika serta Ka-bag Humas, Mursalim yangpernah menjadi Camat Ku-ranji, telah berkoordinasiterkait lokasi-lokasi yangsudah bisa dilakukan landclearing.

Sementara itu, PejabatPembuat Komitmen (PPK)Jalan Bypass dari Balai BesarPelaksanaan, Jalan NasionalII, Opu Kenigara memapar-kan, pengerjaan pembangunanJalur II Bypass setelah selesailand clearing langsung mema-suki tahap pemadatan. (h/ows)

PENANAMAN PADI — Wawako Emzalmi bersama Dandim 0312/Padang Letkol Arm Wahyudi Dwi Santoso mengangkat bibitpadi, pertanda penanaman padi perdana dimulai secara serentak di demplot padi, Kelurahan Surau Gadang, KecamatanNanggalo, Padang, Kamis (29/1). IST

PADANG, HALUAN — Men-yikapi upaya percepatan swas-embada pangan nasional tahun2017, telah dicanangkan pem-buatan demplot padi sawahKota Padang. Pencanangan ini,sehubungan adanya arahanPemerintah RI melalui Ke-menterian Pertanian, terkaitdialihkannya anggaran subsidibahan Bakar Minyak (BBM)kepada perbaikan irigasi, dis-tribusi bibit, distribusi pupuk,penyuluhan dan pengadaan alatmesin pertanian.

Dalam hal ini, jajaran Ko-mando Resort Militer (Ko-rem) 032 Wirabraja melaluiKomando Distrik Militer (Ko-dim) 0312/Padang, bekerjasama dengan Pemerintah Kota(Pemko) Padang melalui Di-nas Pertanian, Perkebunandan Kehutanan (Dispernak-bunhut) Padang, mencanang-kan pembuatan demplot pa-di, di Kelurahan Surau Ga-dang, Kecamatan Nanggalo,Padang, Kamis (29/1).

Pencanangan ini juga sekai-tan dengan Hari Ulang Tahun(HUT) Korem 032/Wbr yangke-30. Dalam kesempatan itu,dihadiri langsung Wakil Wali-

kota (Wawako) Padang, H.Emzalmi, Muspida, beberapaanggota DPRD Padang, se-luruh camat dan beberapaanggota dari 40 kelompokusaha tani.

Dalam sambutan wawakomenyampaikan, sangat me-ngapresiasi kegiatan penca-nangan demplot sawah diKelurahan Surau Gadang kaliini. Tidak hanya itu, terkaitpercepatan ketahanan pangan,memang banyak yang harusdisikapi secara bersama-sama.Di antaranya, dalam menyi-kapi lahan pertanian yangmulai banyak dialihfungsikanmenjadi perumahan. Padang,selaku kota besar memangtidak bisa dihindari dari pem-bangunan infrastruktur danperumahan.

“Namun, upaya yang haruskita lakukan yaitu, pengalihanfungisan lahan. Di mana, lahanpertanian yang ada di KotaPadang saat ini lebih kurang6.500 hektare. Sedangkan,untuk pembangunan itu hanyaboleh bagi lahan yang nonproduksi. Sementra lahan yangberirigasikan akan dipertahan-kan, karena merupakan sum-

ber swasembada pangan,” se-but wawako.

Di samping itu, sebut Wa-wako, atas pencanangan dem-plot disertai penanaman padikali ini, hendaknya dapat dilakukan pada seluruh keca-matan. Meskipun dengan la-han terbatas, yang pentingmenghasilkan.

Sementara itu, Dandim0312/Padang Letkol ArmWahyudi Dwi Santoso menye-butkan, akan mengerjakan satuhektar lahan percontohandengan menanam padi meng-gunakan full pupuk organik diKelurahan Surau Gadang.

“Lahan yang berada di Ke-lurahan Surau Gadang, Keca-matan Nanggalo, ditanam padidengan pola tanam Sistem ofRice Intensification (SRI).Lahan ini, sebagai percontohanyang sepenuhnya dikerjakanpersonil Kodim 0312/Padangdari awal pengolahan lahanhingga panen,” sebut Dandim.

Ditargetkan, dengan pem-berian pupuk organik dan polatanam yang diterapkan diper-kirakan akan menghasilkanpadi maksimal 12 ton per-hektar. (h/ows)

Page 10: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Nasrizal Layouter: Jefliwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H10 Padang

Lingkar

PENATA RAMBUT PROFESIONAL

Rudy Gandeng Viva Cosmetic Demokan Tren Rambut 2015

Seorang Pemuda Ditemukan Tewas Samping TrukJL Bebas, Kedua KeluargaTempuh Jalan DamaiPADANG, HALUAN – JL (19), seorang pelajar salah satuSMA swasta di Kota Padang yang diamankan di MapolsekKuranji, karena diduga menghamili pacarnya berinisial WW(19), seorang mahasiswi universitas terkenal di Padang,akhirnya dibebaskan, Rabu (28/1).

JL bebas, setelah pihak keluarga sang pacar yang telahdihamilinya tersebut, mencabut laporannya dengan laporandengan nomor: LP/73/K/I/2015-Sektor Kuranji. “Keduabelah pihak memutuskan berdamai dan menyelesaikanpermasalahan ini secara kekeluargaan,” ujar KapolsekKuranji, Kompol Asril Prasetya saat dihubungi Haluanmelalui telepon genggamnya, Kamis (29/1).

Asril mengatakan, kedua belah pihak memilih jalan ini(damai), karena mengingat masa depan putra-putrinya, jugamengingat bayi yang telah dikandung WW. “Kemungkinanpihak keluarga sudah sepakat untuk menikahkan keduanya,”jelasnya.

Seperti berita sebelumnya, Tidak terima anaknyaberinisial WW (19) hamil dua bulan, orangtua korban‘menjemput’ JL (19) di rumahnya di kawasan By Pass,Kampung Lalang, Kelurahan Pasar Ambacang, KecamatanKuranji, Kota Padang, Selasa (27/1) siang.

Kemudian tersangka yang masih duduk di salah satusekolah swasta di Kota Padang diserahkan ke Polsek Kuranjiguna proses lebih lanjut. Berdasarakn pengakuan JL kepadapetugas, ada delapan kali hubungan layaknya suami istri.Perbuatan tidak senonoh tersebut dilakukannya saatorangtua JL tengah tidak berada di rumah. (h/mg-fds)

PBB Lampaui Target, KJKS Macet

PADANG, HALUAN – Nanda Anwar (20), wargaPadang Mangek, Kecamatan Rambatan,Kabupaten Tanah Datar, Provinsi Sumbar,ditemukan tewas di depan PT Selatan Jaya,Bypass, Simpang Arai Pinang, Kecamatan LubukBegalung (Lubeg), Kota Padang, Kamis (29/1)sekitar pukul 06.00 WIB.

Jasad Anwar pertama kaliditemukan oleh Boy Yuhendri(35), yang merupakan SatpamPT Selatan Jaya. Bermulaketika Boy hendak memeriksakawasan parkir perusahaantempat kerjanya, kemudian iadikagetkan oleh sesosok tubuhmanusia dalam keadaan telen-tang seperti orang sedang tidurdi sebelah truk Fuso warnaorange dengan nopol B 9666SF. Setelah diperiksa, ternyatasosok manusia tersebut sudahtidak bernyawa dan telah kaku.

Boy pun berteriak dan me-minta tolong kepada warga disekitar lokasi, tidak lama ke-mudian warga berdatanganmenyaksikan temuan jasadtersebut. Setelah itu, Boymelaporkan temuannya padaPolsek Lubeg. Mendapatkanlaporan itu, petugas kepolisianpun mendatangi lokasi danlangsung melakukan iden-tifikasi terhadap jasad tersebut.

Kapolsek Lubeg KompolAljufri melalui Kanit ReskrimIpda Jaswir ND menyebutkan,setelah mendapat laporan pi-haknya langsung meluncur kelokasi. “Mendapat laporanwarga, kita langsung ke lokasiuntuk memeriksa jasad terse-but,” ujar Jazwir kepadaHaluan, Kamis (29/1).

Menurutnya, dari olahTempat Kejadian Perkara(TKP), pria yang merupakankernet di truk tersebut didugameninggal, karena penyakityang dideritanya. “Tidak adatanda-tanda penganiayaan ditubuhnya, kemungkinan iameninggal karena penyakit,”jelas Jaswir.

Hal itu dikatakannya, dide-kat jasad korban petugas mene-mukan alat hisap yang didugadigunakan oleh penderita pe-nyakit asma. Di samping itu,untuk mendapatkan informasilebih lanjut, petugas juga me-meriksa sopir truk yang meru-pakan adalah kakak korbansendiri.

“Keterangan dari sopir(kakaknya), memang benaradiknya tersebut menderitapenyakit asma,” ujar.

Setelah dilakukan peme-riksaan, jenazah Anwar akandibawa ke Ujung Tanah, untukdisemayamkan di rumah kera-batnya dan setelah itu barudibawa ke kampung halaman-nya, Kabupaten Tanah Datar,untuk dikebumikan.

“Pemakaman akan dilak-ukan di kampung halaman-nya berdasarkan permintaankeluarga,” tutup Jaswir. (h/mg-fds)

2014 yang melebihi target.Ia menerangkan, tahun lalu

ditargetkan mencapai Rp309.-472.000. Berkat kesabaranyang ekstra petugas berhasilmencapai Rp Rp313.341.836melebihi yang ditargetkan,walaupun proses pemungutanPBB tidak mudah.

Dari jumlah penduduk5.666 jiwa dengan 991 KepalaKeluarga (KK) mereka mem-bagi menjadi empat kolektor,yang pertama eks KelurahanBalai Baru, Belakang Olo,Kampung Dalam, KampuangBaru, yang sekarang digabungjadi satu ke Kelurahan Kam-puang Jao.

“Dari jumlah pendudukyang disebutkan terdapat 21

Rukun Tetangga (RT) dandelapan Rukun Warga (RW)yang ada di kelurahan ini.Kami memungut PPB lang-sung dari rumah ke rumahdan kalau saya daerah PasarRaya untuk para peda -gangnya,” ujar Dalius marni,Kasi Pemerintahan, Kamis(29/1).

Menurutnya, KelurahanKampuang Jao, luas wilayah-nya sebagian besar adalahpasar. Jadi, untuk memintaatau memungut PBB tidak bisadilakukan satu kali saja, karenatidak semua warga yang sadarakan membayar PBB.

“Walaupun kita banyakmendapatkan kendala dalampemungutan PBB, kita masih

bisa mencapai target bahkanmelebihi dari yang kita target-kan,” ujarnya.

Ketika ditanyakan soaladanya isu kredit macet padaKJKS kelurahannya, Gesrilmengatakan, belum ada dapatkabar, atau komplen dari ma-syarakat. Namun demikian, iaakan secepatnya melakukankoordinasi dan pertemuandengan pengurusnya.

“Dalam bulan ini kita akanadakan Rapat Akhir Tahun(RAT), nah nanti kita buktikandi sana, sekaligus menda-patkan informasi yang jelasdan lengkap. Lagipula, kantorKJKS ini terpisah dari kelu-rahan kita,” pungkasnya. (h/mg-rin)

mi dan Bangunan (PBB) tahun2015 minimal harus mencapaitarget, jika tidak bisa samadengan pencapaian di tahun

PADANG, HALUAN— LurahKampuang Jao, KecamatanPadang Barat, Gesril menga-takan, pemungutan Pajak Bu-

Kelurahan Kampung Jao

KORBAN TERGELETAK— Kapolsek Lubeg Kompol Aljufri memeriksa jasad Nanda Anwar (20), Kamis (291) yang ditemukandi depan PT Selatan Jaya, Bypass, Simpang Arai Pinang, Kecamatan Lubuk Begalung (Lubeg), Kota Padang. FIRDAUS

RUDY Hadisuwarno langsung mendemokan pemotongan rambut untuk menunjukkantren gaya rambut 2015 yang berlangsung di Pangeran Beach Hotel Padang, Kamis(29/1). RAHMA WINDA

GESRIL Lurah Kampung Jao tengah bekerja diruang kerjanya.

PADANG, HALUAN – Ko-ta Padang kembali dikunjungioleh penata rambut profe-sional, Rudy Hadisuwarnodengan menggandeng Vivacosmetic, Kamis (29/1) diPangeran Beach Hotel Padang.Dengan memaparkan trenrambut 2015, Rudy langsungterjun mendemokan cara po-tong rambut, serta memilihwarna rambut yang baik dancocok yang akan menjadi trenpada 2015 ini.

Rudy mengunjungi KotaPadang kali ke dua, setelahberjalan selama 30 tahun ber-tandang ke 17 Kota di Indo-nesia. Kota Padang dianggapsalah satu tempat yang palingmaju, sehingga bisa mengikutiperkembangan tren yang terussilih berganti. Peserta yang

datang langsung dari salon-salon handal yang berada diSumatera Barat (Sumbar).

“Kegiatan ini merupakanbentuk edukasi dan enter-tainment, yang memberikanpelajaran bagaimana cara pe-motongan rambut yang sesuaidengan aturannya. Kemudian,bagi penata rambut atau salonbisa mengaplikasikannya de-ngan mencocokkan denganbentuk wajah,” jelas Rudy.

Dikatakannya, pada 2015ini warna yang cocok digu-nakan untuk rambut wanitaremaja adalah warna dasarcoklat. Kemudian bisa dikom-binasikan dengan warna lain,seperti warna keemasan, war-na pink dan crem. Kemudian,model rambut sedikit keritingjuga merupakan tren yang akan

mendominasi model rambutwanita saat ini.

“Saya berbagi dengan te-man-teman salon di Sumbar,untuk bisa memaparkan apa-

apa yang terbaru pada 2015.Baik itu model rambut, warnarambut, maupun cara make upyang sesuai dengan aturannya,”ulasnya kembali.

Untuk make up, Rudymengatakan, tren saat ini lebihkepada warna-warna cerahdengan lipstick yang natural.Kemudian, bagaimana carapenggunaan make up yang baikdalam kegiatan ini langsungdidemokan oleh para pakaryang ada di Viva cosmetic danproduk Liberte.

Lebih lanjut Rudy menga-takan, ia akan berencana mem-buka salon di Kota Padang danBukittinggi yang bekerjasamadengan pengusaha daerah.“Mudah-mudahan ada kesem-patan untuk membuka salon diKota Padang dan Bukittinggi,untuk memenuhi permintaanmasyarakat. Saya berharapagar pengusaha daerah bisadiajak bekerja sama dalam halini,” harapnya. (h/mg-win)

Page 11: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: Rahmiwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 11

“Sekarang mahasiswa diperguruan tinggi keagamaanIslam berjumlah 700 ribuorang, kita targetkan tahun2019 sebanyak 1 juta orang,”kata Kamaruddin Amin padaacara peluncuran SeleksiPrestasi Akademik Nasional(SPAN-PTKIN) dan UjianMasuk Perguruan Tinggi Aga-ma Islam Negeri (UM-PT-KIN) di Gedung KementerianAgama Jalan Thamrin, Ja-karta, Selasa (27/01).

Peluncuran dihadiri SekjenKemenag Nur Syam mewakiliMenteri Agama, Direktur Pen-didikan Tinggi Islam AmsalBahtiar, para Rektor UIN danIAIN, serta para Ketua STAINdi Tanah Air.

Menurut Kamaruddin, kua-litas bangsa ditentukan juga oleh

Galant VictoryMahasiswa Mulai ApatisGALANT Victory atau popular dipanggil Galant, saat inidipecaya menjabat sebagai Presiden Badan EkskutifMahasiswa (BEM) Universitas Negeri Padang (UNP) untukperiode 2014 – 2015. Dipercaya sebagai pemimpin membuatseorang Galant harus siap untuk mengbdikan dirinya bagisegenap mahasiwa UNP. Sekarang ribuan harapan mahasiswaUNP ditumpang di bahu seorang Galant.

“Segala sesuatu seberat apa pun itu akan lebih mudahapabila dikerjakan bersama. Saya tidak bisa berjalan sendiriuntuk membuat UNP lebih baik ke depan, saya butuhkontribusi teman-teman mahasiswa lainnya,” ujar Galant saatditemui Haluan ditengah kesibukkannya sebagai presiden.

Galant sendiri merasa risih dengan sikap apatis yang saatini mulai muncul di kalangan mahasiswa. Banyak saat inimahsiswa yang hanya kuliah dan setelah itu pulang, tak pedulilagi dengan isu sosial yang saat ini berkembang di masyarakat.

“Kita para mahasiswa adalah agent of change, jadi kitalah yang akan merubah kondisi seperti saat ini kea rah yanglebih baik,” ucap cowok penyuka mie ayam ini.

Menjadi seorang pemimpin tentu tidak mudah, apalagimemimpin ribuan intelektual UNP seperti sekarang. Tapi bagiseorang Galant ini adalah tantangan yang memang harus ia emban.

“Saya akan membawa UNP menjadi kampus yangdiidamkan dan diidolakan ke depan. Untuk mewujudkan inisaya butuh dukungan segenap civitas akademika UNP sepertiUnit Kegiatan Mahasiswa dan tentunya partisipasimahasiswa,” ungkap.

Meski bukan orang Minang asli, Galant mengaku sangatmengidolakan sosok Buya Hamka. Menurutnya, Buya Hamkaadalah tokoh yang sangat menginspirasinya dalamk e h i d u p a n dan tindak tanduknya sehari-hari.

“ S a y a ingin seperti Buya Hamka,karya, ide dan sosoknya sangat

menginspirasi banyak orang.M e s k i sekarang beliau telah tiada tapikebanggaan akan sosok beliau masih

terasa,” papar anak kedua daritiga bersaudara ini.

Dibalik jabatannya saatini, Galant juga seorang

mahasiswa yangmemiliki target dantujuan hidup usaimenuntaskan kuliahnanti. Galant sendiriingin menjadi au-ditor dan bekerja disebuah perusahaan.Hal ini sesuai de-ngan bidang akun-

tansi yang saat inididalaminya di FakultasEkonomi UNP.

“Kebahagiaan sejatibukan berasal dari hartaatau pun jabatan yangkita miliki, akan tetapisejauh mana kita bisabermanfaat bagi oranglain,” ucap cowokkelahiran Bangko 22September 1993 silamini.

Kilas

Bintang

Mahasiswa Asing KesulitanKuliah di IndonesiaJAKARTA, HALUAN — Direktur kantor urusan internasionalPresident University, Jhanghiz Syahrivar mengatakanmahasiswa asing kesulitan belajar di Tanah Air karenapersoalan visa.

“Visa sosial budaya atau belajar yang diberikan pemerintahkita kepada mahasiswa asing hanya berlaku tiga bulan. Halitu membuat kesulitan mahasiswa asing,” ujar Jhangiz dalamkonferensi pers di Jakarta, Rabu.

Berbeda dengan negara-negara lain, yang masa berlakuvisa sosial budayanya yang rata-rata satu tahun.

“Bahkan ada yang masa berlaku visanya mencapai duatahun,” katanya.

Ia memberi contoh Malaysia yang memberikan masaberlaku visa selama satu tahun.

“Makanya banyak mahasiswa asal Vietnam yang kuliahdi Malaysia. Begitu juga dengan Amerika, yang mudahmemberikan visa untuk belajar,” kata dia.

Jhangiz mengharapkan pemerintah mengatur ulangpemberlakuan visa tersebut.(h/ans

PT Islam Targetkan 1 JutaMahasiswa pada 2019

PADANG, HALUAN — Men-jelang bergulirnya Seleksi Nasio-nal Masuk Perguruan TinggiNegeri (SNMPTN) tahun 2015,Universitas Negeri Padang(UNP) gencar melakukan so-sialisasi ke sekolah-sekolah.

Dalam kunjungan pertama iniUNP memulai di Kota Padangdengan mengunjungi SekolahMenengah Atas (SMA) Negeri 1Padang, Rabu (28/1).

Didampingi Pembantu Rek-tor I UNP, Agus Irianto, Dekan

JAKARTA, HALUAN —Dirjen Pendidikan IslamKamaruddin Aminmengatakan angkapartisipasi kasar (APK)pendidikan tinggimasih berada di bawahAPK jenjangpendidikan lainnya,baru 30 persen.Sehingga masih 70persen anak Indonesiayang belummemperolehkesempatan kuliah diperguruan tinggi (PT).

kontribusi perguruan tinggi.Karena itu Kementerian Agamamembuka akses agar kuliah diPTKIN. Ia juga mengatakan,akan memberi kesempatan bagiperguruan tinggi di lingkunganKemenag untuk membuka

program studi (prodi), denganmemperhatikan tata kelola danmutu pendidikan.

“Dalam masalah prodi,kami fleksibel. Tapi janganabaikan mutu dan tata kelola,”kata Kamaruddin seraya me-

nambahkan, dalam pembu-kaan prodi baru hendaknyaprodi keagamaan tidak dia-baikan.

Mengenai program 5.000doktor yang kini mulaidisiapkan, menurut Dirjen

Pendis, itu sebagai programambisius, tidak akan terwujudtanpa sinergi positif. “Hampirsetiap hari program itudidiskusikan di Pendis, banyaksekali yang harus disiapkan,”katanya. (h/ans)

JAKARTA, HALUAN — Kemen-terian Komunikasi dan Infor-matika (Kominfo) membukakesempatan beasiswa pendidikanS2 di luar negeri bagi pegawainegeri sipil (PNS) di kementeriandan lembaga pemerintah pusatdan daerah.

Kesempatan ini juga terbukabagi PNS di lingkungan TNI/POLRI, yang bekerja di bidangindustri komunikasi dan infor-matika, demikian dikutip darilaman Sekretariat Kabinet, Se-lasa, di Jakarta.

Syarat untuk mengikuti bea-

Sekolah Manipulasi Nilai, SiswaDidiskualifikasi dari SNMPTN

Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)UNP, Firman, Kepala HumasUNP, Amril Amir, perwakilanguru Sekolah Menengah Atas(SMA) sederajat mendapat pem-bekalan terkait tata caraSNMPTN 2015.

Pembantu Rektor I UNP,Agus Irianto kepada wartawanmengatakan, tidak ada perubahanmencolok dalam pelaksanaanSNMPTN tahun ini dengantahun lalu. Hanya saja, tahun iniPerguruan Tinggi akan lebihselektif dan teliti dalam prosespenerimaan mahasiswa baru.

“Kita tekankan kepada guruagar tidak memark up nilai siswa.Karena apabila ini terbukti makaakan langsung didiskualifikasi,”tegas Agus Irianto.

Ia melanjutkan, selain sanksidiskualifikasi, bagi sekolah yangmenaikkan nilai siswa secaratidak wajar tidak akan diikutsertakan lagi dalam SNMPTNtahun berikutnya.

“Jadi, jangan coba-coba me-

manipulasi nilai siswa, karenahanya akan merugikan siswa dansekolah tentunya,” tandasnya.

Sementara itu, Kepala HumasUNP, Amril Amir menjelaskan, untuk pola penerimaan maha-siswa program sarjana PTN tahun2015, yaitu 50 persen dari SNM-PTN, 30 pesen dari SBNMPtNdan 20 persen seleksi mandiri.

“Kuota untuk SNPMTN inimasih sama seperti tahun lalu,”terangnya.

Ia melanjutkan, untuk pelun-curan SNMPTN akan dilakukanpada 15 Januari 2015. PengisianPangakal Data Sekolah Siswa (PD-SS) pada 22 Januari - 8 Maret 2015.

Sedangakan untuk pendaf-taran, kata Amril Irianto dimulai13 Februari - 15 Maret, dilan-jutkan pencetakan kartu SNM-PTN pada 17 April - 13 Maret,

“Pengumuman akan kita la-kukan pada 9 Mei dan pada 9 Juni2015 pendaftaran ulang ber-samaan dengan ujian tulis SN-MPTN,” terang Amril.(h/mg-isr)

Kemenkominfo Buka PendaftaranBeasiswa S2 untuk PNS

siswa tersebut adalah, lulusan sarjana(S1), memiliki IPK minimal 2.90(dari skala 4), memiliki nilaiInstitutional TOEFL (ITP)minimal 570 atau IELTS minimal6.5, memiliki nilai tes potensiakademik (TPA) minimal 550,mendapat rekomendasi tugasbelajar dari pejabat yang berwenang.

Untuk beasiswa kali ini, diuta-makan PNS dengan pengalamankerja minimal 2 tahun, berusiamaksimal 35 tahun, belum me-miliki gelar dan tidak sedangmenerima beasiswa lain dan/atausedang mengikuti program pen-

didikan S2 dari lembaga lain. Pendaftaran secara online

dibuka mulai tanggal 26 Januari2015 di situs www.kominfo.go.id,dan penyerahan berkas lamaranbeasiswa dalam bentuk soft copydan hard-copy paling lambattanggal 27 Februari 2015 (cappos).

Pelamar Program Beasiswahanya diperbolehkan mendaf-tarkan diri pada bidang studi diperguruan tinggi negara tujuanstudi sesuai daftar yangditetapkan oleh BalitbangKominfo.(h/ans)

SOSIALISASI — Sosialisasi pembentukan Posdaya Proklamator dan sosiasiliasi pelaksanaan KKN-PPM UBH oleh Tim LPPM Universitas Bung Hatta di KantorWalinagari Ulakan Pariaman, beberapa waktu lalu.HUMAS UBH

HPTSKes BentukLAM-HPTSKes

BUKITTINGGI, HALUAN —Untuk memberi kemudahanbagi Perguruan Tinggi SwastaKesehatan (PTSKes) dalammengurus akreditasi programstudi (prodi), HimpunanPTSKes (HPTSKes) Indonesiamembentuk LembagaAkreditasi Mandiri HPTSKes(LAM-HPTSKes). Saat ini,HPTSKes telah membentukTim Force LAM-HPTSKesuntuk membahas instrumen

borang dan mengkaji kelayakan instrumen akreditasi.“Kami telah membuat instrumen LAM-HPTSKes

dan akan mentelaahnya pada awal Februari 2015mendatang. Kami menargetkan, LAM-HPTSKes inibisa terbentuk pada tahun 2015 ini juga,” ujar anggotaTim Force LAM-HPTSKes, Zainal Abidin, yang jugamenjabat sebagai Ketua HPTSKes Sumbar dan DewanPembina STIKes Fort de Kock Bukittinggi, Kamis(29/1).

Menurut Zainal Abidin, pembentukan LAM-HPTSKes itu telah sesuai dengan Undang-undangnomor 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi, sertaPermendiknas nomor 87 tahun 2014 tentangAkreditasi Program Studi dan Perguruan Tinggi.

Dalam Pasal 55 Undang-undang nomor 12 tahun2012 disebutkan, akreditasi perguruan tinggidilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional PerguruanTinggi (BAN-PT), sementara akreditasi program studisebagai bentuk akuntabilitas publik dilakukan olehLembaga Akreditasi Mandiri (LAM).

Lembaga Akreditasi Mandiri itu merupakan lembagamandiri bentukan pemerintah atau lembaga mandiribentukan masyarakat yang diakui oleh pemerintah atasrekomendasi BAN-PT. Lembaga akreditasi mandiri itudibentuk berdasarkan rumpun ilmu dan/atau cabang ilmuserta dapat berdasarkan kewilayahan.

Dalam pasal 1 Permendiknas nomor 87 tahun 2014juga disebutkan, Lembaga Akreditasi Mandiri, yangselanjutnya disingkat LAM, adalah lembaga yangdibentuk oleh pemerintah atau masyarakat untukmelakukan akreditasi Program Studi secara mandiri.

Zainal Abidin mengungkapkan, pembentukanLAM-HPTSKes ini dilatarbelakangi rumitnyaPTSKes di Indonesia untuk mendapatkan akreditasiprodi. Selain harus melalui proses panjang, PTSKesjuga harus mengeluarkan dana yang cukup besar.(h/wan)

ZAINAL ABIDIN

Page 12: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Widewww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H12 Payakumbuh dan Limapuluh Kota

Belasan Preman Terjaring RaziaPAYAKUMBUH, HALUAN — Setelah Satuan Polisi PamongPraja lakukan razia terhadap anak sekolah yang berkeliarandi saat jam pelajaran beberapa hari lalu, kali ini, Jajaran PolisiResor Payakumbuh juga melakukan razia. Tetapi razia yangdigelar satuan Reserse Kriminal itu, bukan terhadap anaksekolah, melainkan terhadap puluhan preman yang kerapmembuat resah masyarakat Kota Payakumbuh.

Razia yang dilakukan sekitar pukul 11.00 Wib itu,setidaknya berhasil mengamankan sebanyak 15 orang didugakerap melakukan premanisme di Kota Payakumbuh. “kita telahbanyak menerima laporan terhadap aksi premanisme yangselama ini sangat meresahkan masyarakat. Untuk itu maka kitalakukan razia ini,”ujar Kapolres Payakumbuh AKBP Yulianimelalui Kasatreserse Kriminal AKP Adek Candra.

Razia yang dilakukan seputaran pusat Kota Payakumbuhitu, mulai dari kawasan Simpang Benteng, pasar Payakumbuhhingga ke lokasi terminal, 15 diantara yang diduga premanberhasil diamankan petugas. Mulai dari anak Punk, pemalakdan oknum agen yang tidak jelas identitasnya. “Razia ini,juga untuk mempersempit aksi kriminalitas yang marakakhir-akhirnya ini. Begitu juga, razia setidaknya mampumencegah aksi pencurian terutama kendaraan bermo-tor,”ungkapnya

Setelah mengamankan belasan preman tersebut, petugasmembawa mereka ke Mapolres Payakumbuh untukpemeriksaan lebih lanjut. “Mereka membuat surat pernyataandi atas matrai Rp 6000 sebagai bukti agar pelaku tidakmengulangi kembali aksi-aksinya selama ini yang dianggaptelah meresahkan masyarakat. Kita harap, kedepan adaperubahan kea rah lebih baik ataupun efek jera terhadapyang terjaring ,”ujar Adek Chandra. (h/ddg)

Produksi Sayuran Terbatas

Terminal Agribisnis Belum Maksimal

Gerakan Ketahanan PanganLimapuluh Kota DimulaiLIMAPULUH KOTA, HALUAN — Gerakan KetahananPangan di Kabupaten Limapuluh Kota, dimulai untukmerespon pokok-pokok keinginan Presiden RI danpenekanan Kasad pada saat Apel Dansat di KalimantanTengah, beberapa waktu lalu tentang ketahanan pangandisetiap daerah dan swasembada pangan secara nasional.

Dalam rangka itu, dilaksanakanlah penanaman benihpadi serentak di sepuluh lokasi yang ada di wilayah Kodim0306/50 Kota dengan sistim pertanian organik. Acaradipusatkan di Jorong Ketinggian, Harau, Kecamatan Harau,Kamis (29/1).

Kegiatan itu sekaligus syukuran HUT Korem 032/Wirabraja yang ke-30, dihadiri Bupati Limapuluh Kota, AlisMarajo, Dandim 0306/50 Kota, Letkol Inf Trisno Widodo,Kapolres Limapuluh Kota, AKBP Tri Wahyudi, S.Ik danunsur Muspida lainnya, sejumlah Kepala SKPD dan Camatse-Limapuluh Kota.

Bupati Alis Marajo, dalam sambutannya menyampaikan,Pemkab Limapuluh Kota, bersama-sama dengan Kodim 0306/50 Kota, akan mewujudkan ketahanan pangan dan swasembadapangan, sejalan dengan pembangunan yang dilaksanakan diSumatera Barat, khususnya di Limapuluh Kota.

Dikatakan, Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD)terkait diharapkan terus mendukung dan menyokongmasyarakat petani demi terwujudnya misi tersebut. “Kitaperlu memotovasi masyarakat petani berkoordinasi denganSKPD terkait, dalam pelaksanaan aktivitas taninya. Sehinggaketahanan pangan di daerah serta swasembada pangan secaranasional akan bisa terwujud nantinya,”ujarnya.

Dengan koordinasi tersebut, para petani akan mengetahuisecara cermat bagaimana cara bercocok tanam dikerjakandengan benar dan baik, melalui pengembangan sistim danpola organik, sebut Alis Marajo.

Dandim 0306/50 Kota, Trisno Widodo ketika mem-bacakan sambutan Komandan Korem 032/Wirabrajamengatakan, melalui momentum peringatan HUT Korem032/Wirabraja tahun ini, hendaknya dapat dijadikan sebagaiwahana untuk melakukan introspeksi dan mawas diriterhadap kualitas pelaksanaan tugas pengabdian.

Disamping itu, peningkatan peran dan pembekalan paraBabinsa dengan ilmu pengetahuan pertanian organik yangtelah dilaksanakan dalam dua tahap yaitu, tahap I Oktober2014 dan tahap II bulan Desember 2014 serta penanamanserentak di 10 demplot pertanian organik di masing-masingwilayah kerja Kodim. Sehingga kegiatan itu bisa membantupemerintah daerah dalam percepatan swasembada pangandi Sumatera Barat dan nasional.

Kemudian, dilakukan pengukuhan anggota JaringanKomunitas Masyarakat Peduli Pertanian, Perikanan danPeternakan (JKMP4) Kabupaten Limapuluh Kota sebanyak13 orang, ditandai dengan pemasangan baju seragam secarasimbolis oleh bupati. Selain itu penanaman padi dilakukanbupati bersama muspida di areal persawahan salah satu titikdemplot pertanian organik. (h/zkf)

Tingkatkan Martabat

Penyandang Disabilitas Bentuk Perkumpulan

Masyarakat DiharapkanBerperan Bentuk BUMD

Botiah

PAYAKUMBUH, HALUAN — Kendati sudahdilengkapi dengan berbagai fasilitas, namunTerminal Agribisnis (TA) Kota Payakumbuh,belum beroperasi maksimal. Pasalnya, produksisayur beragam jenis yang diantar pedagangpengumpul maupun petani dari Payakumbuh danLimapuluh Kota, masih terbatas. Sehinggapermintaan propinsi tetangga belum terpenuhi.

Kepala Dinas TanamanPangan, Holticultura, Per-kebunan dan Kehutanan KotaPayakumbuh, Iqbal Bermawi,yang dihubungi dilokasi TAPayobasung, Kecamatan Pa-yakumbuh Timur, Kamis ke-marin mengungkapkan, petanisayuran di Luak Limopuluah initernyata belum siap denganproduksi sayuran yang memadai

untuk dibawa ke TA, walausosialisasi keberadaan TA terusdilakukan ke masyarakat.

Didampingi Kabid Pe-ngelolaan dan Pemasaran Ha-sil Pertanian setempat, Do-nelson dan Pengelola TA Wan-di, lebih jauh ia mengatakan,produksi sayuran hasil pem-belian TA masih terbatas,mentimun misalnya terkum-

pul 1 ton per hari dihargai Rp2ribu per kg dilokasi. Terung500 kg Rp 2 ribu per kg, buncis600 kg Rp3 ribu per kg, kacangpanjang 1 ton Rp3.200 per kg,sedangkan pitulo atau kambehhanya 100 kg per hari.

Padahal TA ini dibangununtuk membantu petani me-masarkan hasil sayuran dankomoditas perta-nian dan per-kebunan lainnya. Selama inisayuran petani hanya dijual dipasar tradisional. “Sekarang ini,berapapun produksi sayuranPayakumbuh dan LimapuluhKota, mampu ditampung di TA,dengan harga cash, barang serahterima uang dibayar,”ujarnya.

Karena itu, lanjutnya, ma-syarakat tidak usah khawatirtanaman sayuran tidak terjual,bahkan semakin banyak ma-

syarakat yang menekuni tana-man sayuran semakin baik,sebab usaha tersebut akanmampu menambah pendapatankeluarga. “Jika warga memilikilahan terbatas, di lahanpekarangan dengan systempolibag juga bias dilakukan,pokok mau berusaha, “ingatnya.

Menurut dia, pengumpulsayuran lainnya di Payakum-buh, terdapat STA (Sub Ter-minal Agribisnis) berjumlah 8buah. STA sudah terlebih da-hulu beroperasi menjual sayu-ran kebutuhan Sumbar danjuga Riau. “Jika pihak STAkesulitan menjual sayuranmaka TA siap menam-pung,”ujar Iqbal yang gigihmengupayakan peningkatanpendapatan petani di kota ini.

Pasaran sayuran dari TA

yang tetap dan kontinyu untuksupermarket sebanyak 3 tonper minggu. Karena TA sudahmemiliki satu unit truk con-tainer berpendingin, satu Pick-up dan 3 unit becak motor(Bentor) untuk aktivitas pe-ngangkutan sayuran. Selain itusayuran TA dipasarkan kepasar tradisional di PropinsiRiau dan, Jambi, ulasnya.

Dengan adanya terminalagribisnis dapat memperlancardan penguatan kelembagaanpetani, sehingga harga dapatlebih tinggi, punya pola bisnisyang jelas dan mendapat aksespasar. Selain itu, dapat pulabertukar informasi denganpasar lain baik tingkat lokaldan domestik, tentu semakinmemperkuat jaringan pe-masaran. (h/zkf)

PAYAKUMBUH, HALUAN —Pemerintah Kota Payakum-buh, berupaya meningkatkanPendapatan Asli Daerah (PA-D) dengan mencari sumber-sumber pendapatan baru.Sumber-sumber PAD tersebutbisa berasal dari hasil pe-ngelolaan kekayaan daerahyang dipisahkan yaitu, denganpendirian Badan Usaha MilikDaerah (BUMD).

Untuk mewujudkan pene-rimaan PAD Payakumbuh,melalui hasil pengelolaan ke-kayaan daerah yang dipisahkanmaka dilakukan pembentukanBUMD Kota Payakumbuh.Hal tersebut juga telah tertuangdalam Rencana PembangunanJangka Menengah Kota

Payakumbuh 2013-2017.“Pembentukan BUMD KotaPayakumbuh, diharapkan ikutberperan dalam menghasilkanbarang dan jasa yang diperlukandalam rangka mewujudkankesejahteraan masyarakat kotaini, “ungkap Walikota RizaFalepi di Payakumbuhbeberapa hari yang lalu..

Dikatakan, BUMD tersebutbergerak di beberapa bidang yangmemiliki potensi besar untukdikelola dan dikembangkan.Sehingga dapat memacu usaha-usaha ekonomi lainnya, bukanuntuk mematikan usaha-usahaekonomi yang telah dikelola olehmasyarakat.

Dalam mengoptimalkan pe-rannya supaya mampu mem-

pertahankan keberadaan BU-MD ini, perlu menumbuhkanbudaya profesionalisme, antaralain melalui pembinaan danpengawasan, serta menerapkantata kelola perusahaan yang baik(good corporate governan-ce),”ulasnya.

Sementara itu, ketua DPRDKota Payakumbuh, Yendri Bod-ra Dt. Parmato Alam, secaraterpisah mengatakan, kebera-daan BUMD tersebut, Ran-perdanya sudah diusulkan keDPRD agar disahkan. menjadiPerda. Mudah-mudahan BadanPembentukan Peraturan Daerah(BPPD) DPRD tim Ranperdayang sedang membahas dila-hirkan selama masa sidangpertama, harapnya. (h/zkf)

LIMAPULUHKOTA, HALU-AN — Selama ini, penyandangdisabilitas atau sering disebutpenyandang cacat sering sekalidipandang sebelah mata olehmasyarakat umum. Untuk itu,dalam upaya meningkatkanmartabat di tengah-tengahkehidupan bermasyarakat,penyandang disabilitas diKabupaten Limapuluh Kotamendirikan organisasi untuksaling berkumpul sesama pe-nyandang disabilitas.

Yakni forum yang berdiridi bawah nauangan PersatuanPenyandang Disabilitas In-donesia (PPDI) yang berpusatdi Jakarta. Pembentukan Dae-rah Pimpinan Cabang PPDIKabupaten Limapuluh Kota,juga terdiri dari 4 penyandangdisabilitas. Yakni Tunadaksa(keterbatasan fisik), tunarugu(keterbatasan berbicara danpendengaran) , tunagrahita(keterbelakangan mental ) dantunanetra (keterbatasan me-

lihat) “Kami ini, penyandangdisabilitas selalu dipandangsebelah mata oleh masyarakat.Selain sering dicemoohkan,kami juga sering di kesam-pingkan. Untuk itu, dalammeningkatkan martabat sesa-ma penyandang disabilitasterhadap masyarakat umum,kami sepakat mendirikan per-kumpulan di daerah ini,”ujarRudi Hartono Ketua DPCPPDI Kabupaten LimapuluhKota, Kamis (29/1) kemarin.

Rudi Hartono yang jugasalah seorang penyandangtunadaksa tersebut mengung-kapkan, turut merasa prihatinterhadap sesama penderitadisabilitas yang kerap kalidipandang sebelah mata olehmasyarakat. Sehingga, dirinyabersama puluhan penyandangdisabilitas lainnya saling ber-gerak untuk berupaya meru-bah penilaian masyarakat ter-hadap penyandang disabilitas.“Kita memang mengalami

kekurangan dan keterbatasan,seperti keterbatasan fisik sertamental. Tetapi, secara pikirankami ini tidak bisa diremeh-kan. Untuk itu, kami berupayamengubah pola pikir masya-rakat terhadap penyandangdisabilitas ini,”ujarnya.

Meski baru satu tahun ber-dirinya PPDI di KabupatenLimapuluh Kota, setidaknyaorganisasi yang bina langsungoleh Bupati Limapuluh Kota itutelah memiliki anggota hampir100 orang. “Gunanya kita ber-kumpul, untuk saling berbagaiserta untuk menonjolkan bakalmasing-masing sehingga nan-tinya bakat yang dimiliki bisamerubah kita untuk hidup man-diri. Secara pemikiran, kamijuga mampu untuk berbuatseperti masyarakat umumnyalainnya,”ungkapnya.

Pria yang mengalami keter-batasan fisik di bagian tangandan kakinya akibat luka bakaryang dialaminya pada tahun

1985 lalu itu, akan terus me-rangkul seluruh masyarakatpenyandang disabilitas diKabupaten Limapuluh Kota“Saya tahu persis, bagaimanaperasaan penderita disabilitasdi tengah-tengah masyarakatkarena saya juga alami apayang mereka alami. Untuk itu,secara bersama-sama saya akanrangkul sesama penyandangdisabilitas untuk kehidupanlebih baik, untuk kita lebihmandiri dan tidak lagi dipan-dang sebelah mata oleh oranglain,”tegasnya.

Diceritakannya, ketika ru-mahnya mengalami kebakaran,kaki dan tangannya ikut terbakarhingga dirinya mengalamiterbatasan fisik. Meski sempatbeberapa kali melakukanoperasi dan pengobatan, dagingpada bagian tangan dan kakinyayang terbakar tidak bisa kembaliseperti kondisi normal. Diaharus menderita keterbatasanfisik secara permanen. (h/ddg)

TERMINAL Agribisnis Payakumbuh, dikelola Dinas tanaman Pangan setempat sejak 9 Januari lalu, namun belum beroperasi maksimal akibat keterbatasanproduksi sayuran. Gambar atas Kadis tanaman pangan, Holticulturan dan Perkebunan, Iqbal Bermawi nomor 2 dari kiri. ZULKIFLI

TANAM PADI — Gerakan Ketahanan Pangan Limapuluh Kota Dimulai. Bupati Alis Marajo bersama Muspida melakukan penanaman padi perdana. ZULKIFLI

Page 13: Haluan 30 Januari 2015

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 13

Redaktur: Rahmadhani Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

Agam dan Bukittinggi

Detak Jam Gadang

Pejabat Tersangkut Korupsi

Pemkab Agam Hormati Proses Hukum

Bank Nagari Lubuk Basung

Siap Lanjutkan Keberhasilan Renovasi Taman NgaraiMaaram Gunakan APBNBUKITTINGGI, HALUAN — Kepala Dinas PekerjaanUmum Kota Bukittinggi Eldi Efra menyebutkan, renovasiTaman Ngarai Maaram Bukittinggi dilakukan denganmemanfaatkan dana Anggaran Pendapatan dan BelanjaNegera (APBN) yang disalurkan Kementrian PekerjaanUmum dan Perumahan Rakyat sebesar 900 juta rupiahyang disalurkan pada tahun 2014 lalu. “Lokasi objek wisataTaman Ngarai Maaram ini sebelumnya merupakan lahantinggal yang tidak terkelola dengan baik dan lahan ini jugaberdekatan dengan pinggir Ngarai Sianok, dan DinasPekerjaan Umum menilai lokasi ini perlu direnovasimenjadi salah satu objek wisata baru dan berbeda dari objekwisata yang telah ada,” tuturnya.

Menurut Eldi Efra, kawasan objek wisata Taman NgaraiMaaram ini juga merupakan salah satu pojok RuangTerbuka Hijau (RTH), mengingat setiap Kabupaten danKota di Indonesia diwajibkan memenuhi kuota 30 persendari luas wilayahnya untuk dijadikan ruangan penghijauan.“Dari segi sarana dan prasarana yang telah dibangunmemang secara umum belum mencukupi, apabiladibandingkan dengan manfaat yang telah dirasakanmasyarakat sekarang ini, karena terbukti hampir setiapsore banyak pengunjung yang datang. Namun demikianrencana penambahan masih dalam tahap wacana sambilmenunggu sinyal adanya bantuan tambahan dana dariKementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat,”jelasnya.

Taman Ngarai Maaram ini tidak sulit ditemukan,karena lokasinya tak jauh dari Komplek Rumah SakitAchmad Mochtar (RSAM) Bukittinggi.

Jika dari arah Jalan Panorama Bukittinggi, pengunjungcukup berjalan lurus menuju Jalan A. Rivai, atau mengarahke RSAM Bukittinggi. Namun sebelum tiba di RSAM,pengunjung harus belok kiri untuk tiba di lokasi, yangsearah dan hanya berjarak beberapa meter dari KantorKomite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Bukittinggidan Kantor Palang Merah Indonesia (PMI) Bukittinggi.

Taman Ngarai Maaram ini sangat cocok untuk tempatbermain keluarga. Meski tidak pepohonannya tidakserindang Taman Panorama Bukittinggi, namun TamanNgarai Maaram menyediakan beberapa tempat permainananak-anak yang bisa dipakai secara gratis oleh pengunjung.

Tempat permainan anak yang disediakan itu adalahayunan dan seluncuran atau perosotan. Meski tempatbermain anak itu berukuran mini dan jumlahnya sedikit,namun cukup bagi keluarga untuk memanjakan anak ditempat itu.

Di objek wisata ini, orangtua juga bisa mengawasi anak-anak bermain, karena hampir di sekeliling tamandisediakan tempat duduk bagi pengunjung, baik yangterbuat dari batu, dari plastik, maupun dari kayu.

Sama seperti berada di Taman Panorama Bukittinggi,pengunjung di Taman Ngarai Maaram di kawasan BukitApit Bukittinggi ini juga menyediakan tempat khusus bagipengunjung untuk melihat keindahan panorama NgaraiSianok. Hanya saja, Taman Ngarai Maaram ini tidak seluasTaman Panorama.

Pengunjung juga tak usah khawatir jika haus dan lapar,karena warga sekitar mulai menyediakan makanan danminuman di sekitar taman, dengan harga yang terjangkau.Untuk saat ini, pengunjung bisa bebas ke luar masuk, tanpadipungut bayaran. (h/wan)

HPTSKes Bentuk LAM-HPTSKesBUKITTINGGI, HALUAN —Untuk memberi kemudahan bagiPerguruan Tinggi Swasta Kese-hatan (PTSKes) dalam mengurusakreditasi program studi (prodi),Himpunan PTSKes (HPTSKes)Indonesia membentuk LembagaAkreditasi Mandiri HPTSKes(LAM-HPTSKes). Saat ini, HP-TSKes telah membentuk TimForce LAM-HPTSKes untukmembahas instrumen borang danmengkaji kelayakan instrumenakreditasi. “Kami telah membuatinstrumen LAM-HPTSKes danakan mentelaahnya pada awal

Februari 2015 mendatang. Kami menargetkan, LAM-HPTSKesini bisa terbentuk pada tahun 2015 ini juga,” ujar anggota TimForce LAM-HPTSKes, Zainal Abidin, yang juga menjabatsebagai Ketua HPTSKes Sumbar dan Dewan Pembina STIKesFort de Kock Bukittinggi, Kamis (29/1).

Menurut Zainal Abidin, pembentukan LAM-HPTSKesitu telah sesuai dengan Undang-undang nomor 12 tahun2012 tentang Pendidikan Tinggi, serta Permendiknas nomor87 tahun 2014 tentang Akreditasi Program Studi danPerguruan Tinggi. Dalam Pasal 55 Undang-undang nomor12 tahun 2012 disebutkan, akreditasi perguruan tinggidilakukan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi(BAN-PT), sementara akreditasi program studi sebagaibentuk akuntabilitas publik dilakukan oleh LembagaAkreditasi Mandiri (LAM).

Lembaga Akreditasi Mandiri itu merupakan lembagamandiri bentukan pemerintah atau lembaga mandiribentukan masyarakat yang diakui oleh pemerintah atasrekomendasi BAN-PT. Lembaga akreditasi mandiri itudibentuk berdasarkan rumpun ilmu dan/atau cabang ilmuserta dapat berdasarkan kewilayahan.

Dalam pasal 1 Permendiknas nomor 87 tahun 2014 jugadisebutkan, Lembaga Akreditasi Mandiri, yang selanjutnyadisingkat LAM, adalah lembaga yang dibentuk olehpemerintah atau masyarakat untuk melakukan akreditasiProgram Studi secara mandiri.

Zainal Abidin mengungkapkan, pembentukan LAM-HPTSKes ini dilatarbelakangi rumitnya PTSKes di Indonesiauntuk mendapatkan akreditasi prodi. Selain harus melaluiproses panjang, PTSKes juga harus mengeluarkan dana yangcukup besar. “Saat ini, lembaga yang mengakreditasi perguruantinggi cuma satu, yaitu BAN-PT. Sementara lembaga yangmengakreditasi prodi, juga ada satu yang diprakarsai pemerintah,yaitu LAM-PTKes. Jumlah prodi di Indonesia ini sangatbanyak, sementara kemampuan lembaga LAM-PTKes sangatterbatas. Kalau tidak dibentuk LAM-HPTSKes, bisa jadiPTSKes di Indonesia butuh waktu bertahun-tahun untukmenunggu giliran diakreditasi,” jelas Zainal Abidin. (h/wan)

Kolak Labu, Kuliner Wisata AgamAGAM, HALUAN — Kuliner sepesifik juga menjadi handalanbagi Kabupaten Agam untuk mengembangkan pariwisata disamping keindahan alam dan peninggalan sejarah.

Diantara kuliner sepsifik tersebut, rinuak dan pensi danauManinjau, kolak labu Matur, Nasi Kapau Tilatang Kamang, gulaiitiak lado mudo Koto Gadang dan gukai Kapalo IkanTiku.”Untuk mempromosikannya dinas pariwisaat dan senibudaya telah mencatatkan beberapa jenis kuliner tersebut kedalam buku rekor Muri, seperti gulai itiak koto gadang dan kolaklabu Matur, di samping itu juga terus dilakukan pembinaan ter-hadap poduusennya” kata Kepala Dinas Pariwisata dan Seni Bu-daya Kabupaten Agam, Edi Junaidi Dt Gampo Alam Nan Hitam.

Dengan pengembangkan kuliner tersebut ekonomipariwisata membawa dampak positif kepada masyarakatkarena produsenya merupakan rumah tangga, hal ituditunjukan dengan makin ramainya usaha warung kuliner disekitar objek wisata. Juga dikatakan Edi Junaidi kemarin,arus kunjungan wisata ke daerah Agam menunjukan trendpeningkatan, sebagai contoh pada tahun 2012 wisatawannusantara 252.510 orang dan wisatawan manca negara 19.006orang, pada tahun 2013 kunjungan wisatawa nusantra 308.740orang, wisatawan manca negara sebanyak 20.733, lalu padatahun 2014 sebanyak 392.318 wisatawan nusantara dansebanyak 28.146 wisatawan mancanegera.

Sementara itu Lina Oriza Satifa pengusaha kerupuk labudi Matur mengakui bahwa daya beli wisatawan terhadapkuliner mengalami peningkatan, namun bagi pengusaha yangperlu ditingkatkan adalah kualitas kemasan agar kulinerdapat bertahan lebih lama, aman dan dapat dibawa pulangwisatawan sebagai oleh-oleh. (h/ks)

Masyarakat Pinggiran Siguhung Masih Gelap Gulita

AGAM, HALUAN— Pemerintah Kabupaten Agam,menghormati keputusan Kejaksaan Negeri LubukBasung, melakukan penahanan terhadap duaorang pejabat dilingkungannya. Penegak hukumdiharapkan menjalankan proses dengan adil.

Sekretaris Daerah Kabu-paten Agam, Syafirman Aziz,Kamis, (29/1) mengaku pri-hatin dengan apa yang me-nimpa kedua pegawai DinasKelautan dan Perikanan ter-sebut. Sepengetahuannya, me-reka merupakan orang baik.Tetapi pemerintah tidak bisamenghalangi proses hukum

yang tengah berjalan. “ Kitamenghormati langkah yangdiambil Kejaksaan NegeriLubuk Basung terhadap ter-sangka dengan melakukanpenahanan. Institusi penegakhukum itu pastinya sudahmemiliki pertimbangan me-lalui bukti-bukti yang telahdidapat,” katanya.

Menurut Syafirman Aziz,sejauh ia mengenal dua orangtersangka itu merupakanorang baik. Ia tidak memung-kiri setiap pekerjaan tentumemiliki resiko, siapapun bisaterjerat hukum apabila tidakberhati-hati dalam menjalan-kan tugas. Oleh sebab itu,pejabat dilingkungan Peme-rintah Kabupaten Agam harusmencermati hal ini.

Syafirman mengaku ter-kejut dengan penahanan yangdilakukan. Sebelumnya iamemang mengetahui jika ke-dua pegawai tersebut sudahmenjalani pemeriksaan sekian

lama. “ Saya mendapatkankabar pada, Rabu malam. Kitaberharap penahanan ini jangansampai mengganggu pekerjaandinas lainnya,” ungkapSyafirman.

Ia menambahkan, terkaitdengan status pegawai yangbersangkutan pemerintah be-lum bisa melakukan prosesapapun. “ Kalau masalah kepe-gawaian belum bisa dilakukantindakan. Kita masih me-nunggu proses selanjutnya.Secara moril kami mendukungyang bersangkutan bisa kuatdalam menjalani kondisi ter-sebut,” jelas Syafirman.

Sebelumnya, pada Rabu(28/1) sore kemarin, Kejak-saan Negeri Lubuk Basungmelakukan penahanan ter-hadap dua orang tersangka,dalam kasus Tindak pidanakorupsi, pembangunan der-maga pendaratan tangkapanikan tahun anggaran 2012 di,Maninjau, Kecamatan Tan-jung Raya. Keduanya adalahpejabat Dinas Kelautan danPerikanan Kabupaten Agam,yaitu Kepala Bidang Penang-kapan Pesisir dan kelautan,Muzakir, dan KasiPengendalian Mutu, Usman.(h/yat)

ZAINAL ABIDIN

PESATNYA pembangunanmaupun kemajuan teknologibelum sepenuh dinikmati ma-syarakat. Masih cukup banyakkalangan piggiran yang hidup dibawah garis kemiskinan, hinggabelum bisa menikmati penera-ngan akibat ketidakadaan biaya.

Akibat keterbatasan danketidakmampuan mereka ter-paksa hidup puluhan tahuntanpa penerangan kerana wila-yahnya belum dialiri listrik.Jika matahari tenggelam, sua-sana sunyi senyap. Gelap gulitasudah menjadi pakaian bagibelasan masyarakat yang ting-gal di Jorong I Siguhung, RK05 Dama Sikuciang, Kena-garian, Lubuk Basung.

Tidak ada cahaya, pena-rangan yang digunakan seba-gian masyarakat hanya berupalampu tempel. Sebelum dilak-sanakannya pileg cukup ba-nyak janji manis yang dida-patkan masyarakat. Tetapihingga saat ini belum terea-lisasi. Sebagian masyarakatterpaksa mengupayakan pe-

nerangan menyambung aliranlistrik dari rumah yang ja-raknnya cukup jauh.

PLN sebagai penyalurtunggal aliran listrik sebe-lumnya sudah bersedia me-masang tiang pada jalur ter-sebut apabila rumah yang be-lum teraliri sepakat masukkanlistrik. Tetapi sebagian merekahidup miskin, masyarakattidak menyanggupi hal itu.

Salah seorang masyarakatdi Jorong I Siguhung Rk 05Dama Sikuciang, Rasuna (65)mengatakan, keluarga yanghingga saat ini belum terjamahdengan aliran listrik sangatmengidamkan penerangan.Tetapi masyarakat tidak sang-gup untuk mengeluarkan bia-ya dua hingga tiga juta untukuntuk mengaliri rumah mere-ka dengan listrik. “ Masyarakathanya hidup bertani, denganpenghasilan yang tidak menen-tu. Saya sendiri hanya berkedaikecil-kecilan untuk mendapat-kan uang belanja. Penghasilanhanya cukup untuk kebutuhansehari-hari. Masyarakat sangatmengharapkan jika ada ban-tuan dari pihak luar, maupunpemerintah,” ungkapnya.

Untuk menerangi rumahdan kedainya, Rasuna menga-ku mengambil aliran darirumah tetangga dengan jarakyang cukup jauh. Semantarasebagian rumah lagi terpaksamenerangi rumah mereka de-ngan lampu tempel karenajaranya tidak terjangkau.

Sementara salah seorangwarga lain, Jasmanidar menga-ku terpaksa setiap hari meng-gunakan penerangan alternatifberupa lampu togok untukpenerangan. Kondisi itu mauatau tidak harus dihadapisetiap hari. Ia tidak bisa ber-kata apa-apa karena memangkeuangannya yang tidak me-mungkinkan.

Ketua RT, pada RK 05 Da-ma Sikuciang, Tasman menga-takan, sejak sekian lama ma-syarakatnya memang belummenikmati penerangan listrikPLN. Untuk mengaliri seluruhrumah pada wilayahnya lebihkurang membutuhkan sekitarenam tiang. “ Sebenranya per-masalahan belum dialirinyalistrik di wilayah kami karenahimpitan hidup. Kami tidakmemiliki cukup uang untukmasukkan listrik, tetapi mas-

yarakat berharap agar pihakterkait bisa memasang tiangsehingga secara bertahap wargabisa mengupayakan mema-sukkan listrik pada rumahmereka,” ungkap Tasman.

Sementara itu Asisten IIBidang Perekonomian danPembangunan Sekretariat Da-erah Kabupaten Agam, IsmanImran mengatakan, sejak em-pat tahun terakhir jumlahangka kemiskinan di Kabu-paten Agam secara bertahapterus menurun. Meski demi-kian, tidak bisa dipungkiri jikamasih ada warga yang hidup dibawah garis kemiskinan.

Pada tahun 2010 jumlahanggka kemiskinan masyarakatAgam lebih kurang, mencapai18 persen atau sebanyak 26.-000 KK. Sementara pada ta-hun 2014 anggka kemiskinandi Agam sudah menurun seca-ra signifikan dengan angka le-bih kurang 7.2 persen atau le-bih kurang tinggal 13.000 KK.

Pengurangan kemiskinantersebut akibat upaya peme-rintah melalui beragam prog-ram langsung yang bersentuhandengan masyarakat. Selain itu,pengentasan kemiskinan juga

sangat terbantu melalui BaznasAgam dengan beragam prog-ram. “ Pemerintah terus beru-paya melakukan penguranganbeban rumah tangga, sehinggapengeluaran pendapatan mere-ka bisa diminimalkan untukkepentingan keluaragnya. Kitamenyadari masih banyak pe-kerjaan yang harus dilakukanuntuk mengentaskan kemis-kinan,” jelasnya.

Selain itu, pemerintah jugamengupayakan dalam jangkapanjang, semacam program lis-trik swadaya, dengan harapanlama belajar anak lebih panjang.Saat ini lebih kurang presentasemasyarakat yang belum menik-mati aliran listrik lebih kurang25 persen. “ Pada tahun 2015 inikita berharap elektrivikasi ma-syarakat yang menikmati aliranlistrik di Agam sudah mencapai80 persen. Sebenarnya jika sum-berdaya litrik yang ada sudahmencukupi untuk Agam. Tetapisumber saat ini juga dipasok kedaerah lain di Sumbar. Pe-merintah terus berupaya mem-fasilitasi pembangunan sumberdaya listrik baru sehingga targetelektrivikasi bisa tercapai,”jelasnya. (*)

CENDERA MATA — Pimpinan cabang Bank Nagari Lubuk Basung, Yarizal Idrus memberikan cendera mata kepada pimpinan cabang yang lama H Maryanto, dalam acara pisah sambut pimpinan cabang BankNagari. RAHMAT HIDAYAT

Laporan :Rahmat Hidayat

AGAM, HALUAN — Pim-pinan Bank Nagari CabangLubuk Bausng, Yasrizal Idrusberharap bisa melanjutkankeberhasilan pimpinan cabangyang lama H Maryanto, yangpromosi pindah tugas menjadiPimpinan Bank Nagari, Ca-bang Pasar Raya Padang. “Le-bih kurang satu minggu sudahsaya menjalankan tugas diLubuk Basung. Sejauh ini sayamerasa nyaman, dan men-dapatkan respon serta sam-butan yang sangat baik daripemerintah, SKPD, maupunmitra lainnya,” kata PimpinanBank Nagari Cabang LubukBasung, Yasrizal Idrus saatacara pisah sambut, PimpinanBank Nagari, Cabang LubukBasung, Rabu (28/1) malam.

Menurutnya, cukup banyakpekerjaan yang menunggu, ia

yakin dengan tim yang adasekarang Bank Nagari LubukBasung bisa terus tumbuh,memberikan layanan yangterbaik kepada nasabah. Yas-rizal mengaku sebenarnya beratmengisi tempat, yang telahditinggalkan pimpinan yanglama. Sebab, pimpinan cabangyang lama sangat bagus danbegitu familiar pada banyakkalangan. “ Saya berharap apayang sudah ditanam oleh pim-pinan yang lama bisa berlanjut.Pimmpin yang lama bapakMaryanto sangat apik membinakomunikasi dengan banyakpihak. Ini merupakan tantanganbagi saya untuk melanjut-kannya,” jelas Yasrizal.

Sementara itu PimimpinCabang yang lama, H Mar-yanto mengaku, bapak YasrzalIdrul bisa menjalankan tugas

dengan baik. Maryanto ber-harap pekerjaan yang diting-galkannya bisa dituntaskanbersama tim Bank Nagari Lu-buk Basung. “ Saya yakin ba-pak Yasrizal Idrus mampumenjalankan amanah ini de-ngan sebaik mungkin. Sayacukup lama mengenalnya dania merupakan sosok yang cer-das,” jelas Maryanto.

Acara pisah sambut Pim-pinan Cabang Bank NagariLubuk Basung berjalan khid-mat. Kegiatan ini dihadiriMuspida Kabupaten Agam,Kepala SKPD, dan Para nasa-bah, antara lain, NY Vita IndraCatri, Kapolres Agam, EkoBudi Purwono, Kepala DinasPendidikan Pemuda dan OlahRaga, Fauzir, Kepala BKDAgam, Dafrines, kepala DPP-KA Edi Busti. (h/yat)

Potret Kemiskinan

Page 14: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Atviarni Layouter: Rahmiwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H14

Selain menyuguhkan keraji-nan khas Minang seperti bordirkerancang, sulam KotoGadang, keunggulan ‘BordirMande’ adalah pada modifikasiyang merupakan karya kreatif.

“Kita menawarkan produkunggulan berupa modifikasikerajinan kerancang denganpayet-payet cantik,” terangSuswita saat disambangi digalerinya Jalan Ujung GurunNo.75 Petak III, Kota Padang.

Juga ada padu padan bajukurung atau kebaya bordirkerancang dengan bawahansongket atau batik. Perpaduanini dapat diselaraskan denganpilihan warna atau motif yangdiinginkan. Dengan demikian,pakaian motif kerancang dapatdigunakan dalam berbagaikesempatan.

Kesan anggun dan mewahpun terpancar dari modifikasitersebut. Semuanya itu dapatdilihat di galeri Bordir Mande.Mata konsumen akan dihip-notis oleh aneka kreasi bordiryang dipajang.

Bordir Mande ini usianya

Tips

Gudeg JogjaBahan:Nangka muda

secukupnya, kupas kulitnyalalu cacah kasar isinya.

5 butir telur rebus, buangkulitnya

4-5 lembar daun jatimuda( yang warnanya masihsedikit kemerahan)

800 ml santan kelapa (1 butir kelapa)1/2 kg daging Ayam1 ruas lengkuas (biarkan utuh)3 lembar daun salamBumbu Yang Dihaluskan:8 siung bawang merah5 siung bawang putih1 sdt ketumbar10 biji kemiriTerasi secukupnya4 sdm gula merah halus1 sdt garamCara membuat:

1. Siapkan panci, alasi dengan beberapa lembar daun jati2. Masukkan semua bahan kedalam panci (nangka, daging ayam)3. Larutkan bumbu halus pada sedikit santan lalu tuangkankedalam panci yang berisi nangka4. Pada bagian atas letakkan daun salam, lengkuas dan sisadaun jati.5. Rebus hingga santan sedikit tersisa dalam panci dan nangkamenjadi empuk6. Masukkan telur rebus lalu rebus sebentar sampai santanbenar-benar kering7. Matikan api dan angkat.8. Biasanya untuk mendapatkan rasa yang lebih enak, gudegharus dimalamkan selama 1 malam.Sajikan gudeg dengan nasi putih, daging ayam dan telur rebus.

Wasir Sewaktu Hamil, TakPerlu Khawatir

Oleh: Dokter Engga

WASIR adalah pembengkakan danperadangan yang terjadi pada pembuluhdarah balik (vena) di daerah sekitar anus.Peradangan di dalam atau luar anus initerjadi karena sulitnya proses pem-buangan” sampah” metabolisme.Akibatnya, anda terpaksa mengejan setiapkali buang air besar. Repotnya jika wasir

terjadi saat anda hamil. Peregangan ketika mengejan inilah yangkadang-kadang menyebabkan pecahnya pembuluh-pembuluhdarah sekitar anus, hingga terjadi pendarahan.

faktor yang menyebabkan timbulnya wasir pada ibu hamil:-perubahan hormon dalam tubuhSelama masa kehamilan kadar hormon progesteron

meningkat untuk memperkuat atau menahan janin di dalamrahim. Diwaktu yang sama hormon tersebut menghambatgerak peristaltik otot pencernaan yang diperlukan agarperjalanan makanan dari saluran pencernaan hingga saluranpembuangan berjalan lancar.

-Ukuran janin yang kian besar.Akibatnya seringkali janin mendesak sejumlah pembuluh

darah disekitar perut dan panggul. Darah yang meningkat,baik volume maupun alirannya jadi terhambat.

-SembelitBisa terjadi karena asupan zat besi yang cukup tinggi

selama hamil. Tentu saja zat besi penting untuk calon ibuagar terhindar dari resiko anemia. Tetapi pada sebagian calonibu, ini menyebabkan kesulitan buang air besar hinggaakhirnya terjadi wasir.

-beban yang ditanggung ibu hamiBeban janin dan dirinya sendiri menyebabkan lambung dan

rahim saling berhimpitan, sehingga dorongan sedikit saja padabagian anus akan menyebabkan pembuluh darah di sekitarnya pecahsehingga menjadi wasir, tak jarang peredaran zat makananpunterhambat hingga akhirnya ibu hamil sulit buang air.

Beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mengatasi wasirdi antaranya:

1. Perbanyak konsumsi makanan berserat, seperti buah-buahan dan sayuran.

2. Minumlah cairan yang cukup banyak, paling tidak 2liter dalam sehari.

3. Biasakan buang air secara rutin pada waktu-waktutertentu, seperti di pagi hari, sebelum ke kamar mandiminumlah air hangat.

4. Minumlah yogurt atau susu fermentasi yang dapatmerangsang kerja usus agar lebih aktif. Jumlah konsumsi saathamil dapat anda konsultasikan dengan dokter gizi.

5. Lakukan renang atau olah raga ringan, seperti jalankaki yang sesuai dengan ibu hamil.

6. Hindari mengejan ketika buang air besar saat hamil,dengan tidak mengejan, ini berarti kemungkinan terjadinyapembengkakan maupun peradangan pada pembuluh-pembuluh darah di daerah anus bisa diperkecil.

Wasir sendiri tak terlalu berbahaya, tetapi karenagangguan ini tak jarang calon ibu tak bisa menikmatikehamilannya. Anda perlu mencermati apabila wasir danpendarahan menimbulkan rasa nyeri dan menyebabkanananda sulit melakukan aktivitas. Konsultasikan hal ini kepadaDokter kandungan anda, terutama jika anda menderitaanemia sekaligus wasir, besar kemungkinan anda harusmencari alternatif lain dari suplementasi zat besi. ***

Konsultasi

Bordir Mande

Tawarkan ModifikasiBordir Kerancang

PADANG PANJANG.HALUAN — Para pendidikperlu menghayati polamengajar bagi anak anak usiadini. Sesungguhnya usia 7-11tahun atau usia anak masukSekolah Dasar, sambungan selotak akan cepat terbentukdengan bekerja. Makanya diSekolah Dasar anak harus kayabelajar praktek langsung sesuaidengan mata pelajarannya.Demikian dipaparkan FauziahFauzan SE, AKt, Msi,di AulaPerguruan Diniyyah PuteriPadang Panjang, Senin lalu.

Motivator Nasional inimemberi contoh anak belajarmatematika, kemudian, anakdisuruh membuat proyek ko-tak tiga dimensi. Mereka akanbingung karena belum melihatsecara nyata dilapangan. Justruitu perbanyaklah aktivitasdiluar ruangan kelas, sepertibelajar di alam, ke kebunstrawberry, memberi makankelinci, memancing ikan ter-masuk aktrivitas berpengaruhadalah yang aktivitas sepertioutbound training atau wisataedukasi.

Di hadapan 200 guru dankaryawan Perguruan DiniyyahPuteri, Direktur Utama Diniy-yah Training Centre mema-parkan bahwa ada beberapakesalahan pengasuhan padaUsia Sekolah Dasar, antaralain, mengharuskan anakmelipat tangan di atas meja,

PADANG, HALUAN — Satu lagi galeri bordir asliMinang, hadir di Kota Padang. Di bawah merek‘Bordir Mande’, sang pemilik Suswitamenawarkan aneka bordir yang menarik hati.

masih seumur jagung. Belumgenap sebulan. Namun usahakreatif ini telah dilakoniSuswita sejak 2004. Dengandibantu sekitar 25 orang anakjahit, Suswita memproduksianeka bordir di rumahnya,Komplek Batang Kabung AsriBlok A No.2 Simpang Lalang,Padang.

Semuanya itu berawal darihobinya menjahit bordir. Pa-dahal sehari-hari, Suswitatercatat sebagai salah seorangPNS di lingkungan PemprovSumbar. Namun dia menyem-patkan diri untuk terus mene-kuni hobinya. Hasil keraji-nannya ternyata diminati ba-nyak orang, baik rekan kantormaupun tetangga. Apalagiketika usaha kreatifnya men-dapat dukungan penuh dariKetua Dekranasda Sumbar, NyNevi Irwan Prayitno.

“Karena banyak peminat,saya berupaya untuk seriusmenggarap usaha ini. Penge-lolanya langsung ditanganisuami dan beberapa saudaralainnya. Apalagi, Ibu Nevi

memberikan dukungan bagipengembangan usaha bordirini,” terang Suswita sembarimelayani pembeli.

Pihaknya juga melayanipemesanan sesuai keinginankonsumen baik untuk motif

maupun dasar kain. Sedangkanyang tersedia saat inidiantaranya bordir kebaya danbaju kurung dari bahan sutra,tafeta, organdi, balotelli danbeberapa jenis lainnya. BordirMande juga menyediakan mu-

kena dengan motif kerancang.Soal harga, Suswita me-

nyebut bervariasi, mulai dariRp150.000. Harga ini dise-suaikan dengan tingkatkesukaran pengerjaannya danbahan yang digunakan. (h/vie)

BORDIR MANDE — Seorang pelanggan tengah memilih bordir kerancang yang diminatinya. IST

Fauziah Fauzan

Pola Pendidikan Anak, Tentukan Masa Depannyaakibatnya perkembangan anaktidak maksimal. Anak usia inisangat senang bekerja, jadisangat kasihan sekali kalausepanjang hari ia hanya disu-ruh duduk, mencatat, danmengerjakan PR oleh gurunya.Kemudian mengajarkan bila-ngan decimal di jenjang kelas3 SD, seharusnya ini diberikanpada jenjang kelas 5.

Kemudian melarang anakperempuan bermain mobil-mobilan, sehingga dikhawatir-kan saat dewasa lemah dalampelajaran fisika. Selanjutnya,melarang anak lelaki bermainboneka, sebenarnya ini pe-lajaran kasih sayang untukmereka belajar merawat anak-nya saat jadi orang tua nanti.Terakhir mengganti bahasaujian atau ulangan dengan caramenjawab pertanyaan secaratertulis. Jadi bahasa ujian atauulangan diganti. Akibatkekeliruan selama ini, kecer-dasan otak tidak berkembangdengan baik dalam menerimapengetahuan dan juga akanmempengaruhi perilakunya dijenjang pendidikan berikutnya.Kecerdasannya juga tidak mak-simal.

Training ini diselenggara-kan oleh School of TeacherSekolah Tinggi Ilmu TarbiyahDiniyyah Puteri Padang Pan-jang. Menurut KordinatorSchool of Teacher, Laili Rama-dani S.Pdi.MA, training inimerupakan langkah awal un-tuk perombakan kurikulumdan penangganan pendidikandan pengasuhan santri di Di-niyyah Puteri Padang Panjang.Kedepan pembelajaran danpendidikan Diniyyah Puteriakan disesuaikan dengan do-main ( tahap ) Perkembangananak.

Tidak hanya ke dalamkami siap bersinergi denganguru-guru Sekolah Dasar hing-ga jenjang SMA se- SumateraBarat yang memerlukan pen-dampingan masalah pembela-jaran, penilaian, penelitian

tindakan kelas, manajemen dllkarena banyak temuan terbarudalam ilmu pendidikan yangharus diketahui banyak pihak.

Secara terpisah, FauziahFauzan SE, Akt, Msi,menjelas-kan dalam kertas kerjanya’Kenali Anak Mu’ dalam sesitraining bersama guru RA, MI,MTS DMP dan MA KMIDiniyyah Puteri, di hari yangsama menjelaskan bahwa bayilahir membawa 100 miliar selotak yang belum berfungsidan belum tersambung.

Inilah tugas yang Allahberikan untuk setiap orang tua,yang harus menyambungkansel otak satu sama lainnya.Otak perlu membangun Mye-lin, dan Allah memberikankesempatan kepada orang tuauntuk membuat Myelin bayitersambung dan kuat dengancara bercakap-cakap atauberkomunikasi dengan bayiselama proses hamil, ataumemperkenalkan hal yangbaru kepadanya.

Bayi yang selama di dalamkandungan yang sering diajakbercakap-cakap akan berbedadengan bayi yang tidak pernahdiajak berkomunikasi. Kare-nanya selama proseskehamilan, istilah ngidam yangmacam-macam tidak perlukarena itu akan mempengaruhiperkembangan kejiwaan si bayikepada perkembangan negatif.Justeru yang harus dilakukansi ibu adalah memperbanyakmembaca, bergerak, mengaji,bercerita kepada si Bayi, aktif

dan kegiatan postif lainnya.Selanjutnya gerak bayi harusaktif selalu, karenanya, kalaubayi di bedong (baduang ),akan rontok sel syarafnya.

Di hadapan 200 guru di-lingkungan Perguruan Diniy-yah Puteri, Trainer Nasionalini, memaparkan lebih lanjut,bahwa yang menentukankecerdasan anak diusia remajadan dewasa adalah pola asuhyang dilakukan orang tua danguru sejak bayi umur 0 – 11tahun, yang disesuaikandengan perkembangan otakanak. Maka cara pengasuhanyang dilakukan harus sesuaidengan domain (perkemba-ngan otak) anak dengan mela-kukan berbagai aktivitas yangbisa mengembangkan 8 (de-lapan ) kecerdasan otak.

Kegiatan lain yang dihin-dari pada anak usia 0-2 tahunadalah larangan memberikanmainan dengan baterai yangdapat bergerak sendiri karenausia ini bayi harus melihatbenda bergerak karena ia sen-diri yang menggerakkannyadengan mendorong pakai ta-ngannya. Bayi yang melihatbenda bergerak tanpa iasendiri yang menggerakkannyaakan membuat dia dewasananti suka sesuatu yang instandan tidak punya daya usaha.

Dia menyarakannya kalaubayi sedang fokus melihattangan dan jarinya, jangandiganggu atau diajak ngobrol,biarkan dia fokus denganpengamatan tubuhnya. Kemu-

dian hindari membedong bayikarena dapat memangkasperkembangan sensori motordan kecerdasan otak anak.

Pada jenjang usia 2-7 ta-hun, anak sudah harus diajar-kan tentang konsep diri yangbenar sehingga anak harusmendapatkan modeling yangkuat tentang bagaimanakegiatan di dunia ini, makanyasetiap orang yang masuk keruangan bayi, maka orang tuaatau guru harus berjalandengan benar, muka ceria,selalu tersenyum, dan menggu-nakan kata-kata yang standarkarena pada masa ini anakbelajar mengamati semua hal.

Jika hal ini tidak dilaku-kan, maka dewasa nanti anakakan ambigu tentang dirinyasendiri. Kalau salahpenanganan pada masa ini,saat dewasa anak akan berkep-ribadian ganda. Hindari jugamenceritakan sesuatu halnegatif ketika kita bersamabayi. Jangan angkat telponsaat mengendong bayi, namunletakkan bayi, kemudianangkatlah telpon ditempatyang agak jauh dari si bayi.

Pemahaman tentang duniabayi dan pola pendidikannyaakan mempengaruhi kepri-badiannya saat dewasa nanti.Kita banyak abai, dan bolehjadi banyaknya persoalan yangkita hadapi di sekolah, karenacetak biru siswa dan disaatpenangangannya tidak tepat,baik dari orang tua maupundari guru. (h / one ).

Page 15: Haluan 30 Januari 2015

www.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 15

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Wide

Riau dan Kepri

FKPMR Layangkan 8 Rekomendasi

Kondisi Riau di Titik Terendah

Rp3,1 Triliun APBDRiau 2014 DidepositokanPEKANBARU, HALUAN — Dana APBD Provinsi Riautahun 2014 yang didepositokan Biro Keuangan SetdaprovRiau sebesar Rp3,1 triliun, dipertanyakan Komisi C DPRDRiau. Selain sistem deposito, dewan juga mempertanyakanlegalitas dan dasar hukum kebijakan tersebut.

“Ke bank mana saja di titipkan dana APBD Riau itu, danhasilnya kemana dimasukan, sementara serapan kegiatanAPBD tahun lalu minim,” tanya Ketua Komisi C DPRDRiau, Aherson dalam hearing bersama Biro KeuanganSetdaprov Riau, Kamis (29/1).

Menanggapi pertanyaan itu, Kepala Biro KeuanganSetdaprov Riau, Jonli menjelaskan sesuai ketentuan,triliunan uang APBD tersebut hanya boleh didepositokanke sejumlah bank pemerintah. “Karena tidak diperbolehkandidepositokan ke bank swasta,” terang Jonli serayamembenarkan jika total dana APBD Riau 2014 yangdidepositokan dan di girokan, mencapai Rp3,1 triliun.

Hal senada juga dipertanyakan anggota Komisi C, IlyasHU. Politisi Nasdem ini mempertanyakan peraturan dan dasarhukum yang membolehkan dana APBD Riau di titipkan dilembaga keuangan. Tentunya, kita harap jangan sampai adaperaturan yang dilanggar,” kata Ilyas mengingatkan.

Menjawab itu, Jonli menjelaskan, deposito dana APBDRiau itu sudah sesuai UU Pemda, yang sudah di revisimenjadi UU Pemda 2014 dan juga Peraturan Gubri, dimanadana yang belum digunakan bisa didepositokan di Bank.

“Pertimbangannya, selain tidak menyalahi ketentuan itu,penitipan dana APBD Riau di Bank itu juga tidak permanendan dengan perjanjian kapanpun kita membutuhkan bisadicairkan, sehingga tidak ada masalah,” jelas Jonli.

Karena itu, kata dia, dana APBD Riau itu di depositokanpada bank milik pemerintah bukan lembaga keuangan swasta.“Hasil deposito itu mencapai Rp159 miliar dan dimasukkanke kas daerah menjadi pemasukan Pemprov Riau,” terang Jonli.

Selain didepositokan di Bank, dana APBD Riau tahun lalujuga di girokan oleh Biro Keuangan. “Namun jumlahnya kecil,tidak sampai puluhan miliar rupiah,” pungkas Jonli. (hr)

BPOM Diminta Proaktif

Distributor Buah Impor dalam PengawasanPEKANBARU, HALUAN —Anggota DPRD Kota Pekan-baru Aidil Amri memintakepada Dinas Perindustriandan Perdagangan (Disperin-dag) Kota Pekanbaru danBPOM, untuk bisa memas-tikan buah-buahan yang dijualdi Pekanbaru, baik di Super-market, pasar buah maupunditempat lainnya, benar-benarbersih dan sehat dari bakteriyang berbahaya.

“Pengawasan oleh instansiterkait, terhadap buah yangdijual ke masyarakat diama-napun itu, perlu dilakukan.Khususnya buah-buahan yangdatang dari luar negeri sepertiyang lagi menjadi buah bibirsaat ini, buah apel dari Ame-rika,” kata Aidil kepada warta-

wan, Kamis (29/1).Menurut Aidil, BPOM

dalam melakukan pengawasanbukan hanya Apel yang tengahdi bicarakan, tetapi semuabuah yang masuk dan dijual dipasaran.

“Jangan hanya Apel sajayang menjadi fokus, buah-buahan yang lainnya juga perludi cek, karena tidak tertutupkemungkinan buah tersebutkeberadaanya tidak strelisasidan tanpa izin,” ungkap ketuaFraksi Demokrat ini.

Terpisah, Dinas Perindus-trian dan perdagangan (Dia-perindag) Provinsi Riau, terusmengoptimalkan pengawasandistribusi impor buah, yangmasuk ke Provinsi Riau. Pe-ngawasan yang dilakukan ber-

upa pengecekan terhadap selu-ruh buah yang masuk.

“Kami langsung bergerakcepat, mengawasi distributorbuah impor seperti apel, karenabuah apel asal Amerika Serikattersebut diduga terkontami-nasi bakteri,” kata KepalaDisperindag Riau, Ramli Wa-lid, Kamis (29/1).

Pengawasan buah imporrutin dilakukan, dan akan terusditingkatkan guna menjaminbuah Apel beredar di Riautidak terkontaminasi bakteriyang bisa mematikan, sepertiyang terjadi di Amerika Se-rikat. “Kami tidak mau keja-dian di Amerika terjadi diRiau. Makanya kita langsungbergerak memantau dan me-ngawasi pamasok apel. Diatri-

buto juga harus turut menelitibuah yang impor,” tegasnya.

Ramli kembali memintadistributor tidak seenaknyamelepas apel ke pasaran.Apel yang diimpor terlebihdahulu diisolasi dandiperiksa secara khusus, biartidak ada bakteri. Apabiladitemukannya bakteri dalamapel dari luar negeri tersebut,Disperindag minta agar apeltersebut tidak dijual kepadakonsumen.

“Pihak kita sudah turununtuk melakukan pengecekan,namun bagaimana hasilnyabelum bisa kita sampaikankarena masih dalam pelak-sanaan. Kalau bisa di teliti dulusebelum di jual untuk dis-tributor,” tambah Ramli. (hr)

Bahkan sejumlah tokohyang tergabung dalam ForumKomunikasi Pemuka Masya-rakat Riau (FKPMR), me-ngambil sikap dengan menyam-paikan rekomendasi untukdiindahkan oleh stakeholder.

Pokok-pokok pikiran danrekomendasi FKPMR tersebutdisusun setelah menampungpendapat dari berbagai elemenmasyarakat dan kajian-kajiandari berbagai sumber, sertasumbangan pemikiran daritokoh masyarakat, dalam per-temuan silaturahmi pada tang-gal 21 November 2014 lalu.Tujuannya untuk mengim-plemenasikan upaya-upayamenuju Riau lebih baik.

Tim perumus pokok-pokokpikiran FKPMR, Edyanus HAlim mengatakan, pokok piki-ran yang dirumuskan oleh selu-ruh tokoh masyarakat Riau inipenting untuk segera dijalankan.Mengingat kondisi di peme-rintahan Provinsi Riau sudahpada titik terendah, mulai darikeamanan, perekonomian, ma-raknya konflik, memprihati-kannya persoalan lingkungan,pendidikan, serta belum jelasnyaAPBD Riau 2015.

“Kita menginginkan daripokok pikiran tokoh masyarakatRiau ini, Riau bisa pulih darikondisi yang terendah sudah

beberapa tahun ini kita alami.Untuk itu melalui pokok pikiranini bisa menjadikan Riau lebihbaik. Pada pertemuan seluruhtokoh yang berjumlah 120 tokohmasyarakat Riau, memintas agarhasil tersebut disampaikan ke-pada Plt Gubri,” terang Edyanus,yang juga didampingi tim peru-mus lainya, Syafruddin Saan, diKantor FKPMR Pekanbaru,Kamis (29/1).

Sementara itu, ketua ha-rian FKPMR Al Azhar, me-nyambut baik pokok-pokokpikiran dan rekomendasi yangtelah dirumuskam oleh timperumus dari FKPMR. Ada 8rumusan yang harus menjadipegangan bagi pemimpin Riausaat ini, untuk bisa dijalankan.Karena sampai saat ini belumada langkah konkrit dari Pem-

prov Riau dalam menyele-saikan permasalahan besaryang terjadi di Riau.

“Setelah kita baca semuadelapan butir polo pikiran inimencakup semua persoalanbesar yang terjadi di Riau. Untukitu, bagi pimpinan di Riau iniharus bisa menyelesaikan per-soalan besar ini. Kita belum meli-hat ada langkah konkrit olehpemerintah,” tegas Al Azhar.

Sementara itu terkaitdengan mengenai isi dari poin8 dari pokok pikiran yangberbunyi jika Annas Maamunsudah dinyatakan berhenti,dan Plt Gubernur Riau, Ars-yadjuliandi Rachman diangkatmenjadi Gubernur Riau. Ma-ka jabatan Wakil GubernurRiau nanti tetap mengedepan-kan etika politik melayu yangsantun dan berjati diri melayu.

“Kita memang tidak adamengajukan calon wakil Gu-bernur. Siapapun yang ditunjukwakil nanti hendaklah orangyang tumbuh dari tanah betuahmelayu. Haruslah orang yangarif bijaksana dan piawai. Dalamwaktu dekat ini kita akan menga-dakan pertemuan dengan PltGubernur Riau, untuk mem-berikan pokok pikiran yangtelah dikeluarkan oleh tokohmasyarakat, agar bisa dijalan-kan,” tutup Al Azhar. (hr)

PEKANBARU, HALUAN — Pasca ditetapkannyaGubernur Riau Annas Maamun, sebagaitersangka kasus suap alih fungsi lahan, dansudah diberhentikan sementara oleh MentriDalam Negri, seperti menjadi kekhawatirantersendiri bagi tokoh-tokoh masyarakat Riau.

Kita menginginkandari pokok pikiran tokoh

masyarakat Riau ini,Riau bisa pulih dari

kondisi yang terendahsudah beberapa tahun ini

kita alami

EDYANUS H ALIMTim perumus pokok-pokok

pikiran FKPMR

PANEN RAYA CENGKEH — Sejumlahpenumpang KM Bukit Raya menaikiperahu pompong untuk menjangkauPulau Midai, Natuna, Kepulauan Riau,Kamis (29/1). Ratusan warga perantauasal beberapa pulau di Natuna itu, mudikdengan memanfaatkan layanan kapalmilik PT Pelni rute Jakarta - Kepri –Pontianak, yang bersamaan denganmusim panen raya cengkeh. ANTARA

Page 16: Haluan 30 Januari 2015

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H16

www.harianhaluan.com Redaktur: Afrianita Layouter: Jefli

Kilas

Rebut Piala Buat JunaBANGGAKAN Juna maka penghargaan itu harus diraih.Demi kebanggaan putra semata wayangnya, Arjuna Zayan

Sugiono (Juna) maka Christian Sugiono (Tian) pun‘bertarung’ mati-matian dalam ajang ‘Infotainment Awards’.

Kalau ‘layar sudah dibentang’ Tian pun siap mengarungi‘samudra’ gelaran penghargaan tahunan, dimana ia terpilihsebagai salah satu kandidat ‘The Sexiest Dad’.

“Senang banget dimasukan ke dalam kategori The SexiestDad, meskipun saya merasa saya nggak seperti itu. Mudah-mudahan bisa menang biar anak saya bangga bisa punyaayah terseksi”,ungkap Tian ditemui di Kebayoran Baru,Jakarta Selatan, Rabu (28/1).

Namun, retas jalan menuju puncak acara pada 30 Januarimendatang tidak semudah membalik telapak tangan. Dihadapan suami Titi Kamal ini berderet nama-nama sepertiAndhika Pratama, Ariel Noah, Vino G Bastian, dan RickyHarun. Tentunya, cukup sulit Tian keluar gedung acaramembawa piala.

Lagi-lagi, demi torehan cerita bahagia putrakesayangannya, sang ayah cukup yakin kalau dirinya lah yangakan terpilih sebagai pria terseksi di tahun ini.

“Dalam kategori ini ada juga teman-teman gue yangnggak kalah seksinya bagi istri-istri mereka. Tapi siapa yangmenang tentu, istri dan anak mereka bangga”, pungkas Tian.(h/ccm)

Farhat AmbrukMALU dan tertekan, Farhat masuk rumah sakit. Usai

terlibat perkelahian dengan mantan asistennya Silvi Haiz,Farhat Abbas mengaku sangat tertekan.

Rupanya pertengkaran sengit yang terjadi di sebuah tokodi kawasan Bogor, Jawa Barat beberapa waktu lalu, cukupmenancapkan trauma bagi mantan suami Nia Daniati ini.

Tak hanya luka fisik di sekujur tubuh yang dialaminya,namun juga luka batin yang membekas sehingga dirinya harusmendapatkan perawatan di rumah sakit.

“Kondisi saya sakit dan sangat tertekan. Apalagi semualuka-luka di sekujur tubuh berbekas, terutama di daerahperut yang terkena ujung pisau sampai menimbulkan memarbiru,” ungkap Farhat ditemui saat rawat inap di kawasanSentul, Jawa Barat, Rabu (28/1).

Pengacara sensasional ini juga langsung melakukanproses visum untukdijadikan pedoman ke-tika melaporkan ma-salah kepada pihak ber-wajib. Belum pasti apamotif dari keributan ini,namun diduga karenadendam lama.

“Saya sudah lang-sung visum dan disertaidengan surat dari ke-polisian. Terlalu brutalperilaku mantan asis-ten saya Silvi Haiz,entah mengapa dia tegaseperti itu sama saya,”ujar Farhat seraya diinfus.

Bahkan akibat tindak perkelahian tersebut, tak hanyaFarhat seorang yang ambruk di rumah sakit, sang kekasihRegina juga tumbang dan mendapatkan perawatan yangsama. (h/ccm)

Di negeri asal sang suami ia merilis karya baru.Bunga Citra Lestari (BCL) salah satu penyanyiyang produktif. Di tengah kondisi musik TanahAir yang kurang stabil, ia merilis single barubertajuk Wanita Terbahagia.

“Belahan Jiwa “ Julie

MaBCL Pilih Malaysia

Menariknya, ia merilis lagutersebut di Malaysia, bukanIndonesia. Mengapa memilihMalaysia? Inikah langkah BCLmen uju taraf internasional?

“Memang sudah diskusidengan tim dari label. Kalaudi Indonesia kan lagu lama akumasih bertahan dan didengar,sayang kalau dilempar lagubaru jadi hilang,” ucapnya saatditemui di kawasan SCBD,Jakarta Selatan, Rabu (28/1).“Kalau di Malaysia kan eng-

gak. Jadi mending dimulai diMalaysia,” sambungnya.

Wanita Terbahagia bedadengan lagu-lagu BCL sebe-lumnya. Di lagu barunya, iamemberikan sentuhan etnik,hingga terdengar seperti lagudangdut.

“Ada unsur etnik, suling.Sekilas ada kedengaran dang-dut, tapi bukan dangdut akusebutnya etnik. Dikolabora-sikan dengan suara aku yangpop banget,” jelasnya. (h/ccm)

HAMPALAH hidupnyakalau belum menyeruput kopi.Adalah aroma dan rasa kopiyang telah ‘membius’ seorangJulia Estelle. Sungguh Juliesudah jatuh cinta dan tak bisaberpindah ke lain minuman.

Tiada hari tanpa kopihampa lah hidup artis berusia26 tahun ini.

“Kopi itu adalah temandalam berbagai aktivitas. Pasbangun pagi aku sering minumkopi atau pada saat sedanglelah juga harus selalu adakopinya. Ya pokoknya, kalaunggak ada kopi nggak serulah,”

akunya saat ditemui di Cilan-dak, Jakarta Selatan, Rabu (28/1). Setiap tegukan kopi, Julieseakan merasakan kenikmatandan sensasi tersendiri. Andai-kan saja, pekatnya air hitam ituhilang maka Julie pun bagaikehilangan semangat hidup.

“Bisa dibilang rutinitaslahsehari-hari. Soalnya kalausebelum beraktivitas lalubelum ada kopi, kayak gimanagitu,” sambungnya lagi.

Lantaran inilah, Julie punmengaku tampil all outsaatbermain di film layar lebar‘Filosofi Kopi. (h/ccm)

Page 17: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Arda Sani Layouter: Habliwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 17

Atletico Madrid VS Barcelona 2-3

Unggul Dua Kali,Lalu Gagal

MADRID, HALUAN — Atleticogagal melakukan pembalasanatas Barcelona di Vicento Cal-deron Kamis (29/1). Dihadapanpendukungnya sendiri anakasuh Simeone kalah denganskor 2-3. Walaupun sempatunggul dua kali namunTorres cs gagal mem-pertahankan keunggalantersebut. dua gol Atleticodiciptakan oleh Torres(1) dan Raul Garcia (30).Tiga gol Barca dicipta-kan oleh Neymar (9, 41)dan gol bunuh diri dariMiranda (38) dengankemenangan ini me-ngantarkan Barcelonake babak semifinalcopa del rey. Barcaunggul agregat 2-4.

Tottenham Tantang Chelsea di Final Piala LigaMorata Bawa Juve ke Semifinal

panas dengan ada 11 kartu kuning di-keluarkan wasit, di mana delapan untukAtletico dan tiga bagi Barca. Selain ituwasit juga mengeluarkan dua kartu merahyakni untuk Gabi dan Mario Suarez. Wasitmemberi tuan rumah penalti kontro-versial, namun tidak menunjuk titik putihsaat Jordi Alba jelas menghalau boladengan tangannya. Sementara Arda Turandikartu kuning karena melempar sepatuke arah asisten wasit.

Menurut Luis Enrique, hasil keme-nangan tersebut didapat karena timnya bisamengatasi kondisi lapangan yang burukdan membalas dengan cepat gol FernandoTorres. “Tim saya jelas sekali bisa me-ngatasi kesulitan yang disebabkan olehlapangan. Kami punya kemampuan khususpada lapangan yang membuat bola me-mantul seperti kelinci,” ungkap Enriqueusai pertandingan.

“Mereka (Atletico) tim yang luar biasa.Simeone melakukan pekerjaan yang hebat,memenangi gelar dengan luar biasa. (Tapi)kali ini kami mendapat keuntungan daripenampilan oke kami,” lanjut dia diFootball Espana.

Terkait laga sengit dan panas yangutamanya terjadi di babak pertama,Enrique menyebut Barca sudah mem-prediksikan hal tersebut. Satu hal yangtidak terprediksi adalah gol cepat Fer-nando Torres, yang bisa dibalas dalamkurun delapan menit.

“Kami sangat mendominasi penguasaanbola karena lawan bermain dalam jumlah yangsedikit (di babak kedua). Kamimemprediksikan pertandingan seperti itu,tapi sulit untuk melakukan counter terhadaptim seperti ini, terutama setelah apa yangterjadi di menit pertama,” terang Enrique.

Meski pada akhirnya kalah dan ter-singkir, Simeone mengaku puas denganpenampilan anak asuhnya terutama dibabak pertama.”Saya bangga dengan parapemain saya. Kami menampilkan babakpertama yang luar biasa, dengan antusiasmedan memainkan sebuah laga yang intens,”kata Simeone di situs resmi klub.

Gagal melaju ke semifinal, Simeonemenilai timnya sudah bermain cukup baiksecara keseluruhan turnamen. Apalagimereka sebelumnya menyingkirkan RealMadrid.”Kami tampil dengan baik secarakeseluruhan turnamen. Kami menying-kirkan L’Hospitalet dan Real Madrid. Itusudah sangat penting karena memberikankami kesempatan untuk menghadapiBarcelona,” demikian dia.

Gabi menilai Barca memang me-nunjukkan penampilan lebih oke. Khu-susnya pada serangan balik yang berujungterciptanya dua gol Neymar.”Atleti sudahtampil habis-habisan untuk mencobameraih kemenangan dan melewati babakini. Kami menderita karena gol bunuh dirioleh Miranda dan makin tertinggal denganhasil akhir 2-3,” kata Gabi seperti dikutipsitus resmi klub. “Tentu saja itu me-nyakitkan. Kami sudah menyiapkan diriuntuk comeback Kenyataannya Barcasangat akurat pada permainan seranganbalik dan kami tertinggal tiga gol,” ucapgelandang 31 tahun tersebut. (h/mg-san)

Kemenangan atas AtleticoMadrid di leg II perempatfinal Copa del Reyseperti menegaskan Barcelona tengah dalamtren bagus. Sudah tujuh kemenangan berun-tun diraih dan Blaugrana mau terus berlanjut.

Pertandingan juga berjalan sangat

PEMAINTottenham

merayakankelolosan ke babak

final piala ligaInggris usai

bermain imbangdengan Sheffield

United.

SHEFFIELD, HALUAN —Tottenham Hotspur melaju kefinal Piala Liga Inggris untukmenantang Chelsea. Bermainimbang 2-2 dengan Sheffield U-nited di leg kedua semifinal diBramall Lane, Kamis (29/1) di-nihari WIB,, The Lilywhiteslolos dengan agregat 3-2.

Spurs unggul duluan 1-0 dibabak pertama lewat gol Chris-tian Eriksen menit 28.Di babakkedua Sheffield bangkit danberbalik unggul dalam tempodua menit lewat dua gol CheAdams (77,79). Dengan skor 2-1 ini, tim League One itu masihberpeluang lolos andaikan lagalanjut ke extra time 2x15 me-nit.Namun, sayangnya gol Erik-

sen di menit ke-88 membuyar-kan impian Sheffield dan Spursakhirnya yang lolos ke final.

Kelolosan TottenhamHotspur ke final Piala LigaInggris jelas disambut sukacitaoleh sang manajer, MauricioPochettino. Meski demikianPochettino masih menyimpankekhawatiran terkait performaanak asuhnya di semifinal.

“Jelas saja saya khawatir,ini sepakbola! Melihat penam-pilan di dua leg ini, kamimemang pantas lolos tapiAnda harus membuat banyakpeluang, gol, dan menuntaskanlaga lebih cepat.Kami mem-beri kesempatan untuk Shef-field dan segalanya menjadi

sulit ketika mereka mencetakgol kedua,”ujar Pochettinoseperti dikutip BBC.

Bagi Mauricio Pochettinodan sebagian besar pemainTottenham Hotspur, final PialaLiga Inggris adalah yang pert-ama. Maka manajer asal Ar-gentina tersebut meminta parapemain menikmati duel de-ngan Chelsea di Wembley.

Terakhir kali Spurs tampildi final sebuah kompetisi ada-lah di musim 2007/2008, jugabermain di kompetisi yangsama kala itu, mereka me-naklukkan Chelsea denganskor 2-1 lewat babak per-panjangan waktu.

Maka dari itu Pochettino,

yang juga baru pertama kalimerasakan laga final dalamkarier kepelatihannya, me-minta para pemain The Lily-whites sebisa mungkin menik-mati laga final itu dan mem-berikan kado terbaik untukpara suporter.

“Sepakbola itu penuh emo-si. Kini kami turut berbahagiauntuk para pemain, merekapantas bermain di Wembleydan tujuan terpenting adalahuntuk para suporter kami.Iniadalah final pertama saya diWembley, ini baru bagi saya dansebagian besar para pemain,tapi kami akan menikmatinya,”ujar Pochettino seperti dikutipBBC. (h/mg-san)

PARMA , HALUAN — Juventus harusmenunggu hingga menit ke-88 untuk me-mastikan lolos ke semifinal Coppa Italia. Ada-lah Alvaro Morata yang jadi pahlawan berkatgolnya yang membawa Bianconeri menang 1-0 di kandang Parma Kamis (29/1).

Dari catatan Whoscored, Juve memanglebih dominan dengan total 12 tembakantapi hanya tiga yang tepat sasaran. Inilah yangkemudian membuat performa Juve dikritikkarena tim pelapis tidak bermain sebaik parapemain utamanya.

Kelolosan Juventus ke semifinal CoppaItalia diraih lewat penampilan pas-pasanketika menyingkirkan Parma. Meski dikritik,Massimiliano Allegri punya pembelaantersendiri atas performa anak asuhnya itu.

“Anda tidak bisa selalu menang denganskor 2-0 atau 3-0.Kami bermain bagus danParma merepotkan kami. Ada beberapakesulitan yang kami hadapi, khususnya soallapangan, dan Parma yang bermainbaik,”ujar Allegri seperti dikutip Soccerway.

“Saya pikir ini adalah hasil yang penting

karena ini menunjukkan para pemain yangjarang bermain selalu siap ketika merekadibutuhkan.Kami tahu laga ini tidak akanmudah dan tim ini semakin bagus dengantidak membiarkan Parma melakukanapapun,” tutup Allegri.

Di babak pertama Parma mampu be-berapa kali mencuri peluang lewat RaffaelePalladino yang tembakannya masih me-layang di atas mistar, lalu Daniele Galloppayang juga masih melenceng dari sasaran.Satupeluang bersih Parma lewat tembakan voliAntonio Nocerino juga masih bisa dihadangoleh Giorgio Chiellini.

Juve mengancam lewat peluang ArturoVidal jelang turun minum. Tapi tem-bakannya meneruskan crossing SimonePepe malah melebar dari sasaran.Babakpertama berakhir dengan skor 0-0. Di babakkedua Parma masih coba mencari gol namunpertahanan Juve terlalu tangguh untukditembus oleh Gialloblu.

Sementara itu Juve juga beberapa kalimengancam gawang Antonio Mirante tapi

selalu gagal membuah-kan gol. Walhasil inimembuat Massimilia-no Allegri memainkanMorata serta Paul Pog-ba demi mempertajamlini serang.

Keputusan yangberbuah manis karenaMorata tampil sebagaipahlawan Juve lewatgolnya dua menit jelangwaktu normal. Men-dapat umpan pendekFernando Llorente,Morata melewati ha-dangan tiga bek Parmasebelum menggulirkanbola ke dalam ga-wang.(h/mg-san)MORATA dan Llorente melakukan selebrasi usai menjebol gawang Parma. NET

ARDA Turan terlihat emosi saat laga panas Atletico Madrid melawan Barcelona . NETNEYMAR

Page 18: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Arda Sani Layouter: Widewww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H18 Olahraga

Kilas

Dijual 1 (Satu) Buah Rumah. DiPerumahan Mangunsarkoro Padang, Lt/Lb: 300/270 M2 (Hook). Hub : 08126620393

DI JUAL 2 (dua) unit mobil NissanPKC 211 Tahun 2004, beserta dengantangki Kapasitas 14. 000 liter, harga 155jt(nego). Tanpa Perantara Hub : 08126690 3003

MACBERRY, Menjual bermacam merkHP. Jl. Niaga No. 146 Padang. Telp.(0751) 892096, HP. 08197599996

RUKO DIJUAL, Luas Bangunan 4,8M X 16 M, 2 Lantai, SIsa Tanah LebihKurang 7 M2. Parkir 4M. Jln. AdinegoroKel Ganting, Koto Tangah. Harga 950Juta. Cocok untuk tempat usaha Hubungi.081266252548,

KONTRAKAN

ONE PIECE VARIASI, Masang Kacafilm, stiker, branding, dll. Jl. ST. Syahrir.No. Hp. 081374315278

DIKONTRAKKAN, 2 buah Rumah diJalan Utama No.67, Kel Balai Gurun, Kotonan Gadang-Payakumbuh : Rumah 1(3 KT, 2 KM, RT, RM, dpr, Garasi)Rumah 2 (2 KT, 2 KM, RT, RM, dpr,Garasi), minat hub: 081275050445,081363381745, 085263575459

Rumah Toko ( Ruko ) 2 ( Dua ) Lantaiukuran 4,13 meter. Lokasi Jln.Tan MalakaNo 21 Bunian Kota Payakumbuh. yangBerminat Hubungi HP : 081266830562

KONTRAKAN RUKO

DIJUAL RUMAH

Dijual Rumah LT 220m, Luas Bangunan180m, 2 Kmr Tdr Lt 1, 2 Kmr Mandi Lt 1, 3Kmr mandi Lt 2, 1 Kmr mandi Lt 2, 1 Dapur,1 Ruang Tamu, Grase utk 2 Mobil, TempatHook & Strategis, Tanpa Perantara. Almt :Wisma Indah II Lapai Jln. Nangka, Blok INo.2. HP : 0823 8605 9320 / 0813 6334 4803

DIJUAL MOBIL

FORD RANGER DOUBLE CABIN 4X4Tahun ‘08, 2 unit, warna silver danhitam,plat BA, kondisi mobil bagus,mulus, mesin terawat dan siap pakai,orisinil, Asuransi All Risk, nego. Hub:087895733338, 081267333302

RS SITI RESWARI, menerimapersalinan umum dan BPJS, danReswari Florist menerima pesanankarangan bunga, Hub. 0852 6371 5960

Dijual Rumah luas tanah: 220 m, luasbangunan kurang lebih 280 m, 3 Kamar tidur& 2 kamar mandi dilantai 1, 3 kamar tidur &1 kamar mandi dilantai 2, 1 dapur, 1 ruangtamu, listrik & air ada, grase untuk 2 mobil,tempat strategis, tampa perantara. alamat:Wisma Indah II Lapai, Jln. Nangka Blok 1.No. 2 Hp.0812 6723 9239/0813 6334 4803

CV TRI PABARU, Kontraktor Digital Printing.Harga khusus akhir tahun untuk caleg dan partai.Alamat : Jln. Khatib Sulaiman No. 5 A padang.Telp: 0751-9763312, Hp 085263888667

ADVERTISING BERLIAN, mengerjakan billboard, neon box, papan merek,promotion, percetakan, digital printing. Jl.Dobil No. 25 Padang. Telpn. 0751-7889392, HP. 081266502225. e-mail:[email protected]

DIJUAL TANAH, Kebun Sawit, Kurang lebih 14HA di daerah Pasaman Barat, Simpang Empat,SHM. bagi yang berminat Hub. 0818185678

DIJUAL TANAH

DIJUAL TANAH, 1. Tanah luas 16.744 M2,di Lubuk Minturun Jl. ke Solok(Pinggir Jalan),ada Villa, Kolam Ikan air deras, kebun naga,sudah panen, 2. Tanah seluas 16.514 M2,di Lubuk Minturun jlan ke Solok (pinggir jalan)ada tanaman Gaharu jenis AqualariaMalacensis untuk investasi 7 tahun kuranlebih 1.500 Btg (umur 1,7 tahun) 3. Tanahseluas 7.611 m2 (Kurang lebih 170 x 44),SHM di By Pass Km. 25, depan Basarnas.cocok untuk kantor / gudang, Hub:087895733338-081267333302

SOFTWARE SERVER PULSA MURAH, tapi bukan murahan sudah terujikehandalannya, langsung diinstalkan dantinggal pakai.Hub Wardoyo Jln. TanjungIndah V Blok C/36 Lapai Padang. Hub.(0751) 7055027, 085263978000

TRADITIONAL MASSAGE, MELAYANIPIJAT KEBUGARAN DAN PENGOBATAN,PEMIJAT PROFESSIONAL PRIA, HUBUNGI. 081363774570

PUSAT HERBAL INT, sedia berbagaiproduk herbal ,izin BPOM, MUI serta halal.Insya Allah dapat menyembuhkan berbagaipenyakit. Jln. Jihad V Kubu Dalam RT/RW01 ( Perum Kharisma 3 ). Hp. 081363346099

BROTHER MASSAGE, Pijat Refleksi,tradisional dan capek2.oleh tenagapria profesional dan berpengalaman.bersedia dipanggil ke tempat. Hub.0853 6299 9550

STOCKIST XAMTHONE PLUS , sediapaket hemat dan delivery, Dahsyat!,Insya Allah menyembuhkan. Jln GangSinggalang 4 Depan Rs. Ibnu SinaPadang, Call. 085274336308

TRADITIONAL MASSAGE, Pijatkebugaran & pengobatan tenaga pria,Hub. 0822 8497 6339

DEONA FASHION , menjual berbagaijenis pakaian dari segala model terbaru.Jl. Sisingamangaraja no. 4 Padang. Hub08126611554/081374060990

JASA INSTAL LAPTOP , denganberbagai w indows seper t i w inxp,win 7dan win 8, harga terjangkau,Jl Gelugur RT 001 RW 04, KubuDalam Padang Timur, Padang

OLISINDO SERVICE , melayaniService, ganti oli, cucian mobil, dll. jln.Adinegoro No. 38, Depan perumahanLubuk Gading Permai, arah ke LubukBuaya. Saat ini dibuka lowongan untuktenaga cuci mobil dan kasir, datanglangsung ke alamat Kami.

BARCELONA CAFE, Nobar, JajananBofet Del la ( Nasi Goreng, AnekaJus, Sup Darek d l l ) Menyediakantempat acara ultah, makan bersama,buka 24 jam. Jln Dr. Wahidin No.1(depan Kantor PLN Sawahan. Hub. 08238846 7417

TOKO ASTAGFIRULLAH , menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl. LubukLintah No. 22. Hub. 0812 6614 9972

ARAW FILM, KACA FILM & CUTTINGSTIKER, melayani penjualan danpemasangan kaca film, aneka stickersamblas dan cutting stiker. Jl. VeteranNo. 91 Padang. Hub. 085264697457

CITA RASA CATERING , menyediakanpesanan untuk rendang, gulai kalio ayam,Samba buruk2 (lado tanak, samba ladobawok, lado terasi, lado bada, dll. AlamatJln. Pasir Putih Blok M No. 2. Telp. (0751)7841280, 0813 74100 307-0813 76123 679

PT. BUNDA WISATA NUSANTARA,melayani penjualan tiket pesawat semuamaskapai. Harga bersahabat. Jl. RayaPitameh No. 1 Telp. 0751-74154, Hp.08126772460-081374809222 Padang

ALFA RENTAL MOBIL, antar jemputbandara, rental kendaraan harian, mingguan,bulanan, Avanza, Xenia, Innova, APV,Fortuner, Harga relatif, Unit ready, Hub. 0751-9970033, 085263669669

CV DORA SATYA INSANI, usaha jasa angkuatansewa melayani: Padang (P. Sidempuan, P. Siantar,R. Perapat, Medan, Aceh, Bengkulu). Jl. Lapaisamping kantor INTEL TNI AD. Padang.Hp. 081263385860

PT RATU JAYA TOUR & TRAVEL, Jl.S.Parman No 123 Ulak Karang. Telp.(0751) 7058386, 8260961, 8260878

AL HAADI ZIARAH TOUR & TRAVEL,Penyelenggara resmi haji khusus danumrah. Jl. S. Parman No. 152 A. Telp.(0751) 7057746 / 7057747. Hp.08126764737

SERVICE HP, Terima servis hp,PC, laptop siap antar jemput untukwilayah padang, kunjungi toko kamidi jln Kampung Kalawi No. 26

TOKO MAWARDI, jual perabot,pecah belah, permadani . RayaSi teba No. 15. Hub. 0812 66757757

PEMASANGAN GIPSUM & CAT RUMAH,bisa untuk kantor/ruko, dengan hargapemasangannya b isa d ia tur , mauharian/mingguan silahkan hubungi viatlp/sms 085264797936

SEJAHTERA ALLUMINIUM, mene-rima pesanan konsen alluminium, partisialluminium, pintu swing alluminium, jendelakesmen dll. Jl. Simpang Garuda Tunggulhitam No.9 Padang, hp: 08126727396

TOKO BANGUNAN RAVICOI, jualberbagai macam bahan bangunan, Jl.Adinegoro No. 1 samping SD GantingNo. 10 Padang. Telp. (0751) 4855333.HP. 082174870914

SPESIALIS TUKANG BANGUNANDAN RENOVASI RUMAH di Pdg lainwilayah Sumbar. Jujur, Amanah danProfesional. Tukang &kuli bangunan ygkami miliki berpengalaman mengerjakanproyek, Hub. 081267772422/0751-9587995

DIJUAL TANAH, Hak milik, luas tanah kuranglebih 1800 m2, lokasi dekat Simp. Aia Pacah,Hub: 0812 6668 8156, tampa perantara

DIJUAL RUMAH (Cepat)Dijual Cepat Rumah Permanent6x9 M. Kamar 3, luas tanah lebihkurang 170 m2, di Air Dingin, LubukMinturun, (Harga Bisa Nego). Hub.Gancun 085274498567

LAMPU LED US , dengan Kipas,tinggal colok ke power bank atau laptop.Juga terima jasa instal laptop/komputer,game pc/android/ipad/iphone,hub081261888142 (sms)

OLISINDO SERVICE, melayanisalon mobil, cuci mobil, cuci karpet,tukar tambah ban plat. Jl. AdinegoroNo. 30, Arah Lubuk Buaya (DepanPerumahan Lubuk Gading. HP. 08126684 0106

TOKO ASTAGFIRULLAH, menjualsparkpart mobil, olie, service dll. Jl.Lubuk Lintah No. 22. Hub. 0812 66149972

SERVICE AC ( AIR CONDITIONER),special AC mobil & Spare Part. Melayanipemasangan AC, antar jemput ke alamat.Jln. Ujung Gurun No. 77 Padang. Hub:0751-7814716

Mampir yook di Cafe Break..! jln. agussalim no.14 padang (samping BCAsawahan) bisa nobar, buka bareng, wifi,karaoke keluarga, nuansa tempo doeloe.harga terjangkau dan rasa memuaskan.open full time.

MON ACCESORIES MOBIL, menerimapasang kaca film, alarm, central jok,power window, audio mobil, servicedll. Jl. Ujung Gurun No. 148 Padang.

ARWANA BRAS, pusatnya Kunci &Handle di Padang & Lampung. Menjualberbagai jenis kunci & handle dengangrosir dan eceren. Alamat Jl. Harapan No.4 Belakang Klinik Annisa Bandar OloPadang Telp. 0751 - 977231

AN NABAWY RENT CAR, Melayaniantar jemput ke bandara, carteranperorangan dan rombongan, mobil pesiardalam & luar kota serta rental mobil. Jl.Veteran No. 51. Hub: (0751) 22000,7058700. HP. 082173007778

TIVA TOKO BANGUNAN, melayanicat bangunan dll. Jl. Adi Negoro No.3A. Hp. 0813 6333 2828

PT. FAFA TOUR AND TRAVEL, Melayanipenjualan tiket pesawat semua maskapai.Jl. Palmerah No. 3 Air Tawar Timur, SimpangTunggul Hitam. Hub. 085372982020

MAU BUAT KREDIT CARD ( DANAEMERGENCY/STANDBAY)? Bungacicilan 0,8%/bulan, sebelum jatuh tempobunga 0%. Bisa ditarik tunai/belanja. HubRITA. 0853 7540 2469, 0878 9518 5336

Dibutuhkan segera TEKNISI dengan syarat:Pria, Umur max 30 th, Pendidikan minSTM/SMK,Jujur, bertanggung jawab &disipilin tinggi. Lamaran diantar lansung keJl. Nipah No. 10 Padang, Telp. 0751 28685

Dibutuhkan tamatan SMK Pria/wanita.Lamaran kirim ke Percetakan CV. MitraKarya. Alamat Jl. Gajah Mada No. 20 B(Samping Kampus 3 Bung Hatta). HP.0812 6765 477

DIJUAL SEGERA, Sebidang tanahukuran 20x15 M di Komp. KehakimanRimbo Data -Lubuk Kilangan Padang.Sertifikat hak milik, Hub. 0811663398,tanpa perantara

DIJUAL TANAH, Luas 220 m SHM,Lokasi dibelakang kampus Teknik BungHatta samping Polsek Nanggalo(Gunung Panggilun). berminat hubungiHp. 0812 6750 6532

DIJUAL RUMAH, Permanen KT 5 ,KM 2 + Pavelium + Bertingkat di Jl.Tanjung Indah V No 20 dibelakang SJSPlaza Lapai. Hub. 0811666441/082170211699

Dijual Cepat, Komp. Arai Pinang BlokN-3, luas tanah 72 m, kamar 2, type 36minimalis. Hub: 085271388004

ww photography, Freelance, weeding& prewed, ulang tahun dan perayaanlainnya, serta l iputan formal. Hp.081374343582

TOKO FISABILILLAH, menjual bermacam-macam peci, al-quran, kaos kaki, tas, ikatpinggang, dompetr, topi, kaca mata, mantel,sarung tangan motor, pakaian dalam priadewasa, dll. Alamat: Jl. By. Pass Km 8,5Kayu Gadang Padang Hp. 081363400131

RAISA PANCING, menjual alat2 pancingdengan kualitas terbaik. Jl. Jhoni AnwarNo. 28 Padang. Hub. 081374901415

PELUANG USAHA MENJADI DISTRIBUTORSUKU CADANG RODA DUA DAN AKI FEDERAL.INFO HUB:08111881086, [email protected]

KEHILANGAN

BPKB Honda Vario Tegno BA 3280MK a/n Yenita, No. RangkaMH1JF9110BK473204, No. MeisnJF91E1467403. Hilang di sekitar KotaPayakumbuh . Bagi yang menemukanharap lapor ke pos polisi terdekat

STNK mobil Honda Civic BA 1603BD a/n Teguh Alinur. Bagi yangmenemukan harap lapor ke pos polisiterdekat

SP Berencana Tambah StrikerPADANG, HALUAN — Pelatih Semen Padangberencana untuk menambah beberapa pemainlagi untuk memperkuat skuadnya di ISL. Pemainyang diincar adalah pemain yang memiliki posisistriker. Namun kualitas striker tersebut harusdiatas pemain yang ada saat ini.

MELEPAS PENAT — Sejumlah Pemain Semen Padang seperti Vizcarra, Bruno, Mofu dan Gamal melepas penat ketikamereka melakukan latihan game internal Kamis (29/1) di Stadion H. Agus Salim Padang. SANI

“Namun kualitasnya harusdiatas pemain kita saat ini.Untuk kriteria stiker yang kitainginkan adalah striker yangmampu mencetak gol, melin-dungi bola, kuat heading. Jikatidak ada striker kualitasnyadari stiker yang kita miliki,maka kita akan memakai stri-ker yang ada saja,”ujar pelatihkepala Semen Padang NilMaizar usai memimpinlatihan Semen Padang diGOR H. Agus Salim PadangKamis (29/1).

Untuk kerangka tim sen-diri Nil mengatakan sudahmemiliki starting line up.”Kitasudah memiliki kerangka timyang akan diturunkan saat ISLnanti,”ujar pelatih yang ber-

lisensi A AFC ini.Dalam latihan tersebut Nil

mengelar latihan game internal.Ketiga pemain yang sedangmelakukan seleksi dicoba keti-ganya. Dari tiga pemain tersebuthanya Goran Gancev yangmendapatkan main dua kali.Sementara itu Bruno Casmirdan Febre bermain bergantian.Masing –masing satu babak.

“Ketiga pemain yang ber-posisi center bek tersebutsudah dipanggil. Mengenaikapan keputusan siapa yangakan kita pilih akan kita u-mumkan Sabtu besok. Kalaumereka layak akan kita pakai.Namun jika tidak layak makaakan kita cari ganti yang la-in,”ujarnya lagi.

Nil menilai tim yang dila-tihnya ini sudah memilikiprogres yang baik. “Saya selalumengatakan kepada para pe-main saya untuk membuat pela-tih untuk menentukan siapayang akan dipilih oleh pelatih.

Dan para pemain tersebut su-dah melakukanya,”ujarnya lagi.

Dari game tersebut parapemain yang diperkirakan akanmengisi line up Semen Padangmemakai rompi berwana biru.Sementara itu lawannya yangtidak memakai rompi keba-nyakan dihuni oleh pemain

Semen Padang U-21.Pada babak pertama Gan-

cev masuk kedalam tim yangmemakai rompi sedangkanBruno Casmir di tim yang tidakmemakai rompi. Dibabak ke-dua Febre di tim yang meng-gunakan rompi dan Gancev ditim yang tidak menggunakan

rompi.Pemain yang menggunakan

rompi diantaranya Vizcarra,Airlangga, Irsyad, Yu, Gamal,Ricki Ohorella,Nur iskandar.Pemain ini dikedua babakmenggunakan rompi. Namunbeberapa pemain lainya ber-ganti-ganti. (h/mg-san)

Pengurus PBSI Limapuluh Kota DikukuhkanLIMAPULUH KOTA, HA-LUAN — Pengurus CabangPersatuan Bulutangkis Selu-ruh Indonesia (PBSI) Kabu-paten Limapuluh Kota, MasaBhakti 2014-2018, dikukuh-kan di aula Kantor BupatiSarilamak, yang dilakukanSekretaris Umum PengurusProvinsi Persatuan Bulutang-kis Seluruh Indonesia (PBSI)Sumatera Barat, Drs. Jasman,MM, Kamis(29/1).

Susunan kepengurusanyang dikukuhkan itu, sebagaiPelindung Bupati LimapuluhKota, Muspida, Ketua KONILimapuluh Kota, Ketua U-mum Hasbih,SH, Ketua Ha-rian Hj.Aida,SH, Wakil KetuaI Yuliasman,SE, Wakil KetuaII Hendri Fatra Dt.Rajo Bo-sa,SH, Sekretaris Umum Zai-

nul,S.Pd, Wakil SekretarisUmum Andrinaldi,ST, Ben-dahara Yulineti dan WakilBendahara Arianto,S.Sos.

Bidang Seksi PembinaanKoordinator Musanif Putra,S.Sos, Seksi Pertandingan Koor-dinator M.Fauzi,BA, Seksi Per-wasitan Koordinator Drs.Syam-suarman, Seksi Dana Koor-dinator Mursal Anis,SH, SeksiPelatihan Koordinator DadangWihaya,S.Pi, Seksi PerlengkapanKoordinator Gazali,S.Sos danSeksi Humas Koordinator Jon-res Mardianto Dt.Bungsu.

Dalam sambutan pengu-kuhan PBSI Sumbar Jasmanmengatakan, cabang Bulu-tangkis Indonesia sekarangmengalami kemunduran, inidibuktikan pada ajang-ajangInternasional, termasuk dae-

rah. Indonesia sekarang men-duduki peringkat 6 dunia,Jauh turun dari negara AsiaLain seperti Jepang yang naikperingkatnya, ulasnya.

Dikatakan, kendala yangmasih terjadi adalah pem-binaan masih jadi masalahyang perlu jadi perhatian PBSIdalam melahirkan bibit-bibitalit yang berprestasi ditingkatDaerah, Nasinal atau Inter-nasional, sebut Jasman,.

Bupati Limapuluh Kotadiwakili Asisten AdministrasiUmum dalam sambutannyamengatakan, pada Proprov ke-13di Dhamasraya cabangBulutangkis Kabupaten LimaPuluh Kota hanya mendapatPerak, turun prestasinya diban-dingkan pada Porprov ke-12 yangmampu meraih medali Emas.

Menurut dia, pembinaanharus dilakukan untuk men-dapatkan atlet yang berprestasimelalui pembinaan ditingkatkecamatan. “Kita akan mem-buktikan bahwa Limapuluh Kota,tidak membeli atlet luar untukmeraih prestasi. Kita butuh atlitdaerah yang akan membawanama daerah, “tegas Iryanis.

Sementara Ketua KONIKabupaten Limapuluh Kota,Davis MA mengatakan, pres-tasi atlet Limapuluh Kota,harus jadi perhatian bersama,sekarang ini masih dihatuidengan atlet yang di beli gunamendapatkan prestasi. Ini jelastidak akan membawa hasil bagidaerah, karena tidak adanyaatlet daerah yang bisa di bawauntuk ajang perlombaan, se-butnya. (h/zkf/nto)

Padang Tuan Rumah Liga MahasiswaPADANG, HALUAN — Kota Padang men-jadi tuan rumah liga mahasiswa (LIMA)cabang basket. Rencananya pertandinganakan digelar pada 2-6 Februari di GORPrayoga Padang. Pesertanya adalah Uni-versitas di Sumatera. “Kita memilih KotaPadang menjadi tuan rumah adalah karenaKota Padang sering mengrimkan wakilnyauntuk ikut liga mahasiswa. Kita sangatmengapresiasi hal tersebut,”ujar CEO LigaMahasiswa Ryan Gozali Kamis (291/1).

Liga Mahasiswa wilayah Sumatera iniakan diikuti oleh tujuh universitas dariseluruh Sumatera. “Komposisinya ada enamtim putra dan empat tim putri. Universi-tasnya adalah Unand, UNP, STIE EKaPrasetya, UIN Suska Riau, TeknokratLampung dam IBI Darmajaya ini tim putra.Untuk tim putri adalah Unand, UNP,Teknokrat Lampung dan Universitas BungHatta,”ujarnya lagi.

Dengan dibukanya liga mahasiswaSumatera ini, Liga mahasiswa ingin lebihbanyak merangkul bibit berbakat di daerahyang selama ini kurang terjangkau akibatrendahnya pertandingan level nasionaluntuk mahasiswa.

“Saya yakin bakat kita dibidang olahragasangat banyak. Hanya saja semuanya belumterkordinir dengan baik sehingga tidakterdeteksi. Liga mahasiswa di sumateramerupakan bukti bahwa LIMA terus men-jaga komitmennya dalam menggali potensijagoan olahraga di seluruh Indo-nesia,”ujarnya lagi. Dijelaskan oleh Ryanbahwa pemenang dari liga mahasiswa tingkatSumatera ini akan bertanding di tingkatnasional. “Kita akan mengumpulkanpemenang setiap wilayahnya. Setelah itumereka akan berkesempatan untuk tampilditingkat nasional,”ujarnya lagi.

Sementara itu salah seorang pengurusPerbasi Sumbar Akhiro sangat me-ngapresiasi liga mahasiswa ini. Selain ituAkhiro juga mengatakan bahwa pihaknyasudah lama menunggu kehadiran ligamahasiswa di Sumbar. Namun barusekarang tercapai.

“Kita sangat setuju dengan konsep yangdikembangkan oleh liga mahasiswa. Ke-depanya kita berharap liga mahasiswa tetapdigelar di Sumbar. Sebab di Sumbar hanyabanyak turnamen antar daerah saja,”ujarnyaAkhiro. (h/mg-san)

Liga Nusantara SumbarDigelar MaretPADANG, HALUAN — Asosiasi Provinsi (Asprov) Sumbarakan menggelar Liga Nusantara pada bulan Maret mendatang.Liga nusantara tingkat Sumatera Barat ini akan diikuto oleh19 Askot dan Askab se Sumbar. Liga nusantara ini merupakansalah satu agenda dari Asprov Sumbar.

Wakil ketua Asprov PSSI Sumbar, Indra Dt Rajo Lelo,Kamis (29/1) mengatakan bakal ada teguran keras bagi Askot ataupun Askab yang tak mengirimkan timnya.”Pada kompetisinanti setiap tim tidak memakai nama asosiasi, melainkan namaklub. Seperti Padang dengan PSP-nya, Pasaman Barat denganPS Pasbar-nya, begitu pun klub lain,” ujar Wakil Ketua AsprovSumbar Indra Dt Rajo Lelo Kamis (29/1). Sesuai regulasi, jikapeserta melebihi 10 tim di setiap Provinsi, maka berhakmengirim 2 tim ke regional Sumatra, masing-masing juaradan runner-up.Nantinya akan ada 4 klub terbaik Sumatra yangbakal melaju ke tingkat nasional. Begitu pun di level nasional,4 kontestan yang tampil di semifinal secara otomatis berhaknaik kasta ke Divisi Utama, kompetisi 2015-2016.

Sementara itu Manager PSP Padang, Agus Suardimengatakan, hingga saat ini PSP belum membentuk tim yangakan turun di Liga Nusantara.”Hingga sekarang kita belummembentuk tim. Berkemungkinan pertengahan Februarikami kembali panggil mantan pemain yang selama ini menjaditulang punggung tim,” ujar manejer PSP Padang Agus Suardikemarin Menurutnya bisa saja nanti jajaran pelatih menambaharmada Pandeka Minang dengan muka-muka baru denganusia yang lebih segar.”Itu tergantung dari keputusan pelatihapakah akan menambah pemain baru atau hanya memakaipemain lama,”ujarnya lagi.(h/mg-san)

Page 19: Haluan 30 Januari 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Nasrizal Layouter: Jefli

19

Fosil Manusia Purba JenisBaru DitemukanJAKARTA, HALUAN — Seorang nelayan Taiwan menemu-kan sebuah fosil tulang rahang manusia purba, yang diyakinimerupakan manusia purba yang belum teridentifikasisebelumnya. Dikutip dari CNN, Kamis (29/1), fosil tersebutsempat dijual ke sebuah toko antik, sebelum ditemukan olehpara ilmuwan. Diperkirakan fosil itu berusia 200 ribu tahun,dan sempat mendiami wilayah Asia, jauh sebelum Homosapiens hidup.

Ilmuwan telah mengidentifikasi tiga jenis manusia purbadi Asia, yaitu Homo erectus, yang ditemukan di Jawa danTiongkok, Homo Floresiensis di Indonesia, dan Neanderthaldi pegunungan Altai Rusia. Mereka meyakini bahwa ukuranrahang dan gigi manusia mengecil dari generasi ke generasikarena erevolusi. Namun tak sama seperti fosil lainnya, tulangrahang yang baru ditemukan memiliki gigi graham berukuranbesar, menunjukkan ia berasal dari kelompok yang berbeda.

“Mandibula Taiwan baru jelas berbeda dari populasiHomo erectus yang dikenal dari Tiongkok utara dan Jawa,dan kemungkinan merupakan kelompok yang belumdikenali sejauh ini,” ujar ilmuwan, Dr Yousuke Kaifu. “Inihanya satu bagian, tetapi memiliki arti yang besar.(h/trn)

Gempa 5,7 SR GuncangLepas Pantai CaliforniaCALIFORNIA, HALUAN — Gempa bumi berkekuatan 5,7Skala Richter (SR) menggoyang kawasan lepas pantaiCalifornia utara, Amerika Serikat. Tak ada laporan korbanmaupun kerusakan besar akibat gempa ini.

Menurut badan Survei Geologi Amerika Serikat (USGS),seperti dilansir kantor berita Reuters, Kamis (29/1), gempaini terjadi pada kedalaman sekitar 17,2 kilometer di bawahlaut. Gempa berpusat sekitar 65 kilometer barat daya Eureka,kota yang terletak sekitar 40 kilometer sebelah selatanperbatasan Oregon. Pusat Peringatan Tsunami Nasionalmenyatakan, gempa ini tidak memicu tsunami.

Gempa 5,7 SR tergolong moderat dan bisa menimbulkankerusakan. Namun sejauh ini, tak ada laporan kerusakanmaupun korban usai gempa yang terjadi pada Rabu, 28Januari waktu setempat itu. “Ini bukan gempa terbesar yangpernah saya rasakan, namun saya merasakannya,” tutur jurubicara kepolisian Eureka, Brittany Powell. Gempa bukanlahhal asing bagi wilayah California. Negara bagian AS tersebutmemang berada di wilayah aktif kegempaan. (h/dtc)

Jokowi dan Prabowo Negarawan SejatiKNKT Ungkap 18Fakta JatuhnyaAirAsia QZ8501JAKARTA, HALUAN — Komite NasionalKeselamatan Transportasi (KNKT) merilis 18informasi faktual dalam laporan awal hasilpenyelidikan mengenai jatuhnya pesawatAirAsia QZ8501.

Ketua Tim Investigasi AirAsia QZ8051KNKT, Mardjono Siswosuwarno dalamkonferensi pers di Jakarta, Kamis (29/1)menyebutkan, terdapat 18 informasi fakta yangbertujuan untuk meluruskan perkiraan sertaasumsi yang beredar di lapangan.

“Satu-satunya tujuan penyelidikan adalahuntuk meningkatkan keselamatan transportasi,untuk diteruskan kepada kru, operato sertaregulator. Informasi yang didapatkan bukanuntuk menyalahkan atau penggantian gantirugi,” katanya.

Mardjono menyebutkan, poin pertama,yakni pesawat AirAsia QZ8501 sebelumditerbangkan dalam kondisi yang layak dandalam keadaan seimbang saat diterbangkan(on board). Kedua, semua awak pesawatmempunya lisensi yang berlaku serta mengan-tongi sertifikat kesehatan (medical certificate).

Ketiga, second in command a t a u co-pilot yang menerbangkan pesawat (flyingpilot), posisi di sebalah kanan, sementara pilotatau kapten pilot berada di sebelah kirisebagai pilot monitoring.Keempat, pesawatmenjelajah hingga ketinggian 32.000 kakimelewati jalurnya M635. “Di layar telihatpesawat berbelok ke kiri,” kata Mardjono.

Kelima, pesawat teridentifikasi oleh airtraffic controller ( ATC) Jakarta kontak awalpada pukul 23.11 (UTC/GMT atau perbedaandengan Indonesia sekitar tujuh jam), pesawattersebut berbelok ke kiri dari jalur M365.

Keenam, pilot meminta untuk naik hinggaketinggian 38.000 kaki, namun ATC di Jakartamemerintahkan untuk tetap berada di 32.000kaki (stand by). Ketujuh, pada pukul 23.16, ATCmengizinkan pilot (cleared the pilot) untukmenaikkan ketinggian hingga 34.000 kaki.

Kedelapan, saat kejadian tersedia gambar-gambar serta foto satelit cuaca denganformasi cumolonimbus yang puncak awan-nya mencapai 44.000 kaki. Kesembilan, posisiterakhir pesawat yang ditangkap oleh radarberada di titik koordinat LS 3 34 48,6 LS dan109 41 50,47 BT.

“Pada posisi ini pesawat kembali sejajardengan jalur M635,” katanya.

Ke-10, 30 Desember 2014, Basarnasmenemukan jenazah dan serpihan pesawatterapung di permukaan laut Selat Karimata.Ke-11, 9 Januari 2015, ditemukan bagian ekorpesawat pada titik koordinat 03 37 40 LS dan109 42 75 BT. Ke-12, Flight Data Recorderditemukan pada 03 37 22,2 LS dan 109 4242,1 BT. “FDR dibawa ke Jakarta sampai disini malam, esok harinya atau kurang dari 24jam diunduh terdapat 1,200 parameter reka-man, dengan 174 jam terbang,” katanya.

Ke-13, 13 Januari 2015 ditemukan “Cock-pit Voice Recorder” (CVR) pada koordinat 337 18,1 LS dan 109 42 12,2 BT. “CVR merekamdua jam empat menit penerbangan terakhir yangberisi pembicaraanflight crewatau antarpilot danpilot dengan petugas ATC. Ke-14, kotak hitamdiunduh diteliti di Laboratorium KNKT yangmemakan waktu 11 jam.

Ke-15, berdasarkan data FDR dan CVRsebelum kejadian pesawat menjelajah stabil diketinggian 32.000 kaki. Ke-16, rekaman kotakhitam berhenti pada pukul 23.20 (UTC/GMT). Ke-17, pada 27 Januari 2015, 70 jasadditemukan oleh Tim Basarnas. Ke-18, dilaku-kan evakuasi serta pencarian korban yang terusberlanjut. Mardjono mengatakan seluruhinformasi tersebut berdasarkan fakta, namunbukan tidak mungkin untuk diklarifikasi dandiperbarui sebelum nantinya disimpulkandalam laporan terakhir sekitar 10 bulanmendatang. (h/inl)

Menaker Targetkan Bangun 10.000 Rusunawa

Rumah Masa Kecil John F Kennedy Rp5,6 T

Kapal Imigran BangladeshTenggelam, Puluhan Orang HilangDHAKA, HALUAN — Sebuah kapal penangkap ikan yangmengangkut para imigran, tenggelam di lautan berombakganas di lepas pantai Bangladesh, hari ini. Puluhanpenumpang hilang dalam insiden ini.

Kapal yang kelebihan muatan tersebut, mengangkut paraimigran yang akan menuju ke Malaysia. Sejauh ini, 32 wargaBangladesh berhasil diselamatkan setelah kapal tenggelamdi Teluk Bengal. Sejumlah penumpang juga berhasil berenangke bibir pantai, namun puluhan orang lainnya hingga kinibelum ditemukan. Namun tidak diketahui berapa jumlahpasti penumpang kapal tersebut. Demikian disampaikankomandan penjaga pantai Maruf Hassan seperti dikutipkantor berita AFP, Kamis (29/1).

“Kami telah mendengar dari para penumpang bahwasekitar 70 orang ada di kapal ketika tenggelam. Kami telahmenyelamatkan 32 orang dan beberapa orang lainnya telahberenang ke pantai,” tutur Hassan.

Estimasi jumlah penumpang kapal tersebut bervariasi.Menurut kepolisian, sebanyak 60 orang ada di kapal saattenggelam. Namun stasiun televisi swasta Somoy menye-butkan, jumlah penumpang bisa mencapai 100 orang.

Dikatakan Hassan, kapal tersebut dihantam olehgelombang besar tak lama setelah meninggalkan kota pantaidi dekat Chittagong. Kapal kecil tersebut karam di dekatpulau Kutubdia, Bangladesh. Saat ini aparat polisi danpetugas penjaga pantai tengah menyisir perairan tersebutuntuk mencari para penumpang yang hilang. Semuapenumpang adalah warga Bangladesh dan mereka sedangmenuju ke Malaysia secara ilegal lewat laut,” kata kepalakepolisian setempat Masud Alam. (h/dtc)

Pemerintah dan BNN SamakanPersepsi Tanggulangi NarkobaJAKARTA, HALUAN — Sebagai langkah penanggulangandan penanganan narkoba, Badan Narkotika Nasional(BNN)bersama sejumlah kementerian melakukan rapat koordinasi.Rapat koordinasi berlangsung di BNN pada Kamis (29/1)siang. “Iya, tadi ada rapat koordinasi di BNN. Berlangsungsampai pukul 13.00 WIB. Namun, rapat tersebut berlangsungtertutup,” ujar salah satu pegawai BNN.

Seperti dilansir situs BNN, rapat itu dimaksudkan sebagaisarana untuk mencari pemahaman yang sama dalam kontekspenanggulangan masalah narkoba yang ideal dan dimensiPencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan danPeredaran Gelap Narkoba (P4GN).

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan HAM, TedjoEdhy Purdijanto mengatakan saat ini penanggulangannarkoba belum sepenuhnya dilakukan secara sinergis dariseluruh unsur bangsa ini.

“Belum semua pihak memahami paradigma penang-gulangan masalah narkoba secara holistik”, ungkapMenkopolhukam. Pemahaman tersebut diharapkan akanditindaklanjuti dengan rencana aksi yang nyata dari berbagaiunsur baik itu lembaga pemerintah dan juga komponenmasyarakat. Rapat koordinasi ini dihadiri langsung oleh limamenteri, antara lain Menteri Hukum dan HAM, MenteriKesehatan, Menteri Sosial, dan Menteri PendayagunaanAparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, serta sejumlahpejabat penting dari berbagai lembaga/ kementerian. (h/trn)

Lingkar JAKARTA, HALUAN — Pemerintahmenargetkan pembangunan 10.000unit rusunawa (rumah susunsederhana sewa) dan Rusunami(rumah susun sederhana milik)yang diperuntukkan bagi kalanganPekerja/Buruh pada tahun 2015.

Lokasinya diutamakan berada di sekitarkawasan-kawasan industri di seluruh Indo-nesia. Dalam tahap pertama pembangunanRusunawa pekerja dilaksanakan di Provin-si Jawa Tengah yaitu Kota Semarang, Kab.Boyolali dan Kab. Magelang dan kota SurabayaProvinsi Jawa Timur.

“Proses pembangunan rusunawa pekerja di2 Provinsi tersebut sudah dimulai. Saat inisudah masuk dalam tahap lelang/tender. Kitaharapkan semuanya berjalan lancar,” kataMenaker M Hanif Dhakiri di Jakarta padaKamis (29/1).

Hal tersebut diungkapkan Menaker Hanifseusai membuka kongres ke-4 KonfederasiKASBI (Kongres Aliansi Serikat Buruh Indo-nesia) yang dipimpin Ketua Umum KASBINining Elitos dan dihadiri sekitar 500 oranganggota cabang yang berasal dari seluruhIndonesia. Hanif mengatakan saat ini tercatat9 provinsi yang telah mengusulkan penyediaanlahan bagi pembangunan rusunawa danmenyepakati pembangunan rusunawa/rusu-nami bagi kalangan pekerja/buruh.

9 Provinsi tersebut adalah DKI Jakarta,Banten, D.I. Yogyakarta, Jawa Barat, JawaTimur, Jawa Tengah, Sumatera Utara, Sula-wesi Selatan dan Bali. “Pemerintah melaku-kan terobosan dengan berupaya memberikanberbagai kemudahan untuk mendukungpercepatan pembangunan dan tersedianyaperumahan dengan harga terjangkau bagipekerja berpenghasilan rendah,” kata Hanif.(h/trn)

PERTEMUAN JOKOWI DAN PRABOWO—Presiden Joko Widodo (kanan) dan Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto (kiri)memberikan keterangan pers usai melakukan pertemuan tertutup di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Kamis (29/1). Presiden Joko Widododan Prabowo Subianto mengatakan mereka bertemu dalam rangka silahturahim yang membicarakan masalah terkini bangsa. ANTARA FOTO

NELAYAN Taiwan menemukan fosil tulang rahang manusia purba. Fosil inidiyakini merupakan manusia purba yang belum teridentifikasi sebelumnya. NET

JAKARTA, HALUAN — Perte-muan Presiden Joko Widodo de-ngan Ketua Umum Partai Gerin-dra Prabowo Subianto layak diapre-siasi. Keduanya telah menunjukkansikap sebagai negarawan sejati.

“Keduanya berani bertarungdan berani bersatu, menunjukkansebagai negarawan sejati,” kataKetua DPP PDIP Maruarar Sirait,Kamis (29/1).

Pertemuan tersebut memangcukup bersejarah. Apalagi dalampertemuan tersebut Prabowo me-

nyatakan akan mendukung penuhpemerintah.

“Saya rasa Prabowo kan sportif,waktu sebelum pelantikan Pak Joko-wi datang berkunjung ke Pak Prabowoartinya itu kan contoh jiwa kene-garawananan. Pemilu sudah selesaidan mereka yang berkompetisi dengansangat keras sekarang bersahabat,”kata orang dekat Jokowi ini.

Dalam pertemuan itu, Prabowojuga mendaulat Jokowi menjadipendekar utama pencak silat Indo-nesia. Prabowo kebetulan baru

terpilih kembali menjadi PresidenFederasi Pencak Silat Dunia. Ke-duanya pun akan kembali bertemubulan Februari mendatang.

“Itulah contoh yang paripurnadalam bentuk kenegarawanan danitu pantas dicontoh oleh kita parapolitisi muda,” katanya.

Pertemuan tersebut digelar diIstana Bogor siang tadi. Pertemuansekitar 1 jam tersebut berlangsunghangat, sebelum pulang Prabowosempat memberikan hormat militerke Presiden Jokowi. (h/dtc)

RUMAH masakecil mantanPresiden AmerikaJohn F Kennedyditaksir sebagaiproperti termahal diLondon. Dibandrolmencapai 300 jutapoundsterling. NET

LONDON, HALUAN — Lupakansejenak One Hyde Park, pemu-kiman elite di jantungLondon yangmenyatu dengan kompleks perkan-toran di Knightsbridge. Hargaproperti di daerah ini dibanderolsekira 20 juta poundsterling atauRp 379 miliar.

Harga di atas bakal tergeser olehrumah bernomor 13-14 PrincesGate yang juga berada di Knigh-tsbridge. Mantan Presiden Ameri-ka John F Kennedy pernah mendia-mi rumah ini. Industri properti disana menaksir harganya 300 jutapoundsterling atau Rp 5,6 triliun.

Rumornya, miliarder Saudi

sudah membeli rumah ini seharga70 juta poundsterling atau Rp 1,3triliun. Properti rumah ini diizin-kan untuk diubah seperti menam-bah basement, kolam renang, jacuz-zi, gudang anggur, ruang staf, gym,dan parkir bawah tanah.

Direktur Manajer West EndBecky Fatemi, mengungkapkankepada Standard, seperti dikutiplondonlovesbusiness.com, Rabu(28/1/2015), rumah ini masukdaftar Grade II dan dapat disulapsebagai mega mansion atau duarumah tinggal.

“Jika properti ini diperbaruidan diubah menjadi sebuah rumah

sangat eksklusif nilainya bisa men-capai 200 juta poundsterling sam-pai 290 juta poundsterling. Ini akanmenjadi rumah pribadi termahaldi London,” ungkap Becky.

1940 - Rumah ini dibangunarsitek Harvey Lonsdale Elmesdengan bankir investasinya dipegangJunius Spencer Morgan danputranya Hohn Pierpont (JP) Mor-gan. Morgan kemudian menawarkanrumah ini untuk menjadi rumahDuta Besar Amerika. Akhir 1930 -John F Kennedy tinggak di sinibersama keluarganya ketika sangayah ditugaskan sebagai Duta BesarAmerika untuk Inggris. (h/trn)

Refrizal: PKS Serius Kaji PMNJAKARTA, HALUAN — LangkahKementerian BUMN (Badan Usa-ha Milik Negara) untuk menga-jukan Penanaman Mo-dal Negara (PMN) bagi35 BUMN sebesarRp48,1 triliun masihdibahas Panitia Kerja(Panja) PMN KomisiVI DPR RI.

K e m e n t e r i a nBUMN selaku pem-bina dan pengawasBUMN terkait mene-gaskan bahwa pembe-rian PMN ini dibu-tuhkan untuk memper-kuat posisi strategis BUMN danmembangun infrastruktur demimajunya ekonomi nasional

Legislator PKS asal Sumbar,Refrizal pada prinsipnya poksi VIFPKS menyetujui pemberian PMNdengan beberapa catatan, sepertimasing-masing BUMN yang me-ngajukan PMN harus membuatBusiness Plan yang rigid dan firm.Selain itu, lanjut Refrizal mene-kankan, dana PMN sebaiknya digu-nakan untuk aktivitas yang sifatnyaproduktif, bukan untuk aktivitasyang sifatnya konsumtif, seperti

pembayaran utang.Poksi VI FPKS saat ini sedang

melakukan kajian mendalam dankomprehensif terhadappermintaan KementerianBUMN tentang PMNsebesar Rp48,1 triliunyang akan dibagi ke 35BUMN.

Bila BUMN yangmengajukan PMN tidakmampu menyajikan busi-ness plan yang baik, makatentu kami akan mela-kukan penolakan. “Biarbagaimanapun, danayang akan digunakan un-

tuk membiayai PMN berasal daripajak masyarakat. Untuk itu perluketelitian dan kehati-hatian dalammenyetujui atau tidak menyetujuipermintaan dari pemerintah ini.

“Permintaan PMN sebesarRp48,1 triliun ini adalah sejarah baruselama hampir 11 tahun saya beradadi DPR” ungkap Refrizal. Padaumumnya PMN diberikan untukBUMN yang tidak sehat. Namun kaliini cukup berbeda. PMN yang di-ajukan oleh Kementerian BUMN,kata Refrizal, ini juga diberikan untukBUMN-BUMN sehat dengan alasan

untuk mendukung programNawacita Jokowi –JK.

Dalam pemberian PMN kepadaBUMN, sebaiknya diperhatikanbeberapa kriteria seperti apakahBUMN tersebut menjalankan fung-si PSO (Public Service Obligation)atau BUMN tersebut memilikiperan strategis seperti Pindad yangmemang tidak boleh mendapatinvestasi dari pihak luar.

Selama ini, total Dividen BUMNyang disetorkan oleh seluruh BUMNpada 2013 adalah sebesar Rp36,45triliun. Kontribusi pajak BUMNterhadap total penerimaan pajakdalam APBN adalah sebesar 11persen atau sebesar Rp142 triliun.Dengan diberikannya PMN inidiharapkan BUMN dapat berkon-tribusi lebih baik untuk pereko-nomian bangsa kedepannya

BUMN memiliki tugas yangunik, selain didorong agar meng-hasilkan profit dan sumbangandividen ke negara, BUMN jugaharus berfungsi untuk memenuhikebutuhan hajat hidup orang ba-nyak, perintis kegiatan usaha sertaasistensi dan bantuan pada UKMdan masyarakat ekonomi lemah. (h/mat/rel)

REFRIZAL

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 HNasional dan Internasional 19

Page 20: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: Rahmiwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H20

Kilas

Kota Solok

“Jumlah rumah tanggamiskin di Kota Solok jikadilihat 3 tahun sebelumnyasudah mulai berkurang karenaadanya motivasi dalam mem-bangun perekonomiannya disamping adanya bantuan pe-merintah untuk menambahpendapatannya,” jelas KepalaBagian (Kabag) Perekono-mian Setda Kota Solok EviBasri kepada Haluan di KotaSolok, Rabu.

Dari 2.507 rumah tanggamiskin yang dialokasikan berasbekerja sama dengan BadanUsaha Logistik (Bulog), setiapKK miskin mendapat jatah 15kg. Tiap 1 kg beras dihargai Rp1.600, masih dibawah hargapasaran beras lokal karenaberas untuk rumah tanggamiskin disubsidi pemerintah.Untuk penebusan ke Bulog,Pemda Kota Solok melakukantalangan dana terlebih dahulu.

Tahun 2015 ini, lanjut EviBasri, Pemda Kota Solok su-

SOLOK, HALUAN — DPRDKota Solok minta KomandanKomando Distrik Militer (Ko-dim) 0309 melibatkan kelom-pok tani dalam budidaya padiorganik, yang sedang dikem-bangkan Kodim 0309 di arealseluas satu haktar di kawasanSawah Solok.

“Untuk mendukung prog-ram swasembada pangan, seka-ligus meningkatkan wawasanpetani, jajaran Kodim 0309hendaknya melibatkan kelom-pok tani yang ada di KotaSolok dalam uji coba budidayapadi organik,” ujar Ketua

Durian dan Rambutan‘Banjiri’ Kota SolokSOLOK, HALUAN — Musim durian dan rambutan mulaimelanda Kota Solok dan sekitarnya, tak heran buah-buahanitu membanjiri pasar Solok dan jalan-jalan utama. Penjualdurian dan rambutan selain pedagang musiman juga petanipemilik durian itu sendiri.

Dari hasil pantauan Haluan di lapangan, panen raya buahdurian dan rambutan sudah berlangsung sejak 2 bulan lalu.Momentum panen raya itu banyak dimanfaatkan masyarakatsebagai peluang mengais rezeki dengan berjualan durian dipasar Solok dan jalan-jalan utama.

Dari banyak pedagang yang menjual buah durian, memangtidak semuanya sebagai petani durian. Ada yang membelikepada petani secara borongan dengan sistem menjual duriantagak dan ada juga berbuah.

Untuk borongan biasanya langsung mematok harga saatdurian masih ada di batangnya. Buah durian yang sudahmatang itu dipanen sendiri kemudian diperam 2-3 hari,kemudian baru dijual di pasar Solok dan ada juga dijual keluar Solok, seperti Muaro Bungo dan Jakarta.

Namun bagi pedagang yang membeli secara butiran,biasanya mendatangi pemilik durian. Durian yang sudah jatuhdari batang dikumpulkan pemilik di rumahnya. Agen ataupedagang kagetan biasanya mendatangi rumah pemilik pagihari dan melakukan negosiasi terhadap buah durian. Transaksipun terjadi antara pemilik dan pedagang yang akhirnyamelahirkan kesepakatan harga.

Satu butir durian biasanya dibeli Rp 5.000 sampai Rp10.000, tergantung besarnya durian itu sendiri. Pedagangitupun menjual di pasar Solok dan daerah lainnya.

Namun ada juga para pedagang membawa buah durian keluar Sumbar, ada yang 1 colt diesel dan mini bus, biasanyauntuk 1 buah durian dihargai Rp 15.000 sampai Rp 20.000/butir.

Sedangkan jika dijual di pasar Solok dan jalan-jalan utama,harga bisa berdamai, paling tinggi Rp 10.000 / butir, terangDani seorang pedagang durian di pasar Solok Kamis.

Musimnya buah durian dan rambutan di Kota Solokbagaikan peluang ekonomi bagi yang menganggur, profesiberjualan buah durian itu hanya saat musim buah durian sajadilaksanakan. Hari-hari berikutnya kembali beraktifitas yangditekuni selama ini.(h/alf)

Sekolah DimintaMaksimalkan Peran AlumniSOLOK, HALUAN — Wakil Ketua Komisi II DPRD KotaSolok Bidang Pendidikan Hendra Saputra SH minta pihaksekolah untuk memaksimalkan peran alumni dalammendorong percepatan pembangunan sekolah, terutamapembangunan sarana ibadah.

Hal itu diungkapkan Hendra Saputra saat Komisi IIDPRD Kota Solok meninjau pelaksanaan pembangunanmasjid SMA 2 Kota Solok, Kamis (29/1).

“Pembangunan masjid ini akan berjalan lamban kalauhanya mengandalkan APBD Kota Solok dan sumbangan walimurid saja. Untuk itu perlu dicari sumber dana lain untukmempercepat penyelesaian pembangunan masjid ini,diantaranya memaksimalkan peran alumni,” ujar HendraSaputra di hadapan majelis guru.

Lebih jauh Hendra Saputra mengatakan, kemungkinanuntuk memaksimalkan kekuatan alumni itu sangat terbukalebar. Apalagi alumni SMA Negeri 2 Kota Solok sudahtersebar di berbagai daerah dan sukses dalam berbagailapangan pekerjaan.

Ada alumni SMA N 2 yang menjadi anggota DPD RI,Ketua DPRD, anggota DPRD bahkan ada yang menjadipengusaha sukses berskala nasional. Jika pihak sekolahmampu membangun sinergi dengan alumni itu, maka prosespembangunan sekolah akan berlangsung dengan sangat cepat.

Ditambahkannya, alumni sebenarnya juga bisa dijadikanujung tombak dalam meningkatkan reputasi sekolah di matamasyarakat. Alumni juga bisa dijadikan pembuka jalan bagialumni lainnya yang baru lulus untuk masuk ke dunia kerjaatau profesional. Alumni dapat berperan dalam memberikanmasukan dan program nyata bagi kemajuan sekolah.

“Alumni sebagai produk dari sekolah dapat dijadikanrelasi penting dalam memperluas jaringan sekolah denganinstitusi di luar sekolah. Dan alumni bisa dijadikan sumberinformasi dunia kerja dan usaha bagi lulusan baru,” kataHendra Saputra.

Sementara itu Wakil Kepala SMA N 2 Kota Solok DrsKhairil Azhar mengatakan, pihak sekolah tak henti hentinyamembengun sinergi dengan alumni. Komunikasi antarasekolah dengan alumni tak pernah terputus. Berkat sinergiitu pulalah pembangunan masjid SMA N 2 berlangsung relatiflebih cepat.

“Dengan adanya sokongan moril yang sangat kuat darialumni yang duduk di DPRD Kota Solok, pada tahun lalumasjid ini mendapat bantuan Rp 200 juta dari APBD KotaSolok. Dan pada tahun ini, masjid ini kembali mendapatbantuan Rp 500 juta dari APBD Kota Solok 2015. Itu jugaberkat perjuangan alumni,” kata Khairil Azhar.(h/eri)

TEBING sungai Batang Lembang Kota Solok saban hari terus dikikis air danlama kelamaan terban. Pihak terkait perlu memasang batu baronjong untukmenahan kikisan air sungai. ALFIAN

DPRD Minta Kodim 0309 Libatkan Petani Budidayakan Padi OrganikDPRD Kota Solok YutriscanSE di Solok, Selasa (27/1).

Lebih jauh Yutriscan me-ngatakan, dalam budidayapadi organik, sebaiknya dariawal Kodim 0309 telah meli-batkan kelompok tani. Agarpetani mendapat pengetahuanyang mendalam tetantang pe-mupukan dan manfaat peng-gunaan pupuk organik.

Disamping itu, katanya,petani juga dapat pengetahuantentang kombinasi pola ta-nam SRI (System of Rice In-tensification) dengan polatanam jajar legowo.

“Dengan adanya penge-tahuan ini diharapkan hasilpertanian bisa meningkat danswasembada pangan nasionaltercapai dalam waktu dekat,”ujar Yutriscan.

Sementara itu, KomandanKodim 0309 Drs M Sigitmengatakan, Komando Dis-trik Militer (Kodim) 0309Solok, telah menyiapkan satuhektare lahan percontohanuntuk ditanam padi organiksebagai upaya mendukungprogram swasembada pangan.

“Lahan yang disiapkan ituberada di areal sawah Solok,

tepatnya di belakang kantorBalaikota. Di lokasi itu akanditanam padi organik denganpola tanam SRI (System ofRice Intensification) yangdipadu dengan pola tanam jajar legowo,” kata Sigit.

Dikatakannya, lahan per-contohan tersebut sepenuhnyadikerjakan oleh personel Ko-dim 0309/Solok mulai daripengolahan lahan sampai de-ngan panen.

Diperkirakan, denganpemberian pupuk organik danpola tanam yang diterapkandapat menghasilkan padi hing-

ga 10 ton per hektare, yangbisanya hanya 7 hingga 8 tonsaja.

Sigit berharap, lahan per-contohan ini akan dapat me-ningkatkan hasil produksi padidi Kota Solok, sehingga dapatmendukung program peme-rintah dalam memperkuatketahanan pangan.

Selain menyiapkan lahanpercontohan, Kodim 0309/Solok juga melatih paraBabinsa membuat pupukorganik dan menyebarkanilmu itu kepada sejumlahkelompok tani.(h/eri)

2.507 KK Masih DapatJatah Raskin Tahun Ini

BELUM DIPERBAIKI — Pagar pembatas trotoar di jalan Lubuk Sikarah Kota Solok belum juga diperbaiki, padahal sudah 2 tahun copot sejak dihantam bus angkutanumum Solok-Bukittinggi. ALFIAN

SOLOK, HALUAN — Peru-sahaan Daerah Air Minum(PDAM) Kota Solok masihmembutuhkan sumber airbaru untuk memenuhi ke-butuhan masyarakat KotaSolok karena sumber air yangada sekarang hanya memilikidebit 200 liter/detik dari 5sumber air yang dikelola.

“Logisnya, PDAM KotaSolok memiliki debit air 400liter/detik. Jika kemampuanitu terpenuhi, Kota Solokaman akan ketersediaan airbersih dalam jangka waktu 15tahun ke depan,” jelas Direk-tur PDAM Kota Solok Ir.Haydar menjawab Haluan dikantornya, Selasa (27/1).

Walau PDAM Kota Soloksudah mengoperasikan sum-ber mata air dari Guguk Ran-tau dengan debit 50 liter/detik, belumlah menjawabkebutuhan air bersih untukKota Solok karena dalam 2tahun terakhir ini pertum-

SOLOK, HALUAN — BadanPertanahan Nasional (BPN)Kota Solok masih melakukanrapat persiapan pembebasanlahan untuk jalan lingkar utarakarena 2 tahapan sebelumnyasudah dilaksanakan olehPemda Kota Solok.

Kepala BPN Kota SolokDedi Kurniawan yang dihu-bungi Haluan di kantornya,Selasa (27/1), mengakui jikatim BPN sudah menerimalaporan hasil proses tahap 1dan 2 dari Pemda Kota Solok,sesuai UU N0 22 /2012 dimana pembebasan lahan di-laksanakan BPN. Tanggungjawab itu segera dilaksanakansehingga proses pembangu-nan jalan lingkar utara KotaSolok cepat selesainya.

BPN, kata Dedi, menar-getkan bulan Juli 2015, prosespembebasan lahan bisa tun-

Tim Gabungan TertibkanPedagang di Pasar SolokSOLOK, HALUAN — Tim gabungan yang terdiri dari SatpolPP Kota Solok, TNI, Polri, Dinas Perhubungan Informasi danKomunikasi, Kantor Lingkungan Hidup, DKTR dan BagianHumas Pemko Solok menertibkan pedagang yang melanggarPerda No 9 tahun 89, yaitu pedagang yang menggunakan trotoarsebagai tempat berdagang di kawasan pasar raya Solok, Senin(19/1).

Dalam penertiban itu, tim gabungan mendatangi satu persatu pedagang yang melanggar Perda. Bagi pedagang yang barupertama kali melanggar Perda diingatkan untuk tidakmemanfaatkan trotoar sebagai tempat berdagang, sekaligusdiminta untuk menandatangani surat perjanjian.

Sementara bagi pedagang yang sudah pernah membuat suratperjanjian dan ternyata masih melanggar langsung ditindak tegasdengan pembongkaran barang dagangan beserta lapak.

Kasatpol PP Kota Solok Zulkarnaini mengatakan, Perdanomor 9 tahun 89 tentang kebersihan dan keindahan itu, antaralain mengandung larangan tentang penggunaan trotoar untuktempat berdagang, larangan mempergunakan fasilitas umumuntuk kepentingan pribadi atau kelompok, penertiban pedagangkaki lima, penertiban lapangan parkir, dan penertiban ruangterbuka hijau (RTH) taman kota Solok.

Dikatakan Zulkarnain, kegiatan yang dilakukan tim tersebut,sudah sesuai dengan jadwal yang telah disepakati pada rapatgabungan tim penegak perda pada dua minggu yang lalu. Dansesuai jadwal yang ada, hari ini, merupakan hari penertibandengan pengambilan tindakan tegas tanpa adanya toleransi.

Penegakan perda ini sebelumnya telah diawali dengankegiatan sosialisasi kepada pedagang yang melanggar Perda.Pada tahap sosialisasi itu tim gabungan hanya memberikan suratperingatan dan surat perjanjian.

Dari pantauan Haluan di lapangan, tampak tim gabungantak sepenuhnya memberikan tindakan tegas atau penggusuranterhadap pedagang yang melanggar. Tim gabungan masihbertindak setengah hati, mereka masih memberikan toleransiterhadap pedagang, terutama pedagang yang baru pertama kalimelakukan pelangaran.(h/eri)

TIM Gabungan menertibkan pedagang yang melanggar Perda. ERI SATRI

SOLOK, HALUAN —Pemda Kota Solokmasih tetapmengalokasikan berasuntuk keluarga miskintahun 2015 ini. Jumlahkeluarga miskin yangdiberikan subsidiberas kepada 2.507kepala keluarga (KK)yang tersebar diseluruh kelurahansesuai hasil pendataanyang dilakukan.

dah melakukan penebusanberas ke Bulog, hanya sajamasih dalam penyelesaianadministrasi oleh Bulog.

Diharapkan awal Februarisudah tuntas dan didistri-busikan pada keluarga miskinmelalui kelurahan. Sub BulogSolok sudah mengetahui titik-titik distribusinya dan tinggalmengantarkan sesuai titik dis-

tribusi.Di bagian lain, Kabag Pe-

rekonomian itu juga men-jelaskan tentang laju pertum-buhan ekonomi Kota Solok 2tahun terakhir cukup mengem-birakan, berdasarkan perhitu-ngan bersama tim Bappeda danBadan Pusat Statistik (BPS),laju pertumbuhan ekonomiKota Solok 6,5 %. Naiknya

pertumbuhan ekonomi KotaSolok karena sesuai denganpotensi daerah dan visi kotayang bergerak di bidang jasadan perdagangan.

Kota Solok sejak 3 tahunterakhir selalu menjadiincaran investor menanamkaninvestasinya di kota persim-pangan itu. Letak geografisKota Solok menjadi gula bagi

investor sehingga banyak me-nyerap tenaga kerja.

Kemajuan pembangunanmendorong pertumbuhanekonomi karena banyak orangbekerja dan berbelanja. Di sisilain komoditas ojek, becamotor dan tumbuhnya pusat-pusat perbelanjaan semakinmenggairahkan perputaranuang. (h/alf)

Jalan Lingkar Utara

BPN Masih Siapkan Pembebasan Lahantas. Namun semua itu jugadipulangkan pada pemiliklahan. Jika pemilik lahanmendukung proses pemba-ngunan jalan lingkar utara,tentu tidak akan menghadapikendala.

Dari hasil inventarisasitim, memang hampir semuapemilik lahan sudah siapmenyerahkan tanahnya untukpembangunan jalan lingkarutara.

Sebab, lanjut dia, pem-bangunan jalan lingkar utaramemiliki manfaat yang sangatbesar, di antaranya sebagaiperluasan pertumbuhan peru-mahan yang sudah padat dipusat Kota Solok.

Tumbuhnya perekono-mian baru dengan munculnyaberbagai usaha dan jasa, bah-kan yang sangat penting lagimenekan volume kendaraan

di pusat Kota Solok.Kendaraan dari Muaro

Bungo tujuan Bukittinggi bisamelewati jalan lingkar utaradan sebaliknya dari Bukittinggitujuan Muaro Bungo tidak lagimelewati pusat Kota Solok.Dengan sendirinya kepadatanarus lalu lintas bisa berkurang.

Untuk menuntaskan pem-bebasan lahan sepanjang lebihkurang 4,5 km itu, memangharus ada pelepasan hak daripemilik tanah yang diikutipersetujuan kaumnya, ma-salah pelepasan hak memangsangat rentan sekali.

“Mudah-mudahan diPemda Kota Solok kesulitanitu tidak akan ditemui karenamasyarakat khususnyapemilik lahan di jalan lingkarutara itu cukup memahamimanfaat pembangunan jalan,”terang Dedi.(h/alf)

Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Solok Bidang Pendidikan meninjaupembangunan Masjid SMA N 2.

PDAM Masih Butuh Sumber Air Barubuhan perumahan yang diba-ngun pengembang cukup pe-sat. Para pengembang itusetiap saat mengajukan per-mohonan sambungan baru, dilain pihak keterbatasan pen-distribusian air bersih masihdihadapi.

Untuk mendapatkan sum-ber air baru itu, lanjut Haydar,memang agak sulit bagi KotaSolok karena tidak memilikisumber mata air. Jadi terpak-sa mencari sumber air baru diKabupaten Solok. Saat initim PDAM masih melakukansurvei tentang calon sumberair baru yang bisa dijadikanuntuk investasi bagi PDAM.

Ada 2 calon yang ditelitiPDAM yakni sumber air yangberasal dari Danau Diatas dansumber air dari Batang Lem-bang. Jika dari Danau Diatasmemiliki biaya cukup besarkarena harus menarik pipasepanjang lebih kurang 60Km, sementara jika menaikan

air sungai Batang Lembanglebih efisien, hanya saja ma-syarakat tidak respon denganair sungai Batang Lembangseperti yang sudah dilak-sanakan selama ini di Ke-lurahan KTK.

Instalasi Pengolahan AirBersih (IPA) KTK itu hanyamampu memenuhi kebutu-han rumah tangga di Kelu-rahan Simpang Rumbio danAro. Itupun masih ada kom-plain dari konsumen tentangpelayanan dan kualitas airyang didistribsikan.

Menjawab Haluan tentangcakupan pelayaan menyusulsudah dioperasikan sumberair baru Batang Sumani sejaksebulan lalu, disampaikanHaydar sudah 93 % masya-rakat Kota Solok menikmatiair bersih dari PDAM. Hanyasaja beberapa kelurahan be-lum bisa 24 jam pelayanankarena dipengaruhi to-fografi.(h/alf)

Page 21: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Nova Anggraini Layouter: Rahmiwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 21Pasaman

PASAMAN, HALUAN — Bidang Peternakan padaDinas Pertanian Kabupaten Pasaman siapmeluncurkan delapan program unggulan yangakan dilaksanakan setahun mendatang.

Hal itu disampaikan Kadis Pertanian Yuspi melalui KabidPeternakan Mairita kepada Haluan. “Tahun ini kita punyadelapan program pokok, tentu saja ini menjadi unggulan yangakan kita jalankan,” sebut Mairita.

Delapan program unggulan tersebut, pertama adalahpemeliharaan kesehatan hewan dan pencegahan penyakitmenular ternak. “Kesehatan hewan, terutama hewan ternak, kitaakan ambil sampel darah. Pada program ini, kita akan sosialisasihewan ternak yang Aman, Sehat, Utuh, dan Halal (ASUH),”kata Rita.

Program kedua, pencegahan dan penanggulangan penyakitmenular strategis dan zoonosis. Penyakit yang dimaksud,penyakit yang ditularkan hewan ke manusia, yaitu rabies. Padapencegahan penyakit rabies, tidak ada lagi istilahnya eliminasianjing liar.

“Hewan liar itu nanti dijaring dan dibawa ke poskeswan.Jika tidak ada masyarakat yang punya datang menjemput anjingtersebut, maka petugas akan menyuntik mati,” sebutnya.

Kabupaten Pasaman sudah punya peraturan daerah nomor10 tahun 2013 tentang pencegahan dan penanggulangan rabies,sebagai landasan hukum untuk melaksanakan program tersebut.

“Dalam perda itu, hewan penular rabies (hpr) untukperedaran dan kepemilikannya harus punya surat izin,” kataKabid Mairita.

Selanjutnya, program ketiga, operasional UPT Poskeswansebagai pelaksana teknis dari pengawasan kesehatan hewan danpencegahan peredaran hewan penular rabies.

Bidang peternakan pun mendapatkan Dana Alokasi Khusus(DAK) Bidang Peternakan.

“Untuk DAK Bidang Peternakan, kita bangun RumahPotong Hewan (RPH). Rumah potong hewan harus standarnasional dan punya Nomor Konttrol Veteriner (NKV), keluarsertifikat halan dan memiliki sanitasi rumah potong yang baik,”sebutnya.

Program kelima, penguatan kelembagaan kelompok taniternak, berupa pengadaan ternak kambing sebanyak 78 ekoruntuk satu kelompok. Program ini bersumber dari APBDKabupaten Pasaman.

“Program penguatan kelembagaan kelompok baru pertamakalinya dianggarkan oleh Pemda Pasaman. Kita coba ternakkambing jenis kambing kampung. Kelompok yang diprioritaskanadalah di daerah terpencil dan luas lahan ternak, sehingga ternakkambing sukses ekonomi warga pun dapat ditingkatkan,” jelasnya.

Program selanjutanya, program keenam dan ketujuh,operasional inseminasi buatan dan operasi pasar ternak danpembibitan ternak. Kabupaten Pasaman sudah memilikiperaturan daerah tentang pasar ternak. Untuk menjalankan perdaini, nantinya ada tim atau mungkin kelembagaannya yang akanmenjalankan perda tersebut.

Program kedelapan, fasilitasi pengembangan peternakandalam bentuk kegiatan pelatihan dan pembinaan. “Kegiatanpelatihan ini bersumber dari dana sharring, diprioritaskanmelatih dan membina kelompok yang mendapatkan bantuan-bantuan dari Bidang Peternakan,” tutup Kabid PeternakanMairita. (h/col)

TENAR dengan Lumut Gan-tiang Pasaman, Moss Agathe,menghantar Pasaman masuknominasi Kabupaten palingdiincar oleh penggila batuakiak.

Apalagi Kabupaten Pasa-man kaya dengan bebatuan

Kilas

AZWIR HAMDANI

Mutiara Ekuator

Tarif Angkot Turun 15 PersenPASAMAN, HALUAN — Dinas Perhubungan Komunikasidan Informasi (Dishubkominfo) Kabupaten Pasaman resmimenurunkan tarif angkutan sebesar 15 persen. Penurunantarif ini, seiring turunnya harga Bahan Bakar Minyak (BBM).

Kepala Dishubkominfo Kabupaten Pasaman Masril,mengatakan, berdasarkan rapat yang dilakukan denganinstansi terkait, pemerintah daerah telah memutuskan untukmenurunkan tarif angkutan.

“Tarif angkutan bagi kendaraan umum di daerah ini, turun 15persen dari tarif sebelumnya. Di mana saat kenaikan harga BBMpada akhir tahun 2014, kita juga telah menaikan tarif angkutanmencapai 28 persen. Sekarang seiring turunnya harga BBM kitajuga ikut menurunkan tarif angkutan umum,” kata Masril.

Ia menambahkan, tarif baru ini akan segera diso-sialisasikan kepada pengusaha angkutan, sopir angkutanumum, dan juga masyarakat, setalah surat keputusan (SK)bupati dikeluarkan dalam beberapa hari ke depan.

Penetapan penuruan tarif angkutan umum di daerah itu,setelah rapat koordinasi dilakukan oleh pemerintah daerahsetempat, dengan Organisasi Angkutan Darat (Organda), pihakkepolisian, pengusaha angkutan, dan instansi terkait lainnya.

Dengan turunnya tarif angkutan umum di daerah itu,Dishubkominfo Pasaman, mencontohkan, untuk tarifangkutan dari Kecamatan Lubuk Sikaping hingga Panti, yangsebelumnya Rp9.500, dengan adanya penurunan tarif inimenjadi Rp8.000.

Seiring turunya tarif tersebut, pihak terkait jugamenjelaskan, akan terus melakukan pengawasan, agarketetapan yang telah disepakati tersebut, dapat dilaksanakanoleh pengusaha sesuai peraturan yang ada.

“Kita memang baru sekarang melakukan koordinasi,sebab surat dari kementerian dan provinsi juga baru sampaikemaren, dimana dalam surat tersebut, setiap daerahditetapkan harus menurukan tarif angkutan umum minimallima persen,” jelasnya.

Masril menambahkan, dengan fluktuasi harga BBM yangdiberlakukan pemerintah saat ini Dishubkominfo, siap untukterus mengikuti perkembangan dan juga menaikan ataumenurunkan tarif angkutan umum, sesuai harga BBM terkini.

Sehubungan dengan itu, berdasarkan data Dishubkominfodaerah setempat, jumlah angkutan umum yang beroperasiterdiri dari angkutan desa yang terdaftar mencapai 89 unit,yang melayani trayek di 12 kecamatan daerah tersebut,dimana dari jumlah itu. (h/col)

PDAM Ganti 382 UnitMeteran PelangganPASAMAN, HALUAN — Perusahaan Daerah Air Minum(PDAM) Kabupaten Pasaman mengganti sebanyak 382meteran pelanggan yang telah berusia lanjut di atas 5 tahunpakai.

Penggantian meteran ini, bagian dari kegiatan PDAMuntuk pemeliharaan. Uang pemeliharaan ini, berasal daripembayaran pelanggan setiap bulannya. Saat ini, pelangganPDAM ada sekitar 12.557 kepala keluarga dengan biayapemeliharaan Rp3.500 per pelanggan.

“Pelanggan dikenakan uang pemeliharaan itu, selama 5tahun. Hitung-hitungan kami, selama 5 tahun dikalikan uangpemeliharaan Rp3.500 itu, digunakan untuk membelimeteran baru,” kata Kabid Pelayanan PDAM On.

Meteran PDAM yang sudah dipakai selama 5 tahun, bisadiusulkan untuk diganti. Usulan itu disampaikan ke kantorunit pelayanan setempat. Meski meteran sudah berusia 5tahun, namun petugas PDAM tetap saja memeriksa ulang,apakah meteran pelanggan yang diusul untuk diganti itu,sudah layak ganti atau belum.

“PDAM baru bisa melayani 42 persen pelanggan. Untukpencapaian MDGs, harus 68 persen layanan air minum dansanitasi layak,” katanya.

Untuk panambahan jangkauan, pihak PDAM Pasamanmenargetkan 350 layanan, untuk sambungan baru. Programini bersumber dari anggaran PDAM.

On menyebutkan, Kabupaten Pasaman mendapatkanprogram hibah air minum dan sanitasi sari USAID Australia.Pada tahun 2013, Pasaman dapat 1000 kepala keluarga danpada tahun 2014 dapat 1600 kepala keluarga.

“Baru 2219 sambungan yang terpasang dari bantuantersebut. Tinggal sekitar 381 sambungan lagi. Pasangan iniharus diselesaikan tahun ini,” sebutnya. (h/col)

Azwir HamdaniInspirasi WargaBerternak Jengkrik

PASAMAN, HALUAN — KepalaJorong Tanjuangalai KenagarianGanggo Hilia Kecamatan BonjolAzwir Hamdani sukses mendorongwarganya untuk berternak jengkrikyang diintegrasikan dengan tanamancabai rawit.

Ide Kepala jorong yang satu ini,tentu dapat menghidupkan ekonomiwarga. Apalagi dengan idenyamengembangkan ternak jengkrik.Jengkrik saat ini sangat dicari-carioleh penggila unggas jenis burungpeliharaan.

Awalnya hanya coba-coba, namun setelah berhasil, AzwirHamdani mengembangkan lebih besar lagi. Kini, ternakjengkrik di samping rumahnya ada 10 kotak berukuran sehelaitriplek seukuran 2,2 meter x 1,2 meter. Hasil panen yangfantatis, satu kotak bisa memberikan keuntungan Rp1 jutadalam jangka 40 hari.

Suami Dona Hayati itu menyebutkan, usaha ternak jengkriksudah dimulainya sejak 2011 lalu. Bibit jengkrik didapatnyadari penjual yang ada di sekitar Kecamatan Bonjol. Jika tidaktersedia di dalam kecamatan, kepala jorong muda ini punyateman yang menjual telur jengkrik di Pekanbaru.

Memang belum banyak warga yang ikut beternak jengkrik.Baru sekitar 5 kepala keluarga yang melirik usaha ini. Akantetapi, usaha tanam cabai rawit sudah diikuti oleh warga sekitar.

“Berternak jengkrik memang harus ada modal dulu. Tapikalau telah panen, modal dengan cepat kembali,” kata ayahsatu anak itu.

Pria berumur 30 tahunan itu menceritakan, jengkrikdipasarkan dalam Kabupaten Pasaman, Pasaman Barat, danBukittinggi. “Jika di daerah ini dijual, harga perkilogramhanya Rp70 ribu. Tapi, kalau dipesan dari Mandailing Natal,harga bisa mencapai Rp110 ribu perkilogram,” pungkasnya.

Nursam (60), salah seorang peternak jengkrik mengatakansangat terbantu dengan usaha ternak jengkrik.“Alhamdulillah, berternak jengkrik banyak untungnya. Anaksaya lancar uang kuliahnya dengan adanya panen jengkrikini,” tambah Nursam, salah seorang peternak jengkrik.

Kotoran jengkrik, dijadikan pupuk bagi warga untuktanaman cabai rawit. Jadi pelajaran dari Jorong Tanjuangalai,masyarakat diajak menanam cabai rawit, kepala jorong yangmenampung hasil panen langsung. (h/col)

Cimpago Madu Pasaman Dikenal dengan Raflesia Bengkulu (2-3)Laporan : Icol Dianto alam. Semakin dicari, makin

banyak variasi yang ditemu-kan. Tidak heran bila, setiapkampung di utara SumateraBarat itu, ada banyak namabatu akiak. Setiap nama batuakiak yang ditemukan padasuatu kampung, secara oto-matis nama kampung itu mele-kat di pada batu akiaknya.

Ada batu akiak Jambak

karena ditemukan di Kam-pung Jambak, batu akiak Ta-luakambun karena ditemukandi Taluakambun, batu akiakBonjo karena ditemukan diKecamatan Bonjol, batu akiakMaropan karena ditemukan diMaropan Kecamatan Mapat-tunggul, batu akiak Muarotaiskarena ditemukan di Muaro-tais Mapattunggul, batu akiakGinyang Lunda karena dite-mukan di Lundar, dan banyaklagi deretan nama batu akiakdi daerah ini.

Edisi lalu, kita sudah me-ngupas Lumut Gantiang de-ngan aroma magic lumut me-rahnya. Kali ini, kita lanjutkandengan pesona nyentrik Cim-pago Madu.

Ketua Komunitas BatuAkik Pasaman Jajang Fadlimelalui Bendahara KombapasM. Afrizal, menyebutkan, sebe-narnya batu akiak Cimpagoada dua jenis, Cimpago Birudan Cimpago Madu. Keduajenis Cimpago ini sama nyen-trik dan uniknya.

Batu akiak kristal Cimpago

ini sudah disertifikatkan olehpenggiat batu akiak Pasaman.Terutama Cimpago Madu yangtelah disertifikatkan oleh Ja-jang Fadli.

Mungkin tidak banyakyang tahu dengan CimpagoMadu yang dikeluarkan dariNagari Muarotais KecamatanMapattunggul punya kemi-ripan dengan Cimpago Rafle-sia Bengkulu. “Batu Muarotaisini, yang jenis Cimpago Madu,banyak diminati oleh penggilabatu akiak di Padang. Merekayang tidak tahu, mengira Cim-pago Madu itu adalah RedRaflesia Bengkulu, yang sudahkeduluan dapat nama,” ujar M.Afrizal.

Cimpago Madu atau adajuga yang menyebutnya denganLimau Manis Madu masukkategori Chalcedany. Yanglebih nyentrik batu akiak yangsatu ini adalah kadar kristallebih tinggi, sehingga tampilanluar benar-benar mengkilat.

Cimpago Madu banyakditemukan oleh penggiat usa-ha batu akiak di sekitar Mua-

ratais, Jorong Sibintaian danMaropan. Untuk mendapat-kan batu Cimpago Madu, bisadidapat melalui pengrajin batuakiak yang tersebar di seluruhkecamatan pada KabupatenPasaman.

Jalan menuju lokasi tidakjauh berbeda dengan LumutGantiang, hanya persimpa-ngan di dalam KecamatanMapattunggul saja yang ber-beda. Jika bertanya ke masya-rakat setempat, anda cukupbertanya kepada masyarakat diGantiang. Jika maksud andajelas, maka masyarakat setem-pat tidak akan keberatanmenunjukan arah.

Cimpago Madu, ada jugayang menjualnya dalam bentukkepingan batu yang sudahdibagi-bagi. Satu kepingannilainya pun beragam, ada yangRp50 ribu sampai ratusan ribu,bergantung pada tingkatkristalnya. Jika belumberlingkar Cimpago Madu dijemari Anda, serasa belumlengkaplah variasi batu yangAnda miliki. ***BATU Cimpago Madu Kabupaten Pasaman

Kepsek Harus Punya NUKSPASAMAN, HALUAN — Sebanyak 250 orang kepala sekolah(kepsek) di Kabupaten Pasaman, harus punya Nomor Unit KepalaSekolah (NUKS) agar terdaftar dalam data dapodik pusat.

Pelaksanaan Diklat untuk Kepsek di Pasaman, merupakandaerah kedua pelaksanaannya di Provinsi Sumatera Barat.Kondisi saat ini, sudah 198 orang kepala sekolah yang ikut tes,62 orang sedang Diklat, dan 90 orang kepsek lagi yang belummendaftar Diklat.

Untuk itu, kepala sekolah harus mengikuti Pendidikan danPelatihan (Diklat) yang diselenggarakan LembagaPengembangan dan Pemberdayaan Kepala Sekolah (LPPKS).“Tahapan pertama, seleksi akademik, bagi calon kepala sekolahdan kepala sekolah untuk mengikuti Diklat,” kata KadisPendidikan Pasaman Khairil Anwar.

Pentingnya dilaksanakan diklat, agar kepsek jika diuji dalamdata base, tercatat sebagai kepala sekolah. Ini semacampengakuan juga terhadap kepala sekolah. Hasil akhir dari diklatyang diselenggarakan oleh LP2KS tersebut, berupa sertifikatdan nomor unit kepala sekolah itu.

“Pelatihan yang kita laksanakan saat ini, secara mandiri.Anggarannya dari uang pendaftaran Kepsek masing-masing,”sebut Khairil.

Diklat ini, untuk meningkatkan kapasitas kepala sekolah.Menurut Khairil, kepala sekolah harus cari tahu baik dimintamaupun tidak.

“Ke depannya, kepsek harus punya NUKS. Demikian jugadengan calon kepala sekolah yang rasa-rasa sudah memenuhisyarat,” jelasnya.

Bagi guru calon kepala sekolah, harus memiliki NUKS dansertifikat, ketika hendak diberi tugas tambahan sebagai kepala sekolah.

“Semoga dengan Diklat ini, Kepsek benar-benar punyakompetensi, sehingga mutu pendidikan di daerah ini pun dapatditingkatkan,” pungkasnya. (h/col).

Dinas Pertanian Luncurkan8 Program Unggulan Peternakan

PASAMAN, HALUAN —Sebanyak 192 orang honorerKategori 2 (K2) KabupatenPasaman masih dalam prosespemberkasan.

“Mereka sudah pasti lulus,itu informasi dari BKN.Namun, surat resminya belumsampai ke tangan kita,” ujarKepala BKD Pasaman Zul-fahmi kepada Haluan, Selasa(27/1).

Sampai saat ini, sudah 56orang yang telah selesaipemberkasan Nomor Induk

TINJAU LOKASI — Bupati Pasaman Benny Utama meninjau rehab-rekon lokasi banjir bandang di LungguakbatuNagari Kotokaciak Kecamatan Bonjol.

PASAMAN, HALUAN — Mad-rasah Tsanawiyah Negeri (MT-sN) 1 Lubuksikaping berhasilmerebut kembali gelar juaraumum dalam pekan kreativitassiswa kelas berasrama SMAN1 Lubuksikaping tahun 2015.

MTSN Lubuksikapingyang sebelumnya juara umumbertahan dalam lomba pekankreativitas siswa, namun tahunkemarin (tahun 2014), MTSN1 Lubuksikaping dikalahkanoleh SMPN 1 Bukittinggi.

“Kami sebenarnya sempatkhawatir, karena kesiapananak-anak untuk lomba lebihrendah dari tahun sebelumnya.Tetapi tekad anak-anak sangattinggi. Mereka berani menya-takan, bahwa mereka akanmempersembahkan juaraumum untuk MTSN, merebutkembali gelar yang pernahada,” ujar Wakil Kepala Kuri-kulum MTSN 1 Lubuksika-ping, Amri.

Kenyataan berkata lain.Hasil yang dicapai oleh parautusan MTSN 1 Lubuksika-ping, jauh lebih memuaskandari perkiraan. “Alhamdulil-lah, siswa-siswi kami berhasilmerebut kembali piala bergilirini,” katanya.

Kepala MTSN 1 Lubuk-sikaping Ade Pabrian mengu-capkan selamat atas semangatyang dipersembahkan parautusan sekolah yang dipim-pinnya itu. “Semangat anak-anak di sekolah ini sangat

192 Honorer K2 Masihdalam Tahap Pemberkasan NIP

Pegawai (NIP).“Jumlah ini mungkin

sudah bertambah. Merekayang melengkapi berkas,sebanyak 192 orang itu, sudahpasti lulus,” kata Zulfahmi,menegaskan.

Dari 212 orang tenagahonorer K2 KabupatenPasaman, hanya 192 orangyang memasukan kelengkapanberkas. “Kami juga tidak tahupasti penyebab mereka K2yang tidak melengkapi berkas,”katanya.

Sama halnya dengan CPNS2014, sebanyak 65 formasiyang tersedia, hanya 62 formasisaja yang terisi. Formasi yangkosong adalah analis angkutandarat, pendidikan guru TK, dandokter gigi.

Kekosongan formasi ter-sebut, karena tidak ada pesertadan pelamarnya yang meme-nuhi syarat. “Mereka jugatinggal verifikasi berkas dankelengkapannya. Setelah itu,dikeluarkan NIK oleh BKN,”pungkas Zulfahmi. (h/col)

BUPATI Pasaman menghadiri penutupan pekan Muharram di KecamatanRao Selatan.

MTsN 1 Lubuk Sikaping Raih LagiJuara Umum Pekan Kreativitas Siswa

tinggi untuk ikut perlombaan.Kami pun tidak tahu, apasebenarnya yang memotivasimereka. Mungkin inilah saat-nya mereka menunjukan dedi-kasi diri melalui ilmu yangtelah mereka dapatkan di seko-lah agama,” kata Ade Pabrian.

Kepsek Ade Pabrian me-nyebutkan, untuk Lomba Pe-kan Kreativitas SMAN 1 Lu-buksikaping, juara 1 LCTMatematika Diah Maya Nauli,Rifki Ramadhani, SulthoniAkmil. Juara 1 LCT BahasaInggris Zikra Putri Rustian, M.Rafif Rahmatullah, Fadel Nug-raha, dan juara 1 Biologi AyuBoru Ritonga.

Selanjutnya, juara 2 FisikaNajmi Asfia, harapan 2 FisikaMiftahurrahmi, juara 2 komikMuhammad Ikhsan, juara 3komik Alyani Sabrina, juara 3Private Test Furqan Arrah-

man, harapan 3 Private TestNanda Mitratama, juara 3Story Telling Kiara Zein, hara-pan 1 MTK Rahma GenitaHidayat.

Selain itu, MTSN 1 Lubuk-sikaping juga berhasil menju-arai Lomba Pekan Rabiulawalke-6 MAN Lubuksikapingjuara 1 LCT Dinda Nurfadiah,Miftahurrahmi, Ayu BoruRitonga, juara 1 pidato BahasaInggris Rahmi Hafiza Hanafi,juara 1 pidato bahasa ArabHapizd Nisbi, juara 2 pidatoBahasa Arab Ismi Putri Uta-ma, juara 1 komik Islam KiaraZein, juara 2 cerita Islami IsraAulia Ulfa, juara 2 Private TestSuci Lestari, juara 1 TahfisQuran Benny Aulia Rahmat,juara 2 Tahfis Quran HaryaniAnisa, juara 3 Khutbah JumatAhmad Gifarurhusni danNovrizal. (h/col)

Page 22: Haluan 30 Januari 2015

www.harianhaluan.com Redaktur: Dodi Nurja Layouter: Habli

22 Rabu, 28 Januari 20157 Rabi’ul Akhir 1436 H22 Sigab

Penambangan Sirtu

Batang Salido dan Lumpo Sering MeluapRatusan HektareLahan Pertanian RusakPAINAN,HALUAN — Setidaknya sekitar 700 hektar lahanpertanian masyarakat yang terkena musibah banjir pada limakenagarian di kecamatan IV jurai mengalami kerusakan, akibattertimbun material pasir dan kerikil, bahkan sawah yang berisitanaman seperti padi , cabay dan lainnya terancam gagal panen.

Ke lima nagari yang terkena dampak banjir tersebutyaitu,nagari Bungo Pasang 1, Bungo Pasang II, NagariTambang,nagari Koto Rawang dan nagari Salido Saribulan,kandisi saat ini daerah tersebut membutuhkan pembersihan,sedangkan warga yang mengungsi, kini sudah kembalimembersihkan rumah mereka dari tanah bercampur material

Para korban terpaksa kerjakeras melakukan pembersihanrumah serta mengeluarkan isi rumah berupa barang yangterandam banjir, terutama menyelamatkan surat berhargaseperti ijazah dan lainnya, kemudian melakukan pembersihanterharhadap peralatan rumjah tangga sepeti, TV, Kulkas, sofadan peralatan rumah tangga lainnya

Kepala Dinas Kesehatan Pessel dr H Syarial Antonimengatakan, pihaknya telah menyiagakan tenaga medis untukmelayani masyarakat yang mungkin terkena penyakitmuntaber dan gatal-gatal akibat air yang tercemar , pelayananterhadap masyarakat bisa dilakukan di Puskesmas dan Pusridan pelayanan mobil ambulan keliling

Menurut dr Anton, tenaga medis yang bertugas akanmemberikan pelayanankesehatan selama 24 jam, jika adamasyarakat yang terkena penyakit agar segera datang menemuipetugas kesehatan yang ada di lokasi supaya mendapatkanpertolongan. Kepala BPBD Pessel, H Prinurdin mengung-kapkan,upaya dalam meringankan beban masyarakat yangterkena musibah , pihaknya telah menyiapkan tenda sebagaitempat evekuasi warga yang terkena musibah, kemudianmasyarakat juga membuat dapur umum yang dapat digunakanbagi para korban bencana alam tersebut untuk memasak dankebutuhan lainnya (h/dn/mjn)

PAINAN,HALUAN — Dua Sungaibesar yang terletak di dua keca-matan di Pessel yaitu, sungaiBatang Salido di kecamatan IVJurai dan sungai Batang Lumpo dikecamatan Bayang, kondisinyasaat ini semakin kritis. Keduasungai ini bahkan sering mengun-dang bencana banjir yang me-ngancam kehidupan masyarakat.

Musibah banjir salah satu faktor yangmembuat pertumbuhan ekonomi masya-rakat menjadi lamban, pasalnya lahanmereka berupa sawah dan kebun tidak luputdilanyau banjir, bahkan tanaman yang adadiareal lahan pertanian tidak lagi menikmatihasil produksinya.

Kepala BPBD Pessel, H Prinurdinmengungkapkan,upaya dalam meringankanbeban masyarakat yang terkena musibah ,pihaknya telah menyiapkan tenda sebagaitempat evekuasi warga yang terkena mu-sibah, kemudian masyarakat juga membuatdapur umum yang dapat digunakan bagi parakorban bencana alam tersebut untukmemasak dan kebutuhan lainnya

Setiap cuaca hujan masyarakat selaluberlangganan banjir, pasalnya kondisi sungaiyang sudah dangkal dan labil memicu sungaiitu berbelok-belok, apalagi disepanjangaliran sungai terdapat daerah pemukimanpenduduk seperti di kecamatan Bayang,daerah yang selalu berlanggan banjir yaitu,Gurun Panjang Utara, Gurun PanjangSelatan dan Gurun Panjang Induk.

Sungai Batang Lumpo yang mengalir daridaerah perbukitan melalui 11 nagari diLumpo Kecamatan IV Jurai, kemudian 5nagari di kecamatan kondisinya sudahsangat memprihatinkan membutuhkanperbaikan normalisasi alur sungai agarancaman musibah banjir dapat teratasi.

Sedangkan sungai Batang Salido dikecamatan IV Jurai Pessel melalui daerahSalido Ketek, Salido Saribulan, BungoPasang 1 dan Bungo Pasang II juga mem-butuhkan perhatian pemerintah, kerusakansungai lebih dititik beratkan ulah prilakumanusia mengambil Pasir, kerikil dan Batu( Sirtu) yang ada di dasar sungai untukmencari keuntungan .

Aklibat pengambilan sirtu secara terusmenerus tentu mengakibatkan sungai men-jadi rusak, pasalnya arus air sungai akanmudah berpindah-pindah mencari daerahbaru, dan lebih parah lagi tanah bibir sungaiyang labil, maka sungai akan mudah ber-pindah mencari tempat yang rendahakhirnya memberikan imbas terhadapkehidupan masyarakat, terutama terjadinyapenyempitan lingkungan.

Ironisnya, masyarakat tidak bisa berkutikmelihat ada oknum yang melakukan pe-nambangan Sirtu didasar sungai, karenakhawatir bila dicegah akan berhadapandengan hukum, namun yang jelas merekayang mengambil sirtu tersebut disenyalirbelum mengantongi izin(ilegal) merupakansalah satu faktor yang memicu terjadinyabanjir seperti yang terjadi saat ini danbanyaknya jatuh korban. (h/dn/mjn)

WASPADABANJIR SUMBAR— wargamengevakuasianaknyamenggunakan bankaret di PesisirSelatan, beberapawaktu lalu. RIVOSEPTI ANDRIES

Kilas

Sebelum AirAsia Jatuh, Co Pilot Kemudikan PesawatJAKARTA, HALUAN — Co-pilotpesawat mengemudikan pesawatAirAsia QZ8501dengan diawasioleh kapten pilot sekitar tiga menitsebelum pesawat jatuh ke laut me-nurut penjelasan Komite (NTSC)Indonesia Nasional KeselamatanTransportasi , Kamis (29/1).”Temuankedua,sebagai co-pilot biasanyaduduk di sebelah kanan kokpit. Padasaat itu, co pilot menerbangkanpesawat, “ kata kepala penyidik untukNTSC, Mardjono Siswosuwarnomengatakan pada konferensi pers.“Kapten, duduk di sebelah kiri, salahsatu contoh dari hasil pemantauan.”

Semua awak benar bersertifikatdan pesawat itu dalam kondisi baik

ketika berangkat Surabaya untukSingapura pada 28 Desember dengan162 orang di dalamnya, ia menam-bahkan. Mardjono mengatakan pere-kam data penerbangan memberikan“gambaran yang cukup jelas” dari apayang terjadi di saat-saat terakhirQZ8501 penerbangan.

Dia mengatakan, pesawat telahjelajah pada ketinggian yang stabilsebelum kecelakaan. “Pesawat ituterbang dalam batas-batas beratbadan dan dalam keadaan seimbang”katanya. Mardjono dan penelitilainnya tidak menjelaskan apa yangmungkin telah menyebabkan pesawattersebut jatuh.

Laporan awal mengenai QZ8501

hanya mengumpulkan data dan faktakasus. Ini akan dipelajari selama tahapanalisis untuk menentukankecelakaan. Kapten Ertata Lanang-galih, Senior penyidik keselamatanudara, mengatakan saat ada awan badaipesawat naik ke ketinggian 44.000 ft.Pilot diminta untuk terbang di 38.000ft bukannya 32.000 ft, tapi diberikanizin untuk naik ke 34.000 kaki.

Pada ketinggian 32.000 kaki,pesawat miring ke kiri sebelum naikke sekitar 37.400 kaki dalam waktusekitar 30 detik. Butuh waktu 30detik untuk kembali ke posisi32.000ft, setelah itu mulai jatuh perlahan,sekitar tiga menit untuk terjun ke laut.(h/dn/trb)

Tambang ‘Maut’ BatubaraRahmawati Minta Keadilan pada Menteri Siti NurbayaMELALUI petisi bertajuk “Tutupdan Hukum Perusahaan PemilikLubang Tambang Batubara Sama-rinda yang Membunuh Anak-anak” di Change.org, Rahmawatimeneriakkan suara keadilan ataskematian putranya MuhammadRaihan Saputra (10) di lubangbekas tambang batubara. Lubangmaut yang diduga milik PT. GrahaBenua Etam (GBE) di SempajaUtara, Samarinda, KalimantanTimur.

Petisi ini ditujukan langsungkepada Menteri Lingkungan Hi-dup dan Kehutanan, Siti Nurbaya,dan Walikota Samarinda, Sya-harie Jaang.

Dalam petisi tersebut, Rah-mawati (37) menulis betapa han-cur hatinya kala mendapat kabarputra kesayangannya meninggal dikolam bekas lubang tambang yangdibiarkan menganga selama tigatahun. “Apa jadinya, kalau keja-dian ini menimpa anak atau ke-luarga Anda? Aku tidak menuntut

uang, berapapun ganti rugi yangperusahaan tawarkan. Kami hanyaingin, kejadian ini tidak terulanglagi sekaligus memutus rantaikejahatan tambang yang justrudilindungi oleh pemangku kebija-kan,” tulis Rahmawati sepertidilansir mongabay, 29 Januari.

Raihan, anak kedua dari Rah-mawati dan suaminya Misransah,merupakan korban ke sembilanyang meninggal di lubang tambangdalam empat tahun terakhir. Kor-ban diperkirakan tewas sekitarpukul 14.00 WITA dan jasadnyaberhasil dievakuasi pukul 17.30WITA oleh Badan Penanggula-ngan Bencanan Daerah (BPBD)dan tim SAR setempat. TubuhRaihan ditemukan pada keda-laman delapan meter, sementaradalamnya lubang yang berisi airberacun itu diperkirakan men-capai 40 meter.

Menurut Misransah, Raihantidak pernah bermain jauh darirumahnya. Namun, karena diajak

teman-temannya, Raihan ikut.“Saya sendiri tidak pernah sampaike lubang itu, karena kalau darijalan yang terlihat hanya gunung.Tidak tahunya, lubang tambangyang dalam,” kata Misransah.

Warga bersama keluarga saatmembawa Muhammad RaihanSaputra ke pemakaman. Raihanmerupakan korban ke sembilan,yang tewas di lubang tambang.Foto: Jatam Kaltim

Sampai kapan?“Sejak 13 Juli 2011 hingga De-

sember 2014, ada lima kejadiandengan korban tewas mencapaisembilan orang yang seluruhnya anak-anak,” kata Theresia Jari, aktivisJaringan Tambang (Jatam) Kali-mantan Timur di Samarinda, Selasa.

Pada 13 Juli 2011, tiga anaktewas bersama di lubang bekastambang batubara milik HymcoCoal. Atas tewasnya MiftahulJannah, Junaidi, dan Ramadhani,Pemerintah Kota (Pemkot) Sama-rinda memberi sejumlah uang

yang disebut tali asih.Lima bulan kemudian, sepa-

sang anak berusia enam tahun, Ezadan Ema, ditemukan tidak ber-nyawa di kolam bekas tambangbatu bara PT. Panca Prima Miningpada 24 Desember 2011, dekatPerumahan Sambutan IdamanPermai, Pelita 7, Samarinda.Pemkot Samarinda menganggapmasalahnya selesai dengan mem-beri uang santunan juga. “Duakejadian yang relatif berdekatanwaktunya itu membuat masya-rakat waspada. Namun, karenaakar permasalahan tidak disele-saikan, anak yang tewas di lubangtambang terus bertambah hinggasekarang,” kata Theresia.

Haris Retno dari Koalisi Kor-ban Tambang Batubara menye-butkan, berbagai kasus tengge-lamnya anak-anak di lubang tam-bang, hingga kini, tidak pernah adatitik terangnya. “Ini presedenburuk bagi kenyamanan hidupmasyarakat Samarinda. Mau sam-

pai kapan masalah ini? Kamiingin, pemerintah bertanggungjawab terhadap lubang-lubangtambang yang ada,” ucap Haris.

Koalisi Korban Tambang Ba-tubara yang terdiri dari lembagaswadaya masyarakat, peneliti danakademisi ini, telah melayangkansurat resmi meninggalnya anak-anak di kolam bekas tambangkepada Presiden Susilo BambangYudhoyono di akhir masa tu-gasnya.

Sedangkan Pemkot Samarin-da, menurut Haris, selalu berkelitjika dimintakan pertanggung-jawaban mengenai kasus tambangtersebut. Sebagaimana mengutippernyataan Nusyirwan, WakilWalikota Samarinda, Haris menu-turkan bahwa kasus tersebutmerupakan urusan kepolisian.Alasannya, karena menyangkutkecelakaan dan memakan korban,yang terbaik adalah pihak kepo-lisian yang melakukan penye-lidikan. (h/dn/mgb)

Page 23: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H 23Sumbar

Lingkar

Polres Sijunjung Gelar Program Quick Wins

Empat Pelaku Pungli Diamankan

PDAM Padang PanjangDisuntik Rp5 Miliar

Kapolres Kopi Morning dengan Wartawan

Pariaman Mulai Diserang DBD

Sepanjang Januari Ditemukan Sembilan Kasus

PADANG PANJANG, HALUAN —Untuk memaksimalkan pengelolaansumber baru air bersih PDAM dIkawasan Sungai Andok KelurahanKampung Manggis, Padang PanjangBarat, Pemko Padang Panjang mela-lui Dinas PU setempat mengge-lontorkan dana sebesar Rp5 miliarpada APBD Kota Padang Panjangtahun anggaran 2015.

Walikota Padang Panjang HHendri Arnis kepada wartawankemarin mengungkapkan, anggaranitu disepakati bersama DPRD gunamengatasi keluhan akan pelayananair bersih bagi ribuan pelangganPDAM Padang Panjang selama ini.

Menurut walikota, air merupa-kan kebutuhan dasar guna mence-gah kematian karena dehidrasi,mengurangi risiko penyakit yangtersebab dari air. Air juga diguna-kan untuk minum dan memasakdan mencuci pakaian dan kebutu-han higienis personal dan domestik.

“Penegasan ini merefleksikantiga aspek penting sebagai elemendasar HAM atas air, yakni keterse-diaan (availability), kualitas (qua-lity), dan mudah dicapai (acces-sibility). Pemerintah berkewajibandan berkewajiban memenuhi danHak Azazi Manusia (HAM) itu,”

ujar Hendri Arnis.Direktur PDAM Padang Pan-

jang, Desyusbar mengatakan,dengan beroperasinya sumber mataair yang akan dibangun melaluiAPBD 2015 tersebut, diharapkanakan dapat menjamin ketersediaanair bersih bagi pelanggan selama 20jam secara kontiniu. Sumber mataair yang berkapasitas 50-70 literperdetik tersebut, akan mampumengaliri pelanggan yang berada dibagian utara Kota Padang Panjang.

PDAM Padang Panjang saat inimemiliki sebanyak 7450 pelangganyang akan terlayani melalui duasumber utama masing-masing Lu-buk Mato Kucing dan Paninjauanwilayah Selatan. Sedangkan sumbermata air sungai Andok ini akanbertugas memenuhi kebutuhanpelanggan di wilayah utara KotaPadang Panjang.

Meski jabatan Desyusbar DtPangulu Mudo sebagai direkturPDAM akan berakhir bulan Fe-bruari 2015 ini, dia berharap agardapat juga dicadangkan generator setuntuk menyalakan 3 unit pompa airdi Lubuk Mato Kucing, yang bertu-juan untuk mengantisipasi jikasewaktu-waktu listrik PLN padam.(h/one)

PARIAMAN, HALUAN — Sejumlah desa diKota Pariaman, mulai terserang DBD.Bahkan di Desa Cubadak Aia Selatan (CAS),Kecamatan Pariaman Utara, kasus tersebutoleh pemerintah daerah setempat, sudahdinyatakan Kejadian Luar Biasa (KLB) DBD.

Kepala Dinas KesehatanKota Pariaman, Yutiardy Ri-vai kepada Haluan, Kamis (29/

1) menyebut, Desa CubadakAia Selatan dinyatakan KLBberdasarkan paningkatan ka-

sus dalam kurun waktu ber-dekatan.

Dalam Januari 2015 ini,awal minggu pertama di desatersebut terjadi dua kasus, padaminggu ketiga dan ke empat,naik masing-masing menjadidua kasus.

Sementara di minggu ketiga dan ke empat naik menjaditujuh kasus, sehingga totalmenjadi sembilan kasus.

Selain Desa Cubadak AiaSelatan yang berkasus DBD,

desa lainpun ada, tetapi tidakdinyatakan KLB. Desa tersebutadalah, Koto Marapak-BatangKabuang, sebanyak empatkasus, Mangguang satu kasus,Kampuang Jawa satu kasus danDesa Rawang satu kasus.

Desa Cubadak Aia Selatandua tahun sebelumnya bebasDBD, tetapi kali ini awal tahun2015, kasus DBD disini dinya-takan KLB. “Kita masih ber-syukur tidak ada warga yangterkena DBD meninggal disi-

ni. Diharapkan sikap bersih-bersih terhadap sarang nya-muk, perlu lebih diperhatikanoleh mayarakat,” himbaunya.

Terkait kasus tersebut, pe-merintah kota melalui dinasterkait telah melakukan antisi-pasi, dengan melakukan aksifogging, sosialisasi, serta me-ngajak warga untuk peka terha-dap kebersihan lingkungan,terutama pada tempat-tempatyang diperkirakan bersarangnyajentik nyamuk DBD. (h/tri)

SIJUNJUNG, HALUAN —JajaranPolres Sijunjung dibantu PolsekSijunjung mengamankan sejumlahpelaku pemungutan liar (pungli) disepanjang jalur Lintas Sumatera,tepatnya di KM 7 Jorong GantiangKenagarian Sijunjung KecamatanSijunjung. Sedikitnya empat orangyang diamankan sudah meresahkanpengguna jalan dan para sopir busserta truk yang melewati jalur itu,Kamis (29/1).

Para preman tersebut diamankankarena memanfaatkan keadaan de-ngan melakukan pemalakan danpemerasan selama kendaraan me-lintasi lintas Sumatera yang amblesdan para pelaku tersebut diamankanke Mapolsek Sijunjung untuk diberi-kan arahan dan binaan mengenaiprilaku pelaku yang meresahkanpengguna jalan. Hal ini sesuai dengansalah satu program quick wins yaituaksi nasional dalam pemberantasanpremanisme.

Kapolres Sijunjung AKBP Dwi

TANAH DATAR, HALUAN —Untuk lebih meningkatkanhubungan kerja antara jajaranPolres Tanah Datar dengansegenap wartawan yang ber-tugas di Batusangkar, KapolresTanah Datar AKBP Nina Fe-bri Linda beserta jajarannya,menggelar kopi morning, Ra-bu (28/1) lalu.

Kapolres yang tampak di-dampingi Kabag Ops KompolTM Simanungkalit, KasatReskrim AKP Wahyudi dan

Kasat Lantas IPTU Ermandalam kesempatan itu ber-harap agar hubungan antarajajaran Polres Tanah Datardengan seluruh rekan-rekanmedia ke depan, bisa terciptalebih harmonis lagi.

“Hal ini dalam upaya me-ningkatkan Kamtibmas dite-ngah-tengah masyarakat, me-dia sangat berperan dan lebihefektif dalam menyampaikanberbagai informasi terutama diPolres ini kepada masyarakat.

Selain itu kita juga berharapkuantitas pemberitaan se-makin maksimal terutamapada kegiatan-kegiatan stra-tegis di Polres Tanah Datarini,” sebut Nina.

Dalam agenda kopi mor-ning yang diakhiri makan siangbersama itu, juga dilakukandialog antara insan-insan persTanah Datar dengan Kapolres,Kabag Ops dan Kasat, diskusilebih banyak tentang pener-tiban lalu lintas dan kasus-

kasus kriminal terutama pen-cabulan yang banyak terjadi diTanah Datar akhir-akhir ini.

Direncanakan kopi mor-ning bersama kapolres tersebutakan dilaksanakan dua kalidalam satu bulan setiap Rabudiminggu pertama dan minggukeempat.

“Ketertiban dan kesadaranmasyarakat dalam berlalulintas kini mulai meningkat, ituterbukti dengan menurunnyaangka korban laka lantas pada

tahun 2014 kemarin, kita jugamemberikan toleransi padapelajar pengendara kendaraanbermotor, namun diharapkantidak terjadi pelanggaran kasatmata seperti halnya tidak me-lengkapi kendaraannya dantidak menggunakan helm stan-dar. Jika itu dilakukan Lantastidak akan memberhentikan-nya, namun jika terjadi pelang-garan kasat mata kami akanmenindak,” sebut Kasat LantasIPTU Erman. (h/fma)

Sulistyawan, SH, S.Ik, M.Si melaluiWakapolres Kompol Edison SHdidampingi Kabag.Ops AKP Didikdan Paur Humas Ipda Agus Sutrisnomengatakan, aksi tersebut dilakukansebagai salah satu langkah dalammerealisasikan program quick wins.Selain itu, pihaknya secara rutin jugaakan menggelar aksi pembinaanmaupun operasional di wilayahhukum Polres Sijunjung.

“Dalam program tersebut salahsatunya kita sudah melaksanakannya,seperti bersih-bersih terhadap aksipremanisme. Selain itu, juga ber-upaya sebagai penggerak revolusimental dan pelopor tertib sosial diruang publik, contoh yang palingkecil adalah tidak merokok ataumembuang di sembarang tempat,”terangnya.

Kompol Edison menambahkan,para pelaku pungli di jalinsum ter-sebut diamankan ke Mapolsek Si-junjung bukan untuk ditahan, me-lainkan untuk diberikan arahan dan

binaan dari pihak kepolisian me-ngenai perbuatan mereka yang di-nilai telah meresahkan penggunajalan dan berbau premanisme.

“Setelah diberikan arahan danbinaan, para pelaku pungli tersebutmenandatangani surat pernyataanbahwa mereka tidak akan mengulangiperbuatan tersebut, dan boleh pulangkembali ke rumahnya,” ujarnya.

Namun, pihaknya menegaskanbahwa jika para pelaku pungli terse-but kembali mengulangi perbua-tannya, maka pihak kepolisian tidakakan segan-segan untuk melakukantindakan tegas kepada para pelakupungli tersebut, sesuai dengan protapdan juknis program quick wins.

“Jika mengulangi lagi perbua-tannya setelah membuat surat pernya-taan, maka kita akan melakukantindakan tegas kepada para pelakupungli tersebut,” tegasnya.

Dalam kesempatan itu, Waka-polres juga berpesan kepada seluruhanggota, agar terus meningkatkan

profesionalitas kerja, terutama dalammemberikan perlindungan kepadamasyarakat dan bertindak lebihproaktif dalam menghadapaitantangan tugas, demi meningkatkankepercayaan masyarakat terhadapPolri. (h/ogi)

Mesin Pengolahan Sampah RusakPARIAMAN, HALUAN — Mesin pengolah sampah di lokasipengolahan sampah di daerah Tungkal Selatan KotaPariaman, sudah tiga tahun mengalami kerusakan. Padahalkeberadaan mesin yang telah dioperasikan sejak tahun 2010tersebut, sanggup mengolah sampah organik mencapai limakubik perhari untuk diolah menjadi kompos.

“Memang, sejumlah peralatan untuk pengolahan sampahdi Tungkal Selatan, rusak,” aku Sekretaris BLH KotaPariaman, Mayfaldi menjawab Haluan, Kamis (29/1).

Mengantisipasi kondisi demikian, maka satu peralatankecil untuk pengolahan sampah organik menjadi kompos,telah dioperasikan beberapa bulan belakangan ini.Sementrara untuk sampah unorganik, diurai oleh pemulungdan sebagian ditimbum, serta sebagian lainnya diolah olehmesin pemecah plastik.

Produksi sampah Kota Pariaman perhari katanya,mencapai 200 kubik. Namun yang naik ke tempat pengolahansampah di Tungkal Selatan itu, hanya maksimal 80 kubik,terdiri dari sampah pasar dan sampah rumah tangga yangdilalui mobil pengangkut sampah.

“Memang belum semua mobil sampah bisa melayanipengangkutan sampah rumah tangga warga, umumnya masihseputar pusat kota. Sementara sampah yang dihasilkan darirumah tangga, yang tak terlayani mobil angkutan sampah,mereka musnahkan sendiri, ada dengan cara menimbun, adapula yang dibakar,” terang Mayfaldi. (h/tri)

KOMPOL EDISON

Pasaman CanangkanSwasembada PanganLB SIKAPING, HALUAN—Untuk mencapai swasembadapangan sesuai dengan program yang dicanangkan olehPemerintah Pusat, Bupati Pasaman, H Benny Utama, SHMM mengajak seluruh warganya untuk terus mempersiapkandiri dalam melaksanakan budidaya tanaman padi sawah.Antara lain dengan melakukan perbaikan saluran irigasi danoptimalisasi lahan.

“Kita sangat berharap agar Kabupaten Pasaman kedepannya menjadi salah satu daerah di Indonesia yangmenjadi produksi beras terbesar. Dengan melihat arealpersawahan yang cukup luas di Pasaman,” kata Benny padaacara penanaman padi bersama di areal persawahan NagariPanti Timur, Kecamatan Panti, Kamis (29/1), yang digelarKomando Distrik Militer (Kodim) 0305 Pasaman.

Acara tersebut digelar dalam rangka mewujudkantercapainya ketahanan pangan dan swasembada pangan diKabupaten Pasaman. Acara tersebut serentak dilakukan diKodim yang ada di Provinsi Sumbar. Selain itu juga dalammemperingati HUT Korem 032 Wirabraja. Tampak hadir KetuaDPRD Pasaman, Yasri, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah(Forkaminda) Kabupaten Pasaman, serta undangan lainnya.

Dalam arahan Danrem 032 Wirabraja yang disampaikanlangsung oleh Dandim 0305 Pasaman, Letkol Inf, NBS,Situmeang, sejalan dengan pembangunan yang dilaksanakandi Sumatera barat, maka tugas Korem 032 Wirabraja adalahmembantu Pemerintah Daerah yang salah satunya untukmewujudkan tercapainya ketahanan pangan dan swasembadapangan di Sumatera Barat. (h/wel/col)

TINJAU SUMBER AIR BARU — Walikota Padang Panjang, Hendri Arnis (kiri) didampingi Direktur PDAM, Desyusbar dan sejumlah pejabat di lingkungan Pemko Padang Panjang, saat melihatlangsung lokasi sumber mata air baru di daerah Sungai Andok Padang Panjang Barat. Tahun ini, PDAM Padang Panjang disuntik sebesar Rp5 miliar untuk memaksimalkan potensi baru air bersihtersebut. IWAN DN

Page 24: Haluan 30 Januari 2015

Redaktur: Ryan Syair Layouter: Irvandwww.harianhaluan.com

Jumat, 30 Januari 20159 Rabi’ul Akhir 1436 H24

Produksi Padi Ditarget 85 Ribu Ton

Pessel Canangkan Tanam Serentak

Optimalisasi Tumbuh Kembang Anak

Perlu Kombinasi Gizi dan Stimulasi Psikososial

Kajari BatusangkarSandang Gelar DoktorTANAH DATAR, HALUAN—Kepala Kejaksaan Negeri(Kajari) Batusangkar, Desy Meutia Firdaus, dipastikan akansegera menyandang gelar Doktor setelah berhasilmenamatkan studynya di Universitas Padjajaran. Jika tidakada aral melintang, acara wisuda akan dilaksanakan pada 3Februari 2015 mendatang.

Meskipun menamatkan S3 bidang hukum pidana denganpenekanan pada bidang korupsi tersebut dalam waktu limatahun, Desy menyadari hal itu dilakukannya karenamenjalankan pendidikan ditengah-tengah sibuknya tugas yangdiembannya sebagai Kasi Pidana Khusus di Kajati JakartaPusat saat itu.

“Di Kejaksaan tidak asing lagi, sudah banyak orang yangmemperoleh Doktor ini. Namun jujur, berat sekali rasanyaperjuangan saya untuk melalui dan akhirnya menamatkanpendidikan Doktor ini. Karena saat mendaftar pada 2010,beban kerja semakin berat, yakni sebagai tim pemburu asetCentury selama tiga tahun berturut-turut, 2010 -2012. Takjarang saya harus bertugas hingga ke luar negeri,” sebutnyakepada Haluan, Rabu (28/1).

Dikatakan, saat menyelesaikan disertasi yang berjudulKonsep keuangan negara dalam upaya penanggulangantindak pidana korupsi bidang perbankan, diakuinya jugamemberikan berkah tersendiri. Karena dalam menyelesaikanlaporan akhirnya, ia juga juga mendapatkan bimbinganlangsung dari tim promotor yaitu pakar hukum pidanaIndonesia yang diketuai oleh Prof Dr Romli Atmasasmitadan anggota Prof Dr Barda Nawawi Arief dan Dr SigidSuseno.

Desy yang sejak awal bertugas sebagai jaksa, memangtertarik dengan proses perkara. Saat menjalankan tugas diJakarta, ia banyak menyelesaikan kasus-kasus di bidangperbankan milik pemerintah. Ketika mesti harusmenjalankan tugas di daerah, putri dari seorang mantanHakim di Kota Padang ini tidak merasa canggung.

“Secara kuantitas dan bobot perkara memang berbedajauh, tetapi di sini eselon saya naik dari IV ke eselon III, dansekarang promosi menjadi kepala,” sebut putri Lubuk Basungitu mengakhiri. (h/fma)

PAINAN, HALUAN — Untuk meningkatkanproduksi padi, Pemkab Pessel dan Kodim 0311/PSS, bertekad merampungkan target tanam padidi atas lahan seluas 59.448 hektare, pada duakali musim tanam di tahun 2015. Terkait hal itu,Pemkab Pessel dan TNI mencanangkanswasembada pangan, sekaligus menggelar aksitanam serentak di musim tanam pertama tahun2015, Kamis (29/1), bertempat di Bayang Pessel.

Sekda Pessel, Erizon da-lam pencanangan tanam seren-tak musim tanam pertamatersebut mengatakan, PesisirSelatan ditargetkan menam-bah produksi padi 85 ribu tonpada tahun 2015 ini. Untukmeningkatkan produksi ter-sebut, seluruh petani harusbergerak serentak melakukanpenanaman padi.

Menurutnya, ProvinsiSumbar menargetkan pro-duksi padi meningkat sebesar500 ribu ton, sementara Pe-sisir Selatan ditargetkan me-naikkan produksi padi sebesar85 ribu ton setahun. Pesseldiharapkan menjadi penyum-bang peningkatan produksiterbesar di Sumbar.

Ia menyebutkan, Pemkab

Pessel telah menerima ban-tuan alsintan terdiri dari handtraktor 317 unit, power threser19 unit, pompa air 46 unit, ricetransplanter 4 unit, cultivator4 unit, RMU 7 unit, combinecasvester besar dan kecil 3 unit dan chopper 4 unit.

”Ini semua bisa diperolehberkat hubungan baik yangbisa dibangun dengan Pem-prov Sumbar. Terkait TNImendampingi petani diha-rapkan instansi terkait mem-bangun komunikasi denganDandim 0311,” katanya.

Selaniutnya Kepala DinasPertanian Tanaman PanganHortikultura Peternakan danPerkebunan Pessel AfrizonNazar menyebutkan, handtraktor yang laik beroperasisekitar 600 unit sementarakebutuhan Pessel 1400. “Arti-nya Pessel kekurangan 800unit hand traktor,” katanya.

Disebutkannya daerah ter-sebut memiliki luas sawah30.344 hektar dan terluas diSumbar. Dari jumlah itu 20.834 hektare beririgasi, 8.834lahan tadah hujan, 356 pasangsurut dan 320 lahan lebak.Sementara produksi padi sela-ma lima tahun belakanganterjadi peningkatan.

“Tahun 2015 ini produksipadi sebesar 299.200 ton,meningkat 7,9 persen daritahun 2013 lalu yang hanyamencapai 26.272 ton. Semen-tara kebutuhan konsumsi56.165 ton pertahun, oleh sebabitu Pessel selalu surplus berassemenjak lima tahun terakhir.Jadi tantangan gubernur untukmenaikkan produksi beras bisadilaksanakan,” katanya.

Untuk mencapai tamba-han target produksi padi 85 tondi Pessel, TNI gelar operasimiliter non perang. Terkait hal

itu jajaran Kodim 0311/PSSturunkan seluruh kekuatanuntuk mendampingi petani.

Komandan Distrik Militer0311/PSS Letnan Kolonel InfJoko M dalam kesempatan itumenyebutkan, sesuai perintahPanglima TNI, seluruh pim-pinan kesatuan pada wilayayahteritorial menurunkan pasu-kannya mendampingi petani.Ditingkat kecamatan, Dan-ramil menurunkan Babinsamendampingi petani.

“Anggota TNI di Makodim0311 telah mendapat pelatihanberbagai ilmu pertanian. Ke-mudian diturunkan mendam-pingi petani bersama petugaspertanian dari SKPD ber-sangkutan. Ini merupakanoperasi militer non peranguntuk meningkatkan keama-nan dengan cara meningkatkanproduksi pertanian,’ katannya.(h/har)

PADANG, HALUAN —Ting-ginya prevalensi kekurangangizi kronik atau stunting yangditandai dengan postur tubuhpendek pada anak dibawahusia dua tahun, secara taklangsung akan berdampakterhadap penurunan kualitassumber daya manusia men-datang. Intervensi denganmenggunakan potensi panganlokal dan aspek budaya lokalmanjujai, dinilai sebagai suatukebaharuan untuk menda-patkan solusi yang tepat dalamupaya optimalisasi tumbuhkembang anak.

Demikian sekilas gam-baran umum dari hasil pene-litian dan penulisan Helmi-zar,SKM, M.Biomed, dengandisertasi berjudul “Efek Suple-mentasi Gizi dan StimulasiPsikososial Manjujai BerbasisBudaya Lokal Terhadap Tum-buh Kembang Bayi 6 – 9 Bu-lan di Propinsi SumateraBarat”. Disertasi tersebut akandisampaikan pada ujian ter-

buka Program Doktor Pasca-sarjana Fakultas KedokteranUnand, Jumat (30/1) pagi ini.

Berdasarkan hasil pene-litiannya, Helmizar menyebutjika kombinasi suplementasigizi dan stimulasi psikososialmanjujai, akan memberikanefek yang lebih besar terhadaptumbuh kembang anak, diban-dingkan penekanan pada satusisi intervensi saja. “Pemberiankombinasi dua jenis intervensisuplementasi gizi dan stimulasipsikososial berbasis budayaMinangkabau manjujai, mem-berikan efek yang lebih besarterhadap status gizi, pertum-buhan dan perkembangananak,” kata Helmizar.

Mengingat betapa besar-nya efek yang ditimbulkanterhadap tumbuh kembanganak, maka Helmizar padadisertasinya tersebut menyim-pulkan bahwa peningkatansuplementasi gizi dan stimulasipsikososial manjujai berbasisbudaya Minangkabau, harus

diaplikasikan secara konsistendan teratur. Hal itu juga perlumendapat dukungan berbagaipihak, agar kualitas tumbuhkembang anak yang optimaldapat tercapai.

“Kekurangan gizi di usiaawal kehidupan anak saat ini,merupakan masalah global dannasional yang memerlukanperhatian besar dari seluruhpihak, khususnya kalanganorang tua. Kombinasi antaradua elemen ini, hendaknya bisamenjadi perhatian bagi seluruhmasyarakat, demi tercapainyakualitas tumbuh kembanganak,” urai Helmizar.

Dikatakan, penelitian yangsekaligus untuk menganalisisefek suplementasi gizi danstimulasi psikososial manjujaiitu, bersifat eksperimentalsemu (quasi experimental stu-dy) dengan disain ClusterRandomized Control Trial(CRCT). Lokasi penelitiandilakukan di Kabupaten TanahDatar sejak Januari hingga

Desember 2013, dengan sam-pel penelitian sebanyak 355orang bayi usia 6 – 9 bulan.

Hasil lain dari penelitianitu terang Helmizar, terungkapbahwa terlihat adanya perbe-daan yang cukup signifikanterhadap pertambahan rata-rata panjang badan anak, yaitusebesar 6,86 cm + 2,08 ter-dapat pada kelompok MP-ASI.Pertambahan panjang badananak ini terdapat juga padakelompok MP-ASI dan man-jujai, yaitu sebesar 6,66 cm +2,41 dimana perbedaan inisangat signifikan (p=0,006).

“Saya berharap, agar hasilpenelitian ini bisa menjadimasukan bagi pemerintah dae-rah, khususnya sektor kese-hatan dan BKKBN, dalamupaya mewujudkan tumbuhkembang anak yang optimalmelalui intervensi MP-ASIlokal dan stimulasi psikososialmanjujai berbasis budaya Mi-nangkabau,” ujar Helmizar.

Ujian terbuka Program

Doktor Pascasarjana FakultasKedokteran Unand yang akandiikuti Helmizar tersebut,menurut rencana akan dibukalangsung oleh Rektor UnandPadang, yang dilanjutkan de-ngan penyajian disertasi dansidang oleh tim penguji. Bertin-dak sebagai promotor antaralain, Prof dr Nur IndrawatyLipoeto, PhD,SpGK, Prof drFasli Jalal, PhD, SpGK, Profdr Endang L Achadi, MPH, DrPH. (h/yan)

HELMIZAR

Bangun Puskesmas Rawat Inap

Pemkab PasamanAlokasikan Rp2 MiliarPASAMAN, HALUAN—Dinas Kesehatan KabupatenPasaman, terus meningkatkan berbagai fasilitas pelayananbagi seluruh Puskesmas yang ada di daerah itu. Setidaknya,dari 16 Puskesmas yang ada di Pasaman saat ini, sebanyakenam unit diantaranya sudah memiliki ruang rawat inap.

“Pemerintah Kabupaten Pasaman komitmen denganjaminan kesehatan bagi masyarakat. Saat ini kami sudahmemiliki ketersediaan tempat maupun sarana yang cukupbaik di bidang kesehatan. Sebanyak enam Puskesmas sudahmemiliki layanan berupa ruangan rawat inap,” jelas KepalaDinas Kesehatan Pasaman, Desrizal, Kamis (29/1).

Katanya, pelayanan kesehatan melalui Puskesmas diPasaman terus ditingkatKAN kepada masyarakat.Peningkatan tersebut sesuai dengan Rencana PembangunanJangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Pasaman,2010-2015.

Ia mengatakan, dalam tahun 2015 ini, Puskesmas rawatInap di Nagari Silayang, Kecamatan Mapattunggul Selatan,juga akan segera dibangun. Untuk pembangunan PuskesmasRawat inap tersebut, dananya sudah diangarkan oleh PemkabPasaman melalui dana APBD Pasaman TA. 2015 sebesarRp2 miliar, yang dilengkapi dengan fasilitas lainnya.

“Pada tahun ini jumlah puskesmas rawat inap di Pasamanakan bertambah dari tahun sebelumnya yakni menjadi tujuhpuskesmas rawat inap,” terang Desrizal.

Desrizal menjelaskan, peningkatan pelayanan dilakukandengan pembangunan secara bertahap ruangan rawat inapbagi Puskesmas. Fungsi rawat inap pada Puskesmas katanya,sangat penting dalam memberikan pelayanan optimal kepadamasyarakat. Karena Puskesmas merupakan garda terdepandalam pencapaian Millenium Developments Goals (MDGs).

“Selain melengkapi seluruh prasarana yang menunjangbagi kesehatan, dinas juga terus memantau kualitas pelayananpetugas kesehatan kepada pasien,” jelasnya. (h/tos)

AKSI TANAMSERENTAK —Pemkab Pessel danjajaran Kodim 0311/PSS,melakukan pencananganswasembada pangan,sekaligus menggelar aksitanam serentak di musimtanam pertama tahun 2015,Kamis (29/1). Dari 500ribu ton target peningkatanproduksi padi di Sumbartahun 2015 ini, Pesselditarget harus mampumemproduksi sebanyak85 ribu ton. HARIDMAN